Swara Nasional Pos Edisi 452

12
Harian Umum Baca di Hal 7 Baca di Hal 6 SDN Pagerbatu 3 Satu Rombel 102 Siswa Baca di Hal 5 Menteri PAN RB Sidak ke BBP BAT Sukabumi UNTUK meningkatkan mutu pendidikan, tentu harus didukung sarana dan ... MENTERI Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi ... DPRD Tunggu Kelengkapan Dewan Selesai Dibentuk WARGA dan Pemkab Bekasi memberikan batas waktu selama 21 hari ke depan ... Dirut PT Pos jadi Tersangka Jakarta, SNP Kasus dugaan korupsi pengada- an alat layanan in- formasi dan komu- nikasi PT Pos In- donesia tahun ang- garan 2013 meny- eret 3 orang ter- sangka, yakni: Bu- di Setiawan selaku Dirut dan pejabat lainnya berinisial M dan E. nama-nama tersangka tersebut dibenarkan Kapuspenkum Kejagung Tony T Spontana, Senin pekan lalu. Menurut Tony, Budi ditetapkan men- jadi tersangka setelah penyidik menemu- kan alat bukti permulaan keterlibatannya dalam kasus itu. Penetapan Budi Setiawan sebagai tersangka sesuai Sprindik: 100/ F.2/Fd.1/10/2014 tertanggal 21 Oktober Tersangka Korupsi USU Secepatnya Dilimpahkan ke Pengadilan Proyek Jalan Becakayu Rugikan Negara Miliar Rupiah? Bersambung ke hal 11 Mobil Operasional PLTU Jabar II 6 Unit Bodong? Palabuhanratu, SNP Sebanyak 6 unit kendaraan operasio- nal milik Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Jawa Barat II Palabuhanratu, Bersambung ke hal 11 Aura Kasih Digosipkan Pacari Glenn Fredly UNTUK kesekian kalinya Aura Kasih digosipkan dekat dengan seorang pria. Kali ini ia dikatakan tengah menjalin hubungan dengan musisi bersuara emas, Glenn Fredly. Menanggapi kabar tersebut, pelantun tembang Mari Bercinta ini hanya tertawa. Lebih lanjut, ia menuturkan tanggapannya terkait isu tersebut kepada para wartawan. “Kata siapa? Ya aku digosipin sama siapa aja. Mau gimana?,” kata Aura Kasih saat ditemui di Senayan City, Jakarta, Jumat sore (7/11). Memang, sudah banyak nama pria yang dikabarkan dekat dengan Aura Kasih. Bersambung ke hal 11 14 tahun tahun tahun tahun tahun MENGEMBAN ASPIRASI UNTUK DEMOKRASI Harga: Rp. 4.000,- (Luar Jawa tambah ongkos kirim) EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 2014 email: [email protected] Jakarta, SNP Pihak Bea dan Cukai (BC) Kantor Pelayanan Utama Tan- jung Priok, Jakarta Utara, menggagalkan upaya penye- lundupan 37 kontainer mineral dan barang tambang (miner- ba) yang rencananya akan dis- elundupkan ke Malaysia dan Tiongkok. Kepala Kantor Pelayanan Utama Bea Cukai Tanjung Pri- ok, Bahaduri Wijayanta Bekti Mukarta mengatakan, ada em- pat perusahaan yang memalsu- kan data kepabeanan dengan isi kontainer yang akan diekspor selama periode akhir tahun 2013 hingga pertengahan tahun 2014. “Modus yang digunakan yakni dengan memberitahukan Penyidik Diduga Bermain Penerbitan SP3 Kasus Kepala BC Tanjung Priok Dipertanyakan Bersambung ke hal 11 Jakarta, SNP Dewan Perwakilan Daer- ah (DPD) RI berkeyakinan bahwa Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI telah melakukan contempt of court jika tidak mengikut- sertakan DPD RI dalam pembahasan Undang-Un- dang (UU). Hal ini dikatakan Ketua DPD RI, Irman Gus- man dalam pidato penutu- pan Sidang Mahkamah Kon- stitusi dengan agenda pen- gujian UU Nomor 17 tahun 2014, yang berlangsung di Gedung Mahkamah Konsti- tusi, Selasa (4/11). Dalam sidang gugatan UU MD3, DPD RI mengha- dirkan saksi ahli untuk didengar keterangannya dan dilanjutkan closing statement dari Ketua DPD RI. Irman mengatakan, pi- haknya menyesalkan lang- kah DPR RI yang menge- sahkan UU Nomor 17 Tahun 2014 tetapi substansinya sama sekali tidak merujuk pada putusan Mahkamah Konstitusi. “Padahal, ber- bekal putusan MK Nomor 92/PUU-X/2012, DPD ber- harap ada perubahan UU MD3 yang selaras dengan putusan tersebut,” ujarnya. DPD Berharap DPR Tidak Terus Lakukan Contempt of Court Bersambung ke hal 11 nain mengaku pasrah atas ter- pilihnya anggota Dewan Per- wakilan Rakyat bermasalah sebagai pimpinan alat ke- lengkapan. Menurut dia, kursi pimpinan DPR yang diisi oleh orang-orang yang santer dise- but terlibat kasus korupsi bisa mengecewakan publik sekali- gus mengecewakan masyara- kat pemilihnya. Zulkarnain menyatakan lembaganya tidak diam. Peny- idik KPK, kata dia, siap me- manggil dan memeriksa pimp- inan alat kelengkapan DPR yang bermasalah. Tak hanya begitu, para anggota parlemen itu bisa dijadikan tersangka ka- sus dugaan korupsi. “Saya tak bisa mengomentari urusan politik. Tapi kalau dari sisi penegakan hukum itu celah kami untuk masuk. Kami akan serius melihat alat buktinya,” kata Zulkarnain. DPR telah menentukan KPK akan Usut Dugaan Korupsi Alat Kelengkapan DPR Bersambung ke hal 11 Bekasi, SNP Proyek rebablitasi saluran sepanjang 1.100 meter lebar 1,2 meter menggunakan Yudit merk Duracon di Perumnas 3, Kel. Arenjaya, Bekasi Timur, yang diberi judul “Penanggu- langan Banjir” tahun anggaran 2014 akan menelan biaya APBD murni sebesar Rp.4.691. 511.000. Berdasarkan Surat Perintah Kerja (SPK) No.602/ 13Disbimarta-SPMK/IV-16X/ 2014, PT. Bona Jati Mutiara, mendapat kesempatan sebagai pelaksana kegiatan selama 75 hari kalender. Saluran sepanjang 1.100 meter tersebut direncanakan mampu menanggulangi banjir yang kerap terjadi di Perumnas 3, khususnya disepanjang Jln. Nusantara dan utamanya up- aya pengeringan genangan air di Blok-II Jln. Pulau Jawa yang selama ini sulit mengering ak- ibat saluran mampet. Konon, saluran buang yang diarahkan ke Kali Sasakjarang itu untuk sebagian warga tidak menyakini menjadi solusi PDAM Pasang Pipa Tak Koordinasi Hambat Pembangunan Bersambung ke hal 11 Bertambahnya tersangka merupakan hasil perkem- bangan penyelidikan dan penyidik Kejaksaan Agung setelah sebelumnya menah- an tersangka Abdul Hadi se- laku pejabat pembuat ko- mitmen (PPK) pada kegia- tan pengadaan peralatan farmasi di Fakultas Farmasi USU tahun 2010. Dalam dugaan tindak pi- dana korupsi pengadaan di USU ini, Kejagung menetap- kan Dekan Fakultas Farmasi, Sumadio Hadisaputra (61) sebagai tersangka berdasar- kan nomor print-91/F.2/ Fd.1/10/2014, tertanggal 17 Oktober lalu. Hasil perkem- bangan pemeriksaan, Suran- to juga ditetapkan sebagai tersangka dengan print No.92/F.2/Fd.1/10/2014, berikut Nasrul dengan print No.93/F.2/Fd.1/10/2014, dan Siti Ombun Purba 94/ F.2/Fd.1/10/2014 serta Eli- snawaty Siagian dengan su- rat print No.95/ F.2/Fd.1/ 10/2014. Kedua wanmita yang menjadi tersangka tersebut berstatus sebagai ibu rumah tangga. Untuk kasus tindak pi- dana korupsi dalam pengada- an peralatan etnomusikologi pada Fakultas Sastra USU, Kejagung kembali menetap- kan Suranto sebagai tersang- ka. Bersamanya juga turut ditetapkan Nasrullah selaku pegawai negeri sipil (PNS) di Fakultas Sastra sebagai ter- sangka. “Dalam kasus ini Re- ktor USU Syahril Pasaribu dan Pembantu Umum Rektor II, Armansyah Ginting, Sela- sa (4/11) telah diperiksa se- bagai saksi,” ujarnya. Sejumlah pejabat dil- ingkungan USU juga turut dipanggil untuk diperiksa se- bagai saksi. Sayangnya Tony mengaku tidak hafal nama- nama semua yang dipanggil, karena banyak. Meski begi- tu untuk perkembangan penyelidikan, pada Kamis kemarin, Tony menegaskan, Kejagung kembali memang- gil sejumlah nama untuk di- periksa sebagai saksi. Jakarta, SNP Tersangka kasus korupsi pengadaan lanjutan berupa peralatan farmasi pada Fakultas Farmasi dan kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan peralatan etnomusikologi pada Fakultas Sastra, di Universitas Suma- tera Utara (USU) menjadi 7 orang. Demikian Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspen- kum) Kejaksaan Agung, Tony T Spontana. Bersambung ke hal 11 Bekasi, SNP Kepala Bidang (Kabid) Bi- namarga Dinas Binamarga dan Tata Air Kota Bekasi, Arief, sekaligus Pejabat Pembuat Ko- mitmen (PPK) membenarkan terjadi pemotongan pembayaran kontrak proyek pembangunan jalan sisi Selatan Kalimalang set- elah disesuaikan dengan volume fisik. Pemotongan nilai kontrak dilakukan karena sebahagian lebar jalan kurang dari 7 meter. Namun Arief menepis potongan mencapai 10 persen. “Saya tidak yakin terjadi po- tongan 10%. Kalau tidak salah paling kisaran 2 sampai 3 pers- en. Tapi untuk lebih memastikan coba dicek di keuangan,” kilah PPK itu menepis informasi yang menyebut proyek sepanjang kurang lebih 1.800 meter lebar 7 meter yang dibagi menjadi tiga stretching (STA) ini dipotong 10 Jakarta, SNP Biar masyarakat menilai apakah parlemen mengalami krisis integritas. Ini memang konsekuensi rekrutmen par- tai politik yang tidak mene- kankan pentingnya integritas saat memilih orang-orang yang akan duduk di parlemen. Padahal, pekerjaan di parle- men itu teramat penting. Demikian Zulkarnain kepada wartawan pekan lalu. Wakil Ketua Komisi Pem- berantasan Korupsi Zulkar- BC Tj Priok Gagalkan Penyelundupan Minerba Rp1,6 M Wijayanta menunjukkan barang bukti penyitaan yang dipal- sukan eksportir Jalan Sisi Selatan Kalimalang -STA III Irman Gusman Tony T Spontana Bersambung ke hal 11 Zulkarnain Universitas Sumatera Utara

description

Pengungkapan Korupsi di Universitas Sumatera Utara (USU) Medan.

Transcript of Swara Nasional Pos Edisi 452

Page 1: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20141 Harian Umum

Baca di Hal 7Baca di Hal 6

SDN Pagerbatu 3Satu Rombel102 Siswa

Baca di Hal 5

Menteri PAN RBSidak ke BBP BATSukabumi

UNTUK meningkatkan mutu pendidikan,tentu harus didukung sarana dan ...

MENTERI Pendayagunaan AparaturNegara dan Reformasi Birokrasi ...

DPRD TungguKelengkapan DewanSelesai DibentukWARGA dan Pemkab Bekasi memberikanbatas waktu selama 21 hari ke depan ...

Dirut PT Posjadi Tersangka

Jakarta, SNPKasus dugaan

korupsi pengada-an alat layanan in-formasi dan komu-nikasi PT Pos In-donesia tahun ang-garan 2013 meny-eret 3 orang ter-sangka, yakni: Bu-di Setiawan selakuDirut dan pejabatlainnya berinisial

M dan E. nama-nama tersangka tersebutdibenarkan Kapuspenkum Kejagung TonyT Spontana, Senin pekan lalu.

Menurut Tony, Budi ditetapkan men-jadi tersangka setelah penyidik menemu-kan alat bukti permulaan keterlibatannyadalam kasus itu. Penetapan Budi Setiawansebagai tersangka sesuai Sprindik: 100/F.2/Fd.1/10/2014 tertanggal 21 Oktober

Tersangka Korupsi USU SecepatnyaDilimpahkan ke Pengadilan

Proyek Jalan Becakayu RugikanNegara Miliar Rupiah?

Bersambung ke hal 11

Mobil OperasionalPLTU Jabar II6 Unit Bodong?Palabuhanratu, SNP

Sebanyak 6 unit kendaraan operasio-nal milik Pembangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Jawa Barat II Palabuhanratu,

Bersambung ke hal 11

Aura KasihDigosipkan PacariGlenn FredlyUNTUK kesekian kalinya Aura Kasih digosipkandekat dengan seorang pria. Kali ini ia dikatakantengah menjalin hubungan dengan musisibersuara emas, Glenn Fredly. Menanggapikabar tersebut, pelantun tembang MariBercinta ini hanya tertawa. Lebih lanjut, iamenuturkan tanggapannya terkait isu tersebutkepada para wartawan. “Kata siapa? Ya akudigosipin sama siapa aja. Mau gimana?,” kataAura Kasih saat ditemui di Senayan City,Jakarta, Jumat sore (7/11).

Memang, sudahbanyak nama pria yangdikabarkan dekatdenganAura Kasih.

Bersambung ke hal 11

14tahuntahuntahuntahuntahunMENGEMBAN ASPIRASI UNTUK DEMOKRASI

Harga: Rp. 4.000,- (Luar Jawa tambah ongkos kirim)EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 2014 email: [email protected]

Jakarta, SNPPihak Bea dan Cukai (BC)

Kantor Pelayanan Utama Tan-jung Priok, Jakarta Utara,menggagalkan upaya penye-lundupan 37 kontainer mineraldan barang tambang (miner-ba) yang rencananya akan dis-elundupkan ke Malaysia danTiongkok.

Kepala Kantor PelayananUtama Bea Cukai Tanjung Pri-

ok, Bahaduri Wijayanta BektiMukarta mengatakan, ada em-pat perusahaan yang memalsu-kan data kepabeanan dengan isikontainer yang akan dieksporselama periode akhir tahun2013 hingga pertengahan tahun2014. “Modus yang digunakanyakni dengan memberitahukan

Penyidik Diduga Bermain

Penerbitan SP3 Kasus Kepala BCTanjung Priok Dipertanyakan

Bersambung ke hal 11

Jakarta, SNPDewan Perwakilan Daer-

ah (DPD) RI berkeyakinanbahwa Dewan PerwakilanRakyat (DPR) RI telahmelakukan contempt ofcourt jika tidak mengikut-sertakan DPD RI dalampembahasan Undang-Un-dang (UU). Hal ini dikatakanKetua DPD RI, Irman Gus-man dalam pidato penutu-pan Sidang Mahkamah Kon-stitusi dengan agenda pen-gujian UU Nomor 17 tahun2014, yang berlangsung diGedung Mahkamah Konsti-tusi, Selasa (4/11).

Dalam sidang gugatanUU MD3, DPD RI mengha-dirkan saksi ahli untukdidengar keterangannyadan dilanjutkan closingstatement dari Ketua DPDRI. Irman mengatakan, pi-haknya menyesalkan lang-kah DPR RI yang menge-sahkan UU Nomor 17 Tahun

2014 tetapi substansinyasama sekali tidak merujukpada putusan MahkamahKonstitusi. “Padahal, ber-bekal putusan MK Nomor92/PUU-X/2012, DPD ber-harap ada perubahan UUMD3 yang selaras denganputusan tersebut,” ujarnya.

DPD Berharap DPRTidak Terus LakukanContempt of Court

Bersambung ke hal 11

nain mengaku pasrah atas ter-pilihnya anggota Dewan Per-wakilan Rakyat bermasalahsebagai pimpinan alat ke-lengkapan. Menurut dia, kursipimpinan DPR yang diisi olehorang-orang yang santer dise-but terlibat kasus korupsi bisamengecewakan publik sekali-gus mengecewakan masyara-kat pemilihnya.

Zulkarnain menyatakanlembaganya tidak diam. Peny-idik KPK, kata dia, siap me-manggil dan memeriksa pimp-

inan alat kelengkapan DPRyang bermasalah. Tak hanyabegitu, para anggota parlemenitu bisa dijadikan tersangka ka-sus dugaan korupsi. “Saya takbisa mengomentari urusanpolitik. Tapi kalau dari sisipenegakan hukum itu celahkami untuk masuk. Kami akanserius melihat alat buktinya,”kata Zulkarnain.

DPR telah menentukan

KPK akan Usut DugaanKorupsi Alat Kelengkapan DPR

Bersambung ke hal 11

Bekasi, SNPProyek rebablitasi saluran

sepanjang 1.100 meter lebar1,2 meter menggunakan Yuditmerk Duracon di Perumnas 3,Kel. Arenjaya, Bekasi Timur,yang diberi judul “Penanggu-langan Banjir” tahun anggaran2014 akan menelan biayaAPBD murni sebesar Rp.4.691.511.000. Berdasarkan SuratPerintah Kerja (SPK) No.602/13Disbimarta-SPMK/IV-16X/2014, PT. Bona Jati Mutiara,mendapat kesempatan sebagaipelaksana kegiatan selama 75hari kalender.

Saluran sepanjang 1.100meter tersebut direncanakanmampu menanggulangi banjiryang kerap terjadi di Perumnas3, khususnya disepanjang Jln.Nusantara dan utamanya up-aya pengeringan genangan airdi Blok-II Jln. Pulau Jawa yangselama ini sulit mengering ak-ibat saluran mampet.

Konon, saluran buang yangdiarahkan ke Kali Sasakjarangitu untuk sebagian warga tidakmenyakini menjadi solusi

PDAM Pasang Pipa Tak KoordinasiHambat Pembangunan

Bersambung ke hal 11

Bertambahnya tersangkamerupakan hasil perkem-bangan penyelidikan danpenyidik Kejaksaan Agungsetelah sebelumnya menah-an tersangka Abdul Hadi se-laku pejabat pembuat ko-mitmen (PPK) pada kegia-tan pengadaan peralatanfarmasi di Fakultas FarmasiUSU tahun 2010.

Dalam dugaan tindak pi-dana korupsi pengadaan diUSU ini, Kejagung menetap-kan Dekan Fakultas Farmasi,Sumadio Hadisaputra (61)sebagai tersangka berdasar-

kan nomor print-91/F.2/Fd.1/10/2014, tertanggal 17Oktober lalu. Hasil perkem-bangan pemeriksaan, Suran-to juga ditetapkan sebagaitersangka dengan printNo.92/F.2/Fd.1/10/2014,berikut Nasrul dengan printNo.93/F.2/Fd.1/10/2014,dan Siti Ombun Purba 94/F.2/Fd.1/10/2014 serta Eli-snawaty Siagian dengan su-rat print No.95/ F.2/Fd.1/10/2014. Kedua wanmitayang menjadi tersangkatersebut berstatus sebagaiibu rumah tangga.

Untuk kasus tindak pi-dana korupsi dalam pengada-an peralatan etnomusikologipada Fakultas Sastra USU,Kejagung kembali menetap-kan Suranto sebagai tersang-ka. Bersamanya juga turutditetapkan Nasrullah selakupegawai negeri sipil (PNS) diFakultas Sastra sebagai ter-sangka. “Dalam kasus ini Re-ktor USU Syahril Pasaribudan Pembantu Umum RektorII, Armansyah Ginting, Sela-sa (4/11) telah diperiksa se-bagai saksi,” ujarnya.

Sejumlah pejabat dil-ingkungan USU juga turutdipanggil untuk diperiksa se-bagai saksi. Sayangnya Tonymengaku tidak hafal nama-nama semua yang dipanggil,karena banyak. Meski begi-tu untuk perkembanganpenyelidikan, pada Kamiskemarin, Tony menegaskan,Kejagung kembali memang-gil sejumlah nama untuk di-periksa sebagai saksi.

Jakarta, SNPTersangka kasus korupsi pengadaan lanjutanberupa peralatan farmasi pada FakultasFarmasi dan kasus dugaan tindak pidanakorupsi pengadaan peralatan etnomusikologipada Fakultas Sastra, di Universitas Suma-tera Utara (USU) menjadi 7 orang. DemikianKepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspen-kum) Kejaksaan Agung, Tony T Spontana.

Bersambung ke hal 11

Bekasi, SNPKepala Bidang (Kabid) Bi-

namarga Dinas Binamarga danTata Air Kota Bekasi, Arief,sekaligus Pejabat Pembuat Ko-mitmen (PPK) membenarkanterjadi pemotongan pembayarankontrak proyek pembangunanjalan sisi Selatan Kalimalang set-elah disesuaikan dengan volumefisik. Pemotongan nilai kontrakdilakukan karena sebahagianlebar jalan kurang dari 7 meter.Namun Arief menepis potongan

mencapai 10 persen.“Saya tidak yakin terjadi po-

tongan 10%. Kalau tidak salahpaling kisaran 2 sampai 3 pers-en. Tapi untuk lebih memastikancoba dicek di keuangan,” kilahPPK itu menepis informasi yangmenyebut proyek sepanjangkurang lebih 1.800 meter lebar7 meter yang dibagi menjadi tigastretching (STA) ini dipotong 10

Jakarta, SNPBiar masyarakat menilai

apakah parlemen mengalamikrisis integritas. Ini memangkonsekuensi rekrutmen par-tai politik yang tidak mene-kankan pentingnya integritassaat memilih orang-orangyang akan duduk di parlemen.Padahal, pekerjaan di parle-men itu teramat penting.Demikian Zulkarnain kepadawartawan pekan lalu.

Wakil Ketua Komisi Pem-berantasan Korupsi Zulkar-

BC Tj Priok GagalkanPenyelundupan Minerba Rp1,6 M

Wijayanta menunjukkan barang bukti penyitaan yang dipal-sukan eksportir

Jalan Sisi Selatan Kalimalang -STA III

Irman Gusman

Tony T Spontana

Bersambung ke hal 11

Zulkarnain

Universitas Sumatera Utara

Page 2: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20142 Swara Nasional

Wartawan yang namanya tidak tercantum dalam boks redaksi, bukan wartawan SWARA NASIONAL POS. Segala perbuatannya di luar tanggung jawab redaksi.NB: Wartawan-wartawati dilengkapi KARTU PERS / surat tugas. Penempatan / Surat Tugas dikeluarkan oleh Pemimpin Redaksi di Jakarta.

PERWAKILAN JAWA BARAT : Winner SH (Ka.Perwakilan) | Biro Kota Bandung: Sahala Simangunsong | Biro Kab Bandung : Budiman MM | Biro Kota Bekasi : Mamun Hidayat, Herpen Cibro, Richy Richardo| Biro Kab Bekasi : Bandar Siagian (Ka.Biro), Muhammad Ajai, Fajar Rohmatillah, Muhammad Hafifi, Surya Suaeb, Rian, Parlin S | Biro Kota Bogor : Zakaria| Biro Kab.Bogor: Dede Indriyani (Ka.Biro), AdeSuryadi, Rahmat, Edi Murti, Rizal Azka | Biro Depok : | Biro Karawang: Iwan Setiawan (Ka.Biro) | Biro Purwakarta : Robinson Hutagalung (Ka.Biro), Taslim | Biro Kab.Subang : Ida Farida (Ka.Biro), IwanSuheri, Djayusman, Uus Kusnaedi | Biro Sumedang: Deni Ahmad Momon Purwanto | Biro Indramayu : Darudin (Ka.Biro), Jahuri, L.Suwandi, M. Abdul Rohman, Asep Sutisna, Zainuddin, Asep Sai | Biro Kota

Sukabumi : Hary HP Pane (Ka.Biro) | Biro Kab.Sukabumi : Nasrul Sikumbang (Ka.Biro) | Biro Kab.Cianjur: J Firman, A Ihbanatul, Dedi Rubianto | Biro Priangan Timur: Dadang Durahman (Korwil) | Biro Kota Tasikmalaya : Dheny Edward (Kabiro), Irpan Hidayat | Biro KabTasikmalaya : Irfan Hidayat (Ka.Biro) | Biro Tasik Utara/Garut/Ciamis: Olih Taopik, Andri Ahmad Fauzi SH, Agus Somantri | Biro Garut Kota: Nanang Solihin, | PERWAKILAN PROV BANTEN: Rimpun (Ka.Perwakilan) | Biro Cilegon: Rahmatulloh, Budi Ismanto | Biro Kab/KotaSerang: Baybay S | Biro Lebak: | Biro Pandeglang: Juprani, Risman | Biro Tangerang: Tigo Pardosi (Kabiro) | PERWAKILAN JAWA TENGAH : Nano Prayogo (Ka.Perwakilan), Setiawan | Biro Purworejo : Jasman (Ka.Biro), Darmanto | Biro Cilacap: Taslim Indra, JosuaZendrato|Biro Banyumas: Joko Susilo | PERWAKILAN JAWA TIMUR : Yusuf | Biro Surabaya/Sidoarjo : Harianja (Ka.Biro) | Biro Pasuruan : Taufik Ismail | Biro Madura : Saiful Badri | Biro Blitar: Dodik Firmansyah|PERWAKILAN PROV BALI: Gede Siwa (Ka.Perwakilan)|PERWAKILAN PROV LAMPUNG: Isrin TN (Ka.Perwakilan), Edriansyah SH, Arsid Selajim SH MM, Eddy Sutarman, Andrianus Adu, TB Soeherman, Erwin M, Andi K, Frans A ST | Biro Kota Bandar Lampung : Elizar (Ka.Biro), M Natsir, Yuri Harun, Sugandi, Zul Amri, Firman G,Muhamad, Sugiarto | Biro Lampung Utara: Sarifudin | Biro Way Kanan: Muslim (Ka.Biro) | Biro Lampung Barat : Siswanto. Zahrul Y | Biro Lampung Timur: M Nurmalisin | Biro Lampung Selatan: Nasoha, Alfiansyah | Biro Lampung Tengah: Indra Jaya (Ka.Biro), AgusNasrul | Biro Kab Pesawaran : Syarifudin (Ka.Biro), Suhardi, Husman E | Biro Kab Mesuji : Sudarwanto (Ka.Biro), Hendi | Biro Tanggamus: Tarmizi (Ka.Biro) Amroni, Heriyonsah, Heridarmawan | Biro Tulangbawang/Tuba Barat: Zaenal Arifin |Biro Pringsewu: Jono Y(Ka.Biro), Jumadi H | PERWAKILAN SUMATERA BARAT: | PERWAKILAN SUMSEL : Edi Gebuk (Ka.Perwakilan) |Biro OKI: Jhon Heri Gelek (Ka.Biro) | Biro Belitung/Belitung Timur: Tarmiji (Ka.Biro)| PERWAKILAN SUMATERA UTARA: M. Nababan (Ka.Perwakilan), Gorby HT Barat(Waka.Perwakilan), Parlindungan Nadeak, Parlindungan Sihombing, Dasmahita Sijabat, Jhon P Nababan, Tanju Barnat, Sudirman Dachi | Biro Kota Medan: Rokhiman Nainggolan (Ka.Biro), Drs Gabriel L Tobing | Tapanuli Raya: Tobasa/Humbahas/Samosir/Tapteng/Tapsel: SabamSimanjuntak (Korwil) | Biro Taput/Humbahas: Agus Rirajgukguk, Robin Simaremare | Biro Kab Tobasa: Sabam Simanjuntak (Kabiro) | Biro Deli Serdang: Demson Tambunan (Ka.Biro), M.A.Taufik Amd, Agustian, Romaon Silalahi, Ruben Purba, Rudi, OK Baktiar, Rikardo Tambunan| Biro Kodya Tebing Tinggi: Zulwan (Ka.Biro), Khairul Ishan, Efi Alfaini | Biro Kab Labura: Firman Pangaribuan (Ka.Biro), Erwin Pangaribuan | Biro Kab Serdang Bedagai: Ghazali Hasan (Ka.Biro), Barnat Saragih | Biro Labusel: Sutrisno Atmaja (Ka.Biro) | PERWAKILAN BATAM /KEPRI:Edi Maeda | Biro Batam: Erik Ompusunggu (Ka.Biro), Erik Aritonang, Desmon Aritonang | Biro Tanjung Balai Karimun : Jhony Tamba | Biro Tanjungpinang/ Bintan: Robin Simanungkalit (Ka.Biro) | PERWAKILAN JAMBI : Sumardi (Ka.Perwakilan), | Biro Kota Jambi: Drs H SiagianSH, Ir T Pandiangan, R Siagian, Jean P Siagian | Biro Muara Tebo : T R Sianturi (Ka.Biro) | Biro Muro Jambi: Sumardi (Kabiro) | PERWAKILAN SULAWESI: Yansen Saputra (Ka.Perwakilan) |Biro Kab Gowa: Ramsi | PERWAKILAN SULUT : Zulkifli Abidjulu (Ka.Perwakilan) | Biro Toraja:Amon Godjang, Titus Samara, YM Lumanto SE SPd MSi| Biro Kab Bone: Andi Thalib (Ka.Biro) | Biro Bitung: | PERWAKILAN PALU (SULTENG) : Hardiman (Ka.Perwakilan) | Biro Donggala: Indra Patroni (Ka.Biro) | PERWAKILAN KALIMANTAN TENGAH: Roy Medi (Ka.Perwakilan),Eko, Yusuf, Siti | Biro Nunukan : Siti Sumarni (Ka.Biro) | Biro Palangkaraya: Icen (Ka.Biro) | PERWAKILAN KALIMANTAN TIMUR: Darius M Butar-butar (Ka.Perwakilan) | PERWAKILAN PAPUA/ PAPUA BARAT : Guntur | Biro Sorong: Rio Hutapea

Wartawan yang namanya tidak tercantum dalam boks redaksi, bukan wartawan SWARA NASIONAL POS. Segala perbuatannya di luar tanggung jawab redaksi.NB: Wartawan-wartawati dilengkapi KARTU PERS / surat tugas. Penempatan / Surat Tugas dikeluarkan oleh Pemimpin Redaksi di Jakarta.

Pemberitahuan kepada seluruh Wartawan HU Swara Nasional Pos, naskah berita sudah harus masuk ke Redaksi paling lambat Hari Jumat, Pukul 15.00 WIB Berita terlambat dimuat pada edisi berikutnya. Demikian untuk diperhatikan. Redaksi

Pendiri : Djunjungan PS (Almarhum)Dewan Pembina : Marsma (Purn) TNI AU

Drs Robert S MBA,DR. H Marsaid, SH. MSiDR. Sujanto SE, MKes.Irjen Pol. (Purn)Drs. Logan Siagian, SH,Drs. YusranHotlan Pardosi SHM Sitorus SEBelly Bilalus SalamYusrizalDarwin Siregar

Pemimpin Umum : Hendry AritonangWakil Pemimpin Umum : TigorPenasihat Hukum : Sabar Ompusunggu, SH, MH

TM Mangunsong SH,Saor Siagian & PartnersMarulam Rafael Pardosi, SH

Pemimpin Redaksi:M. Aritonang

Wa. Pemimpin Redaksi:Aris Kuncoro

Redaktur Eksekutif:Yul Chaidir

Redaktur Pelaksana:Jhonson Arios

Redaktur:Gorga Siagian

Liputan Khusus:M. Aritonang

Koordinator Liputan:Abdul Manalu

Pimpinan Perusahaan:Samuel H.S

Wa. PemimpinPerusahaan:H.M. Syafei

Manager Iklan:Marihot Panjaitan

Manajer Keuangan:Yohanna 9 Giant

Sekretaris Redaksi:

Produksi:

Sirkulasi:Sarudin

Staf Redaksi:Vendi Simbolon, Ali Idrus, Bambang, Lintoni,

Tulus Parsaoran T Siahaan SE, Botlen Sirait, BangunSiringo-ringo, Drs Henry Lasben,K Yongki S, Nur Efendi, Agung

Tata Letak : Devi

Rekening:Bank Mandiri, Kantor Cabang Bekasi,

Sentra Niaga, Kalimalang, a/n: Hotma Ida AritonangNo. Rek: 900-00-1359734-0

Bank BRI No Rek: 0139-01-023668-50-1a/n: Hotma Ida Aritonang

Terdaftar pada Direktorat Jenderal Merk & PatenDepartemen Kehakiman dan HAM, No.: 506403/14-6-2001

Penerbit: PT Trio Marsalju Abadi

Alamat Redaksi/Tata Usaha:Jln. Asam Baris No. 7, Tebet Jakarta Selatan

Telp. (021) 8352 175 - 8293 214

Percetakan: PT Wahana Semesta Intermedia(Isi diluar tanggung jawab percetakan)

Dewan Redaksi:M Aritonang, Aris Kuncoro, Jhonson Arios

Diberitahukan, mengingat PemimpinRedaksi terdahulu (Herman Godjang)telah meninggal dunia, maka perludilakukan registrasi ulang. Untuk itu

seluruh Wartawan/Kepala Biro SwaraNasional Pos supaya mengirimkanpas photo ukuran 2 x 3 (2 lembar)dan photocopy KTP/biodata, guna

kepentingan penggantian KartuTanda Anggota (KTA).

Pengiriman lewat email selambat-lambatnya satu minggu sejak

pemberitahuan ini diumumkan.Bagi yang terlambat mengirimkanbiodata tersebut dianggap telahmengundurkan diri. Demikian

agar maklum.

TtdPemimpin Redaksi

PENGUMUMAN

Sebagaimana amanat Un-dang-Undang Nomor 24Tahun 2013 tentang Peruba-han atas UndangUndang 23Tahun 2006 tentang Admin-istrasi Kependudukan, dije-laskan pada pasal 79A bahwaPengurusan dan penerbitanDokumen Kependudukantidak dipungut biaya (Gratis).

Pada pasal 95B Undang-Undang Perubahan tersebutmenyebutkan bahwa; setiappejabat dan petugas padadesa/kelurahan, kecamatan,UPT Instansi Pelaksana danInstansi Pelaksana yang me-merintahkan dan/atau mem-fasilitasi dan/atau melakukanpungutan biaya kepada pen-

duduk dalam pengurusan danpenerbitan Dokumen Kepen-dudukan sebagaimana di-maksud dalam pasal 79A dip-idana dengan pidana penjarapaling lama 6 (enam) tahundan/atau denda paling bany-ak Rp 75 juta.

Berkaitan dengan haltersebut, mari kita kawal den-gan komitmen yang kuat un-tuk mendukung perjalananUndang-Undang tersebutagar lebih mulus berjalan se-bagaimana mestinya, henti-kan sogok menyogok, henti-

kan via kekuasaan, serta hen-tikan latar belakang family.

Pelayanan gratis bukanberarti menurunkan nilai artisebuah dokumen kependudu-kan, namun sebuah pen-gakuan pemerintah dalammemberikan kewajiban kepa-da masyarakat sebagai identi-tas penduduk bangsa Indone-sia yang berhak memiliki, hakbernegara, hak memperoleh

pelayanan yang layak, danhak terlindungi, dengandemikian mari kita salingmenyadari untuk melakukan

yang terbaik untuk Kota Suk-abumi, dan untuk Negara In-donesia sesuai dengan per-syaratan dan Sistem Opera-sional Prosedur yang berlaku.

