Table Kadar Normal Cairan Elektrolit Dalam Tubuh

download Table Kadar Normal Cairan Elektrolit Dalam Tubuh

of 2

description

cairan

Transcript of Table Kadar Normal Cairan Elektrolit Dalam Tubuh

Table kadar normal cairan elektrolit dalam tubuh

Usia(tahun)Electrolit

Natrium(mg)Kalium(mg)Klorida(mg)

Bayi0-0,50,5-1115-350250-750350-925425-1275275-700400-1200

Anak-anakDanRemaja 1-34-67-1011+325-925450-1350600-1800900-2700550-1650775-23251000-30001525-4575500-1500700-2100925-27751400-4200

Dewasa1100-33001875-56251700-5100

TIK 4.4 Menjelaskan penyebab dehidrasiDehidrasi dapat timbul jika diare berat dan asupan oral terbatas karena nausen atau muntah, terutama pada anak kecil dan lanjut usia. Dehidrasi dapat timbul akibat kondisi abnormal atau stress terjadi hemoragi, demam, luka baker, hiperventilasi, muntah, diare atau keringat yang berlebih.

TIK 4.5 Menjelaskan penanganan dehidrasiDehidrasi ringan diberikan cairan per oral, berupa oralit, larutan gula-garam, air tajin, kuah sayur, atau cairan rumah tangga lainnya. Banyaknya cairan yang dianjurkan adalah 50 ml/kg BB, yang dapat diberikan dalam 4-6 jam.Pada dehidrasi ringan, terapi cairan dapat diberikan secara oral sebanyak 1500-2500 ml/24 jam (30 ml/kg berat badan /24 jam) untuk kebutuhan dasar, ditambah dengan pengantian deficit cairan kehilangan cairan yang masih berlangsung. Menghitung kebutruhan cairan sendiri, termasuk jumlah insensible water loss sangat perlu dilakukan setiap hari. Dehidrasi hippertonik : cairan yang dianjurkan adalah air atau minuman dengan kandungan sodium rendah, jus buah seperti apel, jeruk, dan anggur. Dehidrasi isotonik : cairan yang dianjurkan selain air dan suplemen yang mengandung sodium (jus tomat) juga dapat diberikan isotonik yang ada di pasaran. Dehidrasi hipotonik: cairan yang dianjurkan seperti diatas tetapi dibutuhkan kadar sodium yanglebih tinggi.TIK 4.5 Menjelaskan penanganan dehidrasiDehidrasi ringan diberikan cairan per-oral, berupa oralit, larutan gula-garam, air tajin, kuah sayur, atau cairan rumah tangga lainnya. Banyaknya cairan yang dianjurkan adalah 50 ml/kg BB, yang dapat diberikan dalam 4-6 jam.Pada dehidrasi ringan, terapi cairan dapat diberikan secara oral sebanyak 1500-2500 ml/24 jam (30 ml/kg berat badan /24 jam) untuk kebutuhan dasar, ditambah dengan pengantian deficit cairan kehilangan cairan yang masih berlangsung. Menghitung kebutruhan cairan sendiri, termasuk jumlah insensible water loss sangat perlu dilakukan setiap hari. Dehidrasi hippertonik : cairan yang dianjurkan adalah air atau minuman dengan kandungan sodium rendah, jus buah seperti apel, jeruk, dan anggur. Dehidrasi isotonik : cairan yang dianjurkan selain air dan suplemen yang mengandung sodium (jus tomat) juga dapat diberikan isotonik yang ada di pasaran. Dehidrasi hipotonik: cairan yang dianjurkan seperti diatas tetapi dibutuhkan kadar sodium yanglebih tinggi.