Soal uh tik ix

7

Click here to load reader

Transcript of Soal uh tik ix

Page 1: Soal uh tik ix

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI KUDUJl. Raya Sumberteguh Made, No, 108 Kec, Kudu – Kab. Jombang

ULANGAN TENGAH SEMESTER GASALTahun Pelajaran 2010 / 2011

Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan TelekomunikasiKelas : IX Tanggal : …………Waktu : 60 menit

I. Pilihlah salah satu jawaban yang tersedia yang paling benar

1. Berikut ini pengertian Internet yang tepat adalah …a. Jaringan komputer yang di seluruh dunia c. Jaringan komputer antar gedung dalam satu areab. Jaringan komputer dalam satu kota / kabupaten d. Jaringan komputer dalam satu negara

2. Berikut ini adalah fungsi positif dari internet kecuali ....a. sumber informasi c. sarana komunikasib. sumber ilmu pengetahuan d. sumber mata pencaharian

3. Layanan yang disediakan internet adalah berikut ini, kecuali, ….a. File sharing c. e - Mail b. Yahoo Messenger d. World Wide Web ( WWW )

4. Sejarah internet dimulai dari adanya riset dan pemikiran menghubungkan satu computer dengan computer lain dalam satu area. Riset ini disebut sebagai cikal bakal dari adanya internet. Riset ini berhasil dan diberi namaa. NASANET b. ALPANET c. ARPANET d. WARNET

5. Penggunaan internet secara terbuka dan dapat digunakan secara umum dimulai pada tahun .....a. 1986 b. 1968 c. 1989 d. 1998

6. Syara agar kita dapat berkoneksi dengan Internet adalah adanya perangkat berikut ini yaitu …a. Komputer, MODEM, jaringan telepon, programer internet ( pemrogram internet ), ISP b. Komputer, MODEM, jaringan telepon, software internet ( program internet / browser ), ISPc. Komputer, MODEM, kartu jaringan , software internet ( program internet / browser ), ISPd. Komputer, MODEM, jaringan telepon, LAN, ISP

7. Salah satu fasilitas dari internet adalah fasilitas chatting. Chatting adalah komunikasi ………a. sesama pengguna internet yang sedang off line c. sesama pengguna internet yang sedang on lineb. sesama pengguna internet dalam satu gedung d. sesama pengguna internet dalam satu negara

8. Aplikasi internet yang digunakan untuk berkomukasi satu sama lain dalam suatu forum adalah …a. mailing list c. mIRCb. e-Mail d. newsgroup

9. Modem yang terletak diluar CPU disebut ….a. modem internal c. modem on bordb. modem ekternal d. modem gabungan

10. Protokol yang dapat melakukan pertukaran data hypermedia seperti teks, gambar, suara dan viceo dengan web server adalah ...a. HTTP b. FTP c. HTML d. WSFT

11. Aplikasi rumus dalam Ms. Excel ditulis dengan menggunan awalan …a. @ b. = c. & d. +

12. Fungsi untuk perhitungan rata-rata menggunakan perintah .......... a. Sum b. Average c. Count d. Max

13. Untuk pengisian keterangan di sel E5, jika nilai pembelian lebih besar atau sama dengan 15000 maka diberi bonus jika kurang dari 15000 maka tidak beri bonus adalah ........ a. =IF(E5>=15000.’Bonus’,’Tidak ada Bonus’) c. = IF(E5>=15000.’Bonus’:’Tidak ada Bonus’) b. = IF(E5>=15000;”Bonus”;”Tidak ada Bonus”) d. = IF (E5>=15000.’Bonus’;’Tidak ada Bonus’)

Page 2: Soal uh tik ix

14. Jaringan komputer yang biasa digunakan dalam sebuah gedung atau perkantoran disebut ........ a. Local Area Network c. Metropolitan Area Network b. Wide Area Network d. Wireless Network

