Tik internet absen 01 dan 33

23
Assalamualaikum

description

Tugas XII IA 4 TIKAmeliaty, Aisyah TP. 2011-2012

Transcript of Tik internet absen 01 dan 33

Page 1: Tik internet absen 01 dan 33

Assalamualaikum

Page 2: Tik internet absen 01 dan 33

Internet

Oleh :

Ameliaty Mahmud (01)

Aisyah Nur Istiiqomah (33)

XII IA 4

Page 3: Tik internet absen 01 dan 33

Pengertian

• Secara harfiah, Internet (kependekan dariinterconnected-networking) ialah sistem global dariseluruh jaringan komputer yang saling terhubungmenggunakan standar Internet Protocol Suite (TCP/IP) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia. Manakala Internet (huruf 'I' besar) ialah sistemkomputer umum, yang berhubung secara global danmenggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaranpaket (packet switching communication protocol). Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaedah inidinamakan internetworking.

Page 4: Tik internet absen 01 dan 33

Fasilitas Internet

• Fasilitas InternetFasilitas-Fasilitas yang dapat Anda manfaatkandengan menggunakan internet, diantaranya :

• - Web.

• - E-Mail (Electronic Mail

• - Newsgroup

• - FTP (File Transfer Protocol)

Page 5: Tik internet absen 01 dan 33

• Istilah-Istilah Yang Sering Digunakan•

Ada beberapa istilah yang sering digunakan apabila Andabekerja dalam Internet, diantaranya yaitu:

• - WWW (World Wide Web), merupakan kumpulan web server dari seluruh dunia yang berfungsi menyediakandata dan informasi untuk digunakan bersama.

• - Web Site (Situs Web), merupakan tempat penyimpanandata dan informasi dengan berdasarkan topik tertentu..

• - Web Pages (Halaman Web), merupakan sebuah halamankhusus dari situs Web tertentu.

• - Homepage, merupakan sampul halaman yang berisidaftar isi atau menu dari sebuah situs Web.

• - Browser, merupakan program aplikasi yang digunakanuntuk memudahkan Anda melakukan navigasi berbagaidata dan informasi pada WWW.

Page 7: Tik internet absen 01 dan 33

PCPerangkat keras yang paling utama

digunakan untuk koneksi internetadalah seperangkat komputer denganspesifikasi tertentu yang mendukungakses internet, yaitu komputer denganprocessor pentium 133 Mhz, RAMberkecepatan 32 MB dan harddisk 5 GB

Page 8: Tik internet absen 01 dan 33

Modem

• Modem merupakan perangkat yang saat inipaling banyak digunakan untuk melakukankoneksi ke internet, khususnya melalui salurantelepon. Modem digunakan untuk mengubahsinyal analog menjadi digital dan sebaliknya.

Page 9: Tik internet absen 01 dan 33

Jenis Modem

• Terdapat 2 jenis modem, yaitu modem internal dan modem ekternal.a. Modem internal: merupakan modem yang tergabung pada bagian komputer

• b. Modem Eksternal adalah Modem yang terpisahdari perangkat komputer, untuk menggunakannyamodem harus dihubungkan dengan kabel kekomputer. Salah satu keuntungan modem ekternal adalah mudah dipindahkan dari satukomputer ke komputer lain karena terpisah dari komputer.

Page 11: Tik internet absen 01 dan 33

NIC

• NIC (Network Interface Card) biasa juga disebutLancard atau cardlan adalah perangkat yang nantinya menghubungkan komputer satu dengankomputer lainnya. Perangkat ini mempunyai MAC ( Media Access Control ) atau card address yang terdiri dari 12 bit angka dimana tiap card akanunik (beda) dengan card yang lainnya.

• Untuk mulai menggunakan internet minimal kitamembutuhkan satu buah komputer, modem danline telepon. Kita juga harus mendaftarkan diri keInternet Service Provider (ISP) untuk

Page 12: Tik internet absen 01 dan 33

Media transmisi

• Kabel ini biasa disebut dengan UTP( UnshieldTwisted Pair ) / 10BaseT. merupakan kabelyang digunakan untuk menghubungkaninternet dalam satu jaringan.

Page 14: Tik internet absen 01 dan 33

• b. Coaxial

• Kabel Koaksial memiliki perlindungan yang lebih baik dibanding dengan twisted pair, sehingga kabel tersebut bisa digunakan untukjarak yang lebih jauh pada kecepatan tinggi. Konstruksi dan lapisan pelindung kabelkoaksial memberikan kombinasi yang baikantara bandwidth yang besar dan imunitasnoise yang istimewa

Page 16: Tik internet absen 01 dan 33

• c. Konektor RJ 45

• digunakan sebagai penghubung kabel UTP

Page 17: Tik internet absen 01 dan 33

• d. Konektor RJ 11Digunakan sebagai penghubung modem kekomputer dengan jaringan telepon.

Page 18: Tik internet absen 01 dan 33

Hub

• Secara sederhana, hub adalah perangkatpenghubung. Pada jaringan bertopologi star, hub adalah perangkat dengan banyak port yang memungkinkan beberapa titik (dalam hal inikomputer yang sudah memasang NIC) bergabungmenjadi satu jaringan. Pada jaringan sederhana, salah satu port pada hub terhubung ke komputerserver. Bisa juga hub tak langsung terhubung keserver tetapi juga ke hub lain, ini terutama terjadipada jaringan yang cukup besar. Hub memiliki 4 –24 port plus 1 port untuk ke server atau hub lain

Page 19: Tik internet absen 01 dan 33

Bridge & Switch

• Bridge adalah perangkat yang berfungsimenghubungkan beberapa jaringan terpisah. Bridge bisa menghubungkan tipe jaringanberbeda (seperti Ethernet dan Fast Ethernet) atautipe jaringan yang sama. Bridge memetakanalamat Ethernet dari setiap node yang ada padamasing-masing segmen jaringan danmemperbolehkan hanya lalu lintas data yang diperlukan melintasi bridge.

Page 20: Tik internet absen 01 dan 33

• Switch adalah perluasan dari konsep bridge, Adadua arsitektur dasar yang digunakan pada switch, yaitu cut-through dan store-and-forward. Switch cut-through memiliki kelebihan di sisi kecepatankarena ketika sebuah paket datang, switch hanyamemperhatikan alamat tujuannya sebelummeneruskan ke segmen tujuan. Switch store-and-forward, kebalikannya, menerima danmenganalisa seluruh isi paket sebelummeneruskannya ke tujuan. Waktu yang diperlukan untuk memeriksa satu paketmemakan waktu, tetapi ini memungkinkan switch untuk mengetahui adanya kerusakan pada paketdan mencegahnya agar tak mengganggu jaringan

Page 21: Tik internet absen 01 dan 33

Router

• Bekerja dengan cara yang mirip denganswitch. untuk mudah diingat, Andamenggunakan router ketika akanmenghubungkan jaringan komputer kejaringan lain. Jaringan ini bisa berupa jaringanpribadi (LAN/WAN) atau jaringan publik(Internet).

Page 22: Tik internet absen 01 dan 33

Repeater

• Merupakan alat yang digunakan untukmenambah jarak maksimum tiap LAN.

Page 23: Tik internet absen 01 dan 33

Saluran Telepon

• Saluran telepon dapat digunakan untukmenghubungkan komputer dengan internet melalui perangkat modem. Kamu dapatlangsung melakukan akses internet menggunakan modem dial-up dan salurantelepon, misalnya Telkomnet instan.