soal-soal dan kunci jawaban ekonomi koperasi

28
  Ekonomi koperasi Soal   Soal dan Kunci Jawaban Ekonomi Koperasi Penyusun :  Nama : Annisa Putri  NPM : 11213149 Kelas : 2EA33 PROGRAM S1 FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMEN UNIVERSITAS GUNADARMA 2014

Transcript of soal-soal dan kunci jawaban ekonomi koperasi

Ekonomi koperasi

Ekonomi koperasiSoal Soal dan Kunci Jawaban Ekonomi Koperasi

Penyusun :Nama:Annisa PutriNPM:11213149Kelas:2EA33

PROGRAM S1 FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMENUNIVERSITAS GUNADARMA2014

DAFTAR ISI

DAFTAR ISIiKATA PENGANTARiiSOAL PG1BAB 1- 121SOAL ESAY19BAB 1 - 1219KUNCI JAWABAN20SOAL PG20KUNCI JAWABAN27SOAL ESAY27

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan Puji dan Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karuni-Nya dapat menyelesaikan penyusunan makalah Ekonomi Koperasi. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih yang yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penyusunan makalah Soal Soal & Kunci Jawaban Ekonomi Koperasi. Semoga dengan adanya makalah Ekonomi Koperasi ini, dapat membantu Mahasiswa atau Mahasiswi dalam memahami materi Ekonomi Koperasi. Dalam pembuatan makalah ini, penulis masih sadar masih banyak terdapat kekurangan, terutama sekali dalam hal penyajian materi. Untuk itu kritik dan saran pembaca saat penting bagi penulis. Akhir kata semoga Makalah Ekonomi Koperasi ini dapat berguna bagi diri penulis pada khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya.

Bekasi, 15 Desember 2014

Penulis

Soal & Kunci Jawaban Ekonomi Koperasii

SOAL PGBAB 1- 12

1. hasil berupa surplus atau keuntungan di distribusikan kepada anggota sesuai dengan metode yang telah di sepakati pernyataan tersebut adalah unsur positif dari konsep...a.konsep koperasi negara sedang berkembangb.definisi uu no.25/1992c.koperasi baratd.koperasi sosialis2. konsep koperasi apakah yang menyatakan bahwa koperasi tidak bisa berdiri sendiri melainkan adalah suatu subsistem dari sistem sosialisme.a.konsep koperasi sosialisb.konsep koperasi baratc.konsep koperasi negara sedang berkembang d.a dan b benar3. dari pernyataan berikut manakah yang tidak termasuk ke dalam pengertian aliran yardsticka.pengaruh aliran ini banyak di jumpai di negara negara eropa timur dan rusia.b.pengaruh aliran ini sangat kuat terutama di negara negara barat di mana industri berkembang dengan pesat, sepeti as, prancis, swedia, denmark, dllc.di jumpai di negara negara yang berideologi kapitalis tau menganut perekonomian liberald.koperasi dapat menjadi kekuatan untuk mengimbangi, menetralisasikan dan mengoreksi.3.pengertian dari aliran sosialis.a.koperasi sebagai wadah ekonomi rakyat berkedudukan strategis dan memegang peranan utama dalam struktur perekonomian masyarakat.b.koperasi dapat menjadi kekuatan untuk mengimbangi, menetralisasikan dan mengoreksic.koperasi sebagai alat yang efisien dan efektif dalam meningkatkan kualitas ekonomi rakyatd.koperasi di pandang sebagai alat yang paling efektif untuk mencapai kesejahteraan masyarakat di samping itu menyatukan rakyat lebih mudah melalui organisasi koperasi.4. pengertian dari aliran persemakmuran ( commonwealth )a.pengaruh aliran ini sangat kuat terutama di negara negara barat di mana industri berkembang dengan pesat, sepeti as, prancis, swedia, denmark, dllb.hubungan pemerintah dengan gerakan koperasi bersifat kemitraan di mana pemerintah bertanggung jawab dalam berupaya agar iklim pertumbuhan koperasi tercipta dengan baik.c.koperasi di pandang sebagai alat yang paling efektif untuk mencapai kesejahteraan masyarakat di samping itu menyatukan rakyat lebih mudah melalui organisasi koperasi.d.pengaruh aliran ini banyak di jumpai di negara negara eropa timur dan rusia.5. pada tahun berapakah lahirnya koperasia.1896b.1888c.1844d.18626. di kota manakah pertama kali lahirnya organisasi koperasia.denmarkb.parisc.londond.rochdale7. di selenggarakannya kongres gerakan koperasi sejawa yang pertama yaitu di adakan.a,surabaya 1963b.tasikmalaya 1947c.bandung 1971d.makasar 19858. pada tahun berapakah cooperative commissie yang di ketuai dr. jh. boeke di adakan guna untuk menyelidiki seberapa bermanfaat koperasi di indonesia.a.1895b.1960c.1920d.19659. di tetapkan pada undang-undang no. berapakah tentang kegiatan usaha simpan pinjam dan koperasi.a.no. 9 tahun 1995b.no. 25 tahun 1992c.no. 12 tahun 1967d.no. 14 tahun 1944 10. manakah yang termasuk kepada 6 elemen dari definisi ilo. a. terdapat tujuan ekonomi yang ingin di capai b. suatu perkumpulan yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum c. koperasi yang di bentuk untuk membantu para enggotanya d. anggota berdasarkan kriteria dan karakteristik tertentu 11. pada tahun berapakah arifinal chaniago di lahirkan. a. 1965 b. 1988 c. 1984 d. 1954

