Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

9
Laporan Tugas Akhir Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065) 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG Akhir-akhir ini dunia usaha mengalami perkembangan yang pesat, khususnya di negara kita yang sedang gencarnya melakukan pembangunan disegala bidang. Mayoritas kegiatan tersebut mempunyai pusat-pusat pengelolaan yang disentralisir di kota-kota besar, terutama di Jakarta. Selaras dengan perkembangan dan kondisi alam kota jakarta, kebutuhan akan sarana penunjangnya akan semakin meningkat pula. Salah satu sarana yang penting dan efisien adalah gedung bertingkat. Apapun fungsi suatu bangunan gedung bertingkat, baik itu sebagai apartemen, perkantoran, hotel, plaza/mall atau convention hall, bangunan gedung selalu menjadi perangkat utama dalam infrastruktur pendukung perkembangan ekonomi suatu kota. Maka besar peran dan tanggung jawab para engineer ilmu Teknik Sipil dalam membangun perekonomian suatu kota dengan mendesign infrastruktur tersebut lalu menjamin bangunan tersebut kuat dan layak untuk digunakan sesuai fungsinya. Dalam Tugas Akhir ini kami akan melakukan design bangunan bertingkat dengan konstruksi baja, dimana bangunannya berfungsi sebagai apartemen. Pemilihan bangunan apartemen adalah karena apartemen merupakan salah satu solusi tempat tinggal yang efektif bagi masyarakat di kota Jakarata akibat terbatasnya lahan kosong, sedangkan konstruksi baja merupakan salah satu konstruksi bangunan yang mulai banyak digunakan, selain konstruksi beton. Tugas Akhir design apartemen dengan konstruksi baja ini merupakan salah satu bentuk peran serta pendidikan dalam mempersiapkan calon engineer untuk kemudian terjun dalan penerapan ilmu Teknik Sipil khususnya dalam proses mendesign bangunan gedung bertingkat. Proses design dalam tugas ini merupakan standar perancangan dalam proyek konstruksi gedung bertingkat, sehingga dapat dimanfaatkan sebagai pembelajaran yang berharga bagi calon engineer. 1.2. TUJUAN Tujuan dari tugas akhir ini adalah menghasilkan design struktur bangunan apartemen yang sesuai dengan syarat kekuatan dan kenyamanan.

description

perencanaan pada gedung salemamenggunakan beton bertulang dan profil bajayang disebut kompositmendesain dengan cara pre elimenary desginstruktur komposit

Transcript of Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Page 1: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Akhir-akhir ini dunia usaha mengalami perkembangan yang pesat, khususnya di

negara kita yang sedang gencarnya melakukan pembangunan disegala bidang.

Mayoritas kegiatan tersebut mempunyai pusat-pusat pengelolaan yang disentralisir di

kota-kota besar, terutama di Jakarta.

Selaras dengan perkembangan dan kondisi alam kota jakarta, kebutuhan akan sarana

penunjangnya akan semakin meningkat pula. Salah satu sarana yang penting dan

efisien adalah gedung bertingkat. Apapun fungsi suatu bangunan gedung bertingkat,

baik itu sebagai apartemen, perkantoran, hotel, plaza/mall atau convention hall,

bangunan gedung selalu menjadi perangkat utama dalam infrastruktur pendukung

perkembangan ekonomi suatu kota. Maka besar peran dan tanggung jawab para

engineer ilmu Teknik Sipil dalam membangun perekonomian suatu kota dengan

mendesign infrastruktur tersebut lalu menjamin bangunan tersebut kuat dan layak

untuk digunakan sesuai fungsinya. Dalam Tugas Akhir ini kami akan melakukan

design bangunan bertingkat dengan konstruksi baja, dimana bangunannya berfungsi

sebagai apartemen. Pemilihan bangunan apartemen adalah karena apartemen

merupakan salah satu solusi tempat tinggal yang efektif bagi masyarakat di kota

Jakarata akibat terbatasnya lahan kosong, sedangkan konstruksi baja merupakan

salah satu konstruksi bangunan yang mulai banyak digunakan, selain konstruksi

beton.

