Storyboard & Story Line

6
STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Tugas Multimedia StoryBoard Iklan CBR 150i Oleh Rifky Chandra U. / 09.11.3327 Televisi dapat dikatakan sebagai media yang ampuh untuk melaksanakan perang kilat terhadap bisnis sarana transportasi. Terutama Sepeda Motor yang saat ini mudah didapat, praktis dan ekonomis, Perang antar Pabrikan sepeda motor harus ditunjang promosi yang gencar. Iklan televisi menjadi media promosi yang bagus dan efektif karena ditunjang dengan kombinasi audio dan visual.

description

multimedia

Transcript of Storyboard & Story Line

Page 1: Storyboard & Story Line

STMiK AMIKOM YOGYAKARTA

Tugas Multimedia

StoryBoard Iklan CBR 150i

Oleh Rifky Chandra U. / 09.11.3327

Televisi dapat dikatakan sebagai media yang ampuh untuk melaksanakan perang kilat terhadap bisnis sarana transportasi. Terutama Sepeda Motor yang saat ini mudah didapat, praktis dan ekonomis, Perang antar Pabrikan sepeda motor harus ditunjang promosi yang gencar. Iklan televisi menjadi media promosi yang bagus dan efektif karena ditunjang dengan kombinasi audio dan visual.

Page 2: Storyboard & Story Line

TUGAS MULTIMEDIA - STORYLINE

Honda CBR150i Adalah produk yang akan diluncurkan AHM sekitar awal tahun 2011 nanti, demi

menyasar kaum muda dan Jenjang kejuaraan indoprix dan motoprix menuju ke kancah balapan sport,

pihak AHM merancang iklan yang memiliki efek cepat dan bertenaga,

Di detik awal iklan ini menampakkan shoot lengkap Honda CBR warna merah yang diambil dari

belakang, kemudian yang berwarna hitam yang di shoot dari depan. Di gambar berikutnya yaitu

tampak seorang rider sedang mengendarai motor dengan berbagai gaya yang menunjukkan sedang

balapan berkecepatan tinggi.

Setelah itu, muncullah gambar dari empat bagian penting yang menarik yang di zoom secara penuh

untuk menggambarkan keeleganan produk tersebut, lalu keluarlah produk CBR secara lengkap.

Secara keseluruhan iklan ini berdurasi 20 detik

Page 3: Storyboard & Story Line

StoryBoard iklan TV berdurasi 20 detik

DESKRIPSI PRODUK

Nama Produk : All New Honda CBR 150i

Kategori Produk : Kendaraan Bermotor

Kegunaan Produk : Sebagai Sarana Transportasi

Keunikan Produk : Bentuk disukai Anak muda dan Bermesin Balap

Cara Pemakaian Produk : Dikendarai sesuai Petunjuk

Lain-Lain : Inovatif, Modifikasi

SEGMENTASI

Usia : 16 Tahun Keatas

Jenis Kelamin : Semua

Tingkat Pendidikan : Semua

Jenis Pekerjaan : Semua Jenis Pekerjaan

Tingkat penghasilan : Diatas 2 Juta Rupiah

TARGETING

Stasiun TV : RCTI, SCTV, TRANS7, ANTV

Program : iklan

Hari : Setiap Hari

Pukul : 09.00 – 22.00

POSITIONING

Citra Produk : True Blood of Sport Spirit!

STORY BOARD

Nama produk : Honda CBR 150i

Page 4: Storyboard & Story Line

Judul iklan : iklan Honda CBR 150i

Visual Sketsa Audio

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect

Durasi : 3 detik

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect :

Durasi : 3 detik

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect :

Durasi : 3 Detik

Muncul Sebuah Bagian dari depan Motor Berwarna Hitam

Tampak seorang rider yang sedang menikung mengendarai CBR

Wind effect

Fade in Fade out

Fade in Fade out

Original Opening CBR

Original Opening CBR

Expand In

Muncul Sebuah Motor Berwarna Merah secara Tiba-tiba

This is The new true blood of sport spirit

Page 5: Storyboard & Story Line

Visual Sketsa Audio

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect :

Durasi : 3 detik

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect :

Durasi : 5 detik

Keterangan : Announcer :

Musik :

Effect :

Durasi : 3

Kemudian rider tadi mengendarai dengan gaya balap

Kemudian tampaklah bagian dari Honda CBR yang di zom secara dekat

Kemudian produk tersebutditmpakkan secara keseluruhan

Checkerboard, exploding, whip

Zoom in, ascend

Expand In

Original Action CBR

Original Action Blade

Original closing Blade

The All New CBR 150R