12. siapakah yang di juluki sebagai bapak koperasi di indonesia a. soekarno b. soeharto c. budi utomo d. mochamad hatta13. menurut definisi siapakah yang menyebutkan bahwa koperasi adalah organisasi tolong menolong yang menjalankan urusniaga secara kumpulan a. definisi hatta b. definisi munker c. definisi ilo d. definisi chaniago14. dari jawaban berikut manakah yang termasuk kedalam 5 unsur koperasi indonesia yang di sebutkan didalam definisi uu no.25/1992. a. koperasi sebagai badan usaha b. terdapat tujuan ekonomi yang ingin di capai c. koperasi sebagai indistri dan kerajinan d. koperasi berazaskan tolong menolong16. syarat jika ingin membentuk organisasi koperasi minimal harus beranggotakan a. 30 orang b. 10 orang c. 20 orang d. 15 orang17. menurut prinsip siapakah yang menyebutkan bahwa prinsip-prinsip koperasiadalah prinsip-prinsip ilmu pengetahuan sosial a. prinsip dooren b. prinsip ilo c. prinsip schuzle d. prinsip munker 18. pada tahun berapakah sidang ica ( international cooperative alliance ) di winadi adakan a. 1978 b. 1990 c. 1996 d. 199819. sidang ica di wina menghasilkan prinsip-prinsip salah satunya yaitu adalah. a. usaha hanya kepada anggota b. penjualan sepenuhnya dengan tunai c. semua koperasi haruus menjalankan pendidikan secara terus menerus d. pengurus bekerja dengan mendapatkan imbalan20. pembagian shu ( sisa hasil usaha ) kepada anggota yaitu berdasarkan a. volume transaksi dalam volume keseluruhan usaha koperasi b. anggota yang memimpim organisasi saja c. di bagikan secara merata d. anggota yang menanamkan modal paling besar21.suatu sistem sosial ekonomi atau sosial tehnik yang terbuka dan berorientasi pada tujuan berikut adalah pengertian bntuk organisasi menurut siapakah a. dooren b. indonesia c. hanel d. ropke22. berikut manakah yang tidak termasuk sub sistem dalam bentuk organisasi menurut hanel. a. individu b. organisasi koperasi c. pengusaha ( pemasok) d. badan usaha yang melayani anggota dan masyarakat23. ada 4 bentuk organisasi menurut indonesia salah satunya adalah. a. organisasi koperasi b. badan usaha koperasi c. pemasok d. pengurus24. pengurus organisasi koperasi merupakan pemegang kuasa rapat anggota, disebutkan dalam pasal berapakah pernyataan tersebut. a. pasal 28 ayat 2 uu no. 25 b. pasal 29 ayat 2 uu no. 25 c. pasal 30 ayat 2 uu no. 25 d. pasal 31 ayat 1 uu no. 2525. manakah yang tidak termasuk tugas pengurus dari pernyataan berikut. a. melakukan tindakan dan upaya bagi kepentingan dan manfaat koperasi b. menyelenggarakan rapat anggota c. mengelola koperasi dan usahanya d. mengajukan rancangan rencana kerja26. yang tidak termasuk dalam pengurus harian dalam anggota koperasi adalah a. ketua b. sekretaris c. bendahara d. pengawas27. badan pengawas dalam organisasi koperasi di perlukan untuk a. melakukan pengawasan terhadap jalannya organisasi dan usaha koperasi b. memutuskan penerimaan anggota baru c. meningkatkan peran koperasi d. mengawasi anggota dan pengurus28. merumuskan pola pelaksanaan kebijaksanaan pengurus secara efektif danefisien, berikut adalah tugas dari. a. pengawas b. pengurus c. pengelola d. pola manajemen29. apa yang di maksud dengan pola manajemen dalam organisasi koperasi a. perencanaan b. pendekatan sistem pada koperasi c. penetapkan pengelolaan d. perencanaan kerja30. manakah yang tidak termasuk unsur dari manajemen koperasi. a. rapat anggota b. pengawas c. pengurus d. bendahara31. tujuan utama koperasi berfokus kepada peningkatan kesejahteraan anggotadan masyarakat hal ini terlihat pada. a. pasal 3 uu no. 25 thn 1992 b. pasal 5 uu no. 25 thn 1992 c. pasal 20 uu no. 26 thn 1992 d. pasal 33 uu no. 25 thn 194532. dalam fungsinya koperasi tetap tunduk terhadap prinsip prinsip ekonomi perusahaan dan prinsip prinsip dasar koperasi, berikut adalah pengertian dari a. badan usaha b. tujuan koperasi c. koperasi d. koperasi sebagai badan usaha33. tujuan perusahaan adalah memaksimumkan penjualan model ini di perkenalkan oleh. a. herbet simon b. william banmold c. oliver williamson d. raiffesisen34. tujuan perusahaan adalah memuaskan sesuatu dengan berusaha keras, modelpernyataan tersebu di kembangkan oleh siapakah. a. oliver williamson b. rochdale c. herbet simon d. munkner35. teori ini adalah menekankan bahwa keuntungan meningkat sebagai suatu hasil dari friksi keseimbangan jangka panjang, pernyataan berikut adalahpernyataan dari teori apakah.

