SUARA NTB 2 MARET 2013

12
SUARA NTB 12 HALAMAN NOMOR 2 TAHUN KE 9 HARIAN UNTUK UMUM TERBIT SEJAK 1 MARET 2004 LANGGANAN LOMBOK Rp. 40.000 SUMBAWA Rp. 45.000 ECERAN Rp 2.500 Online :http://www.suarantb.com E-mail: [email protected] Pengemban Pengamal Pancasila SABTU, 2 MARET 2013 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257 Secepatnya akan kita perbaiki. Dalam kurun waktu 1 x 24 jam harus diperbaiki. H. Dwi Sugiyanto O K O H T LANGGANAN Mataram dan sekitarnya ungi Hub : 0370-639543 KH. Hasyim Muzadi Saya berbahagia sekali bisa hadir di sini. di hadapan para jemaah sekalian, bersama Tuan Guru Bajang yang kita cintai. Masyarakat NTB mesti bangga dan bersyukur memiliki umara’ sekaligus ulama seperti Tuan Guru Bajang. Saya kira selama menjadi umara’,TGB berhasil menjaga kehormatan dan martabat dirinya sebagai ulama. Figurnya sebagai ulama tidak menjadi luntur karena jabatan gubernur yang ia emban. Bahkan saya yakin, sejumlah keberhasilan pembangunan di NTB, terjadi karena besarnya dukungan dan kecintaan umat di NTB kepada sosok TGB,. Sekali lagi masyarakat NTB harus bersyukur memiliki TGB…… Pengasuh Pesantren Al Hikam, Malang Jawa Timur, Ketua Umum PB NU 1999-2009. K O M E NT NT NT NT NT A R Tunggu Penetapan Calon BAKAL calon Guber- nur NTB, Dr. TGH. M. Zainul Majdi mengata- kan, masih menunggu pen- etapan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gu- bernur NTB oleh KPU un- tuk mengajukan izin cuti ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Jika sudah ada penetapan calon, maka dirinya akan segera mengajukan izin cuti sesuai dengan yang diamanatkan undang- undang. “Intinya kita ikuti per- aturan. Dan saat ini kebet- ulan saya bersama dengan beberapa putra NTB masih menjadi bakal calon. Bersambung ke hal 5 (Suara NTB/ist) TGH. M. Zainul Majdi Perbaikan Ruas ’’By Pass’’ BIL Terkendala Pipa PDAM ‘’ Secepatnya akan kita perbaiki. Dalam kurun waktu 1 x 24 jam harus diperbaiki. H. Dwi Sugiyanto Mataram (Suara NTB) - Dinas Pekerjaan Umum (PU) NTB menegaskan tidak akan tinggal diam melihat adanya kerusakan di ruas by pass Bandara Internasional Lombok (BIL). Artinya, pi- haknya siap melakukan per- baikan jalan seperti diharap- kan semua pihak. Namun Di- nas PU NTB masih belum bisa melakukannya, jika pihak PDAM Lombok Tengah (Lo- teng) belum memperbaiki sa- luran pipa yang ada di bawah jalan yang rusak itu. ‘’Secepatnya akan kita per- baiki. Dalam kurun waktu 1 x 24 jam harus diperbaiki,’’ tegas Kepala Dinas PU NTB Ir. H. Dwi Sugiyanto, MM, menjawab Suara NTB di Gra- ha Bhakti Praja Kantor Gu- bernur NTB, Jumat (1/3). Hanya saja lanjutnya, pi- haknya tidak bisa bekerja langsung, jika tidak PDAM yang perbaiki lebih dahulu. ‘’Karena ada kerusakan pipa di lokasi itu,’’ katanya. Ditegaskannya, bagaim- anapun kuatnya sebuah jalan, jika di bawahnya ada air men- galir akan terjadi kerusakan. Apalagi di sekitar intersection Batujai ada beberapa sumber air yang menyebabkan kondisi jalan selalu becek. Hal inilah, lanjutnya, menyebabkan terjad- inya kerusakan atau lubang di by pass. Dalam hal ini, pihaknya sudah melakukan koordinasi dengan pihak PDAM Loteng agar segera mengatasi pipa air yang bocor. Namun, lambatnya reaksi dari pihak PDAM mem- buat kondisi jalan tersebut ber- lubang dan membahayakan ke- selamatan pengguna jalan. Bersambung ke hal 5 (Suara NTB/dok) Tidak Ada Diskriminasi DIREKTUR RSUP NTB, dr. H.Mawardi Ham- ry membantah pasien Lili Suaiba meninggal, karena lamban ditangani pihak RSUP NTB. Ia pun mem- bantah pihaknya diskrimi- natif dalam melayani pasien dengan Jamkesmas. “Tidak ada (diskrimina- si). Itu kan menurut persep- si. Tentu kita tidak bisa menggeneralisir. Tapi kan faktanya tidak demikian. Karena terus terang orang yang sedang sakit ini sen- sitif. Kadang-kadang diper- lakukan sebaik apapun masih merasa kurang nya- man, karena dalam kondi- si sakit. Itu harus kita pahami,” tandasnya, Bersambung ke hal 5 (Suara NTB/dok) H.Mawardi Hamry KPU Sulit Lacak Pengelolaan Dana Kampanye Tak Resmi Anggota KPU NTB, Drs. Darmansyah, M.Si, yang dikonfirmasi Suara NTB, Ju- mat (1/3) kemarin mengakui bahwa per- Mataram (Suara NTB) - Aktivitas pembiayaan kampanye yang dilakukan tanpa melalui rekening dana kampanye yang resmi diserahkan ke KPU NTB akan sangat sulit untuk dilacak. Padahal, jumlah uang yang beredar melalui dana kampanye tak resmi ini kemungkinan jauh lebih be- sar ketimbang yang secara resmi dilaporkan ke KPU NTB. soalan yang dihadapi KPU NTB dalam memantau aktivitas kampanye pasan- gan calon terletak pada sulitnya mela- cak aktivitas pengeluaran dana yang tidak terlapor secara resmi ke KPU. ‘’Disitulah letak masalahnya,’’ ujarnya. Menurut Darmansyah, adanya per- syaratan pencantuman dana kam- panye resmi dimaksudkan untuk me- mastikan bahwa semua lalu lintas pendanaan kampanye bisa terpantau. Keluar masuk dana tersebut juga bisa dilakukan secara resmi melalui satu SELAMAT - Gubernur NTB, TGH.M.Zainul Majdi didampi- ngi Wagub, H.Badrul Munir memberi ucapan selamat kepada para pejabat yang dilantik, kemarin. Gubernur Tekankan Profesionalisme Birokrasi Mataram (Suara NTB) - Gubernur NTB, Dr. TGH. M. Zainul Majdi memutasi sebanyak 153 pejabat eselon II, III dan IV lingkup Pemprov NTB. Sebagian besar pejabat yang dilantik dan diambil sumpahnya pada Jumat (1/ 3), sekitar 89 persen merupa- kan promosi jabatan. 153 Pejabat Dimutasi Data yang dihimpun, tiga orang pejabat eselon II yang dimutasi semuanya merupa- kan promosi jabatan. Sekre- taris Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) NTB, Ir. H. Muhammad Husni, M.Si menduduki jabatan baru se- bagai Kepala Distamben NTB. Sekretaris Badan Per- encanaan Pembangunan Daer- ah (Bappeda) NTB, Ir. H. Hus- ni Fahri, MM menduduki ja- batan baru sebagai Kepala Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura NTB menggantikan Ir. H. Abdul Maad, MM yang memasuki usia pensiun. Bersambung ke hal 5 (Suara NTB/ist) pintu tersebut. Dengan menggunakan rekening resmi tersebut, sumbangan – sumbangan baik yang bersifat perorangan maupun peru- sahaan sudah secara jelas diatur dan di- batasi. ‘’Tentu saja pembatasan yang ber- kaitan dengan berapa jumlah sumbang- an perorangan dan perusahaan jelas diatur dalam undang – undang,’’ ujarnya. Bersambung ke hal 5 DINAS PertanianTana- man Pangan dan Hortikultu- ran NTB, tahun ini merencana- kan akan mencetak sawah baru seluas tak kurang dari 5.700 hektar. Tersebar di Lom- bok Barat, Lombok Tengah, Sumbawa dan Bima. Diharap- kan program ini bisa dilaksan- akan tepat sasaran, terlebih pada pencetakan sawah baru sebelumnya, dianggap masih belum sesuai harapan. “Pencetakan sawah baru adalah kewenangan Dinas Pertanian, tetapi kami minta untuk selalu berkoordinasi. Karena ini berkaitan dengan sumber air dan drainasenya. Pada program pencetakan sawah baru sebelumnya ada yang saya lihat tidak jelas sumber airnya,” tandas Kepa- la Dinas PU NTB,Ir.H. Dwi Sugianto kepada Suara NTB di Mataram, Jumat (1/3). Ia menilai, selama ini belum ada koordinasi yang intensif dengan Dinas Pertanian, ter- kait rencana tersebut. Padahal, saluran irigasi dan sumber air menjadi faktor pendukung yang tak bisa diabaikan. Bersambung ke hal 5 Jangan Asal-asalan DIMUSNAHKAN - Proses pemusnahan berbagai jenis barang bukti di halaman Kejari Mataram, Jumat kemarin. Kejaksaan Musnahkan BB Miliaran Rupiah Mataram (Suara NTB) - Tahun ini, Kejaksaan Negeri Mataram kembali memus- nahkan banyak barang bukti (BB) hasil kejahatan. Jumat (1/ 3) pagi kemarin, ribuan jenis miras itu dimusnahkan di hala- man Kejaksaan setempat, dengan nilai miliaran rupiah. Bersambung ke hal 5

description

KPU Sulit Lacak Pengelolaan Dana Kampanye Tak Resmi

Transcript of SUARA NTB 2 MARET 2013

Page 1: SUARA NTB 2 MARET 2013

SUARA NTB 12 HALAMANNOMOR 2 TAHUN KE 9

HARIAN UNTUK UMUMTERBIT SEJAK 1 MARET 2004LANGGANAN LOMBOK Rp. 40.000 SUMBAWA Rp. 45.000ECERAN Rp 2.500

Online :http://www.suarantb.comE-mail: [email protected]

Pengemban Pengamal PancasilaSABTU, 2 MARET 2013 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257

Secepatnyaakan kitaperbaiki.

Dalam kurunwaktu 1 x 24jam harusdiperbaiki.

H. Dwi Sugiyanto

OOOOOKKKKKOOOOOHHHHHT

LANGGANAN

Mataram dan sekitarnya

ungiHub :

0370-639543

KH. Hasyim Muzadi

Saya berbahagia sekali bisa hadir di sini. dihadapan para jemaah sekalian, bersama

Tuan Guru Bajang yang kita cintai. MasyarakatNTB mesti bangga dan bersyukur memiliki umara’sekaligus ulama seperti Tuan Guru Bajang. Sayakira selama menjadi umara’, TGB berhasil menjagakehormatan dan martabat dirinya sebagai ulama.Figurnya sebagai ulama tidak menjadi lunturkarena jabatan gubernur yang ia emban. Bahkansaya yakin,sejumlahkeberhasilanpembangunan diNTB, terjadi karenabesarnyadukungan dankecintaan umat diNTB kepada sosokTGB,. Sekali lagimasyarakat NTBharus bersyukurmemiliki TGB……

Pengasuh Pesantren Al Hikam,Malang Jawa Timur,Ketua Umum PB NU 1999-2009.

KOOOOOMMMMMEEEEENTNTNTNTNTAAAAARRRRR

Tunggu Penetapan CalonBAKAL calon Guber-

nur NTB, Dr. TGH. M.Zainul Majdi mengata-kan, masih menunggu pen-etapan pasangan calonGubernur dan Wakil Gu-bernur NTB oleh KPU un-tuk mengajukan izin cutike Kementerian DalamNegeri (Kemendagri). Jikasudah ada penetapancalon, maka dirinya akansegera mengajukan izincuti sesuai dengan yangdiamanatkan undang-undang.

“Intinya kita ikuti per-aturan. Dan saat ini kebet-ulan saya bersama denganbeberapa putra NTBmasih menjadi bakal calon.Bersambung ke hal 5

(Sua

ra N

TB/is

t)

TGH. M. Zainul Majdi

Perbaikan Ruas ’’By Pass’’ BIL Terkendala Pipa PDAM

‘’‘’Secepatnyaakan kitaperbaiki.

Dalam kurunwaktu 1 x 24jam harusdiperbaiki.

H. Dwi Sugiyanto

Mataram (Suara NTB) -Dinas Pekerjaan Umum

(PU) NTB menegaskan tidakakan tinggal diam melihatadanya kerusakan di ruas bypass Bandara InternasionalLombok (BIL). Artinya, pi-haknya siap melakukan per-baikan jalan seperti diharap-kan semua pihak. Namun Di-nas PU NTB masih belumbisa melakukannya, jika pihakPDAM Lombok Tengah (Lo-teng) belum memperbaiki sa-luran pipa yang ada di bawahjalan yang rusak itu.

‘’Secepatnya akan kita per-

baiki. Dalam kurun waktu 1 x24 jam harus diperbaiki,’’tegas Kepala Dinas PU NTBIr. H. Dwi Sugiyanto, MM,menjawab Suara NTB di Gra-ha Bhakti Praja Kantor Gu-bernur NTB, Jumat (1/3).Hanya saja lanjutnya, pi-haknya tidak bisa bekerjalangsung, jika tidak PDAMyang perbaiki lebih dahulu.‘’Karena ada kerusakan pipadi lokasi itu,’’ katanya.

Ditegaskannya, bagaim-anapun kuatnya sebuah jalan,jika di bawahnya ada air men-galir akan terjadi kerusakan.

Apalagi di sekitar intersectionBatujai ada beberapa sumberair yang menyebabkan kondisijalan selalu becek. Hal inilah,lanjutnya, menyebabkan terjad-inya kerusakan atau lubang diby pass.

Dalam hal ini, pihaknyasudah melakukan koordinasidengan pihak PDAM Lotengagar segera mengatasi pipa airyang bocor. Namun, lambatnyareaksi dari pihak PDAM mem-buat kondisi jalan tersebut ber-lubang dan membahayakan ke-selamatan pengguna jalan.Bersambung ke hal 5

(Suara NTB/dok)

Tidak Ada DiskriminasiDIREKTUR RSUP

NTB, dr. H.Mawardi Ham-ry membantah pasien LiliSuaiba meninggal, karenalamban ditangani pihakRSUP NTB. Ia pun mem-bantah pihaknya diskrimi-natif dalam melayanipasien dengan Jamkesmas.

“Tidak ada (diskrimina-si). Itu kan menurut persep-si. Tentu kita tidak bisamenggeneralisir. Tapi kanfaktanya tidak demikian.Karena terus terang orangyang sedang sakit ini sen-sitif. Kadang-kadang diper-lakukan sebaik apapunmasih merasa kurang nya-man, karena dalam kondi-si sakit. Itu harus kitapahami,” tandasnya,Bersambung ke hal 5

(Suara NTB/dok)

H.Mawardi Hamry

KPU Sulit Lacak PengelolaanDana Kampanye Tak Resmi

Anggota KPU NTB, Drs. Darmansyah,M.Si, yang dikonfirmasi Suara NTB, Ju-mat (1/3) kemarin mengakui bahwa per-

Mataram (Suara NTB) -Aktivitas pembiayaan kampanye yang dilakukan tanpa melalui

rekening dana kampanye yang resmi diserahkan ke KPU NTB akansangat sulit untuk dilacak. Padahal, jumlah uang yang beredarmelalui dana kampanye tak resmi ini kemungkinan jauh lebih be-sar ketimbang yang secara resmi dilaporkan ke KPU NTB.

soalan yang dihadapi KPU NTB dalammemantau aktivitas kampanye pasan-gan calon terletak pada sulitnya mela-

cak aktivitas pengeluaran dana yang tidakterlapor secara resmi ke KPU. ‘’Disitulahletak masalahnya,’’ ujarnya.

Menurut Darmansyah, adanya per-syaratan pencantuman dana kam-panye resmi dimaksudkan untuk me-mastikan bahwa semua lalu lintaspendanaan kampanye bisa terpantau.Keluar masuk dana tersebut juga bisadilakukan secara resmi melalui satu

SELAMAT -Gubernur NTB,TGH.M.Zainul

Majdi didampi-ngi Wagub,

H.Badrul Munirmemberi ucapanselamat kepada

para pejabatyang dilantik,

kemarin.

Gubernur Tekankan Profesionalisme BirokrasiMataram (Suara NTB) -

Gubernur NTB, Dr. TGH.M. Zainul Majdi memutasisebanyak 153 pejabat eselonII, III dan IV lingkup PemprovNTB. Sebagian besar pejabatyang dilantik dan diambilsumpahnya pada Jumat (1/3), sekitar 89 persen merupa-kan promosi jabatan.

153 Pejabat Dimutasi

Data yang dihimpun, tigaorang pejabat eselon II yangdimutasi semuanya merupa-kan promosi jabatan. Sekre-taris Dinas Pertambangandan Energi (Distamben) NTB,Ir. H. Muhammad Husni, M.Simenduduki jabatan baru se-bagai Kepala DistambenNTB. Sekretaris Badan Per-

encanaan Pembangunan Daer-ah (Bappeda) NTB, Ir. H. Hus-ni Fahri, MM menduduki ja-batan baru sebagai KepalaDinas Pertanian TanamanPangan dan Holtikultura NTBmenggantikan Ir. H. AbdulMaad, MM yang memasukiusia pensiun.Bersambung ke hal 5

(Sua

ra N

TB/is

t)

pintu tersebut.Dengan menggunakan rekening resmi

tersebut, sumbangan – sumbangan baikyang bersifat perorangan maupun peru-sahaan sudah secara jelas diatur dan di-batasi. ‘’Tentu saja pembatasan yang ber-kaitan dengan berapa jumlah sumbang-an perorangan dan perusahaan jelasdiatur dalam undang – undang,’’ ujarnya.Bersambung ke hal 5

DINAS PertanianTana-man Pangan dan Hortikultu-ran NTB, tahun ini merencana-kan akan mencetak sawahbaru seluas tak kurang dari5.700 hektar. Tersebar di Lom-bok Barat, Lombok Tengah,Sumbawa dan Bima. Diharap-kan program ini bisa dilaksan-akan tepat sasaran, terlebihpada pencetakan sawah barusebelumnya, dianggap masihbelum sesuai harapan.

“Pencetakan sawah baruadalah kewenangan DinasPertanian, tetapi kami mintauntuk selalu berkoordinasi.Karena ini berkaitan dengansumber air dan drainasenya.Pada program pencetakansawah baru sebelumnya adayang saya lihat tidak jelassumber airnya,” tandas Kepa-la Dinas PU NTB,Ir.H. DwiSugianto kepada Suara NTBdi Mataram, Jumat (1/3).

Ia menilai, selama ini belumada koordinasi yang intensifdengan Dinas Pertanian, ter-kait rencana tersebut. Padahal,saluran irigasi dan sumber airmenjadi faktor pendukung yangtak bisa diabaikan.Bersambung ke hal 5

JanganAsal-asalan

DIMUSNAHKAN - Proses pemusnahan berbagai jenisbarang bukti di halaman Kejari Mataram, Jumat kemarin.

Kejaksaan MusnahkanBB Miliaran Rupiah

Mataram (Suara NTB) -Tahun ini, Kejaksaan Negeri Mataram kembali memus-

nahkan banyak barang bukti (BB) hasil kejahatan. Jumat (1/3) pagi kemarin, ribuan jenis miras itu dimusnahkan di hala-man Kejaksaan setempat, dengan nilai miliaran rupiah.Bersambung ke hal 5

Page 2: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 2SUARA MATARAMSUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013

MEMILIKI kawasanpantai menjadi keuntun-gan tersendiri bagi Kelura-han Ampenan Timur, Ke-camatan Ampenan. Saatini, pihak kelurahan se-dang mempersiapkan diriuntuk menghidupkankembali Pantai PenghuluAgung yang memiliki po-tensi yang cukup tidakkalah dengan daerah lain.

Lurah Ampenan Timur,Sudirman, SE, MM, men-gungkapkan, potensiyang dimiliki oleh PantaiPenghulu Agung khusus-nya untuk masyarakatsangat menjanjikan. ‘’Se-bagai salah satu upaya

agar pantai tersebut tidak dikuasai oleh pihak luar, kita mer-encanakan akan mengangkat dan menata Pantai PenghuluAgung itu menjadi kawasan cepat tumbuh (KCT),’’ terangn-ya, Jumat (1/3).

Menurutnya, ada beberapa upaya yang dilakukan dalammendukung KCT. Salah satunya, memberikan pelatihan bagipara pembuat kerupuk ikan tenggiri serta pembuat jajanan.Nantinya, hasil produk rumahan itu akan diberdayakan di ka-wasan pantai Penghulu Agung. “Jika dulu ada 19 kelompok,sekarang sudah terdapat 24 kelompok pembuat produk ru-mahan,” ungkapnya.

Dijadikannya Pantai Penghulu Agung sebagai KCT dikarena-kan potensinya yang cukup menjanjikan. Pantai itu akan dijadi-kan kawasan pariwisata, di mana di pesisir pantai itu akandibangunkan lapak-lapak bagi para pedagang untuk menjualkuliner. “Arah menuju KCT sudah kita persiapkan sepertimenanam pohon di pinggir pantai, memasang lampu pen-erangan serta terus mengupayakan pembangunan jalan pen-ghubung yang memadai,” imbuhnya.

Wacana mendukung pantai Penghulu Agung menjadi KCTjuga telah dipersiapkan, seperti akan digelarnya beberapa event,seperti perlombaan kano dan lomba perahu layar.

Meski demikian, hal utama yang menjadi perhatian seriusKelurahan Ampenan Timur, lanjutnya, adalah masalah keaman-an. Sebagai upaya untuk menjaga keamanan di Pantai Peng-hulu Agung, seluruh RT yang ada sudah dibuatkan pos ronda.Termasuk penerapan awig-awig yang sedang disusun. Nantin-ya, awig-awig itu akan dibuatkan sebuah papan pengumumandan dipasang di Pantai Penghulu Agung. (smd)

Sidak dipimpin Ketua Komi-si IV DPRD NTB H. PatompoAdnan, Lc.,MH, Wakil KetuaKomisi IV Drs. H. SahafariAsy’ari, Sekretaris Komisi IV,Dra. Hj. Endang Yuliati besertapara anggota Komisi IV.

Dalam sidak tersebut, Ko-misi IV langsung menyamban-gi bangsal Dahlia, tempat LiliSuaiba sempat dirawat sebe-lum akhirnya meninggal.

Ketua Komisi IV PatompoAdnan mengatakan sidaktersebut dilakukan setelahmembaca berita di Suara NTB(1/3) yang memberitakanpasien Lili Suaiba. Pihaknyapun mempertanyakan kepadapetugas medis di bangsal terse-but, sehingga bisa menyebab-kan pasien meninggal.

Patompo mengatakan ber-dasarkan pengakuan petugasmedis, pihak medis telahmelakukan langkah-langkah

Buntut Meninggalnya Lili Suaiba

Komisi IV DPRD NTBSidak RSUP

Mataram (Suara NTB) -Buntut meninggalnya pasien bernama Lili Suaiba (8) yang diduga akibat lam-

bannya penanganan oleh tim medis RSUP NTB, Kamis (28/2) lalu direspons Ko-misi IV DPRD NTB. Komisi yang membidangi kesehatan langsung melakukaninspeksi mendadak (sidak) ke RSUP NTB, Jumat (1/3) pagi.

(Suara NTB/yan)SIDAK - Komisi IV DPRD NTB melakukan sidak di RSUP NTB, Jumat (1/3). Sidakini dilakukan setelah meninggalnya pasien Lili Suaiba karena diduga lambannyapenanganan petugas medis di RSUP NTB.

untuk menolong pasien yangbersangkutan. Petugas medispun sempat menghubungidokter yang menangani. “Intin-ya mereka (rumah sakit, red)bilang yang diberitakan itutidak sesuai,” ujarnya.

Politisi PKS ini berharapkepada pihak rumah sakittidak sampai ada kesan mem-biarkan pasien yang sedangkritis. “Yang kita inginkanapapun dilakukan tindakanuntuk pasien. Tapi mereka ka-takan dokter yang menanganisudah ada dan protapnyasudah ada. Dan itu yang kamipertanyakan sejauh mana pro-tap harus seperti itu,” ujarnya.

Di tempat lain, suasanaharu menyelimuti pemakamanLili Suaiba. Diiringi puluhanpelayat, jenazah Lili dimaka-mkan di tempat pemakamanumum Sempane KekalikTimur. Ajabah sang ayah tam-

pak tegar menghantarkananak tercintanya ke tempatperistirahatan terakhir.

Sebelum dimakamkan,anak pasangan Ajabah danMaryana ini sempat dise-mayamkan di masjid AlMabrur, Kekalik Timur. Sete-lah disemayamkan dan disho-latkan, barulah jenazah diba-wa warga ke pemakamanumum Sempane untuk di-makamkan. Proses pemaka-man ini berlangsung sederha-na dengan hanya dihadiri olehsang ayah, sanak keluarga danpara tetangga.

Ayah Lili tampak tegar danmengikhlaskan kepergianbuah hatinya. Namun sang IbuMaryana tidak sempat diha-diri pemakaman. Menurutketerangan warga sang ibumasih mengalami shock ataskepergian buah hati tercinta.(yan/nia)

(Suara NTB/ham)KUE ULANG TAHUN - Jumat (1/3) kemarin, HarianSuara NTB genap berusia 9 tahun. Jajaran Telko-msel Area NTB memberikan ucapan khusus. TampakBranch Head Telkomsel Area NTB Erwin Kusumawan(kanan) memberikan kue ulang tahun pada Penang-gung Jawab Suara NTB H. Agus Talino .

