Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

20
Sumber-sumber Penerimaan Negara Disusun Oleh : Agus Habib Ashari Dina Faqih Astuti Joki Chanra Sinurat M.Fadhil Hafizh Valentin Noviriyani Yayang Cahaya

Transcript of Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Page 1: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Sumber-sumber Penerimaan Negara

Disusun Oleh : Agus Habib AshariDina Faqih Astuti

Joki Chanra SinuratM.Fadhil Hafizh

Valentin NoviriyaniYayang Cahaya

Page 2: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Menurut UU RI Nomor 17 tahun 2003 tentang keuangan negara, pendapatan dan hibah adalah semua penerimaan negara yang berasal dari penerimaan perpajakan, penerimaan negara bukan pajak serta penerimaan hibah dari dalam dan luar negeri.

Penerimaan Negara

Page 3: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Bumi , Air dan Kekayaan Alam

Pasal 33 UUD 1945 mengatur bahwa bumi, air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk kemakmuran rakyat sebesar-besarnya

Pasal 1 ayat 2 Undang-Undang pokok Agraria menegaskan bahwa bumi , air dan ruang angkasa termasuk kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dalam wilayah Republik Indonesia sebagai Karunia Tuhan Yang Maha Esa

Page 4: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Pajak-pajak bea dan cukai merupakan peralihan kekayaan dari sketor swasta ke pemerintah, yang diharuskan oleh UU dan dapat dipaksakan.

Bea dibagi atas dua yaitu Bea masuk dan bea keluar

Cukai : pungutan yang dikenakan atas barang-barang tertentu

Pajak-pajak, Bea dan Cukai

Page 5: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Dalam pasal 2 UU No.20 tahun 1997 terdapat 7 jenis penerimaan negara bukan pajak (PNBP) :

Penerimaan Negara Bukan Pajak (Non-Tax)

Penerimaan dariPengelolaan dana

pemerintahPenerimaan dari pemanfaatan SDA

Penerimaan dari hasil pengelolaan

kekayaan negara

Penerimaan dari kegiatan pelayanan

yang dilakukan pemerintah

Penerimaan berdasarkan putusan

pengadilan

Penerimaan berupa hibah.

Penerimaan lain yang diatur dengan UU.

Page 6: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Hasil Penerimaan NegaraYang tergolong perusahaan negara : semua perusahaan modalnya merupakan kekayaan negara dengan tidak melihat bentuknya.

Page 7: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Pencetakan uang Pinjaman : a) Dalam Negerib) Luar Negeri Bantuan Program, yaitu bantuan keuangan

yang diterima dari Luar Negeri berupa devisa kredit.

Bantuan Proyek yaitu bantuan kredit yang diterima Pemerintah dari negara donor berupa peralatan dan mesin-mesin untuk membangun proyek tertentu

Sumber-sumber lain

Page 8: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Hibah : Penerimaan negara dalam bentuk sumbangan yang berasal dari negara lain, swasta dan Pemerintah Daerah yang tidak perlu dibayar kembali, bersifat tidak wajib dan tidak mengikat, tidak berlangsung terus menerus dan digunakan untuk kegiatan tertentu

Page 9: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Hukum Pajak

Dalam arti sempit :Seperangkat kaidah hukum tertulis yang memuat sanksi hukum

Dalam arti luas :Hukum yg berkaitan dengan pajak

Hukum pajak ialah suatu kumpulan peraturan yang mengatur hubungan antara pemerintah sebagai

pemungut pajak dan rakyat sebagai pembayar pajak (Rochmat Soemitro, 1979)

Page 10: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Dengan kata lain hukum pajak menerangkan :

Siapa-siapa wajib pajak (subjek pajak) Objek-objek apa yang dikenakan pajak

(objek pajak) Kewajiban Wajib Pajak terhadap pemerintah Timbulnya dan hapusnya utang pajak Cara penagihan pajak Cara mengajukan keberatan dan banding

pada peradilan pajak

Page 11: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Menelaah keadaan masyarakat yang dapat dihubungkan dengan pengenaan pajak

