TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi...

34
1 TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI DALAM RANGKA PENERBITAN NOTES ATAU SURAT UTANG YANG AKAN DITERBITKAN OLEH PERSEROAN DENGAN NILAI MAKSIMUM SEBESAR US$350.000.000 (TIGA RATUS LIMA PULUH JUTA DOLAR AMERIKA SERIKAT) DENGAN NILAI YANG MATERIAL SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM POJK 17/POJK.04/2020 TENTANG TRANSAKSI MATERIAL DAN PERUBAHAN KEGIATAN USAHA (POJK 17/2020) TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI KEPADA PEMEGANG SAHAM INI MELENGKAPI KETERBUKAAN INFORMASI YANG TELAH DISAMPAIKAN KEPADA PERSEROAN UNTUK MEMENUHI KETENTUAN POJK 17/2020 DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI PERSEROAN MENYATAKAN BAHWA BAIK SECARA SENDIRI-SENDIRI MAUPUN BERSAMA-SAMA, BERTANGGUNG JAWAB SEPENUHNYA ATAS KEBENARAN DAN KELENGKAPAN INFORMASI SEBAGAIMANA DIUNGKAPKAN DI DALAM KETERBUKAAN INFORMASI INI. DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS PERSEROAN MENYATAKAN KELENGKAPAN INFORMASI ADALAH BENAR DAN TIDAK ADA FAKTA PENTING MATERIAL DAN RELEVAN YANG TIDAK DIUNGKAPKAN ATAU DIHILANGKAN DALAM KETERBUKAAN INFORMASI INI SEHINGGA MENYEBABKAN INFORMASI YANG DIBERIKAN DALAM TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI INI MENJADI TIDAK BENAR DAN/ATAU MENYESATKAN. TRANSAKSI PENERBITAN NOTES MERUPAKAN TRANSAKSI MATERIAL DENGAN NILAI TRANSAKSI LEBIH DARI 50% DARI EKUITAS PERSEROAN SEBAGAIMANA DIATUR DALAM PASAL 6 AYAT (1) HURUF (d) (1) POJK 17/2020. PT PAN BROTHERS TBK. ("PERSEROAN") KEGIATAN USAHA: Bergerak di bidang perindustrian dan perdagangan Berkedudukan di Kota Tangerang KANTOR PUSAT Jl. Siliwangi No. 178, Alam Jaya, Jatiuwung, Tangerang 15133, Indonesia website: https://panbrotherstbk.com/ email: [email protected] ; [email protected] NOTES TIDAK DITAWARKAN ATAU DIJUAL DI INDONESIA ATAU KEPADA WARGA NEGARA INDONESIA ATAU KEPADA PENDUDUK INDONESIA ATAU INVESTOR INDONESIA DALAM BENTUK INSTITUSI MAUPUN BENTUK HUKUM LAINNYA, DALAM CARA YANG MERUPAKAN PENAWARAN UMUM ATAUPUN PENAWARAN EFEK BERSIFAT UTANG YANG DILAKUKAN TANPA PENAWARAN UMUM SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM UNDANG-UNDANG NO. 8 TAHUN 1995 TENTANG PASAR MODAL DAN SETIAP PERATURAN PELAKSANAANNYA (TERMASUK NAMUN TIDAK TERBATAS PADA PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 30/POJK.04/2019 TENTANG PENERBITAN EFEK BERSIFAT UTANG DAN/ATAU SUKUK YANG DILAKUKAN TANPA MELALUI PENAWARAN UMUM) DAN INFORMASI YANG TERCANTUM DALAM TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI INI TIDAK DIMAKSUDKAN SEBAGAI DOKUMEN PENAWARAN UMUM ATAU ANJURAN UNTUK MEMBELI, BAIK LANGSUNG MAUPUN TIDAK LANGSUNG, ATAS EFEK PERSEROAN DI YURISDIKSI MANAPUN TERMASUK DI INDONESIA. NOTES TIDAK DIDAFTARKAN BERDASARKAN UNITED STATES SECURITIES ACT OF 1933, SEBAGAIMANA TELAH DIAMANDEMEN ("SECURITIES ACT") DAN TIDAK DITAWARKAN ATAU DIJUAL DALAM WILAYAH AMERIKA SERIKAT (SEBAGAIMANA DIDEFINISIKAN DALAM RULE 144A DAN REGULATION S DARI SECURITIES ACT), KECUALI BERDASARKAN PENGECUALIAN DARI, ATAU DALAM TRANSAKSI YANG TIDAK TUNDUK KEPADA, PERSYARATAN PENDAFTARAN DALAM SECURITIES ACT. TIDAK ADA PENAWARAN UMUM YANG AKAN DILAKUKAN DI DALAM AMERIKA SERIKAT ATAU WILAYAH JURISDIKSI LAINNYA DI MANA PENAWARAN TERSEBUT DIBATASI, DILARANG, ATAU DIANGGAP MELANGGAR HUKUM. Tambahan Informasi ini melengkapi Keterbukaan Informasi yang telah diterbitkan Perseroan terkait dengan Rencana Transaksi dan diterbitkan kembali pada tanggal 22 Januari 2021

Transcript of TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi...

Page 1: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

1

TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASIDALAM RANGKA PENERBITAN NOTES ATAU SURAT UTANG YANG AKANDITERBITKAN OLEH PERSEROAN DENGAN NILAI MAKSIMUM SEBESAR

US$350.000.000 (TIGA RATUS LIMA PULUH JUTA DOLAR AMERIKA SERIKAT)DENGAN NILAI YANG MATERIAL SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM POJK

17/POJK.04/2020TENTANG TRANSAKSI MATERIAL DAN PERUBAHAN KEGIATAN USAHA (POJK

17/2020)

TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI KEPADA PEMEGANG SAHAM INIMELENGKAPI KETERBUKAAN INFORMASI YANG TELAH DISAMPAIKAN KEPADA PERSEROAN UNTUK

MEMENUHI KETENTUAN POJK 17/2020

DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI PERSEROAN MENYATAKAN BAHWA BAIK SECARA SENDIRI-SENDIRIMAUPUN BERSAMA-SAMA, BERTANGGUNG JAWAB SEPENUHNYA ATAS KEBENARAN DANKELENGKAPAN INFORMASI SEBAGAIMANA DIUNGKAPKAN DI DALAM KETERBUKAAN INFORMASI INI.DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS PERSEROAN MENYATAKAN KELENGKAPAN INFORMASI ADALAHBENAR DAN TIDAK ADA FAKTA PENTING MATERIAL DAN RELEVAN YANG TIDAK DIUNGKAPKAN ATAUDIHILANGKAN DALAM KETERBUKAAN INFORMASI INI SEHINGGA MENYEBABKAN INFORMASI YANGDIBERIKAN DALAM TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI INI MENJADI TIDAKBENAR DAN/ATAU MENYESATKAN. TRANSAKSI PENERBITAN NOTES MERUPAKAN TRANSAKSIMATERIAL DENGAN NILAI TRANSAKSI LEBIH DARI 50% DARI EKUITAS PERSEROAN SEBAGAIMANADIATUR DALAM PASAL 6 AYAT (1) HURUF (d) (1) POJK 17/2020.

PT PAN BROTHERS TBK.("PERSEROAN")

KEGIATAN USAHA:Bergerak di bidang perindustrian dan perdagangan

Berkedudukan di Kota TangerangKANTOR PUSAT

Jl. Siliwangi No. 178, Alam Jaya, Jatiuwung, Tangerang 15133, Indonesiawebsite:https://panbrotherstbk.com/

email:[email protected]; [email protected]

NOTES TIDAK DITAWARKAN ATAU DIJUAL DI INDONESIA ATAU KEPADA WARGA NEGARA INDONESIAATAU KEPADA PENDUDUK INDONESIA ATAU INVESTOR INDONESIA DALAM BENTUK INSTITUSI MAUPUNBENTUK HUKUM LAINNYA, DALAM CARA YANG MERUPAKAN PENAWARAN UMUM ATAUPUNPENAWARAN EFEK BERSIFAT UTANG YANG DILAKUKAN TANPA PENAWARAN UMUM SEBAGAIMANADIMAKSUD DALAM UNDANG-UNDANG NO. 8 TAHUN 1995 TENTANG PASAR MODAL DAN SETIAPPERATURAN PELAKSANAANNYA (TERMASUK NAMUN TIDAK TERBATAS PADA PERATURAN OTORITASJASA KEUANGAN NOMOR 30/POJK.04/2019 TENTANG PENERBITAN EFEK BERSIFAT UTANG DAN/ATAUSUKUK YANG DILAKUKAN TANPA MELALUI PENAWARAN UMUM) DAN INFORMASI YANG TERCANTUMDALAM TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN INFORMASI INI TIDAK DIMAKSUDKAN SEBAGAIDOKUMEN PENAWARAN UMUM ATAU ANJURAN UNTUK MEMBELI, BAIK LANGSUNG MAUPUN TIDAKLANGSUNG, ATAS EFEK PERSEROAN DI YURISDIKSI MANAPUN TERMASUK DI INDONESIA.

NOTES TIDAK DIDAFTARKAN BERDASARKAN UNITED STATES SECURITIES ACT OF 1933, SEBAGAIMANATELAH DIAMANDEMEN ("SECURITIES ACT") DAN TIDAK DITAWARKAN ATAU DIJUAL DALAM WILAYAHAMERIKA SERIKAT (SEBAGAIMANA DIDEFINISIKAN DALAM RULE 144A DAN REGULATION S DARISECURITIES ACT), KECUALI BERDASARKAN PENGECUALIAN DARI, ATAU DALAM TRANSAKSI YANGTIDAK TUNDUK KEPADA, PERSYARATAN PENDAFTARAN DALAM SECURITIES ACT. TIDAK ADAPENAWARAN UMUM YANG AKAN DILAKUKAN DI DALAM AMERIKA SERIKAT ATAU WILAYAHJURISDIKSI LAINNYA DI MANA PENAWARAN TERSEBUT DIBATASI, DILARANG, ATAU DIANGGAPMELANGGAR HUKUM.

