SOSIOLOGI PERTANIAN

89
SOSIOLOGI PERTANIAN OLEH Dr. Ir. HENDRO PRASETYO. M.Si MK SMT III FP JUR SOSEK UB

description

SOSIOLOGI PERTANIAN. OLEH Dr. Ir. HENDRO PRASETYO. M.Si MK SMT III FP JUR SOSEK UB. REFERENSI. Planck, U. 1993. Sosiologi Pertanian . Jakarta : Yayasan Obor Indonesia. Rahardjo . 1999. Pengantar Sosiologi Pedesaan dan Pertanian . Jogjakarta : Gadjah Mada University Press. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of SOSIOLOGI PERTANIAN

Page 1: SOSIOLOGI PERTANIAN

SOSIOLOGI PERTANIAN

OLEHDr. Ir. HENDRO PRASETYO. M.Si

MK SMT III FP JUR SOSEK UB

Page 2: SOSIOLOGI PERTANIAN

REFERENSI• Planck, U. 1993. Sosiologi Pertanian. Jakarta : Yayasan Obor

Indonesia.• Rahardjo. 1999. Pengantar Sosiologi Pedesaan dan Pertanian.

Jogjakarta : Gadjah Mada University Press.• Sajogya, Sajogya, P (Penyunting). 1999. Sosiologi Pedesaan.

Jogjakarta : Gadjah Mada University Press.• Soekanto, S. 1994. Sosiologi suatu Pengantar. Jakarta : PT Raja

Grafindo Persada.• Soekartawi. 1988. Prinsip Dasar Komunikasi Pertanian. Jakarta :

UI Press.• Susanto, AS. 1983. Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial.

Binacipta.• Wiriaatmadja, S. 1991. Pokok – pokok Sosiologi Pedesaan.

Jakarta : Yasaguna.

Page 3: SOSIOLOGI PERTANIAN

SEJARAH SINGKAT SOSIOLOGI• DALAM FASE PERMULAAN DARI SOSIOLOGI,IA BERPANGKAL PADA

FILSAFAT YANG DIKENAL DENGAN “ IBU ILMU PENGETAHUAN “. CONTOH :

PLATO (429 – 374. SM) ,MEMBAHAS UNSUR –UNSUR SOSIOLOGI DLM PEMBAHASAN TTG NEGARA.

ARISTOTELES (384 -322 SM ) ,MEMBAHAS UNSUR-UNSUR SOSIOLOGI DLM HUBUNGANNYA DENGAN ETIKA SOSIAL, YAITU BAGAIMANA “DAS SOLLEN” TINGKAH –LAKU MANUSIA DLM HUBUNGANNYA DG SESAMA MANUSIA ATAUPUN DIDLM KEHIDUPAN SOSIALNYA.

MACHIAVELLI (1469 – 1527), MEMBAHAS FAKTOR NEGARA DG UNSUR SOSIOLOGI ,YAITU NEGARA SBG PERSONIFIKASI DARI KEHIDUPAN MANUSIA SOSIAL YG NYATA.

Page 4: SOSIOLOGI PERTANIAN

SEJARAH SINGKAT SOSIOLOGI JEAN BODIN (1530 -1596),YANG MEMISAHKAN ANTARA

KEHIDUPAN POLITIK,SHG UNSUR SOSIOLOGI LEBIH MENONJOL LAGI.

IBNU KHALDUN (1332 -1406),MEMPUNYAI PEMIKIRAN SOSIOLOGI LEBIH TERPERINCI DAN LEBIH MAJU,YAITU MENDAHULUI AUGUS COMTE (1798-1853).

AUGUS COMTE,(1798- 1853),ORANG PERTAMA YG MEMAKAI ISTILAH SOSIOLOGI DAN MEMBEDAKAN RUANG LINGKUP DAN ISI SOSIOLOGI DG ILMU LAINNYA.DAN SETERUSNYA…

HERBERT SPENCER,LEBIH JELAS LAGI MENGGUNAKAN BENTUK BAHKAN NAMA SOSIOLOGI, YAITU DLM TULISANNYA “PRINCIPLES OF SOCIOLOGY “.(BERKEMBANG DI PRANCIS,JERMAN DAN AMERIKA SERIKAT).

SESUAI DG PERKEMBANGANNYA SOSIOLOGI BANYAK BERHUBUNGAN DENGAN FILSAPAT,SEJARAH DAN POLITIK.

Page 5: SOSIOLOGI PERTANIAN

PERKEMBANGAN SOSIOLOGI DI INDONESIA SBLM TH 1945

• AJARAN WULANG REH YG DICIPTAKAN OLEH SRI PADUKA MANGKUNEGORO DARI SURAKARTA,AL: MENGAJARKAN TATA HUBUNGAN ANTARA PARA ANGGOTA MASYARAKAT JAWA YG BERASAL DARI GOLONGAN (INTERGROUP RELATION) YG BERBEDA-BEDA,BANYAK MENGANDUNG ASPEK SOSIOLOGI;

• KIHAJAR DEWANTORO,PELOPOR PENDIDIKAN DI INDONESIA,MEMBERIKAN SUMBANGAN YG BESAR DLM KEPEMIMPINAN DAN KEKELUARGAAN;

• SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM JAKARTA,1934/1935. ILMU SOSIOLOGI DIAJARKAN BERSIFAT FILSAFAT ;

• SELAJUTNYA SETLAH PERANG DUNIA KEDUA ,1948.SOSIOLOGI MULAI DIAJARKAN DI AKADEMI ILMU POLITIK JOGYA,YG KMDIAN MELEBUR JADI UGM, DAN

• PADA TH 1962,SELO SOEMARDJAN MENERBITKAN BUKU SOSIOLOGI DAN MENGAJAR DI UGM.

Page 6: SOSIOLOGI PERTANIAN

DEFINISI SOSIOLOGI SOSILOGI BERASAL DARI KATA,LATIN : SOZIUS = KAWAN,

SEDANGKAN SEBAGAI ILMU IA MEMPEROLEH SISTIMATIKANYA (LOGOS = MENURUT ATURAN DAN SUSUNAN) DI KEMUDIAN HARI .

PITIRIM SOROKIN (1928), MENGATAKAN BAHWA SOSILOGI ADALAH ILMU YANG MEMPELAJARI :

- HUBUNGAN DAN PENGARUH TIMBAL BALIK ANTARA ANEKA MACAM GEJALA SOSIAL;

- HUBUNGAN DAN PENGARUH TIMBAL BALIK ANTARA GEJALA SOSIAL DEGAN GEJALA NON SOSIAL;

- CIRI- CIRI UMUM SEMUA JENIS GEJALA SOSIAL. ROUCEK DAN WARREN (1962),ADALAH ILMU YANG

MEMPELAJARI HUBUNGAN ANTAR MANUSIA DALAM KELOMPOK-KELOMPOK;

Page 7: SOSIOLOGI PERTANIAN

DEFINISI SOSIOLOGI WILLIAM F.OGBURN DAN MEYER F.NIMKOFF,SOSIOLOGI

ADALAH PENELITIAN SCR ILMIAH TERHADAP INTERAKSI SOSIAL DAN HASILNYA ORGANISASI SOSIAL;

J.A.A VAN DOORN DAN C.J.LAMMERS (1964), SOSILOGI ADALAH ILMU PENGETAHUAN TENTANG STRUKTUR-STRUKTUR DAN PROSES-PROSES KEMASYARAKATAN YANG BERSIFAT STABIL;

SELO SOEMARDJAN DAN SOELAEMAN (1974),SOSIOLOGI ADALAH ILMU MASYARAKAT YG MEMPELAJARI STRUKTUR SOSIAL DAN PROSES-PROSES SOSIAL,TERMASUK PERUBAHAN-PERUBAHAN SOSIAL.

Page 8: SOSIOLOGI PERTANIAN

HENRY PRATT FAIRCHILD,1976.

• SOSIOLOGI JELAS MERUPAKAN ILMU SOSIAL YG OBYEKNYA ADALAH MASYARAKAT. SOSIOLGI MRPKAN ILMU PENGET. YG BERDIRI SENDIRI KRN TELAH MEMENUHI SEGENAP UNSUR-UNSUR ILMU PENGETAHUAN,YG CIRI-CIRI UTAMANYA ADALAH :

BERSIFAT EMPIRIS,TEORITIS,KUMULATIF,DAN BERSIFAT NON – ETIS.

Page 9: SOSIOLOGI PERTANIAN

1.SIFAT-SIFAT HAKIKATNYA SOSIOLOGI

• SOSIOLOGI ADALAH ILMU SOSIAL BUKAN IPA ATAU ILMU KEROHANIAN;

• SOSIOLOGI BUKAN DISIPLIN ILMU YG NORMATIF,TETAPI SUATU DISIPLIN YG KATEGORIS;

• SOSIOLOGI MRPKAN ILMU PENGETAHUAN YG MURNI (PURE SCIENCE) DAN BUKAN ILMU TERAPAN (APPLIED SCIENCE);

• SOSIOLOGI MRPKAN ILMU PENGETAHUAN YG ABSTRAK BUKAN ILMU PENGETAHUAN YG KONGKRIT;

• SOSIOLOGI BERTUJUAN UNTUK MENGHASILKAN PENGERTIAN-PENGERTIAN DAN POLA-POLA UMUM;

• SOSIOLOGI MRPKAN ILMU YNG EMPIRIS DAN RASIONAL;• SOSIOLOGI MRPKAN ILMU PENGETAHUAN YG UMUM DAN BUKAN

ILMU PENGETAHUAN YG KHUSUS.

