Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

download Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

of 38

Transcript of Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    1/38

    TEKNOLOGI SEDIAAN CAIR DAN SEMI PADAT

    Dra. Aisyah Fatmawaty M.Si.,Apt.

    LARUTAN

    FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS HASANUDDIN

    MAKASSAR

    2014

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    2/38

    SUSPENSI

    EMULSI

    SEDIAAN CAIR

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    3/38

    LARUTAN

    SOLVENT

    SOLUT

    DEFINISI

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    4/38

    LARUTAN

    SOLVENT

    SOLUT

    DEFINISI

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    5/38

    PERNYATAAN

    KONSENTRASI

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Molaritas (M) : Molekul/berat grammolekul

    solut dalam 1liter larutan

    Normalitas (N) : berat gram ekivalen solut

    dalam 1 liter larutan

    Molalitas (m) : molekul solut dalam

    1000 gram pelarut

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    6/38

    PERNYATAAN

    KONSENTRASI

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Persen berat (% b/b) : gram solut dalam

    100 g larutan

    Persen volume (%v/v) : mililiter solut

    dalam 100 ml larutan

    Persen berat per volume (%b/v) : gram

    solut dalam 100 ml larutan

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    7/38

    Potiones

    Elixir

    Sirup

    Netralisasi

    Saturatio

    Poti Evervescent Guttae Drop

    Larutan

    OralColliyrium

    Guttae Ophthalmicae

    Gargarisma Litus Oris

    Guttae Nasales

    Inhalationes

    Obat Kompres

    LarutanTopikal

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    PEMBAGIAN SEDIAANLARUTAN BERDASARKANTUJUAN PENGGUNAAN

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    8/38

    Secara Oral : mikstura, eliksir, sirup dan

    obat tetes pediatri

    Pada mulut dan kerongkongan : obat kumur,

    obat pencuci /pembilas mulut, obatsemprot (spray)

    Dimasukkan dlm rongga tubuh : tetes telinga,

    tetes hidung

    Pada permukaan tubuh : linimen

    Obat suntik /infus

    PenggunaanBentuk Larutan

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    9/38

    MekanismeKelarutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    1. Solvasi dan HidrasiBahan aktif berupa garam ionikdilarutkan

    dalam air pemisahan kation dan anion

    Terjadi orientasi molekul pelarut disekitar iondalam larutan solvasi ( jika pelarutnya air

    hidrasi )

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    10/38

    MekanismeKelarutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    2. Pemutusan ikatan kovalenIkatan yang terjadi karena pemakaian elektron

    secara bersama

    Contoh

    H3C CH3 H2C CH2

    Ikatan

    Kovalen

    Ikatan

    Kovalen

    Etana Etena

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    11/38

    MekanismeKelarutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    3. Pembentukan ikatan hidrogenIkatan yang terjadi antara atom H dengan atom

    yang elektronegatif contoh : O, N, F, Cl, Br, I

    Contoh

    H.Cl H.O.H

    Ikatan

    Hidrogen

    Ikatan

    Hidrogen

    Ikatan

    Hidrogen

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    12/38

    1. Temperatur2. Penambahanzat terlarut lain (ion sejenis, surfaktan)

    3. Pengaruh Kosolven

    4. Polaritaspelarut

    5. Konstanta Dielektrikpelarut

    6.pHlarutan7. Ukuran partikel

    8. Ukuran molekul

    9. Polimorfisme

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    FAKTOR YANGBERPENGARUH TERHADAP

    KELARUTAN ZAT

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    13/38

    Jika konsentrasi obat yang dibutuhkan

    melebihi kriteria kelarutan, maka pendekatan

    yang dilakukan adalah (tergantung sifatkimia obat dan jenis produk yangdibutuhkan) :