15. Aplikasi internet yang digunakan untuk mengirim surat dalam bentuk elektronik disebut ............... a. E-mail b. Wifi c. WWW d. Telnet

16. Kegiatan kita mencari berita atau informasi di internet itulah yang dinamakan dengan : …. a. browser b. chatting c. membuka e-mail d. browsing

17. Yang bukan fungsi Modem adalah…. a. menerjemahkan data c. menghubungkan komputer dengan ISP b. menyimpan data d. menghubungkan komputer dengan telepon

18. Untuk tersambung ke jaringan Internet, pengguna harus menggunakan layanan khusus yang disebut... a. modem dial-up b. Chatting c. ISP d. e-mail

19. Istilah dalam internet untuk menyalin data atau informasi dari sebuah sumber di Internet ke dalam computer disebut …

a. Browsing b. Chatting c. UpLoad d. DownLoad

20. Berikut adalah kegiatan mengakses internet, kecuali…

a. browsing b. ISP c. chatting d. e-mail

II. Jawablah pertanyaan – pertanyaan berikut dengan lengkap dan jelas !

1. Sebutkan segi positif dan negative dengan adanya koneksi dengan internet

2. Tuliskan sejarah perkembangan internet, mulai rintisan perkembangan sampai seperti sekarang ini !

3. Perangkat apa saja yang dibutuhkan untuk dapat mengakses internet. Sebutkan dan jelaskan masing – masing perangkat tersebut.

Untuk soal no. 4 dan 5 perhatikan tampilan berikut ini !

4. Untuk nilai raport ditentukan dengan rumus : 2 x rata – rata UH + UTS + SMT dibagi 4. Tuliskan rumus tersebut dalam kolom rapor.

5. Ketuntasan ditentukan :Jika nilai raport sama dengan KKM ( 70 ) maka dikatakan tercapaiJika nilai raport kurang dari KKM ( 70 ) maka dikatakan belum tercapai

Page 3: Soal uh tik ix

Jika nilai raport lebih dari KKM ( 70 ) maka dikatakan terlampauiTuliskan rumus tersebut dalam kolom ketuntasan

Page 4: Soal uh tik ix

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI KUDUJl. Raya Sumberteguh Made, No, 108 Kec, Kudu – Kab. Jombang

ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJILTahun Pelajaran 2010 / 2011

Mata Pelajaran : Teknologi Informasi dan TelekomunikasiKelas : IX Tanggal : …………Waktu : 60 menit

I. Pilihlah salah satu jawaban yang tersedia yang paling benar

1. Cikal bakal jaringan Internet yang kita Semarang ini pertama kali dikembangkan tahun 1969 oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat dengan nama ARPAnet ( US Defense Advanced Research Projects Agency ). ARPAnet dibangun dengan sasaran untuk …a. membuat jaringan komputer untuk menghindari pemusatan informasi pada satu titikb. membuat jaringan untuk menangkal serangan dari Uni Sovietc. mengecoh pasukan musuh jika terjadi peperangan antara Amerika dan Uni Sovietd. memecah antara jaringan militer dan jaringan sipil

2. Untuk tersambung dengan internet selain menggunakan saluran telepon sekarang ini dikembangkan saluran lain yaitu berikut ini kecuali ....a. ADSL b. Satelit c. Radio modem d. radio FM

3. Satuan kecepatan MODEM menggunakan ……a. km/jam b. bps c. m/dt d. mps

4. Yang merupakan kelebihan dari MODEM ekternal hádala ….a. mudah dipasang c. kecepatan aksesnya lebih tinggib. harganya murah d. merknya terkenal

5. Modem yang digunakan untuk menghubungkan ke internet di pasang di dalam CPU adalah jenis …a. Internal b. Eksternal c. NIC d. Ethernet

6. Jaringan komputer yang biasa digunakan dalam sebuah gedung atau perkantoran adalah ..a. Local Area Network c. Wide Area Networkb. Metropolitan Area Network d. Gíreles Network

