Tari Merak

download Tari Merak

of 15

description

Tari Merak

Transcript of Tari Merak

Ciri- ciri tari merakPakaian yang dipakai penarinya memiliki motif seperti bulu merak menggambarkan bentuk dan warna bulu-bulu merak; hijau biru dan/atau hitam dengan sepasang sayap yang menggambarkan sayap atau ekor merak yang sedang dikembangkan dan mahkota yang dipasang di kepala setiap penarinya.Tarian ini biasanya ditarikan berbarengan.Iringan lagu gendingnya yaitu lagu Macan Ucul biasanya.GerakanGerakan tari merak lebih didominasi oleh gerakan yang menggambarkan keceriaan dan kegembiraan yang dipancarkan oleh sang merak jantan. Dan nilai keceriaan yangdigambarkan dalam tari merak semakin jelas dengan penggunaan kostum yang digunakan oleh sang penari.KostumKostum tari merak adalahkostumyang berwarna warni dengan aksesoris sayap burung merak yang bisa dibentangkan yang seluruhnya dihiasi payet dan hiasan kepala (mahkota)yang disebut siger dengan hiasan berbentuk kepala burung merak.IringanIringan lagu gendingnya yaitu lagu Macan Ucul biasanya. Dalam adegan gerakan tertentu terkadang waditra bonang dipukul di bagian kayunya yang sangat keras sampai terdengar kencang,

Tari Merak merupakan tarian tradisional yang berasal dari daerah Jawa barat ,makna dari tarian merak ini terdapat pada gerakannya yang ceria dan gembira ,sehingga tarian merak ini selalu digunakan sebagai tarian persembahan bagi tamu atau menyambut pengantin pria untuk menuju pelaminan ,Tari Merak adalah tarian populer di daerah jawadan merupakan tarian kreasi baru dari Tanah Pasundan, yang diciptakan oleh Raden Tjetjep Somantri pada tahun 1950an,walaupun tarian ini dibawakan oleh penari wanita, namun sebenarnya tarian ini mengambarkan tingkah laku merak jantan dalam menebatkan pesonanya kepada merak betina, dalam tarian ini digambarkan bagaimana usaha merak jantan untuk menarik perhatian merak betina dengan memamerkan bulu ekornya yang indah dan panjang, dalam usahanya menarik merak betina, sang jantan akan menampilkan pesona terbaik yang ada pada dirinya sampai membuat sang betina terpesonadan serlangsung sampai perkawinan .

B. Nilai kecerian

Nilai keceriaan yang digambarkan dalam tari merak akan semakin jelas dengan penggunaan kostum yang digunakan oleh sang penari persis seperti ekor merak, dalam membawakan tarian merak, penari akan menggunakan kostum yang berwarna warni dengan aksesoris yang semakin mempertegas kesan burung merak jantan, dan yang tidak pernah ketinggalan dalam kostum tari merak adalah sayap burung merak yang bisa dibentangkan dan hiasan kepala (mahkota) yang akan bergoyang goyang ketika penari menggerakan kepalanya.

C. Jenis-jenis gerakanan tari merak

Jenis-jenis gerakan dasar adalah :

Bagian kepala : galier (galier adalah gerakan yang memutarkan kepala gilek (gilek adalah gerakan menggoyangkan kepala ke kanan dan ke kiri Bagian tangan :ukel (ukel adalah gerakan memutarkan tangan)

gambar ukelselut (selut adalah gerakan tangan kanan dan kiri yang digerakan ke depan atau ke atas selut (selut adalah gerakan tangan kanan dan kiri yang digerakan ke depan atau ke atas dengan cara bergantian).

gambar selut

tetepak bahu (tepak bahu adalah gerakan tangan yang menepuk-nepuk bahu baik itu satu tangan atau dua tangan dan bahkan dua tangan saling bergantian).

gambar tepak bahu

capang adalah gerakan tangan yang membengkokkan salah satu dari tangan).

gambar capangnyawang (nyawang adalah gerakan tangan yang mennyawang adalah gerakan tangan yang menandakan bahwa sedang melihat keadaan yang jauh).

gambar nyawang

lontang kiri/kanan (lontang adalah gerakan tangan yang menggunakan dua tangan dan digerakkan saling bergantian).