Undang Undang Dasar1945 pada hakekatnya berke-wajiban memberikan perlin-dungan dan pengakuan ter-hadap penduduk sehinggamenuntut untuk memberikanpelayanan AdministrasiKependudukan yang profe-sional, memenuhi standarteknologi informasi, dinamis,tertib, dan tidak diskrimina-

tif menuju pelayanan primayang menyeluruh. Dengandemikian seiring dengan Visidan Misi Pemerintah KotaSukabumi Tahun 2013-2018yang menyebutkan dalamsalah satu misinya yaitu,”Mewujudkan PelayananDasar Yang Lebih Baik danBerkualitas”, sehingga den-gan memberikan pelayananyang baik, valid, dinamis danberkualitas dengan dijiwaiiman dan taqwa dapat mewu-judkan pemerintahan rahma-tan lil alamin. **

Pelayanan Gratis di DKPS Tahun 2014Oleh: Dedi Sunardi

Kasi Dokumentasi dan Informasi Dinas KependudukanDan Pencatatan Sipil Kota Sukabumi

Peresmian ditandai den-gan pemukulan Gong secaralangsung oleh Wakil Guber-nur Sumatera Selatan didam-pingi Staf Ahli Menteri Bi-dang ekonomi dan Investasi, IrRido Matari Ichwan, MCP ser-ta Kepala Biro Perencanaandan Kerjasama Luar Negeri,Kementerian PekerjaanUmum dan PerumahanRakyat, Dr. A. Hasanudin, ME.

Wagub Sumsel dalamsambutannya mengatakan,sesuai dengan Peraturan Pe-merintah Nomor 55 Tahun2005 tentang Dana Perim-bangan, tujuan DAK adalahmembantu daerah tertentuuntuk mendanai kebutuhansarana dan prasarana pelay-anan dasar masyarakat, danuntuk mendorong percepatan

pembangunan daerah danpencapaian sasaran prioritasnasional.

“Berdasarkan tujuantersebut, kebijakan pengelo-laan DAK bidang infrastrukturdiarahkan pada pemenuhan 3kebijakan nasional yaitu pe-menuhan terhadap prioritasnasional, pemenuhan ter-hadap pencapaian StandarPelayanan Minimal (SPM)dan dukungan terhadap kebi-jakan alternative untuk pem-bangunan daerah tertinggaldan perbatasan,” ujarnya.

Lanjutnya, sejalan den-gan pengalokasian danaDAK, yang ditujukan mem-bantu daerah mendanai ke-butuhan fisik sarana danprasarana dasar di berbagaibidang termasuk di antaran-

ya bidang pendidikan, kese-hatan infrastruktur jalan, in-frasktrutur irigasi, infrastruk-tur air minum dan infrastruk-tur sanitasi, Provinsi Sumat-era Selatan merasa sangatterbantu dengan adanyaDana Alokasi Khusus (DAK),terutama karena melaluiDAK ini ikut mendukung pe-merintah kabupaten/kotadalam pemenuhan StandarPelayan Minimal (SPM).

“SPM yang merupakanurusan wajib pemerintahdaerah dan bersinergi dengandukungan Pemerintah saatini dilaksanakan dalam rang-ka memenuhi prioritas na-

sional yang mengamanatkanpeningkatan kualitas pelay-anan publik yang harus olehsemua jajaran pemerintahdalam kerangka reformasibirokrasi” terang Ishak.

Ishak menambahkan,pencapaian target SPM dilak-sanakan sesuai kemampuandaerah. Untuk itu, Pemerin-tah wajib mendukung pe-ngembangan kapasitas pe-merintah daerah dengan kon-disi infrastruktur yang belummampu mencapai SPMdalam bentuk fasilitasi, ban-tuan dana melalui DAK danprogram strategis nasionalsebagai perwujudan fungsi

pengaturan, pembinaan danpengawasan kepada pemerin-tah daerah.

Penggunaan DAK dituju-kan untuk daerah tertentudalam mendanai kegiatankhusus yang merupakanbagian dari prioritas nasion-al, khususnya untuk me-menuhi kebutuhan infras-truktur dasar sesuai StandarPelayanan.

Penyelenggaraan DAKyang lebih baik akan memban-tu pemerintah daerah dalammempercepat pemenuhan pe-layanan infrastruktur dasarbagi masyarakat maupunpengembangan daerah. “Un-tuk itu penggunaan alokasiDAK tersebut diharapkan bisalebih efektif, efisien, akuntabeldan tepat sasaran. Kriteria tek-nis dan data dasar juga perluterus disempurnakan, sertadiperlukan upaya pemutakhi-ran data dasar yang lebih aku-rat sebagai dasar penentuanbesaran alokasi DAK sehinggabenar-benar dapat menangkapaspirasi kebutuhan pemban-gunan infrastruktur di daerah.Semoga dengan penyelengga-raan acara ini dapat memberi-kan manfaat bagi PemerintahDaerah sehingga pelaksanaan

DAK sesuai rencana dan tepatsasaran serta dapat men-ingkatkan kinerja infrastrukturdalam pemenuhan kebutuhanmasyarakat,” harapnya.

Sementara itu, KepalaBiro Perencanaan dan Kerjas-ama Luar Negeri, Kementeri-an Pekerjaan Umum dan Pe-rumahan Rakyat, Dr. A.Hasanudin, ME mengatakan,acara ini merupakan kegiatanke dua dari suatu rangkaianpertemuan yang dilaksana-kan sebanyak tiga kali.

“Pertama, pertemuan di-laksanakan di Makassar padatanggal 30-31 Oktober danyang kedua kali ini dilaksan-akan pada hari ini di Palem-bang, Sumatera Selatan sertauntuk yang ketiga dilaksana-kan di Semarang pada tang-gal 13-14 November 2014mendatang,” katanya.

Sambungnya, acara inimerupakan tindak lanjut set-elah alokasi DAK ditetapkanoleh Pemerintah Pusat padatahun 2014 ini. Selain itu, ac-ara ini yang diikuti oleh 964peserta ini bertujuan untukmeningkatkan pemahamanmengenai kebijakan umumpenyelenggaraan DAK tahun2015. � EDIGEBUK

Wagub Buka Sosialisasi Juknisdan Konsultasi DAK 2015

Sumsel, SNPWakil Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel),H Ishak Mekki secara resmi membuka Sos-ialisasi Petunjuk Teknis dan KonsultasiProgram Penggunaan Dana Alokasi Khusus(DAK) Bidang Infrastruktur tahun 2015untuk Wilayah Barat di Hotel Aryaduta Pale-mbang, Kamis (6/11).

Karimun, SNPPT. Eunindo Usaha Man-

diri (PT. EUM) sebagai peru-sahaan yang bergerak dalambidang pertambangan, kinimelirik fasilitas pendidikan,khususnya wilayah hinter-land. Sehingga managemanperusahaan memberikan ban-tuan berupa renovasi atapSDN 012 Sungai Sikop, DesaTulang, Kecamatan Karimun.

Salah seorang guru SDN012 Sungai Sikop, Desa Tu-lang, Kecamatan Karimun,Mardiana S.Pd mengaku san-gat terbantu dengan adanyarehab sekolah tempat ia men-gajar. Sehingga anak didiknyaakan dapat mengikuti prosesbelajar dengan tenang. “Ban-tuan yang telah diberikan PT.EUM ini sangat kami butuh-kan. Atas nama sekolah kamimengucapkan terima kasihkepada perusahaan yang telahmemperhatikan kondisisekolah kami ini,” ujarnya.

Hal yang sama pun turutdirasakan salah seorang walimurid, Indrayana, yang meng-hadiri penyerahan bantuantersebut. Ia pun menjelaskanbahwa kondisi sekolah tempatanaknya mengenyam pendid-ikan memang sangat mempri-hatinkan. Kalau hujan turunmaka seisi ruangan kelas akankebasahan, karena tetasn hu-jan masuk kedalam akibat atapyang bocor.

“Kondisi atap sekolah yangrusak dan bocor itu telah lamadirasakan seluruh siswa SD 012Sungai Sikop ini. Dan kami se-

laku orang tua sangat prihatindengan kondisi tersebut.Syukurlah permasalahan itumendapatkan perhatian seriusdari PT. EUM, sehingga anak-anak kami dapat belajar dengannyaman,” ucapnya sumringah.

Sementara Direktur PT.EUM, Jabin Sufianto melaluiKepala Cabang PT. EUM, Fi-tra Taufik menjelaskan, ban-tuan yang diberikan perusa-haan didasari dari kondisibangunan sekolah dalam halini SDN 012 Sungai Sikop,Desa Tulang, Kecamatan Ka-rimun yang sudah rusakparah. Atap sekolah mengal-ami kerusakan dan keboco-ran sehingga mengangguproses belajar mengajar.

Melihat kondisi itu kataTaufik, maka ManagerTeknik dan sekaligus KetuaTim CSR PT. EUM, Pujiantopun langsung melakukan sur-vei lapangan dan kajian men-dalam, guna memetakan ben-tuk dan besaran bantuanyang akan diberikan. Sehing-ga didapatilah apa saja yangmenjadi kebutuhan dalamrenovasi sekolah tersebut.Dengan menyerahkan bantu-an berupa atap seng spandex120 lembar, kayu kaso seban-yak 35 batang, prabung 15lembar, lisplang prima 15keping, paku dan materiallainya dengan total nilai ban-tuan rehab SDN 012 SungaiSikop Desa Tulang mencapailebih dari Rp30 juta.

“Kami memberikan ban-tuan kepada SDN 012 Sungai

Sikop Desa Tulang karenamengingat sekolah ini beradadi wilayah areal penambanganperusahaan dan memang se-cara kasat mata terlihat jelaskondisinya memprihatinkan,sehingga kami menyerahkanbantuan secara simbolis beru-pa beberapa perlengkapan ke-butuhan rehab. Bantuan inijuga merupakan bagian dariprogram CSR perusahaandalam bidang pendidikan.Khususnya peningkatan kual-itas pendidikan dan sekaligusmenguatkan rasa memilikiantara perusahaan denganmasyarakat, serta perusahaandengan Pemerintah Kabupat-en Karimun,” katanya.

Dalam kesempatan ituTaufik menjelaskan, bahwaProgram CSR PT. EUM padatahun 2014 ini bukan hanyaitu saja, perusahaan juga telahmemberikan bantuan berupamaterial untuk Renovasi Bal-ai Desa Pangke Barat, bantu-an pengembangan kapasitaskelembagaan organisasi pe-muda di Kecamatan Meraldan di Desa Gemuruh Keca-matan Kundur Barat.

“Banyak lagi bantuanlainnya yang telah kami beri-kan guna mendorong tumbuhdan berkembangnya ekonomisosial masyarakat di sekitarareal penambangan dan op-erasional perusahaan. Saatini pun tim CSR PT. EUM se-dang melakukan kajian untukmemberikan bantuan alattangkap ikan bagi nelayanyang berada di wilayah areal

penambangan perusahaan,”paparnya.

Disinggung alasan PT.EUM memberikan bantuandalam bentuk barang dan bu-kan berupa dana tunai, FitraTaufik menjelaskan bahwa,mengingat tujuan daripengembangan masyarakatmerupakan suatu proses yangdirancang untuk menciptakankemajuan kondisi ekonomidan sosial warga melalui par-tisipasi aktif. Dimana padaakhirnya akan menumbuhkanprakarsa dan kemandirianmasyarakat itu sendiri.

Maka dengan pemberiandalam bentuk barang kata Fi-tra Taufik, akan lebih me-mudahkan proses penggalianpartisipasi, rasa tanggungjawab yang lebih kuat dan me-mudahkan proses monitoringserta keterlibatan perusahaanakan semakin lebih mendalam.

“Sebagai contoh misaln-ya, pemberian bantuan dalambahan bangunan atau mate-rial untuk perbaikan atapsekolah yang bocor dan rusakini, secara tidak langsung te-lah menumbuhkan partisipa-si masyarakat yang diwujud-kan dalam bentuk gotong ro-tong ketika akan mengerja-kannya. Selain itu, kami daripihak perusahaan pun dapatmemantau secara menyelu-ruh peroses pengerjaanyayang pada gilirannya menja-di bahan penting dalammelakukan evaluasi terhadapprogram CSR yang kami laku-kan,’ pungkasnya. � JNT

PT EUM Bantu Rehabilitasi SDN 012 Sungai Sikop

Indramayu, SNPDesa Pagedangan, Kecama-

tan Tukdana, Kabupaten Indram-ayu, mendapat alokasi dana sebe-sar Rp. 149.427.000, bersumberdari Program Nasional Pember-dayaan Masyarakat Mandiri Per-desaan (PNPM-MP) tahun 2014untuk pembangunan dua ruanganMadrasah Diniyah Awaliyah(MDA) persisnya di Blok Citra.

Selain dibiayai pemerintah,pembangunan Madrasah dibantudengan anggaran dari swadayamasyarakat Rp5.353.000. Dana ituakan digunakan untuk membiayaifisik bangunan dan digunakan un-tuk BOP UPK Kecamatan Rp.3.145.800 serta BOP TPK Rp4.718.700. Hal itu disampaikan Ketua TPKPNPM Mandiri, H. Mujahidindidampingi Kuwu Desa Jonadi.

Menurut Mujahidin, pemban-gunan madrasah dilakukan sesuaidengan Rencana Anggaran Biaya(RAB) yang diberikan pemerintah

melalui program nasional Pember-dayaan Masyarakat Mandiri Perde-saan. “Kami tidak mau pemban-gunan madrasah tersebut asal-asalan, maka kami melaksanakanpembangunan sebaik mungkin danmengacu kepada RAB itu sendiri.Tujuannya agar ruangan madrasahyang dibangun sekarang bisa leb-ih lama dimanfaatkan oleh parasiswa,” ujarnya.

Pihak Kuwu juga menyampai-kan terimakasih kepada pemerin-tah dengan adanya Program Na-sional Pemberdayaan MasyarakatMandiri Perdesaan untuk pen-ingkatan mutu pendidikan di ma-drasah tersebut. Pembangunanmadrasah di desa Pagedangan,Blok Citra, Kecamatan Tukdana,Kabupaten Indramayu itu dapatdijadikan contoh. Sehingga den-gan kategori desa terpencil, pem-bangunan terus berjalan atasdukungan pemerintah desa danmasyarakatnya. � Zaenuddin

Desa Pagedangan DapatBantuan PNPM-MP

Page 3: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20143 Swara Polhukam

Galang, SNPKepala Kepolisian Resort

(Kapolres) Deli Serdang,AKBP M. Edi Faryadi, SH,SIK, MH didampingi KetuaBhayangkari Resor Deli Ser-dang Ny. Edi Faryadi danrombongan menggelar Kun-jungan Kerja (Kunker) keMarkas Kepolisian Sektor(Mapolsek) Galang Selasa(04/11). Kunker itu bertujuanmelihat lebih dekat situasidan kondisi Kantibnas diwilayah hukum Polsek Ga-lang, serta berkenalan den-gan masyarakat setempat.

Acara itu juga dihadiriCamat Galang, H. Citra Efen-di Capah, Danramil 18 Ga-lang, para Kepala Desa danLurah se-Kecamatan Galang,Kepala Instansi/Jawatan se-Kecamatan Galang, mewakiliDistrik Manager Distrik Ser-dang-2 Sei karang, Pimpinanperkebunan BUMN/BUMS,Tokoh Agama, Tokoh masya-rakat, Tokoh Adat, Tokoh Pe-muda, Ormas/OKP dan un-dangan lainnya.

Kapolsek Galang, AKP T.Manurung, dalam laporan-nya mengatakan bahwa keca-matan Galang terdiri dari 28Desa dan 1 kelurahan. Pen-

duduknya terdiri dari berb-agai etnis seperti; Jawa, Mel-ayu, Batak Toba, Batak Karo,Batak Mandailing, Batak Si-malungun, Batak Pakpak,Tionghoa, Banten, Nias, danetnis lainnya. “Untuk tetapmenjaga situasi Kamtibmasdi Kecamatan ini, setiap desadan kelurahan ditempatkan 1personil Poldes (Polisi Desa)dari 56 personil anggotaPolsek Galang, sebagaimanaprogram nasional tentangPoldes.

Lebih lanjut Manurungmengatakan bahwa tokohmasyarakat, agama, tokoh,

adat, tokoh pemuda dan or-mas/OKP di kecamatan inisolid atau bekerja sama mem-bantu/mendukung tugas-tu-gas Kepolisian Sektor Galangdalam bidang kantibmas danselalu berkoordinasi denganPolsek dalam mencegah ataumengantisipasi terjadinya ke-jahatan. “Bahkan terkadangkejadian tidak sampai kePolsek, seperti kasus Tipiring(Tindak Pidana Ringan), cuk-up Poldes saja yang menyele-saikannya di Desa. Sehinggawajar kalau situasi kamtib-mas di kecamatan ini dalamkategori stabil terpelihara

kondusif,” ujarnya.Sementara Camat Galang,

H. Citra Efendi Capah, dalamsambutannya atas namaMuspika dalam acara Kunk-er Kapolres Deli Serdangmengatakan, bahwa hubun-gan koodinasi dan komunika-si diantara unsur MuspikaGalang berjalan baik.“Demikian juga Kepala Desa/Kelurahan di kecamatan ini,tetap siap membantu danmendukung program tugaspokok Polri di Kecamatan ini,terutama di bidang Kamtib-mas,” katanya.

Sambut yang mewakiliKepala Desa/kelurahan,Tokoh Masyarakat, Sudarto,Tokoh Agama T. Radian, S.Agpada intinya menyambut baikKunker Kapolresdeli serdangAKBP M. Edi faryadi, SH,SIK, MH di wilayah hukumPolsek Galang dan berharapdapat terjalin hubungan ko-munikasi aktif yang harmon-is dalam ikatan kekerabatandan kebersamaan mencegah,mengantisipasi dan ataumembasmi segala bentuk ke-jahatan yang menggangguKamtibmas.

Arahan dan bimbinganKapolres Deli Serdang AKBP

M. Edi Faryadi mengatakan,bahwa didalam menjalanihidup dan kehidupan, harusmerencanakan hidup berbuatbaik dan didalam ber-masyarakat harus saling ber-toleransi, sehingga situasiKamtibmas di lingkungan,akan terjamin terlaksana dankenyataan dalam suasanakondusif.

Selanjutnya Kapolres DeliSerdang berkomitmen meru-bah wajah Polres Deli Ser-dang dan jajarannya dengansenyum, ramah dan simpatik.Maksudnya setiap personilkepolisian RI Resor Deli Ser-dang dalam berhadapan me-layani masyarakat, harussenyum. Dengan demikianakan timbul simpatik masya-rakat kepada kepolisian dandengan sendirinya timbulkeakraban dalam berkomuni-kasi. Program senyum ramahsimpatik ini bagi personil Pol-res Deli Serdang dan jajaran-ya sudah dimulai diterapkanuntuk diindakan dan akantetap dipertahankan untukbersikap demikian sampaiseterusnya.

Kemuadian, mengenaiprogram nasional tentangfungsi dan peran Poldes di-

wilayah hukum Polres DeliSerdang, cukup dibanggakandan perlu kita ketahui, bah-wa Deli serdang adalah Politproyek Poldes di ProvinsiSumatera Utara. Ditambah-kan, terkait dengan tugaspokok kepolisian RI sebagaipelindung, pengaman danpengayom bagi masyarakat,maka personil Polri harusmelakukan adaptasi lingkun-gan, jangan pernah melibatpenampilan seseorang, tetapilihatlah niatnya ingin berte-mu polisi.

Selanjtnya, terkaitmasalah narkoba, perlu kitaketahui hukum alam, se-makin banyak narkoba di-tangkap atau diberantas,maka semakin banyak narko-ba itu merajalela. Maka olehkarena itu, mari mendukungprogram BNN (badan Narko-tika Nasional) yang mengede-pankan kesadaran untuktidak menggunakan narkobayang mengancam hidup dankehidupan masa depan peng-gunanya, karena efek dandampak akibatnya. Haldemikian, sebagai upayapencegahan narkoba, tuturKapolres yang cukup humor-is itu. � DACHI

Kapolres Deli Serdang Kunker ke Polsek Galang

AKBP M. Edi Faryadi, SH, SIK, MH

Sekda Mesuji Tutup Karya Bhakti

TMMD Kodim 0426/TubaMesuji, SNP

Upacara penutupan Karya Bhakti TMMD (TNI Manunggal Mem-bangun Desa) Kodim 0426/Tulang Bawang digelar pada Selasa (4/11) di Lapangan Desa Wirajaya, Kecamatan Tanjung Raya, Kabu-paten Mesuji. Dalam upacara tersebut, sebagai inspektur upacaraSekretaris Daerah Kabupaten Mesuji, Drs. Agus Salim, M.AP, sertadihadiri oleh Danrem 043/Garuda Hitam, Kol. (Arm) Drs. Winarto,M.Hum, Danlanud Astra Ksetra Menggala, Letkol. (Pnb) Satriyo Uto-mo, SH, Dandim 0426/Tuba, Letkol (Inf) Yana Susana, S.IP, KetuaTP-PKK Mesuji, Hj. Elviana Khamami, serta para pejabat strukturaldi Lingkup Pemkab Mesuji.

Dalam amanatnya, Agus Salim menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh jajaran TNI Kodim 0426/Tuba atas pelaksan-aan Karya Bhakti TNI kali ini. “Melalui kesempatan ini, atas namaPemerintah dan masyarakat Kabupaten Mesuji kami mengucapkanterima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada jajaranTNI Kodim 0426/Tulang Bawang dan seluruh pihak yang telah men-dukung pelaksanaan kegiatan Karya Bhakti TNI ini,” ujarnya.

Adapun sasaran fisik pada Kegiatan Karya Bhakti TMMD yang dige-lar di Desa Wirajaya, Kecamatan Tanjung Raya ini, antara lain pembua-tan dan pembentukan badan jalan sepanjang 1,750 km dan lebar 10meter dari Desa Wirajaya menuju ke Desa Tanjung Menang, pembua-tan satu buah gorong-gorong plat beton, dan satu buah jembatan.

Sedangkan untuk sasaran non fisik telah dilaksanakan penyu-luhan dan pelayanan kesehatan gratis, khitanan massal, pelayananKB, penyuluhan bela negara, wawasan kebangsaan, penyuluhanpertanian dan perkebunan, serta penyuluhan dari dinas instansi lain-nya. Dirinya berharap agar apa yang telah dibangun dapat dipeliha-ra dengan baik, sehingga dapat dinikmati manfaatnya. “Semogakegiatan Karya Bhakti TNI ini dari waktu ke waktu dapat terus dipe-lihara dan terus ditingkatkan,” katanya.

Usai upacara penutupan, diadakan acara ramah tamah antaraDanrem 043/Garuda Hitam dengan Sekda Kab. Mesuji beserta se-luruh jajarannya. Pada akhir acara diadakan pula pemberian plakatkenang-kenangan dari Korem 043/Garuda Hitam dan Pemkab Me-suji. � SUDAR/HEN

Rombongan diterima Bu-pati Tobasa yang diwakili StafAhli Bupati Bidang Pemban-gunan, Labinsar Sirait, Asis-ten Pemerintahan RobertGono Hutajulu, dan AsistenAdministrasi Umum SalomoHK Simanjuntak di BalaiData, Kantor Bupati Tobasadi Balige. Turut hadir padakesempatan tersebut, KabagTapem Gibson Sinaga, KabagKessos Harapan Napitupulu,Plt Kabag Humas dan Pro-tokol Robintang Sitepu danbeberapa perwakilan SKPD dilingkungan Pemkab Tobasa.

Sementara, Komisi ADPRD Sumut dipimpin lang-sung Ketua Komisi A TonniTogatorop, Wakil Ketua Ko-misi A FL Fernando Siman-juntak dan Sarma Hutajulu,Sekretaris Komisi, Roni Rey-naldo Situmorang dan paraanggota yang terdiri dari Mo-hammad Hafez, Burhanud-din Siregar, Anhar Monel, Putri Melani Daulay dan Rid-ho Lubis. Rombongan jugadidampingi, pejabat dari Set-daprovsu, yakni dari Biro Pe-

merintahan Umum AswinLubis dan Julianus Efratadari Biro Otda.

Tonni Togatorop men-jelaskan, kunjungan kerjatersebut bertujuan untukmelakukan koordinasi ten-tang masalah tapal batasantar kabupaten/ kota yangmenurutnya sudah berlarut-larut belum terselesaikan.

Ungkapan senada jugadisampaikan Sekretaris Ko-misi, Rony Reynaldo. Ia me-nambahkan, pihaknya ber-maksud untuk mengetahuisecara langsung problemyang dihadapi Tobasa terkaitsengketa tapal batas, sehing-ga bisa ditindaklanjuti sesuaikewenangan mereka. KomisiA juga bermaksud mendor-ong percepatan pengelolaantapal batas dan mengetahui sejauh mana penataan tapalbatas telah dilakukan, dansampai dimana konsistensi tapal batas yang digunakan.

Anggota Komisi A lain-nya, Ridho Lubis menyebut-kan, penyelesaian sengketatapal batas pada beberapa

kabupaten/kota termasukmasalah yang agak pelik, na-mun kadang mudah untukdiselesaikan. Karena menu-rutnya, sengketa tapal batasitu sering muncul akibatperebutan potensi sumberdaya alam pada tapal batastersebut.

Karena itu, Politisi PDIPerjuangan Sarma Hutajuluyang berasal dari daerah pe-milihan 9 yang meliputiKabupaten Tobasa, berharapkunjungan kerja yang dilaku-kan dengan pihak PemkabTobasa dapat benar-benarbermanfaat dalam memban-tu memberikan solusi ter-hadap masalah-masalahtapal batas dan sengketa per-tanahan lainnya.

Dalam pertemuan terse-but, sebelum diskusi penan-ganan tapal batas dilakukan,dipaparkan tentang PenataanBatas Wilayah KabupatenTobasa dengan kabupatentetangga oleh Kabag TapemGibson Sinaga. Sebagaimanadisebutkan, Kabupaten To-basa berbatasan denganKabupaten Simalungun padasebelah Utara, KabupatenAsahan dan Labura di se-belah Timur, KabupatenTapanuli Utara di sebelahSelatan dan Kabupaten Sa-mosir di bagian Barat.

Usai paparan, dilanjutkandengan diskusi yang meng-hasilkan rekomendasi berupapembentukan tim percepatantapal batas di Tobasa sertamenargetkan permasalahantapal batas tersebut akan tun-tas pada 2015 mendatang.Menindaklanjuti penyelesa-ian sengketa tapal batas terse-but, Komisi A berjanji akanmelakukan kunjungan kerjadengan kabupaten yangbertetangga dengan Tobasa,serta meminta pihak PemkabTobasa untuk melakukankoordinasi dengan kabupat-en/kota tersebut. Jugadirekomendasikan, untukmendapatkan akurasi tapalbatas yang tepat, Pemkab To-basa diminta melakukan kon-sultasi dengan pihak BPN danDinas Kehutanan.

Menanggapi hasil dankunjungan kerja Komisi ADPRDSU tersebut, LabinsarSirait menyampaikan apre-siasi atas perhatian yangdiberikan dalam penataandan penyelesaian sengketatapal batas di wilayah terse-but. Dia juga berharap, duku-ngan para anggota legislatiftersebut, agar permasalahantapal batas dan pertanahanyang terjadi di Tobasa dapatdiselesaikan dengan baik dancepat. � SBM

Komisi A DPRD Sumut Kunker ke Tobasa

Sengketa Tapal BatasDitargetkan Tuntas 2015

Tebo, SNPKomando Distrik Militer

(Kodim) 0416 Bungo Tebo(Bute) bekerja sama denganKantor Kesatuan Bangsa danPolitik (Kesbangpol) Kabupat-en Tebo, menggelar sosialisa-si Wawasan Kebangsaan dannilai-nilai Luhur budaya bang-sa Indonesia di komplekSMAN 2 Kelurahan WirothoAgung, Kecamatan RimboBujang, Kabupaten Tebo,Rabu (5/11). Acara itu dihadi-ri Dandim 0416 Bute, PolresTebo, KesbangPol, Dikbudpo-ra, Tripika Rimbo Bujang,siswa SMAN 2 KabupatenTebo dan undangan lainnya.

Penyaji sosialisasi, Dan-dim 0416 Bute, dengan materiwawasan kebengsaan dannilai-nilai luhur Budaya Bang-sa Indonesia. Polres Tebomenyampaikan materi ten-tang kenakalan remaja danpenyalah-gunaan narkoba,miras dan lain sebagainya.Sementara KesbangPol selakupenyelenggara sosialisasi.

Dandim 0416 Bute, LetkolCzi Lin Nopriyanto pada pa-parannya menyampaikanbahwa nilai kebangsaan dannilai luhur budaya bangsa In-donesia, yang dirintis dan di-contohkan para pendiri Re-publik ini, pahlawan bangsa,aktifis kebangsaan dan lain-nya harus dilestarikan dan

ditanamkan pada diri genera-si muda, untuk dijadikanmodal untuk mengisi pem-bangunan negeri ini.

“Kita berharap kepadagenerasi muda atau pelajar,wajib memiliki jiwa kebang-saan yang tinggi, jiwa patrio-tisme, bekal ilmu penge-tahuan dan agama serta ket-erampilan hidup mandiri.Dan generasi muda harapanbangsa harus siap menjadipemimpin dan siap bela nega-ra demi Ibu Pertiwi,” kataNopriyanto.

Polres Tebo, diwakiliIPTU Asep Hermana men-yampaikan tentang penyalah-gunaan narkoba, Miras,Kenakalan remaja, por-nografi dan porno aksi sertatindak pidana lainnya. “Sayamengajak generasi muda danpelajar unuk menghindarikenakalan remaja, penyalah-gunaan narkoba, miras, por-nografi dan porno aksi yangkesemuanya itu dapat meng-hancurkan masa depan gen-erasi muda itu sendiri. Se-bagai generasi muda harapanbangsa harus inovatif, kreatifdan beraktifitas positif, sep-erti kegiatan olah raga dankegiatan positif lainnya,” tan-das Asep.

Sementara, Kepala SMAN2 Kabupaten Tebo, Edi Wido-do membenarkan penggela-ran Sosialisasi Wawasan Ke-bangsaan dan Nilai-nilai Lu-hur Budaya Bangsa Indone-sia. Dengan adanya sosialisasiini, diharapkan pelajarkhususnya SMA N-2 Kabu-paten Tebo dapat memahamitentang arti dan makna Wa-wasan Kebangsaan. “Kita ber-harap, sosialisasi yang dilak-sanakan lintas sektoral seper-ti ini, perlu dipertahankandan terus dilaksanakan padasetiap Sekolah yang ada diKabupaten Tebo ini,” pung-kas Edi. � TR

Tobasa, SNPRombongan Komisi A DPRD Sumatera Utara(Sumut) melakukan Kunjungan Kerja (Kunker)ke Kabupaten Toba Samosir, Kamis (06/11).

Lahat, SNPPetualangan Ridwan alias

Epi (31), warga PematangGetuk Satuan Pemukiman(SP) IV Desa Sukoharjo, Ke-camatan Kikim Timur, bera-khir sudah. Setelah sempatburon sejak 2013 lalu, Epiakhirnya dibekuk jajaran Pol-res Lahat, di kediamannya.

Penangkapan tersangkadua kasus pencurian ini, di-lakukan Selasa (4/11). Epimerupakan satu dari dua DPOkasus perampokan terhadappetani karet Saidin (70) war-ga Desa Gunung KembangKecamatan Kikim Timur,tahun 2012 silam. Tidak han-ya itu, setelah dilakukanpengembangan, ternyata Epijuga terlibat komplotan pen-curian komputer alat berat diwilayah Merapi Area.

Kapolsek Kikim Timur,IPTU Bagus Nugraha melaluiKanitreskrim AIPDA Budi

Agus mengatakan, Epi bersa-ma enam rekannya melaku-kan perampokan terhadapSaidin dengan cara meno-dongkan senpi rakitan di pon-dok milik korban, sekitarpukul 22.00 WIB, tahun 2012silam.

Setelah mengetahui kor-ban tidak berkutik, para pel-aku langsung membawa 19keping karet yang berada dibawah pondok korban. Se-

mentara tersangka Epimenunggu di mobil, bertugassebagai pengantar barangpencurian. “Lima pelaku lainsudah tertangkap. SementaraEpi saat hendak kita tangkap,masih sempat melarikan dirihingga ia jatuh ke dalam ju-rang,” jelas Agus, Rabu (5/11).

Dilanjutkan Agus, daripengembangan tersangkaEpi, petugas juga menemu-kan keterlibatan tersangka

pada kasus pencurian kom-puter alat berat milik peru-sahaan di wilayah MerapiArea, September 2013 lalu.“Tersangka yang pada saatitu menjadi keamanan peru-sahaan, ternyata bekerjasa-ma dengan dua rekannya Hdan A, yang saat ini masihburon, untuk melakukanpencurian terhadap aset mi-lik perusahaan tempat diabekerja,” katanya.

Ditambahkan, saat di-tangkap, tersangka sempatberupaya melarikan diri daripetugas. Tersangka juga sem-pat terjatuh ke dalam jurang,hingga membuat hampir se-luruh badannya berlumurandarah. “Pelaku ini sempatmencoba melarikan diri kear-ah hutan, sehingga sempatterjadi kejar - kejaran, namunberkat kesigapan anggota,tersangka dapat diamankan,”pungkasnya. � EDIGEBUK

Polres Lahat Bekuk DPO Kasus Perampokan

Epi saat diperiksa petugas

Indramayu, SNPPanitian Pemilihan Kuwu

(Pilwu) Desa Wanantara, Ke-camatan Sindang, KabupatenIndramayu, pada Selasa (4/11) mengadakan pengundiannomor urut Calon Kuwu diAula Balai Desa Wanantara.Acara dihadiri Camat Sin-dang, Nurahim, Danramil,Kapt, Inf, Agus Rukmana danKapolsek Sindang, AKP.Sumandana, SH, MH, Ketuadan anggota BPD serta war-ga pendukung masing-mas-ing calon.

Menurut Ketua Panitia,Suwardi, panitia akanmelakukan pengudian nomoruntuk dua calon Kuwu yangada dengan sifatnya terbukauntuk umum. “Siapa sajaboleh hadir, ini terbuka untukumum,” ujarnya.

Suwardi juga mengajakkepada calon, agar mampumenjaga kondisifitas. Se-lain itu ia berharap jika ter-pilih, nantinya dapat beker-jasama memajukan desaWanantara, sebagaimanavisi misi para kandidat yangtelah dibuat. “Kami akanbekerja secara maksimaldan akan berupaya jujur

serta adil dalam memilihorang nomor satu itu. Den-gan harapan orang yang ter-pilh nanti akan mewujud-kan keinginan masyarakatuntuk membangun desanyalebih baik lagi dari Kuwusebelumnya,” katanya.

Berdasarkan pengundiannomor yang dilakukan makaditetapkan untuk nomor urut1 adalah Suwendi dan nomorurut 2 untuk Kadir. Keduasosok tersebut dikenal se-bagai pekerja swasta danpengusaha. Suasana Pilwuberjalan ceria dengan ditan-dai saling berbagai keakra-ban diantara para calon.Nampak juga para calon pen-dukungnya saling menjagakondusip selama pelaksan-aan Pilwu.

“Semua calon adalah war-ga Wanantara dan terikat talipersaudaraan. Walaupunmereka berbeda pendapat,tapi pada dasarnya tujua-nnnya sama, ingin memban-gun desanya sendiri. Alhamdu-lillah kita telah selesai melak-sanakan pengambilan nomorurut para kandidat dengan lan-car dan tertib,” pungkas Su-wardi. � Suwandi Warga Antusias Miliki Foto

Presiden dan Wakil PresidenTebo, SNP

Warga Kelurahan Wirotho Agung, Kecamatan Rimbo Bujang, san-gat antusias untuk memiliki foto atau gambar resmi Presiden Repub-lik Indonesia, Joko Widodo dan Wakil Presiden RI, M. Yusuf Kalla.Terbukti, foto tersebut terjual laris manis yang diedarkan atau dijualoleh Tarigan, Ketua RT jalan Sultan Taha Kelurahan Wirotho Agung.

Dengan adanya pengedar atau penjual foto Presiden dan WakilPresiden RI door to door, sehingga warga tidak perlu pergi jauh-jauh dari rumah untuk mencari dan membeli foto tersebut ke tokobuku atau ke toko lainnya yang ada di pusat Pasar Sarinah.

Minat warga Wirotho Agung sangat tinggi ingin memiliki atau men-goleksi foto Presiden dan Wakil Presiden RI, Joko Widodo dan YusufKalla. Diketahui, hanya sebentar saja foto Presiden dan Wakil Pres-iden tersebut diedarkan dari rumah ke rumah habis dibeli warga.