M a t a r a m(Suara NTB) -

Perilaku Ibu Ru-mah Tangga (IRT)ini tak patut ditiru.Hanya karena fak-tor pergaulan, IRTberinisial DMH (39)ia kemudian ter-jerumus mengkon-sumsi narkoba je-nis sabu-sabu. Ak-ibat tindakannyayang mencoba-coba,ibu tiga anak iniakhirnya beruru-san dengan polisi.

DMH ditangkapRabu (27/2) lalu saatmengendarai sepedamotor di JalanSwakarsa Lingkun-gan Gerisak Ampen-an. Saat dicegat bus-er Sat Narkoba Pol-res Mataram sekitarPukul 14.00 Wita,barang bukti satu poket sabusempat dibuang. “Lantas barangbukti itu diketahui petugas dandiamankan. Setelah sempat di-interogasi, perempuan ini akhirn-ya mengakui barang itu milikn-ya,” kata Kasubag Humas Pol-res Mataram AKP Arief Yuswan-to, Jumat (1/3).

Tersangka kemudian dia-mankan berikut barang buktisabu-sabu seberat 0,20 gram.Ia dijerat Pasal 112 ayat 1 UUTentang Narkotika.

Saat ditanya wartawan, ter-sangka mengakui barang itumiliknya. Ia membantah se-bagai pecandu apalagi penge-dar. “Saya hanya coba-coba,saya ngaku salah. Ini karenapengaruh pergaulan,” kata ter-sangka menyesal.

Sementara barang buktiitu diakui diperolehnya dariseseorang, dengan harga Rp

CATATAN Suara NTB,investor yang datang dengansegudang janji muluknya ad-alah PT. Global Eco RescueFoundation. Investor asal Jer-man ini, datang ke Mataramtahun 2008 lalu, saat mendi-ang H. Moh. Ruslan menjadi

Datang Bawa Janji, Kabur Setelah Peletakan Batu PertamaPemkot Mataram nampa-knya harus mulai waspa-

da dengan hilir mudiknyainvestor yang masuk kedaerah ini. Setidaknya,

Pemkot Mataram mempu-nyai tiga kali pengalaman

pahit berurusan denganyang namanya investor.

Setelah mereka (investor,red) mengobok-obok

potensi yang ada diMataram, tiba-tiba mereka

menghilang sepertiditelan bumi.

Walikota. Saat ekspose di ru-ang kenari Kantor Walikotakala itu, investor ini menjan-jikan keuntungan yang meng-giurkan untuk kerjasamapenangkapan gas metan diTPA Kebon Kongok di DesaSuka Makmur, Lombok Bar-at yang merupakan TPA mil-ik Pemkot Mataram.

Janji untuk mulai mengga-rap proyek itu pada akhirtahun 2008, tidak kunjung ter-bukti. Kemudian, sekitartahun 2009, investornya punberganti. PT. Dayak Eco Cor-porate juga mengaku akanmemulai proyek yang sama diTPA Kebon Kongok padaApril 2009. Setali tiga uangdengan PT. Global Eco RescueFoundation, PT. Dayak EcoCorporate juga tidak ada pro-gresnya sama sekali. Sampaisaat ini, terhitung Kepala Di-nas Kebersihan sudah bergan-ti tiga kali, mulai dari H. Tam-sir, Lalu Sofyan Arsyad, SE.,hingga Dedi Supriyadi.

Kepala Dinas Kebersihan

Kota Mataram, Dedi Supriya-di kepada Suara NTB men-gaku investor gas metan itumemang sudah kabur. Sebab,sampai sekarang pun tidakada kabar sama sekali men-genai kelanjutan proyek terse-but. Proyek lain yang terpak-sa digarap sendiri pembangu-nannya oleh Pemkot Mataramadalah Mataram Water Park(MWP). Awalnya Pemkot Ma-taram sudah menggandengPT. MWP Jaya sebagai mitramembangun dan mengelolasarana rekreasi keluarga yangdibangun di Udayana.

Bahkan saat itu, peletakanbatu pertama sudah dilakukanbersama PT. MWP Jaya. Bela-kangan karena lokasi yang akandigunakan membangun MWPjuga termasuk lahan milikPemprov NTB di monumenBumi Gora, sempat ramai diber-itakan media. Tidak lama, ke-mudian, PT. MWP Jaya puntiba-tiba hengkang. Sekarangsalah satu fasilitas yakni kolamrenang sudah dibangun di sana.

Pemkot Mataram kembalimenawarkan pengelolaanMWP kepada pihak ketiga.Sayangnya, sampai saat ini be-lum ada yang berminat.Pemkot Mataram mengklaimbelum ada investor yang seriusterkait tawaran pengembangandan pengelolaan MWP.

Saat ini pun, Pemkot Mat-aram sedang harap-harap ce-mas terhadap investor berna-ma PT. Gunung Lawoe MercuBuana (GLMB) yang katanyaakan menghidupkan kembalikejayaan eks Pelabuhan Am-penan. Proyek yang rencananyamenelan anggaran sekitar Rp 5triliun itu, juga tidak jelasujungnya. Padahal, pada wak-tu ground breaking proyek ber-judul Ampenan Harbour ini di-hadiri langsung oleh GubernurNTB, TGH. M. Zainul Majdi.

Kini, Pemkot Mataramhanya bisa pasrah dan berdoasupaya GLMB tidak kaburseperti dua investor sebelum-nya. ‘’Untuk Gunung Lawoe(PT. GLMB, red) ini, kata

akhirnya ada di pak wali,’’demikian Ketua Komisi IIIDPRD Kota Mataram, Sahr-am, ST., menjawab SuaraNTB di DPRD Kota Mat-aram, Kamis (28/2). MeskiPemkot Mataram belum be-rani memutuskan kontrakdengan PT. GLMB, Dewan,tetap menghargai keputusanWalikota tersebut.

Karenanya, Dewan kemba-li memberi waktu kepadaPemkot Mataram untukmemperjelas kerjasama itu.‘’Tapi waktunya jangan lama-lamalah, cukup dua bulansaja,’’ sebutnya. Jika dalamdua bulan itu, kondisnyamasih sama seperti saat ini,Ketua Fraksi PAN ini memin-ta Walikota supaya tidak seg-an-segan memutus kontrakdengan PT. GLMB. Sebabdibutuhkan langkah lanjutandari eksekutif, seperti mencariinvestor baru. Yang jelas, te-gas Sahram, proyek yang di-janjikan GLMB nilainya ter-lalu spektakuler. (fit)

Ketika Mataram ’’Diobok-obok’’ Investor

Mataram (Suara NTB) -Kampus “hijau” Universitas

Muhammadiyah Mataram(UMM) Sabtu (2/3) ini me-lepas ribuan mahasiswa yangakan melaksanakan KuliahKerja Nyata (KKN) di tigawilayah. Pihak kampus meng-ingatkan, mahasiswa menjaganama baik almamater sekali-gus menghindari terlibat lang-sung dalam politik praktis.

Pesan itu dilontarkan RektorUMM, Drs. Mustamin, M.Si, diKampus UMM, Jumat (1/3).Menurut Mustamin, menjaganama baik kampus, memberiteladan serta nilai nilai edukasikepada masyarakat menjadi cirimahasiswa UMM dalam setiapkegiatan sama. “Jaga moral.Berikan pendidikan yang baikkepada masyarakat. Tapi, kalauada kami temukan mahasiswayang melanggar norma, kampusakan mengeluarkan skorsing danmengeluarkan sanksi laranganKKN,” ujarnya mengingatkan.

Terkait larangan politikpraktis, tidak lepas darimakin dekatnya perhelatanPilkada. Di sejumlah desayang akan menjadi sasaranKKN juga akan menghelat

P i l k a d e s .“Tapi kalau

Diingatkan Jaga Sikap, Hindari Politik PraktisUMM Lepas Mahasiswa KKN

mereka memberikan pen-didikan politik yang baikkepada masyarakat, malahkami anjurkan. Jugagunakan hak pilih sesuaihati nurani,” sarannya.

Pesannya, setidaknya adatiga “tor” yang harus diaplikasi-kan saat KKN nanti. Pertamamenjadi motivator, agarmasyarakat meningkatkankualitas diri dan warga seki-tarnya. Yang kedua menjadifasilitator, mahasiswa men-transfer ilmu pengetahuan danteknologi yang diperoleh daribangku kuliah, sehingga adaperubahan kultur hidupmasyarakat. ‘’Ketiga, dinami-sator, bagaimana mahasiswa

menggerakkan pembangunandi desa yang lamban menjadicepat,” terang Mustamin,didamping Ketua LembagaPengembangan Masyarakat(LPM) UMM, Drs. Minta Sri-hardi, MH.

Ditambahkan Mustamin,kegiatan KKN itu sebagaisalah satu bentuk pengabdi-an kepada masyarakat, men-gamalkan fungsi Tri DharmaPerguruan Tinggi. Pada Ka-mpus Muhammadiyah, dise-butnya berlaku Catur TriDharma Perguruan TinggiMuhammadiyah.

Sementara Minta Srihardimenambahkan, jumlah maha-siswa KKN periode 2011 dan2012, berjumlah 1.227 orangyang akan disebar ke 68 desadan kelurahan. Di antaranyaLombok Barat 25 desa untuk33 kelompok, Mataram 5 ke-lurahan untuk 7 kelompok danLombok Tengah 36 desa untuk33 kelompok. “Mereka akanmelaksanakan KKN selama45 hari, mulai tanggal 2 Maretsampai 17 April,” terangnya.

Pelepasan mahasiswaKKN akan berlangsung, Sab-tu pagi dan direncanakan di-hadiri Wakil Gubernur NTB,Ir. H. Badrul Munir, MM. (ars)

(Suara NTB/ars)Minta Srihardi

IRT Konsumsi Sabu

Mengaku Terjerumus Pergaulan

Mataram (Suara NTB) -Kepala Dinas Koperasi Usa-

ha Mikro Kecil dan Menengah(UMKM) NTB Ir. H. Muh. Rus-di, MM, meninggal, Kamis (28/2) pukul 21.30 WITA di kedia-mannya Jalan Batu Bolong BlokD I Nomor 23 BTN Griya Pagu-tan Mataram.

H. Muh. Rusdi meninggal padausia yang masih muda, sekitar 49tahun, akibat komplikasi kankerusus yang diderita pada awaltahun 2012 lalu. Almarhum men-inggalkan seorang istri, Enny Her-awati, SE dan dua orang putri, Di-any Pradnya Paramitha yang saatini sedang kuliah di Yogyakartadan Dinny Ferbiana Hafsari(SMA 1 Mataram).

Tokoh pelaksana programpenciptaan 100 ribu wirausahabaru dan 2.000 koperasi berkual-itas ini, divonis dokter menderi-ta kanker ujung saluran usus,sekitar bulan April 2012. Dokteryang menanganinya di Jakartamenyarankan untuk menjalanioperasi pemotongan usus diSurabaya, sekitar bulan Mei. Be-berapa bulan setelahnya, kemba-li normal, dan aktivitas kedina-sannya tetap dilakukan.

Desember 2012, setelah di-lakukan check up, hasil pemer-iksaan menunjukkan almar-

Kepala Dinas Koperasi danUMKM NTB Meninggal

hum masih menderita kankerusus. Namun karena semangatbegitu besar dan panggilan tang-gung jawabnya, ia tetap melak-sanakan tugas dinasnya seper-ti biasa. Bahkan dalam peker-jaannya, selama ini ia dikenalpaling rajin dan disiplin.

Persis tiga minggu terakhir,almarhum dinyatakan dalamkondisi lemah dan harus men-jalani perawatan di Rumah Sa-kit Biomedika selama sepekan.Hingga akhirnya dirawat di ru-mahnya dan menghembuskannafas terakhirnya.

Jumat (1/3), almarhum di-makamkan di tanah kelahirannyadi Pohgading Lombok Timur. (bul)

(Suara NTB/dok)Alm. H. Muh. Rusdi

250.000. Tercatat sudah duakali pembelian dan ia men-gaku ketagihan.

Arief menambahkan, saatini tim buser masih memburupemilik barang bukti tersebut.Teman tersangka yang didugamenjual barang bukti itu, per-annya diperkirakan sebagaibandar. “Kasusnya masih kitakembangkan,” terangnya.

Sementara tersangka saatberbincang-bincang denganwartawan, sempat menangis.Wanita yang masih tampakayu dengan rambut lurus pi-rang ini mengaku kangen den-gan ketiga anaknya. Sejak di-tangkap, hanya penyesalandirasakannya dan ingin seg-era bebas kemudian men-jalani hidup normal. Suamin-ya yang mantan Polisi, jugasudah mengetahui dirinya di-tangkap. (ars)

(Suara NTB/ars)DIPERIKSA - DMH saat diperiksa pe-nyidik perempuan di Sat NarkobaPolres Mataram.

MESKI menyandang ke-tunaan, siswa-siswi SekolahLuar Biasa (SLB) DharmaWanita Mataram tetap berse-mangat dalam menghadapiUjian Nasional (UN). Menyong-song UN tahun 2013 ini, SLBDharma Wanita Mataram tetapmelakukan persiapan sepertisekolah umum lainnya.

Humas SLB DharmaWanita Mataram Tri Harian-ta, menjelaskan, tahun inijumlah peserta UN disekolahnya mencapai 15siswa. Jumlah ini terdiri darisiswa tuna rungu untukSDLB sebanyak 5 siswa dan4 siswa SMPLB. Selainsiswa tuna rungu, SLB Dhar-ma Wanita Mataram jugamemiliki 6 siswa tuna grahi-ta, masing-masing 3 siswa untuk SDLB dan SMPLB. “Persia-pannya sama dengan sekolah lainnya. Tetap kita melakukan tryout seperti sekolah lain,” terangnya, Jumat (1/3).

Selain melakukan try out SLB Dharma Wanita Mataram juga tetapmemberikan jam tambahan bagi para siswa. Adanya jam tambah-an ini dilakukan untuk membahas dan mengerjakan kisi-kisi soalujian. Namun soal ini dikhususkan untuk siswanya tuna rungu.

Sementara untuk siswa tuna grahita atau cacat mental, sekolahmemberikan soal yang dibuat sendiri oleh tim guru. Karena khususuntuk tuna grahita, siswa hanya akan mengikuti ujian sekolah.

Dalam mempersiapkan siswa menghadapi UN ini,sekolah mengaku tidak mengalami kendala yang berarti.Hanya saja guru harus memiliki trik khusus, untuk memaha-mi kemampuan masing-masing siswa. Sehingga apa yangmenjadi kesulitan siswa bisa lebih mendapat perhatian danmendapatkan hasil maksimal. (nia)

BersemangatHadapi UN

(Suara NTB/nia)Tri Harianta

HidupkanPantai Penghulu

Agung

(Suara NTB/smd)Sudirman

Page 3: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 3SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 SUARA PULAU LOMBOK

KISRUH yang terjadi di tubuh Partai Demokrat di tingkat pusatdipastikan tidak akan berpengaruh pada elektabilitas Demokrat diLombok Timur (Lotim). Termasuk menjelang pemilihan kepala daer-ah (Pilkada) 13 Mei 2013 mendatang.

Hal itu diungkap Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Par-tai Demokrat Lotim, H.M. Syamsul Luthfi. Saat diwawancara diSelong, Jumat (1/3) kemarin, Luthfi yang juga Wakil Bupati Lotimyang siap maju lagi bersama pasangannya, H.M. Sukiman Azmymenyatakan persoalan Demokrat di pusat bukanlah persoalanpartai. Melainkan persoalan perorangan yang secara kebetulanAnas Urbaningrum sebagai mantan ketua umum Demokrat.

Masalah personal di partai katanya tidak bisa dikatakan sebagaimasalah partai. Adanya penilaian akibat kisruh Demokrat itu berdam-pak buruk pada perolehan suara Dede Yusuf, kandidat yang didukungDemokrat pada Pilkada Jawa Barat dikatakan Luthfi hanya karenapersoalan timing (waktu) yang secara kebetulan bebarengan saja.

Elektabilitas Partai Demokrat dipastikan tidak akan berpengaruh.Menyongsong Pilkada Lotim, Demokrat bersama partai pengusunglainnya terus melakukan gerakan secara maksimal. Bersama TGBAmin di Provinsi yang juga diusung Demokrat bersama sejumlahpartai lain terus bersinergi. “Provinsi dan kabupaten ini terus bers-

inergi,” ucapnya.Peranan partai politik sebagai

sales para figur yang diusung san-gat besar. Sebesar 50 persen ke-menangan dalam Pilkada disum-bangkan peran aktif dari Parpol. Si-sanya baru kekuatan figur. Karenan-

ya, kekuatan Parpol dinyatakan tidakbisa diremehkan. Untuk bisa

tampil sebagai pemenang,lanjutnya Luthfi harus ada

sinergi yang bagus antaraparpol dan figur yang

diusung. Pergera-kan mesin partai

harus ber-banding lurusdengan figurdan tim. (rus)

OSOKS

“Jajaran kami terus beker-ja melakukan penyelidikanterhadap dugaan penjualanaset itu, saat ini kami sudahmemanggil saksi-saksi danmengumpulkan bukti-bukti,”ungkap Yulianus Yulianto, Ju-mat (1/3).

Dijelaskannya, prosespenyelidikan meliputi pengum-pulan bukti-bukti dan keteran-gan saksi membutuhkan wak-tu panjang. Progres yang diper-oleh setelah mendengar saksi-saksi, pihaknya mengharap-kan pembuktian kasus ini agarterbukti segera. Bukti-buktiyang berhasil dikumpulkan

Polres Lobar PanggilSaksi dari Kantor Aset

Usut Penjualan Aset di Jagaraga

Giri Menang (Suara NTB) -Korban bencana angin puting beliung di

Dusun Pelowok, Desa Kediri mulai menempatirumah mereka kendati menggunakan atap ter-pal. Sebagian masih mengunsi ke rumah teta-ngga namun sebagian besar sudah menempatirumah masing-masing. Akan tetapi, akibatcuaca banyak korban mulai mengeluhkan sak-it berupa flu dan demam serta diare.

Mereka juga mengaku was-was dan khawat-ir karena angin kencang masih terjadi daerahsetempat. Sedangkan untuk suplay bantuanmakanan sudah cukup maksimal. PantuanSuara NTB di tiga titik bencana di Desa Kediriyang terparah, yakni di Dusun Pelolat Selatan,Dusun Karang Bedil Selatan dan Timur kondi-si mulai pulih dan warga beraktivitas normal.Namun warga yang rumahnya rusak parah be-lum beraktivitas layak seperti biasa.

Sulhan salah seorang warga setempat men-gaku, korban mulai menderita sakit ringan sep-erti flu dan demam. Hal ini dikarenakan cuacadan hujan lebat, sementara kondisi rumahmasih rusak. Disamping itu, banyak wargamasih shock karena kejadian itu cukupmengejutkan mereka.

Khusus warga RT 4 Dusun Karang BedilTimur, termasuk parah. Diakuinya, kerusakanakibat bencana paling parah di dusun setem-pat. Hampir sekitar 27 unit rumah rusak. Iamengaku tim BPBD terus memantau kondisikorban, namun dari tim medis belum melaku-kan penanganan kesehatan korban.

Sementara itu Camat Kediri, Hamka men-gaku, pihaknya belum menerima laporan ter-kait adanya korban yang mulai diserang peny-akit. Namun hal ini dinilainya wajar, karenawarga lain juga mengalami kondisi serupa jikacuaca buruk melanda. “Ya wajar karena akibatkondisi cuaca,” ujarnya. Kepala BPBD Lobarmelalui Kasi Logistik, Sanusi menyatakan un-tuk menangani korban yang terserang penyak-it pihaknya akan berkoordinasi dengan pihakDinas Kesehatan. “Kami akan koordinasi den-gan dikes,” imbuhnya. Seperti diketahui, keru-gian akibat bencana ini mencapai Rp 182 juta.Pihaknya juga sudah mengadakan rapat koor-dinasi dengan BPBD provinsi, PU Kabupatendan Provinsi serta unsur terkait. Dalam hal inidibahas usulan kepusat agar dana bantuan oncall segera diajukan.

Puting beliung menerjang enam desa di duakecamatan di Lombok Barat, enam desa itu ant-ara lain tiga desa di Kecamatan Kediri yakni desaKediri, Desa Montong Are dan Desa Gelogor se-dangkan tiga desa lagi di Kecamatan Labuapiyakni Desa Kuranji Dalang, Kuranji Bangket danDesa Paok Dodol. Akibat bencana ini tidak adakorban jiwa, namun merusak sekitar 156 unitrumah akibatnya banyak warga mengungsi.

Berdasarkan pantuan Badan Penanggulan-gan Bencana Daerah (BPBD) Lobar, kerusakanterparah terjadi di kediri. Dari data BPBD, ter-catat sekitar 113 rumah warga rusak di tigadusun yakni Dusun Pelelot Selatan, KarangBedil Selatan dan Karang Bedil Timur. Darihasil identifikasi pihak BPBD di Desa itu ter-dapat 13 unit rumah mengalami rusak berat,24 unit rumah rusak sedang dan 76 unit rumahrusak ringan. (her)

Giri Menang (Suara NTB) -Kapolres Lombok Barat, AKBP Yulianus Yulianto menyatakan, pihaknya

terus melakukan penyelidikan terhadap dugaan penjualan aset milikPemerintah Lombok Barat di Jagaraga seluas 39 are. Saat ini pihaknya terusmelakukan penyelidikan dan pendalaman. Jajarannya terus mengumpulkanbukti-bukti dan memanggil saksi-saksi dari kalangan eksekutif dalam hal iniKantor Aset dan pihak Desa.

sejauh ini belum menguatkansehingga perlu harus dikum-pulkan bukti lain. Sementaraketerangan saksi-saksi jugamasih perlu diperkruat.

Pihaknya menerima laporanpenjualan aset itu beberapawaktu lalu dari LSM dan kel-ompok masyarakat. Setelah me-nerima laporan dari masyarakatdan LSM, kemudian pihaknyamelakukan pemanggilan saksi-saksi dan pelapor. Pihaknyajuga terus melakukan pengum-pulan alat bukti lain. Pemang-gilan itu dilakukan untuk men-dalami dugaan penyimpanganpenjualan aset seperti yang di-

laporkan. Pihaknya tidak bisamematok kapan selesai masa.

Wakil Ketua DPRD Lobar,Lukman Mukhtar menyayang-kan ketidaktegasan PemkabLobar dalam hal ini Bupatidalam menyikapi masalah asettersebut sehingga mencuat kepermukaan. Menurutunya, Bu-pati tidak cukup mengeluarkanSK pembatalan dan berstatmentidak menjual aset yang ber-lokasi di dalam daerah. Namunlangkah konkret yang perlu jugadilakukan Bupati seharusnyamembentuk tim pengusutanpenjualan aset di sejumlahdaerah itu. (her)

Korban Puting Beliung MulaiDiserang Penyakit

Giri Menang (Suara NTB) -Mutasi pejabat struktural yang dilakukan Bupati Lombok Bar-

at (Lobar) H. Zaini Arony beberapa waktu lalu ditanggapi positifkalangan DPRD Lobar. Mutasi dinilai untuk menyeimbangkanbirokrasi dan mempercepat penyelenggaraan program Pemda. Kare-na itu, Dewan meminta SKPD yang telah diisi agar lebih meningkat-kan kinerjanya menyelesaikan masalah di dinas terkait.

Ketua Komisi I DPRD Lobar Hamroni, SH., kepada wartawanJumat (1/3), kemarin mengatakan bahwa mutasi yang digelarBupati selain karena merupakan hak prerogatif Bupati juga kare-na kebutuhan serta regulasi. Selain itu sesuai dengan pakta integ-ritas yang ditandatangani para pejabat terutama kepala SKPDdihadapan Bupati, maka ketika kinerja para pejabat tidak baikatau tidak memuaskan maka semestinya pejabat itu mengun-durkan diri atau rela dipindah ditempat kerja lain atau rolling.

Namun politisi Hanura asal Gerung yakin Bupati dalam set-iap melakukan mutasi sudah menggunakan fungsi tim BadanPertimbangan Jabatan dan Pangkat (Baperjakat) karena itu ha-sil pada mutasi ini cukup memuaskan. Hamroni berharap padapejabat yang sudah dilantik untuk segera bekerja menyesuaikandiri dengan pekerjaan barunya dan mengimplementasikan pro-gram-program yang sudah dianggarkan pejabat sebelumnya.

Senada dengan Hamroni, Ketua Komisi IV DPRD Lobar M.Zain Darmat, SH juga berharap pejabat-pejabat yang sudahdilantik untuk segera bekerja sebaik-baiknya untuk kemajuandan kebangkitan Lobar. Mutasi yang digelar Bupati, lanjut Poli-tisi Partai Demokrat asal Batulayar ini, menurutnya lebih ke-pada mengisi jabatan lowong yang ditinggal pejabatnya Pensi-un dan tersangkut hukum meskipun ada beberapa yang dipro-mosikan dan dirolling. “Dewan menaruh harapan besar kepadapejabat yang baru dilantik untuk bermitra terutama Sekretar-is Dewan (sekwan) yang baru,” ujarnya.

Seperti diketahui, Bupati Lombok Barat, Dr. H Zaini Arony me-mutasi sebanyak 131 pejabat di lingkup Pemkab setempat. Dari131 pejabat itu, terdiri dari sembilan pejabat eselon II, eselon III 43oeang. Dan pejabat eselon IV 79 orang. Dalam arahannya, Bupatimemberikan sejumlah cacatan kepada SKPD yang terkena mutasipejabatnya agar lebih progresif dan tanggap menyelesaikan per-soalan dinas terkait. Selain itu, dalam pelaksanaan program jugaterlambat karena itu SKPD diminta jangan jalan sendiri dan harusberkoordinassi dalam melaksanakan programnya. (her)

Tanjung (Suara NTB) -Dua nelayan, masing-masing Riasip (25 tahun) asal

Dusun Greneng, Desa Anyar, Kecamatan Bayan Kabupat-en Lombok Utara (KLU), dan rekannya, Sandi asal Keca-matan Sambelia, Lombok Timur akhirnya ditemukan. Ke-pala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)KLU, Iwan Maret Asmara mengatakan, keduanya telahditemukan lima hari sejak kehilangan atau ditemukanpada tanggal, 25 Februari lalu.