Tambahan Informasi ini melengkapi Keterbukaan Informasi yang telah diterbitkanPerseroan terkait dengan Rencana Transaksi dan diterbitkan kembali pada tanggal

22 Januari 2021

Page 2: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

2

Akuntan Publik : Kantor Akuntan Publik Amir Abadi Jusuf, Aryanto,Mawar & Rekan.

BEI : PT Bursa Efek Indonesia.

Biro Administrasi Efek : PT Datindo Entrycom yang merupakan biroadministrasi efek yang mengelola efek Perseroan.

BNRI : Berita Negara Republik Indonesia.

Direktur : Anggota Direksi Perseroan yang sedang menjabatpada tanggal Tambahan Informasi atas KeterbukaanInformasi ini.

Entitas Anak : Entitas anak Perseroan yang terkonsolidasi dalamLaporan Keuangan, yaitu antara lain (i) PTApparelindo Prima Sentosa ("APS"), (ii), PT BerkahIndo Garment ("BIG"), (iii) Continent 8 Pte. Ltd("C8"), (iv) Cosmic Gear Ltd ("CGL"), (v) PT EcoSmart Garment Indonesia ("ESGI"), (vi) PT HollitInternational ("HI"), (vii) PT Ocean Asia Industry("OAI"), (viii) PB International BV ("PBI"), (ix) PBIsland Pte. Ltd ("PBL"), (x) PT PancaprimaEkabrothers ("PPEB"), (xi) PT Prima Sejati Sejahtera("PSS"), (xii) PT Teodore Pan Garmindo ("TPG"),(xiii) PT Victory Pan Multitex ("VPM"), (xiv) PBApparel(s) Pte. Ltd ("PBA") dan (xv) PT EcoLaundry Hijau Indonesia ("ELHI").

Entitas Anak Penjamin : Entitas Anak yang akan menyediakan jaminanperusahaan dan/atau jaminan lainnya, sebagaimanaberlaku, untuk Notes, yang terdiri dari antara lain: (i)BIG, (ii), PPEB, (iii) PSS, (iv) HI, (v) OAI, (vi) C8,(vii) ESGI, (viii) APS, (ix) TPG, (x) VPM, (xi) PBLdan (xii) ELHI.

Global Notes : US$200.000.000Global Notes yang diterbitkan pada26 Januari 2017 oleh PBI (anak perusahaan yang100% sahamnya dimiliki oleh Perseroan).

DEFINISI DAN SINGKATAN

Page 3: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

3

Komisaris : Anggota Dewan Komisaris Perseroan yang sedangmenjabat pada tanggal Tambahan Informasi atasKeterbukaan Informasi ini.

Laporan Keuangan : Laporan keuangan interim konsolidasian Perseroanper 30 September 2020 yang ditelaah secara terbatasoleh KAP Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar &Rekan.

Menkumham : Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RepublikIndonesia, dahulu dikenal sebagai MenteriKehakiman Republik Indonesia.

Notes : Notes atau surat utang yang akan diterbitkan olehPerseroan dengan nilai maksimum sebesarUS$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta DolarAmerika Serikat) dengan bunga tetap dan akan jatuhtempo maksimum 5 (lima) tahun dari tanggalditerbitkan, yang akan dijamin dengan jaminanperusahaan (corporate guarantee) oleh sebagiandan/atau seluruh Entitas Anak Penjamin dan/atau jugadapat dijamin dengan jaminan-jaminan kebendaanyang akan diberikan oleh Perseroan dan/atau sebagianatau seluruh Entitas Anak Penjamin.

OJK : Otoritas Jasa Keuangan, berarti lembaga yangindependen sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang No. 21 Tahun 2011 tentang Otoritas JasaKeuangan ("UU OJK"), yang tugas danwewenangnya meliputi pengaturan dan pengawasankegiatan jasa keuangan di sektor perbankan, pasarmodal, perasuransian, dana pensiun, lembagapembiayaan dan lembaga keuangan lainnya, dimanasejak tanggal 31 Desember 2012, OJK merupakanlembaga yang menggantikan dan menerima hak dankewajiban untuk melakukan fungsi pengaturan danpengawasan kegiatan jasa keuangan di sektor pasarmodal, dari Badan Pengawas Pasar Modal dan/atauBadan Pengawas Pasar Modal dan LembagaKeuangan sesuai dengan ketentuan Pasal 55 UU OJK.

Pemegang Saham Perseroan : Para pemegang saham Perseroan yang namanyaterdaftar dalam daftar pemegang saham Perseroan

Page 4: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

4

yang dikeluarkan oleh Biro Administrasi Efek.

POJK 15/2020 : Peraturan OJK Nomor 15/POJK.04/2020, ditetapkantanggal 20 April 2020 tentang Rencana danPenyelenggaraan Rapat Umum Pemegang SahamPerusahaan Terbuka.

POJK 42/2020 : Peraturan OJK Nomor 42/POJK.04/2020, ditetapkantanggal 1 Juli 2020 tentang Transaksi Afiliasi danBenturan Kepentingan Transaksi Tertentu.

Perjanjian Pinjaman Sindikasi : Perjanjian pinjaman sindikasi tertanggal27 Desember2017, sebagaimana diubah pada tanggal 10 April2018, antara PT Bank ANZ Indonesia, PT BankHSBC Indonesia dan ING Bank N.V. SingaporeBranch selakuarranger dan para kreditur anggotasindikasi lainnya, dengan Perseroan, PPEB, HI, OAI,PSS, ELHI, ESGI, BIG, VPM, TPG, PBA, C8, danCGL.

Perseroan : PT Pan Brothers Tbk., suatu perseroan terbatas yangdidirikan berdasarkan dan tunduk kepada hukumnegara Republik Indonesia dan berkedudukan di KotaTangerang.

Rencana Penggunaan Dana : Dengan asumsi jumlah maksimumNotes tercapai,dana hasil penerbitanNotes (setelah dikurangi biaya-biaya yang dikeluarkan terkait penerbitanNotes ini)akan digunakan untuk:1. melunasi pinjaman Perseroan dan Entitas Anak

kepada PBI yang selanjutnya akan digunakanoleh PBI untuk pembiayaan kembali(refinancing) Global Notes yang pada tanggalLaporan Keuangan jumlah pokok terhutangnyaadalah sebesar US$171.078.000 (seratus tujuhpuluh satu juta tujuh puluh delapan ribu DolarAmerika Serikat) belum termasuk kupon danbiaya lain yang terkait yang perlu dibayarkan("Pembiayaan Kembali Global Notes").Besaran bunga dan biaya lain yang harusdibayarkan di bulan Januari 2021 diperkirakansebesar US$6.500.000 (enam juta lima ratus ribuDolar Amerika Serikat);

Page 5: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

5

2. pembiayaan kembali (refinancing) utangsindikasi berdasarkan Perjanjian PinjamanSindikasi yang pada tanggal Laporan Keuanganjumlah limit fasilitas sebesar US$138.500.000(seratus tiga puluh delapan juta lima ratus ribuDolar Amerika Serikat), belum termasuk bungadan biaya lain yang terkait yang perludibayarkan, dengan cara sebagai berikut:a) Sebanyak-banyaknya USD61,300,000 (enam

piluh satu juta tiga ratus ribu Dolar AmerikaSerikat) untuk pembayaran porsi pinjamanyang dipinjam langsung oleh Perseroankepada para kreditur sindikasi; dan

b) Sebanyak-banyaknya US$39,500,000 (tigapuluh sembilan juta lima ratus ribu DolarAmerika Serikat) untuk pemberian pinjamankepada Entitas Anak Perseroan dengankepemilikan saham 99% (sembilan puluhsembilan persen) atau lebih yang meminjamdari para kreditur sindikasi untuk selanjutnyadigunakan oleh mereka untuk melunasi porsipinjaman mereka kepada para kreditursindikasi berdasarkan Perjanjian PinjamanSindikasi, dengan demikian merupakantransaksi Afiliasi yang dikecualikan sesuaidengan ketentuan pasal 6 ayat 1) huruf bangka 1 Peraturan No. 42/POJK.04/2020tentang Transaksi Afiliasi dan BenturanKepentingan.

c) Sebanyak-banyaknya US$32,600,000 (tigapuluh dua juta enam ratus ribu DolarAmerika Serikat) untuk untuk pemberianpinjaman kepada Entitas Anak Perseroandengan kepemilikan saham kurang dari 99%(sembilan puluh sembilan persern) yangmeminjam dari para kreditur sindikasi untukselanjutnya digunakan oleh mereka untukmelunasi porsi pinjaman mereka kepada parakreditur sindikasi berdasarkan PerjanjianPinjaman Sindikasi, dengan demikianmerupakan transaksi Afiliasi yang wajibdilaporkan paling lambat 2 (dua) hari kerjasetelah tanggal penandatanganan pemberian

Page 6: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

6

pinjaman sebagaimana diatur dalam pasal 4ayat (3) huruf a Peraturan No.42/POJK.04/2020 tentang Transaksi Afiliasidan Benturan Kepentingan.

("Pembiayaan Kembali Pinjaman Sindikasi");

3. Sisanya bilamana ada akan digunakan untukmodal kerja Perseroan.

Namun, dalam hal jumlahNotes yang diterbitkan tidakbisa mencapai US$350.000.000 (tiga ratus lima puluhjuta Dolar Amerika Serikat), maka prioritaspenggunaan dana adalah untuk Pembiayaan KembaliGlobal Notes dalam butir 1 diatas.