a. teori laba monopoli b. teori laba frisional c. teori laba menanggung resiko d. teori laba36. apakah pengertian dari status dan motif anggota koperasi a. sekumpulan orang untuk memenuhi kebutuhan mereka b. untuk menjalankan usaha, modal berupa uang tunai, barang dagangan danlain sebagainya c. untuk meningkatkan kesejahteraan ekonominya d. orang orang atau badan hukum yang mempunyai kepentingan ekonomi yang sama sebagai pemilik sekaligun pengguna jasa37. koperasi di butuhkan untuk membiayai usaha dan organisasi, modal terdiri dari modal sendiri dan modal pinjaman, berikut manakah yang termasuk ke dalam modal sendiri a. hibah b. dari anggota dan calon anggota c. kerjasama antar koperasi d. obligasi38. sedangkan modal pinjaman bersumber dari a. simpanan pokok b. hibah c. simpanan wajib d. penerbitan obligasi atau surat lainnya39. dalam teori laba monopoli, kekuatan monopoli dapat di peroleh melalui a. permodalan kembali b. kegiatan usaha c. penguasaan penuh atas supply bahan baku tertentu d. penguasaan pasar40. manakah yang tidak termasuk kepada mekanisme pembagian shu a. shu yang sudah di peroleh di bagi berdasarkan ketentuan yang ada di ad/art b. shu yang di peroleh di bagi secara merata kepada anggota c. di bagi berdasarkan besarnya transaksi semakin besar transaksi anggota semakin besar pula mendapatkan shu d. untuk memudahkan proporsi transaksi maka di perlukan konversi nilai transaksi kedalam point pembagi shu41. yang merupakan pengertian shu menurut pasal 45 ayat (1) uu no. 25 / 1992, kecuali?a. shu total koperasi pada satu tahun bukub. sisa hasil usaha koperasi merupakan pendapatan koperasi yang diperoleh dalam satu tahun buku dikurangi biaya, penyusutan, dan kewajiban lainnya termasuk pajak dalam tahun buku yang bersangkutanc. besarnya pemupukan modal dana cadangan ditetapkan dalam rapat anggotad. semakin besar transaksi (usaha dan modal) anggota dengan koperasinya, maka semakin besar shu yang akan diterimae. beberapa informasi dasar dalam penghitungan shu anggota diketahui sebagai berikut 42. yang merupakan informasi dasar, kecuali?a. shu total koperasi pada satu tahun bukub. semakin besar transaksi (usaha dan modal) anggota dengan koperasinya, maka semakin besar shu yang akan diterimac. bagian (persentase) shu anggotad. jumlah simpanan per anggotae. omzet atau volume usaha per anggota43. di bawah ini yang merupakan prinsip prinsip pembagian shu koperasi, kecuali?a. shu yang di bagi adalah yang bersumber dari anggotab. shu anggota adalah jasa dari modal dan transaksi usaha yang dilakukan anggota sendiric. pembagian shu anggota dilakukan secara transparand. shu anggota dibayar secara tunaie. shu anggota dibayar secara berangsur44. sisa hasil usaha per anggota disingkat menjadi ?a. juab. jmac. ukd. shu pae. sa45. volume usaha total (total transaksi koperasi) disingkat menjadi ?a. shu pab. vac. ukd. sae. tms46. modal sendiri total (simpanan anggota total), disngkat menjadi ?a. tmsb. sac. juad. jmae. va47. yang merupakan pengertian dari shu total adalah ?a. kegiaan ekonomi (jual beli barang atau jasa)b. kegiatan ekonomi antara penjual dan pembelic. total nilai penjualan atau penerimaan dari barang atau jasad. shu