Page 10: SOSIOLOGI PERTANIAN

2. OBYEK SOSIOLOGI • ADALAH MASYARAKAT (SOCIETY), YG DILIHAT DARI SUDUT

HUBUNGAN ANTAR MANUSIA, DAN PROSES YG TIMBUL DARI HUBUNGAN MANUSIA DI DLM MASYARAKAT.BATASAN MASYARAKAT MENURUT BEBERAPA AHLI :

MAC IVER DAN PAGE,1961 . MASYARAKAT ADALAH SUATU SISTIM DARI KEBIASAAN DAN TATA CARA, DARI WEWENANG DAN KERJASAMA ANTARA BERBAGAI KELOMPOK DAN PENGGOLONGAN DARI BERBAGAI TINGKAH LAKU,SERTA KEBEBASAN -KEBEBASAN MANUSIA;

RALPH LINTON,1936.MASYARAKAT MRPKAN SETIAP KELOMPOK YG TELAH HIDUP DAN BEKERJA BERSAMA CUKUP LAMA SHG MRK DAPAT MENGATUR DIRI MRK DAN MENGANGGAP DIRI MRK SBG KESATUAN SOSIAL DG BATAS-BATAS YG JELAS;

SELO SOEMARDJAN,1968. MASYARAKAT ADALAH ORANG-ORANG YG HIDUP BERSAMA, YANG MENGHASILKAN KEBUDAYAAN.

Page 11: SOSIOLOGI PERTANIAN

DISIMPULKAN • BERBAGAI BATASAN TSB MEMILIKI

KESAMAAN SEBAGAI BERIKUT :MANUSIA YANG HIDUP BERSAMA;BERCAMPUR UNTUK WAKTU YANG LAMA;MEREKA SADAR SEBAGAI SUATU

KESATUAN;MEREKA MERUPAKAN SUATU SISTEM

HIDUP BERSAMA,YG MENGHASILKAN KEBUDAYAAN SHG MEREKA TERIKAT SATU SAMA YG LAIN.

Page 12: SOSIOLOGI PERTANIAN

ILMU SOSIAL

• ILMU SOSIAL BERANGKAT DARI ASUMSI BAHWA DALAM MASYARAKAT ADA TINGKAH LAKU YANG REGULARITAS/KEAJEGAN,

• PADA SOSIOLOGI : ADA NILAI YANG SEHARUSNYA, TETAPI LEBIH BANYAK MELIHAT APA YANG ADA SESUAI KENYATAANYA,

• BELAJAR SOSIOLOGI; MENCOBA MEMAHAMI APA DAN MENGAPA BISA BEGITU,ATAU FENOMENA APA?

• BUDAYA DAN MASYARAKAT (CULTURE AND SOCIETY)

Page 13: SOSIOLOGI PERTANIAN

LATIHAN• MENGAPA MANUSIA MEMBENTUK KELUARGA?• MENGAPA MANUSIA DULU MENYEMBAH DEWA?• MENGAPA SEJUMLAH ORANG MELANGGAR NORMA-

NORMA?• MENGAPA ADA ORANG YG KAYA DAN MISKIN?• MENGAPA ORANG SUKA MENYATU DLM KELOMPOK?• APA YG MENYEBABKAN MANUSIA ADA KONFLIK,BAIK

PERORANGAN MAUPUN KELOMPOK?• MENGAPA MASYARAKAT TERTENTU CEPAT

MENGALAMI PERUBAHAN DIBANDINGKAN DG MASYARAKAN LAINNYA?

Page 14: SOSIOLOGI PERTANIAN

PROSES SOSIAL DAN INTERAKSI SOSIALMK II SOSPERT AGROTEK UB

PROSES SOSIAL ADALAH : MERUPAKAN PENGARUH TIMBAL - BALIK ANTARA PELBAGAI

KEHIDUPAN BERSAMA,MISALNYA PENGARUH -MEMPENGARUHI ANTARA SOSIAL DAN POLITIK,POLITIK DENGAN EKONOMI,EKONOMI DENGAN HUKUM,DAN STERUSNYA.

INTERAKSI SOSIAL ADALAH : KUNCI DARI SEMUA KEHIDUPAN SOSIAL ,OLEH KARENA TANPA

INTERAKSI SOSIAL ,TAK AKAN MUNGKIN ADA KEHIDUPAN BERSAMA- SAMA.

BERLANGSUNGNYA PROSES INTERAKSI DIDASARKAN PADA BEBERAPA FAKTOR : ANTARA LAIN, FAKTOR,IMITASI,SUGESTI,IDENTIFIKASI DAN SIMPATI.FAKTOR FAKTOR TSB BISA BERGERAK SENDIRI-SENDIRI MAUPUN TERPISAH.

HUBUNGAN SOSIAL MASYARAKAT (SOCIETY), DIPENGARUHI OLEH:

Page 15: SOSIOLOGI PERTANIAN

SYARAT-SYARAT TERJADINYA INTERAKSI SOSIAL

ADANYA KONTAK SOSIAL (SOCIAL – CONTACT)

ADANYA KOMUNIKASI ( COMUNICATION)

KATA KONTAK BERARTI BERASAL DARI BAHASA LATIN CON ATAU CUM ( YG ARTINYA BERSAMA-SAMA) DAN TANGO (YG ARTINYA MENYENTUH),JADI ARTINYA SCR HARFIAH ADALAH BERSAMA-SAMA MENYENTUH,TETAPI SEBAGAI GEJALA SOSIAL ITU TDK PERLU BERARTI HUBUNGAN BADANIAH.TETAPI SESEORANG DPT BERHUBUNGAN DG PIHAK LAIN TANPA MENYENTUHNYA.

Page 16: SOSIOLOGI PERTANIAN

KONTAK SOSIAL DPT BERLANGSUNG DLM TIGA BENTUK

ANTARA ORANG-PERORANGAN,

ANTARA ORANG PERORANGAN DG SUATU KELOMPOK,

ANTARA SUATU KELOMPOK MANUSIA DG KELOMPOK MANUSIA LAINNYA.

Page 17: SOSIOLOGI PERTANIAN

3. HUBUNGAN SOSIAL MASYARAKAT(SOCIETY)

DIPENGARUHI OLEH :-INSTITUSI;

-STATUS,-ROLE,

-GROUP.

Page 18: SOSIOLOGI PERTANIAN

4. BENTUK-BENTUK INTERAKSI SOSIAL

KERJA SAMA (COOPERATION),PERSAINGAN (COMPETITION),PERTENTANGAN (CONFLICT).GILLIN DAN GILLIN,MENGGOLONGKAN LEBIH

LUAS LAGI: ADA DUA MACAM PROSES SOSIAL YG TIMBUL SBGAI AKIBAT ADANYA INTERAKSI SOSIAL,- PROSES YG ASOSIATIF

Page 19: SOSIOLOGI PERTANIAN

5. PROSES SOSIAL(INTERAKSI)• INTERAKSI : INDIVIDU DENGAN INDIVIDU, INDIVIDU DG

KELOMPOK, DAN KELOMPOK DENGAN KELOMPOK.

• ARAH INTERAKSI SOSIAL YAKNI: ASSOCIATIF DAN DIS ASSOCIATIF A. ASSOCIATIF : AKOMODASI: MENYATU KRN KEPENTINGAN,

ASSIMILASI : PEMBAURAN/CAMPUR, ORANG CINA ADOPSI BUDAYA JAWA ATAU SEBALIKNYA,

AMALGAMASI : DUA KEBUDAYAAN YANG BERBEDA DISATUKAN.

Page 20: SOSIOLOGI PERTANIAN

6.TIPOLOGI MASYARAKAT

MASYARAKAT AGRARIS,

MASYARAKAT INDUSTRI,

MASYARAKAT DESA, DAN

MASYARAKAT KOTA

Page 21: SOSIOLOGI PERTANIAN

LATIHAN

A. APA YG ANDA KETAHUI TENTANG :SOSIOLOGI,MASYARAKAT,PROSES SOSIAL,INTERAKSI SOSIAL,KONTAK SOSIAL,KEBUDAYAAN;IMITASI,SUGESTI ,IDENTIFIKASI,DEPLESI,STATUS,ROLE,ALKUL-TURASI,AKUMULASI , PERADABAN;DAN STRATIFIKASI SOSIAL;

B. APA PERBEDAAN ANTARA INTERAKSI SOSIAL DG KONTAK SOSIAL,JELASKAN;

C. APA SYARAT TERBENTUKNYA SUATU MASYARAKAT, KAMPUNG ,DESA DAN KOTA KECIL ? JELASKAN

Page 22: SOSIOLOGI PERTANIAN

MK III. SOSIOLOGI PERTANIAN DAN SOSIOLOGI PEDESAAN

SOS.PERTANIAN (AGRICULTURAL SOCIOLOGY)berkembang di indonesia tahun 1980, SERING DISAMAKAN DENGAN SOSIOLOGI PEDESAAN (RURAL SOCIOLOGY),berkembang di indonesia th 1960-70.

