Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

24
SRIWIJAYA POST Spirit Baru Wong Kito MANAGED BY ECERAN RP 2.000 24 HALAMAN JUMAT 31 AGUSTUS 2012 Amran T Amran T Amran T Amran T Amran Tunggu Standar Layanan T unggu Standar Layanan T unggu Standar Layanan T unggu Standar Layanan T unggu Standar Layanan Taksi aksi aksi aksi aksi GM PTAP II (Persero) Palembang Amran Alinuddin me- ngaku masih mentolerir waktu pembenahan standar multi layanan pertaksian di Bandara International SMB II Pa- lembang. “Untuk taksi waktu deadline-nya masih ditentukan. Kita kasih waktu perlu membenahi standar multi layanan yang dikejar. Ya semua yang tercakuplah, seperti argo, mobil- nya, sikap terhadap penumpang dan komponen lainnya,” ungkap Amran yang tengah mengikuti Raker PT Angkasa Pura Semester I di Pekanbaru, 30-31 Agustus 2012. Menurut alumni SMAN 5 Palembang, ini masih me- ke halaman 11 ke halaman 7 DOMPET UNTUK RAHMA-RAHMI PEMBACA, kembar siam dempet perut Rahma-Rahmi akan menja- lani operasi pemisahan di RSMH. Padahal orangtua Rahma-Rahmi tidak mampu karena itu Tribun Sumsel dan Sriwijaya Post, siap me- nampung dan menyalurkan sumbangan untuk Rahma-Rahmi. Dompet ini kami buka hingga 15 September 2012. Salurkan bangtuan Anda ke rekening Dana Kemanusiaan Sripo Tribun Bank BNI Musi no rek 288889888 atau rekening Dana Kemanu- siaan Sripo BCA no rek 0212254001. Bisa juga langsung ke kantor Tribun Sumsel di Kompleks Hotel Bumiasih Jl Kapten A Rivai Telp 370485 (Sdri Indah) atau kantor Sriwijaya Post, Jl Basuki Rahmat 1608 B-D Telp 313171 (sdri Ida). Seluruh penyumbang akan dimuat di Tribun Sumsel dan Sripo. Te- rima kasih atas kepedulian Anda terhadap kesulitan sesama. SALDO 29 AGUSTUS 2012 RP 3.385.600,- Sumbangan Senin (30/8) H3 Jl Kikim I Pakjo Palembang Rp 250.000,- Saldo 30 Agustus 2012 Rp 3.635.600,- SIAPA MENYUSUL? ke halaman 11 Hilton Moreira Jual Mahal Patok Tarif Rp 1,5-Rp1,8 Miliar Kazou Homma Gantikan Jamie Coyne INFORMASI NONSTOP Meskipun hari libur, Anda tetap bisa mengetahui informasi terkini nonstop. KLIK sripoku.com dan tribunnews.com Kru kami rela tidak libur untuk memenuhi kebutuhan informasi Anda. Ikuti Updating Berita ribunnews. com beta Mencatat Rapat Sambil Buka Email Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia Buya Menjawab BUYA Drs H Syarifuddin Yakub MHi siap menja- wab pertanyaan soal ibadah aga- ma Islam. Kirim pertanyaan ke Sripo Jl Jend Basuki Rahmat No 1608 B- D Palembang faks 312888, SMS ke 0811710188, E-mail: [email protected] atau facebook: sriwijayapost Agama yang Agama yang Agama yang Agama yang Agama yang Diridai Allah Diridai Allah Diridai Allah Diridai Allah Diridai Allah Assalamu’alaikum Wr Wb Yth Buya, agama itu ada lima. Agama mana yang diridai Allah SWT. Tolong penjelasannya. 089627514221 Wa’alaikum Salam Wr Wb ke halaman 11 JAKARTA, SRIPO — Tero- bosan baru dilakukan Sam- sung di bidang tablet de- ngan menjual secara resmi di pasar Indonesia, Sabtu (1/9) di Hotel Grand Indo- nesia. Gadget canggih ini memiliki fasilitas dua layar sehingga memungkinkan seseorang mencatat hasil rapat sambil membuka email atau bahkan sambil menonton video. Hal ini dimungkinkan karena Galaxy Note 10.1 memiliki fitur multiscreen, yang memungkinkan peng- guna mendapatkan dua ap- likasi yang berbeda pada dua sisi saling bersebelah- BACA MINGGU (2/9) Tahun 2012, Era Perang Gadget Canggih an. Sehingga pengguna bi- sa melihat halaman web atau video atau membuka aplikasi lain saat menulis atau membuat sketsa de- ngan S Pen. Hampir sama dengan ge- nerasi sebelumnya, Galaxy Note ukuran jumbo ini di- lengkapi dengan S Pen cang- gih berukuran 6,5 mm. Pena sakti ini dipasangkan tepat ke halaman 11 PALEMBANG, SRIPO — Meski bermula biasa-biasa saja, sidang keterangan saksi yang memanggil Robert duduk di kursi pesakitan di PN Palembang Kamis (30/8) akhirnya berakhir ricuh. Saking emosinya, kerabat dan keluarga mendiang Rian (17) sempat bersitegang dengan pihak kepo- Aiptu Asev Terjengkang Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Keluar Keluar Keluar Keluar Keluarga Serang Dua T ga Serang Dua T ga Serang Dua T ga Serang Dua T ga Serang Dua Ter er er er erdakwa dakwa dakwa dakwa dakwa lisian yang bertugas mengamankan Rob- ert dan Rio (duo R). Aiptu Asev, anggota dari Sabhara Polresta Palembang, terjeng- kang menahan amukan keluarga korban yang menyerang dua terdakwa. ke halaman 11 SRIPO/ZAINI KEWALAHAN — Anggota Polresta Palembang kewalahan mengamankan terdakwa kasus pem- bunuhan Rian Karisma ketika sejumlah anggota keluarga korban berusaha memukul para terdak- wa pada sidang kedua di PN Palembang, Kamis (30/8). Bahkan Aiptu Asev jatuh terjengkang. PALEMBANG, SRIPO — Kapolres OI AKBP Deni Dharmapala selama enam jam menjalani sidang disiplin bentrokan Brimob dan warga Desa Limbang Jaya. Hakim Ketua Wakapolda Sumsel Irjen Pol M Zulkarnain menanyakan kepada terperiksa Kapolres OI AKBP Deni Dharmapala, kenapa dalam menyikapi kasus pencurian pupuk milik PTPN ha- rus menurunkan personil begitu banyak dan menyertakan anggota Brimob yang memiliki kemampuan khusus. Dijawab kapolres OI situasi dilapangan kurang kondusif. “Saat sehari sebelum kejadian, ada penjual karpet digebuki massa, lantaran dikira polisi. Dari kejadian itu, menun- jukan bahwa situasi mulai tidak kondu- sif,” bebernya. Majelis hakim kembali menanyakan, pada peristiwa bentrok di Limbang Jaya Sidang Disiplin Bentr Sidang Disiplin Bentr Sidang Disiplin Bentr Sidang Disiplin Bentr Sidang Disiplin Bentrok Brimob-W ok Brimob-W ok Brimob-W ok Brimob-W ok Brimob-War ar ar ar arga ga ga ga ga Kapolres Diperiksa Enam Jam SRIPO/ MG2 Terlihat terperiksa saat sidang displin hari kedua di Mapolda Sumsel, Kamis (30/8) PALEMBANG, SRIPO — Striker andalan SFC, Hilton Moreira kemungkinan be- sar tidak lagi memperkuat laskar wong kito. Pasalnya hingga saat ini, ia bersike- ras mematok nilai kontrak antara Rp 1,5 - Rp 1,8 mi- liar untuk musim menda- tang. Padahal manajemen HENDRI mengakui sudah terjadi ke- sepakatan secara lisan antara SFC dengan agen Kazou Homma. Kepu- tusan ini diambil setelah mempelajari rekam jejaknya, dan dinilai cukup pantas apabila membela SFC musim depan. La- gipula nilai kontrak yang kita tawarkan akhirnya bisa diterima, meskipun hasil ke halaman 11 Toreh Prestasi di Hungaria ke halaman 11 MARTAPURA, SRIPO — Puluhan warga Kelurahan Kotabaru Induk, Kecamatan Martapura, Kabupaten OKU Timur, Kamis (30/8) mema- dati Unit Gawat Darurat (UGD) SRIPO/EVAN HENDRA KERACUNAN — Puluhan warga Kotabaru yang dirawat di RSUD Martapura saat ditunggu sejumlah anggota keluarganya Kamis (30/8) malam. Usai Rayakan Ultah Usai Rayakan Ultah Usai Rayakan Ultah Usai Rayakan Ultah Usai Rayakan Ultah Puluhan Anak Keracunan Tekwan Rumah Sakit Umum Daerah (RS- UD) Martapura dan bidan di Kota- baru. Puluhan warga yang didomi- nasi anak-anak ini mengalami kera- cunan setelah menghadiri acara ulang tahun Harda sekitar pukul 13.00. Bukan hanya tamu undangan, ke halaman 11

description

Sriwijaya Post Edisi Cetak

Transcript of Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

Page 1: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POSTSpirit Baru Wong Kito MANAGED BY

ECERAN RP 2.000

24 HALAMANJUMAT31 AGUSTUS 2012

Amran TAmran TAmran TAmran TAmran Tunggu Standar Layanan Tunggu Standar Layanan Tunggu Standar Layanan Tunggu Standar Layanan Tunggu Standar Layanan TaksiaksiaksiaksiaksiGM PTAP II (Persero) Palembang Amran Alinuddin me-

ngaku masih mentolerir waktu pembenahan standar multilayanan pertaksian di Bandara International SMB II Pa-lembang.

“Untuk taksi waktu deadline-nya masih ditentukan. Kitakasih waktu perlu membenahi standar multi layanan yangdikejar. Ya semua yang tercakuplah, seperti argo, mobil-nya, sikap terhadap penumpang dan komponen lainnya,”ungkap Amran yang tengah mengikuti Raker PT AngkasaPura Semester I di Pekanbaru, 30-31 Agustus 2012.

Menurut alumni SMAN 5 Palembang, ini masih me-

ke halaman 11 ke halaman 7

DOMPET UNTUK RAHMA-RAHMIPEMBACA, kembar siam dempet perut Rahma-Rahmi akan menja-

lani operasi pemisahan di RSMH. Padahal orangtua Rahma-Rahmitidak mampu karena itu Tribun Sumsel dan Sriwijaya Post, siap me-nampung dan menyalurkan sumbangan untuk Rahma-Rahmi. Dompetini kami buka hingga 15 September 2012.

Salurkan bangtuan Anda ke rekening Dana Kemanusiaan SripoTribun Bank BNI Musi no rek 288889888 atau rekening Dana Kemanu-siaan Sripo BCA no rek 0212254001. Bisa juga langsung ke kantorTribun Sumsel di Kompleks Hotel Bumiasih Jl Kapten A Rivai Telp370485 (Sdri Indah) atau kantor Sriwijaya Post, Jl Basuki Rahmat1608 B-D Telp 313171 (sdri Ida).

Seluruh penyumbang akan dimuat di Tribun Sumsel dan Sripo. Te-rima kasih atas kepedulian Anda terhadap kesulitan sesama.

SALDO 29 AGUSTUS 2012 RP 3.385.600,-Sumbangan Senin (30/8)H3 Jl Kikim I Pakjo Palembang Rp 250.000,-Saldo 30 Agustus 2012 R p 3.635.600,-SIAPA MENYUSUL?

ke halaman 11

Hilton Moreira Jual Mahal� Patok Tarif Rp 1,5-Rp1,8 Miliar � Kazou Homma Gantikan Jamie Coyne

INFORMASI NONSTOPMeskipun hari libur, Anda

tetap bisa mengetahui

informasi terkini nonstop.

KLIK sripoku.com dan

tribunnews.com

Kru kami rela tidak libur untuk memenuhi kebutuhan

informasi Anda.

Ikuti UpdatingBerita

ribunnews.combeta

Mencatat Rapat Sambil Buka Email����� Besok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand IndonesiaBesok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand IndonesiaBesok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand IndonesiaBesok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand IndonesiaBesok, Galaxy Note 10.1 Dijual Perdana di Hotel Grand Indonesia

Buya MenjawabBUYA Drs HSyarifuddin YakubMHi siap menja-wab pertanyaansoal ibadah aga-ma Islam. Kirim

pertanyaan ke Sripo Jl JendBasuki Rahmat No 1608 B-D Palembang faks 312888,SMS ke 0811710188, E-mail:[email protected] facebook: sriwijayapost

Agama yangAgama yangAgama yangAgama yangAgama yangDiridai AllahDiridai AllahDiridai AllahDiridai AllahDiridai AllahAssalamu’alaikum Wr Wb

Yth Buya, agama itu adalima. Agama mana yangdiridai Allah SWT. Tolongpenjelasannya.

089627514221Wa’alaikum Salam Wr Wb

ke halaman 11

JAKARTA, SRIPO — Tero-bosan baru dilakukan Sam-sung di bidang tablet de-ngan menjual secara resmidi pasar Indonesia, Sabtu(1/9) di Hotel Grand Indo-nesia. Gadget canggih inimemiliki fasilitas dua layarsehingga memungkinkanseseorang mencatat hasilrapat sambil membukaemail atau bahkan sambilmenonton video.

Hal ini dimungkinkankarena Galaxy Note 10.1memiliki fitur multiscreen,yang memungkinkan peng-guna mendapatkan dua ap-likasi yang berbeda padadua sisi saling bersebelah-

BACA MINGGU (2/9)Tahun 2012, Era Perang

Gadget Canggih

an. Sehingga pengguna bi-sa melihat halaman webatau video atau membukaaplikasi lain saat menulisatau membuat sketsa de-ngan S Pen.

Hampir sama dengan ge-

nerasi sebelumnya, GalaxyNote ukuran jumbo ini di-lengkapi dengan S Pen cang-gih berukuran 6,5 mm. Penasakti ini dipasangkan tepat

ke halaman 11

PALEMBANG, SRIPO — Meski bermulabiasa-biasa saja, sidang keterangan saksiyang memanggil Robert duduk di kursipesakitan di PN Palembang Kamis (30/8)akhirnya berakhir ricuh. Saking emosinya,kerabat dan keluarga mendiang Rian (17)sempat bersitegang dengan pihak kepo-

Aiptu Asev Terjengkang����� Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh Sidang Pembunuhan Rian Ricuh����� Keluar Keluar Keluar Keluar Keluarga Serang Dua Tga Serang Dua Tga Serang Dua Tga Serang Dua Tga Serang Dua Terererererdakwadakwadakwadakwadakwa

lisian yang bertugas mengamankan Rob-ert dan Rio (duo R). Aiptu Asev, anggotadari Sabhara Polresta Palembang, terjeng-kang menahan amukan keluarga korbanyang menyerang dua terdakwa.

ke halaman 11

SRIPO/ZAINI

KEWALAHAN — Anggota Polresta Palembang kewalahan mengamankan terdakwa kasus pem-bunuhan Rian Karisma ketika sejumlah anggota keluarga korban berusaha memukul para terdak-wa pada sidang kedua di PN Palembang, Kamis (30/8). Bahkan Aiptu Asev jatuh terjengkang.

PALEMBANG, SRIPO — Kapolres OIAKBP Deni Dharmapala selama enamjam menjalani sidang disiplin bentrokanBrimob dan warga Desa Limbang Jaya.

Hakim Ketua Wakapolda Sumsel IrjenPol M Zulkarnain menanyakan kepadaterperiksa Kapolres OI AKBP DeniDharmapala, kenapa dalam menyikapikasus pencurian pupuk milik PTPN ha-rus menurunkan personil begitu banyakdan menyertakan anggota Brimob yangmemiliki kemampuan khusus. Dijawabkapolres OI situasi dilapangan kurangkondusif.

“Saat sehari sebelum kejadian, adapenjual karpet digebuki massa, lantarandikira polisi. Dari kejadian itu, menun-jukan bahwa situasi mulai tidak kondu-sif,” bebernya.

Majelis hakim kembali menanyakan,pada peristiwa bentrok di Limbang Jaya

Sidang Disiplin BentrSidang Disiplin BentrSidang Disiplin BentrSidang Disiplin BentrSidang Disiplin Bentrok Brimob-Wok Brimob-Wok Brimob-Wok Brimob-Wok Brimob-Wararararargagagagaga

Kapolres Diperiksa Enam Jam

SRIPO/ MG2

Terlihat terperiksa saat sidang displin hari keduadi Mapolda Sumsel, Kamis (30/8)

PALEMBANG, SRIPO —Striker andalan SFC, HiltonMoreira kemungkinan be-sar tidak lagi memperkuatlaskar wong kito. Pasalnyahingga saat ini, ia bersike-ras mematok nilai kontrakantara Rp 1,5 - Rp 1,8 mi-liar untuk musim menda-tang. Padahal manajemen

HENDRI mengakui sudah terjadi ke-sepakatan secara lisan antara SFCdengan agen Kazou Homma. Kepu-tusan ini diambil setelah mempelajarirekam jejaknya, dan dinilai cukup pantasapabila membela SFC musim depan. La-gipula nilai kontrak yang kita tawarkanakhirnya bisa diterima, meskipun hasil

ke halaman 11

TorehPrestasidi Hungaria

ke halaman 11

MARTAPURA, SRIPO — Puluhanwarga Kelurahan Kotabaru Induk,Kecamatan Martapura, KabupatenOKU Timur, Kamis (30/8) mema-dati Unit Gawat Darurat (UGD)

SRIPO/EVAN HENDRA

KERACUNAN — Puluhan warga Kotabaru yang dirawat di RSUD Martapura saat ditunggu sejumlah anggota keluarganyaKamis (30/8) malam.

Usai Rayakan UltahUsai Rayakan UltahUsai Rayakan UltahUsai Rayakan UltahUsai Rayakan Ultah

Puluhan Anak Keracunan TekwanRumah Sakit Umum Daerah (RS-UD) Martapura dan bidan di Kota-baru. Puluhan warga yang didomi-nasi anak-anak ini mengalami kera-cunan setelah menghadiri acara

ulang tahun Harda sekitar pukul13.00.

Bukan hanya tamu undangan,

ke halaman 11

SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012

12

Tiga Tewas Tertimpa Longsor

JAKARTA, SRIPO - Densus88 Anti-Teror Polri menyitatiga buah rekening BankMandiri dari tangan ter-duga teroris Mawan Kur-niawan (27) terduga terorisyang ditangkap di Arcama-nik, Bandung (30/8).

Usai ditangkap, terdugateroris langsung dibawa keJakarta untuk menjalanipemeriksaan lebih lanjutoleh penyidik Polri.

Kepala Bagian Penera-ngan Umum Divisi HumasPolri Kombes Pol Agus Ri-anto menjelaskan bahwaMawan diduga kuat men-jadi penyandang dana un-tuk aksi teror di Indonesia.

“Dari hasi penggeledahanDensus 88 Anti Teror Polrimembawa sejumlah barangbukti diantaranya satu buah

Pesta 2 Hari Bersama OVJ����� Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M

Tiga Rekening Mandiri Disita� Polisi Tangkap Terduga Teroris

CPU, dua buah laptop, satuSTNK dan BPKB mobil se-dan Nissan D 1288 PE, duabuah handphone, tigarekning Mandiri, satu buahflashdisk, dan 60 kepingCD,” ungkap Agus diMabes Polri, Jakarta Selatan,Kamis (30/8).

Agus mengungkapkanbahwa Mawan merupakanseorang programer di se-buah perusahaan di Ban-dung. Polri berharap de-ngan tertangkapnya Ma-wan bisa mengungkap jari-ngan teroris yang lainnya.

“Harapan kita masya-rakat memberikan infor-masi sekecil apapun padaPolri terkait gerak-gerikyang mencurigakan diwilayah masing-masingsehingga situasi masyara-

kat kondusif,” ucapnya.Diberitakan sebelumnya,

Densus 88 menangkap ter-duga teroris Mawan Kurni-awan (31) sekitar pukul09.00 WIB, Kamis (30/8).Mawan diketahui sebagaisalah seorang yang piawaidalam bidang IT.

“Tersangka langsung di-bawa ke Jakarta untuk di-sidik lebih lanjut oleh Ma-bes Polri,” ujar Kepala Di-visi Humas Polri InspekturJenderal Anang Iskandarmelalui pesan singkat,Kamis (30/8) malam.

Sebelumnya, terduga te-roris berinisial MK ditangkaptanpa perlawanan di daerahArcamanik, Kota Bandung,sekitar pukul 08.30. Diadiamankan dari kantornyayang bergerak di bidang

aplikasi lunak dan jaringan.Kemudian, kepolisian

menggeledah kantor peru-sahaan software, di JalanGolf 3 B4-26, Kompleks PUBinamarga Blok 4, Cisa-ranten Bina Harapan, RT003 Nomor 10, KecamatanArcamanik, Bandung, se-kitar pukul 12.30 siang.

Saat penggeledahan, tigatetangga MK hadir me-nyaksikan bersama istriserta anaknya yang masihberusia dua tahun. Kepo-lisian daerah Jawa Baratikut mengamankan wila-yah dan penggeledahan sa-at itu. Penggeledahan ber-langsung pukul 12.30 danrampung sekitar pukul15.00. MK dibawa pergi de-ngan mobil hitam, semen-tara anak dan istrinya ma-sih ada di dalam rumah.

(Tribunnews.com)

PERNIKAHAN kome-dian Nunung dengan IyanSambiran dikonsep mirippesta rakyat. Sebagaibentuk syukur, Nunungmemberikan hiburan duahari dua malam bagiwarga sekitar yangdimeriahkan oleh pentaswayang dan aksi lawakwayang-wayang OperaVan Java (OVJ).

Pesta itu pun taksirmenghabiskan danahampir Rp 1 miliar.

Pernikahan wanita yangmemiliki nama asli TriRetno Prayudati iniberlangsung di rumahnyadi jalan Padjajaran 1 nomor7 RT 3 RW 11, KelurahanSumber, KecamatanBanjarsari, Solo.

Lapangan kelurahanyang tepat berada di depanrumah Nunung dijadikan

lokasi pesta. Pagar lapa-ngan dijebol untuk aksesmasuk dari rumah. Dilapangan yang dilengkapiparkir bagi seribuankendaraan itu, didirikantenda berlantai karpetmerah yang menjadipanggung sekaligus tempatpara tamu.

“Ini sebenarnya bukanpesta, hanya syukurankecil sederhana dikampung,” kata Nunungsaat ditemui usaimelaksanakan akadnikah, Kamis (30/8).

Di panggung itu nantidalang kondang asal SoloKi Manteb Soedarsonoyang sekali pentasdibayar belasan hinggapuluhan juta rupiahmendalang. Sebelumnya,ada pula hiburancampursari yang me-

MANADO, SRIPO - Peris-tiwa bencana alam kembaliterjadi di wilayah Indone-sia, kali ini tanah longsorterjadi di Manado, SulawesiUtara. Akibat bencana ter-sebut tiga orang meninggaldunia di lokasi kejadianakibat tertimbun longsor.

“Tanah longsor di Keca-matan Wanea, KelurahanBumi Nyiur Lingkungan V.Waktu kejadian Rabu (29/8) pukul 20.00 Wita,” ujarKepala Humas BNPB, Su-topo Purwo Nugroho kepa-da Tribunnews.com, Kamis(30/8).

Adapun korban jiwayang meninggal duniaadalah Grace Kaat, wanitaberusia 45 tahun, OngenNasitubes, laki-laki berusia28 tahun dan Andi Lume-non, laki-laki berusia 28tahun. Ketiga orang kor-ban tersebut berada didalam rumah saat longsor

terjadi.Pemerintah provinsi Su-

lawesi Utara lanjut Sutopomelalui BPBD SulawesiUtara bersama dengan pe-merintah kota Manado te-

lah melakukan koordinasiguna menyerahkan ban-tuan logistik untuk kebu-tuhan mendesak para kor-ban telah diserahkan lang-sung.(TM)

nampilkan lagu-lagu Jawabagi warga sekitar.

Saat mendalang, KiManteb membawakanmengangkat ceritaasmara Nunung yangsampai menikah hingga

empat kali. Dalang yangjuga bintang iklan obatsakit kepala itu tampilmenghibur semalamsuntuk bersama parawayang OVJ yakni PartoCs. (tribunnews.com)

ANTARA/AKBAR NUGROHO GUMAY

PERNIKAHAN NUNUNG – Artis dan komedian, Nunung bersamasuaminya, Iyan, menunjukkan cincin perkawinannya usaimelangsungkan akad nikah di Sumber, Solo, Jateng, Kamis (30/8).

ANTARA/FIQMAN SUNANDAR

PENCARIAN – Sejumlah anggota tim gabungan Badan SARNasional (Basarnas) Manado, TNI dan Polri melanjutkanpencarian korban tanah longsor di kota Manado, Sulawesi Utara,Kamis (30/8).

TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN

RUMAH TERORIS – Seorang petugas Polsek Arcamanik memeriksa mobil saat berjaga-jagaseusai Densus 88 Mabes polri menggerebek sebuah rumah di Kompleks Cluster Pawenang,Kelurahan Cisaranten, Kecamatan Arcamanik, Kota Bandung, Kamis (30/8).

Page 2: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

2

DIREKTUR UTAMA: Herman Darmo, DIREKTUR: Ir HM Soleh Thamrin, Bambang Hartono. PEMIMPIN UMUM: Ir HM Soleh Thamrin. .PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNGJAWAB: Hadi Prayogo, REDAKTUR PELAKSANA: L Weny Ramdiastuti. MANAJER PRODUKSI:Theresia Juita. REDAKTUR EKSEKUTIF: Sutrisman Dinah. KOORDINATOR LIPUTAN: Wiedarto. SEKRETARIS REDAKSI: H. SalmanRasyidin. STAF REDAKSI: Aminudin, Subardi, Azwir, Hanafijal, Rustam Imron, Ray Happyeni, Sudarwan, Zainal Piliang, Harina Asiana,

Syahrul Hidayat, Leni Juita, Muhammad Husin, Abdul Hafiz, Tarso, Lisma Noviani, Sugeng Haryadi, Ardani Zuhri, Zaini,Vanda Rosetiati, Saftarina, Aang Hamdani, Hendra Kusuma, Ahmad Farozi, Saifudin Zuhri. (Ilustrator: AntoniAgustino) PERWAKILAN JAKARTA: Febby Mahendra Putra (Kepala Biro), Domuara Ambarita (Wakabiro), Budi Prasetyo, Antonius Bramantoro, Jonson Simanjuntak, Murjani, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Ismanto, RachmatHidayat, Sugiyarto, Yuli Sulistiyawan, Zulfikar W Eda

PEMIMPIN PERUSAHAAN: Bambang Hartono MANAJER IKLAN: MF Ririn Kusumawardani MANAJER SIRKULASI : Zulkarnain Tarmizi ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D, Telp (0711) 310088 (6 saluran), Fax (0711) 312888. PERWAKILAN JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 12 Jakarta 10270, Telp. (021) 5483863, 5495359, 5494999, 5301991, Fax (021) 5495360 IKLAN: Gedung PersdaLt 1 Jl Palmerah Selatan No. 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 548 3008, 548 0888, 549 0666 Ext 7635 s/d 7638 Fax (021) 5369 6583 E-mail: [email protected] LANGGANAN: Rp 50.000 sebulan (pembayaran di muka), luar kota plus ongkos kirim. Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran iklan langsung ke Bank: Bank Central Asia Palembang Rek No. 021-309665-3, Bank Permata,Palembang, Rek. No. 0400027048, BNI 46, Rek. No. 0051447426, atau langsung ke Kantor Pusat Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D Palembang, Telp Iklan (0711)-311888, Fax Iklan (0711) 310391.