“Dua nelayan asal KLU dan Lotim sudah ditemukan olehnelayan Pulau Moyo, Sumbawa. Keduanya selamat, tetapidalam kondisi lemas dan sekarang masih dalam tahap per-awatan,” jelas Iwan, Jumat (1/3).

BPBD tak menyangkal bahwa kedua nelayan itu sempatdikabarkan hilang saat turun melaut dalam kondisi cuacaburuk pada 20 Februari lalu. Perairan laut yang disasarkeduanya adalah Perairan Labuhan Carik, Bayan. Di lokasitersebut, terdapat rumpon. Beberapa hari tak pulang, kedu-anya sempat dicari oleh keluarga namun tidak ditemukan.Meski sempat dikhawatirkan tak bernyawa, keduanya punditemukan terdampar di Pulau Moyo dan diselamatkanwarga setempat.

Pemda KLU atas periwistiwa ini sempat prihatin,sekaligus bersyukur dan berterima kasih atas bantuanevakuasi yang diberikan warga (nelayan) Pulau Moyo,Sumbawa. Namun demikian, pihaknya masih belummendapat gambaran apakah ada intervensi dari PemdaKLU untuk memulangkan salah satu dari kedua nelayanyang notabene warga KLU tersebut.

“Informasi yang kami terima melalui radio kami, merekaditemukan warga, namanya Andri, ditemukan pada tanggal25 Februari. Keduanya juga masih dirawat intensif oleh warga,sembari menunggu tindak lanjut dari Pemda,” lanjutnya.

Iwan menyatakan, pihaknya sudah mengabarkan kepa-da pihak keluarga atas kondisi nelayan bersangkutan. Pi-haknya juga berharap, Dinas Sosial KLU yang memilikianggaran teknis dapat membantu memulangkan nelayanKLU tersebut.

“Kita sudah lapor ke Pak Bupati, dan meminta petunjukbagaimana penanganan selanjutnya. Saya juga sudah berkoor-dinasi dengan pihak BPBD yang ada di Sumbawa. Dimungkin-kan, evakuasi melalui jalur darat, tetapi menunggu pula kepas-tian dari warga yang menyelamatkan,” demikian Iwan. (ari)

Tak Berpengaruhdi Lotim

Dewan Minta SKPDTingkatkan Kinerja

Mutasi Pejabat Lobar Ditanggapi Positif

Dua Nelayan ItuDitemukan Selamat

Praya (Suara NTB) -Jumlah penerima program

Jaminan Kesehatan Masyarakat(Jamkesmas) Kabupaten Lom-bok Tengah (Loteng) pada tahunini dipastikan berkurang. Dari439 ribu jiwa pada tahun 2012lalu, berkurang 7.000 jiwa, men-jadi 432 ribu jiwa pada tahun2013 ini. Demikian diungkapkanKepala Dinas Kesehatan (Dikes)Loteng, dr. Nurhandini Eka Dewi,S.Pa., kepada Suara NTB, Jumat(1/3) kemarin.

Dikonfirmasi via ponselnya,Eka mengungkapkan, kalauberkurangnya jatah penerimaJamkesmas tersebut salah satu-nya karena penurunan angka ke-miskinan di Loteng yang tercatattertinggi di NTB. “Angka kemiski-nan di Loteng turun cukup tinggi.Sehingga berdampak pada jum-lah penerima Jamkesmas yangjuga ikut turun,” jelasnya.

Disatu sisi, penurunan peneri-ma Jamkesmas tersebut bisa me-munculkan persoalan tersendiri ditengah masyarakat. Tetapi di sisilain, menurunnya jumlah peneri-ma Jamkesmas juga harus dipan-dang secara positif. Bahwa ada pen-ingkatan kesejahteraan ditengahmasyarakat Loteng. “Justru kalaupenerima Jamkesmas naik, itutanda kalau program pemban-gunan tidak berjalan,” sebut Eka.

Menurutnya, berkurangnyajumlah penerima JamkesmasLoteng tersebut, merupakan

(Suara NTB/ist)RUSAK – Ruas jalan di Tanjung Pohgading sudah mulai rusak. Padahal jalan inibelum lama dibangun. Akibatnya minimnya anggaran serta hujan serta tidak didukungdrainase yang bagus, ruas jalan provinsi ini mengalami kerusakan.

Berkurang, PenerimaJamkesmas di Loteng

keputusan pemerintah pusat.Dalam menentukan kuota yangada, pemerintah pusat juga tidaksembarangan. Ada survai yangdilakukan sebelumnya oleh BPS.Dan, dari hasil survai tersebut,terjadi penurunan jumlahmasyarakat miskin di Loteng.

Sehingga pemerintah pusatpun memutuskan untuk me-mangkas jatah penerima jamkes-mas Loteng. “Keputusan inisepenuhnya merupakan kewenan-gan pemerintah pusat. Kita han-ya menerima saja,” imbuhnya.

Hanya saja, pihaknya tetapmelakukan langkah-langkah an-tisipasi. Untuk menanggulangimasyarakat miskin yang mu-ngkin tidak masuk dalam daftarpenerima Jamkesmas, melaluiprogram Jamkesmasda. Jadinanti, bagi masyarakat miskinyang tidak terdaftar di Jamkes-mas bisa ditanggulangi dariJamkesmasda.

“Intinya masyarakat tidak per-lu khawatir dengan penurunanpenerima Jamkesmas ini. Kitamasih punya Jamkesmasda. Se-hingga bagi masyarakat miskinyang tidak dapat Jamkesmas,masih bisa menerima pelayanankesehatan gratis melalui programJamkesmada,” tambahnya. Di-mana untuk Jamkesmasda,tahun ini pihaknya menyiapkanalokasi bagi 25.200 orang. Sehing-ga kekurangan yang ada bisa tetapdiatasi. (kir)

(Sua

ra N

TB/ru

s)

HM. Syamsul Luthfi

Selong (Suara NTB) -Pertanyaan siapa bakal calon

(balon) Bupati dan Wakil BupatiLombok Timur (Lotim) yang pal-ing kaya atau sebaliknya, sam-pai saat ini belum terjawab. Halitu dikarenakan aspek soal nilaiharta kekayaan Balon Bupati danwakil Bupati Lotim sampai saatini masih dihitung Komisi Pem-berantasan Korupsi (KPK) diJakarta.

Hal itu diutarakan anggotaKomisi Pemilihan Umum Daer-ah (KPUD) Lotim, MuhammadJunaidi. Menjawab wartawan dikantornya, Jumat (1/3) kemar-in, komisioner KPUD Lotim inimengaku sudah datang ke KPKmenanyakan langsung soal har-ta kekayaan tersebut.

Adapun jawaban KPK, menu-rut Junaidi membutuhkan waktulama untuk menghitungnya. PihakKPUD Lotim pun tidak bisa mende-sak. Terlebih, tidak ada syaratkhusus keharusan harga kekayaanbalon diumumkan. “Aturan tidakharus diumumkan harta kekayaancalon tersebut,” ucapnya.

Syarat utama yang diminta

Harta Kekayaan Balon Bupatidan Wabup Lotim Dihitung KPK

KPUD Lotim berlaku untuk se-mua pasangan calon, baik peror-angan maupun dari partai poli-tik (Parpol) hanyalah bukti peny-erahan Laporan HartaKekayaan Pejabat Negara (LH-KPN). Wewenang KPK selanjut-nya yang menghitung. BuktiLHKPN yang diserahkan semuabalon ke KPUD Lotim juga tidaktertera nominal harta kekayaanbalon. “Cuma bukti penyerahanke KPK saja,” jawabnya.

Secara umum, semua syaratcalon maupun syarat pencalonanbalon Bupati dan Wakil Bupatisudah lengkap diserahkan. Ting-gal hasil pemeriksaan kesehatanyang sampai saat ini belum dis-erahkan oleh tim medis dari Ika-tan Dokter Indonesia (IDI) yangmelakukan pemeriksaankesekatan semua Balon. Jadwalpenyerahan bukti pemeriksaanhasil kesehatan sebagai syaratterakhir balon tersebut tanggal11-17 Maret mendatang. Apap-un hasilnya, dipastikan pihakKPUD akan diumumkan sesuaidengan hasil pemeriksaan tena-ga medis tersebut. (rus)

Page 4: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 4SUARA PULAU SUMBAWASUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901211234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012112345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901211234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012112345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901211234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012112345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901211234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121

Kerjasama DPRD Kabupaten Dompu dengan Harian Suara NTB

Kepala Sat Pol PP Dompu, Is-mail, S.Sos kepada Suara NTBsaat dihubungi, Jumat (1/3) men-gatakan, minyak tanah ini dia-mankan Sat Pol PP di palangKawangko Kecamatan Manggele-wa sekitar pukul 23.00 wita, Ka-mis (28/2) malam dari bus PoLangsung Prima jurusan Bima –Mataram dengan nomor polisi(Nopol) EA 7527. “Tadi malam se-kitar jam 21.00 kita berhasilgagalkan pengangkutan minyaktanah di palang Kawangko seban-yak 33 jeriken (ukuran 20 liter)atau sekitar 660 liter pada mobilLangsung Prima,” kata Ismail.

Karena tidak ada yang men-gaku sebagai pemilik, mitantersebut kemudian diamankan digudang Sat Pol PP Dompu. “BBminyak tanah sudah kita aman-kan di gudang Pol PP,” aku Ismail.

Ismail menduga, ada oknumpengusaha yang ingin mengam-bil keuntungan dari ketimpanganharga mitan antara pulau Sum-bawa dengan Lombok. Karenamitan di Dompu masih menjadibarang subsidi pemerintah den-gan harga eceran tertinggi (HET)sekitar Rp 3,000 per liter. Tapi dipulau Lombok, mitan sudah tidakdisubsidi pemerintah. Sehinggaharganya melonjak tinggi hinggaRp 15 ribu per liter. “Makanyaminyak tanah ini rupanya ada in-dikasi mau dibawa jual ke Lom-bok,” terangnya.

Terkait mitan hasil temuandalam operasi sebelumnya, Is-mail mengaku, masih diamankandi gudang Pol PP dan belum adapetunjuk dari atasan. Karena ber-dasarkan petunjuk dari Bupatibahwa mitan tersebut masihakan dikoordinasikan tentangpayung hukum dan cara penyele-saiannya. “Sampai sekarang be-lum ada petunjuk dari atasan,makanya masih kita amankandi gudang,” ungkapnya.

Tambah KuotaSementara itu, hinggan kini

permohonan pemerintah Kabu-paten Sumbawa Barat (KSB)yang mengajukan penambahanjatah kuota mitan melalui pe-merintah provinsi (Pemprov)NTB belum juga memperolehjawaban.

Surat yang dilayangkanpada awal bulan Ferburari laluitu oleh Dinas PerindustrianPerdagangan Koperasi(Perindagkop) danUMKM KSB, be-lum dibalas olehPemprov NTB.P a d a h a lmengingatt e r u smening-katnyakebu-

Dompu (Suara NTB) -Perubahan Perda No.5

tahun 2008 tentang tata ker-ja sekretaris daerah dansekretaris dewan akhirnyadisetujui DPRD Dompu un-tuk penambahan dua orangstaf ahli Bupati. PersetujuanDewan ini disampaikan se-cara bulat oleh enam fraksiDPRD Dompu yang sebel-umnya sempat memintapending pembahasannya.Bahkan Fraksi Partai Golkarmengingatkan Bupati untuktidak menjadikan staf ahliBupati sebagai jabatanbuangan, tapi harus diber-dayakan dan diberikan fa-silitas mobil dinas.

Rapat paripurna yang dip-impin oleh Ketua DPRDDompu, Rafiuddin H. Anas,SE dan didampingi wakil ket-ua DPRD Dompu, Drs. H.Hidayat Ali tersebut dihadirilangsung oleh Bupati Dom-pu, Drs. H. Bambang M Ya-sin beserta jajaran Muspida,Jumat (1/3). Keenam fraksidi DPRD Dompu sepakatuntuk menambah dua jaba-tan struktural eselon IIb yaitustaf ahli Bupati bidang ke-masyarakatan dan sumber-daya manusia dan staf ahli

Kota Bima (Suara NTB) -Oknum Polisi pemeran video mesum, MR, akhirnya meni-

kahi IMR alias Rr lawan mainnya dalam video dimaksud.Pernikahan keduanya berlangsung di Kantor Urusan Agama(KUA) Kecamatan Asakota yang masing-masing disaksikanoleh orang tua dan teman-teman. Meski telah menikah, penye-baran video ini tetap ditangani oleh aparat Polres Bima yangtelah melayangkan panggilan bagi Rr pada hari ini sebagailangkah awal penyelidikan.

Lurah Jatiwangi, Tasrif Ibrahim S.BK yang dikonfirmasidi ruang kerjanya, Jumat (1/3) menjelaskan pemeran videomesum tersebut telah menikah pada Kamis siang di KUAKecamatan setempat. Keduanya melangsungkan pernikah-an disaksikan oleh masing-masing keluarga dan teman-te-mannya. Bahkan yang menjadi wali nikah yakni orang tuaRr sendiri MI. “Sementara MR didampingi oleh teman-te-mannya,” kata Tasrif. Tak hanya keluarga dan teman-te-mannya, pernikahan itu juga disaksikan oleh pegawai KUA.

Dijelaskannya, dalam pernikahan tak disebutkan pangkatMR. Namun disebutkan tempat asal tempat kerja (Kesatu-an, red) yang bersangkutan yakni anggota Polres Bima.Sepengetahuannya, sebelum melangsungkan pernikahan diKUA, dia mendapat informasi jika di kediaman mempelaiwanita juga tedapat acara. Kemungkinan acara tersebutbagian dari syukuran atau nikah dinas.

Menilik kebelakang mengenai kronologis tersebarnya videotersebut, Tasrif awalnya mengaku warga RT 05 tempat kedia-man pelaku tak tahu menahu melainkan terlebih dahulu menye-bar di luar. Belakangan menyebar di RT 05 namun pihaknya taktak tahu siapa yang menyebarkan. Memang berdasarkan infor-masi yang ia terima sebelumnya, Rr memang pernah berceritakepada Rus salah seorang teman lelakinya bahwa ia memilikivideo mesra dengan pacarnya yang tak lain adalah MR.

Hanya saja ketika diminta, Rr tak memberikan. Namunsekali waktu, Rr datang menitip untuk menge-charge hand-phone berisi video tak senonoh tersebut di tempat Rus. Lan-taran penasaran, Rus kemudian membuka video tersebutdan menemukan apa yang ia cari-cari selama ini.

Berangkat dari informasi ini, dia pun memanggil Rusuntuk menanyakan kebenarannya. Hanya saja Rus menolakmengaku telah menyebarkan namun mengakui jika ia sem-pat menunjukkan video tersebut ke keluarga Rr. “Tapi yangsaya dengan antara pihak Rr dan Rus sudah damai,” katan-ya. Masalah nantinya akan dibawa ke proses hukum, pi-haknya tak bisa mengintervensi karena memang kasus inisudah masuk ke ranah pidana.

Menyusul beredarnya video ini, Tasrif mengaku sudah cuk-up mencoreng nama kelurahannya. Oleh karenanya pihaknyatelah melakukan upaya agar hal ini tak terulang sehinggaberdanpak pada masyarakat setempat termasuk kalanganpelajar dengan mengumpulkan Tokoh Agama (Toga), TokohMasyarakat (Toma). Selain itu, dia juga telah menghimbaukepada masyarakatnya untuk menghapus video tersebut. “Ka-laupun masih ada yang beredar nanti kita back up, saya den-gan masyarakat akan turun langsung mengecek,” katanya.

Sementara itu, Kapolres Bima Kota AKBP Kumbul KS,SIK yang dikonfirmasi di Sat Reskrim mengatakan meskitelah menikah proses hukum terhadap penyebaran videotersebut tetap dilanjutkan. Bahkan, pihaknya sudah melay-angkan surat panggilan kepada pemeran wanita Rr untukhadir pada hari ini guna untuk dimintai keterangan. “HariSabtu kita sudah kita layangkan surat panggilan ke Perem-puannya dulu,” terang Kumbul. Pemanggilan ini baru seba-tas untuk dimintai keterangan untuk menelusuri dari awalsejak pembuatan hingga siapa-siapa saja yang menyimpan.

Ditanyai potensi keduanya (MR dan Rr) untuk ditetapkansebagai tersangka? Kumbul mengaku belum tahu. Olehkarenanya untuk pihaknya melakukan penelusuran pembua-tannya di mana, pembuatannya kapan, videonya ke manasaja. “Kalau keterangan Lurah kan jadi bahan informasi saja,yang jadi acuan kita kan pelaku langsung,” tandasnya lagi.

Ditanyai mengenai koordinasi dengan Polres Bima? Kum-bul menyebutkan hingga kini pihaknya juga belum berkoodi-nasi Kapolres Bima. Alasannya karena ia belum memasti-kan MR adalah anggota Polres Bima atau bukan. Namunpernyataan Lurah yang menyebutkan di KUA tempat ke-satuan MR juga disebutkan sudah cukup untuk memasti-kan kesatuannya. (use)

Dompu (Suara NTB) -Warga Baka Jaya Kecama-

tan Woja kembali melakukanaksi pemblokiran jalan Nega-ra lintas Sumbawa di desan-ya, menuntut aparat kepoli-sian untuk mengeluarkannama Sirajuddin sebagai ter-oris. Penolakan ini didasarkanbukti yang dimiliki keluargadan warga bahwa Sirajuddinselama ini tidak pernah terli-bat jaringan teroris Poso sep-erti yang disebut selama ini.Bahkan tuntutan warga jugameminta Densus 88 dibubar-kan ini dibacakan dalamparipurna DPRD Dompu yangdihadiri langsung oleh Kapol-res Dompu, AKBP Benny Ba-sir Warmansyah.

Aksi blokir jalan ini kemba-li dilakukan warga sekitarpukul 10.00 wita hingga usaishalat Jumat sekitar pukul13.00 wita, Jumat (1/3). Blokirjalan ini baru dibuka setelahHj. Nurlaela Chaerunnisa danH. Didi Wahyuddin anggotaDPRD Dompu menemui kelu-arga korban. “Karena ada duapersepsi soal kematian Sira-juddin, makanya Dewan sep-akat untuk membentuk Pan-sus. Tapi mayat agar bisa di-makamkan lebih dulu,” kataH. Didi di Baka Jaya.

Sebelum menemui kembalikeluarga Sirajuddin, H. DidiWahyuddin sempat membawadan membacakan surat tuntu-tan warga Baka Jaya untukKapolres Dompu. Surat berisienam poin tuntutan yang ditu-lis tangan itu bahkan dibaca-kan H. Didi Wahyuddin padarapat paripurna DPRD Dompuyang ingin memutuskan pe-rubahan pertama Perda No.5tahun 2008 dan dihadiri lang-sung oleh Kapolres Dompu,

Sumbawa Besar(Suara NTB) -

Kepala Dinas Pertamban-gan dan Energi (Distamben)Sumbawa, Ir. Arahim menyata-kan, pembangunan fisik Pem-banguan Listrik Tenaga Surya(PLTS) yang berkapasitas 1Mega Watt di kecamatan La-bangka sudah rampung. Diren-canakan PLTS akan diresmikanoleh Menteri ESDM RI.

“Fisiknya sudah rampung.Kini tinggal sambungan kejaringan PLN. Dengan me-masang Jaringan TeganganMenengah (JTM) dalam wak-

Taliwang (Suara NTB) -Bagi warga yang belum

sempat mengikuti sidangpengesahan kelahiran yangdilaksanakan sepanjangtahun 2012 lalu, tak perlukhawatir. Program sidangyang langsung dilakukandi kota Taliwang denganmenghadirkan pihak pen-gadilan Sumbawa dengansistem subsidi itu di tahun2013 ini tetap dilanjutkanoleh pemerintah Kabupat-en Sumbawa Barat (KSB).

“Tahun ini program itutetap kita lanjutkan danpendanaannya (subsidi)-nya juga kita sudah siap-kan,” jelas kepala DinasKependudukan dan Cata-

tan Sipil (Disdukcapil) melaui Kabid Capil Drs. Zainuddin ke-pada wartawan, Jum’at (1/3).

Ia mengatakan, kelanjutan program sidang di tempat itusendiri akan segera dilaksanakan dalam waktu dekat. Bahkanuntuk mempercepatnya, Disdukcapil telah berkomunikasi den-gan Pengadilan Negeri (PN) Sumbawa terkait penjadwalan dim-ulainya program tersebut. Dimana dari hasil komunikasi itudiestujui di bulan Maret ini kegiatan tersebut sudah dapat dim-ulai. “Kita sudah menyiapkan bebagai kelengkapan yang dibu-tuhkan selama pelaksanaan sidang,” timpalnya.

Ditanya soal tempat dilaksanakannya persidangan? Zainud-din mengungkapkan, sementara ini pihaknya masih akan meng-gunakan sejumlah alternatif seperti sebelumnya. Diantaranyaaula kantor Disdukcapil, ruang rapat Sekretariat Daerah (Set-da) KSB dan aula kantor camat Taliwang. “Kita sudah tidakbisa gunakan ruang sidang Pengadilan Agama (PA) Taliwangkarena kegiatannya juga selalu padat di situ,” urainya.

Selanjutnya ia memaparkan, jumlah dana yang disiapkanPemda KSB untuk sekali kegiatan persidangan di tempatnantinya sebesar Rp 4,3 juta. Dana itu selain untuk menghadir-kan para hakim dari PN Sumbawa juga untuk mendanai sejum-lah kebutuhan lain yang timbul dari kegiatan persidangan. “Kare-na subsidinya terhitung besar sekali persidangan, kita kemudi-an memaksimalkan setiap kali persidangan diharapkan bany-ak warga yang bisa mengikutinya,” ujarnya.

Sejauh ini jumlah pemohon telah terdata untuk mengikutisidang perdana di tahun 2013 ini tercatat sebanyak 20 pemo-hon. Zainuddin berharap sebelum waktu pelaksanaan akan adatambahan pemohon sehingga subsidi yang dikeluarkan pemer-intah di sidang perdanan nanti dapat lebih maksimal. “Kalauhanya 20 orang pemohon yang disidangkan kita bisa bilang rugi.Karena kita tahu di luar sana, masih banyak warga kita yangmereka atau sanak saaudaranya hingga hari ini belum memil-iki akta kelahiran,” tukasnya.

Program sidang di tempat yang diterapkan oleh Pemda KSBsejaka tahun 2012 lalu ini terbukti sangat membantu wargayang belum memiliki akta kelahiran. Terutama dari sisi biaya, dimana jika tanpa program tersebut warga yang ingin memperolehpengesahan pengadilan sebagai syarat mengurus penerbitan aktakelahiran harus merogoh kocek lebih dalam, karena seluruh keg-iatan persidangan dilaksanakan di kabupaten Sumbawa. (bug)

DPRD Akhirnya Setujui Penambahan Dua Staf Ahli Bupati

(Suara NTB/ula)SERAHKAN - Kurniawan Ahmadi, ketua fraksi GIATmenyerahkan pandangan akhir fraksinya tentangpersetujuan penambahan 2 staf ahli Bupati melaluiperubahan pertama Perda No.5 tahun 2008 padaparipurna DPRD Dompu, Jumat (1/3).

Bupati bidang ekonomi dankeuangan. “Dengan memper-hatikan masukan fraksi dansetelah melalui melalui prosespembahasan di tingkat fraksi,maka kami dapat menyetujuiperubahan pertama Perda No5 tahun 2008 untuk ditetapkan,”kata Dina Imayanti, S.Tp yangmembacakan pandangan akhirfraksi PKNU Merdeka.

Drs. Syafrin AM, M.Ap jurubicara Fraksi Partai Golkardalam sambutannya mengin-gatkan Bupati untuk tidak men-jadikan staf ahli sebagai jaba-tan tempat buangan. Tapihendaknya ditempatkan peja-bat sesuai kompetensi dankeahliannya yang diikuti den-gan pembagian tugas pokokyang jelas. “Kita minta agar ja-batan staf ahli tidak dijadikantempat pembuangan, tapiharus diberdayakan. Untuk itukepada masing-masing stafahli agar diberikan mobil di-nas,” saran FPG yang dibaca-kan Syafrin.

Fraksi Amanat Pemban-gunan yang dibacakan olehSirajuddin, SH juga menyetu-jui perubahan Perda No.5tahun 2008 yang konsekuen-sinya penambahan dua orangstaf ahli Bupati. Sirajuddin juga

meminta Bupati untuk segeramemproses pendefinitifanDesa Persiapan Soro BaratKecamatan Kempo dan DesaPersiapan Anamina Kecama-tan Manggelewa yang sudahsatu tahun lebih terbentuk. “Kitaminta kepada Bupati untuksegera mengusulkan pen-definitifan dua desa persiapanyang sudah setahun lebihdibentuk,” katanya.

H. Syaidin Abdurrahim dariFraksi Hanura Bulan BintangMatahari Bangsa dalam pan-dangan akhir fraksinya men-gakui, sebelumnya fraksinyayang meminta agar revisi Per-da No.5 tahun 2008 ini untukditunda karena masih harusdilakukan pembahasan yanglebih mendalam. Setelah di-lakukan pembahasan olehfraksi dan dapat disetujui pe-rubahannya.