OBYEK SOSPED ADALAH PENDUDUK PEDESAAN YNG TERUS MENERUS ATAU SEMENTARA TINGGAL DISANA,OBYEKNYA MENELAAH HUBUNGAN MANUSIA DI DALAM DAN ANTARA KELOMPOK-KELOMPOK YG ADA DLM LINGKUNGAN PEDESAAN.

OBYEK SOSPERT ADALAH KESELURUHAN PENDUDUK YG BERTANI TANPA MEMPERHATIKAN JENIS TEMPAT TINGGALNYA,YG MEMBAHAS FENOMENA SOSIAL DALAM BIDANG EKONOMI PERTANIAN.

Page 23: SOSIOLOGI PERTANIAN

LANDASAN TEORI

A. PERANAN PETANI DLM MASYARAKAT. WOLF(1966),petani atau peasant adalah tukang cocok

tanam di pedesaan yg mengusahakan tanaman dan hewan ternak.Petani mempunyai kedudukan rangkap yaitu sebagai peleku ekonomi sekaligus kepala rumah tangga.Peranannya :

- penghasil makanan pokok bagi gol masy.lain, - merupakan sumber kesempatan kerja dan pen- dapatan bagi buruh, - sebagai sumber dana bagi pemerintah /devisa

Page 24: SOSIOLOGI PERTANIAN

JENIS-JENIS PERTANIAN (KOENTJARANINGRAT,1972)

1) BERCOCOK TANAM DILADANG (SHIFTING CULTIVATION),2) BERCOCOK TANAM TANPA IRIGASI MENETAP (RUDIMENTARY SEDENTARY

CULTIVATION),3) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIF DG IRIGASI

SEDERHANA ,TANAMAN POKOK PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,RICE DOMINANT),

4) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIVE DG IRIGASI IRIGASI SEDERHANA TANPA PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,WIHOUT RICE),

5) BERCOCOK TANAM SEKITAR LAUTAN TENGAH (MEDITERRANIAN AGRICULTURE),6) PERTANIAN BUAH-BUAHAN (SPECIALIZED HORTICULTURE),7) PERTANIAN KOMERSIAL DG MEKANISASI BERDASARKAN TANAMAN GANDUM

(COMMERCIAL GRAIN FARMING),8) PERTANIAN KOMERSIIL DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL LIVESTOCK AND

CROP FARMING),9) PERTANIAN PERKEBUNAN DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL PLANATATION

CROP TILLAGE).

Page 25: SOSIOLOGI PERTANIAN

TOKOH-TOKOH SOSIOLOGI(EARL R. BABBIE,1983)

TAHUN SARJANA KONSEP

1855186718761887188718931909192219411950

1951

AUGUSTE COMTEKARL MARXHERBERT SPENCERLEWIS MORGANFERDINAND TONIESEMILE DURKHEIMC.H.COOLEYMAX WEBERROBERT REDFIELDDAVID RIESMAN

TALCOTT PAARSONS

TEOLOGI METAPHISIK POSITIFKAPITALISME-SOSIALISME-KOMUNISNEBERSAHAJA- KOMPLEKSBIADAB-BABARIAN-BERADAPGEMEINSCHAFT-GESELLSCHAFTSOLIDARITA MEKANIK-SOLIDARITA ORGNIKKELOMPOK PRIMER-KEL. SKUNDERKARISMA-TRADISI-RASIONALFOLK-URBAN SOCIETYTRADITION-DIRECTED-INNER-DIRECTED-OTHER-DIRECTEDPARTICULARISM-UNIVERSALISMASCRIPTION-ACHIEVEMENTAFFECTIVITY-AFFECTIVE NEUTRALITYFUNCTIONAL DIFFUSENESS-SPECIFICITYCOLLECTIVE ORIENTATION-INDIVIDUAL ORIENTATION

Page 26: SOSIOLOGI PERTANIAN

STRUKTUR PERTANIAN (ULRICH PLANCK,1993)

PERTANIAN KELUARGA DAN SUKU :1. PENGGEMBALAAN BERPINDAH;2. PERLADANGAN BERPINDAH;3. PERTANIAN FEODALISTIK : -FEODALISME PERSEWAAN, -LATIFUNDIA / HACIENDA.4. PERTANIAN KELUARGA;5. PERTANIAN KAPITALISTIK;6. PERTANIAN SOSIALISTIK;7. PERTANIAN KOMUNISTIK.

Page 27: SOSIOLOGI PERTANIAN

JENIS-JENIS PERTANIAN (KOENTJARANINGRAT,1972)

1) BERCOCOK TANAM DILADANG (SHIFTING CULTIVATION),2) BERCOCOK TANAM TANPA IRIGASI MENETAP (RUDIMENTARY SEDENTARY

CULTIVATION),3) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIF DG IRIGASI

SEDERHANA ,TANAMAN POKOK PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,RICE DOMINANT),

4) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIVE DG IRIGASI IRIGASI SEDERHANA TANPA PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,WIHOUT RICE),

5) BERCOCOK TANAM SEKITAR LAUTAN TENGAH (MEDITERRANIAN AGRICULTURE),6) PERTANIAN BUAH-BUAHAN (SPECIALIZED HORTICULTURE),7) PERTANIAN KOMERSIAL DG MEKANISASI BERDASARKAN TANAMAN GANDUM

(COMMERCIAL GRAIN FARMING),8) PERTANIAN KOMERSIIL DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL LIVESTOCK AND

CROP FARMING),9) PERTANIAN PERKEBUNAN DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL PLANATATION

CROP TILLAGE).

Page 28: SOSIOLOGI PERTANIAN

DIMENSI PELAPISAN SOSIAL

• STRATIFIKASI SOSIAL : SBAGAI PIRAMIDA SOSIAL AKAN TERLIHAT DALAM DESA TYPE SATU KELAS ,YAKNI SETIDAKNYA MEMENUHI DUA PERYARATAN YAITU:

1. PERTAMA, APABILA KESAMAAN DLM KEPEMILIKAN TANAH,WARGANYA TDK BERSIFAT MUTLAK,

2. KEDUA, APABILA TDK ADA OKUPASI-OKUPASI LAIN DARI LUAR SEKTOR PERTANIAN YG DAPAT MENJADI ALTERNATIF BEBAS BAGI WARGANYA.

Page 29: SOSIOLOGI PERTANIAN

STRATIFIKASI SOSIAL• MENGAPA DALAM MASYARAKAT TERJADI PELAPISAN-PELAPISAN ? JAWABNYA : KARENA MASYARAKAT DILEKATI OEH NILAI-

NILAI,KEBERADAAN NILAI MENGANDUNG KELANGKAAN , TIDAK MUDAH DIDAPAT, DAN OLEH KARENANYA MEMBERI HARGA PADA PENYANDANGNYA.

SIAPA YANG MEMPEROLEH NILAI-NILAI LEBIH BANYAK SEMAKIN TERHORMAT ATAU SEMAKIN TINGGI KEDUDUKANNYA

SECARA UMUM HAL YANG MENGANDUNG NILAI- NILAI ADALAH : HARTA/KEKAYAAN, JENIS MATA PENCARIAN, PENDIDIKAN,KEAGAMAAN,KETURUNAN, DAN DLM MASYARAKAT YG SEDERHANA UNSUR-UNSUR BIOLOGIS

(USIA DAN JENIS KELAMIN ).

Page 30: SOSIOLOGI PERTANIAN

STRUKTUR BIOSOSIAL

FAKTOR ,YANG MENCIPTAKAN STRATIFIKASI SOSIAL (STRUKTUR SOSIAL VERTIKAL) ADALAH FAKTOR BIOLOGIS,

FAKTOR BIOLOGIS,TIDAK HANYA BERKAITAN DENGAN STRUKTUR SOSIAL VERTIKAL,MELAINKAN JUGA STRUKTUR SOSIAL HORISONTAL,

STRUKTUR SOSIAL VERTIKAL DAN HORISONTAL , BERKAITAN DG JENIS KELAMIN, USIA,PERKAWINAN, SUKU BANGSA DLL

Page 31: SOSIOLOGI PERTANIAN

LIMA FAKTOR YG DETERMINAN THD SISTEM PELAPISAN SOSIAL

• PENDAPAT SMITH DAN ZOPT (1970) :1. LUAS KEPELIKAN TANAH DAN SEJAUH MANA

PEMILIKAN ITU TERKONSENTRASI DITANGAN SEJUMLAH KECIL ORANG ATAU SEBALIKNYA MERATA,

2. PERTAUTAN ANTARA PERTANIAN DAN SEKTOR INDUSTRI,

3. BENTUK BENTUK KEPEMILIKAN ATAU PENGUASAAN TANAH,

4. FREKUENSI PERPINDAHAN PETANI DARI LAHAN PERTANIAN SATU KELAINNYA,

5. KOMPOSISI RASIAL PENDUDUK.

Page 32: SOSIOLOGI PERTANIAN

PENGGOLONGAN PEMILIKAN TANAH DI JAWA(SOETARDJO K. 1960)