7. Berikut ini merupakan manfaat dari jaringan komputer, kecuali ….a. dapat berbagi sumber daya c. dapat menggunakan data secara bersamab. pertukaran data dapat berlangsung cepat d. dapat mengakses data orang lain secara rahasia

8. Merupakan sekumpulan jaringan komputer yang menghubungkan situs akademik, komersial, organisasi maupun perorangan disebut dengan ,,,,a. chatting b. browsing c. intenet d. e-mail

9. Yang bukan merupakan fungsi MODEM adalah …a. menerjemahkan data c. menghubungkan komputer dengan ISPb. menghubungkan komputer dengan telepon d. menghubungkan komputer dengan komputer lainnya

10. Untuk tersambung ke jaringan Internet pengguna harus menggunakan layanan khusus yang disebut dengan a. MODEM dial – up b. ISP c, chatting d. browser

11. Dalam laboratorium komputer SMP NEGERI KUDU, kita dapat mengakses Internet secara bersama dari komputer yang berbeda. Ini karena adanya …a. jaringan komputer / LAN c. MODEMb. jaringan nirkabel d. telepon

12. Sinyal Wifi masih dapat ditangkap dengan radius ….. dari titik aksesa. 100 m b. 150 m c. 1 km d. 5 km

13. Perangkat berikut terdapat pada sebuah hotspot Wifi, kecuali …a. Wifi Card b. Access Point c. Access Controller d. Internet Link

14. Berikut ini benar tentang GPRS , kecuali ….a. Akses data sampai pada kecepatan 115 kbpsb. Tarif dibayar tiap bulan tanpa memperhatikan pemakaianc. Akses internet tanpa kabeld. Harus memiliki handpone untuk mengakses internet

15. Berikut ini yang mempengaruhi kecepatan akses sebuah ISP, kecuali ...a. Bandwidth yang lebar c. Memiliki teknologi kompresi datab. Memiliki server proxy d. Memberikan layanan account e-mail yang besar

16. Jaringan komputer yang hanya menghubungkan komputer di dalam satu ruangan kelas disebut……..a. intranet b. internet c. WAN d. LAN

17. Sekarang sedang digalakkan sebuah jaringan yang menghubung kan semua sekolah diseluruh provinsi Jawa Timur . Jaringan dimaksud termasuk kategori……a. WAN b. LAN c. ekstranet d. intranet

Page 5: Soal uh tik ix

18. Kita dapat mengambil uang di sebuah bank melalui ATM, semua Ini menggunakan sebuah computer yang terhubung dengan jaringan…….a. MAN b. ekstranet c. Internet d. WAN

19. Faktor yang menjadikan dua buah computer kita membentuk sebuah jaringan apabila computer tersebut…a. terhubung dengan hub c. terhubung dengan modemb. tersambung ke pesawat telepon d. dapat menukar data

20. Tipologi jaringan ada beberapa macam seperti di bawah ini, kecuali....a. bus b. square c. star d. ring

21. Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar di atas bentuk tipologinya adalah....a. bus b. ring c. star d. square

22. Kelebihan dari topologi jaringan model “bus” adalah....a. aksesnya cepat b. murah biayanya c. listriknya irit d. pemasangan mudah

23. Ukuran kecepatan akses internet diukur dengan istilah “kbps”. Arti istilah tersebut adalah....a. Berapa rupiah membayarnya tiap menit c. Berapa kekuatan menampilkan data tiap detikb. Berapa kilo bite tiap detik d. Berapa banyak data yang ditampilkan tiap menit

24. Berikut ini adalah perangkat keras yang harus disiapkan dalam akses internet, kecuali....a. Komputer dengan processor minimal 450 MHz c. Program Internet Explorerb. Modem d. Jaringan telepon

