Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

26

Click here to load reader

description

Sriwijaya Post Edisi Cetak

Transcript of Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Page 1: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSpirit Baru Wong Kito

HARGA ECERANRP 2.000

SIRKULASI: 0711-310345 IKLAN:0711-311888

SELASA6 JULI 201028 HALAMAN

REDAKSI 0711-313171

Oranjedi AtasAngin

ke halaman 7

Mobil Kapolres Muaraenim pun Ikut Dirusak

MUARAENIM, SRIPO — Pasca ben-trokan antara anggota TNI dan Pol-res Muaraenim, Pangdam II Sriwija-ya Mayjen TNI M Sochib dan Kapol-da Sumsel Irjen Pol Hasyim Irianto,meminta kepada kedua belah pihakuntuk sama-sama colling down. Tuju-annya agar situasi Muaraenim nor-mal kembali.

“Untuk saat ini prioritas menjagasituasi kondusif dulu sehingga kasusini tidak meluas. Dan kepada semuapihak yang terlibat sama-sama me-nahan diri,” tegas Sochib, di sela-selakunjungannya di Mapolres Muara-enim, Senin (5/7).

Seperti diberitakan harian ini, se-jumlah anggota TNI menyerang danmelakukan pengrusakan MapolresMuaraenim dam Pos Satlantas, Ming-gu (4/7) malam. Pemicunya keribut-an yang diduga melibatkan anggotaTNI dengan Brimob pada siang hari-nya.

■■■■■ Situasi Kota Muaraenim Nor Situasi Kota Muaraenim Nor Situasi Kota Muaraenim Nor Situasi Kota Muaraenim Nor Situasi Kota Muaraenim Normal Kembali mal Kembali mal Kembali mal Kembali mal Kembali ■■■■■ Pangdam-Kapolda Pangdam-Kapolda Pangdam-Kapolda Pangdam-Kapolda Pangdam-KapoldaMinta Minta Minta Minta Minta Colling Down Colling Down Colling Down Colling Down Colling Down ■■■■■ Pemicu Keributan Sudah Diamankan Pemicu Keributan Sudah Diamankan Pemicu Keributan Sudah Diamankan Pemicu Keributan Sudah Diamankan Pemicu Keributan Sudah Diamankan

Setelah diinvetigasi, aksi itu meng-akibatkan sejumlah inventaris milikPolres Muaraenim rusak. Untuk ken-daraan roda empat sekitar 15 unit ter-

masuk mobil dinas Kapolres Muara-enim, kendaraan roda dua puluhan

OPINION

Prof AMZULIAN RIFAIDekan Fakultas Hukum

Universitas Sriwijaya

Ini baru berita, jabatan JaksaAgung Hendarman Supanji di-nilai tidak sah. Itulah yang men-jadi dasar Yusril Ihza Mahendra(mantan Menkum HAM) mela-porkan Hendarman ke MabesPolri terkait Pasal 242 KUHP ten-tang penyalahgunaan wewe-nang dan sumpah palsu. Jika be-

Tunggu Langkah SBY

ke halaman 7

JAKARTA, SRIPO — JaksaAgung Hendarman Supan-dji akhirnya meladenimantan Menteri Kehakim-an dan HAM Yusril IhzaMahendra. Dia menantangYusril menggugat secarahukum jabatan JaksaAgung yang disandangnyatidak ilegal ke lembaga per-adilan.

Tidak hanya itu, Hendar-man mengingatkan kejak-saan akan memanggil pak-sa tersangka kasus dugaankorupsi Sisminbakum itu ji-ka tidak memenuhi pang-gilan.

“Itu adalah perintah un-dang-undang, bukan saya.Adalah penyidik melaksa-nakan perintah undang-undang. Maka, saya me-minta penyidik kumpulkanalat bukti, panggil (Yusril)untuk kedua kali,” tandas-nya usai mengikuti rapat,di Kantor Presiden, Senin(5/7).

Wajar, Hendarman mera-

Hendarman Tantang Yusril■■■■■ Gugat Jabatannya ke Pengadilan Gugat Jabatannya ke Pengadilan Gugat Jabatannya ke Pengadilan Gugat Jabatannya ke Pengadilan Gugat Jabatannya ke Pengadilan ■■■■■ Kejaksaan akan Panggil Paksa Kejaksaan akan Panggil Paksa Kejaksaan akan Panggil Paksa Kejaksaan akan Panggil Paksa Kejaksaan akan Panggil Paksa

sa gerah lantaran Yusril me-nuding jabatan jaksa agungyang disandangnya ilegal.Menurutnya, apa yang di-katakan Yusril itu adalahpendapat pribadi, dan diabukanlah hakim yang bisamemutuskan hal itu legalatau tidak. “Pak Yusril me-nyatakan saya ilegal, apa-kah Pak Yusril menjadihakim?” cetusnya.

Mensesneg Sudi Silalahisudah mengklarifikasi tu-dingan Yusril yang menye-but Hendarman sebagaijaksa agung ilegal. Dijelas-kan Sudi, posisi Hendar-man Supanji sebagai jaksaagung adalah legal karenabukan dalam kabinet lagi

menurut Undang-undangKementerian.

Yusril tidak bisa meneri-ma penetapannya sebagaitersangka oleh KejaksaanAgung lantaran Hendar-man Supandji tidak lagi sah

Gugat saja bahwaHendarman, jaksa agungilegal. Saya akan jawab

HENDARMANSUPANDJI

Jaksa Agung RI

ke halaman 7

PELATIH Belanda Lamber-tus van Marwijk mempre-diksi akan terjadi perta-rungan sengit saat timnyajumpa para ‘pejuang’ Uru-guay di semi-final Piala

Dunia yang digelar diStadion Green Point,Cape Town, Rabu(7/7) dini hari.

Media Belandakerap memban-dingkan Van Mar-

wijk dengan

POSISI Belandadiunggulkanjelang laga se-mifinal mela-wan Uruguaydi StadionGreen Point,Cape Town, Ra-bu (7/4) dinihari nanti.

Per ja lananOranje (sesuaidengan warnaj e r s e y - n y a ,Red) yang juga disebut TheDutch sangat fenomenal.Setelah memenangkan de-lapan laga kualifikasi menu-ju Afrika Selatan, penam-pilan Wesley Sneijder cs sa-ngat memikat di babak pe-nyisihan grup.

Tiga laga diakhiri dengankemenangan. Plus dua lagadi fase knock out. Belandamenjadi satu-satunya kon-testan empat besar yangmeraih kemenangan di tiappertandingan. Keberhasil-an melumat Brasil 2-1 men-jadi tambahan spirit anakasuh Bert van Marwijk me-ngalahkan Uruguay. De-ngan torehan empat gol,Sneijder patut diwaspadai.Sembilan gol Oranje lahirdari variasi serangan yangberbeda.

Strategi vanPersie sebagaitarget man taks e p e n u h n y abenar. StrikerArsenal ini ke-rap menjem-put bola di la-pangan te-ngah.

Winger Ar-jen Robbenmenjadi alter-natif jika terja-

di kebuntuan serangan.Akselerasinya dari sa-yap kanan, kemampu-an men-drible danmelakukan tem-bakan di luar ko-tak penaltipatut pun di-w a s p a d a iUruguay.

Meski pasukannya di-unggulkan pada laga ini,Pelatih Bert van Marwijktak mau sesumbar meme-nangkan laga dengan mu-dah. “Ini adalah pertan-dingan yang sangat berba-haya. Para pemain Uru-guay memiliki semangatpetarung dan kami harustetap fokus,” kata vanMarwijk.

Lebih dari Total Footballera Rinus Michels, pelatihBelanda awal 1970-an. Ri-nus Michels dijuluki TheSpinx dan berdisiplin ting-gi ini adalah penemu strate-gi modern sepakbola yangia beri nama Total Football.

Konsep dan strategi per-mainanya diperkenalkan diPiala Dunia Jerman 1974,saat tampil sebagai arsitektim.

Bersama sejumlah pe-main yang tak kalah tenar-

LAPORAN LANGSUNG

NURFAHMI BUDIARTOWartawan Sriwijaya Post

ke halaman 7

nya saat itu seperti JohanCruyff, Johan Neeskens,Ruud Krol dan Johnny Rep,mereka mempertonton-kan sepakbola paling me-nawan diban-ding timlain. Na-mun stra-tegi ini ka-lah 1-2 me-lawan Jer-man Bar-at di ba-

bak final.Michels menurunkan 11

pemain yang sama tiappertandingan. Termasuksaat mengalahkan juarabertahan Brasil di semifinal.Kecuali pertandingan grupmelawan Swedia, ketikamemasukkan Piet Keizermenggantikan posisi RobRosenbrink.

Strategi Total Football-nya kembali berja-

ya saat trio Mar-

kehala-man

7

PALEMBANG, SRIPO—- Sejak dua mingguterakhir harga beras disejumlah pasar tradisio-nal mengalami kenaik-an hingga dua kali lipat.Jika awal Juni lalu ke-naikan di kisaran Rp5.000 perkampil saat inimelesat hingga Rp14.000 perkampil. Aki-batnya, pedagang ke-bingungan lantaranpermintaan sepi, se-mentara kerugian tak

mampu ditekan. Ke-naikan ini mulai diikutisembako lainnya sepertitelur yang naik berkisarRp 1.000 per kg, termasukcabai yang sudah naik se-jak lama.

Pantauan Sripo, Senin (5/7) di pasar Sekanak, untukberas cap Koki yang biasa-nya Rp 114.000 naik hinggaRp 128.000 di tingkatan pe-dagang. Sementara untuk

Pedagang Bingung Jualan Sepi

ke halaman 7SRIPO/JACK

SRIPO/ARDANI ZUHRI

BESUK KORBAN — Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI M Sochib (keempat dari kanan) danKapolda Sumsel Irjan Pol Hasyim Irianto (ketiga dari kanan) membesuk salah satu korban sipilyang dirawat di RSUD Dr HM Rabain Muaraenim, Senin (5/7).

SRIPO/ARDANI ZUHRI

LIHAT KERUSAKAN — Kapolda Sumsel Irjan Pol Hasyim Irianto (kanan) didampingiKapolres Muaraenim AKBP Yohanes Suharmanto, melihat kerusakan pada mobil dinasKapolres Muaraenim, Senin (5/7).

PN/HERUDIN

Page 2: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 20102

SALAM SRIWIJAYA

DIREKTUR UTAMA: Herman Darmo. DIREKTUR: Ir H M Soleh Thamrin, Soetardjo, Gunawan Wibisono. PEMIMPIN UMUM: Ir H M Soleh Thamrin.WAKIL PEMIMPIN UMUM: Gunawan Wibisono. PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNGJAWAB: Hadi Prayogo, REDAKTUR PELAKSANA: L WenyRamdiastuti. MANAJER PRODUKSI: Theresia Juita. REDAKTUR EKSEKUTIF: Sutrisman Dinah. KOORDINATOR LIPUTAN: Wiedarto. SEKRETARISREDAKSI: H. Salman Rasyidin. STAF REDAKSI: Aminudin, Subardi, Azwir, Hanafijal, Rustam Imron, Ray Happyeni, Sudarwan, Zainal Piliang, KArpan, Harina Asiana, Syahrul Hidayat, Leni Juita, Muhammad Husin, Abdul Hafiz, Tarso, Lisma Noviani, Sugeng Haryadi, Ardani Zuhri, Zaini,Ahmad

Naafi, Vanda Rosetiati, Arsep Pajario, Saftarina, Aang Hamdani, Hendra Kusuma, Ahmad Farozi, Herman Danawi, Saifudin Zuhri. (Ilustrator: Syafnil Chaniago, Antoni Agustino) PERWAKILAN JAKARTA: Febby Mahendra Putra (Kepala Biro),Domuara Ambarita (Wakabiro), Heroe Baskoro, Budi Prasetyo, Antonius Bramantoro, Jonson Simanjuntak, Murjani, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Ismanto, Rachmat Hidayat, Sugiyarto, Yuli Sulistiyawan, Zulfikar W Eda

PEMIMPIN PERUSAHAAN: Bambang Hartono MANAJER IKLAN: MF Ririn Kusumawardani MANAJER SIRKULASI: Zulkarnain Tarmizi ( ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D ,Telp (0711) 310088 (6 saluran), Fax (0711) 312888. PERWAKILAN JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 12 Jakarta 10270, Telp. (021) 5483863, 5495359, 5494999, 5301991, Fax (021) 5495360 IKLAN: Gedung Persda Lt 1 Jl PalmerahSelatan No. 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 548 3008, 548 0888, 549 0666 Ext 7635 s/d 7638 Fax (021) 5369 6583 E-mail: [email protected]

HARGA LANGGANAN: Rp 50.000 sebulan (pembayaran di muka), luar kota plus ongkos kirim. Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran iklan langsung ke Bank: Bank Central Asia Palembang Rek No. 021-309665-3, Bank Permata, Palembang,Rek. No. 0400027048, BNI 46, Rek. No. 0051447426, atau langsung ke Kantor Pusat Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D Palembang, Telp Iklan (0711)-311888, Fax Iklan (0711) 310391. PERCETAKAN: NV Rambang(Isi di luar tanggung jawab percetakan)

HARIAN UMUM

SRIWIJAYA POSTPenerbit: PT Sriwijaya Perdana SIUPP: No 233/SK/Menpen/

SIUPP/A.7/1987 tanggal 22 Juni 1987 Jo.196/Ditjen

WARWARWARWARWARTTTTTAAAAAWWWWWAN SRIWIJAAN SRIWIJAAN SRIWIJAAN SRIWIJAAN SRIWIJAYYYYYA POST SELALU DIBEKALI TA POST SELALU DIBEKALI TA POST SELALU DIBEKALI TA POST SELALU DIBEKALI TA POST SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTA APA APA APA APA APA PUN DARI NARA SUMBERA PUN DARI NARA SUMBERA PUN DARI NARA SUMBERA PUN DARI NARA SUMBERA PUN DARI NARA SUMBER

Jika Anda ingin menyampaikan keluhan, kritik, dan saran tentang pelayanan publik, silakan mengirimkan SMS ke 0811710188 atau menghubungiSekretariat Redaksi : (0711) 310088 ext. 209, (0711) 313171, Fax: (0711) 312888, atau E-mail: [email protected] Identitas (nomorhandphone) akan ditulis lengkap.

Redaksi juga menerima artikel (opini) dan Mimbar Jumat, maksimal 2½ halaman, diketik satu spasi, huruf Times New Roman (size: 12), dilengkapi pas foto 4x6

SELASA6 JULI 2010

23 RAJAB 1431 H

ZUHUR : 12.08 WIBASHAR : 15.31 WIB

RABU7 JULI 2010

24 RAJAB 1431 H

MAGHRIB : 18.07 WIBISYA` : 19.21 WIB

SUBUH : 04.46 WIB

S A L A T

SembakoMerangkak Naik

Masyarakat diminta tidak panik menghadapi ke-naikan Tarif Dasar Listrik (TDL) per Juli ini

Asal tidak serangan jantung saja...

Giliran Jaksa Agung Hendarman menantangmantan Menhuk HAM Yusril Ihza Mahendra mem-buktikan soal jaksa agung ilegal dan dugaan ko-rupsi

Asal pengadilannya tidak direkayasa...

Beras, gula, cabe, telur, daging dan sembako lain-nya naik semua. Belum lagi tarif listrik dan airbersih

Asal jangan harga diri diturunkan

ARGA berbagai sembilan kebutuhan pokok(sembako) di sejumlah kota besar termasuk diSumsel merangkak naik meskipun bulan puasamasih satu bulan lagi. Diduga keras kenaikan

ini merupakan dampak dari kenaikan Tarif Dasar Listrik(TDL) yang mulai berlaku Juli ini.

Kenaikan beberapa kebutuhan pokok sudah mulai te-rasa. Harga beras produk lokal maupun beras yang dida-tangkan dari luar daerah Palembang dan kota lain di Sum-sel kini mengalami kenaikan rata-rata Rp100-Rp200 da-lam satu liter maupun ukuran kilogram. Begitu pula de-ngan harga daging sapi segar yang biasanya hanya ber-kisar Rp 70.000/kg kini naik hingga Rp 75.000/kg danayam potong dari kisaran Rp 40.000/ekor kini naik hinggaRp 42.500/kg.

Menurut sejumlah pedagang di pasar di Pasar Cindeatau di Pasar 16 Ilir, kenaikan harga kebutuhan pokok itunaik antara 10-20 persen dari harga normal.

Umumnya, kenaikan harga kebutuhan pokok dipasaranterjadi di hampir produk lokal, termasuk bumbu-bumbudapur seperti bawang merah dan cabe merah yangkenaikannya hingga mencapai 50 persen

Harga bawang merah yang biasanya hanya dijual Rp20.000/kg kini naik hingga Rp 35.000 atau naik hampirdua kali lipat dari harga normal.

Diperkirakan kenaikan harga sembako ini merupakandampak dari kenaikan TDL yang berlaku sejak 1 Juli 2010.Selain sembako, kenaikan ini sudah mulai dirasakan ka-langan pengusaha sektor perhotelan dan restoran. diper-kirakan jasa perhotelan dan restoran juga akan menaik-kan harga.

Karena itu seharusnya masyarakat tidak perlu panikdengan kenaikan TDL. Apalagi dengan melakukan aksiborong terhadap barang-barang kebutuhan pokok dankebutuhan lainnya.

Sikap panik masyarakat atau konsumen ini akan ber-dampak pada naiknya harga-harga yang bukan saja di-sebabkan oleh naiknya TDL melainkan juga sikap konsu-men itu sendiri.

Sikap sehat konsumen ini sangat diperlukan, mengingatdampak kenaikan TDL terhadap kenaikan harga barangtidak akan besar jika masyarakat tetap menerimanya de-ngan wajar. Jadi yang dididik sebenarnya sikap masyara-kat selaku konsumen dalam menerima keputusan peme-rintah dengan naiknya TDL. Perilaku masyarakat selakukonsumen yang penting tidak panik misalnya dalam mem-beli barang kebutuhan pokok dan lainnya.

Dampak TDL terhadap biaya produksi juga tidaklahbesar atau naik signifikan karena kenaikan TDL tidak ter-lalu besar. Kenaikkannya kan tidak terlalu besar jadi ma-sih dalam level wajarlah.

Karena itu, para pengusaha juga disarankan untukmelakukan langkah-langkah produktif, misalnya melaku-kan peremajaan alat produksi dengan yang hemat listrik,begitu juga harus dilakukan pengawasan pada penggu-naan listrik di perusahaan untuk menghindari pemborosanenergi listrik.

Naiknya TDL sudah pasti akan menambah beban pe-ngusaha karena adanya tambahan biaya (extra cost).Pastinya ada tambahan biaya untuk pengusaha apalagipengusaha yang bergerak di bidang produksi yang meng-gunakan energi listrik akan sangat berpengaruh.

Jika tambahan biaya ini terus berlanjut ujung-ujungnya,harga-harga di pasar akan naik. Kenaikan TDL pada akhir-nya yang menanggung itu masyarakat khususnya masya-rakat menengah ke bawah akan mengalami penurunanpendapatan riil. Kita tunggu juga aksi pemerintah untukmenahan lajunya kenaikan harga sembako dan jasa aki-bat kenaikan TDL.

H

POJOK

KEPADA YTH PimpinanBank Mandiri. Sehubung-an makin banyaknya ma-syarakat menggunakanjasa perbankan, khusus-nya Bank Mandiri, kamimenyarankan agar kasiryang tertera ada 3 orangdifungsikan agar masya-rakat tidak panjang

Minta TambahPetugas Kasir

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

TENAGA SURYA — Lampu Merah Simpang Empat Patal dan Sekojo kini menggunakan tenaga surya. Menurut petugas Satlantas di lokasi, lampu merah tenagasurya ini telah lama berfungsi. Dengan tenaga surya lampu merah di tempat ini akan tetap berfungsi jika listrik padam. Gambar diambil Kamis (1/7).

antrinya setiap hari. Seringkami lihat hanya 1 orangyang aktif kapan ditanyake petugas lagi isoma dankami maklum, Namunsampai jam 13.30, kadangmasih 1 orang yang bertu-gas maka wajar antri jadipanjang. Oleh karena itu,menurut hemat kami,

pada saat isoma gantianyang pada posisi kasir te-tap 2 orang berfungsiandai tak bisa 3 orang pe-tugas yang aktif apalagipada akhir bulan akhir danawal bulan. Pada Sripo te-rima kasih atas dimuat sa-ran ini.

08127841021

Berusaha Memperbaiki LayananJawab:

TERIMA kasih atas saran serta masuk-an Anda berikan kepada kami, begitupula Anda yang sudah memakai jasa ke-uangan dari Bank Mandiri. Kami menya-dari hal itu. Percaya lah, kami akan ber-usaha untuk memperbaikinya danmenghimbau kepada seluruh kantor ca-

bang untuk mengatur jadwal cuti danistirahat siang, terutama kasir dan frontliner. Bank Mandiri akan selalu membe-rikan yang terbaik bagi nasabahnya.(sep)

Boyke YuristaWakil Pimpinan Bank Mandiri Wilayah II

TransmusiLambat Tiba

KEPADA Yth Pimpinan bus Rapid Transit Transmusi.Saya mau bertanya kenapa kedatangan bus di halte diJalan Sersan Sani sangat lama sekali, mohon jawabannya.Terima kasih.

088274114964

Keterbatasan ArmadaJawab:

KAMI sangat berterima kasih Anda sudah menggu-nakan BRT Transmusi untuk aktivitas. Perlu kamijelaskan, 25 bus yang ada sekarang belum optimal un-tuk melayani dua koridor yang ada dan belum men-capai head way 10 menit antar bus. Namun, kami akanterus meningkatkan pelayanan demi untuk kenyaman-an warga atau penumpang bus Trans Musi. (sep)

Yusransyah IshakDirektur Operasional PT SP2J

Jalan HancurDilalui Dump Truk

PAK Wali Yth. Mohon perhatian jalan Pasundan Kalidonibaru dicor tapi sekarang dirusak oleh ratusan dump trukpengangkut tanah timbum tonase puluhan ton. Kami ma-syarakat senang dengan pak Wali dan jajarannya telahmemperhatikan jalan kami. Namun sekarang mohonperusak jalan tsb agar distop kegiatannya, kami akan demokalau masih melakukan kegiatan. Atas perhatian Bapakkami ucapkan terima kasih.

08127835880

Akan Datangi Pengembang

Menunggu Tagihan PBBKEPADA Dinas dan pihak terkait Lain-

nya. Kami warga masyarakat di ling-kungan kelurahan Sungai Selayur Rt 22mempertanyakan bahwa kami sebagianwarga tsb di atas belum mendapatkanblanko tagihan PBB, padahal sekarangsudah bulan Juni.

Bagaimana kami mau bayar pajak PBBsebagai kewajiban kami kalau tagihanPBBnya saja tidak sampai kepada kami.Sripo atas dimuatnya tulisan ini.

08980913203

Ke KPP Ilir BaratJawab:

UNTUK pembayaran di bawah Rp 5 juta atau buku4 dan 5 dikirimkan ke kelurahan masing-masing. BilaAnda mengetahui Nomor Objek Pajak (OP), Andadapat meminta ke petugas Kantor Pelayanan Pajak(KPP) Ilir Barat untuk dicetak. Dengan demikian da-pat langsung melakukan pembayaran. (sep)

NormadinHumas DJP Sumsel

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

SAMPAH DRAINASE — Petugas Dinas PU Bidang Pengendalian Banjir dan Drainase KotaPalembang membersihkan sampah yang diangkat dari dalam drainase di Jalan Jenderal Sudir-man Palembang, Senin (5/7). Pembersihan ini sebagai antisipasi banjir.

Ir. Kira TariganKepala Dinas

PU Bina Marga & SDA

Jawab:BENAR apa yang Anda

sampaikan. SebenarnyaDinas PU Bina Marga su-dah meminta pengem-bang/developer untukmemperbaiki jalan yangrusak akibat dump trukyang mengakut tanahtimbunan, namun yangbersangkutan tidak jugadatang.

Untuk itulah, petugaskami akan mendatangipengembang minta ke-pastian supaya jalan ter-sebut diperbaik. (sep)

Page 3: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010 3

JAKARTA, SRIPO — PT Sri-wijaya Air merevisi targetpenumpangnya menjadi8,5 juta-9 juta dari targetawal 6 juta penumpang se-panjang 2010 ini. Kenaikantarget penumpang inidisokong dengan sejumlahprogram promosi yang di-lakukan dengan menggan-deng mitra kerja sepertiBank Mandiri dengan pro-mo buy 1 get 1.

Menurut CorporateCommunication ManagerSriwijaya Ruth HannaSimatupang, target jumlahpenumpang direvisi kare-na sampai semester I pe-numpang maskapainya su-

Sriwijaya AirPatok 9 JutaPenumpang

■ Promo Buy 1 Get 1dah mencapai 4.964.274untuk rute domestik daninternasional. Dengan de-mikian, Sriwijaya sudahmenerbangkan sekitar54,4%-57,6% dari target se-lama setengah tahun ini.

“Karena kami terus me-nambah rute baru dan be-rencana menambah 27 unitpesawat sehingga dayaangkut penumpang ber-tambah,” kata Hanna,akhir pekan lalu.

Sriwijaya menyiapkansejumlah jurus untuk me-mastikan target tahun initercapai. Selain terus me-nambah rute baru, Sriwija-ya juga akan bekerjasama

dengan perusahaan lain se-perti penerbit kartu kreditGE Money dan perbankanseperti Bank Mandiri untukprogram buy 1 get 1.

“Kami juga memilikiprogram bagi pelajar da-lam masa liburan sertaprogram potongan hargabagi pihak-pihak tertentu,”imbuhnya.

Sayangnya, tidak banyakinformasi yang bisa diper-oleh dari maskapai lain ter-kait kinerja Semester I nya.Selain Sriwijaya, maskapailain yang merespon konfir-masi yang dilakukan ada-lah PT Indonesia AirAsia(IAA). Sayangnya Market-ing Manager IAA Andy

Adrian mengaku belumbisa menyebutkan realisasijumlah penumpang semes-ter I maskapainya.

“Sampai saat ini masihdalam proses perhitungan,tetapi sampai akhir ini tar-get penumpang IAA 3,5juta sampai 4 juta penum-pang,” kata Andy.

Andy menjelaskan, u-mumnya selama kuartalpertama merupakan lowseason bagi industri pener-bangan. Tetapi jumlah pe-numpang yang bepergianmenggunakan pesawatmeningkat seiring denganmasa-masa liburan pan-jang dan juga hari besar dikuartal kedua.(TC)

PALEMBANG,SRIPO —Mengisi waktu liburan,Hammer, distributor pro-duk pakaian dan celanamemberikan kesempatanistimewa bagi pelanggan.Program yang dikemasdalam saving Holidaymemberikan gratis potong-an belanja senilai Rp 100ribu dan Rp 75 ribu.

Karyawan Hammer, Rinakepada Sripo di outlet Ham-mer PS Mall, Senin (5/7)menjelaskan program iniadalah program nasionalyang digelar serentak di se-mua cabang Hammer selu-ruh Indonesia. Jangka wak-tu program juga sama, yak-ni dimulai sejak Senin (5/7)hingga tiga hari ke depanatau hingga Kamis (8/7).

Ini adalah salah satu caraHammer memanjakan pe-langgan. Selain itu melaluiprogram ini terjadi pening-katan penjualan sebesar 20persen dibanding kondisi

SRIPO/DEWI HANDAYANI

PILIH BAJU — Pengunjung memilih baju yang dijual di Outlet Hammer Palembang Square (PS),Senin (5/7).

Holiday Saving Hammer■ Dapat Potongan Harga Rp 100 Ribu

normal.Cara ikut program ini

cukup mudah. Kata Rina,pelanggan tinggal melaku-kan transaksi untuk pem-belian dua potong masing-masing berupa kemeja dancelana jeans otomatis men-dapat potongan Rp 100 ribudari total belanjaan.

Sementara jika membelidua potong kaos baik kaoskerah dan oblong langsungdipotong Rp 75 ribu untuksatu kali transaksi atau satustruk belanja perhari. “Ca-ranya sama, pelanggan ting-gal belanja, sistemnyapaketan, jika membelikemeja dan jeans dapat po-tongan Rp 100 ribu danbelanja dua potong kaosdipotong Rp 75 ribu lang-sung di kasir,” katanya.

Sementara untuk hargarata-rata yang berlaku ber-variasi, tergantung kualitasdan jenis produk. Untukharga kaos Hammer di

patok dari Rp 159 ribu hing-ga 229 ribu. Khusus kelom-pok Jeans atau celana pan-jang sebesar Rp 279 ribuhingga Rp 299 ribu. Begi-tupun untuk jaket dikisaranRp 299 ribu sampai Rp 349ribu. Puncaknya untukproduk yang laku keras,seperti kemeja dipatok R[259 ribu hingga Rp 279ribu. “Harga ini adalah har-ga lama, hingga saat iniuntuk Hammer belum me-ngalami kenaikan harga,”katanya.

Untuk permintaan sendi-ri, dijelaskan Rina masihstabil. Sehari untuk kondi-si normal setidaknya lebihdari 20 pieces pakaian danjeans terjual khusus harilibur, seperti saat ini pe-ningkatan mencapai 50pieces perhari. “Untuk pro-duknya sendiri, justru kaosdan kemeja yang palinglaris dibandingkan jeansatau jaket,” katanya. (sta)

SATU pertanyaan bagi pemilik kamera DSLR, tahukahAnda cara mendapatkan hasil bidikan yang bagus di tem-pat gelap tanpa pakai flash? Tidak? Hmm, pernah dengaristilah AE-lock, Auto Lighting Optimizer, Auto ISO?

Bila jawaban Anda juga tidak, tak perlu malu. Banyak diantara penggemar fotografi digital lain yang juga tidaksepenuhnya paham dan menguasai semua fitur yangdibenamkan di kamera DSLR (digital SLR) miliknya. Sa-yang bukan?

Tapi jangan kuatir. Ada kesempatan bagus untuk bela-jar teknik dan fitur kamera digital langsung dari pakarfotografi di Asia yang berjuluk The Walking Dictionary ofDigital Photography. Teoh Peng Kee, begitu nama asli-nya, akan mengupas beragam tips untuk memaksimalkanpemakaian kamera DSLR dalam sebuah seminar di Jakar-ta akhir pekan ini.

Nah jika tertarik menyimak ajaran konsultan fotografiyang tahun 2008 lalu menjadi mentor para fotograferpeliput Olimpiade 2008 di Cina, silakan kunjungi situs

www.canon.co.id. Jika Anda mau tahu karya-karya TheWalking Dictionary of Digital Photography ini, menujulahke http://www.teohpengkee.com. Di sana Anda bisa me-nikmati antara lain rekaman keindahan pulau Dewata.(KC)

Mengungkap Rahasia Kamera dari Website

TEOH PENG KEE

Salah satu contoh karya Teoh Peng Kee yang ada di situsnya:www.teohpengkee.com.

Page 4: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 20104

JAKARTA, SRIPO — PjsGubernur Bank Indonesia,Darmin Nasution, menga-takan, BI tetap optimistispada target inflasi sebesarlima persen plus minussatu persen untuk tahun2010. Oleh karena itu, De-wan Gubernur BI tetapmemutuskan BI Rate ditingkat 6,5 persen.BI terusmempertahankan BI Ratedi angka ini sejak Agustus2009.

“Kalian pikir bakal naik,ya?” seloroh Darmin dalamketerangan pers di GedungThamrin, Senin (5/7).

Dewan Gubernur meni-lai BI Rate di tingkat 6,5persen masih konsisten

Harga Minyak NaikSINGAPURA,SRIPO — Harga minyak naik di perdaganganAsia Senin (5/7), karena para pedagang membeli minyak yangharganya anjlok pada pekan lalu, kata pengamat.

Kontrak utama New York, minyak mentah jenis “light sweet”untuk penyerahan Agustus, naik 53 sen menjadi 72,67 dolar ASper barel pada sore hari. Minyak mentah “Brent North Sea”untuk penyerahan Agustus naik 54 sen menjadi 72,19 dolar.

Para pedagang memburu minyak yang murah menyusulanjloknya harga pada pekan lalu, kata Serene Lim, analis mi-nyak dan gas pada bank Australia, ANZ, yang berbasis di Si-ngapura.

“Saya kira karena harga minyak sudah turun cukup tajam,akan terjadi kebangkitan karena para investor jangka panjangakan membeli minyak di pasar,” katanya. Ia menambahkan bah-wa kenaikan harga juga didukung oleh adanya konsolidasi hargapada selang 72 hingga 73 dolar.(Ant)

Peringkat Bank Panin Jadi AAJAKARTA,SRIPO — Lembaga pemeringkat internasional FitchRatings menaikkan peringkat nasional Bank Panin menjadi AA(idn) dari AA-(idn), dan peringkat obligasi rupiah senior dansubordinasi berturut-turut menjadi AA(idn)’ dari AA-(idn)’ danmenjadi AA-(idn) dari A+(idn).

Menurut siaran pers Fitch Ratings yang diterima di Jakarta,Senin (5/7), prospek peringkat nasional tersebut stabil. Disebut-kan, Fitch juga merevisi prospek peringkat jangka panjang matauang asing penerbit (Long-term Foreign Currency Issuer DefaultRating/LTFC IDR) menjadi positif dari stabil, sedangkanperingkatnya ditegaskan di ‘BB’.

Lembaga pemeringkat yang berbasis di Singapura itu menje-laskan, kenaikan peringkat nasional tersebut didasarkan padapeningkatan profil keuangan Panin yang didukung oleh kuatnyapermodalan dan cadangan dari potensi menjadi kerugian darikredit bermasalah (NPL). (Ant)

BI RateBertahan

■ 6,5 Persen ■ Tak Berubah Sejak 2009untuk menekan inflasiyang makin tinggi pada ak-hir triwulan kedua sehing-ga mungkin untuk menca-pai target inflasi yang telahditetapkan.

Hal ini sejalan dengankomitmen BI untuk menye-suaikan diri agar inflasi nan-tinya tetap sesuai denganperkiraan. Pasalnya, BImelihat indikasi tekananinflasi yang cenderung me-ningkat intensitasnya.

Peningkatan ini dipicukenaikan TDL, waktu men-jelang Ramadhan dan IdulFitri serta kenaikan hargabahan makanan yang dise-babkan ketidakpastianmusim. “Keputusan terse-

but diambil dengan evalu-asi secara menyeluruh ter-hadap perekonomian danprospek perekonomian kedepannya. BI rate tersebutmasih konsisten dgn targetinflasi 5 persen plus minus1,” tambahnya.

BI juga memperkirakanpertumbuhan ekonomipada 2010 cenderung me-nembus batas atas kisaranproyeksi 5,5-6 persen. Ke-naikan ekspor dan investa-si diperkirakan akan terusterjadi dan semakin mem-perkuat kenaikan konsum-si dalam mendukung per-tumbuhan ekonomi yanglebih tinggi pada 2010 dan2011.(KC)

Harus Ada Solusi buat GapensiJAKARTA, SRIPO — Wakil Presiden Boediono mengharapkan adanya keputusanyang terbaik terhadap keluhan Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia(Gapensi) terkait dengan sistem pelelangan dan pengaturan keikutsertaan lelangbagi kontraktor besar dan usaha kecil dan menengah (UKM). Wapres Boedionomengungkapkan hal itu saat menanggapi keluhan Ketua Umum Gapensi Soeharsojo,pada pembukaan rapat pimpinan nasional Gapensi di Gedung II Istana Wapres,Jakarta, Senin (5/7).

“Saya akan mendukung keputusan yang terbaik. Saya harapkan juga keputusanitu tidak terlalu lama dalam pelaksanaan proyek,” tandas Wapres Boediono. Sebe-lumnya, Wapres Boediono mengatakan, jangan sampai satu usaha kontruksimembebankan kepada kelompok usaha kontruksi lainnya sehingga hasilnya kurangbaik.