1. WARGA BAKU,WARGA DESA YG MEMILIKI TANAH,RUMAH,PEKARANGAN,(ORANG BAKU,SIKEP,GOGOL KENCENG,KULI/WONG KENCENG),

2. a.WARGA YG MEMPUNYAI RUMAH DAN TANAH PEKARANGAN (LINDUNG,ANGGURAN KAMPUNG,KULI,SIKEP NO.2,SETENGAH KENCENG),

b.WARGA YG MEMPUNYAI RUMAH DIATAS PEKARANGAN ORANG LAIN(WONG DEMPEL,MENUMPANG,NUMPANG KARANG)

3. a.WARGA DESA YG KAWIN DAN MONDOK DIRUMAH ORANG ORANG LAIN,ORANG-2 TUA,ORANG BARU(RANGKEPAN,KUMPULAN,NUSUP,KEMPITAN),

b.PEMUDA YANG BELUM KAWIN(JOKO,SINOMAN)

Page 33: SOSIOLOGI PERTANIAN

EMPAT PELAPISAN SOSIAL DI KALANGAN MASY. PEDESAAN JOGYAKARTA

(M.YASPAN ,1960)1. KULI KENCENG,YAKNI MRK YG MEMILIKI TANAH

PEKARANGAN DAN SAWAH,2. KULI GUNDUL,YAITU HANYA MEMILIKI SAWAH,3. KULI KARANGKOPEK,YAITU WARGA YG HANYA

MEMILIKI PEKARANGAN SAJA,4. INDUNG TLOSOR,YAITU MREKA YG HANYA

MEMILIKI RUMAH SAJA DIATAS TANAH ORANG LAIN

Page 34: SOSIOLOGI PERTANIAN

PELAPISAN SOSIAL DIBEDAKAN ATAS (TER HAAR ,1960)

1. GOLONGAN PRIBUMI PEMILIK TANAH(SIKEP,KULI, BAKU ATAU GOGOL),

2. GOLONGAN YG HANYA MEMILIKI RUMAH DAN PEKARANGAN SAJA,ATAU TANAH PERTANIAN SAJA( INDUNG,ATAU LINDUNG),

3. GOLONGAN YG HANYA MEMILIKI RUMAH SAJA DIATAS TANAH ORANG LAIN,MENCARI NAFKAH SENDIRI(NUMPANG)

Page 35: SOSIOLOGI PERTANIAN

PROSES SOSIAL(INTERAKSI)• INTERAKSI : INDIVIDU DENGAN INDIVIDU, INDIVIDU DG

KELOMPOK, DAN KELOMPOK DENGAN KELOMPOK.

• ARAH INTERAKSI SOSIAL YAKNI: ASSOCIATIF DAN DIS ASSOCIATIF A. ASSOCIATIF : AKOMODASI: MENYATU KRN KEPENTINGAN,

ASSIMILASI : PEMBAURAN/CAMPUR, ORANG CINA ADOPSI BUDAYA JAWA ATAU SEBALIKNYA,

AMALGAMASI : DUA KEBUDAYAAN YANG BERBEDA DISATUKAN.

Page 36: SOSIOLOGI PERTANIAN

B. DISASSOCIATIF

• TERDIRI DARI :KOMPETISI : TINGKAT DISASSOCIATIF RENDAH,

KONFLIK : MEMPEREBUTKAN HAL YANG BEDA,TAK MUNGKIN ADA KONSENSUS/DAMAI, DISELESAIKAN DENGAN REVOLUSI,

KONTRAVEN : MENGHAMBAT PENCAPAIAN TUJUAN ORANG LAIN.

Page 37: SOSIOLOGI PERTANIAN

TUGAS : BAGI 5 KELOMPOK SOSIOLOGI PERTANIAN PILIH JUDUL DIBAWAH INI

PEMBAHASAN DLM PERSFEKTIF SOSIOLOGI PERTANIAN.1. STRUKTUR PERTANIAN DI INDONESIA,2. ORGANISASI SOSIAL MASYARAKAT PERTANIAN DI

INDONESIA,3. MASYARAKAT TANI DALAM PEMBANGUNAN,4. BENTUK-BENTUK PENGORGANISASIAN PRODUKSI

PERTANIAN,5. MASA DEPAN PERTANIAN DI INDONESIA.

MINGGU DEPAN SUDAH MULAI DIPRESENTASIKAN !

Page 38: SOSIOLOGI PERTANIAN

MK.IV.DESA SATU KELAS DAN DUA KELAS• DESA SATU KELAS DAN DUA KELAS MEMILIKI

KARAKTERISTIK YANG BERBEDA :• PERTAMA DESA SATU KELAS,YANG KEPEMILIKAN

LAHAN/TANAH WARGANYA RATA-RATA SAMA SEMUA,• DESA TYPE INI PETANINYA MASUK KELAS

MENENGAH,MRK PEMILIK SEKALIGUS PENGGARAP,DENGAN PERTANIAN UKURAN KELUARGA (FAMILY SIZED FARM),

• KEDUA,DESA SATU KELAS DENGAN KEPELIKAN LAHANNYA RATA-RATA SEMPIT, TERGOLONG PETANI KELAS BAWAH ,MEREKA TIDAK MENGGARAP MILIK ORANG LAIN,BEBAS.

Page 39: SOSIOLOGI PERTANIAN

BAGAIMANA DENGAN INDONESIA• ULRICH PLANCK, 1990, DILUAR JAWA TANAH MASIH LUAS, ASET

YANG BERHARGA BUKAN TANAH PERTANIANNYA MELAINKAN TENAGA KERJANYA, TANAH BARU BERHARGA SETELAH DIOLAH,

• TANAH DI LUAR JAWA YG LUAS TIDAK MENJADI DASAR PENENTUAN PELAPISAN SOSIAL SESEORANG,BAHKAN BIASANYA TANAH YG LUAS MILIK DESA/ADAT,

• DI PULAU JAWA, KARENA SCR HISTORIS PERNAH DIBAWAH KEKUASAAN KERAJAAN DAN PENJAJAH,SITUASI INI MENCIPTAKAN STRATIFIKASI YG TAJAM ANTARA: PETANI PENGGARAP,,SIKEP MAUPUN NUMPANG,DENGAN PRIYAYI PEMEGANG TANAH,

• PADA JAMAN BELANDA,TATANAN MASYARAKAT SEMACAM INI JUSTRU DIMANTAPKAN LEWAT CULTUURSTELSEL,NAMUN STLAH MERDEKA TANAH PERTANIAN MENJADI MILIK PERORANGAN WALAUPUN TERBATAS/SEMPIT, TETAPI TIAP2 DESA ADA PEMILIK TANAH YG LUAS SHG MENGAKIBATKAN TERCIPTANYA POLARISASI.

Page 40: SOSIOLOGI PERTANIAN

TYPE DESA DUA KELAS• PARA PEMILIK TANAH/TUAN TANAH TINGGAL DI TANAH MILIK

MEREKA, ATAU TINGGAL DIKOTA-KOTA (ABSENTEE),• BERDASARKAN KEPEMILIKAN ATAU PENGUASAAN TANAH

PERTANIANYA, ADA YANG DESA YG TIDAK MEMPERLIHATKAN PELAPISAN SOSIALNYA, DAN ADA PULA DESA YANG MENUNJUKAN ADANYA PELAPISAN SOSIAL YANG TAJAM,

• PADA DESA TYPE TERAKHIR MENUNJUKAN ADANYA POLARISASI SOSIAL,

• POLARISASI MEMILIKI PERBEDAAN DENGAN PELAPISAN SOSIAL, YAKNI DLM POLARISASI ANTARA KELOMPOK-KELOMPOK SOSIAL YG ADA TIDAK LAGI BERSIFAT GRADUAL SEPERTI DLM PELAPISAN SOSIAL,MELAINKAN BERSIFAT DISKRET , ARTINYA KELOMPOK-2 ITU MENJADI DUA BAGIAN YG TERPISAH YG MENCOLOK.

Page 41: SOSIOLOGI PERTANIAN

MENURUT SMITH DAN ZOPT (1970)

• DESA TYPE DUA KELAS , MENUNJUKAN STRATIFIKASI SOSIAL YANG TAJAM DAN KAKU,DAN STRATIFIKASI INI TDK MENUNJUKAN INDIKATOR KEMAJUAN,CENDERUNG MANDEG(STAGNASI) ATAU KETERBELAKANGAN,

• KONSEP STRATIFIKASI SOSIAL MENJADI INDIKATOR KEMAJUAN APABILA JARAK SOSIAL ANTARA LAPISAN TIDAK TERLALU JAUH DAN TAJAM,SERTA MEMUNGKINKAN TERJADINYA MOBILITAS VERTIKAL SECARA MUDAH,

• PEMILIKAN TANAH YG SEMPIT, TIDAK MEMBERIKAN AKSES BAGI PEMILIKNYA UNTUK MENINGKATKAN STATUS,SEKALIPUN PINTU KEBEBASAN TERBUKA.

Page 42: SOSIOLOGI PERTANIAN

CIRI-CIRI DESA

KALAU MASIH MEMILIKI > 9 ADAT, MK TERIKAT TRADISI

KALAU MEMILIKI > 7 ADAT,MAKA TRANSISI,

KALAU MEMILIKI < 7 ADAT, MAKA MAJU

Page 43: SOSIOLOGI PERTANIAN

TIPOLOGI MASYARAKAT

MASYARAKAT AGRARIS,

MASYARAKAT INDUSTRI,

MASYARAKAT DESA, DAN

MASYARAKAT KOTA

Page 44: SOSIOLOGI PERTANIAN

12. DEFERENSIASI SOSIAL MELIPUTI

a) STRATIFIKASI SOSIAL : STATUS,KELAS,KEKUASAAN,

b) DEF.FUNGSIONAL: HIRARKIE,

c) SUB KULTUR : GANDER,RAS,ETNIK,AGAMA.

