Tanda-Tanda Kiamat Kecil

45

description

klknl

Transcript of Tanda-Tanda Kiamat Kecil

  • PengertianTanda-tanda kiamat adalah alamat (tanda) yang menunjukkan akan terjadinya kiamat.

  • Pembagian Tanda KiamatTanda kiamat kecil adalah tanda yang datang sebelum kiamat dengan waktu yang relatif lama, dan kejadiannya biasa, seperti dicabutnya ilmu, dominannya kebodohan, minum khamr, berlomba-lomba dalam membangun, dan lain-lain. Ada yang muncul menyertai tanda kiamat besar atau bahkan sesudahnya.

  • Pembagian Tanda Kiamat2. Tanda kiamat besar adalah perkara yang besar yang muncul mendekati kiamat yang kemunculannya tidak biasa terjadi, seperti munculnya Dajjal, Imam Mahdi, turunnya Nabi Isa a.s., munculnya Yajuj dan Majuj, terbit matahari dari Barat.

  • 1. TANDA-TANDA KIAMAT KECILTANDA-TANDA KIAMAT KECIL YANG TELAH TERJADI DAN TIDAK BERULANG KEMBALI

  • 1) Diutusnya Rasulullah.Jabir r.a. berkata, Rasulullah saw bersabda: .., Aku diutus dan hari Kiamat seperti ini. Rasulullah saw. mengibaratkan seperti dua jarinya antara telunjuk dan jari tengah. (HR Muslim)

  • 2) Terbelahnya bulan.

  • 3) Api di Hijaz menerangi punuk unta di basra."Kiamat tidak akan terjadi sampai keluar api dari tanah Hijaz, menerangi punuk-punuk unta di Bushra." (HR Bukhari Muslim)

  • Kisahnya sebagai berikut

  • Selasa, malam Rabu, 3 Jumadil Akhir 654 Hijriyah. Enam abad lebih sesudah Nabi Muhammad Shallallaahu alaihi wa sallam wafat. Dini hari sudah menjelang habis, tapi shubuh masih agak jauh, ketika warga kota Madinah dibangunkan dari tidurnya karena ada suara menggelegar, ...

  • ,.. yang disusul terjadinya gempa besar mengguncangkan tanah, dinding, atap, kayu, dan pintu. Kejadian itu berlangsung selama 3 hari berturut-turut sampai hari Jumat tanggal 5 bulan tersebut.

  • Kemudian muncul api raksasa di Harrah dekat Quraizah, di pinggiran Madinah. Orang-orang yang tinggal di pusat kota bisa melihat api yang mengamuk itu dari rumahnya, seakan ada di samping mereka, karena begitu dekatnya.

  • Lidah apinya lebih besar dari tiga buah menara. Api itu kemudian dilaporkan mengalir ke wadi (oase) Syazha seperti air yang mengalir di sungai, dan akhirnya api itu menghentikan aliran air di wadi Syazha sehingga tidak mengalir lagi.

  • Sesudah api menyebar tiba-tiba gunung-gunung batu di sekitar Madinah berubah menjadi lautan api, sehingga menutup Herat yang merupakan jalur haji dari arah Iraq.

  • Api itu terus merambat sampai ke Herat dan berhenti, lalu api itu kembali menjalar ke arah timur. Dari tengah-tengah api muncul bukit-bukit api yang melahap batu-batu.

  • Jarak antara Madinah dan Bushra sekitar 985km

  • Seorang 'alim Madinah pada masa itu, Abu Syamah, atau nama lengkapnya Imam al-'Allamah al-Hafizh Syihab ad-Din Abu Syamah al-Maqdisi menulis sebuah catatan yang dua abad kemudian dikutip oleh Ibnu Katsir dalam kitabnya Al-Bidayah wan-Nihayah:

  • "..dari api itu muncul oase api seluas 12 mil, panjang 4 mil, dan dalamnya 1,5 kaki. Api itu menjalar di muka bumi dan memunculkan bukit-bukit kecil, dan merambat di permukaan tanah sehingga batu-batu meleleh..."

  • 4) Munculnya para dajjal yang mengaku nabi.Kiamat tidak akan terjadi sebelum munculnya para dajjal (pendusta) yang berjumlah sekitar tiga puluh orang. (HR. Al-Bukhari dan Muslim).