“Bagaimana yang terbaik, apakah kontraktor besar dan kontraktor kecil, nantiMenteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto, Menteri Dalam Negeri dan menterilainnya bisa membahas masalah ini sehingga ada kemitraan antara yang besar danyang kecil,” jelas Boediono.(KC)

PALEMBANG,SRIPO —Bank Sumsel Babel tidakmain-main merekrut calonpegawai yang akan me-nempati posisi analis kreditdan Yuris (legal). Merekamenjadwalkan proses pe-rekrutan hingga 11 bulansebelum menentukan finalcalon pegawai yang bakalmenduduki posisi itu.

Direktur Umum danSDM Bank Sumsel Babel,Mugiono kepada Sripo di-sela-sela pelatihan KlasikalPerbankan di gedung Ma-gister Managemen (MM)Unsri, Senin (5/7) menje-laskan secara total setidak-nya ada sekitar 1.200 pela-mar untuk posisi calonanalis dan Yuris.

Setelah melalui prosesseleksi ketat, terpilih 41 o-rang. Mereka rata-rata ma-hasiswa terbaik dari Unsri

dan beberapa Universitasluar Palembang yangmengajukan lamaran lang-sung. “Setelah kita tes danseleksi, terpilihlah 24 calonanalis dan enam calonYuris,” katanya.

Setelah dinyatakan lulus,peserta langsung mengi-kuti pembekalan di RindamKabupaten Muaraenimdan diteruskan mengikutipelatihan Klasikal Perban-kan yang dipusatkan di ge-dung MM Unsri. Disini,lanjut Mugiono, pesertawajib mengikuti empatrangkaian pembekalan,mencakup pengetahuanakademis, pengetahuannon kredit dan non hukumperbankan, pengetahuanproduk knowledge per-bankan dan pengetahuanperkreditan perbanan un-tuk calon analis dan aspek

hukum bagi calon Yuris.“Di Pelatihan ini kita lang-

sung melibatkan tim ahlidari MM Unsri dan internbank Sumsel Babel, mere-ka ikut serta menyeleksiserta memberikan hasilevaluasi tentang kinerja ca-lon pegawai,” kata Mugi-ono yang lebih menitik be-ratkan evaluasi pada faktorkeaktifan dan kehadiranpeserta.

Dilanjutkan Mugiono,lulus pada tahap kedua, kesemuanya wajib menjalaniOn The Job Training sela-ma tujuh bulan dan tahap-an terakhir adalah pem-buatan makalah. Pesertawajib membuat laporanberbentuk skripsi dan ha-rus dipresentasikan di ha-dapan direksi bank SumselBabel langsung, sehinggatotal pembekalan calon

Butuh 11 Bulan Rekrut Karyawan■■■■■ Calon Analis-Y Calon Analis-Y Calon Analis-Y Calon Analis-Y Calon Analis-Yuris Bank Sumsel Babeluris Bank Sumsel Babeluris Bank Sumsel Babeluris Bank Sumsel Babeluris Bank Sumsel Babel

analis dan Yuris hingga 11bulan. “Puncaknya, ya itusaat presentasi hasil di ha-dapan dewan komisaris,jika mereka lulus dan mam-pu melewati dengan baikbaru ditempatkan bekerja.Namun statusnya dalampercobaan dengan masakerja enam bulan. Jika lulusbaru diangkat menjadi ca-lon pegawai Bank SumselBabel,” kata Mugiono.

Mugiono mengatakancara ini diharapkan BankSumsel Babel benar-benarmendapatkan calon pega-wai andal. Bagi merekayang lulus, lanjut Mugiono,akan ditempatkan ke selu-ruh kantor cabang BankSumsel Babel. “Ibarat mili-ter, calon analis ini adalahtentaranya, maka rodapenggerak perbankan ada-lah mereka ini,” kataMugiono. (sta)

JAKARTA, SRIPO — Bank Indo-nesia (BI) mencatat cadangan de-visa Indonesia sampai dengan akhirtriwulan II-2010 mencapai 76,3miliar dolar AS atau setara dengan5,9 bulan impor dan pembayaranutang luar negeri Pemerintah.

Menurut Pjs Gubernur BIDarmin Nasution, paket kebijakanmoneter dan keuangan yang dike-luarkan BI pada 15 Juni 2010 lalutelah diterima secara positif olehpelaku pasar baik domestik mau-pun internasional, dan diyakini akansemakin memperkuat manajemenmoneter dan pendalaman pasar ke-uangan.

“Dengan perkembangan terse-but, selama triwulan II-2010, nilaitukar rupiah secara rata-rata cen-derung menguat disertai denganvolatilitas yang menurun,” jelas

Darmin pada konferensi pers usairapat dewan gubernur BI digedungBI Jakarta, Senin (5/7).

Di sisi domestik, lanjut Darmin,perekonomian menunjukkan kinerjayang terus membaik disertai de-ngan tetap terjaganya stabilitas mo-neter dan stabilitas sistem keuang-an. Perbaikan ekonomi global ber-dampak positif bagi kinerja sektoreksternal dan investasi Indonesiaselama triwulan II-2010, sehinggasiklus pemulihan ekonomi domes-tik menjadi lebih kuat karena tidakbertumpu hanya pada konsumsi.

BI memperkirakan pertumbuh-an ekonomi Indonesia dapat men-capai sekitar 6 persen pada triwu-lan II-2010. Perbaikan kinerja sektoreksternal antara lain tercerminpada surplus transaksi berjalanNeraca Pembayaran Indonesia

(NPI) yang diperkirakan mencapai1,75 miliar dolar AS pada triwulanII-2010, lebih tinggi dari perkiraansemula sebesar 1,23 miliar dolarAS.

Sementara surplus pada tran-saksi modal dan finansial juga di-perkirakan lebih besar, yaitu men-capai 3,09 miliar dolar AS, lebihtinggi dari perkiraan semula sebe-sar 1,16 miliar dolar AS.

“Tingginya surplus yang terjadibaik pada neraca transaksi berja-lan maupun transaksi modal danfinansial sejalan dengan perbaikanekonomi global yang disertai ke-naikan harga komoditas dunia, danmulai meningkatnya arus modalasing karena perbaikan outlookcredit rating dan persepsi interna-sional terhadap Indonesia,” kata-nya. (Tribunnews/aco)

Cadangan Devisa76,3 Miliar Dolar AS

Boediono TRIBUNNES/HERUDIN

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

PELATIHAN — Sebanyak 40 calon pegawai Bank SumselBabel mengikuti Pelatihan Klasikal Calon Analis dan Yuris Perbankan diMagister Managemen Unsri, Senin (5/7). Pelatihan dibuka Direktur Umum dan SDM Bank SumselBabel, H Mugiono.

Page 5: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010 5

PALEMBANG,SRIPO —Prediksi kalangan yangmenyebut harga mobil ba-kal naik, Juli ini menyesuai-kan kenaikan besi dan bajasedikit banyak belum ter-bukti. Sejumlah distibutormasih menempatkan har-ga lama sambil menunggukebijakan baru dari Peme-rintah.

Kepala Divisi CounterTunas Auto Graha (TAG),Wirman F Setiawan kepa-da Sripo di ruang kerjanya,Senin (5/7) menjelaskan se-cara umum kendaraanToyota ---mobil keluaranJepang masih dijual denganharga lama. Pihaknya be-lum menerima instruksidari pusat tentang pember-lakukan harga baru. Na-mun untuk prediksi hargabaru sudah ada. “Tapi kitabelum meneriman instruk-si kapan harga baru berla-ku, sejauh ini untuk pen-jualan masih mengguna-kan harga lama,” katanya.Ada beberapa faktor pemi-

Harga Mobil Jepang Stabil■ Buatan Amerika Mulai Naik

cu kenaikan harga, sepertikenaikan biaya produksi,kenaikan harga bahan ba-ku, kenaikan PPN. Semuafaktor diatas sudah terjadi,ternyata tetap tidak mem-pengaruhi harga jual mo-bil.

Pihaknya berharap agarharga yang berlaku seka-rang ini dapat terus stabil.Karena permintaan kenda-raan khususnya Toyota(brand otomotif yang diba-wahi TAG, Red) sedangmengalami peningkatanpermintaan signifikan.

Peningkatan ini dipicuoleh masa liburan dan jugamenjelang lebaran. Bahkanpeningkatan ini dapat ber-kisar antara 10 persen hing-ga 20 persen dari total pen-jualan perbulannya yangdapat mencapai 150 sampaidengan 200 unit perbulan-nya.

“Dari semua jenis mobilToyota, yang memberisumbangan penjualan ter-tinggi yaitu dari kategori

passenger vehicle (kenda-raan penumpang) yangmencapai 40 persen, se-dangkan sisanya diberikandari kategori kendaraanniaga dan sedan yang ber-imbang sekitar 30 persen,”katanya.

Harga Ford Mulai NaikSementara mobil keluar-

an Amerika khususnyakendaraan merek Ford su-dah mulai merevisi hargauntuk beberapa jenis pro-duknya, per Juli ini, namunkenaikan tidak terlalu ting-gi. Seperti untuk FordEverest 4x2 yang naik Rp 1juta, untuk yang 4x4 meng-alami kenaikan Rp 2 juta.Diakui kenaikan berasaldari kebijakan pusat.“Mungkin memang dariadanya peningkatan hargabahan baku, seperti baja dipasaran dunia beberapawaktu yang lalu,” kataRyan Ultari, Dealer Cus-tomer Relation CenterFord Palembang beberapahari yang lalu. (sta)

ONDA motort a m p a k n y aakan terusmenggempur

pasar skuter otomatik(skutik) di Indonesia. Di-am-diam PT Astra HondaMotor (AHM) sudahmenyiapkan dua modelbaru, tetapi untuk tahundepan.

Persiapan ini ditemu-kan setelah melihat doku-men izin produksi duaunit baru dengan kodeNC 11A3C A/T meng-

gendong mesin ber-kapasitas 108 cc yangdiproduksi 520.000 unit.Lainnya, NC110A1C A/Tjuga berkapasitas 108 cc de-ngan pengajuan produksi140.000 unit. Kedua tipe ter-sebut mengantongi izinproduksi tertanggal 1 Juli2010.

Johannes Loman, Execu-tive Vice President Direc-tor PT AHM, di Cikarang,yang dikonformasi, Senin(5/7) mengatakan “Kare-na pasar skutik terus ber-

kembang, kita akan terussiapkan produk-produkbaru di segmen ini untukmenggairahkan pasar,”ujar Loman.

Saat ditanya waktu pe-luncuran produk baru ini,Loman menegaskan takakan ada lagi produk skutikyang diluncurkan pada ta-hun ini. “Kalau itu, tunggutahun depan,” jawabnyasingkat.

Keseriusan AHM meng-garap pasar skutik ditun-jukkan dengan meluncur-

Honda Siapkan Dua Skutik Anyar

JAKARTA, SRIPO —Pembelian mobil baru dengan kreditmasih menjadi mayoritas konsumen di Indonesia. Bukti-nya, hingga pertengahan 2010, pembiayaan mobil mela-lui kredit diperkirakan sudah mencapai Rp 40 triliun.

Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indo-nesia (APPI) Wiwie Kurnia mengatakan, pertumbuhankredit mobil di Indonesia selaras dengan kondisi pasar.Ini tentu berpengaruh juga pada aset perusahaan pem-biayaan (multifinance) yang banyak dipengaruhi olehpasar otomotif nasional karena berkontribusi cukup sig-nifikan, sekitar 60 persen.

Menurut data penjualan sementara, total pasar mobilnasional sepanjang semester pertama tahun ini sudahmenembus 360.000 unit. Sementara itu, Gabungan Indus-tri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) masih me-nargetkan pasar nasional 650.000 unit pada tahun ini.

“Dari total penjualan mobil baru di Indonesia, lebih dari70 persen menggunakan bantuan multifinance (kredit).Nah, mayoritas hampir 90 persen yang mendominasimenggunakan kredit itu mobil-mobil dengan harga Rp150 juta-Rp 200 jutaan,” ujar Wiwie, Senin (5/7).

Pada awal tahun, APPI memproyeksikan asetmultifinance tahun ini bisa mencapai Rp 200 triliun. Meng-acu data Statistik Ekonomi Keuangan Indonesia dari BankIndonesia, total penyaluran kredit multifinance per Apriltahun ini menembus Rp 152,23 triliun atau naik 16,5 per-

Wow! Kredit Mobil Tembus Rp 40 T

kan Scoopy dan PCX. Se-telah sebelumnya Vario,Beat, dan Vario Techno.Sementara kompetitorYamaha masih mendomi-nasi pasar dengan produkandalan Mio, Mio Soul,dan Xeon.

Asosiasi Industri Sepe-damotor Indonesia (AISI)memprediksi total pasarsepeda motor Indonesiaakan menyentuh 6,8 jutaunit. Dari jumlah itu, se-kitar 45 persen akandiserap skutik.(KC)

H

JAKARTA, SRIPO — Sete-lah helm, kini giliran akiyang harus memiliki Stan-dar Nasional Indonesiaatau SNI. Tak cuma mobil,tapi juga untuk motor. Ke-menterian Perindustrianatau Kemenperin tengahmenyiapkan peraturanyang akan berlaku akhirtahun ini.

Panggah Susanto, Direk-tur Industri Alat Transpor-tasi dan KedirgantaraanKemenperin, menjelaskan,langkah ini untuk mengan-tisipasi beberapa perjanjianperdagangan bebas (FTA).

sen dari periode yang sama tahun lalu, Rp 130,65 triliun.Kenaikan tersebut didorong kontribu-

si segmen pembiayaan konsumen67,8 persen atau sebesar Rp 103,32triliun. Segmen ini termasuk pem-biayaan kendaraan bermotor danbarang konsumsi (elektronik).

“Dari jumlah itu, kalau untukmobil saja bisa mencapai 40 per-sen. Berarti, prediksi saya sampaisemester pertama tahun inipembiayaan kredit mo-bil bisa Rp 30 tri-liun-Rp 40 tri-liun,” paparWiwie.(KC)

KOMPAS.COM

PRODUK SCOOPY— Honda mengincar pasar matik dengan mengeluarkan produk matik terbaru Scoopy akhir bulan Juni lalu.

IST

Akhir Tahun Aki Harus SNI“Memang, impor belum

mencemaskan. Namun, inipenting untuk diantisipasiagar produk aki nasionalbisa bersaing sehat denganproduk impor,” ujar Pang-gah di Jakarta, akhir pekanini.

Saat ini, Direktorat Jende-ral Industri Alat Transpor-tasi dan Telematika (IATT)tengah menyiapkan suratkeputusan menteri untukmengukuhkan kebijakan.Pihak Kemenperin, lanjutPanggah, juga telah berte-mu dengan Badan Standar-disasi Nasional (BSN) dan

pelaku usaha untuk mem-bahas hal tersebut.

Selain itu, katanya,Kemenperin telah me-nyiapkan laboratoriun un-tuk uji coba. “Mudah-mu-dahan akhir tahun sudahbisa diberlakukan,” ung-kapnya.

Peraturan ini akan mene-mani beberapa ketetapanSNI wajib lain, seperti velgkendaraan bermotor yangtengah memasuki tahapnotifikasi di WTO dan duaSNI wajib yang sudahmulai berlaku terhadap bandan helm.(KC) Wiwie Kurnia IST

Page 6: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 20106

YOGYAKARTA, SRIPO —Anggota Komisi PemilihanUmum (KPU) Andi NurpatiBaharuddin yang telahmenjadi pengurus PartaiDemokrat, masih me-nunggu hasil rapat plenoKPU soal pemberhentian-nya agar bisa diteruskan kePresiden Susilo BambangYudhoyono.

Andi menanti pember-hentiannya sambil mengi-kuti rangkaian acara Muk-tamar Muhammadiyah ke-46 yang berlangsung 3-8Juli 2010 di Yogyakarta. “Sa-ya belum tahu apa keputus-an rapat pleno KPU hariini,” kata Andi seusai mene-mui Ketua Umum PP Mu-hammadiyah, Din Syamsu-din di Sportorium Universi-tas Muhammadiyah Yog-yakarta (UMY), Senin (5/7).

Andi bahkan kaget saatmendapat informasi KPUbelum menggelar rapatpleno soal pemberhentian-nya, sebagaimana reko-mendasi hasil sidang De-wan Kehormatan (DK) KP-U, pekan lalu. Meski begi-tu, Andi tak ingin berpikir-an buruk teman-temannyadi KPU sengaja mengham-bat pemberhentiannya.

“Saya rasa tidak. Karenasaya menghargai proses diKPU. Kalau memang belumquorum, ya belum bisa. Ta-pi, itu (pemberhentian)memang permintaan sa-ya,” ujar Andi didampingiHabiburahman, suaminyadan tiga anak mereka.

Berapa hari pun Presidenakhirnya akan mengeluar-kan Keppres pemberhenti-annya, Andi mengaku ber-sabar menunggunya. Kare-na itu merupakan keingin-annya sejak mendapat la-maran dari Ketua UmumPartai Demokrat Anas Ur-baningrum.

“Saya masih menungguproses itu,” tandasnya.

Surat PemberhentianKetua Komisi Pemilihan

Umum (KPU) Hafiz An-syhary meminta PresidenSusilo Bambang Yudhoyo-no secepatnya mengeluar-kan Keputusan Presiden(Kepres) pemberhentiankomisioner atau anggotaKPU Andi Nurpati. Sebe-lum keluar surat pem-berhentian, KPU berharappresiden menerbitkan Su-rat Peraturan Pemerintahtentang penon-aktifan An-di sehingga tidak lagi me-

ngikuti pertemuan-perte-muan di KPU.

“KPU mengeluarkan duasurat yaitu peraturan peme-rintah sementara dan suratusulan ke Presiden,” katanyasaat ditemui di Kantor KPU,Jakarta, Senin (5/7).

Dalam surat yang diki-

rim ke Presiden, KetuaKPU menjelaskan tidak ha-nya berisi surat tetapi se-mua rekomendasi DewanKehormatan, kesimpulan,dan peredebatan selama si-dang Andi Nurpati di De-wan Kehormatan.

(tribunnews/coz/adi)

RTIS yang terseret kasus vi-deo mesum, Cut Tari akhir-nya memilih kuasa hukum.Pilihan Cut Tari jatuh kepadapengacara senior, Hotman Pa-ris Hutapea.

Apa yang menyebabkan Cut Tari memi-lih Hotman Paris yang kerap mengkritik ku-asa hukum Ariel dan Luna Maya yakni OCKaligis?

“Sejak dari pagi saya diminta. Tadi jam09.00, Cut Tary dan suaminya datangke kantor saya. Enggak tahu kena-pa mereka memilih saya. Mungkinsaya ganteng kali,” ujar HotmanParis Hutapea saat dihubungi me-lalui pesawat handphone-nya, diJakarta, Senin (5/7).

Cut Tary sudah tiga kali di-periksa Mabes Polri terka-it kasus peredaran videomesum yang didugadiperankan oleh Ariel,Luna Maya dan CutTari. Selama ini CutTari datang hanya di-temani oleh suami-nya, Yusuf Subrata.

Untuk membela CutTari, Hotman menga-takan pihaknya akanmengerahkan 30 pe-ngacara untuk mendam-pinginya. “Kalau tim pe-ngacara saya total ada 20pengacara. Ya kita turun-kan semua, kalau perlu 30ya kita tambah jadi 30. Po-koknya sesuai kebutuhan,” je-las Hotman Paris.

Sementara mengenai keadaanCut Tari, Hotman mengatakankliennya saat ini terlihat semakinpucat dan kurus karena stres aki-bat kasus yang membelitnya.

“Sampai tadi saya lihat diaagak sedikit pucat, agak sedikitkurus, dan sangat stres. Dankeluarganya juga karena be-sarnya pemberitaan dan te-kanan dari masyarakat,” je-las Hotman.

Lantas bagaimanakahkondisi suami dari CutTari, Yusuf Subrata?

“Suaminya sangatstres untuk menyela-matkan Cut Tari. Sayajuga sangat prihatin melihat kon-disi suaminya dan Cut Tari itu sen-diri,” paparnya.

(tribunnews.com)

Andi Nurpati Tunggu Pemecatan■ Sambil Muktamar Muhammadiyah■ KPU Minta SBY Segera Terbitkan Surat Pilih Hotman Paris

A

JAKARTA, SRIPO — Kuasahukum mantan Kabaresk-rim Komjen Pol SusnoDuadji mewanti-wanti pi-hak Mabes Polri andai Pe-ngadilan Negeri Jakarta Se-latan menerima praperadil-an kedua, jangan meng-anggapnya sebagai kega-galan penyidik. Melainkanharus dilihat sebagai salahsatu tahap keberhasilan se-mua pihak.

“Penahanan lanjutan ituadalah tidak sah maka halitu tidak boleh dianggap se-bagai suatu kegagalan bagipenyidik bersangkutan,

melainkan harus dipan-dang sebagai salah satu ta-hap keberhasilan kita se-mua menegakkan HAM,”ujar Ketua Tim Kuasa Hu-kum Susno, Henry Yosodi-ningrat di muka persidang-an, Senin (5/7).

Henry menjelaskan peng-ajuan gugatan kliennya di-maksudkan agar penyidikberhati-hati dan tidak mu-dah menahan seseorang.“Sebab tindakan penahananpada hakekatnya me-rupakan pengekangan ter-hadap hak asasi manusia,”katanya memberi alasan.

Sebelum sidang, Henrymenjelaskan Susno tak me-rasa kapok menggugat Pol-ri lewat meja persidangan.Itu sebabnya, Susno tetapmenggugat kedua kalinyaterkait perpanjangan pena-hanan 40 hari. “Tidak adarasa kapok mencari kebe-naran harus ditegakkan,”ujarnya.

Henry menambahkan, se-kalipun intimidasi dilempar-kan kepada pihak Susno,mencari kebenaran tetap ja-lan. “Jangankan karena ka-lah, diintimidasi sekalipunkami tidak akan merasa

kapok,” tutup Henry. Kuasahukum Susno berharappraperadilan kali ini berbuahbaik untuk kliennya.

Susno Duadji kembalimengajukan gugatan pra-peradilan terhadap Polri,Senin (5/7). Kali ini yangmenjadi materi praperadil-an adalah masalah perpan-jangan penahanannya.

Lalu bagaimana penda-pat Polri atas gugatan ke-dua anggotanya itu? “Itusesuatu yang dibenarkan.Kita ikuti saja prosesnya,”ujar Kadiv Humas MabesPolri Irjen Pol Edward Ari-tonang di Mabes Polri, Ja-karta, Senin (5/7).

(Tribunnews/yog/roy)

Polri Jangan Takut Dikalahkan Susno

JAKARTA, SRIPO — Posisi Komisioner non-aktif KPUAndi Nurpati sermentara waktu digantikan terlebihlima koordinator wilayah. Selama belum keluar Kepu-tusan Presiden pemberhentian Andi Nurpati, ia tetapKomisioner KPU, meskipun tidak perlu ke kantor.

“Untuk menutup kekosongan jabatan yang diting-galkan beliau (Andi Nurpat), maka kami mengganti-nya untuk sementara ini dengan lima korwil,” kataKetua KPU, Hafiz Ansyhary, saat ditemui di KantorKPU, Jakarta, Senin (5/7).

Tugas-tugas yang ditinggalkan Andi Nurpati terse-but dibagi-bagikan secara merata kepada anggotaKPU lainnya. Misalnya, Abdul Azis menjalankan tu-gas untuk koordinasi di Pulau Sulawesi, Sri Mulyantiuntuk Provinsi Bengkulu dan kabupeten/kota, Pro-vinsi Lampung, berikut kabupaten dan kota ditanga-ni Endang, dan dua wilayah lainnya dialihtugaskankepada I Gusti Putu Artha.

“Saya sudah menanyakan kepada anggota KPUyang lain, apakah dengan enam komisioner akanmampu menjalankan tugas dengan baik. Jawaban-nya semua komisioner siap,” terangnya.

(tribunnews/adi)

Tugas Dibagi Rata

Cut TariKAPAN LAGI.COM

Page 7: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010 7

MobilKapolres

Muaraenimpun IkutDirusak

dari halaman 1

HendarmanTantang Yusril

dari halaman 1

unit, TV, Laptop, Kompu-ter, AC dan hampir sebagi-an besar kaca di MapolresMuaraenim, Satlantas, PosLantas simpang JembatanEnim II dan Polsek LawangKidul (Tanjungenim). Se-dangkan untuk korban lu-ka dari kepolisian Ipda Re-za luka memar dimuka,Bripka Dedy halim luka di-lutut kiri. Dari masyarakatsipil Edi Rison (44) luka pe-lipis kiri, Indrajaya (22) lukarobek kepala, A Siregar(25) luka memar muka,Hendrik (29) luka pada pe-lipis dan hidung serta Dia-mas (21), koordinator par-kir yang menjadi penye-bab ketibutan, luka memarhidung dan mata.

Menurut Sochib yang di-dampingi Danrem 044 GA-PO Kolonel Inf Edy Sumar-to, Danpomdam II SWJ Kol

CPM Eko Sulistio dan Dan-dim 0404 Letkol Ind BudiKusworo, pangkal perma-salahannya berawal ketikaterjadi selisih paham anta-ra Prada Fredy Sastriawananggota TNI 141 AYJP de-ngan Zulpa (42) penjagaparkir, Minggu (4/7) lalu.Saat itu sedang ada kegiat-an konser festival band danketangkasan. Pada saat ma-suk Prada Fredy ditegurZulpa dan Briptu Refki Ha-ryanto (25) yang mengakuanggota Brimob Ogan Ilirtentang masalah uang par-kir. Kemudian terjadi cek-cok mulut dan akhirnyaPrada Fredy memilih me-ngalah dan menceritakanmasalah tersebut denganteman-temannya dan ak-hirnya terjadilah keributan.

“Rencananya mereka itumau didamaikan pada ma-lam itu, namun tidak tahumengapa tiba-tiba sudahterjadi keributan dan peng-rusakan tersebut,” kataPangdam.

Untuk masalah oknumanggota TNI 141 AYJP yangterlibat dalam pengrusak-an tersebut, saat ini, masihdalam tahap penyelidikandan penyidikan. Namununtuk pemicu keributantersebut sudah di amankan

dan dimintai keterangan.Mengenai sanksi yang akandikenakan, ia akan melihatdahulu hasil dari penyeli-dikan dan penyidikan. Danjika terbukti bersalah makaakan dikenakan sanksi danhukuman sesuai mekanis-me yang berlaku, ujarPangdam.

Sedangkan menurut Ka-polda Sumsel, Irjen Pol Ha-syim Irianto yang didam-pingi Kapolres MuaraenimAKBP Yohanes Suharman-to, mereka saat ini melaku-kan inventarisasi semuabarang yang rusak terma-suk korbannya. Kemudianmelakukan konsolidasi se-luruh bawahan untuk sa-ma-sama menahan diri dantidak terpancing untukbertindak diluar komandoyang bisa membuat resahmasyarakat.

“Untuk masalah keru-sakan kita belum bisa me-nghitungnya. Kita tunggudulu perkembangannya.Saya kan baru lihat seka-rang kondisi sebenarnya ja-di datanya tidak simpangsiur. Tunggu saja sampaiproses penyelidikan danpenyidikan selesai. Inikanakar permasalahannya bu-kan dengan polisi,” jelas-nya. (ari)

nar jabatan itu ilegal, makasecara yuridis, fatal sekaliakibatnya. Semua tindakanyang dilakukan batal demihukum. Tindakan men-cekal, perintah penahanan,pengusulan jabatan JaksaAgung Muda,dan sebagai-nya atas nama Jaksa Agungdinilai batal demi hukum.Apakah benar jabatan JaksaAgung Hendarman Supanjiilegal?

Hendarman Supanji di-angkat sebagai JaksaAgung berdasarkan Kepu-tusan Presiden Nomor 31tahun 2007. Berdasarkan

Keppres ini masa jabatanHendarman berakhir pada20 Oktober 2009. Tentupertanyaannya apakah se-telah 20 Oktober 2009 telahditerbitkan Keppres lainyang mengangkat Hendar-man pada jabatan yang sa-ma? Kemudian harus di-ikuti dengan proses lainnyayaitu mengangkat sumpahjabatan.

Apalagi, berdasarkanUndang-Undang Kejaksa-an usia pensiun jaksa ada-lah 62 tahun. Saat ini Hen-darman telah berusia 63 ta-hun. Memang kemudianMensesneg Sudi Silalahimendalilkan Undang-Un-dang No 39 tahun 2008 ten-tang Kementerian Negaramenyebutkan bahwa peng-angkatan Jaksa Agung se-bagai pembantu Presiden

tidak dibatasi usia. Dalampasal 4 dan 5 undang-un-dang itu, Jaksa Agung me-rupakan lembaga peme-rintah non kementerian.Walaupun jika dicermati, le-mah juga argumentasi ini.Namun ini juga menjadimasalah karena dalam Pa-sal 24 Undang-UndangKementerian Negara yangdijadikan dasar pijakanmenyatakan bahwa Mente-ri berhenti karena berakhirmasa jabatannya.

Dua poin yang dapat di-simpulkan dari polemik ini.Pertama, jika semata-matamurni secara ketatanegara-an status hukum JaksaAgung tidak memilikipijakan hukum (ilegal).Sulit mencarikan dasarpembenarnya karena me-mang tidak ada dasar hu-

TungguLangkah SBY

dari halaman 1

sebagai Jaksa Agung. Diaberargumen, jabatan JaksaAgung Hendarman sudahselesai bersamaan berak-hirnya Kabinet IndonesiaBersatu I pada 20 Oktober2009. Masih tetapnya Hen-darman menjabat sebagaijaksa agung telah menya-lahi ketentuan Pasal 22 Un-dang-Undang Nomor 16Tahun 2004 tentang Kejak-saan.

Hendarman berargu-men jabatan jaksa agungyang disandangkannyaberpedoman pada UU Ke-menterian Tahun 2008, bu-kan UU Kejaksaan. DalamUU Kementerian disebut-kan lembaga Jaksa Agungadalah lembaga nonke-mentrian.

“Jadi tidak masuk di da-lam ranahnya kabinet, tapisaya masuk di dalam rapatkabinet. Bukan menteri, ta-pi sederajat dengan mente-

ri,” ujarnya.Diakui Hendarman, se-

suai UU Kejaksaan, sebagaijaksa dirinya memang su-dah pensiun. Namun, diri-nya diangkat sebagai JaksaAgung yang tidak dibatasioleh usia. “Kalau sebagaijaksa memang saya sudahpensiun. Tetapi sebagaipembantu presiden, seba-gai Jaksa Agung, tidak adabatas usia,” terang Hendar-man.

Menghentikan polemiksoal itu, Hendarman me-nantang Yusril yang jugaguru besar hukum tata ne-gara Universitas Indonesiamenggugat melalui jalurhukum. “Gugat saja bahwaHendarman, jaksa agungilegal. Saya akan jawab,”imbuhnya.

Mantan Hakim Konstitu-si yang juga Guru BesarHukum Tata Negara Uni-versitas Indonesia, JimlyAsshidiqie sependapat de-ngan Hendarman. “Kalaumemang ada keputusanadministrasi yang merugi-kan hak hukum orang lain,pihak yang merasa dirugi-kan bisa menggugat ke Pe-

ngadilan Tata Usaha Nega-ra,” ujarnya.

Panggil PaksaLebih jauh, Hendarman

mengatakan, apa yang di-persoalkan Yusril itu tidakakan melemahkan proseshukum kasus Sisminba-kum (Sistem administrasibadan hukum) yang sudahmenjadikannya sebagai sa-lah satu tersangka bersamapengusaha Hartono Tanoe-sudibyo.

Hendarman mengingat-kan, jika Yusril tidak meme-nuhi panggilan untuk keduakalinya dalam kasus itu, ke-jaksaan akan menggunakanupaya paksa sebagai dipe-rintahkan oleh undang-un-dang. “Kalau ndak mau, adapasalnya, upaya paksa. Si-lahkan penyidik me-laksanakan ketentuan secaraproposional,” tegas dia.

Yusril BenarSementara itu ahli tata ne-gara Prof Abu Daud Busrohmengungkapkan dari sisiketatanegaraan, apa yangdiungkap Yusril Ihza Ma-hendra benar. ”Saya seba-gai ahli tata negara sangatsetuju dengan apa yang di-

ungkap Yusril,” katanyaAkibat Keppres yang

membaurkan jabatan se-tingkat menteri denganmenteri itu beda, jabatanjaksa agung jadi herma-prodid. Kaki kanan sebagaipenegak hukum dan kakikiri sederajat menteri.

Posisi Jaksa Agung yanghermaprodid itu membi-ngungkan. Mestinya adaputusan sendiri, jangan di-baurkan. Kalau dibaurkanseperti itu, Jaksa Agung se-bagai personil yang di-SK-kan dalam Kabinet Indone-sia Bersatu (KIB) I makaikut habis jabatan. Ketikajabatan Presiden habis (se-belum Pemilu 2009, red)otomatis habis jabatanmenteri.

Menurut dia, ini persoal-an serius. Presiden sebaik-nya mengundang pakar ta-ta negara untuk membuatputusan baru. Saya sepakatdengan Yusril, apa pun pro-duk hukum Jaksa Agungsebulan lebih ini batal demihukum karena mengeluar-kan perintah yang menya-lahi kekuasaan. (tribun-news/yat/yog/ade/adi/ahf)

“Kami tidak akan meng-anggap remeh laga ini. Se-cara mental, tidak mudahuntuk mempertahankantim (Belanda) yang me-nang lawan Brasil ke-marin,” lanjut pelatih ber-usia 58 tahun ini.

Sikap rendah hati yangditunjukkan Van Marwijksetelah berkaca pada pe-ngalaman Euro 2008. Oran-je tampil hebat di penyisih-an grup. Italia dan Perancisdisikat dengan skor besar;3-0 dan 4-1. Namun anakasuh Marco van Basten kalaitu justeru dipermalukanRusia 1-3 di babak 16 besar.

“Kita belajar pada penga-laman masa lalu. Dua tahunlalu di Austria dan Swiss,kami mengalahkan Italiadan Perancis. Semua orangpun berpikir kami akanmenjadi juara Eropa,” katavan Marwijk.

“Kami gagal di 16 besarkarena berpikir sudah adadi final. Saya telah beradadi sini selama dua tahun.Selama itu, saya coba un-tuk meyakinkan para pe-main untuk dapat meraihgelar juara. Kami belummenyelesaikan misi kami.Target kami adalah juara,dan itu belum tercapai. Me-lawan Uruguay belum par-tai final,” ucap pelatih ber-nama lengkap Lambertusvan Marwijk ini.

The Dutch akan turun

tanpa dua pemain inti. Beksayap Gregory van der Wieldan gelandang bertahan Ni-gel de Jong absen akibat kar-tu akumulasi kartu kuning.

Khalid Boulahrouz danDemy de Zeeuw akan me-ngisi dua posisi lowong ini.Alternatif lainnya, IbrahimAfellay atau Rafael van derVaart bisa mengisi posisi deJoung dengan konsekwen-si Oranje tampil menye-rang. Bek tengah Joris Ma-thijsen kembali mengisiline-up setelah dipastikansembuh menjelang laga ini.

Seperti pantuan warta-wan Sriwijaya Post, Nurfah-mi Budiarto, yang meny-aksikan sesi latihan Belan-da, kemarin sore, di San-dton, Van Marwijk kemba-li akan memaksimalkanbola-bola mati.

Sneijder dan Robben ber-gantian menjadi algojo dariberbagai sudut. Sementarapemain lainnya menunggudi depan kotak penalti.

Strategi UruguayPersiapan Uruguay meng-

hadapi laga ini sedikit beran-takan menyusul absennyabeberapa pemain pilar. Per-bedaan kualitas antara pe-main inti dan penggantimenjadi salah satu masalahPelatih Oscar Tabarez.

Striker Luis Suarez yangsangat paham dengan kon-disi sepakbola Belanda ab-sen pada laga ini karena hu-kuman kartu merah. Sela-ma tiga tahun membelaklub elite Belanda, AjaxAmsterdam, informasi Sua-rez tentu dibutuhkan.

Demikian juga bek sayapJorge Fucile yang absen

karena akumlasi kartu ku-ning. Suarez dan Fucilemenjadi pemain pilar LaCeleste dalam lima pertan-dingan terakhir. Keduanyatak tergantikan.