Bagian kaki : duduk deku (duduk deku adalah yang melipat dua kaki ke Dalam) seser (seser adalah gerakan kaki yang bergeser ke arah kanan dan kiri) sirig (sirig adalah gerakan kaki yang menggoyang-goyangkan kedua kaki dengan bersamaan). Bagian gabungan: mincid (mincid adalah gerakan gabungan kepala,tangan, dan Kaki dan di gerakan bersamaan tetapi tangan dan kaki berbeda Yaitu tangan kanan berpasangan dengan kaki kiri begitu pun Sebaliknya).

Tari Merak ini merupakan tarian kreasibaru daritanah Pasundanyang diciptakan olehRaden Tjetjep Somantripada tahun1950dan dibuat ulang olehIrawati Durbanpada tahun1965. Sesuai dengan namanya, Tari Merak banyak terinspirasi oleh keanggunan gerak dan warna ekor burung merak.Banyak orang salah mengira jika tarian ini bercerita tentang kehidupan dan keceriaan merak betina, padahal tarian ini bercerita tentang pesona merak jantan yang terkenal pesolek.Merak jantan akan memamerkan keindahan bulu ekornya yang mekar dan berwarna-warni untuk menarik hati sang betina. Gerak gerik sang jantan tampak seperti tarian yang gemulai untuk menunjukan pesona dirinya, bertujuan agar sang betina terpesona dan melanjutkan bersedia kawin dengannya.Kiranya gerak alami itulah yang menginspirasi tarian tradisonal tanah Pasundan ini. Ciri khas tarian ini yaitu penari umumnya mengenakan selendang yang diikatkan di pinggang, yang bila dibentangkan akan menyerupai ekor burung merak yang mekar dan kaya warna.Dalam pertunjukannya, ciri bahwa itu adalah terlihat dari pakaian yang dikenakan penarinya memiliki motif menyerupai bulu merak. Kain dan bajunya menggambarkan bentuk dan warna bulu-bulu merak. Ditambah lagi dengan semacam selendang yang dipenuhi payet sebagai gambaran ekor merak yang sedang kembang, serta mahkota yang berbentuk kepala merak yang disebut singer yang akan bergoyang setiap penari menggerakkan kepalanya.Tarian ini biasanya ditarikan secara rampak, biasanya tiga penari atau bisa juga lebih yang masing-masing memiliki peran sebagai merak jantan dan betina. Biasa diiringi oleh iringan gamelan. Meskipun tarian ini menceritakan gerak merak jantan, tetapi keanggunan merak jantan hanya bisa digambarkan melalui gerakan-gerakan penari perempuan.Dalam setiap acara, tari Merak Paling sering ditampilkan terutama untuk menyambut tamu agung, menyambut mempelai pria dalam prosesi pernikahan, atau untuk memperkenalkan budaya Indonesia terutama budaya Pasundan ke tingkat Internasional.Dari sekian banyaknya tarian yang diciptakan olehRaden Tjetje Somantri, mungkin tari Merak ini merupakan tari yang terkenal di Indonesia dan luar negeri. Hingga muncul banyaknya varian dari Tari Merak ciptaanya, sepertiTari Merakyang terdapat diJawa TimurdanTari Manuk RawadariDenpasar.

1. Judul Tari :Tari Merak

2. Asal Daerah :Jawa BaratTari ini diciptakan oleh seniman Sunda Raden Tjetje Sumantri.

3. Tema Tari :Kegiatan BinatangTari ini merupakan penggambaran kehidupan binatang, yaitu burung merak. Gerakannya pun menggambarkan kehidupan merak. Kostumnya pun mirip seperti merak yang terlihat dari bulunya.

4. Jenis Tari:Tari Kreasi KontemporerTari kreasi kontemporer merupakan tari yang diciptakan dengan berbagai gerakan kreasi sendiri atau bebas. Tari kreasi ini tidak mengandung tarian tradisional rakyat maupun tarian tradisional klasik.

5. Fungsi Tari:Sarana HiburanSebagai sarana hiburan. Tari ini banyak dipertunjukkan diberbagi acara. Tari ini tidak hanya dikenal di Indonesia tapi juga cukup dikenal di luar negri. Kadang juga digunakan untuk penyambutan tamu.Sarana PendidikanSebagai sarana pendidikan yang diajarkan pada siswa PAUD, TK, SD, SMP, SMA, maupun mahasiswa sebagai seni tari. Terutama diajarkan pada pelajar Jawa Barat.

6. Musik Pengiring:Musik EksternalIringan music eksternal merupakan iringan music yang berasal dari luar penari. Seperti sound atau alat music pengiring lainnya. Terkadang juga ada bunyi yang ditinbulkan oleh sayap penari.