Tugas Akhir design apartemen dengan konstruksi baja ini merupakan salah satu

bentuk peran serta pendidikan dalam mempersiapkan calon engineer untuk kemudian

terjun dalan penerapan ilmu Teknik Sipil khususnya dalam proses mendesign

bangunan gedung bertingkat. Proses design dalam tugas ini merupakan standar

perancangan dalam proyek konstruksi gedung bertingkat, sehingga dapat

dimanfaatkan sebagai pembelajaran yang berharga bagi calon engineer.

1.2. TUJUAN

Tujuan dari tugas akhir ini adalah menghasilkan design struktur bangunan apartemen

yang sesuai dengan syarat kekuatan dan kenyamanan.

Page 2: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

2

1.3. METODOLOGI

Metodologi yang digunakan dalam mendesign apartemen yang menggunakan

konstruksi baja adalah :

� Pembebanan

Yaitu menentukan jenis dan besarnya beban-beban yang akan bekerja pada

bangunan tersebut.

� Preliminary Design

Yaitu menetapkan taksiran awal dari dimensi atau ukuran bagian-bagian bangunan

yang terdiri dari balok, kolom, pelat dan shear wall, dan core wall. Preliminary

design ini dihitung berdasarkan beban-beban yang bekerja pada bangunan.

� Pemodelan Struktur

Memodelkan struktur bangunan dengan menggunakan software ETABS 9

� Analisis Struktur

Melakukan analisis struktur dari permodelan yang telah dibuat. Analisis struktur

dilakukan dengan bantuan software ETABS 9. Analisis struktur ini bertujuan untuk

mengetahui respons struktur akibat bekerjanya gaya luar pada bangunan. Gaya luar

yang akan diperhitungkan adalah gaya vertikal dari beban mati dan beban hidup,

serta gaya horizontal/lateral dari beban gempa dan angin.

� Menentukan Profil Balok dan Kolom

Merencanakan dimensi elemen-elemen struktur apartemen seperti profil dari kolom

dan balok pada seluruh bangunan

� Sambungan Baja

Menghitung serta merencanakan suatu sistem sambungan yang terjadi pada bangunan

� Perencanaan Pondasi

1.4. INFORMASI UMUM BANGUNAN

Apartemen ini terdiri dari dua Tower dan satu Podium yang memiliki 1 lantai

basemen bersama. Setiap tower terdiri dari 30 lantai, sedangkan podium berlantai 4.

Berikut adalah tampak dan denahnya.

Page 3: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

3

R.K

ON

TR

OL

RE

CE

IPT

ION

NK

NK

Gambar 1.1 Site Plan

P H A S E 2

Gambar 1.2 Tampak Depan

Page 4: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

4

SIDE ELEVATION

Gambar 1.3. Tampak Samping

G

I

6'6 7

J

H'

H

F

E'

D

C

B

9854'32

C O R R I D O R

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOM KITCHEN

DINING

LIVING

KITCHEN MASTERBEDROOM

BEDROOM 1 BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOM 1

BATHROOM 2

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

BATH

BALCONY

BEDROOM 1

BEDROOM 2

LIVING

DINING

KITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOMKITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHEN

BATH

DINING

LIVING

DINING

KITCHEN

BEDROOM

BATH

BAL

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BEDROOM MASTER

LIVINGDINING

KITCHEN

BATH 2

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BAL

BATHROOM

KITCHEN

BAL

BEDROOM

KITCHEN

BATH

DINING LIVING

BATH

BAL

BEDROOM 1 BEDROOM 2

LIVING DINING

KITCHEN

BAL

BAL

BEDROOM

KITCHEN

DININGLIVING

DINING LIVINGDININGLIVING

VOID

VOID

BALCONY

LIVING

BATHROOM

BEDROOM 1

BEDROOM 2

KITCHEN

C O

R R

I D

O R

BATH

TYPICAL FLOOR PLAN ( 5 TO 26 )

