Tata nama neoplasma

28
NEOPLASIA Definisi, tata nama (nomenklatur) & karakteristik

Transcript of Tata nama neoplasma

Page 1: Tata nama neoplasma

NEOPLASIADefinisi, tata nama (nomenklatur) & karakteristik

Page 2: Tata nama neoplasma

Berdasarkan perilaku klinis, neoplasma dibagi: Jinak (benign) Ganas (malignant) Istilah “benign” dan “malignant” menunjukkan sifat (behavior) biologik tumor Sifat biologik ditentukan oleh derajat diferensiasi tumor dan kecepatan tumbuh (juga kecepatan kematian sel)

Page 3: Tata nama neoplasma

Neoplasma (jinak / ganas) mempunyai 2 komponen dasar: Parenkim: sel tumor/neoplastik yang

proliferatif, yang menentukan perilaku biologis tumor determine their behavior and pathologic consequences

Stroma: jaringan pendukung parenkim, tidak bersifat neoplastik, terdiri dari jaringan ikat & pembuluh darah the growth

and evolution of neoplasma

Penamaan neoplasma berdasarkan komponen parenkimnya.

Page 4: Tata nama neoplasma

KOMPONEN DASAR TUMOR ( PARENKIM & STROMA)

Page 5: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI DAN TATANAMA NEOPLASMA

• Klasifikasi neoplasma penting dalam hubungannya untuk meramalkan kemungkinan perjalanan penyakit pada penderita tertentu dan membantu dalam merencanakan pengobatan yang rasional

• Klasifikasi yang digunakan biasanya berasal dari :– Sifat biologik tumor– Asal jaringan ( histogenesis )

Page 6: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI ATAS DASAR SIFAT BIOLOGIK TUMOR

• Tumor Jinak / Benigna • Tumor ganas / Maligna• Intermediate – Diantara yang ganas dan jinak

Page 7: Tata nama neoplasma

A. KLASIFIKASI BERDASARKAN SIFAT BIOLOGIK TUMOR

Jinak: -Tumbuh lambat, berkapsul, tidak infiltratif,

anak sebar (-), kerusakan jaringan sekitar (-) - Umumnya dapat disembuhkan Ganas: - tumbuh cepat, infiltratif, anak sebar (+), kerusakan jaringan sekitar (+)

- Sering menimbulkan kematian. Intermediate (tumor yang agresif lokal/tumor

ganas berderajat rendah): - Invasif lokal, kemampuan metastasis kecil - jinak tetapi destruktif / ganas tetapi metastase

lambat.

Page 8: Tata nama neoplasma

SIFAT BIOLOGIK NEOPLASMA • Sifat Neoplasma jinak :

• Suatu peristiwa lokal semata, tidak tumbuh infiltratif, tidak menyebar ketempat yang jauh

• Terjadi perluasan sel secara sentrifugal dengan batas yang nyata .Mempunyai kapsul jaringan penyambung padat yang memisahkan neoplasma dari jaringan sekelilingnya ( simpai / kapsul)

• Tidak merusak jaringan sekitar dan tidak menimbulkan anak sebar pada tempat yang jauh

• Laju pertumbuhan lambat / kadang tidak berubah / tetap , Stabil selama berbulan – bulan atau bertahun-tahun.

• Umumnya dapat disembuhkan dengan sempurna kecuali yang mensekresi hormon atau yang terletak pada tempat yang sangat penting

Page 9: Tata nama neoplasma

SIFAT BIOLOGIK NEOPLASMA

• Sifat Neoplasma Ganas :– Umumnya tumbuh lebih cepat dan hampir selalu tumbuh

secara progresif– Penyebaran seringkali sangat tidak teratur – Cenderung tidak berkapsul – Tidak mudah dipisahkan dari sekitarnya dan pada umumnya

menyerbu masuk kesekitar sel (infiltratif) merusak jaringan sekitar dan bukan mendesak sel kesamping destruktif

– Dapat menyebar keseluruh tubuh melalui aliran limfe atau aliran darah

– Sering menimbulkan kematian

Page 10: Tata nama neoplasma

SIFAT BIOLOGIK NEOPLASMA

• Neoplasma Intermediate– Diantara kelompok ganas dan jinak – Bersifat invasif lokal dengan kemampuan

metastasis kecil – Disebut tumor agresif lokal atau tumor ganas

berderajat rendah – Contoh : Karsinoma sel basal kulit

Page 11: Tata nama neoplasma

SIFAT TUMOR TUMOR TUMOR JINAK INTERMEDIA GANAS

TE PERTUMBUHAN LAMBAT BERVARIASI CEPAT TUMBUH TIDAK LOKAL INFILTRATIF

INFILTRATIF KEMAMPUAN TIDAK ADA RENDAH/TIDAK TINGGI

METASTASIS PENGOBATAN EKSISI EKSISI LUAS EKSISI LUAS,

PENGANGKATA N KGB REGIONAL,

PENGOBATAN SISTEMIK (KEMOTERAPI)

