Temuan Hasil Penelitian

2
A. Temuan Hasil Penelitian Metode pembelajaran team games tournamnet (TGT) memberikan pengalaman yang berbeda bagi siswa dalam melakukan proses pembelajaran, yang menuntut siswa untuk berinteraksi dengan siswa dengan suasanan belajar kelompok dan kompetisi. Berdasarkan hasil analisis data kualitatif, bentuk keterampilan sosial yang ditunjukan siswa usia 7-8 tahun dalam metode pembelajaran TGT, antara lain: 1. Empati Keterampilan sosial siswa dalam aspek empati terlihat dalam aktifitas pembelajran, aktivitas yang dimaksud berkaitan dengan keterampilan siswa dalam berperilaku dengan teman sebaya dan orang lain atau lebih dewasa. Yaitu sikap menghormati teman sebaya dan orang yang lebih tua, bersikap ramah dengan siapa saja dan mau untuk berbagi dengan teman sebaya. Keterampilan tersebut ditunjukan dengan siswa dapat memberikan salam dan

description

d

Transcript of Temuan Hasil Penelitian

A. Temuan Hasil PenelitianMetode pembelajaran team games tournamnet (TGT) memberikan pengalaman yang berbeda bagi siswa dalam melakukan proses pembelajaran, yang menuntut siswa untuk berinteraksi dengan siswa dengan suasanan belajar kelompok dan kompetisi. Berdasarkan hasil analisis data kualitatif, bentuk keterampilan sosial yang ditunjukan siswa usia 7-8 tahun dalam metode pembelajaran TGT, antara lain:1. EmpatiKeterampilan sosial siswa dalam aspek empati terlihat dalam aktifitas pembelajran, aktivitas yang dimaksud berkaitan dengan keterampilan siswa dalam berperilaku dengan teman sebaya dan orang lain atau lebih dewasa. Yaitu sikap menghormati teman sebaya dan orang yang lebih tua, bersikap ramah dengan siapa saja dan mau untuk berbagi dengan teman sebaya. Keterampilan tersebut ditunjukan dengan siswa dapat memberikan salam dan menjawab salam, siswa menghormati teman dengan mendengarkan pendapat teman, siswa dapat berbicara dengah ramah ketika menyampaikan pendapat atau berbicara dengan orang lain, serta siswa mau berbagi ditunjukan dengan siswa dapat berbagi makanan rewed dari guru kepada teman, berbagi makanan ketika istirahat dan dapat meminjamkan alat tulis kepada teman atau memberiper tolongan kepada siswa seperti membantu menjelaskan materi pelajaran yang belum dimengerti oleh teman.2. Bekerjasama