Tatacahaya i

72
Oleh : ISMANTORO, S.PT TATA CAHAYA

Transcript of Tatacahaya i

Oleh :

ISMANTORO, S.PT

TATA CAHAYA

Untuk menghasilkan gambar yang menarik dan mendukung suatu produksi visualisasi dari naskah cerita maupun musik, maka tata cahaya merupakan bagian yang hidup dari suatu program, dirancang dan digerakkan oleh pemikiran yang kreatif

Tata cahaya dikatakan hasil imajinasi kreatif yang diinspirasi dari cerita yang divisualkan.

A. A. TATA CAHAYA UNTUK TATA CAHAYA UNTUK MEDIA TELEVISIMEDIA TELEVISI

Mendisain tata cahaya suatu program

Mengoperasikan peralatan selama proses produksi

Merawat alat

Cahaya alam : Matahari,Bulan, Bintang

Cahaya buatan/artificial : lampu neon, api, lampu pijar, petromak, lilin, obor,dll

Persyaratan teknis dalam sistem televisi

Menimbulkan perspektif 3 dimensiMembentuk gambar yang

menimbulkan perasaanMembentuk suasana, waktu yang

tepat

1. Spot light :2. Flood light

D. Tiga dasar (Basic Light)LANTERN POSITIONS FOR BASIC PORTRAITURE

One person/single person KEY~ BACK ~ FILL LIGHTKEY~ BACK ~ FILL LIGHT

Technical science ( Informasi,pengetahuan,berita) Artistics science ( hiburan,musik,tari) Philosophy science ( drama,fragmen,sinetron)

Adalah penyinaran terarah yang utama (main source) yang mengenai / jatuh pada suatu subyek.

Menghasilkan bayangan yang kuat (lampu hardlight ) memberikan tekanan pada segi yang menarik dari wajah artis / pengisi acara dan membantu membentuk dimensi pada wajah / kepala

Adalah penyinaran yang digunakan untuk melunakkan bayangan yang dihasilkan oleh lampu (KEY LIGHT) atau lampu lainnya

Cahaya ini menghilangkan wajah keras (posisi arah berlawanan) lampu KEY dilihat dari sumbu camera.

Adalah penyinaran dari belakang subyek ( berlawanan arah camera ) diatur hingga jatuh / mengenai kepala dan bahu dari subyek.

Penyinaran ini membentuk garis tepi / RIM dari bentuk subyek sehingga memberi kesan memisah subyek dengan latar belakang ( dekorasi )

12

3

6

9

11

10

1

2

8

7 5

4

BACK LIGHT

FILL LIGHT

KEY LIGHT

PERSON

BACK LIGHT

FILL LIGH

T

EDGE LIG

HT

SIDE LIGHT

KEY

LIG

HT

45º

90º

135º

180º0º

0º = FRONT LIGHT- FILL LIGHT

0º - 45º = KEY LIGHTING

45º- 90º = SIDE LIGHT/ CAN OLSO STILL BE KEY LIGHTING (DUAL SIDE-KEYS)

90º-135º = RIM LIGHT/ BACK LIGHT

135º-180º = BACK LAIGHT

CAMERA

KEY LIGHT CAMERA

FILL LIGHT

BACK GROUND

LIGHT

BACK LIGHT

BACK GROUND

CAMERA

FILL LIGHT

FILLER

INTERVIEWEE

INTERVIEWER

KEY LIGHT

CAMMERA

BACK LLIGHT

R E D

B LU E

Original Light Artificial Light

DAYLIGHT (Kelvin) Bluish (5000º K)TUNGSTEN (Kelvin) Redish (3200ºK)

1111Q

Nose Line

Nose Line

Nose L

ine

Nose L

ine

Key Light Line

Key Light Line

Key Light Line

Key Light LineV

iew L

ine

View

Lin

e

SOFTLIGHT : Jenis sifat cahaya yang menyebar rata yang

dihasilkan oleh lampu (Scope,Small Broad,

Large Broad,Flood Bank ) yang mempunyai

reflektor Buram dan sulit untuk difokuskan.

Efek yang : membuat bayangan yang tipis dari bayangan

dihasilkan benda yang ditempatkan di depannya

cahaya terlihat samar dan sulit diatur untuk suatu daerah tertentu yang sempit disinari dengan kuat.