yang terdapat pada neraca atau laporan laba rugi koperasi setelah pajak (profit after tax)e. jasa dari modal dan transaksi usaha yang dilakukan anggota 48. besarnya shu yang diterima oleh anggota akan berbeda, tergantung pada ?a. besarnya partisipasi modal dan transaksi anggota terhadap pembentukan pendapatan koperasib. jual beli barang dan jasa , antara anggota terhadap koperasic. tergantung simpanan masing masing anggotad. nilai penjualan atau penerimaan dari barang atau jasae. transaksi usaha setiap anggota 49. yang termasuk ke dalam prinsip prinsip pembagian shu koperasi, adalah ?a. shu anggota dibayar secara tunaib. pembagian shu anggota dilakukan secara transparanc. shu anggota adalah jasa dari modal dan transaksi usaha yang dilakukan anggota sendirid. shu yang di bagi adalah yang bersumber dari anggotae. semua jawaban benar50. jasa modal anggota, disingkat menjadi ?a. juab. jmac. ukd. sae. tms51. yang termasuk 4 unsur (perngkat) manajemen koperasi menurut prof. e well paulroy ,ph.d, kecuali ?a. anggotab. pengurusc. manajerd. karyawane. rapat anggota52. yang merupakan definisi manajemen koperasi menurut stoner adalah ?a. suatu proses perencanaanb. pengorganisasianc. pengarahand. pengawasan usaha usaha para anggota organisasi dan penggunaan sumberdaya sumberdaya organisasi lainnya agar mencapai tujuan organisasi yang telah dtetapkane. semua jawaban benar53. yang bukan fungsi dari seorang pengurus adalah ?a. melakukan pemeriksaan terhadap tata kehidupan koperasi, termasuk organisasi, usaha usaha dan pelaksanaan kebijaksanaan pengurus, serta membuat laporan tertulis tentang pemeriksaanb. pusat pengambil keputusan tertinggic. pemberi nasihatd. pengawas atau orang yang dapat dipercayae. simbol54. tempat dimana suara suara anggota berkumpul dan hanya diadakan pada waktu waktu tertentu, disebut dengan ?a. anggaran dasarb. rapat anggotac. rencana kerjad. pembagain shue. kebijaksanaan umum55. orang orang yang bekerja di garis depan adalah ?a. pengawas koperasib. anggotac. pengurus koperasid. manajere. karyawan56. membuat rencana kedepan sesuai dengan ruang lingkup dan wewenangnya, tugas di atas merupakan tugas dari seorang ?a. karyawanb. anggotac. pengawasd. manajere. pengurus57. koperasi penyediaan alat pertanian, serba usaha, kerajinan, dan industri pernyataan di atas termasuk dalam ?a. pendekatan neo klasikb. pendekatan sosiologic. profit after taxd. self helpe. cooperative interprise combine 58. sistem hubungan antara unit unit usaha anggota dengan koperasi yang berhubugan dengan pelaksanaan dari perusahaan koperasi untuk unit usaha anggota mengenai beberapa tugas perusahaan, pernyataan di atas disebut dengan ?a. bcsb. icsc. ccd. cse. is59. pusat pengambil keputusan teringgi, penjaga berkesinambungannya organisasi. dua pernyataan tersebut merupakan fungsi dari seorang ?a. pengawasb. pengurusc. manajerd. karyawane. anggota60. yang bukan perangkat organisasi koperasi menurut uu no 25 / 1992 adalah ?a. rapat anggotab. pengurusc. pengawasd. anggotae. manajer61. yang bukan termasuk unsur-unsur administrasi yang mempengaruhi semua aktivitas suatu usaha bersama adalah a. organisasi b. manajemen c. komunikasi d. kepegawaian