Begitu juga dengan fraksiGIAT yang dibacakan ketuafraksinya, Kurniawan Ahmadi.Fraksi GIAT langsung menya-takan persetujuannya untukpenambahan dua staf ahli Bu-pati dan merevisi nomenklatursub bagian pada Bagian Ad-ministrasi Program dan Pem-bangunan serta subbagianpada Bagian Humas Setda

Dompu. “Kita dapat menyetu-jui perubahan Perda No 5 tahun2008,” kata Hj. NurlaelaChaerunnisa, SE dari fraksiDemokrat Kedaulatan NasionaSejahtera.

Sementara Bupati Dompu,Drs. H. Bambang M Yasin dalamsambutannya memberikanapresiasi terhadap anggotaDPRD Dompu yang secara telitimembahas pasal demi pasal

perubahan Perda No. 5 tahun2008 tentang sistem kerjaorganisasi di SekretariatDaerah dan Sekretaris Dew-an. “Kungguhan dan ketelitiananggota Dewan dalammembahas pasal demipasal Perda kami sampai-kan terima kasih. Semogakerja sama ini kedepan di-harapkan bisa terus terjalin,”harap H. Bambang. (ula/*)

Pol PP KembaliGagalkan

Pengiriman Mitanke Lombok

Dompu (Suara NTB) -Sat Pol PP Kabupaten Dompu kembali meng-

gagalkan rencana pengiriman minyak tanah ke Lom-bok oleh bus Po Langsung Prima tujuan Mataram.Kali ini, sebanyak 33 jeriken atau sekitar 660 literyang ditemukan di atas bus di palang KawangkoManggelewa. Mitan inipun untuk sementara dia-mankan di Pol PP bersama sembilan jerigen mitanyang diamankan sebelumnya.

(Suara NTB/ula)TUNTUTAN WARGA – Ketua DPRD Dompu, H. Rafiuddin H. Anas menyerahkan surattuntutan warga dan diterima Kapolres Dompu, AKBP Benny Basir Warmansyah dalamsidang paripurna DPRD, Jumat (1/3).

Warga Baka Jaya Tolak Stigma Terorisuntuk Almarhum Sirajuddin

AKBP Benny Basir Warman-syah dan Bupati Dompu, Drs.H. Bambang M Yasin.

Ada enam poin tuntutanwarga Baka Jaya kepadaKapolres Dompu. Karena han-ya Kapolres yang mengetahuikehadiran Densus 88 di Dom-pu. Keenam tuntutan ini dian-taranya meminta Kapolresatas nama institusi menyata-kan secara terbuka kepadapublik bahwa Sirajuddin bu-kan teroris melalui media ce-tak atau elektronik. Oknumpolisi yang sempat mengan-cam orang tua Sirajuddin danyang memberitahukan bahwamayat di RS Polri Kramat Jatibukan Sirajuddin.

Kapolres secara berturut-turut harus mengucapkan per-mintaan maaf selama tiga bu-lan berturut-turut melaluimedia masa. Memberikansantunan yang layak kepadakeluarga Sirajuddin sebagaikorban penembakan. Mengha-pus nama Dompu umumnyadan Desa Baka Jaya khusus-nya sebagai sarang teroris.“Kita minta agar Densus 88dibubarkan,” baca H. Didi.

Surat yang berisi tuntutankeluarga dan warga ini diser-ahkan H. Didi Wahyuddin ke-pada Ketua DPRD Dompu,Rafiuddin H Anas, SE yangmemimpin rapat untuk diser-ahkan ke Kapolres. Namun H.Didi sempat merasa tersing-gung dan bahkan sampai majuke depan meja pimpinan rap-at karena tidak terima KetuaDewan menyebutkan meneri-ma SMS bahwa keluargatidak keberatan dan inginmenguburkan mayat saat me-minta tanggapan anggotaDewan sebelum menyerahkansurat tuntutan keluarga ke

Kapolres.Bupati Dompu yang hadir

saat itu langsung menenangkanH. Didi. Ketua DPRD Dompu,Rafiuddin H Anas, SE punmenyerahkan secara kelem-bagaan surat tuntutan wargaBaka Jaya kepada KapolresDompu, AKBP Bennny BasirWarmansyah di depan kursimuspida. Setelah menerimatuntutan warga, Benny punlangsung meminta anggotaDewan dan muspida untukmelakukan pertemuan terba-tas. “Mungkin sebaiknya kitalakukan pertemuan dulu sebe-lum turun ke Baka Jaya,” ajakBenny dan disambut anggotaDewan dan muspida lainnya.

Sementara Baharuddin,perwakilan keluarga menan-tang pihak Mabes Polri untukadu data soal Sirajuddin. Bagikeluarga, Sirajuddin bukanteroris. Ini ditandai denganfakta bahwa Sirajuddin yangsempat disebut bernama Faizdan beralamat Poso ini ter-bantahkan. Karena selama iniSirajuddin tidak pernah kelu-ar daerah, apalagi ke Poso danberalamat Poso. “Saya tan-tang Mabes Polri untuk adudata bahwa Sirajuddin ini bu-kan teroris,” tantang Baha-ruddin.

Karenanya, Baharuddinbersama keluarga lainnyaakan tetap mengawal pen-gungkapan kasus penemba-kan Sirajuddin oleh Densus 88Antiteror ini di Pansus DPRDDompu hingga panitia kerja(Panja) Komisi III DPR RI. “Sir-ajuddin boleh dimakamkanhari ini, tapi bukan berarti ka-susnya berhenti sampai di sini.Ini baru lembaran pertama danmasih ada lembaran berikut-nya,” kata Baharuddin. (ula)

Oknum Polisi PemeranVideo Mesum Akhirnya

Menikah

KSB Lanjutkan Program SidangPengesahan Kelahiran di Tempat

(Suara NTB/bug)Zainuddin

(Sua

ra N

TB/b

ug)

tuhan warga di KSB akan Mi-tan pemerintah setempat ber-harap ada jawaban segera ataspermohonan tersebut. “Kamibelum terima jawabannya,”jelas kepala Dinas Perindagkopdan UMKM KSB Drs. Alwi.

Berdsarkan informasi terakhiryang diperolehnya, Alwi menye-butkan, jika surat yang dilayang-kannya ke gubernur tersebut ten-gah didistribusikan ke sejumlahSatuan Perangkat Kerja Daerah(SKPD) teknis di provinsi. Diant-aranya ke Dinas Perdagangan(Perindag), Dinas Pertambangandan Asisten Perekonomian untukdilakukan kajian sebelum diter-uskan ke pusat. “Mungkin lang-kah itu sudah dilakukan dansekarang hasilnya telah diterus-kan ke pusat, tapi jawaban daripusat yang belum ada sehinggake kita juga belum dapat jawa-bannya,” urainya.

Dikatannya jawaban terkaitpermohonan tambahan kuotaMitan itu sangat ingin diketahuisecepatnya oleh Pemda KSB. Halini agar ada kepastian apakahpermintaan tersebut dapat ter-penuhi atau tidak. “Ini juga men-yangkut langkah selanjutnya yangakan kita ambil untuk mengatasiketerbatasan Mitan yang dialamiwarga selama ini,” tukas Alwi.

Kondisi kebutuhan Mitan di ten-gah warga KSB memang sudahsangat mengkhawatirkan. Jatahpasokan yang minim membuatantrian ibu-ibu rumah tangga di se-luruh pangkalan Mitan setiap harin-ya menjadi pemandangan lumrah.

“Saya sempat beberapa kaliberkomunikasi dengan dinasPergadangan Provinsi menany-akan peluang kita mendapatkantambahan (Mitan) itu. Tapi yahsekarang kita tahu, semua perluwaktu untuk mendapatkanjawabannya,” imbuh mantan ke-pala Badan Ketahanan Pangan(BKP) KSB ini. (ula/bug)

Menteri ESDM akan Resmikan PLTS Labangkatu dua-tiga mendatang,”jelasnya, Jumat (1/3).

Arahim memperkirakandalam bulan ini juga, pem-bangkit tersebut sudah dapatdioperasionalkan. Tetapi se-muanya tergantung lama pen-yambungan atau interkonek-si oleh PLN. Sebab nantinya,pembagian jaringan itu ke ru-mah penduduk juga diaturoleh PLN. PLTS dengan kepa-sitas besar tersebut dibangunatas biaya pemerintah pusatdengan biaya yang mencapaiRp 25 miliar. “Rencananya,PLTS itu akan diresmikan

oleh Menteri ESDM, JeroWacik,” terangnya.

Untuk itu, pihaknya ber-harap agar penyambunganbisa dilakukan secepatnya.Apalagi mengingat pemban-gunan PLTS 1 MW ini dijadi-kan proyek percontohan di In-donesia. Nantinya, PLTS terse-but akan dikelola oleh sebuahperusahaan daerah dan PLNnanti sebagai pengguna PLTSdimaksud akan membayar kePerusda yang akan dibentuk.Sehingga pemasukannya ma-suk kedalam Pendapatan AsliDaerah (PAD). (arn)

Alwi

PARLEMENTARIA

Page 5: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 5SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 RAGAMDari Hal. 1

Dari Hal. 1

Dari Hal. 1

Dari Hal. 1

Tunggu Penetapan Calon

Persyaratan kami masih di-verifikasi oleh KPUD, kalausudah misalnya ditetapkansebagai calon maka saya akanmengikuti sepenuhnya apaperaturannya, kapan cutinya,dan seterusnya. Pokoknya kitaberdasarkan aturan yangada,”kata Zainul Majdi yangakarab di sapa Tuan Guru Ba-jang (TGB) ketika dikonfirmasiusai melantik 153 pejabat es-elon II,III dan IV lingkup Pem-prov NTB di Graha Bhakti Pra-ja Kantor Gubernur NTB, Ju-mat (1/3).

Dikatakan, sesuai denganaturan yang berlaku, jika ca-lon petahana kembali majumenjadi calon gubernur ataucalon wakil gubernur makaharus mengambil cuti supayatidak terjadi penyalahgunaanpemanfaatan fasilitas negaradalam kampanye.

Disamping itu, dirinya jugamengingatkan PNS supayajangan terlibat politik praktis.Sebab hal tersebut secara tegassudah diatur dalam undang-undang, dimana sanksinya jugasudah tegas bagi PNS yangmelanggar.”Intinya PNS tidak

boleh terlibat politik praktis.Memang begitu karena UUnya begitu.,”tandasnya.

Gubernur NTB periode2008-2013 ini kembalimencalonkan diri majudalam pemilihan Gubernurdan Wakil Gubernur NTBperiode 2013-2018 ber-pasangan dengan Sekre-taris DPD Golkar NTByang juga anggota Komisi IDPRD NTB, H.M. Amin,SH, M.Si atau pasanganTGB-Amin.

Selain itu, terdapatpasangan lainnya yakniSuryadi Jaya Purnama-Jo-han Rosihan (Suryadi-Jo-han) yang diusung PKS,PBR dan PPRN. Selanjut-nya pasangan Dr. KH. Zu-lkifli Muhadli, SH, MM-Prof. Dr. Muhammad Ich-san (Zul-Ichsan) yang di-usung PBB, PKPB danPKNU. Kemudian pasan-gan Drs. H. Harun al Rasy-id, M.Si – Dr. TGH. MuhyiAbidin, MA (Harum) yangdidukung 18 parpol nonparlemen serta pasangandari calon perseorangan L.Ranggalawe, SH, MH- H.A.Muchlis (Laris). (nas)

Tidak Ada Diskriminasi

Gubernur TekankanProfesionalisme Birokrasi

Kejaksaan Musnahkan BB MiliaranRupiah

Jenis barang bukti itu di-antaranya sabu seberat 3, 627Kg, ganja seberat 7, 843 Kg,kosmetik palsu sebanyak 69jenis, dan uang palsu sebesarRp 11.900.000. Proses pemu-snahan dengan cara dibakar.

Dipimpin langsung KajariMataram Sang Ketut Mudita,SH, MH, dihadiri Kasat Rek-srim Polres Mataram AKP IGusti Putu Suarnaya, dan Ka-sat Narkoba Iptu Revin Mang-galan Putra, Kasat ReskrimPolres Lobar AKP Agus Dwi,serta perwakilan Balai BesarPOM Mataram.

Dalam proses pembakaran,Kejaksaan menyediakan em-pat buah tong yang berisi

barang bukti berbeda. Pe-musnahan diawali denganmembakar sabu dan gan-ja, kemudian disusul kos-metik, dan terakhir pemu-snahan barang bukti keja-hatan di bidang kelautan.

Pada keterangan persn-ya, Kajari Mataram menye-but, barang bukti yang di-musnahkan merupakanhasil perkara bulan Junilalu, disita dari sejumlahperkara yang sudahberkekuatan hukum tetap.‘’Dari beberapa kasus diLombok Barat, LombokUtara dan Mataram,’’ se-but Kajari sembari me-nambahkan, pemusnahantersebut rutinitas yang di-lakukan tipa tahun. (ars)

Selanjutnya, Kabag Perun-dang-undangan Biro HukumSetda NTB, Azhari, SH, MHmenduduki jabatan baru se-bagai Sekretaris Pengurus Ko-rpri NTB. Kemudian Asisten ISetda NTB, Drs. H. RidwanHidayat dan Asisten II SetdaNTB, Ir. H. Abdul Haris, MMyang sudah memasuki usiapensiun masih menduduki ja-batan tersebut. Sedangkanjabatan Kepala Badan Pen-anggulangan Bencana Daerah(BPBD) NTB masih dijabatsementara oleh Kepala DinasSosial Kependudukan danCatatan Sipil (Disosdukcapil)NTB, Drs. H. Bachruddin,M.Pd.

Zainul Majdi merinci, dari153 pejabat yang dimutasi se-banyak tiga orang pejabat es-elon II, 40 pejabat eselon III dan102 pejabat eselon IV. Daritiga orang pejabat eselon IItersebut semuanya merupa-kan promosi, sedang untuk ja-batan eselon III dan IV yangpromosi masing-masing 41orang dan 96 orang. Dari 153pejabat yang dimutasi terse-but, sebanyak 90 orang priadan 63 perempuan.

“Artinya secara persentase40 persen lebih adalah perem-puan. Ini menunjukkan SDMbirokrasi perempuan di jaja-ran Pemprov NTB tidakkurang dan Insya Allah padamasa yang akan datang terusmenerus meningkat kapasitasdan kualitasnya,”katanya.

Gubernur menjelaskan, 100persen pejabat yang mendudu-ki jabatan baru tersebut meru-pakan hasil assessment yang di-lakukan oleh Badan Kepe-gawaian Daerah dan Diklat(BKD dan Diklat) NTB. Mela-lui assessment center yang adadi BKD dan Diklat, pejabatyang menduduki posisi jaba-tan struktural tertentu telahdilakukan uji kompetensi se-hingga hasilnya merupakanpotret yang utuh dan objektifterkait dengan kompetensidan potensi yang dimilikimasing-masing pejabat.

“Berdasarkan hasil assess-ment itulah, pimpinan kemu-dian menempatkan anda padajabatan struktural. Maka

pada hakekatnya dari sisiproses mutasi ini adalahakhir /muara yang cukuppanjang. Berdasarkan ke-butuhan organisasi, kesa-daran bahwa birokrasi iniharus lebih profesional danharus mampu menyerapaspirasi, harapan, keingi-n a n - k e i n g i n a nmasyarakat, pelayananyang lebih baik, efektifmaka dilaksanakan assess-ment cukup lama,”ujarnya.

Untuk itu, pejabat struk-tural yang baru dilantik di-minta untuk membuktikanbahwa dirinya adalah orang-orang yang pantas mendudu-ki jabatan tersebut. Bentukdari hal tersebut, kata Zan-ul Majdi, dengan memaha-mi dinamika yang terjadimasyarakat dan memberi-kan respon yang cepat danmemberikan pelayanan yangbaik.” Responlah dinamikamasyarakat itu dengan re-spon yang bertanggungjawab dengan meningkat-kan kualitas pengabdiandan pengkhidmatan,” pe-sannya.

Selain itu, koordinasidengan lintas SKPD jugaharus dilakukan dalammenjalankan berbagai pro-gram. Dengan adanya koor-dinasi maka keterpaduanprogram dalam peren-canaan, pelaksanaan, mon-itoring dan evaluasi pro-gram akan terlaksana den-gan baik. Khusus untuk Ke-pala Dinas Pertanian Tan-aman Pangan dan Holtikul-tura, diminta untuk lebihfokus lagi terkait denganmasalah pangan yang terja-di di NTB. Pasalnya, walau-pun NTB secara statistikmerupakan daerah yangsurplus pangan tetapimasih terjadi masalah pan-gan di daerah ini.

“Maka koordinasikan danpadukan dengan BKP,BKPM dan SKPD terkaitlainnya. Koordinasi denganpara asisten harus diperkuatdan sebaliknya para asistensesuai dengan tupoksinyamembantu Sekda untukmengkoordinir kepada SKPDyang berada di lingkupnya,”tandasnya. (nas)

menanggapi pendapat bahwameninggalnya Lili karenakurang mendapat pelayananoptimal dari pihak RSUPNTB.

Persepsi yang berkembangdi tengah masyarakat yangmenyatakan pasien Jamkes-mas itu gratis, menurutnya,keliru. Karena pasien Jamkes-mas pada dasarnya tidak grat-is, tapi dibayarkan oleh pemer-intah. “Justru sesungguhnyapasien Jamkesmas juga bu-kan gratis tapi dibayarkan pe-

merintah. Itulah per-sepsinya salah. Tidak mu-ngkin kami perlakukanbeda. Yang sering terjadiperbedaan persepsi saja,”tambahnya.

Ia pun membantahpasien Lili Suaibameninggal,karena penan-ganan yang lambat.Mawardi menegaskantidak pernah ada pengaba-ian dari petugas medis ter-hadap pasien. ‘’Penangananpasien telah ada protapdan SOP-nya,’’ tegasnya.(yan)

Dari Hal. 1

Jangan Asal-asalan

Dari Hal. 1

Perbaikan Ruas ’’By Pass’’ BIL Terkendala Pipa PDAM

Meski demikian, pihaknyaakan tetap berkoordinasidengan pihak terkait, sepertiPDAM untuk memperbaikipipa air dan Balai Jalan seg-era memperbaiki jalan yangrusak di by pass BIL. Bagaim-ana pun keselamatan penggu-na jalan diupayakan, apalagiini merupakan pintu masukNTB dari udara.

Terkait penanaman pisangoleh warga di jalan rusak, Dwimengaku hal itu sebagai bentuk

kepedulian warga sekitar ter-hadap keselamatan penggunajalan agar tidak terperosok atauterjatuh. ‘’Itu tidak ada unsurapa-apa,’’ jawabnya pendek.

Sebelumnya, seperti diber-itakan Suara NTB, kondisijalan di jalur by pass BIL, te-patnya di ruas jalan di DesaBatujai Praya Barat, Loteng,dikeluhkan warga setempat.By pass yang belum lamadibangun itu, kondisinya ber-lubang (rusak), sehingga cuk-up mengganggu kelancaranarus lalu lintas di jalur terse-

but. Warga pun terpaksamenanami jalan rusak itu den-gan pohon pisang.

Aksi menanam pisang itu di-lakukan warga, selain sebagaibentuk kekecewan sekaligusuntuk memberi tanda bahayabagi para pengguna jalan yangmelintas. Mengingat lubangtersebut terkadang tidak terli-hat jelas, karena tergenang air.Sehingga sering kali membuatpenggunan jalan khususnyapengguna sepeda motor, nyarismengalami kecelakaan saatmelintas. (ham)

Dari Hal. 1

KPU Sulit Lacak Pengelolaan DanaKampanye Tak Resmi

Hanya saja, ketentuan me-mang tidak memungkinkanKPU untuk bergerak melacaklebih jauh aktivitas pendanaandi luar rekening resmi itu. ‘’Yangjadi masalah adalah, siapa –siapa yang mendaftar ataumemberikan bantuan dana itusepenuhnya sangat bergantungdari masing – masing bakalpasangan calon dan parpol pen-gusungnya. Artinya, kalau mere-ka mau menulis ada di situ. Ka-lau tidak ya tidak, sulit sekalikita mengetahuinya,’’ ujarnya.

Singkatnya, KPU nantinyahanya bisa berpatokan padadata atau laporan pada reken-ing khusus dana kampanye(RKDK) dan Laporan Peneri-maan Dan Penggunaan DanaKampanye (LPPDK). ‘’Itu nantiyang diaudit ketika pemilihangubernur itu selesai. Nanti adaauditornya juga. Berapa jumlah-nya, penggunaannya, dan se-bagainya sesuai laporan tim ka-mpanye yang bersangkutan.Dan sekali lagi itu sangat ter-gantung dari data yang adadalam rekening dana kampanyeitu,’’ tandas Darmansyah. (aan)

‘’Dinas Pertanian sebaiknyaberkoordinasi dengan DinasPU, terutama menyangkutsumber airnya. Sekali lagi sayasebutkan, ada beberapa tem-pat yang belum jelas sumberairnya, tapi sudah dicetak,tidak bisa saya sebutkan itudimana,’’ katanya.

Disebutnya, Dinas Perta-nian memang mengklaim ren-cana membuka lahan baru ini,dianggap sebagai langkah un-tuk membuka potensi barupada lahan potensial. Denganharapan lahan yang sudah dic-etak bisa dimanfaatkan.

Pada prinsipnya, programyang akan dijalankan sebagaitupoksi masing-masing dinas.

Lahan baru boleh saja menu-rutnya dicetak, tetapi yangpaling utama adalah bagaim-ana sekian ribu hektar sawahyang akan dicetak, ada azasmanfaatnya.

Bukan tidak memiliki po-tensi sama sekali sebenarnya,tetapi dianggap tidak bisamaksimal sesuai yang di-harapkan. (bul)

(Suara NTB/ist)PENGHARGAAN - Situs jual beli Tokobagus.com berha-sil menyabet dua penghargaan bergengsi dalam dua hariberturut-turut. Penghargaan diterima Irfan Badruzaman,selaku Manager Marketing Tokobagus.com.

Dua Hari Tokobagus Sabet Dua Award BergengsiJakarta (Suara NTB) -

Mengawali tahun 2013 ini,Tokobagus.com, market leader in-dustri e-commerce di Indonesiameraih sukses dengan menyabetdua penghargaan bergengsi dalamdua hari. Penghargaan tersebutbukti kepercayaan masyarakat se-makin besar kepada Tokobagusdi tengah makin maraknya indus-tri e-commerce di Indonesia.

Penghargaan pertamaTokobagus.com meraih The In-donesia Middle-Class BrandChampion 2013 dari MajalahSWA dan Inventure, sebagaionline shopping paling dipilihkonsumen kelas menengah2013, Rabu (27/3/13). Penghar-gaan kedua dari MarkPlus In-sight dan Majalah Marketeerssebagai Gold Brand Championof Most Widely Used Brand ataubrand online shopping palingpopuler di 2013, Kamis (28/3/).

Kemal Efendi Gani Chief Ed-itor SWA usai acara mengata-kan ini adalah penghargaan ke-pada merek-merek berdasarkansurvey kelas menengah yang olehSWA dan INVENTURE di ang-gap available, salah satunya on-line shop.

“Online shop channel pilihankelas menengah yang sedang

booming. Terbukti riset di sem-bilan kota besar Jakarta, Sura-baya, Bandung, dan beberapakota lainnya di Indonesia,Tokobagus.com terpilih sebagaimerk terbaik mengalahkan on-line shop lannya,” katanya.

Kemal menambahkan salahsatu keunggulan Tokobagus,kepercayaan masyarakat san-gat tinggi dan kehadirannyamampu memberikan kontribu-si lebih bagi peningkatanekonomi masyarakat. SWA te-lah melakukan survei pada No-vember 2012 dengan metodesurvei SWA Stratified Randomsampling, pria-wanita usia 21sampai 54 tahun dengan kisa-ran penghasilan perbulan 4sampai 20 juta, dengan totalresponden 2.500 orang.

Sementara itu Taufik, ChiefExecutif Mark Plus Insight men-jelaskan dunia e-commerssekarang ini berkembang san-gat pesat. Kalau dulu kita ada-kan survei orang orang yang ter-tarik di dunia e-commersemasih terbatas tapi setelah kitaikuti dari hasil survei netitiondari tahun 2010 hingga 2012mengalami peningkatan.

“Kalau dulu orang takut tran-saksi online, kini sebaliknya se-

mua bisa dilakukan dengan on-line. di awal kehadiran onlineshop, mungkin barang yang di-beli tidak terlalu mahal tapitrennya meningkat karenamasih takut, tapi sekarangsudah menjadi industri denganomset sangat besar,” jelasnya.

Terkait kemenangan Tokob-agus, Taufik menambahkan si-tus ini memang populer karena, iklannya,publikasi dan lain-lain, dan dari cara menarik peng-gunanya cukup inovatif. Dulupengguna masih merasa takutberbelanja di online tapi dengansistem yang ada di tokobagus,seperti verifikasi penjual danpembeli, sehingga orang tidakmerasa takut.

“Walau pun ada kasus tapiini adalah industri yang sedangbelajar jadi kalau ada kasus,kasus wajar,” ujarnya.

Survei yang dilakukan Mark-Plus Insight pada Januari 2013dengan menggunakan Metoderiset Quantitative Approach(Online and Phone Survey) den-gan jumlah responden 632 or-ang di 6 kota besar Jakarta,Bandung, Semarang,dll), per-ilaku responden menggunakaninternet satu jam sehari.

Irfan Badruzaman selaku

Manager MarketingTokobagus.com usai menerimapenghargaan mengungkapkanrasa terima kasihnya atas ke-percayaan dari masyarakat.