Gelandang muda NicolasLodeiro dipastikan absenhingga laga final digelar ka-rena cedera patah kaki. Lo-deiro menghiasi line-upUruguay dalam tiga per-tandingan terakhir.

Pemain berusia 21 tahunini mampu menjadi jem-batan antara lini belakangdan depan. Sayang, cederapatah kaki yang dialamisaat latihan akhir pekan lalumemaksanya absen padalaga penting ini.

Kapten tim, Diego Luga-no, juga belum dipastikantampil karena cedera liga-ment lutut.

Kabar baiknya, bek Di-ego Godin akan tampilkendati absen saat laga me-lawan Ghana karena cederapaha. Dengan absennyaSuarez, Diego Forlan me-ngembang amanah besarmembobol gawang lawan.Tiga gol striker AtleticoMadrid tergolong lumayanselama di Afsel.

Posisi Suarez akan diisistriker veteran SebastianAbreau. Penampilan te-nangnya saat melesakkantendangan penentu kegawang Ghana pada babakperempatfinal lalu.

Incar SejarahDua tim yang bertemu di

Cape Town mengejar ke-menangan untuk memper-baiki sejarah sepakbolamereka. Uruguay, juaradunia dua kali 1930 dan

1950 tak pernah lagi mera-sakan atmosfer final sete-lah menjadi juara di Mek-siko 60 tahun lalu.

Penampilan terbaik me-reka setelah itu adalah se-mifinal (1954 dan 1970). Kinisetelah menunggu 40 ta-hun lebih, sepakbola Uru-guay kembali ke level atas.“Saya tidak tahu apa yangakan terjadi jika kami bisamengulangi sejarah pada1950 (jadi juara). Kami ma-sih di jalur yang tepat un-tuk itu,” kata Tabarez.

Di kubu Oranje, para pe-main berada di bawah ba-yang-bayang pemain legen-daris seperti Johan Cruyff,Johan Neeskens dan JohnnyRep. Generasi Cruyff cs inipopular di era 1970-an de-ngan Total Football-nya.

Dengan konsep sepak-bola menyerang di semualini ini, Belanda merengkuhdua gelar runner-up padaPiala Dunia 1974 dan 1978.

Inilah prestasi tertinggiOranje di pentas Piala Du-nia. Pada dua kesempatanpartai puncak tersebut, Be-landa takluk dari lawan-la-wannya, Jerman Barat danArgentina.

Skuad Belanda yang me-raih titel Juara Eropa 1988juga tak mampu mentran-sfer skill sepakbolanya kelevel piala dunia. M a r c oVan Basten, Ruud Gullit,dan Frank Rijkaard gagalmelangkah lebih jauh padaPiala Dunia 1990 di Italiadua tahun kemudian. Me-reka hanya lolos hingga kebabak 16 besar. So, siapayang akan membuat seja-rah? (Tribunnews/sur)

Oranje di AtasAngin

dari halaman 1

co van Basten, Ruud Gullit,dan Frank Rijkard menya-bet gelar Juara Euro 1988.Berkat ramuannya ini, FIFAmenganugerahinya gelarPelatih Terbaik Abad 20, 1999lalu. Motonya yang terkenal,sepakbola adalah perang.

Dengan sederat prestasiRinus Michels, tak heran jikaVan Marwijk tak kuasa lepasdari bayang-bayangnya.

Namun Van Marwijk ber-geming dengan gayanyasendiri. Pelatih berusia 58 ta-hun ini yakin telah me-nambah bakat baru danmenjadi lebih terkenal dariTotal Football versi RinusMichels.

“Ketika saya menerimapekerjaan ini, tujuan utamasaya adalah mengajarkanpertahanan yang lebih baikuntuk tim,” kata Marwijkdilansir Sportinglife.

Dari total 25 pertanding-an di bawah kendalinya,

Oranje hanya kebobolan 15gol dan menjaringkan 38gol. Van Marwijk ditunjuksebagai pelatih sejak Agus-tus 2008 menggantikanMarco van Basten.

Van Marwijk bahkanmenyebut era Total Foot-ball sudah ketinggalan za-man. Tim yang menyerangsepanjang pertandinganmustahil tampil sebagai pe-menang tiap laga.“Total Football sudah lamasekali. Setiap tim kini jauhberubah,” ujarnya.

Dalam satu kesempatan,Van Marwijk mengakubahwa gaya bermain Bar-celona adalah patokan Be-landa di bawah asuhannya.

Dia mencoba mengaplika-sikan permainan El Barcayang tak mudah kehilanganbola, dan mengandalkan ke-cepatan para pemain sayap.

Teori mantan arsitek Fe-yenoord ini terbukti am-puh. Oranje memenangkandelapan laga kualifikasipiala dunia. Lima pertan-dingan di Afsel juga bera-khir dengan kemenangan.

Saat tertinggal 0-1 dari Bra-sil di babak perempatfinal,

pelatih kelahiran 19 Mei 1952ini menginstruksikan anakasuhnya tidak panik dan ti-dak terburu-buru mengum-pan ke depan. Memainkanpenguasaan bola sambilmencari ruang melakukanserangan adalah gaya khasBelanda di Afsel.

“Karena kita belum men-cetak banyak gol di Piala Du-nia sejauh ini, orang me-nyikapi kami berbeda kare-na mereka lebih senang pa-da sepakbola atraktif yangmenyajikan banyak gol.Namun, kami tetap bermainmenawan.” lanjutnya.

Belanda mencapai semifi-nal dengan torehan sembi-lan gol. Lebih sedikit diban-ding 13 gol milik Jerman tapiunggul dari Spanyol (6 gol)dan Uruguay (6).

Van Marwijk memilihmerendah tiap menjelanglaga. Ia menghindari pe-rang kata-kata dengan pe-main lawan. Ia juga banyakbelajar dari pengalamanmasa lalu.

Perubahan radikal yangdilakukan selama di Afselhanya di posisi sayap. Rafaelvan der Vaart digeser se-

telah Arjen Robben sembuh.Hanya pemain terbaiklah

yang mengisi starting line upBelanda. Kendati sudah di-pastikan lolos ke babak 16besar, Van Marwijk tetap me-nurunkan formasi terbaik.

Sesaat sebelum kick offmelawan Brasil, Van Mar-wijk tiba-tiba menunjuk An-dre Ooijer sebagai startermenyusul pengakuan cede-ra yang dilakukan JorisMathijsen.

Dengan pengalamanmelatih sejak 1995, VanMarwijk kini membawa Be-landa menuju gelar pialadunia pertama. Gelar yangbelum pernah diraih parapelatih The Flying Dutch-man sebelumnya.

Sejauh ini, anak asuh VanMarwijk berada di jalur yangtepat. Dari total 25 pertan-dingan Geovanni vanBronchorst cs di bawahkendali Van Marwijk, mere-ka mengantongi 18 keme-nangan, enam hasil imbang,dan sekali kekalahan. Satu-satunya kekalahan 1-2 diala-mi saat melawan Australia,November 2008 lalu.

(Tribunnews/sur)

Lebih dariTotal Football

dari halaman 1

kum bagi HendarmanSupanji untuk mendudukijabatan yang berakhir pada20 Oktober 2009 tersebut.

Kedua, betapa “mabok”-nya negeri ini, untuk suatujabatan setingkat JaksaAgung saja terjadi malad-ministration yang sedemiki-an parahnya, bagaimanauntuk soal-soal lain yang le-bih sederhana? Janganheran jika Yusril percaya dirimempersoalkan status hu-kum Jaksa Agung karena iaseorang Profesor HukumTata Negara yang pernahmenjabat Menteri SekretarisNegara. Suatu jabatan yangmemang pantas disandangorang seperti dia. Kita me-nunggu langkah PresidenSBY soal status hukum Jak-sa Agung HendarmanSupanji ini. (*)

tingkatan pengecer menca-pai Rp 130.000. Begitupununtuk beras cap Lele men-capai Rp 158.000 untuk ting-katan pengecer, sedang di-tingkatan pedagang men-capai Rp 156.000.

“Itu untuk beras perkam-pil, memang untuk hargajual berlaku dua harga, pe-ngecer dan pedagang be-sar,” kata Budiman, salahsatu distributor beras di Pa-sar Sekanak.

Sementara untuk berasjalur dari kabupaten naikmenjadi Rp 7.000-an perki-logram dari sebelumnyaRp 6.500 perkilogram. Adajuga beras cap Ikan Belidasebesar Rp 138.000 untukpengecer dan Rp 136.000 ditingkatan pedagang. “Ka-lau untuk harga jual, ter-gantung belinya dimana,kalau di pedagang besarbiasanya selisih Rp 2000perkampil,” katanya.

Secara umum, lanjut Bu-diman, harga beras perkam-pilnya mengalami kenaikanRp 12.000 hingga Rp 14.000tergantung merek. Semen-tara untuk beras kiloan rata-rata naik Rp 2.500 perkilo-gram. Besaran kenaikanmerangkak sejak Juni lalu.

Untuk harga sembakolainnya ikut menyesuaikan.Seperti minyak goreng cu-rah yang biasa 8.000 perki-logram naik menjadi Rp9.000 dan terigu berkuali-tas sedang yang biasa Rp4.000 perkilogram naikmenjadi Rp 6.000. Kenaik-an drastis juga diikuti ke-naikan harga sayuran. Mi-sal untuk kentang yangbiasa Rp 4.000/kg melesatmenjadi Rp 8.000/kg. Jugawortel Rp 6.000/kg dari se-belumnya Rp 3.000/kg.

Kondisi serupa juga ter-jadi di sejumlah supermar-ket di Palembang sepertiHypermart dan Carrefour.Khusus telur, yang sebe-lumnya masih dijual sehar-ga Rp 12.750 kini naik men-jadi Rp 13.750 per kilogram.Kendati demikian menje-lang bulan puasa masing-masing pasarswalayan su-dah menyiapkan stok secu-kupnya. Sehingga kebu-tuhan pokok untuk bebe-rapa bulan ke depan bisa di-katakan cukup aman.

“Biasanya untuk stok,tiga minggu menjelangpuasa kita sudah order se-cukupnya. Mudah-mudah-an tidak terjadi kekurang-an,” kata Pengawas Semba-ko di Hypermart, Palem-bang Indah Mall.

Kualitas RendahSementara itu, Kepala Di-

nas Perindsutrian dan Perda-gangan Sumsel, H Eppy Mir-

za di ruang kerjanya me-ngatakan rendahnya kualitasberas sebagai pemicu utamakenaikan harga. Sehinggapetani memerlukan proseslebih lanjut untuk mengha-silkan kualitas beras tinggi.Kondisi ini tentu menambahbiaya operasional lagi.

“Terus naiknya harga be-ras karena mutu beras pe-tani rendah. Nah, untukmenghasilkan mutu berastinggi diperlukan proseslebih lanjut. Akibatnya di-perlukan cost tinggi untukmenghasilkan beras ber-kualitas bagus,” katanya.

Dengan kenaikan hargaberas, lanjut Eppy, pihak-nya tidak menutup matadengan melakukan lang-kah-langkah penekanan,seperti mengumpulkan se-mua distributor termasukstakeholder agar tidak mela-kukan penimbunan atauspekulasi harga. (sta/mg1)

PedagangBingung

Jualan Sepi dari halaman 1

Segera InspeksiIR AHMAD RIZALKetua Kadin Sumsel

PENYEBAB kenaikan beras secaraumum dipicu beberapa faktor se-perti produksi beras berkurang se-mentara permintaan meningkat.Namun berdasarkan kondisi pa-sar dan data di BPS justru terjadisebaliknya. Stok beras menumpuk dan permintaan ber-kurang. Ini perlu dipelajari oleh Pemerintah secara seksa-ma dengan melakukan langkah antisipasi.

“Beras merupakan salah satu kebutuhan pokok masyarakat.Bisa jadi kondisi seperti ini dijadikan semacam bargaining powerbagi para tengkulak untuk melakukan penimbunan beras se-hingga memicu kenaikan harga,” katanya.

Justru signal itiu harus ditangkap pemerintah denganmenggelar inspeksi ke sejumlah distributor. “Inikan jelassecara data dan fakta di lapangan berbeda, mestinya pe-merintah tidak bermain mata atau mungkin mereka ti-dak tahu sama sekali, kasihan dengan rakyat semakin ter-gencet dengan situasi ini,” katanya seraya menjelaskandengan kondisi ini akan menambah jumlah pendudukmiskin di Sumsel.

Apalagi secara umum, lanjut Rizal, kebutuhan beras diSumsel cukup ditopang dengan beras yang ada dari OKI,OKU, OKUT dan daerah lainnya. Dia membeberkan tidakmenutup kemungkinan adanya distorsi harga tersebutakibat permainan spekulan. (sta)

SRIPO/SDW

Page 8: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

8 SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

PALEMBANG, SRIPO—Jika tahun sebelumnya Sri-wijaya FC menerima duapemain lokal Sumsel meng-huni skuad senior, kini ma-najemen memberikan 5kuota bagi talenta lokal dimusim kompetisi 2010/2011. Untuk itu, manaje-men menggelar seleksipada 6 Agustus mendatang,sementara pendaftaran di-buka sejak Senin (5/7) diSekretariat SFC di Kom-pleks Palembang Square.

“Benar, kita menyiapkan5 kuota pemain lokal Sum-sel yang memperkuatSFC,” jelas Presiden KlubDodi Reza Alex, Senin (5/

PALEMBANG, SRIPO —Ketua Umum Komite Olah-raga Nasional Indonesia(KONI) Sumsel, H MuddaiMadang menjanjikan bo-nus 1 unit mobil sport Peu-geot kepada atlet Sumsel ji-ka berhasil meraih emas diAsian Games Desember2010 di Ghuang Zhou, Chi-na.

Demikian disampaikanKetua Biro Hukum KONISumsel, Haris Pahri yangmendampingi Muddai da-lam acara silaturahmi ber-sama 26 atlet nasional bi-naan Sumsel di kediaman-nya Jl Kemang No 12 Jakar-ta Selatan, Minggu (5/7).“Ketum KONI menjanjikanbonus bagi atlet yang ber-laga di Asian Games. Jikamendapatkan emas makabeliau akan memberikan 1unit mobil sport peugeotdan mobil itu memang su-dah ada di rumahnya,” kata

SURABAYA, SRIPO — Ajang Pekan Olahragadan Kesenian antar Pondok Pesantren Nasional(Pospenas) V di Surabaya dimaksimalkan sedemi-kian rupa. Panitia menggelar Pesantren Expo yangakan dimulai 7 sampai 11 Juli. Pameran itu akanmenampilkan produk-produk ponpes dan inovasi pe-santren di era modern ini. Pameran akan berlang-sung di Gramedia Expo Surabaya.

Kontingen Sumsel tak mau ketinggalan dan ambilbagian dalam even itu. Komandan Kontingen Sum-sel KH Imam Barizi, Senin (5/7) kepada Sripo me-ngatakan, Sumsel akan diwakili Ponpes Darus Sa-faat dari Lempuing, Ogan Komering Ilir.

Adapun produk yang diandalkan, songket, pakaianbermotif bordir, dan penganan khas Sumsel. Khu-susnya kerupuk OKI yang dikenal lezat dan berkuali-tas. Ponpes itu, lanjut Imam, dipilih karena mendapatbantuan usaha dari Kementrian Agama untuk me-ngerjakan bordir.

Pameran ini di antaranya juga akan menampilkanpameran seni dan budaya Islami, pameran sains,teknologi dan pendidikan pesantren.

ObjektifPada bagian lain Kakanwil Depag Sumsel H Najib

Haitami yang ditemui terpisah mengatakan, secaraumum kondisi Kontingen Sumsel kondusif dan siapberjuang di Pospenas V ini.

“Apabila panitia menegakkan aturan, Insya Allahsecara objektif atlet dan seniman kita akan bisaberbicara. Yang kami khawatirkan ada yang tidakobjektif dengan memakai atlet dan seniman di luar

Muddai Janjikan Sport Peugeotn Jika Atlet Sumsel Raih Emas Asian Gamesn Gelar Pertemuan 26 Atlet di Jakarta

Haris yang didampingiWakabiro Humas Drs AsditAbdullah, Senin (6/7).

Menurut Haris, selainbersilaturahmi untuk men-dengar keluh kesah atletyang berada di luar Sum-sel, Muddai juga mengge-lar syukuran atas kesem-buhannya setelah sempatjatuh sakit. Tercatat ada 26atlet binaan Sumsel yang ki-

ni berada di Jakarta yangtergabung dalam pelatnasAsean Games dan dititip-kan di Pondok Cabe untuklatihan rutin diajak diskusi.

Atlet Sumsel yang berla-ga di level Asian Gamesadalah raja renang nasionalAkbar Nasution, atlet me-nembak Maharani Ardhi,Rahma Saraswati, dan atlettaekwondo Rizal Samsir.Keempat atlet inilah yangditantang Muddai untukmempersembahkan emasIndonesia. Khususnya Ak-bar adalah atlet binaanJambi yang sudah menca-tatkan rekornya baik di le-vel PON, SEA Games, danAsian Games. Dia baru sajabergabung bersama Sum-sel dan tinggal menunggupengesahan dari PB PRSI.

“Intinya kita memberi-kan motivasi dan dukung-an kepada atlet kita yangsedang latihan di Jakarta,”

jelas Haris.Muddai Madang menje-

laskan, Sumsel kini memi-liki 91 atlet yang tergabungdi Sumsel Bangkit dan 100di Program Reguler. 26 di-antaranya adalah atlet an-dalan nasional yang terga-bung dalam program Sum-sel Bangkit.

Menurut Muddai, 26 at-let yang berlatih di Jakartaitu berasal dari caborrenang, cabor menembak,cabor aeromodeling, danada beberapa atlet yang di-titipkan untuk latihan diJakarta seperti terbang la-yang.”Tujuan untuk me-ningkatkan silaturahmi,menjalin ikatan emosionaldan memotivasi agar me-reka meningkat prestasi.Harapan kita nantinyamerekalah atlet yang akanmempersembahkan emasdi PON 2012 Riau menda-tang,” jelas Haris.(ndr)

SFC Terima 5 Pemain Sumselnnnnn Seleksi Mulai 6 Agustus Seleksi Mulai 6 Agustus Seleksi Mulai 6 Agustus Seleksi Mulai 6 Agustus Seleksi Mulai 6 Agustus

7).Menurut Dodi, masa isti-

rahat ini dimanfaatkan SFCuntuk mencari pemain lo-kal Sumsel berkualitas. Me-ningkatkan kuota ini seba-gai bentuk perhatian SFCuntuk memacu pembinaanputra daerah. “Ini bentukperhatian kita kepadatalenta lokal Sumsel. Sebabpemain-pemain Sumseljuga tidak kalah kualitasnyadan rata-rata sukses di ne-geri orang,” papar Dodi.

Seperti diketahui ada be-berapa pemain Sumselyang sukses di perantauan,di antaranya, Fauzi Toldo(kiper Persik Kediri),

Supardi (Pelita Jaya), MSobran (Persiba) dan Jarotyang memperkuat Persibo.Namun sejauh ini manaje-men belum berniat me-manggil mereka.

“Justru kita mencari pe-main muda potensial untukdibina,” jelas Dodi.

Manajer SFC, HendriZainudin menambahkan,seleksi dimulai pada 6 Agus-tus mendatang. Sementarapendaftaran sudah dibukaSenin, 5 Juli di SekretariatSFC Komplek PalembangSquare (PS). Dalam waktudekat manajemen akanmembentuk Tim Seleksi.

“Syarat tinggi badan pa-

ling rendah 165 cm, usia 18-25 tahun, kesehatan fisikdan punya skill,” jelasHendri.

Pada musim lalu, SFCmerekrut 3 pemain lokalbinaan Sumsel yakni,Amirul Mukminin, ImamSuprapto, dan Andi Ira-wan. Namun yang masukhanya Amir dan Imam.“Untuk Imam mengundur-kan diri karena ikatan di-nas di TNI AD. Pemain di-minta kembali mengikutiseleksi. Sebab tidak ada ja-minan bagi keduanya ber-tahan di skuad senior dimusim mendatang,” jelasHendri.(ndr)

Songket, Kerupuk Andalan Sumselnnnnn Pesantren Expo di Pospenas V Surabaya Pesantren Expo di Pospenas V Surabaya Pesantren Expo di Pospenas V Surabaya Pesantren Expo di Pospenas V Surabaya Pesantren Expo di Pospenas V Surabaya

ponpes,” kata Najib.Ditambahkan, bila tidak objektif maka tujuan uta-

ma Pospenas untuk menjaring atlet dan senimanberbakat dari ponpes akan bersifat semu saja.

Tentang wacana Sumsel akan menjadi tuan ru-mah Pospenas VI pada 2012 mendatang, pihaknyadan Dispora Sumsel mengaku siap. Untuk itu, me-reka akan mengajukannya pada rapat saatPospenas ini. Namun diperkirakan yang akan men-jadi kendala, Sumsel sudah pernah menjadi tuanrumah pada tahun 2003 yang lalu.

Pospenas yang dibuka Wakil Presiden Budiono diStadion Gelora Delta Sidoarjo, Senin malam. Dalamsambutannya, Waspres menangkap atmosfir yangmembara terasa sekali, semangat bertanding jugasemngat silaturahmi. Menurutnya, olahraga dan senimembentuk karakter. “Olahraga mengajarkan sporti-vitas dan kejujuran, seni menumbuhkan sisi lembutseseorang, dan akan berguna untuk bersaing ditengahdunia yang makin kompetitif,” ujar Boediono.

Pembukaan ditandai tari kolosal Gema SantriGaruda Nusantara, marching band Ponpes Tulung-agung, paduan suara SMPN Sidoarjo, dan pemu-kulan bedug oleh Wapres, dilanjutkan defile konti-ngen peserta.

Sebanyak 30 ribu santri akan berlaga mempere-butkan medali di 12 cabang olahraga dan 12 cabangseni. Sumsel mengirimkan 171 atlet dan seniman.Ditargetkan Sumsel akan berada peringkatkesepuluh. Pospenas akan berlangsung sampai 11Juli. (wen)

SRIPO/STS

Muddai MadangSURYA/ERFAN HAZRANSYAH

POSPENAS — Pembukaan Pospenas di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jatim, Senin (5/7).

Page 9: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

GOES TOGOES TO

CAMPUS

HALAMAN 9 SRIWIJAYA POSTSELASA, 6 JULI 2010

SAAT ini komputer sudahtidak bisa terpisahkan lagidari kehidupan sehari-hari.Dunia IT (informasi techno-logi) yang berkembang pe-sat menuntut kita untukmau tidak mau mengikutiperkembangan yang ada.Bagaimana tidak, saat initak hanya untuk komuni-kasi antar sesama, dan du-nia kerja pun komputerdan internet sudah bagai-kan jantungnya manusia.

PalComTech sebagai sa-lah satu lembaga pendidik-an komputer saat ini terusberinovasi untuk terus ber-dedikasi pada masyarakat,memberikan yang terbaikbaik dalam segi pelayanan

dan dalam sistem penga-jaran khususnya.

E-learning adalah sistempengajaran yang dipilihPalComTech se-lama ini de-ngan konsep100 persenpraktek dan100 persen in-ternet di setiappertemuan de-ngan standarmutu interna-sional. “Ini mem-buat kita menjadi sum-ber daya yang siap pakaidan dapat bersaing di eraglobalisasi. Ini juga yangmembuat PalComTechTerakreditasi dan Bermutu

A di Tingkat Nasional da-lam penilaian kinerja lem-baga kursus dan pelatih-an,” kata pimpinanPalComTech melalui Mana-ger Humas PalComTech,Noverika, Senin (5/7).

Beberapa alasan yangjuga membuat PalComTechberbeda dengan yang lain-nya dan layak untuk men-jadi kampus favorit antaralain

Sistem Belajar Online.Materi online, absen online,ujian online, semua serbaonline. Ini yang membuatPalComTech berbe-da dan sis-tem

e-learningini baru sedikit

yang menerapkan di Indo-nesia bahkan di dunia. Ini-lah alasan PalComTechmeraih lembaga komputerterbaik sejak 2007, tesca

dan berbagai award lain-nya.

Alasan lain, Cozy Kam-pus, bahwa PalComTechmemberikan ruang belajaryang nyaman dan membu-at merasa betah di dalam-nya. Terdapat student lo-unge yang memudahkanmahasiswa saling berinte-raksi satu sama lain karenaseluruh akses gedung telahdilengkapi oleh wifi.

Selain itu, PalComTechmenyiapkan Tenaga Peng-ajar Profesional. Para tena-ga pengajar yang ada diPalComTech berkualitasdengan menjunjung ting-gi profesionalitas. Muda,energik, dan berpenga-laman adalah cermindari PalComTech. “Kitajuga memberikanGreat Customer Ser-vice, layanan istime-wa ini agar mahasis-

wa mendapatkan ke-puasan yang terbaik dariPalComTech mulai daripendaftaran dan yang lain-nya,” kata Rika seraya me-nambahkan, PalComTechpun menyediakan ruangbelajar Full Multimedia, dimana satu mahasiswa lang-

PALEMBANG, SRIPO —Walikota Palembang, EddySantana Putra menegaskantidak akan menonaktifanHatta Wazol selaku KepalaDinas Perdagangan, Perin-dustrian dan Koperasi (Dis-perindagkop) yang kinimenjadi tersangka kasusCSR PT Pusri.

Pernyataan Eddy terse-but bertentangan denganapa yang sudah dinyatakanWakil Walikota, Romi Her-ton usai acara pandangfraksi DPRD kota, 29 Junilalu. Dalam kesempatantersebut, Romi menyata-kan akan segera menonak-tifkan Hatta untuk mem-permudah proses peme-riksaan kasus tersebut.

Eddy Santana mengata-kan, pemerintah kota (Pem-kot) tidak akan melakukanpenonaktif terhadap mantankepala Dinas Pendidikan Pe-muda dan Olahraga (Dis-dikpora) Palembang ter-sebut. Sebab, pemerintahmenghormati dan menghar-gai azas praduga tidak ber-salah terhadap kasus yangsedang ditangani kejaksaan.“Sekali lagi saya tegaskan ti-dak ada penonaktifan. Belum

tentu Pak Hatta bersalah,” je-lasnya, Senin (5/7).

Tak Ikut CampurPemkot mempersilah-

kan kepada pihak kejaksa-aan untuk melakukan pe-meriksaan terhadap Hattaterkait dana bantuan Corpo-rate Social Responsibility(CSR) PT Pusri. Pemkot ti-dak akan mencampuri ma-salah tersebut karena pe-meriksaan yang dilakukanmerupakan tindak lanjutdari laporan masyarakatyang masuk ke Kejari. Bah-kan sebelum dipanggil pi-hak Kejari, dirinya telahmemanggil Hatta Wazolguna memperoleh kete-rangan tentang aliran danauntuk perbaikan sekolah.

Menurutnya, apa yangdilakukan Kepala Dispe-

rindagkop tersebut belumtentu salah, ada kemung-kinan dalam pelaksanaa-nya salah prosedur dalammenyimpan dana dari Pus-ri tersebut atau ketidakme-ngertian dari pejabat itusendiri.

Apa yang dikatakan Ed-dy Santana tersebut berten-tangan dengan yang di-sampaikan Wakil WalikotaPalembang, Romi Hertonkepada wartawan bebera-pa waktu lalu. Menurut Ro-mi, pemerintah kota mem-berikan keleluasaan kepa-da kejaksaan untuk mela-kukan penyidikan kasusyang tengah ditengani. Un-tuk sementara waktu, pe-merintah akan menonaktif-kan kepala Disperindagkoptersebut dari tugas sehari-

hari guna memudahkanpemeriksaan. “Kita masihmenunggu perkembang-an, karena status beliau(Hatta Wazol) masih ter-sangka,” tukas Romi.

Penonaktifan bertujuanmemberi kelonggaran ke-pada tersangka menjawabpertanyaan dari pihak ke-jaksaan termasuk juga da-ta-data yang dibutuhkan. Ji-ka tetap bertugas dikhawa-tirkan konsentrasi tersang-ka terganggu. Namun se-belum penonaktifan, peme-rintah kota terlebih dahulurapat dengan Badan Per-timbangan Jabatan dan Ke-pangkatan (Baperjakat)yang dilaksanakan pekanini guna mencari jalan ter-baik dalam penanganan ka-sus tersebut. (sep)

Eddy Jamin Hattatak Dinonaktifkan

■■■■■ Hargai Azas Praduga tak Bersalah■■■■■ Pernyataan Berbeda dari Romi Herton

Untuk semen-tara waktu,

pemerintah akanmenonaktifkanKepala Dis-

perindagkopWAWAKO ROMI HERTON

SEKALI lagisaya tegas-

kan tidak adapenonaktifan.Belum tentu PakHatta bersalah

WAKO EDDY SANTANA PUTRA

PALEMBANG, SRIPO —Memperingati HUT ke-64Bhayangkara, Poltabes Pa-lembang bersama LeanpuriCenter dan Apersi membe-rikan bantuan 1.000 paketperalatan sekolah padawarga Kelurahan 3/4 UluKecamatan Seberang Ulu I,Senin (5/7).

Kapoltabes Kombes PolDrs Cahyo Budisiswanto,

mengatakan, perayaanulang tahun Polri dan tahunajaran baru sekolah meru-pakan momen tepat pem-berian bantuan peralatansekolah. Buku tulis pakaicover polisi bertuliskan ‘Po-lisi Sahabat Anak’.

“Mudah-mudahan tepatsasaran, tepat tempat, dantepat guna,” kata Cahyo.

Sementara Pembina Le-

anpuri Center yang menja-bat Bupati OKU Timur, HHerman Deru, mengata-kan, pembagian bantuanitu merupakan upaya ber-sama mengentaskan pendi-dikan di tengah masyara-kat miskin.

Pada kesempatan itu Le-anpuri Center sumbang1.000 mistar, pensil, pe-runcing dan lainnya. Ban-

tuan berupa 1.000 tas seca-ra spontan diberikan to-koh masyarakat, Her-manto Wijaya. HermanDeru menjanjikan bantu-an sunat gratis di tempatyang sama.

“Kita beri bantuan ini da-lam rangka berbagi, sedi-kit tapi sama rasa,” kataDeru, lantas nyanyi barenganak-anak lagu ‘Bintang

■■■■■ Peringatan HUT ke-64 Bhayangkara

E-learning Bikin PalComTech Beda

Kecil’.Ketua Apersi, Edi Ganefo,

selaku penggagas kegiatanbersama Masyarakat Mis-kin Kota, berharap bantu-an tersebut bermanfaat ba-gi anak sekolah. “Anak asetnegara yang dapat bernilaikalau diasah, diberi pelajar-an baik, dan bisa menang-kap pelajaran itu,” kata-nya. (ahf)

“HARUS ekstra hati-hati menjalin kerjasamadengan lembaga di luar negeri. Apalagi denganlembaga pendidikannya sebab bila terjebak de-ngan lembaga yang tidak bonafit atau ber-masalah (tidak legal) maka pemerintah-annya pun akan lepas tangan.”

Begitu pesan yang disampaikan MeriDianpanji, MSi, staf dari DirektoratJenderal Kelembagaan Dirjen DiktiRI saat paparan di UniversitasBina Darma (UBD), Sabtu (3/6).

Meri yang sengaja diun-dang UBD memapar-kan detail me-ngenai kerjasa-ma lembaga pen-didikan tinggidengan luar ne-geri, di hadapanpara dekan danketua jurusanUBD mengung-kapkan banyak

PALEMBANG, SRIPO —Pendaftaran Siswa Baru(PSB) tingkat SD dibuka se-jak Kamis (1/7) lalu danberakhir Senin (5/7) kema-rin. Berdasarkan ketentu-an, hasil seleksi penerima-an siswa baru tersebut akandiumumkan Rabu (7/7).Kendati demikian, bebera-pa sekolah sudah lebih dulumengumumkan sebelumwaktunya.

Wakil Kepala SD Negeri96 Palembang, Suliha Ning-sih saat ditemui di sekolah-nya Senin (5/7) mengata-kan, hasil seleksi telah diu-mumkan hari ini (kemarin,Red) dan jumlah yang dite-rima yakni untuk empatkelas sebanyak 120 orangdengan kisaran usia 5 tahun6 bulan hingga delapan ta-hun. Untuk itu, wali muriddiminta mendaftar ulanguntuk memastikan bahwa

yang bersangkutan benar-benar akan bersekolah disekolah tersebut dan tanpabiaya apapun hingga siswaditerima.

“Kita sudah memilih 120orang siswa baru sesuai ke-tentuan yang disyaratkan.Tinggal para orangtuanyamendaftarkan ulang untukmemastikan,” katanya.

Di lain sekolah, WakilKepala SD Negeri 95 Pa-lembang, Habibah Hasyimmengatakan, pihaknya ti-dak lagi menerima berkaspendaftaran sejak kemarin.Bahkan jika memang me-mungkinkan, pengumum-an hasil seleksi dilakukanSelasa (6/7) setelah hasil-nya disahkan Unit Pelaksa-na Tugas Dinas (UPTD se-tempat. Menurutnya, pen-daftar yang diterimamerupakan siswaberusia enam ta-

hun ke atas. Sedangkanyang belum mencukupidianjurkan untuk mendaf-tar tahun depan.

“Kita sudah menerima180 orang pendaftar danrencananya kita hanya me-nerima sebanyak 4 kelas,”ujarnya.

Kepala Bidang TK/SDDinas Pendidikan, Pemudadan Olahraga (Disdikpora)Kota Palembang, Hanafiahsaat dikonfirmasi mengata-kan, pengumuman hasilseleksi tersebut dipastikanRabu besok. Kalaupun adasekolah yang mengaku su-dah mengumumkannya,mungkin itu hanya persiap-an saja. Sebab pada hariSenin (kemarin) baru akan

■■■■■ Diumumkan Rabu (7/7) Besok■■■■■ Orang Tua Diminta Daftar Ulang

Bagikan 1.000 Paket Peralatan Sekolah■■■■■ Poltabes-Leanpuri Center-Apersi

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

BUKU TULIS — Seorang bocah mencium pipi Pembina LeanpuriCenter, Herman Deru (kiri), seusai menerima buku tulis gratis dikawasan 5 Ulu, Kecamatan SU I Palembang, Senin (5/7). Acaraini digelar dalam rangka HUT ke-64 Bhayangkara oleh APERSIdan MMK.

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

PASAR KULINER — Warga istirahat di bawah tenda Pasar Kuliner Seberang Ulu, Jumat(2/7). Pasar yang direncanakan akan beroperasi awal tahun 2010 namun hingga gambar inidiambil belum beroperasi. Menurut warga sekitar, tenda senilai miliaran rupiah ini dimanfaat-kan warga untuk menikmati suasana Sungai Musi di malam hari.

Hasil Seleksi PSB Dipercepat

Jangan MudahPercaya

■ ke halaman 19 ■ ke halaman 19■ ke halaman 19

■ ke halaman 19

SRIPO/SAFTA

Suasana pelatihan yang digelar PalComTech

Meri DianpanjiSRIPO/SAFTA

” ”

Page 10: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201010

“Sejak bapo ari ni, dak urung mu-nyer dewek,”desis Cekmat.

“Payu kalu awak ku-rang waras, badan panasdingin gemeteran,”takonMangujuk.

“Bukan ole itu oi.” “Laju gara-gara budak banyak rasan.” “Idak jugo, tapi ngejoke keadaan pawon sari-

sari.” “Yasaman, jangan keras-keras gino oi. Dak lemak

denger wong lain. Madak’i urusan waduk atau perut,dibrek tau wong banyak.”

“Kendakla dio, apolagi lokak samo merasokegalo. Maklum bapo mecem keperluan sari-sari, re-gonyo beguyur naek.”

Munyer Dewek

PALEMBANG, SRIPO — Il-mu sama tapi karena takmasuk dalam peringkatatau standar maka lulusanlokal biasanya kalah ber-saing dengan lulusan luarnegeri.

