Sop Evaluasi Peran Pihak Terkait

3
EVALUASI PERAK PIHAK TERKAIT Disahkan Kepala Puskesmas Kalibaru Kulon Hj.Yatianiningsih,S.Kep.NS. M.Kes NIP.19720608 199503 2 005 SOP No. Dokumen : No. Revisi : 00 Tanggal Terbit : 12 Februari 2014 Halaman : 1 - 2 PUSKESMAS KALIBARU KULON 1. Pengertian Evaluasi adalah upaya penilaian secara teknis dan ekonomis terhadap suatu bahan untuk kemungkinan pelaksanaan penyempurnaannya. 2. Tujuan 1. Umum : Terdapatnya gambaran baik kelebihan maupun kekurangan dari peran masing masing pihak terkait. 2. Khusus : a. Adanya hasil penilaian , pencapaian kegiatan puskesmas dengan pihak terkait b. Teridentifikasinya masalah dan hambatan yang ditemui selama penyelenggaraan c. Adanya masukan untuk rencana kerja selanjutnya 3. Kebijakan Sebagai pedoman dalam pelaksanaan evaluasi dengan pihak- pihak terkait. Langkah-langkah dalam pelaksanaan evaluasi dengan pihak- pihak terkait harus sesuai dengan langkah-langkah dalam SPO. 4. Langkah- Langkah 1. Kepala Puskesmas memanggil Ka TU untuk merencanakan pelaksanaan kegiatan evaluasi denga pihak-pihak terkait dengan skala prioritas 2. Ka Tu menerima panggilan kepala Puskesmas untuk merencanakan pelaksanaan kegiatan evaluasi denga pihak-pihak terkait, 3. Kepala Puskesmas menerima Ka TU 4. Kepala Puskesmas menyampaikan rencana pelaksanaan 1

description

sop

Transcript of Sop Evaluasi Peran Pihak Terkait

Page 1: Sop Evaluasi Peran Pihak Terkait

EVALUASI PERAK PIHAK TERKAIT

DisahkanKepala Puskesmas Kalibaru Kulon

Hj.Yatianiningsih,S.Kep.NS.M.KesNIP.19720608 199503 2 005

SOPNo. Dokumen : No. Revisi : 00Tanggal Terbit : 12 Februari 2014

Halaman : 1 - 2

PUSKESMAS KALIBARU

KULON

1. Pengertian Evaluasi adalah upaya penilaian secara teknis dan ekonomis terhadap suatu

bahan untuk kemungkinan pelaksanaan penyempurnaannya.

2. Tujuan 1. Umum : Terdapatnya gambaran baik kelebihan maupun kekurangan dari peran

masing masing pihak terkait.

2. Khusus :a. Adanya hasil penilaian , pencapaian kegiatan puskesmas dengan pihak

terkait

b. Teridentifikasinya masalah dan hambatan yang ditemui selama

penyelenggaraan

c. Adanya masukan untuk rencana kerja selanjutnya

3. Kebijakan Sebagai pedoman dalam pelaksanaan evaluasi dengan pihak-pihak terkait.

Langkah-langkah dalam pelaksanaan evaluasi dengan pihak-pihak terkait

harus sesuai dengan langkah-langkah dalam SPO.

4. Langkah-

Langkah

1. Kepala Puskesmas memanggil Ka TU untuk merencanakan

pelaksanaan kegiatan evaluasi denga pihak-pihak terkait dengan skala

prioritas

2. Ka Tu menerima panggilan kepala Puskesmas untuk merencanakan

pelaksanaan kegiatan evaluasi denga pihak-pihak terkait,

3. Kepala Puskesmas menerima Ka TU

4. Kepala Puskesmas menyampaikan rencana pelaksanaan evaluasi

dengan pihak-pihak terkait,

5. Kepala Puskesmas bersama Ka TU menentukan waktu untuk

pelaksanaan evaluasi dengan pihak-pihak terkait,

6. Kepa Puskesmas bersama penanggung jawab program menyusun

indikator evaluasi dengan pihak terkait,

7. Kepala Puskesmas menyepakati indikator –indikator evaluasi dengan

pihak terkait,

8. Ka TU mencatat hasil pertemuan dengan kepala Puskesmas,

9. Ka TU membuat undangan pelaksanaan evaluasi dengan pihak-pihak

terkait,

1

Page 2: Sop Evaluasi Peran Pihak Terkait

10. Ka TU menyerahkan undangan kepada kepala Puskesmas untuk

ditandatangani,

11. Kepala Puskesmas menerima undangan dari Ka TU

12. Kepala Puskesmas menandatangai undangan pelaksanaan evaluasi

dengan pihak-pihak terkait,

13. Kepala Puskesmas menyerahkan undangan kepada Ka TU,

14. Ka TU membubuhkan cap puskesmas pada undangan,

15. Ka TU member nomor surat keluar pada undangan,

16. Ka TU mendokumentasikan undangan pada buku surat keluar,

17. Ka TU menyerahkan undangan kepada petugas yang ditunjuk untuk

didistribusikan kepada pihak-pihak terkait,

18. Petugas menerima undangan,

19. Petugas membagikan undangan kepada pihak-pihak terkait,

PELAKSANAAN1. Kepala Puskesmas menerima pihak-pihak terkait

2. Kepla Puskesmas membuka pertemuan

3. Kepala Puskesmas menyampaikan maksud dan tujuan pertemuan,

4. Kepala Puskesmas bersama pihak-pihak terkait melakukan evalusi

5. Kepala Puskesmas memberi kesempatan kepada pihak-pihak terkait

untuk ber

6. Kepala Puskesmas metanya Peserta rapat menyampaikan pendapatnya

apabila ada yang mau disampaikan,

7. Kepala Puskesmas menanggapi pendapat dari peserta rapat (Pihak

terkait)

8. Kepala Puskesmas beserta peserta rapat menyepakati hasil evaluasi,

9. Kepala Puskesmas beserta peserta rapat menyusun rencana tindak

lanjut dari evaluasi,

10. Kepala Puskesmas menyepakati rencana tindak lanjut yang sudah

disusun,

11. Notulen mencatat hasil evaluasi,

12. Kepala PUskesmas menutup pertemuan.

5. Unit Terkait Puskesmas Kalibaru Kulon

6. Rekaman

Historis

Perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai

diberlakukan

2

Page 3: Sop Evaluasi Peran Pihak Terkait

3