Page 45: SOSIOLOGI PERTANIAN

DIFERENSIASI SOSIAL SMITH DAN ZOPT ,1970,UNTUK MEMAHAMI MK DG

MENEGASKAN APA YG DIMAKSUD KELOMPOK SOSIAL,YAITU MENCAKUP 3 ELEMEN , YAITU :

PLURALITAS SUBYEKTIF,INTERAKSI ANTARA SUBYEK-SUBYEK ITU, DAN SOLIDARITAS/KOHESI SOSIAL MEREKA,

SEMAKIN TINGGI PLURALITAS,SEMAKIN TINGGI DIFERENSIASI ATAU HETEROGENITAS SOSIAL MASYARAKAT,

INTERAKSI,SUATU KELOMPOK TANPA ADANYA INTERAKSI DENGAN ANGGOTNYA, BUKANLAH MERUPAKAN SATU KESATUAN YG FUNGSIONAL,

SOLIDARITAS ATAU KOHESI SOSIAL SANGAT PENTING DLM PEMBENTUKAN KELOMPOK SOSIAL,SOLIDARITAS MENCIPTAKAN WE FEELING GROUP,ATAU KEKITAAN,

Page 46: SOSIOLOGI PERTANIAN

EMILE DUKHEIM MEMBAGI DUA TYPE KOHESI:1. KOHESI YANG DIDASARKAN ATAS KESAMAAN –KESAMAAN

DIANTARA ANGGOTA KELOMPOK,

2. KOHESI YANG DIDASARKAN ATAS HUBUNGAN SALING TERGANTUNG DALAM DIVISI KERJA,

BILA DIKAITKAN DENGAN 3 ELEMEN KELOMPOK TSB DIATAS, MAKA PADA PENGELOMPOKAN MASYARAKAT DESA PADA HAKEKATNYA ADALAH :TERMASUK MASYARAKAT DG PLURALITAS RENDAH SHG TIDAK MENCIPTAKAN DIFERENSIASI/HETEROGENITAS, CENDERUNG TERMASUK TYPE KELOMPOK PRIMER,DAN CENDERUNG TYPE KOHESI SOSIAL YG BERLANDASKAN SOLIDARITAS MEKANIK

Page 47: SOSIOLOGI PERTANIAN

ADA 14 VARIABEL SOLIDARITAS MEKANIK(SOROKIN,ZIMMERMAN DAN GALPIN)

1. KEKERABATAN DAN HUBUNGAN DARAH,2. PERKAWINAN,3. KESAMAAN DALAM AGAMA/KEPERCAYAAN,4. KESAMAAN DALAM BAHASA/ADAT,5. KEDEKATAN DALAM SUATU DAERAH,6. PEMILIKAN DAN PENGGUNAAN TANAH BERSAMA,7. ADANYA TANGGUNG JAWAB BERSAMA,8. KEBERSAMAAN DLM KEPENTINGAN OKUPASI,9. KEBERSAMAAN DLM KEPENTINGAN EKONOMI,10. SAMA-SAMA MENJADI BAWAHAN SESEORANG,11. KESAMAAN DALAM AKSES TERHADAP SUATU LEMBAGA,12. KESAMAAN BERSAMA/PERTAHANAN,13. SALING TOLONG-MENOLONG,14. HIDUP DAN PENGALAMAN BERSAMA.

Page 48: SOSIOLOGI PERTANIAN

MASYARAKAT MAJEMUK

• TERDIRI DARI : a. HORISONTAL (SUBKULTUR), b. VERTIKAL (STRATIFIKASI)

• MOBILITAS SOSIAL : - HORISONTAL

YAKNI,URBANISASI,IMIGRASI,TRANSMIGRASI- VERTIKAL

Page 49: SOSIOLOGI PERTANIAN

MOBILITAS VERTIKAL

• ADALAH MERUPAKAN PENINGKATAN STATUS MENAIKI TANGGA SOSIAL/EKONOMI.

• MOBILITAS VERTIKAL DIBAGI MENJADI DUA :1. INTERGENERATION,YANG MENGALAMI

MOBILITAS VERTIKAL BUKAN DIA TETAPI ANAKNYA,

2. INTRA GENERATION,YANG MENGALAMI MOBILITAS VERTIKAL BUKAN ANAKNYA TAPI DIA SENDIRI.

Page 50: SOSIOLOGI PERTANIAN

PELAPISAN SOSIAL MASY.DESA(KOENTJARANINGRAT,1964)

1. KETURUNAN CIKAL BAKAL DESA DAN PEMILIK TANAH(KENTOL),

2. PEMILIK TANAH DILUAR GOLONGAN KENTOL(KULI),

3. YANG TIDAK MEMILIKI TANAH

Page 51: SOSIOLOGI PERTANIAN

MK IV.MASYARAKAT TANI DALAM PEMBANGUNAN

ARTI DARI UNSUR TANI,USAHA DAN KELUARGA TANI, STRUKTUR SOSIAL PEDESAAN : - KELOMPOK PRIMER, -KELUARGA BESAR DI PEDESAAN, - TETANGGA, -STRUKTUR LAPISAN

Page 52: SOSIOLOGI PERTANIAN

ARTI DARI USAHA TANI

• PETANI MERUPAKAN KELOMPOK MASYARAKAT YANG PENTING ARTINYA,

• MRPKAN KESATUAN USAHA MANDIRI YANG MELIBATKAN SEBAGIAN BESAR KELUARGANYA

• USAHA TANI INI MRPKAN BENTUK USAHA PALING BANYAK DAN HASIL USAHA TANI MEMASOK KEBUTUHAN PASAR,

• PETANI MRPKAN MASALAH PEMBANGUNAN YANG BENAR2 SULIT/TIDAK MUDAH MELIBATKAN MEREKA DLM KEMAJUAN EKONOMI DAN SOSIAL.

Page 53: SOSIOLOGI PERTANIAN

USAHA DAN KELUARGA TANI1) SEBAGAI KESATUAN PRODUKSI DAN KONSUMSI,2) TERORGANISIR MENURUT MASING2 STRUKTUR KELUARGA TANI YG

BERLAKU,3) KEGIATAN USAHA TANI DITUJUKAN UNTUK MENJAMIN KEPERLUAN

HIDUP KELUARGA,MELALUI PRODUKSI SUBSISTEN,4) KARENA KELENGKAPAN TEKNIK YG TDK MEMADAI,MK FAKTOR

PROD.TENAGA KERJA,TENAGA KELUARGA,5) PERAN JENIS KELAMIN DAN GENERASI,SERTA PEMBAGIAN KERJA

TERIKAT BUDAYA,6) IBU MEMPUNYAI POSISI KUAT DLM EKONOMI KELUARGA DAN

BETERNAK,7) DG ADANYA PERKEMBANGAN EKONOMI DAN PRODUKSI YG MENINGKAT

UNTUK PASAR, MK POSISI SOSIAL –EKONOMI MENGALAMI PERUBAHAN.

Page 54: SOSIOLOGI PERTANIAN

STRUKTUR SOSIAL PEDESAAN

1) MAKNA KELOMPOK PRIMER,SGBAI UNSUR YG MEMBENTUK MASYARAKAT.

• KELOMPOK PRIMER DITANDAI : - KECILNYA KELOMPOK, -LEMAHNYA TINGKAT FORMALISASI, -LEMAHNYA SOLIDARITAS/PERSATUAN ANGGOTA, -LEMAHNYA KETERKAITAN DG NORMA2

KELOMPOK.

Page 55: SOSIOLOGI PERTANIAN

2.KELOMPOK SEKUNDER

1. BERCIRIKAN ORGANISASI,RASIONAL,BERORIENTASI KE TUJUAN SFESIFIK DAN MEMPUNYAI JUMLAH ANGGOTA BANYAK,

2. SANGAT DIBUTUHKAN SEMUA KALANGAN,MENGHADAPI PROSES MODERNIASI,

3. NAMUN HINGGA SEKARANG BLM BERKEMBANG DAN MEMILIKI TEROBOSAN YG SESUAI HARAPAN STAKEHOLDER,CONTOH KOPERASI.

4. MENGAPA BILA KELOMPOK PRIMER MENONJOL,KELOMPOK KOPERASINYA TIDAK?

Page 56: SOSIOLOGI PERTANIAN

3.KELUARGA BESAR (EXTENDED) DI PEDESAAN

1. KELOMPOK PRIMER TERPENTING DI DUNIA TANI ADALAH IKATAN KELUARGA, TETANGGA DAN KELOMPOK LOKAL,

2. PERBEDAANYA DG MASYARAKAT INDUSTRI,KELUARGA BESAR/GARIS KETURUNAN/KLAN,DIMASYARAKAT PERTANIAN LEBIH HIDUP DAN BERFUNGSI SCR EKONOMI,SOSIAL DAN POLITIS,

Page 57: SOSIOLOGI PERTANIAN

ENAM FUNGSI POTENSIAL KELUARGA BESAR DI PEDESAAN

1) TINGGAL BERSAMA-SAMA SATU KELUARGA BESAR,SATU ATAP SATU HALAMAN RUMAH,

2) RUMAH TANGGA BERSAMA,3) PRODUKSI BERSAMA,ORANG TUA, ANAK DAN KERABAT

LAINNYA,USAHA PERTANIAN MANDIRI,4) PEMBAGIAN ALAT-ALAT PRODUKSI,5) PENOPANG SOLIDARITAS DAN JAMINAN SOSIAL, HAL2 YG TERLALU

MAHAL SCR EKONOMI DIAMBIL ALIH OLEH IKATAN KELUARGA,6) WEWENANG MEMBUAT KEPUTUSAN EKONOMI YG PENTING

MENGANDUNG RESIKO,OLEH TETUA DESA.FUNGSI 2 TERSEBUT DIATAS DIJALANKAN BERDASARKAN PRISIP

SOLIDARITAS DALAM MASYARAKAT TANI, BGTU JUGA USAHA TETAP BERPEGANG PD FUNGSI KELIMA.