25. Selain Processor, Hardisk, dan Modem, yang juga dapat mempengaruhi kecepatan akses internet adalah....a. Monitor c. Printerb. RAM (random access memory) d. HUB

26. Syarat minimal processor untuk akses internet adalah....a. 100 MHz b. 200 MHz c. 330 MHz d. 450 MHz

27. Jaringan yang hanya menghubungkan dua komputer disebut ….a. star b. pear to pear c. cincin d. bus

28. Fungsi tombol refresh pada web browser adalah untuk …a. membuka ulang halaman web yang sedang dibukab. membuka halaman web selanjutnyac. kembali ke halaman sebelumnyad. memutuskan / berhenti dari koneksi ke internet

29. Berikut ini adalah mesin pencari ( search engine ) pada saat kita mencari informasi di internet, kecuali ... a. Yahoo b. Altavista c. Geocities d. Google

30. Icon history pada toollbar web browser digunakan untuk ...a. membaca berita terbaru di internet c. melihat alamat web yang pernah diaksesb. membaca informasi sejarah di internet d. membuka setting jaringan pada web browser

31. Download adalah istilah di dunia internet untuk kegiatan ...a. berkomunikasi melalui tulisan c. mengisi buku tamub. mengambil file d. mengirim file

32. Media yang kita pergunakan sebagai pengguna internet untuk dapat berbagi dokumen, gambar, film, musik dan insformasi serta menjual barang dan jasa adalah ...a. Word Wide Web ( WWW ) c. Chattingb. Electronik Mail d. Mailing List

33. Tempat yang digunakan untuk mengetik alamat situs web yang akan dikunjungi adalah ….a. Standart Button b. Address Bar c. Menu Bar d. Status Bar

34. Idealnya sebuah computer saat mendownload membutuhkan bandwidth berkisar ….. kbps.a. 1 – 5 b. 5 – 7 c. 8 – 10 d. 10 – 15

35. Kotak dialog beikut ini digunakan untuk ...... a. Setting Netwok b. Setting Internet c. Setting Printer d. Setting Komputer

Page 6: Soal uh tik ix

36. Salah satu bagian yang tidak termasuk elemen Internet Explorer adalah ..... a. Menu Bar b. Dekstop c. Address Bar d. Reffres

37. Gambar dibawah ini termasuk jenis jaringan topologi..... 1 a. Topologi Star 0b. Topologi Peer to peer Network 1c. Topologi Bus 2d. Topologi Ring

38. Untuk menyimpan halaman aktif dalam situs adalah…a. Klik, File-Save As c. Klik, File-Newb. Klik, File-Open d. Klik, File-Save All

39. Apabila di perpustakaan sekolah tidak menemukan apa yang anda butuhkan. Anda dapat menggunakan fasilitas…

a. library-online c. entertaintmen-onlineb. e-commerce – online d. surat kabar – online

40. Perhatikan gambar berikut !

Gambar di samping adalah gambar alat yang dibutuhkan dalam membangun suatu jaringan, yang bernama hub. Fungsi dari alat tersebut adalah …..a. membagi tegangan dari server ke clientb. mendistribusikan data dari server ke clientc. sentral pengunaan bersama antara server dan clientd. mentransfer data dari client ke server

II. Jawablah pertanyaan berikut dengan lengkap dan jelas I

1. Apa perbedaan anatara internet dan intranet. Jelaskan I2. Perhatikan gambar berikut, kemudian jelaskan dari masing – masing gambar nama dan kegunaannya !

( a ) ( b ) ( c ) ( d ) ( d )

3. Perhatikan gambar di samping !Jelaskan apa maksud angka 1047 kbps dan 232 kbps

4. Jelaskan jenis jaringan komputer menurut fungsinya !

5. Perhatikan gambar berikut !

Page 7: Soal uh tik ix

( a ) ( b) ( c ) ( d ) ( e )

Sebutkan dan jelaskan maksud dari masing – masing icon yang ditunjukkan oleh anak panah di atas !