Rencana Transaksi : Rencana penerbitanNotes oleh Perseroan yangmerupakan suatu transaksi material sebagaimanadimaksud dalam POJK 17/2020, dimana dana hasilpenerbitan Notes tersebut akan digunakan untukRencana Penggunaan Dana,termasuk Transaksi Penjaminan.

RUPS : Rapat Umum Pemegang Saham.

RUPSLB : Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa.

Transaksi Penjaminan : Pemberian jaminan perusahaan (corporate guarantee)oleh sebagian atau seluruh Entitas Anak Penjamindan/atau pemberian jaminan-jaminan kebendaan olehPerseroan dan/atau sebagian atau seluruh EntitasAnak Penjamin kepadaTrustee ataupun pihak lain(selaku agen dari pemegangNotes) untuk menjaminkewajiban pelunasan atasNotes yang akan diterbikanoleh Perseroan.

Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini("Keterbukaan Informasi") disampaikan kepada para Pemegang Saham Perseroansehubungan dengan rencana penerbitan Notes oleh Perseroan, yang merupakan transaksimaterial sebagaimana dimaksud dalam POJK 17/2020. Rencana Transaksi memiliki nilaimaksimum US$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta Dolar Amerika Serikat), denganmemperhatikan ekuitas Perseroan per tanggal 30 September 2020 yang direview olehRudiHartono Purba AP.0501 dari Kantor Akuntan Publik Amir Abadi Jusuf, Aryanto, Mawar &Rekan dalam Laporan No. 01001/2.1030/AU.1/04/0501-3/1/XII/2020 tanggal 10 Desember

PENDAHULUAN

Page 7: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

7

2020, yang tercatat sebesar US$ 278.745.274 (dua ratus tujuh puluh delapan juta tujuh ratusempat puluh lima ribu dua ratus tujuh puluh empat Dollar Amerika Serikat) maka nilaitransaksi mencapai 125,56% (seratus dua puluh lima koma lima puluh enam persen) dariekuitas Perseroan.

Notes akan ditawarkan dengan tunduk padaRule 144A danRegulation S U.S. Securities Act1933, sebagaimana diubah, dan akan dicatatkan diSingapore Exchange Securities TradingLimited (SGX-ST). PenerbitanNotes akan dijamin dengan jaminan perusahaan (corporateguarantee) oleh sebagian atau seluruh Entitas Anak Penjamin dan/atau jaminan kebendaanlainnya oleh Perseroan dan/atau sebagian atau seluruh Entitas Anak Penjamin.

Dengan asumsi penerbitanNotes sebanyak-banyaknya sebesar US$350.000.000 (tiga ratuslima puluh juta Dolar Amerika Serikat) akan diserap seluruhnya, setelah dikurangi biaya-biaya dan komisi-komisi serta pengeluaran lain yang harus dikeluarkan terkait denganRencana Transaksi, dana hasil penerbitanNotes akan dipergunakan untuk keperluanRencana Penggunaan Dana.

Rencana penerbitanNotes, pemberian jaminan perusahaan (corporate guarantee) olehsebagian atau seluruh Entitas Anak Penjamin dan pemberian jaminan kebendaan lainnya olehPerseroan dan/atau sebagian atau seluruh Entitas Anak Penjamin yang dilakukan untukkepentingan pemegang Notes, serta pemberian pinjaman dari Perseroan kepada Entitas Anakmerupakan satu kesatuan transaksi atas Rencana Transaksi dan bukan merupakan suatutransaksi yang terpisah dan berdiri sendiri dengan penjelasan sebagai berikut :

Keterangan NilaiSebanyak-banyaknyaDalam US$

Penjelasan

RencanaPenerbitan Notes 350,000,000.00

- Jaminan kebendaan dari Perseroan dan/ atau sebagian Entitas Anak Penjamin- Jaminan Perusahaan (Corporate guarantee) oleh sebagian Entitas Anak

Penjamin- Entitas Anak yang akan menyediakan jaminan perusahaan dan/atau jaminan

lainnya, sebagaimana berlaku, untuk Notes, yang terdiri dari antara lain: (i)BIG, (ii), PPEB, (iii) PSS, (iv) HI, (v) OAI, (vi) C8, (vii) ESGI, (viii) APS,(ix) TPG, (x) VPM, (xi) PBL dan (xii) ELHI.

Dengan demikian penerbitan Notes dan Pemberian Jaminan dari Entitas AnakPenjaminmerupakansatukesatuantransaksiyangsalingterkait

PenggunaanDana UntukPelunasan UtangPerseroan

94,728,347Jumlah hasil penerbitan Notes yang digunakan sendiri oleh Perseroan untukpelunasan utang Perseroan sejumlah US$33,428,347 berdasarkanGlobal Notes danUS$61,300,000 berdasarkan Perjanjian Pinjaman Sindikasi. Total utang Perseroanadalah sebesar US$ 94,728,347

Pinjaman kepadaEntitas Anakdengankepemilikan 99%

107,017,028 NamaEntitas Anak

ProsentaseKepemilikan

Dalam US$ %terhadapekuitas

Perseroanper 30

September2020

Saldo Hutang Yang AkanDilunasi

RencanaPinjman dari

HasilPenerbitan

Notes

Utang yangberasal dari

GlobalNotes lama

PinjamanSindikasi

PT. Berkah Indo

Garmen (BIG)

99,00 % 10,000,000 - 10,000,000 3,59 %

PT. Pancaprima

Ekabrothers

(PPEB)

99,91 % 25,153,010 36,500,000 61,653,010 22,19 %

PT. Prima Sejati

Sejahtera (PSS)

99,00 % 20,000,000 3,000,000 23,000,000 8,25 %

PB

International

BV (PBI)

100,00 % 12,364,018 - 12,364,018 4,44 %

TOTAL 107,017,028 38,47 %

Page 8: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

8

CATATAN :Pinjaman Kepada Entitas Anak dengan kepemilikan 99% (Sembilanpuluh sembilan persen) atau lebih merupakan Transaksi Afiliasi yangdikecualikan sesuai dengan ketentuan pasal 6 ayat 1) huruf bangka 1POJK 42/2020. Sehubungan dengan hal ini, mengingat pinjaman ini(yang merupakan transaksi afiliasi) merupakan satu kesatuan transaksiatas Rencana Transaksi (yang merupakan transaksi material), makaPerseroan hanya akan tunduk kepada ketentuan yang diatur dalam POJK17/2020 yang telah dipenuhi dengan dilakukannya keterbukaan

informasi ini.

Keterangan NilaiSebanyak-banyaknyaDalamUS$

Penjelasan

Pinjaman kepadaEntitas Anakdengankepemilikankurang dari 99%

102.732.625 NamaEntitas Anak

ProsentaseKepemilikan

Dalam US$ %terhadapekuitas

Perseroanper 30

September2020

Saldo Hutang Yang AkanDilunasi

RencanaPinjman dari

HasilPenerbitan

Notes

Utang yangberasal dari

GlobalNotes lama

PinjamanSindikasi

PT. Hollit

International

(HI)

53,52 % - 7,000,000 7,000,000 2,51 %

PT. Eco Smart

Garment

Indonesia

(ESGI)

85,00 % 37,066,313 - 37,066,313 13,30 %

PT. Eco Laundry

Hijau Indonesia

(ELHI)

51,00 % 5,000,000 500,000 5,500,000 1,97 %

PT. Teodore

Pan Garmindo

(TPG)

51,00 10,000,000 7,700,000 17,700,000 6,53 %

PT. Victory Pan

Multitex (VPM)

51,00 3,066,313 2,500,000 5,566,313 2,00 %

PT. Ocean Asia

Industry (OAI)

51,00 15,000,000 14,900,000 29,900,000 10,37

TOTAL 102,732,625 36,86 %

CATATAN :Pinjaman Kepada Entitas Anak dengan kepemilikan kurang dari 99%(sembilan puluh sembilan persen) merupakan Transaksi Afiliasi sesuaidengan ketentuan POJK 42/2020. Sehubungan dengan hal ini,mengingat pinjaman ini (yang merupakan transaksi afiliasi) merupakansatu kesatuan transaksi atas Rencana Transaksi (yang merupakantransaksi material), maka Perseroan hanya akan tunduk kepadaketentuan yang diatur dalam POJK 17/2020, yang telah dipenuhidengan dilakukannya keterbukaan informasi ini.

Utang Total yang akan dilunasi terdiri dari Utang yang berasal dari Global Notes lama yangjatu tempo tahun 2022 dan Utang Sindikasi yang jatuh tempo tahun 2021. Dan digunakanoleh Perseroan dan Entitas Anak. Perseroan akan memberikan Pinjaman untuk melunasiUtang lama dimaksud dari transaksi penerbitanNotes baru.

