Soal Uts Ipa Kelas Vii

download Soal Uts Ipa Kelas Vii

of 2

description

Pelajaran

Transcript of Soal Uts Ipa Kelas Vii

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA TENGAHDINAS PENDIDIKANSMP NEGERI 1 NAMANGAlamat ; Jalan Koba Km 26 Desa Namang Kec. Namang Kab. Bangka Tengah

Mata Pelajaran: IPAKelas: VII B, C, DHari, Tanggal: Waktu:

1. Salah satu contoh gejala abiotik yaitu ....a. angin bertiupb. ayam bertelurc. daun bertambah lebard. gerak menutup daun lamtoro2. Salah satu cara merumuskan hipotesis yang baik, yaitu ....a. melakukan eksperimenb. mengumpulkan fakta melalui pengamatanc. mengumpulkan data dengan teliti dan cermatd. memahami masalah dan memiliki penalaran yang baik3. Hasil analisis data penelitian dapat digunakan untuk ....a. menyusun hipotesisb. menarik kesimpulanc. merumuskan masalahd. merancang eksperimen4. Danang mengukur lingkar pohon menggunakan jengkal. Pengukuran yang dilakukan oleh Danang menggunakan satuan ....a. bakub. nasionalc. tidak bakud. internasional5. Kegiatan pengukuran yang menggunakan satuan baku adalah ....a. waktu dengan satuan detikb. luas tanah dengan satuan tombakc. panjang meja dengan satuan jengkald. volume bak mandi dengan satuan ember6. Andi diberi tugas untuk mengukur suhu badannya, peralatan yang tepat digunakan Andi adalah ....a. mikrometerb. stopwatchc. termometerd. stetoskop7. Suatu pengukuran menggunakan satuan X yang standar nya tidak sama untuk setiap orang. Satuan X yang dimaksud adalah ....a. satuan bakub. satuan pokokc. satuan turunand. satuan tidak baku8. Besaran berikut ini yang diturunkan dari besaran pokok panjang dan waktu adalah ...a. beratb. volumec. kecepatand. massa jenis9. Sebuah gelas ukur berisi air 50 ml. Setelah sebuah batu dimasukkan, volume air menjadi 75 ml. Volume batu adalah .... mla. 10b. 15c. 20d. 2510. Dina mengukur tinggi tanaman cabai di kebunnya menggunakan mistar. Hasil pengukuran yang di peroleh adalah 28 cm. Seminggu kemudian, Dina mengukur kembali tanaman cabainya. Tinggi tanaman cabai menjadi 30,8 cm. Pertumbuhan tanaman cabai .... cm/haria. 0,28b. 0,40c. 0,8d. 1,211. Nuri melarutkan 20 gram gula pasir ke dalam segelas air. Setelah diukur, volume larutan sebesar 250 ml. Konsentrasi larutan gula sebesar .... g/La. 0,8b. 12,5c. 80d. 12512. Tanah dikelompokkan sebagai benda tak hidup karena ....a. mampu menyintesis makanan sendirib. tidak memiliki asam nukleatc. mampu berkembang biakd. mampu bergerak aktif13. Terumbu karang yang hidup di laut dikelompokkan sebagai makhluk hidup karena memiliki salah satu ciri hidup yaitu ....a. Bergerak aktifb. Melakukan fotosistesisc. Membutuhkan makanand. Memiliki organ yang kompleks

14. Ketika telapak kakinya tertusuk duri, Andri berteriak kesakitan dan segera mengangkat kakinya. Tindakan Andri itu menunjukkan salah satu ciri makhluk hidup yaitu ....a. beradaptasi terhadap lingkunganb. peka terhadap rangsangc. membutuhkan makanand. bernapas15. Proses perubahan bentuk energi kimia untuk berbagai aktivitas sebagai ciri makhluk hidup disebut ....a. nutrisib. respirasic. asimilasid. transportasi16. Sifat-sifat berikut dapat membedakan tumbuhan mangga sebagai makhluk hidup dengan batu sebagai benda mati, kecuali ....a. bergerakb. bereproduksic. butuh energid. memiliki struktur yang rumit17. Ciri makhluk hidup yang tidak dimiliki oleh sebuah pesawat terbang adalah ....a. bergerakb. mengeluarkan zat sisac. memiliki asam nukleatd. membutuhkan sumber energi18. Ciri makhluk hidup yang menunjukkan bahwa makhluk hidup bernapas adalah ....a. tunas tumbuhan tumbuh ke arah cahayab. lumba-lumba secara periodik muncul ke permukaan airc. manusia mengeluarkan keringatd. mengatupnya daun putri malu setelah disentuh19. Unsur logam yang berwujud cair pada suhu kamar adalah ....a. timbalb. timahc. raksad. besi20. Nama ilmiah untuk lambang unsur Mg, Cr, dan H secara berturut-turut yaitu ....a. mangan, klor dan heliumb. mangan, klor dan hidrogenc. magnesium, kromium dan heliumd. magnesium, kromium dan hidrogen21. Atom hidrogen yang terdapat pada senyawa MG(OH)2 berjumlah ....a. 1b. 2c. 3d. 4

22. Suatu senyawa terdiri atas 1 atom kalium, 1 atom nitrogen, dan 3 atom oksigen. Unsur yang dimaksud tersebut memiliki rumus molekul ....a. CaNO3b. KNO3c. Ca(NO3)2d. 2KNO323. Nama ilmiah untuk CuCl2 adalah ....a. kalium kloridab. kalsium kloridac. tembaga sulfatd. tembaga (II) klorida24. Pernyataan berikut yang merupakan sifat suatu senyawa adalah ....a. terbentuk dari dua zat atau lebih yang masih mempunyai sifat-sifat zat asalb. komponen-komponen penyusun dapat dipisahkan kembali secara fisikac. terbentuk dari dua zat atau lebih dengan perbandingan massa yang tetapd. tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat yang lebih sederhana25. Diantara campuran berikut ini yang termasuk campuran heterogen adalah ....a. susub. siropc. air tehd. air tawar26. Salah satu sifat basa adalah ....a. memiliki rasa masamb. dapat membirukan kertas lakmusc. dapat memerahkan kertas lakmusd. jika dilarutkan dalam air menghasilkan ion hidrogen27. Asam organik yang terdapat pada semut yaitu ....a. asam sitratb. asam malatc. asam kloridad. asam format28. Unsur yang memiliki lambang Ca yaitu ....a. klorb. kaliumc. kalsiumd. kromium29. Materi-materi berikut yang termasuk senyawa yaitu ....a. emas, perak dan tembagab. helium, hidrogen, dan oksigenc. air, gula pasir dan batu kapurd. gula pasir, air kopi dan garam dapur30. Salah satu unsur yang dapat membentuk molekul unsur adalah ....a. kalsiumb. natriumc. fluorind. barium