Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

29
SOSIALISASI PENILAIAN SMK MIFTAHUL ULUM BOARDING SCHOOL JOGOLOYO WONOSALAM DEMAK 2015

Transcript of Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Page 1: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

SOSIALISASI PENILAIAN

SMK MIFTAHUL ULUM BOARDING SCHOOLJOGOLOYO WONOSALAM DEMAK

2015

Page 2: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Pengantar

1. File penilaian ini di format type “Excell 97-2003” secara sederhana agar mudah dapat dioperasikan semua kalangan

2. Untuk mempermudah proses input data agar dipersiapkan “evaluasi nilai guru” yang sudah terisi secara manual

3. Data nilai siswa seperti ulangan harian, tugas, mid, sikap, semester, termasuk absensi dan catatan

4. Untuk meminimalkan kesulitan pengoperasian agar membaca petunjuk lebih dulu

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 2

Page 3: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Agar diperhatikanDemi keamanan, kelancaran, kenyamanan

bapak ibu dimohon tidak merubah setting program

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 3

Page 4: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

HOME

1. Merupakan laman judul / cover yang berisi tombol menuju laman entry

2. Terdiri label (logo dan identitas) dan menu3. Menu terdiri pendukung dan utama4. menu pendukung terdiri petunjuk dan data5. mid semester terdiri input, output, absensi, dan catatan6. Semester terdiri input, output, absensi, dan catatan

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 4

Page 5: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

PETUNJUK

1. Merupakan uraian singkat aturan tata nilai dan pengoperasian program2. Terdiri umum, mid, semester, dan catatan3. Umum merupakan aturan standart petunjuk4. Mid merupakan aturan input data nilai untuk periode sampai dengan

mid5. Semester merupakan aturan input data nilai setelah mid sampai

dengan semester6. Catatan merupakan pesan agar tidak dilupakan

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 5

Page 6: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

DATA

1. Merupakan informasi identitas untuk meng-entry data selanjutnya2. Terdiri kelas: X-MM1/Pi, X-MM2/Pa, X-TKR, XI-MM, XI-TKR, XII-MM,

dan XII-TKR, masing masing terdiri no, nis, nisn, nama3. Penambahan siswa baru, entry di bawah nya4. Data Guru terdiri: no, kode, nama5. Data Mapel terdiri: no, kode, nama6. Dan semester, tahun, kelas

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 6

Page 7: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

INPUT (mid)

1. Merupakan sentra entry identitas dan nilai siswa2. Identitas laman input mid berlaku pada laman selanjutnya3. Identitas input mid terdiri: mapel, kelas, guru, semester,

tahun, kkm no, nis, nisn, nama siswa4. Entry identitas dengan cara meletakkan kursor pada sel,

dan meng-klik arah panah, pilih data yang sesuai, sedang5. Identitas kkm dengan cara mengetik angka puluhan, ex: 80

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 7

Page 8: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

INPUT (mid) lanjutan ...

6. Nilai siswa terdiri: ulangan harian, penugasan, ulangan tengah semester, sikap (ahlak dan kepribadia)

7. Nis, nisn, nama siswa muncul ketika entry kelas pada identitas (sesuai data)

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 8

Page 9: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Ulangan Harian (mid)

1. Ulangan harian (mid) terdiri tiga (3) frekuensi yaitu UH1, UH2, UH3, dan NH

2. Setiap ulangan harian terdiri tiga (3) kolom yaitu utama, remidi, hasil

3. Analisa hasil ulangan harian dan program remediasi - pengayaan agar direkam data tersendiri

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 9

Page 10: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Ulangan Harian (mid) lanjutan ...