HARIAN UMUM

SRIWIJAYA POSTPenerbit: PT Sriwijaya Perdana SIUPP: No 233/SK/Menpen/

SIUPP/A.7/1987 tanggal 22 Juni 1987 Jo.196/Ditjen

WARTAWAN SRIWIJAYA POST SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER

SALAM SRIWIJAYA

SABTU1 SEPTEMBER 2012

14 SYAWAL 1433 H

ZUHUR : ... 12.08 WIBASHAR : ....15.28WIBMAGHRIB :.... 18.09 WIBISYA` : ... 19.19 WIB

JUMAT

31 AGUSTUS 2012

13 SYAWAL 1433 H

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

LAMARAN demi lamaran dari striker asing berdatangan, tidakkurang enam pemain mengajukan lamaran, namun beberapapemain incaran justru terlepas. Paling terbaru adalah striker KenjiAdachihara dan Dzumafo Herman Epandi yang sejak akhir mu-sim lalu diincar, kini memilih Persib Bandung.

Sementara itu, ada 16 pemain musim lalu yang dipertahankan,belum satupun deal soal harga, lantaran rata-rata meminta ke-naikan harga seiring keberhasilan Sriwijaya FC meraih juara In-donesia Super League (ISL) 2011/2013.

Laskar Wong Kito mengklaim memertahankan Lim Joon Sikdan Thierry Gathuessi, nyatanya kedua pemain ini pun terlihat“galau” lantaran masih kerap digoda klub-klub elite ISL. Persoal-annya, karena keduanya belum diikat dengan tanda tangankontrak.

Sementara itu, persoalan finansial setelah tidak diperbolehkanmenggunakan APBD juga menjadi semacam ketakutan bagimanajemen untuk bernegosiasi, mereka cenderung ragu, sete-lah tahu sang pemain meminta harga tinggi.

Sebut saja Dzumafo-Kenji yang meminta harga di atas Rp1,2miliar ataupun pun Hilton yang negosiasinya hingga kini masihalot. Pria asal Brazil ini tiba-tiba meminta kenaikan tinggi dengankisaran di atas Rp1,5 miliar.

Persoalan pun makin bertambah runyam saat Kayamba yangterkesan ditepikan manajemen, kerap curhat kepada rekan-re-kan media, tentang sikap manajemen. Akibatnya, kondisi tim punterlihat kurang kondusif, tidak seperti dulu, tim tergolong kompak.

Berbeda dengan musim lalu, dimana manajemen dan pelatihKas Hartadi tidak begitu kesulitan memburu pemain, karena ha-nya butuh di beberapa posisi saja. Hasilnya pun sangat baik,SFC menjadi tim yang paling solid, Ponaryo Astaman dkk tampilkompak dan meraih juara.

Berbeda dengan musim ini, terlalu banyak polemik yang terja-di, dalam proses tranfer pemain, dikhawatirkan menganggukekompakan tim, belum “ngambeknya” Firman Utina yang me-minta dipecat lantaran didenda manajemen dengan potongan satubulan, akibat nekat memperkuat Timnas versi Djohar.

Para pendukung SFC mulai meragukan kapasitas dan ke-mampuan manajemen dalam bernegosiasi serta menipisnya ke-uangan klub asal Sumsel ini.

Benarkah SFC sudah mengalami antiklimaks pasca meraihgelar ISL dan Perang Bintang 2012/2012?, ataukah persoalanfinansial juga turut berperan, sehingga lepasnya para pemainbidikan dan belum jelasnya proses negosiasi pemain yang diper-tahankan.

Berbeda dengan Persib yang sanggup memenuhi kontrak Kenjidan Dzumafo, atau sikap diam Pelita Jaya yang dikabarkan su-dah deal dengan Alberto Goncalves. Kemudian gaya aden ayemPersipura dan Persija Jakarta, namun bergerak cepat menga-mankan pemain yang dibutuhkan.

Rata-rata, tim-tim yang musim lalu menjadi persaing seriusSFC lebih siap, lantaran mereka tidak terlalu banyak merombakskuad lama, dan hanya membutuhkan beberapa pemain di posisitertentu.

Sedangkan SFC, yang mengaku hanya merombak 20 persenpemainnya, justru membuang enam pemain, sementara bebera-pa pemain kunci terancam gagal dipertahankan seperti Kayambadan Hilton.

Namun kelompok suporter di akun jejarang facebook tetapyakin akan kemampuan manajemen dan pelatih Kas Hartadi da-lam membentuk tim. Karena, jauh sebelumnya ketika di awalmusim 2011/2012 banyak yang meragukan SFC bisa bersaingnyatanya.”Tanpa mereka kita bisa juara,” jelas Presiden Klub HDodi Reza Alex.

Menanti SkuadTerbaik SFC

POJOK

Terima kasih atas infor-masi yang telah diberi-kan. Laporan ini akan se-gera kami tindaklanjuti.Baik Camat maupunLurah setempat akan kitaajak berkoordinasi untukdapat mengatasi keluh-an ini. (cw2).

H Aris SaputraKepala Satuan PolisiPamong Praja Kota

Palembang

Warung MerusakPemandangan

Kepada Yth, Bapak Pol-PP mohon ketegasan danketertiban di Jalan Soekar-no Hatta. Ada warung de-pan kantor Trac, tolong di-bersihkan karena merusakpemandangan kota, terimakasih.

085267270766

Koordinasidengan Camat/Lurah

JAWABDOK/SRIPO

SRIPO/ZAINI

PENUH SAMPAH — Aliran anak Sungai Bendung Sekip Tengah dipenuhi sampah. Menurut warga sekitar sampah tersebutterbawa arus ketika hujan deras. Gambar diambil Rabu (29/8).

Pemprov Sumsel secara resmi memberlakukanpemutihan pajak kendaraan bermotor mulai 30Agustus 2012-30 Juli 2013

Cara jitu mengurangi “denda damai” di jalan

Seorang anggota polisi yang bertugas di PolresBangka Tengah, ditemukan tewas gantung diri disumur akibat frustasi

Hati-hati frustasi bisa membunuh manusia

Sebanyak 450 kg ayam tiren atau mati kemarin(bangkai) sebagai bahan baku bakso diamankan polisi

Peringatan bagi pecandu berat bakso

Page 3: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

3SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

SONY Mobile semakinmenegaskan tak meman-dang sebelah mata danfokus terhadapsmartphone kelas mene-ngah bawah alias denganharga terjangkau. Ini di-buktikan dengan, Sonykembali meluncurkansmartphone den-gan har-ga terjangkau, Xperia J.

Smartphone ini diu-mumkan Sony padaajang IFA 2012 yang di-gelar di Berlin, Jerman,pada Rabu (29/8) kema-rin.

Xperia J diluncurkanberbarengan dengan duaXperia lainnya, Xperia Tyang merupakan An-droid premium terbarudari Sony, dan Xperia V,Android LTE dengan fituranti air dan debu.

Meski masuk jajaranponsel kelas menengah,“jeroan” Xperia J sangatmumpuni. Ini terlihat de-ngan dibekalinya Xperia

Xperia Murah dari Sony

SPESIFIKASI XPERIA J

* Prosesor Qualcomm S1 MSM7227A single core Krait 1 GHz ARM Cortex-A5*Unit prosesor grafis Andreno 200 (enhanced)*RAM 512 MB*Memori internal 4 GB*Sistem operasi Android 4.0 (Ice Cream Sandwich)*Layar 4 inci beresolusi 480x854 pixel*Baterai 1750 mAh*Kamera 5 MP, kamera depan 0,3MP*Dimensi 124,3 x 61,2 x 9,2 mm*Bobot 120 gram (kompas.com)

Laptop TabletVaio Duo 11

lllll Dipamerkan di Ajang IF Dipamerkan di Ajang IF Dipamerkan di Ajang IF Dipamerkan di Ajang IF Dipamerkan di Ajang IFA 2012A 2012A 2012A 2012A 2012

SPESIFIKASI VAIO DUO 11:

Prosesor Intel Core i7-3517U/i5-3317U/i3-3217USistem operasi Windows 8/Windows 8 ProRAM 4GB/8GB DDR3LSSD 128 GB/256GBLayar 11,6 inci dengan resolusi FullHD (1920x1080)Kartu grafis Intel HD Graphics 4000Bobot, 1,3 kgDimensi: 320mm x 17,85mm x 199mmFitur: WLAN; Bluetooth 4.0, Ethernet;USB 3.0 (x1), USB 3.0 with USB charge (x1);VGA out; HDMI out; Memory Stick Duo /SD memorycard combined slot;stereo speakers withxLOUDÖ ;Full HD Web Cameras, Sen sors (NFC,GPS,Accelerometer, Gyro, Digital Compass)(kompas.- com)

SONY memperkenalkan se-cara resmi perangkat kom-putasi hybrid, Vaio Duo 11,pada Rabu (29/8/2012) diajang IFA 2012 yang digelardi Berlin, Jerman.

Vaio Duo 11 merupakansebuah perangkat yang da-pat difungsikan sebagailaptop atau perangkat tablet.Perangkat hybrid ini meng-gunakan sistem operasi ter-baru dari Microsoft, Win-dows 8.

Menurut CEO SonyKazuo Hirai, yang memper-kenalkan langsung Vaio Duo11, perangkat ini merupakanbagian dari strategi besarSony “agar pengguna ber-paling kembali”.

Sony, beberapa tahun be-lakangan ini, memang pen-jualan produk-produk an-dalannya (seperti televisi,

atau smartphone) terancamoleh para pesaing; salah satu-nya Samsung Electronics.

Vaio Duo 11 yang mempu-nyai bentang layar 11,6 incidengan resolusi 1920x1080pixel dibekali dengan penstylus untuk keperluanmenggambar atau menulis.

Untuk mengubah fungsi-nya, dapat dilakukan denganmenggeser buka dan tutuplayarnya - dengan sangatmudah.

Seperti layaknya sebuahlaptop, Vaio Duo 11 dileng-kapi dengan port yang leng-kap, seperti port USB 3.0,Ethernet, VGA out, dan portHDMI.

Vaio Duo 11 akan dirilispada bulan Oktober atau No-vember, setelah Windows 8

resmi diluncurkan.

memori internal untukpenyimpanan data, sebe-sar 4GB. In i mas ihdiperbesar h ingga32GB berkat adanyaslot memori microSD.

Terakhir, yang palingmenarik Xperia J dibekali

baterai dengan kapasitasyang sangat besar, 1750

mAH. Sony mengklaim,Xperia J sanggup berta-han selama 8,5 jam untukmemutar beberapa vi-deo.

Ponse l dengan ke-tebalan 9mm ini hadirda lam empat p i l ihanwarna, yaitu hitam, pu-tih, merah muda, danwarna emas.

Belum ada informasi

resmi soal harga danketersediaannya di Indo-nesia. Namun, jika meli-hat spes i f ikas inya ,Xperia J sepertinya akandibanderol sedikit lebihmahal ketimbang Xperiatipo.

Sebelumnya, Sony te-lah merilis Xperia tipoyang dibanderol Rp 1,5juta.

J dengan prosesor 1GHz,layar 4 inci, kamera 5MP,dan sudah menggunakanAndroid Ice Cream Sand-wich.

Xperia J, mempunyai

Galaxy CameraGalaxy CameraGalaxy CameraGalaxy CameraGalaxy Camera

Kamera Androiddari Samsung

BERLIN, SRIPO —Ada duakegiatan yang menurutSamsung paling sering dila-kukan orang saat menggu-nakan smartphone: me-ngunjungi situs dan me-motret.

Kebutuhan itu pun cobadipenuhi lewat perangkat

baru yangmenggabungkan kameradigital dan perangkatjelajah situs. NamanyaSamsung Galaxy Camera,diumumkan di ajangInternationale Fun-kau-sstellung 2012 (IFA 2012)yang digelar di Berlin,Jerman.

Galaxy Camera menggu-nakan konektivitas WiFi,menjalankan Android 4.1Jelly Bean, dan memilikilayar lebar 4,8 inci di bagianbelakangnya. Di dalamnya,Galaxy Camera punyaprosesor quad-core 1,4GHz.

Di atas Android pada Gal-axy Camera, Samsung me-

lengkapi dengan aplikasibawaan. Misalnya PhotoWizard, yang bisa diguna-kan untuk menyunting ha-sil jepretan pengguna.

Selain koneksivitas WiFi,Samsung juga menyedia-kan pilihan koneksi 3G atau4G.

Dari sisi kameranya,Galaxy Camera me-

miliki sensor

super-bright 16,3 MP.Lensanya 23 mm sudutlebar dengan kemampuanzoom optik 21x. Kendalimanual tingkat lanjutkonon juga disediakan diperangkat ini, selainkendali otomatis SmartPro.

Fitur lain yang terbawadari smartphone Samsungadalah perintah suara danSmart Content Manager,untuk pengaturan file,folder, dan penandaan (tag-ging) foto.

Belum ada informasi har-ga Galaxy Camera. Perang-kat ini diperkirakan terse-dia pada Oktober 2012.-(kompas.com)

Page 4: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 20124

JAKARTA, SRIPO – Memahamikebutuhan pelanggan setianyaakan layanan telekomunikasiyang memberikan kemudahandan kenyamanan dalam berko-munikasi, Indosat terus mene-rus melakukan inovasi denganmenghadirkan program-pro-gram terbaru. Kali ini Indosatmenghadirkan layanan ‘GRATIS3 Hari 3 Malam Lanjuuut’.

Program Gratis 3 Hari 3 Ma-lam Lanjuuut merupakan kelan-jutan program Ramadan MakinPenuh Berkah 3 Hari 3 Malam++ yang diluncurkan pada bu-lan Ramadan kemarin. Hal yangmembedakan adalah pada pro-gram Gratis 3 Hari 3 MalamLanjuuut kali ini, gratis kuotainternetnya makin banyak. Inimenjawab kebutuhan pelang-gan dimana pada lebaran tahunini jumlah pertumbuhan kenaik-an data dibanding tahun kema-rin mencapai 59,97 persen ter-tinggi dibanding SMS atau tel-pon.

Secara umum program Gratis3 Hari 3 Malam Lanjut memberi-kan gratis internetan sampai de-ngan 35MB, gratis nelpon danSMS setelah melakukan regis-trasi dan isi ulang mulai dari 10ribu untuk pelanggan prabayarIndosat (IM3, Mentari dan In-dosat Mobile). Program ini mulaiberlaku tanggal 27 Agustussampai 24 Oktober 2012.

Bagi pelanggan yang sudahmendaftar di program 3 Hari 3Malam ++ secara otomatis sudahterdaftar di program 3 Hari 3Malam Lanjuuut. Syarat dan ke-tentuan program ini sama de-ngan program sebelumnya, ya-itu pelanggan diharuskan mela-kukan registrasi terlebih dahuludengan cara tekan *123*1*1#(gratis) atau melalui SMS denganketik GRATIS kirim ke 123

3 HARI 3 MALAM LANJUUUT

Gratis Internet Sampai 35MB

sebelum melakukan isi ulangpulsa. Registrasi cukup dilaku-kan satu kali saja, dan untuk me-ngetahui sisa bonus cukup tekan*555*3#.

Program 3 Hari 3 Malam Lan-juuut yang memberikan tambahanbenefit kepada pelanggan berupabonus GRATIS Internetan hingga35MB ini menandakan bahwaIndosat sangat mengerti kebutu-han pelanggan untuk mendukungaktivitas seperti mencari informasi,berkomunikasi dan media sosial.Berbagai pilihan bonus isi ulang pul-sa disediakan mulai nominal Rp10.000 dengan keuntungan gratisinternetan 5 MB, 50 menit nelpondan 50 SMS. Untuk isi ulang Rp25.000 pelanggan mendapatkankeuntungan gratis internetan 15MB, 100 menit nelpon dan 100 SMS

serta untuk isi ulang = Rp 50.000pelanggan mendapatkan keun-tungan gratis internetan 35 MB, 250menit nelpon dan 250 SMS.

“GRATIS INTERNETAN di-tambah dengan Gratis Nelpondan SMS diharapkan lebih mem-perlancar komunikasi dengankeluarga dan kerabat. MelaluiProgram GRATIS 3 Hari 3 Ma-lam Lanjut ini juga kami ber-harap dapat lebih memberikanmanfaat, kemudahan dan ke-nyamanan dalam berkomunika-si, khususnya untuk mengaksesdata”, demikian disampaikanErik Meijer, Director & ChiefCommercial Officer Indosat.

Masa LebaranPada masa sibuk Lebaran 2012

kemarin yang mencapai pun-caknya pada H-3 sampai dengan

MEDAN, SRIPO - HPkembali menghadirkan seridesktop PC terbarunya HPPavilion HPE h8 yangditujukan bagi profesionalmaupun keluarga yangmembutuhkan komputerdesktop tangguh dan andalserta siap untukmendukung kelancaranaktivitas berkomputasisecara intensif.

Jane Ritonga, MarketDevelopment Manager,Consumer Desktop PCPrinting and PersonalSystems Group HP,mengatakan kalau HPPavilion HPE h8 sekaligussiap untuk dijadikan sentrahiburan digital keluargayang memuaskan berkatteknologi inovatif yangmemperkuatnya.

“HP Pavilion HPE h8 jugadikategorikan sebagai PCgreen karena dihadirkanbersama monitor LED 23inci yang ramahlingkungan,” katanya,

Komputer DesktopTangguh dari HP

Kamis (30/8).Menurut Jane, HP sangat

memahami bahwakebutuhan masing-masingpelanggan adalah berbeda.HP juga sangat mengertibahwa banyak hal-hal yangbagi segolongan orangtampak sederhana namunbagi golongan lainnyajustru menjadi hal pentingyang paling dicari-cari.

Untuk itulah HP melaluiproduknya yang termasukproduk konsumer desktopPC, selalu menghadirkaninovasi yang beragam, salahsatunya adalah melalui HPPavilion HPE h8.

“HP tipe ini dapatmenjadi solusi andal untukmendukung kelancaranbekerja yangmembutuhkan komputerberperforma tinggimaupun untukmendapatkan kepuasanhiburan digital,”tambahnya lagi. (tribun-medan.com)

H+3, Indosat juga berhasil mela-yani pelanggan dengan baik. Halini dibuktikan dengan tingkatkeberhasilan panggilan suaramencapai 94,5%, tingkat keber-hasilan data mencapai 99%, dan,tingkat keberhasilan pengirimanSMS antar pelanggan Indosatmencapai lebih dari 96%.

Pada kesempatan ini juga di-serahkan hasil donasi berkahpoin senyum dari program Ra-madan Penuh Berkah ke Dom-pet Dhuafa. Sebanyak 169.724pelanggan Indosat telah mendo-nasikan poin senyum yang dimi-likinya dengan total mencapaiRp 540.208.209, semua hasil inidisumbangkan ke Dompet Dhu-afa yang nantinya akan diguna-kan untuk membantu bidangpendidikan dan kesehatan.(rel)

IST

INDOSAT Launching Program Gratis Internet 3 Hari 3 Malam Lanjuuut.

Page 5: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

5 SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

Habis Makan EnakMobil pun Mengkilap

●●●●● Rumah Makan Bumbu Nusantara●●●●● Diskon 10 Persen bagi PNSPALEMBANG, SRIPO - Bis-nis kuliner selalu meng-giurkan bagi tangan dinginpengusaha muda di Palem-bang. Dengan pilihan lokasidan strategi bisnis yangtepat, dalam waktu singkatusaha mampu berkemba-ng pesat.

Salah satunya Rumah Ma-kan (RM) Bumbu Nusantarayang berlokasi di Jl Tanjun-gapi-Api arah Bandara Sul-tan Mahmud Badaruddin IIPalembang. RM yang resmidibuka 1 Januari 2012 ini,sudah cukup banyak pelang-gannya. Selain harga relatifterjangkau, konsep enjoyyang diusung memberikankenyamanan tersendiri bagiyang datang.

“Kita juga memadukanRM ini dengan tempat cucimobil M-21 Car Wash. Jadi

habis makan enak, mobilpun bersih mengkilap,”ujar H Damahuri, ownerRM Bumbu Nusantara, Ka-mis (30/8).

Dikatakan, pemilihan lo-kasi dekat bandara, punyamisi tersendiri. “Target kitamemang mereka yangmau atau sehabis melaku-kan perjalanan udara, be-lum sempat makan besar,nah, di sinilah tempatnya.Hanya tiga menit dari Ban-dara SMB II,” ujar mantanStore Manager salah satudepartment store terbesardi Palembang ini.

Selain itu, di lokasi sekitarJl Tanjungapi-api jugabelum ada rumah makanyang lengkap. Bisa ditebak,RM Bumbu Nusantaraakhirnya memang bisamenarik minat pengunjung

yang juga didominasi kar-yawan yang bekerja di se-kitar lokasi.

“Karyawan Angkasa Pu-ra, perusahaan otomotifdan swasta lainnya, PNSdll, suka makan ke sini,” ka-tanya seraya menambah-kan Menteri BUMN DahlanIskan juga sempat makansiang di RM Bumbu Nusan-tara sebelum berangkat keJakarta menggunakan pe-sawat.

RM Bumbu Nusantaraberkapasitas sekitar 100seat, menawarkan beragammenu bercita rasa nusan-tara dan internasional. Adamenu Padang, Palembang,Jawa, hingga ChinesseFood. Untuk menu masa-

kan Padang disediakan se-cara prasmanan. Tamu bisamemilih sendiri menu yangdisuka dengan mendekatietalase menu yang dise-diakan. Sementara menukhas lain bisa dipesan ditempat, mulai dari pindangPalembang, ayam penyet,nasi goreng hingga Chines-se food dan sea food.

“Harga sangat terjang-kau mulai Rp 12 ribu untuk

“Ada lontong sayur Me-dan, nasi Uduk Medan, mieJawa dll,” tambahnya.

Memasuki September,sambung Damanhuri, pi-haknya menggelar promodiskon 10 persen khususbagi PNS, TNI/Polri dankaryawan Angkasa Pura.

“Cukup tunjukkan IDCard, kita akan kasih poto-ngan harga. Ini semua seba-

gai apresiasi kita kepadapelanggan,” demikianDamhuri.(lis)

SRIPO/LISMA

PILIH MENU – Dua pengunjung RM Bumbu Nusantara memilih menu masakan Padang padaetalase makanan yang disediakan. Di sebelah RM, M-21 Car Wash siap membuat mobil pelangganjadi mengkilap, Kamis (30/8).

Kontak PersonDELIVERY ORDERRM Bumbu Nusantara

Jln. Tanjungapi-apiPalembang

Telp (0711) 8889121

DIHIBUR LIVE MUSIC◗◗◗◗◗ RM Bumbu Nusantara◗◗◗◗◗ Buka pukul 06.00-22.00◗◗◗◗◗ Bidik penumpang bandara◗◗◗◗◗ live music pukul 11.00-14.00◗◗◗◗◗ Pengunjung boleh bernyanyi

nasi Padang lengkap, “ tan-das Damhuri yang meli-batkan koki mantan chefdari hotel berbintang.

RM Bumbu Nusantarabuka mulai pukul 06.00 de-ngan menyediakan menusarapan pagi untuk meme-nuhi pangsa calon penum-pang pesawat di pagi hariyang mungkin belum sem-pat sarapan.

Page 6: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

Hadirin pembaca setiaMimbar Jumat yang sayacintai

MENGINGAT hidup adalahperjalanan panjang tanpabatas, marilah kita selalumembekali diri dengan imandan takwa kepada AllahSWT, dengan merasakan dimana saja kita berada dalamtatapan-Nya, lalumelaksanakan segalaperintah dan menjauhi segalalarangan-Nya, agarmemperoleh kebahagiaan didunia dan akherat.

Marilah kita senantiasamempersembahkan puji danpuja serta rasa syukurkehadirat Allah SWT atassegala nikmat, rahmat,inayah dan hidayah- Nyadalam naungan bulan puasaRamadhan yang lalu penuhbarokah dan kemuliaan.

Diam-diam, belum lamaberselang, tepat tanggal 17Agustus 2012 dan di ujung-ujung bulan Ramadhan 1433H, kita merayakan HUT Kemerdekaan RI. Untuk itu,mari kita buka kembalilembaran sejarah ProklamasiKemerdekaan Republik Indo-nesia, 17 Agustus 1945 adalahdi bulan suci Ramadhan,tepatnya 9 Ramadhan 1363H. Subhanallah!

Kemerdekaan inimerupakan puncakkemenangan para pejuangkemerdekaan bangsa Indo-nesia selama 3,5 abad dimana kemenangan ini adalahjuga kemenangan umat. Halini tidaklah berlebihankarena dari sederetan nama

Mengaplikasikan Nilai-nilaiKemerdekaan Pasca Ramadan

para pejuang kemerdekaanIndonesia adalah parapemimpin Islam yangumumnya para ulama,pengasuh pesantren.

Mulai dari Sultan Agung,Teuku Umar, TeukuCikditiro, Sultan AgungTirtayasa, PangeranDiponegoro, Iman Bonjol,Pangeran Antasari, KapitanPattimura sampai kepadagenerasi KH Hasyim Asy’ari,KH Ahmad Dahlan, KHAWahab Hasbullah, SultanMahmud Badaruddin, HAgus Salim, Bung Karno,Bung Hatta dan lain-lainadalah orang Islam (muslim).

Berdasarkan fakta sejarahtersebut, maka dapatlahdikatakan bahwa berdirinyanegara Indonesia sampaidirumuskannya dasar negaraPancasila dan UUD 1945adalah hadiah besar umat Is-lam Indonesia, sehinggatidak heran bila dalampembukaan UUD 1945 secarategas dan jelas dinyatakan:“Atas berkat rahmat Allah YangMaha Kuasa dan dengandidorongkan oleh keinginanluhur, supaya berkehidupankebangsaan yang bebas, makarakyat Indonesia menyatakandengan ini kemerdekaannya.”