62. ketatausahaan merupakan salah satu unsur administrasi yang mengandung pengertian a. tulis-menulis b. mencatat notulen rapat c. admininistrasi luas d. menyimpan barang

63. modal koperasi sebagian besar diperoleh dari a. penanaman modal b. anggota c. pemerintah d. bank

64. apabila koperasi diberi pinjaman, koperasi akan memberikan bunga kepada pemilik modal a. serendah-rendahnya b. sebesar-besarnya c. sewajarnya d. nol

65. keuangan koperasi dapat diperiksa oleh pihak yang independent, misalnya a. anggota b. pengurus c. pengawas d. kja

66. cara pemeriksaan yang dilakukan oleh akuntan publik dan kja pada dasarnya adalah a. harus sama b. berbeda c. sama d. dapat berbeda

67. salah satu contoh yang diperiksa oleh akuntan publik adalah a. calon anggota b. anggota c. ketatausahaan d. kas opname

68. administrasi adalah suatu proses yang biasa terdapat pada semua usaha kelompok, negara, dan swasta, baik secara besar-besaran maupun kecil-kecilan adalah definisi menurut a. the liang gie b. leonard d white c. max weber d. adam smith

69. administrasi adalah segenap proses penyelenggaraan dalam setiap usaha kerja sama kelompok manusia untuk tujuan tertentu adalah definisi menurut a. leonard d white b. the liang gie c. max weber d. adam smith

70. menganut teori administrasi, mustahil administrasi merupakan usaha a. kelompok b. perorangan c. swasta d. pemerintah

71. tiga elemen pokok administrasi adalah a. kelompok b. benar semua c. tujuan d. usaha bersama

72. di indonesia istilah administrasi digunakan dalam arti .. a. kegiatan b. benar semua c. suatu ilmu d. proses

73. buku berjudul ideas and issues in public administration adalah karya a. leonard d white b. luther gullick c. max weber d. the liang gie

74. luther gullick menekankan administrasi dari segi a. efektivitas b. efisiensi c. optimalisasi d. minimalisasi

75. menurut the liang gie, efisiensi adalah a. minimal biaya b. perbandingan dari usaha dengan hasil c. usaha maksimal suatu pengorbanan d. maksimal laba

76. dilihat dari hasilnya, administrasi yang efisien adalah a. dengan usaha tertentu memberi hasil tertentu b. dengan usaha tertentu memberi hasil sebesar-besarnya c. untuk mencapai hasil tertentu dengan usaha sekecil-kecilnnya d. untuk mencapai hasil tertentu dengan usaha tertentu pula

77. dilihat dari sifatnya, perbuatan-perbuatan manusia dalam administrasi dibedakan atas dua macam, yaitu a. perbuatan jahat dan baik b. perbuatan rohani (otak) dan jasmani c. perbuatan benar dan salah d. perbuatan halus dan kasar

78. dalam bahasa belanda kata administratie mempunyai arti a. proses usaha kerja sama kelompok manusia untuk tujuan tertentu b. tulis-menulis, surat-menyurat, menyusun, dan menyimpan naskah c. jual beli kontrak dan perjanjian sepihak d. penyelenggaraan yang teratur agar rapi

79. dalam bahasa inggeris kata administration mempunyai arti a. tulis-menulis, surat-menyurat, menyusun, dan menyimpan naskah b. proses usaha kerja sama kelompok manusia untuk tujuan tertentu c. jual beli kontrak dan perjanjian sepihak d. penyelenggaraan yang teratur agar rapi

80. rangkaian perbuatan manusia yang mengandung maksud tertentu yang dilakukan secara sadar oleh orang yang melakukannya dan dilakukan oleh kelompok dengan kerja sama disebut a. perencanaan b. proses c. perilaku d. kegiatan