“Foto Presiden dan Wakil Presiden RI, Joko Widodo dan YusufKalla tanpa bingkai dan kaca, kita edarkan atau kita jual kepadawarga, bukan komersial atau dengan harga mahal, yang pentingbisa terjangkau warga” ungkap Ketua RT, Tarigan (04/11).

Imbuh Tarigan, foto resmi Kenegaraan, Presiden dan Wakil Pres-iden RI, Joko Widodo dan Yusuf Kalla tanpa bingkai dan kaca kitajual kepada warga dengan harga Rp.7.500 hingga Rp.10.000 sep-asang, tidak ada patokan harga dalam penjualan, bisa ditawar se-suai kemampuan warga.

“Pada umumnya, setiap rumah warga yang kita kunjungi dankita tawarkan, tidak ada yang menolak dan pada umumnya lang-sung membeli foto Presiden dan Wakil Presiden yang kita bawa.Untuk diketahui, dalam penjualan foto Presiden dan Wakil PresidenRI ini tidak ada unsur paksaan, bagi warga yang berminat membeli,silahkan dan yang tidak berminat tidak masalah,” tandas Tarigan.

Sementara, M.Yusuf, warga jalan Pahlawan mengatakan, ia san-gat senang ada yang mengantar atau yang menjual foto Presidendan Wakil Presiden RI sampai ke rumah warga. “Kami merasasenang ada yang menjual gambar Presiden dan Wakil Presiden RIke rumah warga, sehingga kami tak perlu lagi mencari dan mem-belinya ke tempat yang jauh ke pusat pasar. Dengan memajang ataumemasang gambar Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih di ru-mah, itu adalah cermin dari warga Negara Republik Indonesia yangbaik,” ujarnya. � TR

Kajari Cibadak Berkomitmen

Tuntaskan Semua Perkara KorupsiSukabumi, SNP

Kepala Kejaksaan Negeri Cibadak, Rugun Saragih, SH, MH, saatditemui SNP di ruang kerjanya, Jumat (31/10) mengatakan komit-mennya untuk segera menuntaskan semua perkara dugaan korupsiyang masuk dan belum terselesaikan. Kasus korupsi menjadi prior-itas dalam agenda kerja kepemimpinannya kedepan.

Menurut Saragih, saat ini ada beberapa berkas kasus yang se-dang ditangani, untuk dilidik, dan diperiksa. Salah satu diantaranyasudah lengkap dan dalam proses sidang, yaitu dugaan korupsi pem-bangunan GOR Cisaat. Selain itu juga sedang dilakukan pemerik-saan terhadap dugaan penyalahgunaan anggaran P4IP yang dan-anya bersumber dari Kementerian Pekerjaan Umum RI TA 2013 yangtelah diterima laporannya pada 27 Maret 2014 lalu. Lokus kasus itukata dia ada di Desa Tenjojaya, Kecamatan Cibadak dan telah di-periksa pada 14 Oktober lalu.

Ketika disinggung soal perkara lain yang mengendap di KejariCibadak, Saragih berjanji akan membuka berkas yang sudah ada.“Nantinya akan kami lakukan verifikasi data dulu, sehingga bilama-na yang perlu segera penanganannya akan dilakukan penyelidikansecepatnya. Sehingga dapat diperiksa, yang kemudian ditingkatkanuntuk diberkas bila sudah cukup, sehingga dapat dilimpahkan kePengadilan Negeri Cibadak,” tandasnya. � HP

Kodim 0416 Bute SosialisasiWawasan Kebangsaan

Letkol Czi Lin Nopriyanto

Pengundian Nomor UrutPilwu Desa Wanantara

Page 4: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20144 Swara Megapolitan

Jakarta, SNPPenyidik Cyber Crime,

Direktorat Kriminal KhususPolda Metro Jaya (PMJ) masihmelakukan pemeriksaan digi-tal forensik barang bukti miliktersangka terduga melakukanperbuatan tidak menyenang-kan, pemerasaan dan pencu-cian uang melalui akun Twit-ter @Triomacan2000.

“Saat ini sedang berlang-sung pemeriksaan digital fo-rensik, cepat atau lambat pe-meriksaan ini tergantung be-saran data yang dimiliki ter-sangka,” kata Kasubdit CyberCrime Direktorat KriminalKhusus Polda Metro Jaya, melacak dan menemukan fakta terkait kejahatan yang

dilakukan pelaku. Dalam ka-sus @Triomacan2000, faktayang ditelusuri berdasarkanpemeriksaan digital berupadata rekam ketik di komput-er, laptop, dan ponsel miliktersangka. “Tersangka bisasaja berbohong, tapi jikasudah dibuktikan melalui pe-meriksaan digital forensikmaka tersangka tidak akanbisa mengelak karena rekamketik dan catatan-catatan se-belumnya akan terlihat,” kataHilarius.

Dia mengatakan, tersang-ka RN tidak mengaku sebagaipemilik akun Twitter tersebut.Hilarius mengatakan kemu-

AKBP Hilarius Duha, Kamis(6/11).

Hilarius mengatakan pe-nyidik memiliki keterbatasanalat sehingga waktu yangdiperlukan untuk memeriksamenjadi tidak bisa dipasti-kan. “Kami keterbatasan alatkloning data, untuk data duaterabyte membutuhkan wak-tu sampai dua hari untukkloning saja, itu belum terma-suk proses pemeriksaan yangbisa berhari-hari lamanya,”katanya.

Penyidikan kasus kejaha-tan di dunia maya, lanjutnya,akan melewati proses pemer-iksaan digital forensik untuk

ngkinan adanya tersangka ataufakta baru akan terungkap jikapemeriksaan digital forensiktelah rampung. “Bahkan jikaada tindak pidana lain juga bisakelihatan dari pemeriksaanitu,” katanya.

Selain itu, menurut dia,penerapan Undang-UndangInformasi dan Transaksi Ele-ktronik (ITE) untuk menjer-at tersangka sangat tepatkarena tersangka melakukan-nya melalui media sosial.“Jadi bisa dikatakan penera-pan UU ITE ini tepat, namunpenyidik juga harus teliti me-nemukan fakta-fakta baru,”kata Hilarius. � HMS/NEF

AKBP Hilarius Duha

PMJ Gunakan Digital Forensik Buktikan Kasus @Triomacan2000

Kapolri, Jenderal Sutar-man mengatakan, sampai saatini pihaknya terus mendalamikasus ini, karena pelakunyamasih belum diketahui. Iamengakui, dalam memberikan

pengamanan, terutama kepa-da setiap tokoh masyarakat,anggotanya belum maksimal,dikarenakan personel kepoli-sian di setiap daerah terbatas.

“Kami selalu tetap berusa-

ha memberikan pengawalankepada setiap tokoh masya-rakat. Tapi harus diakui kitajuga harus bisa menghitungdari setiap personel, karenakami tidak mampu untuk men-gawal semua,” ujar Sutarman.

Menurut Sutarman, ke-polisian selalu melakukankerja sama dengan tiap-tiapsatuan keamanan dan kesatu-an yang ada. Karena untukmengamankan di setiap objekdi Indonesia, itu menjadi halyang tidak mungkin. “Te-masuk untuk beliau (AmienRais), minimal ada pengam-

anannya sendiri, seperti Sat-pam atau Security,” ujarnya.

Diberitakan sebelumnya,mantan Ketua MPR, AmienRais mengalami aksi teror dirumahnya yang berada diJalan Pandean Sari, CondongCatur, Yogyakarta, Kamis (6/6). Aksi teror tersebut dilaku-kan oleh orang tak dikenal,dengan melakukan penemba-kan ke mobil Toyota Harrierhitam AB 264 AR yang se-dang terparkir di halaman ru-mahnya. Tembakan itu meru-sak bagian kanan belakangmobil. � HMS/AI

Polisi Dalami Kasus Penembakandi Rumah Amien Rais

Jakarta, SNPAksi teror penembakan yang dilakukan olehorang tak dikenal di kediaman mantanKetua MPR, Amien Rais, pada Kamis (6/11)dini hari tadi, membuat pihak kepolisianharus kerja ekstra untuk mengungkapkasus itu.

Jakarta, SNPTim gabungan Polres

Jakarta Utara dibantu Bri-mob Polda Metro Jayamelakukan penggerebekan diKampung Bahari Bak Air 2RT 2 RW 14, No 253 KarapanSapi, Tanjung Priok, JakartaUtara, pada Sabtu (8/11).

Penggerebekan dilakukankarena diduga tempat terse-but sebagai sarang narkoba.Dari hasil penggerebekandidapati barang bukti satumobil sedan, delapan motor,satu buah senapang angin,lima senpi, 25 butir peluru,sabu seberat 300 gram, eksta-si 500 butir, ganja 20 kg, limabuah CCTV, HT enam unitdan uang Rp50 juta.

Kapolda Metro Jaya, IrjenPol Unggung Cahyono men-jelaskan, penggerebekan inidilakukan guna menekanperedaran senjata api di

masyarakat. Unggung berjan-ji akan lebih giat melakukanrazia.

Sementara KapolresJakarta Utara, Kombespol M.Iqbal menerangkan Kam-pung Bahari sudah lamamenjadi target penggereba-kan karena diduga sebagaisarang narkoba. “Kita sudahmelakukan maping sejak

lama, sehingga kita melaku-kan penggerebekan ini, kare-na tidak ingin kampung inimenjadi kampung narkoba,”terangnya.

Iqbal mengatakan, sindi-kat narkoba di kampung Ba-hari sudah modern, karenamenggunakan kamera CCTVdan alat komunikasi yangcanggih. � HMS/GS

Bogor, SNPSudah menjadi rutinitas

bagi Kepala Desa (Kades)Sukamakmur, H.MuhammadAnsori, setiap tanggal 10 Mu-haram memberikan santunankepada anak yatim dan kaumduafa. Tahun ini Ansori jugamenyantuni ratusan anak ya-tim dan ibu-ibu jompo dariseluruh Desa Sukamakmur,yang diadakan di kediaman-nya pada Senin (3/11).

Ratusan orang penduduksetempat menerima san-tunan berupa bingkisan danuang masing-masing Rp50ribu dan makanan dan minu-man yang disiapkan khususbagi anak yatim. Ada yangberbeda pada acara yang dilaksanakan tahun ini. Jikatahun-tahun sebelumnyapembagian santunan anakyatim dilakasankan di KantorDesa Sukamakmur, kali inidilaksanakan di rumah Kadesdengan bentuk acara yanglebih sederhana.

Namun demikian, tidakmengurangi jumlah kehadi-ran para anak yatim sertatidak merubah inti acara.Pada kesempatan itu hadir

juga sejumlah tokoh ma-syarakat dan jajaran per-angkat desa, serta MuspikaSukamakmur.

Menurut Ansori, pem-bagian santunan ini adalahbentuk kepedulian dan rasakasih sayang kepada paraanak yatim dan kaum duafa.“Karena pada tanggal 10 mu-haram merupakan hari leb-aranya anak yatim. Kalau kita

tidak mau peduli dan tidakmau menyayangi mereka,lalu bagaimana nasib kehidu-pan mereka. Untuk itu kamiberharap melalui kegiatanini, semoga kami sekeluargaberikut seluruh warga danpemerintahan desa Suka-makmur selalu berada dalamkeadaan sehat, aman tentramdan selalu mendapat lindun-ganya,” katanya. � INDRI

Jakarta, SNPMalang betul nasib Chris-

topher Dirrell (16) dan tigatemannya di Kawasan Monas.Niat mengerjakan tugas darisekolah untuk membuat gam-bar Monumen Nasional just-ru menjadi korban penodon-gan di lokasi tersebut padaJumat (7/11).

Menurut Kanit ReskrimPolsektro Gambir, AKP BudiSetiadi, korban ditodongmenggunakan pisau belati.Pelaku merupakan penjahatyang kerap beraksi diwilayah Monas. “Kejadiantersebut bermula pada Ju-mat sekitar pukul 10.30.Saat itu Christopher barusaja tiba di Monas untukmengerjakan tugas se-kolah,” ujar Budi.

Dijelaskan Budi, pelajarKelas II SMA Bunda Hati Ku-dus di kawasan Grogol ini da-

tang bersama ketiga teman-nya melalui pintu dekat pa-tung kuda. Korban dan keti-ga temannya tak mengetahuijika dibelakang sedang dibun-tuti pelaku. “Saat korbansudah menjauh sekitar 200meter dari patung kuda, di-mana keadaan mulai sepi.Pelaku menghampiri korbandan menodongkan pisau be-lati, sambil mengancam kor-ban agar jangan berteriak,”ucap Kanit.

Budi melanjutkan, karenatakut diancam pisau belati,korban lantas menyerahkanhandphone beserta uangRp60.000 miliknya. Setelahpelaku mendapatkan barang-barang milik korban, kemu-dian pergi meninggalkan pel-ajar SMA tersebut. “Tetapikorban berani berteriak sete-lah pelaku pergi lantaran me-lihat banyak polisi yang se-

dang berjaga. Rampok-ram-pok, teriakan korban itu lang-sung didengar warga,” ujarBudi kepada wartawan, Sab-tu (8/11).

Pelaku yang mengaku se-bagai pekerja konveksi di ka-wasan Kota Bambu, JakartaBarat itu panik dan mencobakabur dari sergapan wargayang sudah emosi. Tetapi ber-hasil ditangkap, dan dipukuliberulang kali hingga tak ber-aturan bentuk mukanya. “Se-belum aksi warga bertambahliar, anggota polisi yang me-mang sedang berjaga di ka-wasan Monas langsung men-gamankan pelaku agar takterjadi bulan-bulanan war-ga,” pungkasnya.

Saat ini pelaku sudahdiamankan di MapolsekGambir untuk mempertang-gungjawabkan perbuatan-nya. � HMS/NEF

Jakarta, SNPKebakaran yang meng-

hanguskan ratusan rumahpetak di RT 14/06, Sukapu-ra, Cilincing, Sabtu (8/11)malam ternyata ikut mema-kan korban jiwa. Selainmenyebabkan ratusan jiwakehilangan tempat tinggaln-ya, seorang bocah perem-puan bernama Nurul Aini (6)ditemukan tewas akibat ke-bakaran tersebut.

Informasi yang dihimpunmenyebutkan, kebakaranberlangsung sekitar pukul21.30. Kobaran api munculdari salah satu rumah wargadan cepat membesar hinggamembakar bangunan rumahlainnya yang terbuat dari ba-han semi permanen.

Saat kebakaran, NurulAini, putri pasangan Suhernidan Wati (40), tengah terle-lap seorang diri lantaran ten-

gah ditinggal sang ibu kepasar dan ayahnya yang ten-gah bekerja.

Sugimin, warga RT 14/06, Sukapura menuturkan,setelah melihat kobaran api,warga langsung bahu mem-bahu berupaya memadam-kan kobaran api meng-gunakan peralatan seadan-ya. “Bangunan di sini keban-yakan dari triplek, sehinggadengan cepat api membe-sar,” ujar Sugimin, Minggupekan lalu.

Kepala Sudin PemadamKebakaran dan Penanggulan-gan Bencana (Damkar danPB) Jakarta Utara, FransHodden Silalahi mengatakan,pihaknya mengerahkan 17unit mobil pemadam untukmenjinakkan kobaran api.Namun, karena sulitnya men-jangkau titik api serta bany-aknya rumah yang terbuat

dari triplek membuat koba-ran api baru bisa dipadamkandua jam kemudian. “Kamimenduga kebakaran akibatkorsleting listrik dari salahsatu rumah warga. Api baruberhasil dipadamkan sekitarpukul 23.30,” katanya.

Ditambahkan Frans, kor-ban tewas atas nama NurulAini langsung dibawa keRSCM untuk keperluanotopsi.

Kapolsek Cilincing, Ko-mpol Edi Purnawan membe-narkan adanya seorang kor-ban tewas dalam musibah ke-bakaran tersebut. Saat ini,kata Edi, pihaknya masihmelakukan penyelidikan un-tuk mengetahui penyebabpasti kebakaran. “TimReskrim kami masih melaku-kan penyelidikan. Dugaanawal, api dari korsleting lis-trik,” tandasnya. � BJ/GS

Hendak Tawuran, Pelajar

Bawa Celurit DitangkapBogor, SNP

Sebanyak 41 pelajar Sekolah Menengah Atas di KotaBogor diamankan ketika hendak tawuran di Jalan RayaBogor-Jakarta, tepatnya di depan Pasar Ciluar, Kecama-tan Sukaraja, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11).

Setelah diamankan, para pelajar tersebut kedapatanmembawa senjata tajam jenis celurit. Kepala Unit ReskrimPolsek Sukaraja, AKP Sarjiman menjelaskan, para pelajarberasal dari dua sekolah berbeda, yaitu sekolah Tri Dhar-ma 1 dan Tri Dharma 3. Mereka berencana menyerang SMKMekanika. “Mereka kami amankan sekitar pukul 14.00WIB, atau sesaat setelah pulang sekolah. Para pelajar terse-but berkumpul di depan Pasar Ciluar menunggu anak SMKMekanika,” ucap Sarjiman.

Selanjutnya, polisi akan mendata para pelajar terus, danmelakukan proses hukum. “Mereka terbukti membawa danmemiliki senjata tajam dan dikenakan Undang-undangDarurat Nomor 12 Tahun 51 dengan ancaman penjara diatas lima tahun,” katanya.

Petugas Polsek Sukaraja pun telah mengamankanbarang bukti berupa senjata tajam jenis celurit sebanyak13 buah. � KC/EDI

Bogor, SNPSatuan Lalu Lintas (Sat-

lantas) Polres Bogor Kotamengkampanyekan penting-nya tertib berlalu lintas dijalan. Kampanye yang dilak-sanakan di GOR PajajaranKota Bogor tersebut, melibat-kan sekitar seribu pelajarSMA se-Kota Bogor.

Kapolres Bogor Kota,AKBP Irsan yang turut hadirdalam acara mengatakan, keg-iatan ini sebagai bentuk pre-ventif Polres Bogor Kota ter-hadap ketertiban berkendaradi jalan raya. “Sasaran kitaadalah pelajar karena, parapelajar ini kan orang-orangyang masih baru atau pemuladalam berkendara. Jangansampai pengendara pemulaini berkendara dengan cara-cara yang salah. Untuk itu dariawal kita memberikan pema-haman yang benar,” ungka Ir-

san, Sabtu pekan lalu.Irsan mengatakan, den-

gan tertib berlalu lintas makapengendara harus menguta-makan keselamatan di jalan.“Tidak hanya pelajar yangkita libatkan dalam kegiatanini, tapi juga para biker,”pungkasnya.

Sementara WalikotaBogor, Bima Arya Sugiartoyang juga hadir dalam kegia-tan tersebut mangapresiasikampanye yang dilakukanPolres Bogor Kota. Ia ber-harap kegiatan ini palingtidak, bisa meminimalisirpermasalahan yang ada diKota Bogor, seperti kemacet-an lalu lintas. “Yang dikam-panyekan di sini lebih kepa-da ketertiban berkendaranya.Untuk itu melibatkan adik-adik SMA, club motor danlainnya,” ungkap Arya.

Bima menambahkan, pi-

haknya bersama Polres BogorKota sepakat terus berkoordi-nasi dan turun langsung kelapangan untuk mengurai ti-tik-titik kemacetan. “Mulaiminggu depan kami akan ber-duet untuk memecahkan per-soalan-persoalan kemacetandi Kota Bogor,” pungkasnya.

Salah satu pelajar, Ajeng(17) mengatakan, kegiatan inisangat membantu dia danpara pelajar untuk bisamengetahui tata cara berken-dara yang baik dan benar.“Kita diberi pemahamanbagaimana berkendara yangsafety riding. Kemudian jugatadi ada penyuluhan men-genai undang-undang lalulintas, yang selama ini masihbanyak pelajar atau wargaawam tentang perundanganlalu lintas,” ungkap siswikelas 12 SMAN 2 Kota Bogortersebut. � L6/INDRI

Pemkot Jaktim Ancam

Cabut Izin SPBU NakalJakarta, SNP

Rencana pemerintah yang akan menaikkan harga Bah-an Bakar Minyak (BBM) bersubsidi akhir tahun nanti dis-ikapi beragam oleh masyarakat. Namun, untuk menganti-sipasi hal-hal yang tidak diinginkan, Pemkot AdministrasiJakarta Timur, melalui Sudin Perindustrian dan EnergiJakarta Timur telah menyiapkan monitoring dan penga-wasan terhadap Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum(SPBU), khususnya bagi yang terbukti curang atau melang-gar ketentuan.

“Sebagai langkah antisipasi, kami akan akan lakukanmonitoring serta pengawasan langsung di sekitar 20 SPBUyang ada di wilayah,” ujar Tuti Kurnia, Kepala Sudin Per-industrian dan Energi Jakarta Timur, Minggu, pekan lalu.

Dikatakan Tuti, langkah tersebut diambil, karena ber-dasarkan pengalaman tahun sebelumnya, kerap didapatioknum tertentu yang memanfaatkan situasi denganmelakukan penimbunan BBM hingga menyebabkan antre-an panjang di sejumlah SPBU. “Tujuannya untuk mence-gah penimbunan BBM oleh oknum tertentu yang sengajamemanfaatkan situasi seperti saat ini,” katanya.

Secara tegas, Tuti juga mengaku akan mencabut izinSPBU yang kedapatan berbuat curang, khususnya terkaitstok BBM di SPBU. Sesuai ketentuan, SPBU diwajibkanmenyediakan stok sesuai kebutuhan serta dilarang men-jual BBM bersubsidi kepada oknum tertentu serta dalamkuota besar. “Jika melanggar ketentuan, izin SPBU terse-but akan kami cabut dan dilarang beroperasi,” tegasnya.

Meski begitu, sambung Tuti, tugas monitoring dan pen-gawasan ketersediaan BBM bukan hanya tanggung jawabinstasinya namun juga menjadi kewenangan Pertamina danPemerintah Pusat. � BJ/NEF

Satpol PP Bongkar

21 Bangli di PejagalanJakarta, SNP

Sedikitnya 21 bangunan liar (Bangli) yang berdiri di se-kitar taman di Kelurahan Pejagalan, Penjaringan dibongkaraparat Satpol PP setempat, Kamis (6/11). Kebanyakan ban-gunan liar tersebut selama ini dijadikan warung, lapak PKL,tempat tinggal dan lain sebagainya. Ke-21 bangunan liarterdapat di Taman Betok, Taman Boncel, dan TamanWaduk Teluk Gong. Selama ini, di ketiga taman tersebutmemang kerap didirikan lapak PKL.

Lurah Pejagalan, Alamsyah mengatakan, penertiban di-lakukan sebagai upaya mencegah bertambah banyaknyabangunan liar yang didirikan di ketiga taman tadi. Penert-iban sendiri berjalan lancar dengan mengerahkan 110 per-sonel gabungan Satpol PP, Sudin Pertamanan, Sudin Ke-bersihan dibantu TNI/Polri. “Sudah berulang kali kami ter-tibkan. Terakhir Oktober lalu sekitar 85 lapak PKL danbangunan liar lainnya kami tertibkan,” katanya, Kamis,pekan lalu.

Setelah ditertibkan, taman-taman tersebut akan diber-sihkan dan dikembalikan fungsinya sebagai ruang terbukahijau. Pihaknya juga akan melakukan pengawasan denganmengerahkan sejumlah petugas. “Untuk Taman Boncelakan dilakukan pemagaran. Semoga dengan ketatnya pen-gawasan, lokasi tersebut tidak kembali marak PKL ataubangunan liar,” tandasnya. � BJ/NEF

Diduga Sarang Narkoba,Polres Jakut Gerebek Kampung Bahari

Suasana penggrebekan

Keluhkan Macet1.000 Pelajar Kampanye Tertib Lalin

Kebakaran Cilincing Tewaskan Seorang Bocah

Polsek Gambir AmankanPenodong Pelajar di Monas

Jakarta, SNPHujan berintensitas rin-

gan dan lebat telah meng-guyur wilayah Jakarta,Bogor, Depok, Tangerang,dan Bekasi pada Sabtu (8/11). Berdasar catatan BadanMeteorologi, Klimatologi,dan Geofisika (BMKG), hu-jan berlangsung hingga seki-tar pukul 22.00 WIB.

Kondisi ini menyebabkanketinggian air di beberapabendungan di Jabodetabeksedikit meningkat. Menurut

laporan Posko Dinas Peker-jaan Umum DKI Jakarta,Sabtu (8/11), pukul 22.00WIB, tinggi muka air (TMA)di Katulampa, Bogor, yaitu 20sentimeter atau siaga empat.

Di bendungan Depok,ketinggian muka air 85 senti-meter termasuk siaga empat.Sementara itu, di Manggarai,muka air mencapai 580 sen-timeter, tetapi masih dalamkategori siaga empat. Statusitu juga terjadi di Karet, den-gan ketinggian muka air 380

sentimeter.Paginya, Minggu (9/11)

sekitar pukul 06.00 WIB,ketinggian air di empat ben-dungan itu belum berubah.Seluruh wilayah Jakarta ter-pantau mendung tadi pagi.Sementara ketinggian bend-ungan Pulogadung yaitu380 sentimeter, dan masihsiaga empat. Di wilayah ut-ara, ketinggian air di AngkeHulu tercatat 60 sentimeter,dan di Pasar Ikan 172 senti-meter. � TC/GS

Bogor Mendung

Bendungan Katulampa Siaga Empat

Kades Sukamakmur SantuniAnak Yatim dan Kaum Duafa

Muhammad Ansori saat membagikan santunan

Page 5: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20145 Swara Bekasi - Karawang

Saat dikonfirmasi KadesSukadanau, Parta tentang su-rat rekomendasi yang sudahdibuat maka menurutnya di-rinya merasa ditipu olehPT.Gunung Garuda. Dalamrapat dengan perusahaanPT.Gunung Garuda bersamawarga desa suka danau,diberitahu jika akan diban-gun mall, apartemen ataugudang.

Surat itu merupakan su-rat yang membenarkan adan-ya perusahaan gunung garu-da, tapi bukan pembenaranuntuk perluasan pemban-

gunan yang baru itu. “Awaln-ya PT Gunung Garuda mem-beli tanah kampung untukmembangun RS internasion-al dan mall. Masyarakat set-uju untuk tanda tangan. Na-mun ternyata di tahun 2011proyek berubah menjadi pele-buran besi di tengah pemuki-man umum,” katanya.

Dan tentang Warga desaSukadanau, Cibitung, Kabu-paten Bekasi, menolak renca-na pembangunan perluasanpabrik peleburan baja milikPT Gunung Garuda Steel,karena pabrik tersebut didi-

rikan di tengah-tengah pe-mukiman warga. Wargamerasa ditipu lantaran peru-sahaan tidak membangun ru-mah sakit dan pasar modern(mall) seperti yang dijanjikansebelumnya.

Kepala Desa Sukadanausangat mendukung apa yangdikeluhkan warganya danmengikuti kehendak wargadesa Sukadanau. Kalau bisasama-sama ada solusinya se-hingga tidak ada yang dirugi-

kan baik ke warga maupundari pihak perusahaan. Ala-san yang mendasar keberatanwarga adalah kalau izin terse-but dikeluarkan, berartiPemkab Bekasi telah meny-engsarakan masyarakat,karena selain banjir, bising,masyarakat sekitar pun akanmenikmati limbah cair dariperusahaan tersebut. Lokasipembangunan PT. GunungGaruda tepat berlokasi diDesa Suka Danau. � SURYA

Kades Sukadanau MerasaDitipu Manajemen PT GG

Bekasi, SNPPermasalahan PT.Gunung Garuda belum adatanda akan selesai justru semakin tidak adapenyelesaianya. Sebanyak 8 desa di sekitarpabrik yang terkena dampak lingkungan jugamerasa tidak berdaya menghadai tingkahperusahaan PT.Gunung Garuda yang semakintidak peduli.

Bekasi, SNPWarga dan Pemkab Beka-

si memberikan batas waktuselama 21 hari ke depan ke-pada PT Gunung Garuda un-tuk melengkapi proses periz-inannya. Anggota DPRDKabupaten Bekasi yang jugawarga Telaga Murni, H.Kar-din meminta agar pabrik PT.Gunung Garuda dan wargamasyarakat jangan sampaiada yang dirugikan. Itu meru-pakan jalan tengah yangharus diambil oleh kedua be-lah pihak.

“Sampai sekarang DPRDKabupaten Bekasi belum da-pat memutuskan apa-apa,karena alat kelengkapan dew-an belum terbentuk. Jaditidak bisa membuat pansus.Namun hanya atas nama

dewan saja bukan atas namakelembagaan sehingga pa-yung hukum untuk men-indaklanjuti belum ada,” kataKardin.

Politisi partai Golkar inijuga mempersilahkan war-ga sekitar perusahaan Gu-nung Garuda tetap melaku-kan demo. “Itu hak mereka.Yang penting jangan salingdirugikan karena perusa-haan gunung garuda meru-pakan pabrik besar yangjuga berdampak positif bagiwarga Bekasi. Kalau sampaiditutup dan pindah kedaerah lain, tentu berdam-pak lain bagi masyarakat,”katanya.

Hal sama juga diutarakanKetua DPRD SementaraKabupaten Bekasi, Eka Su-

priatmaja kepada media dirumahnya. Menurutnya, un-tuk masalah PT.GunungGaruda, pihak dewan belumbisa menindaklanjuti, kare-na alat kelengkapan dewanbelum terbentuk, jadi belumbisa membuat keputusandan tidak boleh karena akanmelanggar peraturan. “Me-mang semua anggota dewanyang hadir dalam pertemuanmenyetujui menandatanganipernyataan untuk menanda-tangani surat pernyataanpenutupan yang diajukanwarga,” ujarnya.

Ironisnya, hingga kinipembangunan pabrik itu ter-us berlanjut, tanpa mem-pedulikan lingkungan sekitar.Saat ditanya jika selama iniPT. Gunung Garuda terus

beroperasi berarti tidakmenghormati surat yangdibuat dewan, Eka mengata-kan akan melihat dulu danberkoordinasi dengan teman-teman di dewan untuk mem-bahasnya lagi.

Muhtada Sobirin yangjuga ikut tanda tangan jugamengatakan hal yang sama,yakni belum bisa berbuat apa-apa untuk penyelesaianPT.Gunung Garuda sebab alatkelengkapan dewan belumjuga terbentuk. Tapi diharap-kan agar PT.Gunung Garudamemperhatikan masyarakatsekitar untuk dampak yangditimbulkan. “Saya bertandatangan untuk menampungaspirasi masyarakat dan se-bagai wakil rakyat,” pungkas-nya. � SURYA

Soal Permasalahan Perluasan PT.GGDPRD Tunggu Kelengkapan Dewan Selesai Dibentuk

Kades Sukarukun

Bongkar Puluhan BangliBekasi, SNP

Membongkar bangunan liar (Bangli) yang ada di tempat-tem-pat yang bukan haknya untuk sekarang ini sangat rumit dan biasan-ya pemilik Bangli akan meminta ganti rugi karena sudah membayar.Namun hal ini tidak sulit bagi Desa Sukarukun yang sudah melaku-kan pembongkaran bangunan liar yang menempati saluran air atauselokan. Ada sekitar 20 bangli yang dibongkar.

Menurut Kepala Desa Sukarukun Maru’p Soupani, DesaSukarukun terdiri dari 33 RT,7 RW dan 3 Dusun, akan selalu men-jalankan program K3 (Kebersihan, Keamanan dan Ketertiban). olehkarena itu warung-warung yang dinilai menggangu ketertiban dankeindahan pada gotong royong tersebut diter tibkan,karena ke-beradaan warung berada di atas got disepanjang Jl.Raya Desasukarukun, karena dinilai dapat mengganggu K3.

“Kepada seluruh masyarakat pemerintahan desa selalu meng-himbau, agar selalu menjaga, Kebersihan, Keteriban, dan Kema-nanan, juga menjaga keindahan lingkungan agar desa Sukarukunmenjadi desa yang bersih dan rapih serta sehat,” ujarnya.

Selanjutkan Kepala Desa bersama jajaran aparat desa Sukarukunberkerjasama untuk melakukan pembongkaran bangunan liar terse-but. Namun sebelum ada pembongkaran bangli pihak desa sudahmembuat surat peringatan bagi pedagang tersebut, memang awaln-ya banyak yang memprotes tapi kami selalu memberikan pengertian.

Kebanyakan lanjut, Maru’p mereka pendatang bukan asli de-saS, ada yang dari Kecamatan Tambelang, Cikarang, dll. Jadi demikebersihan dan ketertiban desa Sukarukun maka hal ini kami laku-kan. “Sebagai kepala desa sukarukun menginginkan wilayah desasukarukun bersih dari kotor, kumuh dan sampah. Lihatlah denganbersihnya selokan dari bangunan liar maka kelihatanya sangat in-dah, bersih dan tidak kumuh. Dalam waktu dekat ini aparat desaSukarukun juga akan membersihan saluran-saluran yang mem-buat banjir desa,” tutupnya. � SURYA

Wagub Jabar membuka Epitech IX Selasa (4/11) di GrandTaruna Agung Podomoro Land, Karawang

Epitech IX Tingkat Jawa Barat

Berjalan SuksesKarawang, SNP

Guna meningkatkan daya saing Sumber Daya Manusia parasiswa-siswi SMK, belum lama ini Wakil Gubernur Jawa Barat, H.Deddy Mizwar, membuka Expo Pendidikan Teknologi (Epitech) keIX yang dihelat di Kabupaten Karawang selama 3 hari, sejak 4 sam-pai 6 November. Kemudian pada Kamis (6/11) acara dengan resmiditutup Sekda Karawang H. Teddy. Pameran yang kali ini mengam-bil tema “Membentuk Lulusan SMK yang Unggul berkarakter, Mandiridan Berdaya Saing Tinggi dalam Menghadapi AFTA 2015” menampil-kan hasil karya para pelajar SMK se-Jawa Barat.

Sekda Karawang menyampaikan terima kasih kepada panitiapenyelenggara atas kesuksesan acara. “Sejak awal sampai akhirdapat berjalan lancar dan sukses sesuai harapan kita semua. Sayaatas nama Pemkab Karawang mengucapkan terima kasih dan peng-hargaan yang setinggi-tingginya kepada jajaran panitia penyeleng-gara, beserta semua pihak yang telah turut andil menyemarakkandan menyukseskan penyelenggaraan Epitech tingkat Jawa Barat ini.Mudah-mudahan di tahun-tahun mendatang kegiatan Expo Pendid-ikan ini lebih meriah dan lebih semarak lagi,” ujarnya.

Teddy menjelaskan, penyelenggaraan kegiatan ini untuk men-sosialisasikan kembali berbagai kebijakan pembangunan pendidi-kan di Provinsi Jawa Barat, khususnya di Kabupaten Karawang.“Dengan harapan, kiranya dapat dijadikan motivasi oleh guru danpeserta didik dalam mengembangkan kreatifitas dalam pembelaja-ran pendidikan. Sehingga melalui kegiatan ini sekaligus dapat mem-berikan hiburan yang bersifat edukatif dan atraktif bagi pelajar danmasyarakat di kabupaten karawang dan seluruh Provinsi Jawa Bar-at yang menjadi peserta Epitech tingkat Jawa Barat,” jelasnya.

Pameran itu menampilkan gelaran hasil karya para pelajar SMKse-Jawa Barat. Antusias pelajar dan sekolah dalam mengikuti gela-ran Epitech ini sangat tinggi. Hal itu bisa dilihat dari membludaknyapeserta dan penonton. Berbagai macam karya siswa SMK dipamer-kan di masing-masing stand yang sudah disediakan panitia. � IST

Karawang, SNPSesuai dengan amanat

Undang-Undang (UU) No-mor 6 Tahun 2011 tentangKeimigrasian, Kantor Imigra-si Kelas II Karawang menye-lenggarakan Rapat Tim Pen-gawasan Orang Asing (Pora),di RM. Indo Alam SariKarawang. Acara itu dibukaWakil Bupati Karawang,dr.Cellica Nurachadiana, Se-nin (27/10).

Dalam sambutannyaWabup mengatakan bahwakeberadaan warga negara as-ing yang melakukan ragamkegiatan di Indonesia perlumendapat perhatian semuapihak. Oleh karena itu, koor-dinasi antar instansi dalam

pengawasan kegiatan orangasing di daerah sesuai denganbidang tugas masing-masingmutlak dilakukan.