Inilah bukti otentik bahwanegara Indonesia dasarnegara Pancasila danUndang-undang Dasar 1945adalah hadiah besar dariumat Islam. Apalagi detik-detik Proklamasi 17-8-1945jatuh pada bulan suciRamadhan. Merekadimotivasi oleh nilai-nilai

ramadhan yang penuhrahmat, barokah, nilaikesucian dan kemuliaan yangturun dari langit pertolonganAllah.

Mereka juga (para pejuang,para syuhada) tersentuh olehnilai 17 Ramadhan saatAlquranulkarim diturunkansaat perang Badar yang jugatanggal 17 Ramadhan.Seolah-olah doa RasulullahSAW ketika perang Badar itumasuk ke telinga dan hatipara syuhada pejuangkemerdekaan.

Doa Rasulullah SAW: “YaAllah, kaum Quraisy (kaumkafir ini) datang dengan segalakecongkakannya, berusahauntuk mendustakan agama,rasul-Mu. Oleh sebab itu janji-Mu, pertolongan-Mu kamitunggu. Jika pasukan kami(yang sedikit ini) binasa makatidak ada lagi yang akan ibadatkepada-Mu.”

Dan pertolongan AllahSWT memang ada dandatang menghampiri kaummuslimin sesuai yang terteradalam QS Ash-Shaff 13: “Dan(ada lagi) karunia lain yangkamu sukai (yaitu) pertolongandari Allah dan kemenanganyang dekat. Dan sampaikanlahberita gembira kepada orang-or-ang yang beriman.”

Rasulullah SAW besertapara sahabat fana pada AllahSWT, baqo’ dengan-Nya,seolah-olah Dia berkata: hattaahabbahu (aku cinta, akukasih denganmu). “Bukanengkau yang melempar (panah,tombak) ketika engkau berusahamelempar, tetapi Allah SWTjuga yang melempar kala itu.”(QS Al-Anfaal 17).

Begitu juga para syuhada,prajurit pejuangkemerdekaan hanyamengucapkan merdeka ataumati “Allahu Akbar”(walaupun senjatanya cumabambu runcing, ketjepektoea) tidak mundur, tidaksurut ke belakang. (‘is‘aroimaa awmut syaahidan =hidup mulia atau matisyahid).

Betul-betul pejuangkemerdekaan “merdeka”hanyalah perjanjian sucidengan Allah SWT. HanyaAllah tempat berlindung,cuma Dia tempatbergantung, tunduk shamad,hanya kepada-Nya tempatberserah diri, hanya AllahAzza wa Jalla tempat kitaberteduh, bernaung dancuma Dia tempat bersaksi.

Waasyhadahum ‘ala anfusihim(Dan Allah mengambilkesaksian terhadap jiwa

mereka (untuk merdeka,bebas) seraya Allah SWTberfirman: alastu birobbikum(bukankah Aku ini Tuhanmu?).Qoola balaa syahidna (Merekamenjawab: betul Engkau Tuhankami. Kami saksi).

Bebas dan merdeka tidaktunduk kecuali kepada AllahSWT (kembali ke zamanazali). La syai-un atsman minalhurriyah (tidak ada sesuatuyang lebih bernilaiketimbang kemerdekaan).

Nilai-nilai inilah yang perludiwarisi untuk mengisikemerdekaan ini. Kita telahtempa selama sebulan olehnilai-nilai ramadhan, yanginsya Allah membawasuasana damai, sejuk, teduh,iman, baha gia, rohani dansuasana samawi (suasanalangit, karena kita akanmenerima jaiza fissama’sertifikat dari langit).

Insya Allah pasca ramadhankita akan menemukan wajah-wajah orang beriman“Pilihan Allah.” Wajah penuhkeikhlasan, penuhketundukan kepada Allah,penuh dengan kerinduan,kecintaan, wajah sami’na waatha’na, wajah-wajah calonpenghuni surga.

Mudah-mudahan sudahkita temukan yang hilangdalam beramal dan beribadatsetelah digosok denganpuasa tahun ini. Yang hilangitu adalah:

· Hilang pertalian denganAllah SWT, karena yangzulmah (tertutup). Amal kita,ucapan kita tidak selarasdengan hati. “Yaquuluuna

biafwaahihim maa laisa fiiquluubihim.” (Merekamengatakan dengan mulutnyaapa yang tidak terkandungdalam hatinya). QS Ali Imran167.

· Hilang ikhlas, karena hatibersambung kepada yanglain dari Allah SWT. Ikhlasadalah satu-satu rahasia Al-lah. “Wamaa umiruu illaliya’budullaha mukhlishiinalahud diin.” (Dan tidaklah Kamisuruh mereka itu beribadahkepada Allah, kecuali denganhati yang ikhlas dan agama yangbersih). QS Al-Bayyinah 5).

· Hilang khusyu’ berartihilang jiwa ibadah. Apapunyang kita lakukan dalamkeseharian, kalau tidakkhusyu’, kita menghilangkanrukun qolbi. Semuanyamenjadi sia-sia karenaditolak oleh Allah SWT.“Iyyaaka na’buduwaiyyaakanasta’iin” (HanyaEngkaulah yang kami sembahdan hanya kepada Engkaulahkami meminta pertolongan). QSAl-Fatihah 5).

Ramadhan telah pergi. Diatelah meninggalkan kitasemua di sini. Di bumipertiwi yang indah menawanhati ini. Bagi orang yang “tidak ada apa-apanya”ramadhan cuma sekedarnama sebuah bulan yang“tidak berarti apa-apa.”Tetapi bagi mereka yang adaapa-apanya pasti akanbersedih, bersukacita,menangis karena akanditinggal pergi bulan yangpenuh barokah danpengampunan ini.

Buya Drs KH ZainalAbidin Hanif

Pimpinan Ibadah Haji dan UmrahYayasan SKM Al-Barokah Palembang

7 SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012

Page 7: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

Hadirin pembaca setiaMimbar Jumat yang sayacintai

MENGINGAT hidup adalahperjalanan panjang tanpabatas, marilah kita selalumembekali diri dengan imandan takwa kepada AllahSWT, dengan merasakan dimana saja kita berada dalamtatapan-Nya, lalumelaksanakan segalaperintah dan menjauhi segalalarangan-Nya, agarmemperoleh kebahagiaan didunia dan akherat.

Marilah kita senantiasamempersembahkan puji danpuja serta rasa syukurkehadirat Allah SWT atassegala nikmat, rahmat,inayah dan hidayah- Nyadalam naungan bulan puasaRamadhan yang lalu penuhbarokah dan kemuliaan.

Diam-diam, belum lamaberselang, tepat tanggal 17Agustus 2012 dan di ujung-ujung bulan Ramadhan 1433H, kita merayakan HUT Kemerdekaan RI. Untuk itu,mari kita buka kembalilembaran sejarah ProklamasiKemerdekaan Republik Indo-nesia, 17 Agustus 1945 adalahdi bulan suci Ramadhan,tepatnya 9 Ramadhan 1363H. Subhanallah!

Kemerdekaan inimerupakan puncakkemenangan para pejuangkemerdekaan bangsa Indo-nesia selama 3,5 abad dimana kemenangan ini adalahjuga kemenangan umat. Halini tidaklah berlebihankarena dari sederetan nama

Mengaplikasikan Nilai-nilaiKemerdekaan Pasca Ramadan

para pejuang kemerdekaanIndonesia adalah parapemimpin Islam yangumumnya para ulama,pengasuh pesantren.

Mulai dari Sultan Agung,Teuku Umar, TeukuCikditiro, Sultan AgungTirtayasa, PangeranDiponegoro, Iman Bonjol,Pangeran Antasari, KapitanPattimura sampai kepadagenerasi KH Hasyim Asy’ari,KH Ahmad Dahlan, KHAWahab Hasbullah, SultanMahmud Badaruddin, HAgus Salim, Bung Karno,Bung Hatta dan lain-lainadalah orang Islam (muslim).

Berdasarkan fakta sejarahtersebut, maka dapatlahdikatakan bahwa berdirinyanegara Indonesia sampaidirumuskannya dasar negaraPancasila dan UUD 1945adalah hadiah besar umat Is-lam Indonesia, sehinggatidak heran bila dalampembukaan UUD 1945 secarategas dan jelas dinyatakan:“Atas berkat rahmat Allah YangMaha Kuasa dan dengandidorongkan oleh keinginanluhur, supaya berkehidupankebangsaan yang bebas, makarakyat Indonesia menyatakandengan ini kemerdekaannya.”

Inilah bukti otentik bahwanegara Indonesia dasarnegara Pancasila danUndang-undang Dasar 1945adalah hadiah besar dariumat Islam. Apalagi detik-detik Proklamasi 17-8-1945jatuh pada bulan suciRamadhan. Merekadimotivasi oleh nilai-nilai

ramadhan yang penuhrahmat, barokah, nilaikesucian dan kemuliaan yangturun dari langit pertolonganAllah.

Mereka juga (para pejuang,para syuhada) tersentuh olehnilai 17 Ramadhan saatAlquranulkarim diturunkansaat perang Badar yang jugatanggal 17 Ramadhan.Seolah-olah doa RasulullahSAW ketika perang Badar itumasuk ke telinga dan hatipara syuhada pejuangkemerdekaan.

Doa Rasulullah SAW: “YaAllah, kaum Quraisy (kaumkafir ini) datang dengan segalakecongkakannya, berusahauntuk mendustakan agama,rasul-Mu. Oleh sebab itu janji-Mu, pertolongan-Mu kamitunggu. Jika pasukan kami(yang sedikit ini) binasa makatidak ada lagi yang akan ibadatkepada-Mu.”

Dan pertolongan AllahSWT memang ada dandatang menghampiri kaummuslimin sesuai yang terteradalam QS Ash-Shaff 13: “Dan(ada lagi) karunia lain yangkamu sukai (yaitu) pertolongandari Allah dan kemenanganyang dekat. Dan sampaikanlahberita gembira kepada orang-or-ang yang beriman.”

Rasulullah SAW besertapara sahabat fana pada AllahSWT, baqo’ dengan-Nya,seolah-olah Dia berkata: hattaahabbahu (aku cinta, akukasih denganmu). “Bukanengkau yang melempar (panah,tombak) ketika engkau berusahamelempar, tetapi Allah SWTjuga yang melempar kala itu.”(QS Al-Anfaal 17).

Begitu juga para syuhada,prajurit pejuangkemerdekaan hanyamengucapkan merdeka ataumati “Allahu Akbar”(walaupun senjatanya cumabambu runcing, ketjepektoea) tidak mundur, tidaksurut ke belakang. (‘is‘aroimaa awmut syaahidan =hidup mulia atau matisyahid).

Betul-betul pejuangkemerdekaan “merdeka”hanyalah perjanjian sucidengan Allah SWT. HanyaAllah tempat berlindung,cuma Dia tempatbergantung, tunduk shamad,hanya kepada-Nya tempatberserah diri, hanya AllahAzza wa Jalla tempat kitaberteduh, bernaung dancuma Dia tempat bersaksi.

Waasyhadahum ‘ala anfusihim(Dan Allah mengambilkesaksian terhadap jiwa

mereka (untuk merdeka,bebas) seraya Allah SWTberfirman: alastu birobbikum(bukankah Aku ini Tuhanmu?).Qoola balaa syahidna (Merekamenjawab: betul Engkau Tuhankami. Kami saksi).

Bebas dan merdeka tidaktunduk kecuali kepada AllahSWT (kembali ke zamanazali). La syai-un atsman minalhurriyah (tidak ada sesuatuyang lebih bernilaiketimbang kemerdekaan).

Nilai-nilai inilah yang perludiwarisi untuk mengisikemerdekaan ini. Kita telahtempa selama sebulan olehnilai-nilai ramadhan, yanginsya Allah membawasuasana damai, sejuk, teduh,iman, baha gia, rohani dansuasana samawi (suasanalangit, karena kita akanmenerima jaiza fissama’sertifikat dari langit).

Insya Allah pasca ramadhankita akan menemukan wajah-wajah orang beriman“Pilihan Allah.” Wajah penuhkeikhlasan, penuhketundukan kepada Allah,penuh dengan kerinduan,kecintaan, wajah sami’na waatha’na, wajah-wajah calonpenghuni surga.

Mudah-mudahan sudahkita temukan yang hilangdalam beramal dan beribadatsetelah digosok denganpuasa tahun ini. Yang hilangitu adalah:

· Hilang pertalian denganAllah SWT, karena yangzulmah (tertutup). Amal kita,ucapan kita tidak selarasdengan hati. “Yaquuluuna

biafwaahihim maa laisa fiiquluubihim.” (Merekamengatakan dengan mulutnyaapa yang tidak terkandungdalam hatinya). QS Ali Imran167.

· Hilang ikhlas, karena hatibersambung kepada yanglain dari Allah SWT. Ikhlasadalah satu-satu rahasia Al-lah. “Wamaa umiruu illaliya’budullaha mukhlishiinalahud diin.” (Dan tidaklah Kamisuruh mereka itu beribadahkepada Allah, kecuali denganhati yang ikhlas dan agama yangbersih). QS Al-Bayyinah 5).

· Hilang khusyu’ berartihilang jiwa ibadah. Apapunyang kita lakukan dalamkeseharian, kalau tidakkhusyu’, kita menghilangkanrukun qolbi. Semuanyamenjadi sia-sia karenaditolak oleh Allah SWT.“Iyyaaka na’buduwaiyyaakanasta’iin” (HanyaEngkaulah yang kami sembahdan hanya kepada Engkaulahkami meminta pertolongan). QSAl-Fatihah 5).

Ramadhan telah pergi. Diatelah meninggalkan kitasemua di sini. Di bumipertiwi yang indah menawanhati ini. Bagi orang yang “tidak ada apa-apanya”ramadhan cuma sekedarnama sebuah bulan yang“tidak berarti apa-apa.”Tetapi bagi mereka yang adaapa-apanya pasti akanbersedih, bersukacita,menangis karena akanditinggal pergi bulan yangpenuh barokah danpengampunan ini.

Buya Drs KH ZainalAbidin Hanif

Pimpinan Ibadah Haji dan UmrahYayasan SKM Al-Barokah Palembang

7 SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

Page 8: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

OKI Wakili Sumsel Pemilihan Guru Berprestasi● Ishak Mekki Kirim 7 Guru Berprestasi ke Jakarta

Wakil Bupati OKI, H Engga Dewata Zainal SSos saat menerima audensi Kepala Dinas Pendidikan OKI HQomarus Zaman SPd MSi bersama 7 guru berprestasi di ruang kerja Wabup.

Guru dan Kepala Sekolah berprestasi Kabupaten OKI yang mewakili Provinsi Sumsel pada Pemilihan GuruBerpretasi tingkat Nasional September 2012 mendatang.

Para guru berprestasi Kabupaten OKI menerima bantuan dariPemkab OKI.

Wabup OKI, H Engga Dewata Zainal SSos mengucapkanselamat kepada guru berprestasi yang akan mewakili Sumselke Jakarta dalam pemilihan guru berprestasi tingkat nasional.

KEBERHASILANp e m b a n g u n a ndibidang pendi-

dikan di Kabupaten OganKomering Ilir (OKI) patutdiacungi kedua jempol.Kecerdasan para siswayang bersekolah, tak luputdari prestasi dan kegigihanpara guru memberikanilmu kepada anak didik-nya. Maka itu, guru dankepala sekolah yang ber-prestasi di tingkat Kabupa-ten dan Provinsi SumateraSelatan (Sumsel) akan me-ngikuti pemilihan guruberprestasi tingkat nasio-nal, 2-9 September 2012 diJakarta.

Sedikitnya, 7 orang gurudan kepada sekolah ber-prestasi asal KabupatenOKI tadi terpilih memba-wa harum nama ProvinsiSumsel setelah menjadiyang terbaik pada pemilih-an guru berprestasi Ting-kat Provinsi Sumsel, yangdigelar 2-6 Juli 2012 lalu.

“Alhamdulilah tujuh o-rang guru dan kepsek kitaini berhasil menorehkanprestasi yang terbaik di

Sumsel dan mewakili Sum-sel bersaing dengan guruberpresatasi se-Indonesiapada pemilihan guru ber-prestasi tingkat Nasional,September mendatang,”kata Kepala Dinas Pendidi-kan OKI, H Qomarus Za-man SPd MSi didampingiKabid Pendidikan SMP,SMK dan SMK H AsnawiSPd MSi ketika mendam-pingi para guru dan kepsekberprestasi itu beraudiensidengan Wakil Bupati HEngga Dewata Zainal SSos,

Kamis (30/8/2012).Tujuh guru dan kepsek

berprestasi asal OKI ituyakni, Hj Sri Suharti SPdMPd (Kepala TK Al AzharKayuagung), Nafion SPdMSi (Kepala SMKN Lem-puing Jaya), Khoriah SAg(Guru SDN 1 PratamaMandira Kecamatan Su-ngai Menang), Siti Hodi-jah SPd (Guru TK Al Az-har Kayuagung), Drs HAlimin Aslan (PengawasSMP/SMA), Suardi SPd(Kepala SLB Kayuagung),dan Muzakin SPd guruSMAN 1 Pedamaran.

Wakil Bupati OKI HEngga Dewata Zainal SSosmengucapkan, teri-makasih kepadapara guruy a n g

telah mengharumkan na-ma Kabupaten OKI di ting-kat Provinsi. ôTerimakasihkepada bapak/ibu kepalasekolah dan guru yang te-lah mengharumkan namaKabupaten OKI pada ting-

kat provinsi. Mewakilimasyarakat OKI, men-doakan para guru agardapat meraih prestasi di-tingkat nasional,ö doaEngga. “Bapak H IshakMekki sangat peduli danmemperhatikan bidang

pendidikan ini apalagi bagiBapak/Ibu yang memaju-kan pendidikan di OKI ini.Teruslah berjuang dan ber-buat, bawa nama baik Ka-bupaten OKI dan Provensi

Sumsel dipentas nasio-nal,” pesan Engga.

K e p a l aSMKN Lem-

p u i n g

Jaya, Nafion, SPd MSi me-ngatakan, prestasi yangdiraih oleh para guru dankepala sekolah ini tidak ter-lepas dari binaan dinas pen-didikan OKI yang seringmengadakan pelatihan, se-minar bagi guru-guru dankepala sekolah di OKI.“Kami sering diberi pelatih-an, diikutkan seminar baikdi kabupaten maupun pro-vinsi. Selain itu juga, terusdiperhatikan oleh DinasPendidikan OKI dan yanglebih penting prestasi ini

juga berkat perhatian BupatiOKI Ir H Ishak Mekki MMkepada guru dan anakdidik,” kata Nafion.

Bidang pendidikan bagi Is-hak Mekki, merupakan pro-gram prioritas pemerintahsejak massa jabatannya Ta-hun 2004 hingga sekarang2012. Mulai dari penyele-ngaraan sekolah gratis padasekolah negeri maupunswasta yang telah dilaksana-kan Tahun 2005, peningkat-an sarana dan prasaranapendidikan, gedung seko-lah, ketersediaan dan kualitasguru, sampai pada pemera-taan pendidikan hingga kepelosok desa terpencil.

Tidak hanya itu, perleng-kapan sekolah, buku, tas, pa-kaian seragam juga diberi-kan kepada anak-anak yangberasal dari keluarga tidakmampu. Dalam kunjunganke desa-desa Ishak Mekkijuga selalu berpesan. “Kalauada anak usia sekolah tidakbersekolah, segera dilapor-kan agar dapat bersekolahdan mengenyam pendidik-an,” timpal Kabid Pendidik-an H Asnawi. (ADV)

H Engga Dewata Z H Qomarus Zaman

H Ishak Mekki

Page 9: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

9SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

Kuman TBC Makin Kebal Obat

500 Ribu Orang Meninggal

PALEMBANG, SRIPO—Tuberkulosis (TB) saat inimasih menjadi epidemi diseluruh dunia. Pada tahun2010 diperkirakan 8,8 jutaorang terinfeksi dan 1,4juta di antaranya mening-gal. Penyakit yang menye-rang paru tersebut dilapor-kan makin kebal obat an-tibiotik.

Dalam studi internasionalyang dimuat di jurnal me-dis The Lancet, para ilmu-wan mengingatkan makinbanyaknya kasus TB kebalobat di Afrika, Asia, Eropa,dan Amerika Latin.

Kasus TB resistan multi-obat atau multidrug-resis-tant TB (MDR-TB) dan TBresistan obat atau exten-sively drug-resistant TB(XDR-TB) ternyata jauh le-bih besar dari yang selamaini diperkirakan sehinggadiperlukan upaya globaluntuk mencegah penye-baran penyakit.

“Selama ini penelitianmenunjukkan kasus MDR-TB sekitar 5 persen, tetapiprevalensinya kini sampai

10 kali lebih tinggi di be-berapa negara,” kata SvenHoffner dari Swedish Insti-tute untuk pencegahan pe-nyakit menular.

Penyakit TB yang kebalterhadap obat jauh lebihsulit diatasi dan membu-tuhkan biaya besar. Selainitu, penyakit TB resistanobat juga kerap berakhirfatal.

MDR-TB berarti resistanatau kebal pada sedikitnyadua jenis obat lini perta-ma, sementara XDR-TBadalah resistan pada duajenis obat yang termasukdalam antibiotik kuat.

Tuberkulosis normalatau tidak kebal obat sajamemerlukan waktu yangpanjang, dan pasien harusmengonsumsi antibiotiktanpa henti selama enambulan. Kebanyakan pasiengagal menjalani seluruhterapi karena banyaknyakasus resistansi obat.

Penelitian yang dilaku-kan di Estonia, Latvia, Peru,Filipina, Rusia, Afrika Sela-tan, Korea Selatan, dan Thai-

land menunjukkan hampir44 persen kasus MDR-TBjuga resistan pada salah satuobat lini kedua.

Menurut Tracy Daltondari pencegahan dan pe-ngendalian penyakit AS,kasus XDR-TB dilaporkandi 77 negara. Penyebaranstrain kuman yang resistanpada obat tersebut meng-khawatirkan, terutamajika terjadi di area yangkebersihannya rendah,dan akses terhadap obatjuga terbatas.

“Makin banyak orangyang didiagnosis TB danditerapi untuk TB resistanobat, makin kebal ia padaobat-obatan lini kedua,”katanya.

Infeksi bakteri TB akanmerusak jaringan paru-paru sehingga pasien men-derita batuk dan sesak na-pas. Bakteri mudah ditu-larkan melalui udara. Me-nurut para ahli , orangyang terinfeksi TB aktif da-pat menularkan penyakit-nya kepada 10-15 orangsetiap tahun. (sin/Kc)

SRIPO/KC

PERIKSA—Dokter memeriksa kondisi paru-paru pasien di poliklinik multidrug resistant-tuberculosis Rumah Sakit Umum PusatPersahabatan, Jakarta, Kamis (4/2). Ruangan tersebut khusus melayani pasien TBC yang imun dengan obat TBC biasa sehinggaperlu obat khusus dan tenaga medis yang khusus pula.

MENURUT Organisasi Kese-hatan Dunia (WHO), di Asia

Tenggara terdapat se-tengah dari jumlahpenderita tuberkulo-sis (TB) di seluruhdunia. Diperkira-kan, setiap tahun,

500.000 orang di ka-wasan ini meninggaldunia akibat penyakittersebut.

Samlee Plianbang-chang, Regional Direc-tor WHO KawasanAsia Tenggara, dalampernyataan persnya diJakarta, Kamis (22/3)lalu meminta seluruhpemangku kepenting-an memperkuat kemi-traan untuk mengeli-minasi penyakit TB da-lam peringatan Hari TB

Sedunia tanggal 24 Maretmendatang.

“Kemitraan, pendidikan,dan pemberdayaan masya-rakat sebagai bagian daripelayanan masyarakat da-sar merupakan kunci bagieliminasi TB. Kemitraan de-ngan LSM, rumah sakit pe-merintah dan swasta, danlain-lainnya sejak tahun1990 telah menurunkanhingga 25 persen penemu-an kasus baru,” ujar Pliang-bangchang.

Selain itu, kemitraan diantara berbagai pihak ter-kait itu juga telah menaik-kan tingkat kesuksesan pe-nanganan TB hingga men-capai 90 persen.

“Meskipun demikian,tuberkulosis adalah penya-kit yang sering kali disebab-

kan oleh kemiskinan se-hingga jika tidak menjang-kau masyarakat yang pa-ling miskin di antara masya-rakat miskin, dan memfo-kuskan pada pendidikandan pencegahan, kita tidakbisa mengeliminasi penya-kit ini,” papar Pliangbang-chang.

Jumlah penderita TB dikawasan Asia Tenggara te-lah menurun sekitar 40 per-sen sejak tahun 1990 de-ngan adanya perbaikanproses deteksi awal danperbaikan sistem perawat-an. Namun, jumlah pende-rita TB di Asia Tenggaramasih tergolong tinggi,bahkan WHO memperkira-kan setengah kasus TB didunia berada di Asia Teng-gara dan lima negara di an-

taranya termasuk dalam 22negara dengan penderitaTB terbanyak seperti Indiayang menyumbang sepe-rempat kasus baru TB.

Menurut laporan tahu-nan WHO “Mengontrol Tu-berkulosis di Kawasan AsiaTenggara 2012”, prevalensiTB sekitar 5 juta dan 3,5 jutakasus baru ditemukan sela-ma 2010.

“Meskipun tingkat kema-tian di kawasan ini telahmenurun karena suksesnyaimplementasi DOTS (di-rectly observed treatment,short course), penyakit inimasih menyebabkan sete-ngah juta orang meninggaltiap tahunnya,” ujar Pliang-bangchang.

Penanganan juga dilaku-kan terhadap kasus “multi-

drug resistant” tuberculosis(MDR-TB) atau pasien yangmengalami kekebalan ter-hadap obat lini pertama de-ngan menambah fasilitaskesehatan dan memper-baiki sistem diagnosis. Pada2010, sebanyak 4.000 kasusTB dirawat sebagai kasusMDR-TB, menambah 105.0-00 kasus yang telah dirawatsebelumnya.

Pliangbangchang jugamemberikan penekananterhadap perlunya mem-perkuat kolaborasi, baikantara penanganan TB danHIV maupun TB-diabetesserta program nasional. Diajuga mengatakan harusmemerhatikan isu baruyang muncul dan melaku-kan penanganan secepat-nya.(sin/Kc)

Page 10: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

BANYUASIN, SRIPO –Arus kendaraan di JalanLintas Timur (Jalintim)poros Palembang-Betung,kini sudah kembali normal.Tidak terlihat lagi kepa-datan kendaraan pemudikyang baru saja selesai ber-lebaran di kampung hala-mannya.