ANGKA TINGGI CENDERUNG BURUK, KESEMBUHAN RESIDIF CENDERUNG SETELAH RESIDIF DAN OPERASI METASTASIS

Page 12: Tata nama neoplasma

B.KLASIFIKASI ATAS DASAR ASAL SEL / JARINGAN ( HISTOGENESIS )

• Yaitu : – Sel totipoten – Sel embrional pluripoten – Sel berdiferensiasi

• Sel – sel ini mempunyai kemampuan yang berbeda untuk berkembang lebih lanjut keberbagai jenis sel

Page 13: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI ATAS DASAR ASAL SEL / JARINGAN ( HISTOGENESIS )

• Neoplasma berasal dari sel totipoten– Sel totipoten ialah sel yang dapat berdiferensiasi kedalam

tiap jenis sel tubuh – Tumor sel germinal ( pada gonad )

• Sebagai sel yang tidak berdiferensiasi : contoh seminoma atau disgerminoma • Sel yang berdiferensiasi minimal, contoh Karsinoma

embrional• Yang berdiferensiasi kejenis jaringan termasuk trofoblast

, contoh Choriocarsinoma , Yolk sac carcinoma • Yang berdiferensiasi somatik , contoh teratoma

Page 14: Tata nama neoplasma

TERATOMA- OVARIAN CYSTIC TERATOMAovarian cystic teratoma (kista dermoid ovarium) sering mengandung rambut, gigi & tulang.

Page 15: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI ATAS DASAR ASAL SEL / JARINGAN ( HISTOGENESIS )

• Neoplasma berasal dari sel embrional pluripoten – sel embrional pluripoten dapat berdiferensiasi kedalam

berbagai jenis sel – Membentuk berbagai jenis struktur organ tubuh – Contoh : yang berasal dari anak ginjal disebut

Nefroblastoma berdiferensiasi kedalam struktur yang menyerupai tubulus ginjal , kadang jaringan otot, tulang rawan atau tulang rudimenter.

– Tumor sel embrional pluripoten biasa disebut Embrioma atau Blastoma ,

– Misal Retinoblastoma , Hepatoblastoma , Embryonal Rhabdomyosarcoma

Page 16: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI ATAS DASAR ASAL SEL / JARINGAN ( HISTOGENESIS )

• Neoplasma berasal dari Sel yang berdiferensiasi • Jenis sel dewasa yang berdiferensiasi dalam bentuk sel organ tubuh .

– Tumor epitel » Banyak neoplasma berasal dari epitel yang merupakan sel-sel yang meliputi

permukaan, membatasi organ – organ, dan membentuk berbagai kelenjar. » kata dasar adeno- digunakan untuk menyatakan sel berasal dari

kelenjar ,akhiran –oma menyatakan neoplasma , Jadi tata nama yang sering digunakan Adenoma adalah neoplasma jinak yang berasal dari epitel kelenjar

» Berasal dari sel permukaan dan mempunyai arsitektur papiler disebut : Papiloma

» Neoplasma ganas yang berasal dari epitel dinamakan : Karsinoma , Suatu keganasan dari epitel kelenjar disebut : Adenokarsinoma, Neoplasma ganas yang berasal dari epitel skuamosa disebut Karsinoma sel skuamosa

Page 17: Tata nama neoplasma

KLASIFIKASI ATAS DASAR ASAL SEL / JARINGAN ( HISTOGENESIS )

• Neoplasma berasal dari Sel yang berdiferensiasi • Jenis sel dewasa yang berdiferensiasi dalam bentuk sel organ tubuh .• Tumor jaringan mesenkim

• Neoplasma yang berasal dari jaringan penyokong tubuh dinamakan menurut jenis asal jaringan

– Neoplasma jinak dari jaringan ikat / fibrosa dinamakan Fibroma – Neoplasma jinak dari jaringan lemak dinamakan Lipoma – Neoplasma jinak dari tulang rawan disebut Khondroma – Neoplasma jinak dari tulang disebut Osteoma – Neoplasma ganas yang berasal dari jaringan penyokong

dinamakan sarkoma , Contoh: osteosarcoma, chondrosarcoma, fibrosacoma , Kaposi’s sarcoma (kulit, banyak pada AIDS), lymphosarcoma, dst