“Dilihat dari posisi yangsangat strategis sebagai tu-juan maupun transit lalu lin-tas orang asing dan barang,

maka sangat potensial dibon-cengi kepentingan lain secarailegal dan tidak bertanggungjawab. Misalnya perdaganganmanusia (human trafficking),penyelundupan manusia, lalulintas barang terlarang(narkoba, psikotropika) sertakepentingan bernuansa poli-tik, ekonomi, sosial budayayang dapat mengancam sta-bilitas negara dan daerah,”ujarnya.

Dijelaskan Wabup, keha-diran orang asing memangsangat dibutuhkan sepanjangmembawa manfaat bagi pem-bangunan daerah. Namundampak negative kata Wabupharus tetap diwaspadai. “Un-tuk itu, kehadiran tim penga-

wasan orang asing (tim Pora)di Kabupaten Karawang se-bagai wadah tempat tukar-menukar informasi merupa-kan hal penting. Sehingga ke-waspadaan dan pengawasanyang tidak berlebihan danmemicu terganggunya kenya-manan dan kelancaran aktiv-itas orang asing dapat dilaku-kan,” katanya.

Cellica memaparkan, keg-iatan tersebut perlu dilakukanuntuk menjamin stabilitas ke-pentingan Nasional dan daer-ah dari dampak negatif yangmungkin timbul. Dengan di-adakannya rapat, lanjutWabup, diharapkan dapatmenyamakan persepsi sebagaianggota tim pengawasan or-

ang asing. “Dengan demikian,maka akan bisa mendapatkandata dan informasi tentangkeabsahan dan kegiatan orangasing di daerah sesuai denganbidang tugas masing-masing,”paparnya.

Sementara itu KepalaKantor Imigrasi Kelas IIKarawang, Pramella Y. Pasa-ribu, menyampaikan, khu-susnya dalam pengawasan or-ang asing tidak dapat dilaku-kan sendiri, akan tetapi me-merlukan koordinasi denganinstansi pemerintah. “Caran-ya adalah dengan membentuktim pengawasan orang asing tingkat Kabupaten yang diket-uai Kepala Kantor Imigrasi,”pungkasnya. � IST

Kantor Imigrasi Karawang Gelar Rapat Koordinasi Tim Pora

Peringati 10 Muharram

DKM Masjid Al JihadSantuni 1.000 Anak Yatim

Karawang, SNPSebagai upaya mentertib-

kan administrasi KeuanganPemerintah, dan menyong-song diterapkannya standartakuntansi Pemerintahan ber-basis akrual, Pemkab Kara-wang menggelar Bintek Stan-dart Akuntansi PemerintahanBerbasis Akrual (SAPBA), Se-nin (3/11) yang dibuka secararesmi oleh Wakil BupatiKarawang, dr Cellica Nur-rachadiana.

Dalam sambutannya,Wakil Bupati mengatakan,berpendapat pemberlakuanSAPBA membutuhkan pen-ingkatan kapasitas dan ke-mampuan SDM. Sistim inimemberikan informasikeuangan yang lebih baik,tetapi implementasinya lebihrumit dibandingkan SAP Ber-basis Kas menuju Akrual.“Untuk itu, kita harus mem-persiapkan strategi yang baik

dan terukur sehingga kita da-pat mengimplementasikanSAP Berbasis Akrual denganbaik,” ujarnya.

Cellica menjelaskan, bah-wa pengelolaan keuangandaerah harus dilakukan ek-stra hati-hati. Karena denganAPBD Rp3,2 triliun, Kara-wang menjadi sorotan den-

gan berbagai potensi yang di-miliki dan dengan PAD yangsangat tinggi. “Maka pengelo-la keuangan adalah garda ter-depan. Dengan akan diada-kannya sistem baru ini,Pemkab Karawang terlebihdahulu adakan Diklat agarpara pengelola keuangan leb-ih paham untuk nantinya di-

adopsi dan diterapkan diSKPD masing-masing. Kepa-da para peserta agar mengi-kuti Bintek ini sampai akhir,serap ilmu dengan sebaikbaiknya,” katanya.

Sementara itu KepalaBKD dan Diklat KabupatenKarawang, Harianto, dalamlaporannya mengatakanbahwa Diklat akan digelardari tanggal 3 sampai 28 No-vember dengan 4 gelom-bang. Peserta berjumlah 144orang, terdiri dari para pen-gelola keuangan dan danKasubag Keuangan masingmasing OPD yang ada di se-luruh lingkup PemkabKabupaten Karawang. “Tu-juan diadakannya Diklat iniuntuk memberikan pemaha-man bagi para pengelolakeuangan dan merupakanprogram kerja Bidang DiklatBKD tahun 2014,” pungkas-nya. � IST

Pemkab Karawang Gelar Bintek Pengelolaan Keuangan

Karawang, SNPGuna memberikan pema-

haman kepada masyarakattentang penegakan PerturanDaerah (Perda), Satpol PPProvinsi Jawa Barat dan Sat-pol PP Kabupaten Karawangmenggelar Operasi Gabunganselama tiga hari, sejak 4 hing-ga 6 November lalu. Operasiyang melibatkan Satpol PP,kepolisian, kejaksaan, penga-dilan, Disdukcatpil, Dishub-kominfo, Samsat hingga JasaRahaja itu dilakukan di Ter-minal Klari, KecamatanKarawang Timur.

Pada razia hari terakhir,terjaring ratusan pelanggarPerda dan mengamankan pu-luhan sepeda motor dan mo-bil angkutan barang/orang.Dari jumlah pelanggar Perdayang terjaring itu kebanyakantak membawa KTP. Sedang-kan sasaran operasi penggu-na jalan adalah kelengkapan,KTP, STNK, SIM, SuratTrayek dan KIR.

Menurut Kepala SatpolPP Provinsi Jawa Barat, Ud-jalanaprana Sigit, operasigabungan yang berlangsungdi Kabupaten Karawang men-jadi percontohan bagi kota/kabupaten lain. Sebab meli-batkan delapan instansi ter-

kait sekaligus, sehingga pel-anggar yang terjaring bisalangsung diproses hinggasidang pengadilan di lokasi.“Sebelum dari Karawang,saya sudah di Subang, kemu-dian berikutnya Tasikmalaya.Di Karawang bisa dikatakanterbanyak pelanggarannyakarena daerah perlintasan.Operasi seperti ini juga tujua-nnya memberikan efek jera,memberikan pemahaman ke-pada masyarakat maupunpembelajaran bagi aparatpenegak Perda ini,” ujarnya.

Sementara itu, KepalaSatpol PP Karawang, A. M.Nur, mengatakan raziagabungan itu sangat berman-faat, karena melibatkan apar-at dalam melaksanakan tu-gasnya. “Operasi ini akanmenyadarkan masyarakattentang pentingnya SIM danKTP. Selain itu juga perbaha-ruan kelengkapan izin misalSTNK dan KIR mobil angku-tan dan lain sebagainya. Inimemang seperti pilot projekjuga untuk bisa dilakukanmenjadi operasi rutin. ini se-mua tertuang dalam produkHukum yakni Perda, makaaparat juga perlu untuk me-negakkan Perda,” pungkas-nya. � IST

Karawang, SNPDewan Kehormatan Masjid

(DKM) Al Jihad sebagai asetPemkab Karawang memberikansantunan kepada 1000 anak ya-tim dalam perayaan 10 Muharrampada Senin (4/11). Wakil BupatiKarawang, Cellica Nurrachadiana,secara simbolis memberikan san-tunan yang bersumber dari gabun-gan seluruh donatur. Pada itu jugadilakukan peralihan kepengurusanMesjid yang dibangun PemkabKarawang sejak tahun 1980 itu.Ketua DKM saat ini dipegang Us-tad Drs. H Acep Jamhuri, Msi.

Menurut Wakil Bupati dalamsambutannya, 10 Muharram dike-nal dengan lebaran anak Yatim danbulan milik anak Yatim. “Dengandiadakannya peringatan ini, kamiPemkab Karawang ingin juga di-doakan oleh para anak Yatim, agarKabupaten Karawang menjadiBaldatun Toyyibatun Wa RabbunGhaffur. Marilah kita berbuat se-suatu yang manfaatnya dapatdirasakan bagi kepentingan hajatorang banyak,” ujarnya.

Cellica menjelaskan, momenttersebut juga sebagai upaya men-

ingkatkan taraf hidup dan kese-jahteraan masyarakat. Sebagaibentuk kepedulian terhadap anakyatim kata dia, Pemkab Karawangtelah mengalokasikan Rp 5 miliarper tahunnya yang disalurkanmelalui yayasan yang terdaftar.“Santunan hari ini diberikan kepa-da 1000 anak yatim. Ini juga ha-sil penyisihan para donator. Kamidi sini semua peduli terhadapanak yatim,” katanya.

Sementara itu Wabup jugamenyampaikan dukungannya ter-hadap kinerja Ketua DKM yangbaru. “Saya akan perintahkan Cip-ta Karya untuk membenahi Masjiddan memasang Lampu PJU, me-nata wisma haji agar bisa difung-sikan kembali,” imbuhnya.

Laporan Ketua Panitia KHCeceng, acara bersama berbagirasa ini itu diprakarsai Ketua DKMbaru. Panitia juga menyampaikanterimakasih kepada seluruh pihakyang mendukung acara dan WakilBupati serta para pejabat PemkabKarawang. “Terimakasih atas se-mua partisipasnya. Acara ini dike-mas dalam santunan dan sedikittausiah,” pungkasnya. � IST

Operasi Penegakan Perda

Satpol PP Provinsi Jabar danKarawang Gelar Razia Gabungan

Wabup bersama anak yatim

Maru’p SoupaniBekas bangunan liar yang sudahdibersihkan

Buron 2 Tahun

Kejari Bekasi Tangkap

Koruptor TPST BantargebangBekasi, SNP

Kejaksaan Negeri (Kejari) Bekasi, Jawa Barat, menangkap bu-ronan terpidana kasus penyelewengan dana kompensasi untuk pem-bangunan jalan di sekitar Tempat Pembuangan Sampah Terpadu(TPST) Bantargebang, Kota Bekasi, pada Rabu (29/10) sore.

Terpidana Samsurizal (39), menjadi buronan Kejari Bekasi se-jak 2012 lalu. Ia ditangkap saat berada di Kantor Cabang Pembantu(KCP) Bank BJB (Jawa Barat) di Puri Kembangan, Jakarta Barat,sekitar pukul 16.00 WIB. “Saat penangkapan, yang bersangkutanmenjabat sebagai Kepala Cabang Pembantu Bank BJB. Dirinya di-tangkap di kantornya, di Puri Kembangan,” ujar Kajari Bekasi, EnenSaribanon, di kantornya.

Menurut Enen, kasus hukum Samsurizal sudah bergulir sejak2007 lalu. Dan dinyatakan bersalah melalui vonis Mahkamah Agungpada Januari 2010 dengan menjatuhkan pidana penjara satu tahundan membayar uang pengganti sebesar Rp72 juta. Selama proseshukum berlangsung, pihak yang berwenang belum pernah melaku-kan penahanan terhadap Samsurizal.

Kasus penyelewengan dana kompensasi ini berawal, saat Pe-merintah Provinsi DKI Jakarta memberikan dana sebesar Rp5,671miliar yang terbagi dalam 43 paket kepada Pemerintah Kota Bekasi.“Salah satu paket tersebut dikerjakan Samsurizal selaku kontraktor.Dirinya mengerjakan pembangunan Jalan Sinah di Bantargebangdengan nilai proyek sebesar Rp146 juta,” kata Enen.

Namun dalam pelaksanaannya, lanjut Enen, yang bersangku-tan mengerjakan tidak sesuai dengan kontrak. “Dan menyebabkankerugian negara sebesar Rp72 juta,” pungkasnya.

Samsurizal dijerat Pasal 2 ayat (1) Jo Pasal 16 * UU Nomor 31tahun 1999 Jo UU Nomor 20 tahun 2001 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi. Kini, yang bersangkutan mendekam di La-pas Bulak Kapal, Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi. � BS/LS

Page 6: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20146 Swara Pendidikan

Padahal beberapa waktulalu, Kepala Dinas PengelolanKeuangan dan Asset PemkabDeli Serdang Hasbi Budiman,mengatakan telah tersediasekitar Rp6 miliar untukdibayarkan kepada 246 guru

penerima tunjangan serti-fikasi. Tetapi sampai saat iniDisdikpora belum mengaju-kan permohonan Surat Perin-tah Pencairan Dana (SP2D).

Alasan Disdikpora tidakmengajukan SP2D karena

masih adanya berkas parapenerima sertifikasi yang be-

lum beres. Berkas tersebutberupa SK dari Departemen

Tunjangan Sertifikasi Guru Belum Dibayar

Disdikpora Deli Serdang BerkilahKarena SK Belum Turun

Pendidikan. “Kita pada prin-sipnya tinggal membayarkansaja, bila dimohonkan Disdik-pora, kita langsung transferke rekening guru-guru,” ujarHasbi.

Terpisah, Kepala BagianKeuangan Disdikpora Pemk-ab Deli Serdang, Sofian Nau-li, saat dikofirmasi menyata-kan bahwa masalah yang di-alami karena masih menung-gu surat keputusan dari De-partemen Pendidikan diJakarta. “Setiap tahun SKdikeluarkan dari Jakarta. Bilakeluar SKnya tentu akandibayarkan,” kilahnya.

Sementara itu, sejumlahKepala Sekolah dan guru

guru yang berhasil ditemuiSNP mengatakan bahwa pen-erimaan tunjangan sertifikasidari bulan Maret hinggaNopember 2014 belum diteri-ma sama sekali. Menurutmereka, bahwa SK yang di-maksudkan Disdikpora tidakbenar, karena mereka sudahberulang kali menerima tun-jangan sertifikasi dari pemer-intah pusat. “Sementara petu-gas dari Kantor KemenagKabupaten Deli Serdang viainternet yang hampir setiapminggu, terus menerusmenyuruh kami melengkapiberkas yang tidak tau untukapa,” kata salah seorang guruyayasan. � FIK/ALI/IDRUS

Lubuk Pakam, SNPKeterlambatan pembayaran tunjangansertifikasi guru di Kabupaten Deli Serdanghingga kini terus berkelanjutan. Dinas Pen-didikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora)disebut sebagai pihak yang harus bertang-gungjawab, karena lambat mengajukannyake Dinas Pengelolan Keuangan dan Asset.

Tobasa, SNPKemajuan suatu bangsa

sangat ditentukan kualitaspendidikan. Oleh karena itu,pembangunan sektor pendid-ikan merupakan bagian pent-ing dalam menyiapkan sum-ber daya manusia yangberkualitas, yang mampumenghadapi perkembanganzaman yang selalu memuncul-kan persoalan-persoalan baru.

Hal tersebut disampaikanKepala Dinas Pendidikan(Disdik) Toba Samosir, LaloHartono Simanjuntak, kepa-da 10 Pengawas Sekolah dan17 Kepala Sekolah usai dilan-tik dan diambil sumpahnya,pada Rabu (5/11) di Aula Dis-dik Tobasa, Balige. Hadirpada kesempatan tersebutpara pejabat struktural dilingkungan Disdik Tobasa,diantaranya Kabid Tendik,Parlindungan Naipospos, Ka-bid Sarana dan Prasaran, Fer-ry Simbolon, dan Kabid PLS,Henry Silalahi.

Lebih lanjut dalam ama-natnya, Lalo mengingatkan,

bahwa promosi dan mutasimerupakan hal yang biasadan wajar. Mutasi merupa-kan bentuk penyegaranstruktur organisasi pemerin-tah sekaligus promosi bagipejabat yang dilantik untuklebih berprestasi dalam karirdi bidang birokrasi. Lalomengharapkan kepada parapengawas dan Kepala Sekola-h yang dilantik untuk dapatlebih banyak berinovasi danmelakukan rekayasa gunamenggerakkan seluruh prosesbelajar mengajar sesuai pe-rubahan kurikulum yaknikurikulum 2013. “Jabatanpengawas adalah jabatan yangsangat strategis yang mempu-nyai peran besar dalammengawasi sekolah secaramanajerial maupun pengawasbidang study,” ujarnya.

Dengan pemahaman akanhakekat dan inti perubahankurikulum pemerintah meng-harapkan Kepala Sekolah danPengawas dapat menjadicorong, mediator kepadaguru, siswa dan steakholder

agar bersama-sama men-dukung program kurikulum2013, sehingga tujuan pendid-ikan nasional dapat tercapaisebagaimana diamanatkandalam Undang-Undang No.20 Tahun 2003 tentangSistem Pendidikan Nasional.

”Tingkatkan Konsolidasiintern unit kerja saudara den-gan membentuk team workyang tangguh bersama bawa-han, maupun orang tua mu-rid. Jangan segan-segan un-

tuk melakukan koordinasiataupun konsultasi khususn-ya kepada Dinas Pendidikanmaupun lembaga tekhnislainnya untuk menciptakaniklim yang kondusif khusus-nya pada proses belajar men-gajar,” imbau Lalo.

Adapun 10 Pengawas yangdilantik adalah; Herlina Par-dosi sebagai Pengawas TK/SDKecamatan Parmaksian, Drs.Mampe Siagian sebagai Pen-gawas TK/SD Kecamatan

Balige, Pendi Manurung se-bagai Pengawas TK/SD Keca-matan Lumban Julu, ElferidaSihotang sebagai PengawasTK/SD Kecamatan Tampah-an, Tompul Butar-butar se-bagai Pengawas TK/SD Keca-matan Uluan, Lisken Pan-garibuan sebagai PengawasTK/SD Kecamatan Laguboti,Sonti Sitinjak sebagai Penga-was TK/SD Kecamatan Par-maksian, Nasib Manalu S.Pdsebagai Pengawas TK/SD Ke-camatan Parmaksian, BeduanSiahaan S.Pd sebagai Penga-was SMP/SMA/SMK, Guna-wan Hutabalian sebagai Pen-gawas SMP/SMA/SMK.

Sementara 17 Guru yangdiberi tugas tambahan se-bagai Kepala Sekolah, yakni;Demi Silalahi sebagai KepalaSD Negeri 173527 Hinalang,Rahman Siregar sbagai Kepa-la SD Negeri 173531 Meat,Hulman Pardede sebagaiKeapala SD Negeri 173681 Si-gaol, Sumanti Damanik se-bagai Kepala SD Negeri173676 Sihubakhubak, Hara-

pan Manurung, S.Psd sebagaiKepala SD Negeri 173680Marom, Mahrani Lubis se-bagai Kepala SD Negeri173536 Sibuntuon, Saddiahsebagai Kepala SD Negeri173535 Siboruon, NormaidaSirait sebagai Kepala SDNegeri 173648 Silamosik,Masnur Panjaitan sebagai Ke-pala SD Negeri 177073 Lum-ban Sirait, Rumondang Si-manjuntak sebagai Kepala SDNegeri 175803 Tampahan,Hotly Tampubolon sebagaiKepala SD Negeri 173530Tangga Batu, Asmin SiraitS.Pd sebagai Kepala SD Negeri176374 Dolok Nauli, Rolsin M.Manurung S. Pd sebagai Ke-pala SD Negeri 173684 Lum-ban Julu, Hotman sebagai Ke-pala SD Negeri 173673Sirungkungon, Jonni Lubissebagai Kepala SD Negeri173561 Haunatas, JelarwinDabutar, S. Pd, M.Pd sebagaiKepala SMA Negeri 1 Lagubotidan Merius Limbong S. Pd se-bagai Kepala SMK Negeri 1Tampahan. � SBM

Kadisdik Tobasa Lantik 10 Pengawas dan 17 Kepsek

Suasana Pelantikan

SMAN 6 Purworejo Juara I

Festival Sastra Tingkat ProvinsiPurworejo, SNP

Dalam rangka meningkatkan prestasi dan kreatifitas peserta didikdi lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, memang perludiselenggarakan perlombaan atau festival yang berkaitan dengankegiatan olahraga, seni budaya dan sastra, seperti yang baru sajadiselenggarakan di Kabupaten Tegal, Provinsi Jawa Tengah, den-gan jumlah peserta 20 group.

Dengan tekad, semangat dan percaya diri, peserta SMA Negeri6 Purworejo, dengan tekhnis ekspresnya memadukan bacaan puisidengan racikan sebelas alat musik dan alunan apik, tampil sebagaijuara pertama tingkat Provinsi Jawa Tengah. Tinggal menungguwaktu, juga akan mengikuti kompetisi tingkat nasional.

Keberhasilan peserta didik dari SMA Negeri 6 Purworejo yangdi ikuti 6 orang kelas X, XI, dan XII dalam ambil bagian di pagelaranfestival ini tak lepas dari peran tenaga pendidik, pembimbing yangselalu mendampingi tim tersebut. Sosok itu adalah Dra. Emy Er-maeny, guru bahasa Indonesia yang cukup ramah, sabar, cantik.

Tidak hanya itu, keberhasilan sekolah tidak terlepas dari pem-binaan Kepala SMA Negeri 6 Purworejo, Drs H Nur Azis MM yangsangat peduli terhadap suksenya program nasional untuk mencer-daskan kehidupan bangsa yang dilandasi iman dan taqwa terhadapTuhan Yang Maha Esa. Kejuaraan tingkat provinsi dalam festivalsastra untuk SMA Negeri 6 ini merupakan yang kedua kalinya sete-lah pada 2013 lalu juga meraih juara I di Jawa Tengah. � JW

Mesuji, SNPSMPN 03 Mesuji yang be-

ralamat di Desa Sumber Mak-mur, Kecamatan Mesuji,Kabupaten Mesuji berdiri diatas tanah hibah desa tahun2008, dengan luas 2 Ha den-gan jumlah siswa sebanyak225 orang. Untuk tenaga pen-didik ada 17 orang, termasukKepala Sekolah. Sebanyak 6orang berstatus PNS danselebihnya tenaga honorer.

Letak sekolah yang jauhdari ibu kota Kabupaten, dita-mbah kondisi jalan yang rusaksaat melewati kebun sawit mi-lik PT BTLA, membutuhkanperhatian pemerintah untukmenjadikannya sekolah yangberkualitas dan menjadi ung-

gulan. Masih banyak yang per-lu diperhatikan pihak terkaitdi sekolah tersebut, diantaran-ya; belum adanya komputer,kurangnya meja kursi dan ru-ang Laboratorium.

Kepala SMPN 03 Mesuji,Ahmadin S.Pd, mengatakan

bahwa keberadaan sekolahyang terletak di wilayahrendah juga menjadi masa-lah. “Seperti bila musim hu-jan, keadaannya tanahnyasangat becek jadi sulit dilalui.Sekolah ini juga belum memi-liki pagar. Selama ini menga-ndalkan dana Bantuan Opra-sinal Sekolah (BOS), sement-ara untuk melakukan pungu-tan ke siswa jelas tidak mu-ngkin,” ujarnya.

Ahmadin berharap kepa-da Pemerintah melalui DinasPendidikan Mesuji untukbisa membantu pemban-gunan sekolah, demi kelan-caran belajar siswa, sehing-ga bisa bersaing dengansekolah lain. � SUDAR

Purworejo, SNPSetiap program dan pel-

aksanaan kegiatan tentunyasangat membutuhkan ke-lengkapan dokumen. Doku-men itu merupakan acuandalam sistim pelaporan atauyang lebih dikenal dengantertib administrasi.

“Demi kelancaran kegia-tan Pramuka Kwarcab Pur-worejo, diharapkan disiplinadministarsi. Untuk yangakan datang agar diupayakanperencanaan program lebihawal selesainya,” kata KetuaGerakan Pramuka KwarcabPurworejo Drs.BambangAryawan MM, pada RapatKerja Cabang Gerakan Pra-muka Kwarcab Purworejo2014 di Sanggar Bhakti Pra-muka Purworejo, beberapawaktu lalu. Hadir pula pengu-rus Kwarcab Soekoso S.Pd,Dra.Titik Mintarsih M.Pd, danpengurus tingkat Kwaran.

Menurut Bambang, gunamembekali generasi mudadari pengaruh budaya barat,Pramuka dituntut untuk leb-ih kreatif dan menarik. Kreativitas tersebut diharap-kan akan meningkatkan mi-nat peserta didik dalammengikuti program Pramukasecara maksimal. Pasalnya,gerakan Pramuka merupakanmedia kaderisasi efektif un-tuk menciptakan generasiyang berkarakter.

Dijelaskan, dalam era glo-balisasi serta kemajuan teko-

nologi seperti sekarang ini,berbagai informasi dapat di-akses melalui internet danmedia canggil lainnya. Kondi-si tersebut menuntut anggo-ta Pramuka untuk menjadifilter yang akan mengambilmanfaatnya dan menyingkir-kan dampak negatifnya.“Dalam situasi tersebut kand-ungan Satya dan Darma Pra-muka tidak hanya patut diha-falkan, tetapi harus menjadipedoman dan acuan perilakusetiap anggota Pramuka. Dandalam penerapannya, me-nuntut keteladanan dari parapelatihnya,” tandasnya.

Sementara itu, KetuaPanitia, Sandiyo, mengatakanbahwa kegiatan Rakercab inimerupakan ruang untukmelakukan evaluasi terhadappelaksanaan program dankegiatan Kwarcab Purworejo2014 dan menyusun programbaru untuk tahun 2015 men-

datang. Kegiatan tersebut di-ikuti 80 peserta yang terdiriatas Pengurus dan AndalanKwarcab, Pengurus dan An-dalan Kwaran se-KabupatenPurworejo dan utusan DewanKerja Pramuka.

Ditambahkan, salah satuprioritas kegiatan yang akandilakukan yakni melakukanpembinaan peserta didik.Program tersebut dilakukandengan cara melakukan kade-risasi secara berkala sesuaidengan metode kepramu-kaan. Adapun sasaran yangakan digarap yakni pesertadidik telah mencapai tingkatPramuka Garuda minimal 5persen dari jumlah yang ada,gugus depan berfungsi opti-mal dan kegiatan Pramukaharus dilakukan dengan caramenarik. “Semoga semuaagenda yang telah dirumus-kan bisa tercapai denganbaik,” kata Sandiyo. � JW

Pandeglang, SNPUntuk meningkatkan

mutu pendidikan, tentu harusdidukung sarana dan prasa-rana yang lengkap. Hal itudimaksudkan agar proses be-lajar mengajar dapat berjalanlancar dan nyaman, sehinggamampu menciptakan genera-si bangsa yang handal.

Namun lain halnya den-gan SDN Pagerbatu 3, Keca-matan Majasasri. Karena ket-erbatasan ruangan, 65 sam-pai 102 orang siswa harus be-lajar dalam satu ruang kelas.Tidak hanya itu, sebagiansiswa terpaksa duduk di lan-tai untuk dapat mengikutipelajaran.

Kepala SDN Pagerbatu 3,Eliah S.Pd, kepada SNP dikantornya menjelaskan bah-wa sekolah yang ia pimpinhanya memiliki 6 ruang bela-jar. Tiga kelas kata dia sudahtidak layak digunakan karenakondisi darurat, dengan lan-git-langit yang sudah mulairapuh. Ruangan itu pun kat-anya harus tetap diper-gunakan, walaupun beresikotinggi.

“Jumlah siswa kami se-banyak 517 orang, yang terdi-ri dari Kelas I sebanyak 102siswa, Kelas II sebanyak 84,Kelas III 65, Kelas IV sebany-ak 85 dan Kelas V sebanyak77 orang, serta Kelas VI se-banyak 94 orang. Sedangkanruang kelas yang ada hanya

enam, sehingga ketika jambelajar mulai, di masing-mas-ing kelas, separoh duduk dibangku dan separuhnyaduduk di lantai,” ujarnya.

Eliah menyampaikan, pi-haknya bersama para gurusangat sedih melihat kondisisiswa yang harus duduk di-lantai untuk belajar. Namunpihaknya tidak bisa berbuatbanyak, karena pengajuanpermohonan bantuan yangsetiap tahun diajukan tidakdirespon pihak terkait.

“Namun tidak di sangkapada tahun ini Alhamdulillahkami mendpatkan tambahanbantuan gedung Ruang kelasbaru sebanyak 2 lokal, yangsekarang sudah berjalan ta-hap finishing. Kami ber-syukur sekali ada perhatian

dari Dinas, walau pun SDNini masih kurang 10 ruangkelas, karena yang ada barudelapan,” katanya.

Rencana pengajuan pe-nambahan local berikutnyakata Kepala Sekolah akanmendapat kendala, pasalnyalahan yang terbatas. Menu-rutnya, padahal awalsekolah itu didirikan adamemiliki lahan seluas 1500meter, namun sekarang te-lah digunakan SMP Pager-batu. “Lahan hak milik SDPagerbatu 3, bukan milkiSMP. Kami berharap kepa-da Dinas Pendidikan agarmeninjau ulang lahan SMPPagerbatu, dan kami meng-harapkan lahan itu bisadibangun untuk SD, bukanSMP,” pungkasnya. � JU

Tebo, SNPDistribusi buku Kuriku-

lum tahun 2013 (K13) khusus-nya pada SMP di KabupatenTebo, sebahagian telah sam-pai ke sekolah-sekolah. Na-mun, di setiap sekolah, belumsemua mata pelajaran menda-patkan buku K13. Dan aneh-nya, mata pelajaran yangmendapat buku K13, bebera-pa diantaranya, suplay buku-nya masih kekurangan.

Seperti yang terjadi diSMP Negeri 31 KabupatenTebo, yang berlokasi di DesaPerintis Kecamatan RimboBujang, pada bulan Oktoberlalu mendapat distribusi bukuK13 dari penerbit. Setelah di-

hitung, masih ada kekurangansekitar 10 eksemplar perbukumata-pelajaran. Sementara,untuk saat ini, baru 7 mata-pelajaran yang bukunya telahdidistribusikan. “Buku yangtelah masuk itu, terjadikekurangan sekitar 10 eksem-plar per mata pelajaran, untuksatu mata-pelajaran sebe-narnya 92 eksemplar, tetapiyang didistribuaikan hanya 82eksemplar” ujar Kepala SMPN31, Suherman, pada Rabu (5/11) lalu.

Buku pelajaran K13 yangtelah terdistribusi ke SMPN31, diantaranya adalah,bidang study Matematika,Penjas, Seni Budaya, Prakar-

ya, PPKN, IPS dan BahasaIndonesia. Setiap mata pela-jaran, hampir semuanyakekurangan buku sebanyak10 eksemplar. Kekurangantersebut lanjut Suherman,diketahui ketika buku K13 te-lah masuk ke sekolah.Dikarenakan buku tersebutsebelum diambil masih ter-bungkus dalam kardus.

Namun, terjadinya keku-rangan itu, pihak sekolah ber-encana akan mengajukan tam-bahan dengan membuat beritaacara terlebih dahulu kepadapenerbit buku. “Sekolah ren-cananya akan mengajukan pe-nambahan buku yang kurangitu” tandas Suherman. � TR

Distribusi Buku K-13 Masih Kurang

SDN Pagerbatu 3 Butuh Tambahan RKB

Satu Rombel 102 Siswa

Suasana belajar SDN Pagerbatu 3, sebagian siswa terpaksaduduk di lantai.

Pelepasan kontingan PORDA XII

Bupati Kukuhkan dan

Lepas Kontingen Porda XIIPalabuhanratu, SNP

Bertempat di Aula Pendopo Sukabumi Senin (03/11) KontingenPORDA XII Kabupaten Sukabumi dikukuhkan dan dilepas secararesmi oleh Bupati H. Sukmawijaya. Hadir pada kesempatan tersebut, Sekretaris Daerah Drs. H. Adjo Sardjono, MM. Ketua KONI, KadisParbudpora. Acara diawali dengan pembacaan surat keputusan Bu-pati Sukabumi tentang kontingen Sukabumi pada PORDA XII JawaBarat yang kemudian dilanjutkan dengan kata pengukuhan.

Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan bahwa pencapaianprestasi di bidang olahraga bukanlah sesuatu yang sederhana, na-mun merupakan sebuah proses panjang dan sistematis. Serta harusselalu berkesinambungan yang membutuhkan kerja keras ser taketerpaduan, dimulai dari pembibitan, pemanduan bakat, pembi-naan, sistem pelatihan hingga dukungan finansial, dan sarana prasarana olahraga. “Kemenangan bukan tujuan utama semata, seh-ingga dicapai dengan menghalalkan segala cara untuk meraihnya,akan tetapi kemenangan harus dicapai dengan cara yang elegan,sehingga akan menjadikan kebanggaan yang sejati, dan menjun-jung tinggi nilai-nilai sportifitas,” katanya.

Pada akhir sambutannya, Bupati mengucapan terima kasih ke-pada jajaran pengurus KONI, kontingen porda, para pelatih, pem-bina, dan tim official, yang telah menyumbangkan waktu, tenagadan pikirannya untuk kemajuan para atlet karena representasimar tabat dan kehormatan ada dipundak para attlet. Untuk ituhendaknya manfaatkan momentum ini dengan mempersembahkanprestasi terbaik bagi Kabupaten Sukabumi.

Sementara Ketua Kontingen Porda ke XII Kabupaten SukabumiDrs. H. Adjo Sardjono mengatakan, Porda ke XII tingkat PropinsiJawa Barat dilaksanakan selama 10 hari dari tanggal 10 hingga23 November 2014 di Kabupaten Bekasi. Adapun Jumlah atlet yang diterjunkan dalam PORDA XII sebanyak 136 orang denganmengikuti 26 cabang olah raga. � NS

Pembinaan Pelatihan Kerja dan Pelayanan Kesehatan

Rutan Menggala Jalin Kerjasama

dengan Pemkab MesujiMesuji, SNP

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Lam-pung mengadakan kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Me-suji di bidang pembinaan pelatihan kerja dan pelayanan kesehatan.Acara penandatanganan Nota Kesepahaman atau Memorandum ofUnderstanding (MoU) berlangsung di Rumah Tahanan Negara KelasIIB Menggala, Jumat (07/11).

Penandatanganan MoU dilakukan Kepala Rutan Kelas IIB Meng-gala, Yuniarto, Amd.IP, SH, MH dengan Kepala Dinas KesehatanKabupaten Mesuji, Budiman Nainggolan, SKM, MM dan Kepala Di-nas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Mesuji, Drs. Ripriyanto, M.IP,sekaligus dilakukan penyerahan akta hibah tanah dari Bupati Me-suji, Khamami, SH kepada Kepala Kanwil Kemenkumham ProvinsiLampung, Dwi Prasetyo, SH, MM.

Pada acara itu, selain Kabupaten Mesuji, Rutan Kelas IIB Meng-gala juga melakukan penandatanganan MoU dengan Pemkab Tu-lang Bawang dan Tulang Bawang Barat. Hadir dalam acara tersebutWakil Bupati Tulang Bawang, Heri Waluyo, SH dan Asisten I Pemk-ab Tulang Bawang Barat, serta para pejabat eselon di Lingkup Pemk-ab Mesuji, Tulang Bawang, dan Tulang Bawang Barat.

Dalam sambutannya, Kepala Kanwil Kemenkumham ProvinsiLampung menyampaikan terima kasih kepada Pemkab Mesuji, Tu-lang Bawang, dan Tulang Bawang Barat atas kerjasamanya. “Pem-binaan kepada warga binaan pemasyarakatan menjadi tanggungjawab kita bersama. Semoga dengan kerjasama ini akan terjalinkoordinasi yang baik,” ucapnya.

Terkait dengan hibah tanah yang diberikan oleh Pemkab Mesuji,dirinya sangat mengapresiasi hal tersebut. “Saya ucapkan terima kasihkepada Bupati Mesuji yang telah menghibahkan tanah seluas 5 hek-tar. Saya berharap agar segera dibangun rumah tahanan, karena saatini kapasitas rutan yang ada di Provinsi Lampung sudah tidak men-cukupi lagi untuk menampung warga binaan,” ujarnya.