81. komunikasi adalah proses penyampaian isyarat untuk mempengaruhi perilaku manusia, dinyatakan oleh a. stoner b. piffer an presthus c. mary p follet d. james mooney

82. manajemen bukan seni mendelegasikan pekerjaan melalui orang lain, melainkan proses perencanaan, pengorganisasian, pengalokasian, dan pengawasan dikemukakan oleh a. piffer an presthus b. stoner c. mary p follet d. james mooney

83. suatu proses yang berusaha memelihara hubungan baik antara suatu usaha kerja sama dengan lingkungan sekelilingnya adalah a. relationship b. perwakilan c. costomer servis d. delivery

84. jarang sekali ada pemilik modal yang mau menanamkan uangnya di koperasi disebabkan a. bunga koperasi rendah b. a dan d benar c. bunga tinggi d. sulit ditarik kembali

85. apa yang sering dilakukan koperasi dalam mengatasi kebutuhan modalnya a. dari anggota b. bank dan pemerintah c. dari rakyat kecil d. investor

86. sumber keuangan tetap koperasi terdiri dari, kecuali a. dari anggota b. dari rakyat kecil c. dari hasil usaha d. investor

87. koperasi yang meminjam kepada bank biasanya memberi jaminan berupa, kecuali a. jaminan material b. jaminan pemerintah c. jaminan khusus d. jaminan potensial

88. anggota tidak tertarik untuk menanam modal (sukarela) ke dalam koperasi sebab a. hak suara tidak bertambah b. keuntungan lebih rendah daripada di perusahaan c. tidak dapat diambil lagi d. pembagian shu berdasarkan besarnya modal

89. simpanan pokok anggota dapat diambil kembali pada saat a. tutup buku b. anggota keluar c. anggota butuh d. rapat anggota

90. koperasi memberi modal uang muka untuk keperluan a. calon anggota baru b. anggota yang menjual/memasukkan barang c. untuk membeli barang produksi anggota d. sebagai bonus anggota yang aktif

91. tiga macam simpanan anggota pada koperasi, yaitu, kecuali a. pokok b. bersama c. wajib d. suka rela

92. simpanan sebagai modal awal koperasi dari setiap anggota disebut a. bersama b. pokok c. wajib d. sukarela

93. simpanan yang disetor rutin sebagai modal koperasi dari setiap anggota disebut a. bersama b. wajib c. pokok d. sukarela

94. kegiatan atau operasi yang sering dilakukan koperasi sehari-hari adalah, kecuali a. simpan-pinjam b. ijon c. toko koperasi d. membeli saham

95. keuntungan yang didapat koperasi dari kegiatan sehari-hari biasanya disebut a. laba b. shu c. profit d. gain

96. kelangsungan hidup koperasi dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain a. keaktifan rakyat b. keaktifan anggota c. pemerintah d. bank/invetor

97. audit koperasi oleh auditor terbatas pada laporan tertentu dan tidak dilakukan pada laporan perubahan posisi keuangan, sebab a. sulit b. tidak dibuat koperasi c. anggota marah d. kurang data

98. koperasi harus selalu dalam keadaan sehat supaya a. dapat meningkatkan omzet penjualan b. mendapat kepercayaan pihak yang berhubungan c. agar menjadi soko guru ekonomi nasional d. memudahkan melakukan pengawasan

99. manajer koperasi bertanggung jawab kepada a. pengurus b. anggota c. rapat anggota d. pengawas

100. koperasi merupakan usaha a. perorangan yang bersifat sosial b. bersama berdasar prinsip kooperasi c. bersama berdasarkan asas gotong royong d. perorangan yang berwatak ekonomis

SOAL ESAYBAB 1 - 121. sebutkan fungsi-fungsi yang berkaitan dengan koperasi :

2. sebutkan tujuan koperasi dalam uu. no 25 tahun 1992 :3. sebutkan tugas dari pemegang kekuasaan tertinggi di indonesia:4. hak apa sajakah yang wajib didapatkan oleh para anggota koperasi:5. hal apakah yang harus dilakukan apabila koperasi belum bisa mengangkat manajer:6. sebutkan teori laba pada success koperasi !7. sebutkan alternative pemenuhan modal !8. sebutkan permodalan koperasi !9. sebutkan istilah istilah informasi dasar dalam shu, yang kamu ketahui, (min 4) !10. tuliskan peranan dari seorang manajer !11. menurut Prof.Ewell Paul Roy, Ph.O,mengatakan bahawa manajemen koperasi melibatkan 4 unsur,apa itu ?12. Sebutkan Jenis- jenis Koperasi Menurut PP No.60/1959 !13. Sebutkan /bentuk Koperasi sesuai PP No.60/1959 !14. Sebutkan Sumber Sumber Modal Koperasi !15. Sebutkan syarat syarat menjadi Pengawas ! 16. Sebutkan manfaat Distribusi Cadangan !17. Apa itu Efisiensi ?18. Sebutkan dua jenis manfaat ekonomi !19. Apa itu Analisis Laporan Keuangan ?20. Sebutkan isi Laporan Keuangan Koperasi !KUNCI JAWABANSOAL PG

