Tips Virtual Village 4

15
Game bikinan Last Day Of Work terbaru dan merupakan versi baru dari virtual villagers the series yang ke 4 ini sempat membuat saya frustasi. Aku menghabiskan waktu sampai 1 minggu untuk menyelesaikan game ini. Game ini sangat sulit menurut saya karena butuh kesabaran untuk menyelesaikan puzzle yang sulit banget unlock nya… yang masih bingung ma game ini, nih aku beri tahu caranya biar khatam-in ini game… so,, check it out alias cikidot.. Tips Main ni game adalah: 1. Buka “options” buat ukuran layar game jadi mini alias nonaktifkan fullscreen. 2. Daripada menunggu sampai berbulan” untuk menyelesaikan ni game, mendingan ganti jam komputer nya aja.. pkoknya maksimal 2 jam, kalo lebih bisa bisa kamu game over karena penduduk mati kelaparan. 3. Jangn lupa kalo dah hampir pukul 00.00, ganti tanggal ke tanggal berikutnya. 4. Kalo mau ngembalikan waktu ke jam semula, jangan lupa “pause” game ini (shortcut pencet spasi) 5. Pada awal permainan, pilih penduduk yang masih muda. Pilih yang berumur sekitar 14-19 tahun. 2 laki-laki, 2 perempuan bawa anak, 1 anak kecil berumur 13 tahun buat ngambil jamur dan peralatan lab. 6. Jika ada “do you need help” pilih “yes”. 7. Jangan bangun “hut” dulu. prioritaskan penduduk ke “tech point” jika sudah sampai 5000 kamu bisa membuat “the cooking pit” di sebelah buah di pohon, nanti akan menambah supplies makanan desa anda. Cara buat the cooking pit akan dijlesakan lebih lanjut di postingan berikutnya. 8. Game ini butuh kesabaran, jika food habis maka pnduduk akan kelaparan dan mati. Maka prioritaskan penduduk untuk mencari supplies makanan. Usahakan bisa membuat “fishing net” secepatnya karena ikan trsebut tak bisa habis. 9. Kalo membangun Hut,, pilih tempat dekat persediaan kayu, biar mbangun Hut nya cepat.. Itu aja paling tips dan strateginya, kalo ingin unlock “puzzle and milestones” tunggu postinganku berikutnya…

Transcript of Tips Virtual Village 4

Page 1: Tips Virtual Village 4

Game bikinan Last Day Of Work terbaru dan merupakan versi baru dari virtual villagers the series yang ke 4 ini sempat membuat saya frustasi. Aku menghabiskan waktu sampai 1 minggu untuk menyelesaikan game ini. Game ini sangat sulit menurut saya karena butuh kesabaran untuk menyelesaikan puzzle yang sulit banget unlock nya… yang masih bingung ma game ini, nih aku beri tahu caranya biar khatam-in ini game… so,, check it out alias cikidot..

Tips Main ni game adalah:

1. Buka “options” buat ukuran layar game jadi mini alias nonaktifkan fullscreen.2. Daripada menunggu sampai berbulan” untuk menyelesaikan ni game, mendingan ganti jam komputer nya aja.. pkoknya maksimal 2 jam, kalo lebih bisa bisa kamu game over karena penduduk mati kelaparan.3. Jangn lupa kalo dah hampir pukul 00.00, ganti tanggal ke tanggal berikutnya.4. Kalo mau ngembalikan waktu ke jam semula, jangan lupa “pause” game ini (shortcut pencet spasi)5. Pada awal permainan, pilih penduduk yang masih muda. Pilih yang berumur sekitar 14-19 tahun. 2 laki-laki, 2 perempuan bawa anak, 1 anak kecil berumur 13 tahun buat ngambil jamur dan peralatan lab.6. Jika ada “do you need help” pilih “yes”.7. Jangan bangun “hut” dulu. prioritaskan penduduk ke “tech point” jika sudah sampai 5000 kamu bisa membuat “the cooking pit” di sebelah buah di pohon, nanti akan menambah supplies makanan desa anda. Cara buat the cooking pit akan dijlesakan lebih lanjut di postingan berikutnya.8. Game ini butuh kesabaran, jika food habis maka pnduduk akan kelaparan dan mati. Maka prioritaskan penduduk untuk mencari supplies makanan. Usahakan bisa membuat “fishing net” secepatnya karena ikan trsebut tak bisa habis.9. Kalo membangun Hut,, pilih tempat dekat persediaan kayu, biar mbangun Hut nya cepat..