Page 58: SOSIOLOGI PERTANIAN

4.TETANGGA

• SETELAH KELUARGA KELOMPOK PRIMER TERPENTING ADALAH TETANGGA DAN TEMAN,

• TETANGGA MENDORONG TERBENTUKNYA KELOMPOK TANI,

• KERJASAMA MENINGKAT KARENA TERIKAT SOLIDARITAS,BERKURANG AKIBAT INDIVIDUAL,

• PETANI KECIL AKAN LEBIH SENANG BERGAUL SESAMANYA,

• MERUPAKAN TEMPAT INTERAKSI SOSIAL ANTARA KELOMPOK DAN INDIVIDU.

Page 59: SOSIOLOGI PERTANIAN

5.HIERARKI DESA

• DESA YG TERPENCIL DAN KURANG BERKEMBANG SECARA EKONOMI, SAMPAI SEKARANG MEMPUNYAI TINGKAT OTONOMI YG LEBIH BESAR DI BID.SOSIAL DAN POLITIK,

• MASYARAKAT PATUH PADA KETUA ADAT/SUKU,ORANG YG LEBIH TUA PENGALAMAN,ATAU PERANGKAT DESA.

Page 60: SOSIOLOGI PERTANIAN

6.STRUKTUR LAPISAN DAN KASTA

• STATUS PETANI TERGANTUNG• KEKAYAAN/KETURUNAN/JABATAN,• HAK KEPEMILIKANYA,• PETANI KAYA MEMBENTUK LAP.ATAS,• PETANI KECIL MASUK LAP. MENENGAH,• PENGRAJIN MASUK LAP.BAWAH-MENENGAH,• PEDAGANG MASUL LAP.MENENGAH/ATAS.• KASTA BAGI PETANI PEDESAAN INDONESIA TDK

NAMPAK

Page 61: SOSIOLOGI PERTANIAN

7.KETERGANTUNGAN DAN PENGHISAPAN

• YANG PERLU DIAMATI ADALAH :• ARTI PEMILIKAN TANAH DLM BANGUNAN HIERARKI

MASYARAKAT DESA,PETANI MEMILIKI HAK ISTIMEWA,

• PETANI KAYA MEMILIKI STATUS SOSIAL YG TINGGI DI DESA,MEMILIKI KEKUASAAN EKONOMI, SOSIAL DAN POLITIK,

• PETANI MISKIN TDK MEMILIKI HAK ISTIMEWA,SHG MEREKA KETERGANTUNGAN PD PETANI KAYA,MRK MISKIN DAN SULIT KELUAR DARI JERAT HUTANG,

Page 62: SOSIOLOGI PERTANIAN

PENGHISAPAN

• KARENA SOLIDARITAS KELUARGA DAN TETANGGA TERBATAS SISTUASI KEUNGANNYA DAN KRN KRIDIT RESMI SULIT DIDAPATKAN MAKA MEREKA PERGI KE RENTENIR,

• MEREKA TAMBAH MISKIN,SULIT KELUAR DARI JERAT HUTANG PD PETANI KAYA,(PENGHISAPAN I),

• PENGHISAPAN KEDUA PERMINTAAN AKAN LAHAN GARAPAN/TERNAK, YAKNI SISTEM BAGI HASIL DARI:MARO,MERTELU,MRAPAT,

• PENGHISAPAN III, DAERAH PADAT PENDUDUK,LAP.KERJA KURANG MK UPAH MINIMUM

Page 63: SOSIOLOGI PERTANIAN

BERTAHAN DAN BERUBAHNYA MODEL PERILAKU PETANI

• KARENA ADANYA PERUBAHAN SOSIAL YG BESAR DLM MASYARAKAT PETANI,

• TERGANTUNG SUBCULTURE OF PEASANTRY, DLM MENGAMANKAN NILAI2 YANG ADA,

• TERGANTUNG PD CULTURAL LAG/ KETERBELAKANGAN,• TANAH MRPKAN FAKTOR PRODUKSI,MK MRK

MEMPERTAHANKAN TANAH,• ADA HUBUNGAN EMOSIONAL TINGGI DG KEPEMILIKAN

TANAH, KRN MENUNJANG KEMANDIRIAN EKONOMI PEDESAAN,

Page 64: SOSIOLOGI PERTANIAN

PENGARUH YG MEMBUAT DINAMIS MASYARAKAT TANI PEDESAAN

• PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PEDESANAAN,JALAN DESA/USAHA TANI,IRIGASI,WADUK,

• PEMBANGUNAN PASAR PEDESAAN,PENDIDIKAN/PELATIHAN TEKNOLOGI,/EMPOWERMENT,

• MEDIA INFORMASI DAN KOMUNIKASI,• KELOMPOK TAHLILAN/RELIGIUS/KELOMPOK

ARISAN,KOPERSASI SIMPAN PINJAM,

Page 65: SOSIOLOGI PERTANIAN

PENGAMBIL AN KEPUTUSAN DAN KESEDIAAN MENANGGUNG RESIKO PETANI

• MENGAMBIL KEPUTUSAN KRN BANYAKNYA TAWARAN INOVASI TEKNOLOGI, DIDASARKAN PD: PENGALAMAN DAN NORMA KELOMPOK,

• PERILAKU PETANI DLM MENANGGUNG RESIKO DIDASARKAN PD EKONOMI: KELUARGA TETAP SURVIVE , PROFIT, DAN ADANYA JAMINAN,

• PERTIMBANGAN NON EKONOMI : PENDIDIKAN, KAPASITAS USAHA, TEMPERAMEN,DAN GENETIK INDIVIDUAL.

Page 66: SOSIOLOGI PERTANIAN

MASYARAKAT PETANI DI DALAM MASYARAKAT KESELURUHAN

• USAHA PEMBANGUNAN NEG. BERKEMBANG MASIH BERFOKUS PADA PERKOTAAN DAN INDUSTRI, DARI PADA PERTANIAN- DESA,

• AKIBATNYA PETANI BELUM MENEMUKAN IDENTITAS BARUNYA DALAM PROSES PEMBANGUNAN EKONOMI DAN MASAYARAKAT,

• PETANI KECIL TIDAK TERLIBAT DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN,

• SIKAP MENOLAK TERHADAP PROGRAM PEMERINTAH, PARTAI DAN PELAKU PEMBANGUNAN, SEMAKIN MELUAS BAGI PETANI KECIL,

• PENGHISAPAN DAN KEMISKINAN MENGAKIBATKAN ,POTENSI REVOLUSI PETANI.

Page 67: SOSIOLOGI PERTANIAN

MASA DEPAN EKONOMI TANI

• NEGARA BERKEMBANG MENGIKUTI TEORI MARXIS BERORIENTASI KE EROPA, YAITU PENERAPAN BERPRODUKSI KAPITALIS DAN KONSENTRASI PERUSAHAAN,

• PASAR GLOBAL,• AKIBATNYA LENYAPNYA KESATUAN MASYARAKAT

SUKU/ADAT/KELOMPOK, SECR PERLAHAN PEMISAHAN PETANI DARI LAHANNYA,

• MARGINALITAS PETANI MENINGKAT,• MASA DEPAN PETANI SEMAKIN RUMIT.

Page 68: SOSIOLOGI PERTANIAN

BERTAHAN DAN BERUBAHNYA MODEL PERILAKU PETANI

SISTIM NILAI DAN PERILAKU,PENGARUH YG MEMBUAT DINAMIS,MENGAMBIL KEPUTUSAN DAN KESEDIAAN

MENGAMBIL RESIKO,

MASYARAKAT TANI DLM MASYARAKAT KESELURUHAN

MASA DEPAN EKONOMI PETANI

Page 69: SOSIOLOGI PERTANIAN

MK.V.ORGANISASI SOSIAL MASYARAKAT PERTANIAN DI INDONESIA

• MENURUT WOLFGANG MARSCHALL DAN BLUST,1980 DI INDONESIA DISEBUT ORGANISASI KEKELUARGAAN,

• ORG.KEKELUARGAAN DIBAGI MENJADI DUA YAITU : SECARA LINEAL DAN SECARA BILATERAL,

1) ORGANISASI LINEAL,MRPKAN ORGANISASI PERTANIAN MENGUTAMAKAN KEKELUARGAAN UNTUK MEMPERKUAT SISTEM PEREKONOMIAN,

- ORGANISASI INI MENERAPKAN PERLADANGAN BERPINDAH,DIPERKUAT DENGAN PERKAWINAN ASEMETRIS,MRPKAN PRINSIP STRUKTURAL BAGI MASYARAKAT DI INDONESIA BARAT DAN TIMUR, KEPADATAN PENDUDUK RENDAH.