“Walaupun ilmunya sa-ma tapi peringat yang be-da. Lulusan luar negeri adakelebihan minimal bahasaasing sudah dikuasai. Seba-liknya, lulusan lokal seringtak sanggup bersaing se-hingga biasanya hanya jadipenonton di negeri sendiri.Kesempatan kerja banyaktapi disabet orang luar,” ka-ta Rektor Universitas BinaDarma (UBD) Prof Ir HBochari Rachman MSc saatacara Open House Prog-ram National of Technology ofInformation (NIIT) UBD,Sabtu (3/7).

Bochari mengilustrasikansuasana di Sumsel yang saatini banyak didatangi inves-

“Ne pantes bae ebokmu selalu brutuk. Denget-denget merunyem, ngatoke cabe mahal pindangcampacuer.”

“Yola nian. Kito lanang memang kurang ngaguk’i.Taunyo asal ngejuk belanjo berejola sano.”

“Mano kebo cak itu. Baso senasip se-penanggungan, beran rengan beban dipanggul be-samo. Kagek kapan sediaman, pacak munyer dewekpersis pucuk.”

“Inila, makmano lagi ngejoke ongkos idup tiapari. Lain kalu pengasilan mendingan, misal bole se-pulu repia saat belanjo masi besiso.”

“Muda laitu, bejat celengan buat nambai.” “Setuo itu dak katik. Yang jelas kalu bae, rego

mecem-mecem tadi, direm supayo dak menculaksekendak-kendak.” (Kgs Arpan)

PALEMBANG, SRIPO — PltDinas Pendidikan Pemudadan Olahraga (Disdikpora)Kota Palembang, Reza Fah-levi mengajak masyarakatmengontrol dan melapor-kan sekolah yang memu-ngut biaya pendaftaranulang siswa.

Menurutnya tidak adaundang-undang maupunPeraturan Daerah (Perda)yang mengatur tentangpendaftaran ulang siswa la-ma. Daftar ulang hanya un-tuk melengkapi adminis-trasi semata. Oleh karena-nya pihak sekolah dilarangmeminta uang kepada sis-wa, bila terbukti kepala se-kolah bersangkutan akandiberi sanksi.

“Tidak ada aturan khususyang mengatur. Daftarulang itu untuk mengecekapakah ada siswa yang pin-dah sekolah atau berhenti.Selain itu penempatan ataupembagian siswa di kelasmasing-masing sesuai ju-rusan. Sekali lagi tidak bo-leh ada yang memintauang baik negeri maupunswasta,” tegas Reza Fahle-vi, Senin (5/7).

Reza mengatakan, setiapsekolah mengharuskan sis-wa naik kelas untuk mela-kukan pendaftaran ulangdengan tujuan supaya pi-hak sekolah mengetahuibahwa tidak ada yang me-ngundurkan diri atau pin-dah ke sekolah lain. Bilaada siswa yang pindah atau

SMAN 11 Gelar Reuninnnnn 25 T 25 T 25 T 25 T 25 Tahun Berahun Berahun Berahun Berahun BerdiridiridiridiridiriPALEMBANG, SRIPO — Sebanyak 260 alumnus dipasti-kan sudah menerima undangan yang diantar langsunggelaran reuni akbar SMAN 11 Palembang angkatan 1988-2010.

Reuni yang akan dilaksanakan Sabtu (10/7) mulai pukul08.00 ini di Halaman SMAN 11 Palembang Jl InspekturMarzuki Pakjo. Sedangkan untuk undangan melalui face-book sudah ada 599 anggota yang memberikan konfirma-sinya.

“Kita ingin setelah 25 tahun berdiri, ini momentum kitamenggelar reuni akbar. Sekaligus kita ingin membentukIkatan Alumni SMAN 11. Kita juga menggelar sunatanmassal dan bazaar,” ujar Ketua Umum Kegiatan DeniTrijayadi SH didampingi Wakilnya Endang Fikrie danPanpel DJ Anggiat, Senin (5/7). (fiz)

ALUMNUS SMAN 11 PALEMBANG SEMUA ANGKATANDAPAT MENGHUBUNGI SEKRETARIAT Jl R Sukamto No 3(samping Graha Askes-PTC) Palembang Telepon 0711-355087

atau 081373287878.

SRIPO/FIZ

PERSIAPAN — Panitia reuni akbar SMAN 11 Palembang berfotobareng saat persiapan, Senin (5/7).

Stop SumbanganDaftar Ulang Siswan Sekolah Pinggiran Jadi Prioritas

berhenti, sekolah bisa me-nerima siswa baru dari se-kolah berbeda, apabila adayang mendaftar asalkan ti-dak membeli kuota yangsudah ditetapkan.

Apabila dalam pelaksa-nan ada yang menarik atauminta sumbangan makakepala sekolah atau guruterkait akan diberikansanksi mulai dari teguranhingga pencopotan. Untukitu dibutuhkan peran sertaorangtua murid maupunmasyarakat mengawasi pe-laksanaan di lapangan.

“Kalau ada yang mene-mukan atau membuktikanada transaksi seperti itu, si-lahkan melaporkan ke Dis-dikpora Palembang,” tegasReza.

Ketua Komisi IV DPRD,Mulyadi, SPd menuturkandi dalam Peraturan Waliko-ta (Perwali) tidak mengaturtentang daftar ulang. Sebe-narnya tidak dibutuhkanpendaftar ulang bagi siswalama, karena untuk keper-luan administrasi, sah-sahsaja ada sekolah yang me-laksanakannya.

“Sebagai komisi yangmembidangi itu, kami akanmelakukan pengawasan,agar daftar ulang itu tidakdisalahartikan oleh pihaksekolah,” ujar Mulyadi.

Sementara itu, WalikotaPalembang Eddy SantanaPutra meminta kepada se-mua sekolah yang letak-nya di pinggir kota untuk

memprioritaskan peneri-maan siswa bagi warga se-kitar meski siswa tersebuttidak lulus ujian penerima-an siswa baru.

Seperti SMA Negeri 22

Talangkelapa. Dengan de-mikian, orangtua murid ti-dak perlu mengeluarkanuang transportasi buat sanganak.

“Saya minta laporan hasil

ujian SMA/SMK. Laporkanke saya kalau ada yang ke-tahuan menjual bangku.Bukan saya yang menyeli-diknya tapi kejaksaan,” ka-tanya. (sep)

Sering Kalah Bersaingnnnnn UBD Buka Kelas Internasional UBD Buka Kelas Internasional UBD Buka Kelas Internasional UBD Buka Kelas Internasional UBD Buka Kelas Internasional

tor asing yang akan mem-buka peluang bisnis karenakayanya alam Sumsel. Na-mun karena tenaga profe-sional yang siap pakai diSumsel belum banyak ter-sedia sehingga para inves-tor asing lebih memilihSDM yang sudah diakui ek-sistensinya misalnya SDMlulusan luar negeri. Pe-nguasaan bahasa asing pundiakui Bochari merupakansalah satu modal pentinguntuk bisa cepat menda-patkan akses peluang se-perti ini. Kondisi seperti ini-lah yang dilirik UBD de-ngan mendirikan kelas in-ternasional. Diakui Bochari,pihaknya berkeinginanagar SDM lokal (Sumsel)bisa bersaing dengan lulus-an luar. Paling tidak, stan-dar kualitas pendidikanyang dimiliki sudah samadengan lulusan luar nege-ri. (saf)

SRIPO/SAFTA

Rektor UBD, Prof Bochari Rachman saat Open House NIIT.

AYAM

BURAS —

Seorang ibu

rumah

tangga

memilih telur

ayam buras

yang

dipajang di

Hypermart

Palembang

Indah Mal

(PIM), Senin

(5/7). Harga

telur hingga

kini mencapai

Rp 13.750

per kg.

Berita di

Halaman 1.

SRIPO/SYAHRULHIDAYAT

Page 11: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

11SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

SRIPO/HAFIZ

SIAP DEMO — Warga menyatakan sikapnya siap demo secara damai atas kasus lahan tanah bermasalah yang sedangdibangun SMA Internasional Sampoerna Foundation di Jakabaring, Senin (5/7).

PALEMBANG, SRIPO — Di-nas Pendidikan Nasional(Diknas) Sumsel berencanamengambilalih pengelolaanPengawasan khusus terha-dap sekolah berstatus Rin-tisan Sekolah Bertaraf In-ternasional (RSBI) di Sumsel.Hal ini untuk mencegah pe-nyimpangan yang rawanpraktik korupsi yang meli-batkan sekolah denganmaraknya pungutan.

Kepala Dinas DiknasSumsel Drs Ade Karyana

M.Ed usai menghadap Gu-bernur Sumsel Ir H AlexNoerdin SH, Senin (5/7)mengatakan, jika mengacuaturan yang berlaku, seha-rusnya pengelolaan RSBIdilakukan provinsi. Hanyasaja, dalam pelaksanaanyamasing-masing kabupatendan kota di Sumsel ini be-lum mau menyerahkan.Makanya, sistem pengelo-laan RSBI masing-masingdaerah satu dengan lainnyaberbeda-beda.

“Jika pengelolaan RSBIdiserahkan ke provinsi,maka operasional sekolahtanggungjawab provinsi,”katanya.

Kendati daerah belummau menyerahkan, ung-kap Ade Karyana, kiniPemprov Sumsel mencarijalan keluar yang terbaikdengan prinsif win-win so-lution, caranya pemerintahpada 2011 yang akan da-tang memberikan bantuanoperasional kepada RSBI,berupa peralatan laborato-rium, komputer serta kebu-tuhan sekolah lainnya. De-

Diknas Sumsel Ambil Alih RSBI■ Hindari Praktik Korupsi ngan cara ini, maka Pem-

prov Sumsel memiliki hakmelakukan pengawasan.“Bantuan diberikan agarpengelola RSBI tidak begi-tu besar meminta iuran ke-pada calon siswa barunya,”katanya.

Dikatakan, dari 20 unitRSBI yang ada di Sumsel,nantinya setiap kabupatendan kota hanya ada satuatau dua RSBI dan selama3-5 tahun akan dilakukanpengawasan. “Saat ini RSBIdiawasi dan dipantau olehDepdiknas,” katanya.

Sebelumnya anggota DP-

D RI asal Sumsel yang jugamantan Ketua PGRI Sum-sel Drs H Aidil FitrisyahMM mengatakan, praktikkorupsi dalam pelaksanaanRSBI dimungkinkan terja-di, karena sekolah masih di-perbolehkan untuk mena-rik iuran tertentu dari sis-wa. Oleh karena itu, diusul-kan agar membentuk timpengawasan khusus RSBIuntuk mengetahui per-tang-gungjawaban pelak-sanaannya terutama darisegi pendanaan sebagaibahan evaluasi.

“Pengelolaan RSBI dila-

kukan oleh provinsi, bukankabupaten/kota. Selamaini pelaksanaan RSBI ter-masuk pengelolaannyamasih dilakukan setiap ka-bupaten/kota,” katanya.

Jika pengelolaan oleh ka-bupaten/kota, maka akandapat memberikan efekyang kurang baik terutamakarena adanya perbedaanpersepsi dan aturan darimasing-masing daerah.Kondisi itu mengakibatkantidak ada keseragamanstandar baku dalam pelak-sanaan dan pengelolaanRSBI di daerah. (sin)

PALEMBANG, SRIPO —Terkait dengan kenaikanTarif Dasar Listrik (TDL) 20-10, pemerintah minta PLNuntuk meningkatkan pela-yanan berdasarkan indika-tor mutu yang sudah dite-tapkan. Jika tingkat mutupelayanan tidak dipenuhi,seperti lama waktu gang-guan, jumlah gangguandan kesalahan baca meter,maka PLN wajib memberi-kan pengurangan tagihanlistrik kepada konsumenyang bersangkutan.

Keharusan PLN membe-rikan kompensasi berupapengurangan tagihan lis-trik ini ditertuang dalam Pe-raturan Menteri EnergiSumber Daya Mineral (ES-DM) Nomor 07 Tahun 20-10. Menanggapi hal ini, Ge-neral Manager (GM) PT PL-N (Persero) Wilayah S2JB IrNandi Ranadireksa, didam-pingi Manager Niaga ArisSumartono kepada warta-wan, Senin (5/7) mengata-kan, kalau mereka belummendapatkan rincian ben-tuk kompensasi terbaruakibat diberlakukannyaTDL 2010 ini. Namun, jikamengacu pemberian kom-pensasi berdasarkan stan-dar mutu pelayanan sebe-lumnya, seperti mengenailama gangguan, jumlahgangguan dan kesalahan

pembacaan meter, mengi-syaratkan kompensasi di-berikan pada pelangganadalah berupa pemotong-an biaya beban sebesar 10persen. “Kalau yang keten-tuan kompensasi yang ba-ru, kami akan tanya ke pu-sat dan belajar. Apakah adayang baru, kalau yang la-ma, kompensasi diberikanberupa pemotongan biayabeban,”kata Nandi.

Namun begitu, ungkapNandi, peningkatan pelayan-an kepada pelanggan akanmenjadi prioritas PT PLN,khusususnya di wilayah S2JB.“Idealnya, TDL naik makapelayanan semakin mem-baik, Begitu tuntutan masya-rakat saat ini,” katanya.

Sementara Mantan Ma-nager PT PLN (Persero)Cabang Palembang Ir Ra-himuddin, yang kemarinresmi menjabat ManagerNiaga PT PLN (Persero)Wilayah Lampung bersa-ma penggantinya Ir RajasaGautama mengatakan, ka-sus pencurian daya listrikdi cabang Palembang ma-sih terjadi. Setidaknya ter-catat 17 ribu kWH yang hi-lang dicuri dan 3000 pelang-gan yang ketahuan mencu-ri terjaring razia.

“Mereka kini diprosesdan dikenakan sanksi,” ka-tanya. (sin)

PALEMBANG, SRIPO —Minggu-minggu ini, orang-tua disibukkan untuk me-masukkan anak-anak kesekolah, baik SD, SMP mau-pun SMA. Sudah tradisi,orangtua menginginkananak-anak bisa mengecappendidikan di tempat yangterbaik. Namun kadang-

kadang, keinginan tersebutakhirnya membuat “bisnisbaru”. Orangtua rela meng-eluarkan jutaan rupiah agaranak bisa masuk ke seko-lah favorit. Sekolah pun se-perti membuka peluang.Wal hasil, mereka yang me-lalui jalur resmi siap-siapharus mengalah.

Fenomena ini ditangkapSriwijaya Post bekerja samadengan Radio Sonora se-hingga menjadikan topikini sebagai sorotan padaacara Sripo on Focus, Selasa(6/7). Perbincangan disiar-kan langsung melalui ge-lombang 102,6 FM RadioSonora pukul 08.00-09.00.

Narasumber yang akanhadir pengamat pendidik-

■■■■■ Hari Ini Sripo on Focus

PLN Siap BerikanKompensasi

Fenomena Berburu Sekolah Negerian yang juga Dekan FKIPUniversitas PGRI Drs Buk-man Lian MSi.

Acara dipandu ReporterRadio Sonora, Reza dan Re-daktur Ekonomi Sripo, Lis-ma Noviani. Anda yangingin bergabung dalam fo-rum ini melalui hotline 0711-359148 atau dapat juga me-ngirimkan SMS ke nomor0811715817. (lis)

PALEMBANG, SRIPO — Berma-salah kasus tanah yang sedang di-bangun SMA Internasional Sam-poerna Foundation di kawasan Ja-kabaring membuat warga meng-ancam bakal mendemo PemprovSumsel dan DPRD Sumsel.

Menurut Antoni, selaku putradaerah dirinya maupun secara ke-lembagaan keberatan kepemilikantanah sertifikat HGB 132 seluas 150hektare atas nama PT TOP dan bu-kan Pemprov Sumsel.

“Kasus sengketa tanah yangakan dibangun SMA Internasionalini berlanjut ke MA, boleh kita ka-takan sepaham dengan Pemprovitu masalah adminstrasi. Artinya ituberkaitan dengan fisik sertifikatyang kaitannya dengan tanah ber-masalah. Bukan warga yang me-ngatakan ini masalah, tapi Pem-prov dan PT Amin Mulia,” tegasKetua DPP Lebdamas Sumsel An-toni Rois, Senin (5/7).

Antoni meminta agar janganmengkambinghitamkan kepen-tingan umum yang nanti menyisa-kan perkara. Semestinya untuk ke-pentingan umum ini harus teren-cana dan bukan dadakan.

“Kita hormatilah pemberi danahibah untuk sekolahan ini, jangansampai mereka kecewa. Selakumasyarakat Sumsel, kita sangatkecewa kok itu atas nama PT TOP.Kita kepingin tahu batas mana pu-nya Pemprov yang aset daerah.Pemprov sendiri belum tahu bataspatoknya, suratnya pun atas namaPT TOP. Mungkin dengan inilah,masyarakat Sumsel akan meng-gelar demonstrasi ke Pemprov danDPRD Sumsel,” tandasnya.

Sementara Karo Hukum SetdaPemprov Sumsel Ardani SH MHmembenarkan pernyataan AsistenI Setda Pemprov Sumsel Mukti Su-laiman SH MHum pada rapat diPemprov beberapa waklu lalu

yang mengatakan PT TOP (TamanOgan Permai)---yang memiliki su-rat kepemilikan hak tanah yang di-bangun SMA Internasional itu--didirikan oleh PT Amin Mulia danPemprov Sumsel.

“Memang PT TOP itu didirikanoleh PT Amin Mulia dan PemprovSumsel sesuai Undang-undang Per-seroan Terbatas yang dalam pen-dirian PT itu syaratnya minimal adadua pihak. Sehingga ini ada 70 per-sen saham PT Amin Mulia dan 30persen saham kita, Pemprov,” ung-kap Ardani SH MH.

Menurut Ardani, lahan yangakan didirikan sekolahan ini me-rupakan bagian yang diterimaPemprov Sumsel. Mengenai surattanah masih atas nama PT TOP,karena ini masih butuh proses,

“Surat itu butuh proses, kan ba-nyak tanah di dalam sertifikat ituyang harus dipecah. Yang pasti da-lam berita acara likuidasi itu bagianyang diterima Pemprov. Data beritaganti rugi lengkap,” terangnya. (fiz)

■■■■■ Lahan SMA Internasional BermasalahWarga Ancam Demo

PALEMBANG, SRIPO —Sukses menjuarai JamboreCabang VIII Kota Palem-bang 2010, Pramuka SD Xa-verius 4 bertekat mengasahlebih tajam keterampilanyang dimiliki. Dengan ha-sil itu, mereka berharap bi-sa mewakili Palembang da-lam ajang Jambore Nasio-nal (Jamnas) di Teluk Ge-lam (OKI) pada Juni 2011mendatang.

Pembina Pramuka SDXaverius 4 Palembang, Bu-dy Hartanto menjelaskan,prestasi ini merupakan wu-jud keberhasilan sekolahdalam mengembangkanketerampilan anak didikdalam kurun waktu dua ta-hun terakhir. Maklumlahaktivitas kepramukaan disekolah tersebut baru eksissejak 2008 lalu.

Selebihnya, cukup ba-nyak waktu dan tenagayang dicurahkan untukmenjuarai Jambore yangdigelar di Bumi Perkemah-an Lemcandika Palembangselama enam hari itu. De-ngan hasil tersebut dia ber-harap siswa binaannya bisakembali menunjukkan ke-mampuannya pada Jamnasnantinya.

“Untuk sementara kitaakan mewakili Palembangpada Jambore tingkat pro-vinsi pada Desember men-datang. Biasanya secaraotomatis kita juga nantiyang akan ke Jamnas,” je-lasnya.

Pada Jambore Cabang

Palembang beberapa wak-tu lalu, anak didiknya ber-hasil menjuarai beberapabidang keterampilan. Dian-taranya, Baris Berbaris, Pi-onering, P3K, Dasa Darma,Kaligrafi, Mengarang, Pida-to, Kebersihan Tenda danHalang Rintang serta bebe-rapa cabang perlombaanlainnya. Dengan hasil terse-but, SD Xaverius 4 menjadijuara umum.

“Kita selalu menekankanaspek keterampilan dalampembinaan pramuka. Bah-kan walau pun sekolah di

SD Xaverius, siswa kita bisajuara satu,” katanya.

Untuk mempersiappkansiswanya ke tingkat pro-vinsi sekaligus Jamnas, pi-haknya bertekad memper-tajam keterampilan danmempersiapkan peralatanyang mencitrakan Palem-bang sebagai kota budayayang bersejarah. Kendatidemikian sejauh ini pihak-nya baru menerima Pia-gam dan Tropi sebagai ha-diah dan belum menerimaSurat Keputusan (SK) Wali-kota Palembang terkait ke-ikutsertaan mereka padaJamnas mendatang. (mg1)

■■■■■ SD Xaverius 4 PalembangSiap Wakili Palembang ke Jamnas

DOK SRIPO

Ade Karyana

IST

Siswa SD Xaverius 4 saat mengikuti Jambore Cabang VIII KotaPalembang di Bumi Perkemahan Lemcandika Palembang bebe-rapa waktu lalu.

Page 12: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201012

EBERAPA ta-hun lalu Fo-rum Indone-sia untukTransparansiA n g g a r a n

(Fitra) mengadakan dia-log yang bertemakan se-suai dengan judul di atas.Sebagai pembicara peng-ganti, kehadiran saya cu-kup menyentak pesertadialog dalam orasi pem-bukaan yang saya sam-paikan. Kebetulan sekalipara pembicara acara ter-sebut antara lain dr HakimSorimuda Pohan, dan se-orang lagi yang saya lupanamanya-- kalau tidak sa-lah merupakan wartawansenior salah satu medianasional, yang dari na-manya beliau berasal dariSumatera Utara.

“Apakah begitu sulitmencari pembicara padaacara ini yang berasal dariSumatera Selatan, sampai-sampai dua pembicara disamping saya ini berasaldari Sumatera Utara? Ba-gaimana bisa mau menca-ri pemimpin nasional dariSumsel jika hal yang kecilseperti ini sulit untuk dida-pat? Jangan-jangan Andajuga beranggapan bahwasaya orang Jawa karenaditilik nama yang saya mi-liki?” Begitulah orasi awalsaya yang disambut deng-an gemuruh dari semuapeserta.

Dalam pandangan saya,untuk mencari pemimpinnasional dari Sumsel (Su-matera Selatan), kita ha-rus melihat dari berbagaiaspek. Yang pertama ada-lah aspek geografis. Su-matera Selatan terdiri daribeberapa suku yang satusama lain sungguh berbe-da-beda. Ada suku Kome-ring (ulu dan ilir), SukuMusibanyu Asin dengansebutan Suku Sekayu, ke-mudian ada Suku Bese-

Mencari PemimpinNasional dari Sumsel

mah (Pasemah) yang ter-sebar dari Lahat, Pagar-alam, Musirawas, Lubuk-linggau, Muaraenim. Adajuga Suku Palembang Aslikemudian suku-suku lainyang kesemuanya memi-liki budaya dan bahasayang berbeda-beda pulasatu sama lain. Semisalcontoh suku Komering,masing-masing daerah diwilayah geografis OganKomering Ulu memilikibahasa dan corak budayayang berbeda-beda pula.Bahasa Baturaja berbedadengan bahasa daerahMartapura, begitu puladengan daerah-daerahyang berada di wilayahOgan Komering. Lalu kitalihat lagi wilayah OganKomering Ilir, bahasa Ka-yuagung sangat berbedadengan bahasa-bahasadaerah lainnya di wilayahOgan Komering Ilir. Begi-tupula dengan suku Bese-mah yang berbeda-bedapula satu sama lain yangterbentang dari Kabupa-ten Empatlawang sampaike Musirawas. Lalu adapula suku Bali, Maduradan Makasar, Jawa, Arab,dan Melayu yang terga-bung dalam satu kesatu-an Provinsi Sumatera Sela-tan.

Apakah ada yang bisamenyatukan semua per-bedaan-perbedaan terse-but dalam satu kesatuanSumatera Selatan? Takusahlah saya membicara-kan tentang gaya kepe-mimpinan secara teoritismaupun ilmiah, karenasejak dulu hingga seka-rang sudah terbentukopini bahwa jika seorangkepala daerah (gubernur)dari suku Komering makawakilnya pasti dari sukuBesemah dan sebaliknya,kenapa bisa begitu danbegitu terus? Ya... karenasegala perbedaan yang

ada baik secara geografis,budaya dan bahasa terse-but menjadi strategi kam-panye siapapun calon ke-pala daerah. Strategi “de-vide et empera” adalahstrategi yang paling lakudilakukan dan gampangditerjemahkan dibanding-kan dengan konten visi,misi, dan strategi kepe-mimpinan yang akan di-sampaikan.

Aspek kedua, aspek ke-arifan lokal (local wisdom),yang berlaku dan mem-budaya sampai dengansekarang akibat perbeda-an kesukuan adalah tim-bulnya penyakit susahmelihat orang senang dansenang melihat orang su-sah (SMOS, SMOS) , pe-nyakit iri hari dan dengkiatas keberhasilan sese-orang yang dicapai deng-an kerja keras (apalagiberbeda daerah). Hal inisudah terpatri dalam kehi-dupan masyarakat Sum-sel. Budaya senang mem-berikan kepercayaan padaorang lain (luar Sumsel)dengan harapan menda-patkan komisi (gratifikasi)dari nilai kontrak yang be-sar sementara pekerjaantersebut dapat dikerjakanoleh orang dalam Sumsel.Lihat saja di pemerintahandaerah, kalau Anda tidakdekat dengan lingkarangubenur, walikota, bupatiatau Anda tidak dekat de-ngan garis kepartaian, An-

da akan susah untuk ber-kreativitas dengan keah-lian yang Anda miliki.Apalagi untuk mendapat-kan proyek. Seorang ke-pala daerah pun paling se-nang memasukan lingkar-an keluarga dalam bebe-rapa posisi strategis yangmemakai dana APBN/APBD/HIBAH tanpa meli-hat kompetensi orang lainyang mungkin lebihmumpuni dibandingkansanak famili. Belum lagidengan perusahaan-peru-sahaan baik BUMN,BUMD, maupun sektorprivat.

Perusahaan BUMN danBUMD saja kalau ditelisiklebih dalam lebih senangmengerjakan (hire) kon-sultan atau rekanan dariluar Sumsel dengan nilaikontrak yang fantastis se-mentara konsultan ataurekanan lokal hanyalahmendapat proyek “alakadarnya”, belum lagi ba-nyaknya proyek “ecek-ecek” yang diciptakan (di-rekayasa) oleh oknumtertentu untuk mendapat-kan imbalan. Padahal se-bagai BUMD yang mesinperusahaanya bekerjadari dana APBD seharus-nya lebih mencirikan ke-pemilikan daerah berupalebih banyaknya partisi-pasi orang lokal dalammengembangkan bisnis-nya dengan asas kompe-tensi bukannya malah de-

ngan mengundang (meli-batkan) orang luar Sum-sel dalam setiap pengam-bilan keputusan untukstrategi bisnis. Bagaimanabisa membangun kepe-mimpinan nasional jika didaerah saja belum terciptakepemimpinan yangmembahagiakan bagi o-rang lokal yang memilikikompetensi? ApalagiBUMN yang berbasis diSumsel malah lebih tertu-tup tentang procurementdan requirement.

Aspek ketiga adalahgaya kepemimpinan. Tan-pa kita sadari sekarang iniadalah setiap mantan ke-pala daerah alias gubernuryang tidak lagi menjabat,tidak ada satupun yangtinggal di Sumsel. Merekamenghabiskan masa pen-siunnya alias menungguajalnya di Jakarta sebagaihome-base. Apakah kepe-mimpinan seperti ini yangkita butuhkan? Apakahhabis manis sepah dibu-ang? Semua ini diaki-batkan gaya atau pola ke-pemimpinan di masyara-kat Sumsel adalah pater-nalistic of leadership. Keti-ka seseorang terpilih seba-gai kepala daerah/guber-nur seolah-olah ia berdiriseperti menara mercusuar (light-house), ia dike-lilingi oleh “kapal-kapal”sebagai penunjuk arah,penuntun arah, danseolah-olah ia adalahpenguasa daratan yangharus diikuti oleh semuakapal di laut. Jika tidak,kapal-kapal tersebut akantersesat atau menabrakkarang dan kemudianakan karam. Pola kepe-mimpinan seperti ini akanmenimbulkan timmenejemen yang kurangpartisipasif dan selalumengharapkan “petunjukatau petuah” dari pimpin-an/atasan. Pada zaman

rezim President Soehartokata-kata seperti “beliau”,“Bapak”, adalah yang pa-ling menonjol j ika adakonferensi pers. Pola inijuga kurang menimbulkankreativitas bawahan kare-na bawahan tersebut me-rasa segan atau takut un-tuk melakukan sesuatuyang positif atau mengam-bil keputusan di lapanganyang cepat dan lugas.

Menurut pandangansaya, hanyalah BapakJusuf Kalla (sipil), Mayj-end Ryamizard Ryacudu(militer) yang beranimendobrak gaya kepe-mimpinan yang selama inisudah tertanam pada re-zim Orde Baru sampai de-ngan sekarang.

Kembali pada kepemim-pin lokal, saya tidak meli-hat adanya gaya mene-jemen partisipatif dari parapemimpin kita. Baik itu dilingkungan pemerintah,sektor privat, maupunnonprivat. Para pemimpinkita terus dan -terus berta-han dengan gaya kepe-mimpinan paternalistik ka-rena “zona nyaman” me-mang ada disana untuk se-lama mereka menjabat.Nanti jangan kaget saja jikakita melihat mereka pen-siun, kehidupan anak-cucumereka bergelimang harta,sementara masyarakat lainmasih berkutat denganpeliknya kenaikan harga-harga.

Untuk menjawab semuayang saya sampaikan diatas adalah apakah ada ca-lon pemimpin nasionaldari Sumsel? Jawabnyasampai sekarang belumada yang pas, karena ke-pemimpinan yang ada se-karang ini belum ada yangbisa menyatukan segalaperbedaan karakteristikbudaya yang ada di Sum-sel, kedua karena pemim-pin yang sekarang ini be-

lum dapat merangkul se-mua golongan alias masihmementingkan kepen-tingan pribadi, keluarga,dan kolega alias memilikigaya kepemimpinan yangada masih bersifat pater-nalistik ketimbang pe-mimpin yang partisipatifbagi semua masyarakat.

Seorang diplomat Dep-kemenlu RI yang berasaldari Sumsel pernah menga-takan di salah satu materiseminarnya beberapa bu-lan lalu, keberhasilan diameraih impiannya adalahdengan cara “keluar dariSumsel”. Hal ini dilakukan-nya ketika masih tinggal diPalembang, dia merasa se-gala kepintaran dan keah-lian yang dimilikinya tidakbermanfaat alias “tidak adaruang luas yang disiapkanuntuk berkreativitas”. Se-hingga orang yang suksessecara nasional yang bera-sal dari Sumsel pastilah “ke-luar dari Sumsel”. Tidak adagunanya pintar tinggal diSumsel, kecuali Anda“calak dan penjilat”. Orang-orang sukses di tingkat na-sional seperti Taufik Kie-mas, Hatta Rajasa, Jimly As-shidiqie, Marzuki Alie, Tan-towi Yahya, dll di sektor bis-nis tidak membangun ke-pemimpinan mereka ataumembangun kerajaan bis-nisnya dari Sumsel. Mere-ka membangunnya di Ja-karta.

Jadi di akhir pembicara-an saya mengatakan bah-wa jika ingin mencari pe-mimpin nasional dari Sum-sel barulah sebatas wacanadan mimpi yang tersimpandi dalam bantal kalau se-mua yang saya sampaikandi atas masih terjadi dima-na-mana. Insya Allah gene-rasi 20 tahun ke depanmungkin ada yang munculsebagai pemimpin nasionaldari Sumsel. Bagaimanamenurut Anda?

OLEH YAN SULISTYO

National Vice President

Junior Chamber

International, Indonesia

B

Page 13: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

13SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

LAMA tidak muncul di media, mantan juara tinju dunia MikeTyson dikabarkan akan naik haji tahun 2010 ini. Tyson “sileher beton” itu masuk Islam saat berada di penjara tahun1990 karena kasus perkosaan terhadap ratu kecantikan.

Harian Saudi melaporkan, kepastian petinju yangpernah menggigit telinga Evander Holyfield ituakan naik haji saat tiba di Madinah Sabtu kemarinbersama Asosiasi Dakwah Kanada untuk melak-sanakan umrah.

Mike Tyson yang pernah menjadi juara tinju duniakelas berat era tahun 1986-1990 itu mengadakanperjalanan rohani ke Madinah, Mekah dan beberapakota Saudi lainnya bersama rombongan, awal Juli ini.

Tyson yang bernama lengkap Michael Gerard Tysonalias Malik Abdul Aziz lahir di New York City, Ameri-ka, 30 Juni 1966. Ia mengubah nama Mike menjadi Maliksaat menjalani penjara 10 tahun, yang kemudian diubahmenjadi tiga tahun. Ia dipenjara karena tuduhanperkosaan atas peserta Miss Black Amerika bernamaDesiree Washington pada 27 Januari 1992. Dan otoma-tis Tyson tidak bertinju hingga pertengahan 1995.

Setelah keluar dari penjara, Tyson bertarung mela-wan Peter McNeeley pada Agustus dan mengalah-kan Buster Mathis Jr. dalam tiga ronde pada De-sember 1995. Pada Maret 1996 Tyson memenang-kan sebuah sabuk kejuaraan ketika merebut ge-lar WBC dari Frank Bruno yang dijatuhkan dironde ke-3. Walau banyak medali dan sabukjuara pernah disandang, perlahan namanyaredup dan kurang mendapat simpati duniasejak menggigit telinga Evander Holyfield danTyson pun didiskualifikasi. (tribunnews.com)

BANGKOK, SRIPO — Seo-rang pria dan wanita ter-sangka otak serangan bomdi gedung koalisi PartaiBhumjaithai pada 22 Juni te-lah direpatriasi ke Thailanddari Kamboja, Senin (5/7),demikian dilaporkan kan-tor berita Thailand, TNA.

Kedua tersangka, Kob-chai Boonplod dan NonaWarisriya Boonsom telahtiba di bandar udara ibuko-ta Bangkok, Suvarnabhu-mi, pada Senin, pukul 11.15waktu setempat.

Dua Tersangka Pengebom Ditangkap■ Meledakkan Gedung Partai Bhumjaithai Thailand

Menurut KementerianLuar Negeri Kamboja, mes-kipun tidak ada permintaandari pemerintah Thailand,namun pemerintah Kambo-ja memutuskan untuk me-nangkap dan mengirimkanmereka ke Bangkok, kare-na mereka telah melakukanaksi teroris.

Mereka telah dibawa ketahanan oleh Asisten Kepa-la Kepolisian, Letnan Jende-ral Polisi Aswin Kwanmu-ang, Deputi Kepala Biro In-vestigasi Pusat, Mayor Jen-

deral Polisi, Panya Mamen,di tengah pengawasan kea-manan yang ketat oleh ko-mando kepolisian.

“Kedua tersangka sebe-lumnya telah diserahkankepada Penjabat KepalaKepolisian Nasional, Jende-ral Polisi Pateep Tansprasertdi Kantor Kepolisian Kera-jaan Thailand untuk dimin-tai keterangan awal,” kataLetjen Polisi Aswin.

“Mereka kemudian dise-rahkan kepada Badan In-vestigasi Khusus Kemen-

terian Kehakiman (JusticeMinistryÆs Department ofSpecial Investigation/DSI),” katanya.

“Senin petang mereka di-serahkan kepada DSI danakan ditahan untuk intero-gasi,” kata Kepala DSI, Tha-rit Pengdit.

DSI dijadwalkan pada Se-lasa akan membawa keduatersangka ke PengadilanPidana, untuk pengesahanbagi perpanjangan masapenahanan mereka.

