TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI...

7
TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO “LOMBA 17-AN SPESIAL KEMERDEKAAN RI” DI STAR RADIO 107,3 FM TANGERANG SALSABILA NURTJAHAJA GIOVANDA WIBOWO PROGRAM STUDI KOMUNIKASI SEKOLAH VOKASI INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2020

Transcript of TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI...

Page 1: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO “LOMBA 17-AN SPESIAL KEMERDEKAAN RI”

DI STAR RADIO 107,3 FM TANGERANG

SALSABILA NURTJAHAJA GIOVANDA WIBOWO

PROGRAM STUDI KOMUNIKASI SEKOLAH VOKASI

INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

2020

Page 2: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

PERNYATAAN MENGENAI LAPORAN AKHIR DAN SUMBER

INFORMASI SERTA PELIMPAHAN HAK CIPTA

Dengan ini saya menyatakan laporan akhir dengan judul “Teknik-Teknik Pengambilan Gambar Video ‘Lomba 17-an Spesial Kemerdekaan RI’ di Star Radio 107,3 FM Tangerang” adalah karya saya dengan arahan dari dosen pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apa pun kepada perguruan tinggi mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir laporan akhir.

Dengan ini saya melimpahkan hak cipta dari karya tulis saya kepada Institut Pertanian Bogor.

Bogor, Juli 2020

Salsabila Nurtjahaja Giovanda Wibowo J3A117075

Page 3: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

i

RINGKASAN

SALSABILA NURTJAHAJA GIOVANDA WIBOWO. Teknik-Teknik Pengambilan Gambar Video “Lomba 17-an Spesial Kemerdekaan RI” di Star Radio 107,3 FM Tangerang. Video Shooting Techniques of ‘17th Indonesian Independence Special Competition’ at Star Radio 107,3 FM Tangerang. Dibimbing oleh ABUNG SUPAMA WIJAYA

Star Radio 107,3 FM Tangerang merupakan salah satu radio swasta yang telah mengudara sejak tahun 1990. Star Radio mempunyai satu divisi khusus yang mengurus segala hal mengenai media sosial Star Radio, yaitu divisi Creative Program & Digital. Videografer menjadi salah satu anggota divisi yang memproduksi video Youtube Star Radio.

Laporan akhir ini bertujuan untuk mengetahui apa saja tugas dari seorang videografer di Star Radio 107,3 FM, mengetahui teknik-teknik pengambilan gambar yang digunakan untuk proses produksi video ‘Star Radio Lomba 17-an Spesial Hari Kemerdekaan RI’, dan mengetahui hambatan serta solusi yang dialami oleh videografer Star Radio 107,3 FM Tangerang selama proses produksi. Tempat pengumpulan data laporan akhir ini dilaksanakan di Star Radio 107,3 FM Tangerang dan waktu pelaksanaannya terhitung sejak tanggal 12 Juni sampai 12 September 2019. Sumber data untuk laporan ini menggunakan data primer, data sekunder, dan instrumen. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah observasi langsung, wawancara, partisipasi langsung, dan studi pustaka.

Seorang videografer mempunyai tugas pada tiga tahapan proses produksi video di Star Radio 107,3 FM Tangerang, yaitu pada tahap pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Pada tahap pra produksi, tugasnya adalah mengikuti rapat divisi, memilih peralatan produksi video, dan mempersiapkan alat keperluan produksi video. Pada tahap produksi, memproduksi video dan bekerja sama dengan baik bersama kru. Terakhir pada tahap pasca produksi, bertanggung jawab pada data-data video dan menyimpan peralatan produksi video.

Videografer Star Radio 107,3 FM Tangerang menggunakan beberapa teknik-teknik pengambilan gambar yang sangat beragam. Beberapa teknik pengambilan gambar tersebut adalah jenis shot, angle kamera, dan pergerakan kamera. Videografer juga memperhatikan komposisi pada pengambilan gambar video.

Videografer Star Radio 107,3 FM Tangerang mengalami beberapa hambatan. Hambatan terdapat pada tiga tahap produksi, yaitu hambatan pada saat pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Hambatan tersebut tentu dapat teratasi dengan adanya solusi-solusi yang dapat dilakukan videografer. Kata kunci: Star Radio 107,3 FM Tangerang, teknik pengambilan gambar, videografer

Page 4: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

ii

© Hak Cipta milik IPB, tahun 2020 Hak Cipta dilindungi Undang-Undang

Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan atau menyebutkan sumbernya. Pengutipan hanya untuk kepentingan pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik, atau tinjauan suatu masalah; pengutipan tersebut tidak merugikan kepentingan yang wajar IPB. Dilarang mengumumkan dan memperbanyak sebagian atau seluruh karya tulis ini dalam bentuk apa pun tanpa izin IPB.

Page 5: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

iii

TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO “LOMBA 17-AN SPESIAL KEMERDEKAAN RI”

DI STAR RADIO 107,3 FM TANGERANG

SALSABILA NURTJAHAJA GIOVANDA WIBOWO

Laporan Akhir sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar

Ahli Madya pada Program Studi Komunikasi

PROGRAM STUDI KOMUNIKASI SEKOLAH VOKASI

INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

2020

Page 6: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

iv

Penguji pada ujian laporan akhir: Hari Otang Sasmita, S.Pt., M.Si.

Page 7: TEKNIK-TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR VIDEO LOMBA 17 DI …ereport.ipb.ac.id/id/eprint/2130/3/J3A117075-01-Salsabila... · 2020. 8. 24. · memproduksi video Youtube Star Radio. Laporan

Judul : Teknik-Teknik Pengambilan Gambar Video “Lomba 17an Spesial Kemerdekaan RI” di Star Radio 107,3 FM Tangerang

Nama : Salsabila Nurtjahaja Giovanda WibowoNIM : J3A117075

Disetujui oleh

Pembimbing : Abung Supama Wijaya, S.I.Kom., M.Si.

Diketahui oleh

Ketua Program Studi : Dr. Ir. Wahyu Budi Priatna, M.Si.

NIP. 196704101991031001

Dekan : Dr. Ir. Arief Darjanto, Dip.Ag.Ec., M.Ec.

NIP. 196106181986091001

Tanggal Ujian Tanggal Lulus

(10 Juli 2020) (25 Juli 2020 )