Itu aja paling tips dan strateginya, kalo ingin unlock “puzzle and milestones” tunggu postinganku berikutnya…

Page 2: Tips Virtual Village 4

Puzzle 1: The Cutting Tool

Persyaratan: Start Fire (api unggun)Action: Drop villager ke tulang ikan raksasa di dekat pantai. Nanti villager tersebut akan mengolahnya di api unggun dan hasilnya akan dibawa ke lab. Jika kamu kehabisan cutting tools, lakukan cara ini lagi. Agar tak ribet bolak-balik buat cutting tool drop 2-3 penduduk desa sekaligus ke tulang ikan raksasa. Setiap villager akan membuat 3 cutting tool.Description: “Your villagers have discovered a method for the manufacture of cutting tools.”

Puzzle 2: The Stream

Persyaratan: Adept Builder / Master BuilderAction: Drop warga desa untuk membersihkan sampah dekat air terjun bagian atas menjadi aliran sungai. Sampah ini akan menumpuk lagi jika tidah dibersihkan setiap saat, jadi rajin” lah untuk membersihkannya. Setelah sungai mengalir, drop adept atau master builder ke batu kunci di bawah bekas air terjun. Tunggu sampai villager menempatkan batu tersebut untuk memperbaiki kebocoran.. Semakin banyak villager (tidak harus adept / master builder) yang membersihkan sampah, semakin cepat sampah terangkat..Description: “Your villagers have restored the normal life-giving flow of the stream.”

Page 3: Tips Virtual Village 4

Puzzle 3: Boiling Water

Persyaratan: Sabar menunggu villager bekerjaAction: Drop penduduk ke magkuk-mangkuk yag ada di atas tangga untuk mengambil air tawar atau mangkuk di bawah dekat air terjun untuk mengambil air laut. Kemudian drop penduduk ke tumpukan batu kecil di kiri bawah jembatan. batu akan dibawa ke api unggun. Tunggu sampai batu berubah warna menjadi merah, lalu drop  penduduk ke api unggun untuk membawa batu ke panci yang dipakai untuk memasak air..Description: “Your villagers figured out how to boil water. Good for them!”

 

Page 4: Tips Virtual Village 4

Puzzle 4: Soap Invented

Perlengkapan: Puzzle #3Action: Buat ramuan dengan bahan: 3 white herbs (bunga di bawah jembatan) dan air mendidih dari air garam (salt water). Setelah ramuan selesai / jadi, drop penduduk desa dewasa untuk untuk mengangkatnya ke wadah sabun. Tips : saat mengambil herbs gunakan anak-anak karena akan mempercepat proses pengambilan.Description: “Your villagers have invented soap! Now they can wash behind their ears.”

Page 5: Tips Virtual Village 4

Puzzle 5: The Butterflies

Persyaratan: Puzzle 1 dan Puzzle 2Action: Drop salah satu penduduk ke tumbuhan hijau di sungai dekat blackberries. Silakan menunggu, penduduk tersebut akan mengambil alat pemotong dan kembali lagi ke tumbuhan hijau tadi. Setelah penduduk memiliki awan hijau diatas kepalanya, drop perlahan sampai kupu-kupu mengikuti penduduk tersebut. Drop penduduk ke pohon besar diatas bukit. Jika membawa penduduk terlalu cepat, maka kupu-kupu akan kembali lagi ke yumbuhan hijau tadi. Jadi bersabarlah memancing kupu-kupu tersebut.Description: “Your villagers have made the Tree of Life attractive to butterflies again.”

