Sosialisasi Pin

27
KEBIJAKAN IMUNISASI DAN STRATEGI ERADIKASI POLIO Disampaikan pada : LOKAKARYA MINI TRIWULANAN TINGKAT KECAMATAN UJUNG BERUNG dalam rangka Persiapan kegiatan Eradikasi dan End Game Polio di Kota Bandung Bandung, 29 Oktober 2015

Transcript of Sosialisasi Pin

Page 1: Sosialisasi Pin

KEBIJAKAN IMUNISASI DAN STRATEGI ERADIKASI POLIO

Disampaikan pada :LOKAKARYA MINI TRIWULANAN TINGKAT KECAMATAN UJUNG BERUNG

dalam rangka Persiapan kegiatan Eradikasi dan End Game Polio di Kota BandungBandung, 29 Oktober 2015

Page 2: Sosialisasi Pin

MENJADI SEHAT ADALAH “HAK ANAK”“ANAK SEHAT” ADALAH INVESTASI

UUD 1945

UU Perlindungan Anak No.23 tahun 2002

Pasal 28B ayat 2: Setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh & berkembang serta berhak atas perlindungan dari kekerasan & diskriminasi.

Pasal 28 H ayat 1:Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir & batin, bertempat tinggal & mendapatkan lingkungan hidup yang baik, sehat serta berhak memperoleh

pelayanan kesehatan

“Setiap anak berhak memperoleh pelayanan kesehatan dan jaminan sosial sesuai dengan kebutuhan fisik, mental, spiritual dan sosial.”

LANDASAN HUKUM

UU Kesehatan No. 36 Tahun 2009 • Setiap anak berhak memperoleh imunisasi dasar sesuai dg ketentuan utk mencegah

terjadinya penyakit yg dapat dihindari melalui imunisasi• Pemerintah wajib memberikan imunisasi lengkap kepada setiap bayi dan anak

Page 3: Sosialisasi Pin

Tujuan Program Imunisasi

Menurunkan kesakitan &

kematian akibat Penyakit-penyakit

yang Dapat Dicegah Dengan Imunisasi (PD3I)

MENGAPA IMUNISASI?

Upaya Pencegahan Paling Cost Effective

Menggunakan vaksin produksi dlm negeri

sesuai standar keamanan WHO

Page 4: Sosialisasi Pin

Penyakit yg Dapat Dicegah Dengan Imunisasi (PD3I)

Tuberculosis

Polio Tetanus

Pertusis

Campak

Difteri

Hepatitis B

Page 5: Sosialisasi Pin

POLIO

Page 6: Sosialisasi Pin

Apa Itu Poliomielitis (Polio) ?

Polio merupakan penyakit yang disebabkan virus polio yang tergolong dalam Picornavirus (Suatu mikro organisme berukuran kecil, namun menyebabkan kelumpuhan).

Page 7: Sosialisasi Pin

POLIO TIPE 1

POLIO TIPE 2

POLIO TIPE 3 Tdk ditemukan sejak

Nov 2012

VIRUS POLIO

Page 8: Sosialisasi Pin

PatofisiologiMulut (makan/minuman yang terkontaminasi virus) DAN melalui percikan ludah

Berkembang biak di saluran cerna (tenggorokan dan usus)

Menyebar ke getah bening ,darah dan seluruh tubuh

Menyerang otak, sumsum tulang belakang, dan simpul saraf

Biasanya menyerang saraf penggerak otot tungkai/kaki dan kadang-kadang tangan

menyebabkan kelumpuhan dengan mengecilnya tungkai,

polio

Page 10: Sosialisasi Pin

KEGIATANPROGRAM IMUNISASI

TAHUN 2016

PEKAN IMUNISASI NASIONAL POLIO

Page 11: Sosialisasi Pin

Latar Belakang

Sidang World Health Assembly (2012) pencapaian eradikasi polio merupakan kedaruratan kesehatan masyarakat global

Dokumen Rencana Strategis 2013-2018 dan Inisiatif Pencapaian Eradikasi Polio Global dibutuhkan komitmen global dimana setiap negara perlu melaksanakan kegiatan :• Pemberian imunisasi tambahan polio (tOPV)

nasional

Page 12: Sosialisasi Pin

PIN (Pekan Imunisasi Nasional) Polio

Page 13: Sosialisasi Pin

Pekan Imunisasi Nasional (PIN)

Upaya yang dilaksanakan serentak secara nasional untuk mempercepat pemutusan siklus kehidupan virus polio importasi dengan cara memberikan vaksin polio kepada setiap balita termasuk bayi baru lahir tanpa mempertimbangkan status imunisasi sebelumnya .

Pemberian Polio PIN juga berguna sebagai Booster atau imunisasi ulangan

Pemberian kekebalan secara serempak, sehingga tidak ada kesempatan VPL untuk transmisi.