7. Tata Busana, Tata Rias, dan Assesoris:Tata Busana KarakterDisini penari menggunakan kostum seperti merak yang memiliki sayap. Tentunya memiliki karakter tersendiri. Tapi untuk warna bermacam. Terdapat selendang yang dililitkan pada pinggang. Ada juga hiasan kepala (mahkota).Tata Rias BiasaTata riasnya sama seperti tata rias pada umumnya. Tapi ada yang menonjol yaitu bagian bawah mata yang diberi eyeshadow dan goresan eyeliner. Tapi bias diganti dengan hiasan diamond di pelipis.AssesorisPada tarian merak ini tidak ada assesoris pendukung.

8. Tata Pentas:In Door Permanen (Prosenion)In Door Non Permanen (Portable)Out Door PermanenOut Door Non Permanen (Portable)

9. Koreografi:Tari Kelompok atau Tari MassalTari ini ditarikan secara kelompok. Bias juga secara massal lebih dari 100 penari.

10. Property:-Tari ini tidak menggunakan property.

11. Deskripsi:Tari Merakmerupakan salah saturagamtariankreasibaruyang mengekspresikankehidupanbinatang, yaituburung merak. Tata cara dan geraknya diambil darikehidupanmerakyang diangkat ke pentas oleh SenimanSundaRaden Tjetje Somantri.Merakyaitubinatangsebesarayam,bulunyahalus dan dikepalanyamemiliki sepertimahkota. Kehidupanmerakyang selalu mengembangkanbuluekornyaagar menarikburung merakwanitameninspirasikan R. Tjetje Somantri untuk membuat tari Merak ini.Dalam pertunjukannya, ciri bahwa itu adalah terlihat daripakaianyang dipakai penarinya memiliki motif sepertibulumerak. Kain dan bajunya menggambarkan bentuk danwarnabulu-bulu merak;hijaubirudan/atauhitam. Ditambah lagi sepasangsayapnyayang melukiskansayapatauekormerakyang sedang dikembangkan. Gambaranmerakbakal jelas dengan memakaimahkotayang dipasang dikepalasetiap penarinya.

Tarianini biasanya ditarikan berbarengan, biasanyatigapenari atau bisa juga lebih yang masing-masing memiliki fungsi sebagaiwanitadan laki-lakinya. Iringan lagu gendingnya yaitu lagu Macan Ucul biasanya. Dalam adegan gerakan tertentu terkadang waditra bonang dipukul di bagiankayunyayang sangat keras sampai terdengar kencang, itu merupakan bagian gerakan sepasang merak yang sedang bermesraan.

Dari sekian banyaknya tarian yang diciptakan oleh Raden Tjetje Somantri, mungkin tari Merak ini merupakan tari yang terkenal di Indonesia dan luar negeri. Tidak heran kalau senimanBalijuga, diantaranyamahasiswaASKIDenpasarmenciptakan tari Manuk Rawa yang konsep dan gerakannya hampir mirip dengan tari Merak.