Sementara itu, Bupati Mesuji, Khamami menyambut baik kerjasa-ma ini, harapnya akan terjalin lagi kerjasama lainnya pada waktu yangakan datang. “Selaku Kepala Daerah, saya berkewajiban untuk men-gadakan kerjasama dengan instansi vertikal di daerah, dalam rangkamemberikan pelayanan kepada masyarakat. Semoga dengan kerjasa-ma ini warga binaan dapat terlayani haknya dalam memperoleh pelay-anan kesehatan dan pelatihan kerja,” terangnya. � SUDAR/HEN

SMPN 03 Mesuji Butuh Perhatian Pemerintah

Ahmadin S.Pd

Kwarcab Purworejo DimintaTerapkan Tertib Adminstrasi

Page 7: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20147 Swara Nusantara

Palabuhhanrau, SNPWakil Bupati Sukabumi

Ahkmad Jajuli di dampingiAssda Bidang Pemerintahankab Sukabumi, menerimarombongan Komite IntelejenDaerah (Kominda) Kabupat-en Solok, Provinsi SumateraBarat yang di pimpin Sekre-taris Daerah Kabupaten So-lok Drs. Muhammad Yusuf,Rabu (5/11), di Aula Pendo-po Sukabumi.

Hadir pada kesempatantersebut jajaran Komite In-telejen Daerah KabupatenSukabumi, Kepala KantorKesbangpol Kabupaten Suk-abumi serta tamu undanganlainnya. Peran aktif deteksidini komunitas intelijendaerah (Kominda) sangatdiperlukan untuk mencipta-

kan stabilitas keamanan didaerah, namun harus tetapberpedoman pada UU No 17Tahun 2013 tentang IntelijenNegara.

Menurut Jajuli, UU In-telijen Negara adalah milik

semua Kominda sebagaipenyelenggara Intelijen.Oleh karena itu, kebera-daannya perlu dipedomani.Kominda kata dia, berfung-si untuk memonitor per-kembangan situasi di daer-

ah guna menciptakan stabil-itas keamanan dan ketert-iban masyarakat. “Optimal-isasi keberadaan dan peranserta Kominda perlu menja-di prioritas. Hal itu sudahmenjadi kewajiban bagi pe-merintah daerah dalammenciptakan kondisi yangtentram, tertib, aman, danteratur,” ujarnya.

Dia menyebutkan, sesuaidengan UU 32 tahun 2004tentang Pemerintah Daerah,peran Kominda melalui Oto-nomi Daerah berkewajibanmelindungi masyarakat,menjaga persatuan, kesatu-an, kerukunan, serta keutu-han Negara Kesatuan Repub-lik Indonesia. Kondisi ituakan tercipta jika semua ko-mponen terlibat untuk detek-

si dini atas potensi kerawan-an yang terjadi di daerah. Ter-lebih letak geografis Kabupat-en Sukabumi sangat luas seJawa Bali, secara kewilayah-an terbagi menjadi beberapa wilayah dengan garis pantaimencapai 117 km.

Kabupaten Sukabumimenjadi salah satu perlin-tasan para imigran gelap, se-lain itu wilayahnya yang men-capai 412.591,92 Ha dan jum-lah penduduk yang mencapai2 (dua) juta lebih menjadi-kannya rawan peredarannarkoba.

Sementara, Sekda Kabu-paten Solok MuhammadYusuf mengatakan, rombon-gannya berjumlah sebanyak15 orang yang terdiri dari un-sur Pemerintah Daerah dan

Unsur Kominda Kab Solokakan berada di KabupatenSukabumi selama satu hari.Kegiatan studi banding antarKominda ini bertujuan untukmengetahui sampai sejauhmana peran Kominda sebagaibadan intelijen di bidangkeamanan daerah.

Koordinasi antar Komin-da sangat berguna untukmengetahui setiap persoalandi daerah masing-masing.Karena itu, setiap daerah me-miliki perbedaan persoalanterkait stabilitas keamanan didaerah. Untuk itu guna men-gatasi persoalan-persoalantersebut pemerintah daerahmelakukan kordinasi-kordi-nasi dengan stakeholder ter-kait termasuk diantaranyaKominda. � NS

Wabup Terima Rombongan Kominda Kabupaten Solok

Wabup Sukabumi menyerahkan cindra mata kepada SekdaKabupaten Solok

Bupati menandatangi parasasti Masjid

Bupati Resmikan

Masjid Praja WibawaPalabuhanratu, SNP

Fungsional Masjid tidak hanya dapat dilihat dari inten-sitas penggunaan Masjid akan tetapi fungsional Masjiddalam kontek pemberdayaan jamaah adalah dalam rangkamenjawab persoalan umat merupakan faktor penting.Demikian dikatakan Bupati Sukabumi H. Sukmawijayadalam sambutannya pada acara peresmian Masjid PrajaWibawa Selasa (4/11) di Komplek Kantor Satuan Polisi Pa-mong Praja Palabuhanratu. Hadir pada kesempatan terse-but Ketua DPRD, Ketua BAZ, Tokoh Agama, OKP dan un-dangan lainnya.

Bupati mengatakan, Masjid harus mampu dijadikan sa-rana untuk menggali berbagai potensi yang dimiliki umat.“Untuk itu Mesjid harus dapat dimanfaatkan dalam rang-ka membahas berbagai persoalan umat. Sehingga dengandemikian melalui Masjid kita akan mampu melahirkan ber-bagai pemikiran, konsep maupun langkah kongkrit dalammengatasi berbagai persoalan yang dihadapi umat Islam,”ujarnya.

Bupati mengharapkan, agar Masjid ini digunakan dandimanfaatkan dengan sebaik-baiknya untuk kepentinganpelaksanaan ibadah dan pembinaan akhlak khususnya se-luruh Pegawai dan anggota Sat Pol PP Kabupaten Sukabu-mi serta masyarakat sekitar, sebagai salah satu wujud nya-ta pencapaian Misi membentuk masyarakat yang bera-khlakul kharimah.

Sementara Kepala Satuan Polisi Pamong Praja, Drs.Dadang Eka Widyanto, M.Si. melaporkan, Masjid PrajaWibawa dibangun tanpa menggunakan dana APBD. Akantetapi melalui pola Personil Sosial Responsibility (PSR) dariseluruh anggota Sat Pol PP Kabupaten Sukabumi. Dadangjuga menekankan kepada para anggota supaya meningkat-kan kinerja serta menjalankan tugas dengan baik dan jugajangan lupa menjalankan ibadah yang dianutnya. � NS

Bupati menandatanngi prasasti

Bupati Hadiri Gebyar Muharam

dan Milad PSI ke-XIIIPalabuhanratu, SNP

Deklarasi penegakan Syariat Islam senyatanya adalahmoment untuk senantiasa ingat akan janji dan komitmentkita, mengamalkan ajaran islam secara kaffa dalam selu-ruh sendi kehidupan. Hal ini dilakukan untuk dapat mem-bangkitkan dan meningkatkan kembali nilai-nilai keiman-an dan ketaqwaan, yang tercermin dari perilaku beraklakulKharimah, yang Uswatun Khasanah guna mewujudkanKabupaten Sukabumi yang Mubarokah.

Demikian dikatakan Bupati H. Sukmawijaya. pada ac-ara Gebyar Muharam 1436 H dan Milad Penegakan SyariatIslam (PSI) Ke – XIII tingkat Kabupaten Sukabumi, Senin(3/11), di Lapangan Yonif 310/KK Cikembar. Hadir padakesempatan tersebut Forkopimda, Wakil Bupati AkhmadJajuli, Sekretaris Daerah Drs.H.Adjo Sardjono,MM, KepalaOPD, Ketua MUI, Ketua BAZ, Tokoh agama, TokohMasyarakat serta Undangan lainnya. Pada kesempatanyang sama Bupati Sukabumi Menanda tangani PrasastiDukungan Gerakan 1KM - 1S (Satu Keluarga Miskin SatuSarjana).

Menurut Bupati, upaya kearah tersebut akan terus ber-jalan dan tidak boleh berhenti bagaimanapun situasi dankondisi yang ada. Walaupun sesungguhnya kita semua di-tangtang untuk dapat membuktikan dan mewujudkan ke-bulatan tekad kita diatas. “Tentu saja hal ini harus tercer-min dalam perilaku dan perbuatan serta kondisi yang adasekarang ini, dibandingkan dengan keadaan dan kondisisebelumnya terlebih dengan daerah lain yang tidak melaku-kan hal yang sama,” ujarnya.

Dijelaskan, membangun masyarakat Kabupaten Suk-abumi yang islami bukan hal yang mudah dan dapat terca-pai dalam waktu yang singkat. Tetapi juga untuk menjadi-kan islam sebagai “Manhajul Hayah” bukan impian yangtak mungkin dapat digapai. “Untuk itu kepada Majlis Ula-ma Indonesia (MUI) dengan seluruh komponen organisasikeagamaan lainnya kiranya tetap melakukan kajian dankegiatan sebagai upaya menggiring semangat penegakansyariat islam,” katanya.

Dapat teraplikasi dan terlaksana dengan baik dan solu-tif, dapat terjawab persoalan umat selama ini. Karena ko-mitmen kita adalah untuk mewujudkan Sukabumi yangMaju dan Sejahtera yaitu masyarakat yang mubarokah.Dengan sendirinya akan terwujud apabila pembinaan keag-amaan senantiasa terus dilakukan secara terintegrasi danbertumpu pada kekuatan partisipasi dengan orientasimengharap ridho Illahi sebagai upaya untuk meningkat-kan kualitas Iman dan Taqwa sebagai kunci utama.

Sementara Kepala Bagian Keagamaan Drs. H. Ali Iskan-dar, MH melaporkan kegiatan Gebyar Muharam yang sudahberjalan selama 13 tahun sejak umat Islam Kabupaten suk-abumi mendeklarasikan penegakan Syariat Islam.

Hal tersebut adalah senyatanya sebuah moment untuksenantiasa ingat akan janji dan komitmen kita mengamal-kan ajaran Islam secara Kaffa dalam seluruh sendikehidupan. ”Kegiatan ini dilakukan untuk dapat membang-kitkan dan meningkatkan kembali nilai-nilai Keimanan danKetaqwaan yang tercermin dari pelaku Berakhlakul Khari-mah, yang Uswatun Khasanah guna mewujudkan Kabupat-en Sukabumi yang Mubarokah,” pungkasnya. � NS

Kehadiran Menteri se-cara resmi Walikota Suk-abumi, H. Mohamad Mu-raz, beserta unsur MuspidaKota Sukabumi dan KepalaBBP BAT Sukabumi, di

Halaman Kantor BBPBATSukabumi. Rombonganmenteri langsung meninjauKolam PembudidayaanIkan Koi dan Ikan LeleSangkuriang. Selain itu,

Yuddy C juga meninjau Ru-angan Pelayanan PublikBBPBAT Sukabumi, sertakesiapan dan pelayanan Pe-gawai, khususnya dalammemberikan pelayanan ke-pada masyarakat yang da-tang ke BBPBAT Sukabumi.

Pada kesempatan terse-but, MenPAN RB meng-harapkan, dalam setiapmelaksanakan tugas danmemberikan pelayanan ke-pada masyarakat, harusefisien, efektif dan produktif.Usai meninjau Kolam Pem-budidayaan Ikan, RuanganPelayanan Publik BBPBATSukabumi, dan memberikanbantuan bibit ikan lele kepa-da sejumlah Petani BudidayaIkan di Kota Sukabumi, Yud-

dy C dan para Pejabat Ke-menPAN RB, beserta Wa-likota Sukabumi dan unsurMuspida Kota Sukabumi,berkesempatan mencicipihidangan kuliner khas BBP-BAT Sukabumi, yakni SateIkan Lele Sangkuriang.

Walikota Sukabumi men-yampaikan rasa kagum,sekaligus memuji kegiatansidak dan kunker yang dilaku-kan MenPAN RB ke BBPBATSukabumi itu karena dinilaisimple dan tidak bertele-tele, serta sangat efisien dan efek-tif, namun cukup aktif danproduktif. Sehingga menurutMuraz, perlu diterapkan,dikembangkan dan dilakukanseluruh pejabat, termasuk diKota Sukabumi. � HP

Menteri PAN RB Sidakke BBP BAT Sukabumi

Yuddy Chrisnandi saat sidak di BBPBAT Sukabumi

Sukabumi, SNPMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara danReformasi Birokrasi MenPAN RB, Yuddy Chris-nandi, didampingi para Pejabat KemenPAN RB,melakukan Sidak (Inpeksi Mendadak) danKunker (Kunjungan Kerja) ke Balai BesarPerikanan Budidaya Air Tawar (BBPBAT) Suk-abumi, sekaligus memberikan Bantuan BibitIkan Lele, kepada sejumlah Petani BudidayaIkan di Kota Sukabumi, Sabtu (1/11).

Palabuhanratu, SNPGerakan Memakmurkan

Masjid (GMM) pada hakikat-nya merupakan program-pro-gram unggulan yang sudah dansedang digulirkan baik MUIdengan gerakan iqomahnyadalam mencapai visi Penega-kan Syarikat Islam. Demikiandikatakan Bupati ketika mem-bacakan sambutan pada acaraUpgrade Gerakan Memakmur-kan Mesjid dan Iqomah, di Ko-mplek Mts Ikhwatul ImanDesa Kertajaya, KecamatanSimpenan, Senin (4/11). Had-ir pada kesempatan tersebutCamat serta Muspika Kecama-tan Simpenan, Ketua BAZ,Tokoh Agama serta undanganlainnya.

“Gerakan MemakmurkanMasjid gerakan moral gunamembangun tata nilai kebai-kan dalam keseluruhan sen-di kehidupan dilingkunganmasyarakat dan keluargadengan menguatkan kembalifungsi dan peran mesjid se-bagai centrum peribadatanumat dengan mencerminkansinergitas antara ulama dan

umaro,” ujar Bupati.Bupati berharap, melalui

Gerakan MemakmurkanMasjid dapat terlahir sebuahsystem yang dibutuhkan, karena mampu secara kon-sisten, dan akurat mewujud-kan keberkahan di masya-rakat. Dengan kepeloporanumaro dan ulama dalampembentukan akhlak mulia,sebagai implementasi dariiman dan taqwa yang akanmenimbulkan pertumbuhankebaikan di segala bidang,baik ekonomi, politik, sosialbudaya, pemerintahan, per-tahanan dan keamananserta ketentraman dan keter-tiban di wilayah KabupatenSukabumi.

Sementara itu, Panitia H.Pepen Sunjaya melaporkankegiatan ini diikuti oleh 150orang yang berasal dari Desa-desa se-Kecamatan Simpen-an dengan tujuan terjalinnyasilaturahmi antara ulamadengan umaro sehingga tim-bul rasa kebersamaan dalammelaksanakan program pem-binaan umat. � NS

Sukabumi, SNPDalam Rancangan Per-

aturan Daerah (Raperda)Kota Sukabumi tentang Pe-rubahan Atas Perda Nomor 4Tahun 2010, Tentang Retri-busi Pemakaian KekayaanDaerah, ada Penyesuaian Ob-jek dan Tarif Retribusi Pema-kaian Kekayaan Daerah KotaSukabumi.

Walikota Sukabumi, H.Mohamad Muraz, mengata-kan bahwa adanya penyesua-ian objek dan tarif retribusipemakaian kekayaan daerahKota Sukabumi ini, sebagaidampak dari adanya penam-bahan nilai ekonomis objekkekayaan daerah, serta adan-ya peningkatan biaya peme-liharaan. Objek dan tarifretribusi pemakaian keka-yaan daerah Kota Sukabumiini, perlu disesuaikan, yangbertujuan, selain untuk men-ingkatkan PAD (PendapatanAsli Daerah) Kota Sukabumi,juga untuk meningkatkan pe-

layanan dan kemudahan ke-pada masyarakat, dalammelakukan pemakaiankekayaan daerah.

Tahun 2014 ini, Pemerin-tah Kota Sukabumi, sedangmelakukan kegiatan pen-dataan, pencatatan, dan per-baikan pelaporan aset Pemer-intah Kota Sukabumi,khususnya aset tetap, padasetiap SKPD (Satuan KerjaPerangkat Daerah), disesuai-kan dengan permasalahanyang harus ditindaklanjutioleh masing-masing SKPDberdasarkan Laporan HasilPemeriksaan BPK (Badan Pe-meriksa Keuangan) RI, atasLaporan Keuangan Pemerin-tah Kota Sukabumi Tahun2013. Diharapkannya, kegia-tan tersebut dapat memper-oleh data aset PemerintahKota Sukabumi yang wajar,serta dapat dipertanggung-jawabkan.

Walikota Sukabumi men-gatakan, kekayaan atau aset

tetap yang dimiliki Pemerin-tah Kota Sukabumi, dari ha-sil audit BPK RI, sampaiTahun Anggaran 2013, ber-nilai Rp1.432.183. 746.835,00. Antara lain, Aset TetapTanah sebesar Rp206.701.325.586,00, Peralatan danMesin sebesar Rp228.802.

907.305,00, serta Gedungdan Bangunan sebesarRp391.868.430.693,00. Se-lanjutnya, Jalan, Irigasi danJaringan sebesar Rp530.833.898.852,00, Aset Tetap Lain-nya, seperti Buku Kepusta-kaan, Barang Bercorak Kese-nian, Hewan Ternak danTumbuhan sebesar Rp37.166.292.437,00, serta Konstruk-si Dalam Pengerjaan sebesarRp36.810.891.962,00.

Muraz melanjutkan, men-genai adanya PenghapusanTarif Objek Retribusi LahanSawah dan Tanah Daratanatau Tegalan, dimaksudkanuntuk diubah, supaya sesuaidengan perkembangan eko-nomi dan infrastruktur loka-si tanah,. Selanjutnya diker-jasamakan berdasarkan per-janjian pemakaian kekayaandaerah, yang dapat men-ingkatkan kontribusi retribu-si pemakaian kekayaan daer-ah, terhadap PAD Kota Su-kabumi. � HP

Bandung, SNPKepala Bidang (Kabid)

Angkutan, Dinas Perhubun-gan (Dishub) Kota Bandung,Agung Purnomo, mengklaimbahwa pelaksanaan penataanmarka jalan TA 2014 sesuaidengan aturan, baik adminis-trasi maupun teknis. “Ini di-lakukan karena sudah bany-ak marka jalan yang rusakdan perlu adanya penggan-

tian. Pelaksanaan pun sudahsesuai yang diperjanjikandalam kontrak. Kami tidakberani bermain-main, karenasaya masih punya keluargadan nama baik perlu dijaga,”ujarnya.

Menurut Agung, padatahun 2014 ini ia berperansebagai Kuasa PenggunaAnggaran (KPA) pada kegia-tan penataan marka jalan.

Untuk kegiatan itu kata dia,Dishub Kota Bandung han-ya mendapat alokasi danasekitar Rp2,4 miliar. “Sayahanya sebagai KPA dandibawah saya masih adaPPK. Anggaran untuk pena-taan marka jalan di KotaBandung tahun 2014 inikecil, yaitu hanya berkisarRp2,4 miliar. Itupun peng-gunaannya sudah terserap

sesuai spek dan tidak adayang dimark’up,” katanya.

Sementara Kepala DinasPerhubungan Pemkot Band-ung yang hendak dimintaitanggapan terkait minimnyaanggaran marka jalan padaTA 2014 tidak berhasil.Menurut pengakuan HumasDinas Perhubungan KotaBandung, Kadis tidak ada ditempat. � WIN

Palabuhanratu, SNPKORPRI yang profesion-

al, beriman, intelektual dansejahtera bukan sekedarmacan kertas atau sebuahbingkai jendela untuk meli-hat luasnya pelataran komu-nitas organisasi. Tetapi se-buah tekad dan semangatyang mengakar dalam suatusistem pengelolaan organisa-si Korpri untuk mengeksiskanintern organisasi sehinggaperannya dapat dirasakankhusunya oleh anggotanyadan umumnya oleh masya-rakat Kabupaten Sukabumi.

Demikian dikatakan Sek-ertaris Daerah Drs. H. AdjoSardjono, MM pada upacarapembukaan perlombaandalam rangka rangkaian keg-iatan HUT KORPRI ke-43tahun 2014, di lapang parkirSetda Kabpaten Sukabumi,Selasa (4/11). Hadir padakesempatan tersebut AssdaIV Bidang Administrasi, Parakepala OPD se-KabupatenSukabumi para peserta dantamu undangan lainya.

Dikatakan pula, anggotaKORPRI sebagai aparaturpemerintah dan pelayanmasyarakat merupakan salahsatu faktor penentu keber-hasilan pembangunan yangdidalam menjalankan tugassehari-harinya. Dituntut un-tuk memantapkan jiwa Korps,meningkatkan soliditas ser-ta solidaritas, sehinggaproduktifitas kerja dan kual-itas pelayanan dapat dit-ingkatkan.

Hal mendasar yang harusdimiliki seorang pegawai/aparatur untuk memperolehkualifikasi tersebut adalah

dengan memiliki kesehatanjasmani dan rohani yang pri-ma, untuk itu diperlukan up-aya pemeliharaan yang berta-hap, bertingkat, serta ber-kelanjutan. “Oleh karena itudengan diselenggarakan keg-iatan ini, merupakan saranayang tepat bagi PegawaiNegeri Sipil, anggota KOR-PRI di lingkungan Kabupat-en Sukabumi untuk men-yalurkan bakat, hobi danprestasi untuk meningkat-kan kesehatan jasmani danrohani,” kata Sekda.

Sementara itu panitiapenyelenggara Nanang Hi-dayatullah, SH, MM dalamlaporannya mengatakan,bahwa kegiatan ini akan ber-langsung mulai tanggal 4sampai 6 November 2014bertempat di wilayah Palabu-hanratu.

Adapun jenis kegiatan-nya adalah lomba paduansuara yang diikuti 20 peser-ta/OPD, lomba pengucapanpanca prasetya KORPRI di-ikuti 61 peserta/OPD, Lom-ba Ketangkasan baris ber-baris 14 peserta/OPD, lombasenam kebugaran jasmani/SKJ 2012 diikuti 21 peserta/OPD dan lomba tilawatil Qu-ran bidang tilawah diikuti 35peserta/OPD.

“Diharapkan denganadanya kegiatan ini dapatmempererat tali silaturrahmianggota KORPRI se-Kabu-paten Sukabumi. Meningkat-kan kesehatan fisik dan ke-bugaran tubuh anggota KOR-PRI serta mengaktualisasikankandungan Al-quran di ke-hidupan sehari-hari,” pung-kasnya. � NS

Objek dan Tarif Retribusi Daerah Perlu Disesuaikan

Agung Purnomo: Penataan Marka Jalan Sesuai Ketentuan

H. Mohamad Muraz

Upacara PembukaanLomba HUT Korpri ke-43

Sekda Kabupaten Sukabumi membacakan sambutannya

Pembukaan AcaraUpgrade GMM dan Iqomah

Bupati Sukabumi membacakan sambutannya

Page 8: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20148 Swara Nusantara

Sidoarjo, SNPPerusahaan Daerah Air

minum (PDAM) Sidoarjomengambangkan proyek pen-gadaan air bersih untuk meng-hadapi musim kemarau. Dian-taranya dengan membangunjaringan pipa dari sumber airyang berlokasi di daerah DesaSiwalan Panji ke daerah Keca-matan Krian, agar kwalitas airbersih dan suplay air yang me-limpah.

Untuk merealisasikanproyek tersebut hingga jarin-gan pipa air sampai kerumahkonsumen tentunya membu-tuhkan dana milyaran rpiahyang bersumber dari danaAPBD Sidoarjo maupun dariAPBN pusat. Pengadaan air

bersih dari sumber yang ba-gus merupakan upaya untuk

menigkatkan kwalitas air bagiwarga Sidoarjo. Karena air

tersebut untuk dikonsumsimasyarakat di wilayah Kabu-paten Sidoarjo.

Sugiyono menjelaskanpada koran ini, dengan kwal-itas air bersih tentunya men-ingkatkan taraf kesehatanmasyarakat dan adanya real-isasi proyek yang dibangunpemerintah Daerah Sidoarjoutunuk kepentingan umum.Kinerja PDAM Sidoarjo saatini sudah bagus dengan adan-ya penekanan kebocoran airbagi pelanggan, sampai mem-berikan pelayanan yang baikbagi pelanggan dan tentunyamenyambung bagi pendapa-tan bagi pemerintah Kabu-paten Sidoarjo.

Kasatker Pengembangan

Kinerja Pengelolaan Air Mi-num (PKPAM) Jawa Timuryang sebelumnya KasatkerPengembangan Kawasan Pe-mukiman (PKP), Zainal Ari-fin, di kantornya kepada SNPmengatakan proyek yang saatini dikerjakan di wilayah DesaSiwalan Panji Kecamatan Bu-duran dan di Kecamatan Kri-an dalam pengawasan dilapangan. Para jajaran turunkelapangan agar kwalitasproyek bangunan benar-be-nar bagus dan sesuai denganperencanaan. Sebab kata diaproyek itu untuk kepentinganmasyarakat luas.

Terpisah, Direktur TeknikPerusahaan Air Minum Daer-ah Sidoarjo, Iwan Prasetyo,

menambahkan, dengan per-tumbuhan penduduk yangsemakin pesat di Sidoarjotentunya mebutuhkan saranaAir minum bersih, serta pel-ayanan yang baik bagi pel-anggan.

Antara pihak PDAM Si-doarjo maupun Dinas PUCipta Karya dan Tata RuangProvinsi Jawa Timur, katadia, berkerjasama agarproyek tersebut bisa diman-faatkan masyarakat Sidoarjo.Walaupun saat ini DirekturTehnik PDAM Sidoarjo IwanPrasetyo ikut seleksi pendaft-aran Direksi PDAM Sidoarjo,ia masih menyempatkan tu-run kelapangan mengawasisetiap proyek. � HARI

PDAM Sidoarjo Perluas Jaringan Air Bersih

Demikian pernyataan Bu-pati Banyumas Ir. AchmadHusein, menanggapi dugaankasus anggaran PKK yangdiduga menyeret istrinya,Erna Husein, selaku KetuaPKK Kabupaten Banyumas.

Pernyataan orang nomorsatu di Banyumas tersebutsontak mendapat kritik keras

dari berbagai pihak. Salah sa-tunya disampaikan KetuaGerakan Nasional Pemberan-tasan Korupsi (GNPK) Kabu-paten Banyumas, Subroto.“Bupati seharusnya bisa bic-ara di media dengan arif danbijaksana. Kalau tidak bisamending diam,” katanya Sub-roto dengan nada tinggi.

Menurut Subroto pihakn-ya akan membuktikan kiner-janya dengan tindakan nyata,melalui pengangkatan kasus-

kasus dugaan KKN yang terja-di di sejumlah SKPD. “GNPKtidak hanya mengangkat dug-aan KKN di Disperindagkopsaja. Inspektorat juga akanmendapat giliran selanjutnya.Hal itu terkait tentang perpan-jangan pensiun Kepala Inspe-ktorat yang tes nya didugatidak ditanda tangani tim dok-ter medis,” katanya.

Subroto juga memintakepada SKPD lainnya seper-ti Dinas Pertanian, DinasPeternakan dan Perikananserta Badan LingkunganHidup untuk bersiap-siap.“Kami sudah mengantongisejumlah data permulaan.Untuk itu bagi SKPD yangtidak bermain uang kotortidak perlu khawatir,”pungkasnya. � JOKSUS

Pernyataan BupatiBanyumas Menuai Kritik

Banyumas, SNPJika ada sebab tentu ada akibat. Saat Pemdatengah berupaya menegakkan Perda tokomodern, pasti ada pihak yang dirugikan.Kemudian, pihak yang dirugikan membuatulah atau membuat sebab yang akibatnyakepada saya. Kasihan istri saya. Saya dan istrisiap mengikuti prosedur hukum yang berlaku.

Achmad Husein

Warung Sate Pak Heru

Kuliner Pavorit di PurwodadiPurworejo, SNP

Dari beberapa warung sate di Kabupaten Purworejo,bahkan di Kulonprogo maupun Ring Road Selatan, WarungSate Pak Heru, cukup terkenal dan banyak dikunjungi pel-anggan. Bertempat di Purwodadi, Kabupaten Purworejo,menjadi lokasi strategis untuk menjajankan kuliner khasIndonesia ini.

Warung sate Pek Heru dirasakan mayarakat sebagaitempat yang nyaman dan asyik untuk bersantap ria bersa-ma keluarga dan teman. Tempat ini juga sering dikunjungimuda-mudi setempat dan bahkan ada yang membawa rom-bongan keluarga.

Selain hidangan yang terasa nikmat, pelayanan me-muaskan dari sang pemilik menjadikan usaha itu kiniberkembang pesat. Maka tak heran kalau banyak para pel-anggan baik untuk perorangan makan di tempat atau ber-pesan untuk hajatan atau resepsi baik perorangan maupuninstansi pemerintah pada saat rapat/musyawarah kerja.

Disamping menyediakan sate kambing, sate ayam, tong-seng, gulai yang rasanya nikmat, pelanggan juga dipersi-lahkan mengambil nasi sendiri sesuai takaran yang diingin-kan. Untuk minuman, hanya tinggal memesan dan akandisajikan secepatnya. Wisata kuliner di lokasi ini memangsangat cocok bagi semua kalangan karena harganya yangtergolong murah ditambah lagi dengan petugas pelayananyang ramah dan santun. � JW

Purworejo, SNPSebanyak 43 Desa pener-

ima Program PembangunanInfrastruktur Perdesaan(PPIP) tahun 2014 di Kabu-paten Purworejo menanda-tangani kontrak dengan Satu-an Kerja (Satker) Kabupatenpada Rabu (30/10) di AulaDPU Kabupaten Purworejo.Penandatanganan itu dilaku-kan organisasi masyarakatsetempat dengan acara yangberjalan lancar dan kondusif.

Setelah dilakukan penan-datanganan, dana direncana-kan akan cair pada awal No-vember 2014. Sedangkan re-alisasi kegiatan dengan danaRp100 juta pada tahap perta-

ma akan dilakukan padaminggu kedua Novemberdengan serentak.

Salah satu penerima PPIPDesa Wangunrejo, Bin Dar-manto, menyampaikan terimakasih kepada pemerintah pu-sat yang telah memberi ban-tuan untuk pembangunan didesanya. Untuk Desa Wan-gunrejo, akan digunakan un-tuk pembangunan rabat betondi beberapa titik jalan. “Dalamtahap pertama ini diagenda-kan untuk pembangunan di 3titik RT. Mudah-mudahandalam tahap II juga akan seg-era cair dan akan dilanjutkanpembanguan berikutnya,”kata Darmanto. � BIN

Madura, SNPJelang Pemilihan Kepala

Desa (Pilkades) yang akan di-laksanakan secara serentak diKabupaten Sumenep, iklimperpolitikan lokal (grassroot) mulai menaik, yangditandai maraknya pemasan-gan baleho beserta stiker darimasing-masing tim bakal ca-lon. Panitia Pilkades Kecama-tan Sapeken telah terbentukpada bulan Juli hingga mulaiaktif 18 September 2014.

Juru bicara Panitia Pil-kades Desa Sapeken, HasaniHamzah kepada SNP menge-mukakan bahwa hal tersebutmengacu kepada Surat Bu-pati Sumenep tertanggal 15September 2014, Nomor;141/435.012/2014 perihaljadwal pelaksanaan PilkadesKabupaten Sumenep untukwilayah daratan tanggal 20dan 26 Nopember 2014. Un-tuk wilayah kepulauan dijad-walkan pada tanggal 1Desember 2014, dengan pan-

itia Penyelenggara PilkadesKecamatan Sapeken berjum-lah 27 orang termasuk anggo-ta dari pulau.

Jumlah bakal calon yangsudah menyerahkan berkaskepada Panitia sejak dibu-kanya pengumumunanpendaftaran bakal calon Ke-pala Desa pada 29 Septem-ber 2014 sampai dengan 9Oktober 2014 ada 5 orang.Nama-nama bakal calon ituantara lain, moh. Sallim,moh. Sain, MuhammadSaleh, Anwar dan Joni Jun-aidy. Berkas kelima bakalcalon telah diteliti dan diver-ifikasi dan ditetapkan se-bagai Calon Kepala Desa(Calkades) oleh PanitiaPilkades yang bertempat diSekretariat Panitia Pilkades,Kampung Bukut, Desa Sape-ken, Kecamatan Sapeken.

“Visi kami adalah bagaim-ana pelaksanaan PemilihanKepala Desa Sapeken ber-jalan lancar, aman, tertib dan

sukses. Kami bertekad untukmenjalankan tugas kepani-tiaan sebagai sebuah amanahserta berupaya semaksimalmungkin membangun keko-mpakan dan spirit menjaganetralitas dan obyektifitasbersifat mandiri dan tidakmemihak. bekerja sesuai den-gan petunjuk teknis sehinggapelaksanaan Pemilihan Kepa-la Desa dalam rangka memil-ih kepala Desa yang menjadipemimpin masyarakat untukmasa-masa yang akan da-

tang. Sehingga pemimpin ter-pilh adalah benar-benar be-rasal dari pemilihan yang ju-jur, adil dan demokratis,” ka-tanya.

Hal senada juga di-ungkapkan Kapolsek Sape-ken, mewakili Forpimka (Fo-rum Pimpinan Kecamatan)usai rapat Musyawarah tang-gal 27 Oktober 2014. Harapanyang disampaikan pada Pe-milihan Kepala Desa nanti,agar berjalan aman dan ter-tib. � SYAIFUL BADRI

Musyawarah Panitia dan Calkades Kecamatan Sapeken

Serang, SNPDinas Sumber Daya Air dan

Pemukiman (SDAP) Provinsi Ban-ten saat ini sedang membangungedung perkantoran instansi pe-merintah. Pembangunan yang di-lakukan secara berkesinambungandi sekitar Kawasan Pusat Pemer-intahan Provinsi Banten (KP3B) inidiharapkan dapat menopang kebu-tuhan seluruh masyarakat.

Pembangunan yang terus di-langsungkan itu sudah meram-pungkan sekitar 25 gedung kan-tor instansi, yang nantinya akanlebih memudahkan masyarakatuntuk dapat berinteraksi denganpemerintah daerah. Aspek yangmenentukan keberhasilan pem-bangunan ini tidak lain adalahkarena terciptanya koordinasi

yang baik antara pemerintah daer-ah dan masyarakat.

Hal itu diungkapkan KepalaDinas Sumberdaya Air dan Pe-mukiman Provinsi Banten Ir. Iing

Suwargi. Ia mengharapkan kerjas-ama dari masyarakat untuk men-dukung kelangsungan programpemerintah. “Saya mengharapkankontribusi seluruh masyarakat

Dinas SDAP Bangun Gedung Perkantoran Pemprov Banten

Banten, terus menunjang programpemerintah. Sebab peran masya-rakat akan menentukan keberhasi-lan pembangunan di Provinsi Ban-ten,” pungkasnya. � PUN

Ir. Iing Suwargi Kawasan Pusat Perkantoran Provinsi Banten

43 Desa Penerima PPIPTandatangani Kontrak

Joko Susanto Dinobatkan

Man Of The Year 2014

16 Peserta Ikuti Kirab Khataman

Baca Alqur’an di Desa MendiroPurworejo, SNP

Sebagai rasa syukur kepada SWT, para peserta penga-jian baca kitab suci Alqu’an di Komplek Masjid Nur Hi-dayah, Desa Mendiro, Kecamatan Ngombol, KabupatenPurworejo menyelenggarakan kirab khataman, pada Ming-gu (9/11). Acara itu diikuti 16 orang, terdiri dari 9 orangwarga Desa Mendiro dan 3 orang warga Jombang, serta 4orang orang warga Desa Wunut. Kirab keliling kali ini akanmengambil rute mulai dari Desa Mendiro –Wunut- Sus-uk-Jombang-Briyan-Joso-Ngombol-Kembang Kuning dankembali ke finis yaitu Desa Mendiro.

Untuk melaksanakan kirab khatam tersebut dilengka-pi dengan sarana dan prasarana, termasuk alat-alat yangdiperlukan oleh para wali santri, seperti kendaraan danalunan suara seni budaya islami. Para santri yang khatamtersebut diberikan bimbingan dan penyuluhan oleh K. Su’epdari Sumberejo dibantu Ahmad Mulfiah. Selain itu, Kepa-la Desa Mendiro, Suparmo, juga membekali peserta den-gan arahan dan nasehat.