LIFT LIFT

LIFT

LOBBYLIFT

4

B'

E

TPS

BATH 1

Gambar 1.4. Lantai 4 s.d. Lantai 30

Page 5: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

5

STAGE AREA

LOBBY

HALL

STORE

C O R R I D O R

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOM KITCHEN

DINING

LIVING

KITCHEN MASTERBEDROOM

BEDROOM 1 BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOM 1

BATHROOM 2

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

BATH

BALCONY

BEDROOM 1

BEDROOM 2

LIVING

DINING

KITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOMKITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHEN

BATH

DINING

LIVING

DINING

KITCHEN

BEDROOM

BATH

BAL

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BEDROOM MASTER

LIVINGDINING

KITCHEN

BATH 2

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BAL

BATHROOM

KITCHEN

BAL

BEDROOM

KITCHEN

BATH

DINING LIVING

BATH

BAL

BEDROOM 1 BEDROOM 2

LIVING DINING

KITCHEN

BAL

BAL

BEDROOM

KITCHEN

DININGLIVING

DINING LIVINGDININGLIVING

VOID

VOID

BALCONY

LIVING

BATHROOM

BEDROOM 1

BEDROOM 2

KITCHEN

C O

R R

I D

O R

BATH

LIFT LIFT

LIFT

LOBBYLIFT

G

I

6'6 7

J

H'

H

F

E'

D

C

B

9854'32

F'

THIRD FLOOR PLAN

STORE

BATH 1

TPS

P H A S E 2

4

B'

E

14' 151412 13 16 16' 18 191710 11

Gambar 1.5 Lantai 3

MULTI PURPOSED HALL

SURAU

SWIMMING POOL

GARDEN

FEMALE TOILET

PREPARATION AREA

BR

IDG

E

FOYER

GARDEN

POOL DECK

DECKCAFETERIA'S

LAUNDRY

MARKETMINI

STORAGESTORAGE

TERRACE

DECK POOL

JacuzziJacuzzi

Sauna

FOYER&

FITNESS ROOM

GYM

CYBERCAFE

ATM

CLINIC

BABY ROOM

DECKCAFETERIA'S

PANTRY

HNDCP HNDCP

ABLUTION

C O R R I D O R C O R R I D O R

SWIMMING POOL

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOM KITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

BATH

BALCONY

BEDROOM 1

BEDROOM 2

LIVING

DINING

KITCHEN

BALCONY

BEDROOM

KITCHENBATH

DINING

LIVING

DINING

LIVING

BEDROOM 1

BEDROOM 2

BALCONY

BATHROOMKITCHEN

BATH

BAL

BEDROOM 1 BEDROOM 2

LIVING DINING

KITCHEN

BAL

BAL

BEDROOM

KITCHEN

DININGLIVING

DININGLIVING

BATHROOM

BEDROOM 1

BEDROOM 2

KITCHEN

BATH

LIFT LIFT

LIFT

LOBBYLIFT

G

I

6'6 7

J

H'

H

F

E'

D

C

B

9854'32 4

B'

E

14' 151412 13 16 16' 18 191710 11

TN

WADING POOL

NK NK

SECOND FLOOR PLAN

F'