“Kami merasa terhormat me-nerima dua penghargaan yangprestisius ini. Tokobagus selalufokus pada peningkatan kualitaslayanan ke semua pelanggan.Kami berusaha untuk memberi-kan keunggulan kompetitif den-

gan cara memenuhi kebutuhanpelanggan dan membentuk ika-tan dengan pengguna kami. Peng-hargaan dari Majalah SWA danMarkPlus Insight tahun ini meng-gambarkan komitmen kami un-tuk memberikan pelayanan ter-baik, hal ini yang membedakankami dengan yang lain, dan inimerupakan hasil kerja keras se-mua team Tokobagus yangsangat solid” ujarnya. (049/*)

Mataram (Suara NTB) -Kanwil DJP Nusa

Tenggara(Nusra) kembali men-gadakan sosialisasi mengenai“SPT Tahunan” di Radio GlobalFM Lombok 96.7 FM, Kamis(28/02). Hadir sebagai nara-sumber masing-masing,Mashari Taufik selaku KepalaSeksi Pengurangan, Keberatandan Banding I dan Andi WawanMulyawan selaku PelaksanaSeksi Bimbingan dan Penyulu-han Kanwil DJP Nusra

Dijelaskan, surat pemberi-tahuan adalah surat yang olehWajib Pajak (WP) digunakanuntuk melaporkan penghitun-gan dan/atau pembayaran pa-jak, objek pajak dan/atau bukanobjek pajak, dan/atau harta dankewajiban sesuai dengan keten-tuan peraturan perundang-un-dangan perpajakan.

Apabila SPT tidak disampai-kan dalam jangka waktunya ataubatas waktu perpanjangan pen-yampaian SPT (Batas waktu pen-yampaian SPT sampai bulanMaret 2013), dikenai sanksi ad-ministrasi berupa denda sebesar:Rp500.000,00 untuk SPT MasaPPN, Rp100.000,00 untuk SPTMasa lainnya, Rp1.000.000,00untuk SPT Tahunan PPh WPBadan Rp100.000,00 untuk SPTTahunan PPh WP Orang Pribadi.

Sanksi bagi WP yang tidakmenyampaikan SPT, dapatberupa sanksi administrasiataupun sanksi pidana. Sanksiadministrasi dapat berupa den-da sebagaimana diatur dalamPasal 7 UU KUP atau berupakenaikan sebagaimana diaturdalam Pasal 13 ayat 3 UU KUP.Sanksi pidana dapat berupa ku-rungan atas tindak pidana keal-paan sebagaimana diaturdalam Pasal 38 UU KUP atau-pun penjara atas tindak pidanakesengajaan sebagaimana dia-tur dalam Pasal 39 UU KUP.

Apabila SPT tidak disampai-kan sesuai batas waktu yang

DJP Nusra Sosialisasi SPTTahunan di Radio Global

FM Lombok

INTERAKTIF PAJAK

(Suara NTB/ist)INTERAKTIF - Dua narasumber, Mashari Taufik danAndi Wawan Mulyawan dalam dialog interaktif di RadioGlobal FM Lombok.

ditentukan atau batas waktuperpanjangan penyampaianSPT Tahunan, dapat diter-bitkan Surat Teguran (Pasal 3ayat 5a UU KUP). PenerbitanSurat Teguran, disamping meru-pakan bentuk pembinaan ter-hadap WP, juga merupakansyarat bagi dikenainya WP yangbersangkutan dengan sanksiadministrasi berupa kenaikansebagaimana dimaksud dalamPasal 13 ayat 1 huruf b danPasal 13 ayat 3 UU KUP.

Sosialisasi yang dikemasdalam dialog interaktif disiarkanlangsung Radio Global FM Lom-bok mendapat respons positifdari masyarakat. Nina penele-pon pertaman menanyakan soalorang pribadi yang kena pajak.‘’Penghasilan saya di bawah dariPTKP, tapi saya terpanggil untukmenyampaikan pajak. Namunsaya masih bingung untuk meng-isi jumlah harta yang saya mili-ki. Saya mempunyai dua motor”,tanyanya.

Menanggapi pertanyaan itu,Masyhari menanggapi, bahwaada tiga jenis SPT Orang Priba-di dan itu harus kita pahamiterlebih dahulu. Diantaranya,1770, Formulir 1770 S, Formu-lir 1770 SS, kalau penghasilandi bawah PTKP maka digunakan formulir 1770 SS. Dita-mbahkan Andi, kalau untukpengisian harta yang dimilikiadalah total harga perolehanmotor saat dibeli.

Penanya selanjutnya bertan-ya ‘’ saya seorang suami yang bek-erja serabutan dan istri saya se-orang karyawan dan sudah berNPWP, bagaimana? pajaknya”

Mashari menjawab suamibisa mendaftarkan diri dan meng-gabungkan penghasilan istri dansuami, sehingga bisa di lakukanpenyampaian SPT. Namun ka-lau hanya istri yang ber NPWPmaka untuk tanggungan suamitidak termasuk, tanggungan istrihanya anak. (yan/*)

SELAMA dua hari, Danrem162/WB Kol. Inf Zulfardi Juninmenjajal daerah terpencil diLunyuk Kabupaten Sumbawa.Danrem dalam kegiatan men-jajal daerah terpencil Rabu (27/2) dan Kamis (28/2) lalu, men-injau Koramil dan Pos Ramilterpencil yang ada dijajaranKodim Sumbawa. DiantaranyaKoramil 1606-05/Taliwang, PosRamil Skongkang, Koramil1607-07/Lunyuk, Koramil1607-03/Ropang, Koramil-08/Moyo Hulu, Koramil Model1607-01/SBW Besar, Koramil1607-09/Utan dan Koramil1607-04/Alas.

Dalam pengarahannyadihadapan 143 Babinsa, ja-jaran Polsek Lunyuk apara-tur kecamatan serta tokoh-tokoh masyarakat Lunyuk,Danrem berpesan, agar se-bagai aparat kewilayahantidak mudah terpancing ter-hadap isu dan pernyataanyang bersifat provokatif.“Cara mengantisipasi itudengan berkomunikasi yangbaik antara atasan danbawahan guna menghindarikesalahpahaman dalampelaksanaan tugas,” katadanrem.

Pesan khususnya, tidak

(Suara NTB/ist)PENGARAHAN - Danrem 162/WB Zulfardi Junin saatmemberi pengarahan kepada Babinsa yang bertugas didaerah terpencil di Lunyuk, Sumbawa.

Tanjung (Suara NTB) -Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Kos-

lata, menilai penanganan bencana di LombokUtara masih lemah. Berdasarkan pendampin-gan dan studi kasus pada beberapa kejadian ben-cana di Lombok Utara, Koslata masih menemu-kan kendala di mana aparatur pemerintah daer-ah masih belum mampu mengelola situasi daru-rat bencana sesuai yang diharapkan.

Divisi Penguatan Kapasitas untuk Keaman-an dan Sumber Pangan pada Yayasan Oxfam danKoslata, Susilo Budi Sulistio kepada media, Ju-mat (1/3) melihat, fungsi koordinasi antar lemba-ga/SKPD Pemda KLU belum berjalan baik. Kos-lata dalam beberapa kesempatan identifikasidata, belum menemukan penyajian data kejadi-an secara akurat, cepat dan tepat. Jumlah kor-ban baik jiwa, maupun korban harta benda di-nilai masih belum singkron antar lembaga. Bah-kan sebagian aparatur SKPD terkesan masihsaling lempar tanggung jawab.

Sulistio mengatakan, atas dasar itulah Kosla-ta bekerja sama dengan Oxfam - Australia, mengge-lar pelatihan penanganan bencana. Pelatihan yangberlangsung sejak 25 Februari hingga 1 Marettersebut, dihajatkan untuk memperkenalkansekaligus membangun penerapan manajemendarurat kebencanaan di masing-masing dinas/SKPD. Minimal petugas di tiap SKPD dapat mem-bangun sinergitas, koordinasi dan komunikasidalam menyikapi satu kejadian bencana.

Ia melihat, satu kejadian bencana misalnya

Babinsa Harus Netral

lepas dari perhelatan pilka-da yang tengah bergulir.Pilkada yang akan diseleng-garakan secara serentaktanggal 13 Mei 2013 diwilayah NTB ini, danremmenekankan kepada seluruhprajurit untuk tetap menja-ga netralitas TNI, dengantidak memberikan bantuanberupa apapun kepada salahsatu calon pejabat yang ikutdalam pemilukada. “Tugaskita sebagai aparat adalah

menjaga stabilitas keaman-an, bukan terlibat politikpraktis,” tegasnya.

Kepada seluruh anggota Bab-insa jajaran Kodim 1607/Sum-bawa, danrem menghimbauagar para Babinsa rajin turunke desa binaannya masing-mas-ing, serta selalu menjaga etikadalam berkomunikasi denganmasyarakat. “Menjaga silatur-rahmi dengan masyarakat di-manapun para prajuritbertugas,” sarannya. (ars)

Koslata Nilai Penanganan Bencanadi KLU Masih Lemah

tanah longsor, air pasang (rob), penanganannyatidak kaku pada SKPD yang membidanginya,melainkan tanggung jawab penuh seluruh SKPDatau Tim yang dibentuk Pemda.

“Pelatihan ini diikuti oleh perwakilan SKPDyang menangani tanggap darurat bencana. Adadari BPBD, Dinas PU Tamben, Dinas Kesehatanserta Dinas Sosial (Sosnakertrans),” sebutnya.

Koslata secara kelembagaan mengharapkan,kegiatan ini dapat dijadikan wadah penguatankapasitas aparatur, peningkatan kemampuandalam berkoordinasi. Ending yang diharapkanpun, tata kelola atau manajemen kebencanaan diKLU menjadi terarah, terorganisir dan mampumemberikan pelayanan terbaik di masyarakatyang menjadi obyek.

Bagi Sulistio, lemahnya tanggap darurat ben-cana di KLU berdampak besar bagi psikologimasyarakat korban bencana. Selain penangananyang lamban, pengambilan keputusan tidak ce-pat, juga bersampak pada tindak lanjut atau ke-mungkinan dibutuhkannya rehabilitasi fisik bagimanusia dan lingkungan yang relatif lamban.Paling miris kata dia, apabila kebutuhan men-dasar korban bencana seperti sembako, dan ke-mungkinan relokasi di masa depan, tidak terpenu-hi oleh Pemda saat diperlukan.

Oxfam dan Koslata terlibat dalam proses pen-guatan kapasitas aparatur ini, mengharapkanpola penanganan dan manajemen bencana di KLUpascapelatihan dapat memberi perubahan padapola pelayanan di KLU. (ari)

Page 6: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 6SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013

Penanggung Jawab: Agus Talino Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab : Raka Akriyani Koordinator Liputan : Fitriani Agustina, Marham Redaktur : Fitriani Agustina, Marham, Izzul Khairi, Moh. Azhar Staf Redaksi Mataram : Moh.Azhar, Haris Mahtul, Afandi, M.Haeruzzubaidi, M. Nasir, Hari Aryanti, Akhmad Bulkaini, Karnia Septia Kusuma Ningrum. Lombok Barat: Sumada, Lombok Tengah : Munakir. LombokTimur: Rusliadi. KLU : Johari. Sumbawa Barat : Heri Andi. Sumbawa : ArnanJurami. Dompu : Nasrullah. Bima : M.Yusrin. Tim Grafis : A.Aziz (koordinator), Mandri Wijaya, Didik Maryadi, Jamaluddin, Wahyu W. Kantor Redaksi : Jalan Bangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257. Tarif Iklan : Iklan

Baris : Rp 8.000/baris Min 2 baris max 10 baris (1 baris 30 character). Display B/W (2 kolom/lebih): Rp 8.000/mmk. Display F/C : Rp 15.000/mmk. Iklan Keluarga : Rp 5.000./mmk. Iklan 1 kolom (max 100 mmk): Rp 4.000/mmk. Iklan Advertorial : Rp 3.000/mmk. Iklan NTB Emas(1 X 50 mmk): Rp 450.000/bulan (30 X muat). Iklan Peristiwa : Rp 150.000/kavling. Iklan Paket (ukuran max 600 mmk), - 5 kali muat Rp 500/mmk, - 10 kali muat Rp 450/mmk, - 15 kali muat Rp 400/mmk. Pembayaran di muka. Alamat Bagian Langganan/Pengaduan Langganan: JalanBangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257. Harga Langganan: Rp 40.000 sebulan (Pulau Lombok) Rp 45.000 sebulan (Pulau Sumbawa), Pembayaran di muka. Harga eceran Rp 2.500. Terbit 6 kali se-minggu. Penerbit: PT Bali Post.

SUARA NTB

Wartawan SUARA NTB selalu membawa tanda pengenal, dan tidak diperkenankan menerima/meminta apa pun dari nara sumber.

OPINI

STASIUN RADIOSTASIUN RADIO

(Sekretaris Umum HMI Cabang Mataram)

Oleh : Darsono Yusin Sali

PR bagi SKPD terkait

153 pejabat dimutasi,gubernur tekankanp r o f e s i o n a l i s m ebirokrasi

POJOK

Ekspor NTBmerosot hampir100 persen

***

***

Harus mampu jadipelayan bagimasyarakat

123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567123456789012345678901234567890121234567

Director of Marcom and CreativeEngagment, Edelmen Henry menye-butkan hal itu disebabkan olehsetidaknya dua aspek. Pertama,tidak transparansinya pengelolaanpendanaannya. Kedua, LSM jugatidak dikelola secara proporsional.Sehingga dalam analisanya, keduaaspek itulah yang membuat tingkatkepercayaan publik sangat rendah.

Jika melihat apa yang disampai-kan oleh Musni Umar, Sosiolog dariUniversitas Indonesia yang men-yampaikan bahwa, rendahnya ke-percayaan publik terhadap LSMdipicu oleh banyaknya LSM yangmenjelma menjadi alat untuk me-meras pihak lain. Banyak LSMyang menyampaikan proposal keg-iatan tapi tujuannya untuk mem-eras. Perilaku LSM seperti itu ban-yak terjadi di daerah. Lebih lanjutMusni Umar menyampaikan, LSMhanya dijadikan sebagai alat untukmemperkaya diri sendiri. LSM yangabal-abal inilah yang paling bany-ak macamnya sehingga menyebab-kan publik tidak percaya.

Temuan hasil survei dan analisadi atas merupakan lampu merahbagi para aktivis LSM untuk ber-benah dan memperbaiki diri. Sehing-ga ke depan dengan kualitas kinerjayang dihasilkan dan transparansin-ya pengelolaan pendanaan, dapatmenaikkan tingkat kepercayaanpublik terhadap keberadaan LSM.

Kaburnya Idelogi Aktivis LSMJika anda meyakini bahwa sega-

la aktivitas yang kita kerjakan set-iap hari mempunyai dasar idelogiyang jelas, maka apa yang dihasil-kan ialah tidak jauh-jauh dariideologi yang kita percayai. Sebagaiseorang mahasiswa, kuliah denganberbagai rutinitas akademik yangdijalani tentu tidak terlepas dariideologi mahasiswa tersebut ten-tang bagaimana menjadi maha-siswa yang baik dan teladan dalamrangka menunaikan Tridarma Per-guruan Tinggi. Begitu juga seorangguru ngaji yang mengajari anak did-iknya mengaji, tajwid dan berbagaimacam hal lainnya, tentu tidak ter-

Ambivalensi Keberadaan LSMasil survei yang di-lakukan oleh Edel-men Trust Barome-ter sebagaimanayang dimuat Harian

Republika edisi 22 Februari2013, menemukan tingkat ke-percayaan publik Indonesiaterhadap Lembaga SwadayaMasyarakat (LSM) masih san-gat rendah yaitu sebesar 51persen jauh. Angka ini jauh diatas rata-rata tingkat keper-cayaan masyarakat dunia ter-hadap keberadaan LSM yangmencapai 60 persen lebih.

lepas dari ideologi yang dipercayaitentang bagaimana mengajar nga-ji, tajwid yang baik dan benar. Kare-na ia meyakini sepenuh hati jikacara membaca satu huruf saja adayang salah, maka maknanya punakan ikut berubah. Itulah ideologi.Suatu ‘kepercayaan’ yang dibukti-kan dengan tindakan nyata dari se-orang yang percaya terhadap ideolo-gi-ideologi tertentu yang dianutnya.

Lalu bagaimana halnya denganideologi para aktifis LSM? Bukanuntuk menyamaratakan ideologiLSM yang satu dengan ideologiLSM yang lain yang justeru meno-lak keragaman itu sendiri, namunsetidaknya ada kesamaan brandingimage yang dibentuk oleh para akti-fis LSM dalam perspektifnya ten-tang keberadaan ‘dirinya’ di tengah-tengah masyarakat meskipundalam berbagai corak gerakan yangdibangun. Misalnya, memperjuang-kan hak-hak rakyat, membantumasyarakat yang tidak mampudengan melakukan pendampingan,pemberdayaan, advokasi, dan lainsebagainya yang tentunya dalamkonteks mereka ialah selalu ‘prorakyat’ dan pro poor. Sejauh ini, itu-lah kesamaan gerakan yang penu-lis pahami dari keberadaan LSM.

Sudahkah LSM bertindak sesuaidengan ideologi yang dianut? Untuktidak mengamini analisa MusniUmar di atas karena biarlah faktayang berbicara memang begitulahtrend model yang dibangun oleh ak-tifis LSM dengan mental duitansekarang ini. Jangankan untukmenjalankan ideologi yang merekaanut, mempunyai ideologi saja be-lum tentu. Itulah problem aktifisLSM kita sekarang ini. Mukanyauntuk ‘penyelamatan’ rakyat, na-mun hatinya penuh dengan ambisipemuasan diri sendiri. Mental-men-tal seperti inilah yang seringmerampok uang negara untukmemperkaya diri. Mengajukan pro-

posal kegiatan dengan anggaransekian, namun ketika sudah dispo-sisi, anggaran yang digunakan dite-kan sekecil mungkin. Sisanya, yabagi-bagi masuk kantong pribadi.Itulah yang disebut dengan pejuangyang menjual rakyatnya.

Padahal dalam awal-awal se-jarah kemunculan LSM atau NonGovernment Organitation (NGO),ialah murni untuk memperjuangkankepentingan rakyat, membantumasyarakat yang lemah; informa-si, kemampuan, bakat, penge-tahuan. Dalam intinya, keberadaanmereka sepenuhnya ialah sebagaipejuang-pejuang rakyat tertindas.Sebagai perantara bagi masyarakatyang kurang mendapatkan berbagaiakses dari pemerintah.

Selain itu, LSM pada masa awalsejarahnya mempunyai ciri konsen-trasi dengan fokus pada isu-isudemokrasi, HAM, gender, ekonomi,sosial, politik, lingkungan. Sehing-ga pada saat itu, keberadaan LSMbenar-benar dirasakan manfaatnyaoleh tidak hanya masyarakat na-mun juga pemerintah karena mera-sa terbantu dengan kehadirannyadalam rangka menyukseskan agen-da pemerintah sebagai salah satustakholders.

Namun justeru keadaannyasekarang bertolak belakang dari nia-tan awal berdirinya LSM-LSM terse-but. Banyak kritikan bernada minoryang muncul dari berbagai pihak ter-kait dengan menjamurnya LSM.Walaupun data statistik tentangjumlah LSM/NGO di seluruh duniabelum lengkap, namun diperkirakanada sekitar 6.000 sampai 30.000LSM/NGO nasional di negara-nega-ra berkembang. Amerika Serikatmemiliki sekitar 2 juta LSM/NGO,yang sebagian besar didirikan 30tahun yang lalu. Rusia memiliki400.000 LSM/NGO. India diperkira-kan memiliki 1 hingga 2 juta LSM/NGO. Iran memiliki 20.000 LSM/

NGO aktif pada tahun 2003. Di Ken-ya, 240 LSM/NGO terbentuk setiaptahun (Asken Sinaga, 2008)

Keberadaan mereka (LSM) kerap-kali dinilai meresahkan sebagian pi-hak yang merasa dirugikan. Bahkankomentar salah satu pejabat, ke-beradaan LSM sekarang tidak mem-punyai fungsi yang jelas. Hal tersebutdikarenakan, tumpulnya pemahamanmereka dengan visi misi LSM yangmereka usung. Sehingga cara kerjan-ya pun tidak jelas apalagi profesional.Selain itu, banyak LSM yang menyeru-pai wartawan meskipun tidaksemuanya.Mereka membawa kameradan video datang untuk memeras den-gan data-data yang mereka peroleh.Ya, ujung-ujungnya duit sebagai alattutup mulut. Inilah mental sebagianaktifis LSM sekarang.

Tentu ini ironi, karena para akti-fis LSM/NGO tersebut diisi olehpara kaum cerdik pandai yangsudah mengenal dunia akademik,namun tidak mempunyai hati nu-rani. Mereka menjual derita rakyat-nya hanya untuk beberapa rupiah.Akhirnya, LSM/NGO beralih fungsidari gerakan pemberdayaanmasyarakat ke gerakan mencarinafkah. Kalau sudah begini, janganberharap mereka bisa berbuat un-tuk masyarakat. Semoga mentalaktifis LSM/NGO tersebut ke depansemakin baik dan profesional. Seh-ingga kehadiran mereka benar-be-nar dirasakan manfaatnya olehmasyarakat yang mereka perjuang-kan bukan malah menggadainya.Wallahua’lam bissawab

Jika anda meyakinibahwa segala aktivitas

yang kita kerjakan setiaphari mempunyai dasar

idelogi yang jelas, makaapa yang dihasilkan ialah

tidak jauh-jauh dariideologi yang kita percayai.

KONDISI jalan di jalur by pass Bandara Internasional Lom-bok (BIL), tepatnya di ruas jalan di Desa Batujai Praya Barat,Lombok Tengah (Loteng), dikeluhkan warga setempat. By passyang belum lama dibangun itu, kondisinya berlubang (rusak),sehingga cukup mengganggu kelancaran arus lalu lintas dijalur tersebut. Warga pun terpaksa menanami jalan rusak itudengan pohon pisang, Kamis (28/2) lalu.

Aksi menanam pisang itu dilakukan warga, selain sebagaibentuk kekecewan (karena jalan rusak tak kunjung diperbai-ki), sekaligus untuk memberi tanda bahaya bagi para penggu-na jalan yang melintas. Mengingat lubang tersebut terkadangtidak terlihat jelas, karena tergenang air. Sehingga sering kalimembuat pengguna jalan khususnya pengguna sepeda mo-tor, nyaris mengalami kecelakaan saat melintas.

Jalan rusak itu, tepat berada di intersection jalur Batujai. Dijalan yang rusak itu, terlihat ada muncratan air diperkirakanbersumber dari pipa PDAM yang bocor. Kondisi rusak di ruasjalan ini, sebenarnya sudah terjadi sejak beberapa bulan lalu.Namun kerusakan jalan tersebut , lamban ditangani. Informasiyang diperoleh, kerusakan jalan tersebut disebabkan, bocorn-ya pipa milik PDAM.

Mencermati kondisi ini, Dinas PU NTB sebagai pihakyang bertanggung jawab terhadap pengawasan jalan bypass (jalan nasional), harus segera melakukan tindakan.Jika penyebab rusaknya jalan tersebut karena pipa PDAMyang bocor, koordinasi dengan PDAM semestinya cepatdilakukan. Karena jika penanganan lambat dilakukan, akanmuncul banyak persoalan.

Pertama, penanganan lamban akan membuat kerusakanjalan semakin parah. Dari pihak PDAM juga mengalami keru-gian. Karena, PDAM akan kehilangan air yang terbuangbegitu saja . Dampak ke dua yang justru lebih parah, kondisiini bisa merusak citra NTB di mata para tamu. Kenapa? Ruasby pass ini merupakan jalan utama dari dan ke Bandara In-ternasional Lombok (BIL). Otomatis ruas ini, merupakan‘’wajah’’ NTB yang pertama kali dilihat oleh tamu yang ma-suk ke wilayah ini melalui jalur udara. Bayangkan saja, apakata mereka (para tamu), jika melihat ruas by pass-nya ru-sak. Kemudian lebih terkaget-kaget lagi, ketika mereka me-lihat pohon pisang ditanam di jalan yang rusak sebagai ben-tuk protes karena tidak ada langkah perbaikan dari pemerin-tah dalam hal ini instansi terkait .

Karena itu, seharusnya PDAM dan Dinas PU NTB segeramelakukan langkah cepat untuk memperbaikinya, tanpa harussaling melempar tanggung jawab. Karena ada kesan, terjadiperdebatan soal siapa yang mesti bertanggung jawab terhadapkerusakan ruas jalan nasional itu. Perdebatan soal siapa yangharus bertanggung jawab terhadap kerusakan jalan, tidak akanbisa menjadi solusi. Dan solusi yang tepat adalah, penentukebijakan segera mengambil keputusan untuk segera mem-perbaiki ruas jalan yang rusak itu. (*)

Bisa MerusakCitra NTB

Page 7: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 7SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 EKONOMI DAN BISNIS

RUMAH MAKAN RUKOPENGOBATANOJEK BENGKELRUPA-RUPA

DIREKTORI BISNIS SUARA NTBDIREKTORI BISNIS SUARA NTBDIREKTORI BISNIS SUARA NTBDIREKTORI BISNIS SUARA NTB

PHOTOGRAFI

DIJUAL

Denpasar (Suara NTB) -Telkomsel bersama Cellu-

lar World, Rajawali Cellular,dan Gallery Mobile Phonemenggelar promo BombastisShopping yang memberikankesempatan bagi pelangganuntuk mendapatkan door-prize berupa enam unit Sam-sung Galaxy S3, enam unitSamsung Galaxy Tab 2 7.0,tiga unit sepeda motor Yama-ha Mio, serta grandprize beru-pa satu unit mobil HondaBrio.

Promo ini berlaku untukpelanggan yang melakukanaktivasi paket data Telko-msel di outlet Rajawali Cel-lular, Gallery Mobile Phone,Cellular World Jalan TeukuUmar dan Jalan Gatsu Ten-gah, Denpasar, serta boothCellular World di GraPARIMall Bali Galeria, Kuta.