Keberhasilan para santri dalam pengajian baca ayat suciAlqur’an tersebut wajib disyukuri dan ditingkatkan. Un-tuk para peserta pengajian yang belum khatam agar kede-pan lebih baik dan bermanfaat untuk orang tua danmasyarakat. Demikian juga dengan lingkungan tempatnyabelajar, agar mampu menunjukkan ragam prestasi. � JW

Mesuji, SNPTim Penggerak PKK Kabupat-

en Mesuji menggelar kegiatan Ra-pat Konsultasi Tahun 2014 padahari Selasa (4/11/2014) bertem-pat di Aula Sekretariat Daerah Me-suji. Rapat Konsultasi tersebut di-buka oleh Asisten II SetdakabMesuji, Ir. Rizal Fauzi, mewakiliBupati Mesuji, serta dihadiri olehpara pejabat struktural, para ca-mat, dan para pengurus TP-PKKtingkat kecamatan dan desa.

Hadir sebagai pembicaradalam acara tersebut Ketua TimPenggerak PKK Kabupaten Me-suji, Hj. Elviana Khamami, KepalaBPMPD Kab. Mesuji, Drs. IndraKusuma Wijaya, MM dan para ket-ua pokja.

Dalam sambutannya, RizalFauzi mengatakan bahwa PKKmemiliki peran yang sangat pent-

ing dan strategis dalam pemban-gunan. “Dengan potensi yang di-miliki, diharapkan PKK senantiasaberupaya mewujudkan cita-cita or-ganisasi, melalui pelaksanaan 10program pokok PKK dengan ber-pedoman kepada UU Nomor 52Tahun 2009 ser ta PermendagriNomor 1 Tahun 2013,” terangnya.

Dirinya berharap, melalui rap-at konsultasi ini diharapkan mam-pu meningkatkan wawasan,pengetahuan, dan peran serta pen-gurus PKK dalam melaksanakantugas-tugas dan kegiatan secarabenar dan terarah sesuai denganfungsinya. “Semoga prestasi dankeberhasilan yang telah diraih TimPenggerak PKK Kabupaten Mesujipada tahun ini di Tingkat ProvinsiLampung maupun Nasional lebihmeningkat lagi pada tahun berikut-nya,” harapnya. � SUDAR/HEN

TP PKK Mesuji GelarRapat Konsultasi 2014

Tebo, SNPPendapatan Asli Daerah (PAD)

yang berasal dari retribusi sewatoko atau kios di Pasar SarinahKelurahan Wirotho Agung, Keca-matan Rimbo Bujang yang dikel-ola Dinas Koperasi PerindustrianPerdagangan dan PengelolaanPasar (DKPPP) Kabupaten Tebomenurun drastis selama enambulan terakhir.

Menurunnya retribusi sewakios dan toko tersebut dipicukurangnya daya beli masyarakat.Sementara menurunnya daya belimasyarakat adalah diakibatkan am-buradul dan anjloknya harga getah

karet di tingkat petani yang berim-bas melemahnya roda perekonomi-an di semua sektor. Berdasarkanpendataan petugas pemungut retri-busi DKPPP Rimbo Bujang, seban-yak 400 kios dan toko di kawasanPasar Sarinah yang terkafer menja-di wajib retribusi.

Namun, akibat melemahnya disektor perdagangan, hanya 50 per-sen saja penghuni kios dan tokoyang sberhasil ditagih untuk mem-bayar retribusi. Sedangkan 50 per-sen lagi penghuni kios dan toko takmembayar retribusi alias menjadipenunggak retribusi. “50 persenpedagang penghuni kios dan toko

di kawasan Pasar Sarinah takmembayar retribusi dan menjadipenunggak retribusi,” ungkap HadiSutrisno, petugas pemungut retri-busi kepada koran ini (04/11).

Menurutnya, besarnya sewakios dan toko Rp47.000 setiapbulannya. Sedangkan yang terda-ta, ada sekitar 400 lebih kios dantoko di Pasar Sarinah KelurahanWirotho Agung, ada separuh pen-ghuni kios dan toko menunggakretribusi sejak Mei hingga Oktober2014. “Tujuh bulan yang lalu hasilhasil tagihan retribusi mencapaiRp.6 juta hingga Rp.7 juta setiapbulannya. Sejak enam bulan tera-

khir ini, hasil tagihan retribusi han-ya mencapai Rp.3 juta hingga Rp.4juta saja setiap hulan. Ya, maubagaimana lagi, perdagangan lagilesu,” ujar Hadi Sutrisno.

Salah seorang pedagang kaindi Pasar Sarinah, Bayu membe-narkan sejak enam bulan terakhirini, pedagang di Pasar Sarinahmengeluh. Pasalnya, pangunjungpasar sangat sepi, dan pembelikadang ada kadang sama sekalikosong. “Kami tahu retribusi ituadalah untuk PAD, bukannya kamitidak mau bayar, tetapi hasil jualbeli kami hanya pas-pasan,” ke-luhnya. � TR

Pedagang Tak Bayar Retribusi

PAD Kios dan Toko Turun Drastis

Mesuji, SNPSekretariat Unit Pelaksa-

na Program Keluarga Hara-pan (UPPKH) Mesuji tidakberpenghuni, meski ada pa-pan nama. Program KeluagaHarapan (PKH) merupakanprogram Kemensos dengansasaran 14 katagori miskin.Pada tahun 2014 ini Kabupat-en Mesuji mendapat bantuan824 Kepala Keluarga (KK)yang dibagi di tiga kecamatansecara bertahap.

Pada 22 Oktober dibagi-kan di Kecamatan Mesuji In-duk, sementara untuk Keca-matan Mesuji Timur dibagi-kan pada 23 Oktober. Be-soknya, giliran KecamatanRawa Jitu Utara yang menda-pat giliran. Meski bantuan inikurang tepat sasaran, karnamenggunakan data tahun2011, Dinsos Mesuji tidak pu-nya kewenangan untukmerubahnya. “Kami hanyamemfasilitasi saja, karenadata itu dari BPS,” ujar Kabid

Bansos, Masthomi.BA.Terpisah, salah satu staf

BPS Kabupaten Mesuji, Abbi,membenarkan kalau data PKHdidapat dari BPS, tapi data itukata dia tahun 2011 yang lalu,yang barang tentu tingkat ke-miskinan suatu rumah tanggasudah berubah. Dalammelakukan pendataan kataAbbi, BPS melibatkan aparaturdesa yang memang lebih pa-ham keadaan masyarakat yangada di desanya.

Lebih lanjut Abbi men-jelaskan, untuk penerima ban-tuan yang saat ini sudah tidaklagi masuk katagori miskin danmencabut atau alihkan ke or-ang lain, bukan kewenanganBPS. “Kan ada kantor lain yangmenangani, yang tidak jauhdari sini, di Desa Simpang Pe-matang, Kecamatan SimpangPematang. Namun pengurus-nya kami tidak tahu, karna se-lama ini tidak pernah kordina-si dengan kami,” pungkasnya.� SUDAR/HEN

Gunakan Data 2011

Bantuan PKH DidugaTidak Tepat Sasaran

Banyumas, SNPJoko Susanto merupa-

kan sosok yang palingsering diperbincangkanmasyarakat Banyumas be-lakangan ini. Kiprahnya di-akui sebagai seorang low-yer yang banyak berkiprahdemi tegaknya keadilan,khususnya dalam membe-la masyarakat kecil. Belumlama ini ia berhasil mem-bongkar penyuapan ter-hadap oknum pejabat

Pemda Banyumas, Rusmiyati, selaku Kasatpol PPBanyumas. Atas keberanian dan kegigihannya kasus terse-but terbongkar dan saat ini oknum tersebut sudah dijadi-kan tersangka.

Pria kelahiran Purwokerto 15 Oktober 1972 ini ketikadikonfirmasi perihal dasar atau hal yang melatarbelakangikeberaniannya membongkar kasus besar yang diduga mel-ibatkan sejumlah pejabat kabupaten Banyumas, ia betuturhanya ingin berbuat amar ma’ruf nahi mun’kar (berbuatkebajikan bagi sesama).

Alumni Fakultas Hukum Unsoed Purwokerto tahun1996, sejak berkiprah sebagai lowyer telah berhasil mem-bongkar mal praktek yang menimpa Sofiah penduduk desaArcawinangun Purwokerto. Saat itu Sofiah menjadi pasienpersalinan di RS Margono Purwokerto. Karena didugamenjadi korban malpraktek, maka Sofiah kemudian pin-dah berobat ke RS Ananda Purwokerto atas biaya sendiri.

Upaya hukum yang dilakukan oleh Joko Susanto se-bagai lowyer yang ditujuk Sofiah akhirnya pihak rumahsakit Margono merasa bertanggungjawab terhadap apayang menimpa kliennya tersebut. Pihak RS Margono ke-mudian membawanya ke ke RS Karyadi Semarang danmenanggung biayanya.

Atas dedikasinya itu Ikatan Peguyuban Wartawan Pen-gonyongan (IPWP) se-Eks Karesidenan Banyumas mem-berikan penghargaan Man of The Year 2014. Penyerahanpenghargaannya akan dilaksanakan dalam Desember 2014.IPWP yang beranggotakan 37 orang meliputi Cilacap.Banyumas, Purbalingga dan Banjarnegara secara aklama-si sepakat memberikan penghargaan tersebut kepada pen-gacara berkumis tebal itu. � JOKSUS

Joko Susanto SH

PT Bagas Jaya Selesaikan

Pengecoran Segmen Jalan IIndramayu, SNP

Pemkab Indramayu melalui Dinas Bina Marga menga-lokasikan dana Rp1.672.395.000, bersumber APBD TA2014 untuk peningkatan jalan Pekandangan Jatibarang,tepatnya dari Desa Krasak hingga Desa Jatisawit, Kecama-tan Jatibarang. Peningkatan jalan itu dilakukan denganbetonisasi oleh PT. Bagas Jaya selama 150 hari kalender.

Pelaksama PT Bagas Jaya, H. Jarto dan Pelaksana Tek-nis, Riyan dan Marham, kepada SNP mengatakan akanmelakukan pekerjaan sesuai ketentuan yang disampaikanDinas Bina Marga Kabupaten Indramayu dalam kontrakkerja. “Kami siap melaksanakan pekerjaan ini dengan se-baik-baiknya dan barangkali pekerjaan ini tidak memadaiatau kurang baik, kami siap ditegur. Kami berharap peker-jaan ini selesai sebelum tenggang waktu yang sudah diten-tukan Pemkab Indramayu,” ujarnya.

Saat ini peningkatan jalan atau pengecoran segmen Itelah selesai dilakukan dengan kualitas yang menurut war-ga sekitar tergolong baik. Riyan salah satu Pelaksana Tek-nis dianggap mampu bekerja secara professional, hinggapekerjaan selesai. Sebagaimana disampaikan Sanaji, salahsatu warga Kecamatan Jatibarang, peningkatan jalan ituhasilnya maksimal. � ZAENUDDIN

Page 9: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 20149 Swara Nusantara

SEKRETARIAT DPRDKABUPATEN MESUJI

MengucapkanSELAMAT & SUKSES ATAS DILANTIKNYA

Ketua dan Wakil Ketua DPRD

Periode 2014-2019Semoga dapat mengemban amanat rakyat dan ber-

manfaat bagi masyarakat mesuji , amiin...!!!

Sekretaris DPRD : Drs. MardiantoKabag Humas dan Protokol : Hi. Ma’ruf, SE

Kabag Risalah dan Perundang-undangan : Nurwansyah, S.Sos.Kabag Umum : Idham Khalik, SE

Kabag Keuangan : Iswanto

Jambi, SNPGubernur Jambi, H. Ha-

san Basri Agus (HBA) terusmemperjuangkan pemban-gunan Kawasan PelabuhanSamudera Ujung Jabung.Kali ini, gubernur menemuiMenteri Perhubungan (Men-hub) Republik Indonesia, Ig-nasius Jonan di Kantor Men-teri Perhungan, Jakarta,Rabu (5/11) petang,

Seperti yang kerap dike-mukakannya dalam berbagaikesempatan, Gubernur kem-bali mengemukakan kepadaMenhub bahwa pemban-gunan Pelabuhan SamuderaUjung Jabung merupakankunci kebangkitan kemajuanProvinsi Jambi.

Dalam pertemuan yangberlangsung relatif singkat ini,

pada intinya Gubernur memo-hon dukungan Menhub untukpembangunan PelabuhanSamudera Ujung Jabung. Se-lain itu, Gubernur juga men-gundang secara langsungMenhub untuk hadir dalampemancangan pembangunanPelabuhan Samudera UjungJabung, yang direncanakanpada 10 November 2014.

Menanggapi undanganitu, Menhub menyatakan,kalau untuk pemancangan,cukup Gubernur Jambi, cuk-up Kepala Daerah, tetapikelanjutan pembangunan-nya akan terus didukungoleh Kemenhub.

Tercermin dalam perte-muan tersebut bahwa responIgnasius Jonan sangat positifterhadap pembangunan Pel-

abuhan Samudera UjungJabung. Menhub men-gungkapkan, meskipun dirin-ya baru sepuluh hari kalend-er menjabat sebagai Menteri,namun dalam serah terimapekerjaan dengan Menteri

Perhubungan sebelumnya,EE Mangindaan, dirinyasudah mengetahui dan bah-kan sudah membaca rencanapembangunan PelabuhanSamudera Ujung Jabung.

Gubernur bahkan tidakperlu panjang lebar men-jelaskan rencana dan konseppembangunan PelabuhanSamudera Ujung Jabungkarena Ignasius Jonan men-yatakan sudah membacanya.Dengan tanggapan IgnasiusJonan yang sangat responsif,Gubernur mengatakan dirin-ya sangat mengapresiasitanggapan dan kepedulianIgnasius Jonan, terutamakarena Ignasius sudahmengetahui dan membacarencana dan konsep pem-bangunan Pelabuhan Sam-

udera Ujung Jabung, walau-pun masih sangat singkatmenjadi Menteri Perhubun-gan Republik Indonesia.

Selain itu, Gubernur jugamenyinggung pembangunanBandara Sultan Thaha Jam-bi, yang saat ini masih dalamproses pengerjaan. IgnasiusJonan menegaskan pern-yataan gubernur bahwa tidakada daerah yang maju tanpainfrastruktur yang baik.

Mantan Dirut PT KeretaApi Indonesia ini juga men-gungkapkan bahwa dia akanberusaha untuk melakukanpembangunan secara meratadi daerah, jangan hanyamenumpuk di Pulau Jawa.“Pembangunan infrastrukturjangan menumpuk di Jawa,kita ini NKRI,” ujar Ignasius.

Ignasius Jonan menge-mukakan, dalm konsep pem-bangunan tol laut yangdirencanakan Presiden Re-publik Indonesia, Jokowi,dari ujung Barat sampaiUjung Timur laut di Indone-sia harus ada arus lalu lintaskapal secara rutin, baik yangmengangkut orang maupunyang mengangkut barang.Dan untuk itu infrastrukturlalu lintas laut dari ujungBarat sampai ujung TimurIndonesia harus dibenahi,termasuk pelabuhan.

Dalam pertemuan terse-but, Gubernur didampingiAsisten II Sekda ProvinsiJambi, H.Haviz Husaini danKepala Dinas PerhubunganProvinsi Jambi, BenhardPanjaitan. � RS

Menhub Dukung Pembangunan Pelabuhan Samudera Ujung Jabung

H.Hasan Basri Agus

Jalan Desa Harapan Jaya Tembus

Lintas Timur akan DibangunMesuji, SNP

Jalan merupakan factor utama dalam mendorong kemajuan suatudaerah, karena akses perekonomian daerah bisa terkondisikan den-gan baik. Kondisi jalan yang memadai akan menjamin harga hasilbumi, karena tidak ada alasan karna kesulitan transportasi.

Demikian juga dengan Desa Harapan Jaya, Kecamatan Sim-pang Pematang, Kabupaten Mesuji, yang juga berusaha meningkat-kan taraf hidup masyarakat yang terdiri dari 309 Kepala Keluarga(KK). Desa yang dipimpin oleh Muslim selaku Kepala Desa bertekadmembangun jalan desa yang menembus Lintas Timur.

Kepala Desa Harapan Jaya, Muslim, saat ditemui di kediaman-nya mengatakan, bahwa jalan yang akan dibangun tersebut sangatdibutuhkan masyarakat untuk mengeluarkan hasil bumi yang di-hasilkan. Pendanaannya kata Muslim diambil dari kas desa, sela-ma 2 periode kepemimpinannya ditambah bantuan seorang pen-gusa terkemuka di Kabupaten Mesuji dan Tulang Bawang, yaituSuep. Adapun bantuan yang akan diberikan berupa satu unit exca-vator dan dan empat dumbtruck.

Muslim berharap setelah badan jalan dibuat, pihak PemkabMesuji untuk bisa melakukan pengerasan jalan berupa onderlag,baik dari APBN maupun APBD. � SUDAR/HEN

ya tim penguji mempertany-akan apa pekerjaan istri daripara calon, berapa nomorNPWP. “Masa tim pengujimenanyakan istri kerja dima-na, apakah pertanyaan ituada kaitannya dengan Perus-da,” tanya Azman lagi.

Hal senada juga disam-paikan Ketua Gema MKGRKarimun, Haryono Zuhri,menurutnya, dua nama ygdisampaikan ke DPRD Ka-

rimun merupakan settinganpemerintah daerah Karimun.“Bahkan, dua nama yang di-usulkan tersebut merupakanorang yang kalah dari Us-mantono (mantan Dirut Pe-rusda), yang memiliki trackrecord yang tidak bagus,”kata Haryono.

Seharusnya, kata Hary-ono, sebelum melakukanpengujian ataupun peneri-maan calon Direktur Utama

Perusda itu harus disertaidengan memperhatikan re-kam jejak atau track recordpeserta itu sendiri. “Kamijuga mempertanyakan men-gapa hanya dua orang sajayang diserahkan kepadaDPRD Karimun.

Ketua KNPI, Aprilzal me-nambahkan, penilaian visidan misi yang disampaikancalon Dirut Perusda itu ber-sifat subyektif, pasalnya idakada aturan yang baku men-genai hal itu. “Penilaian duaorang anggota tim seleksidalam menentukan nilai ter-tinggi dalam hasil uji seleksitersebut bukanlah mewakilisuara tim lainnya,” ungkapAprilzal.

Aksi unjuk rasa tersebutakhirnya berlanjut denganpembahasan di ruang rapatBadan Musyawarah (Ban-mus( DPRD Karimun, rapatpembahasan itu dipimpinKetua DPRD Karimun HMAsyura, Wakil Ketua Azmi,sebanyak 10 orang perwak-ilan Ormas, OKP dan LSM.Rapat tersebut menghadir-

Desakan Agar Seleksi Dirut PerusdaKarimun Diulang Terus Bergulir

Dalam aksi tersebut, parapengunjuk rasa menolak re-komendasi calon Dirut Perus-da yang telah disampaikantim panitia seleksi (pansel)kepada Bupati Karimun Nur-din Basirun. Selain menolakrekomendasi, mereka jugameminta agar proses seleksicalon Dirut Perusda tersebutdiulang kembali dengantransparan.

Ketua DPD LMB KarimunDatuk Panglima Muda,Azman Zainal selaku koordi-nator aksi mengatakan, pi-haknya tidak puas denganhasil seleksi yang dilakukantim penguji, dia mengatakantim penguji dianagap tidak

profesional dalam melakukanpengujian kepada pesertayang mengikuti seleksi calonDirut Perusda tersebut.

“Berdasarkan agendan-ya, pada saat penyampaianvisi dan misi oleh masing-masing kandidat kepada timpansel, diberikan waktu se-lama tiga hari. Namun ken-yataannya, penyampaianvisi dan misi itu hanya di-lakukan selama dua harisaja, itupun masing-masingcalon hanya diberi waktuselama 10 menit.

Kata Azman, banyak per-tanyaan janggal yang disam-paikan tim penguji kepadacalon kandidat, salah satun-

kan Asisten II Setdakab Ka-rimun, Arnadi Supaat yangjuga ketua tim panseldidampingi Herwansya sek-retaris tim pansel.

Arnadi Supaat dalamkesempatan itu menjelas-kan, tim seleksi Dirut Perus-da Karimun awalnya hanyadibentuk oleh pemerintahdaerah, di antaranya Sekda,Asisten dan dinas terkait.Hanya saja, agar terbentuktransparansi publik, makapemda hanya sebagai pani-tia pelaksana dan disepakatibahwa tim seleksi terdiridari psikolog, akademisi,praktisi dan birokrat.

Ketua DPRD KarimunHM Asyura mengatakan, pi-haknya akan menanggapiapa yang menjadi tuntutanpendemo dengan menyuratiBupati Karimun, karena ke-bijakan berada di Bupati.“Berani atau tidaknya bupatimengambil langkah terkaitpermintaan pengujuk rasatersebut semuanya kembalilagi kepada pemerintah dae-rah. � JNT

Karimun, SNPSejumlah Ormas, OKP dan LSM di Karimunmenggelar unjuk rasa terkait dugaan ke-curangan dalam melakukan seleksi calonDirektur Utama (Dirut) Perusda Karimunperiode 2014-2019 di halaman Kantor DPRDKarimun, Jalan Canggai Puteri.

Sejumlah Ormas, OKP dan LSM di Karimun menggelar un-juk rasa di halaman Kantor DPRD Karimun.

Wakil Bupati Lantik TPID KarimunKarimun, SNP

Sekda Karimun TS.Arif Fadillahsecara resmi pimpin Tim PengendalianInflasi Daerah (TPID) Kabupaten Ka-rimun, setelah dilantik Wakil BupatiKarimun H.Aunur Rafiq di Gedung Se-barguna Pemkab Karimun. “Harapanbesar kami, keberadaan TPID dapatmenjaga stabilitas prekonomian Ka-rimun,” ucap Rafiq di hadapan pen-gurus TPID yang baru dilantik.

Disamping itu, dibentuknya timtersebut agar dapat mengatasi per-masalahan ekonomi sektor riil serta menjaga stabilitas harga barangdan jasa yang terjangkau oleh masyarakat. Tim tersebut kata orangnomor dua di Kabupaten Karimun itu, harus mencari jalan keluarjika terjadi kelangkaan barang didaerah, sehingga tidak menimbul-kan inflasi yang tinggi. Tentu juga diharapkan agar dapat menjagapeningkatan ketersediaan pasokan, kelancaran distribusi hasil per-tanian khususnya komoditas bahan pangan pokok.

“Saya yakin bahwa bapak dan ibu yang baru dilantik ini pastibisa bekerja sebagaimana mestinya dan dapat mengatasi semuapermalahan yang ada, demi pengembangan prekonomian bagimasyarakat,” katanya.

Dengan demikian kata Rafiq, maka situasi kondusif yang saatini masih tetap dapat dijaga tentunya juga tidak terlepas dari ekonomimasyarakat yang saat ini masih stabil dan ini perlu dijaga bersama-sama.

Adapun jumlah TPID yang dilantik terdiri dari 19 orang anggota,Ketua TPID dipegang Sekda Karimun T.S. Arif Fadilah dan wakilnyaadalah Kepala Kantor Bank Indonesia Perwakilan Kepri, Gusti RaizalEka Putra. Sedangkan sekretaris dijabat Asisten I Pemkab Karimun,Drs.H. Arnadi Supa’at. Dengan melibatkan beberapa pihak lainnyadi luar dari pejabat struktural Pemkab Karimun.

Sebagaimana diketahui bahwa keberadaan TPAD merupakantindak lanjut instruksi Menteri Dalam Negeri nomor 027/1696/SJtanggal 2 April 2013, dan menjadi wadah pengawasan stabilitasekonomi daerah. � JNT

Pringsewu, SNPSejak diresmikan oleh

Bupati Pringsewu KH SujadiSadat pada 26 Desember2012 lalu, Terminal GadingRejo, sebagai asset Pemdamasih membutuhkan pem-benahan. Dengan mengambillokasi strategis, karna ber-hadapan langsung denganjalan utama ternyata tidakmampu menjadikan terminalyang berlokasi di KecamatanGadingrejo ini menjadi sektorandalan utama PendapatanAsli Daerah (PAD).

Kepala Bidang (Kabid)Teknik, Sarana dan Prasara-na, Dishub Pemkab Pring-sewu, Bambang SuharmanuS.Sos saat mendamping Ke-pala Dinas Perhubunganmengatakan bahwa diban-gunnya terminal itu bertu-juan meningkatkan pemer-ataan pembangunan di se-mua wilayah yang berada diKabupaten Pringsewu. Ia ber-keyakinan keberadaan termi-nal akan bertambah ramai,meskipun masih perlu pem-benahan.

Bambang mengakui bah-wa keadaan terminal belummaximal, karena masih ban-yak sarana yang belum di-maanfaatkan masyarakat,seperti kios-kios di sekitarterminal yang belum di-gunakan. “Kami dari per-hubungan sudah pernahmengajak kerja sama denganDinas Koperindag untuk ber-sama-sama meramaikanlokasi terminal yang letaknyaberdapingan langsung den-gan pasar. Kerjasama itu den-gan membuat pintu masukmelalui tembok pembatas,sehingga memberi kesempa-tan kepada para pengunjung

untuk menggunakan termi-nal menuju pasar, sehinggatidak harus memutar daripintu depan,” ujarnya.

Ajakan kerjasama itu kataBambang sudah menemui ti-tik temu. Dimana pada beber-apa bulan lalu Disperindagmelalui pengelola Pasar Ga-dingrejo telah membuka pin-tu dari terminal menuju kepasar yang akan mengun-tungkan kedua pihak.“Sekarang terminal mulaihidup dengan keberadaanpara pedagang di malam hari,jadi tidak ada kesan angker.Lokasi terminal juga dapatdimanfaatkan dalam hal-halyang positif, jadi jangan sam-pai terkesan bahwa terminaladalah pelabuhan mobilsaja,” katanya.

Dinas Perhubungan ber-harap agar intansi terkaitmampu membuat programuntuk mengajak pedagangmemasuki kawasan terminal,agar bersama-sama meng-hidupkan terminal. “Mes-kipun hanya Tipe C, kami dariperhubungan yakin pamorterminal tersebut bisa meny-amai terminal induk RajaBasah dibandar Lampung.Apabila banyak para peda-gang turut berperan meramai-kan terminal,” paparnya.

Disinggung perihal masihbanyaknya kendaraan yangtidak masuk terminal, hanyamembayar retribusi kepadapetugas yang berdiri di jalan,Bambang mengatakan akantetap melakukan pembenah-an. “Semua ini masih dalampembenahan, tapi bukan be-rarti dari dinas Perhubungandapat melaksanakannyasendiri, namun perlu dukun-gan dari semua pihak. Bukan

hanya dari dinas terkait, na-mun juga dukungan masya-rakat sekitar dan kepedulianmasyarakat sangat kamiharapkan,” katanya.

Terminal Gadingrejo se-mentara ini boleh dibilangsebagai terminal tipe C yangcukup megah dibanding den-gan terminal lainnya. Untukmengantisipasi kemacetankendaraan yang sering terja-di di jalur tersebut karnalokasi terminal tepat di tepijalan utama. “Bahwa sumberkemacetan adalah badanjalan yang kurang memadai,serta tidak adanya jalan alter-natip lain yang dapat men-gurangi kemacetan. Jalanutama adalah kewenaganProvinsi petugas PU kabu-patenpun tidak ada kewenan-gan, hanya punya hak untukmengajukan permohonan,”bebernya.

Ditambahkan Bambang,masih ditemukan kendaraanyang sudah tidak laik jalan, se-peri kendaraan odong-odongyang sering merusak peman-dangan, belum lagi kelengka-pan surat-surat kendaraan-nyamasih berlaku apa tidak,masih sering ditemui beropar-si melalui jalan raya. Perihaltidak diindahkannya undang-undang lalu lintas, ia menga-takan bahwa itu bukan ranaDishub, tetapi kewenanganpetugas Lalu Lintas.

Terpisah, Kepala Termi-nal Gadingrejo, Riduan, saathendak dikonfirmasi SNPperihal areal terminal yangmasih banyak jalan berlo-bang, tidak berhasil karenatidak berada di kantor. Di-hubungi via seluluarnya, jugatidak ada jawaban. � JHON-NO/JUMADI

Sumsel, SNPSumatera Selatan memil-

iki energy seperti energi lis-trik yang dapat membantudaerah lain. Selain itu jugamemiliki sumber daya alampada bidang perkebunan danpertanian, sehingga sektorPertanian Sumatera Selatanmerupakan salah satu provin-si penopang pangan nasional.Demikian disampaikan Gu-bernur Sumsel, Alex Noerdin,dalam laporannya di depanPresiden RI, Joko Widodopada saat Rakornas di Beran-da Istana Merdeka, Jakarta.

Sebagaimana diketahui,Presiden Joko Widodo men-yampaikan rencananya untukmencabut dan mengalihkansubsidi Bahan Bakar Minyak(BBM). Menurutnya subsidienergi senilai Rp330 triliunsangat memberatkan posturanggaran. Untuk itu ia akanmencabut dan mengalihkansubsidi bahan bakar minyakyang konsumtif ke subsidiproduktif dalam bentuk pem-

biayaan usaha-usaha produk-tif. “Kita ingin pengalihansubsidi BBM, kita arahkan kesubsidi pupuk untuk petani,subsidi benih untuk petani,infrastruktur dan irigasi kepetani juga,” katanya.

Selanjutnya Presiden me-nargetkan mencapai swasem-bada dalam tiga tahun danmembangunan lima hinggatujuh bendungan setiaptahunnya. Subsidi BBM jugaharus diarahkan untuk pen-gadaan mesin kapal dan pend-ingin ikan untuk nelayan ser-

ta infrastruktur, dan kegiatan-kegiatan produktif lain.

Pada kesempatan itu Pres-iden juga menjelaskan bahwanilai subsidi BBM sungguhsangat besar. Hal ini dapat di-alihkan ke sektor kesehatanmaupun pembangunan in-frastruktur karena juga suatutantangan ekonomi. Selainmenyampaikan mengenaipengalihan subsidi energi,Presiden juga mengingatkanpara pejabat daerah untukberhati-hati dalam memberi-kan izin pengelolaan sumberdaya alam pada investor.

Ia menilai yang diperlu-kan Indonesia adalah inves-tor di bidang infrastruktur se-dangkan pengelolaan sumberdaya alam sepenuhnyahendaknya demi kesejahter-aan rakyat. “Satu-satunyajalan untuk mempercepatpembangunan adalah in-vestasi. Namun investor itumilih-milih, kalau infrastruk-tur silakan masuk,” katanya.� EDI GEBUK

Pringsewu, SNPSejak lapangan bola dia-

lihfungsikan menjadi termi-nal, warga Gadingrejo Utara,Wonodadi dan GadingrejoInduk, tidak memiliki saranaolahraga lagi, khususnya un-tuk cabang olah raga sepakbola. Pemkab Pringsewu me-mang menjanjikan lahanpengganti kepada warga, na-mun hingga berita ini ditu-runkan, lapangan yang siappakai tak kunjung dibangun.

Salah satu warga Gadin-grejo Utara, kepada SNPmengutarakan keprihatinan-nya dengan generasi mudapecinta olahraga sepak bola.Menurutnya, sejak lapangandijadikan terminal, para pe-muda tidak dapat lagimengembangkan bakatnya,padahal sepak bola merupa-kan olahraga pavarit di Indo-nesia, bahkan dunia. “Un-tung saja di Gadingrejomasih ada lapangan futsal,

sehingga bakat merekamasih dapat tersalurkan,meskipun gerak lari merekaterbatas karna luas lapanganfutsal ukurannya tidak sebe-sar lapangan bola pada um-umnya,” ujarnya.

Hal senada juga disam-paikan mantan pemain bolakawakan era tahun 60-an se-but saja, Herianto. Ia ber-harap lokasi pengganti yangtelah disediakan secepatnyadibangun. “Generasi mudamerasa kesulitan untuk me-mainkan si kulit bundar, kar-na sudah sangat sulit untukmencari lahan kosong. Ham-pir semua lahan kosongsekarang sudah menjadi pe-rumahan,” katanya.

Olah raga bola menurutHeri adalah olah yang palingmurah dan sederhana, apala-gi penggemarnya bukan han-ya sebatas orang dewasa, na-mun dari kalangan anak-anakpun cukup tinggi. Oleh karna

itu ia mewakili warga meng-harapkan kepada pihak Pem-da Pringsewu dapat menepatijanjinya. Agar kegiatan olahraga, khususnya bola diKabupaten Pringsewu bisaberkembang dan mempunyainama besar,” pungkasnya.

Sementara itu, SekretarisDesa Gadingrejo Utara, Ah-mat, ketika dikonfirmasi viaponselnya mengatakan bah-wa pihaknya beberapa waktulalu sudah menghadap kepa-da Bupati dan Sekda Kabu-paten Pringsewu untuk mem-pertanyankan tindak lanjutpengadaan lapangan. “Daripihak Pemda sudah membersinyal. Bupati mengatakanbahwa mengenai pelaksan-aan pembuatan lapangan diGadingrejo Utara akan dilak-sanakan tahun 2015. Jadi di-mohon masyarakat Gadin-grejo dan sekitarnya untukbersabar,” pungkasnya. �JHONO JULIAN

H.Aunur Rafiq

Nasib PLTU-JB Masih MenggantungTebo, SNP

Walaupun pertemuan antara Perusahaan Turba Manunggal AlamEnggineering dengan PT PLN Pusat telah dilakukan, serta beredar-nya berita perusahaan ini akan membawa persoalan ke Pengadilanarbitrase, namun hingga saat ini nasib Pembangkit Listrik TenagaUap Jati Belarik (PLTU-JB) masih belum jelas alias menggantung.

Namun representatif PLTU-JB dari PT PLN, Rian ketika dihubungimengaku belum mendapatkan poin-poin keputusan rapat yang dige-lar di Jakarta tersebut. “Saya belum dapat poin-poin hasil perte-muannya, tetapi berdasarkan informasi dari salah seorang rekansaya yang ikut rapat, kontraktor akan mendalami poin-poin tersebutlebih dulu” jelas Rian pada Selasa (04/11) lalu.

Terpisah, Kepala Desa Jati Belarik, Mursalim kepada koran inimengatakan, bahwa proyek PLTU tersebut akan tetap berjalan, na-mun karena prosesnyag yang lambat, membuat warga menjadikecewa dan menanami lahan tersebut, dan hingga saat ini tanamankelapa sawit yang sudah ditanami di lahan tersebut, masih ada.“Beberapa waktu lalu, saya lihat masih tertanam, ada puluhan ju-galah” kata Mursalim.

Sementara itu, sekedar mengingatkan, sebagaimana diungkap-kan Rian, bahwa sebelumnya kontraktor minta penyesuaian harga,yaitu minta dinaikkan sekitar 20 persen dari kontrak sebelumnya.Adapun kontrak sebelumnya pada tahun 2011 yang disetujui PTPLN yaitu senilai Rp196 Miliar plus 9 dolar Amerika. Namun karenatidak terkabulkan, maka rencana pembangunan menjadi terhambat.

Terkait permohonan peningkatan anggaran sekitar 20 persentersebut, PLN sudah melakukan pertimbangan, namun PLN keber-atan, dan dari sinilah akhirnya PT Turba memilih jalan untuk mem-bawa persoalan tersebut ke Pengadilan. � TR

Terminal Gading Rejo Butuh PembenahanKondisi Aspal Terminal yang sudah rusak

Alex Noerdin : Sumsel DapatBantu Daerah Lain Penuhi Listrik

Warga Tagih Janji PemkabSoal Lahan Pengganti Lapangan

Alex Noerdin

Page 10: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 201410 Swara Nusantara

Beringin, SNPKetua TP PKK Provinsi

Sumatera Utara (Sumut) NyHj Sutias Handayani GatotPujo Nugroho bersama timmelakukan penilaian danmonitoring desa percontohanPencegahan KekerasanDalam Rumah Tangga(PKDRT) di Desa Beringin,Kecamatan Beringin, Deliser-dang, Selasa (4/11).