(Ant/Oana/Xinhua)

Tyson akan Naik Haji 2010

ARI beberapakematian anehyang dialamibeberapa keso-hor dunia, u-

mumnya ajal menjemputjusteru melalui hal-halyang menjadi kegemarandan kebanggaan dirinya.Lihat saja Li Po yang ge-mar menenggak arak ma-ti karena mabuk dan ter-jatuh ke air. Franz Rei-cheltm seorang penerjunkarena parasutnya takmengembang atau HansSteininger karena terinjakjanggut kebanggaannyalalu terjatuh dan tewas. Be-gitu pun untuk 10 oranglainnya yang tewas beri-kutnya:

Kematian Paling Aneh di Dunia (2)

Reporter Bunuh Diri Saat Siaran6. Meninggal karena me-

nendang petiMirip dengan Lully, tapi

ini terjadi di awal abad 20pada Jack Daniel, seorangpengusaha whiskey terke-nal dari Tennessee, Ameri-ka Serikat. Pada suatu su-buh ia ingin membuka sa-lah satu peti, namun ia lupanomor kombinasinya. Iamengamuk dan menen-dang peti tersebut. Salah sa-tu jarinya terluka, mera-dang (infeksi), dan akhir-nya menewaskannya.

7. Meninggal karena kulitjeruk

Bobby Leach (1858-1926) adalah seorang stun-ter. Ia juga orang kedua didunia yang berhasil me-

naklukkan air terjun Nia-gara dengan barrel-nya. Iameninggal tahun 1926,dua bulan setelah tungkai-nya diamputasi. Menga-pa? Ternyata ia terpelesetakibat menginjak kulit je-ruk di jalanan, di SelandiaBaru. Tungkainya patahdan terjadi infeksi berat.Saat itu belum ada antibio-tik.

8. Meninggal karena pa-rasut gagal mengembang

Pada tahun 1912 FranzReichelt mengklaim diri-nya berhasil mengembang-kan jaket berparasut. Suatupenemuan baru. Ia punmencoba penemuannyadengan melompat daripuncak menara Eiffel. Sebe-

lumnya ia berencana me-makai boneka, namun ak-hirnya tidak jadi. Ia memu-tuskan menjajal sendiri ja-ket tersebut. Ternyata, se-perti yang dikhawatirkanbanyak orang, jaket itu takberfungsi dan ia pun tewasseketika.

9. Meninggal setelah di-racun, ditembak empat ka-li, dipukul, dan akhirnyatenggelam

Grigori Rasputin (1869-1916) mula-mula diracundengan sianida. Dosisnya se-tara untuk menewaskan 10orang. Tapi karena diketahuikemudian bahwa siani-danya sudah rusak oleh pe-manasan makanan, ia tidakmati. Lalu ia ditembak dari

belakang oleh Felix Yusupovdan teman-temannya. Ia ti-dak mati juga. Ia ditembaklagi 3 kali, tapi tidak matijuga. Akhirnya Rasputihdipukul dengan tongkat danakhirnya ditenggelamkanke Sungai Neva yang dingin.Dari hasil autopsi, sebab ke-matian sebenarnya adalahtenggelam.

10. Meninggal karenabola bisbol

Ray Chapman (1891-1920) dikenal sebagai satu-satunya pemain yang te-was dalam pertandinganbisbol. Ia tewas karena ke-palanya kena lemparan bo-la dari Carl Mays. Pada saatitu, bola bisbol selalu dilu-muri tanah oleh pelempar

bola sebelum dilemparkan,untuk mempersulit lawanmelihat bolanya.

11. Meninggal karena se-lendang

Isadora Duncan (1877-1927) dikenal sebagai tokohtarian modern. Ia gemarmengenakan selendang pa-da saat bepergian. PadaSeptember 1927, ia me-ngendarai mobil dengankecepatan tinggi sambilmembuka jendela. Saat ituia memakai selendang yangberukuran besar. Karenaselendangnya “terbang”sampai ke ban mobil, ia ter-cekik seketika dari jendelamobil.

12. Meninggal di pang-gung konser

Leslie Harvey, gitarisStone the Crows, mening-gal pada tahun 1972 kare-na tersengat listrik dari mi-krofon yang ia gunakan dipanggung konser.

13. Meninggal saat siaranTV

Christine Chubbuck(1944-1974) merupakansatu-satunya reporter tele-visi yang meninggal di te-ngah siaran langsung te-levisi. Ia menembak kepa-lanya sendiri pada siaranSuncoast Digest (WXLT-TV) tanggal 15 Juli 1974dengan revolver 38 mm.Chubbuck sebelumnyamemang sudah bermasa-lah dengan depresi yangberlarut-larut.

BOGOTA, SRIPO — Kepoli-sian antinarkoba di Kolom-bia berhasil membongkarpenyelundupan kokain sebe-rat 11 Kilogram yang disa-markan dalam bentuk re-plika Piala Dunia. Menurutketerangan polisi, piala seting-gi 36 Cm itu ditemukan da-lam sebuah kotak pengiri-man di Bandara Bogota.

“Kotak itu berada di sebu-ah gudang pos untuk diki-rim ke sebuah alamat diSpanyol,” kata kepala anti-narkoba bandara, Jose Pei-drahita. Hasil uji di labora-torium menunjukkan bah-wa replika Piala Dunia ini di-buat dari bahan kokain se-banyak 11 Kilogram yangdicampur dengan bensinguna memudahkannya un-

Replika PialaDunia dari Kokain

tuk dibentuk menjadi piala.Menurut pihak berwe-

nang, piala tersebut ditemu-kan dalam pemeriksaan ru-tin di bandara hari Jumat.

Dalam perkembangan la-innya, sebuah kapal selamyang mungkin akan digu-nakan untuk menyeludup-kan bahan-bahan narkobajuga ditemukan oleh petu-gas. Menurut pejabat BadanAnti Narkoba Amerika Se-rikat, kapal selam asal Ekua-dor ini bisa membawa be-berapa ton kokain. Kapal ter-sebut ditemukan di sebuahsungai dekat dengan perba-tasan Kolombia. Kapal se-panjang 31 Meter itu memi-liki sistem pendingin danalat-alat canggih lainnya.

(Bbc/tribunnews.com)AP

Replika Piala Dunia ini dibuat dari kokain sebanyak 11 kilogram.

D

Mike Tyson IST

■ Mike Tyson bertanding profesional pertama kali padatanggal 6 Maret 1985 di Albany, New York. Ia menangdi ronde pertama.

■ Ia kemudian bertinju 15 kali lagi di 1985 dan memenang-kan semua pertandingan dengan KO. Hampir semua ke-menangan KO itu dia bukukan di ronde pertama.

■ Pada tanggal 22 November 1986 Tyson bertinju mela-wan Trevor Berbick untuk meraih gelar kelas berat versiWBC. Dan di ronde kedua, dia berhasil menang KO hing-ga dinobatkan sebagai juara dunia kelas berat termudadi dunia, saat usia 20 tahun.

■ Sejak itu Mike Tyson menumbangkan banyak petinju tenar

MIKE TYSON LEHER BETONseperti James Smith, Pinklon Thomas, Tony Tucker hinggaia berhasil menjadi Juara Sejati dengan mengumpulkantiga gelar komisi tinju dunia yaitu WBA, WBC dan IBF.

■ Tahun 1987 Tyson melawan juara Olimpiade 1984Tyrell Biggs dan menang KO juga di ronde ketujuh.Tahun 1988 melawan petinju veteran dan mantanjuara kelas berat Larry Holmes menang TKO rondeke-4, melawan Tony Tubbs di Tokyo menang KO rondeke-2 dan namanya terus berkibar.

■ Bahkan Tyson sangat meyakinkan dunia saat menjatuh-kan Michael Spinks yang diramalkan lawan terberat, jus-tru bisa dipukul KO dalam waktu 90 detik di ronde pertama.

■■■■■ Dicampur dengan Bensin

Page 14: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

16 SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

Lahat, Pagaralam, Muaraenim, Empat Lawang

Pejabat Terus DievaluasiMUARAENIM — Delapan pejabat eselon II dan III di lingkungan PemkabMuaraenim, Senin (5/7) dilantik dan diambil sumpahnya oleh Bupati Muara-enim, Ir Muzakir SS. Pejabat baru ini diberikan waktu enam bulan (per semes-ter) untuk melakukan perbaikan di instansi masing-masing. “Jika tidak adaperubahan dalam kinerja, para pejabat tersebut akan dievaluasi, hingga dimutasikembali. Jadi kita kerja ada target. Tidak mencapai target tentu harus diganti,”tegas Bupati Muzakir SS didampingi Wabup, H Nurul Aman. Pejabat yangdilantik itu antara lain, Kepala Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan danAset Daerah Drs Armelli Mendri (dari BPKP Sumsel), Kadinsos Drs M TeguhJaya MM, Kepala Disnakertrans Abu Hanifah, Kepala Disperindag AmrullahJamaludin SE, Kakan Ketahanan Pangan Ibrahim Ilyas. “Kepada pejabat baruagar bekerja lebih baik dan memperbaiki kinerja di instansi masing-masing,”pesan Muzakir. (ari)

Tiga CPNS Gagal PrajabatanEMPATLAWANG — Sebanyak 3 orang dari 315 Calon Pegawai Negeri Sipil(CPNS) peserta prajabatan Pemkab Empatlawang, dinyatakan gagal aliastidak lulus. Hasil evaluasi panitia, dua di antaranya tidak mengikuti dan seoranglagi jarang hadir pada prajabatan yang ditutup, Senin (5/7). Kepala BKDEmpatlawang, Anwar Yakub melalui Kabid Diklat, Tarmizi mengatakan, CPNSyang gagal ini diwajibkan kembali mengikuti prajabatan tahun depan, karenaprajabatan merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi bagi seorangCPNS untuk pengangkatannya menjadi PNS 100 persen. “Selama prajabatanitu 2 orang tidak sama sekali mengikuti, dan satu malas-malasan. Karena itusesuai dengan aturan dan prosedur yang berlaku, statusnya belum bisa diang-kat menjadi PNS 100 persen,” ujarnya. Peserta Diklat Prajabatan Tahun 2010ini merupakan CPNS formasi umum dan eks honorer golongan II dan III yangdiangkat sebagai CPNS Tahun 2009. (st2)

SRIPO/ARDANI

SERTIJAB — Bupati Muaraenim, Ir Muzakir SS melantik delapan pejabateselon II dan III, Senin (5/7).

Bakar Menyan Minta DukunganPelebaran

Jalinteng MolorPRABUMULIH, SRIPO -Aksi blokir gerbang yangdilakukan Gerakan Masya-rakat Prabumulih Bersatu(GMPB), Senin (5/7) mem-buat repot karyawan dantamu. Mereka terpaksa ke-luar masuk gedung denganmeloncati pagar. MassaGMPB pun membakarmenyan, meminta du-kungan arwah nenekmoyang mereka atas aksiblokir gerbang HRD PTPertamina EPRS itu.

Aksi GMPB ini merupa-kan lanjutan dari aksi sebe-lumnya. Aksi ini dilakukankarena Pertamina EPRS di-nilai berbohong denganmenerima pekarya tanpasepengetahuan mereka.Padahal pada pertemuanyang sering dilakukan Per-tamina secara berulang-ulang mengatakan tidakakan menerima pekaryakembali.

Namun pernyataan itu ti-dak sesuai dengan kenya-taan. PT Pertamina secarasembunyi-sembunyi mene-rima pekarya dari luar dae-rah. “Kenapa tidak diakuisaja dan tampung warga asliPrabumulih,” ujar Ardianto,

Sekretaris GMPB.Karena itu, aksi demo ti-

dak akan berhenti merekalakukan hingga PT Perta-mina merekrut warga asliyang tinggal di sekitar kan-tor Pertamina sebagaipekarya dan karyawan.Menurutnya, telah tumbuhkecemburuan sosial saat inikarena masyarakat asli ha-nya jadi penonton.

Aksi yang diikuti puluhanmassa itu dimulai pukul09.00. Aksi tersebut sama se-kali tidak diladeni PT perta-mina. Rachman, Chief Secu-rity PT Pertamina EPRS me-nyebutkan, seluruh pimpin-an tidak mau lagi bernego-siasi atas aksi demo GMPB.

Karena tak kunjung dite-mui, para pendemo akhir-nya memblokir pintu ma-suk menuju gedung HRD.Aksi ini membuat tamuyang datang sulit menem-bus barikade pendemo. Sa-lah satu tamu warga nega-ra keturunan nyaris dige-buk massa pendemo kare-na mencoba menerobos.Massa juga melakukan aksipemasangan tenda di de-pan gerbang masuk.

Bendahara GMPB, Jaya

Gwinarto menyebut Perta-mina tidak menghargai me-reka, karena tak satupunperwakilan yang muncul.Mereka mengancam akanterus bertahan sampai tun-tutan terpenuhi. “Kami ha-nya minta dipekerjakan,”katanya.

Hingga pukul 12.30 mas-

sa akhirnya mulai berulah.Mereka membakar me-nyan sembari membacakandoa-doa kehadiran nenekmoyang mereka agar me-restui perjuangan danmembantu mereka. Aksitersebut dilakukan tepat didepan pos penjaga pintugerbang PT PertaminaEPRS. Tidak hanya menyan,massa juga menghambur-kan beras kunyit ke empat

SRIPO/MUKSIN TM

BAKAR MENYAN — Massa dari Gerakan Masyarakat Prabumulih Bersatu (GMPB) membakarmenyan meminta dukungan arwah nenek moyang mereka atas aksi blokir gerbang di PT PertaminaEPRS, Senin (5/7).

■ GMPB Blokir Gerbang Pertamina penjuru mata angin.Hingga sore hari, massa

terus melakukan aksinyadengan sesekali berorasi.Para karyawan yang akanpulang memilih jalan bela-kang dengan dikawal sat-pam. Massa mengancamakan terus bertahan hing-ga tuntutan mereka terpe-nuhi. “Bukan sampai mere-ka mau menemui,” kataJaya. (cr2)

■ Pekerja PT MMM DemoLAHAT, SRIPO - Sebanyak500 pekerja PT MultradaMulti Maju (MMM) berge-rak dalam bidang perke-bunan sawit melakukanaksi unjuk rasa di KantorPT MMM di Desa SungaiLaru, Kecamatan KikimTengah, Senin (5/7) seki-tar pukul 09.00.

Hanya saja, ketika war-tawan akan mengabadi-kan foto aksi demo itu,baik karyawan PT MMMmaupun petugas keaman-an melarang. Merekaberalasan, demonstrasi itumerupakan masalah inter-nal perusahaan dan kar-yawan saja.

Dalam tuntutannya,keryawan minta perusa-haan menyelesaikan ma-salah lembur karyawansebesar 30 persen, ke-pesertaan Asuransi Kese-hatan (Askes), masalahnatura, dan optimalisasidari kinerja manager se-curity perusahaan. “Kamihanya menuntut empathal ini,” kata Saparuddin

salah satu perwakilan kar-yawan.

Setelah menyampaikanorasi selama kurang lebihdua jam, perwakilan karya-wan Saparuddin, Kairudin,Bambang, Sartono, Ar-diansyah akhirnya dibo-lehkan menghadap Dire-kur Operasional PT MMM,Deni Abdullah bersamaGeneral Manager Rahmadi,

Manager Keuangan Suki-man Nasution, dan HRDManager Hasan Maulani.“Kami menyambut baikaspirasi karyawan ini. Diha-rapkan, dengan adanyapertemuan ini karyawandapat memperoleh kejelas-an dan titik temu,” kataManager Keuangan PTMMM, Sukiman Nasution.

(mg3)

Minta Jadi Peserta Askes

EMPATLAWANG, SRIPO - Rencana PemkabEmpatlawang memperlebar ruas Jalan Lintas Tengah(Jalinteng) Sumatera sepanjang 5 KM pada Tahun2010 ini belum bisa dilaksanakan. Kendalanya, ka-rena belum mendapatkan bantuan dana dari pusat,sedangkan dana dari APBD Empatlawang belummemungkinkan untuk memerlebar poros jalan ne-gara itu.

Pantauan di lapangan, Senin (5/7), sepanjang 5 KMJalinteng Sumatera yang direncanakan akan dilebar-kan itu mulai dari pangkal Jembatan Musi, kawasanTanjungberingin hingga ke Talangbanyu belum adatanda-tanda persiapan pekerjaan pelebaran jalan. Se-bagian rumah penduduk yang bakal terkena pro-yek pelebaran jalan masih berdiri dan belum adatanda-tanda pembongkaran.

Kepala Dinas PU Kabupaten Empatlawang, IsmailHanafi melalui Kabid Bina Marga, Rubinsi mengata-kan, rencana pelebaran jalan negara sepanjang 5 KMpada Tahun 2010 ini baru bisa dilakukan sepanjang100 meter lebih, dimulai dari depan kantor PemkabEmpatlawang, diperkirakan baru bisa sampai ke de-pan SPBU Tebingtinggi. Pengerjaannya akan dila-kukan Juli ini.

“Masalahnya, dana pekerjaan pelebaran yang di-harapkan dari APBN belum dicairkan, sedangkanAPBD Empatlawang hanua menganggarkan danapendamping Rp 1 miliar,” katanya.

Dikatakan, rencana pelebaran ruas Jalinteng Su-matera yang sekarang ini lebarnya sekitar 7 meterdirencanakan akan dibuat dua jalur (two way) de-ngan lebar setiap jalurnya 7 meter. Kedua jalur iniakan dipisah dengan trotoar pembatas selebar 1meter, di mana nantinya akan dirancang sedemiki-an rupa, sehingga bisa ditanami dengan tanamanpenyejuk, ditambah tanaman penghias lainnya.

Menyinggung rumah warga yang bakal tergusur,Rubinsi mengatakan, bangunan yang terkena pro-yek pelebaran jalan itu seperti pagar dan teras ru-mah warga. “Pemkab Empatlawang akan melaku-kan pembebasan lahan yang terkena proyek pele-baran jalan. Nanti akan ada musyawarah denganmasyarakat masalah nilai ganti ruginya,” katanyaseraya berharap, tahun 2011 pelebaran jalan negaraini sudah dapat dilaksanakan. (st2)

Page 15: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

17SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

Indralaya, Kayuagung, Martapura, Muaradua

■ Perbaikan Jalan Belitang■ Pekerjaan Asal-asalan

Kembalikan Lahan KamiKAYUAGUNG —Sejumlah warga Desa Pedamaran VI Kecamatan PedamaranKabupaten OKI mendatangi Gedung DPRD setempat, Senin (5/7). Wargamenuntut lahan mereka yang dikuasai PT Tania Selatan dikembalikan lagipada warga. Pasalnya, meskipun warga telah menyerahkan pengelolaan la-han sejak Tahun 2000 lalu untuk dijadikan perkebunan sawit, namun hinggakini kebun plasma yang dijanjikan tak kunjung direalisasikan. Warga yang dido-minasi lanjut usia ini datang ke DPRD menggunakan angkutan umum. Wargaditerima anggota DPRD OKI dari Dapil Pedamaran, Sudrono Asnawi SSos diruang rapat Komisi III, Senin (5/7) pukul 10.00. “Sudah 10 tahun kami me-nunggu janji kebun plasma, tapi PT Tania Selatan tidak menepati janjinya,” kataSugianto. Menanggapi keluhan warga ini, anggota DPRD OKI Sudrono Asnawimengatakan, pihaknya akan berupaya menyelesaikan persoalan yang dialamiwarga itu. (std)

Polisi Bangun KemitraanBANYUASIN — Guna membangun kepercayaan sekaligus menjalinkemitraan dengan masyarakat, sesuai dengan grand strategi Kapolri, ja-jaran Polres Banyuasin menggelar kegiatan sepeda santai (Fun Bike)dalam rangka HUT ke-64 Bhayangkara. Kegiatan yang dilepas Wakapol-res Kompol Yan Budi Jaya SIk, Minggu (4/7) di Lapangan Mapolres Ba-nyuasin itu, diikuti 500-an peserta berasal dari berbagai kalangan mulaidari unsur muspida, tokoh masyarakat, pemuda dan pelajar. KapolresBanyuasin, AKBP Drs Susilo Rahayu didampingi Kasat Lantas AKPHardiman kepada Sripo, Senin (5/7) mengatakan, kegiatan Fun Bike inidi lakukan secara serentak di seluruh Indonesia, selain untukmemasyarakatkan olahraga sepeda juga untuk memeriahkan HUT Bha-yangkara dan memecahkan Rekor Muri sebagai peserta sepeda santaiterbanyak di Indoesia. (udn)

SRIPO/MAT BODOK

MENERIMA — Ketua Komisi III DPRD OKI, Sudrono Asnawi menerimaperwakilan warga Desa Pedamaran Senin (5/7).

Panwas Jamin Satu Putaran■ Pilkada Ogan Ilir Bersih

SRIPO/HERMAN

MELINTAS — Sebuah truk melintas di ruas jalan raya Belitang yang dalam perbaikan. Saat kendaraan melintas, debu tebal akanberterbangan hingga mengganggu jarak pandang pengendara.

MARTAPURA, SRIPO - JikaAnda menuju Kota Guma-wang Belitang mengenda-rai kendaraan, harus selaluwaspada. Pasalnya jarakpandang di ruas jalan pro-vinsi yang dalam pekerja-an perbaikan itu sangat ter-batas, karena begitu kenda-raan melintas akan dipenu-hi oleh debu yang beter-bangan.

Pantauan di lapangan,Senin (5/7) debu yangbeterbangan dan mengha-langi penglihatan pengen-dara itu hampir merata ter-

jadi di ruas jalan yang meng-hubungkan Desa Kurung-an Nyawa Kecamatan Buay-madang dengan Kota Gu-mawang Kecamatan Beli-tang.

Debu tersebut terbangkarena padatnya arus lalulintas kendaraan dari duaarah. Diperparah denganlambannya proses pe-ngerjaan perbaikan yangmasih dilaksanakan kon-traktor. “Pokoknya hati-hatilah mas kalau melintasdi tempat itu. Terutama disaat siang hari. Debu yang

berterbangan seperti kabut,sehingga kendaraan di de-pan tidak terlihat karenadebu itu menghalangi jarakpandang,” ungkap Tomiyang mengendarai sepedamotor.

Hal senada diungkapkanCandara, warga setempat.Menurutnya, setiap adakendaraan yang melintaspasti debu akan beter-bangan sehingga meng-gangu jarak pandang pe-ngemudi yang akan melin-tas. Belum lagi rumah war-ga di pinggir jalan hampir

setiap hari harus menyi-ram pekarangan agardebu tidak sampai me-ngotori rumah.

“Kita sebagai warga sa-ngat berharap agar peker-jaan ini segera selesai. Sebabjika seperti ini terus jelaspengguna jalan yang diru-gikan. Karena rawan terja-di kecelakaan,” katanya.

Dia juga berharap agarpekerjaan jalan provinsi diwilayah OKU Timur itu da-pat dilakukan terencana.“Ada di beberapa titik pe-kerjaan tambal sulam saja.Kalau bisa jangan tambalsulam lagi tapi direhab to-tal agar lubang yang adabenar-benar tertimbun,”tandasnya. (hr)

Hujan DebuRawan Tabrakan

Dua Bupati Siap Dilantik■ Dijadwalkan 23 Agustus

Petugas Buru Anjing Rabies■ Seribu Anjing Diberi Vaksin

INDRALAYA, SRIPO - Pan-waslu Kabupaten Ogan Ilir(OI) optimis tidak akanmenyelenggarakan pilkadaputaran kedua, meskipunhari ini, Selasa (6/7) seng-keta Pilkada OI akan dipu-tuskan Mahkamah Konsti-tusi (MK) di Jakarta.

Ketua Panwaslu OI, DraMassuryati yang ditemuiwartawan, Senin (5/7) me-ngatakan, pihaknya telahmelewati tiga kali sidangatas gugatan pasanganHelmy Yahya-Yulian Gun-

har (HG) di MK.ôSaat ini kami menunggu

sidang terakhir yaitu pem-bacaan keputusan di MK.Besok keputusan MK sudahdapat disebarluaskan seki-tar jam 16.00,” jelas Massur-yati seraya mengaku yakintidak akan ada Pilkada OIputaran kedua.

Pantauan Sripo, SekretariatKPU Ogan Ilir nampak te-nang-tenang saja. Seluruhanggota KPU masuk kantorseperti biasa. Begitu juga pe-gawai KPU melaksanakan

tugasnya masing-masing.Anggota Devisi Teknis Pe-

nyelenggara Pemilu, Nur-baity mengatakan merekaakan berangkat ke Jakartadalam rangka menghadiri si-dang putusan MK atas gugat-an pasangan HG terhadaphasil Pilkada OI, 5 Juni 2010lalu. “Kami siap-siap mauberangkat lagi, pokoknyasebelum jam 14.00 kami su-dah ada di MK,” kata Nur-baity seraya menambahkan,pihaknya sudah melaksana-kan tugas dan fungsi KPUsebagai penyelenggaraPemilukada di OI. (trs)

INDRALAYA, SRIPO -Guna mengantisipasi danmencegah penyebaran ra-bies di wilayah KabupatenOgan Ilir, sebanyak 1.000(satu ribu) ekor anjing akandiberi vaksin rabies. Untukanjing yang sudah mengi-dap rabies terpaksa dimus-nahkan (eliminasi) meng-gunakan racun. Bahkan

hewan piaraan lainnya se-perti kera, kucing danunggas juga divaksin. Pem-berian vaksin ini akan dilak-sanakan pada Bulan Juli2010 dalam rangka HariBulan Bhakti Peternakan.

Kepala Dinas KesehatanOgan Ilir, Drg Izwar mela-lui Kasi Kesehatan Hewan(Keswan) dan Kesehatan

Masyarakat Veteliner(Kesmavet) drh ChalikulBahri, Senin (5/7) mengata-kan, pemberian vaksinhewan ini dalam rangkabulan bhakti peternakan.

Menurutnya, hewan piara-an di 16 kecamatan akan kitaberi vaksin anti rabies. “Ka-lau anjing yang sudah kenarabies dan liar terpaksa akankita eliminasi (musnah-kan,Red) dengan diberikan

PALEMBANG, SRIPO - Bu-pati Ogan Komering Ulu Ti-mur (OKUT) dan Ogan Ko-mering Ulu Selatan (OKUS),yang terpilih kembali padaPilkada 5 Juni lalu, dijadwal-kan akan dilantik serentak,23 Agustus 2010. Calon ter-pilih adalah, Bupati/WabupOKU Timur H HermanDeru-HM Kholid Mawardi,Bupati/Wabup OKU Sela-tan H Muhtadin Sera’i-Hj drHerawati.

Bupati OKU Timur, HHerman Deru seusai meng-hadap Gubernur Sumsel, HAlex Noerdin di Palem-bang, Senin (5/7) mengata-kan, dia menghadap guber-nur untuk melaporkankesiapan pelantikan. Semua

berkas hasil pilkada 5 Junilalu sudah lengkap, sehing-ga pihaknya melaporkankepada gubenur untuk me-laksanakan pelatikan.

Bahkan, dalam pilkadaOKU Timur baru lalu selainnihil permasalahan juga par-tisipasi pemilih cukup bagus,sehingga mendapat penghar-gaan dari Museum Rekor In-donesia (MURI) karena men-dapat suara terbanyakmendapai 95 persen.

Herman Deru mengga-risbawahi pesan gubernurSumsel, supaya Pemkab te-rus membina masyarakat dikabupaten yang beranekaragam budaya dan suku itu.“Memang, pesan gubernuritu sudah dilaksanakan ka-

rena kami terus membinaberbagai budaya yang adadi daerah tersebut, sehing-ga sampai sekarang kondi-sinya tetap aman,” ujarnya.

Sementara itu BupatiOKU Selatan, H MuhtadinSera’i mengatakan, pihak-nya menyampaikan berkashasil Pilkada kepada guber-nur. Berkas pilkada sudahlengkap dan pihaknya akandilantik 23 Agustus 2010.“Bupati OKU Timur danOKU Selatan akan menga-khiri masa jabatannya 23Agustus 2010, sehinggapelantikannya dilaksanakanserentak,” kata Kepala BiroHumas dan Protokol Pem-prov Sumsel, Robby Kur-niawan. (bar/Ant)

Kejati Seret Pejabat Pagaralam■ Kasus Pembangunan JalanPALEMBANG, SRIPO - Pe-nyidik Kejaksaan Tinggi(Kejati) Sumsel membidikkasus dugaan korupsi pem-bangunan jalan di Kota Pa-garalam senilai Rp 2,5 mi-liar. Tim penyidik telah me-ngantongi nama-nama ca-lon tersangka.

“Hasil penelitian diper-bantukan dari tim ahli Poli-teknik Unsri, menemukanadanya kekurangan dalampembangunan jalan yang di-lakukan dinas terkait (PU),”kata Aspidsus) Kejati Sumsel,Roskenadi SH seusai mengi-kuti pertemuan jajaran pim-pinan kejaksaan di KantorKejati Sumsel, Senin (5/7).

Didampingi Kasi Penyidik-

an, Jefferdian SH MH,Roskenadi menambahkan,nama-nama calon tersangkamasih dirahasiakan, karenamasih tahap penyidikan be-lum sampai kepada penye-butan nama-nama tersangkamaka media diharapkanbersabar dulu sampai pihak-nya resmi mengumumkankepada publik.

Sementara itu Kasi Penyi-dikan Kejati Sumsel, Jeffer-dian, menambahkan, ter-kait dengan kasus indikasikorupsi Bantuan Sosial diKabupaten Banyuasin,tanggal 22 Juli 2010 menda-tang, berkas perkara dantersangka akan dilimpah-kan ke penuntut umum ke-

jaksaan negeri setempat(Pemkab Banyuasin). “Ti-dak lama lagi, berkas per-kara dan tersangka dalamkasus korupsi Bansos Pon-pes Pemkab Banyuasin de-ngan tersangka mantanSekda akan kita limpahkanke penuntut umum untukkemudian ditingkatkan kepersidangan,” katanya.

Jefferdian menambahkan,saat ini pihaknya masih me-netapkan satu tersangka (se-lain tersangka yang sudah di-tetapkan terlebih dahulu,Bendahara Pemkab Banyu-asin Hamzah Lubis) dalamkasus indikasi korupsi danaBansos Ponpes tahun 2006hingga tahun 2008 senilai Rp60 miliar, yaitu mantan Sek-da Banyuasin. (saf)

racun strich nine. Anjing liaryang dieleminasi itu akandikuburkan supaya penya-kitnya tidak menular,” ujar-nya seraya menambahkan,Dinkes OI juga memberikanvaksin flu burung kepada2.000 ekor unggas.

Menurut Chalikul, DinkesOI akan menurunkan tigapetugas UPTD, tiga dokterhewan, satu paramedis danseorang PDSR.(trs)

Page 16: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

18 SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

Musirawas, Banyuasin, Lubuklinggau

SRIPO/SYAIFUDDIN

KARATAN —Tabung gas karatan masih banyak dijual para pengecer di kawasan Pasar Pangkalan-balai. Foto diabadikan Senin (5/7).

Tabung Karatan Masih Dijual■ Belum Pernah SosialisasiBANYUASIN, SRIPO —Rencana pemerintah untukmenarik tabung gas yang ti-dak memenuhi Standar Na-sional Indonesia (SNI), ma-sih sebatas wacana. Terbuk-ti, rencana yang ditunggu-tunggu oleh masyarakat itubelum ditindaklanjuti olehinstansi terkait di KabupatenBanyuasin, karena sampaisaat ini belum ada sosialisasiyang dilakukan kepada ma-syarakat.

Sementara tabung gasyang tidak ber-SNI masihdijual bebas oleh pengecerdi Kota Pangkalanbalai,bahkan tabung gas baikukuran 3 kilogram maupun12 kilogram yang sudahkaratan dan di antaranyaada yang mulai keropos te-

tap saja dijual oleh agendan pangkalan.

Sejumlah pengecer yangditemui Sripo mengaku, ti-dak mengetahui secaradetil tabung gas yang me-reka jual apakah berstan-dar SNI atau tidak, karenamenurut agen yang me-nyuplai tabung gas tempatmereka membeli semua-nya berstandar SNI. “Kitatidak pernah mengecek,apakah ada lambang SNI-nya atau tidak, karena ke-tika kita tanya denganagen menurut mereka se-muanya standar jadi kitapercaya saja,” kata Yudi,salah satu agen di SimpangKedondong Pangkalanba-lai, Senin (5/7).

Lagi pula, terang pedagang

asal Padang ini, cukup sulitmembedakan mana tabungasli standar SNI dengan ta-bung gas yang tidak SNI.“Kalau kita lihat dari bentukdan ukuran sama saja, begi-tu lambang SNI juga ada jadicukup sulit membedakan-nya,” katanya.

Selaku pengecer, Yudimendukung upaya peme-rintah untuk menarik ta-bungan tidak standar ter-sebut, asalkan dilakukanpergantian terutama modalbeli tabung gas harus di-ganti oleh pemerintah.

Pantuan di sejumlah tok-o, selain tabung gas tidakstandar yang masih dijual,regulator dan selang yangtidak berstandar juga te-tap dijual bebas. Misalanya

di toko kawasan PasarPangkalanbalai, regulatortidak standar masihdipajang dan harganya le-bih murah dibandingregulator berstandar SNI.Untuk regulator dijual Rp35 ribu, begitu juga selangbiasa tanpa pelapis masihdan uniknya itu masih di-buru masyarakat.

Ketua DPRD Banyuasin,H Agus Salam mendu-kung upaya pemerintahuntuk menarik tabung danregulator yang tidakberstandar SNI. Menurut-nya, banyaknya kasus ta-bung gas meledak yangmenelan korban jiwa danmembakar pemukimanpenduduk itu, harus sege-ra dihentikan, dengan caramenarik kembali tabunggas non SNI yang telahberedar. (udn)

Pembangunan Jalan Dihentikan■ Tunggu Izin Menhut

Kami tak Nikmati Hasil PanenMUSIRAWAS - Kelanjutanpembangunan jalan tem-bus dari Desa PulaukidakKecamatan Ulurawas keDesa Muaratiku Kecamat-an Karangjaya sepanjang32 KM, dihentikan semen-tara. Pembangunan jalantersebut akan dilanjutkan,jika izin dari Menteri Kehu-tanan sudah keluar, karenajalan tembus tersebutmembelah hutan produksi(HP).

“Izinnya sudah kitaajukan ke Menhut, namunsampai kini belum keluar,maka pembangunan jalan

kita hentikan sementara.Kapan izin keluar, kita be-lum tahu,” kata Kepala Di-nas PU Bina Marga Musira-was, C Krisdanarto, Senin(5/7).

Disebutkan, kendati izinpembangunan jalan dariMenhut belum keluar, na-mun pembangunan jem-batan rangka baja yang ter-letak di Desa PulaukidakKecamatan Ulurawas seba-gai penghubung jalan ter-sebut tetap dilanjutkan.“Untuk 2010 ini pemasang-an rangka baja jembatantersebut diteruskan, dima-na tahun ini dipasang satubentang rangka baja,

disalah satu sisi jembatan”katanya.

Dijelaskan, jembatanyang membelah sungaiRawas di Desa Pulaukidakitu sendiri memiliki pan-jang 150 meter denganlebar tujuh meter. Untukmembangun jembatan ter-sebut, diperkirakan akanmenelan dana sekitar lebihdari Rp 20 miliar. “2010 initahun ketiga pembangun-an jembatan tersebut. Tiangpancangnya sudah, dan saatini sedang tahap pema-sangan rangka. Diperkira-kan, 2011 pembangunanjembatan itu selesai,” kata-nya. (zie)

Stop Peredaran Mitan OplosanSEKAYU, SRIPO - Pemeriksa-an yang dilakukan aparat belummampu membendung peredaranminyak tanah (mitan) oplosanyang beredar di masyarakat.Minimnya kerjasama antaraaparat di pelosok pedesaan danmasih banyaknya kebutuhanmitan ini menjadi salah satupenyebab masih beredarnyamitan oplosan yang seringmemakan korban jiwa.

Bupati Muba H Pahri Azhariyang mengadakan kunjunganpasien luka bakar akibat mitanoplosan di RSUD Sekayu, Jumat(2/7) mengaku telah melakukanpengawasan terhadap peredaran

SRIPO/ZIE

C Krisdanarto

mitan oplosan ini, namun petugasdi lapangan sering lengah,sehingga peredaran mitansemakin meluas.