Puzzle 6: The Frog Rescue

Persyaratan: Puzzle 1 & Puzzle 2Action: Jika genangan di kanan tangga terbentuk (karena hujan) cepat ambil 10 villagers ke genangan itu nanti penduduk akan pergi menaiki tangga dan menempatkan kodok di aliran sungai di depan pohon besar. Kamu juga bisa membuat hujan, caranya jatuhkan seorang desa di batang hijau dalam aliran sungai paling akhir. Dia akan pergi mendapatkan alat memotong dan kembali ke batang tersebut. Setelah ia memiliki awan hijau, tempatkan penduduk itu di daerah seruling untuk bermeditasi. Jauhkan orang lain pergi selama beberapa menit dan akan hujan. Kamu harus mengawasi anak-anak karena mereka suka mengganggu orang-orang ketika mereka bermeditasi.Description: “Your villagers have rescued some frogs. Good for them.”

Page 6: Tips Virtual Village 4

Puzzle 7: The Cooking Pit

Persyaratan: Level 2 ConstructionAction: Bersihkan tumpukan batu di lubang dekat pohon buah yang aneh. Disamping itu tempatkan batu dari bawah jembatan ke api unggun dan tunggu sampai menjadi bara. Setelah lubang bersih dari batu, ambil satu villager untuk mengambil  batu bara tadi. Ulangi pengambilan batu bara sampai 4 kali agar bisa jadi. Kamu harus cepat karena jika banyak waktu yang terbuang, batu bara akan menghilang. Untuk itu ganti game speednya menjadi SLOW. Setelah 4 batu bara terkumpul, ambil salah satu penduduk. Tempatkan dia di pohon pisang dekat jembatan, tunggu sampai penduduk itu menutup pemanggang.Description: “Your villagers have restored the fruit cooking pit to functional condition.”

Page 7: Tips Virtual Village 4

Puzzle 8: Cloth Invented

Persyaratan: Puzzle #1, #3, Sewing hutAction: Drop salah satu penduduk desa ke dinding samping kiri jembatan untuk mengambil tumbuhan vines. Penduduk akan membawa vines tersebut ke meja di laboratorium. Rebus air asin dengan cara drop penduduk ke mangkuk bawah air terjun.Ketika air mendidih masukkan vines tadi ke panci. Setelah ramuan jadi, drop salah satu penduduk ke panci tersebut, nanti ramuannya akan dibawa di batu datar dekat pantai. Setelah Ramuan ditumpahkan ambil beberapa penduduk untuk menyelesaikan pakaian.

Description: “Your villagers have discovered a method for the manufacture of cloth.”

Puzzle 9: The Nursery School

Persyaratan: Level 3 learning.Action: Bangun rumah yang ke 4, tempatkan sesuai keinginanmu. Setelah sekolah selesai dibangun, ambil penduduk yang sudah adept atau master untuk 3 skill (contoh: master farming, building, research) ke bangunan sekolah.Description: “Your villagers have built a nursery school. This will help them raise smarter children.”

Page 8: Tips Virtual Village 4

Puzzle 10: The Mossy Rocks

Perlengkapan: Kepiting Di Pantai Bawah Air TerjunAction: Ambil 2 anak ke kepiting untuk membuatnya sibuk. Lalu ambil 5  penduduk dewaasa ke kepiting itu. Mereka akan mengambil kepiting dan menempatkannya di mossy rocks. Setelah selesai, ambil penduduk dewasa ke mossy rocks untuk melihat cerita.Description: “A story seems to be carved in the rocks!”