Nama Perusahaan ProsentaseKepemilikan

Dalam US$ % terhadapekuitas

Perseroan per30 September

2020

Saldo Utang Yang Akan Dilunasi Rencana Alokasidari Hasil

Penerbitan NotesUtang yang berasal

dari Global Notes lamaPinjaman Sindikasi

PT. Pan Brothers Tbk (Perseroan) 33,428,347 61.300.000 94,728,347 33,98 %PT. Berkah Indo Garmen (BIG) 99,00 % 10,000,000 - 10,000,000 3,59 %PT. Pancaprima Ekabrothers (PPEB) 99,91 % 25,153,010 36,500,000 61,653,010 22,19 %

Page 9: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

9

PT. Prima Sejati Sejahtera (PSS) 99,00 % 20,000,000 3,000,000 23,000,000 8,25 %PB International BV (PBI) 100,00 % 12,364,018 - 12,364,018 4,44 %PT. Hollit International (HI) 53,52 % - 7,000,000 7,000,000 2,51 %PT. Eco Smart Garment Indonesia

(ESGI)

85,00 % 37,066,313 - 37,066,313 13,30 %

PT. Eco Laundry Hijau Indonesia

(ELHI)

51,00 % 5,000,000 500,000 5,500,000 1,97 %

PT. Teodore Pan Garmindo (TPG) 51,00 % 10,000,000 7,700,000 17,700,000 6,53 %PT. Victory Pan Multitex (VPM) 51,00 % 3,066,313 2,500,000 5,566,313 2,00 %PT. Ocean Asia Industry (OAI) 51,00 % 15,000,000 14,900,000 29,900,000 10,37%

Total 171,078,000 133,400,000 304,478,000

Oleh karena pihak pembeliNotes belum diketahui, maka informasi mengenai pihak yangmembeliNotes dan ringkasan laporan penilai independen terkait transaksi penerbitanNotesberdasarkan ketentuan Pasal 20 ayat (2) POJK 17/2020, Perseroan diwajibkan untukmengumumkan informasi mengenai :

- pihak yang membeliNotes,- ringkasan laporan penilai independen tentang kewajaran nilai transaksi penerbitan

Notes- tingkat kupon/bunga, dan- nilai penjaminan

Laporan ke OJK dan pengumuman kepada masyarakat paling lambat 2 (dua) hari kerjasetelah tanggal penerbitanNotes.

Selanjutnya khusus untuk penggunaan dana yang telah diterima Perseroan dari penerbitanNotes dalam bentuk pinjaman kepada Entitas Anak yang dimiliki kurang dari 99%(sembilan puluh sembilan persen), Perseroan akan wajib memenuhi ketentuan dalamPeraturan No. 42/POJK.04/2020 tentang Transksi Afiliasi dan Benturan KepentingandanPeraturan No. 17/POJK.04/2020 tentang Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha.Dengan memperhatikan bahwa nilai transaksi afiliasi ini tidak melebihi 50% dari ekuitasPerseroan maka Perseroan akan menunjuk Pihak Penilai Independen untuk menyusunLaporan Kewajaran (Fairness Opinion) dan menyampaikan kepada OJK sertamengumumkan Keterbukaan Informasi paling lambat 2 (dua ) hari kerja setelaha tanggalpenandatangan perjanjian pemberian pinjaman kepada Entitas Anak yang sahamya dimilikiPerseroan kurang dari 99% (sembilan puluh sembilan persen).

Berdasarkan hal-hal di atas dan sesuai dengan ketentuan peraturan perundangan yangberlakukhususnya POJK 17/2020, Direksi Perseroan dengan ini mengumumkan KeterbukaanInformasi ini.

1. Uraian Singkat Mengenai Rencana Transaksi

Berikut adalah uraian singkat mengenai Rencana Transaksi:

Obyek Transaksi : PenerbitanNotes

Nilai Transaksi : Sebesar-besarnya US$350.000.000 (tiga ratus

TRANSAKSI PENERBITAN NOTES

Page 10: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

10

lima puluh juta Dolar Amerika Serikat).

Jaminan : A. Jaminan perusahaan (corporate guarantee)oleh sebagian Entitas Anak Penjamin;dan/atau

B. Jaminan kebendaan lainnya dari Perseroandan/atau sebagian Entitas Anak Penjamin,termasuk namun tidak terbatas pada:

1. jaminan hak tanggungan atas tanah danbangunan terkait dengan pabrik-pabrik dariPerseroan dan/atau Entitas Anak Penjaminterkait;

2. jaminan fidusia atas mesin-mesin danperalatan dari Perseroan dan/atau EntitasAnak Penjamin terkait;

3. jaminan fidusia atas persediaan bahan bakudan bahan pendukung lainnya (inventory) dariPerseroan dan/atau Entitas Anak Penjaminterkait;

4. jaminan fidusia atas klaim asuransi dariPerseroan dan/atau Entitas Anak Penjaminterkait;

5. jaminan fidusia atas piutang yang dimilikioleh Perseroan dan/atau Entitas AnakPenjamin terkait;

6. gadai dan/ataucharge atas saham dari EntitasAnak Penjamin yang dimiliki oleh Perseroan;

7. gadai dan/ataucharge atas rekening-rekeningdari Perseroan dan/atau Entitas AnakPenjamin terkait; dan

8. jaminanfixed danfloating charge terhadapseluruh aset-aset yang sekarang ada dan akanada dikemudian hari yang dimiliki olehPerseroan dan/atau Entitas Anak Penjaminterkait.

Dalam hal Perseroan lalai membayar suatujumlah yang telah jatuh tempo dan harusdibayar berdasarkan dokumen-dokumentransaksi, maka Entitas Anak Penjamin wajib

Page 11: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

11

untuk membayar jumlah tersebut sesuaidengan syarat dan ketentuan jaminanperusahaan dan/atau jaminan kebendaanlainnya.

Nilai Jaminan : Jaminan yang akan diberikan oleh Perseroandan/atau Entitas Anak Penjamin akanmemiliki nilai maksimal sebesar 190%(seratus sembilan puluh persen) dari jumlahpokok, premi dan bunga/kupon yang wajibdibayarkan berdasarkanNotes.

Jatuh TempoPembayaran HutangPokok

: Maksimum 5 tahun sejak tanggal penerbitanNotes

Bunga/Kupon : Sebesar-besarnya 12% (dua belas persen)pertahun.

Pembatasan-Pembatasan(covenants)

: Perseroan selaku penerbitNotes wajib untuktunduk terhadap pembatasan-pembatasantertentu, antara lain:1. Ketentuan terkait utang baru2. Pembatasan untuk melakukan

pembayaran yang dibatasi (restrictedpayments) dan bentuk-bentukpembayaran lainnya sepertipengurangan modal dalam Perseroandan pelunasan hutang-hutang lain yangkedudukannya lebih rendah(subordinasi) dari Notes

3. Pembatasan dalam penggunaan danakas milik Perseroan dan Entitas Anak

4. Ketentuan terkait transaksi denganpihak terafiliasi

5. Ketentuan terkait dengan penjualanaset

Persetujuan pihakketiga terkaitRencana Transaksi

: Dalam rangka penerbitanNotes Perseroan danEntitas Anak Penjamin terlebih dahulu wajibmemperoleh persetujuan dari:

1. Para kreditur dalam Perjanjian Pinjaman

Page 12: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

12

Sindikasi, yang terdiri dariPT Bank ANZ Indonesia, PT Bank HSBCIndonesia, ING Bank N.V., SingaporeBranch, PT Bank China ConstructionBank Indonesia, Tbk, PT Bank MizuhoIndonesia, PT Bank Maybank IndonesiaTbk, Malayan Banking Berhad, SingaporeBranch, PT Bank KEB Hana Indonesia,PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk,Singapore Branch, MUFG Bank, Ltd.Jakarta Branch, PT Bank BNP ParibasIndonesia, PT. Bank Shinhan Indonesiadan Citibank N.A., Indonesia

2. Para bank pemberi fasilitas L/C, yaitu :PT Bank Mizuho Indonesia, PT BankMaybank Indonesia Tbk, MUFG Bank,Ltd. Jakarta Branch, PT Bank BNPParibas Indonesia, PT Bank HSBCIndonesia, PT Bank ANZ Indonesia, PTBank UOB Indonesia dan PT BankPermata Tbk.

Pada tanggal keterbukaan informasi iniPerseroan telah menerima persetujuan dari PTBank UOB Indonesia dan PT Bank PermataTbk. dan masih menunggu persetujuan darikreditur lainnya (yakni PT Bank ANZIndonesia, PT Bank HSBC Indonesia, INGBank N.V., Singapore Branch, PT Bank ChinaConstruction Bank Indonesia, Tbk, PT BankMizuho Indonesia, PT Bank MaybankIndonesia Tbk, Malayan Banking Berhad,Singapore Branch, PT Bank KEB HanaIndonesia, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero)Tbk, Singapore Branch, MUFG Bank, Ltd.Jakarta Branch, PT Bank BNP ParibasIndonesia, PT. Bank Shinhan Indonesia danCitibank N.A., Indonesia).

Dalam permohonan persetujuan Perseroankepada RUPSLB yang diselenggarakan untukmenyetujui penerbitanNotes maka keputusan

Page 13: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

13

RUPSLB secara tegas akan mensyaratkanpenerbitan Notes hanya dapat dilakukansetelah seluruh persetujuan dari KrediturPerseroan tersebut diatas diperoleh olehPerseroan.

Selain ketentuan-ketentuan diatas,Notes juga akan memuat ketentuan-ketentuan yanglazimnya ada dalam transaksi serupa, termasuk rasio hutang, kewajibanpemeringkatan (rating), pembayaran bunga dan pembayaran pokok.

2. Pihak-Pihak dalam Rencana Transaksi

Berikut adalah penjelasan singkat mengenai pihak-pihak yang terlibat dalam RencanaTransaksi:

i. Perseroan

a. Riwayat Singkat

Perseroan didirikan berdasarkan Akta Pendirian No. 96 tanggal 21Agustus 1980, dibuat di hadapan Misahardi Wilamarta, S.H., Notarisdi Jakarta. Akta mana telah memperoleh pengesahan dari MenteriKehakiman Republik Indonesia berdasarkan Surat Keputusan No.YA/5/500/11 tanggal 30 Oktober 1980, serta telah diumumkan dalamLembaga Berita Negara No. 59.

Anggaran Dasar Perseroan telah mengalami beberapa kaliperubahan, dimana perubahan Anggaran Dasar terakhir termaktubdalam Akta Notaris No. 64, tanggal 27 Agustus 2020 yang dibuatdi hadapan Fathiah Helmi S.H., Notaris di Jakarta, yang telahmendapatkan persetujuan Menkumham berdasarkan SuratKeputusan No. AHU-AH 01.03.0389263, tanggal 22 September2020.

b. Maksud dan Tujuan serta Kegiatan Usaha

Maksud dan tujuan Perseroan sesuai pasal 3 Anggaran Dasar adalahberusaha dalam bidang meliputi perindustrian, perdagangan hasilusaha industri tersebut, mengimpor alat-alat, pengangkutan danperwakilan atau keagenan, jasa pengelolaan dan penyewaan gedungperkantoran, taman hiburan atau rekreasi dan kawasan berikat.