Fresnel Spot LightEfect lightGun Light/ Follow SpotCyclorama Light (CYC)Balcar (Softlight) KinofloodCyber Light (Automated Luminating With

Moving MirrorStudio Color

Studio BeamVariliteFollow SpotSmoke MachinePAR or HMI Day light FresnelBlonde KBF (indoor)Red Head (untuk malam hari )Dedolite (KBF Kelopak mata )Kinoflod Fill Base (General)Bambino (Quartz Halogen )

HARDLIGHT = berasal dari lampu (spot) yang berkaca bening, reflektor yang mengkilat dan mempunyai kaca ( Lensa Fresnel ) yang berfungsi untuk memfokuskan berkas sinar

Efek yang dihasilkan = membuat bayangan tajam jelas terlihat dan distribusi cahayanya dapat diatur untuk daerah penyinaran yang sempit

Sumber cahaya yang digunakan untuk televisi berwarna :

Lampu TungstenLampu Tungsten HalogenLampu Metalic Iodide

1. Menggunakan kawat pijar (tungsten, tungsten halogen)

2. Discharge, antara sepasang elektrode (metalic iodide)

Kawat pijar tungsten (wolfram) yang tahan listrik, berada dalam bola kaca berisi gas yang tidak bereaksi dengan tungsten (nitrogen) digunakan pada TV BW.

a. Tidak terjadi penghitaman/ penggelapan di dinding pada bola lampu.

b. Color temperatur tidak berubah selama umur penggunaan lampu

Partikel-partikel kawat pijar tungsten yang terhambur dengan keluar menyebabkan dinding kaca (bola lampu) makin lama makin gelap dengan ditambahkannya gas halogen ke dalam bola lampu, maka akan terbentuk secara sementara senyawa partikel tungsten dengan halogen yang tidak dapat dilihat dalam kawat pijar tungsten akan terurai menjadi partikel tungsten yang terikat kembali pada kawat pijar, serta gas halogen yang siap untuk bersenyawa dengan partikel-partikel halogen yang terhambur.

Filter WarnaFilter WarnaJika ingin menghasilkan cahaya warna atau mengubah color temperatur dari cahaya maka dapat kita pasang filter warna di depan lampu. Filter warna semula dibuat dengan bahan gelatine. Filter gelatin diganti setiap 5 jam, karena setelah 5 jam akan rusak dan berubah warnanya bahkan filter gelatin juga berbahaya karena dapat terbakar.

NITROGEN - BW (BOW LAMP BIASA)HALOGEN - COLORIODIDE - COLOR (UNTUK DILAPANGAN)

BARN DOOR - untuk membatasi sinarLENSA FRESNEL - untuk focus gambar

Metalic iodide, lampu-lampu prinsip discaharge gas, menghasilkan penyinaran yang paling kuat dari jenis-jenis diatas (color temperaturnya ± 3400º-4000º K) dan ada yang mencapai 6000º K (Day Light).Pada lampu ini biasanya ditambah gas iodide dan juga senyawa dengan metal (lampu stadion)

1. Merubah Color temperatur2. Merubah back ground (filter khusus untuk

back ground).

Bahan Filter Bahan Filter Gel Fil Gel Fil Gelatine filter (bahannya dari kaca plastik dan bila sudah lama berubah warna dan mudah pecah

Fungsinya adalah untuk menyebarkan cahaya dengan rata dan sekaligus memperlunak cahaya dari Fresnel Spotlight. Kepingan dari spun glass (kaca berserat-serat) atau tirai dari polyester yang dipasang didepan spun glass.

Untuk membentuk suasana malam hari, dengan lampu warna biru.Bila tidak ada bayangan dengan lampu soft, kesannya datar (menggambarkan suasana/cuaca mendung

focus (BERKAS SINARNYA MENGUMPUL)/

HARD LIGHT

CARA TERJADINYA FOCUS

LENSA FRESNEL/ALAT PENGATUR FOKUSFOCUS

OUT

M M

M : ModelingK : Key LightB : Base Light

C 1

C 2

C 3

C 3

Pattern

(Pola)

BB BB B B

K K

A

B

C

KL

KL

BL BL

FL FL

SET

SET LIGHT

BASE LIGHT

BASE LIGHT

LIGHT FOR CHROMA KEY

LIGHT FOR CHROMA KEY

LIGHT FOR CHROMA KEY

BACK LIGHT BACK LIGHT

LEVEL/HEIGHT OF CHROMA KEY 3,5 M

BASE LIGHT BASE LIGHT BASE LIGHT

FOOT LIGHT FOOT LIGHTKEY LIGHT

KEY LIGHT

5,4 M

Suatu proses pengontrolan gambar video yang satu oleh gambar video lainnya dengan menggunakan warna latar belakang sebagai pembanding (keying signal). Chromakey ini akan mengganti warna latar belakang dari suatu gambar yang mempunyai warna (hue) tertentu dengan sumber gambar lainnya, dan gambar kedua tadi akan menempati bagian warna latar belakang gambar pertama.