Masyarakat yang membe-li perdana simPATI sekaligusmengaktifkan paket dataTelkomsel seharga Rp 50.000akan mendapatkan satukupon undian dan berlaku ke-lipatannya. Khusus pembelipaket bundling Samsung

Kepala BPS NTB, H. Soe-garenda, MM di kantornya,Jumat (1/3) mengurai, nilaiekspor provinsi NTB selamabulan Januari 2013 mencapaisebesar US$ 98.571. di mananilai ini disebut turun hingga99,78 persen dibandingkandengan ekspor bulan Desem-ber 2012 yang mencapai US$45.792.096.

Pada ekspor bulan Januari2013 ini, sebagian besar di-arahkan ke negara AdidayaAmerika Serikat, yaitu senilaiUS$ 56.847, menyusul negaraHongkong senilai US$ 30.000dan Jepang senilai US$7.705.

“Rendahnya ekspor NTBpada Januari 2013 jikadibanding dengan Desember2012, mengikuti pola padatahun 2012, di mana terjadipenurunan bulan Januari2012 sebesar 99,88 persendibandingkan ekspor Desem-ber 2011,” katanya.

Jenis barang yang diek-spor senilai US$56.847(57,67 persen) berupa pera-botan rumah tangga, ikandan udang senilai US$31.670 (32,13 persen), pupuksenilai US$ 7.705 (7,82 pers-en). Ekspor konsentrat tem-baga yang biasanya men-dominasi ekspor dari Provin-

KOMITE Nasional Pemu-da Indonesia (KNPI) dikenalidentik dengan pergerakan pe-muda. Namun pada KNPINTB, khususnya kepenguru-san yang baru, mulai berubahstrategi untuk berbuat padakepentingan banyak kalangan.Erat kaitannya dengan keingi-nan untuk mendongkrakperekonomian daerah dari sisikepemudaan yang terako-modir. Tersedianya potensidan SDM yang memadai padaarmada kepengurusannya,disepakati kedepan akan didi-rikan Perseroan Terbatas (PT).

“KNPI ingin menjadimandiri. Dengan adanya PT, kedepan tidak ada kepentingan

lain yang bisa mengintervensinya. Kami rencanakan tidak main dikontraktor atau kegiatan-kegiatan yang mengandalkan APBD,”kata Ketua KNPI NTB, Sulhan Mukhlis pada Suara NTB di kan-tor KNPI NTB, Jumat (1/3).

Pada keanggotaan yang di provinsi, katanya terdapat 30 per-sen kepengurusannya sudah terhitung dan bergerak pada usa-ha besar secara mandiri. Di antaranya kontraktor, usaha prop-erti dan beberapa usaha lainnya. Bahkan, kepengurusan diprovinsi yang berjumlah 162 orang, sebagian anggota KamarDagang dan Industri (Kadin) dan Himpunan Pengusaha MudaIndonesia (Hipmi).

Saat ini ia sebutkan, sedang melakukan identifikasi keang-gotaan terhadap potensi usaha masing-masing. Pada tataraneksternalnya, sudah dilakukan mapping (pemetaan) di setiapkabupaten/kota.

Masih dianalisa, untuk Lombok Timur erat kaitannya den-gan usaha pertembakauan, sementara Lombok Barat potensidilihat pada pengembangan pariwisata. Demikian pula padabeberapa kabupaten/kota lainnya.

Setidaknya, pada hasil analisa lapangannya, akan dijadi-kan sebagai acuan untuk mengembangkan perusahaan yangakan direalisasikannya dalam beberapa waktu mendatang.

“Modal awalnya sebesar 50 persen dari KNPI, kemudian 50persennya kita berikan kesempatan kepada anggota yang mauberinvestasi. Secara SDM kita sudah cukup siap untuk punyaperusahaan sendiri, karena banyak keangngotaan KNPI yangbergelut di Perusda,” demikian ditambahkannya.

Pada pelaksanaan manajemennya nanti, Sulhan sebutkan,tidak boleh ada intervensi dari pengurus KNPI, sehingga motorpenggerak dari perusahaan yang direncanakan akan benar-be-nar berjalan secara mandiri dan profesional.

Saat ini pula, kepengurusan tertinggi di KNPI dijelaskan,sudah menginstruksikan langsung kepada anggotanya yangsudah bergelut di dunia usaha, untuk melakukan regenerasi,kepada pengurus-pengurus lain yang belum memiliki pengala-man kuat dalam hal kewirausahaan.

“Kita cukup serius untuk mendirikan PT. Setidaknya akanmemperbesar peluang kerja dan mengurangi pengangguran.Relevansinya, kita harapkan sejalan dengan program penum-buhan wirausaha guna mendongkrak perekonomian daerah,”jelas Sulhan. (bul)

Tanjung (Suara NTB) -Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Lombok Utara

(KLU) mensinyalir cukup banyak bangunan komersil tak men-gantongi izin di sana. Identifikasi sementara, angkanya menca-pai 40 persen dari seluruh bangunan komersil yang ada di se-mua kawasan - dominan di kawasan pariwisata.

Kepala Bagian Pembangunan Setda KLU, H. Zulfadli, Ju-mat (27/2) kepada wartawan mengutarakan, dari hasil penelu-suran yang dilakukan Tim Penertiban, terindikasi jumlah ban-gunan komersil yang tak berizin/ilegal masih cukup banyak.Hal ini ditengarai akibat belum maksimalnya kepengurusanizin mendirikan bangunan (IMB) semasih KLU berada di bawahotonomi Lombok Barat.

“Jumlah keseluruhan bangunan ini belum kita ketahui per-sisnya. Tetapi penelusuran dan identifikasi sementara, 40 per-sen bangunan dari yang sudah dikunjungi, belum mengantongiizin. Sebagian besar bangunan kategori penginapan (home stay),ada juga restoran dan kafe-kafe dengan skala kecil,” katanya.

Ia menjelaskan, pemilik bangunan tersebut ada yang merupa-kan milik masyarakat lokal yang baru memulai usaha, namunada pula yang pemiliknya warga asing. Konteks kepemilikan ked-ua, sebut Zulfadli, akan ditegaskan untuk segera mengurus izinkarena yang bersangkutan notabene memiliki kemampuan finan-sial untuk membayar retribusi sesuai regulasi Pemda KLU. War-ga lokal pun akan diupayakan untuk segera memenuhi/menguruskewajibannya sebagai bagian dari upaya penertiban Pemda KLU.

Zulfadli pun tak menampik, besarnya persentase bangunankomersil tak mengantongi izin ini akan merugikan daerah se-cara langsung. Tak hanya pundi-pundi PAD Pemda KLU takoptimal dapat ditarik, tetapi juga berpeluang menciptakankecemburuan bagi dunia bisnis. (ari)

Mataram (Suara NTB) -Kepala Dinas Pertanian

Tanaman Pangan dan Hor-tikultura (Distan TPH) NTB,Ir. H. Husni Fahri, MM men-gatakan untuk mengdongkrakNilai Tukar Petani (NTP) yangrendah, maka perlu dilakukanlangkah strategis dengan men-ingkatkan nilai tambahproduk-produk hasil perta-nian NTB. Salah satu caran-ya adalah, produk-produk ha-sil pertanian NTB harus dis-erap oleh hotel-hotel dan resto-ran yang ada di NTB sehinggaperlu sinergitas antara DinasPertanian TPH dengan DinasKebudayaan dan Pariwisata.

“Yang paling pentingbagaimana kita meningkat-kan nilai tambah produk-produk pertanian kita. Ituyang paling pokok. Sehinggadengan demikian NTP bisa diatas 100,” kata Husni Fahriyang ditemuai usai dilantikmenjadi kepala Distan TPHNTB yang baru mengganti-kan, Ir. H. Abdul Maad, MM

Ekspor NTBMerosot Hampir

100 PersenMataram (Suara NTB) -

Badan Pusat Statistik (BPS) NTB mencatat nilaiekspor NTB ke beberapa negara tujuan terusmengalami penurunan. Bahkan nilai eksporbulanannya mengalami penurunan yang cukupbesar, hampir mencapai seratus persen.

si NTB, pada Januari 2013tidak ada. Hal tersebutmenyebabkan nilai ekspormenjadi jauh lebih rendahdibandingkan Desember2012.

Nilai Impor bulan Januari2013 sebesar US$ 9.367.790.Nilai ini turun 50,35 persendibanding bulan Desember2012 yang bernilai US$18.869.572. Lima negara asalImpor yang nilainya relatif be-sar adalah berasal dari Nega-ra Amerika Serikat senilaiUS$ 3.814.310 (40,72 pers-en), Thailand senilai US$3.077.251 (32,85 persen), Ma-laysia senilai US$ 1.593.700(17,01 persen), Cina senilaiUS$ 779.824 (8,32 persen)dan Australia senilai US$65.299 (0,70 persen).

Jenis barang impor yangnilainya relatif besar adalahplastik dan barang dari plas-tik senilai US$ 2.999.406(32,02 persen), Kendaraan danbagiannya senilai US$2.905.322 (31,01 persen), bah-an bakar mineral senilai US$1.592.750 (17,00 persen), ben-da-benda dari besi dan bajasenilai US$ 856.170 (9,14 per-sen) dan mesin-mesin/pesa-wat mekanik senilai US$535.085 (5,71 persen). (bul)

Akan Mendirikan PT

(Suara NTB/bul)Sulhan Mukhlis

Disinyalir 40 Persen Penginapandi KLU Tak Berizin

Telkomsel Gelar Promo BombastisShopping

dengan paket data TelkomselRp 50.000 akan memperolehsatu kupon undian untuk se-tiap kelipatan transaksi Rp100.000. Sementara pemega-ng kartu kredit Bank Mandi-ri yang membeli paket bun-dling Samsung menggunakancicilan 0 persen plus paketdata Telkomsel Rp 50.000akan mendapatkan satukupon undian untuk setiapkelipatan transaksi Rp50.000.

Pembeli paket bundlingdevice tipe apa pun denganpaket data Telkomsel Rp50.000 akan memperolehsatu kupon undian untuk se-tiap kelipatan transaksi Rp200.000. Sedangkan untukpembelian paket bundlingdevice tipe apa pun meng-gunakan kartu kredit BankMandiri dengan cicilan 0 per-sen dan aktivasi paket dataTelkomsel seharga Rp50.000, 100 pelanggan perta-ma setiap bulannya selamaenam bulan berhak menik-mati gratis pulsa Rp 50.000dengan transaksi minimalRp 2 juta dan berlaku keli-patannya hingga transaksimaksimal Rp 6 juta.

Head of Sales & Custom-er Care Telkomsel RegionalBali Nusra Hasan Kurdimengatakan, “Seiring ting-ginya kebutuhan penggunaanlayanan broadband, kamiberupaya memberikan bene-fit lebih kepada pelanggan.Kini pelanggan bisa menda-patkan dobel keuntungan,karena di samping menik-mati paket bundling berkual-itas dengan harga terjangkau,

pelanggan juga berkesempa-tan memperoleh grandprizeberupa mobil Honda Brio ser-ta berbagai doorprize yangsangat menarik.”

Untuk mendukung promoini, di samping paket datareguler, Telkomsel jugamenyediakan paket data sp-esial bundling untuk pema-kaian selama tiga bulan, yak-ni kuota 3,6 GB seharga Rp99.000 dan kuota 1,5 GB han-ya dengan harga Rp 50.000.Tersedia pula paket Black-Berry Sosialita terbaru yangmemungkinkan pelangganbisa menikmati asyiknyachatting menggunakan Black-Berry Messenger, browsing,social networking melaluiTwitter, Facebook, dan Mys-pace, serta download lagusepuasnya melalui aplikasiLangitMusik BlackBerry se-lama 30 hari hanya denganharga Rp 60.000. Denganmengaktifkan paket Black-Berry Sosialita, pelangganjuga memperoleh kuota paketdata sebesar 600 MB untukvideo streaming plus 100menit bicara dan 100 SMS keseluruh pelanggan Telko-msel.

Promo Bombastis Shop-ping berlaku mulai 28 Feb-ruari hingga 31 Agustus2013. Pengundian SamsungGalaxy S3 dan Samsung Gal-axy Tab 2 7.0 dilakukan se-bulan sekali, sedangkansepeda motor Yamaha Miodiundi dua bulan sekali. Se-mentara puncak pengundianuntuk grandprize mobil Hon-da Brio akan dilaksanakanpada bulan September 2013.

Pelanggan yang berhakmendapatkan hadiah adalahpelanggan yang paket datan-ya aktif dan dapat dihubungipada saat pengundian ber-langsung.

“Dalam rangka periodegrand opening outlet CellularWorld Gatsu hingga 3 Maret2013, kami juga menggelarberbagai program menarikbagi masyarakat, yakni dou-

ble point reward bagi pe-megang kartu keanggotaanCellular World atau ExproPlus Card yang bisa ditukar-kan dengan beragam mer-chandise menarik, trade-inatau penukaran BlackBerry8520 dengan uang senilai Rp800.000, serta lelang pon-sel,” tambah Gede Wira-kusuma, Marketing Manag-er Cellular World. (ikl)

Dongkrak Nilai Tukar Petani Perlu Langkah Strategisyang memasuki usia pensiun,di Graha Bhakti Praja kantorGubernur NTB, Jumat (1/3).

Ia mengatakan, NTB masukdalam koridor V MasterplanPerluasan Percepatan danPengembangan Ekonomi Indo-nesia (MP3EI) sebagai pintugerbang pariwisata dan ketah-anan pangan nasional. Denganposisi seperti itu, katanya posi-si NTB sangat strategis. Menu-rutnya, keberhasilan pemban-gunan di NTB sangat ditentu-kan dalam keberhasilan pem-bangunan sektor pertanian.

Untuk itu, program unggulanagribisnis Pijar (Sapi, Jagungdan Rumput Laut) akan terusdikembangkan. Termasukmeningkatkan produksi jagungdan beras di NTB. Sebagai daer-ah sentra beras nasional, akandilakukan beberapa kegiatandalam mencapai target produk-si beras sebesar dua juta tonpada tahun ini.

“Tugas kami itu sekarangbagaimana mengawal ketah-anan pangan ini. Terobosan

yang dilakukan melanjutkandulu beberapa program unggu-lan ini termasuk bagaimanameningkatkan produksi jag-ung dan beras,” tandasnya.

Saat ini, katanya upaya yangakan dilakukan untuk men-ingkatkan nilai tambah bagiproduk-produk hasil pertanianNTB adalah berusaha mema-sukkan hasil-hasil produk per-tanian tersebut ke hotel-hoteldan restoran yang ada di NTB.Produk pertanian seperti sayur-sayuran dan buah-buahan me-miliki potensi yang sangat be-sar. Untuk mewujudkan itu, ting-gal memperkuat sinergitas ant-ara Distan TPH dengan DinasKebudayaan dan Pariwisata.

“Dengan demikian harusada sinergitas antara pariwi-sata dengan pertanian. Sayamencoba mengembangkanmodel agribisnis kawasanpariwisata. Ada 16 kawasanstrategis provinsi di dalamn-ya ada pengembanagn perta-nian, itu yang kita pacu,”ujarHusni Fahri. (nas)

(Suara NTB/bul)RAPIKAN JALA - Kondisi cuaca beberapa hari ini memaksa nelayan di pantaiAmpenan menyandarkan perahunya. Tampak para nelayan sedang merapikan jala.

BOMBASTIS SHOPPING - Telkomsel Bombastis Shop-ping: (kiri-kanan) Head of Sales & Customer Care Telko-msel Regional Bali Nusra Hasan Kurdi, Marketing Man-ager Cellular World Gatsu Gede Wirakusuma, dan Mar-keting Manager Cellular World Teuku Umar Malika, danSales & Marketing Officer Samsung Branch Bali GustiRyan meluncurkan promo Telkomsel Bombastis Shoppingberhadiah 1 unit mobil Honda Brio, 3 unit motor YamahaMio, 6 unit Samsung Galaxy Tab 2 7.0, dan 6 unit SamsungGalaxy S3 di Cellular World Gatsu, Denpasar (28/2).

Page 8: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 8SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013

Begitu juga dengan Iswandi,Fadlin, Safwaturahman danHadi merupakan sprinter-sprint-er tercepat yang saat ini sangatdiperhitungkan dijang tingkatnasional hingga di level PONXVIII di Riau 2012 lalu.

Jumlah atlet yang akan dikirimsedikit bila dilihat dari jumlah atletnasional NTB yang mencapai bela-san atlet. Namun pihak PengprovPASI NTB tak bisa memberangkat-kan semua atlet di Kejurnas JatimOpen tahun 2013. Pasalnya danayang ada di kas pengurus PASI NTBsangat minim dan tak cukup untukmemberangkatkan semua atlet.

Sementara Adrian sepertinya

JUAL MOBIL/MOTORCEPAT LAKU

(Iklan maksimum3 (tiga) baris)

Dimuat didua media sekaligus :

7 hari belumlaku

(selanjutnyagratis selama

7 kali)

Harian Suara NTB dan Radio Global FM LombokHanya : Rp. 20.000,-/ 1 x muat

Rp. 45.000,-/ 3 x muatRp. 100.000,-/ 7 x muat

Hubungi :Bagian Iklan Suara NTB

Jl. Bangau No.15Tlp. 0370-639543Cakranegara-NTB

BOUTIQUE

DIKONTRAKKAN RUMAHDEKAT INDOMARET CEMARA MATARAM

COCOK UNTUK KANTOR

Jl. Hos Cokro Aminoto No. 25A Cemara -

Mataram

HP. 087 864 023 731

Telp. 0370 - 6677407

RUPA-RUPA

DIREKTORI BISNIS SUARA NTBDIREKTORI BISNIS SUARA NTB

KURSUS

PENGOBATAN KONTRAKAN

SERVICE

RUMAH MAKAN

Chavez (27) positif menggunakanmarijuana setelah kalah angka ataspetinju Argentina Martinez padaperebutan gelar kelas menengah Dew-an Tinju Dunia (WBC) di Las Vegaspada 15 September.

Petinju Meksiko itu baru boleh aktifberlaga pada 15 Juni. Namun, pengac-ara Chavez menyatakan akan naik band-

Jakarta (Suara NTB) -Pemegang sabuk tinju Super Champion WBA Chris John

menyumbangkan salah satu sabuk kemenangannya ke pemerintahdalam hal ini Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).

Chris John datang ke Kemenpora Jakarta, Jumat, didampingioleh pelatihnya dan langsung memberikan sabuk Super Championsitu kepada Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo.

“Saya sudah banyak menerima sabuk Super Champions, makanyasaya menyumbangkan satu di antaranya ke pemerintah. Ini sabuk yangkedua,” kata Chris John usai bertemu dengan Menpora.

Selain menyumbang satu sabuk kemenangannya, petinju yang berju-luk The Dragon itu juga meminta dukungan dari pemerintah karenaakan kembali naik ring guna mempertahankan statusnya sebagai raja dikelas bulu.

Menurut rencana, petinju kelahiran Banjarnegara Jawa Tengah ituakan kembali naik ring 14 April mendatang, namun hingga saat ini belumditentukan lokasi pertandingannya.

“Semuanya akan saya jelaskan 5 Maret nanti termasuk lokasi pertand-ingan,” kata petinju yang memiliki rekor 50 kali pertandingan, di antaran-ya 22 kemenangan KO dan belum pernah mengalami kekalahan ini.

Petinju yang saat ini dilatih oleh Craig Christian itu berharap pertand-ingannya nanti bisa digelar di Indonesia. Untuk itu pihaknya bersamamanajemen akan berusaha mengupayakannya.

Sementara itu Menpora Roy Suryo mengaku sangat bangga denganprestasi yang diraih oleh Chris John. Apalagi pemerintah juga mendapatsebuah sabuk kemenangan yang mampu mengharumkan nama bangsa ini.

“Ini adalah sebuah penghargaan bagi pemerintah. Sabuk ini akan kamipasang di kantor ini supaya memberikan semangat kepada generasi mudaagar bisa lebih berpreastasi,” katanya usai menerima Chris John danrombongan. (ant/bali post)

Mataram (Suara NTB) -Minimnya anggaran di kas pen-

gurus cabor atletik, mengakibatkanPengprov PASI NTB tak dapatmenurunkan semua atletnya diKejurnas Atletik “Jatim Open” yangakan berlangsung di Surabaya 7-9Maret mendatang. PASI NTB me-mastikan akan mengirim lima at-let di kejuaraan bergengsi tersebut.

Ketua Pengprov PASI NTB, Drs.H. Arsyad Gani yang dihubungiSuara NTB, via ponselnya, Jumat(1/3) kemarin mengatakan lima at-let yang akan dikirim di KejurnasAtletik Jatim Open itu adalahRidwan, Iswan, Fadlin, Sapwatur-rahman dan Hadi. “Kita pastikan

Lisbon -Pelatih Real Madrid Jose Mour-

inho akan menjadi nama jalan disekitar Setubal, kota tempat kela-hirannya di Portugal. Demikiandiumumkan pihak Balai Kota Lis-bon, Kamis waktu Portugal.

Menurut pernyataan itu, namapelatih Portugal itu akan berloka-si di jalan sepanjang sekitar 50kilometer dan akan dimasukkanke dalam peta geografi setempat.

“Jose Mourinho saat ini

Jakarta (Suara NTB) -Sean Gelael yang masih berusia 16

tahun mulai melakukan debutnyadalam perlombaan Formula 3 lewatlatihan resmi FIA Formula 3 Europe-an Championship di Sirkuit Catalun-ya Barcelona, Spanyol, pada 8-9 Maret.

Ini merupakan langkah besar bagiSean, runner-up Asia dan peringkatempat overall Kejuaraan Formula Pi-lota Cina 2012, yang akan adu kema-hiran di antara lebih dari 30 pesertaberbakat dan berpengalaman dari ber-bagai belahan dunia ini pada lombaanak tangga menuju F1 itu.

’’Lawannya merupakan pebalap tang-guh dari seantero Eropa, di antaranya adayang tiga sampai empat tahun berkecim-pung di ajang lomba F3,’’ kata Sean kepa-da wartawan di Jakarta, Jumat.

Sean faham bahwa ia harus belajarbanyak sebelum berusaha untuk bera-da di posisi terdepan, tapi setiap orangharus berusaha tampil sukses, sepertidalam perjalanan hidup yang umumn-ya dilakoni setiap manusia.

“Saya harus latihan keras dan bela-jar terus. Penampilan kendaraan F3

Karena Doping

Chavez Jr DihukumSembilan Bulan

Nevada -Julio Cesar Chavez Jr. dihukum sembilan bulan dan denda sebe-

sar 900.000 dolar oleh Komisi Atletik Negara Bagian Nevada, Ka-mis, karena gagal dalam tes obat terlarang setelah kalah atasSergio Martinez pada pertandingan September. Demikian menu-rut Top Rank Boxing.

(ant/bali post)

ing, karena hukuman dan denda yang di-jatuhkan padanya tidak sebanding. Ala-sannya tidak menggunakan obat untukmeningkatkan penampilannya, kata TopRank, yang mewakili Chavez Jr.

Hukuman denda itu merupakan po-tongan sebesar 30 persen dari jumlahbayaran yang diterima Chavez sebesartiga juta dolar saat melawan Martinez.

Keputusan badan komisi atletik itudikaitkan dengan masalah dopingChavez pada 2009 ketika ia disebut

positif menggunakanobat terlarang.

Chavez dihukum tu-juh bulan ketika itu,yang juga berakibatpada kemenangan-nya ketika melawanTroy Rowland, yangakhirnya diubahmenjadi “tak adakeputusan” ,demikian seper-ti yang dikutipdari Reuters.( a n t / b a l ipost0

Sean Gelael Memulai Debut di Formula 3

dan kecepatannya di tikungan amatmenakjubkan,” kata Sean dalam pern-yataannya kepada media.

“Pertama kali masuk ke dalam ken-daraan, saya merasakan betapa ken-cangnya kendaraan itu, sehingga amatdiperlukan perhitungan kecepatanapalagi bila berada di tikungan. Tapisetelah dua hari di dalam kendaraanitu, kita dapat menguasai kecepatan-nya. Tapi bagian lain yang sulit adalahmempertahankan konsistensi dan ka-pan akan melakukannya dengan te-pat,” kata Sean. (ant/bali post)

Sean Gelael(ant/bali post)

Akhirnya, PASI NTB Kirim Lima Atlet ke Jatim Openakan mengirim sedikitnya limaatlet, mereka adalah atlet-atletmuda yang punya prestasi luarbiasa,” terangnya.

Sebanyak lima atlet yang akanambil agian di event ergengsitersebut adalah sprinter-sprinterdan pelari jarak menengah ter-baik NTB yang pernah suksesmenyumbangkan medali di kejua-ran level nasional hingga interna-sional. Ridwan yang akan turun didua nomor 800 meter dan 1.500meter putra merupakan atlet per-aih dua medali emas di PON XVI-II di Riau 2012 lalu, serta meraihmedali emas di SEA Games di In-donesia tahun 2011 lalu.

harus absent. Sebab pihak PASINTB telah menetapkan lima namaatlet yang akan mengikuti kejur-nas tersebut, dari lima nama yangdisebutkan PASI NTB baru-baru ini,nama Adrian tak masuk catatan. In-formasi tersebut boleh dibilang takbisa diterima oleh atlet manapun,namun sebagai atlet yang cukupberpengalaman Adrian tak inginkecewa. Ia mengaku masih punyakesempatan untuk mengikuti eventtingkat nasional lainnya.

Pada bagian lain ia menambah-kan, walaupun tak tampil diKejurnas Jatim Open ia tak keber-atan, sebab dirinya sebentar lagimasuk pelatnas. (fan)

Mourinho akan JadiNama Jalan di Portugal

pantas mendapatkan kehor-matan i tu . Ia merupakansalah satu pelatih paling ber-gengsi di dunia ini,” demikianbunyi pernyataan itu.