Kegiatan Usaha tersebut dilakukan oleh Perseroan maupun melaluiEntitas Anak baik dengan kepemilikan secara langsung maupunsecara tidak langsung

c. Struktur Permodalan dan Kepemilikan Saham Perseroan

Susunan pemegang saham Perseroan adalah sebagaimana tercantumdalam daftar pemegang saham Perseroan yang diterbitkan oleh PT

Page 14: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

14

Datindo Entrycom selaku BAE Perseroan, per tanggal 30 September2020 adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 25 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 12.000.000.000 300.000.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

6.478.295.611 161.957.390.275 -

Pemegang Saham

1. PT TrisetijoManunggal Utama

1.812.523.923 45.313.098.075 27,98

2. PT Ganda SawitUtama

1.036.857.200 25.921.430.000 16,01

3. UBS AG SingaporeS/A BurlinghamInternational Ltd.-2091145000

450.000.000 11.250.000.000 6,95

4. Anne PatriciaSutanto ( WakilDirektur Utama)

271.456.752 6.786.418.800 4,19

5. Masyarakat* 2.907.457.736 72.686.443.400 44,87Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

6.478.295.611 161.957.390.275 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

5.521.704.389 138.042.609.725 -

* Masyarakat masing-masing dengan kepemilikan di bawah 5%.

d. Pengurusan dan Pengawasan

Berdasarkan Akta Notaris No. 91, tanggal 30 Mei 2018 yang dibuatdi hadapan Fathiah Helmi S.H., Notaris di Jakarta, yang PenerimaanPemberitahuan Perubahan Datanya telah diterima dan dicatat didalamSistem Administrasi Badan Hukum Kementerian Hukum dan HakAsasi Manusia Republik Indonesia dengan No. AHU-AH.01.03-0217208, tanggal 29 Juni 2018, susunan Direksi dan DewanKomisaris Perseroan adalah sebagai berikut:

Direksi

Direktur Utama : Ludijanto Setijo

Wakil Direktur Utama : Anne Patricia Sutanto

Direktur : Fitri Ratnasari Hartono

Page 15: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

15

Direktur : Jean Pierre Seveke

Dewan Komisaris

Komisaris Utama/Independen : Supandi Widi Siswanto

Komisaris : Dhanny Cahyadi

Komisaris Independen : Sutjipto Budiman

ii. BIG (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Berkah Indo Garment didirikan berdasarkan hukum NegaraRepublik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 02 tanggal 10November 2015, yang dibuat di hadapan Elly Roida, S.H., Notaris diTangerang, yang telah mendapat pengesahan dari Menkumhamberdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-2471337.AH.01.01.Tahun 2015 tertanggal 10 Desember 2015.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 100.000.000 100.000.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

25.000.000 25.000.000.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 24.750.000 24.750.000.000 99,00PT Pancaprima Ekabrothers 250.000 250.000.000 1,00

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

25.000.000 25.000.000.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

75.000.000 75.000.000.000 -

Page 16: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

16

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur Utama : Ludijanto Setijo

Direktur : Anne Patricia Sutanto

Dewan Komisaris

Komisaris : Fitri Ratnasari Hartono

iii. PPEB (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Pancaprima Ekabrothers didirikan berdasarkan dan tunduk padahukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No.237 tanggal 16 Desember 1988, yang dibuat di hadapan MisahardiWilamarta, S.H., Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahandari Menteri Kehakiman Republik Indonesia berdasarkan KeputusanMenteri Kehakiman No. 02-7782.HT.01.01-TH.89 tertanggal 22Agustus 1989.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 850.000.000 850.000.000.000 -Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

350.505.000 350.505.000.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 350.189.545 350.189.545.000 99,91LHL Investments Ltd. 315.455 315.455.000 0,09

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

350.505.000 350.505.000.000 100,00

Page 17: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

17

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Jumlah Saham DalamPortepel

499.495.000 499.495.000.000 -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur Utama : Anne Patricia Sutanto

Wakil Direktur Utama : Ludijanto Setijo

Direktur : Fitri Ratnasari Hartono

Dewan Komisaris

Komisaris Utama : Prasasto Sudjatmiko

Komisaris : Jocelin Sitorus

iv. PSS (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Prima Sejati Sejahtera didirikan berdasarkan dan tunduk padahukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No.43 tanggal 10 Mei 2013, yang dibuat di hadapan Desman, S.H.,Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahan dariMenkumham berdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-30377.AH.01.01.Tahun 2013 tertanggal 5 Juni 2013.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 120.000.000 120.000.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

30.000.000 30.000.000.000 -

Page 18: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

18

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Pemegang SahamPT Pan Brothers Tbk 29.700.000 29.700.000.000 99,00PT Pancaprima Ekabrothers 300.000 300.000.000 1,00

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

30.000.000 30.000.000.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

90.000.000 90.000.000.000 -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur : Ludijanto Setijo

Dewan Komisaris

Komisaris : Anne Patricia Sutanto

v. ESGI (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Eco Smart Garment Indonesia didirikan berdasarkan dan tundukpada hukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta PendirianNo. 42 tanggal 28 Agustus 2013, yang dibuat di hadapan Desman,S.H., Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahan dariMenkumham berdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-50975.AH.01.01.Tahun 2013 tertanggal 4 Oktober 2013. Anggarandasar perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan yangterakhir berdasarkan Akta Notaris No. 44 tanggal 23 Maret 2018 olehLinggo Darsono, S.H., Notaris di Jakarta. Akta telah mendapatpengesahan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-AH.01.03-0134276 tanggal 4 April 2018.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang Saham Nilai Nominal Rp 1.000 per saham

Page 19: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

19

Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 480.000.000 480.000.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

300.000.000 300.000.000.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 255.000.000 255.000.000.000 85,00Mitsubishi Corporation 45.000.000 45.000.000.000 15,00

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

300.000.000 300.000.000.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

180.000.000 180.000.000.000 -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur Utama : Ludijanto Setijo

Direktur : Anne Patricia Sutanto

Dewan Komisaris

Komisaris Utama : Fitri Ratnasari Hartono

Komisaris : Tetsuya Yamada

vi. C8 (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

Continent 8 Pte. Ltd. didirikan berdasarkan hukum Singapura dengannomor registrasi 201117461E. tanggal 21 Juli 2011.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidangproductdevelopment, pemasaran dan perdagangan.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang Saham Nilai Nominal S$1 per saham

Page 20: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

20

Jumlah Saham Jumlah Nominal (S$1)

Modal Dasar 77.950 77.950 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

77.950 77.950 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 51.000 51.000 65,43Jean Pierre Seveke 24.500 24.500 31,43

Frank Petrus Smits 2.450 2.450 3,14

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

77.950 77.950 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

- - -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur : Jean Pierre Seveke

Direktur : Chung Ting Fai

vii. HI (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Hollit International didirikan berdasarkan dan tunduk pada hukumNegara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 29tanggal 24 Maret 2005, yang dibuat di hadapan Meissie Pholuan,S.H., Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahan dariMenkumham berdasarkan Keputusan Menkumham No. C-10957HT.01.01.TH.2005 tertanggal 21 April 2005. Anggaran dasarperusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan yang terakhirberdasarkan Akta Notaris No.32 tanggal 16 November 2020 olehBambang Suwondo, S.H., Notaris di Tangerang. Akta telah mendapatpengesahan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-0080150.AH. 01.02 TAHUN 2020 tanggal 1 Desember 2020.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputipemasaran,product development dan perdagangan.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Page 21: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

21

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 9.257.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 5.401 49.997.057.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

2.440 22.587.080.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 1.307 12.098.899.000 53,57HLT Holdings Limited. 1.003 9.284.771.000 41,10

Jean Pierre Seveke 120 1.110.840.000 4,92Intiwatana Holding N.V 10 92.570.000 0,41

Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

2.440 22.587.080.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

2.961 27.409.977.000

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur Utama : Jean Pierre Seveke

Direktur : Anne Patricia Sutanto

Dewan Komisaris

Komisaris : Ludijanto Setijo

viii. OAI (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Ocean Asia Industry, didirikan berdasarkan dan tunduk padahukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No.132 tanggal 22 Juni 2011, yang dibuat di hadapan Desman, S.H.,Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahan dariMenkumham berdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-34585.AH.01.01.Tahun 2011 tertanggal 11 Juli 2011.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidangmeliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang sahampada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Page 22: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

22

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 8.535 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 12.000.000 102.420.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

3.200.000 27.312.000.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 1.632.000 13.929.120.000 51,00SJ. Industrial Pte. Ltd. 588.000 5.018.580.000 18,37Biantoro Setijo 660.000 5.633.100.000 20,63Lilana Gani 320.000 2.731.200.000 10,00Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

3.200.000 27.312.000.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

8.800.000 75.108.000.000 -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur Utama : Anne Patricia Sutanto

Direktur : Fitri Ratnasari Hartono

Dewan Komisaris

Komisaris : Ludijanto Setijo

ix. APS (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Apparelindo Prima Sentosa didirikan berdasarkan dan tunduk padahukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 46tanggal 8 November 2012, yang dibuat di hadapan Desman, S.H.,Notaris di Jakarta, yang telah mendapat pengesahan dari Menkumhamberdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-00172.AH.01.01.Tahun 2013 tertanggal 02 Januari 2013. Anggarandasar perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan dan terakhirberdasarkan Akta Notaris No.106 tanggal 29 Agustus 2018 olehBambang Suwondo, S.H. Notaris di Tangerang. Akta telah mendapatpengesahan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-0017881.AH. 01.02 tanggal 31 Agustus 2018.