Page 70: SOSIOLOGI PERTANIAN

2).ORGANISASI BILATERAL

ORGANISASI KEKELUARGAAN ,DALAM MEMPERKUAT EKONOMI TANINYA MAKA PERKAWINAN BILATERAL/KERABAT, MERUPAKAN YANG PALING COCOK,

JENIS PERTANIAANYA, MENETAP YAKNI BUDIDAYA PADI SAWAH TEKNIS DAN TADAH HUJAN SERTA PALAWIJA, ORGANISASI INI DI JAWA DAN BALI,

NENEK MOYANG TERPISAH,PENGELOLAAN LAHAN DISERAHKAN PADA INDIVIDU, KEPADATAN PENDUDUK TINGGI.

Page 71: SOSIOLOGI PERTANIAN

ORGANISASI KELOMPOK TANI DI INDONESIA

KEADAAN ORGANISASI KELOMPOK TANI : a.SRTUKTUR ORGANISASI, b.ELITE DAN KEPEMIMPINANYA, c. KETERLIBATAN ANGGOTANYA, d. PEMBAGIAN FUNGSI-FUNGSI DLM ORGNSSI.KAITAN KELOMPOK TANI DG MASYARAKAT DESA, KAITAN KELOMPOK TANI DG PEMERINTAH DESA,KAITAN KLP. TANI DG ORGANISASI PEMBINAANYA

Page 72: SOSIOLOGI PERTANIAN

D.KELOMPOK TANI

• WONG,1979. BAHWA KEUNTUNGAN DIBENTUKNYA KELOMPOK TANI ADALAH SBB:

- ERATNYA MEMBANGUN INTERKASI DLM KLP, - TERARAHNYA SCRA CEPAT JIWA KERJASAMA, - MEMPERLANCAR PROSES INOVASI, - MENAIKKAN RATA-RATA PENGEMB. HUTANG, - MENINGKATKAN ORIENTASI PASAR, - MEMBANTU PEMBAGIAN IRIGASI, - MEMPERLANCAR MEMPEROLEH SAPRODI.

Page 73: SOSIOLOGI PERTANIAN

LEMBAGA INFORMAL DAN FORMALMASYARAKAT TANI(ETZIONI,1961)

NO INFORMAL FORMAL

1.2.

3.4.5.6.

7.8.

9.

ORIENTASI PD KEBUTUHAN(NEED)KERAGAAN BERDASARKAN PERANANLEBIH BERSIFAT UPACARAPENGAKUAN BTUH WAKTU LAMATIDAK MUDAH MELEPASKAN DIRIMRPKAN TRADISI TURUN TEMURUNPERLU PENGAWASAN SOSIALPENGKUAN THD ELIT NYA BERDASARKAN PADA USIA DAN GENGSIKESERAGAMAN PERBUATAN BERDASARKAN NORMA.

ORIENTSI PADA TUJUAN(GOAL)BERDASARKAN TUGASBERSIFAT PROSEDURALCEPAT BERDASARKAN FORMALITASMUDAH MELEPASKANTERGANTUNG KEGUNAANNYAPENGAWASAN BEDSRKAN PRTURANPENGAKUAN BERDASARKAN KEMAMPUAN DAN KETRAMPILANKESERAGAMAN LEBIH TERIKAT PADA TUJUAN YG DIINGINKAN

Page 74: SOSIOLOGI PERTANIAN

MK VI.BENTUK-2 PENGORGANISASIAN PRODUKSI PERTANIAN

USAHA PERTANIAN RAKYAT DI INDONESIA MENGELOLA 95%, SISANYA 5 % DIKELOLA OLEH PERUSAHAAN PERKEBUNAN BESAR.

USAHA PERTANIAN DI INDONESIA, MESKIPUN BERAGAM NAMUN DAPAT DIBEDAKAN JADI TIGA PRINSIP PENGORGANISASIAN :

1) USAHA BERSAWAH SUBSISTEN DI JAWA,MADURA DAN BALI YG BERIKLIM MUSIM,

2) USAHA PERTANIAN SUNSISTEN DI NUSA TENGGARA,3) USAHA PERTANIAN DG TANAMAN KERAS DAN TAN.PERDU

DIDAERAH LEMBAB UNTUK DIJUAL KE PASAR.

Page 75: SOSIOLOGI PERTANIAN

1.USAHA BERSAWAH DI JAWA,MADURA DAN BALI

a) LUAS SAWAH KURANG LEBIH 11.1 JUTA HEKTAR,b) DITANDAI OLEH KOMBINASI KHUSUS ANTARA FAKTOR2 PRODUKSI YAKNI :

KERJA,TANAH,MODAL DAN DILAIN FIHAK DITANDAI DG IKLIM MUSIM YG KHAS,

c) PETANI JAWA MEMILIKI MODAL YG TERBATAS,SHG MRK MELAKUKAN PRODUKSI YG BERLANDASKAN DUA FAKTOR DUA FAKTOR UTAMA : KERJA TENAGA DAN TANAH,

d) AKIBAT LEDAKAN PENDUDUK PEDESAAN TANAH MENJADI KURANG, LALU KERJA MENJADI FAKTOR PRODUKSI YG BANYAK TERSEDIA,

e) PERTANIAN TRADISIONAL NON SAWAH MENJADI BERKURANG,f) AKIBATNYA TIMBUL SISTEM PERTANIAN YG PADAT LAHAN,SEPERTI

PEMBUKAAN HUTAN ATAU PERTANIAN BERPINDAH,g) DLM PROSES PRODUKSI FAKTOR TANAH JADI UTAMA,DG SYARAT,CURAH

HUJAN SEBESAR 250 MM – 350 MM/BLN,MUSIM HUJAN BERLANGSUNG 4-5 BULAN, CURAH HUJAN ANTARA 1500 SAMPAI 2500 MM.

Page 76: SOSIOLOGI PERTANIAN

2.USAHA PERTANIAN SUBSISTEN DI INDONESIA BAGIAN TIMUR

a) NUSA TENGGARA MASIH BERIKLIM MUSIM,NAMUN JUMLAH CURAH HUJAN RENDAH,SHG KEBUTUHAN AIR UNTUK TANAMAN PADI TDK TERCUKUPI,

b) SETELAH MUSIM TANAM TANAH BERA SELAMA BEBERAPA TAHUN, EKONOMI JADI SULIT,KRN PRODUKTIVITAS LAHAN RELATIF KECIL,

c) DI JAWA TERBENTUK KOMUNITAS DESA YG BERSTRUKTUR HOMOGEN,DI NUSA TENGGARA TIDAK,BERKEMBANG BANYAK MASY.PERTANIAN KECIL,YG SECARA SOSIO-KULTURAL BERBEDA SCR MENDASAR,

d) HASIL PENELITIAN, BERKEMBANG BANYAK KELOMPOK USAHA TANI KECIL2,MRPKAN JAWABAN AGAR BERTAHAN HIDUP,

e) MENYULIKAN PROGRAM PEMBANGUNAN, KRN SETIAP PROGRAM PEMERINTAH PROSES ADOPSI BUTUH WAKTU YG LAMA,MK DIPERLUKAN POLICAL WILL,OTDA DAN PEMERINTAH PUSAT

Page 77: SOSIOLOGI PERTANIAN

3.USAHA PERTANIAN DENGAN TANAMAN KERAS DAN PERDU

SISTEM PERTANIAN BERLADANG ,MRPKAN PERTANIAN PERLADANGAN BERPINDAH UNTUK MENJAMIN KEBUTUHAN SUBSISTEN, YAKNI MENGUNAKAN TANAH YG SELALU LEMBAB,

HIJAN CUKUP MERATA,ANTARA 100-150 MM/BLN,JENIS TANAMAN KARET,KOPI,CENGKEH,PANILI,TEH, REMPAH2,BUAH2AN DLL,( SUMATRA, JAWA, DLL),PERTANIAN CAMPURAN,MENJAWAB PETANI TETAP

BERTAHAN HIDUP.