“Monitoring desa percon-tohan ini suidah dilakukan se-suai ketentuan dan per-aturann yang berlaku. Ketikanilai itu baik, maka desa iniakan dikunjungi lagi untukdievaluasi. Jika sudah masukevaluasi maka sudah masukjuara. Penilaian yang dilaku-kan buka saja administrasi,tapi juga kita lihat sejauhmana peran SKPD terkait danBadan Pemberdayaan Masya-rakat Desa (PMD). ApalagiPMD memiliki peran yangsangat besar,” kata Ny SutiahHandayani Gatot Pujo Nugro-ho didampingi tim terdiri dariKabiro Pemberdayaan Perem-

puan dan Anak ProvinsiSumut Drg Iis Faizah Ha-num,Yulia dari Pokja II PKKProvinsi Sumut, Noventi dariPokja IV dan Yuna Bendaha-ra PKK Provinsi Sumut.

Terlihat hadir menyam-but kunjungan tim tersebutKetua TP PKK DeliserdangNy Hj Yunita Ashari Tam-bunan, Asisten I Setdakab HSyafrullah MAP, Kaban PMDDedy Maswardi S.Sos, Ny Ta-tik Asrin Naim, para KepalaSKPD, Camat Beringin Bat-ara R Harahap beserta isteri,Muspika, Kades BeringinPoniman, Ketua TP PKK DesaBeringin Ny Sri Hartati, paraKepala Desa, Tokoh Masya-rakat, Tokoh Agama, paraKepala Dusun dan ratusankader PKK setempat.

Dijelaskan Ny Sutias, pe-nilaian lomba PKDRT seper-ti yang diikuti Desa Beringinini bukan saja jumlah kasusyang terjadi didaerah ini, tapibagaimana cara penyelesa-iannya. Meski demikian,NySutias memberi nilai plus ke-

pada Desa Beringin karenayang ikut terlibat bukan sajakaun ibu, tapi ada juga kaumbapak. Termasuk lagi PKDRTyang diciptakan masyarakat.

“Biasanya kaum bapakjarang yang mau terlibatdalam kegiatan PKK, tapi diDesa Beringin kaum bapak

terlihat begitu mendukung 10program pokok PKK. Inimerupakan nilai plus untukdesa ini,” papar Ny Sutias.

Ditambahkan, hati PKKtermasuk memanfaatkan lah-an pekarangan dimana seki-tar 85 persen masyarakatnyaharus memanfaatkan lahan

pekarangan. Penilaian kebuntoga, sehingga dapat terlihatrasa kekompakan diantaramasyarakat. Artinya, pe-nilaian dilakukan secara ber-jenjang. “Karenanya, kita jan-gan hanya mengejar juara,tapi bagaimana hal itu men-jadi budaya di tengahmasyarakat. Karenanya, jan-gan sampai setelah penilaianselesai lantas progran PKDRTini bubar,” harapnya.

Pada kesempatan itu jugadilakukan tanya jawab antarakader PKDRT dan para timyang dipimpin Drg Iis FaizahHanum. Iis juga bertanya ke-pada para kader, apakah an-caman suami terhadap isterisudah termasuk KDRT? Se-cara serentak para kadermenjawab iya. Kader jugamenjelaskan bahwa psikisjuga termasuk dalam KDRTyang harus dicegah, karenadampaknya terhadap anakbisa terbawa hingga dewasa.Karenanya, kader PKK diDesa Beringin terus melaku-kan sosialisasi PKDRT di ten-

gah masayarakat. “Memangbenar, dampak pisikis itu ter-hadap anak luar biasa, kare-na akan terbawa hingga iadewasa, bahkan bisa menim-bulkan dendam. Sebab, inimenyangkut kejiwaan,” pa-par Iis.

Dikatakan Drg Iis, sulit-nya KDRT itu terungkapkarena umumnya masyarakatmenganggap itu aib jika di-laporkan, karena dianggapmelanggar norma-norma.Disinilah, sebutnya, perankader PKDRT melakukanpenelusuran dan sosialisasisecara terus menerus kepadamasyarakat.

Usai melakukan pe-nilaian, Ny Sutias HadanyaniGatot Pujonugrho menyerah-kan makanan tambahan bagiibu hamil kepada Ketua TPPKK Desa Beringin. Dari Ber-ingin, selanjutnya Ny Sutiasdan rombongan melakukanpenilaian dan monitoringDesa Toga di Desa KramatGajah Kecamatan Galang,Deliserdang. � RD

PKK Sumut Lakukan Penilaian Desa Percontohan PKDRT Beringin

Ketua TP PKK Sumut Ny Hj Sutias Handayani Gatot PujoNugroho didampingi Ketua TP PKK Deliserdang menyerah-kan makanan tambahan bagi ibu hamil di sela penilaian DesaPercontohan PKDRT

Deli Serdang, SNPWakil Bupati Deli Ser-

dang, H Zainuddin Mars ber-sama para Gubernur, Waliko-ta 35 Negara, para PengusahaInternational menghadiri per-temuan International Forumdi Guangdong RRT, Jum’at(30/10). Acara itu sejalan den-ganpenyelenggaraan Guang-dong Expo di Ball Room Re-gal Hotel, Kota Dongguan,Prov Guangdong RRT.

Pertemuan InternationalForum dan Guangdong 21STCentury Maritime Road In-ternational Expo yang dibukaSekretaris Komite Guang-dong Hu Chen Hua, dihadiriGubernur Guangdong ZhuXian Don, Wagub Guang-dong Zhan I Fang dan parapejabat provinsi, kab/kota seGuangdong serta para KonsulJenderal setempat.

Wabip H ZainuddinMars bersama AsosiasiProvinsi bersaudara DR In-dra Wahidin, Arjan Leo,Asisten II Drs HM YususfSiregar, Kepala Bappeda IrIrman Dj Oemar, Kadis Pen-didikan Hj Saadah Lubis,Kadis Cipta Karaya Ir AHaris Pane MM dan mewak-ili pengusaha H Ismayadi SHyang turut hadir mengikutipertemuan International Fo-rum yang diikuti sejumlahnegara yang selama ini telahmelakukan hubungan kerja

sama antar daerah denganprovinsi Guangdong.

Wabup H ZainuddinMars melalui telepon selu-larnya menyampaikan bah-wa kehadirannya dalam per-temuan ini mewakili pemer-intah Kab Deli Serdang se-bagai utusan Bupati H AshariTambunan yang diundangpemerintah setempat dalamrangka kerjasama Instansi dibidang ekonomi dan berb-agai sektor lainnya yang da-pat saling mendukung bagikemajuan pembangunandaerah.

Dijelaskan bahwa dari pa-paran Gubernur Guangdongdiperoleh gambaran adanyapeluang yang dapat dilakukanantar kedua daerah antara lain

alih teknologi dibidang perta-nian untuk perkembanganholtikultura, sayur sayurandan lain lain mengigat provin-si Guangdong saat ini keku-rangan lahan sehingga akandikembangkan dengan mela-kukan kerjasama antar daer-ah. Wabup juga menyebutkanbahwa hal ini merupakan pe-luang bagi kab deli serdangkarena potensi pertanian yangdimiliki kab Deli Serdangmasih luas.

Pertemuan InternationalForum yang berlangsung se-hari penuh tersebut sejalandengan penyelenggaraanGuangdong 21ST CenturyMaritime Road Internationaldari tgl 31 okt sampai 3 No-vember 2014 di exhibition

Menurut Gibson, masya-rakat Tapanuli Utara masihbanyak yang belum memilikikesadaran akan dunia wisata,sehingga sangat diperlukan

adanya edukasi atau sosial-isasi terhadap masyarakat.“Di samping itu fasilitas kitamasih kurang mendukung.Misalnya akses jalan masih

kurang bagus, akomodasi dandaya tarik tentang khas, bu-daya orang Batak, masihdalam penataan,” kayanya.

Maka untuk meningkat-

Wisata di Taput MasihButuh Pembenahan

Danau Toba salah satu obyek wisata di Taput.

Taput, SNPPotensi wisata di Tapanuli Utara (Taput) berstandar internasional.Estetika Danau Toba dan banyaknya situs-situs bersejarah di daerahini menjadikannya dikenal manca negara. Kita masih butuh waktuuntuk meningkatkan wisata di sini. Demikian dikatakan KepalaDinas Pariwisata Kabupaten Tapanuli Utara, Gibson Siregar, padaSelasa (4/11) di kantornya.

kan wisata di daerah itu kataKadis Pariwisata, pihaknyasudah mencanangkan berb-agai program, mulai dari pen-ingkatan sumber daya manu-sia hingga perbaikan fisik ob-jek wisata. “Dan kita mencariinvestor yang siap menanam-kan modalnya. Kontribusidari pariwisata kita masihminim, hanya sekitar Rp60juta per tahun. Untuk itu kitabutuhkan kerja sama yangbaik untuk tercapainya wisa-ta kita yang bertaraf interna-sional,” kata Gibson Siregar.� AGUS/ROBIN

Lubuk Pakam, SNPBupati Deli Serdang, H

Ashari Tambunan diwakili Sekda Drs H Asrin Naimdidampingi Ketua TP PKK NyHj Yunita Ashari Tambunan,Ketua Dharmawanita Per-satuan Ny Hj Titik AsrinNaim, Unsur FKPD dan Pim-pinan SKPD dan Tokoh Aga-ma menepung tawari 367jamaah Haji tahun 2014 yangtergabung pada kloter 12 asal Kabupaten Deli Serdang,sebagai ungkapan rasasyukur seluruh Jamaah yangtiba di tanah air dengan se-lamat, sehat walafiat.

Acara syukuran jamaahHaji Deli Serdang yang di-pusatkan di Balairung Pem-kab Deli Serdang, Lubuk Pa-kam pada Rabu (5/11) di-awali dengan PembacaanAyat Suci Alqur’an oleh Qo-riah terbaik Deli serdang Faisal Ridho Siregar, pembe-rian balai kepada dua orangmewakili Jamaah, penepungtawaran serta mendengar-kan tausyiah singkat dari Drs H Abdul Jalil.

Bupati H Ashari Tam-bunan dalam sambutan ter-tulisnya yang dibacakanSekdakab Asrin Naim men-yampaikan rasa gembira danbahagia sekali berada di ten-gah-tengah para jamaah HajiKabupaten Deli Serdang yang telah melaksanakan ibadah Haji di tanah suci Makkah. Bupati juga mengu-capkan selamat datang diirin-gi Doa, semoga seluruh amalibadah yang dilakukan ditanah cuci diridoi Allah, danmendapat Haji yang Mabrur.

Menutrutya bahwa kegia-tan ini sekaligus merupakansalah satu momentum yangsangat berharga untuk mem-

bangun hubungan silaturrah-mi dalam semangat kebersa-maan dalam bingkai ukhuahIslamiyah , untuk bersamasama membangun umat yangkuat dan tangguh ke depan.

Bupati juga berharap, set-ibanya para Jamaah di tanahair dapat menjadi pelopor ditengah- tengah umat, berger-ak dan ikut berperan melak-sanakan perintah AmarMa’ruf Nahi Munkar/ menyu-ruh berbuat baik dan mela-rang perbuatan yang jahat,karena ahlaq dan budi peker-ti umat saat ini cendrungmengalami penurunan yangsangat tajam dampak dari glo-balisasi yang melanda hampirdiseluruh bangsa-bangsa didunia, khususnya di kalangananak-anak generasi muda.

H .Lasidi mewakili selu-ruh jamaah Haji asal Deli ser-dang menyampaikan teri-makasih kepada Pemkab DeliSerdang yang telah mengaw-al mereka dengan baik mu-lai dari keberangkatan mau-pun layanan petugas hajiyang ditunjuk selama mereka melaksanakan ibadah ditanah suci hingga kembaliketanah air dengan selamat,sehat wal afiat. Ia berharapkedepan Pemkab Deli Ser-dang dapat meningkatkan pelayanan yang lebih baik.

Sementara tausiyah yangdisampaikan Al Ustadz HAbdul Jalil mengajak semuajamah yang baru tiba daritanah suci untuk meningkat-kan keimanan dan ket-aqwaan kepada Allah SWTdengan tidak terlalu menc-intai dunia. “Hendaknya menjadi contoh dan tauladandi tengah-tengah kehidupanberbangsa dan bernegara,”katanya. � RD/FIK

center Guangdong.Usai acara pertemuan In-

ternational Forum Guang-dong, pada malam harinyaWabup H Zainuddin Marsbersama para Gubernur, Wa-likota 35 Negara dan parapengusaha International di-undang dinner party oleh pe-merintah Guangdong yangdihadiri Direktur Kantor Uru-san Luar Negeri GuangdongFu Lang.

Dalam kesempatan ituWabup H Zainuddin Marsberkempatan menyerahkancendramata dari PemkabDeli Serdang kepada ProvGuangdong yang diterimalangsung Direktur KantorUrusan Luar Negeri Guang-dong Fu Lang. � RD/FIK

Wabup Deli Serdang Hadiri PertemuanInternational di Guangdong China

Wakil Bupati Deli Serdang, H Zainuddin Mars (tiga dari kiri) menghadiri pertemuan Inter-national Forum di Guangdong RRT.

Jamaah Haji Deli SerdangDitepung Tawari

Labusel, SNPSejumlah rumah warga di

Kotapinang, LabuhanbatuSelatan tergenang air akibatdiguyur hujan deras. Akibat-nya sungai Barumun, sungaiMarbau, dan sungai BambanKarang Sari bercampur den-gan lumpur hingga mem-bahayakan masyarakat yangbermukim di sekitar aliransungai. “Akibat banyaknyasampah, aliran sungai jadikurang lancar,” kata Sa-marun, warga Dusun KarangSari, Desa Sisumut, Kecama-tan Kotapinang, Labusel,baru-baru ini.

Guyuran hujan ini jugamengganggu aktivitas PNS,karyawan perusahaan kebunkelapa sawit, dan anak seko-lah. Demikian pedagang kakilima di pasar impres Kotapi-

nang. Mereka terpaksa me-mindahkan lapaknya ketem-pat lain agar dapat berteduh.Bahkan ada pedagang yangmenutup lapaknya walaumasih pagi hari.

Camat Kotapinang, HasianHarahap SE, menghimbaumasyarakat desa sisumut dankelurahan Kotapinang agartetap waspada terhadap ting-ginya curah hujan yang dikwat-irkan bisa menimbulkan ban-jir akibat meluapnya sungaiBarumun. Pihak pemerintahdaerah diakuinya telah menga-ntisipasi berbagai kemungki-nan yang terjadi diawal musimpenghujan tersebut.

Selain itu Hasian Hara-hap agar masyarakat tetapproaktif membersihkan salu-ran air mulai dari rumahtangga hingga sungai. � SA

Kotapinang Diguyur Hujan Deras

Sejumlah RumahTergenang Air

Dinas SDAP Banten Fasilitasi

Rumah Hunian Bagi Pegawai NegeriSerang, SNP

Rumah merupakan kebutuhan dasar manusia, mahal-nya harga rumah adalah kendala utama yang mempengaru-hi daya beli Pegawai Negeri. Laju pertumbuhan harga ru-mah yang melebihi pertambahan penghasilan merekamembuat harapan untuk bisa memiliki hunian yang layaktak lebih dari sekedar mimpi belaka. Demikian dikatakanKepala Dinas Sumber Daya Air dan Pemukiman ProvinsiBanten, Ir Iing Swargi, saat ditemui SNP di ruang kerjanyabeberapa waktu lalu.

Untuk mengatasi kendala itu kata Iing Swargi, pemer-intah menerapkan berbagai kebijakan untuk membang-kitkan semangat dan kegairahan kerja bagi pegawainegeri, di samping gaji dan tunjangan lainya. Pemerin-tah juga memberikan fasilitas berupa rumah hunian. Ru-mah ini diberikan ke pada pegawai negeri, Pejabat pe-merintah atau pejabat Negara dalam menunjang tugaspokok dan fungsinya.

Terpisah, Kepala Bidang Perumahan dan Pemukiman,Dinas SDAP Provinsi Banten, Ir Helmi Niddin Zein, meng-utarakan bahwa rumah Negara adalah barang milik Nega-ra yang dibeli atau diperoleh atas beban APBN. Karena iturumah Negara merupakan aset Negara yang pemanfaatnyaditujukan untuk kepentingan penyelenggara tugas pokokdan fungsi intansi pemerintahan. “Ada aturan yang jelasdalam pengadaan, penghunian dan pengelolaan serta pen-galihan status hak atas rumah Negara tersebut, tidak bisadi lakukan secara sembarangan,” ujarnya.

Dijelaskan, pengelolaan rumah negara diatur dalamPeraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor: 22/PRT/M/2008 tentang pedoman teknis pengadaan, pendafta-ran, penetapan status, penghunian, pengalihan hak atasrumah Negara. Selain itu pemerintah juga telah menge-luarkan Peraturan Pemerintah Nomor 40 tahun 1994 ten-tang Petunjuk Pelaksanaan Rumah Negara yang kemu-dian direvisi menjadi Peraturan Pemerintah Nomor 31tahun 2005.

Untuk Petunjuk teknisnyanya kata Helmi diataur mela-lui Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor 22/PRT/M2008, perihal pengadaan, pendaftaran, penetapan sta-tus, penghunian pengalihan status, pengalihan hak atasrumah Negara.

Terpisah, Kepala Seksi Tata Bangunan, Dinas SDAPProv Banten, Bima Setiawan, ST mengungkapkan sejaktahun 2012 hingga 2014 pihaknya telah melayani seban-yak 21 rumah Negara yang telah dibuatkan Surat Kepu-tusan penyerahan hak milik rumah Negara golongan IIIdan pelepasan hak atas tanah dan pekarangannya dariKementerian Pekerjaan Umum. “Jumlah tersebut masihakan bertambah lagi, mengingat saat ini masih ada 10rumah Negara yang sedang diproses SK nya dari Kemen-terian Pekerjaan Umum. Rumah-rumah tersebut lokas-inya tersebar berbagai wilayah se-Provinsi Banten,”pungkasnya. � PUN

Banyak SPPT Wajib Pajak

di Pringsewu Bernilai Rp0Pringsewu, SNP

Kepala Desa se-Kabupaten Pringsewu dibuat bingung

dengan penerbitan SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Ter-

hutang) tahun 2014 ada objek pajak yang nilainya nol ru-

piah dengan bidang yang berfariasi. Sebagaimana disam-

paikan Kepala Desa Banyuwangi, Kecamatan Banyumas,

Kabupaten Pringsewu, Turyono. Menurutnya, bahwa dari

jumlah wajib pajak sekitar 2000 orang, hampir 50 peneri-

ma SPPT yang nilai nol rupiah.

“Artinya mereka tidak bisa ditarik. Bagi saya selaku Ke-

pala Desa, ya tak ada masalah, karena tahun ini Desa saya

hanya punya tanggungan pajak sekitar Rp9 juta, yang

sudah 100 persen. Namun hal ini akan menimbulkan

kecemburuan dengan wajib pajak lainnya,” ujar Taryono.

Demi ketertiban kata Taryono, semua wajib pajak di-

haruskan membayar pajak demi kelancanran pemban-

gunan di Kabupaten Pringsewu. “Untuk tahun mendatan-

ag saya akan mencoba melakukan pendataan ulang, seh-

ingga semua warga saya, khususnya yang mempunyai hak

milik atas tanah dan bangunan dapat membayar kewajiban-

nya,” katanya.

Hal senada juga disampaikan kepala Pekon Panjerejo,

Wartoyo. Sekitar 30 sampai 50 persen wajib pajak tahun

ini di daerahnya menerima SPPT pajak dengan nominal nol

rupiah. “Kami juga dalam waktu dekat akan minta dilaku-

kan pembenahan oleh dinas terkait, agar tidak menimbul-

kan kecemburan dengan wajib pajak lain. Saya menghim-

bau kepada seluruh wajib pajak yang ada di Desa kami, tidak

usah sungkan bila mana merasa keberatatan atau tidak se-

suai dengan haknya, baik tanah pekarangan maupun tanah

sawah. Nanti kami coba untuk membenahi,” katanya.

Menurut Wartoyo, masyarakat wajib pajak tidak ber-

sedia membayar pajak, bila objek pajaknya tidak sesuai.

“Bagi mayarakat yang menenrima SPPT pajak yang salah

nama agar segera mengembalikan ke RT maupun RW nya

masing-masing, agar bisa diralat, sehingga wajib pajak akan

merasa puas bila SPPT yang diterima sesuai dengan nama-

nya,” imbuhnya.

Kerancuan tentang terbitnya SPPT tahun 2014 ini juga

dikeluhkan Kaur Desa Gadingrejo Induk, Beni Prastio. Ke-

pada SNP ia mengatakan bahwa jumlah wajib pajak tahun

ini menurun NJOP nya sekitar 50 persen dari sekitar Rp100

juta. “Dengan terbitnya SPPT tahun 2014 ini kami sedikit

dibuat binggung, karena dari jumlah objek pajak ada seki-

tar 30-40 persen tidak ada NJOP-nya, artinya nol rupiah.

Dengan demikian wajib pajak bebas dari kewajibanya un-

tuk membayar pajaknya. Belum lagi dengan keberatan dan

salah nama yang menjadikan mereka enggan untuk mem-

bayar pajak,” pungkasnya.

Terpisah, Ahmat, Sekretaris Desa Gadingrejo Utara

saat dihubungi lewat ponselnya, mengatakan bahwa ada

sekitar 50 NJOP sedangkan 20 persen nya nol rupiah.

Dijelaskan Ahmat, saat ditanyakan ke Dinas Pendapa-

tan Kabupaten Pringsewu ia mendapat jawaban bahwa

SPPT tahun 2014 ditangani langsung Pemerintah Daer-

ah Kabupaten, bukan ditangani pratama lagi. “Petugas-

nya masih banyak yang baru, jadi belum paham. Untuk

itu diharapkan tahun mendatang ada pembenahan,” ka-

tanya. � JHONO JULIAN

Page 11: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 201411 Sambungan

persen dari nilai kontrak.Menurut Arief, pemotongan

dilakukan karena lebar jalan yangseharusnya 7 meter sesuai spekteknis, oleh kontraktor hanyamampu menyelesaikan 5-6 meteruntuk sebahagian. “Mengenaitinggi (tebal-Red) semua sesuaispek, tidak ada yang kurang,terkecuali lebar, dan itupun sudahdi CCO ke panjang,” kilahnya.

Ditanya, kalau kekuranganlebar tersebut di CCO ke panjang,berapa meter penambahan pan-jang hasil CCO itu, Arief mengakutidak tahu percis angkanya, na-mun menurutnya pasti ada pe-nambahan dari 1.800 meter. Ariefnampaknya berusaha menepisinformasi yang menyebut terjadipemotongan 10 persen dengan

dalih CCO, tapi membenarkan pe-motongan 2 hingga 3 persen darinilai kontrak.

Kenapa didalam LKPJ Waliko-ta, penyerapan anggaran padakegiatan ini diuraikan hanya 90,41persen, kejar koran ini, Arief lagi-lagi memberikan gambaran sum-ir dengan menyarankan mencaripembanding LKPJ di SKPD yanglain. Dan untuk memastikan pe-motongan kata dia, yang menge-tahui angka pasti supaya dikon-firmasi ke bagian keuangan.

Pembangunan sarana prasa-rana lalu lintas yang rencananyamenghubungkan Kota Bekasi-Jakarta Timur, yang dimulai tahunanggaran 2013 ini sudah meng-habiskan anggaran Rp.13,562miliar (90,41 persen-LKPJ Waliko-

ta) dari pagu Rp.15 miliar BanprovJawa barat.

Proyek pembangunan jalan inijuga pernah menuai masalah padatahun 2010 setelah mendapatalokasi anggaran Bantuan Propinsi(Banprov) Jawa Barat sebesarRp.16 miliar. Ketika itu, PemrovJabar telah mentransper dana kerekening Kasda Kota Bekasi, sebe-sar Rp.8 miliar. Tapi pembangunanjalan yang kala itu diberi judul “Be-cakayu” gagal dilaksanakan kare-na lahan belum disetrilkan daripenguasaan penduduk.

Karena pembangunan bataldilaksanakan, Pemprov Jabar me-merintahkan agar dana yang ter-lanjur ditransper segera dikembali-kan. Namun perintah tersebuttidak diindahkan Pemkot dengan

dalih anggaran sudah dialihkan kepembangunan jalan lingkungan diKota Bekasi.

Menurut Pemerintah PropinsiJawa barat, melalui Keuangan kalaitu, pengalihan anggaran tersebuttidak bisa dilakukan sebelum dia-jukan perubahan judul. Dan jikadialihkan tanpa perubahan judul,merupakan perbuatan melawanhukum, dan berpotensi terjadi tin-dak pidana korupsi.

Konon, tahun 2013 masalahpenguasaan lahan kembali men-jadi penghalang bagi PemkotBekasi, membangun jalan yangjudulnya berobah dari “Becakayu”menjadi “Pembangunan Jalan SisiSelatan Kalimalang”. Proyek sep-anjang 1.800 meter lebar 7 meteryang dipecah menjadi 3 STA itu

lagi-lagi bermasalah dalam pen-guasaan lahan, tidak kapok-kapoknya ya.

Anggaran Banprov sebesarRp.15 miliar juga terpaksa dise-suaikan dengan dipecahnya keg-iatan menjadi 3 stretching. Sete-lah terlebih dahulu dikurangiRp.900 juta, masing-masingstretching mendapat alokasi ang-garan sesuai HPS Rp.4,7 miliaruntuk membangun jalan sepan-jang 600 meter labar 7 meter.

Proses lelang memberi pelu-an untuk pemenang, yakni: STA-Idikerjakan PT.Kraga IndonusaPratama dengan nilai kontrakRp.4.681.412.000, STA-II dikerja-kan PT.Bona Jati Muatiara dengannilai kontrak Rp.4.680.749.000,dan STA-III dikerjakan PT. Nipa

Citra Brothers dengan nilai kontrakRp.4.687.498.000. Menurut sum-ber yang layak dipercaya, masing-masing STA, yakni: STA-I danSTA-II dipotong 10 persen, dandari STA-III dipotong 11 persen.

Untuk STA-III persentase pe-motongan lebih tinggi karena pen-duduk tidak bersedia mengosong-kan lahan sepanjang 450 meterlebar 2 meter disisi pemukimanwarga. Permasalahan yang samadengan peristiwa tahun 2010sewaktu Pemkot dapat BanprovJabar Rp.16 miliar tapi gagal di-laksanakan akibat lahan dikuasaipenduduk. Proyek ini kemudiandikecam tidak sesuai spek teknis,sehingga diduga kuat menimbul-kan kerugian negara miliaran ru-piah. � R-01

Kabupaten Sukabumi, disinyalirtak diser tai surat kelengkapankendaraan termasuk plat nomor,sejak didatangkan dari China duatahun lalu. Kendaraan tersebutberjenis truk, masing-masing 2unit kendaraaan pemadam ke-bakaran (Damkar) dan 4 unitdumptruck.

Berdasar informasi yang di-himpun, kendaraan operasionalPLTU buatan China itu keluarantahun 2012. Meski secara prose-dur mobil luar negeri tersebut ma-suk ke Indonesia melalui pemer-iksaan petugas Bea Cukai, tapi ke-datangan enam unit kendaraan initak ser ta mer ta mengurus ke-lengkapan surat kendaraan kekantor Sistem AdministrasiManunggal Satu Atap (Samsat)terdekat.

General Manajer IndonesiaPower (IP) PLTU Jabar 2 Palabu-hanratu, Hendra mengaku, awal-nya tak mengetahui bahwakeenam unit kendaraan opera-sional yang didatangkan dari Chi-na oleh kontraktor tunggal belumdidaftarkan ke Samsat sebagaikendaraan yang kena pajak. Halitu baru diketahui setelah ada se-rah terima operasi serta aset darikontraktor projek ke PT PLN (Per-sero) pada 1 Oktober 2014.

“Pengurusan kelengkapan su-rat kendaraan termasuk pajaknyake kantor Samsat karena adanyaperalihan operasi. Tentu akan kitaurus segera untuk mendapatkankelengkapan surat dan plat nomorkendaraan operasional PLTU ini,”ujar Hendra, kepada awak mediadi ruang rapat gedung PLN di ka-

wasan PLTU, Selasa (4/11).Hendra menegaskan, pihakn-

ya tidak mengabaikan administrasikelengkapan surat-surat untuk ke-pentingan kendaraan operasionaldi area PLTU. “Karena kami taathukum dan taat pajak, tidak adaindikasi untuk melakukan pengge-lapan pajak kendaraan yangbertentangan dengan hukum danperundang-undangan,” ucap Hen-dra.

Hal serupa dikatakan Mana-jer Operasional PLTU Jabar 2 Pal-abuhanratu, Aris. Menurut dia,persoalan ini muncul setelahadanya penyerahan operasionalPLTU kepada unit kerja PLN yak-ni, IP dan UPK beberapa waktulalu. “Pengadaan 2 unit kendaraanDamkar dan 4 unit dumptruck ituoleh kontraktor projek. awalnya

kami tidak tahu kendaraan buatanChina ini belum terdaftar di kan-tor Samsat,” kata dia.

Padahal lanjut dia, penguru-san kelengkapan surat kendaraantersebut merupakan kewajibankontraktor projek. PLN telahmenyerahkan sepenuhnya kepa-da kontraktor projek pemban-gunan PLTU termasuk pengada-an aset dan pengurusan admin-istrasi kelengkapan surat ken-daraan. “PLN itu sebagai pener-ima operasional dan aset. Se-harusnya menjadi kewajibankontraktor dalam pengurusansurat kendaraan. Semua itu in-cluding sesuai kontrak kerja.Dalam hal ini kami tetap akanmengur us administrasi ke-lengkap kendaraan sehinggaaset berupa kendaraan opera-

sional yang diterimanya resmidan sudah dilengkapi surat su-rat kendraan seper ti BPKB danSTNK,” terangnya.

Keberadaan kendaraanDamkar dan dumptruck yang se-lama ini, semuanya dilengkapidengan dokumen resmi dari BeaCukai. Faktur pembeliannya jugaterlampir. “Permasalahannyasekarang hanya belum didaftar-kan ke kantor Samsat saja,” im-buhnya.

Terpisah, Pengamat KebijakanPublik, Berly Lesmana, sangatmenyayangkan perusahaan miliknegara sekelas PLTU tidak mem-berikan contoh baik kepadamasyarakat sebagai wajib pajakdan taat hukum. Terlebih melang-gar peraturan perundangan-un-dangan masalah perpajakan ken-

daraan. “Kendaraan sudah duatahun tidak didaftarkan ke kantorSamsat, sama saja statusnya ile-gal atau bodong. Apalagi ken-daraan ini milik negara, pajaknyawajib dibayar. Karena itu hasil pe-masukan dari pajak untuk mem-biayai pembangunan infrastruk-tur,” tandas Berly.

Berly meminta kepada KantorSamsat dan kepolisian setempatuntuk segera melakukan inspeksimendadak ke PLTU dan mengecekkebenaran dokumen pengirimankendaraannya. “Apalagi kendaraanyang belum didaftarkan ke Sam-sat tersebut buatan luar negeri,sehingga perlu dicek kebenarandokumennya. Pentingnya pen-indakan seperti ini agar kasus se-rupa tidak terulang dikemudianhari,” jelasnya. � NS

� Mobil Operasional PLTU Jabar II 6 Unit Bodong?

� Proyek Jalan Becakayu Rugikan Negara Miliar Rupiah?

mengatasi banjir. Alasan mereka,debit air yang lebih tinggi dan be-sar di Kali Sasak harus juga diper-hitungkan akan meluap mendorongtekanan air dari saluran yang se-dang diperbaiki. Pasalnya ujar war-ga, elevasi (kemiringan-Red) dariujung Jalan Nusantara di Blok-IIJalan Pulau Jawa tidak terlalu ting-gi dibanding Kali Sasakjarang.

Menanggapi pendapat wargaPerumnas 3 tersebut, Kepala BidangTata Air Disbimarta Kota Bekasi,sekaligus pejabat pembuat komit-men (PPK) pada kegiatan ini, DickyIrawan, ST.MT tidak menampik hal

itu bisa terjadi, dan mengenai eleva-si (kemiringan), dia memperkirakanantara 90 cm -1 meter. Tapi agartekanan arus dari Kali Sasakjarangyang sewaktu-waktu bisa meluapakibat turun hujan tidak masuk keperumahan, maka akan dibangunpintu air di bibir Kali.

“Ketika hujan terus meng-guyur, dan arus Kali naik, pintu airbisa ditutup, dan saluran bisa jadipenampungan sementara,” ujarn-ya seraya menyebut rehablitasisaluran yang sedang berjalanmerupakan langkah awal yangakan terus dikaji.

berupaya sonding ke pengem-bang selaku pemilik lahan yang di-nilai strategis dibangun folder.

“Ini upaya kita untuk menang-gulangi banjir di Perumnas 3, Wa-likota juga sangat setuju terhadapkonsep ini,” papar Dicky mengakulupa menyebut nama pengembangPT. Duta Karisma yang menurutinformasi memiliki lahan puluhanhektare di wilayah itu.

Tahun anggaran 2015, ujarDicky, untuk penanggulanganbanjir perumnas 3 masih menda-pat alokasi dana Rp.5 miliar. Danuntuk pembangunan polder,

diperkirakan menelan bajet padaangka Rp.20 miliar, mulai daripengadaan lahan maupun pem-bangunan fisik.

Disinggung mengenai sen-gketa antara Pemkot denganPDAM Tir ta Bhagasasi dampakproyek rehablitasi saluran yangsedang berjalan, Dicky menyebutsedang dikomunikasikan. Sebe-narnya ujar Dicky, sewaktu mere-ka menanam pipa harus memintaijin ke Pemerintah selaku pengua-sa yang mengatur daerah itu,dalam hal ini Pemkot Bekasi.

Tapi ujar Dicky menambahkan,

mereka juga tidak biasa menunjuk-kan ijin dari pemerintah, artinya,kalau mau nuntut Pemkot juga bisamenuntut karena akibat pipa PDAMitu program Pemkot jadi tergang-gu. Namun karena air juga meru-pakan kebutuhan masyarakat, danproyek juga demi kepentinganmasyarakat, maka lebih mengede-pankan solusi dengan duduk ber-sama mencari mufakat.

Ditanya angka kerugian yangsampaikan PDAM, Dicky menye-but PDAM mengharapkan gantirugi senialai Rp.50 juta, namunbelum disepakati. � R.01

Ditanya mengenai peren-canaan, sarjana civil yang sudahgolongan 4A ini mengaku kurangmengetahui percis perencanaanrehablitasi saluran Jalan Nusant-ara Perum 3 itu, karena dirinyabaru menjabat Kabid Tata Air se-kitar 3 bulan lalu. “Saya tinggalmelaksanakan saja, perencanaan-nya sudah matang,” ujar Dicky.

Menurut Dicky, konsep untukmembangun tandon (folder) men-gatasi banjir di Perum-3 juga se-dang diupayakan. Tapi dari sisipengadaan lahan sering menjadikendala. Dicky mangaku sudah

� PDAM Pasang Pipa Tak Koordinasi Hambat Pembangunan

ekspor barang yang tidak benardalam melakukan penyelundu-pan,” ujar Wijayanta.

Hal itu dilakukan penyelund-up untuk mencoba mengelabuipetugas. Namun, setelah dilaku-kan penyelidikan ternyata pember-itahuan ekspornya memang tidakbenar. Pelaku, lanjut Wijayanta,menggunakan nama perusahaanlain sebagai ekspor tir, misalnyaPT KTS, CV JGL, PT SJG, dan PTSMG. “Keempat perusahaantersebut berusaha menghindaribea keluar sebesar 20 persen den-gan potensi kerugian negara sebe-sar Rp 161 juta,” katanya.

Barang yang disita antara lain,18 kontainer berisi biji krom, 14kontainer berisi biji nikel, 2 kon-tainer berisi biji tembaga, dan 3kontainer berisi zeolite.

Menurut Wijayanta, nilai keru-gian tersebut sebenarnya bisa leb-ih tinggi apabila barang tambangmentah tersebut sudah diolahdalam bentuk produk jadi ataupunsetengah jadi. “Untuk produk bijihtembaga (ore) dan Zeolit alam(aluminosilicate) berdasarkanPermendag merupakan baranglarangan sejak tahun ini sehinggapotensi kerugian negara tak ter-hingga,” jelasnya.