Jalan yang akan memilikinama pelatih kondang itu, masihakan dirancang pihak Balai Kota,tetapi sumber lokal menyebutkankepada kantor berita Lusa bahwanama Mourinho akan ada di disalah satu jalan panjang di Setu-bal. (ant/bali post) Jose Mourinho (ant/bali post)

Chris John

Julio Cesar Chavez Jr.

(ant/bali post)

Page 9: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 9SUARA NTB

Fax

RUMAH MAKAN KOMPUTER

PENGOBATAN HOTEL

FASHION

Hub. 081 803 730 764

RUPA - RUPA RUPA - RUPARUPA - RUPA

Menyediakan aneka hidangan& melayani pesanan nasikotak, snack box danmenerima rantangan

DIREKTORI BISNIS SUARA NTBDIREKTORI BISNIS SUARA NTB

RUPA-RUPA

SALON

PERAWATAN AC

PROPERTY

BENGKEL

TELEVISI

ACCU

KOS/KONTRAKAN BANK

TRAVEL

HP. 081 915 971 761

Sabtu, 2 Maret 2013

Page 10: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 10SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 BUDAYA DAN HIBURAN

Mundur, Rilis Trilogi ”The Hobbit”Jakarta (Suara NTB) -

Serial terakhir trilogi film“The Hobbit” akan dirilis pada17 Desember 2014 atau limabulan mundur dari rencanaawal.

“The Hobbit: There andBack Again” sebelumnya

direncanakan debut pada Juli2014 sebagai bagian ketigakisah “Hobbit” .

Bagian pertama yaitu “TheHobbit: An Unexpected Jour-ney,” edar Desember 2012 sedan-gkan bagian kedua; “The Hob-bit: The Desolation of Smaug,”

SETELAH berhasil menjadi Juara III atau Run-ner-Up II dalam Pemilihan Gadis Sampul beberapatahun lalu, Sarah Venezia Mulachela bercita-cita in-gin mengikuti pemilihan paling bergengsi di duniamodelling, America’s Next Top Model. Itulah yang ingindia capai dalam kariernya di bidang modelling.

“Benar-benar ingin ikut America’s Next TopModel. Tapi mungkin kalau nggak bisa kesana yake Asia’s Next Top Model saja,” ujarnya kepadaSuara NTB, Jumat (1/3). Untuk mewujudkanimpiannya itu, mahasiswi Semester II JurusanManajemen, Bina Nusantara UniversityJakarta ini mulai dari sekarang memperhati-kan penampilan dan proporsional bentuk tu-buhnya. Ia juga mengungkapkan rajin mera-wat diri dan menambah tinggi badan. Dis-amping itu memperluas wawasan.

Sebagai next step menuju impiannya itu, iapun berencana ingin mengikuti Pemilihan Put-eri Indonesia di tahun depan. “Ikut Puteri In-donesia dulu biar jalan semakin terbuka,”tambah alumni SMAN 1 Mataram ini. Sa-

rah mengatakan dalam Pemilihan PuteriIndonesia tahun depan, ia ingin mewak-ili NTB di kontes kecantikan paling ber-gengsi tersebut.

Model yang menginspirasinya un-tuk menggeluti dunia modelling

adalah Bunga Jelita. BungaJelita merupakan alumniGadis Sampul. Bunga Jel-ita juga sering mengikutiajang pemilihan model di

tingkat internasional. “Diaramah. Aku suka dia se-cara keseluruhannya,”tambahnya.

Saat ini Sarahmengaku sedang si-buk dengan aktivitas-

nya sebagai mahasiswa.Untuk modelling, ia masih mengiku-

ti beberapa tawaran pemotretan.Salah satunya untuk sebuah bukustep by step memakai jilbab. Kakakkandung penyanyi dan pemain filmElyzia Mulachela ini mengaku be-lum tertarik untuk mengikuti je-jak sang adik. Karena ia sendirimasih meragukan kemampuan-nya berakting di depan kamera.

“Lebih senang difoto. Belumada niat untuk ke film dan lain-nya. Sempat ada tawaran.Cuma nggak berani diambil,”ujarnya. Selain lebih tertariksebagai fotomodel, ia jugasangat tertarik sebagaimodel catwalk. “Karenapassion-nya sudah disitukali ya, suka difoto dansenang lihat hasilnya,”tambahnya. Menurut-nya serunya menjadimodel, baju-baju yangdipakai sebagai ward-robe bagus dan berag-am modelnya. “Bisa be-lajar make-up dan

nambah teman,” tandasanak sulung dari 4 bersau-dara pasangan SalehUmar Mulachela danRahma Nahdy ini. (yan)

Target Ikuti ”America’s NextTop Model”

tayang di gedung-gedung biosk-op pada Desember 2013.

“Kami sangat gembiramenyelesaikan trilogi sebagaihadiah liburan bagi para pe-cinta film,” kata Dan Fellman,kepala distribusi Warner Bros,unit dari Time Warner Inc

Film “The Hobbit” pertamaadalah prequel dari epik fan-tasi karangan J.R.R. Tolkien“The Lord of the Rings”. Sutra-dara Peter Jackson membuat“The Lord of the Rings” men-jadi tiga film peraih Oscar.(ant/bali post)

BAGI artis serba bisa In-donesia Happy Salma, kun-ci keharmonisan sebuah ru-mah tangga adalah salingmenghargai.

Ia menuturkan yang di-maksud dengan salingmenghargai adalah tidakmerasa lebih pintar danmenghormati perbedaandiantara pasangan.

“Perbedaan pendapat itu

Saling Menghargaipenting untuk memberiperspektif berbeda dalammenghadapi suatumasalah. Untuk itu perlusikap saling menghargai,”tambah Happy, di Jakar-ta, Jumat.

Menurut Happy yangsaat ini lebih banyakberkecimpung di duniateater, selain saling meng-hargai, menjaga komuni-

kasi dengan pasangan jugapenting. Happy Salmamenikah dengan TjokordaBagus Dwi Santana Ker-thayasa pada 3 Oktober2010. Meski telah menikah,Happy dan suaminyajarang terlihat tampil ber-sama. Happy mengatakanini karena keduanya eng-gan tampil di televisi. (ant/bali post)

(Suara ant/bali post)Happy Salma

Minim Publikasi

Bau Nyaledi Loteng Kalah

Pamor dengan LotimPraya (Suara NTB) -

Gaung perayaan event Bau Nyale di Kabupaten Lombok Tengah (Loteng)tahun ini terasa jauh berkurang jika dibandingkan dengan penyelenggaraansebelum-sebelumnya. Bahkan pamor Bau Nyale di Loteng tahun ini justrukalah dari perayaan serupa yang digelar Kabupaten Lombok Timur (Lotim).Padahal Lotim baru beberapa tahun yang lalu mulai menggelar Bau Nyale.

Salah satunya dikarena-kan, minimnya publikasi yangdilakukan oleh panitia bersa-ma Dinas Kebudayaan danPariwisata (Disbudpar) Lo-teng ini. “Kita akui, kekuran-gan penyelenggaraan BauNyale tahun ini ialah padapublikasinya yang masih san-gat minim,” sebut Ketua Pan-itia Bau Nyale Loteng, Ir. Nas-run, MM., saat ditemui war-tawan di ruang kerjanya, Ju-mat (1/3) kemarin.

Kondisi tersebut, tambah-nya, diperparah dengan per-siapan panitia yang tidakmaksimal. Lantaran waktupersiapan yang sangat mepet.Bisa dibayangkan, untukmempersiapkan event bertarafnasional tersebut, panitia han-ya punya waktu sekitar duaminggu dari penyelengga-raan. Sehingga mau tidakmau, semua persiapan yangdibutuhkan harus dikebutpengerjaannya.

Disatu sisi, panitia dituntutuntuk mempersiapkan penye-lenggaraan Bau Nyale semak-simal mungkin. Supaya per-ayaan tahun ini bisa lebih baikdari tahun sebelumnya.

“Panitia penyelenggaraandibentuk dua minggu sebelumpenyelenggaraan. Setelah sebe-lumnya ditangani oleh Disbud-par Loteng,” ujarnya.

Ironisnya, panitia harusmempersiapkan semua persia-pan dari awal. Mengingat per-siapan yang dilakukan Disbud-par Loteng belum banyak yangberjalan. “Jadi selain publikasikita lemah, waktu persiapanjuga sangat mepet. Sehinggapanitia tidak bisa berbuat mak-simal,” tegas Nasrun.

Pun demikian, panitiapenyelenggaran tetap akanberupaya mempersiapkanpenyelenggaraan Bau Nyaletahun ini seoptimal mungkin.Karena bagaimanapun, pani-tia sudah diberikan mandatdan mandat tersebut harus di-jalankan dengan sungguh-sungguh. Ia pun berharap, pen-galaman persiapan tahun inibisa menjadi pelajaran untukpenyelenggaraan tahun depan.

Disinggung penyelenggaranBau Nyale, Asisten II Setda Lo-teng ini, mengakui kalau rang-kaian kegiatan sudah berjalan.Diantaranya lomba pacuankuda dan beberapa kegiatan

lainnya. Sampai kegiatan pun-caknya nanti pada hari Sabtu(2/3) hingga Minggu (3/3) besok.Dan, sejauh ini semua kegia-tan bisa berjalan cukup lancar.

Kekuatan PenuhDikonfirmasi terpisah ter-

kait pengamanan Bau Nyale,Kapolres Loteng, AKBP Supriy-adi, S.Ik., menegaskan, pihakn-ya siap turun dengan kekuatanpenuh. Dimana untuk pengam-anan event nasional tersebut, pi-haknya sudah menyiapkan 462personel. Termasuk diantaran-ya bantuan dari Brimob PoldaNTB sebanyak 60 personel danpersonel Polda NTB sendiri, se-banyak 75 orang.

“Jadi bukan hanya dari Pol-res Loteng, pengamanan jugaakan dibantu dari Brimob dananggota Polda NTB,” tegasKapolres. Pengamanan yangdilakukan dengan dua pola.Yakni pengamanan terbukadan pengamanan tertutup.Supaya bisa menjamin penye-lenggaraan Bau Nyale bisaberjalan aman dan lancar se-suai yang diharapan. Tentu-nya pula bantuan masyarakatsangat diharapkan. (kir)

Jakarta (Suara NTB) -Menjadi penyulih suara (dub-

ber) tidak jauh berbeda denganberakting. Menurut seiyu(penyulih suara) Jepang NamiOkamoto, penghayatan sangatdiperlukan untuk menghasilkansuara yang pas dengan karakter.

“Kalau di teater, akting bisadilihat mata. Tapi sulih suaraberbeda, akting hanya bisadidengar lewat suara dan nafas,”tutur Okamoto pada WorkshopSeiyu di Japan FoundationJakarta, Jumat.

Dia memberi contoh denganmengisi suara pada adegan ani-masi saat tokohnya sedang ber-lari, Okamoto berbicara dengannafas tersengal layaknya orang

Los Angeles –Dale Robertson, bintang sejumlah film

Western Hollywood tahun 1950-an hingga1960-an, meninggal dunia pada usia 89tahun di California selatan, kata ScrippsMemorial Hospital di La Jolla, Kamis.

Robertson, yang terkenal dengan per-annya sebagai agen khusus Jim Hardiedalam serial televisi NBC “Tales of WellsFargo” dari 1957-1962, meninggal duniapada Selasa, kata pihak rumah sakit itu.

Bintang “Sitting Bull” ini sudahdalam kesehatan yang buruk selama se-

Dubber, Akting Lewat Suarakelelahan. Agar lebih mudahmenghayati, boleh saja menirukangestur karakter yang dimainkan,lanjutnya, asal tidak berlebihan.

“Nafas kita juga harus ngos-ngosan. Boleh bergerak lari ditempat, tapi kalau sedang meng-isi suara kan mikrofon ada didepan kita. Karena hentakankaki akan mengganggu suarayang masuk mik, geraknya alakadarnya saja,” kata penyulihsuara kelahiran 1977 itu.

Okamoto menekankan bah-wa penyulih suara harus mem-bayangkan emosi karakter agarekspresinya dapat ditumpah-kan dalam suara.

“Suaranya jangan datar, bay-angkan bagaimana caranya sep-

erti kita berbicara pada oranglain,” ujar pengisi suara Kana Mi-zuguchi dalam anime DetektifConan itu.”Jika karakternya bi-cara malu-malu, tentu suaranyaberbeda saat dia sedangnyablak,” ujarnya. In-tensitas suara punberbeda-beda tergan-tung jarak lawan bic-ara. “Kalau ngomongsama orang di se-belah tentu bedasama orang yang po-sisinya jauh darikita. Kalau samayang jauh teriak, ka-lau dekat ya pelan,”jelasnya. (ant/balipost)

Aktor Dale Robertson Meninggal

Jakarta (Suara NTB) –Kelompok musik asal Ing-

gris, Blur, akan menghiburpenggemarnya di Jakarta se-lama dua jam.

“Kalau di Twitter ada yangbilang cuma main sebentar itunggak benar,” kata Chairi Ibra-him, Manager Dyandra Enter-tainment selaku penyelengga-ra Big Sound Festival.

Durasi ini merupakankesepakatan antara promotordengan manajemen band pen-gusung Britpop beranggota-kan Damon Albarn, GrahamCoxon, Alex James, dan DaveRowntree tersebut.

Chairi mengaku pihaknyasudah mendekati Blur sejakDesember tahun lalu. Iamenawarkan konsep festivalagar Blur tertarik tampil diibukota.

“Mereka sebenarnya adaperjalanan ke Filipina tetapiakhirnya memilih Indonesia.Mungkin lihat fanbase juga,”ungkap Chairi saat jumpapers di Jakarta.

Big Sound Festival akandiadakan pada 15 Mei diLapangan D, Senayan. SelainBlur, The Temper Trap danduo Tegan and Sara juga akanmemeriahkan acara ini.

kitar dua tahun dan pekan lalu didiag-nosis kanker, kata keponakannya,Nancy Cinta Robertson, kepada suratkabar The Oklahoman.

Dilahirkan di Harrah, Oklahomapada tahun 1923, Dayle Lymoine Rob-ertson adalah aktor menarik perhatianagen di Hollywood setelah fotografer LosAngeles memajang fotonya di jendelalayar pamer.

Robertson, yang bertugas di Eropa danAfrika selama Perang Dunia II, membin-tangi 60 film dan acara televisi selama

lima dekade karir aktingnya, yang dimu-lai dengan peran film Western pada tahun1950-an seperti “Devil`s Canyon” dan “Da-kota Incident.”

Aktor ini ditahbiskan tahun 1983 padaNational Cowboy and Western HeritageMuseum‘s Western Performers Gallery diOklahoma City bersama beberapa bintangyang paling terkenal di layar koboi Holly-wood termasuk John Wayne dan Roy Rog-ers. Robertson meninggalkan seorang is-tri, Susan, dan dua anak perempuan,demikian laporan Reuters. (ant/bali post)

Blur akan Hibur Penggemar di JakartaSebelum Big Sound Festi-

val, promotor juga menyiapkanpra-acara Road to Big SoundFestival yang menampilkanThe Kooks, Delphic, dan The

Radio Dept.Tiket Big Sound Festival

dapat dijual seharga Rp 1,2juta untuk kelas VIP dan Rp900 ribu Festival. Sementara

itu, Road to Big Sound Festi-val dibanderol mulai dari Rp450 ribu untuk Tribun dan Rp600 ribu untuk kelas Festival.(ant/bali post)

Blur(Suara NTB/ist)

(ant

/bal

i pos

t)

Nami Okamoto

(Suara NTB/ist)

Sarah Venezia Mulachela

(ant

/bal

i pos

t)

The Hobbit

Page 11: SUARA NTB 2 MARET 2013

Halaman 11SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 SUARA NUSANTARA

“Hari ini saya ingin mema-sukkan surat ke pimpinan Ko-mite Etik dan pimpinan KPKsupaya integritas pemeriksaanbisa terjaga, sebaiknya prosespenyidikan itu ditunda sement-ara,” kata Firman Wijaya di ge-dung KPK Jakarta, Jumat.

Anas Urbaningrum ditetapkansebagai tersangka oleh KPK padaJumat (22/2) dengan sangkaanmelanggar pasal 12 huruf a atauhuruf b atau pasal 11 UU no 31tahun 1999 sebagaimana telah di-ubah menjadi UU no 20 tahun 2001tentang Pemberantasan TindakPidana Korupsi mengenai penye-lenggara negara yang menerimahadiah atau janji dengan ancamanpidana penjara seumur hidup ataupidana penjara 4-20 tahun dan den-da Rp 200 juta hingga Rp 1 miliar.

Ia diduga menerima hadiahberupa barang dan uang saat

Jakarta (Suara NTB) -Badan Pusat Statistik

(BPS) mengumumkan neracaperdagangan Indonesia men-galami defisit 171,0 juta dolarAS pada Januari 2013. Sela-ma Januari, nilai total ekspor15,38 miliar dolar AS, semen-tara nilai impor mencapai15,55 miliar dolar AS.

“Defisit pada Januari 2013disebabkan tingginya defisitpada sektor migas yang menca-pai 1,425 miliar dolar AS,” kataKepala BPS Suryamin di Jakar-ta, Jumat kemarin. MenurutSuryamin, defisit migas disum-

Perdagangan Indonesia Defisit 171 Juta Dolar(ant/bali post)

DEFISIT - Seorang petugas bank menumpuk uang kertas rupiah Indonesia di Bank BNI di Jakarta, Jumat (1/3). Kementerian Perdagangan menyatakanbahwa defisit neraca perdagangan Januari 2013 sebesar 171,0 juta dolar AS akibat dari tekanan impor migas yang mencapai 1,425 miliar dolar AS.

bang oleh defisit pada minyakmentah sebesar 554,7 juta dolarAS, dan hasil minyak mentahsebesar 2,182 miliar dolar AS.

Sementara pada komoditasgas mengalami surplus sebesar1,311 milir dolar AS. “Meskipunpada saat yang bersamaan ko-moditas nonmigas mengalamisurplus sebesar 1,254 miliardolar AS, namun tidak cukupkuat untuk menahan tingginyadefisit yang terjadi pada sektormigas,” tegasnya.

Ia menambahkan, harus di-akui kebutuhan migas dalamnegeri masih sangat tinggi, se-

mentara pasokan dan produksikilang-kilang migas nasionalcenderung menurun karena ban-yak kilang yang sudah tua. “Tapimelihat surplus nonmigas yangsudah mencapai 1,254 miliardolar AS, maka pemerintahharus cepat melanjutkan kebi-jakan untuk meningkatkan ek-spor komoditas yang menjadiandalan tersebut,” katanya.

ASEAN dan EropaBPS juga mencatat, ter-

hadap 11 negara-negaraASEAN, Indonesia mengalamisurplus sebesar 418,7 juta dolar

AS, yang merupakan selisih ha-sil ekspor 2,833 miliar dolar AS,dan impor 2,42 miliar dolar AS.Sementara itu, pada Januari2013, neraca perdagangan Indo-nesia dengan Uni Eropa surplus221,5 juta dolar AS.

Khusus dengan Jerman, In-donesia mengalami defisitcukup besar mencapai 239,1juta dolar AS, sementara den-gan Prancis defisit sebesar25,2 juta dolar AS. “Secarakeseluruhan surplus Indone-sia terhadap sebagian besarnegara Eropa lainnya diharap-kan mengalami peningatan

sejalan dengan upaya negara-negara tersebut memperbaikiekonomi pasca-krisis globalyang berpusat di kawasan itu,”ujar Direktur Statistik HargaBPS, Sasmito Hadi Wibowo.

Adapun neraca perdagan-gan Indonesia dengan negara-negara utama atau negaramitra tradisional, mengalamisurplus 192,8 juta dolar AS,yang antara lain dipicu lonja-kan surplus dengan India yangmencapai 967,4 juta dolar AS,disusul Amerika Serikat den-gan surplus 625,3 juta dolarAS. (ant/bali post)

Anas Ajukan Penangguhan PemeriksaanJakarta (Suara NTB) -

Pengacara Anas Urbaningrum, Firman Wijaya, meminta agar pemeriksaankliennya sebagai tersangka dalam kasus korupsi dugaan penerimaan hadiahberkaitan dengan pembangunan Pusat Pendidikan, Pelatihan dan Sekolah(P3SON) di Hambalang ditunda.

Pekanbaru(Suara NTB) -

Komisi PemberantasanKorupsi (KPK) akan me-meriksa Kepala Inspektor-at Pemerintah ProvinsiRiau H Syamsurizal terkaitkasus korupsi penyelengga-raan Pekan Olahraga Na-sional (PON) ke XVIII 2012.

“Kami menjadualkanmemeriksa Syamsurizaluntuk kasus PON,” kataketua tim penyidik dariKPK, Kristian, di Pekanba-ru, Jumat kemarin. Syam-surizal sebelumnya jugasempat menjabat sebagaiKetua Harian Panitia Be-sar PON (PB-PON) Riau.Dia juga pernah mendudu-ki kursi bupati Bengkalisselama dua periode.

“Dia (Syamsurizal) di-periksa sebagai saksi untukmenguatkan status tersang-ka Gubernur Riau (HM Rus-li Zainal),” kata penyidik.Syamsurizal sebelumnya te-lah berulang kali diperiksanamun masih sebatas saksiterkait kasus dugaan korup-si atas rencana revisi Peratu-ran Daerah (Perda) No.6tahun 2010 tentang Pengika-tan Anggaran Tahun JamakPembangunan Arena Men-embak PON Riau.

Kemudian, Syamsur-izal juga sempat beberapakali diperiksa sebagai sak-

Banjarmasin (Suara NTB) -AS alias Icha (23), seorang ibu rumah tangga muda,

terpaksa melakoni bisnis sabu-sabu untuk keperluanmembeli susu anaknya karena upah suaminya sebagaiburuh karet dianggap tidak mencukupi.

Akibat perbuatannya itu, warga jalan KS Tubun Gang II Damai,Kelurahan Kelayan Barat, Banjarmasin Selatan, hanya bisapasrah ditangkap oleh pihak Badan Narkotika Nasional Provin-si (BNNP) Kalimantan Selatan (Kalsel). Icha tertangkap tanganoleh BNNP Kalsel saat hendak menyerahkan sabu-sabu kepadatemannya yang memesan barang haram tersebut.

Ia mengaku sudah sekitar tiga tahun menjalani bisnisdi mana barang baru dicarikan bila ada konsumen yangmemesan. “Saya hanya melayani pesanan dan orang-orangyang saya kenal saja, dan itu pun hanya sedikit mengambilkeutungan, antara Rp 50.000 hingga Rp 100.000,” katanya.

Sementara itu Kepala BNNP Kalsel, Kombes Pol DrsAgus B Manalu, melalui Kepala Seksi Sidik, Tindak, Ke-jar, AKP Suyatmin, di Banjarmasin, Icha kedapatan me-miliki sabu-sabu seberat 20,9 gram senilai Rp 35 juta,yang terbungkus ke empat paket besar.

Petugas juga menangkap teman Icha yang memesansabu. Inisial konsumen itu adalah RM alias Madi (36),warga jalan Kelayan B Gang Setia Rahman Rt 10 Kelay-an Tengah, Banjarmasin Selatan. (ant/bali post)

Jakarta (Suara NTB) -Komisi Pemberantasan Korup-

si kembali memanggil anak KetuaDewan Syuro Partai Keadilan Sos-ial Hilmi Aminuddin, RidwanHakim, sebagai saksi terkait ka-sus suap pengurusan kuota impordaging di Kementerian Pertanian.

“Diperiksa sebagai saksi untuktersangka LHI (Luthfi HasanIshaaq),” kata Kepala Bagian Pem-beritaan dan Informasi KPK Prihar-sa Nugraha di Jakarta, Jumat ke-marin. KPK telah memanggil Rid-wan pada Kamis (28/2) namun iatidak memenuhi panggilan tersebut.

Ridwan baru satu kali me-menuhi panggilan KPK pada Se-nin (25/2). Hanya saya ia tidakmemberikan keterangan mengenaipemeriksaan tersebut. Ridwan se-belumnya diketahui pergi ke Turkimenggunakan pesawat TurkishAirlines TK67 pada Kamis (7/2)pukul 19.49 WIB melalui BandaraInternasional Soekarno Hatta.

Padahal, Ridwan termasuk or-ang yang dicegah KPK pergi keluarnegeri. Karena sedang berada di luarnegeri, Ridwan tidak bisa memenu-hi panggilan pemeriksaan pertamaKPK pada Jumat (15/2). KPK telahmenetapkan empat orang tersang-ka kasus suap pengurusan kuota im-por daging yakni mantan PresidenPKS Luthfi Hasan Ishaaq, AhmadFathanah serta dua orang direkturPT Indoguna Utama yang bergerakdi bidang impor daging yaitu JuardEffendi dan Arya Abdi Effendi.

Selain empat tersangka, KPKjuga memeriksa Direktur Utama PTIndoguna Utama Maria ElisabethLiman dan mantan Ketua AsosiasiPerbenihan Indonesia Elda DevianneAdiningrat, keduanya juga telah dice-gah KPK pergi ke luar negeri.

Sebelumnya pengacara Luthfi,Mohammad Assegaf mengakui

Jakarta (Suara NTB) -Wakil Ketua Dewan Pembina

Partai Demokrat, Marzuki Aliemenegaskan, yang berhak menja-di Ketua Umum Partai Demokratmenggantikan Anas Urbaningrumadalah kader partai.

“Saya yakin tidak akan ada nonkader yang akan menjadi ketuapartai. Saya yakin itu,” kata Marzuki di Gedung DPR RI, Jakarta,Jumat. Sebab, kata Ketua DPR RI itu, Partai Demokrat merupa-kan partai kader. “Tidak mungkin serta merta ada orang luar yangjadi ketua umum. Saya yakin itu,” kata Marzuki.

