SR – 05 Persyaratan Tambahan untuk Akreditasi · PDF file1.2.1 sensor termokopel dengan...

download SR – 05 Persyaratan Tambahan untuk Akreditasi · PDF file1.2.1 sensor termokopel dengan indikator 1.2.2 sensor termometer resistansi dengan indikator 1.3. Indikator temperatur (tanpa

If you can't read please download the document

Transcript of SR – 05 Persyaratan Tambahan untuk Akreditasi · PDF file1.2.1 sensor termokopel dengan...

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 1 dari 18

    SR 05 Persyaratan Tambahan

    untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    1. Pendahuluan 1.1. Persyaratan tambahan ini merupakan bagian dari Sistem Akreditasi Laboratorium berdasarkan SNI 19-17025-

    2000 (adopsi dari ISO/IEC 17025: 1999).

    1.2. KAN yang kegiatannya mengacu berdasarkan Pedoman BSN 117 (adopsi dari ISO/IEC Guide 58) menggunakan dokumen ini untuk kegiatannya dalam asesmen laboratorium kalibrasi

    1.3. Dalam Persyaratan tambahan ini dijelaskan tentang klasifikasi lingkup akreditasi yang dapat diberikan oleh KAN dan pedoman dalam menentukan interval kalibrasi untuk standar acuan dan alat ukur yang digunakan oleh laboratorium kalibrasi.

    2 Lingkup Akreditasi 2.1. Untuk keperluan akreditasi, laboratorium kalibrasi pemohon akreditasi ke KAN diminta untuk mengisi

    DAFTAR ISIAN PERMOHONAN AKREDITASI (FR.01.02), dan form isian tentang lingkup akreditasi yang diajukan yang meliputi : bidang kalibrasi, jenis alat yang dapat dikalibrasi, rentang ukur, kemampuan pengukuran terbaik, serta metode atau spesifikasi dari kegiatan yang dilakukan oleh laboratorium.

    2.2. Akreditasi yang dapat diberikan oleh KAN untuk laboratorium yang mempunyai kemampuan ukur terbaik yang dapat dicapai oleh laboratorium meskipun hal itu di dapat dari hasil ketidakpastian pengukuran yang cukup besar.

    2.3. Dalam menuliskan lingkup akreditasi, laboratorium dapat mengacu pada klasifikasi di bawah ini, sedangkan untuk menuliskan kemampuan ukur terbaik dapat mengacu pada Pedoman KAN mengenai Evaluasi Ketidakpastian Pengukuran (lihat klausul 3.3 dari dokumen ini)

    Klasifikasi lingkup akreditasi KAN untuk laboratorium kalibrasi dapat dinyatakan sebagai berikut :

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    1.1 Termometer cairan dalam gelas 1. Temperatur

    1.2. Sensor temperatur dengan indikator : 1.2.1 sensor termokopel dengan indikator 1.2.2 sensor termometer resistansi dengan indikator

    1.3. Indikator temperatur (tanpa sensor) : 1.3.1 utuk sensor termokopel 1.3.2 untuk sensor termometer resistansi

    1.4. Sensor termometer resistansi

    1.5. Sensor termokopel 1.5.1 tipe - T 1.5.2 tipe - J 1.5.3 tipe - E 1.5.4 tipe -K 1.5.5 tipe S dan R 1.5.6 tipe B

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 2 dari 18

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    Temperatur

    (lanjutan)