Cara untuk mengurangi Silhuette :1. Menggunakan lampu Day Light2. Menggunakan lampu Tungsten dengan

memasang filter CTB3. Memasang Filter CTO pada cahaya Day light4. Memasang filter kawat kassa5. Menutup pintu/jendela

Mounting / RiggingPipa grid/battens, Pantograph, Telescope hanger, Portable (floor stand,pole extender, boom) .

Hoist Directional control

Barn door.Pintu penghalang disisi lampu.Flag.Bendera dari papan/kain penghalang

cahaya.

Reflector. Umumnya dari metal, untuk

memantulkan cahaya yang berlebih.

Scrims. Lembar tipis didepan lampu untuk

mengurangi cahaya dan lebih tersebar (flood).

Intensity control Dimmer. Untuk mengontrol intensitas/

keterangan cahaya. Dengan dimmer dapat dilakukan kontrol intensitas, kontrol pencahayaan (illumination), perubahan warna, efek pencahayaan.

Color control Gel filter

DifinisiPenyianaran yang harmonis dari suatu subyek dengan maksud untuk membuat sebuah gambar yang baik.TujuanUntuk menghasilkan gambar yang menarik dan mendukung suatu produksi visualisasi dari naskah cerita ataupun musik.

Untuk mencapai tujuan tersebut maka :1. Tata cahaya merupakan bagian yang

hidup.2. Dirancang dan digerakkan oleh

pemikiran yang kreatif.3. Banyak ide yang mengarah pada ekpresi

visual yang baik

4. Merupakan kombinasi dari pemikiran orisinil, ide orang lain dan pengalaman-pengalaman terdahulu.

5. Kerja sama yang baik antara produser, penata artistik, produser teknik dan petugas-petugas tata cahaya

Tata Cahaya adalah : Bagian dari Produksi Televisi Mengandung Ilmu dan Seni Bagian Produksi yang mempesona Efektif disertai Kreasi dan Imajinasi

Tujuan Tata Cahaya:1. Memenuhi syarat sistem teknik

pertelevisianMenghasilkan level gambar kamera TV yang standard.

2. Memenuhi Perspektif 3 dimensi- TV, medium 2 dimensi- Kedalaman dihasilkan dengan :

a. Kamera Angleb. Bentuk Blockingc. Disaint Setd. Texture, rupa dan bentuk

3. Memperhatikan elemen-elemen dalam suatu scene penggunaan bayangan

4. Menimbulkan Mood pada suatu scene- Perasaan Emosi- Gelap perasaan Misteri, Tegang- Terang perasaan Bahagia, Gembira/Fantasi

5. Menentukan Waktu6. Membantu komposisi shot

- Penyiaran memberikan tekanan- Memberikan gambar yang menarik- Memenuhi naskah dan konsep PA

a. TeknisMenghasilkan pengaturan cahaya dengan mudah, sesuai keinginan (waveform)

b. Non TeknisMenghasilkan gambar pendukung naskah yang menyenangkan (picture monitor)

Keterangan :a. Teknis 1. Tidak menyakitkan mata 2. Tepat level, bebas noise 3. Memanfaatkan daerah gray-scale TV

secara maximum 4. Menghasilkan warna yang baik dan

seimbang

b. Non TeknisDistribusi cahaya bayangan :1. Menghindari Flash Light Effect (bayangan dan gambar yang dihasilkan flash light)2. Pengaturan suasana realistik dan dramatik3. Pengaturan dimensi kesan ruang dan kesan kepaduan bentuk dari setting komponen- komponen dekorasi.

4. Menambah semarak gambar dengan efek-efek gambar yang sesuai

5. Membantu memperindah obyek gambar dan menyembunyikan cacat.