Page 14: Sosialisasi Pin

Tujuan

Tujuan umum : Eradikasi Virus Polio

Tujuan Khusus : Memastikan tingkat imunitas terhadap polio cukup

tinggi dengan cakupan ≥ 95% Memberikan perlindungan secara optimal dan

merata pada kelompok umur 0-59 bulan terhadap kemungkinan munculnya kasus polio yang disebabkan oleh virus polio Sabin

Page 15: Sosialisasi Pin

Waktu, Sasaran dan Lokasi PIN Polio 2016

Waktu : 8-15 Maret 2016 Sasaran : anak usia 0 s.d 59 bulan, termasuk pendatang Lokasi : di seluruh wilayah Indonesia, kecuali di DI

Yogyakarta, karena DIY tidak lagi menggunakan vaksin polio tetes

Pemberian imunisasi polio dilaksanakan di Posyandu, Polindes, Poskesdes, Puskesmas, Puskesmas pembantu, dan Rumah Sakit serta pos pelayanan imunisasi lainnya di bawah koordinasi Dinas Kesehatan setempat.

Page 16: Sosialisasi Pin

Waktu Pelaksanaan :

8 – 15 Maret 2016Hitung mundur

8 Maret 2016 PIN8 Februari 2016 – H –20 hari kerja8 Januari 2016 – H –40 hari kerja8 Desember 2015 – H –60 hari kerja8 November 2015 – H –80 hari kerja8 Oktober 2015 – H –100 hari kerja29 Oktober 2015 – H –81 hari kerja

Total Sisa Waktu ± 81 Hari Kerja ( Tgl 29 Oktober 2015)

Page 17: Sosialisasi Pin

Langkah – langkah menuju PIN 2016

1. Perencanaan2. Sosialisasi/

Diseminasi3. Logistik

- Penerimaan- Penyimpanan

4.Perhitungan logistik dan pengelolaanya 5. Koordinasi Lintas Program dan Lintas

sektor (Anggaran, SDM, dll)

1. Pemantauan2. Pencanangan

3. Pencatatan dan Pelaporan

4. Penerimaan dan Pengelolaan

penyimpanan logistik5. Distribusi Logiistik

6. Fasilitasi (Pelaksanaan)

7. Penanggulangan KIPI8. Monitor sweeping

1. Pemantauan2. Fasilitasi

3. Pertemuan Evaluasi

4. Feedback dan Evaluasi Hasil

(evaluasi logistik dan evaluasi

hasil)

Persiapan EvaluasiPelaksanaan

Page 18: Sosialisasi Pin

Tempat Pelayanan

Pos PIN TTU (Pasar, Mall, Terminal, PAUD,

TK, RA, Anak Jalanan,dll) Setiap Pos melayani rata-rata 100-

150 anak balita tergantung pada kepadatan penduduk

Semua aparat pemerintah Orangtua

Page 19: Sosialisasi Pin

Tenaga Pelaksana

Tenaga pelaksana di Pos PIN Tenaga Non Kesehatan Setiap Pos PIN memerlukan ±

3 - 4 Kader Supervisor betanggungjawab

terhadap 3 pos PIN

Page 20: Sosialisasi Pin

Pergerakan Sasaran / Sosial Mobilisasi

Wawar, pengumuman Melibatkan kader, toma, RW Penyuluhan PIN waktu di Puskesmas,

tempat pengajian, pengumuman jumat, di sekolah, kantor, dll

Surat himbauan dari Walikota, Camat, Lurah

Pendekatan individu oleh petugas puskesmas, camat, aparat kelurahan, PKK, Toga.

Page 21: Sosialisasi Pin

Pelaksanaan (1)

Pelayanan Imunisasi

• Satu Vaccine Carrier/Thermos berisi Ice Pack/Es dalam kantong plastik• Vaksin Polio sesuai dengan kebutuhan dibungkus dalan Plastik• Format Pencatatan dan Pensil/Pulpen• Pinst/Gunting untuk membuka tutup vial• Cat kuku/spidol/gentian violet 5%• Poster/tanda Pos PIN• Meja tempat menumpan vaksin dan RR yang teduh

Sarana Pos PIN

Page 22: Sosialisasi Pin

Pelaksanaan (2)

Kegiatan di Pos PIN Pos PIN dimulai pagi hari Sasaran harus teratur (antri) Petugas bersama KADER melaksanakan:

- Mengatur alur antrian- Menerima orang tua/anaknya dan didaftar pada form RR- Memberikan imunisasi (2 tetes vaksin Polio)

Page 23: Sosialisasi Pin

Pelaksanaan (3)

Mencatat status anak yang sudah diimunisasi Vaksin polio sangat aman, tidak ada efek

yang berbahaya yang timbul akibat pemberian Imunisasi Polio pada anak yang sedang sakit.

Setelah imunisasi sarankan kepada orang tuanya untuk datang pada imunisasi rutin

Lakukan pemanggilan sasaran yang belum datang di Pos mencapai hasil yang maksimal

Page 24: Sosialisasi Pin

Anak yang tidak datang dan belum mendapatkan imunisasi pasa saat hari “H” harus dikunjungi

(sweeping) dan diberikan imunisasi polio dalam kurun waktu maksimal 3 hari

CAKUPAN SETINGGI MUNGKIN

TARGET: ≥ 95%

Page 25: Sosialisasi Pin
Page 26: Sosialisasi Pin

TERIMA KASIH

Page 27: Sosialisasi Pin

Terima Kasih