Kerjasama yang dilakukanaparat di lapangan, diakui Pahrimasih sangat lengah, sehinggakembali memberikan peluangberedarnya mitan oplosan yangtelah memakan lebih dari empatkorban nyawa. “Perlu adapenegasan terhadap pengeceratau pengedar bahwa mitan yangmereka jual sangat membahaya-kan keselamatan. Saya tekankanagar dilakukan pengawasanserentak mulai dari aparatkeamanan hingga kepala desa,”

kata Pahri.Dalam kunjungannya terhadap

korban mitan oplosan yangmenimpa Hendra (33) sekeluar-ga, Pahri memberikan bantuandana untuk meringankan bebankeluarga yang ditinggalkan.Korban mitan oplosan kembalibertambah setelah Sumirah (21)warga Desa SukarameKecamatan Sekayu menderitaluka bakar cukup parah akibatterkena sambaran lampu teplokyang berbahan bakar mitan yangdiduga kuat oplosan. Korbansempat dilarikan ke RSUDSekayu, Jumat (2/7) malam danmendapat perawata insentif. (naf)

■ Pahri Bezuk Korban Ledakan

MUSIRAWAS, SRIPO - Bebe-rapa perwakilan warga DesaTanjungraja dan DesaAirbening (Ketapat) Keca-matan Rawasilir mengata-kan, kebun sawit plasmayang diklaim milik merekadiareal perkebunan PT Lon-sum di desa setempat sudahdipanen sejak tahun 2001lalu. Namun, sampai saat inimereka tak pernah menik-mati hasil panen kebun sa-wit tersebut. Demikian ter-ungkap dalam rapat antarawarga dengan DPRD danPemkab Musirawas diDPRD setempat, Senin (5/7).

Juarsa, salah seoarangperwakilan warga menga-

SRIPO/AHMAD NAAFI

BEZUK — Bupati Muba, H Pahri Azhari membezuk pasien luka bakar Eliana (30) di RSUDSekayu, Jumat (2/7). Eliana korban ledakan lampu teplok yang menewaskan anaknya, Putri (3).

takan, pertengahan tahun90-an lalu, PT Lonsummembuka perkebunan sa-wit diwilayah mereka. Saatitu, warga mendapatkanjatah kebun plasma, dima-na masing-masing wargamendapatkan jatah luasanyang berbeda.

“Sekitar tahun 2001, kebuntersebut mulai panen. Tapikami tak pernah menikmatihasilnya. Padahal kepemilik-an kebun plasma tersebutjelas atas nama kami, kare-na kami memiliki surat dansegel tentang kepemilikan-nya. Namun, meski kamimemiliki surat , tak diakuioleh perusahaan, dan pemi-

liknya malah orang yangberbeda,” ujarnya.

Dijelaskan, persoalantersebut kemudian ber-kembang menjadi sengke-ta lahan antara warga yangmendapat jatah kebun plas-ma dengan PT Lonsum.Namun, hingga saat ini,persoalan tak pernah tun-tas. “Ironisnya, perkem-bangan terakhir saat ini,kebun plasma kami itu, ka-tanya masuk dalam kebunPT Indo Consul, apakah di-jual atau bagaimana kamitidak tahu, karena kebera-daan PT Indo Consul sen-diri tidak jelas. Karena itu,kami mengadu ke dewanuntuk kedua kalinya ini,supaya persoalan ini dise-lesaikan,” ujar Juarsa yangmengaku, ada sekitar 524persil atau sekitar 1.000hektar lahan yang dikuasaiperusahaan.

Bentuk TimMenanggapi pengaduan

masyarakat ini, Wakil Ke-tua DPRD MusirawasHerman Mawiek yangmemimpin rapat mengata-kan, untuk menyelesaikanpersoalan itu pihaknyamerekomendasikan kepa-da eksekutif untuk mem-bentuk tim. “Eksekutifagar menyelesaikan per-soalan sengeketa ini de-ngan limit waktu selamasatu bulan,” tegasnya.

Kepala Dinas PerkebunanMusirawas, Suharto menya-takan, pihaknya telah mela-kukan pengecekan, ternyataPT Indo Consul tidak pernahmelaporkan keberadaan maupun kegiatannya. (zie)

Page 17: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010 19

haknya menerima laporandari masyarakat mengenaisering terjadinya pesta nar-koba di daerah mereka.

Anggota Reskrim PolsekSukarami kemudian mela-kukan penyelidikan danberhasil menangkap Andi(30) seorang sekurity rukodi kawasan KM 12 di ru-mahnya di Jl Sultan Mah-mud Badarudin II RT 2 RW3 Bangun Jaya SukaramiPalembang.

Sekuriti TokoPesta Ganja

dari halaman 20

Ia mengaku baru sajaberpesta ganja bersama te-mannya Amir rekan kerja-nya. Tanpa buang waktu,petugas langsung menang-kap Amir di rumahnya diTaman Murni Talang Kela-pa Palembang. Dari hasilpemeriksaan ditemukan 1linting ganja, yang didugasisa pesta yang baru sajamereka dilakukan.

Petugas kemudian mela-kukan pengebangan Sete-lah keduanya mengakumembeli ganja dengan de-ngan Mulyadi (25) di TalangBetutu. Tanpa kesulitanMulyadi pun berhasil di-tangkap dan segera dige-landang ke Mapolsek Suka-

selama Heni pergi, bebe-rapa kali dirinya masuk kekamar hanya untuk mem-bersihkan ruang dan lan-tai serta teras depan ka-mar. “Kuncinya kan di-gantung di pintu, jadi bisamasuk. Sebelumnya lantaidi kamar bu Heni agakkotor jadi saya bersih-kan,” terangnya. Didugapelaku masuk ke kamartersebut melalui pagar

Laptop Hilangdi Kosan

dari halaman 20

depan dan langsung naikke lantai dua. Namun ti-dak ada bekas pembong-karan rumah yang biasa-nya dilakukan oleh kawa-nan pencuri.

“Saya juga lupa, apakahpintu luar kamar sudah di-tutup atau belum,” ujar Lia.Sedangkan pemilik kosanmengatakan bahwa sudahdua kali rumahnya dimasu-ki oleh pencuri. Sekitar tigabulan yang lalu, satu kotakperhiasan emas senilai Rp40 juta miliknya hilang di-curi.

“Sering mas di kom-pleks ini dimasuki pencu-ri. tapi kejadiannya keba-

nyakan di siang hari yangsepi,” ujar Yustini. Petugasidentifikasi Poltabes Pa-lembang mengalami kesu-litan untuk mencari jejaksidik jari pelaku. Dikare-nakan TKP sudah dipe-gang oleh korban, pem-bantu dan pemilik rumah.Hanya sidik jari yang ter-tempel di kaca saja yangterlihat jelas dan diambiloleh petugas.

Kapoltabes PalembangKombes Pol Drs CahyoBudisiswanto melalui KasatReskrim Kompol AnisullahM Ridha telah menerima la-poran tersebut dan dalamproses penyelidikan. (mg4)

hal. Wanita berjilbab ini me-ngingatkan, banyak lemba-ga pendidikan di luar nege-ri yang sudah terkenal na-mun ternyata tidak terdaf-tar dan bermasalah.

Bila terjadi hal yang tidakdiinginkan, maka biasa-nya, jangankan pemerintahnegara setempat yang le-pas tangan, pihak Dikti puntidak akan bisa membantukarena kerjasama lembagadi Indonesia tersebut tidakmelaporkan kerjasamanyadengan Dikti.

“Bila tidak ada masalahya, tidak apa-apa namunsebaliknya, bila terjadi se-suatu hal yang tidak di-inginkan maka Dirjen Diktitidak bisa membantu. Ne-gara tempat lembaga yangdiajak kerjasama pun tidakbisa bantu juga,” kata Meriyang juga memaparkanProgram QS Stars.

Keikutsertaan UBDdalam QS Stars

Rektor UBD, Prof Ir HBochari Rachman MSc me-ngatakan UBD berkeingin-an mengenal lebih jauh ten-tang program QS Stars dan

Jangan MudahPercaya

dari halaman 9

bila memungkinkan akanikut serta bergabung. Prog-ram QS Stars adalah prog-ram internasionalisasi per-guruan tinggi, yaitu salahsatu media publikasi pergu-ruan tinggi di Indonesiaagar lebih dikenal oleh ma-syarakat internasional. Inidiharapkan dapat menjadisuatu instrumen untuk me-ningkatkan kualitas kerjapendidikan tinggi Indone-sia.

“PTS di Sumsel belumada, dan itu sudah kita mu-lai dengan UBD untuk me-ngenal lebih dekat denganprogram QS Stars ini. Un-tuk tingkat Indonesia, UI,ITB dan UGM yang sudahmasuk dalam rangkingperguruan tinggi yang su-dah memiliki standar inter-

nasionalisasi,” kata Bochariyang juga Ketua AsosiasiPerguruan Tinggi Swasta(Aptisi) Sumsel.

Bochari juga menjelaskanselain paparan dengan QSStars, pihaknya juga ingindetail mengetahui tentanglembaga-lembaga dari luarnegeri yang diajak kerjasa-ma, seperti NIIT India, Ma-laysia dan beberapa nega-ra lain. “Alhamdulilah, se-muanya sudah jelas seka-rang dan tidak ada masa-lah,” kata Bochari. (saf)

disahkan di UPTD.“Kemungkinan itu ha-

nya persiapan saja karenahasil tes tersebut selain ha-rus disahkan pihak UPTDmasing-masing kecamatandan juga mereka mestimelapor kepada kami,” te-gasnya. (mg1)

Hasil SeleksiPSB Dipercepat

dari halaman 9

sung mendapat satu kom-puter praktek di tiap kelasyang menjamin mahasis-wanya langsung bisa. Du-kungan lab teknisi dan labnetworking dengan alatpraktek yang lengkap .

PalComTech mulai bela-jar Profesional 1 tahuntanggal 26 Juli 2010 dan un-tuk STMIK & POLTEK mu-lai belajar tanggal 30 Sep-tember 2010. Info Lengkaphubungi PalComTech 0711-319988/359092. (saf)

E-learningBikin PalCom

Tech Beda dari halaman 9

rami.“Tersangka dan barang

bukti saat ini diamankandi Mapolsek Sukarami un-tuk pemeriksaan lebihlanjut,” ujar AKP SugengRiyadi.

Menurut Andi, ia bersa-ma amir memang baru sajamengisap ganja di tempat-nya bekerja. Ganja terse-but ia beli dari Mulyadi se-harga Rp 10 ribu per paket-nya. Ia mengaku sudah cu-kup lama menjadi pema-kai.

“Saya sudah sering beliganja dengan Mulyadi. Ka-lau habis menghisap ganja,rasanya enjoy,” ujar Andisingkat. (mg10)

PALEMBANG, SRIPO —Larisnya bisnis pempek be-berapa tahun terakhir,membuat pemerintah kotaberencana menarik pajakkepada pedagang kategoribesar. Pajak ini diharapkanmampu meningkatkanPendapatan Asli Daerah(PAD) yang akan diguna-kan untuk pembangunan.

Rencana tersebut disam-paikan Walikota Palembang,Eddy Santana Putra padarapat paripurna ke-10 DPRDKota, Senin (5/7). Me-nurutnya, sebenarnya pem-kot telah menarik pajak ter-hadap kedai pempek melaluipajak restoran. Tetapi kare-na permintaan akan makan-an khas tersebut meningkatterkait tingginya kunjunganwisatan ke kota ini, sehing-ga pajaknya perlu ditingkat-kan. “Hanya untuk peda-gang besar. Pajak itu bukan

hanya ditanggung oleh pe-dagang, juga pembeli,” kataEddy.

Sebelum pajak tambahandiberlakukan, terlebih dahu-lu pemkot melakukansurvei dan mendata jumlahpedagang pempek yangada. Kemudian, membuatRancangan Peraturan Dae-rah (Raperda) untuk diajuk-an anggota legislatif gunamendapat persetujuan, pe-laksanaan maupun besaranpajak yang harus ditarik. Biladisetujui, pemungutan pajaktarget pemberlakukan di ta-hun ini juga, bila tidak di ta-hun 2011 mendatang.

Eddy mencontohkan, biladalam satu tahun jumlahkunjungan wisatan ke Pa-lembang sebanyak 1 jutadan rata-rata membelanjak-an Rp 500 ribu, maka totalomzet para pedagang pem-pek dalam setahun sekitar

Rp 500 miliar. Belum lagipendapatan berasal dariwarga kota yang bepergianyang membawa oleh-olehpempek, kerupuk, maupunmakanan khas lainnya.

“Pajak dari pedagangpempek itu kita gunakanuntuk pembangunan kota.Bila kota ini cantik, bersihdan aman, pasti berdam-pak pada pedagang itu ju-ga,” tutur orang nomor sa-tu di Kota Pempek ini.

Pro KontraPemilik kedai pempek

terkemuka di Palembang,Hasana saat dimintai tang-gapannya, mengaku tidakkeberatan rencana peme-rintah menarik pajak terha-dap pedagang pempek,asalkan tidak terlalu besar.Selama ini dirinya telah dita-rik retribusi dan pajak res-toran sebesar 10 persen.“Saya belum tahu ada ren-

cana itu. Sebaiknya sebelumada aturan itu diberlaku-kan, sebaiknya disosialisa-sikan terlebih dahulu,” kataHasana memberi saran.

Beda dengan Yenni, peda-gang pempek 26 Ilir. Ibudua anak ini sangat kebe-ratan dengan rencana pe-merintah kota tersebut,apalagi untuk pedagang se-perti dirinya yang pengha-silan seharinya berkisar Rp500.000 hingga Rp 1 juta.

“Kalau mau membayarpajak, berapa lagi pendapat-an saya. Kami sendiri sudahdimintai retribusi kebersihanyang besarnya Rp 2.000perhari,” ungkap Yenny.

Boleh jadi, jika pajakpempek ini disetujui olehdewan kota, dan menjadiperda kota, kemungkinanbesar harga pempek punakan menjadi naik dari har-ga sebelumnya. (sep)

Pedagang Pempek Bakal Kena Pajak■ Kategori Kelas Besar ■ Akan Diusulkan jadi Perda

PALEMBANG, SRIPO —Diduga lantaran terlilit hu-tang, seorang pria nekatmelakukan bunuh diri, Se-nin (5/7) pukul 05.00.Anang (55) ditemukan olehistrinya sudah tergantungdengan leher terlilit tali ni-lon yang diikatkan di atasplafon dapur.

Sebelumnya warga JlAbikusno CS Lrg Serum-pun No 215 Kelurahan Ke-mang Agung Kertapati inimenyuruh istrinya Asma-wati (48) membeli beras ke-tan di daerah Sungki pukul04.30. Selesai membeli ke-

Anang Tewas Usai Pesan Ketantan tersebut, wanita ini pu-lang ke rumah pada pukul05.00. Alangkah terkejut-nya Asmawati melihat sua-minya sudah tergantungdengen leher terikat tali ni-lon. Wanita ini langsung his-teris dan berteriak memin-ta tolong ke tetangganya.

Teriakan Asmawati yangkeras didengar tetangga-nya yang langsung menda-tangi rumah korban. Mere-ka terkejut karena tubuhAnang sudah tak bernyawalagi. Istri korban menutur-kan kepada petugas bahwasuaminya tersebut terlihat

sehat. Saat disuruh membeliketan di Sungki, Asmawatiterkejut dengan perminta-an suaminya tersebut. Pada-hal ketan yang diminta su-dah ada di rumah.

Anggota polisi dari Pol-sek Kertapati dan PoltabesPalembang datang tak la-ma kemudian untuk mela-kukan identifikasi. Namunkeluarga korban menolakjika jenazah Anang akan di-otopsi. Asmawati mene-rangkan kepada pihak ke-polisian diduga suaminyastres karena memiliki ba-nyak hutang. Setiap ada

orang yang menagih hu-tang, Anang terihat diamsaja. Keluarga korban su-dah merelakan kepergianAnang yang tewas denganmenggantung diri. JenazahAnang langsung dimakam-kan pada hari itu juga pu-kul 14.00.

Kapolsek kertapati AKPRudi Isroni telah menerimalaporan tersebut.

“Kita tidak dapat mela-kukan proses identifikasisecara menyeluruh dikare-nakan keluarga korbanmenolak untuk diotopsi,”tambah Rudi. (mg4)

SRIPO/SYAHRUL HIDAYAT

PEMPEK — Sejumlah karyawan melayani pemesanan pempek di Toko Pempek Candy di Jl Kapten A Rivai Palembang, beberapawaktu lalu.

Page 18: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010 20

LAHAT, SRIPO — KepalaDesa Manggul KecamatanKota Lahat Chairul Syahrul(46) melaporkan DirekturPT HMS atas nama YW keMapolres Lahat.

PT HMS ini bergerak di bi-dang penambangan galianGolongan C diduga melaku-kan penipuan hingga Chai-rul mengalami kerugian se-besar Rp 78.650.000. Laporanditerima langsung KSPK Pol-res Lahat dengan No lapor-an No: STBL/B-254/VII/2010/Sumsel/Res Lahat.

Informasinya Senin (5/7),Chairul bekerjasama denganPT HMS untuk mengambilpasir di lahan seluas 2000meter persegi milik Chairuldengan jumlah pembayaransebesar Rp 78.650.000. Na-mun hingga pengerjaanpengerukan pasir selesai, pi-hak PT HMS tak kujung me-lunasi pembayaran meski-pun sudah dilakukan berba-gai upaya dan mediasi.

Merasa dipermainkan,

Kades Tertipu Puluhan Juta■ Laporkan Bos Pasir

Chairul memilih melapor-kan penipuan itu ke Mapol-res Lahat guna mempero-leh keadilan. “Pihak HMSsudah mengambil pasir di-lahan saya sebanyak 2440kubik yang pengerjaannyadimulai awal Februari lalu.Namun hingga pengeru-kan itu selesai, pembayar-an tak kunjung dilakukan

pihak HMS hingga saat ini.Saya sudah menunggu sela-ma kurang lebih empat bu-lan,” terang Chairul.

Dilanjutkan Chairul, PTHMS pernah berniat mem-bayar uang itu. Namun no-minalnya tidak sesuai de-ngan perjanjian. “Merekamau membayar uang itu de-ngan cek. Waktu itu hanyasenilai Rp 28 juta,” terangnya.

Sementara kuasa hukumChairul Syahrul, Rusdi Har-tono Somad SH, memintapihak kepolisian untuk se-gera memproses laporantersebut. “PT HMS sudahmerugikan klien saya. Sayaberharap, pihak kepolisiansegera menyelesaikan ka-sus ini,” harap Rusdi Direk-tur PT HMS YW ketika di-konfirmasi enggan berko-mentar. Namun kata dia, PTHMS siap menghadapi tun-tutan Chairul.

“Saya no comment dulu ma-salah penipuan itu. Namunkalau memang sudah dilapor-kan ya silakan, kita lihat sajananti,” ungkap Yakob. (mg3)

PALEMBANG, SRIPO — Dituduh te-lah merayu suami orang, Verawati(25) seorang ibu rumah tangga (IRT)dikeroyok dan dianiaya lima oranghingga mengalami cedera, Senin (5/7) sekitar pukul 15.30. Tak terimadengan perlakuan tersebut, Veramelapor ke Polsek Sukarami.

Menurut Vera, saat kejadian ia ba-ru saja pulang berbelanja di warungtak jauh dari rumahnya. Tiba-tiba sa-ja seorang ibu yang biasa ia panggilBude melabraknya dari arah bela-kang. Selain mengeluarkan kata ko-tor Bude tersebut juga melayangkanpukulan, namun tidak mengenai sa-saran karena ia bisa menghindar.

Tak lama kemudian, datang 5 o-rang lain lagi yang masih keluargaBude. Tanpa dikomando merekalangsung melakukan pengeroyok-an. Bahkan salah seorang anak budebernama Dewi nyaris saja menusukperutnya dengan menggunakan pi-

Satu Keluarga Aniaya IRTsau, jika saja ia tidak cepat menghin-dar.

Beruntung warga yang mengeta-hui kejadian tersebut segera mele-rai, hingga tidak timbul korban jiwa.Akibat pengeroyokan tersebut, iamengalami luka sayatan di paha ka-nan, lebam di pundak akibat dipukulpakai batu bata serta memar di bagi-an muka. Tidak terima perlakuantersebut, ia lalu melapor ke Mapol-sek Sukarami.

“Kalau saja tidak diselamatkanwarga yang lain, saya mungkin su-dah kena tusuk pisau,” ujar Vera sa-at memberikan keterangan kepadapetugas.

Diperkirakan perkelahian ini di-picu rasa cemburu. Masalahnya Bude yang masih tetanggnya tersebutmerasa curiga jika Vera memilikihubungan dengan suaminya. Se-hingga langsung saja melakukan pe-nganiayaan, tanpa meminta penjela-

san terebih dahulu.Vera mengaku memang bebera-

pa hari terakhir, suaminya Bude se-ring mengiriminya SMS. Baik hanyamengucapkan salam, hingga meng-ajak jalan keluar. Namun tidak di-tanggapi, karena ia sudah mempu-nyai suami yang saat ini sedang be-kerja di medan.

“Saya tidak pernah menanggapiajakan suaminya untuk keluar. Kare-na saya juga sudah punya suami,”imbuh ibu beranak satu ini.

Kapoltabes Palembang KombesPol Cahyo Budi Siwanto melalui Ka-polsek Sukarami AKP Sugeng Riyadididampingi Kanit Reskrim Iptu JhonLuis Letedara membenarkan adanyalaporan tersebut. Menurutnya, pi-haknya akan segera melakukan pe-nyidikan.

“Laporan sudah diterima dan akansegera ditindaklanjuti,” ujar AKP Su-geng Riyadi. (mg10)

PALEMBANG, SRIPO —Setelah selesai pesta ganja,Andi (30) dan Amir (38) se-kuriti sebuah Ruko di KM12 ditangkap anggota SatReskrim Polsek Sukarami,Minggu (4/7) sekitar pukul01.00. Pelaku sempat hen-dak melarikan diri saat di-tangkap, berkat kesigapanpetugas mereka berhasildiamankan.

Kapoltabes PalembangKombes Pol Cahyo BudiSiswanto melalui KapolsekSukarami AKP Sugeng Ri-yadi didampingi Kanit Res-krim Iptu Jhon Luis Lete-dara membenarkan pe-nangkapan tersebut. Pi-

Sekuriti Toko Pesta Ganja

SRIPO/MG3

Chairul Syahrul

PALEMBANG, SRIPO — Se-orang pria yang tidak dike-tahui idientitasnya tewas di-tabrak saat melintas di depanRSMH Palembang, Senin (5/7) sekitar pukul 06.00. Meskisempat mendapat perawat-an, namun nyawanya tidakdapat diselamatkan.

Jasad Mr X tersebut ma-sih berada di kamar mayatRSMH Palembang. Tidakditemukan idientitas seper-ti KTP atau tanda pengenallainnya di tubuhnya. Saatdiperiksa, hanya ditemu-kan sebuah dompet di da-lam kantong celana yangberisi uang Rp 200 ribu.

Ia tewas dengan kondisipatah pada kedua kaki, hi-dung dan telinga mengeluar-kan darah, serta luka-lukaakibat tergores di sekujur tu-buhnya. Meski sempat men-dapat perawatan sesaat sete-lah kejadian, namun mening-gal dunia sekitar pukul 13.00.

PALEMBANG, SRIPO —Saat berada di Bandungberkumpul bersama kelu-arganya, laptop yang di-simpan di almari di kosanPalembang hilang. HeniWidiyarti (30), baru menge-tahui kejadian tersebut usaipulang dari luar kota, Senin(5/7) pukul 08.30.

Saat itu, Heni baru sajapulang dari Bandung. De-ngan menggunakan pesa-wat terbang, PNS DinasKehutanan Pemprov Sum-sel ini tiba di Palembangpukul 08.00. Sesampainyadi kosan yang berada dikomplek Sarjana Blok B No1258 RT 23 RW 4 SukajayaSukarami, Heni langsungtidur-tiduran dan saatmembuka almari di kamar,laptopnya telah hilang.Laptop merk Acer hitamsenilai Rp 8 juta tersebut hi-lang berikut tasnya.

“Bukan laptop saja mas,

Laptop Hilang di Kosan

SRIPO/ISWAHYUDI

SIDIK JARI — Anggota Identifikasi Poltabes Palembang mengam-bil sidik jari di rumah Hj Yustini yang dibobol maling, Senin (5/7).

Mr X Tewas Lakalantas

“Ia ditabrak kendaraan saathendak menyebrang di depanRSMH,” ujar saksi mata yangtidak mau namanya disebut-kan. Pria paru baya tersebutdiperkirakan berumur sekitar50 tahun dengan ciri-ciri ting-gi badan sekitar 170 Cm,

perawakan kurus, memakaigeleng warna hitam dancincin di tangan sebelah ka-nan. Bagi yang merasa kehi-langan anggta keluarga de-ngan ciri-ciri tersebut, dapatsegera menghubungi pihakRSMH Palembang. (mg10)

SRIPO/MG10

Mr X yang kini disimpan di Kamar Mayat RSMH Palembang.

SRIPO/TOMMY SAHARA

PEMAKAI GANJA — Pemakai ganja Andi (tengah) dan Amir(kiri) serta pengedar Mulyadi ditangkap jajaran Polsek SukaramiPalembang, Minggu (4/7) dinihari. ke halaman 19

ada juga cincin sama antingdi tas laptop tersebut,” te-rang Heni yang sudah kosdi tempat tersebut selamaempat bulan. Sekitar pukul06.30, anak pemilik kosyakni Yudi (35), swasta da-tang ke tempat tersebut.Pria ini lalu berteriak kepembantu di rumah terse-but yakni Lia (28).

“Kok pintu diatas terbu-ka, emang ada orangnya,”teriaknya. Lia yang beradadi lantai bawah mengata-kan bahwa kosan tersebutsedang kosong. Heni pergike Bandung dikarenakancuti dan berangkat pada ha-ri Rabu sore. Sehingga kos-an tersebut hanya ditempa-ti oleh tiga orang yakni HjYustini (60) pemilik kosan,Lia dan teman Heni yangngekos di tempat tersebut.

Lia mengatakan bahwa

ke halaman 19

Page 19: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

AP PHOTO

KESUKSESAN Belandamelaju ke babak semifinal taklepas sosok Robin van Persie,Wesley Sneijder, Dirk Kuyt,dan Arjen Robben. Merekalahbintang Belanda di PialaDunia 2010.

Namun jangan lupakanperan dua nama yangmemilikiikatanbatinsangatkuat dalamarmada DerOranje.DialahgelandangMark VanBommeldan PelatihBert VanMarwijk. Van Bommel adalahmenantu Van Marwijk.

Kolaborasi mertua danmenantu ini kembali akanmenjadi kekuatan Belandamenghadapi Uruguay pada

babaksemifinal diStadionCape Town,Rabu (7/7)

dini hari. Van Marwijk akanmenjadi pengatur strategi danVan Bommel sebagai aktor dilapangan.

Seperti dilaporkanwartawan Tribun, NurfahmiBudiarto, dari Cape Town,Van Bommel akan tetapmengisi satu pos di gelandang

tengah. IakemungkinandidampingiDemi deZeeuewmenggantikanNigel de Jongyang terkenaakumulasi.

VanBommel selalutampil mati-matian di

setiap laga, terutama diperdelapan besar denganmenyingkirkan tim favoritjuara, Brasil. Peran VanBommel terutama dilini tengah sangatdominan.

Bersama kompatriotnya,Nigel De Jong, Van Bommelmenggalang kekuatanmenghancurkan permainanBrasil dari lini tengah denganmenghentikan aliran bolauntuk melindungi pertahananBelanda.

Usahanya tak sia-sia, VanBommel membuat seranganBrasil terpotong sekaligusmengalirkan bola ke liniserang Belanda.

Sementara sosok VanMarwijk harus diakuiadalah aktor terpentingyang menjadi otakpermainan Belanda.Namanya takbegitu mencuat kepermukaansebelum PialaDunia 2010digelar. Namunkesuksesannyamengan-

tarkan Belanda ke semifinalmembuatnya makin masyhur.

Van Marwijk sosok pelatihyang cukup vokal. Ia takpeduli dengan kritikan banyakpihak karena menganggapnyatidak menghiasi Belandadengan filosofi total football yangselama ini menjadi fahampakem bermain bola NegeriKincir Angin tersebut.

Dalam satu kesempatan,Van Marwijk mengaku bahwa

gaya bermainBarcelona

adalahpa-tokanBe-landadiba-wahasuh-

annya.Dia

mencobamengapli-

kasikanpermainan El

Barca yang takmudah kehilangan

bola danmengandalkankecepatan parapemain sayap.

Van Marwijk jugabelajar dari berbagaikegagalan Belanda.Menurut salah satulegenda Belanda,Rinus Michels,pemain Belandasering terlaluindividualistis dansombong. VanMarwijk berusahamengikis masalah ini

URUGUAURUGUAURUGUAURUGUAURUGUAY VS BELANDAY VS BELANDAY VS BELANDAY VS BELANDAY VS BELANDARabu (7/7) pukul 01.30 WIB

Live on TV

JERMAN VS SPJERMAN VS SPJERMAN VS SPJERMAN VS SPJERMAN VS SPANYOLANYOLANYOLANYOLANYOLKamis (8/7) pukul 01.30 WIB

Bukan UnderdogURUGUAURUGUAURUGUAURUGUAURUGUAY Y Y Y Y ditempatkan sebagaitim underdog menghadapiBelanda di semifinal. Salahsatu faktornya karenakeberhasilan Belandamengalahkan Brasil sedangkanUruguay hanya menang lewatadu penalti melawan Ghanauntuk bisa sampai sampai kesemifinal.

Tapi skuad Uruguay menolakpersepsi itu. Kapten UruguayDiego Lugano merasa timnyamemiliki kesempatan yangsama dengan Belanda dantidak merasa sebagai timunderdog yang bisa dikalahkandengan mudah.

“Saya selalu mendukung media yang menyebut Belandaadalah tim favorit. Tapi saya ingin berkata, ini adalah semifinalPiala Dunia. Belanda dan Uruguay bermain berbeda di babakini tapi kami sama-sama sampai di tingkatan yang sama, jaditak ada perbedaan,” kata Lugano.

Sebagai pemimpin pasukan Uruguay, Lugano pun engganmelewatkan laga ini. Ia mengaku siap mengambil risiko besarakan tampil meski tidak berada dalam kondisi fit setelahmengalami cedera ligamen usai diganti saat laga melawan

Ghana.“Memang ada risiko

yang masih membekas dipikiran saya. Tapi setiaporang pasti ingin bermaindi level ini, apa punkondisinya. Saya 100persen fit dan siap mainpertandingan selevel ini,”ujarnya. (Tribunnews/(Tribunnews/(Tribunnews/(Tribunnews/(Tribunnews/cen)cen)cen)cen)cen)

Data Diri

Nama: Nama: Nama: Nama: Nama: Diego Lugano

Lahir:Lahir:Lahir:Lahir:Lahir: Canalones, 1-11-1980

Postur:Postur:Postur:Postur:Postur: 188 cm/83 kg

Posisi:Posisi:Posisi:Posisi:Posisi:Bek Tengah

Klub:Klub:Klub:Klub:Klub: Fenerbahce

AP PHOTO

dan cepat mengantisipasinya.Ia juga tak hanya

mengandalkan komunikasiverbal dan non verbal denganpemainnya. Namun juga lebihsering diskusi dari hati ke hatiuntuk menciptakan persatuanyang erat dalam skuad DerOranje.

“Yang terpenting sekarangkami makin bersatu untuk

menghadapi laga berat disemifinal. Kami memilikiimpian kuat tampil di finaldan menjadi juara duniauntuk yang pertama kali,”kata Van Bommel yang sangatberhasrat menciptakan sejarahbesar bagi Belanda denganmenjadi juara dunia bersamasang mertua.(Tribunnews/cen/bud)

Mark Van BommelMark Van Bommel

vsU r u g u a y B e l a n d a

Selasa, 6 Juli 2010 Halaman 21 SRIWIJAYA POST

Page 20: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Kick off

SISI kekaguman terhadapTable Mountain ternyata tidakhanya pada gunung batuyang menjulang di tengahkota Cape Town itu. Seabrektatanan yang menghibur daripengelola membuat siapa puntak akan pernah melupakanlokasi ini, dan dijamin bahwapara pembaca yang berada disana akan langsung taklukalias jatuh cinta, serayamemuji kebesaran Tuhan.

Sisi lain yang membuatkagum tak lain adalah cableway,alias kereta gantung atawa jugacable car. Alat ini sangat pentingkarena menjadi transportasiutama bagi para pelancongyang hendak menuju puncakMaclear’s Beacon, yakni puncaktertinggi Table Mountain,dengan ketinggian mencapai

T R I B U N N E W S / B U D I

TABLE MOUNTAIN - Table Mountain, bukit yang berdiri megah di tengah kota Cape Town, adalah salah satudaya tarik bagi wasatawan. Tribun berkesempatan menikmati keindahan bukit setinggi lebih dari 1.000 meter itudan pemandangan yang bisa dilihat di sekitarnya, termasuk pemandangan kota Cape Town dan laut, baik daridalam cableway maupun dari teropong.

Naik Mobil Terbangke Table Mountain

1.085 meter.Sistem yang digunakan

cableway bukan melakukanperjalanan memutar, melain-kan langsung menanjakdengan lajur kemiringansekitar 60-70 derajat. Jadi,para penumpang yang tengahberada di dalamnya dijaminakan berdebar karena begitumenukiknya pemandangantepat di bawah sana. JikaAnda termasuk fobia dalamurusan ketinggian, lebih baikjangan pernah melihat kebawah karena akan fatal.

Seperti namanya, sistemtransportasi ini menggunakankabel khusus yang dirancanguntuk menahan beban lebihdari 700 ton, plus kemampuanmenahan kecepatan anginmencapai 400 kilometer per jam.Guna melayani para pelancong,ada dua cableway dengan beratmasing-masing mencapai 134ton. Jadi, dari dua kendaraanitu saja, sang kabel sudah bisamenahan 268 ton.

“Semua sistem yang ada dicableway dirancang sangat teliti,tak boleh ada kesalahansedikit pun, karena akibatnyabisa sangat fatal. Anda beradadi ketinggian lebih dari 800meter, dan jika ada kesalahanhanya satu titik saja, taruhan-nya adalah nyawa pengun-jung, termasuk jika ada awantebal atau kabut, kamilangsung menutup dansecepatnya mengevakuasipengunjung yang masih adadi atas, karena udara di sanaakan sangat dingin,” kataMangawi Sathile, petugasoperator cableway.

Cableway sudah beroperasisejak 80 tahun lalu dengankapasitas masing-masing 65orang sekali angkut. Sistempenggerak kabel menggunakanrotor khusus yang terletak dibagian bawah. Pada tiap“mobil terbang” ini terdapatdua jendela terbuka yangmemberikan kesempatan bagisemua penumpang untuk

merasakan sensasi melihatlangsung ke bawah tanpapenghalang apa pun, juga rasaterpaan angin yang sangatkencang menghantam wajahserta tubuh penumpang.

Penumpang tak perluberputar untuk mencarijendela tanpa kaca itu karenasistem di cableway memungki-nan untuk memutar 360derajat. Jadi, sudah bisadipastikan setiap orang akanmerasakan bagian yang cukupberbahaya itu.

Kecepatan maksimumcableway adalah 10 meter perdetik, panjang kabel yangdipersiapkan 1.200 meter, beratkabel mencapai 18 ton dan bisamembawa beban seberat 5.200kilogram. Istimewanya lagi,setiap cableway menuju ke atas,benda ini juga membawa airbersih sebanyak 4 ribu litersekaligus! Air ini dipersiapkanuntuk konsumsi para pengun-jung di puncak Table Moun-tain.(Tribunnnews/bud)

Bayar 5 Rand, Bisa Lihat Seluruh Kota

T R I B U N N E W S / B U D I

BAGIAN teropong untuk melihat Cape Town.