4. Nilai utama lebih atau sama kkm, akan muncul di kolom hasil5. Nilai utama kurang dari kkm, berwarna merah dan kolom hasil,

kosong6. Nilai utama kurang dari kkm dan remidi sama atau lebih dari kkm,

kolom hasil sama dengan kkm7. Nilai remidi sama atau lebih dari kkm dan utama kosong, kolom

hasil kosong8. nilai utama dan remidi kurang dari kkm, kolom hasil kosong

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 10

Page 11: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Ulangan Harian (mid) lanjutan ... (1)

9. Nilai remidi kurang atau sama kkm berwarna otomatis (hitam) sedang nilai remidi lebih dari kkm berwarna merah

10.Kolom hasil UH1 kosong, NH tetap kosong, walau kolom hasil NH2 dan NH3 terisi

11.Entry hasil UH2 dan UH3 yang tidak sama frekuensinya dengan siswa lainnya, NH tetap kosong

12.Kolom NH merupakan akumulasi dari hasil UH1, UH2, UH313.Bukti fisik ulangan harian, remidi, pengayaan agar disimpan di sekolah

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 11

Page 12: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Penugasan (mid)

1. Merupakan reaksi siswa terhadap kompetensi vokasional (pen-paper, portofolio, performance, project, product)

2. Terdiri tugas mandiri terstruktur dan kegiatan mandiri tidak terstruktur3. Tmt merupakan tugas yang telah dirancang guru sebagai penguasaan

kompetensi untuk jangka waktu tertentu4. Kmtt merupakan tugas siswa yang diberikan guru sebagai penguasaan

kompetensi untuk jangka waktu sesuai kesepakatan dengan siswa

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 12

Page 13: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Penugasan (mid)....(lanjutan)

5. Tmt dan kmtt masing masing terdiri tiga (3) kolom6. Tidak terdapat kolom remidi penugasan7. Nilai tugas sama atau lebih dari kkm, muncul di kolom NT8. Nilai tugas kurang dari kkm, berwarna merah dan diperhitungkan dalam

NT9. Frekuensi nilai tugas yang kurang dari siswa lainya, NT kosong10.Kolom TMT1 kosong, walau kolom selanjutnya terisi, NT kosong11.Bukti fisik penugasan agar disimpan di sekolah

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 13

Page 14: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Ulangan Tengah Semester

1.Merupakan evaluasi beberapa kompetensi yang dikoordinir sekolah

2.Terdiri utama, remidi, nilai tengah semester3.Penambahan siswa baru, entry pada laman data

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 14

Page 15: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

UTS lanjutan.....

4. Nilai utama lebih atau sama kkm akan muncul di kolom NTS5. Nilai utama kurang dari kkm berwarna merah dan kolom NTS

kosong6. Nilai utama kurang dari kkm dan remidi sama atau lebih dari kkm

kolom NTS sama dengan kkm7. Nilai remidi sama atau lebih dari kkm dan utama kosong, kolom

NTS kosong8. nilai utama dan remidi kurang dari kkm, kolom NTS kosong

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 15

Page 16: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

SIKAP (mid)

1. Merupakan pengamatan guru terhadap perbuatan siswa sesuai indikator dan dapat berdasarkan absensi, catatan dan atau bukti lainnya2. Terdiri ahlak (6 aspek) dan kepribadian (4 aspek)3. Setiap aspek sikap ahlak terdapat kosong, NAh kosong4. Setiap aspek sikap kepribadian terdapat kosong, NKep kosong5. NAh dan NKep merupakan akumulasi setiap aspek6. NAh dan Nkep 61-75, berwarna merah7. NAh dan Nkep 76-90, berwarna kuning8. NAh dan Nkep 91-100, berwarna hijau

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 16

Page 17: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

AHLAK (mid)

• Terdiri enam (6) aspek yaitu1.Kedisiplinan2.Kebersihan3.Sopan santun4.Hubungan sosial5.Kejujuran6.Kegiatan ibadah

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 17

Page 18: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

KEPRIBADIAN (mid)

• Terdiri empat (4) aspek1.Kesehatan2.Tanggung jawab3.Percaya diri4.Kompetitif

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 18

Page 19: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

OUTPUT (mid)

1.Merupakan hasil nilai mid yaitu penilaian guru selama waktu tertentu dan dilaporkan kepada wali kelas dengan tembusan TU

2.Terdiri identitas (mapel, kelas, guru, semester, tahun, kkm, nis, nisn, nama siswa) dan nilai siswa (NH, NT, NTS, NR, AHLAK, KEPRIBADIAN)

3. Identitas terisi sesuai entry identitas laman input4.Nilai siswa terisi sesuai entry nilai laman input

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 19

Page 20: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

OUTPUT (mid) lanjutan.....