Page 23: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

23

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidang meliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal Rp 1.000 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (Rp)

Modal Dasar 200.000.000 200.000.000.000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

50.000.000 50.000.000.000 -

Pemegang Saham

PT Pan Brothers Tbk. 49.500.000 49.500.000.000 99,00PT Pancaprima Ekabrothers 500.000 500.000.000 1,00Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

50.000.000 50.000.000.000 100,00

Jumlah Saham DalamPortepel

150.000.000 150.000.000.000 -

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur : Anne Patricia Sutanto

Dewan Komisaris

Komisaris : Ludijanto Setijo

x. TPG (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Teodore Pan Garmindo didirikan berdasarkan dan tunduk padahukum Negara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 63tanggal 20 Mei 2014, yang dibuat di hadapan Desman, S.H., Notaris diJakarta, yang telah mendapat pengesahan dari Menkumhamberdasarkan Keputusan Menkumham No. AHU-10673.AH.40.10.Tahun 2014 tertanggal 28 Mei 2014.Anggaran dasarperusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan dan terakhir

Page 24: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

24

berdasarkan Akta Notaris No.03 tanggal 19 November 2019 oleh EllyRoida, S.H. M,Kn, Notaris di Tangerang. Akta telah mendapatpengesahan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-0099381 AH. 01.02 Tahun 2019 tanggal 28 November 2019.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidangmeliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

No.Nama Pemegang

SahamJumlahSaham

Jumlah NilaiNominal Saham

(Rp)@Rp1.000,00

%

Modal Dasar 370.000.000 370.000.000.000Modal Ditempatkandan Disetor Penuh

157.000.000 157.000.000.000

Pemegang Saham1. PT. Pan Brothers

Tbk80.070.000 80.070.000.000 51.00

2. PT Selaras DuaTiga

76.930.000 76.930.000.000 49.00

Jumlah ModalDitempatkan danDisetor Penuh

157.000.000 157.000.000.000 100,00

Jumlah Saham dalamPortepel

213.000.000 213.000.000.000

Susunan Direksi dan Dewan KomisarisTPGyang menjabat pada tanggalInformasi Tambahan atas Keterbukaan Informasi ini adalah sebagaiberikut:

DireksiDirektur Utama : Ludijanto SetijoDirektur : Julius DirjayantoDirektur : Deden Milyana

Dewan KomisarisKomisaris Utama : Anne Patricia SutantoKomisaris : Gunawan Wijaya

Page 25: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

25

xi. VPM (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PT Victory Pan Multitexdidirikan berdasarkan dan tunduk pada hukumNegara Republik Indonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 64 tanggal20 Mei 2014, yang dibuat di hadapan Desman, S.H., Notaris di Jakarta,yang telah mendapat pengesahan dari Menkumham berdasarkanKeputusan Menkumham No. AHU-10674.AH.40.10.Tahun 2014tertanggal 28 Mei 2014.Anggaran dasar perusahaan telah mengalamibeberapa kali perubahan dan terakhir berdasarkan Akta Notaris No.04tanggal 27 Juli 2016 oleh Elly Roida, S.H. MKn, Notaris di Tangerang.Akta telah mendapat pengesahan Menteri Hukum dan Hak AsasiManusia No. AHU-AH 01.03.0075625 tanggal 29 Agustus 2016.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidangmeliputiperindustrian, perdagangan hasil usaha industri.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

No.Nama Pemegang

SahamJumlahSaham

Jumlah NilaiNominal Saham

(Rp)@Rp1.000,00

%

Modal Dasar 280.000.000 280.000.000.000Modal Ditempatkandan Disetor Penuh

90.000.000 90.000.000.000

Pemegang Saham1. PT. Pan Brothers

Tbk45.900.000 45.900.000.000 51,0

2. PT Selaras DuaTiga

40.770.000 40.770.000.000 45,3

3. Fendy Arifin 3.330.000 3.330.000.000 3,7Jumlah ModalDitempatkan danDisetor Penuh

90.000.000 90.000.000.000 100,0

Jumlah Saham dalamPortepel

190.000.000 190.000.000.000

Susunan Direksi dan Dewan KomisarisVPM yang menjabat padatanggal Informasi Tambahan atas Keterbukaan Informasi ini adalahsebagai berikut:

Page 26: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

26

DireksiDirektur Utama : Ludijanto SetijoDirektur : Julius DirjayantoDirektur : Fendy Arifin

Dewan KomisarisKomisaris Utama : Anne Patricia SutantoKomisaris : Gunawan Wijaya

xii. PBL (Entitas Anak Penjamin)

a. Riwayat Singkat

PB Island Pte. Ltd. didirikan berdasarkan dan tunduk pada hukumNegara Singapura, dengan nomor registrasi 201728161W tanggal 02October 2017.

b. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan adalah berusaha dalam bidangproductdevelopment, pemasaran dan perdagangan.

c. Struktur Permodalan dan Susunan Pemegang Saham

Struktur permodalan dan susunan pemegang saham pada tanggalKeterbukaan Informasi ini adalah sebagai berikut:

Nama Pemegang SahamNilai Nominal S$ 1 per saham

%Jumlah Saham Jumlah Nominal (S$)

Modal Dasar 10,000 10,000 -

Modal Ditempatkan danDisetor Penuh

10,000 10,000 -

Pemegang Saham

PT,PanBrothersTbk 5,100 5,100 51.00Lyy DynamicPte.Ltd. 1,600 1,600 16.00Lvm Pte.Ltd. 3,300 3,300 33.00Jumlah ModalDitempatkan dan DisetorPenuh

10,000 10,000 100.00

Jumlah Saham DalamPortepel

0 0 0

Page 27: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

27

d. Pengurusan dan Pengawasan

Direksi

Direktur : Ludijanto Setijo

Direktur : Kavitha D/O Mutusamy

Direktur : Vikash Chandur Mahtani

xiii. ELHI (Entitas Anak Penjamin)

ELHI didirikan berdasarkan dan tunduk pada hukum Negara RepublikIndonesia, berdasarkan Akta Pendirian No. 22 tanggal 4 Juni 2013, yangdibuat di hadapan Desman, S.H., Notaris di Jakarta, yang telah mendapatpengesahan dari Menkumham berdasarkan Keputusan Menkumham No.AHU-34898.AH.01.01.Tahun 2013 tertanggal 27 Juni 2013.Anggarandasar perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan dan terakhirberdasarkan Akta Notaris No. 27 tanggal 10 Mei 2019 oleh BambangSuwondo, S.H., Notaris di Tangerang. Akta telah mendapat pengesahanMenteri Hukum dan Hak Asasi Manusia No. AHU-0026 308 AH. 01.02Tahun 2019 tanggal 16 Mei 2019.

Struktur permodalan dan kepemilikan saham ELHI pada tanggalInformasi Tambahan atas Keterbukaan Informasi ini adalah sebagaiberikut:

No.Nama Pemegang

SahamJumlahSaham

Jumlah NilaiNominal Saham

(Rp)@Rp9.774,00

%

Modal Dasar 4.120.000 Rp40.268.880.000,-

Modal Ditempatkandan Disetor Penuh

2.060.000 20.134.440.000

Pemegang Saham1. PT. Pancaprima

Ekabrothers1.060.000 10.360.440.000 51,0

2. Continent 8 1.000.000 9.774.000.000 49,0Jumlah ModalDitempatkan danDisetor Penuh

2.060.000 20.134.440.000 100,0

Jumlah Saham dalamPortepel

2.060.000 20.134.440.000

Page 28: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

28

Susunan Direksi dan Dewan KomisarisELHI yang menjabat padatanggal Informasi Tambahan atas Keterbukaan Informasi ini adalahsebagai berikut:

DireksiDirektur Utama : Jean Pierre SevekeDirektur : Ludijanto Setijo

Dewan KomisarisKomisaris Utama : Anne Patricia Sutanto

3. Rencana Penggunaan Dana

Dengan asumsi jumlah maksimumNotes tercapai, dana hasil penerbitanNotes(setelah dikurangi biaya-biaya yang dikeluarkan terkait penerbitanNotes ini) akandigunakan untuk:a. melunasi pinjaman Perseroan dan Entitas Anak kepada PBI yang selanjutnya

akan digunakan oleh PBI untuk pembiayaan kembali(refinancing) Global Notesyang pada tanggal Laporan Keuangan jumlah pokok terhutangnya adalahsebesar US$171.078.000 (seratus tujuh puluh satu juta tujuh puluh delapan ribuDolar Amerika Serikat) belum termasuk kupon dan biaya lain yang terkait yangperlu dibayarkan ("Pembiayaan Kembali Global Notes"). Besaran bunga danbiaya lain yang harus dibayarkan di bulan Januari 2021 diperkirakan sebesarUS$6.500.000 (enam juta lima ratus ribu Dolar Amerika Serikat);

b. pembiayaan kembali(refinancing) utang sindikasi berdasarkan PerjanjianPinjaman Sindikasi yang pada tanggal Laporan Keuangan jumlah limit fasilitassebesar US$138.500.000 (seratus tiga puluh delapan juta lima ratus ribu DolarAmerika Serikat), belum termasuk bunga dan biaya lain yang terkait yang perludibayarkan, dengan cara sebagai berikut:(i) sebanyak-banyaknya USD61,300,000 (enam piluh satu juta tiga ratus ribu

Dolar Amerika Serikat) untuk pembayaran porsi pinjaman yang dipinjamlangsung oleh Perseroan kepada para kreditur sindikasi; dan

(ii) Sebanyak-banyaknya USD39,500,000 (tiga puluh sembilan juta lima ratusribu Dolar Amerika Serikat) untuk pemberian pinjaman kepada EntitasAnak Perseroan dengan kepemilikan saham 99% (Sembilan puluhSembilan persern) atau lebih yang meminjam dari para kreditur sindikasiuntuk selanjutnya digunakan oleh mereka untuk melunasi porsi pinjamanmereka kepada para kreditur sindikasi berdasarkan Perjanjian PinjamanSindikasi, dengan demikian merupakanTransaksi Afiliasi yangdikecualikan sesuai dengan ketentuan pasal 6 ayat 1) huruf b angka 1Peraturan No. 42/POJK.04/2020 tentang Transksi Afiliasi dan BenturanKepentingan.