    1.6. Termometer radiasi 1.6.1 foto-detektor infra merah 1.6.2 foto-detektor cahaya tampak

    1.7. Pirometer optik -1 diminishing filament pyrometer

    1.8. Hygrometer, hygrograph

    1.9. Thermohygrometer, Thermohygrograph

    1.10. Temperature enclosure 1.10.1 Oven 1.10.2 Furnace 1.10.3 Bath 1.10.4 Incubator 1.10.5 Refrigerator

    1.11. Humidity Chamber

    2. Massa 2.1 Massa konvensional (standar massa, anak timbangan, beban)

    2.2 Timbangan 2.2.1 timbangan elektronik 2.2.2 timbangan mekanik 2.2.3 timbangan sama lengan 2.2.4 Batching Plant

    3. Volume 3.1 Volumetric proving measures 3.2 Volumetric glassware (buret / pipet / labu ukur / etc)

    4. Tekanan 4.1 Dead Weight Tester (DWT Pressure Balance) 4.2 Pressure Test Gauge (untuk kalibrasi pressure gauge) 4.3 Pressure Gauge 4.4 Electromechanical manometer (indicated pressure transducer, pressure transmitter, digital manometer) 4.5. Vacuum gauge (gauge or absolute indication) 4.6 Barometer

    5. Gaya 5.1 Load cell 5.2 Mesin uji tarik 5.3 Mesin uji tekan 5.4 Mesin uji universal 5.5 Hydraulic Jack 5.6 Force gauge / proving ring 5.7 Mesin uji impak

    6. Torque 6.1 Torque meter

    7. Kekerasan 7.1 Mesin uji kekerasan

    8. Aliran 8.1 Flowmeter

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 3 dari 18

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    9. Panjang 9.1 Standar panjang 9.1.1 Gauge blok / end gauge / slip gauge 9.1.2 Step gauge - Vernier caliper cheker, inside checker, chek master.

    9.2 Micrometer 9.2.1 Outside micrometer 9.2.2 Inside micrometer 9.2.3 Micrometer head 9.2.4 3-point inside micrometer 9.2.5 Depth micrometer 9.2.6 indicating micrometer 9.2.7 Mikrometer roda gigi

    9.3 Calliper 9.3.1 Vernier caliper 9.3.2 Height gauge 9.3.3 Depth caliper

    9.4 Dial Gauge 9.4.1 Dial indicator 9.4.2 Mechanic dial comparator 9.4.3 Electronic dial comparator 9.4.4 Dial Test indikator 9.4.5 Linear scale / LVDT 9.4.6 Bore gauge

    9.5 Gauges 9.5.1 Feeler gauge 9.5.2 Pin gauge 9.5.3 Straight edge 9.5.4 Plug gauge 9.5.5 Ring gauge

    9.6 Angle measuring devices 9.6.1 Bevel Protactor 9.6.2 Waterpass / Spirit level / bubble / clinometer

    9.6.3 Theodolite 9.6.4 Telescope 9.6.5 Square 9.6.6 Sine bar

    9.7 Meeasuring Machine 9.7.1 Profile projector 9.7.2 Roughness meter 9.7.3 Coordinate Measuring Machine 9.7.4 Microskop 9.7.5 Roundnessmeter 9.7.7 Dial gauge tester 9.7.8 Digital mu checker

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 4 dari 18

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    Panjang

    (lanjutan)

    9.8.Miscellaneous

    9.8.1Thickness gauge 9.8.2 Surface plate 9.8.3 Height master 9.8.4 Electronic distance meter 9.8.5 Walking measurer 9.8.6 Planimeter 9.8.7 Tape measure 9.8.8 Steel ruler 9.8.9 V-blok

    10. Kelistrikan 10.1 . Arus

    10.1.1 sumber arus AC/DC 10.1.2 alat ukur arus AC/DC 10.1.3 perekam arus AC/DC 10.1.4 transduser arus

    10.2. Tegangan

    10.2.1 sumber tegagan AC/DC 10.2.2 alat ukur tegangan AC/DC 10.2.3 perekam tegangan AC/DC 10.2.4 pembagi tegangan AC/DC 10.2.5 transduser tegangan AC/DC

    10.3. Resistansi

    10.3.1 Resistor 10.3.2 Decade resistor 10.3.3 Hammond resistor 10.3.4 Current shunt 10.3.5 Ohmmeter 10.3.6 Resistance bridge

    10.4. Kapasitansi

    10.4.1 Kapasitor 10.4.2 Decade capacitor 10.4.3 Capacitance bridge 10.4.4 Capacitance meter

    10.5. Induktansi

    10.5.1 Induktor 10.5.2 Decade capacitor 10.5.3 Inductance bridge 10.5.4 Inductance meter

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 5 dari 18

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    kelistrikan

    (lanjutan)