Tari MerakPosted onJanuari 15, 2013byenies_nabilaTinggalkan komentarAsal usul:Tari Merak merupakan tarian kreasi baru dari tanah Pasundan yang diciptakan oleh Raden Tjetjep Somantri pada tahun 1950an dan dibuat ualng oleh dra. Irawati Durban pada tahun 1965 .Banyak orang salah kaprah mengira jika tarian ini bercerita tentang kehidupan dan keceriaan merak betina, padahal tarian ini bercerita tentang pesona merak jantan yang terkenal pesolek untuk menarik hati sang betina.Sang jantan akan menampilkan keindahan bulu ekornya yang panjang dan berwarna-warni untuk menarik hati sang betina. Gerak gerik sang jantan yang tampak seperti tarian yang gemulai untuk menampilkan pesona dirinya yang terbaik sehingga sang betina terpesona dan melanjutkan ritual perkawinan mereka.Setiap gerakan penuh makna ceria dan gembira, sehingga tarian ini kerap digunakan sebagai tarian persembahan bagi tamu atau menyambut pengantin pria menuju pelaminan.Kostumnya yang berwarna warni dengan aksen khas burung merak dan ciri khas yang paling dominan adalah sayapnya dipenuhi dengan payet yang bisa dibentangkan oleh sang penari dengan satu gerakan yang anggun menambah indah pesona tarian ini, serta mahkota yang berhiaskan kepala burung merak yang disebut singer yg akan bergoyang setiap penari menggerakkan kepalanya.Dalam setiap acara tari Merak paling sering ditampilkan terutama untuk menyambut tamu agung atau untuk memperkenalkan budaya Indonesia terutama budaya Pasundan ke tingkat Internasional.Definisi:Tari Merak merupakan salah satu ragam tarian kreasi baru yang mengekspresikan kehidupan binatang, yaitu burung merak. Tata cara dan geraknya diambil dari kehidupan merak yang diangkat ke pentas oleh Seniman Sunda Raden Tjetje Somantri.Merak yaitu binatang sebesar ayam, bulunya halus dan dikepalanya memiliki seperti mahkota. Kehidupan merak yang selalu mengembangkan bulu ekornya agar menarik burung merak wanita meninspirasikan R. Tjetje Somantri untuk membuat tari Merak ini.Dalam pertunjukannya, ciri bahwa itu adalah terlihat dari pakaian yang dipakai penarinya memiliki motif seperti bulu merak. Kain dan bajunya menggambarkan bentuk dan warna bulu-bulu merak; hijau biru dan/atau hitam. Ditambah lagi sepasang sayapnya yang melukiskan sayap atau ekor merak yang sedang dikembangkan. Gambaran merak bakal jelas dengan memakai mahkota yang dipasang di kepala setiap penarinya. Tarian ini biasanya ditarikan berbarengan, biasanya tiga penari atau bisa juga lebih yang masing-masing memiliki fungsi sebagai wanita dan laki-lakinya. Iringan lagu gendingnya yaitu lagu Macan Ucul biasanya. Dalam adegan gerakan tertentu terkadang waditra bonang dipukul di bagian kayunya yang sangat keras sampai terdengar kencang, itu merupakan bagian gerakan sepasang merak yang sedang bermesraan.Dari sekian banyaknya tarian yang diciptakan oleh Raden Tjetje Somantri, mungkin tari Merak ini merupakan tari yang terkenal di Indonesia dan luar negeri. Tidak heran kalau seniman Bali juga, diantaranya mahasiswa ASKI Denpasar menciptakan tari Manuk Rawa yang konsep dan gerakannya hampir mirip dengan tari Merak.Sejarah :Tari Merak merupakan salah satu tarian daerah kreasi baru yang dikreasikan oleh Raden TjetjepSomantri sekitar tahun 1950-an, yang kemudian direvisi kembali oleh dra. Irawati Durban pada tahun 1965.Pada tahun 1985 dra. Irawatai merevisi kembali koreografi tari merak dan mengajarkannya secara langsung pada Romanita Santoso pada tahun 1993.Walaupun tarian ini dibawakan oleh penari wanita, namun sebenarnya tarian ini mengambarkan tingkah laku merak jantan dalam menebatkan pesonanya kepad merakbetina.Dalamtarian ini digambarkan bagaimana usaha merak jantan untuk menarik perhatian merak betina dengan memamerkan bulu ekornya yang indah danpanjang.Dalamusahanya menarik merak betina, sang jantan akan menampilkan pesona terbaik yang ada pada dirinya hingga mampu membuat sang betina terpesona dan berlanjut pada ritual pekawinan.Gerakan tari merak lebih didominasi oleh gerakan yang menggambarkan keceriaan dan kegembiraan yang dipancarkan oleh sang merak jantan. Dan nilai keceriaan yang digambarkan dalam tari merak semakin jelas dengan penggunaan kostum yang digunakan oleh sangpenari.Dalammembawakan tarian merak, umumnya penari akan menggunakan kostum yang berwarna warni dengan aksesoris yang semakin mempertegas kesan burung merakjantan.Danyang tidak pernah ketinggalan dalam kostum tari merak adalah sayap burung merak yang bisa dibentangkan dan hiasan kepala (mahkota) yang akan bergoyang goyang ketika penari menggerakan kepala merak.Kegunaan:Sedangkan untuk fungsi tari merak, tarian ini sering ditampilkan sebagai tarian persembahan atau tarian penyambutan. Berikut adalah beberapa fungsi tari merak : sebagai tarian persembahan untuk para tamu yang hadir dalam resepsi pernikahan sebagai tarian penyambutan untuk rombongan pengantin pria ketika menuju pelaminan sebagai tarian penyambutan tamu agung dalam sebuah acara atau ritual sebagai sarana untuk memperkenalkan budaya Indonesia dalam kancah internasional.