(iii) Sebanyak-banyaknya USD32,600,000 (tiga puluh dua juta enam ratus ribuDolar Amerika Serikat) untuk untuk pemberian pinjaman kepada Entitas

Page 29: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

29

Anak Perseroan dengan kepemilikan saham kurang dari 99% (Sembilanpuluh Sembilan persern) yang meminjam dari para kreditur sindikasiuntuk selanjutnya digunakan oleh mereka untuk melunasi porsi pinjamanmereka kepada para kreditur sindikasi berdasarkan Perjanjian PinjamanSindikasi, dengan demikian merupakanTransaksi Afiliasi yang wajibdilaporkan paling lambat 2 (dua) hari kerja setelah tanggalpenandatanganan pemberian pinjaman sebagaimana diatur dalam pasal 4ayat (3) huruf a Peraturan No. 42/POJK.04/2020 tentang Transksi Afiliasidan Benturan Kepentingan.

("Pembiayaan Kembali Pinjaman Sindikasi");

c. Sisanya bilamana ada akan digunakan untuk modal kerja Perseroan.

Dalam hal jumlahNotes yang diterbitkan tidak bisa mencapai US$350.000.000 (tigaratus lima puluh juta Dolar Amerika Serikat), maka prioritas penggunaan dana adalahuntuk Pembiayaan KembaliGlobal Notes.

4. Penjelasan, Pertimbangan, dan Alasan Dilakukannya Transaksi Serta PengaruhTransaksi Pada Kondisi Keuangan Perseroan

i. Penjelasan, Pertimbangan dan Alasan Transaksi

Transaksi penerbitanNotes merupakan salah satu dari beberapa opsipembiayaan Perseroan dan Entitas Anak untuk pembiayaan kembali(refinancing) utang sindikasi berdasarkan Perjanjian Pinjaman Sindikasi yangpada tanggal Laporan Keuangan jumlah limit fasilitas sebesarUS$138.500.000 (seratus tiga puluh delapan juta lima ratus ribu DolarAmerika Serikat), belum termasuk bunga dan biaya lain yang terkait yangperlu dibayarkan danGlobal Notes yang pada tanggal Laporan Keuanganjumlah pokok terhutangnya adalah sebesar US$171.078.000 (seratus tujuhpuluh satu juta tujuh puluh delapan ribu Dolar Amerika Serikat) belumtermasuk kupon dan biaya lain yang terkait yang perlu dibayarkan.Notes tidakditawarkan atau dijual di Indonesia atau kepada Warga Negara Indonesia ataukepada penduduk Indonesia, dalam cara yang merupakan penawaran umumsebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang No. 8 Tahun 1995 tentangPasar Modal dan setiap peraturan pelaksanaannya (termasuk namun tidakterbatas pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 30/POJK.04/2019tentang Penerbitan Efek Bersifat Utang dan/atau Sukuk Yang DilakukanTanpa Melalui Penawaran Umum).

Perseroan berkeyakinan bahwa penerbitanNotes akan memberikan beberapamanfaat kepada Perseroan. Dengan diterbitkannyaNotes yang mempunyaijangka waktu maksimum lima tahun, diharapkan Perseroan dapat menjagalikuiditasnya. Dengan skema tersebut, Perseroan juga akan memperolehpendanaan dengan jangka waktu pengembalian pokok yang lebih panjanguntuk mendanai pengembangan usaha Perseroan apabila dibandingkan denganalternatif pendanaan lainnya.

Page 30: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

30

Jika penerbitanNotes ini tidak terlaksana, akan sulit untuk Perseroan danEntitas Anak untuk dapat melakukan Pembiayaan KembaliGlobal Notes danPembiayaan Kembali Pinjaman Sindikasi. Apabila hal ini berlanjut, akanmemungkinkan terjadi gagal bayar, dan tentunya hal ini akan berdampak padaperdagangan saham Perseroan di bursa efek.

Dalam halNotes berhasil diterbitkan, Perseroan dan Entitas Anak akan terikatdengan ketentuan-ketentuan yang lazimnya berlaku untuk transaksi serupa,termasuk berbagai pembatasan seperti pembuatan utang baru,melakukanpembayaran yang dibatasi (restricted payments) dan bentuk-bentukpembayaran lainnyaseperti pengurangan modal dalam Perseroan dan

pelunasan hutang-hutang lain yang kedudukannya lebih rendah

(subordinasi) dari Notes, pembatasan dalam penggunaan dana kas, ataupunpenjualan aset. Perseroan juga harus selalu memenuhi rasio keuangan tertentudan kewajiban pemeringkatan (rating), pembayaran bunga dan pembayaranpokok. Selain itu, Perseroan juga harus memprioritaskan pembayaran kepadapemegangNotes khususnya pada periode pembayaran yang sudah diperjanjikan(khususnya terkait bunga dan pokok dariNotes).

ii. Pengaruh Transaksi Pada Kondisi Keuangan Perseroan

Dana yang diperoleh dari penerbitanNotes akan digunakan untuk antara lainPembiayaan KembaliGlobal Notes dan Pembiayaan Kembali PinjamanSindikasi, yang mana akan menambah likuiditas dan fleksibilitas arus kasPerseroan dan Entitas Anak dalam jangka pendek dan menengah, karenaPerseroan dan Entitas Anak tidak perlu membayar cicilan pokok (amortisasi) danNotes mempunyai tingkat bunga yang tetap.

Selain itu, realisasi dari penerbitanNotes yang didapat Perseroan akan jugadipergunakan untuk keperluan modal kerja sehingga diharapkan meningkatkankemampuan Perseroan dalam melakukan ekspansi bisnis ataupun keperluankorporasi Perseroan dan Entitas Anak dengan tambahan dana yangdiperoleh.Tindakan-tindakan tersebut tentunya diharapkan akan meningkatkan nilai asetdan meningkatkan keberlanjutan (sustainaibility) profitabilitas Perseroan danEntitas Anak di masa yang akan datang.

Dampak penerbitanNotes tersebut terhadap Laporan Keuangan adalah sebagaiberikut:

a. Dengan asumsi Notes diterbitkan dengan jumlah maksimalUS$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta Dolar Amerika Serikat),maka jumlah aset konsolidasian Perseroan meningkat sebesar 54,61%(lima puluh empat koma enam puluh satu persen) dengan nilai asetmenjadi sebesar kurang lebih US$990.850.624 (sembilan ratus sembilanpuluh juta delapan ratus lima puluh ribu enam ratus dua puluh empatDolar Amerika Serikat). Peningkatan tersebut terutama diperoleh darikenaikan kas dan setara kas yang meningkat sebesar maksimalUS$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta Dolar Amerika Serikat).

b. Dengan asumsi Notes diterbitkan dengan jumlah maksimalUS$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta Dolar Amerika Serikat),

Page 31: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

31

maka jumlah liabilitas konsolidasian Perseroan meningkat sebesar96,65% (sembilan puluh enam koma enam puluh lima persen) dengannilai liabilitas menjadi sebesar kurang lebih US$712.102.350 (tujuh ratusdua belas juta seratus dua ribu tiga ratus lima puluh Dolar AmerikaSerikat). Peningkatan tersebut terutama diperoleh dari penerbitan Notessebesar maksimal US$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta DolarAmerika Serikat).

PERJANJIAN PENDAHULUAN PEMBERIAN PINJAMAN PERSEROANKEPADA ENTITAS ANAK YANG MERUPAKAN PENGGUNAAAN DANA HASIL

PENERBITAN NOTES

Pada tanggal 17 Desember 2020 Perseroan dan Entitas Anak Penjamin telah menandatanganiPerjanjian Pendahuluan untuk Pelaksanaan Pemberian Pinjaman kepada Entitas Anak dari danayang berasal dari pelaksanaan penerbitanNotes. Adapun pokok-pokok dalam PerjanjianPendahuluan adalah sebagai berikut :

1. Pinjaman dari Perseroan yang berasal dari dana penerbitan Notes dengan perhitunganalokasi kewajiban penggunaan dana dari pinjaman Perseroan adalah untuk melakukanrestrukturisasi hutang dan pembayaran kewajiban dengan rincian sebagai berikut :

NamaEntitas Anak

ProsentaseKepemilikan

Dalam US$ % terhadapekuitas

Perseroan per30 September

2020

Saldo Hutang Yang AkanDilunasi Dari Pinjaman

PerseroanJUMLAH

PINJAMANUtang yangberasal dariGlobal Notes

lama

PinjamanSindikasi

PT. Berkah Indo

Garmen (BIG)

99,00 % 10,000,000 - 10,000,000 3,59 %

PT. Pancaprima

Ekabrothers (PPEB)

99,91 % 25,153,010 36,500,000 61,653,010 22,19 %

PT. Prima Sejati

Sejahtera (PSS)

99,00 % 20,000,000 3,000,000 23,000,000 8,25 %

PB International BV

(PBI)

100,00 % 12,364,018 - 12,364,018 4,44 %

PT. Hollit

International (HI)

53,52 % - 7,000,000 7,000,000 2,51 %

PT. Eco Smart

Garment Indonesia

(ESGI)

85,00 % 37,066,313 - 37,066,313 13,30 %

PT. Eco Laundry Hijau

Indonesia (ELHI)

51,00 % 5,000,000 500,000 5,500,000 1,97 %

PT. Teodore Pan

Garmindo (TPG)

51,00 % 10,000,000 7,700,000 17,700,000 6,53 %

PT. Victory Pan

Multitex (VPM)

51,00 % 3,066,313 2,500,000 5,566,313 2,00 %

PT. Ocean Asia

Industry (OAI)

51,00 % 15,000,000 14,900,000 29,900,000 10,37

2. Jangka waktu Pinjaman adalah sama dengan jangka-waktu yang disyaratkan dalampenerbitanNotes yang akan diterbitkan oleh Perseroan.