Data di Dinas Perhubu-ngan dan Kominfo Banyu-asin, jumlah pemudik yangmelintasi Jalintim wilayahKabupaten Banyuasin me-

ngalami peningkatan di-bandingkan tahun sebe-lumnya. Tahun 2012 ini se-lama arus mudik hinggaarus balik jumlah pemudikyang melintasi Jalintimwilayah Banyuasin yangtercatat oleh petugas Ter-minal Betung mencapai136.729 penumpang busAntar Kota Antar Provinsi(AKAP) maupun AntarKota Dalam Provinsi(AKDP).

Kepala Dinas Perhubu-n g a nKomuni-kasi danInformatika(Dishub-kominfo)KabupatenBanyuasin,SupriadiSE MStrk e p a d aS r i p o ,K a m i s

(30/8) mengatakan, kebe-rangkatan bus AKAP juru-san Palembang-Jambi sejakH-7 hingga H+7 Idul Fitrisebanyak 1.905 unit, danuntuk kedatangan (Jambi-Palembang) 1.941 unit. De-ngan jumlah penumpangyang berangkat 46.240 or-ang, dan penumpang yangdatang 46.495 orang.

Khusus untuk bus AKDPyang berangkat 936 unit, dankedatangan bus 940 unitdengan jumlah penumpangyang berangkat 21.914 or-ang, dan penumpang yangdatang 22.030 orang. “Jum-lah unit AKDP dan AKAPbaik yang datang maupunyang berangkat, diban-dingkan pada musim mudik2011 lalu, terjadi peningkatancukup signifikan. Jikadikalkulasikan, kenaikanjumlah penumpang padaarus mudik tahun 2012dibandingkan 2011 mencapai17 persen,” katanya.

Kasi LLAJ Dishubko-minfo Banyuasin, Wiyono

Tedata 136.729 Pemudik Melintas● Melalui Jalintim Banyuasin ● 17 Kasus Kecelakaan 9 Tewas

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 201210

LAKALANTAS ARUS MUDIK 2012◗◗◗◗◗ Jalintim Palembang-Betung◗◗◗◗◗ Terdata 17 kasus kecelakaan◗◗◗◗◗ Melibatkan 19 sepeda motor◗◗◗◗◗ 5 unit mobil penumpang◗◗◗◗◗ 8 unit mobil angkutan barang◗◗◗◗◗ 9 korban meninggal dunia◗◗◗◗◗ 13 korban luka berat◗◗◗◗◗ 7 korban luka ringan◗◗◗◗◗ Kerugian material Rp 89 juta.Sumber: Satlantas Polres Banyuasin

SRIPO/LENI JUWITA

SANTUNAN – Ibunda Adi Sabahara menerima santunan dari PT Jasaraharja (Persero) yangdiserahkan oleh Kepala Perwakilan PT Jasaraharja (Persero) Baturaja, Eko Supriyatno.

Ramah Namun TegasSENYUMNYA yang khas serta sikap ramah kepada masyarakat,

menjadi keseharian Ipda Mira Marisa dalam menjalankan tugas.Tak jarang dara cantik yang bertugas di Satuan Lalulintas (SatLantas) Polres Lahat ini, selalu menjadi perhatian pengendarasetiap kali ikut mengatur lalulintas di jalan raya dalam Kota Lahat.Namun sebagai seorang polisi, ia tetap bertindak tegas, terutamabagi pengendara yang melanggar tata tertib berlalulintas.

Wanita yang kini menjabat Kepala Unit (Kanit) RegidentSat Lantas Polres Lahat ini menjelaskan, cita-citanya sejak

kecil memang ingin menjadi polisi. Makanya ia tekundan giat belajar untuk mewujudkan cita-citanya itu.Hingga akhirnya ia lulus masuk polisi, dan setelahpendidikan dia mendapat tugas di Polres Lahat.

Menurut Mira, ramah dan murah senyum dalambertugas sangat penting, dalam meningkatkanpelayanan prima bagi anggota kepolisian dilapangan. Karena merupakan senjata ampuh, dalamberhadapan dengan masyarakat yang memilikiberbagai karakter. Sehingga penegakan aturan yangdilakukan, bisa dicerna dan mudah dimengerti.Namun tetap diiimbangi dengan sikap tegas.

“Menurut saya senyum dan ramah itu penting,karena polisi adalah teman masyarakat,” ujar anakke empat dari lima bersaudara dari pasangan Drs HA Syarifudin dan Hj Hurham Farida ini.

Menyambut hari ulang tahun (HUT) Polwan ke-64 pada Sabtu (1/9) besok, lajang yang pernahmenjabat Kanit Perlindungan Perempuan danAnak (PPA) Polres Lahat ini mengaku banyakmakna yang bisa diambil. Sebagai Polwan ia

termotivasi untuk terus meningkatkan disiplindiri, dan terus meningkatkan pelayanan kepada

masyarakat. Selain itu harus bisa melaksanakantugas yang diemban, dengan sebaik mungkin.

“HUT Polwan menjadi motivasi saya, untuk jadilebih baik dalam bertugas,” ujar perwira pertama

polisi yang hobi main bulutangkis ini. (tommy sahara)

menambahkan, sepanjangarus mudik hingga arusbalik lebaran tahun 2012 ini,tidak ada laporan daripemudik yang menjadikorban kejahatan. “Kalauuntuk di Banyuasin tidakada laporan kejahatan yangdialami pemudik,” katanya.

Kasat Lantas Polres Ba-nyuasin, AKP Andi SupriadiSIk mengatakan selamaOperasi Ketupat 2012 pe-ristiwa lakalantas yangterjadi di ruas JalintimPalembang-Betung terdata17 kasus, meningkat di-banding tahun 2011 laluyang hanya 14 kasus. Dari17 kasus lakalantas padamasa angkutan lebaran2012 ini, terdata 9 korbanmeninggal dunia, 13 lukaberat dan 7 luka ringan de-ngan kerugian materialmencapai Rp 89 juta. “Da-lam kecelakaan ini meli-batkan 19 unit sepeda mo-tor, 5 unit mobil penum-pang, dan 8 unit mobil ba-rang,” jelasnya. (udn)

Kucurkan Santunan Rp 500 JutaBATURAJA, SRIPO – SelamaH-7 dan H+7 Hari Raya IdulFitri 1433 Hijriyah, PT Jasa-raharja (Persero) PerwakilanBaturaja Kabupaten OKU,telah membayarkan san-tunan kepada ahli waris ataukorban kecelakaan sebesarRp 500 juta. Dana santunanbagi korban kecelakaanyang meninggal dunia Rp 25juta.

Pembayaran santunanbagi koran kecelakaan lalulintas jalan dan penumpangangkutan umum itu, PTJasaraharja (Persero) ber-pedoman dengan UU No-mor 33 Tahun 1964 tentangdana pertanggungan wajibkecelakaan penumpang

yang menyantun korbankecelakaan penumpangdarat, laut dan udara.

“Tinggal satu korban atasnama Sukiman Bin Manasir(26) yang santunannya be-lum dibayar, karena ala-matnya belum ditemu-kan,” kata Kepala Perwaki-lan PT Jasaraharja (Per-sero) Baturaja, Eko Supri-yatno yang dihubungi Sri-po, Kamis (30/8).

Menurut Eko, petugasJasaraahrja terus menelusurialamat korban atas namaSulaiman Bin Manasir ituyang disebutkan beralamatdi Desa Harapan Jaya Keca-matan Semendaway Suku 3Kabupaten OKU Timur.

Eko menambahkan, se-lain membayarkan santu-nan korban kecelakaansalama H-7 hingga H+7 IdulFitri 1433 H itu, PT Jasa-raharja juga sudah menya-lurkan santunan kepadakoran kecelakaan tabrakanadu kambing sepeda mo-tor yang mengakibatkanempat tewas.

“Sedangkan korban mis-ter X yang kemudian di-ketahui bernama DesiRamli Bin Abdul Kadiralamat Kelurahan Suka-raya Lorong Sukamaju danIwan Saputra Bin Rizun (20)alamat Jalan Prof HamkaLororng Sebaja segeradicairkan,” jelasnya. (eni)

Sawit Kami Dihargai Rendah

KAYUAGUNG, SRIPO –Siapa bilang guru yangbertugas di pelosok pede-saan tidak bisa berpres-tasi. Buktinya, tujuh (7)orang guru dan kepalasekolah dari beberapasekolah di KabupatenOKI dipastikan mewakiliProvinsi Sumsel padaLomba Guru Berprestasitingkat Nasional, yangakan digelar di Jakarta 2-9 September 2012.

“Alhamdulilah tujuhorang guru dan kepsekasal OKI ini mampu me-norehkan presati. Karenaitu berhak mewakili Sum-sel untuk bersaing de-ngan para guru berpres-tasi lainnya se Indonesia,”kata Kepala Dinas Pendi-dikan (Disdik) KabupatenOKI, H Qomarus ZamanSPd MSi didampingiKabid Pendidikan SMP/

SMA/SMK, H Asnawi SPdMSi ketika mendampingiguru dan kepsel berprestasiitu audensi dengan WakilBupati H Engga DewataZainal SSos, Kamis (30/8).

Tujuh guru dan kepsek

berprestasi itu atas nama,Hj Sri Suharti SPd MPd(Kepala TK Al-Azhar Kayu-agung), Nafion SPd MSi(Kepala SMKN LempuingJaya), Khoriah SAg (GuruSDN 1 Pratama Mandira

Kecamatan Sungai Me-nang), Siti Hodijah SPd(Guru TK Al-Azhar Kayu-agung), Drs H AliminAslan (Pengawas SMP/SMA), Suardi SPd (KepalaSLB Kayuagung), danMuzakin SPd guruSMAN 1 Pedamaran.

Kepala SMKN Lempu-ing Jaya, Nafion SPd MSimengatakan, prestasiyang diraihnya bersamaenam rekannya sesamaguru dan kepsek itu tidaklepas dari binaan DinasPendidikan OKI yangkonsisten melakukan pe-latihan, termasuk mengi-kutkan guru dan kepsekpada acara beberapa semi-nar. “Prestasi guru dankepsek ini juga tidak lepasdari perhatian Bupati OKIIr H Ishak Mekki MMkepada kami tenaga pen-didik di pedesaan,” kataNafion. (std)

Tujuh Guru OKI Wakili Sumsel

SRIPO/MAT BODOK

BERPRESTASI – Tujuh guru dan kepsek di Kabupaten OKIyang berprestasi usai audiensi dengan Wakil Bupati H EnggaDewata Zainal, Kamis (30/8) menerima bantuan dari PemkabOKI untuk mengikuti pemilihan guru berprestasi tingkat nasionaldi Jakarta.

MUSIRAWAS, SRIPO –Sejumlah petani sawit diKecamatan KarangjayaKabupaten Musirawas,mengeluhkan adanya dis-kriminasi harga beli tandanbuah segar (TBS) sawit olehPT KIS, pabrik sawit yangberoperasi di KecamatanSTL Ulu Terawas. Sawitpetani lokal dihargai lebihrendah dibandingkan sawitdari luar daerah.

Indra Zafela, Ketua Ga-bungan Kelompok Tani(Gapoktan) Terusan Keca-matan Karangjaya me-ngungkapkan, selama tigabulan terakhir, harga TBSsawit milik petani dihargaiperusahaan sebesar Rp1.350 per kilogram. Semen-tara perusahaan membeliTBS sawit dari suplier lainyang berasal dari luar wi-layah Musirawas lebihtinggi dibandingkan harga

sawit lokal. Dicontohkanperusahaan tersebut mem-beli TBS sawit dari wilayahKikim Lahat sebesar Rp1.420 per kilogram dan TBSsawit dari wilayah Peme-nang Surulangun Jambi Rp1.520 per kilogram.

“Padahal, pabrik PT KISitu bisa beroperasi atasdukungan kita Gapoktanlokal. Karena, PT KISbelum memiliki kebunsendiri yang siap panen.Jadi kebun kami petanilokal ini yang diajukansebagai syarat izin operasidan kami juga sebagaisuplier pabrik tersebut,”katanya kepada Sripo ,Kamis (30/8).

“Yang kami sesalkan,setelah berjalan, terjadidiskriminasi harga danpabrik tidak transparandalam hal harga beli,”urainya.

Ketua YLKI Musirawas-Lubuklinggau, HasranAkwa mengatakan, lapo-ran petani sawit tersebutakan ditindaklanjuti dan

pihaknya akan melayang-kan somasi kepada pihakpabrik. “Kita segera berko-ordinasi ke Dinas Perkebu-nan,” katanya. (zie)

SRIPO/AHMAD FAROZI

TIMBANG TBS – Petani sawit di Kecamatan Karangjayamenimbang hasil panen tandan buah segar (TBS).

Warga Batumarta Dukung DeruBATURAJA, SRIPO – Tokoh masyarakat Sumsel H HermanDeru yang juga Bupati OKU Timur melakukan silaturahimsekaligus halal bi halal dengan masyarakat yang bermukim diDesa Purwodono Blok J, Batumarta Unit II, KecamatanLubukraja, Kabupaten OKU, Kamis (30/8).

Tokoh masyarakat setempat, Sastro Swarno atas namamasyarakat Blok J Desa Perwodono menyatakan terimakasih ataskehadiran H Herman Deru. “Kami atas nama masyarakat Blok Jsiap mendukung tenaga dan fikiran untuk memenangkan HermanDeru pada pemilihan Gubernur Sumsel 2013 mendatang,” ujarnyaseraya menyebutkan penduduk di Desa Purwodono mencapat 700KK dengan mata pilih sekitar 600 jiwa. Hal senada diungkapkanBrori Anwar, Kepala Desa Perwodono yang dalam sambutannyamengajak masyarakatnya konsisten mengantarkan Herman Derumenjadi Guubernur Sumsel. “Ajak masyarakat di tempat lain, kitaharus konsisten mendukung Herman Deru,” ujarnya.

Dikesempatan itu H Herman Deru menyalurkan bantuan untukpembangunan gedung TPA/TPQ berupa 100 sak semen. Terkaitdengan pemilihan Gubernur Sumsel 2013 mendatang, HermanDeru mengingatkan masyarakat Batumarta untuk cerdas dalammemilih pemimpin. (eni/rel)

SRIPO/IST

SALAMI – H Herman Deru menyalami satu per satuwarga Desa Purwondono, Batumarta Unit II, OKU.

Spanduk Pilkada SemrawutPAGARALAM, SRIPO – Karena dianggap menjadikan KotaPagaralam semeraut, puluhan spanduk dan baliho para kandidatBakal Calon (Balon) Walikota dan Gubernur, satu per satuditurunkan oleh petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Sat PolPP) Pemkot Pagaralam. Namun penertiban ini terkesan tebangpilih, karena tidak semua baleho di suatu kawasan yangditurunkan petugas.

“Penetiban baleho dan spanduk ini bertujuan untuk menjagaagar suasana Kota Pagaralam tetap indah, tidak diuat semerautoleh spanduk yang dipasang sembarangan,” kata Kepala SatuanPolisi Pamong Praja (Sat Pol PP) Kota Pagaralam, PaberNapitupulu melalui Kasi Operasi Robyn di sela-sela penertibanRabu (29/8) sekitar pukul 21.30 di bebrapa kawasan dalam KotaPagaralam.

Dari Kabupaten Empatlawang dilaporkan, menjelang PilkadaTahun 2013 mendataang, dimanfaatkan oleh tim sukses (Timses)mulai gencar mensosialisasikan kandidat calon. Termasukmemasang spanduk dan poster di rumah-rumah warga tanpaseizin pemilik rumah lebih dulu. Timses juga menyiapkan uangbervariasi mulai dari Rp 50 ribu untuk membesi pemilik rumahyang berkenan rumahnya dipasang poster. (mg16/st2)

Hendri Gantikan AndiMUARAENIM, SRIPO – Andi Median S.Kom yang menjabatWakil Ketua DPRD Kabupaten Muaraenim dari Partai GerakanIndonesia Raya (Gerindra), diberhentikan dari jabatannya dandigantikan oleh Hendri Gunawan SH sebagai Wakil Ketua DPRDMuaraenim periode 2009-2014.

Melalui sidang Istimewa ke-II di Gedung DPRD Muaraenim,Kamis (30/8) yang dipimpin Ketua DPRD Thamrin AZ SH danWakil Ketua H Akwam Mudatsir serta dihadiri Bupati MuaraenimIr H Muzakir SS dan jajarannya itu, dilakukan persemianpenggantian antar waktu (PAW) Wakil Ketua DPRD Muaraenimatas nama Andi Median kepada Hendri Gunawan.

Ketua DPRD Muaraenim, Thamrin AZ SH berharap, HendriGunawan bisa menjadi pemimpin yang amanah dan menyerapaspirasi anggota dewan secara bijaksana dan adil. “Kepada AndiMedian, saya atas nama pimpinan dewan mengucapkanterimakasih atas pengabdiannya selama tiga tahun menjabatWakil Ketua Muaraenim,” kata Thamrin.

Bupati Muaraenim, Ir H Muzakir SS mengatakan, sejakAndi Median menjabat Wakil Ketua DPRD Muaraenim per 28Oktober 2009, telah tercipta kerjasama dengan eksekutifsecara baik. (ari)

Proyek Perpustakaan SD Ambruk

Modal Kami Tanpa Bekas●●●●● Petani Jagung Gagal Panen Petani Jagung Gagal Panen Petani Jagung Gagal Panen Petani Jagung Gagal Panen Petani Jagung Gagal PanenMARTAPURA, SRIPO –Petani jagung di wilayahKecamatan Bungamayang,Kabupaten OKU Timur,mengaku rugi besar. Seba-gian besar jagung yangmereka tanam gagal panendampak musim kemarauyang terjadi beberapa bu-lan terakhir. Upaya yangtelah dilakukan petani de-ngan membuat sumur bortidak berhasil, karena seba-gian besar lahan perke-

bunan jagung petani ber-ada di areal perbukitanatau dataran tinggi.

“Kami berharap adaperhatian dari pemerintahdampak gagalan panenpetani jagung ini,” kataSamsudin (45), warga DesaNegeriratu Baru, Kecama-tan Bungamayang. Diamengaku tidak mendapat-kan apa-apa dari lahanjagung seluas 1,5 hektareyang digarapnya. Kebun

jagung yang ditanamnyadengan bibit sebanyak 25kilogram ditambah biayaperawatan lahan denganmodal di atas Rp 5 juta ha-bis tanpa bekas.

Kondisi serupa dirasakanCik Ali (55), petani di DesaTunas Peracak. Lahan se-luas 4 hektare yang diga-rapnya juga gagal panenakibat kekeringan, se-hingga modal yang dike-luarkannya untuk pengo-lahan lahan tidak kembali.(mg3)

BANYUASIN, SRIPO – Proyek pembangunan per-pustakaan SD Negeri 15 Tanjung Lago, KecamatanTanjunglago, diduga dikerjakan asal jadi oleh rekananDinas Pendidikan Kabupaten Banyuasin. Proyek yangmasih dalam proses pengerjaan itu justru ambruk padabagian dinding, diduga dikerjakan tidak sesuai ketentuanrancangan anggaran belanja (RAB).

Informasi yang dihimpun Sripo, ambruknya proyekpembangunan perpustkaan ini terjadi Selasa (28/8) sekitarpukul 15.00. Namun informasi ini baru diketahui Kamis(30/8), mengingat lokasi proyek itu cukup jauh dariPangkalanbalai, ibukota Kabupaten Banyuasin.

Pengawas sekolah, Gio yang dihubungi wartawanKamis (30/8) mengaku proyek bangunan perpustakaanitu belum genap satu bulan dikerjakan. “Sudah kamilaporkan ke dinas, tetapi sampai sekarang dari laporan

belum juga dibenahi. Saya tahunya karena dihubungimelalui telepon, kalau bangunan perpustakaan yangsedang dikerjakan itu didingnya ambruk setelah diterpaangin kencang,” jelasnya.

Kepala Desa Sri Menanti, Jaya Harti mengaku prosespembangunan perpustakaan itu tidak berkoordinasidengan dirinya selaku kades. Hanya saja sebelumdibangun, beberapa pekerja dan kontraktor sempatbertemu dengannya pada saat melakukan pembersihanlahan. “Bahkan pembangunannya saya tidak jelas, tak adaplang nama,” tegas Jaya.

Camat Tanjung Lago, Oktavianus SSos ketika di-konfirmasi mengaku belum mendapat laporan. Sedangkanpejabat Dinas Pendidikan (Disdik) dan Dinas PU CiptaKarya Banyuasin saat hendak dikonfirmasi tidak beradadi tempat, sedangkan telepon selulernya tidak aktif. (udn)

SRIPO/MG10

Ipda Mira Marisa

Page 11: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

Agama yangDiridai Allah

dari halaman 1

Apabila menurut sudutpandang Islam, maka Aga-ma Islam adalah agamayang diridai oleh Allah SWT.

“INNADDINA ‘INDAL-LAHIL ISLAM”.

Namun sebagai seorangMuslim tidak boleh me-maksakan kepada oranglain untuk meyakini kebe-naran agama Islam. Kare-na persoalan keimanan danhidayah adalah hak prero-gatif Allah SWT.

Coba saja perhatikan Al-quran Surah Yunus ayat 99

dan 100 :“Dan jika Tuhanmu me-

nghendaki, tentulah ber-iman semua orang yang adadi bumi seluruhnya. Makaapakah kamu (hendak) me-maksa manusia supaya me-reka menjadi orang-orangyang beriman semuanya?”.( QS.Yunus:99)

“Dan tidak ada seorang-pun akan beriman kecualidengan izin Allah; dan Allahmenimpakan kemur-kaankepada orang-orang yangtidak mempergunakanakalnya.” (QS.Yunus :100)l

Maka sikap sebagai seo-rang Mukmin: meyakini ke-benaran agama Islam dansebagai seorang Muslim;mematuhi aturan-aturannyasecara istiqamah dan total

(kaaffah), Menjaga nilai-nilaiketakwaan yang sudah di-proses melalui puasaRamadan sebulan lamanya,yang sasaran puasa tersebutadalan Taqwa (LA’ALLA-KUM TATTAQUN).

Adapun menjaga nilai-nilai Kerukunan antar um-mat beragama, maksud-nya adalah aplikasi dari su-rah al Kafirun; LAKUM DI-INUKUM WALIYADIN--Bagimu agamamu, dan ba-gi kami agama kami.

Maksudnya beribadahlahmenurut agama masing-masing, maka bagi orang-orang yang tidak me-nggunakan akal sehatnya,akan mendapat murka Al-lah SWT. Demikian jawabanBuya. Wassalam Wr Wb.

nunggu pemenuhan hasilnegosiasi antara pihak ter-kait. Pihak PT Angkasa Pu-ra II (Persero) Palembangjuga tidak ingin membuatoperator taksi kesusahan.

“Sementara bandara jugaingin punya standar layan-an yang jelas. Makanya se-karang kita mintakan me-reka untuk siapkan diri pa-da waktu yang kita beri-kan,” ujarnya.

Amran menjelaskan un-tuk mewujudkan visi SMBII sebagai bandara berkelasdunia, semua komunitasbandara harus memilikikomit untuk menjadikandan memberikan pelayan-an terbaik. (fiz)

Amran TungguStandar

Layanan Taksi dari halaman 1

di dalam perangkat dan ke-tika dikeluarkan, secara oto-matis akan meluncurkanaplikasi khusus yang dapatdioptimalkan seperti S Note,S Planner, Crayon Physics,Polaris Office, dan AdobePhotoshop Touch.

“Samsung Galaxy Notedipersiapkan sebagai gad-get yang mempu menja-wab kebutuhan para peng-guna dengan tuntutan pro-fesi, hobi, dan minat yangberbeda, baik untuk mem-buat catatan pribadi, keper-luan bisnis, ide kreatif ataupresentasi,” jelas Yoo

Young Kim, Managing Di-rector PT Samsung Electro-nics Indonesia kepada persdi Jakarta, Kamis (30/8).

Dalam kesempatan itu me-mang ada empat orang dariberbagai profesi yang mela-kukan testimoni setelahmenggunakan Galaxy Note10.1 yakni Yoris Sebastian(Chief Ceative Officer of OMGConsultant), Ratih Ibrahim(Psychologist & Director ofPersonal Growth), Didietmulyana (Designer of IKATIndonesia) dan Sunny Ghoyang dikenal sebagai ko-mikus (Comic Artist, Founderof Makko & Stellar Labs).

Yoris mengemukakanide dalam pebincangan bis-nis bisa langsung dituang-kan dalam Galaxy Note10.1, sedangkan DidietMulyana mengaku bisamembuat sketsa desain di-mana saja dan kapan saja,

sambil meng-copy and pasteberbagai gambar atau foto-foto sebagai referensi.

Sementara Sunny Ghoterbantu dengan fitur All-share Play terkoneksi seca-ra nirkabel sehingga bisamenghubungkan denganperangkat Samsung lain.Sedangkan Ratih Ibrahimterkesan dengan fitur yangbisa digunakan untuk pen-didikan anak.

“Gadget ini memungkin-kan bahkan membantumengerjakan rumus mate-matika dan fisika, sambilmen-download informasipenunjang,” kata Ratih.

Galaxy Note 10.1 ditawar-kan dengan harga Rp 6.999.-000, namun pada penjualanperdana besok akan dijualdengan harga Rp 5.959.000.Ini untuk memberi keistime-waan pada konsumen yangmembeli perdana. (hdp)

Mencatat RapatSambil Buka

Email dari halaman 1

Rio bukanlah satu-satu-nya yang menjadi korbanamukan keluarga dan ke-rabat Rian. Beberapa kera-batnya tidak luput dari bo-gem kerabat Rian. Akibat-nya, satu regu polisi Sabha-ra Polresta Palembangyang semula masih bisa sa-bar sempat terpancingemosinya. Mereka balikmencoba menyerang kera-bat dan keluarga Rian,yang tetap tidak gentar un-tuk terus mendekati duo R.Begitu duo R berhasil me-masuki mobil tahanan,barulah keluarga dan kera-bat Rian sedikit gentar. Me-

reka mulai menjauh dari pi-hak kepolisian yang men-coba mendekati mereka.

“Tangkap saja merekayang memukuli kami. Inisudah pelanggaran karenakami juga ikut dipukul,” te-riak seorang personil poli-si.