  • NABI PALSU SEBELUM ZAMAN ISLAMZoroaster (Persia, 660-583 SM), kitab suci: Avesta. Mati terbunuh dalam perang melawan Bactria (Balkh).Marcion (Roma, 144 M), pembentuk gereja Marcionite dan pemahaman Marcionisme .

  • NABI PALSU SEBELUM ZAMAN ISLAM3. Mani (Persia, 242 M), pendiri agama Manichaeisme (al-Maniwiyah). Mati dibunuh, dikuliti, dan kulitnya diisi jerami dan digantung oleh Bahram.4. Daishan, pendiri aliran Daishaniyah yaitu suatu aliran ber-tuhan dua di Persia dari agama Majusi.5. Mazdak (Persia, 487-523 M), pendiri aliran Mazdakiyah (Serba Boleh dan Semua Halal), kitab suci: Zanda. Mati dibunuh.

  • NABI PALSU DI ZAMAN JAHILIYAH Amru bin Luhayyi, (dari Kabilah Khuzaah), orang yang pertama kali mengubah agama Nabi Ibrahim dan Ismail menjadi kemusyrikan dan penyembahan berhala.

  • NABI PALSU DI MASA RASULULLAH SHALALLAHU ALAIHI WASALLAM:1. Al-Aswad al-Ansi (11 H/632 M) atau Abhalah bin Kaab bin Auf al-Ansi al-Madzhiji , seorang dukun dari Yaman. Mati dibunuh oleh Fairuz, kerabat istri al-Aswad.

  • NABI PALSU DI MASA RASULULLAH SHALALLAHU ALAIHI WASALLAM:2. Musailamah al-Kadzdzab (usia 150 tahun, mati tahun 12 H/633 M). Memiliki pasukan 40.000 orang. Mati dibunuh oleh Wahsyi dengan tombaknya pada masa Khalifah Abu Bakar Ash-Shiddiq.

  • NABI PALSU SETELAH MASA RASULULLAH SHALA-LAHU ALAIHI WASALLAM1. Sajah binti Al-Harits bin Suwaid bin Aqfan at-Tamimiyah dari Bani Yarbu (mati tahun 55 H/675 M). Seorang dukun wanita yang mengaku Nabi di zaman Abu Bakar ash-Shiddiq dan kemudian dinikahi oleh Musailamah al-Kadzdzab. Setelah Musailamah terbunuh, Sajah melarikan diri ke Irak kemudian masuk Islam dan mati dalam keadaan Islam.

  • 2. Thulaihah al-Asadi (mati tahun 21 H/642 M). Masuk Islam tahun 9 H, kemudian murtad dan mengaku Nabi di Nejd pada masa Abu Bakar ash-Shiddiq. Setelah Abu Bakar ash-Shiddiq wafat, Thulaihah bertaubat (masuk Islam) kemu-dian mati syahid dalam penaklukkan Persia.

  • 7) Fitnah-fitnah.8) Menyerahkan urusan kepada yang bukan ahlinya.9) Rusaknya kaum muslim.

  • 10) Hamba sahaya melahirkan tuanya, orang yang tak beralas kaki, telanjang serta pengembala kambing berloba-lomba membangun gedung.

  • 11) Konspirasi bangsa-bangsa terhadap umat islam.12) Bencana khasaf, qadzaf dan masakh.

  • 13) Melimpahnya harta.14) Ucapan salam hanya kepada yang dikenal, meluasnya perdagangan, dan putusnya silaturahmi.

  • 15) Guncangnya nilai-nilai.16) Jazirah arab kembali sarat dengan kebun-kebun dan sungai-sungai.

  • 17) Bulan terlihat membesar.18) Binatang buas dan benda mati dapat berbicara.

  • 19) Sungai efrat menyingkap gunung emas.20) Keluarnya kekayaan alam yang terpendam di perut bumi.

  • 22) Jahjah menjadi raja.23) Fitnah al-ahlas, fitnah orang bodoh, dan fitnah orang yang lebih bodoh.

  • 21) Kaum muslim terkepung di madinah.24) Munculnya al-mahdi.