Sosialisasi Sistem Informasi Kepangkatan & Jabatan Fungsional … · 2020. 12. 11. · ke PAK PT...

40
Sosialisasi Sistem Informasi Kepangkatan & Jabatan Fungsional Online L2DIKTI Wilayah II 2020

Transcript of Sosialisasi Sistem Informasi Kepangkatan & Jabatan Fungsional … · 2020. 12. 11. · ke PAK PT...

  • Sosialisasi Sistem InformasiKepangkatan & Jabatan Fungsional Online

    L2DIKTI Wilayah II

    2020

  • Ilustrasi Masalah

  • Layanan dan Interkoneksi

    Bidang 1 : PENGAJARAN

    Bidang 2 : PENELITIAN

    Bidang 3 : PENGABDIAN

    Bidang 4 : PENUNJANG

  • Pengusul

    KetuaLLDIKTI2

    Kaprodi Dekan

    Tim PenilaiBidang 2

    TPAK PT

    HelpdeskLLDIKTI

    PimpinanPT/ST

    LLDIKTI2Proses SK/Upload ke Pusat

    Bidang 1,3,4

    HelpdeskPT/ST

    ST

    PT

  • Bidang Pendidikan dan Pengajaran

  • Bidang Penelitian

  • Bidang Pengabdian

  • Bidang Penunjang

  • Dosen Pengusul

    • Melakukan Registrasi

    • Mengisi & upload di http://sikito.lldikti2.id/

    • Mengisi data permohonan usul kenaikan jabatanakademik/pangkat (butir 1.a).

    • Mengisi data-data yang berkaitan dengan suratpenyataan (butir 1.p s.d. butir 1.u).

    • Upload file data scan (butir 1.b s.d. 1.p).

    • Mengisi nama-nama penilai teman sejawat bidang2 (penelitian) dan mengisi nilai-nilai dari temansejawat.

    • System akan memberikan notifikasi

    http://sikito.lldikti2.id/

  • Ketua Jurusan / prodi / bagian

    • Ketua Jurusan/prodi memeriksa seluruhkelengkapan administrasi pelaksanaan tridharmadan penunjang (berkas pendukung)

    • Apabila dinyatakan lengkap maka usulan diteruskanoleh sistem, jika tidak proses tidak dapatditeruskan.• Apabila PT, maka diteruskan ke Dekan• Apabila ST, maka diteruskan ke tim PAK PT

    • Ketua Jurusan/prodi/bagian menandatangani danmengupload surat penyataan

    • System akan memberikan notifikasi

  • Dekan

    • Ketua Jurusan memeriksa seluruh kelengkapanadministrasi pelaksanaan tridharma dan penunjang(berkas pendukung)

    • Apabila dinyatakan lengkap maka usulan diteruskanke PAK PT oleh system, jika tidak proses tidak dapatditeruskan.

    • Ketua Jurusan/prodi/bagian menandatangani danmengupload surat penyataan

    • System akan memberikan notifikasi

  • Tim PAK PT

    • Melakukan Validasi Bidang 1, 2, 3, dan 4 untuksetiap aktivitas masing-masing usulan

    • Melakukan Penilaian Bidang 1, 3, dan 4 untuksetiap aktivitas masing-masing usulan

  • Rektor / Direktur / Ketua PT

    • Memeriksa seluruh kelengkapan administrasi (butir1.a s.d. 1.k) usul kenaikan jabatanakademik/pangkat dosen pengusul

    • Mengupload scan berita acara hasil rapat senat kesystem

    • Mengupload scan surat Dekan kepada Rektorsebagai surat pengantar

    • System akan memberikan notifikasi

  • LLDIKTI

    • Memeriksa seluruh kelengkapan administrasi(butir 1.a s.d. 1.k) usul kenaikan jabatanakademik/pangkat dosen pengusul

    • Memvalidasi usulan untuk diteruskancoordinator validator dan kordinator penilai yang nantinya menentukan reviewer penilai Bidang II dan validasi Bidang II untuk setiap usulan

    • Jika LK & GB akan diteruskan ke system online Pusat

    • System akan memberikan notifikasi

  • TPJA

    • Tim Terdiri dari: • Koordinator Validator

    • Koordinator Penilai

    • Penilai

    • Melakukan Penilaian Bidang 2

  • Helpdesk

    • Membantu Permasalahan terhadap usulan padamasing-masing PT/ST

    • Helpdesk PT/ST merupakan helpdesk berada di lingkungan PT/ST, dimana permasalahan padaPT/ST di pertanyakan terlebih dahulu keHelpdesk PT/ST

    • Helpdesk LLDIKTI merupakan helpdesk berada di LLDKTIK wilayah 2

  • Beberapa Kesalahan dalam Pengisian

    • Lupa password? -> Forgot password

    • Salah email? -> Helpdesk PT

    • Bidang 1• Salah input SKS bidang 1• Nilai bidang 1 yang diinput AK bernilai 0

    • Bidang 2• Salah kategori• Link publikasi down• Similarity tinggi• Salah Peer Review Form

  • Pengembangan Kedepan

    API

    Sistem Informasi Akademik PT

  • Thank youHELPDESK: [email protected]