Page 78: SOSIOLOGI PERTANIAN

PERKEBUNAN

1) SEBELUM PERANG JAMAN BELANDA- JEPANG, INDONESIA MRPKAN PENGHASIL TANAMAN EKSPOR, KOPI,KARET,REMPAH2,SAWIT,KOPRA,TEMBAKAU,TEH,

2) SETELAH MINNYAK YG MENGHASILKAN DEVISA NEGARA, MK HASIL TAN.PERKEBUNAN SEPERTI,KARET,TEH,KOPI,COKLAT,SAWIT,TEBU DLL, MEMILIKI PERANAN PENTING UNTUK EKSPOR,

3) PERKEBUNAN RAKYAT PERLU MENDAPATKAN PERHATIAN DARI PEMERINTAH,

Page 79: SOSIOLOGI PERTANIAN

BENTUK-BENTUK DASAR BAGI HASIL

• SISTEM MARO,

• SISTEM MERTELU,

• SISTEM MRAPAT,

Page 80: SOSIOLOGI PERTANIAN

BAHAN MAKANAN ,MASALAH PANGAN DAN PENGADAAN

1. PERBAIKAN SITUASI PANGAN MRPKAN KEBIJAKAN POLITIS PEMERINTAH INDONESIA, SELAIN MENJAMIN KEB.DASAR PENDUDUK,DAN JUGA PERBAIKAN PANGAN,

2. DI BANYAK NEGARA PERBAIKAN PANGAN MRPKAN DAMPAK DARI PEMBANGUNAN EKONOMI,DI INDONESIA SEBALIKNYA “PERBAIKAN PANGAN MERUPAKAN SYARAT PERTUMBUHAN EKONOMI”,

3. HASIL PENELITIAN MENUNJUKAN “EMPAT MASALAH UTAMA SITUASI PANGAN DI INDONESIA :

-KURANG DAN TDK SEIMBANGNYA PENGADAAN KALORI, -KURANGNYA VITAMIN A, -KURANGNYA YODIUM, -ANEMI AKIBAT KURANG MAKAN.4. KURANGNYA PANGAN DISEBABKAN :a). RENDAH PRODUKSI KARBOHIDRAT, SEDIKIT PRODUKSI SAYUR DAN BUAH,b).DISPARITAS PENDAPATAN YG BESAR SHG

PENDUDUK MISKIN TDK MAMPU MEBELI BAHAN MAKAN YG KAYA PROTEIN, c).KEBIASAAN MAKAN TRADISIONIL,SHG KURANG KALORI DAN PROTEIN(2150 KAL.DAN

45 GRAM PROTEIN PERORANG/PER HARI.5. BAHAN MAKAN UTAMA ; BERAS,JAGUNG,KACANG TANAH,KEDELAI,TEPUNG TAPIOKA(UBI

KAYU),SAYURAN, PRODUKSI PETERNAKAN,PERIKANAN,DAN TANAMAN EKSPOR : KOPI,COKLAT,SAWIT, DLL

Page 81: SOSIOLOGI PERTANIAN

POLITIK PERTANIAN INDONESIA DAN PERKEMBANGAN PERTANIAN DAN PERUBAHAN HAK MENGIKUTI PANEN

1) MENJAMIN PENDUDUK DG MAKANAN YG CUKUP UTAMANYA BERAS, NAMUN MALAH DIDEKTE OLEH PERTUMBUHAN PENDUDUK,

2) REVOLUSI HIJAU,3) BANTUAN TANAMAN EKSPOR4) TRANSMIGRASI.5) PERUBAHAN HAK MENGIKUTI PANEN : -PANEN PADI TERBUKA -LOGIKA PANEN TERBUKA,SCOTT,PRINSIP DASAR EKONOMI MORAL

SUSTU EKONOMI SUBSISTEN,IALAH STIAP ORNG MEMILIKI TEMPAT,MATA PENCARIAN,KEBEBASAN DLM MEMPEROLEH KESEMPATAN ATAS PENDAPATAN,

-FAKTOR ALOKASI DAN BERMACAM HAK MEMANEN , -PERUBAHAN DLM HAK MENGIKUTI PANEN

Page 82: SOSIOLOGI PERTANIAN

LANDASAN TEORI

A. PERANAN PETANI DLM MASYARAKAT. WOLF(1966),petani atau peasant adalah tukang cocok

tanam di pedesaan yg mengusahakan tanaman dan hewan ternak.Petani mempunyai kedudukan rangkap yaitu sebagai peleku ekonomi sekaligus kepala rumah tangga.Peranannya :

- penghasil makanan pokok bagi gol masy.lain, - merupakan sumber kesempatan kerja dan pen- dapatan bagi buruh, - sebagai sumber dana bagi pemerintah /devisa

Page 83: SOSIOLOGI PERTANIAN

B.MEDAN SOSIAL PETANI

• REDFIELD (1982),MENGURAIKAN ADA 3 MEDAN SOSIAL BAGI PETANI YITU :

- MEDAN SOS.BERDSARKAN TERITORIAL,YG MENYATUKAN ANTARA SISTEM KEHIDUPAN LOKAL DG SISTEM KEHIDUPAN FEODAL MAUPUN NEGARA,

- MEDAN SOSIAL YANG BERUPA PASAR, - MEDAN SOSIAL JARINGAN KERJA DLM SATU

WILAYAH.

Page 84: SOSIOLOGI PERTANIAN

C.MORAL EKONOMI PETANI

• KARENA PETANI MEMILIKI KEDUDUKAN RANGKAP,MAKA BAGI PETANI YANG LEBIH PENTING BAGAIMANA DAPAT MEMENUHUHI KEBUTUHAN KONSUMSI KELUARGANYA,MAKA KONSEP TENTANG PROFIT TIDAK DAPAT DITERAPKAN.

Page 85: SOSIOLOGI PERTANIAN

JENIS-JENIS PERTANIAN (KOENTJARANINGRAT,1972)

1) BERCOCOK TANAM DILADANG (SHIFTING CULTIVATION),2) BERCOCOK TANAM TANPA IRIGASI MENETAP (RUDIMENTARY SEDENTARY

CULTIVATION),3) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIF DG IRIGASI

SEDERHANA ,TANAMAN POKOK PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,RICE DOMINANT),

4) BERCOCOK TANAM YG MENETAP DAN INTENSIVE DG IRIGASI IRIGASI SEDERHANA TANPA PADI (INTENSIVE SUBSISTENCE TILLAGE,WIHOUT RICE),

5) BERCOCOK TANAM SEKITAR LAUTAN TENGAH (MEDITERRANIAN AGRICULTURE),6) PERTANIAN BUAH-BUAHAN (SPECIALIZED HORTICULTURE),7) PERTANIAN KOMERSIAL DG MEKANISASI BERDASARKAN TANAMAN GANDUM

(COMMERCIAL GRAIN FARMING),8) PERTANIAN KOMERSIIL DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL LIVESTOCK AND

CROP FARMING),9) PERTANIAN PERKEBUNAN DENGAN MEKANISASI (COMMERCIAL PLANATATION

CROP TILLAGE).

Page 86: SOSIOLOGI PERTANIAN

STRUKTUR PERTANIAN DI INDONESIA(ULRICH PLANCK,1993)

PERTANIAN KELUARGA DAN SUKU :1. PENGGEMBALAAN BERPINDAH;2. PERLADANGAN BERPINDAH;3. PERTANIAN FEODALISTIK : -FEODALISME PERSEWAAN, -LATIFUNDIA DAN HACIENDA.4. PERTANIAN KELUARGA;5. PERTANIAN KAPITALISTIK;6. PERTANIAN SOSIALISTIK;7. PERTANIAN KOMUNISTIK.

Page 87: SOSIOLOGI PERTANIAN

TYPOLOGI KOMUNITAS PETANI BERDASARKAN SISTEM PERTANIANYA

• SMITH DAN ZOPF (1970)a) COCOK TANAM DI TEPIAN SUNGAI (RIVERBANK

PLANTINGS),b) SISTEM BAKAR(FIRE AGRICULTURE),c) SISTEM TAJAK (HOE CULTURE),d) SISTEM BAJAK YG BERSAHAJA (RUDIMENTARY PLOW

CULTURE),e) SITEM BAJAK YANG MAJU (ADVANCED PLOW CULTURE),f) PERTANIAN MEKANIK (MECHANIZED FARMING).

Page 88: SOSIOLOGI PERTANIAN

HUBUNGAN MASYARAKAT DESA DENGAN TANAH

a) PEMBAGIAN DAN PENGGUNAAN TANAH (LAND DIVISION AND LAND USE),

b) PEMILIKAN SERTA PELBAGAI BENTUK PENGUASAAN TANAH (LAND TENURE),

c) LUAS – SEMPITNYA PENGUASAAN TANAH (SIZE OF LAND HOLDING)

Page 89: SOSIOLOGI PERTANIAN

PERATURAN PERUNDANGUNDANGANTENTANG TANAH DI INDONESIA

• SEWA DAN GADAI DIATUR DALAM UUPA NO 5 TH 1960,• BAGI HASIL DAN IJON DIATUR DLM UNDANG-UNDANG BAGI

HASIL(UUPBH) NO 2 TH 1960,PRAKTEK IJON RESMI DILARANG,• GADAI,KRN MERUGIKAN MAKA DIBENTUK PERATURAN YG

MENETAPKAN LAMA WAKTU MAKSIMUM 7 TAHUN,(UUNO 56 TH 1960),

• PERSEWAAN ,MRPKAN BENTUK IKATAN EKONOMI ANTARA PEMILIK DAN PENYEWA,DI JATIM/JATENG SEWA I PANENAN DISEBUT ADOL OYOTAN,SEWA 1 TH DISEBUT ADOL TAHUNAN,

• PENGGADAIAN,MINIMAL 1 PANENAN,DISBUT ADOL SENDE,• PENYAKAPAN/BAGI HASIL,MRPKAN BENTUK IKATAN EKONOMI

SOSIAL,DISEBUT MARO,MERTELU DAN MRAPAT