ADA banyak cara untuk menikmati kotaCape Town, yang bakal membuat siapapun jatuh cinta tidak karuan. Satu diantaranya adalah dengan berada tepat di

kawasan perbukitan Cape Town, yangmasih menjadi bagian dari taman nasionalTable Mountain. Jika Anda memiliki rasatakut terhadap ketinggian sehingga

mengurungkan niat untuk pergi ke puncakGunung Batu tersebut, ada baiknya tetapbertahan untuk naik sedikit saja, tapi tidaksampai ke terminal cableway.

Pasalnya pihak pengelola TableMountain juga menyediakan sebuah alatpenglihat jarak jauh, seperti teropong,yang didesain khusus untukmenyaksikan keseluruhan kota CapeTown dari atas. Pengunjung cukupmembayar 5 rand (sekitar Rp 6.500) untukmenikmati layanan sekitar 15-20 menittersebut. Waktu terbaik untuk melihatsuasana kota Cape Town sebenarnyapada petang hari. Namun sisi ideal inisangat jarang bisa dinikmati karena awanatau kabut biasanya datang sangat cepat,kurang dari jam 4 sore.

Dari alat ini, pengunjung bisamenelanjangi sisi mana pun dari CapeTown. Bahkan Robben Island bisa terlihatmeski tidak bisa sedekat ke bangunan-bangunan yang ada di dalam area. Hanyadermaga yang bisa terlihat jelas karenawilayah lain tersaput kabut.(Tribunnnews/bud)

Polisi Blok SemuaJalan Utama

T R I B U N N E W S / B U D I

SUASANA di satu pojok kota Cape Town.

SUASANA CapeTown menjelang lagaBelanda vs Uruguaymakin meriah.Panitiapenyelenggara punterlihat menata secaraapik semua hal yangberhubungan denganpertandingan, mulaidari saranatrasnportasi dariCape Town Interna-tional Airport,makanan, minuman,tempat istirahat,sampai taman kotadibuat apik sedetailmungkin.

Tak heran kalausuasana kota berjulukMother City inibenar-benar ramai.Lalu lalang barisansuporter Belanda danUruguay membuatkota ini bernuansaoranye dan birulangit, sebuahkombinasi yangmembuat siapa punakan tertarik tatkalabarisan dua suporterbertemu dan salingberpelukan.

Meski parasuporter terlihatsaling damai, pihakkeamanan tidak inginkecolongan begitu

saja. Sistempenjagaan antarbloktetap diberlakukan.Tribun melihat, palingtidak ada 5-10 polisiyang berjaga-jagasetiap adarombongan besarsuporter salingbertemu.

“Kami tetap harusmenjaga segalakemungkinan. Karenabisa saja adaprovokasi tertentuyang membuatmereka salingbertengkar, kemudianberkelahi. Kami takingin membuatsuasana tercoreng.Cape Town adalahtuan rumah yangbaik. Jadi, semuanyatetap harus sepertiitu. Kami siapmemberikankenangan terbaikuntuk mereka yangdatang,” ujar BrigadirSoweno Mhsalane,pimpinan keamanansektor Beach Road.

Kawasan BeachRoad mendapatperhatian ekstrakarena sebagian besarpenonton diprediksiakan melalui jalur ini.Sementara Western

Boulevard, di sisitimur laut GreenPoint Stadium, jugamenjadi titik lain.Pasalnya, WesternBoulevard ini bakalmenggiring penontonyang tadinyaberistirahat di sekitarWaterfront City.

Menurut pantauanTribun, semua jalanprotokol menujustadion sudah diblokpihak kepolisian.Selain Beach Roaddan Western Boule-vard yang hanyadiperbolehkan bagipejalan kaki, area lainyang juga terkenaimbasnya antara lainGranger Street,Stephan Way, ForthWynyard, PortswoodStreet, FritzSonnenberg Road,dan Main Road.

Bagi para penontonyang tidak memilikitiket pertandingan,panpel menyediakanfanfest alias acaranonton bareng yangterletak di pusat kota,di sebuah area yangdijepit taman kotadan stasiun kotaCape Town.(Tribun-news/bud)

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201022

Page 21: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Selasa, 6 Juli 2010

Eropa Versus Amerika Latin

Konsentrasidan DisiplinSELAIN SELAIN SELAIN SELAIN SELAIN dua pemain yang

mendapat hukuman

akumulasi, seluruh pemain

dalam kondisi siap tempar.

Van Persie kembali berlatih

kendati terpisah untuk

menghindari kontak fisik

Berpacu Melawan Cedera

Belanda Bermain Sebagai TimTIM TIM TIM TIM TIM yang mengandalkan nama besar para

pemainnya akan tersingkir. Inilah yang

menjadi filosofi striker Belanda Robin Van

Persie, setelah menyaksikan sejumlah

pemain bintang gagal mengangkat performa

timnya di Afrika Selatan.

Wayne Rooney (Inggris), Cristiano Ronaldo

(Portugal), Lionel Messi (Argentina), dan Kaka

(Brasil), tak bisa tampil lebih lama di

turnamen empat tahunan ini.

“Situasinya seperti yang dialami Maradona.

Ia berpikir mendapat bantuan dari nama

besar para pemainnya. Bukan pekerjaan

mudah menggantungkan harapan tim kepada

satu atau dua pemain,” kata Van Persie

kepada Reuters, Senin (5/7).

“Inggris dan Portugal menggantungkan

harapannya kepada Rooney dan Ronaldo.

Hasilnya, mereka gagal. Lihatlah tim seperti

kami (Belanda), Jerman, dan Spanyol. Kami

bermain sebagai sebuah tim,” lanjutnya.

Van Persie kembali menjadi target utama

Oranje saat bertemu Uruguay setelah

dinyatakan sembuh dari cedera. Usai laga

melawan Brasil, striker Arsenal ini dibawa ke

rumah sakit untuk menjalani scan pada

sikunya. Van Persie sejauh ini baru mencetak

satu gol dan satu assist dari total sembilan gol

Oranje.

Kendati belum memberikan kontribusi

berarti, penyerang bernomor punggung

sembilan ini berjanji memberikan yang

terbaik guna mengantar The Flying Dutcman

meraih trofi pertama Piala Dunia.

(T(T(T(T(Tribunneribunneribunneribunneribunnews/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)Robin Van Persie AP FOTO

Tarung MentalMENTMENTMENTMENTMENTAL AL AL AL AL para pemain

sudah teruji ketika melawan

Ghana. Para pemain muda ini

sangat mendambakan sebuah

gelar sebagai bukti dedikasi

mereka di atas lapangan.

Pada laga penentuan

sementara dari pemain lain. Mathijsen sudah

berlatih bersama tim. Ini menjadi kabar gembira

sebelum laga penting ini.

Uruguay memiliki pemain yang masih muda

namun berpengalaman. Mereka mengandalkan

serangan balik dan set piece untuk mencetak gol.

Kami harus mengantisipasinya sejak menit

pertama. Disiplin dan konsentrasi sepanjang laga

sangat menentukan hasil akhir pertandingan.

(T(T(T(T(Tribunneribunneribunneribunneribunnews/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)

* Bert van Marwijk* Bert van Marwijk* Bert van Marwijk* Bert van Marwijk* Bert van Marwijk, Pelatih Belanda dilansir AP

seperti ini, mental pemain yang sangat penting.

Saya kira Belanda juga sudah teruji setelah

mengalahkan Brasil.

“Saya tidak tahu apa yang akan terjadi jika

kami bisa mengulangi sejarah tahun 1950 (jadi

juara). Kami masih di jalur yang tepat untuk itu.....

(T(T(T(T(Tribunneribunneribunneribunneribunnews/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)

* Oscar T* Oscar T* Oscar T* Oscar T* Oscar Tabarez, abarez, abarez, abarez, abarez, Pelatih Uruguay dilansir

soccerway

Diego Lugano dan Arjen Robben

Gantikan Posisi Suarez

Sebastian Abreu

STRIKER veteran UruguaySebastian Abreu bakal melakonilaga pertamanya di Afsel sebagai

starter. Pelatih Oscar Tabarezmempersiapkan Abreu sebagai

alternatif untuk mengisi posisi yangditinggalkan Luis Suarez di linidepan. Berduet dengan DiegoForlan. Pengalaman Abreaumemperkuat 17 klub berbeda di tujuhnegara, sangat dibutuhkan untukmembongkar kokohnya pertahanan

Belanda. Abreu mencetak penaltiindah ke gawang Ghana pada babak

perempatfinal.Mengetahui bahwa sepakannya akan

mengantar Uruguay merengkuh semifinalpertama dalam kurun waktu 40 tahun,Abreu mencungkil bola danmengarahkannya tepat ke tengah gawang.

Kiper Ghana Richard Kingson salahlangkah dan sejarah itu tercipta.

Gol seperti ini hanya dihasilkan pemainkelas dunia. Zinedine Zidane melakukanhal yang sama saat penalti ke gawang Italiapada partai final Piala Dunia 2006 lalu.

Francesco Totti juga melakukan hal yangsama saat menjebol jala Yugoslavia padaperempatfinal Euro 2000.

Abreu hanya membutuhkan satu goluntuk tampil sebagai striker tersubursepanjang sejarah sepakbola Uruguay. Iahanya kalah dari Héctor Scarone dengancapaian 31 gol (52 caps). Torehan 30 gol dari57 caps tentu bukan capaian sembarangan.Meski sudah terbilang veteran, 33 tahun,pelatih Oscar Tabarez tetap memanggilnyake Afsel. Laga melawan Belanda akanmenjadi sumbangsih menentukan bagi LaCeleste. (Tribunnews/sur)

Diego Lugano AFP FOTO

KAPTEN KAPTEN KAPTEN KAPTEN KAPTEN Uruguay, Diego Lugano,

sedang berpacu dengan waktu agar bisa

fit sebelum laga semifinal melawan

Belanda digelar, Rabu (7/7) dini hari.

Kehadiran Lugano di sentral

pertahanan sangat penting menyusul

absennya dua pemain kunci, Jorge

Fucile (bek sayap) dan Luis Suarez

(striker).

Lugano menderi cedera ligament lutut

kanan saat memperkuat La Celeste

melawan Ghana. Lugano terpaksa

diganti pada menit 38.

“Masalahnya benar-benar rumit.

Waktu antara dua pertandingan sangat

mepet. Tapi saya beruntung saya sudah

bisa berlari-lari kecil,” kata Lugano

kepada AP, Senin (5/7).

Lugano berlatih terpisah dengan

rekan-rekannya di kawasan Hotel

Protea, Kimberley, Johannesburg.

Uruguay, juara dunia 1930 dan 1950

melangkah ke semifinal setelah 40

tahun. Terakhir kali mereka merasakan

atmosfer empat besar saat Piala Dunia

1970 di Meksiko.

Lugano menjadi pemain kunci

kesuksesan La Celeste. Perannya di

pertahanan sangat vital sehingga

Uruguay hanya kebobolan dua gol.

Namun masalah cedera pemain dan

hukuman kartu berpotensi merusak

rencana Pelatih Oscar Tabarez.

Bek sayap, Jorge Fucile, terpaksa

absen karena akumulasi kartu kuning.

Bek tengah Diego Godin juga masih

meragukan setelah absen pada laga

perempatfinal karena cedera paha kiri.

Penyerang andalan Uruguay, Luis

Suarez, absen karena hukuman kartu

merah gara-gara handsball saat

melawan Ghana.

Absennya pemain pilar ini membuat

kehadiran Lugano sangat dibutuhkan.

“Setiap pemain mengidamkan

tampil pada laga ini. Namun

masalahnya saya harus profesional.

Saya harus siap secara fisik 100

persen,” lanjut Lugano.

Defender yang memperkuat klub Liga

Turki, Fenerbahce, realistis dengan

peluangnya tampil. ( T( T( T( T( Tribunneribunneribunneribunneribunnews/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)ws/sur)

URUGUAY mempertaruhkan namabesar sepakbola Amerika Latinpada laga semifinal ini. Uruguaymenjadi satu-satunya wakil ZonaCONMEBOL setelah Brasil,Argentina, dan Paraguay tersingkirdi babak perempatfinal.

Tiga semifinalis lainnya berasaldari Benua Eropa; Belanda,

Jerman, dan Spanyol.“Kami tahu kami mewakili

kebanggaan sepakbolaAmerika Latin. Ini

merupakantanggungjawab

tapi ini juga kebangaan. Kamipercaya bisa melakukannya untukUruguay dan Amerika Latin,” katastriker Uruguay, Edinson Cavani.

Keberhasilan La Celeste melangkahke semifinal juga disambut antusiaspara jurnalis negara tersebut.Ratusan wartawan nonkrong dimarkas Uruguay di kawasan HotelProtea, Kimberley, Cape Town. Mereka

menunggu pemain yang lewat untukwawancara.

“Kami bersiap menghadapi perangyang dahsyat. Dan jika tuhan Tuhan

mengizinkan, kami selangkah lagimeraih impian terbesar kami,” katakapten sekaligus defender La Celeste, DiegoLugano.

Lugano masih bermasalah dengancedera lutut menjelang laga ini. Saatmenghadapi Ghana di perempatfinal,Lugano diganti sebelum babak pertamaberakhir.

Dengan populasi 3,5 juta jiwa,kekuatan sepakbola Uruguay menuaititik terang di Afsel seiring tersingkirnyaBrasil dan Argentina di perempatfinal.Gelandang, Edinson Cavani, menyebutUruguay kini patut disejajarkan denganraksasa Amerika Latin itu.

“Meski keduanya tersingkir, kekuatansepakbola mereka masihdiperhitungkan. Kini Uruguay bisadisejajarkan dengan mereka,” kataCavani.

Gelandang bernomor 7 inimenambahkan dirinya jugamenghormati Belanda sebagai calonlawan kendati di pentas piala dunia,Belanda belum pernah meraih gelar.

“Penguasaan bola mereka sangatsempurna. Belanda juga memiliki pemainkelas dunia. Mereka nyaris sempurnaselama di Afsel,” kata Cavani.

Persiapan RobbenDari markas Timnas Belanda, di

kawasan elite Sandton, Johannesburg,

Pelatih Bert van Marwijk terusmenggenjot persiapan anak asuhnyamenghadapi Uruguay.

Berdasarkan pantauan wartawanTribunnews, Nurfahmi Budiarto, VanMarwijk kembali mengandalkan set piecepada laga nanti. Gelandang WesleySneijder dan Arjen Robben bergantianmengeksekusi bola mati.

Robben kembali menjadi andalan TheFlying Dutcman Sepanjang sesi latihan,Robben juga tampak menonjol. Diadinamis dan rajin memainkan bola,sambil menunggu instruksi pelatih.

Winger Bayern Munchen inidiinstruksikan menyisir lapangan danmelepaskan umpan silang. Klaas-JanHuntelaar, Robin van Persie, danbahkan Wesley Sneijder bertugasmenyambut umpan di depan gawang.

Begitu latihan selesai, ternyataRobben tak mau beranjak darilapangan. Dia tetap melanjutkanlatihan sendiri, meski tinggal dia satu-satunya pemain di lapangan.

Robben masih berlari mengelilingilapangan sekali. Kemudian, dia masihmelatih kekuatan ototnya. Bahkan, diajuga melakukan push-up yang aneh,yakni dengan tangan satu. Ini cukupmelelahkan, tapi Robbenmelakukannya cukup lama.(Tribunnews/sur)

Belanda Uruguayvs Head to Head Pemain SUMBER: FIFA.COM

BelandaBelandaBelandaBelandaBelanda UruguayUruguayUruguayUruguayUruguay

KiperKiperKiperKiperKiper

StekelenburgStekelenburgStekelenburgStekelenburgStekelenburg MusleraMusleraMusleraMusleraMuslera

5 Main 5

450 Menit 480

0 Gol 0

0 Tendangan ke gawang 0

0 Tendangan akurat 0

13 Penyelamatan 15

1 Pelanggaran 0

1 Kartu kuning 0

206 Umpan 138

142 Umpan akurat 68

DepanDepanDepanDepanDepan

van Persievan Persievan Persievan Persievan Persie D.ForlanD.ForlanD.ForlanD.ForlanD.Forlan

5 Main 5

389 Menit 480

1 Gol 3

1 Assist 1

15 Tendangan ke gawang 20

6 Tendangan akurat 9

0 Tendangan sudut 26

6 Pelanggaran 2

9 Dilanggar 1

1 Kartu kuning 0

121 Umpan 231

74 Umpan akurat 130

BelandaBelandaBelandaBelandaBelanda UruguayUruguayUruguayUruguayUruguay

B e kB e kB e kB e kB e k

John HeintingaJohn HeintingaJohn HeintingaJohn HeintingaJohn Heintinga Diego LuganoDiego LuganoDiego LuganoDiego LuganoDiego Lugano

5 Main 5

450 Menit 398

0 Gol 0

0 Tendangan ke gawang 2

0 Tendangan akurat 2

6 Pelanggaran 6

3 Dilanggar 3

1 Kartu kuning 1

258 Umpan 109

209 Umpan akurat 76

BelandaBelandaBelandaBelandaBelanda UruguayUruguayUruguayUruguayUruguay

TTTTTengahengahengahengahengah

Wesley SneijderWesley SneijderWesley SneijderWesley SneijderWesley Sneijder E CavaniE CavaniE CavaniE CavaniE Cavani

5 Main 4

442 Menit 345

4 Gol 0

1 Assist 1

20 Tendangan ke gawang 7

9 Tendangan akurat 3

13 Tendangan sudut 0

12 Pelanggaran 4

8 Dilanggar 9

0 Kartu kuning 0

258 Umpan 129

184 Umpan akurat 81

Halaman 23 SRIWIJAYA POST

Page 22: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Match Day

SEJAK Piala Dunia 1990, penam-pilan Jerman konsisten di pialadunia. Meski tak pernah juara, hasilterburuk mereka adalah delapanbesar (1994 dan 1998). Di Korsel-Jepang 2002, Die Mannschaft tampilsebagai runner up. Empat tahunkemudian Jerman lolos hingga kesemifinal.

Di turnamen lain, timnas Jermanjuga berbicara banyak. Tahun 1996,mereka juara Eropa di tanahInggris. Di Euro 2008, mereka jugamencapai final sebelum kalah dariSpanyol 0-1.

Di level yunior, timnasJerman juga unjukprestasi. Timnas U-19Jerman juara dikejuaraan Eropa 2009.

PRESTASI gemilang Timnas Jerman di Afrika Selatanikut mengangkatpamor Bun-desliga, ligautama sepakbolaJerman. ChiefEksekutif LigaSepakbolaJerman, ChristianSeifert, mem-perkirakanBundesliga akankedatanganpemain bintangdari berbagainegara musim ini.

“Kita akanmelihat bintang-bintang PialaDunia 2010 dari

berbagai negara akan mencoba datang ke Bundesligadan berlaga,” kata Seifert dilansir Goal.com, Minggu(4/7).

Semua itu, menurut Seifert, tidak hanya dipicu olehsukses Jerman di Piala Dunia tapi juga oleh faktabahwa pemaiin yang berlaga di kompetisi Jerman kini“menguasai” Afrika Selatan. Dari empat kontestansemifinal, sebanyak 28 di antaranya merumput diBundesliga. Seluruh personel Der Panzer bermain diliga lokal.

Lima pemain lainya ada di tubuh Belanda. JorisMathijsen (Hamburg), Mark van Bommel (BayernMuenchen), Arjen Robben (Bayern Muenchen), KhalidBouhlarouz (Stuttgart), dan Eljero Elia (Hamburg)mengangkat reputasi Seifert.

Angka ini lebih banyak dari pemain yang bermain diLiga Spanyol (24 pemain). Sementara Liga Inggrisyang diklaim sebagai liga terbaik di dunia hanyamenyumbang delapan pemain. Adapun Serie A Italiahanya meloloskan lima pemainnya ke babak bergengsiini.

Berdasar data ini, Seifert yakin pemain berbakat dariberbagai negara akan tertarik bermain di Jerman,segera setelah Piala Dunia 2010 berakhir.

“Kenyataan memperlihatkan pemain dari Bun-desliga mampu berkompetisi di Piala Dunia. Inilahyang akan menarik minat banyak bakat dari penjurudunia,” katanya lagi.

Kenyataan lain, sukses Bayern Muenchen mencapaifinal Liga Champions, dan pencapaian Hamburg danWerder Bremen di Liga Europa, memperlihatkanBundesliga sedang bangkit. (Tribunnews/sur)

Bakal Banjir

Pemain Bintang

Arjen Robben

BINTANG MUDA- Dua bintang muda Jerman, ThomasMueller (kiri) asal Bayern Muenchen, dan Mesut Ozil asalWerder Bremen adalah pemain hasil binaan klub masing-masing yang bersinar di Piala Dunia 2010AFP PHOTO / JOHN MACDOUGALL

Kunci Sukses Jerman

Bermula dari Klub dan Pembinaan DiniBaru-baru ini, timnas U-21 merekajuga tampil sebagai juara dikejuaraan Eropa.

Liga Jerman atau Bundesligatermasuk salah satu liga terkaya diEropa.

Meski masih kalah dengan LigaInggris, Bundesliga punya nilaiinvestasi hingga 500 juta pound-sterling. Dari total uang tersebut,sekitar 20 juta poundsterlingdipakai untuk membangun sistemakademi pemain muda yangmelibatkan 18 klub.

Dibandingkan dengan LigaInggris, pendekatan

aturan pengelolaanfinansial dan ke-pemilikan klub di Liga

Jerman lebih ketat. Tidakada seseorang atauentitas yang bisa memiliki

lebih dari 49 persensaham klub.

Selain itu, adaaturan lain yangmenetapkan, 51persen saham klubharus dimiliki

anggota klub. Tingkatutang klub juga

dibatasi hanyaboleh

mencapai 30jutapound-sterling.Bandingkan

denganInggris yang

mencapai 3,3miliar

poundsterling.

Klub juga tidak boleh mengagunkanasetnya untuk memperolehpinjaman.

Semua kebijakan ini dimaksudkanagar klub terhindar dari kebang-krutan atau sewaktu-waktu dijualpemilik klub yang hanya memi-kirkan investasinya aman di klub.Kata kuncinya, keberadaan klubharus bertahan atau berkelanjutan.Tanpa klub, tak ada pembinaanpemain dan bahkan kompetisi jugabisa terancam sehingga muaranyake timnas.

Karena itu, Federasi Sepak bolaJerman (Deutscher FussballBund/DFB) tetap mengontrolkeuangan klub dengan ketat.Kekuasaan ini tidak diserahkanke pengelola liga.

Dengan adanya keseimbangandan pembagian kewenanganantara DFB dan Bundesliga,memungkinkan keduanya untukmenempatkan kepentingan yanglebih luas dari sekadar kompetisiliga.

Mereka akhirnya bisa jauhmemikirkan program yang lebihtinggi, yakni bagaimana mem-bangun skuad timnas yang kuat.

Sebagai contoh, DFB danBundesliga sangat peduli denganjumlah pemain lokal yang ada disetiap klub. Mereka mewajibkanklub memakai minimal 12 pemainlokal dari 25 pemain yang di-daftarkan untuk kompetisi.

Kondisi ini berbeda denganInggris yang hanya mewajibkandelapan pemain lokal dari 25pemain yang didaftarkan untukkompetisi. Apa yang diterapkan

Inggris sesuai standar UEFA, tetapiakhirnya kebijakan itu tidakmemberikan kesempatan yang luasbagi pemain lokal.

Dalam satu dekade terakhir,sistem akademi sepak bola Jermanrata-rata mendidik 5.000 pemainusia 12-18 tahun setiap tahunnya.Sistem ini ternyata memberikonsekuensi peningkatan jumlahpemain Jerman yang usianya dibawah 23 tahun yang bermain dikompetisi reguler Bundesliga, yaknisekitar 15 persen atau naik 6 persendibandingkan dengan dekadesebelumnya.

Kondisi inilah yang terefleksikanpada timnas Jerman yang berlaga diAfrika Selatan. Tim ini merupakantim yang terdiri atas pemain-pemainpaling muda dari tim-tim Jermansebelumnya di Piala Dunia, sejak1934.

Rata-rata pemain di tim Jermansekarang berusia 25 tahun. Ban-dingkan dengan tim Inggris yangrata-rata usia pemainnya 28 tahun.Tim Inggris ini bahkan menjadi timdengan rata-rata usia pemaintertua, dari tim-tim Inggris sebe-lumnya.

Sekretaris Jenderal DFB WolfgangNiersbach dalam wawancaradengan BBC mengungkapkan, kuncikeberhasilan Jerman memangdimulai kerja sama yang baik antaraDFB dan Bundesliga.

Semuanya berawal dari klub,sebelum bicara membangun timnas.“Itu sebabnya kami selalu bekerjasama dan tentu saja selalu adadiskusi. Namun, di akhir semua itukami selalu berupaya membuatkeputusan yang benar untuk klubyang ujung-ujungnya juga untukkepentingan timnas Jerman,” kataNiersbach.. Kini Jerman sedangmenikmati hasil dari pembinaanklub dan pemain mudanya.(Tribunnews/sur)

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201020

Page 23: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Highlights

SEJUMLAH nama yangdijagokan untuk menjadipemain terbaik Piala Dunia2010, sebut saja WayneRooney, Cristiano Ronaldo,dan Lionel Messi, tampilredup dan sekarang sudahpulang ke negeri masing-masing.

Kini, nama-nama yangdiunggulkan meraih bolaemas (trofi sebagai pemainterbaik) justru nama-namayang sebelumnya tenggelamdibanding kilap cemerlangRonaldo atau Messi. Hampirbisa dipastikan, pemainterbaik akan muncul dari duatim finalis, bisa tim juara, bisajuga tim runner-up. Duatempat final akandiperebutkan oleh Uruguay,Belanda, Jerman, danSpanyol.

Striker berpengalamanUruguay Diego Forlanmerupakan salah satu pemainyang menyita perhatianpublik di Piala Dunia 2010.Dari lima partai yang telahdilalui Uruguay sejakpenyisihan grup, Forlanmencetak tiga gol dan tiga kalimenjadi man of the match, yakni

Oezil Paling Pantas

PERAN Bastian Schweinsteiger di lini tengah Jerman sangat vital. Iapantas disebut sebagai pemain jangkar terbaik Jerman karena ia mampumenggulirkan bola dengan cepat, memotong alur serangan lawan, danmembangun serangan balik dengan sangat baik. Penampilannya ketikamelawan Argentina merupakan contoh jelas betapa tingginya kualitaspermainan, fisik, dan mental Schweinsteiger. (dic)

Persaingan Merebut Bola Emasketika melawan Prancis,Afrika Selatan, dan Ghana. Ditimnya, pemain berusia 31tahun ini selalu menjadi starterdan tidak pernah diganti.

Forlan tentu saja akanbersaing dengan WesleySneijder dari Belanda. Sejakpenyisihan, Sneijder terusmemberikan sumbangsihdalam lima kemenanganBelanda. Pemain Inter Milanini tidak perlu lagimemamerkan nomorpunggung 10 yangdipakainya. Sebab, tanpa itu,fans De Oranje, julukanBelanda, tampaknya sepakatmenjadikan Sneijder sebagaipemain terbaik mereka.

Sneijder memang pantasmeraih predikat pemainterbaik. Selain menjadi man ofthe match saat Belanda bertemuBrasil, dia juga menjadi yangterbaik saat Belanda jumpaDenmark di penyisihan. Diagelandang yang tajam dansudah mengemas empat golbagi negaranya.

Andai Belanda mampulolos ke final dan Sneijderterus menunjukkan performaseperti sebelumnya, rasanya

penyelenggara Piala Duniatak punya pilihan lain.Legenda Belanda Ruud Gullitsangat setuju jika Sneijdermenjadi pemain terbaik dieven sepak bola paling akbarini. “Sneijder adalah pemainyang spesial. Dia mempunyaipemikiran dan akan menjadibintang di ajang ini,” ujarGullit di reuters.

Gelandang Jerman BastianSchweinsteiger layak pulamenjadi peraih bola emas. Iaberhasil menggantikan peranMichael Ballack yang absenkarena cedera. “Bastian dilapangan memainkan peranBallack danmenginterpretasikan (Ballack)dengan caranya sendiri,” ujarLoew di FIFA.

Schweinsteiger terpilihsebagai man of the match versiFIFA dalam laga antaraJerman dan Argentina, Sabtu(3/7). Memang tidak ada golyang diciptakan pemainbernomor punggung tujuhitu. Tapi ia berperan besardalam lahirnya skor bagi DieNationalelf. Dan berdasar atasitu pula, Schweinsteigermasuk menjadi salah seorang

kandidat pemain terbaik PialaDunia 2010.

Nama keempat yangdirekomendasikan banyakpengamat untuk menjadiyang terbaik di Piala Dunia2010 adalah striker SpanyolDavid Villa. Ia menjaditopskorer di Piala Eropa 2008dan sampai sejauh ini ia jugamenjadi topskorer sementaraPiala Dunia 2010 dengan limagol dari 448 menit di limapertandingan.

Bagi banyak orang, Villaboleh saja disebut sebagaiseorang penyerang haus gol.Tapi, bagi Vicente del Bosque,pelatih Spanyol, Villa lebihdari itu. Di matanya, El Guajeadalah pemain yang komplet.“Gol-gol yang dicetak Davidmemang membawa kamimelaju, tetapi saya bisamemberikan contoh lain kerjakerasnya,” ujarnya di ESPNStar. “Dia juga berkontribusiuntuk hal lainnya, sebagaicontoh bertahan. Itu jelassangat penting.”

Siapa yang akan munculmenjadi pemain terbaik? Kitatunggu. (Tribunnews/dic)

■ Bastian Schweinsteiger

LahirLahirLahirLahirLahir: 1 Agustus 1984

TinggiTinggiTinggiTinggiTinggi: 180 cm

No KostumNo KostumNo KostumNo KostumNo Kostum: 7

PosisiPosisiPosisiPosisiPosisi: Gelandang

KlubKlubKlubKlubKlub: Bayern Munich

Caps (Gol): 78 (21)

S t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i k

Tampil : 5 kali

Lama Tampil : 441 menit

Gol : 0

Pelanggaran : 11

Dilanggar : 13

Kartu Kuning : 1

Kartu Merah : 0

Tembakan : 8

Tembakan ke Gawang: 2

Offside : 1

Umpan : 382

Umpan Tepat : 293 (77%)

Indeks Castrol : 9,17

Peringkat : 25

Man of the Match: 1 kali (vs

Argentina)

PIALA Dunia 2010 memunculkansejumlah pemain muda yang bakalbersinar di tahun-tahunmendatang. Uruguay memiliki LuisSuarez. Striker Ajax Amsterdamberusia 23 tahun ini menjaditandem Diego Forlan di sektordepan dan menjadi tumpuanUruguay untuk lolos hingga kesemifinal. Sayang ia harus absenmelawan Belanda, malam ini,akibat kartu merah yang ia terimadi perempatfinal melawan Ghana.

Belanda memiliki sejumlahpemain muda yang bertalenta,misalnya Eljero Elia. Namunsayang ia hanya selalu menjadipemain pengganti karena kalahbersaing dengan Dirk Kuyt danWesley Sneijder. Pemain muda DeOranje yang sejauh ini selalumenjadi andalan adalah bek kananGregory van der Wiel. Sayangnya,pemain berusia 22 tahun ini jugaharus absen di semifinal karenaakumulasi kartu kuning.

Spanyol memiliki Gerard Piquedan Sergio Busquets, dua pemainmuda yang hampir selalu menjadi

starter tim Matador. Busquetsmenjadi andalan lini tengahbersama Xavi Hernandez danAnders Iniesta, sedangkan Piquemenjadi tembok tangguh dibelakang. Pada laga melawanParaguay, Pique mendapat nilaitertinggi menurut Goal.com.

Dari sekian pemain muda yangberlaga hingga semifinal, duabintang baru Jerman, ThomasMueller dan Mesut Oezil, adalahyang paling menyita perhatian.Mueller disebut-sebut reinkarnasibintang Jerman Barat, GerdMueller, dan sejauh ini sudahmencetak empat gol. Sayang iaabsen di semifinal karenaakumulasi kartu.

Adapun Oezil adalah pemainyang memiliki kemampuan dribeldan umpan yang mumpuni, tapi iajuga mampu menjebol gawang.terbukti, ia sudah membukukansatu gol untuk Der Panzer. KalauJerman bisa lolos ke final, bukantidak mungkin Oezil terpilihmenjadi pemain muda terbaik.(Tribunnews/her) Mezut Oezil AP FOTO

Jelang Jerman vs Spanyol

Bukan Ulangan Final Piala Eropa■ Diego Forlan

DI DI DI DI DI usia 31 tahun, Diego Forlan

tampil di puncak permainannya

dan memiliki kesempatan di Piala

Dunia 2010 untuk memperkuat

posisinya sebagai salah satu

striker terkemuka. Dengan

permainan bersih dan sampai

sejauh ini mencetak tiga gol,

Forlan menjadi salah seorang

kandidat pemain terbaik pada

Piala Dunia 2010. Ia juga tiga kali

menjadi man of the match sejak

babak penyisihan. (dic)(dic)(dic)(dic)(dic)

Lahir: 19 Mei 1979

Tinggi: 181 cm

No Kostum: 10

Posisi: Striker

Klub: Atletico Madrid

Caps (goal): 67 (27)

S t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i k

Tampil: 5 kali

Lama Tampil: 480 menit

Gol: 3 (penalti 1)

Pelanggaran : 2

Dilanggar : 1

Kartu Kuning : 0

Kartu Merah : 0

Tembakan : 20

Tembakan ke Gawang : 9

Offside : 3

Umpan : 231

Umpan tepat : 130 (56%)

Indeks Castrol : 8,17

Peringkat : 104

Man of the Match: 3 kali (vs Prancis, Afsel,

dan Ghana)

■ Wesley Sneijder

WESLEY WESLEY WESLEY WESLEY WESLEY Sneijder terus memberikan sumbangsih

dalam lima kemenangan yang dikemas Belanda.

Ia juga menjadi man of the match saat Belanda

bertemu Denmark, Jepang, dan Brasil. Dengan

empat gol yang sudah dicetaknya, Sneijder

berada di urutan kedua daftar topskorer bersama

Miroslav Klose dan Thomas Mueller (Jerman),

Gonzalo Higuain (Argentina), dan Robert Vittek

(Slowakia). (dic)(dic)(dic)(dic)(dic)

Lahir : 9 Juni 1984

Tinggi : 170 cm

No Kostum : 10

Posisi : Gelandang

Klub : Inter Milan

Caps (goal) : 66 (17)

S t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i k

Tampil : 5 kali

Lama Tampil : 442 menit

Go l: 4 (penalti 0)

Pelanggaran : 12

Dilanggar : 8

Kartu Kuning : 0

Kartu Merah : 0

Tembakan : 20

Tembakan ke Gawang: 9

Offside: 2

Umpan: 258

Umpan tepat: 184 (71%)

Indeks Castrol: 9,59

Peringkat: 6

Man of the Match: 3 kali (vs Den-

mark, Jepang, dan Brasil)

■ David Villa

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ LahirLahirLahirLahirLahir: 3 Desember 1981 ◗ ◗ ◗ ◗ ◗ TinggiTinggiTinggiTinggiTinggi

: 175 cm ◗ ◗ ◗ ◗ ◗ No KNo KNo KNo KNo Kostumostumostumostumostum : 7

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ PosisiPosisiPosisiPosisiPosisi : Depan ◗ ◗ ◗ ◗ ◗ KlubKlubKlubKlubKlub : Barcelona

◗ ◗ ◗ ◗ ◗ Caps (Gol)Caps (Gol)Caps (Gol)Caps (Gol)Caps (Gol) : 63 (43)

S t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i kS t a t i s t i k

Tampil : 5 kali

Lama Tampil : 448 menit

Gol : 5 (Penalti 0)

Pelanggaran : 2

Dilanggar : 12

Kartu Kuning : 0

Kartu Merah : 0

Tembakan : 23

Tembakan ke Gawang : 14

Offside : 2

Umpan : 189

Umpan Tepat : 127 (67%)

Indeks Castrol : 9,62

Peringkat : 5

Man of the Match: 1 kali (vs Honduras)

PEMAIN PEMAIN PEMAIN PEMAIN PEMAIN berjuluk El Guaje ini kerap

bermain lugas, cepat, eksplosif, dan tidak

takut untuk bekerja keras dalam setiap laga.