• Predikat sikap berdasarkan nilai sikap, yaitu:1.Cukup, nilai 61 – 752.Baik, nilai 76 – 903.Sangat baik, nilai 91 - 100

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 20

Page 21: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

ABSENSI (mid)

1.Merupakan data kehadiran siswa untuk mapel tertentu2.Terdiri identitas (mapel, kelas, guru, semester, tahun, kkm,

nis, nisn, nama siswa) dan kehadiran3. Identitas terisi sesuai entry identitas laman input4.pertemuan ke- tersedia lima belas (15) kolom berlaku paling

banyak lima belas (15) pertemuan sampai dengan midRabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 21

Page 22: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

ABSENSI (mid) lanjutan....

5. Pertemuan ke- entry sesuai informasi nyata, yaitu: a. Hadir dengan tanda titik “.”b. Sakit dengan tanda “s”c. Ijin dengan tanda “i”d. Tanpa keterangan dengan tanda “a”6. Jumlah merupakan akumulasi kehadiran selama waktu berlangsung,

dengan rincian s, i, a, hadir7. Persentase (%) merupakan perbandingan hadir dengan banyaknya hari

efektif kali seratus persen Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 22

Page 23: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

CATATAN (mid)

1.Merupakan rekaman guru terhadap kejadian / sikap siswa selama waktu berlangsug

2.Terdiri identitas (mapel, kelas, guru, semester, tahun, kkm, nis, nisn, nama siswa) dan rekam data

3. Identitas terisi sesuai entry identitas laman input4.Entry hari, tanggal dengan pola “nama hari, dd-mm-yyyy”

ex: kamis, 22-09-2015Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 23

Page 24: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

CATATAN (mid) lanjutan ....

5.Kejadian dapat berupa peristiwa, perbuatan, sikap, bersifat positif, negatif, baik, buruk, kekurangan, kelebihan, kelemahan, keunggulan

6. Jika rekam data bertambah, dapat dilanjutkan di baris yang sama7.Tanda tangan boleh tidak di-entry8.Absensi dan catatan sebagai data pendukung, agar disimpan di

sekolahRabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 24

Page 25: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

INPUT (SEMESTER)

1. Merupakan penilaian selama satu semester berjalan2. Identitas siswa semester sama dengan identitas mid3. Aturan entry ulangan harian, penugasan, UAS, sikap semester.

sama dengan mid4. Entry ulangan harian mulai UH45. Entry penugasan mulai TMT46. Penambahan siswa pada laman data

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 25

Page 26: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

OUTPUT (smt)

1.Merupakan hasil nilai semester yaitu penilaian guru selama satu semester dan dilaporkan kepada wali kelas dengan tembusan TU

2.Terdiri identitas dan nilai siswa3. Identitas siswa sama dengan identitas mid4.NH merupakan akumulasi NH mid dan semester5.NT merupakan akumulasi NT mid dan semester

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 26

Page 27: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

OUTPUT (smt) lanjutan .....

1.NTS, NS, nilai sikap sesuai entry laman input2.NR merupakan akumulasi NH, NT, NTS, NS3.Pridikat sikap berdasarkan nilai sikap, yaitu:a.Cukup: 61 -75b.Baik: 76 – 90c. Sangat baik: 91 - 100

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 27

Page 28: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

ABSENSI dan CATATAN (SEMESTER)

• Aturan entry absensi dan catatan semester sama dengan mid• Absensi dan catatan sebagai data pendukung, agar disimpan

di sekolah

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 28

Page 29: Sosialisasi Penilaian gasal 15-16

Rabu 3 Mei 2023

SOSIALISASI PENILAIAN SMK MU 2015 29