Step Pembuatan Peta Bencana Lumpur

11
Langkah-langkah pembuatan peta arah aliran semburan lumpur Gunung Anyar: 1. Pengambilan Kontur Diawali dengan pembuatan kontur. Pengambilan kontur menggunakan aplikasi Global Mapper a. Buka aplikasi Global Mapper b. Pada tampilan awal seperti gambar di atas, klik menu Open Your Own Data Files. Pilih file SRTM Jawa Timur yang telah lebih dulu di download. Klik Ok

description

tutorial singkat mebuat peta kontur dan peta deng arcgis

Transcript of Step Pembuatan Peta Bencana Lumpur

Langkah-langkah pembuatan peta arah aliran semburan lumpur Gunung Anyar:

1. Pengambilan Kontur

Diawali dengan pembuatan kontur. Pengambilan kontur menggunakan aplikasi Global Mapper

a. Buka aplikasi Global Mapper

b. Pada tampilan awal seperti gambar di atas, klik menu Open Your Own Data Files. Pilih file SRTM Jawa Timur yang telah lebih dulu di download. Klik Ok

c. File akan diproses oleh Global Mapper hingga muncul tampilan seperti berikut.

d. Untuk lebih memudahkan pengambilan data kontur diperlukan batas-batas wilayah kabupaten. Buka shapefile batas wilayah kabupaten yang telah didapat sebelumnya. klik OK. Maka Global Mapper akan memproses rupa topografi Privinsi Jawa Timur dalam wilayah-wilayah kabupaten.

e. Klik menu Analysis pada menu bar > Generate Contours

f. Maka akan keluar window seperti berikut

g. Gunakan Contour Intervals sebesar 0,5 dengan satuan METERS. Lalu Klik kolom Contour Bounds. Klik Draw a Box untuk memilih lokasi yang akan diambil peta konturnya.

h. Klik oki. Berikut hasil setelah pengambilan kontur dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

j. Kontur trsebut perlu dikoversi menjadi file yang dapat dibaca ArcGIS. Cara mengubah file dari global mapper menjadi format shapfile adalah dengan mengklik file > export > export vector format.

k. Ganti outputnya menjadi shapefile

l. Kemudian akan muncul tabel seperti dibawah ini, klik centang pada Export Lines dan beri nama file > Save dengan tipe fil .shp.

2. Pembuatan Petaa. Peta input yang digunakan adalah peta citra satelit dari Arcbrutile dengan citra

satelit dari Bing.

Setelah mendapat peta input, lalu dilakukan tracing menganai data yang dibutuhkan.

b. Tracing jalan dan sungai dengan cara membuat shapefile baru dengan menggunakan arc catalog > klik kanan pada folder > new shapefile

c. Lakukan pengaturan pembuatan shapfile Jalan, Sungai dan Lokasi Semburan seperti pada gambar berikut.

d. Tracing jalan, sungai dan lopkasi semburan sesuai dengan peta citra satelit.

e. Masukkan shapefile kontur. Klik ikon add data > pilih file kontur.

f. Berikut hasilnya

3. Layout

Sebelum dilakukan export data, peta perlu dibuat bingkai terlebih dahulu atau biasa disebut layout.

Layout terdiri dari: Frame, Foto pembuat, Identitas Pembuat, Nama Pyoyek, Nama Peta, Legenda, Arah Mata Angin, Skala bar, dan Skala Batang.

Setelah pembuatan layout selesai, klik file > Export Map > Beri nama Peta dan tipe file > Save. Berikut hasilnya.