Duo R, yang menjadi in-caran utama, sempat bebe-rapa kali terkena bogemkerabat dan keluarga Riansecara telak di bagian ke-pala. Bahkan, paman Rianberhasil memukul kepaladuo R secara telak begituduo R hendak keluar dariruang sidang. Padahal, ke-duanya sudah mendapatpengawalan ekstra ketatdari petugas Sabhara Pol-resta Palembang. Terhi-tung, Duo R setidaknya di-apit tiga sampai lima ang-gota Sabhara Polresta Pa-

lembang menuju mobil ta-hanan, yang sudah sengajadiparkir tepat di depanruang sidang.

Emosi keluarga dan ke-rabat Rian, yang terdiri daripaman, tetangga, dan te-man sekolah Rian, kian ter-pancing karena Robert ber-usaha melawan mereka.Meski bertubuh kecil, Ro-bert tampak tidak gentarmenghadapi puluhan kera-bat dan keluarga Rian.

Sebenarnya, pihak kera-bat dan keluarga Rian ber-niat untuk mengintimidasiduo R sejak keduanya tibadi wilayah PN Palembang.Namun, karena adanyaperubahan jadwal dari pi-hak PN Palembang, niattersebut tidak kesampaian.Mereka pun hanya bisabertindak anarkis begitu si-dang sudah dilaksanakan.

SIDANG yang berakhiranarkis ini memanggil Ro-bert sebagai terdakwa. Se-mentara Rio diagendakanmenjadi saksi. Keduanyamerupakan dua diantaraempat pelaku pembunuh-an terhadap Rian di wila-yah Kuburan Cina bebera-pa waktu lalu. Sementaradua pelaku lainnya, hinggasaat ini, masih berhasil me-larikan diri. Dari pihak ke-luarga Rian tercium kabarbahwa salah satu diantarakeduanya saat ini berada diLubuk Linggau.

“Namun, kepastiannyatidak bisa kami pastikan.Kabar itu kami dengar darimulut ke mulut,” kata Na-jat.

Dari kesaksian yang dibe-rikan Rio, terungkap faktabaru. Rupanya, selain alas-an hendak mencuri motormilik mendiang Rian, Riorupanya mempunyai den-dam lama terhadap Rian. Iamerasa, Rian selalu meren-dahkan dirinya yang me-mang sudah ditinggal per-gi oleh kedua orangtuanya.Merasa punya partner, Riopun nekat menghabisi Rianbersama tiga rekannya.

“Saya yang merencana-kan untuk membunuhnya.Robert hanya meminta sa-ya untuk mencuri motor

Rio Ternyata Dendammiliknya,” ungkap Rio,yang disaksikan secaralangsung oleh Robert yangduduk di samping penase-hat hukumnya selama Riomemberikan kesaksian.

Merasa punya visi danmisi yang sama, Robert danRio yang sudah bertemanselama lima bulan mulaimenyusun rencana untukmengeksekusi Rian. Ke-duanya berkumpul di ru-mah tante Robert yang be-rada di wilayah Pakjo IB IIPalembang. Keduanya jugamengajak Ip dan Am un-tuk melancarkan aksi yangakan mereka jalankan.

“Kami berencana meng-ajak Rian mabuk-mabuk-an. Setelah ia mabuk, kamiajak ke wilayah KuburanCina dan akan dieksekusidi sana,” ujar Rio, dihadap-an Majelis Hakim yang di-ketuai oleh Agusti SH MH.

Begitu Rian pulang seko-lah, lanjut Rio, rencanayang sudah disusun terse-but mulai dijalankan. Ber-sama Rian, yang orangnyamemang bersifat penurut,kempat pelaku menegukdua botol miras yang su-dah dibeli Rio. Namun,Rian minum lebih banyakdibanding keempatnya.Begitu Rian sudah mabuk,keempat terdakwa meng-

ajak Rian ke wilayah Ku-buran Cina. Disana, mere-ka menjanjikan Rian akanberkenalan dengan seo-rang wanita, suatu tawar-an yang tidak kuasa dito-lak oleh Rian.

Begitu sampai di lokasi,Rian langsung dieksekusi.Mulanya, Rio menusuk pe-rut dan dada Rian masing-masing satu kali. Ia melaku-kan itu saat Rian sedang da-lam kondisi tidak siap. Se-lanjutnya, giliran Robertyang maju. Ia menusukkanpisau ke arah perut Rian.Rian yang sudah sekaratsempat mengijinkan Rob-ert dan teman-temannyauntuk mengambil motormiliknya.

“Tapi, saya tetap melan-jutkan menusuknya duakali lagi di bagian ping-gangnya. Setelah itu, ia su-dah tidak sadarkan diri,”ujar Robert, yang langsungmembuat Najat menitik-kan air matanya.

Meski sudah tahu Rio su-dah tidak bernafas, Ammasih tidak ingin keting-galan. Ia menggorok leherRian hingga terpisah daritubuhnya. Keempatnyabarulah meninggalkanRian yang sudah tidak ber-nyawa dan melarikan mo-tor milik Rian.

“Motor itu dijual oleh Ipseharga Rp 5 juta kepada te-mannya. Namun, kami ber-dua belum mendapat uangpembagiannya. Uangnyadipegang oleh Ip,” ujar Rio.

Apa yang diceritakanoleh Rio seluruhnya dibe-narkan oleh Robert. Ter-dakwa yang baru saja terli-bat masalah kepemilikansajam di wilayah LubukLinggau ini tidak menam-pik satu kata pun yang diu-capkan oleh Rio.

“Dari keterangan kedua-nya, terlihat ini pembunuh-an berencana. Terdakwa bi-sa saja dikenakan pasal ber-lapis, yakni Pasal 340 danPasal 338, yang ancamanhukumannya adalah hu-kuman mati. Namun, kamibelum bisa mengungkap-kannya,” kata Jaksa Penun-tut Umum, Een SH, yangdidampingi Igun SH.

Sidang akan tindak pida-na yang dilakukan Robertdirencanakan berlanjut ke-pada Sidang Tuntutan. Ada-pun sidangnya akan dila-ngsungkan pada minggudepan.

“Kami tidak kapok kare-na baru saja ribut denganpolisi. Kami akan datangminggu depan denganjumlah massa yang sama,”janji Rozaini.(cw6)

“Kami sebenarnya sudahberniat akan mengintimi-dasi mereka sejak merekatiba. Namun, karena kesa-lahan jadwal, kami jadi da-tang terlambat. Menurutpihak sidang, sidangnyajam 12.00. Eh, nggak tahun-ya, jam 10.00 sudah dimu-lai,” ujar ibunda mendiangRian, Najat Kailani, yang di-temui saat menonton jalan-nya sidang di PN Palem-bang Kamis (30/8).

Akibat salah jadwal, be-berapa keluarga dan kera-bat Rian terlambat menda-tangi PN Palembang. Najatsendiri baru tiba di ruangsidang begitu Rio yang di-tunjuk menjadi saksi sudahmulai memberikan kesak-siannya. Duo R pun luputdari tindak anarkis keluar-ga dan kerabat Rian di awalsidang. (cw6)

Aiptu AsevTerjengkang

dari halaman 1

ada 17 anggota polisi yangterluka diserang warga tapitidak terjadi penembakanoleh polisi, padahal situa-sinya cukup gawat. Menu-rut majelis hakim apakah si-tuasi di Limbang Jaya lebihparah dari itu, sampai me-lepaskan tembakan. “Se-lanjutnya apakah saat ben-trok yang mencederai 4anggota polisi, para petu-gas tidak dipersenjatai hi-ngga tetap bisa bertahan,”ungkapnya.

Dijawab Kapolres saatbentrok yang mengakibat-kan empat anggota cedera,para petugas dipersenjatai.Namun tetap bertahan un-tuk menghindari bentrok.“Petugas juga meminta ka-des setempat dan perkum-

pulan masyarakat agarmengkondisikan masyara-kat,” katanya.

Sidang yang dimulai sejakpukul 9.00 itu ditutup sekitarpukul 15.21 dan dilanjutkanJumat (31/8) dengan materiketerangan terperiksa seka-ligus tuntutan.

Sementara Iptu Herwan-syah pada acara keterang-an saksi, Kamis (30/8), me-ngatakan operasi yang me-libatkan 388 personil terse-but, tidak tercatat dalam su-rat perintah Kapolres OganIlir. Itu merupakan perin-tah lisan Wakapolres di la-pangan. Usai melakukanoperasi pemeriksaan kasuspencurian pupuk di DesaTanjung Raman. Seharus-nya, rombongan tinggalmengambil jalan lurus un-tuk pulang ke Mapolsek,tapi berbelok ke Desa Lim-bang Jaya.

“Perintah lisan dari Wa-kapres agar berbelok keLimbang Jaya. Untuk men-cari anggota yang berasaldari Limbang Jaya,” jelas-

nya di persidangan.Saksi lainnya, Kaden Ge-

gana AKBP Mulyadi yangikut membawa pasukanyake TKP mengatakan, saatakan turun ke lokasi telahmemerintahkan seluruhpersonil Brimob mengo-songkan senjata. “Saat apelsebelum tugas, dilakukancek senjata agar senjata di-kosongkan. Tapi saya tidaktahu apakah peluru di ma-gazine dikeluarkan atau ti-dak,” ungkapnya.

Sidang disiplin enam per-wira terkait bentrok di PT-PN di Cinta Manis di ge-dung Anton Sujarwo Ma-polda Sumsel dipimpinlangsung Wakapolda Sum-sel, Brigjen Pol Zulkarnain.Dalam sidang, Rabu (29/8),menghadirkan dua saksiterkait kasus ini antara lainsaksi Wakapolres OI, Kom-pol Awan Hariono dan Ka-bag Ops AKP Ridwan Si-manjuntak. Yang bertugassebagai Penuntut AKBP MNasir dan Kasudid AKBPNuryanto. (mg2)

KapolresDiperiksaEnam Jam

dari halaman 1

hanya sanggup mengon-trak Rp 1,2 miliar.

Namun disisi lain, akhir-nya manajemen SriwijayaFC menemukan penggan-ti Jamie Coyne. Nama Ka-zou Homma akhirnya di-pilih Laskar Wong Kito me-ngisi pos depan dan berke-mungkinan besar untukmenggantikan peran Ka-yamba sebagai target man.

Direktur Teknik danSDM SFC, Hendri Zainudinsaat dikonfirmasi, Kamis(30/8) mengatakan dengankesepakatan dikontraknyaKazou berarti sudah berku-rang beban manajemen un-tuk memburu sisa satukuota asing tersisa, sepe-ninggal Jamie Coyne yangtidak dipertahankan. Ting-gal lagi menentukan nasibdari Keith Kayamba Gumbsdan Hilton Moreira yangsampai saat ini masih terusdilakukan komunikasi in-tensif. Mengenai Kayambasendiri manajemen seka-

rang tinggal menunggu ka-bar dari agennya, Eko Su-bekti apakah pemain Kittsn Navis ini menerima pena-waran SFC atau tidak.

“Sementara untuk Hil-ton, sejauh ini masih belumada perkembangan sebabia masih bersikeras mintanilai kontraknya dinaikkanuntuk musim depan,” jelas-nya.

Sebenarnya, Hendri me-ngakui ingin memprioritas-kan kedua pemainnya Ha-nya saja melihat perkem-bangan belakangan yangkurang baik, maka otoma-tis membuat manajemenmempertimbangkan bebe-rapa pemain lainnya. Bah-kan sejauh ini klub sudahmencapai kesepakatan se-cara lisan dengan salah satustriker asal Persiwa Wame-na, Ericks Weeks Lewis,yang sudah menyetujui ni-lai kontrak yang ditawar-kan.

“Kita akan tetap berusa-ha negosiasi dengan Ka-yamba dan Hilton, sebabmereka memang prioritaskita sejak awal. Namunapabila yang bersangkutantidak mau memahami danbersikeras ingin tetap ke-

naikan gaji dan menolakpenawaran kita, maka apaboleh buat tentu kita akancari pemain lain,” jelasnya.

Seperti halnya Hilton, ti-ba-tiba meminta kenaikanharga.”Ada pemain yangnilai kontrak Rp1,5 miliar diSriwijaya FC,” demikiankomentar Hilton Moreiralawat agennya Eko Soebek-ti, saat meminta kenaikanharga.

Pria asal Brazil ini me-minta kenaikan nilai kon-trak antara Rp1,5 - Rp 1,8miliar. “Alasan karena diatampil cemerlang bersamaSFC dengan mencetak ba-nyak gol,” jelas Hendri.

Manajemen pun kebe-rat-an dengan permintaan sangstriker, apalagi selama di SFCsang striker terlibat banyakmasalah yang menderanya.Kemudian dilanjutkan Hendridi akun twitternya @hendrizai-nuddin.com. “Hilton memin-ta kenaikan nilai kontrak ygcukup tinggi, setelah sebelum-nya dia setuju nilai kontrakyang lama,” ujar Hendri.

Menurut Hendri, Hiltonmungkin tidak menyadaripengorbanan saat dia ter-sangkut masalah hukum.

(cw2)

Hilton MoreiraJual Mahal

dari halaman 1

akhirnya cukup jauh menu-run dari permintaan awal-nya.

“Ya kita sudah sepakat,tapi untuk berapa pastinyasaya rasa tidak etis untukdisebutkan kepada media,Pastinya kita mengontrakpemain ini tidak lebih dariRp 1 miliar,” ungkapnya,Kamis (30/8).

Seperti diketahui, rekamjejak Kazuo Homma cukupbagus di kompetisi profe-sional. Dia pemain yang te-lah malang melintang ber-main di beberapa liga se-

perti di negaranya sendiriJepang, Serbia dan Hunga-ria. Dia lahir di Jepang pada17 Maret 1980. Masa rema-janya dihabiskan denganbermain di dua klub nega-ra yakni, Khosigaya FC1998-1999, kemudian pin-dah ke Thespa Kusatsu Je-pang, hingga promosi ketim utama pada dan 2001-2002.

Setelah itu, dia lebih ba-nyak berkutat di klub-klubluar Jepang, seperti FCMacva Sabac Serbia yangdiperkuat pada 2002/2004.Selanjutnya, dia kembalipindah klub ke Liga UtamaHungaria Tisza Volan Sze-ged 2004-2005, dengan me-ngemas 9 gol dari 12 kalipenampilannya.

Kemudian, Kazuo ber-

Toreh Prestasidi Hungaria

dari halaman 1

pindah-pindah klub di ne-gara itu antara rentangwaktu dari 2005-2012. Yak-ni, bermain di FC Lom-bard-Papa sebanyak 28 kalidan mencetak 4 gol, kemu-dian di FC Diosgyori men-cetak 15 gol dari 43 penam-pilannya.

Dia mengadu nasib di FCNyiregyhaza dengan men-cetak 8 gol dari 29 kali pe-nampilannya, sempat pin-dah ke FC Siofok jugamencetak 8 gol dari 25 kalipenampilannya. Terakhirkali, dia memperkuat FCVasas dan Ferencvarosi,namun di klub ini dia tidakmendapatkan kesempatanbermain lebih banyak se-hingga memilih mengadunasib di Liga Indonesia un-tuk 2012/2013. (cw2)

bahkan tuan rumah yangmembuat tekwan untuk di-sajikan kepada undangantidak luput dari keracunantersebut yakni Suciyatina(20) yang merupakanorangtua dari Harda. Se-mentara ayahnya, Andi(29) selamat karena tidakmenyantap makanan da-lam perayaan ulang tahunitu.

Pihak kepolisian yangmengetahui kejadian terse-but langsung menuju keTempat Kejadian Perkara(TKP) yang dipimpin olehKapolsek Martapura Kom-pol Takdir untuk menga-mankan sejumlah barangbukti makanan yang men-jadi santapan dalam pera-yaan ultah itu.

“Kita sudah mengaman-kan makanan yang me-nyebabkan sejumlah war-ga ini keracunan. Kita akanmelakukan pemeriksaan dilaboratorium RSUD untukmengetahui penyebab ke-racunan ini,” ujar KapolresOKU Timur Kristiyono Sikmelalui Kapolsek Martapu-ra Kompol Takdir Kamis(30/8) malam.

Seorang korban kera-cunan, Lia (25) ketika di te-mui di ruang rawat inapRSUD Martapura mengata-kan, kejadian berawal keti-ka dia bersama puluhan te-tangganya menghadiri un-dangan keluarga Hardayang akan merayakan hariulang tahun Harda yangkedua di rumahnya di Kelu-rahan Kotabaru. Tidak adakekhawatiran dari para ta-mu undangan ketika meng-hadiri undangan ultah itusekitar pukul 13.00.

Dengan bersuka ria paratamu undangan berceng-

krama dan ber-gembira menik-mati acara ultahyang dihadiri se-jumlah anak ke-cil yang sebagi-an besar meru-pakan keluargaHarda.

“Kami datangke lokasi acarasekitar pukul13.00. kemudianacaranya mulaisekitar pukul 13.-30, setelah itu ka-mi makan san-tapan yang dise-diakan sekitarpukul 14.30.Sambil bernya-nyi merayakanultah Arda. Na-mun kemudiansekitar pukul 16.00, sontakperut saya mual dan inginmuntah yang tidak bisa di-kendalikan disertai denganingin buang air besar,” kataLia.

Lia yang merasa curigaada hal yang tidak wajarpada perutnya, kemudianmenemui bidan Laila untukmeminta obat. Namun seti-banya di rumah bidan Laila,dia terkejut mendapati ru-mah bidan tersebut sudahdipenuhi rekan-rekannyayang menghadiri acara ultahitu dengan keluhan yangsama. Karena tidak bisa me-nunggu, Lia kemudianmenju RSUD Martapura. Se-tibanya di RSUD, Lia jugamendapati UGD RSUD su-dah penuh oleh pasien yangmengalami hal serupa sete-lah menghadiri acara terse-but. Namun beruntung liamasih sempat dirawat danmendapatkan tempat untukdilakukan rawat inap.

Menurut Lia, tidak adamakanan yang aneh yangmereka makan dalam pe-rayaan ultah tersebut, sela-ma perayaan ultah kata dia,dirinya bersama rekan-re-kannya yang lain hanyamemakan santapan berupatekwan.

“Memang ada sebagianyang makan ciki (makan-an anak-anak,red) tapi ti-dak banyak, kalau masaberlakunya memang ciki itusudah habis, tapi saya rasabukan dari itu, karena kamitidak memakan ciki itu ba-nyak, mungkin dari tek-wan, tapi saya juga bi-ngung karena tekwan itubuat sendiri,” ujar Lia.

Sementara dokter jagaRSUD Martapura VilvandtJaya Atmaja mengatakan,pihaknya langsung mena-ngani sepuluh pasien yangmasuk dalam RSUD terse-but dengan intensif. Kon-disi ke sepuluh korban saatini bisa dikendalikan dansudah tidak membahaya-kan lagi.

TIDAK ada firasat apapun dari Suciyatina (20) orangtuaHarda (2 tahun) yang membuat Tekwan untuk perayaanulang tahun anaknya Kamis (30/8) pagi. Ulang tahun a-naknya yang akan dirayakan setelah zuhur sekitar pukul13.30, siang mengundang puluhan tetangga dan rekan-rekan Harja untuk memeriahkan acaranya.

Suci mengaku pergi sendiri ke pasar Martapura untukmembeli semua keperluan untuk membuat tekwan yangdibuatnya sendiri agar sesuai dengan seleranya.

“Tekwan itu buat sendiri. Tidak ada yang salah dalampembuatannya. Saya sering membuat tekwan, dan barukali ini yang naasnya,” kata Suci.

Suci mengaku semua keperluan untuk membeli tek-wan dibelinya pagi hari berupa, sagu, gandum, bawangputih, bawang merah, Daun seladri, lada, dan udang. Se-mua bahan tersebut kata dia dibuatnya sendiri di rumahdengan bantuan beberapa orang saudaranya.

Ketika ditanya apakah gandum yang dibeli merupakangandum curah atau gandum bermerk, Suci mengakumembeli gandum dan sagu dari pasar Martapura yangsudah dikemas tanpa merek.

“Kalau merek memang tidak ada, saya membelinya daripasar. Selama ini juga saya kalau membeli sagu demikian,”katanya. (evan hendra)

Puluhan AnakKeracunan

Tekwan dari halaman 1

“Mereka dirawat inapdulu untuk sementara gunamengetahui perkembang-annya. Kalau menurut ke-terangan sejumlah korban,mereka mengalami kera-cunan setelah menyantapmakanan pada acara ultahsaudara mereka di Kotaba-ru,” ujarnya.

Adapun 10 korban yangdirawat di RSUD Martapu-ra akibat keracunan tek-wan pada acara Ultah itumasing-masing Lia (25),Putri (10 tahun), Sofia (10tahun) Muhammad Iqbal (8tahun). Kepin Dewantoro(3 tahun), Yuniar Rahma-dini (6 Tahun) Ramela No-venda (9 tahun) Ahmad TriSusetyo (7 tahun), danSuciastina (20). (mg3)

Saya yang BuatTekwan Itu

SRIPO/EVAN HENDRA

Sejumlah anggota keluarga korban menunggui anaknya.

2

DIREKTUR UTAMA: Herman Darmo, DIREKTUR: Ir HM Soleh Thamrin, Bambang Hartono. PEMIMPIN UMUM: Ir HM Soleh Thamrin. .PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNGJAWAB: Hadi Prayogo, REDAKTUR PELAKSANA: L Weny Ramdiastuti. MANAJER PRODUKSI:Theresia Juita. REDAKTUR EKSEKUTIF: Sutrisman Dinah. KOORDINATOR LIPUTAN: Wiedarto. SEKRETARIS REDAKSI: H. SalmanRasyidin. STAF REDAKSI: Aminudin, Subardi, Azwir, Hanafijal, Rustam Imron, Ray Happyeni, Sudarwan, Zainal Piliang, Harina Asiana,

Syahrul Hidayat, Leni Juita, Muhammad Husin, Abdul Hafiz, Tarso, Lisma Noviani, Sugeng Haryadi, Ardani Zuhri, Zaini,Vanda Rosetiati, Saftarina, Aang Hamdani, Hendra Kusuma, Ahmad Farozi, Saifudin Zuhri. (Ilustrator: AntoniAgustino) PERWAKILAN JAKARTA: Febby Mahendra Putra (Kepala Biro), Domuara Ambarita (Wakabiro), Budi Prasetyo, Antonius Bramantoro, Jonson Simanjuntak, Murjani, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Ismanto, RachmatHidayat, Sugiyarto, Yuli Sulistiyawan, Zulfikar W Eda

PEMIMPIN PERUSAHAAN: Bambang Hartono MANAJER IKLAN: MF Ririn Kusumawardani MANAJER SIRKULASI : Zulkarnain Tarmizi ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D, Telp (0711) 310088 (6 saluran), Fax (0711) 312888. PERWAKILAN JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 12 Jakarta 10270, Telp. (021) 5483863, 5495359, 5494999, 5301991, Fax (021) 5495360 IKLAN: Gedung PersdaLt 1 Jl Palmerah Selatan No. 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 548 3008, 548 0888, 549 0666 Ext 7635 s/d 7638 Fax (021) 5369 6583 E-mail: [email protected] LANGGANAN: Rp 50.000 sebulan (pembayaran di muka), luar kota plus ongkos kirim. Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran iklan langsung ke Bank: Bank Central Asia Palembang Rek No. 021-309665-3, Bank Permata,Palembang, Rek. No. 0400027048, BNI 46, Rek. No. 0051447426, atau langsung ke Kantor Pusat Jl Jenderal Basuki Rahmat No 1608 B-D Palembang, Telp Iklan (0711)-311888, Fax Iklan (0711) 310391.

HARIAN UMUM

SRIWIJAYA POSTPenerbit: PT Sriwijaya Perdana SIUPP: No 233/SK/Menpen/

SIUPP/A.7/1987 tanggal 22 Juni 1987 Jo.196/Ditjen

WARTAWAN SRIWIJAYA POST SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIBENARKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER

SALAM SRIWIJAYA

SABTU1 SEPTEMBER 2012

14 SYAWAL 1433 H

ZUHUR : ... 12.08 WIBASHAR : ....15.28WIBMAGHRIB :.... 18.09 WIBISYA` : ... 19.19 WIB

JUMAT

31 AGUSTUS 2012

13 SYAWAL 1433 H

SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012

LAMARAN demi lamaran dari striker asing berdatangan, tidakkurang enam pemain mengajukan lamaran, namun beberapapemain incaran justru terlepas. Paling terbaru adalah striker KenjiAdachihara dan Dzumafo Herman Epandi yang sejak akhir mu-sim lalu diincar, kini memilih Persib Bandung.

Sementara itu, ada 16 pemain musim lalu yang dipertahankan,belum satupun deal soal harga, lantaran rata-rata meminta ke-naikan harga seiring keberhasilan Sriwijaya FC meraih juara In-donesia Super League (ISL) 2011/2013.

Laskar Wong Kito mengklaim memertahankan Lim Joon Sikdan Thierry Gathuessi, nyatanya kedua pemain ini pun terlihat“galau” lantaran masih kerap digoda klub-klub elite ISL. Persoal-annya, karena keduanya belum diikat dengan tanda tangankontrak.

Sementara itu, persoalan finansial setelah tidak diperbolehkanmenggunakan APBD juga menjadi semacam ketakutan bagimanajemen untuk bernegosiasi, mereka cenderung ragu, sete-lah tahu sang pemain meminta harga tinggi.

Sebut saja Dzumafo-Kenji yang meminta harga di atas Rp1,2miliar ataupun pun Hilton yang negosiasinya hingga kini masihalot. Pria asal Brazil ini tiba-tiba meminta kenaikan tinggi dengankisaran di atas Rp1,5 miliar.

Persoalan pun makin bertambah runyam saat Kayamba yangterkesan ditepikan manajemen, kerap curhat kepada rekan-re-kan media, tentang sikap manajemen. Akibatnya, kondisi tim punterlihat kurang kondusif, tidak seperti dulu, tim tergolong kompak.

Berbeda dengan musim lalu, dimana manajemen dan pelatihKas Hartadi tidak begitu kesulitan memburu pemain, karena ha-nya butuh di beberapa posisi saja. Hasilnya pun sangat baik,SFC menjadi tim yang paling solid, Ponaryo Astaman dkk tampilkompak dan meraih juara.

Berbeda dengan musim ini, terlalu banyak polemik yang terja-di, dalam proses tranfer pemain, dikhawatirkan menganggukekompakan tim, belum “ngambeknya” Firman Utina yang me-minta dipecat lantaran didenda manajemen dengan potongan satubulan, akibat nekat memperkuat Timnas versi Djohar.

Para pendukung SFC mulai meragukan kapasitas dan ke-mampuan manajemen dalam bernegosiasi serta menipisnya ke-uangan klub asal Sumsel ini.

Benarkah SFC sudah mengalami antiklimaks pasca meraihgelar ISL dan Perang Bintang 2012/2012?, ataukah persoalanfinansial juga turut berperan, sehingga lepasnya para pemainbidikan dan belum jelasnya proses negosiasi pemain yang diper-tahankan.