Puzzle 11: The Grand Feast

Perlengkapan: Puzzle #3, #7, #12Action: Buat ramuan dengan ke 3 herbs (herbs di dekat goa, diatas lab, di bawah jembatan) dan air biasa kemudian didihkan. Setelah herbs dimasukkan, drop penduduk dewasa untuk mengambil makanan dari food bin, blackberries,  buah di pohon, ikan, dan seorang anak untuk mengambil jamur. jika jamur belum dapat tapi bara sudah dingin, air tak perlu dibuang. Lakukan pengambilan batu bara dan herbs lagi. Setelah semua ramuan selesai semua penduduk desa termasuk orang hamil akan menuju ke panci.Description: “The villagers have put together a marvelous feast!”

Page 9: Tips Virtual Village 4

Puzzle 12: Fishing Nets

Perlengkapan: Puzzle #1, #3, #8, dan Adept builderAction:  Ambil 3 adept atau master builders, atau satu master builder tapi ia nanti akan bekerja 3 kali. Tempatkan mereka di dermaga. Kamu mungkin akan membutuhkan banyak pakaian jika pekerjaan belum selesai. Jadi buatlah lebih banyak pakaian saat menyelesaikan puzzle ini.Description: “Your villagers have repaired the fishing traps. Now they can add fish to their diet.”

Page 10: Tips Virtual Village 4

Puzzle 13: Pruning the Tree

Perlengkapan: Puzzle #1, #3, #4, #8Action: Buat kain lebih banyak untuk misi ini dan selanjutnya. Lalu ambil penduduk dewasa ke batang pohon yang berwarna hitam. Dia akan mengambil pakaian dan kembali untuk mengikat dahan pohon tadi. Setelah selesai, ambil penduduk tadi ke cutting tools dan dia akan memotong dahan yang hitam. Kemudian ambil penduduk desa ke sabun nanti dia akan membawanya ke dahan pohon yang sudah dipotong.Description: “Your villagers have successfully treated the damaged limb.”

Puzzle 14: Honoring the Tree

Perlengkapan: Puzzle #3, #13, dan Level 3 DendrologyAction: Buat ramuan dengan mnggunakan 3 herbs berwarna kuning (di atas lab) dan air tawar dan makanan . Setelah jadi, ambil semua penduduk termasuk anak-anak dan ibu” hamil ke panci. Mereka nanti akan membawa mangkuk ke pohon besar.Description: “Your villagers have honored the tree.”

Page 11: Tips Virtual Village 4

Puzzle 15: Purify Tree!

Perlengkapan: Puzzle # 1, # 3, # 4, # 7 # 8, # 13, # 14, dan Burning fire.Action: Klik “PILIHAN” dan ubah kecepatan untuk “SLOW”. Drop seorang ahli atau master dari 3 kategori di sekolah untuk mengajar anak-anak agar anak tiak mengganggu misi ini. Kemudian ambil penduduk desa lain ke sabun. Dia akan membawa sabun untuk mandi, tunggu sampai dia keluar dari danau. Drop penduduk desa tersebut ke lubang pohon kembali. Kemudian drop penduduk desa tersebut ke daerah seruling untuk bermeditasi. Ketika ia sudah punya butiran emas diatas kepala, ambil dia kembali pada lubang di pohon. Dia akan masuk ke dalam pohon dan membawa seekor serangga ke pembakar api. Kemudian Anda dapat melihat sejarah pohon.Description: “Purify Tree! The tree has been purified.”

Page 12: Tips Virtual Village 4

Puzzle 16: Decorating the Tree

Perlengkapan: Puzzle #1, #3, #8, #13, Extra PakaianAction: Angkat penduduk desa ke kotak di bagian kiri laboratorium, nanti penduduk itu akan membawanya ke batu datar di dekat pantai. Angkat beberapa penduduk dewasa untuk memperbaiki tali tadi. Setelah itu drop penduduk desa atau anak-anak untuk mengambil bunga di sekitar desa untuk menghias tali. Ikuti burung untuk mengetahui bunga mana yang sudah mekar. Ambil bunga sampai 7 kali dan yang membawa bunga terakhir akan membawa tali yang sudah jadi ke pohon. Lakukan hal yang sama sampai 3 kali agar puzzle ini selesai.Description: “Your villagers have successfully decorated the tree.”