Sementara Kepala bidangBimbingan Kepatuhan dan Layan-an Informasi (BKLI), Bea CukaiTipe A Tanjung Priok, Susila Bratamengungkapkan, barang-barangekspor tersebut bisa terdeteksimelalui mesin Gammaray danX-ray milik Bea Cukai yang berasal

dari Jerman dan hasil analisa in-telijen. “Untuk barang yang dila-rang atau dibatasi untuk di ekspordan impor yang diberitahukantidak sesuai data kepabeanan,maka barang akan dikuasi nega-ra,” ujar Brata.

Sedangkan terkait pemidan-aan terhadap ke empat perusa-haan eksportir, Kasatbinmas Pol-res Pelabuhan Tanjung Priok, AKPSukardi mengatakan, bahwa pihakkepolisian masih dalam prosespenyidikan dan pengejaran kepa-da pelaku-pelaku perusahaan fik-tif yang memalsukan data danmerugikan negara. “Masih akankita kembangkan kasusnya danpara pelaku masih dalam tahappenyelidikan,” ujar Sukardi.

Menurut data penggagalanpenyelundupan yang dimiliki Kan-tor Pelayanan Utama Bea dan Cu-kai Tipe A Tanjung Priok, selamaperiode tahun 2012 hingga 2014terhadap ekspor produk pertam-bangan, Bea Cukai Tanjung Priokmenyita sebanyak 234 kontainerdengan akumulasi nilai barangsebesar Rp26,2 miliar.

Sayangnya, pelaku penyelun-dupan tersebut belum terungkap.Pihaknya menyatakan masihmelakukan pengembangan asal-usul kontainer tersebut. Pelaku,menurut dia, melanggar Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2006tentang Kepabeanan. Ancamanpidananya penjara paling lama de-lapan tahun, atau denda palingsedikit Rp100 juta dan paling ban-yak Rp5 miliar. � AI

� BC Tj Priok Gagalkan Penyelundupan...

Meski begitu, wanita kelahiranBandung ini merasa tidak risih lant-aran sudah tahu konsekuensi terjundi dunia hiburan. “Udah kebal. Ban-yak banget abisnya yang katanyadekat sama ini lah, itu lah. Biarin ajamau gimana lagi,” ujarnya.

Masih belum terlihat menjalinhubungan dengan seseorang, AuraKasih tampaknya sedang me-nunggu sosok yang tepat. Ketikaditanya kapan akan mengakhirimasa lajang, jawabannya sing-kat. ”We’ll see lah,” pungkasnya.

Selain digosipkan berpacarandengan Glenn Fredly, sebelumn-ya ia sempat dikabarkan dekatdengan vokalis Samsons, BamsSamsons. Bahkan ia juga pernahdisebut-sebut menjadi penyebabkeretakan rumah tangga PashaUngu. Bahkan dirinya juga dika-barkan berselisih dengan LunaMaya akibat memperebutkan Ari-el Noah. Meski akhirnya keduan-ya membantah adanya perselisi-han tersebut.

Meski sering tampil seksi,Aura Kasih mengaku bukan tipeperempuan murahan. Ia pun me-miliki prinsip dirinya tak bisa di-beli dengan uang. “Saya wanitayang meme-gang teguh pada prin-

sip, dan nggak akan bisa goyah,”sam-bungnya.

Aura juga mengatakan bahwaia pernah digosipkan jadi simpan-an pejabat. “Contoh gosip kemar-in jadi simpanan pejabat, meskidia anak pejabat atau pejabat, tapisaya nggak bisa dibeli samauang,” lanjut dia.

Aura mengungkapkan se-amaini dirinya berusaha santai meng-hadapi semua gosip miring itu.Namun, sebenarnya ia sangatstres. “Aku sih berusaha santaimenghadapinya, di balik itu akunangis-nangis,” tuturnya.

Sampai sekarang, Aura Ka-sihbelum menemukan pria yang te-pat untuk men-jadi kekasihnya. Iamengaku su-dah setahun lebihmenyandang status jomblo.Bah-kan, karena ter-lalu lama jom-blo, bintang sinetron ‘Pashmi-naAisha’ itu sudah lupa kapan ia ter-akhir pacaran. “Biasanya jomblotercepat paling enam bulan.Sekarang sudah sa-tu tahun lebihlebih jomblonya,” ujarnya.

Aura mengungkapkan sebe-narnya sudah ada pria yangmendekatinya, namun statusn-ya ma-sih sebatas teman dekat.� KPL/IOS

� Aura Kasih Digosipkan Pacari ...

2014. “Jadi saat ini ada tiga tersang-ka, kasus korupsi itu,” katanya.

Awal September 2014, Keja-gung telah menyita sejumlah alatbukti berupa, Por table Data Ter-minal (PDT) atau alat layanan in-formasi dan komunikasi dari PTKantor Pos Besar Area IV Jakar-ta. Alat yang disita mencapai1.650 unit. Penggeledahan juga

dilakukan di kantor pos pusat diBandung. Alat itu merupakan per-lengkapan petugas di lapanganuntuk memudahkan kontrol pen-gantaran barang kiriman pos.Konon, menurut Tony, peralatantersebut ternyata tak bisa dipa-kai, sehingga menimbulkan keru-gian negara senilai Rp 10,5 mil-iar. � R-01

� Dirut PT Pos jadi Tersangka

pimpinan alat kelengkapanDPR. Setidaknya ada 17 nama

anggota parlemen yang disebut-sebut terlibat kasus dugaan ko-rupsi. Zulkarnain merasa per-masalahan ini bisa membuat sia-sia suara rakyat. “Ini masalah ber-bangsa dan bernegara. Pendidikandan keteladanan belum jadi bu-

daya,” kata dia.Terhadap para anggota par-

lemen yang namanya santerdisebut-sebut terl ibat kasuskorupsi, Zulkarnain punya pe-san khusus. “Kalau yang lalusudah ada masalah, ke depanjangan bikin masalah lagi,” ka-tanya. � RED

� KPK akan Usut Dugaan Korupsi ...

Menurutnya, jika DPR tidakmelaksanakan putusan MK, makadapat dianggap sebagai sebuahpelanggaran dan merupakan con-tempt of cour t. “Sikap tidakmenghormati, mematuhi danmelaksanakan putusan MK berartisecara sengaja menunjukkanpembangkangan terhadap konsti-tusi itu sendiri. Artinya, DPR telahmelakukan perbuatan melawanhukum,” tegas Irman.

Lebih lanjut Irman menga-takan, sikap DPR sebagai lem-baga negara pembentuk un-dang-undang yang tidak meng-

indahkan putusan MK, telahmemberikan memberikan te-ladan bagi rakyat Indonesia.“Jika hal ini terus berlangsung,maka dapat dipastikan akanberdampak pada penguranganmakna negara hukum dan men-gakibatkan ketidak pastian hu-kum,” tambahnya.

Untuk itu, DPD RI berharapsupaya DPR tidak lagi menghasil-kan produk perundang-undanganyang inkonstitusional, maka perludilakukan penyelesaian secarakonstitusional, melalui putusanMK. � IOS

� DPD Berharap DPR Tidak Terus ...

Pemeriksaan dilakukan ter-hadap Philipus Sitepu, Isro’i, Dar-wani, Harun Jufanudin dan BudiSyahputra selaku PNS di lingkun-gan Universitas Sumatera Utara(USU) terkait dugaan tindak pi-dana korupsi pengadaan etno-musikologi. “Kita serius men-gungkap kasus ini, proses penye-lidikan dan penyidikannya terus

dikebut supaya cepat rampung,dapat segera dilimpahkan ke pen-gadilan,” katanya.

Sekedar diketahui, dalam ka-sus ini, Kejagung telah menahanAbdul Hadi, dengan sangkaanmelanggar pasal 2 Ayat 1 jo Pasal3 UU Nomor 31 Tahun 1999, yangtelah dirobah dengan Undang-Un-dang Nomor 20 Tahun 2001 ten-

tang pemberantasan tindak pidanakorupsi.

Pria kelahiran Pekantan,Mandailing Natal, 20 Januari1963 diduga melakukan korup-si atas pengadaan peralatan far-masi yang bersumber dari ang-garan pendapatan dan belanjanegara 2010, Daftar Isian Pelak-sana Anggaran (DIPA) USU No-

mor 0120/023-04.2/iI/2009.Dengan pagu anggaran Rp25.000.000.000. Dan proyekpengadaan lanjutan dengan nilaiRp 14.770.184.000.

Akibat dugaan korupsi padaproyek pengadaan barang danjasa tersebut, negara diperkirakanmenderita kerugian sebesarRp.7.308.200.921. � RED

� Tersangka Korupsi USU Secepatnya Dilimpahkan ke Pengadilan

Peresmian Kantor Desa Tumpatandan Masjid Jami’ Babul Huda

Palabuhanratu, SNPUntuk kedua kalinya Ke-

camatan Cisaat berhasilmempertahankan posisinyasebagai juara umum padapelaksanaan Seleksi TilawatilQur’an (STQ) ke XV, yang dis-usul Kecamatan Cimanggusebagai juara Kedua dan Ke-camatan Jampangkulon diurutan ke tiga. Hadir padaacara Penutupan STQ ke XVyang dilaksanakan di Keca-matan Bojonggenteng, Ka-mis (30/10), Wakil BupatiAkhmad Jajuli, Kabag BinaKeagamaan, Camat dan Mus-pika Kecamatan Bojonggen-teng, Tokoh Agama, TokohMasyarakat serta undanganlainnya.

Seleksi Tilawatil Qur’anpada dasarnya merupakanprogram Pemerintah yangbersifat nasional dan dilak-sanakan secara berjenjangmulai dari tingkat Desa, Ke-camatan, Kabupaten/Kota,Propinsi sampai dengantingkat Nasional.

“Oleh karena itu kegiatanini merupakan momentum

yang sangat penting dan me-miliki nilai strategis dalamupaya menumbuh kembang-kan semangat dan minat bacaAl - Qur’an untuk kalanganmasyarakat. Tujuannya gunamenigkatkan pemahamandan pengetahuan terhadap isikandungan Al-Qur’an untukdijadikan pegangan dan pe-doman dalam menjalani ke-hidupan sehari–hari sekali-gus mempersiapkan genera-si qur’ani yang berkemam-

puan menerapkan gerakandakwah Islam Rahmatan LilAlamin,” tutur Wakil BupatiSukabumi, Akhmad Djajuli.

Lebih lanjut Wakil Bupatimengharapkan, melalui pel-aksanaan kegiatan STQ agarjangan dijadikan sebagai are-na perlombaan untuk menda-patkan kemenangan danpenghargaan semata, tetapilebih dari itu dapat memoti-vasi masyarakat, terutamagenerasi muda untuk lebih

mencintai dan memuliakanAl- Qur’an, yaitu bacaannyayang indah, dapat membang-kitkan semangat kejuangan,meninggikan syiar islam, bu-kan hanya sebatas dibaca na-mun harus dapat dipahamimakna yang terkandungdidalamnya sehingga dapatdiwujudkan dalam kehidu-pan sehari – hari.

Selain itu STQ dapat di-jadikan momentum evaluasisejauh mana kualitas kedeka-tan antara perilaku manusiadengan nilai–nilai moral se-bagai pesan utama Al–Qur’an, sehingga seluruh ak-tivitas kehidupan yang kitajalani senantiasa berlandas-kan pada nilai–nilai luhur Al-Qur’an dalam naungan ke-berkahan dan keridhoan Al-lah SWT.

Sementara Ketua PanitiaDrs.H.Ali Iskandar, MH. Me-laporkan, seleksi TilawatilQur’an (STQ) diikuti olehkapilah dari tiap-tiap Keca-matan se Kabupaten Sukabu-mi dengan Dewan Hakim se-banyak 50 orang. � NS

Beringin, SNPBupati Deli Serdang, H

Ashari Tambunan, pada Se-nin (27/10) meresmikan ge-dung kantor Desa Tumpatan,Kecamatan Beringin yangbaru selesai direnovasi danMasjid Jami Babul Hudayang ditandai dengan penan-datanganan prasati dan pe-ninjauan bangunan. Acara inijuga sebagai syukuran atasterpilihnya Desa Tumpatansebagai Juara II Lomba Desatingkat Provinsi SumateraUtara tahun 2014.

Tokoh Masyarakat, Ismailyang juga Ketua BPD DesaTumpatan sekaligus NazirMasjid Babul Huda didam-pingi Edy Suwita selaku pa-nitia syukuran mengatakanbahwa kegiatan ini digelaratas prestasi yang diraihDesa Tumpatan. PeresmianKantor Desa Tumpatan dila-kukan usai direnovasi meng-gunakan ADD dan bantuanPemprovsu serta dukunganpihak swasta dan partisipasimasyarakat ditambah sertaperesmian renovasi MasjidBabul Huda di Desa itu.

Acara syukuran itu diwar-nai dengan berbagai kegiatan.Selain doa bersama, masyara-kat juga disuguhkan denganhiburan rakyat berupa pemu-taran film penyuluhan KB danbahaya Narkoba serta hiburanband campur sari denganmendendangkan lagu-laguberbagai etnis.

Bupati yang didampingiKetua TP PKK Ny Hj YunitaAshari Tambunan, Ketua DWPersatuan Ny Hj Titik Asrin

Naim,Asisten I H SyafrullahSSos MAP, Kadis InfokomDrs Neken Ketaren ,KabanPemberdayaan Masyarakatdiwakili Sekretaris H ZainalArifin dan pimpinan SKPDterkait, Camat Beringin Bata-ra Rifal Harahap SSos beser-ta Muspika, pada acara itumenyampaiakn terimakasihkepada seluruh komponenmasyarakat yang telah ikutberupaya membangun kantorDesa dan Masjid. “Diiringidoa, semoga kedua fasilitasumum ini dapat memberikontribusi besar terhadappeningkatan kesejahteraanmasyarakat,” ujar Bupati.

Dijelaskan Bupati, kegia-tan ini merupakan bentuk se-makin kuatnya tekad dan se-mangat warga masyarakatuntuk berperan dan berparti-sipasi dalam percepatan pem-bangunan dengan kekuatantiga pilar pembangunan yangtelah tumbuh selama ini yaituantara pemerintah didukung

pihak swasta dan partisipasimasyarakat. “Sehingga Desaini meraih perestasi sebagiDesa terbaik II tingakatSumut. Semoga kedepan da-pat pula meraih perestasipada tingkat yang lebih ting-gi,” jelasnya.

Dengan selesainya pem-

banguna Kantor Desa ini di-harapkan dapat mem-perkuat tonggak sejarah ke-bangkitan pembangunan didaerah ini untuk terus me-ningkatkan pelayanan kepa-da masyarakat khusunya di-bidang administrasi pemer-intahan sebagaimana visimisi pembangun tahun2014-2019 yaitu menujuDeli Serdang yang maju ber-daya saing, religius dan ber-satu dalam kebhinnekaan.

“Harapan yang sama jugakepada Panitia Pemban-gunan Masjid Jami’ BabulHuda, untuk ikut berperandalam percepatan pemban-gunan daerah, dengan mera-maikan masjid ini sesuaidengan harapan visi misi ke-depan, yakni membangunDeli Serdang yang maju di-dukung warga masyarakat-nya yang religious,” pung-kasnya. � RD/ALI/FIK

Kecamatan Cisaat Raih Juara Umum STQ ke XV

Wakil Bupati membacakan sambutanya

Bupati Deli Serdang, H Ashari Tambunan menandatanganiprasasti

Jakarta, SNPKapolri, Jenderal Sutar-

man mengatakan tujuh ter-sangka kasus senjata api (sen-pi) ilegal jaringan Cipacing,Sumedang, Jawa Barat yangberhasil ditangkap mempun-yai 14 bengkel pembuatan(workshop). “Jajaran Res-mob Bareskrim Polri bersamaDitpidum Bareskrim Polrimelaksanakan operasi pen-gungkapan senpi ilegal sela-ma 1,5 bulan dan telah berha-sil mengungkap 14 bengkelpembuatan senpi ilegal,” kata

Sutarman di Mabes Polri Ju-mat (7/11).

Dia mengatakan, barangbukti yang disita adalah 16pucuk senpi rakitan, per-lengkapan senjata api yangakan dirakit, dan bahan ma-terial pembuat senjata api ra-kitan.

Adapun tersangka Yon di-tangkap di Cipacing pada 25September lalu saat bertran-saksi dengan polisi yang men-yamar untuk membeli senpidi Stasiun Pengisian BahanBakar Umum (SPBU) Jalan

Raya Cipacing. “Lalu kitatangkap Sukandar pada kee-sokan harinya pukul 02.20dirumahnya yang jugabengkel senpi di Cipacing.Lalu Usep Mulyana di-tangkap di Cipacing,” tambahSutarman.

Sementara Yayan Rus-cahyana pada 11 Oktober di-tangkap tim gabungan danNugroho Eko Saputra di-tangkap di perumahan Vil-la Indah Permai Teluk Pu-cung, Bekasi pada 12 Okto-ber 21.30.

Sebelum menangkap Yon,polisi telah lebih dulu mem-bekuk PY di Pesanggrahan,Jakarta Selatan pada 20 Sep-tember dan KS yang berala-mat di Klender, Duren Sawit.Dua nama yang terakhir di-tahan di Polda Metro Jaya,sementara lima nama lainnyaditahan di Bareskrim.

Pelaku dijerat Pasal 1 danPasal 2 Undang-undang Daru-rat Nomor 12 tahun 1951, ten-tang kepemilikan senjata api.Ancaman hukumannya 20tahun penjara. � HMS/BBG

Gulung Pengerajin Cipacing,Bareskrim Polri Grebek 14 Bengkel

Page 12: Swara Nasional Pos Edisi 452

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 201412 Harian Umum

Harga: Rp. 4.000,- (Luar Jawa tambah ongkos kirim)

MENGEMBAN ASPIRASI UNTUK DEMOKRASI email: [email protected]

Anda InginPasang IklanHubungi:Telepon

0813 8306 705514tahuntahuntahuntahuntahun

EDISI 542 THN XIV 10 - 17 NOVEMBER 2014

LKBH ICMI Bekasi:

Korupsi Lahan TPU SetaraKorupsi Bantuan Bencana

Abdul Chalim

BELUM MEMILIKI KELENGKAPAN PERIZINANProyek raksasa yang disebut milik PT. Gunung Putri Graha Mas di Kelurahan CiketingUdik. Diduga belum memiliki kelengkapan perizinan. Para pekerja sedang sibuk melaku-kan pengelasan baja ringan, mulai dari tiang hingga cap bangunan, menggunakan aruslistrik PLN. � LASBEN

“Kalau Kejari tidak mam-pu membongkar dugaan ko-rupsi lahan TPU yang kemu-ngkinan dilakukan oknumEksekutif, harus segera me-nyerahkan perkara itu ke Ke-jagung,” kata Abdul ChalimJumat pekan lalu.

Terhadap PeraturanDaerah (Perda) no.16 tahun2011 tentang penyediaan dan

penyerahan sarana prasaranadan utilitas kawasan peruma-han perdagangan dan indus-try, yang mengatur kewajibansetiap pengembang menyedi-akan lahan TPU siap pakaisebesar 2 persen dari luas la-han yang dibebaskan, AbdulChalim menganggap itu pan-tas dan tepat.

Tapi Abdul Chalim men-

desak agar Walikota Bekasi,Rahmat Efendi segera mere-visi/mencabut kalimat yangmemberi ruang untuk meny-erahkan dana kompenisasi la-han TPU itu, karena menu-rutnya, kemudahan denganmenyetor dana konfensasiakan menimbulkan rawankorupsi.

“Pengembang harus me-nyediakan lahan TPU siap pa-kai sebelum mendapatkanIMB, jangan menggampang-

kan dengan hanya menyerah-kan dana konfensasi. Waliko-ta Bekasi juga jangan mener-ima dana kompenisasi daripengembang kalau pelaksan-aan Perda itu benar-benarmementingkan hajat wargamasyarakat,” ujar AbdulChalim.

Pengembang juga kataAbdul Chalim harus memil-iki tanggungjawab moralterhadap konsumennya,jangan hanya kepentinganbisnis tanpa memperhati-kan dana yang disetor sudahbenar dibelanjakan ke tanahtempat pemakaman umumatau belum. Karena ketikabermasalah, atau dana kon-vensasi itu tidak benar di-belanjakan untuk ketersedi-aan lahan TPU, jangan ber-harap pengembang bisa be-bas begitusaja dari masalahhukum.

Abdul Chalim mengaku

sangat prihatin jika benar la-han tempat pemakamanumum yang seharusnya dise-diakan pengembang itumalah raib begitu saja. Ban-da satu-satunya milik orangketika kembali menghadapkesang khalid (mati) masihtega-teganya ditilep. Perkaraini layak mendapat kekhusu-san, seperti ketika seseorangmelakukan tindak pidana ko-rupsi anggaran bencana, an-caman maksimalnya dapatdihukum mati.

Untuk itu ujar AbdulChalim, terhadap kasus dug-aan korupsi dana konfensasilahan TPU ini, kejaksaan di-harapkan mampu memaksi-malkan kinerja agar masya-rakat, khususnya wargaBekasi Kota mengetahui di-mana akan memilih TPUdikala ditengah keluargaharus kembali menghadap kesang pencipta. � CARD

Bekasi, SNPPresidium LKBH ICMI Bekasi, Abdul Chalimmeminta Kejaksaan Negeri (Kejari) BekasiKota serius mengusut dugaan korupsi danakomfensasi yang disetor pihak pengembangke Kasda sebagai pengganti ketersediaanlahan TPU. Kalau Kejari lamban atau tidakmampu mengusut dugaan korupsi lahan TPUtersebut, dia menghimbau agar segeradiserahkan ke Kejagung.

Bandung, SNPBalai Besar Wilayah Sun-

gai (BBWS) Cimanuk-Cisang-garung mendapat alokasidana hingga ratusan miliardari Direktorat Sumber DayaAir, Kementerian PekerjaanUmum untuk pembiayaanbeberapa kegiatan pendaya-gunaan air, mulai dari peren-canaan, pelaksanaan kon-struksi dan pemeliharaan.Namun sangat disayangkan,dalam pelaksanaannya ang-garan bersumber APBNtersebut diduga menjadi ban-cakan oknum pejabat BBWSdengan melibatkan pihak ke-tiga (pelaksana). Dugaan ko-rupsi secara koorporasi den-gan cara abuse of power me-warnai beberapa kegiatan dilembaga tersebut.

Praktik penyalahgunaanwewenang dan jabatan disin-yalir terjadi pada saat mene-tapkan perusahaan pelaksanapengadaan barang dan jasa diBBWS Cimanuk-Cisang-garung. “Pekerjaan di BBWSCimanuk-Cisanggarung sela-ma ini selalu dimenangkanperusahaan atau pengusahatitipan. Bahkan dapat dipas-tikan bahwa pengadaanbarang dan jasa tidak sesuaiaturan sebagaimana dia-

manatkan dalam Perpres No-mor 54 tahun 2010,” kataWakil Ketua DPW Jawa Bar-at, LSM Jerat Korupsi, Man-sur, kepada SNP, belum lamaini.

Menurut Mansur, ber-dasarkan hasil investigasiyang pihaknya lakukan, bah-wa setiap proyek yang diker-jakan BBWS Cimanuk-Cisanggarung, kualitasnyahanya seumur jagung. “Kon-disinya sudah hancur, pada-hal anggaran puluhan miliarbahkan ratusan miliar setiaptahun. Dugaan kami bahwaBBWS manjadi tempatmerampok uang Negara.Penegak hukum diminta me-

meriksa pejabat terkait, baikKepala Balai, Kasatker, PPK,dan Pelaksa Teknis,” katanya.

Lebih lanjut Mansurmengatakan, diperkirakan80 hingga 90 persen proyekBBWS tidak sesua ketentu-an karena berdasarkan do-kumentasi investigasi dilapangan kondisi proyeksudah hancur. Beberapakegiatan yang berindikasikorupsi kata Mansur, diant-aranya; Rehabilitasi Em-bung Tanjakan di Kecama-tan Krangkreng, KabupatenIndramayu, yang dikerjakanPT. Karya Kita Putra Perti-wi dengan Nilai KontrakRp7.195.434.000. Kegiatan

yang didanai APBN 2013 itukondisinya sudah hancurkarena ditengarai pelaksan-aan tidak sesui spek.

Selanjutnya, Rehabilita-si Embung RancamulyaDesa Ranca Mulya Kecama-tan Gabuswetan, KabupatenIndramayu, Rp9 miliar, Re-habilitasi Embung Leu-wigede Desa Leuwigede, Ke-camatan Widasari, Kabupat-en Indramayu Rp8,453 mil-iar dan Rehabilitasi EmbungWidasari, KecamatanWidasari Kabupaten Indra-mayu dengan Pagu Angga-ran Rp7 miliar.

Sementara itu, KetuaDPW LSM Jaringan Masya-

rakat Anti Korupsi (JeratKorupsi) Jawa Barat, GantiRudi Arianto, mengatakanagar pihak Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) secepat-nya turun kelapangan untukmembuktikan kerugian nega-ra yang timbul akibat ulahpejabat, baik Kepala BBWSCimanuk-Cisanggarung, Ka-satker, PPK dan Pelaksana.“KPK harus mengusut dug-aan korupsi di BBWS. Peja-batnya harus mempertang-gungjawabkan kegiatannya.Masa proyek miliaran hanyaseumur jagung sudah tum-bang dan hancur, ini jelastidak bisa dibiarkan,” tegasRudi. � WIN

Bandung, SNPPembangunan Jalan

Jalur Puncak Sentul II den-gan anggaran hingga ratusanMiliar diduga sarat penyim-pangan. Anehnya pihak ter-kait, baik Kepala Balai Pen-gelolaan Jalan (BPJ) WilayahIII, Kasatker maupun PPKterkesan tidak tanggap den-gan penyimpangan tersebut.

Sebagaimana diketahui,proyek tersebut dipercayakankepada BPJ Wilayah III padatahun 2013, dengan meng-gunakan dana AnggaranPendapatan dan BelanjaNegara (APBN) sebesarRp400 miliar. Lebih rinci,dana tersebut dipergunakanuntuk proyek konstruksijalan dan pengaspalan.

Investigasi SNP di lapan-gan, pekerjaan proyek itudiduga menyimpang hinggaberpotensi merugikan keuan-gan negara. Peyimpangandan kecurangan pelaksanadapat dilihat dengan kondisi

aspal yang sudah hancurpada beberapa titik jalan. Se-hingga tidak berlebihan apa-bila dikatakan proyek peng-hamburan uang Negara.

Kepala Balai PengelolaJalan Wilaya III di Bandungketika hendak dikonfirmasiperihal dugaan korupsi pem-bangunan jalan tersebut tidakberhasil. Menurut salah satustaf di kantor tersebut, Kepa-la Balai, Satker dan PPK tidakada di kantor, karena sedangmengikuti rapat di Dinas Pe-kerjaan Umum di Jalan Asia-Afrika. Demikian juga denganKepala Dinas PU Bina MargaJawa Barat, Guntoro, tidakpernah bisa ditemui di kan-tornya.

Terpisah, Ketua DPDLSM Jaringan MasyarakatAnti Korupsi (Jerat Korupsi)Jawa Barat, Ganti RudiArianto, ketika dimintai tang-gapannya mengatakan bahwapaket pekerjaan ruas JalanPuncak Sentul II adalah keg-

iatan Kementerian PekerjaanUmum melalui DirektoratBina Marga pada TA 2013(APBN). “Dengan anggaranRp400 miliar, kualitas jalansudah hancur, sehingga adaindikasi korupsi yang sangatkental,” ujarnya.

LSM Jerat Korpsi jugamendesak BPKP untukmelakukan audit terhadappekerjaan tersebut untukmengetahui apakah pemban-gunan jalan sesuai spek atautidak. Apabila ditemukan pe-nyimpangan kata Rudi agarmelimpahkannya kepadapenegak hukum untuk di-lakukan pengusutan. “Apabi-la setelah diaudit ditemukanpenyimpangan, maka pihakyuridis seperti KPK harus ce-pat tanggap dengan me-nangkap dan memeriksa pe-jabat yang terlibat dalam pel-aksanaan proyek ini yaituKepala Bala (BPJ III), Kasat-ker, PPK serta pelaksana,” te-gasnya. � WIN

Pekerjaan Diduga Tidak Sesuai Spek

Pembangunan JalanPuncak-Sentul II Perlu Diaudit

Surabaya, SNPKurangnya pengawasan

pihak Balai Besar WilayahSungai (BBWS) Brantas,Surabaya khususnya PPKIrigasi dan Rawa I terhadapbeberapa proyek di lapan-gan disinyalir sebagaipenyebab buruknya kuali-tas pekerjaan. Anggaranyang diperuntukan dalampencegahan banjir melaluiAPBN pusat hingga milya-ran rupiah justru menjadimomok yang menakutkanbagi masyarakat yang ting-gal di dataran rendah.

Ragam kegiatan berupaperbaikan saluran dan pem-bagunan bendungan yangbertujuan mencegah banjir,pelaksanaanya tidak sesuaidengan harapan masya-rakat. Salah satunya beradadi Wilayah Kabupaten Si-doarjo, tepatnya di Kecama-tan Sedati. Judul kegiatan-nya adlah Pembuatan danPemasangan Pintu AirTambak (305. Ha Delta

Brantas) dengan nomorkontrak IK.02.04.010.IRRI/III.2004, tanggal 28Maret 2014. Pelaksanaanproyek di lapangan terke-san asal jadi dan juga tidaktransparan, karena padapapan proyek, nilai besarproyek tidak dicantumkanhanya nama pelaksana,yaitu CV Purna KaryaMandiri.

Investigasi SNP dilapangan, proyek tersebutmemang masih jauh dariharapan masyarakat. Pelak-sana proyek ditengarai sen-

gaja menghindar dari pen-gawasan masyarakat den-gan tidak mencantumkanidentitas pekerjaan.

Ketika hal ini hendakdikonfirmasi kepada PPKIrigasi dan Rawa I, IndahHidayati, sampai berita iniditurunkan belum didapatketerangan. Dicoba melaluiponselnya, ia hanya men-yarankan untuk mempert-anyakannya kepada Adit.“Silahkan ke Pak Adit,karena saya ada tamu,”kilahnya.

Sementara Adit yangdikonfirmasi via ponselnyatidak bersedia berkomentarbanyak, dengan alasan sibuksehubungan dengan pemer-iksaan Badan InspektoratJawa Timur. “Saya sedangsibuk, karena proyek yangditangani PPK Irigasi danRawa I diperiksa Badan In-spektorat Jawa Timur. Sayasedang mendampingi BadanInspektorat di lapangan,”katanya. � HARI

Inspektorat PeriksaProyek Irigasi dan Rawa I

Indah Hidayati

Jakarta, SNPProgram pemerintah

Jokowi untuk memberikanjaringan pengaman ter-hadap warga tidak mampudengan penerbitan tiga kar-tu, Kartu Indonesia Sehat,Kartu indonesia Pintar (KIP)dan Kartu Keluarga Se-jahtera (KKS) menuai kritik.Salah satunya datang daripimpinan Dewan Perwak-ilan Rakyat (DPR) yangmenganggap program tigakartu sakti Jokowi dianggapilegal, karena tidak dikoor-dinasikan dengan DPR.

Namun, Komisi Pember-antasan Korupsi (KPK) pu-nya pendapat berbeda. Wak-il Ketua KPK Zulkarnaenmenganggap Kartu Indone-sia Sehat (KIS), Kartu Indo-nesia Pintar (KIP), dan Kar-tu Keluarga Sejahtera (KKS)yang diterbitkan mantanGubernur Jakarta itu harusdidukung semua pihak demikepentingan rakyat.

Selain itu, Zul juga men-ganggap hingga saat ini pi-haknya tidak melihat ada ke-janggalan atau indikasi tin-dak pidana korupsi. Menu-rut pria kelahiran Agam,Sumatera Barat 62 tahunlalu itu, KPK harus mene-mukan beberapa faktorsuatu program atau kegiatanterindikasi korupsi. ý”Tidaksesederhana itu dikatakan

korupsi. Itu kan tugasnyauntuk kepentingan rakyatmemberikan KIS, KIP danKKS,” kata Zulkarnain saatdihubungi wartawan, Kamis(6/10) malam.

Zul meminta semua pi-hak untuk tidak terlalu ber-lebihan menanggapi pro-gram itu. Karena, tiga kartusakti itu diluncurkan demikepentingan rakyat, bukankepentingan pribadi Jokowi,maupun oknum-oknumlainnya. “Kartu ituýkan un-tuk kepentingan kita. Apa-kah ada uang negara yangdia (Jokowi) rugikan untukkepentingan sendiri. Jadijangan terlalu curiga dan

berlebih lebihan melihatitu,” ujarnya.

Mantan KoordinatorStaf Ahli Jaksa Agung inimengaku KPK akan men-dukung program perdanaJokowi terkait kartu yangbisa membuat masyarakatmudah menjangkau akseskesehatan, pendidikan dankesejahteraan itu. Sedang-kan mengenai belum adan-ya anggaran untuk kartutersebut adalah masalah tek-nis yang masih bisa diper-baiki sambil berjalannyaprogram tersebut.ý

Sebelumnya MenteriSekretaris Negara Pratiknomenjawab kritik yang dilon-

tarkan politisi terkait biayamenjalankan program kartusakti itu. ýMenurut Prati-kno, penerbitan semua kar-tu itu sama sekali tidak me-makan anggaran negara,melainkan dari dana tang-gung jawab sosial sejumlahBadan Usaha Milik Negara(BUMN).

“Itu kan sudah jalan, tapiitu kan bantuan dari berb-agai pihak. Itu CSR dariBUMN, tidak masuk APBN,”ujar Pratikno, saat dijumpaidi Hotel Grand Clarion,Makassar, seusai mendamp-ingi Presiden Joko Widodomelakukan blusukan, Rabu(5/11) malam.

Pratikno meminta DPRtidak terburu-buru meng-hakimi anggaran penerbitankartu tersebut. Karena pe-merintah saat ini hanyaberusaha memenuhi kepent-ingan masyarakat dengananggaran yang sudah terse-dia. Selain itu, yang terpent-ing saat ini adalah fokuspada kelancaran penyeleng-garan program KIS, KIP,dan KKS.

Menurut Pratikno, peng-gunaan dana corporate so-cial responsibility (CSR)BUMN ini hanya untuk se-mentara. Untuk tahunberikutnya, pengadaan KIS,KIP, dan KKS akan dima-sukkan ke dalam Anggaran

Pendapatan dan BelanjaNegara (APBN).

Sebelumnya, Wakil Ket-ua DPR Fahri Hamzahmempertanyakan tenderfisik kartu pada programKartu Indonesia Sehat (KIS)dan Kartu Indonesia Pintar(KIP). Sebab, program itutidak dikoordinasikan ter-lebih dahulu dengan DPR.Apalagi, jika dikalkulasi bi-aya yang dikeluarkan nega-ra dalam program tersebutmencapai triliunan rupiah.

“Kartunya saja itu kanmesti ditender. Kartu itusatu bisa seharga Rp 5.000.Ini Rp 5.000 kali 15 juta or-ang, sudah berapa coba?Program di atas 1 miliar sajaharus ditender, apalagiyang triliunan. Kan negaraini enggak main-main ya,”katanya.

Fahri menyayangkanprogram yang disebut-se-but andalan pemerintahJokowi-Jusuf Kalla terse-but tidak dibicarakan ter-lebih dahulu dengan parle-men. Karena, dalam pro-gram itu tidak ada nomen-klatur belanja negara yangtidak ada dasar undang-undangnya boleh dilegal-kan. Oleh karena itu, dalamwaktu dekat ia mengklaimakan meminta jawabanPresiden Jokowi terkaitprogram tersebut. � GNC

KPK Bela Presiden Jokowi Soal ‘Kartu Sakti’

Warga menunjukan Kartu Indonesia Sehat (KIS) dan Kar-tu Keluarga Sejahtera (KKS) saat peluncuran kartu terse-but dan Kartu Indonesia Pintar di Kantor Pos Besar, Jakar-ta Pusat, Senin (3/11)

Anggaran Miliaran Hanya Seumur Jagung

Proyek BBWS Cimanuk-Cisanggarung Jadi Bancakan ?