STENOSIS AORTA.ppt

6
STENOSIS AORTA

Transcript of STENOSIS AORTA.ppt

  • STENOSIS AORTA

  • DEFINISI

    Stenosis Aorta adalah kerusakan katup jantung yang ditandai dengan penyempitan katup aorta pada jantung, yang mana hal ini membatasi kemampuan katup untuk membuka sepenuhnya.ETIOLOGI

    Degeneratif Demam rematik Kongenital

  • PATOFISIOLOGI

    Streptokokus grup A menyebabkan infeksi faring,Antigen streptokokus menyebabkan pembentukan antibodiAntibodi akan bereaksi dengan antigen streptokokus, dan dengan jaringan pejamu yang secara antigenik sama seperti streptokokus (antibodi tidak dapat membedakan antara antigen streptokokus dengan antigen jaringan jantung)Reaksi imun yang terjadi akan menyebabkan kerusakan pada sel pajanan yang terus menerus menyebabkan makrofag akan meningkatkan sitoplasma dan organellanya sehingga mirip seperti sel epitel sel epiteloid bergabung menjadi granuloma aschoff body sel yang rusak akan diganti dengan jaringan fibrosa scar

  • DIAGNOSA

    Electrocardiogram (EKG) : ada penebalan otot jantung (hipertrofi).Chest x-ray: biasanya menunjukan suatu bayangan jantung yg normal. Aorta diatas katup aortic seringkali membesar.Echocardiography: dpt menunjukan suatu katup aortic yg menebal dan kalsifikasi yg membuka dgn buruk.Cardiac catheterization

  • TATA LAKSANA

    ******