    - ko-solvensi- solubilisasi miselar (miselisasi)kompleksasi

    - modifikasi kimia obat (pembentukan prodrug)- pembentukan garam

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    14/38

    Ko-solvensi

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Ko-solvensi adalah teknik menggunakan

    kosolven untuk meningkatkan

    kelarutan obat yang sukar

    larut

    Kosolven adalah pelarut organik tercampur

    air yang dapat meningkatkan

    kelarutan obat

    T j

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    15/38

    TujuanPenggunaan Ko-

    solvensi

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    untuk meningkatkan kelarutan obatuntuk meningkatkan kelarutan konstituen

    mudah menguap (volatil)

    meningkatkan flavor dan odor

    Contoh Kosolven : etanol, sorbitol, gliserin,

    propilenglikol, PEG

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    16/38

    SolubilisasiMiselar

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Solubilisasi merupakan perubahan spontan

    yang terjadi pada molekul zat

    yang sukar larut dalam air

    kedalam larutan air- surfaktan

    Proses solubilisasi terjadijika konsentrasi

    surfaktan dlm larutan berada

    pada konsentrasi misel kritik a/

    lebih besar dari KMK (CMC)

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    17/38

    SolubilisasiMiselar

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Solubilisasiterjadi karena solut dijeratdidalam atau diadsorpsi

    pada misel

    senyawa hidrokarbon berada dibagiandalam misel

    senyawa polar larut air (gula, gliserol)

    diadsorpsi pada antar muka misel-airsenyawa amfitatik (oktanol, fenol) akan

    disisipkan pada lapisan palisade

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    18/38

    Kelarutan(solubilitas)

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Kelarutan suatu zat pada temperaturtertentu didefinisikan secara kuantitatif :

    sebagai konsentrasi solut terlarut dalam

    suatu larutan jenuhSu/ zat larut a/ tidak larut dlm su/ pelarut

    tertentu dan seberapa besar zat terlarut

    tergantung pada : sifat dan intensitas daya yang ada

    didalam solut, pelarut dan hasil interaksi

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    19/38

    Modifikasi KimiaObat

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Karakteristik kelarutan suatu obat dapat

    diubah melalui modifikasi sruktur kimia

    secara kimia dirubah jadi turunan yang

    larut air

    Contoh : kelarutan betametason dlm air

    5.8 mg/100 ml (250C)diubah

    menjadi ester-21-dinatrium fosfatkelarutan 10 g/100 ml

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    20/38

    Kompleksasi

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    adalah cara untuk meningkatkan kelarutan

    dalam air dari senyawa yg tidak larut

    Antaraksi antara obat D dengan pembentuk kompleks C

    x D + y C D x C yD = konstrasi obat dalam larutan

    C = konsentrasi ligan dalam larutanDC = konsentrasi obat-ligan kompleks dlm lar

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    21/38

    Kompleksasi

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    ContohBenzokain kafein

    Asam sitrat kafein

    Asam salisilat kafein

    molekul obat dan ligan (bahanpensolubilisasi) harus mampu

    memberi atau menerima pasangan

    elektron

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    22/38

    Mekanisme Pelarut Polar

    a. Solven polar dengan tetapan dielektrik yang

    tinggi, menurunkan gaya atraksi antara ion

    bermuatan berlawanan dalam kristal

    misalnya NaCl

    b. Pelarut polar memutuskan ikatan kovalen

    elektrolit kuat dengan reaksi asam basa.

    Misalnya ionisasi HCl oleh air

    c. Pelarut polar mampu melarutkan molekuldan ion melalui gaya interaksi dipol,

    khususnya pembentukan ikatan hidrogen

    yang menyebabkan kelarutan zat.

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    INTERAKSI ANTARA

    SOLVEN SOLUT

    PELARUT

    POLAR

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    23/38

    a. Melarutkan solut nonpolardengan tekanan internal yangsama melalui interaksi dipolinduksi

    b. Molekul solut berada dalamlarutan oleh gaya lemah van derwaais-London

    c. Minyak dan lemak larut dalamkarbon tetraklorida, benzena, dan

    minyak mineral.d. Basa alkaloid dan asam lemak

    larut pula dalam pelarut nonpolar

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    INTERAKSI ANTARA

    SOLVEN SOLUT

    PELARUTNON

    POLAR

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    24/38

    Ketondan alkohol dapat menginduksiderajat polaritas dalam molekul solven

    nonpolar, karena itu benzena yang mudah

    terpolarisasi menjadi larut dalam alkohol

    Senyawa semipolar dapat berlaku sebagaisolven perantara untuk bercampurnya

    cairan polar dan non polar

    Aseton meningkatkan kelarutan eterdalam air.