Merumuskannya kedalam peraturan peraturan hukum

Menafsirkan peraturan-peraturan hukum tersebut

Mengatur ketentuan ketentuan pidana Mengatur ketentuan-ketentuan administrasi Mengatur ketentuan peradilan administrasi

dan peradilan pajak

Tugas Hukum Pajak

Page 12: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Mensejahterakan dan memakmurkan masyarakat

Melaksanakan ketertiban Pertahanan dan keamanan Menegakkan keadilan

Kegunaan (Fungsi) Hukum Pajak

Page 13: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Dalam UU KUP No.28 Tahun 2007 pasal 1 angka 1, disebutkan bahwa pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksaberdasarkan Undang undang, dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untukk keperluan negara bagi sebesar besarnya kemakmuran rakyat

Definisi Pajak

Page 14: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Ada lima unsur yang melekat dalam pengertian pajak tersebu, yaitu :

Pembayaran pajak harus berdasarkan undang undang

Sifatnya dapat dipaksakan Tidak ada kontra-prestasi (imbalan) yang langsung

dirasakan oleh pembayar pajak Pemungutan pajak dilakukan oleh negara baik oleh

pemerintah pusat maupun daerah Pajak digunakan untuk membiayai untuk

pengeluaran pengeluaran pemerintah bagi kepentingan masyarakat umum

Ciri Pajak

Page 15: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Fungsi Pajak1. FUNGSI BUDGETER

2. FUNGSI REGULERENT (PENGATUR)

3. FUNGSI DEMOKRASI

4. FUNGSI REDISTRIBUSI

Page 16: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Unsur yang melekat pada pengertian retribusi adalah :

Pungutan retribusi harus berdasarkan undang undang

Sifat pungutannya dapat dipaksakan Pemungutannya dilakukan oleh negara Digunakan untuk pengeluaran bagi

masyarakat umum Kontra-prestasi (imbalan) langsung dapat

dirasakan oelh pembayar retribusi

Retribusi

Page 17: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Sumbangan Istilah sumbangan ini berlandaskan pemikiran

bahwa biaya-biaya yang dikeluarkan untuk prestasi pemerintah tertentu tidak boleh dikeluarkan dari kas umum, karena prestasi ini ditujukan kepada penduduk seluruhnya, tetapi hanya untuk sebagian tertentu saja.

Zakat atau Sumbangan Keagamaan Berdasarkan UU Pajak Penghasilan, zakat yang

disalurkan melalui amil zakat (Badan yang sudah disahkan oleh Pemerintah untuk mengumpulkan zakatnya), maka dapat yang diperhitungkan sebagai pengurang wajib pajak.

Page 18: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Hukum pajak adalah bagian dari hukum adminidtrasi, yang merupakan segenap peraturan hukum yang mengatur segala cara kerja dan pelaksanaan serta wewenang dari lembaga-lembaga negara serta aparaturnya dalam melaksanakan tugas administrasi.

Dalam kenyataannya, tidak dapat dipungkiri bahwa berdasarkan perkembangan dan kebutuhan negara akan pajak, UU pajak mengalami perubahan (tax rerform). Sebagai konsekuensinya, ternyata tidak disadari hukum pajak telah memisahkan diri dari hukum admisnistrasi.

Page 19: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

Dasar pemisahan hukum pajak dari hukum administrasi dapat ditinjau dari faktor-faktor berikut:

Sumber hukum pajak berbeda dengan sumber hukum administrasi Objek kajian hukum pajak adalah pajak, sedangkan objek kajian

hukum administrasi adalah ketetapan yang bersegi satu yang ditetapkan oleh pejabat tata usaha negara (administrasi negara)

Subjek hukum pajak adalah wajib pajak, sedangkan subjek hukum administrasi adalah pejabat atat usaha negara yang menerbitkan ketetapan yang menumbulkan senketa

Penyelesaian sengketa pajak merupakan kompetensi absolut pengadilan pajak, sedangkan penyelesaian sengketa administrasi merupakan kompetensi absolut pengadilan tata usaha negara

Hukum acara yang digunakan adalah hukum acara peradilan pajak, sedangkan hukum acara yang digunakan untuk menyelesaikan sengketa tata usaha adalah hukum acara peradilan tata usaha negara.

Page 20: Sumber sumber penerimaan negara, Pajak dan Pengertian Hukum Pajak

sekian.. Terimakasih...