Ia menjadi pahlawan dalam beberapa laga

sebagai penentu kemenangan bagi Spanyol.

Untuk sementara, ia menjadi topskorer

dengan lima gol. Sebagian pengamat bola

mereferensi pemain bernomor punggung 7 ini

layak menjadi kandidat pemain terbaik Piala

Dunia 2010 Afrika Selatan. (dic)(dic)(dic)(dic)(dic)

PARTAI semifinal Spanyolmelawan Jerman di PialaDunia 2010 tak ubahnyaseperti partai ulangan padafinal Piala Eropa 2008.Kedua tim akan bertemupada Kamis (8/7) dini hariWIB di Durban. Spanyolmerupakan tim terakhiryang lolos ke empat besarsetelah dengan susahpayah menang 1-0 atasParaguay di perempatfinal,Minggu (4/7) dini hari.

Sebaliknya, Der Panzersecara mengejutkan lolos kesemifinal denganmembungkam Argentina 4-0. Ini pembantaian keduayang dilakukan Jermansetelah di 16 besarmenghajar Inggris 4-1.Namun, pada finalPiala Eropa dua tahunlalu, Spanyolmenaklukkan Jerman 1-0melalui gol FernandoTorres.

Gelandang SpanyolAndres Iniestamenegaskan duel kaliini akan berbeda.Menurutnya, lagadua tahun lalutidak memberikanpengaruh paralaga yangperempatfinalnanti. Jerman tampillebih baik di Piala Duniadaripada penampilanmereka pada dua tahunlalu. Kemenangan telakatas Argentina telahmenaikkan semangatdan moral skuadJerman. Meskibegitu, Iniesta tetapmerasa optimistis

Spanyol kembalimengalahkan Jerman.

“Mereka tidak hanyameraih hasil gemilang, tapipenampilannya juga luarbiasa. Tapi tetap kita yakinbisa mengalahkan mereka,”kata Iniesta di FIFA.

Striker Fernando Torresmengaku tidak terkejutdengan keberhasilan Jermandi Afrika Selatan. Namundia merasa saat ini yangterbaik masih berpihakpada Spanyol. Baginya,atmosfer semifinal ini akanterasa seperti final.

“Kami adalah tim yangsangat ofensif dan

mereka mungkintim yang paling

menarik di PialaDunia. Saya

sangatbangga.

Ini pertama kalinya Spanyolmasuk semifinal dalamsejarah Piala Dunia.Spanyol ingin mengukirsejarah kembali. Kamisangat bahagia dan melihatke depan. Semoga yangterbaik masih akan datang.Saya pikir kami bisameningkat dan menjadilebih baik,” kata Torres.

Di kubu Jerman, MiroslavKlose mengaku bahwa parapendukung Jerman saat initengah kebingungandengan banyak bintangyang bertebaran di skuadDer Panzer pada Piala Dunia2010 ini. Mereka tidak tahumana pahlawan barumereka mengingat taksedikit pemain Jerman yangbersinar di Afrika Selatan.

Tiba-tiba orang-orangseperti Mesut Oezil,Thomas Muller, danManuel Neuer mencuatmengejar nama-nama top

di ranah sepak bolaEropa, setelah nyaris

tidak ada bintangbaru di tanah

Jerman sendiridalam beberapa

tahun ini.“Beberapa tahun yang

lalu orang terus berkatabahwa memang tidak adagenerasi baru di skuadJerman. Mereka mengatakankami ada tapi tidak adapengganti dan tidak adapemain tengah kreatif.Semua orang menyesalkan

itu. Tapi waktu telahmembuktikan bahwaorang-orang yang

salah,” ujar Klose.(Tribunnews/dic)

25SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

Page 24: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Corner

VVVVVan Maran Maran Maran Maran Marwijk,wijk,wijk,wijk,wijk, Pelatih Belanda

Level Johan Cruyff“Jika“Jika“Jika“Jika“Jika ada pemain yang bisadisetarakan sebagai pembanding,maka Sneijder hanya bisa diban-dingkan dengan legenda sekaligusbintang sepakbola Belanda tempodulu yaitu Johan Cruyff. Walaupunukuran badannya berbeda jauh.Sneijder dengan badan yang kecil

merupakan pemain yang hebat.”(mba)(mba)(mba)(mba)(mba)

Badan Kecil, Kekuatan JumboWesley Sneijder

BioBioBioBioBiofi lefi lefi lefi lefi le Nama Lengkap :Nama Lengkap :Nama Lengkap :Nama Lengkap :Nama Lengkap : Wesley

Benjamin Sneijder

Kelahiran :Kelahiran :Kelahiran :Kelahiran :Kelahiran : Utrecht, 9 Juni

1984

Tinggi :Tinggi :Tinggi :Tinggi :Tinggi : 170 cm

Berat :Berat :Berat :Berat :Berat : 67 kg

Posis :Posis :Posis :Posis :Posis : Striker/Gelandang

Klub Sekarang :Klub Sekarang :Klub Sekarang :Klub Sekarang :Klub Sekarang : Inter Milan

No Punggung :No Punggung :No Punggung :No Punggung :No Punggung : 10

Karir Remaja : Karir Remaja : Karir Remaja : Karir Remaja : Karir Remaja : 1991û2002

Ajax

KKKKKarir Senior :arir Senior :arir Senior :arir Senior :arir Senior : 2002 - 2007

Ajax, 2007 - 2009 Real Madrid,

2009 - Inter Milan

Timnas : Timnas : Timnas : Timnas : Timnas : 2003 Belanda

Jose Maurinho, Jose Maurinho, Jose Maurinho, Jose Maurinho, Jose Maurinho, Pelatih Real Madrid

Dia Pemain Kunci Hebat“Wesley“Wesley“Wesley“Wesley“Wesley Sneijder adalah pemainkunci, dia sering memerankansebagai pemain kunci baik diklub maupun di timnas ne-garanya. Ia bisa mencetak gol,tapi sekalipun dia tidak mencetakgol dia memerankan peran lainyang sangat dibutuhkan oleh

tim.”(mba)(mba)(mba)(mba)(mba)

Difavoritkan Ruud Gullit Bantah Bersitegang dengan Van Persie

SECARA fisik, Wesley Sneijderyang memiliki tinggi 170

sentimeter dan berat sekitar67 kilogram adalah pemain

terkecil di timnasBelanda. Namun

dengan ukuranfisiknya yangterkecil ini,Sneijder telah

memberi andilbesar dalam

keberhasilantim Oranyeke babaksemifinal.Kekuatan

Belandaseakanmen-jadiber-lipatsetelahcome-back-nyadia.

Keha-dirannya

dilapangan

membuatmental parapemainBelandabangkit. Iayakin

Belanda bisajadi juara

dunia diAfsel 2010.

Dibalik sosoknya yangterkesan berpostur ‘mini’, iamenyimpan tenaga besar danmenjadi kunci kemenanganBelanda atas Brasil di perem-patfinal Piala Dunia. Keme-nangan yang membalaskandendam Belanda atas Brasilyang pernah menekuk oranyedi perempatfinal 1994 (skor 2-3), dan semifinal 1998 (skor 2-4 adu penalti).

Hingga saat ini ia telahmemberi kontribusi nyatadengan empat gol yangdicetaknya. Ia menjadi salahsatu kandidat kuat dalamperburuan sepatu emassebagai topskorer Piala Duniadan bola emas sebagai pemainterbaik dunia. Tiap empattahun sekali, selalu ada tradisipemilihan pemain terbaik. Ditahun 2010, Sneijder berpe-luang untuk meraih peng-hargaan tersebut. Sneijder bisameraih bola emas. Peng-hargaan pemain terbaik yangdalam tiga periode terakhirdiraih oleh Cannavaro,Ronaldo, dan Zidane.

Di laga perempat final,Belanda sempat tertinggal 0-1namun bisa membalikkankeadaan dan sukses menak-lukkan Brasil dengan skor 2-1.FIFA menyatakan dua golBelanda adalah gol yangdicetak oleh Sneijder, meskipada awalnya, salah satugolnya dianggap gol bunuhdiri gelandang bertahan Brasil,

Felipe Melo.Sneijder mencetak gol di

menit ke-68 dengan tandukan-nya. Secara menakjubkan,Belanda sukses menguburimpian Raja Samba Brasil.“Bola hanya sedikitmenyentuh kepala botak saya,ini membuat saya merasasangat senang,” ujar Sneijdermenerangkan tentang salahsatu golnya.

Tak hanya gol, melaluikecerdasan dan pengaruhnyadi tim, pemain yang dijulukifans Belanda dengan sebutan“Sneijder the Leader” ini punmemberikan motivasi buatrekan-rekannya. Ada cerita disaat para pemain di ruangganti ketika Belanda sedangtertinggal 0-1.

“Saat sedang jeda istirahatdi ruang ganti, semua salingmensupport satu sama lain.Kita semua saling meng-ingatkan untuk mengeluarkansemua kemampuan kita. Danitu kita bisa buktikan dilapangan, kita berjuang dansaling memotivasi satu samalain,” ucap Sneijder.

Performa Sneijder jugacukup gemilang di klub InterMilan. Ia adalah pemainkunci dalam kekuatan Interyang bersaing di Liga Seri AItalia. Bersama Sneijder,Inter bisa meraih gelar treblewinner. Gelar juara Seri Adan juara Liga Championstahun ini. (tribunnews/mba)

Plus MinusTeknik Termainan Kelebihan : Kelebihan : Kelebihan : Kelebihan : Kelebihan : Cepat, kuat,

dan powerfull dengan

dilengkapi kemampuan

tendangan yang akurat. Diabisa bermain dengan kedua

kakinya. Kaki kanan dan kiri

sama-sama bisa digunakan

dengan baik

Kekurangan : Kekurangan : Kekurangan : Kekurangan : Kekurangan : Kurang

tinggi, dan kadang sering

tidak diturunkan dalampertandingan

PPPPPengalaman Tengalaman Tengalaman Tengalaman Tengalaman Terbaik :erbaik :erbaik :erbaik :erbaik :

Masuk dalam skuad inti di tim

Belanda pada Euro 2008, ia

mencetak beberapa gol

spektakuler termasuk saat

mengalahkan Italia dipenyisihan grup.

Pengalaman terburuk :Pengalaman terburuk :Pengalaman terburuk :Pengalaman terburuk :Pengalaman terburuk :

Dibuang oleh klub Real Madrid

setelah bergabung selama

dua musim

Gaya : Gaya : Gaya : Gaya : Gaya : Bisa bermain bagus

dengan dua kakinya. Dengan

kelebihan kemampuan kakikiri dan kaki kanannya ini

menjadi senjata ampuh di

daerah berbahaya. Sneijder

memiliki segudang tendangan

yang brilian. Ia bisa

menghancurkan tim apapundengan kemampuannya.

Sneijder dalamSneijder dalamSneijder dalamSneijder dalamSneijder dalamAngkaAngkaAngkaAngkaAngka

Kaki : Kanan-Kiri

Penyerangan : 79

Pertahanan : 61

Keseimbangan: 78

Stamina : 84

Kecepatan : 80

Akselerasi : 82

Respon : 84

Kelincahan : 86

Akurasi Drible: 85

Kecepatan Drible: 83

Akurasi umpan pendek: 85

Kecepatan Umpan Pendek:

86

Akurasi Umpan Jauh: 87

Kecepatan Umpan Jauh: 87

AKurasi tendangan: 80

Power tendangan: 89

teknik tendangan: 84

Akurasi Free Kick: 89

Tendangan Melengkung: 90

Tandukan : 67

Lompatan : 73

Teknik : 88

Agresi : 82

Mental : 83

Kerjasama tim: 87

Kemampuan SpesialKemampuan SpesialKemampuan SpesialKemampuan SpesialKemampuan Spesial

Drible

Passing

Shooting Menengah

AP PHOTO

MENJELANG pertandinganmelawan Brasil lalu, ada rumorsanter yang menyebutkan bahwaWesley Sneijder bertengkardengan Robin van Persie. Namunrumor itu segera dibantah.Sneijder menegaskan bahwahubungan mereka baik-baik saja,tak ada masalah pertengkaran.

“Saya tidak memiliki masalahapa-apa dengan dia, dan sayatak pernah bermasalah dengandia. Dia hanya merasa kecewatidak main, itu bisa dimengertidan bukan masalah yangserius,” ucap Sneijder. Tohsetelah Sneijder dimainkan, iaberhasil menjadi penentukemenangan Belanda dengan

mencetak dua gol. Van Persiepun merasa senang dengankemenangan itu.

“Kami telah bersama jauhsebelum pertandingan melawanBrasil. Kami sudah bersamadalam posisi yang sama sejakbabak 16 besar,” imbuhnya.

Rumor pertengkaran itumuncul sejak Belanda melawanSlovakia. Saat Van Persie ditarikdan diganti. Van Persie kabarnyakesal dan berkata kepada pelatihbahwa seharusnya yang digantiadalah Sneijder. “Robin me-nyatakan kepada saya bahwadia tak mengatakan itu. Saya takmeragukan kebenaran ucapan-nya,” sambung Sneijder. (mba)

Ruud Gullit

WESLEY Sneijder sudahjauh-jauh hari diramalkanoleh legenda sepakbolaBelanda akan menjadibintang. Ruud Gullitmisalnya yang me-nyebutkan bahwa Sneijdertak hanya akan menjadiman of the match dalamsatu pertandingan sajatetapi jadi bintang sepan-jang turnamen Piala Dunia.

Dalam rangking pemainversi Castrol, Sneijdermenempati peringkat 97dunia. Meski demikian,Gullit menilai bahwaSneijder bisa melesatrangkingnya. Dan membuatrangking versi Castrolberubah. “Belanda bisa

bermain bagus karenaBelandan mempunyaipemain yang spesial.Mereka punya pemainspesial yaitu Sneijder.. Diapunya otak brilian dan diaakan menjadi bintangnya diturnamen Piala Dunia,”kata Gullit.

Tak hanya permainan dibeberapa laga terakhir yang

bagus, Wesley selalumenampilkan permainanyang menawan. Gullit jugamenilai bahwa keputusanklub yang membuangnyaadalah keputusan yangsalah. “Keputusan Floren-tino Perez adalah sebuahkesalahan menjualnya keInter Milan,” sambungGullit. Meski demikian,legenda pemain Belandayang dikenal denganrambut gondrong inimengatakan bahwa timyang menjadi favorit juaraadalah Spanyol. “Menurutsaya, Spanyol lebihdifavoritkan dari timmanapun,” pungkas Gullit.(mba)

Ritual Doa Bareng PacarPAGI hari pada saat adapertandingan siangnya, ia biasamelakukan ritual khusus.Sebelum pertandingan dimulaiia selalu melakukan ritualkhusus berdoa bersama. Iamelakukan doa bersama denganpacarnya, Yolanthe. Meskikeduanya terpisah di tempatberbeda namun mereka bisamelakukan doa bersama denganbantuan hubungan telepon.

“Saya biasa melakukan ritualdoa saat masih berada di kamarhotel sebelum pertandingan.Saat doa pagi hari sayamelakukannya bersama denganpacar saya melalui bantuantelepon,” kata Sneijder. Takcukup berdoa hanya di hotel.saar berada di stadion, Doa

juga selalu saya lakukan saatberada di ruang ganti. Namundengan bacaan doa yangpendek. Begitu pun saat beradadi lapangan.

Kebiasaan berdoa ia lakukanterutama setelah ia diberi hadiahdari pacarnya, Yolanthe. Pacaryang akan dinikahinya di Italiausai Piala Dunia itu pernahmemberinya sebuah rosario.Rosario yang sudah diberkatioleh pendeta dari Italia itu kinimenjadi jimat buat Sneijder.

Performa Sneijder yangsemakin mengkilap di PialaDunia ini juga dinilai olehpengamat lantaranhubungannya yang semakinharmonis dengan Yolanthe.(tribunnews/mba)

AP PHOTO

Wesley Sneijder merayakan gol ke Brasil bersama rekan timnas Belanda lainnya. Wesley Sneijder dan Yolanthe CabauE X P O S A Y . C O M

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201026

Page 25: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Inside South Africa

Kokain Berwujud Trofi Piala DuniaADA-ADA ADA-ADA ADA-ADA ADA-ADA ADA-ADA saja cara pelaku kejahatanmelancarkan aksinya. Polisi Kolombiaberhasil mengamankan 11 kilo kokain yangdikemas dalam trofi menyerupai trofi PialaDunia. Upaya penyelundupan ini nyarismengelabui petugas karena trofi tersebutsangat mirip dengan aslinya.

Kepala Satuan Anti-narkoba Kolombia, Jose

Piedrahita, mengatakan trofi Piala Duniasetinggi 14 inci itu ditemukan dalam sebuahkotak yang siap dikirim.

Dilansir Sky News, Senin (5/7), Piedrahitamenyebutkan hasil penelitian laboratoriummembuktikan bahwa trofi tersebut positifmengandung kokain yang tergolong narkobakelas A.(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)

Saya datangdari Tucuman danmelakukanperjalanan sejauh1400km hanya untukmelihat Diego. Saya`cinta mati’ padanya.Kami akan balasdendam di CopaAmerica (2011).

Suporter Argentina SambutHangat Skuad Maradona

Suporter Argentina SambutHangat Skuad Maradona

AP PHOTO/NATACHA PISARENKO

SAMBUTAN SUPORTER - Suporter Argentina menyambut kedatangan skuad TimnasArgentina di saat tiba di Buenos Aires setelah tersingkir dari Piala Dunia 2010.

fans justru memberisambutan antusias padaMessi dkk. Saat dalamperjalanan dari bandaramenuju markas AsosiasiSepakbola Argentinadengan sebuah buskhusus, para suportermemberi sambutanhangat di sepanjangjalan.

Fans Argentina jugatetap memberikandukungan padaMaradona sebagai pelatih.Sebelumnya Maradonamengaku siap mundurdari kursi kepelatihansetelah gagal membawatimnya juara.

Publik Argentina tetapmenaruh kepercayaan

TIMNAS Argentina tetapmendapat sambutanhangat dari suportermeski gagal mencetakprestasi tinggi di PialaDunia 2010. Ribuansuporter menge-elukanskuad Diego Maradonasaat tiba di Buenos Aires,Senin (5/7).

Lionel Messi dkkterbang dari AfrikaSelatan dengan pesawatmilik maskapai AerolineasArgentinas, Minggu (4/7)pagi. Rombongan tiba diArgentina setelah terbangselama kurang lebih 10jam.

Skuad Argentina tiba dikampung halamannyadengan pengawalan ketatkepolisian. Polisi membuatbarikade untuk mencegahfans membanjiri terminalkedatangan di bandarainternasional Argentina.

Hal ini dilakukan untukmengantisipasi kejadianyang tidak diinginkanmenyusul kegagalananak-anak asuhan DiegoMaradona di Piala Dunia2010. Argentina tersingkirsetelah dikalahkan Jermandengan skor telak 0-4.

Namun kenyataannya,

terhadap pria 49 tahun.Setidaknya, demikianlahyang tercermin dalamsambutan meriah suporterAlbiceleste untuk timkesayangan mereka.

SuperSport melaporkan,ribuan fans Albicelestemenyambut hangatkedatangan timnas diBuenos Aires.Mengenakan jersey biru-putih kebanggaanArgentina, fansmembentangkan spandukbertuliskan “Argentina!”atau “Diego, Diego”.

Salah satu fanmengaku sengaja datangdari jauh untuk menemuipahlawan Argentina padaPiala Dunia 1986. “Sayadatang dari Tucuman danmelakukan perjalanansejauh 1400km hanyauntuk melihat Diego. Saya`cinta mati’ padanya.Kami akan balas dendamdi Copa America (2011),”serunya.

Dukungan terhadapMaradona juga disuarakansejumlah fans yangmembentangkan spanduk:“Bertahanlah, Diego! Kamimendukung Anda!”(Tribunnews/mun)

Skuad Tim Samba Tiba di Brasil

BodyguardKawal Melo

BERAGAM reaksimenyambut kedatanganTimnas Brasil di tanahairnya, Senin (5/7). Adayang memberikan sambutanhangat sekaligus dukunganuntuk masa depan timnas,ada pula yang mencercakegagalan Brasil di PialaDunia 2010.

Sejumlah fans mengecampemain tengah Brasil, FelipeMelo, yang dituding sebagaibiang kekalahan Brasil atasBelanda di pertandinganperempat final Piala Dunia2010.

Melo diganjar kartumerah setelah menginjakpemain sayap Belanda,Arjen Robben. Brasil yangbermain dengan 10 orangakhirnya harus menyerah 1-2 dari Belanda.

Timnas Brasil tiba dikampung halaman setelahmenempuh perjalananselama kurang lebih 10 jamdari Afsel. Pesawat carteryang membawa Kaka dkkpertama kali mendarat diRio de Janeiro.

Melo sepertinya sudahsiap menghadapi kecamanyang ditujukan kepadanyadi kampung halaman.Karenanya, saat keluar daribandara di Rio de Janeiro,

Melo dikawal anggotakeamanan dan sejumlahbodyguard.

Namun kawalan ini tidakbisa menghindarkan Melodari dorongan fans yangkecewa denganpenampilannya melawanBelanda. Fans Brasilmemberi Melo dengansebutan Father of Defeat atauAyah dari Kekalahan.

Sementara penjagagawang Julio Cesar dan bekJuan mendapat sambutan

hangat fans yang bertepuktangan.

“Saya sangat terharu,saya ingin mengucapkanterima kasih kepada fansBrasil. Ini merupakan hasiljerih payah dari kerjaselama 3,5 tahun,” ungkapCesar menanggapisambutan hangat tersebut.

Sambutan hangat serupaditerima pelatih CarlosDunga yang terbang kePorto Alegre. Saat keluardari bandara, riuh tepuk

tangan fans menyambutpria yang sempat membelatimnas Brasil dan meraihgelar juara dunia padatahun 1994 itu.

Selain Melo, sambutankurang menyenangkanjuga diterima Kleberson,Gilberto Silva, dan ThiagoSilva. Dokter Timnas Brasil,Jose Luiz Runco, danasisten teknik, Jorginho,juga tidak luput dariamarah fans.(Tribunnews/mun)

Tari TradisionalPertunjukan tarian tradisional Afrika Selatan mewarnai acara pembukkan Football for Hope Festival 2010 diAlexander, Johannesburg, Afrika Selatan, Senin (5/7). 32 tim anak-anak muda dari berbagai komunitas dariseluruh dunia datang bersama di Johannesburg untuk sebuah festival tentang pendidikan dan kebudayaan

yang digabung dengan turnamen sepakbola yang berakhir 11 Juli nanti.

AP PHOTO/THEMBA HADEBE

D A Y L I F E

KAWALAN KETAT - Gelandang Brasil, Felipe Melo (tengah), mendapat pengawalan ketat daripolisi saat tiba di bandara Rio de Janeiro, Senin (5/7). Melo menjadi sasaran kecaman suporterBrasil.

Anelka Tidak AkanPernah Perkuat Perancis

Leonardo Calon Pengganti DungaMANTMANTMANTMANTMANTAN AN AN AN AN pelatih ACMilan, Leonardo,dikabarkan bakalmenjadi penggantiCarlos Dunga sebagaipelatih Brasil.

Dunga, yangmembawa Brasil menjadijuara Piala Konfederasitahun lalu, resmimenyatakan mundur.Federasi SepakbolaBrasil (CBF) sudah menerima pengun-duran Dunga tersebut, Senin (5/7).

Leonardo menjadi kandidatpengganti yang ideal mengingatdampak positif yangditunjukkannya bersama Milan.

Meski belum pernahmempersembahkan trofi untukMilan, Leonardo dianggapmampu meramu sumber dayaterbatas yang dimiliki klubraksasa Italia tersebut.

Dilansir Football Italia,Leonardo adalah orang yang

berhasil mengembalikan kejayaanRonaldinho, salah satu bintang Brasil,

dan penyerang Alexander Pato dilapangan hijau.

Sementara itu, mantan pelatih Brasil,Luiz Felipe Scolari, menegaskan tidakakan mengambil alih tugas Dunga.Pelatih yang membawa Brasil meraihgelar Juara Dunia 2002 itu ingin tetapfokus pada kariernya di klub Palmeirashingga dua tahun ke depan. CBF akansegera menggelar pertemuan untukmembahas masa depan timnas. DilansirNews Live, CBF akan mengumumkansusunan pelatih baru timnas pada akhirJuli nanti. (Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)(Tribunnews/mun)

AFP PHOTO

Carlos Dunga

Mandela Berencana Hadiri Partai Final

AP PHOTO/DEBBIE YAZBEK

SALAMAN - Mantan Presiden Afsel, Nelson Mandela (kanan),menyalami gelandang Ghana, Kevin Prince Boateng (kiri), dikediamannya, Minggu (4/7). Mandel berencana menyaksikanlaga final.

JELANG akhirpenyelenggaraan PialaDunia 2010 Afrika Selatan,juru bicara Komite

Organsisasi Piala Dunia2010, Rich Mkhondo,menyampaikan kabargembira.

Dilansir Enahar Online,Senin (5/7), Mkhondomengatakan pertandinganfinal Piala Dunia 2010,yang direncanakan padaMinggu (11/7) mendatang,akan dihadiri mantanPresiden Afsel, NelsonMandela.

“Mantan Presiden NelsonMandela memilikiundangan terbuka untuksemua pertandingan PialaDunia 2010. Jika dia datangpada pertandingan finalnanti, kami akan sangatbahagia. Kalau pun tidak,kami bisa memahaminya,”ungkap Mkhondo saatberbicara kepada wartawan.

Awalnya, Mandela yangdalam keadaan lemah

karena usia, sempatberencana hadir di acarapembukaan Piala Dunia2010, Jumat (11/6) lalu.Namun, pria berusia 91tahun itu harus menghadiripemakaman cicitnya yangmeninggalkan akibatkecelakaan mobil.

Sejak saat itu, pahlawananti perbedaan warna kulitdan presiden pertama Afselitu terus menunjukkanketertarikannya terhadapPiala Dunia.

Sabtu (3/7) lalu, Mandelamenerima anggota TimnasGhana yang sebelumnyatersingkir dari Piala Dunia2010 setelah dikalahkanUruguay lewat drama adupenalti. (Tribunnews/mun)

NicolasAnelka

MANTAN Presiden Federasi SepabolaPerancis (FFF), Jean-Pierre Escalettes,mengatakan penyerang Nicolas Anelkatidak akan pernah memperkuat TimnasPerancis. Hal ini menyusul insiden yangterjadi di ruang ganti di Piala Dunia2010 Afrika Selatan. Penyerang asalChelsea itu dipulangkan setelah menolakminta maaf atas kata-kata kasarnyakepada pelatih Raymond Domenech.

“Baik saya, pengganti saya, ataupelatih yang akan datang, tidak akanmelupakan kejadian itu. Semua orangbakal memastikan bahwa dia (NicolasAnelka) tidak akan bermain untukPerancis,” ungkap Escalettesdilansir Telegraph.

Perancis gagal di PialaDunia 2010 Afsel setelah tidakmampu lolos dari babakpenyisihan Grup A. TimAyam Jantan hanyamampu menuai satukali hasil imbangdan kalah di duapertandinganterakhirnya.

Kegagalan inidisebut-sebutakibat perpecahanyang terjadi ditubuh timnasPerancis menyusulinsiden Anelka.Para pemain

Perancis sempat mogok latihan setelahAnelka dipulangkan FFF.

“Begitu saya tahu, dan telahmelakukan crosscheck, pemain mengatakankepada saya bahwa komentar itu lebihburuk daripada yang dilaporkan. Sayapun langsung menghukum pelakupenghinaan itu,” katanya.

Penjelasan tersebut diberikanEscalettes di depan Komite UrusanKebudayaan Majelis Nasional sepertidilansir situs infosport.canalplus.fr.Escalettes berhadapan dengan KomiteUrusan Kebudayaan dalam rangkapemeriksaan untuk pembenahansepakbola Perancis.

Hal serupa juga dilakukan pelatihRaymond Domenech. Selain tentangtimnas Perancis yang kemarinditanganinya, Domenech dimintauntuk menjelaskan tindakannyamenolak uluran jabat tanganpelatih Afrika Selatan, CarlosAlberto Parreira.

Domenech menjelaskan sikapnyaterhadap Parreira tidak terlepas dari

perilaku pelatih asal Brasil itu. Diamerasa tersinggung dengan perkataan

Parreira tentang kejadian handball ThieryHenry saat kualifikasi Piala Dunia 2010.

“Adalah penting bagi saya untukmempertahankan citra tim. Sayamungkin tidak menyangka dampaknegatif media atas bahasa tubuh saya,”ujar Domenech. (Tribunnews/mun)

27SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 2010

Page 26: Sriwijaya Post Edisi Selasa 6 Juli 2010

Injury Time

Dari garis mama, aku ada keturunan Belandadan Jerman. Jadi bingung juga mau dukung yangmana? Tapi aku bangga, Belanda dan Jerman sama-sama lolos ke semifinal.

ARUMI BACHSIN

Jadi Desainer Mobil Range Rover

Victoria Beckham dengan latarbelakang Mobil Range Rover

Sedih Brasil Kandas

Tracy Trinita

AP PHOTO/REBECCA BLACKWELL

MAIN BOLA DI JALAN: Sembari menunggu timnas Ghana kembali ke tanah air, seorangbocah bermain-main bola di jalanan. Timnas Ghana jadi kesebelasan ketiga dari Benua Afrikayang berhasil lolos hingga babak perempat final Piala Dunia 2010 Afrika Selatan. Ghanaharus menyerah setelah ditundukkan Uruguay.

AP PHOTO/REBECCA BLACKWELL

SAMBUTAN SUPORTER GHANA: Sejumlah cewek suporter timnas Ghana melambaikantangan ke arah rombongan bus yang membawa para pemain timnas kesayangan mereka dikawasan Soweto, Afsel, Minggu (4/7).

AP PHOTO/NATACHA PISARENKO

EKSPRESI PENDUKUNG ARGENTINA: Lautan manusia yangmerupakan pendukung timnas Argentina sedang menunggukedatangan para pemain nasional di kota Buenos Aires, Minggu (4/7). Argentina pulang kampung setelah ditundukkan Jerman denganskor 4-0.

AP PHOTO/NATACHA PISARENKO

KAOS BERGAMBAR LEGENDA MARADONA: Seorangsuporter Argentina mengenakan kaos bergambar legenda bolaMaradona saat menyambut kedatangan tim nasionalkesayangan di Buenos Aires, Minggu (4/7).

AP PHOTO/JULIE JACOBSON

PENJUAL SYAL DAN BENDERA: Seorang penjual syaldan bendera berbagai timnas peserta Piala Dunia masihterus berusaha mengais rezeki di jalanan Cape Town, Afsel,Minggu (4/7).

AP PHOTO/GERO BRELOER

BAKAR RUMPUT, HANGATKAN BADAN: Seorangwanita membakar rerumputan kering untuk menghangatkanbadan karena dinginnya udara di kawasan Diepsloot, takjauh dari Johannesburg, lokasi Piala Dunia. Afsel memangsedang dilanda cuaca sangat dingin hingga suhunya hanya1 derajat bahkan hingga minus.

KANDASNYA timBrasil dalam lagamelawan Belandadengan skor 2-1dirasakan menyakitkansangat menyakitkan bagipara fans berat, salahsatunya adalah topmodel Indonesiabertampang oriental,

Tracy Trinita. Melalui akun twitter-nya akhirpekan lalu, Tracy meminta rekan-rekannyamemberikan dukungan dan semangat agarmasyarakat Brasil tidak larut dalamkedukaan yang mendalam pascaditundukkan Belanda.

“Sangat menyakitkan lihat Brasil diperma-lukan Belanda kayak gitu. Maukah Andasemua memberikan semangat kepadamasyarakat sana, “ tutur Tracy Trinita dalampesannya yang berbahasa Inggris. “Modelcantik keturunan Prancis-Tionghoa danKalimantan ini sejak awal memang memberi-kan dukungan terhadap tim Samba ini. Begitutim kesayangannya kalah, banyak pesan yangmasuk untuk menyemangatinya. Ia punberharap tim Brasil bisa menjadi kampiunajang Piala Dunia 2014 mendatang. “Terimakasih teman-teman untuk pesanmu tentangBrasil. Maaf tidak bisa membalas pesan kalian.Mari kita berdoa untuk tahun 2014, “tulisnya.(esy)

MESKI sang suami tak ikut pentas bersamatimnas Inggris di laga Piala Dunia 2010, namunVictoria Beckham tetap menyedot perhatian.Mantan personel grup vokal Spice Girls itubelum lama ini meneken kontrak sebagaidesainer interior mobil mewah Range Rover.Victoria dipercaya sebagai pejabat eksekutifuntuk urusan kreatif desain.

Tugas pertamanya adalah membuatdesain interior yang secantik mungkin untukEvoque, nama mobil keluaran Range Roveredisi terbatas dan spesial. Kabarnya,penyanyi yang beberapa tahun terakhirberkecimpung sebagai pebisnis itu bakalmendesain Evoque dengan hiasan-hiasanmaskara di berbagai komponen interior.

Edisi khusus Range Rover itu bakaldidandaninya semewah mungkin dandirasa pas buat kalangan papan atas, takterkecuali istri-istri dan para pacar pemainbola terkenal yang sering disebut sebagaiWAGs (Wife and Girlfriends). Sebagai buktikerjasamanya dengan produsen mobilmewah itu, Victoria mempersilakan parafotografer mengambil gambar dirinya yangtengah berpose dengan Range Rover.

Kiprah Victoria sebagai desainer seolahsedikit menutupi turunnya popularitas sangsuami, David Beckham. Bechkam bernasibseperti Michael Ballack yang tak bisa ikutpentas Piala Dunia karena mengalami cederakaki. (abs/kickette)

LOLOSNYA Jerman dan Belanda kebabak semifinal Piala Dunia 2010membuat pesinetron dan modeliklan Arumi Bachsin kebingunganuntuk menjagokan satu di antaradua timnas hebat itu.

Pasalnya, dalam tubuhnyamengalir darah keturunan keduanegara raksasa sepak bola duniaitu. Karena itu, ia mungkin akansama-sama gembiranya melihatkemenangan salah satu dari negaraitu. Sebaliknya, perasaannya bisaberubah sedih melihat kekalahansatu dari dua negeri itu.

“Dari garis mama, aku adaketurunan Belanda dan Jerman.Jadi bingung juga mau dukungyang mana? Tapi aku bangga,Belanda dan Jerman sama-samalolos ke semifinal, “ kata ArumiBachsin kepada tribunnews.Kemungkinan kedua negaraberhadapan sangat besarselama keduanya ungguldalam pertandingan. Belandaakan menghadapi Uruguay,Rabu (5/7) dini harisedangkan Jerman akanmenghadapi tim Spanyol,Kamis (6/7) dini hari.

Berdasarkan penga-matannya, sejak babak

penyisihan tanda-tanda keduakesebelasan bakal melaju ke

babak selanjutnya sudahnampak. Permainan cantikdengan serangan-seranganmematikan ditunjukkan keduakesebelasan.

“Kalau nantinya keduanyabisa sampai masuk ke final

tidak mengherankan. Keduanyamasih kuat dibandingkankesebelasan lainnya. Dipastikanpertandingan akan berlangsungseru. Bahkan bisa berimbang danpenentuannya bisa melalui adu

pinalti,” duganya, bak komentatorbola profesional.

Meski mendukung kesebelasanEropa, Arumi mengaku terkesimadengan tim Asia yakni Korea Selatandan Jepang. Meski gagal masuk

semifinal, permainan kedua negaratak terlalu mengecewakan di lagaPiala Dunia. Karena itu, Arumimelihat Asia tidak terlaludipermalukan dengan kandasnyaKorsel dan Jepang.

“Apalagi di sana ada Park Ji-sung.Ia telah memberi contoh kepadadunia kalau Asia memiliki pemainhebat, “ tutur artis yang belum lamaini membuat heboh lantaran minggatdari rumah dan sempat membuatbingung keluarganyaitu.(tribunnews/esy)

SRIWIJAYA POSTSelasa, 6 Juli 201028