Berbeda dengan Persib yang sanggup memenuhi kontrak Kenjidan Dzumafo, atau sikap diam Pelita Jaya yang dikabarkan su-dah deal dengan Alberto Goncalves. Kemudian gaya aden ayemPersipura dan Persija Jakarta, namun bergerak cepat menga-mankan pemain yang dibutuhkan.

Rata-rata, tim-tim yang musim lalu menjadi persaing seriusSFC lebih siap, lantaran mereka tidak terlalu banyak merombakskuad lama, dan hanya membutuhkan beberapa pemain di posisitertentu.

Sedangkan SFC, yang mengaku hanya merombak 20 persenpemainnya, justru membuang enam pemain, sementara bebera-pa pemain kunci terancam gagal dipertahankan seperti Kayambadan Hilton.

Namun kelompok suporter di akun jejarang facebook tetapyakin akan kemampuan manajemen dan pelatih Kas Hartadi da-lam membentuk tim. Karena, jauh sebelumnya ketika di awalmusim 2011/2012 banyak yang meragukan SFC bisa bersaingnyatanya.”Tanpa mereka kita bisa juara,” jelas Presiden Klub HDodi Reza Alex.

Menanti SkuadTerbaik SFC

POJOK

Terima kasih atas infor-masi yang telah diberi-kan. Laporan ini akan se-gera kami tindaklanjuti.Baik Camat maupunLurah setempat akan kitaajak berkoordinasi untukdapat mengatasi keluh-an ini. (cw2).

H Aris SaputraKepala Satuan PolisiPamong Praja Kota

Palembang

Warung MerusakPemandangan

Kepada Yth, Bapak Pol-PP mohon ketegasan danketertiban di Jalan Soekar-no Hatta. Ada warung de-pan kantor Trac, tolong di-bersihkan karena merusakpemandangan kota, terimakasih.

085267270766

Koordinasi

dengan Camat/Lurah

JAWABDOK/SRIPO

SRIPO/ZAINI

PENUH SAMPAH — Aliran anak Sungai Bendung Sekip Tengah dipenuhi sampah. Menurut warga sekitar sampah tersebutterbawa arus ketika hujan deras. Gambar diambil Rabu (29/8).

Pemprov Sumsel secara resmi memberlakukanpemutihan pajak kendaraan bermotor mulai 30Agustus 2012-30 Juli 2013

Cara jitu mengurangi “denda damai” di jalan

Seorang anggota polisi yang bertugas di PolresBangka Tengah, ditemukan tewas gantung diri disumur akibat frustasi

Hati-hati frustasi bisa membunuh manusia

Sebanyak 450 kg ayam tiren atau mati kemarin(bangkai) sebagai bahan baku bakso diamankan polisi

Peringatan bagi pecandu berat bakso

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012 11

Page 12: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

12

Tiga Tewas Tertimpa Longsor

JAKARTA, SRIPO - Densus88 Anti-Teror Polri menyitatiga buah rekening BankMandiri dari tangan ter-duga teroris Mawan Kur-niawan (27) terduga terorisyang ditangkap di Arcama-nik, Bandung (30/8).

Usai ditangkap, terdugateroris langsung dibawa keJakarta untuk menjalanipemeriksaan lebih lanjutoleh penyidik Polri.

Kepala Bagian Penera-ngan Umum Divisi HumasPolri Kombes Pol Agus Ri-anto menjelaskan bahwaMawan diduga kuat men-jadi penyandang dana un-tuk aksi teror di Indonesia.

“Dari hasi penggeledahanDensus 88 Anti Teror Polrimembawa sejumlah barangbukti diantaranya satu buah

Pesta 2 Hari Bersama OVJ●●●●● Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M Resepsi Pernikahan Nunung-Iyan Rp 1 M

Tiga Rekening Mandiri Disita● Polisi Tangkap Terduga Teroris

CPU, dua buah laptop, satuSTNK dan BPKB mobil se-dan Nissan D 1288 PE, duabuah handphone, tigarekning Mandiri, satu buahflashdisk, dan 60 kepingCD,” ungkap Agus diMabes Polri, Jakarta Selatan,Kamis (30/8).

Agus mengungkapkanbahwa Mawan merupakanseorang programer di se-buah perusahaan di Ban-dung. Polri berharap de-ngan tertangkapnya Ma-wan bisa mengungkap jari-ngan teroris yang lainnya.

“Harapan kita masya-rakat memberikan infor-masi sekecil apapun padaPolri terkait gerak-gerikyang mencurigakan diwilayah masing-masingsehingga situasi masyara-

kat kondusif,” ucapnya.Diberitakan sebelumnya,

Densus 88 menangkap ter-duga teroris Mawan Kurni-awan (31) sekitar pukul09.00 WIB, Kamis (30/8).Mawan diketahui sebagaisalah seorang yang piawaidalam bidang IT.

“Tersangka langsung di-bawa ke Jakarta untuk di-sidik lebih lanjut oleh Ma-bes Polri,” ujar Kepala Di-visi Humas Polri InspekturJenderal Anang Iskandarmelalui pesan singkat,Kamis (30/8) malam.

Sebelumnya, terduga te-roris berinisial MK ditangkaptanpa perlawanan di daerahArcamanik, Kota Bandung,sekitar pukul 08.30. Diadiamankan dari kantornyayang bergerak di bidang

aplikasi lunak dan jaringan.Kemudian, kepolisian

menggeledah kantor peru-sahaan software, di JalanGolf 3 B4-26, Kompleks PUBinamarga Blok 4, Cisa-ranten Bina Harapan, RT003 Nomor 10, KecamatanArcamanik, Bandung, se-kitar pukul 12.30 siang.

Saat penggeledahan, tigatetangga MK hadir me-nyaksikan bersama istriserta anaknya yang masihberusia dua tahun. Kepo-lisian daerah Jawa Baratikut mengamankan wila-yah dan penggeledahan sa-at itu. Penggeledahan ber-langsung pukul 12.30 danrampung sekitar pukul15.00. MK dibawa pergi de-ngan mobil hitam, semen-tara anak dan istrinya ma-sih ada di dalam rumah.

(Tribunnews.com)

PERNIKAHAN kome-dian Nunung dengan IyanSambiran dikonsep mirippesta rakyat. Sebagaibentuk syukur, Nunungmemberikan hiburan duahari dua malam bagiwarga sekitar yangdimeriahkan oleh pentaswayang dan aksi lawakwayang-wayang OperaVan Java (OVJ).

Pesta itu pun taksirmenghabiskan danahampir Rp 1 miliar.

Pernikahan wanita yangmemiliki nama asli TriRetno Prayudati iniberlangsung di rumahnyadi jalan Padjajaran 1 nomor7 RT 3 RW 11, KelurahanSumber, KecamatanBanjarsari, Solo.

Lapangan kelurahanyang tepat berada di depanrumah Nunung dijadikan

lokasi pesta. Pagar lapa-ngan dijebol untuk aksesmasuk dari rumah. Dilapangan yang dilengkapiparkir bagi seribuankendaraan itu, didirikantenda berlantai karpetmerah yang menjadipanggung sekaligus tempatpara tamu.

“Ini sebenarnya bukanpesta, hanya syukurankecil sederhana dikampung,” kata Nunungsaat ditemui usaimelaksanakan akadnikah, Kamis (30/8).

Di panggung itu nantidalang kondang asal SoloKi Manteb Soedarsonoyang sekali pentasdibayar belasan hinggapuluhan juta rupiahmendalang. Sebelumnya,ada pula hiburancampursari yang me-

MANADO, SRIPO - Peris-tiwa bencana alam kembaliterjadi di wilayah Indone-sia, kali ini tanah longsorterjadi di Manado, SulawesiUtara. Akibat bencana ter-sebut tiga orang meninggaldunia di lokasi kejadianakibat tertimbun longsor.

“Tanah longsor di Keca-matan Wanea, KelurahanBumi Nyiur Lingkungan V.Waktu kejadian Rabu (29/8) pukul 20.00 Wita,” ujarKepala Humas BNPB, Su-topo Purwo Nugroho kepa-da Tribunnews.com, Kamis(30/8).

Adapun korban jiwayang meninggal duniaadalah Grace Kaat, wanitaberusia 45 tahun, OngenNasitubes, laki-laki berusia28 tahun dan Andi Lume-non, laki-laki berusia 28tahun. Ketiga orang kor-ban tersebut berada didalam rumah saat longsor

terjadi.Pemerintah provinsi Su-

lawesi Utara lanjut Sutopomelalui BPBD SulawesiUtara bersama dengan pe-merintah kota Manado te-

lah melakukan koordinasiguna menyerahkan ban-tuan logistik untuk kebu-tuhan mendesak para kor-ban telah diserahkan lang-sung.(TM)

nampilkan lagu-lagu Jawabagi warga sekitar.

Saat mendalang, KiManteb membawakanmengangkat ceritaasmara Nunung yangsampai menikah hingga

empat kali. Dalang yangjuga bintang iklan obatsakit kepala itu tampilmenghibur semalamsuntuk bersama parawayang OVJ yakni PartoCs. (tribunnews.com)

ANTARA/AKBAR NUGROHO GUMAY

PERNIKAHAN NUNUNG – Artis dan komedian, Nunung bersamasuaminya, Iyan, menunjukkan cincin perkawinannya usaimelangsungkan akad nikah di Sumber, Solo, Jateng, Kamis (30/8).

ANTARA/FIQMAN SUNANDAR

PENCARIAN – Sejumlah anggota tim gabungan Badan SARNasional (Basarnas) Manado, TNI dan Polri melanjutkanpencarian korban tanah longsor di kota Manado, Sulawesi Utara,Kamis (30/8).

TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN

RUMAH TERORIS – Seorang petugas Polsek Arcamanik memeriksa mobil saat berjaga-jagaseusai Densus 88 Mabes polri menggerebek sebuah rumah di Kompleks Cluster Pawenang,Kelurahan Cisaranten, Kecamatan Arcamanik, Kota Bandung, Kamis (30/8).

Page 13: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

HALAMAN 13 SRIWIJAYA POSTJUMAT, 31 AGUSTUS 2012

PALEMBANG, SRIPO –– Ke-sempatan emas bagi 1.665 tenagahonorer kategori II yang bekerjadi lingkungan Pemerintah Kota(Pemkot) Palembang. April 2013,tenaga honorer yang tidak dibia-yai oleh APBN dan APBD Palem-bang ini, diberikan kesempatan un-tuk mengikuti seleksi Calon Pega-wai Negeri Sipil (CPNS).

Kepala Badan Kepegawaian Dae-rah (BKD) Kota Palembang, Ir Agus

PALEMBANG, SRIPO ––Robby, salah satu siswayang terpilih mengikuti ke-juaraan sepakbola di ACMilan, Oktober 2012 men-datang kebingungan. Diakhawatir tidak lulus SMPjika ikut berangkat ke Ja-karta mengikuti programbeasiswa Pertamina Soccerselama tiga tahun.

Perdebatan itu disampai-kan orangtua Robby, sebe-lum menandatangani kon-trak beasiswa PertaminaSoccer di Pertamina Region

PALEMBANG, SRIPO ––Kepala Kantor Wilayah(Kakanwil) KementerianAgama (Kemenag) Sum-sel Drs H Najib HaitamiMM meragukan adanyatambahan kuota jemaahhaji tahun ini. Pasalnyawaktu keberangkatantinggal beberapa minggulagi, namun pihaknya be-lum mendapatkan kabarakan ada penambahan.Dengan begitu, jumlahmaksimal jemaah tetap6.300 dan akan mulai di-berangkatkan 21 Septem-ber mendatang.

“Saya rasa sangat kecilkemungkinan kuota akanbertambah. Sebab sampaisaat ini belum ada kabar,sementara kita sudah mauberangkat,” ujar Najibsaat ditemui di ruang ker-janya, Kamis (30/8).

Andai pun ada tambah-an kuota, pihaknya berha-rap pihak pusat tidak di-tentukan nama atau calonjemaahnya. Dengan begi-tu, pihaknya punya pelu-ang untuk mengusulkan

calon jemaah yang sudahberusia lanjut denganurutan dari tinggi hinggaterendah sesuai kuotayang tersedia. “Tapi ini ti-dak bisa juga kita lakukan,sebab tambahan kuotasaja tidak ada,” katanya.

Secara keseluruhan per-siapan pemberangkatanjemaah haji asal Sumsel ketanah suci sudah diupaya-kan maksimal. Hingga se-hari lalu, dari 6.300 jemaahyang terdaftar, sudah5.887 orang yang sudahmelunasi ongkos naik haji(ONH). Pihaknya masih

memberikan kesempatankepada jemaah yang be-lum melunasi untuk sege-ra melunasi pada 3-9 Sep-tember mendatang. Jikasampai waktu yang diten-tukan tidak juga melunasi,maka dianggap mengun-durkan diri.

“Kalau ada yang tidakmelunasi atau meninggalmisalnya, maka sisa kuotadikembalikan ke pusat.Pihak pusat yang menen-tukan untuk siapa sisa ter-sebut. Tapi mudah-mu-

Tak Ada Kuota Tambahan● Calhaj Sumsel Tetap 6.300● Berangkat Mulai 21 September 2012

1.665 Honorer Berpeluang Jadi PNSKelana MT mengatakan, saat ini ada1.665 tenaga honorer kategori IIyang bekerja di lingkungan PemkotPalembang. Mereka sudah didatadan diusulkan ke Badan Kepega-waian Negara, dengan rincian 726orang guru, 91 tenaga kesehatan,dan 848 tenaga teknis lainnya.

Kendati demikian, tidak semuahonorer dipastikan akan lulus. Se-

PALEMBANG, SRIPO –– Me-nunjukkan eksistensinyadalam dunia musik khusus-nya di Kota Palembang, Gra-duate Band menggelar ber-bagai perlombaan atau kom-petisi tingkat pelajar, dengantotal hadiah Rp 30 juta. Kom-petisi yang diisi lomba mu-sik band, modern dance,

lomba fotografi dan fashionshow ini bertajuk GraduateBand Festiv Competition.

Kompesti diadakan sela-ma dua hari berturut-turutdi lapangan parkir Palem-bang Trade Centre (PTC),Sabtu dan Minggu pada 1-2

Graduate BandSapa Pelajar

● Besok di PTC Mall

Robby Takut tak Sekolah● Enam Siswa Ikut Pertamina Soccer

Ruang Poliklinik Pindah◗ Poli penyakit dalam, umum, konsul EKG, Anastesi,

dan Kebidanan pindah ke Graha Spesialis Lantai II.◗ Poli bedah pindah ke graha spesialis lantai III.◗ Poli anak, neurology, THT, kulit, gizi pindah ke publik

hall lantai III.◗ Poli Dot (paru-paru) pindah ke Pavillium Melati.◗ Laboratorium rawat jalan pindah ke Graha Spesialis

Lantai I.◗ Loket karcis atau kartu pindah di ruang Askes lama

(public hall lantai I.◗ Poli gigi pindah ke public hall lantai III.

PALEMBANG, SRIPO ––Ada yang cukup menarikdari RSMH Palembang, ke-marin (30/8), dimana se-jumlah pasian bingungmencari ruangan poliklinikyang dituju. Lantaran mulaikemarin ruang poli dipin-dahkan sementara ke lantaitiga, dan sebagian lainya keGraha Spesilis.

Sementara ruang polikli-nik sebelumnya akan dire-hab dan ditambah menjaditiga lantai. Sementara tem-pat kerja direktur dan bebe-rapa jajaran RSMH pindahke aula. “Mano ruangannyo.Susah jugo kalau naik ke lan-tai tigo ni,” kata seorang Ba-pak yang akan ke poli pe-nyakit dalam. Hal senada

dikemukana seorang wanitamuda yang mau ke poliTHT. “Ini dilakukan RSMHPalembang demi kesela-matan pasien sendiri,” kataDirektur Pelayanan MedisRSMH Palembang dr HMYamin Alsof, SpB(K), Onk,Kamis (30/8).

Poliklinik penyakit dalam,umum, konsul EKG, Anas-tesi, dan Kebidanan pindahke Graha Spesialis Lantai II.Poliklinik bedah pindah kegraha spesialis lantai III. Poli-klinik anak, neurology, THT,kulit, gizi, pindah ke publikhall lantai III. Lalu poliklinikDot (paru-paru) pindah kePaviliun Melati, serta labora-torium rawat jalan pindah keGraha Spesialis Lantai I. Lo-

ket karcis atau kartu pindahdi ruang Askes lama (publichall lantai I, dan poliklinik gi-gi pindah ke public hall lan-tai III.

“Kita berharap masya-rakat dapat memahaminyadan kita mohon maaf atasketidaknyamanan ini,”ungkapnya.

Bila gedung lama polikli-nik ini sudah selesai pem-bangunannya maka sudahtentu akan mulai dikembalidi gedung yang lama. Se-mentara ruang Publik Hallyang biasanya tempat parajajaran direksi ini nantinya

Sejumlah Pasien RSMH Kebingungan● Ruang Poliklinik Pindah

KALAU ada yang tidakmelunasi atau mening-

gal misalnya, makasisa kuota dikembalikan ke

pusat. Pihak pusat yangmenentukan untuk siapa

sisa tersebut

Drs H Najib Haitami MM

Kakanwil Kemenag Sumsel

Bersambung ke hal 14

Bersambung ke hal 14

Bersambung ke hal 14

Bersambung ke hal 14

Honorer Mau Jadi PNS1. Jumlah honorer kategori II

Pemkot : . 1.665 orang◗ Tenaga Guru : .. 726 orang◗ Tenaga Kesehatan : ... 91 orang◗ Tenaga teknis lainnya : .. 848 orang

2. Honorer pengangkatan SK 20053. Seleksi mulai April 20134. Tes dilakukan konsorsium PTN

SRIPO/ZAINI

BERIKAN PENJELASAN –– CSR Education Oficer Pertamina UPMS Pusat Ernayeti (kanan)memberikan penjelasan kepada Robi (kiri), Kamis (30/8).

Bersambung ke hal 14 Personel Graduate Band

””

Page 14: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

but terletak paling jauh2.500 meter (2Km) dariMasjidil Haram, dan ma-sing-masing kloter dibe-dakan maktab dan wila-yahnya. “Kita sudah ter-masuk sangat dekat. Se-bab, tidak banyak lagi pe-mondokan yang kurangdari 2 Km. Karena me-mang sekarang pemerin-tah Arab masih melaku-kan pembangunan di wi-layah terdekat,” katanya.

Tak lupa Najib meng-ingatkan agar jemaah se-nantiasa menjaga kese-hatan sebelum berangkatke tanah suci. Ia mengim-bau agar jemaah tidakmembawa barang di atas30 Kg, baik berangkatmaupun saat pulang nan-ti. Sebab, jika melebihiketentuan tidak akan adatoleransi , dan barangyang lebih pasti ditinggal.Selain itu, pihaknya juga

gaimana nasib Robby satutahun lagi jika sudah lulus,”kata orang tua Robby yangterus menanyakan hal itukepada Senior Officer Edu-cational Pertamina, ErnaYeti. Dia merinci, saat inistudy pendidikan yangharus ditempuh Robby ma-sih empat tahun. Jika diaikut beasiswa, dia ragu apa-kah bisa menamatkan pen-didikan formal.

Keraguan orangtuaRobby langsung dijawabErna. Menurut dia, orang-tua tidak perlu khawatirkarena selama menjalaniprogram beasiswa, semuapeserta masih bisa bebasmenikmati pendidikan for-mal seperti sekolah biasa.Malah sistem pembelajarandilakukan secara home-schooling yang disesuaikandengan jenjang pendidikansiswa saat ini. “Artinya jikamasih kelas III SMP, kita te-tap sesuaikan, berarti sam-pai kelas II SMA dia kita la-tih. Untuk satu tahun tam-

bahan bisa kita rekomen-dasikan ikut program ho-me schooling lain. Siapatahu usai ikut program kitajika berprestasi Robby bisadirekrut masuk dalam timnasional, atau paling tidakjunior U-17,” beber Ernayang disambut anggukankepala orangtua Robby.

Pertanyaan teknis initerus dihadapkan pada pi-hak Pertamina dari orang-tua yang anaknya terpilihdalam program beasiswa.Rencananya keenam pela-jar ini akan diberangkatkanmenggunakan pesawatGaruda, Jumat (31/8) hariini. Jika setuju, orangtua ha-rus menandatangani kon-trak persetujuan agar siswabisa belajar.

Sebelumnya sejak awalJuli, lalu Pertamina melaku-kan perekrutan pelajar da-lam program BeasiswaPertamina Soccer School,yakni pendidikan serta pe-latihan sepakbola yang in-tensif. Ini bertujuan mela-

hirkan dan mempersiapkancalon-calon atlet beasiswayang profesional dan krea-tif. Sebanyak enam pesertatelah lolos seleksi.

Mereka akan dikumpul-kan bersama 18 siswa dariprovinsi lainnya di Indone-sia. Seleksi dilakukan padalima kota, yakni Palembang,Jakarta, Balikpapan, Maka-sar dan Riau. “Staf pelatihlangsung didatangkan dariAC Milan Academy,” kata-nya. Sistem perekrutan di-lakukan dua tahap, yakniseleksi wilayah dan seleksipusat. Awalnya lebih dari1000 pendaftar, rata-rata 200pelajar tiap kota. Lalu, sete-lah dilakukan serangkaiantes dan seleksi, dikerucutkanmenjadi 100, selanjutnya 10orang hingga akhirnyaenam orang. “Syaratnyamudah, punya kegemaranolahraga bola, daftar dankita tes, yang lulus baru ikutprogram. Selama tiga tahun,semua biaya ditanggungPertamina,” katanya. (why)

bab ada uji kompetensiatau seleksi yang harus di-ikuti terlebih dahulu. Sya-ratnya, mereka harus me-miliki SK pengangkatanhonor tahun 2005. “Kita be-lum tahu pasti kapan tes-nya. Tapi kemungkinan ba-ru bulan April 2013,” kataAgus, Kamis (30/8).

Agus menjelaskan, ujiankompetensi dimaksud be-rupa ujian tertulis untuk

kompetensi dasar dan bi-dang. Sementara pengu-muman hasil ujian bagihonorer yang lulus sesuaipassing grade, akan dilaku-kan pada akhir April. Me-nurutnya, yang pentingmereka harus lulus passinggrade dengan nilai mini-mal, dan jika tidak jangandiharap bisa bisa diangkat.

Sejauh ini, kata dia, be-lum diketahui pasti berapajumlah yang akan diang-kat melalui seleksi terse-but. Namun Pihaknyamenjamin proses seleksibebas dari Korupsi, Kolusidan Nepotisme (KKN). Se-bab, pemerintah daerah

tidak bisa campur tanganuntuk proses seleksi tena-ga honorer kategori II ini.Seleksi atau ujian kompe-tensi ini nantinya akan di-laksanakan oleh konsorsi-um Perguruan Tinggi Ne-geri (PTN) yang sudah di-tunjuk pemerintah, danpengolahan hasil ujian ter-sebut dilakukan pada bu-lan yang sama denganwaktu ujian.

“Nanti hasil ujian akanditandatangani oleh kon-sorsium dan Panselnas(Panitia Seleksi Nasional)akan dilakukan bulan Aprilminggu ketiga,” ujar kataAgus. (mg1)

1.665 HonorerBerpeluang...

■ dari halaman 13

September 2012. “Kompe-tisi yang diperuntukan un-tuk kalangan pelajar ini, se-bagai langkah sosialisi lagusingle dari Graduate Band,”ujar Yuliasandy, ManagerGraduate Band ketika dihu-bungi Sripo, kemarin (30/8).

Khusus untuk kompetisi

perlombaan band, pesertadibatasi hanya 60 kelom-pok band. Dalam kompeti-si band yang pendaftarnyajuga berasal dari luar Pa-lembang, setiap band diwa-jibkan membawa satu laguwajib dari single GraduadeBand. Yakni lagu yang ber-judul Sisa Abadi dan Me-langkah Bersama.

Gradute Band adalahband asal Palembang yangterdiri dari lima personil danpersonilnya masih duduk dibangku SMP. Graduate

Graduate BandSapa Pelajar

■ dari halaman 13

Band merupakan band ben-tukan pengusaha asal Pa-lembang H Halim. Dua daripersonil band merupakanputra H Halim yakni dariAdli (drumer) dan Thoriq.

“Bagi yang mau daftardalam setip kategori yangdiperlombakan, silakanmendaftar ke sekretariatanEO Merah Putih di JalanHangtuah. Pastinya kom-petisi yang diadakan ini un-tuk mengembangan duniamusik di Palembang, khu-susnya bagi kalangan pela-

PersonilGraduate BandTitan : vokalisAdli : drummerThoriq : bassisMario : gitarisFathyr : keybord

jar,” ujar Yuliasandy yangjuga orangtua dari Kms MAdli Halim dan Kms AthThoriq Halim. (mg19)

melarang Kelompok Bim-bingan Ibadah Haji (KB-IH) menggelar acara pe-lepasan di Asrama Haji.“Silahkan melaksanakanacara pelepasan, tapi ti-dak di Asrama Haji. Se-bab itu akan mengun-dang keramaian dari ke-luarga dan membuat ma-cet sekitar jalan asrama.Sebaiknya dilakukan dikantor masing-masingsaja,” tandasnya. (mg1)

14 SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

juga akan dijadikan ruangpoli. “Tapi kita lihat sajananti poli apa yang akan di-

jadikan di sini,” tandasnya.Karena itulah, ruang kerjaDirektur Utama RSMH Pa-lembang dan para jajaran-nya kemungkinan besarakan tetap di Aula RSMHPalembang saat ini.

Menurut Yamin, meskisaat ini pelayanan RSMHkurang nyaman sebab be-

berapa perpindahan, tetapisatu tahun ke depan tentupelayanan RSMH akankembali normal dan malahlebih baik dari sebelumnyasebab RSMH memiliki ge-dung baru. “Jadi sekali lagikita mohon maaf atas keti-daknyamanan pasein,”tandasnya. (mg2)

SejumlahPasien RSMH..

■ dari halaman 13

Pemasaran III, Kamis (30/8). Robby, adalah satu darienam pelajar Sumsel yangberuntung mendapatkanbeasiswa sekolah olahragadalam Pertamina Soccer.

Pendidikan langsung di-lakukan di Jakarta melaluisistem boarding school.Pola pendidikan dilakukanberjenjang, baik pendidik-an sekolah melalui programhomeschooling dan pendi-dikan olahraga. Pelatih da-lam program ini langsungdidatangkan dari AC MilanJunior. Pola ini yang mem-buat orangtua Robby, ragumengikutsertakan anak-nya. “Bagaimana saya bi-ngung, soalnya Robby kanmasih duduk kelas III SMP,sementara programnya ha-nya tiga tahun. Berarti ba-

Robby Takuttak Sekolah

■ dari halaman 13

dahan jemaah kitalengkap,” jelasnya.

