SOSIOLOGI PEDESAAN

download SOSIOLOGI PEDESAAN

of 16

Transcript of SOSIOLOGI PEDESAAN

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    1/16

    SOSIOLOGI PEDESAAN

    DR. Rawuh Edy Priyono

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    2/16

    DESA ?

    Egon E Bergel:

    setiap pemukiman para petani

    (peasants). Keterikatan warga atas suatu wilayah

    tertentu (tempat tinggal, penyanggakehidupan)

    Sebagai komunitas (community),yaitu masyarakat dlm pengertiansempit kelompok

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    3/16

    KOENTJARANINGRAT

    KOMUNITAS

    KECIL:

    BESARMASYARAKAT LUAS, NEGARA

    RT, DESA,

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    4/16

    DESA (Koentaraningrat)

    Komunitas kecil yang menetap tetapdi suatu tempat

    Tidak berkait khusus dengan matapencaharian (pertanian)

    Ada desa nelayan, desa industri,desa wisata, dll

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    5/16

    What is Sociology?

    Socius = kawan, masyarakat

    Logos = berbicara mengenaiBerbicara tentang masyarakat

    Sociology is scientific study of humansocial activity (Macionis, 1996: 2).

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    6/16

    SOSILOGI PEDESAAN?

    John Gillette:

    Cabang Sosiologi yg secara

    sistematik mempelajari komunitaspedesaan untuk mengungkap kondisi-kondisi serta kecenderungannya

    Dwight Sanderson:

    Sosiologi tentang kehidupan dalamlingkungan pedesaan

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    7/16

    MASY PERTANIAN (DESA)

    Hidup menetap

    Berkelompok relatif besarkekerabatan ikatan tradisi

    Pembagian kerja laki2 tenaga kuat

    Permpuan menanam, memanen ani-2

    Penyakit timbul, interaksi intensif

    Teknologi alat pertanian Perubahan relatif cepat hutan

    dijadikan ladang

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    8/16

    MASYARAKAT DESA

    (Roucek and Waren)

    Besarnya peran kelompok primer

    Faktor geografis sebagai dasar

    pembentukan kelompok Hubungan lebih bersifat intim dan awet

    Homogen

    Mobilitas rendah

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    9/16

    MASYARAKAT KOTA-INDUSTRI

    Hidup menetap terpusat

    Berkelompok besar teralienasi,

    anomie Pembagian kerja laki-perempuan

    setara

    Penyakit timbul degeneratif

    Teknologi massif

    Perubahan sangat cepat destruktif

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    10/16

    STRUKTUR MASYARAKAT DANORIENTASI MEDIK

    (Suchman )

    STRUKTURMASYARAKAT

    PAROCHIAL

    COSMOPOLITAN

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    11/16

    KESENJANGAN

    Adalah ketidakmerataan aksesterhadap sumber daya ekonomi,sosial, politik

    Mal-Distribusi

    VERTIKALKaya - Miskin

    HORISONTALDesa - Kota

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    12/16

    KEMISKINAN & KESENJANGAN

    Saling terkait

    Kemiskinan dapat terjadi karena

    kesenjangan dan kesenjangan akanminimbulkan kemiskinan

    Merupakan dua sisi mata uang yangtidak terpisahkan

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    13/16

    AKSES PADA PELAYANANKESEHATAN

    Akses menggambarkan kesempatan yang

    berbeda pada berbagai kelompok dalammasyarakat karena stratifikasi

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    14/16

    Proporsi Subsidi Pasien RS+Puskmas

    STATUSEKONOMI

    URBAN RURAL TOTAL

    RENDAH 40%

    MENENGAH 30%

    1

    5

    18

    31

    19

    36

    ATAS 30% 16 29 45

    TOTAL 22 78 100

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    15/16

    Penelitian Berman diYogya

    Menemukan pola pemanfaatan yang bervariasi

    pada kelompok penghasilan yang berbeda.

    Kelompok penghasilan rendah cenderungmemanfaatkan sarana pelayanan kesehatan,

    yang lebih pinggiran: puskesmas pembantu,

    pos obat desa, kader kesehatan

    Kelompok kaya memanfaatkan puskesmas

    dan dokter praktek

  • 5/28/2018 SOSIOLOGI PEDESAAN

    16/16

    MATUR NUWUN