    10.6. Daya listrik dan fasa

    10.6.1 alat ukur daya 10.6.2 Cos meter 10.6.3 Energy meter 10.6.4 transduser daya

    11. Waktu dan frekuensi

    11.1 Waktu 11.1.1 Stopwatch 11.1.2 Tirner

    11.2. Frekuensi 11.2.1 Standar frekuensi

    11.2.1.1 Rubidium frequency standard 11.2.1.2 X'tal frequency standard

    11.2.2 Counter 11.2.2.1 Frequency counter 11.2.2.2 Frequency meter 11.2.2.3 Microwave frequency counter 11.2.2.4 Universal time counter

    11.2.3 Frequency converter

    11.2.4 Down converter

    11.2.5 RPM converter 11.2.5.1 optik 11.2.5.2 elektromagnetik 11.2.5.3 mekanik

    11.3. AF & RF signal 11.3.1 AF signal

    11.3.1.1 AF oscillator 11.3.1.2 Function generator 11.3.1.3 Pulse generator

    11.3.2 RF Signal 11.3.2.1 Synthesized signal generator 11.3.2.2 Synthesized sweeper 11.3.2.3 AM / FM signal generator

    11.4. RF Power & Attenuation 11.4.1 RF Power meter 11.4.2 RF attenuator 11.4.3 Power divider / coupler 11.4.4 RF Amplifier

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 6 dari 18

    Bidang Kalibrasi Jenis alat yang dapat dikalibrasi

    Waktu dan Frekuensi (lanjutan)

    11.5 AF / RF Analyzer 11.5.1 Analyzer

    11.5.1.1 Distortion analyzer / distortion meter 11.5.1.2 Modulation analyzer / modulation

    meter 11.5.1.3 Spectrum analyzer 11.5.1,4 Impedance analyzer 11.5.1.5 Audio analyzer 11.5.1.6 Network analyzer

    11.5.2 Osiloskop 11.5.2.1 Oscilloscope 11.5.2.2 Digitizing oscilloscope 11.5.2.3 Storage oscilloscope 11.5.2.4 Plug-in-type oscilloscope

    11.5.3 Measuring receiver / signal analyzer

    11.5.4 Other measuring equipment

    12. Akustik dan Vibrasi

    12.1 Akustik

    12. 1.1 Sound level meter

    12. 1.2 Microphone

    12.2 Vibrasi

    12.2.1 Accelerometer

    12.2.2 Displacement

    12.2.3 Vibratiometer / Vibrometer

    13.Instrumen analisis 13.1 Spectro-photometry

    13.1.1 UV - Vis Spectrophotometer

    13.2 Peralatan uji kimila

    13.2.1 PH meter

    13.2.2 Viscometer

    14. Optik 14.1 Optical Power Meter

    14.2 Optical Time Domain Reflectometer

    14.3 Optical Light Source

    14.4 Optical Attenuator

    3. Kriteria Akreditasi

  • SR 05 Persyaratan Tambaha untuk Akreditasi Laboratorium Kalibrasi

    DP.01.19; Januari 2004 7 dari 18

    Dalam bagian ini dijelaskan interpretasi secara khusus dari beberapa bagian SNI 19 17025 : 2000 yang digunakan dalam akreditasi laboratorium kalibrasi.

    3.1 Personil (SNI 19-17025: 2000 klausul 5.2) 3.1.1. Personil yang bertanggungjawab dalam laboratorium dan penanggungjawab bagian pengukuran tertentu

    untuk laboratorium yang lebih besar, harus mempunyai pengetahuan yang memadai tentang prisnsip metrologi dan kemampuan untuk melakukan evaluasi kritis terhadap hasil pengukuran. KAN menilai kompetensi dan kemampuan personel melalui kegiatan yang dilakukan serta evaluasi terhadap kegiatan tersebut, yang ber