3. Besarnya bunga pinjaman adalah sama dengan bunga yang ditetapkan dalam penerbitanNotes.

Page 32: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

32

4. Biaya penerbitan Notes menjadi beban bagi Entitas Anak secara proporsional berdasarkanjumlah Pinjaman yang dapat dialokasikan kepada Entitas Anak tersebut.

5. Bilamana jumlah penerbitan Notes tidak mencapai jumlah yang ditetapkan maka prioritaspenyelesaian yang wajib dilaksanakan oleh Entitas Anak dengan dana Pinjaman dariPerseroan adalah untuk PelunasanGlobal Bond.

PENUNJUKAN PENILAI INDEPENDEN UNTUK PENYUSUNANLAPORAN KEWAJARAN RENCANA TRANSAKSI

Perseroan dengan surat No. 0202/PBT/CS/XII/2020 tanggal 31 Desember 2020 telah menunjukKantor Jasa Penilai Independen Ihot Dollar & Raymond1. untuk menyusun laporan penilai independen terkait transaksi material terkait dengan

penerbitanNotes berdasarkan ketentuan Pasal 20 ayat (2) POJK 17/2020, Perseroan akanmelaporkan hasil Penilaian kewajaran Penerbitan Notes dan mengumumkan kepadamasyarakat paling lambat 2 (dua) hari kerja setelah tanggal penerbitanNotes.

2. untuk menyusun Pendapat kewajaran transaksi afiliasi berupa pemberian pinjaman daridana yang hasil penerbitan Notes kepada Entitas Anak dengan kepemilikan kurang dari99% (sembilan puluh sembilan persen) sebagaimana diatur dalam Peraturan No.42/POJK.04/2020 tentang Transaksi Afiliasi dan Benturan Kepentingan dan PeraturanNo. 17/POJK.04/2020 tentang Transaksi Material dan Perubahan Kegiatan Usaha.Dengan memperhatikan bahwa nilai transaksi afiliasi ini tidak melebihi 50% dari ekuitasPerseroan serta mengumumkan Keterbukaan Informasi paling lambat 2 (dua ) harikerjasetelah tanggal penandatanganan perjanjian pemberian pinjaman kepada Entitas Anakyang sahamya dimiliki Perseroan kurang dari 99% (sembilan puluh sembilan persen).

1. Keterbukaan Informasi ini telah lengkap dan sesuai dengan persyaratan yangtercantum dalam POJK 17/2020.

2. Pemberian pinjaman dari Perseroan kepada Entitas Anak merupakan Transaksi Afiliasinamun tidak mengandung benturan kepentingan sebagaimana dimaksud pada POJK42/2020.

3. Pernyataan dalam Keterbukaan Informasi yang disampaikan tidak memuat pernyataan-pernyataan atau informasi atau fakta yang tidak benar atau menyesatkan,dan telahmemuat seluruh informasi atau fakta material yang diperlukan bagi pemodal untukmengambil keputusan sehubungan dengan Rencana Transaksi.

4. Pelaksanaan PenerbitanNotes hanya dapat dilaksanakan bilamana Perseroan telahmemperoleh persetujuan dari kreditur Perseroan sebagaimana akan diusulkan menjadisyarat keputusan dalam RUPSLB

PERNYATAAN DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI PERSEROAN

Page 33: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

33

RUPSLB akan diselenggarakan pada:

Hari / Tanggal :Selasa, 26 Januari 2021Waktu :Pukul 14.00 WIB s/d selesaiTempat :Financial Hall, lantai 2, Graha CIMB Niaga

Jl. Jend. Sudirman Kav. 58Jakarta 12190.

Dengan Mata Acara RUPSLB sebagai berikut:

1. Penjelasan dan persetujuan atas rencana transaksi material yang akan dilakukan terkaitdengan penerbitan surat utang berdenominasi Dolar Amerika Serikat dengan jumlahpokok sebanyak-banyaknya US$350.000.000 (tiga ratus lima puluh juta dolar AmerikaSerikat) yang akan diterbitkan oleh Perseroan melalui penawaran kepada investor diluar wilayah Negara Republik Indonesia, yang akan dijamin dengan jaminan berupajaminan perusahaan (corporate guarantee) dan jaminan-jaminan kebendaan lain olehdan atas aset Perseroan dan/atau aset Entitas Anak Penjamin, yang merupakantransaksi material berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor17/POJK.04/2020 tanggal 20 April 2020 tentang Transaksi Material dan PerubahanKegiatan Usaha.

2. Persetujuan atas rencana Perseroan dan/atau Entitas Anak untuk memberikanjaminanberupa jaminan perusahaan (corporate guarantee) dan/atau jaminan-jaminankebendaan lain atas seluruh atau sebagian besar harta kekayaan Perseroan dan/atauEntitas Anak dalam rangka menjamin kewajiban dan/atau utang Perseroan terkaitdengan rencana pembiayaan Perseroan di masa yang akan datang (termasuk namuntidak terbatas pada rencana penerbitan surat utang, fasilitas sindikasi dan/atau fasilitasbilateral yang diberikan oleh pihak lain termasuk bank, perusahaan modal ventura,perusahaan pembiayaan atau perusahaan pembiayaan infrastruktur (baik dari dalamnegeri maupun luar negeri)), yang akan dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturanperundang-undangan yang berlaku.

Persyaratan pelaksanaan RUPSLB berdasarkan UUPT, POJK 15/2020,POJK 17/2020 danAnggaran Dasar Perseroan adalah sebagai berikut:

1. Sehubungan dengan Rencana Transaksi yang merupakan transaksi material, makaRencana Transaksi wajib terlebih dahulu memperoleh persetujuan RUPSLB, sesuaidengan prosedur dan persyaratan yang ditetapkan dalam POJK 17/2020.

2. Sehubungan dengan pemberian jaminan perusahaan atau jaminan-jaminan kebendaanlainnya oleh Perseroan dan/atau Entitas Anak, yang melebihi 50% (lima puluh persen)dari jumlah kekayaan bersih Perseroan, maka mata acara pertama dan kedua perludisetujui oleh RUPSLB, sesuai dengan prosedur dan persyaratan yang ditetapkandalam UUPT dan POJK 15/2020.

3. RUPSLB dapat dilaksanakan, apabila dalam RUPSLB terpenuhi persyaratan sebagaiberikut:

i. untuk mata acara RUPSLB pertama berlaku kuorum kehadiran lebih dari ½bagian dari jumlah seluruh saham dengan hak suara yang sah yang dimiliki

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA

Page 34: TAMBAHAN INFORMASI ATAS KETERBUKAAN ......Informasi sebagaimana tercantum dalam tambahan informasi atas keterbukaan informasi ini (" Keterbukaan Informasi ") disampaikan kepada para

34

oleh pemegang saham independen, dan keputusan adalah sah jika disetujuioleh lebih dari ½ bagian dari seluruh saham dengan hak suara yang sah yangdimiliki oleh pemegang saham independen; dan

ii. untuk mata acara RUPSLB kedua berlaku kuorum kehadiran paling sedikit 3/4bagian dari jumlah seluruh saham dengan hak suara yang sah, dan keputusanadalah sah jika disetujui oleh lebih dari 3/4 bagian dari seluruh saham denganhak suara yang hadir dalam RUPSLB.

Terkait dengan hal ini, pemegang saham independen merupakan pemegang sahamyang tidak mempunyai kepentingan ekonomis pribadi sehubungan dengan RencanaTransaksi dan bukan merupakan (a) anggota Direksi, anggota Dewan Komisaris,pemegang saham utama atau Pengendali dari Perseroan, atau (b) afiliasi dari anggotaDireksi, anggota Dewan Komisaris, pemegang saham utama atau Pengendali dariPerseroan.

4. Jika kuorum kehadiran untuk RUPSLB di atas tidak tercapai, maka Perseroan akanmelakukan RUPSLB kedua dengan cara dan prosedur sebagaimana diatur dalamAnggaran Dasar Perseroan dan peraturan yang berlaku.

5. Dalam hal kuorum RUPSLB kedua tidak tercapai, maka atas permohonan Perseroan,kuorum, jumlah suara untuk mengambil keputusan, panggilan dan waktupenyelenggaraan RUPSLB ketiga ditetapkan oleh OJK.

6. Dalam hal keputusan mata acara RUPSLB pertama tidak memperoleh persetujuandari RUPSLB, maka Rencana Transaksi baru dapat diajukan kembali 12 (dua belas)bulan setelah pelaksanaan RUPS.

Untuk memperoleh informasi tambahan sehubungan dengan Rencana Transaksi, PemegangSaham Perseroan dapat menyampaikannya kepada Sekretaris Perusahaan, padasetiap haridan jam kerja Perseroan pada alamat tersebut di bawah ini:

PT PAN BROTHERS TBK.Jl. Siliwangi No. 178, Alam Jaya, Jatiuwung, Tangerang 15133, Indonesia

Telepon: (62 21) 5900 718, Fax: (62 21) 5900 717/706website: https://panbrotherstbk.com/

email: [email protected]; [email protected]

Tangerang, 22 Januari 2021

Ludijanto Setijo Fitri Ratnasari HartonoDirektur Utama Direktur

INFORMASI TAMBAHAN