Page 18: Tata nama neoplasma

BEBERAPA KELOMPOK TUMOR YANG NAMANYA TIDAK SESUAI DENGAN KETENTUAN

• Tumor yang kedengarannya jinak tapi sebenarnya ganas – Contoh limfoma, plasmasitoma , glioma , astrositoma yang

dicantumkan kata maligna dibelakangnya untuk menjelaskan sifat ganasnya yaitu limfoma maligna, melanoma maligna

• Tumor yang kedengaran ganas tapi sebenarnya jinak– Osteoblastoma , Kondroblastoma

• Leukemia– Tumor organ pembentuk darah , dianggap ganas meski beberapa

diantaranya menunjukkan perjalanan klinik lambat

• Tumor yang asal selnya tidak diketahui – Ewing`s sarcoma , Hodgkin`s lymphoma , Benner`s tumor , Burkitt`s

lymphoma , Wilm`s tumor , Grawitz`s tumor

Page 19: Tata nama neoplasma

TATA NAMA/NOMENKLATUR UMUM Neoplasma jinak parenkhim + akhiran “oma” mesenkhim

Neoplasma ganas parenkhim + akhiran “carcinoma” mesenkhim + akhiran “sarcoma”

Page 20: Tata nama neoplasma

A. TATA NAMA TUMOR JINAK

Secara umum dengan menambah akhiran “oma” pada sel asal tumor.

1. Mesenkimal tumor: Fibrosit ---------------------- Fibroma

Lipid -------------------------- Lipoma Osteosit --------------------- Osteoma Chondrosit ----------------- Chondroma Otot polos ------------------ Leiomyoma Otot bergaris -------------- Rhabdomyoma

pembuluh darah ---------- Hemangioma, dst.

Page 21: Tata nama neoplasma

A. TATA NAMA TUMOR JINAK

2. Epitelial (parenkim) tumor tata nama lebih kompleks Berdasarkan sel asal

Adrenocortical adenoma, bronchial adenoma Arsitektur mikroskopis

Adenoma ginjal Papilloma: squamous cell papilloma, transisional

cell papilloma Bentuk makroskopis

Papilloma: membentuk tonjolan seperti jari pada epitel permukaan

Cystadenoma: membentuk massa kistik Papillary cystadenoma: membentuk papil &

menonjol dalam kista Polyp: membentuk tonjolan diatas permukaan mukosa

dan menonjol ke dalam lumen (lambung/usus) Pengecualian:

neoplasma jinak sel epitel plasenta disebut Mola Hidatidosa

Page 22: Tata nama neoplasma

A)-ADENOMA THYROID

B)-POLYP COLON

Page 23: Tata nama neoplasma

A)-CYSTADENOMA OVARII, UNILOKULARE

B)-CYSTADENOMA OVARII, MULTILOKULARE

Page 24: Tata nama neoplasma

A)-CYSTADENOMA OVARII

B)-PAPILLARY CYSTADENOMA OVARII

Page 25: Tata nama neoplasma

B.TATA NAMA TUMOR GANAS Tumor ganas mesenkimal: akhiran

“sarcoma” Fibrosit ----------------------

Fibrosarcoma Lipid -------------------------- Liposarcoma Osteosit --------------------- Osteosarcoma Chondrosit ----------------- Chondrosarcoma Otot polos ------------------ Leiomyosarcoma Otot bergaris -------------- Rhabdomyosarcoma pembuluh darah ---------- Angiosarcoma, dst. Pengecualian: limfoma (= limfo sarcoma): tumor ganas jaringan limfoid

Page 26: Tata nama neoplasma

B.TATA NAMA TUMOR GANAS

Tumor ganas epitelial; akhiran “carcinoma” Contoh:

Adenoma --- adenocarcinoma Squamous cell papilloma --- squamous cell carcinoma

Cystadenoma --- cystadenocarcinoma Pengecualian:

Hepatoma = hepatocellular carcinoma Basalioma = basal cell carcinoma seminoma = carcinoma dari testicular epithelium Choriocarcinoma = neoplasma ganas dari epitel plasenta (bentuk ganas dari Mola Hidatidosa) Melanoma = tumor ganas sel melanosit (jinak: nevus)

Page 27: Tata nama neoplasma

A)-PAPILLARY CYSTADENOMA OVARII

B)-PAPILLARY CYSTADENO- CARCINOMA OVARII

Page 28: Tata nama neoplasma

TERIMAKASIH &

SELAMAT BELAJAR