Dikatakannya, bila ada nonkader partai menjadi ketua umum, makacitra negatif terhadap Partai Demokrat akan berkembang. “Akan adaanggapan bahwa Partai Demokrat adalah partai SBY Fans Club. Inisangat berbahaya bagi partai,” katanya.”Pak SBY akan berpikir sama.”

Sebelumnya, anggota Dewan Pembina Partai Demokrat, HayonoIsman menyatakan, tidak tertutup kemungkinan nama Kepala StafAngkatan Darat, Jenderal Pramono Edhie untuk menduduki kurisDemokrat-1. “Siapa saja bisa menjadi Ketua Umum PD, termasukPramono Edhie,” kata Hayono. Pramono Edhie merupakan adik kand-ung Ani Yudhoyono. Ketua DPP Partai Demokrat Sutan Bathoeganamengharapkan seluruh elemen masyarakat dapat mendoakan PartaiDemokrat supaya dapat segera menyelesaikan masalahnya sehinggabisa menyelenggarakan KLB. “Biar mulai ada nahkoda baru,” katanya.

Sebelumnya, Forum Silaturahim DPC Partai Demokrat Indo-nesia Timur Razak meminta majelis tinggi partai itu segera mengge-lar KLB pascapengunduran diri Ketua Umum Demokrat AnasUrbaningrum. “Kita berharap ada keputusan dari majelis tinggiyang mengejutkan. Kongres luar biasa. Kita berharap kekosonganjabatan di DPP ini tidak berlama-lama apalagi kalau sampai Pemi-lu 2014,” kata Koordinator Forum Silaturahim DPC PartaiDemokrat Indonesia Timur Razak Arta Razak. (ant/bali post)

Jakarta (Suara NTB) -Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo atau Jokowi meminta Dinas

Pendidikan setempat segera menonaktifkan Wakil Kepala SekolahSMAN 22 Jakarta dari jabatannya. “Saya sudah perintahkan langsungkepada Dinas Pendidikan agar Wakepsek SMAN 22 segera dinonaktif-kan, dilepas dari jabatan Wakepsek dan guru,” kata Jokowi di Jakarta,Jumat kemarin. Jokowi juga meminta Dinas Pendidikan DKI segeramenindaklanjuti kasus yang melibatkan wakepsek tersebut dan men-gambil langkah antisipasi sehingga kasus serupa tidak terjadi lagi.

“Kalau untuk perlindungan korban, belum ada langkah yang saya ambilkarena saya masih harus konsultasikan dulu dengan psikolog danmasyarakat. Namun, yang paling penting, kasus ini diselesaikan terlebihdulu,” ujar Jokowi. Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan DKI JakartaTaufik Yudi Mulyanto mengatakan telah meminta Kepala Sekolah SMAN22 Jakarta untuk menonaktifkan wakilnya. “Kepala Sekolah SMAN 22Jakarta sudah kami panggil. Kemudian, kami perintahkan untuk menonak-tifkan wakepseknya, terhitung mulai hari ini, Jumat, 1 Maret,” tutur Taufik.

Taufik berharap wakepsek tersebut menjalani seluruh proses hukumdengan baik setelah dinonaktifkan dan dibebastugaskan dari kewajiban-nya di sekolah. Taufik mengaku menyayangkan peristiwa tersebut. Tinda-kan wakepsek itu bukan merupakan contoh yang baik dalam dunia pendid-ikan. Tindakan asusila yang dilakukan Wakepsek SMAN 22 yang berini-sial T (46) baru terungkap setelah siswi berinisial MA (17) yang menjadikorban menceritakannya kepada salah satu guru di sekolah tersebut, danguru itu kemudian melaporkannya kepada pihak berwajib. (ant/bali post)

(ant/bali post)Firman Wijaya

menjabat sebagai anggota Komi-si X DPR saat pembangunanproyek P3SON Hambalang pada2010. “Kami minta penyidikanditunda sementara sampai Ko-mite Etik menghasilkan keputu-san, demi integritas,” ungkap Fir-man yang menyerahkan putusankeberlanjutan penyidikan klien-nya kepada Komite Etik KPK.

“Kami menyerahkan sepenuh-nya kepada pimpinan Komisi Etikdi KPK untuk menunda pemerik-saan penyidikan demi integritassupaya tidak ada spekulasi di pe-nyidikan ini, ini penting karenakami menghormati proses yangada di KPK,” jelas Firman.

Juru bicara KPK, Johan Budimengemukakan, KPK bekerja ce-pat dalam menyidik kasus Ham-balang yang melibatkan Anas Ur-baningrum. “Hampir tiap hari(mulai minggu ini) KPK periksa

saksi-saksi kasus Hambalanguntuk tersangka AU,” kata Johan.

Dia mengatakan sejak AnasUrbaningrum ditetapkan sebagaitersangka pada Jumat (22/2) KPKmulai memanggil saksi padaRabu (27/2). Namun Johan belumbisa memastikan kapan Anas di-periksa KPK. “Begitu Jumat (22/2) ditetapkan tersangka, Senin (25/2) mengirim surat untuk panggilsaksi-saksi, sejak Rabu pemerik-saan saksi untuk AU,” ujarnya.

Namun Johan menegaskan tidakada desakan politik dalam KPKdalam proses penyidikan dalam ka-sus itu. Dia mengatakan, saat ini KPKmempercepat penanganan kasus-kasus yang ditanganinya dengan ket-erbatasan Sumber Daya Manusia.Hal itu menurut dia ada hal-hal yangberbeda dalam beberapa hari inidalam penanganan kasus oleh KPK.

“KPK speed up penanganan

kasus-kasus yang sedang ditan-gani. Kami akan berlari cepatdengan keterbatasan sumberdaya manusia,” ujarnya. Dalamkasus dugaan penerimaan had-iah dan janji dengan tersangkaAnas Urbaningrum, KPK sejakRabu (27/2) memanggil saksianggota DPR Ignatius Mulyono.

Pada Kamis (28/2) memanggilMindo Rosalina Manulang, peting-gi perusahaan Duta Motor Pecenon-gan, Jakarta Pusat, Jimmy Her-man Wijaya, dan Jatidjan dariswasta. Menurut Johan hanyaMindo Rosalina yang tidak hadir.

Duta Motor disebut-sebut tem-pat pembelian mobil Toyota Har-rier oleh Nazaruddin yang diberi-kan kepada Anas Urbaningrum.Uang pembelian itu didapatkandari PT Adhi Karya senilai Rp 700juta. Sebelumnya, KPK menetap-kan Ketua Umum PartaiDemokrat Anas Urbaningrummenjadi tersangka dalam kasusproyek sport center Hambalang.

“Gelar perkara yang dilakukanbeberapa kali dan hari ini dugaanpenerimaan hadiah atau janjiberkenaan dengan pembangunganHambalang dan atau proyek lain-nya dan menetapkan AU sebagaitersangka,” kata Johan. MenurutJohan, Anas telah melanggar tindakpidana korupsi dalam kaitannya se-

bagai anggota DPR RI sebelum men-jadi Ketum Partai Demokrat.

Selain itu, ujarnya, penetapanAnas ini telah melalui gelarperkara (ekspose) yang dilaku-kan lima pimpinan KPK, dandisetujui semua pimpinan sertaditandatangani Wakil KetuaKPK, Bambang Widjojanto. KPKmenjerat Anas dengan Pasal 12huruf a atau b atau pasal 11Undang-Undang No.30 Tahun1999 sebagaimana telah diubahdalam UU No. 20 Tahun 2001Tentang Pemberantasan TindakPidana Korupsi. (ant/bali post)

Demi Susu Anak,Ibu Muda Bisnis Sabu

Berbahaya, Jika KetumDemokrat dari Non-Kader

(ant/bali post)Marzuki Alie

Akan adaanggapan bahwaPartai Demokrat

adalah partai SBYFans Club. Ini

sangat berbahayabagi partai

Bangkalan (Suara NTB) -Massa pendukung KH Imam Bukhori, yang gagal mencalonkan diri

dalam Pilkada Bangkalan, Jumat terlibat bentrok dengan petugas kepoli-sian saat berunjuk rasa di kantor DPRD setempat. Massa pendukung KHImam Bukhori ini terlibat bentrok saat massa berupaya memaksa masukke gedung DPRD. Aparat kepolisian dari jajaran Polres dan Brimob PoldaJatim yang bertugas mengamankan unjuk rasa terpancing emosi.

Polisi selanjutnya bergerak maju dan mendesak mundur para penga-njuk rasa yang memprotes rencana pelantikan Bupati terpilih MakmunIbnu Fuad. “Pelantikan bupati terpilih Bangkalan harus dibatalkan, karenaterindikasi banyak penyimpangan,” teriak salah seorang pengunjuk rasa.Unjuk rasa menolak pelantikan bupati terpilih di Kabupaten Bangkalanini merupakan kali kedua. Sebelumnya massa KH Imam Bukhori Kholilini juga berunjuk rasa dengan tuntutan yang sama.

Massa Imam Bukhori Kholil-Zainal Alim, Jumat sore kemarin melan-jutkan aksinya dengan menutup jalur lalu lintas di Jalan Halim Perdan-akusuma dan membakar ban bekas. Akibatnya, arus lalu lintas dariarah Kamal, Bangkalan, yang hendak menuju Sampang, juga di PulauMadura, Jawa Timur, lumpuh total demikian juga sebaliknya. Sebagianpengendara kendaraan bermotor yang hendak melintas di jalur itu ter-paksa melalui jalur alternatif, yakni melewati kota Bangkalan.

Sementara, antrean kendaraan bermotor akibat aksi tutup jalan mas-sa pendukung KH Imam Bukhori Kholil ini terpantau memanjang hinggasekitar 7 kilometer. Aksi menutup jalan raya oleh massa pendukung tokohini merupakan aksi lanjutan, setelah Jumat pagi ini mereka berunjuk rasadi Kantor DPRD setempat dan terlibat bentrok dengan petugas keamanan.Petugas kepolisian dari jajaran Polres Bangkalan kini tengah berupayamelakukan negosiasi, agar para pengunjuk rasa ini bersedia mengakhiriaksi mereka akan arus lalu lintas kembali lancar. (ant/bali post)

Wakepsek SMAN 22 JakartaDinonaktifkan

Diduga Asusila

Massa Bentrok denganPolisi di Bangkalan

KPK Kembali Panggil Ridwan Hakimsebagai Saksi

bahwa kliennya pernah berdiskusidengan Menteri Pertanian Suswono,Ahmad Fathanah, Maria ElisabethLiman serta Elda Devianne Adinin-grat untuk membahas kuota impordaging sapi pada Januari 2013 dihotel Aryaduta Medan.

Namun pengacara Elda, John Pi-eter Nazar yang datang bersama Eldake KPK mengatakan bahwa klien-nya tidak ikut hadir dalam perte-muan di Medan tersebut. “Elda dia-jak menemani ibu Elisabeth, hasilpertemuan itu adalah diskusi antarapak menteri dengan ibu Elisabethmengenai kelangkaan daging di Indo-nesia, menegaskan tentang keadaandaging karena data pak menteri danasosiasi beda,” kata John Pieter.

Tapi ia mengakui bahwa Eldamelakukan pembicaraan denganAhmad Fathanah untuk membic-arakan mengenai pertemuan Med-an menggunakan telepon selulermilik suaminya Denny P Adinin-grat. Dalam kasus ini, Lutfhi didugamempergunakan pengaruh (trad-ing in influence) kepada kadernyadi PKS, Suswono untuk pengatu-ran kuota impor daging sapi.

KPK telah menyita barang buk-ti berupa uang yang dibungkusdalam tas kresek hitam senilai Rp1 miliar sebagai nilai komitmenawal untuk mengamankan komit-men kuota daging sapi, uang itumerupakan bagian nilai suap selu-ruhnya diduga mencapai Rp 40miliar dengan perhitungan commit-ment fee per kilogram daging adalahRp5.000 dengan PT Indoguna me-minta kuota impor hingga 8.000 ton.

Juard dan Arya Effendi didugamelanggar Pasal 5 Ayat (1) atauPasal 13 Undang-Undang Nomor31 Tahun 1999 sebagaimana telahdiubah menjadi UU No. 20/2001 joPasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP ten-tang pemberian hadiah atau janjikepada penyelenggara negara.

Sedangkan Ahmad dan Lutfididuga melanggar Pasal 12 Hurufa atau b atau Pasal 5 Ayat (2) atauPasal 11 UU No. 31/1999 se-bagaimana telah diubah menjadiUU No. 20/2001 jo Pasal 55 Ayat(1) ke-1 KUHP mengenai penye-lenggara negara yang menerimahadiah atau janji terkait kewa-jibannya. (ant/bali post)

(ant/bali post)RIDWAN HAKIM - Ridwan Hakim berjalan usai diperik-sa KPK di Gedung KPK, Jakarta, Senin (25/2). Putra dariketua Majelis Syuro PKS Hilmi Aminuddin tersebut di-periksa sebagai saksi terkait kasus dugaan korupsi re-komendasi kuota impor daging sapi.

KPK Jadwalkan PeriksaKepala Inspektorat Riau

si untuk kasus korupsi ter-kait rencana revisi PerdaNo.5 tahun 2010 tentangProyek Stadion UtamaRiau yang nilainya menca-pai Rp900 miliar.

Juru Bicara KPK JohanBudi mengatakan, sejauhini lembaga penegak hu-kum itu masih terus me-lengkapi berkas perkaraRusli Zainal sebelum kemu-dian gubernur diperiksa se-bagai tersangka sepertiyang telah ditetapkan.

Dia membenarkan, saatini KPK tidak hanya fokuspada Perda No.6, namunjuga telah mengarah padaproyek pembangunan Sta-dion Utama Riau yang ter-letak di Kompleks Univer-sitas Riau (UR) di Pekan-baru. Proyek Stadion Uta-ma ini diindikasi juga telahterjadi ‘mark up‘ yang padaakhirnya menyisakan hu-tang pemerintah daerah kekontraktor rekanan penger-ja proyek mencapai lebihdari Rp 145 miliar.

Akibat belitan hutangtersebut, pelaksanaanevent olagraga internasion-al negara-negara Islam(ISG) juga terancam tidakdapat dilaksanakan di sta-dion megah yang sempatmasuk nominasi sebagaistadion terbaik dunia itu.(ant/bali post)

Page 12: SUARA NTB 2 MARET 2013

SUARA NTB Sabtu, 2 Maret 2013 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0370) 639543 Facsimile: (0370) 628257

RESEP PENGOBATAN HERBAL ASLI TIONGKOK TIDAK ADA EFEK SAMPINGPresentase timbulnya diabetes di Indonesia

diperkirakan mencapai 17,8%, ada sekittar 18 jutalebih penderita diabetes sangat menyiksa kehidu-pan penderitnya, terutama bahaya yang timbulpada tubuh, antara lain beresiko menimbulkankerusakan parah pada organ hati , otak, paru-paru,liver , ginjal dan alat reproduksi. Apalagi jika terjadikomplikasi kondisi akan semakin parah, sehing-ga presentase kematian akibat penyakit diabetessangatlah tinggi. Lembaga Kesehatan Dunia(WHO) bahkan menyebutkan penyakit diabetessebagai salah satu pembunuh terbesar di duniayang sangat membahayakan setelah kanker. Be-sarnya jumlah penderita di Indonesia harus san-gat di waspadai. Gejala diabetes berupa : banyak

minum,banyak makan, banyak kencing, berat badan menurun drastis, sakit kepala, insomnia, seluruh tubuh tidak bertenaga, gangguan peng-

lihatan mata, kaki tangan kesemutan dan membengkak, borok pada kulit,susah BAB, pada pria akan muncul ejakulasi dini, fungsi seksual menurundan lainnya . Bahaya komplikasi yang ditimbulkan penyakit diabetes antaralain : penyakt jantung , hipertensi,ginjal , mata dan lainnya.

Metode pengobatan eksklusif TCM memiliki sejarah 2000 tahun lebih, merupakanilmu pengobatan yang sangat mujarab,sudah terkenal hampir di seluruh dunia. Hongkong

Medistra TCM sudah hadir di dunia sekitar 38 tahun, menerapkan sistem pengobatanmodern berstandar internasional , sekarang ini merupakan satu-satunya pusat pengo-batan penyakit kronis terbesar dan terpercaya dengan metode eksklusif TCM. Bidangpengobatan utamanya antara lain : penyakit diabetes dan komplikasinya, berbagai jeniskanker/tumor, radang hidung dan tenggorokan, asma , ginjal, penyakit usus dan lambung,impotensi , ejakulasi dini, radang prostat , pembesaran prostat, penyakit seksual pria /wanita, kemandulan pria/wanita, stroke, lumpuh setengah badan, remati,wasir,dll.Hongkong Medistra TCM , dengan kerja keras penelitian sekitar 12 tahun lebih, meng-gunakan 108 jenis obat herbal TCM yang diolah dengan teknologi tinggi menhasilkan zatobat yang sangat efektif mengatasi penyakit diabetes, berhasil menemukan metodepengobatan yang sangat mujarab yakni (Hongkong 3 plus 1 Liao Fa).

Rata-rata setelah diobati 2-3 hari, kadar gula menurun normal, gejala banyakkencing , sakit kepala, sering haus, seluruh tubuh tidak bertennaga, sakitkepala,susah tidur, dan lainnya berangsur menghilang secara nyata, pasienakan kembali berseangat. Setelah 30 hari akan pulih total, setelah diatasi tidakkambuh kembali. Metode eksklusif ini merupakan resep rahasia satu-satunyayang hanya bisa di dapatkan di Hongkong Medistra TCM. Metode TCM (Hongkong 3plus 1 Liao Fa). Diabetes telah mendapat respon yang sangat hangat dari masyarakatdi Tiongkok, Hongkong, dan beberpa Negara lainnya. Juga mendapatkan liputanpemberitaan berbagai media. Ini merupakan terobosan terbaru dalam mengatasipenyakit diabetes. Sekarang ini sudah hadir dan memberikan kontribusi dalammembantu megatasi diabetes yang dialami masyarakat Indonesia .

Ibu Shinta,51 tahun, warga depok. Menderita penyakit diabetes (kencing ma-

nis) sudah ada 13 tahin, kondisi gula darah tinggi, bahkan mengalami borok pada kaki,komplikasi juga terjadi di organ jantung dan ginjal. Ini mungkin karena pengaruh

konsumsi obat dalam jangka panjang, namun sangat sangat disayangkanbelum bisa pulih. Saya sudah hampir putus asa berobat kemanapunjuga hasilnya sama saa selalu kam- buh. Sampai akhirnya suami sayaminta agar berobat ke Hongkong MedistraTCM, ternyata hasilnya sangat mujarab, kondisigula darah stabil , dan komp- likasi organ

jantung dan ginjal sudah berkurangsecara nyata. Sekarang saya s u d a h

sehat dan beraktifitassecara normal.

Kantor berita resmi Ma-laysia Bernama mengata-kan dua polisi tewas akibatsatu serangan mortir dandua lainnya cedera setelahpasukan keamanan berusa-ha menghalau sekitar 100warga Filipina yang men-

Pertikaian Malaysia-Filipina Berakhir Baku TembakManila -

Pertikaian antara pasukan keamanan Malaysia dengan sekelompok wargaFilipina bersenjata, Jumat, berakhir dengan baku tembak yang menewaskansetidaknya dua polisi.

gasingkan diri di negarabagian Sabah, Malaysiatimur, selama lebih dari duapekan terakhir.

Kelompok suku Filipinabersenjata yang mengklaimdiri sebagai pengikut Ke-sultanan Sulu di Filipina se-

latan menuntut pengakuanserta uang ganti rugi dariPemerintah Malaysia kare-na telah membunuh 10 ang-gota mereka. Filipina han-ya mengonfirmasi seorangdi antara anggota kelompokitu tewas, dan mengatakan10 orang lainnya menyerahsedangkan sisanya lari kearah laut.

Kedua pemerintah mende-sak kelompok itu pulang danPM Malaysia Mohamad Na-jib bin Tun Haji AbdulRazak, seperti dikutip Berna-

ma, Jumat, mengatakan ke-sabarannya telah habis.“Jangan menguji kesabarankami. Kesabaran kami telahmencapai batas,” katanya.

“Kita berencana mengu-sir mereka. Mereka harusmenyerah dan pergi,” kataNajib, yang harus menye-lenggarakan pemilu padaApril dan mendapat tekan-an oposisi karena membiar-kan konflik aneh itu ber-larut-larut.

Raul Hernandez, juru bi-cara Departemen LuarNegeri Filipina, mengutippernyataan duta besar Ma-laysia untuk Manila menga-takan konflik itu telah sele-sai. Konfrontasi itu menga-ncam meningkatnya kete-

gangan antara Filipina danMalaysia, karena hubungandua negara secara periodikdilanda masalah-masalahkeamanan dan migrasi disepanjang perbatasan laut.

Surat kabar MalaysiaThe Star memberitakansetidaknya dua pria bersen-jata tewas dan tiga polisi ced-era. Satu rumah sakit diSandakan, sekitar 90 kmdari lokasi pertikaian di La-had Datu, menyatakan ke-pada Reuters pihaknya telahmenerima tiga personel poli-si yang cedera.

Pemimpin kelompok itusebelumnya mengemuka-kan kepada radio Filipinamereka telah dikepung poli-si Malaysia yang memperin-

gatkan dalam beberapahari belakangan ini bah-wa batas waktu mere-ka untuk pergi telahhabis.

Kelompok bersenja-ta itu menuntut pen-gakuan dari Malaysiadan merundingkankembali ketentuan-ke-tentuan asli tentangSabah yang disewakanoleh Kesultanan Sulu itukepada satu perusahaandagang Inggris pada abadke-19. Para pejabat Malay-sia mengatakan tuntutan kel-ompok itu tidak akan dipenu-hi. (ant/bali post)

Mohamad Najib bin Tun Haji Abdul Razak(ant/bali post)

Chicago -Ibu Negara Amerika

Serikat, Michelle Obama, sadarmempunyai kekuatan sebagaibintang dan menggunakannyaselama empat tahun untukmemerangi kegemukan padamasa kanak-kanak dan mem-bantu keluarga tentara.

Kini, setelah berhasildalam kampanye politik bagisuaminya, Presiden BarrackObama, Michelle juga menik-mati ketenarannya, sehinggamenimbulkan tanda tanyaapakah ia kebablasan menja-di ikon budaya pop.

Kemunculannya yangmengejutkan pada gelar Acade-my Awards - yang membuat diadisorot sejak keluar dari GedungPutih, berbusana gaun malamgemerlapan dan mengumum-kan pemenang Oscar kategoriFilm Terbaik - menjadi bahankritik terhadapnya. Ibu Negaraini telah menikmati popularitasyang stabil selama empat tahun,bahkan saat jajak pendapat ter-hadap suaminya menurun.

Tampil pada ajang Oscarmenghadirkan sisi lain ten-tang Michelle. Ia muncul ber-sepatu berhak tinggi. Si ibunegara ini menari hingga larutmalam bersama pelawakJimmy Fallon, memunculkanperdebatan di internet men-genai peran ibu negara.

Washington Post lewat kol-umnisnya, Courtland Milloy,yang kerap menulis isu-isuminoritas, menggambarkanpemunculan Michelle padaajang Oscar sebagai dolananyang konyol; dan mendesakdia menaikkan peran lebihbaik guna memberi hasil yanglebih sungguh-sungguh.

“Ke mana semua kecerdasanlulusan Princenton, pengacaraterdidik dari Harvard dan men-tor dari pria yang menjadi orangAfro-Amerika menjadi presidenAmerika Serikat itu?”. Kolom itumendapat ratusan tanggapandari orang-orang yang angkat topiterhadap kepedulian Michellepada masalah obesitas padakanak-kanak hingga mereka yangmelihatnya berjuang kerasmenyerupai bintang Hollywood.

Ibu Negara mengatakantidak terkejut atas komentar-komentar yang bertentangan

Peran Michelle Obama Jadi Polemik

(Suara NTB/ist)GLAMOR – Penampilan glamor Michelle Obama di ajang pialaOscar menimbulkan polemik soal peranan ibu negara di AS.

terhadap kehadirannya padapenyerahan Piala Oscar. “Se-mua orang dalam posisi inimendapatkan sorotan sangatbesar,” kata Michelle, kepadasekelompok kecil wartawan yangmengikuti perjalanan mengun-jungi tiga kota kecil untukmengkampanyekan gerakanAyo Bergerak guna memerangiobesitas pada kanak-kanak.

“Kami sering membahassorotan ini, memanfaatkan-nya, berdiri di depan sorotanyang baik agar ikut bersinar,”katanya menjelang menaridan melompat-lompat bersa-ma 6.500 anak yang berkum-pul pada hari olahraga.

Michelle meraih populari-tas di antara warga AmerikaSerikat, yang mempelajarikisah-kisah perjuangannya,antara lain membayari uangsekolah anak-anak pada awal

pernikahannya, atau kesuli-tan membesarkan dua anakgadisnya, Sasha dan Malia, diChicago, saat suaminya men-jadi senator di Washington DC.

Dalam kampanye AyoBergerak, Michelle, mengatakan,dia terpaksa berpikir berulangka-li tentang kebiasaan makan anak-anaknya setelah dokter menga-takan mereka terancam kelebi-han berat badan. Programnyaberhasil dengan menyediakanmakan siang yang sehat dan kinidisediakan untuk seluruh sekolahguna memerangi kegemukan danberhasil seperti di negara bagianMississippi.

Tapi tampil dansa di ajangOscar? “Tidak ada kriteria peker-jaan ibu negara, sungguh sulitmenyenangkan semua pihak,”kata Anita McBride, mantan stafIbu Negara Amerika Serikat,Laura Bush. (ant/bali post)