    Propilenglikolmenambah kelarutancampuran air dengan minyak permen

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    INTERAKSI ANTARA

    SOLVEN SOLUT

    PELARUTSEMI

    POLAR

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    25/38

    Pelarut UntukSediaan Larutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Airmerupakan pelarut yang digunakan

    secaraluas tidak toksik, secara fisiologi dapat

    dicampurkan, mampu melarutkanbanyak bahan aktif dan bahanpenambah

    Jenis air : air destilasi, bidestilata, airdemineralisata, air u/ injeksi

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    26/38

    Pelarut UntukSediaan Larutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Non-AirDigunakan bahan aktif tidak stabil dalam

    air

    bahan aktif # larut dalam airtujuan lepas lambat

    Pelarut non air yang digunakan :

    minyak lemak nabati : minyak kacang,minyak wijen, minyak jagung, minyak

    biji kapas, minyak jarak

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    27/38

    Pelarut UntukSediaan Larutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    alkoholdigunakan terutama untuk pemakaian

    luar

    alkohol polihidralcontoh : propilenglikol

    polietilenglikol pelarut injeksi

    eritromisin etilsuksinat

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    28/38

    KEUNTUNGAN

    BENTUK LARUTAN

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Mudah ditelan

    Cepat diabsorpsi

    Homogen

    KEKURANGAN

    BENTUK LARUTA

    Larutan bersifat voluminouswadahStabilitas lebih jelek dibandingkan bentuk

    padatUsia simpan lebih singkatKetepatan dosistgt kemampuan pasien

    menakarRasa obat yang tidak menyenangkan lebih

    terasa

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    29/38

    Formulasi Larutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    B ahan Aktif :

    Bahan Penambah :

    Bahan Pelarut

    Bahan Bahan

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    30/38

    Bahan BahanTambahan

    Formulasi Larutan

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    pengawetpemanis

    flavor

    antioksidanpewarna

    bahan pengontrol viskositas

    dapar

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    31/38

    Pengawet

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    PengawetSumber Kontaminasi

    Bahan baku

    Wadah dan peralatanLingkungan pembuatan

    Bahan pengemas

    OperatorPemakai/konsumen

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    32/38

    Pengawet

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Penggolongan Zat Antimikroba :1. Senyawa asam

    fenol, klorokresol, ester-ester alkil asamparahidroksibenzoat, asam benzoat, dll

    2. Senyawa netralklorbutanol, benzil alkohol

    3. Merkuri

    thimerosal, fenilmerkuri asetat4. Senyawa ammonium kwartenerbenzalkonium klorida

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    33/38

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    34/38

    Masalah dalam formulasi larutan :

    sebagian bahan aktif & bahan tambahan

    tidak stabil dalam bentuk larutan

    B.A yang sukar larut a/ kelarutannya

    terbatas dalam air

    penampilan sediaan yang menarik

    ( rasa, warna, viskositas)

    Masalah DalamFormulasi

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    35/38

    STUDI PRA FORMULASI

    FORMULASI

    EVALUASI

    Produk

    amandanbermutu

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    METODE KERJA

    E l d

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    36/38

    Evaluasi SediaanJadi

    Aisyah Fatmawaty_2014 Farmasi_UNHAS Liquid and Semi Solid Dosage Form

    Evaluasi kimiapenentuan kadar zat berkhasiat

    Evaluasi fisika

    penentuan pH, B.J, viskositas, volume,warna, kejernihan, rasa, bau

    Evaluasi biologi

    jumlah cemaran mikroba, potensi

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    37/38

  • 8/10/2019 Teknologi Sediaan Cair Dan Semi Padat

    38/38

    Terima Kasih