TERRACE

TERRACE

TERRACE

MANAGER OFFICE

ABLUTION

MALE TOILET

WADING POOL

TPS

TN

TYPE 2CTYPE 2B TYPE 2B TYPE 2A48.00 SQM 48.00 SQM 54.72 SQM 42.00 SQM

Gambar 1.6 Lantai 2

Page 6: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

6

CONTROL ROOM

RECEIPTION

UP UP

FIRST FLOOR PLAN

LOBBYLIFT

TPS

LOBBYLIFT

TPS

AA

B

B

Gambar 1.7 Lantai 1

SEMI BASEMENT LEVEL

LOBBYLIFT

TPS

LOBBYLIFT

TPS

AA

B

B

Gambar 1.8 Lantai Semi Basement

Page 7: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

7

LOB BYLIFT

LOBBYLIFT

T PS T PS

AA

B

B

Gambar 1.9 Lantai Basement

1.5. SISTEMATIKA PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

1.2. TUJUAN

1.3. METODOLOGI

1.4. INFORMASI UMUM BANGUNAN

1.5. SISTEMATIKA PEMBAHASAN

BAB II KRITERIA PERENCANAAN

2.1. ACUAN PERATURAN

2.2. FILOSOFI PERENCANAAN

2.3. ASPEK PERENCANAAN

2.3.1. Konfigurasi Bentuk Struktur

2.3.2. Kekuatan Dan Stabilitas

2.3.3. Stiffnes Dan Drift Limitation

2.3.4. Human Comfort Criteria

2.4. MATERIAL KONSTRUKSI

2.4.1. Baja Profile dan Pelat

2.4.2. Beton

2.4.3. Baja Tulangan

2.5. BEBAN PERENCANAAN

2.5.1 Beban Gravitasi

2.5.2 Beban Gempa

2.5.3 Kombinasi Pembebanan

Page 8: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

8

BAB III PRELIMINARY DESIGN DAN PERMODELAN STRUKTUR

3.1. SISTEM PEMBALOKAN

3.2. PENENTUAN DIMENSI AWAL ELEMEN STRUKTUR

3.2.1. Pelat lantai

3.2.2. Balok Anak Komposit

3.2.3. Balok Induk Komposit

3.2.4. Kolom

3.2.5. Shearwall

3.2.6. Corewall

3.3. PENGECEKAN PERSYARATAN BANGUNAN

TERHADAP GEMPA

3.4. PENENTUAN JARAK DILATASI

3.5. TINJUAAN DETAIL SAMBUNGAN BAJA

3.5.1. Sambungan Aksial

3.5.2. Sambungan Momen

3.5.3. Sambungan Geser

3.5.4. Sambungan Semi Kaku

3.5.5. Sambugan Gempa

3.6. RESUME PRELIMINARY DESIGN

3.7. PEMODELAN STRUKTUR

BAB IV ANALISIS STRUKTUR

4.1. PERMODELAN STRUKTUR

4.1.1 Bentuk Bangunan

4.1.2 Sistem Struktur

4.1.3 Komponen-Komponen Struktur

4.2. PEMBEBANAN GRAVITASI

4.2.1 Tinjauan Desain

4.3. PEMBEBANAN GEMPA

4.3.1 Tinjauan Desain

4.3.2 Persyaratan Perioda Getar Alami Bangunan

4.3.3 Kinerja Batas Layan Dan Ultimate Struktur

BAB V PERENCANAAN ELEMEN STRUKTUR DAN SAMBUNGAN

5.1. RESUME DESIGN

5.2. PERENCANAAN PELAT LANTAI

5.2.1 Pelat Lantai Dua Arah

5.2.2 Pelat Lantai Satu Arah

Page 9: Struktur Komposit Perencanaan Gedung Salembaasnas

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Struktur Gedung Apartemen Salemba Residences

Doris Antoni (15003035) I - Adhika Setyo N (15003065)

9

5.3. BALOK KOMPOSIT

5.3.1 Pemeriksaan Balok Baja

5.3.2 Pemeriksaan Balok Komposit

5.4. PERENCANAAN KOLOM

5.3.1. Pemeriksaan Mekanisme Tekan

5.5. PERENCANAAN SHEAR WALL

5.6. PERENCANAAN CORE WALL

5.7. PERENCANAAN BASE PLATE

5.7.1 Kuat Rencana Beton

5.7.2 Perhitungan Pembautan

5.7.3 Sambungan Antara Kolom Dengan Base Plate

5.8. PERENCANAAN SAMBUNGAN

5.8.1. Sambungan Kolom – Kolom

5.8.2. Sambungan Balok – Balok

5.8.3. Sambungan Balok – Kolom

5.8.4. Sambungan Outrigger Beam

5.8.5. Sambungan Coupling Beam