Saat ini pemondok-an jemaah haji asalSumsel sudah men-dapatkan kepastian.Pemondokan terse-

Tak Ada KuotaTambahan

■ dari halaman 13

Page 15: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

15SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012

Sumsel JadiProvinsi Penelitian

●●●●● Raih Penghargaan Budhipura

PKDP Sajikan Menu Khas Minang●●●●● Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengurus PKDPus PKDPus PKDPus PKDPus PKDP

PALEMBANG, SRIPO —Upaya Pemprov Sumselmengembangkan teknolo-gi dan kelembagaan, dinilaiKementerian Riset dan Tek-nologi patut diberikan ap-resiasi dan menjadi contohkepala daerah lain. BersamaProvinsi Kaltim dam Sula-wesi Selatan, GubernurSumsel Ir H Alex NoerdinSH, Kamis (30/8) di Ban-dung menerima penghar-gaan Budhipura.

Bagi Sumsel, penghargaanmerupakan yang keduakalinya. Pasalnya di 2011 lalu,Sumsel meraih penghargaanPranata Litbang Prayogasalasebagai Pemprov yang me-miliki Badan Penelitian danPengembangan terbaik ting-kat nasional. Dan di 2012 ini,Pemprov Sumsel meraihpenghargaan tingkat nasio-nal berupa penghargaanBudhipura untuk kategorikelembagaan.

“Sumsel pantas mendapatapresasi karena pengem-bangan dan pemanfaatanteknologi kian berkembangdan semakin bagus,” kataMenristek Gusti Muham-mad Hatta usai memberikanpenghargaan dan disaksikanlangsung Presiden RI, SusiloBambang Yudhoyono (SBY)dan Ibu Ani Yudhoyono, da-

lam acara puncak Peringat-an Teknologi Nasional ke-17di Gedung Merdeka, Ban-dung.

Menurutnya, Sumsel salahsatu daerah yang dinilai ber-hasil memanfaatkan, me-ngembangkan teknologi danmengaplikasikannya di te-ngah perkembangan tekno-logi yang semakin canggih.Sinergi dan kerjasama antar

instansi (kampus) dan pem-berdayaan PNS peneliti sa-ngat kuat dan solid.

Alex Noerdin sendiri ke-pada wartawan setibanya diPalembang mengatakan,pemerintah daerah akan te-tap memberikan kesempat-an yang lebar bagi PNS un-tuk beraktivitas, menelitibahkan membuat rancang-an teknologi tepat guna

yang bisa meningkatkanekonomi masyarakat.

“Jika kita berikan kesem-patan kepada PNS untukmelakukan riset, penelitiandan aplikasi teknologi, ter-nyata mereka mampu danbisa,” katanya.

Untuk menampung PNSyang tipe pemikir danpeneliti, ungkap AlexNoerdin, Pemprov mem-

bentuk Badan Penelitiandan Pengembangan Inova-si. “Hasilnya sudah ba-nyak,” ungkapnya.

Sementara Kepala BadanPeneliti dan PengembanganInovasi Daerah Sumsel, DrEkowati Rennaningsih me-ngatakan, penghargaan bi-dang Iptek ini merupakanpenghargaan yang kedua.(sin/rel)

PENGHARGAAN—Gubernur Sumsel Ir H Alex Noerdin SH, Kamis (30/8) menerima penghargaan Budhipura dari Menteri Riset danTeknologi RI Gusti Muhammad Hatta di Bandung. (humas Pemprov Sumsel)

PALEMBANG, SRIPO —Dua penyanyi kondang asalMinang, yakni Alkawi danPutera AW, Sabtu (1/9) be-sok bakal menghibur war-

ga Sumatera Barat (Sumbar)yang ada di Palembang.Keduanya juga memeriah-kan pelantikan DPW Persa-tuan Keluarga Daerah

Piaman (PKDP) Sumsel diHalaman Masjid Baiturah-man, Sako.

“Intinya silaturahim danpelantikan pengurus PKDP.Untuk menghibur wargaMinang yang tidak mudiklebaran dan rindu tanah ke-lahirannya, panitia berini-siatif mengundang dua pe-nyanyi asal Minang,” ung-kap Ketua Panitia Pelakasa-na H Yuswar Hidayatullah,Kamis (30/8).

Yuswar didampingi Er-duandi menjelaskan, untuklebih mengenal dan meng-hapus rindu dengan tanahminang, panitia menyedia-kan kuliner khas Padangseperti Sate Padang, La-mang Tapai, Sala Bule, EsTaba, Lapek Bugi. Termasukmenampilkan penyanyiMinang Al Kawi dan PutraAW yang sudah dikenal dikalangan warga Sumbar.

SRIPO/ABDUL HAFIZ

Para pengurus DPW PKDP Sumsel memperlihatkan surat pengu-kuhan. Penyanyi Minang Meriahkan Pengukuhan PKDP Sumsel

“Jadi warga Minang yangada di Palembang, silahkanhadir. Ini undangan lang-sung,” katanya.

Sementara Ketua DPWPKDP Sumsel Ir H ST SyafriLamizar MSi mengatakan,pelantikan pengurus dila-kukan Ketum DPP PKDPDR Ir H Suhatmansyah ISMSi dan disaksikan Waliko-ta Pariaman Drs MukhlisRahman MM, Bupati Paria-man Drs H Ali Mukhni.

Selama ini PKDP singkat-an dari Persatuan Keluar-ga Daerah Padang Paria-man yang lahir 18 Septem-ber 1952 di Masjid SabilillahJl Datuk M Akib Palem-bang. Lantaran ada pe-ngembangan wilayah dannama kabupaten dan kotaPariaman di Sumbar, makahasil Mubes 2008 di Paria-man diputuskan untuk di-ganti menjadi Persatuan

Keluarga Daerah Piamandan bukan lagi Pariaman.

Di Palembang dari tujuhsektor anggota PKDP de-ngan 12 ribu Kepala Ke-luarga. Jumlah ini belumtermasuk untuk seluruh 15kabupaten/kota se-Sum-sel bisa mencapai 20 ribu-an KK. Dari hasil Muswil2011, terpilihlah Ir H STSyafri Lamizar MSi. Kepe-ngurusan PKDP selama iniadanya di Kota Palem-bang sehingga perlu diada-kan pembentukan di ting-kat Sumsel ini. BersamaPKDP, sudah ada tujuh ru-mah ibadah dan yayasanpendidikan dibangun diKota Palembangini.

“Sebagai perantauanm,kami berpegang pepatah,dimana bumi dipijak di situlangit dijunjung. Dimana-pun dia tinggal, dia me-ngabdi,” jelas Darlis. (fiz)

Sutrisno Akhiri Masa TugasRIVAI --Kepala KantorWilayah II Sumbagseldan Riau, HSutrisno, Kamis(30/8) menggelarhalal bihalal diArista Hoteldihadiri 16Kepala Cabangdan jajarannya.Pada kesempatanitu, Sutrisno yangmemasuki MasaPersiapan Pensiun(MPP) 1 Septemberbesok, di hari ituberpamitan denganstafnya.“Surat keputusan MPPsaya per 1 September,maka saya berpamit-an, sekaligus koordi-nasi dengan kepalacabang dalam rangkapelaksanaan pekerja-an selama ini,”katanya.Halal bihalal digelardalam rangkasilaturahim pascalebaran di jajaranJamsostek karena saat lebaran lalu, ada yang belumsempat bertemu karena masing-masing memiliki tugasdan pekerjaan.Diacara itu Jamsostek menghadirkan penceramah Drs HA Amran yang mengingatkan pentingnya menjagasilaturahim antar keluarga, staf dan khususnya kepadaorang tua. (sin)

Program Rumah DiteruskanRIVAI —Pemprov Sumsel melalui Dinas PU Cipta Karyamengeluarkan surat layak huni untuk program rumahmurah Tipe 21, yang sempat pembangunannya terkaitadanya kebijakan Jakarta yang tidak lagi merekomen-dasikan rumah tipe tersebut.Kabid Perumahan Dinas PU Cipta Karya SumselAminuddin ST, MT, Kamis (30/8) kepada sripo mengata-kan, program rumah murah di area Keramasan dilanjut-kan. Untuk pekerjaan fasilitas umum dan sosial, sepertijalan lingkungan, sanitasi, air akan dikerjakan Dinas PUCipta Karya, dimana disain dan perencanaannyadilakukan konsultan, sedangkan terkait kelaikan rumah,tetap dikerjakan pengembang, begitu dana akad kreditdari bank dicairkan. “Program rumah murah inimenyangkut orang banyak, harus dilanjutkan. Suratlayak huni sudah diterbitkan,” katanya. (sin)

Layanan Kapal Cepat OptimalBOOMBARU —Secara umum pelayanan angkutan Le-baran 2012 berjalan dengan lancar. Hal itu terjadi, lantarandukungan dari semua komunitas pelabuhan dan aparatkeamanan. Menurut Rusli, Kepala Pos Penjagaan Termi-nal Penumpang Pelabuhan Boombaru, Kamis (30/8) me-ngatakan, untuk penumpang angkutan Lebaran meng-gunakan kapal cepat, secara umum terlayani dengan baikyang berangkat maupun datang di Boombaru. “Tidak adasatu pun penumpang yang telantar,” katanya.

Kapal cepat yang dioperasikan untuk melayani perja-lanan mudik Lebaran dari Palembang ke Bangka dan se-baliknya, sebanyak tiga unit kapal milik perusahaanpelayaran Express Bahari, dan dua unit milik perusahaanpelayaran Sumber Bangka. Kapal cepat yang melayari rutePalembang-Bangka selama arus mudik dan balik Idul Fitri1433 Hijriah/2012 Masehi telah mengangkut sebanyak29.560 orang penumpang. Dengan rician, arus mudik Le-baran terdapat 16.009 penumpang, sedangkan arus baliksebanyak 13.551 penumpang.

Rusli menjelaskan, selama arus mudik Lebaran H-7 hing-ga H-1 (12-18 Agustus) tercatat 16.009 penumpang kapalcepat diangkut, dengan perincian keberangkatan dari Pa-lembang sebanyak 2.438 orang dan kedatangan dari Bang-ka sebanyak 13.661 orang. Sedangkan pada arus balikLebaran H+1 hingga H+7 (20-26 Agustus) tercatat 13.551penumpang, dengan perincian keberangkatan dari Palem-bang sebanyak 7.707 orang dan kedatangan dari Bangkasebanyak 5.844 orang. (sin/ant)

SutrisnoSRIPO/SIN

Page 16: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012
Page 17: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012
Page 18: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

15SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012

Sumsel JadiProvinsi Penelitian

����� Raih Penghargaan Budhipura

PKDP Sajikan Menu Khas Minang����� Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengur Dilantikan Pengurus PKDPus PKDPus PKDPus PKDPus PKDP

PALEMBANG, SRIPO —Upaya Pemprov Sumselmengembangkan teknolo-gi dan kelembagaan, dinilaiKementerian Riset dan Tek-nologi patut diberikan ap-resiasi dan menjadi contohkepala daerah lain. BersamaProvinsi Kaltim dam Sula-wesi Selatan, GubernurSumsel Ir H Alex NoerdinSH, Kamis (30/8) di Ban-dung menerima penghar-gaan Budhipura.

Bagi Sumsel, penghargaanmerupakan yang keduakalinya. Pasalnya di 2011 lalu,Sumsel meraih penghargaanPranata Litbang Prayogasalasebagai Pemprov yang me-miliki Badan Penelitian danPengembangan terbaik ting-kat nasional. Dan di 2012 ini,Pemprov Sumsel meraihpenghargaan tingkat nasio-nal berupa penghargaanBudhipura untuk kategorikelembagaan.

“Sumsel pantas mendapatapresasi karena pengem-bangan dan pemanfaatanteknologi kian berkembangdan semakin bagus,” kataMenristek Gusti Muham-mad Hatta usai memberikanpenghargaan dan disaksikanlangsung Presiden RI, SusiloBambang Yudhoyono (SBY)dan Ibu Ani Yudhoyono, da-

lam acara puncak Peringat-an Teknologi Nasional ke-17di Gedung Merdeka, Ban-dung.

Menurutnya, Sumsel salahsatu daerah yang dinilai ber-hasil memanfaatkan, me-ngembangkan teknologi danmengaplikasikannya di te-ngah perkembangan tekno-logi yang semakin canggih.Sinergi dan kerjasama antar

instansi (kampus) dan pem-berdayaan PNS peneliti sa-ngat kuat dan solid.

Alex Noerdin sendiri ke-pada wartawan setibanya diPalembang mengatakan,pemerintah daerah akan te-tap memberikan kesempat-an yang lebar bagi PNS un-tuk beraktivitas, menelitibahkan membuat rancang-an teknologi tepat guna

yang bisa meningkatkanekonomi masyarakat.

“Jika kita berikan kesem-patan kepada PNS untukmelakukan riset, penelitiandan aplikasi teknologi, ter-nyata mereka mampu danbisa,” katanya.

Untuk menampung PNSyang tipe pemikir danpeneliti, ungkap AlexNoerdin, Pemprov mem-

bentuk Badan Penelitiandan Pengembangan Inova-si. “Hasilnya sudah ba-nyak,” ungkapnya.

Sementara Kepala BadanPeneliti dan PengembanganInovasi Daerah Sumsel, DrEkowati Rennaningsih me-ngatakan, penghargaan bi-dang Iptek ini merupakanpenghargaan yang kedua.(sin/rel)

PENGHARGAAN—Gubernur Sumsel Ir H Alex Noerdin SH, Kamis (30/8) menerima penghargaan Budhipura dari Menteri Riset danTeknologi RI Gusti Muhammad Hatta di Bandung. (humas Pemprov Sumsel)

PALEMBANG, SRIPO —Dua penyanyi kondang asalMinang, yakni Alkawi danPutera AW, Sabtu (1/9) be-sok bakal menghibur war-

ga Sumatera Barat (Sumbar)yang ada di Palembang.Keduanya juga memeriah-kan pelantikan DPW Persa-tuan Keluarga Daerah

Piaman (PKDP) Sumsel diHalaman Masjid Baiturah-man, Sako.

“Intinya silaturahim danpelantikan pengurus PKDP.Untuk menghibur wargaMinang yang tidak mudiklebaran dan rindu tanah ke-lahirannya, panitia berini-siatif mengundang dua pe-nyanyi asal Minang,” ung-kap Ketua Panitia Pelakasa-na H Yuswar Hidayatullah,Kamis (30/8).

Yuswar didampingi Er-duandi menjelaskan, untuklebih mengenal dan meng-hapus rindu dengan tanahminang, panitia menyedia-kan kuliner khas Padangseperti Sate Padang, La-mang Tapai, Sala Bule, EsTaba, Lapek Bugi. Termasukmenampilkan penyanyiMinang Al Kawi dan PutraAW yang sudah dikenal dikalangan warga Sumbar.

SRIPO/ABDUL HAFIZ

Para pengurus DPW PKDP Sumsel memperlihatkan surat pengu-kuhan. Penyanyi Minang Meriahkan Pengukuhan PKDP Sumsel

“Jadi warga Minang yangada di Palembang, silahkanhadir. Ini undangan lang-sung,” katanya.

Sementara Ketua DPWPKDP Sumsel Ir H ST SyafriLamizar MSi mengatakan,pelantikan pengurus dila-kukan Ketum DPP PKDPDR Ir H Suhatmansyah ISMSi dan disaksikan Waliko-ta Pariaman Drs MukhlisRahman MM, Bupati Paria-man Drs H Ali Mukhni.

Selama ini PKDP singkat-an dari Persatuan Keluar-ga Daerah Padang Paria-man yang lahir 18 Septem-ber 1952 di Masjid SabilillahJl Datuk M Akib Palem-bang. Lantaran ada pe-ngembangan wilayah dannama kabupaten dan kotaPariaman di Sumbar, makahasil Mubes 2008 di Paria-man diputuskan untuk di-ganti menjadi Persatuan

Keluarga Daerah Piamandan bukan lagi Pariaman.

Di Palembang dari tujuhsektor anggota PKDP de-ngan 12 ribu Kepala Ke-luarga. Jumlah ini belumtermasuk untuk seluruh 15kabupaten/kota se-Sum-sel bisa mencapai 20 ribu-an KK. Dari hasil Muswil2011, terpilihlah Ir H STSyafri Lamizar MSi. Kepe-ngurusan PKDP selama iniadanya di Kota Palem-bang sehingga perlu diada-kan pembentukan di ting-kat Sumsel ini. BersamaPKDP, sudah ada tujuh ru-mah ibadah dan yayasanpendidikan dibangun diKota Palembangini.

“Sebagai perantauanm,kami berpegang pepatah,dimana bumi dipijak di situlangit dijunjung. Dimana-pun dia tinggal, dia me-ngabdi,” jelas Darlis. (fiz)

Sutrisno Akhiri Masa TugasRIVAI --Kepala KantorWilayah II Sumbagseldan Riau, HSutrisno, Kamis(30/8) menggelarhalal bihalal diArista Hoteldihadiri 16Kepala Cabangdan jajarannya.Pada kesempatanitu, Sutrisno yangmemasuki MasaPersiapan Pensiun(MPP) 1 Septemberbesok, di hari ituberpamitan denganstafnya.“Surat keputusan MPPsaya per 1 September,maka saya berpamit-an, sekaligus koordi-nasi dengan kepalacabang dalam rangkapelaksanaan pekerja-an selama ini,”katanya.Halal bihalal digelardalam rangkasilaturahim pascalebaran di jajaranJamsostek karena saat lebaran lalu, ada yang belumsempat bertemu karena masing-masing memiliki tugasdan pekerjaan.Diacara itu Jamsostek menghadirkan penceramah Drs HA Amran yang mengingatkan pentingnya menjagasilaturahim antar keluarga, staf dan khususnya kepadaorang tua. (sin)

Program Rumah DiteruskanRIVAI —Pemprov Sumsel melalui Dinas PU Cipta Karyamengeluarkan surat layak huni untuk program rumahmurah Tipe 21, yang sempat pembangunannya terkaitadanya kebijakan Jakarta yang tidak lagi merekomen-dasikan rumah tipe tersebut.Kabid Perumahan Dinas PU Cipta Karya SumselAminuddin ST, MT, Kamis (30/8) kepada sripo mengata-kan, program rumah murah di area Keramasan dilanjut-kan. Untuk pekerjaan fasilitas umum dan sosial, sepertijalan lingkungan, sanitasi, air akan dikerjakan Dinas PUCipta Karya, dimana disain dan perencanaannyadilakukan konsultan, sedangkan terkait kelaikan rumah,tetap dikerjakan pengembang, begitu dana akad kreditdari bank dicairkan. “Program rumah murah inimenyangkut orang banyak, harus dilanjutkan. Suratlayak huni sudah diterbitkan,” katanya. (sin)

Layanan Kapal Cepat OptimalBOOMBARU —Secara umum pelayanan angkutan Le-baran 2012 berjalan dengan lancar. Hal itu terjadi, lantarandukungan dari semua komunitas pelabuhan dan aparatkeamanan. Menurut Rusli, Kepala Pos Penjagaan Termi-nal Penumpang Pelabuhan Boombaru, Kamis (30/8) me-ngatakan, untuk penumpang angkutan Lebaran meng-gunakan kapal cepat, secara umum terlayani dengan baikyang berangkat maupun datang di Boombaru. “Tidak adasatu pun penumpang yang telantar,” katanya.

Kapal cepat yang dioperasikan untuk melayani perja-lanan mudik Lebaran dari Palembang ke Bangka dan se-baliknya, sebanyak tiga unit kapal milik perusahaanpelayaran Express Bahari, dan dua unit milik perusahaanpelayaran Sumber Bangka. Kapal cepat yang melayari rutePalembang-Bangka selama arus mudik dan balik Idul Fitri1433 Hijriah/2012 Masehi telah mengangkut sebanyak29.560 orang penumpang. Dengan rician, arus mudik Le-baran terdapat 16.009 penumpang, sedangkan arus baliksebanyak 13.551 penumpang.

Rusli menjelaskan, selama arus mudik Lebaran H-7 hing-ga H-1 (12-18 Agustus) tercatat 16.009 penumpang kapalcepat diangkut, dengan perincian keberangkatan dari Pa-lembang sebanyak 2.438 orang dan kedatangan dari Bang-ka sebanyak 13.661 orang. Sedangkan pada arus balikLebaran H+1 hingga H+7 (20-26 Agustus) tercatat 13.551penumpang, dengan perincian keberangkatan dari Palem-bang sebanyak 7.707 orang dan kedatangan dari Bangkasebanyak 5.844 orang. (sin/ant)

SutrisnoSRIPO/SIN

18 SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012

Pemadaman Aliran ListrikRIVAI --PT PLN (Persero) Area Palembang, Sabtu (1/9)pukul 09.00-16.00 melakukan pekerjaan underbuiltpenyulang Yudistira di Gardu Induk Talangkelapa.Akibat pekerjaan ini, dilakukan pemadaman aliranlistrik untuk beberapa saat. Adapun wilayah yangterkena padam sementara, antara lain pelanggan di JlKol H Barlian, Komplek Perhubungan Alang-AlangLebar, Komplek Maskarebet, Sukarame Indah, KebunBunga/Villa Angkasa, Pondok Gading Mas Jl KebunBunga dan Perumahan Bogenville KM 8.Asisten Manager Jaringan PT PLN (Persero) AreaPalembang Effendy Jakfar menjelaskan, pekerjaan yangdilakukan untuk meningkatkan kehandalan jaringansehingga kedepannya lebih baik dalam memberilayanan kemasyarakat. “Pemadaman yang dilakukanuntuk keamanan pekerja,” katanya. (sin)

Bupati Papua Kunjungi PalembangMERDEKA --Bupati MAPPI Provinsi Papua, StefanusKaisme Sos bersama anggota DPRD setempat, Kamis(30/8) mengunjungi Kantor Pelayanan PerizinanTerpadu (KPPT) Palembang untuk belajar mengelolaperizinan. Menurut Stefanus, KPPT Palembang layakmenjadi objek studi banding, karena dinilai sudahberhasil mengelola perizinan dengan sistem layananyang baik. “Kami belajar banyak dari Palembang.Terlebih Direktorat Jenderal Bina Pembangunan DaerahKementerian Dalam Negeri RI memang sudah mereko-mendasikan kami untuk belajar ke sini,” kata Stefanus.Dikatakan, banyak hal yang menjadi objek studibanding kali ini. Antara lain, belajar mengenai dasarhukum pelaksanaan pelayanan perizinan, strukturorganisasi, tupoksi, proses rekruitmen SDM, danmekanisme pelaksanaan tugas tim teknis. Selanjutnya,pembinaan kepegawaian, komitmen Kepala Daerah danberbagai hal penting lainnya, yang nantinya sebagaipedoman untuk meningkatkan pelayanan perijinan diKPPT MAPPI, Provinsi Papua.Sementara Kepala KPPT Kota Palembang, Drs MSadruddin Hadjar MSi mengatakan, KPPT Palembangselalu terbuka untuk berbagi pengetahuan, pengalam-an, serta informasi dan data terkait dengan pelayananperijinan dengan pihak mana pun juga. Seperti biasaketika ada kunjungan, pihaknya akan memaparkanprofil dan penayangan video profil KPPT Kota Palem-bang. Di akhir paparan, diberikan kesempatan untuktanya jawab dan sharing terkait dengan pelayananperizinan yang diterapkan KPPT Palembang. (mg1)

SRIPO/MG1

Bupati MAPPI Provinsi Papua, Stefanus Kaisme Sos bersamaanggota DPRD setempat, Kamis (30/8) mengunjungi KantorPelayanan Perizinan Terpadu (KPPT) Palembang

RSMH Gelar Simulasi KebakaranPALEMBANG, SRIPO --Sebagai Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP)yang memiliki 1000 tempat tidur, sudah seharusnyanya Rumah Sakitdr Moehammad Husin (RSMH) memiliki alat dan personil pemadamapi kebakaran yang tangguh. 100 personil disiapkan dan melakukansimulasi kebakaran yang terjadi Gedung Instalasi Rawat Darurat (IRD).

RSMH sebagai rumah sakit rujukan, RSMH pernah menjadi sorotandi saat terjadi kebakaran mobil milik salah satu keluarga pasien yangdiparkir di sisi timur Gedung Graha Spesialis beberapa waktu lalu.Api lambat dipadamkan, lantaran fasilitas APAR dan Hindrant tidakmemiliki air. Api baru bisa dipadamkan setelah dua unit Mobil Pema-daman Kota Palembang tiba di lokasi.

Kemarin, Kamis (30/8), 100 personil latihan simulasi kebakaran dansosialisasi mengatasi kebakaran yang terjadi di IRD. Termasuk peng-gunaan pipa dan pompa air untuk memadamkan air.

Ketua Panitia dr Marta Hendri SpU mengatakan, sosialisasi ini sengajadigelar agar semua pertugas lebih tanggap bila terjadi kebakaran. “Me-reka harus mengetahui apa yang harus dilakukan bila terjadi kebakarandan tindakan mengevaluasi pasien,” jelasnya.

Sosalisasi dan simulasi digelar selama dua hari dan berakhir hari ini,Jumat (31/8).

Setiap harinya sebanyak 50 orang peserta akan mengikuti sosialisa-si dengan nara sumber dari Badan Penangulangan Pemadam Keba-karan. Sosialisasi dan simulusi langsung dipantau Direktur UtamaRSMH Palembang dr H Yanuar Hamid dan Direktur Keuangan drWelly. (mg2)

� 100 Petugas Disiapkan

SRIPO/MG19

RA Fatimah

Bukan Penyuplai TKIPALEMBANG, SRIPO ---ProvinsiSumsel bukan daerah penyuplaitenaga kerja yang bekerja di luarnegeri. Berbeda dengan daerahlainnya seperti di Pulau Jawa,yang dikenal sebagai lumbungnya

TKI khusus ke Malaysia danArab Saudi. Hal ini dianggap

wajar karena proses penga-juan paspor tujuan

bekerja ke luar negeritidak begitu banyak.

“Data Imigrasi, pascalebaran ini tidak satupun pemohon pasporkhusus untuk TKI atauPaspor 24 halaman,”Kasi LalulintasKeimigrasiaan(Lantaskim) KantorImigras Klas IAPalembang, RAFatimah, Kamis (30/8)kemarin.

