Sop Revisi

3
PEMUSNAHAN SEDIAAN FARMASI DAN PERBEKALAN KESEHATAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR No. Dokumen : Revisi : Halaman :1/2 Tanggal Berlaku: Ditetapkan oleh, Direktur, 1. Pengertian 1. Pemusnahan sedian farmasi dan alat kesehatan dilaksanakan terhadap sediaan farmasidan alat kesehatan yang telah kadaluarsa. 2. Pemusnahan sedian farmasi dan alat kesehatan dilaksanakan terhadap sediaan farmasi dan alat kesehatan yang tidak memenuhi syarat untuk digunakan dalam pelayanan kesehatan. 2. Tujuan 1. Melindungi masyarakat dari bahaya yang disebabkan oleh penggunaan sedian farmasi dan alat kesehatan yang tidak tepat dan yang tidak memunuhi persyaratan mutu, keamanan, dan kemanfaatan. 2. Menjamin perbekalan farmasi yang sudah tidak memenuhi syarat dikekola sesuai dengan standar yang berlaku 3. Mengurangi beban penyimpanan maupun mengurangi resiko terjadinya penggunaan obat sub standar. 3. Kebijakan 1. Apabila ada perbekalan farmasi yang kadaluarsa atau rusak dimusnahkan dengan cara ditanam dengan terlebih dahulu,

description

FARMASI

Transcript of Sop Revisi

Page 1: Sop Revisi

PEMUSNAHAN SEDIAAN FARMASI DAN PERBEKALAN KESEHATAN

STANDAR OPERASIONAL

PROSEDUR

No. Dokumen : Revisi : Halaman :1/2Tanggal Berlaku: Ditetapkan oleh,

Direktur,

1. Pengertian 1. Pemusnahan sedian farmasi dan alat kesehatan dilaksanakan terhadap sediaan farmasidan alat kesehatan yang telah kadaluarsa.

2. Pemusnahan sedian farmasi dan alat kesehatan dilaksanakan terhadap sediaan farmasi dan alat kesehatan yang tidak memenuhi syarat untuk digunakan dalam pelayanan kesehatan.

2. Tujuan 1. Melindungi masyarakat dari bahaya yang disebabkan oleh penggunaan sedian farmasi dan alat kesehatan yang tidak tepat dan yang tidak memunuhi persyaratan mutu, keamanan, dan kemanfaatan.

2. Menjamin perbekalan farmasi yang sudah tidak memenuhi syarat dikekola sesuai dengan standar yang berlaku

3. Mengurangi beban penyimpanan maupun mengurangi resiko terjadinya penggunaan obat sub standar.

3. Kebijakan 1. Apabila ada perbekalan farmasi yang kadaluarsa atau rusak

dimusnahkan dengan cara ditanam dengan terlebih dahulu, dilarutkan

atau dibakar.

2. Apabila ada perbekalan farmasi yang hampir kadaluarsa diinformasikan

kepada Panitia Farmasi dan Terapi, SMF dan atau Kepala Instalasi

Farmasi untuk ditukar ke distributor.

3. Prosedur 1. Mengidentifikasi sediaan farmasi dan perbekalan kesehatan yang mendekati kadaluarsa, rusak atau sudah kadaluarsa dan menyimpannya secara terpisah.

PEMUSNAHAN SEDIAAN FARMASI DAN PERBEKALAN KESEHATAN

Page 2: Sop Revisi

STANDAR OPERASIONAL

PROSEDUR

No. Dokumen Revisi Halaman : 2/2Tanggal Berlaku: Ditetapkan oleh,

Direktur,

2. a. Perbekalan farmasi yang mendekati kadaluarsa oleh Kepala Instalasi

Farmasi atau Wakilnya diinformasikan pada Staf Medis Fungsional.

b. Perbekalan farmasi mendekati kadaluarsa atau rusak diinformasikan

kepada distributor, apakah barang tersebut dapat ditukar

3. Apabila perbekalan farmasi tersebut ditukar maka barang diserahkan

kepada distributor dengan membuat tanda terima barang.

4. Tanda terima disimpan oleh petugas gudang dan diserahkan kembali ke

distributor apabila barang pengganti datang.

5. Apabila perbekalan farmasi yang kadaluarsa dan atau rusak tidak dapat

ditukar maka dilakukan pemusnahan.

6. Pemusnahan dilakukan bersama dengan petugas IPSRS dengan cara

ditanam atau dibakar dengan incenetor. Sebelum ditanam atau dibakar

barang terlebih dahulu dihancurkan / dilarutkan.

7. Dibuat berita acara pemusnahan dengan disaksikan oleh 2 (dua) orang

petugas dan selanjutnya dilaporkan kepada Direktur oleh Kepala

Instalasi Farmasi serta diarsipkan.

4. Unit Terkait Instalasi Farmasi