Dikatakan, rata-ratapembuatan paspor

untuk TKI pada bulan-bulan sebelumnyahanya dikisaran dibawah angka 90permintaan. Tercatat diApril ada 40 orangpembuat Paspor TKI,Mei (63 orang), Juli (50orang) dan terakhir Juliterdapat 74 orang.Berbeda dengan Jawayang merupakanlumbung TKI, dimanapengajuan Paspor TKIbisa mencapai ratusanper bulannya.

Fatimah pun mencobamempetakan tujuan TKIasal Sumsel, yang rata-rata dituju mayoritasnyaMalaysia dan Korea.Terkait adanya musibahyang menimpa TKI asalsumsel baru-baru ini,Fatimah mengatakan,Imigrasi tidak membata-

si dan tetap melayanijika ada masyarakatyang ingin memintadibuatkan paspor TKI.Asalkan sesuai denganprosedur dan melengka-pi persyaratan formildari aturan dinas tenagakerja.

Menurutnya, KantorImingrasi hanya sebagaimuara, tempat pembuat-an Paspor saja. PJTKI lahyang menguruspersayaratannya keDisnasker, jika sudahmendapat rekomendasidari disnaker tentu akandilayani pembauatanPaspornya. “Syaratpembuatn Paspormenyertakan identitaspribadi seperti KTP, Aktekelahiran, KK dan bisajuga melampirkanijazah,” katanya (mg19)

SRIPO/MG2

Latihan dan Simulasi Pemadam Kebakaran di RSMH Palembang.

Page 19: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 2012 19

Hermam bin Abdullah dikomplek Afdeling 9 Desa SriKembang Betung. Di rumahHerman petugas menyitasatu unit sepeda motorYamaha Yupiter merah tan-pa plat yang diduga diguna-kan untuk melakukan aksiperampokan tersebut.

Sementara, tiga tersang-ka lainnya yakni MS, ADdan CD masih dalam pe-ngejaran tim gabungan. Ka-polres Banyuasin AKBPAgus Setyawan, SIK mela-lui Kapolsek Betung AKPAli Rojikin, SH, MH mem-benarkan tertangkapnyaketiga tersangka pelaku pe-

PerampokGanti Nama diRumah Sakit

n dari halaman 20

rampokan terhadap CikMan warga dusun KrawoDesa Sri Kembang. Dua ter-sangka sudah diamankan disel tahanan Polsek betung,sementara satu tersangkalainnya masih dirawat di Ru-mah Sakit Siti Khodija un-tuk mengobati luka bacok-an di tangan kanan tersang-ka yang dilakukan korbanperampokan, Pasian ini da-lam pengawasan unit Res-krim Polsek Betung.

“Tertangkapnya ke tigapelaku berkat kesigapananggota unit Reskrim Pol-sek Betung mengembang-kan informasi yang ada dilapangan.” terang Ali Roji-kin seraya menegaskan jikaketiga pelaku akan dijeratdengan pasal 365 ayat 4KUHP tentang pencuriandengan kekerasan dan me-nyebabkan matinya kor-ban, dengan acaman huku-man maksimal 20 tahun

penjara.Penangkapan tersangka

terang Ali Rojikin, bermuladari informasi yang di da-pat petugas bahwa ada war-ga yang terluka pada bagi-an tangan dan dirawat di RSSiti Khodijah Palembang.Berbekal informasi ini petu-gas langsung mendatangiRS Siti KHodijah. Awalnyapetugas kesulitan menda-patkan informasi meng-ingat nama pasien yang lukapada bagian tangan tidakada bernama Lik Min. Sete-lah diselidiki ternyata Lik-man di RS Siti KHodijahmerubah identitas dengannama Ryan, warga Dusun 2Babat Toman Muba.

“Tersangka Lik Min ini ki-ta bekuk di Rumah Sakit ka-rena mengalami luka bacokdi tangan oleh bacokan kor-ban Cik Man, dan saat inidijaga petugas Polsek Be-tung,” katanya.

teman lainnya, termasukyang masih buron MS, ADdan CD. “Kami berpisah se-telah hasil kami bagi rata,”katanya.

Seperti dibertikan sebe-lumnya, aksi perampokansadis di wilayah Betung Ba-nyuasin kembali terjadi, danini aksi yang sekian kali yangmesti menjadi atensi pihakkepolisian untuk diungkap.Kali ini korbannya kakek CikMan Bin Latif (70), wargaDusun Krawo Desa Sri

Aku Dak NyangkoJadi Cak Ini

n dari halaman 20

Kembang Kecamatan Be-tung Banyuasin tewas de-ngan dada kanannya ter-tembus peluru, setelah ditembak dengan senjata api(senpi) kawanan perampok,Rabu (29/9) dini hari.

Tidak hanya membunuh,kawanan rampok yang me-makai sebo ini juga memu-kul istri korban Tina (50)hingga babak belur, sertamenyikat harta benda mi-lik korban berupa uang tu-nai Rp 25 juta dan perhiasanemas sebanyak 20 suku, ter-masuk satu surat tanda no-mor kendaraan (STNK).

Informasi yang di dihim-pun, aksi perampokan sadisini terjadi sekitar pukul 01.30bermula dari tiga kawanan

rampok yang memasangcadar dan bersenjatakan pis-tol rakitan mendatangi ru-mah korban di dusun KrawoDesa Sri Kembang. Para pe-laku yang mengetahui ka-kek Cik Man hanya tinggalberdua bersama dengan is-trinya Tina (50) menggedorpintu jendela depan berkali-kali tanpa memanggil.

Karena merasa tergang-gu dengan suara gedoranitu, kakek Cik Man mem-bukakan sedikit membukapintu. Setelah pintu terbu-ka, kakek Cik Man melihatseseorang laki-laki denganmenggunakan penutup ke-pala (sebo) berada dekatpintunya. Melihat pintu dibuka, kesempatan itu lang-

sung di manfaatkan paraperampok dengan mendo-rong pintu.

Karena kalah tenaga danmelihat gelagat yang tidakberes, Kakek Cik Man yangsudah memegang paranglangsung mengarahkan pa-rangnya dan mengenai sa-lah satu pelaku dan menge-nai tangan kiri. Melihat te-mannya mengalami lukabacok, salah satu pelakurampok yang berada di be-lakangnya sontak menghu-nuskan senjata api arah kor-ban dan tembakan tersebutmengenai dada bagian ka-nan hingga tembus dan kor-ban jatuh tersungkur ke lan-tai dan tewas di tempat ke-jadian perkara (TKP). (udn)

Dari keterangan tersang-ka Lik Min ini jika aksiperampokan ini dilakukanbersama lima pelaku lain-nya. Mendapatkan infor-masi ini petugas langsungbergerak dan berhasil me-nangkap kedua tersangkalainnya, yakni Sobirin aliasirin (27) bin Mukti warga Se-dompo Kelurahan Betungditangkap di kediamannyasekitar pukul 4.30. DanSuherman alias Herman(32) warga Komplek Abde-ling IX Desa Sri Kembang,juga ditangkap dikediaman-nya sekitar pukul 5.00.

Dari ketiga pelaku, unitpolsek betung berhasil me-ngamankan 2 butir proyektilpeluru, sepasang sandal jepitwarna hitam, topi warna hi-tam merk Jeep, sebila parang,I unit Hand Pone, dan uangtunai sebesar Rp 1.1 juta keja-hatan mereka dan satu unitsepeda motor. (udn)

nilainya setara dengan uangyang ia gelapkan. Jika ma-sih tidak sanggup, dia wa-jib menjalani tambahan ku-

Divonis KoruptorGoyang Kaki

n dari halaman 20

rungan penjara selama duatahun.

“Terdakwa telah terbuktibersalah dengan melang-gar Pasal 2 UU 35 tahun2009 tentang tindak pidanakorupsi,” vonis Suharni. Se-belumnya, jaksa Bob Sulis-tio, SH dituntut kurunganpenjara selama empat ta-hun. Sementara denda yang

dituntut hanya Rp 50 juta,yang bisa diganti dengankurungan penjara selamatiga bulan. Terhukum di-dampingi pengacara KarmaEllen SH dan Romaita SH.

Fathun yang saat kejadi-an menjabat Kepala SekolahSMK N 1 OKU Selatan inidiberi anggaran APBDmembangun tujuh bangun-

an. Total dana Rp 1, miliar.Namun kenyataannya,Fathun hanya membanguntiga ruangan untuk belajar.Sementara empat ruanganlainnya tidak ia selesaikan.Dari dana yang dianggar-kan, masih tersisa sekitar Rp835 juta. Seluruh dana terse-but diambil dan dinikmatiFathun seorang diri. (cw6)

MUARAENIM, SRIPO —Apes dialami Zulkifli (47),warga Jl Petrosia Kelurah-an Pasar Muaraenim ini.Hanya ditinggal sebentar,beberapa barang berhargadan uang Rp 6 juta yang di-letakkan di dalam mobilFortune BG 1205 DA, hilang.

Diduga pelaku mengam-bilnya setelah memecahkankaca mobil milik korban, dihalaman Masjid Agung

Perampok Incar Mobil PengusahaMuaraenim, Kamis (30/8).Kejadian tersebut berawalketika pagi itu korban yangberprofesi sebagai kontrak-tor akan mengurus suratadministrasi yang berkait-an dengan pekerjaannya dikantor Dinas PU Cipta Kar-ya, Muaraenim. Lalumemarkirkan kendaraan-nya di halaman MasjidAgung yang kebetulan le-taknya di depan kantor PU

KAYUAGUNG, SRIPO — Ru-di Hartono (40), warga DusunI Desa Awal Terusan Keca-matan SP Padang OKI, Kamis(30/8) terbujur kaku. Korbantewas karena kebanyakanminum minuman keras(miras) beralkohol tinggi.

Kepala ruangan dr Hj Lin-da mengatakan, korban da-tang berobat di RSUD, Rabudini hari, dengan kondisi ti-dak sadarkan diri mulutberbusa. Sekitar lima belasmenit dirawat, nyawa kor-ban sudah tidak bisa disela-matkan lagi.

Menurut Sekdes Awal Te-rusan Kecamatan SP Pa-dang, A Rasyid, korbanyang sudah bekeluarga ter-sebut Selasa (28/8) malamlalu menghadiri hajatan su-natan di Desa Awal TerusanKecamatan SP Padang. Sete-

Miras Renggut Nyawa Rudi Bocah TerjepitGir Motor

Polisi Geledah Lapas MuaraenimMUARAENIM, SRIPO —Polres Muaraenim secaramendadak melakukan peng-geledahan Lembaga Pema-syarakatan (Lapas) Klas II BMuaraenim. Penggeledahantersebut untuk mensterilkandan mengantisipasi peredar-an narkoba dan barangtelarang di dalam LapasMuaraenim, Kamis (30/8).

Pengeledahan yang dila-kukan oleh ratusan perso-nil Polres Muaraenim dari

seluruh unit, dipimpin Wa-kapolres Muaraenim Kom-pol Rifka Patoni. Dalam pe-ngeledahan tersebut diba-wah penjagaan ketat perso-nil bersenjata lengkap. Pe-meriksaan dilakukan tertu-tup dimulai dari pukul09.00-13.00.

Menurut WakapolresMuaraenim Kompol RifkaAntoni melalui KasatreskrimAKP Maruli Pardede, raziatersebut adalah salah satu

lah acara tersebut berlang-sung hingga tengah malam,banyak pedagang mirasmenggelar jual minuman.Saat itulah korban bersamarekannya keluar arena pes-ta untuk mencari minumankeras. Tak lama kemudiankorban memesan minumansejenis tuak dicampur min-zen dan minuman lainnya.

Kapolres OKI AKBP AgusF SH SIk melalui Kapolsek SPPadang AKP Arkamil ketikadikonfirmasikan belum me-nerima laporan ada wargayang tewas akibat overdosismiras. “Tapi memang benarpada malam itu ada pestahajatan di Desa Awal Terusandan kita secepatnya akanmengecek ke lapangan apa-kah memang benar korbantewas akibat overdosismiras,” tandasnya. (std)

PALEMBANG, SRIPO — Bo-cah empat tahun, Vitha, war-ga Pipa Reja, Kemuning, Pa-lembang, menjerit keras saattangannya digiling gir motorV-xion milik orangtuanya,Kamis (30/8) pukul 09.30.

“Aku tadi pergi ke pasarbeli sayur. Aku dak me-nyangko ini bakal terjadi,”ujar sang ibu yang tak maudisebutkan mananya. Ketikasang ibu pergi ke pasar, Vi-tha yang masih balita itu ber-main dengan saudaranya didekat motor yang diletakandi ruang dapur. Naas saatsaudaranya memutar banbelakang motor, Vitha me-masukan jarinya ke gir mo-tor. Kontan tangan sangbocah langsung digiling dankorban pun menjerit. (mg2)

CK.Merasa aman dan tidak

ada yang mencurigakan,korban pun meninggalkankendaraanya dalam kondi-si terkunci. Kapolres Muara-enim AKBP drs Budi Sur-yanto melalui KasatreskrimAKP Maruli Pardede, mem-benarkan adanya laporankejadian tersebut. Pihaknyasedang melakukan penye-lidikan lebih lanjut. (ari)

upaya preventif untukmenselaraskan informasidari tingkat penyelidikan danpenyidikan di mata hukum.

Sementara itu Kepala La-pas Klas II B Muaraenim,Imam Purwanto, pihaknyatelah beberapa kali melaku-kan razia di kamar para napisecara intern. Dari hasil raziatersebut berhasil mengaman-kan 29 HP yang terdiri dariblok wanita 11 HP dan laki-laki sebanyak 18 HP. (ari)

Page 20: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POSTJumat, 31 Agustus 201220

Bermutu, Mandiri dan Siap Bersaing ● Universitas PGRI Wisuda 1.278 Sarjana

SRIPO/WELLY HADINATA

KETUA YP-LPT PGRI Sumsel Drs H Aidil Fitrisyah MM ketika me-makai cincin emas kepada lulusan terbaik dalam prosesi wisuda ke35 di Gedung Serbaguna Jakabaring Palembang, Kamis (30/8).

SRIPO/WELLY HADINATA

WAKIL Gubernur Sumsel Eddy Yusuf ketika menyematkan cincinemas kepada wisuda lulusan terbaik dalam acara wisuda ke 35di Gedung Serbaguna Jakabaring Palembang, Kamis (30/8).

SRIPO/WELLY HADINATA

REKTOR Universitas PGRI Palembang Dr H Syarwani AhmadMM ketika foto bersama dengan Wagub Sumsel Eddy Yusuf danKetua YP-LPT PGRI Sumsel Drs H Aidil Ftrisyah beserta pengu-rus PGRI dan pengurus kopertis wilayah II dalam cara wisuda ke35 di Gedung Serbaguna Jakabaring Palembang, Kamis (30/8).

PADA acara wisuda ke 35Universitas PGRI Palembang, sebanyak 1.278 lulu-

san secara resmi diwisuda. Pro-sesi wisuda digelar di GedungSerbaguna Jakabaring Palem-bang, Kamis (30/8). 1.278 wisuda-wan/ti terdiri dari 50 orang jenjangmagister, sarjana FKIP 1.085 o-rang, Fakultas Ekonomi 99 orang,Fakultas Teknik 12 orang, Fakul-tas MIPA 28 orang dan FakultasPerikanan Diploma III tiga orang.

Dalam sambutannya, RektorUniversitas PGRI Dr H SyarwaniAhmad MM mengatakan, Univer-sitas PGRI merupakan universitasyang unggul, dinamis dan berperanaktif dalam pembangunan. Salahsatu perwujudan Universitas PGRIPalembang, yakni menghasilkanlulusan yang bermutu, mandiri danmemiliki daya saing di bidang pen-didikan dan nonkependidikan mela-lui mutu pelayanan pendidikan.

“Universitas PGRI telah danterus melakukan perbaikan berke-sinambungan dalam mengelolaprogram, sumber daya dan me-lengkapi sarana prasarana seca-ra bertahap. Diharapkan Universi-tas PGRI Palembang tetap me-

nunjukan eksistensinya sebagaimitra pemerintah dalam memba-ngun atau meningkatkan pendidi-kan,” sambut Syarwani Ahmad.

Hadir dalam acara proses wisu-da Universitas PGRI Palembang,yakni Wakil Gubernur SumselEddy Yusuf, Ketua Yayasan Pem-

bina Lembaga Pendidikan Per-guruan Tinggi (YPL-PT) PGRISumsel H Aidil Fitrisyah MM, pe-ngurus Kopertis Wilayah II dan ja-jaran Pengurus Besar PGRI.

“Saya mengingatkan kepada lulus-an Universitas PGRI yang baru diwi-suda, bahwa ilmu pengetahuan ber-

kembang dengan pesat dan pastinyapersaingan begitu ketat. Jadi saya ber-pesan kepada saudara-saudara, agarterus belajar untuk memperkaya ilmu.Semoga selalu sukses dalam berkarirpada masa yang akan datang,” ujarSyarwani Ahmad ketika menutupi katasambutannya. (mg19/adv)

SRIPO/WELLY HADINATA

REKTOR Universitas PGRI Palembang Dr H Syarwani Ahmad MM ketika memindai kuncir wisudawatidalam prosesi wisuda ke 35 di Gedung Serbaguna Jakabaring Palembang, Kamis (30/8).

BANYUASIN, SRIPO —Kurang dari 24 jam, kerjakeras tim gabungan buserPolres Banyuasin dan Res-krim Polsek Betung berha-sil membekuk tiga darienam pelaku perampokanyang menewaskan CikMan bin Latif (70), wargaDusun Krawo Desa SriKembang Kecamatan Be-tung. Ketiga tersangka di-tangkap Kamis (30/8) pu-

Perampok Ganti Nama di RS● Mengobati Luka Dibacok Korban ● Pelaku Perampokan Cik Man

kul 03.00 hingga 06.30.Ketiga perampok sadis

yang tertangkap, Likmin(40) warga Desa Bukit Keca-matan Betung, ditangkapdi RS Siti Khodijah Palem-bang karena mengalami lu-ka bacokan parang korban.Guna mengelabui petugas,pada saat dirawat di rumahsakit ini tersangka meng-ganti identitasnya dengannama Ryan yang berala-

mat Dusun 2 Babat Toman,Kabupaten Muba.

Tersangka kedua yang di-bekuk yakni Sobirin alias Irilbin Mukti (27), warga DusunTebing Dayat Betung, di-tangkap di rumahnya de-ngan barang bukti uang ha-sil curas sebanyak Rp 1.1juta. Kemudian petugas ber-hasil membekuk tersangka

Tenggelam di Tangga Takat Ngapung di Tangga Buntung

SRIPO/IST

EVAKUASI — Tim Basarnas ketika evakuasi jasad Rizki Novrizal yang ditemukan di paraiaran Sungai Musi kawasan TanggaBuntung Kel 35 Ilir Kec IB II Palembang, Kamis (30/8).

PALEMBANG, SRIPO — Setelah hi-lang tenggelam sekitar dua hari, ak-hirnya jasad Rizki Novrizal (12), dite-mukan warga di perairan SungaiMusi, kawasan Tangga Buntung, 35Ilir Palembang, Kamis (30/8) pukul06.00. Korban ditemukan dalamkondisi mengapung tengkurep didekat kapal tongkang pasir yangbersandar. Diduga jasad tersebutterbawa arus pasang sungai.

Penemuan jasad Riski yang menge-nakan celana pendek warna kuning,sempat menghebohkan warga seki-tar. Mendapatkan laporan warga, TimBasarnas pimpinanan Ketua Regu,Danu yang selama dua hari melaku-

kan penyisiran, langsung meluncurke TKP. Korban pun dievakuasi dandibawa tim ke mobil ambulance ser-ta diantarkan ke rumah duka di Jl KHAzhari Lrg Tangga Takat RT 14 RW05 Kel Tangga Takat Kec SU II.

Tiba di rumah duka, jasad Riski dite-rima Abdurahman (44), ayah korbanbeserta kerabat dan warga sekitaryang sudah menunggu kedatanganjasad korban. Abdurahman tampaktegar menerima jenazah anak kedua-nya yang sudah terbungkus kantongjenazah. Sementara Ratna, ibu korban,tak kuasa menahan kesedihan danmenangis sejadi-jadinya. “Ngapo jadicak ini, biarlah aku bae kalo pacak

milih,” kata Ratna terisak.Tampak hadir di rumah duka Ka-

polsek SU II Kompol Samrudi dananggotanya. Termasuk tim Basarnas,Pol Airud, dan anggota dari TNI ALyang sebelumnya turut serta mela-kukan pencarian korban Rizki.

Rizki yang akrab disapa Kiki, bo-cah kelas 1 SMP Muhammadiyah 6,tenggelam di Sungai Musi yang takjauh dari rumahnya di Jl KH AzhariLr Eka Sapta Kel Tangga Takat KecSU I, Selasa (28/8) pukul 16.00. Ber-mula Rizki bersama teman-teman-nya, bermain di atas kapal tongkang.Namun tiba-tiba Rizki terpelesat danterjatuh dari kapal. (mg19)

SRIPO/WELLY HADINATA

REKTOR Universitas PGRI Palembang Dr H Syarwani AhmadMM ketika memberikan selamat kepada lulusan sarjana dalamacara wisuda ke 35 di Gedung Serbaguna Jakabaring Palem-bang, Kamis (30/8).

n ke halaman 19

n ke halaman 19

Aku Dak Nyangko Jadi Cak IniDARI keterangan

tersangka, motifperampokan yang

mereka lakukan dikarena-kan faktor ekonomi. Ka-rena terdesak untuk men-cukupi kebutuhan keluar-ga, akhirnya mereka me-ngambil jalan yang salahdengan melakukan pe-rampokan. “Aku ngawe-ke ini cuma untuk nyariduit untuk makan keluar-ga aku. Aku dak nyangkokalu bakal cak ini jadi-nyo,” sesal Irin, salah satutersangka perampok danpembunuh Cik Man.

Diakui Irin jika aksi inidilakukan bersama lima

SRIPO/SYAIFUDDIN

DIAMANKAN — Dua pelaku perampokan Sobirin alias Irin danHerman saat diamankan di Mapolsek Betung. Insert barang buktiproyektil peluruh, Kamis (30/8). n ke halaman 19

PALEMBANG, SRIPO —Meski mendapat vonis le-bih berat dari tuntutanyang diajukan jaksa, Fa-thun (46), terdakwa peng-gelapan dana pembangun-an SMK N 1 OKUS Rp 835juta terlihat cukup santai.Selama menjalani sidangkeputusan, dia terus mema-inkan kakinya seperti seo-rang penabuh drum. Sese-

Divonis Koruptor Goyang Kakikali, kepalanya mengang-guk-angguk seperti sedangmendengar musik metal.

Fathun divonis kurung-an penjara selama empat ta-hun oleh majelis hakim Ti-pikor PN Palembang, yangdipimpin oleh RA Suharni,SH, Kamis (30/8). Ia jugadiwajibkan membayardenda senilai Rp 200 juta,yang bisa diganti dengan

kurungan penjara selamaenam bulan. Bahkan Fa-thun juga diwajibkanmembayar uang penggan-ti sebanyak uang yang su-dah ia gelapkan. Jika tidaksanggup membayar uangpengganti, terhukum wajibmenggantinya dengan har-ta benda miliknya hingga

Page 21: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012
Page 22: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012
Page 23: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012
Page 24: Sriwijaya Post Edisi Jumat 31 Agustus 2012

SRIWIJAYA POST

Jumat, 31 Agustus 2012 24

HASIL tinjauan tim Sumsel terhadap venue di PON Riaumenghasilkan beberapa keputusan. Pertimbanganjarak yang cukup jauh juga menjadi persoalan. Se-

hingga ada beberapa cabor yang akan berangkat lebih awal.Seperti diketahui, tinju akan berlangsung di Kabupaten

Pelalawan dengan jarak tempuh 33 Km, dan cabor gantole,paralayang dan terbang layang dilaksanakan di KabupatenRokan Hulu dengan jarak 132,5 Km. Sementara untuk konti-ngen balap motor bertanding di Sport Center Bangkinang,Kabupaten Kampar, dan pencak di lokasi GOR Bangkinang,Kampar.

Masih ada lagi, lanjut Djumadin, cabor dayung yang diada-kan di Danau Kebon Nopi, Kuantan Singingi, jarak tempunyamencapai 159 Km atau kurang lebih 6 jam, dengan menggu-nakan jalur darat. Karena itulah, kontingen dayung Sumselsudah berangkat lebih awal Sabtu (25/8), untuk dapat sece-patnya menyesuaikan dengan situasi dan kondisi danausekitar.”Mereka ini paling tidak akan beradaptasi dengansuhu sekitar dan kondisi air di danaunya pun turut mempe-ngaruhi,” jelasnya. (cw2)

Venue Futsal PON Riau Belum Jelas� Sumsel Minta Pindah

PALEMBANG, SRIPO — Belum jelasnyaprogres pembangunan venue Futsal PONRiau XVIII yang berada di GORTembilahan, Indragiri Hilir, Riau, membuatKONI Sumsel berharap agar venue dipin-dahkan saja di pusat kota, Pekanbaru.

Kabid Binpres KONI Sumsel, DjumadinSyafril, Rabu (29/8), mengatakan, akanlebih baik jika venue futsal dipindahkanke Pekanbaru, sehingga mempermudahpengawasan dari tiap daerah peserta. Lagi-pula, jarak venue dengan pusat kota cu-kup jauh yakni 213,5 KM, sehingga mem-buat kontingen kesulitan berkoordinasi.

“Memang kita mendengar kabar bahwa,venue futsal akan dipindahkan ke Pekanba-ru, terkait dengan lambannya pembangun-

SRIPO/ZAINI

SALAH satu atlet dayung Sumsel saat berlatih di venue ski air Jakabaring bebeapawaktu lalu.

Dayung BerangkatLebih Awal

an venue di Tembilahan. Hanya saja, kitabelum memastikan apakah benar-benar di-pindah atau tidak,” katanya.

Selain cabor Futsal, dikatakan Djumadin,masih ada beberapa cabor lagi dari Sumselyang akan bertanding di luar Kota Pekan-baru. Dari 35 cabor yang diikuti ada bebe-rapa cabor yang bertanding di kabupatendaerah, seperti tarung derajat yang bertan-ding di GOR Perkasa Alam, Bengkalis.

Kemudian, cabor selam yang diadakan dikawasan TPI, Kota Dumai dan balap sepedadan sepatu roda berlangsung di KabupatenSiak.”Jarak dari Pekanbaru ke Bengkalis inikurang lebih 128 KM, sementara jika ke KotaDumai jaraknya 192, 5 KM dan ke Siak ku-rang lebih 74 KM,” urainya. (cw2)

Dayung BerangkatLebih Awal

Venue Futsal PON Riau Belum Jelas