1.c2.a3.a4.d5.b6.c7.d8.b9.c10.a11. a12. c13. d14. b15. a16. c17. d18. c19. c20. a21.c22.b23.d24.b25.a26.d27.a28.c29.b30. d31. a32. d33.b34. c35. b36. d37. a38. d39. c40.b41. a42. b43. e44. d45. c46. a47. d48. a49. e50. b51. e52. e53. a54. b55. c56. d57. e58. a59. b60. e61.d62.a63.b64.c65.d66.c67.d68. b69.b70.b71.b72. b73.b74. b75. b76.b77.b78.b79.b80.b81.b82.b83.b84.b85.b86.b87.b88.b89.b90.b91.b92. b93.b94.b95.b96.b97.b98.b99.a100.b

KUNCI JAWABAN SOAL ESAY1. - fungsi sosial - fungsi ekonomi - fungsi politik - fungsi etika2. koperasi bertujuan memajukan kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya serta ikut membangun tatanan perekonomian nasional, dalam rangka mewujudkan masyarakat yang maju, adil dan makmur berlandaskan pancasila dan undang-undang dasar 1945.3. - penetapan anggaran dasar - kebijakan umum (manajemen, organisasi dan usaha koperasi) - pemilihan, pengangkatan dan pemberhentian pengurus - rencana kerja, rencana budget dan pendapatan serta pengesahan laporan keuangan - pengesahan pertanggung jawaban - pembagian shu - penggabungan, pendirian dan pelemburan4. - menghadiri rat sekaligus menyampaikan gagasan - memilih / dipilih menjadi anggota pengurus / badan pengurus - mendapatkan pelayanan yang sama - melakukan pengawasan jalannya koperasi - menerima bagian dari shu - mengemukakan pendapat / saran dalam rapat - menuntut diadakannya ra berdasar ad / art5. apabila koperasi belum bisa mengangkat manajer, maka perlu dibentuk pengurus harian yang dipilih dari pengurus lengkap / pleno yang bertanggung jawab khusus melaksanakan tugas operasional sekaligus wakil pengurus lengkap.6. konsep laba dalam koperasi adalah shu ; semakin tinggi partispasi anggota,semakin tinggi manfaat yang diterima innovation theory of profit ; perolehan laba yang maksimal karena adanya kberhasilan organisasi dalam melakukan inovasi terhadap produknya managerial efficincy theory of profit ; organisasi yang dikelola dengan efisien akan meraih laba di atas rata rata laba normal7. prinsip alokasi flow permodalan : dana jangka pendek digunakan untuk pembiayaan modal kerja dana jangka panjang digunakan untuk modal investasi melakukan pendekatan model badan usaha non koperasi (swasta / persero) akses pemodalan pinjaman dan bantuan program dari luar negeri8. uu 25 / 992 pasal 41 : modal koperasi terdiri atas modal sendiri dan modal pinjaman (luar) modal sendiri : simpanan pokok annggota, simpanan wajib, dana cadangan, donasi atau dana hibah modal pinjaman : bersumber dari anggota, koperasi lain dan atau anggota, bank dan lembaga keunagan lainny, penerbitan obligasi dan surat hutang lainnya dan sumber lainnya yang sah.9. shu total transaksi anggota partisipasi modal omzet atau volume10. membuat rencana ke depan sesuai dengan ruang lingkup dan wewenangnya, mengelola sumberdaya secara efisien, memberikan perintah, bertindak sebagai pemimpin dan mampu melaksanakan kerjasama dengan orang lain untuk mencapai tujuan organisasi (to get things done by working with and trough people).11. Rapat anggota, pengurus, pengawas, dan pengelola.12. * Koperasi Desa * Koperasi Pertanian * Koperasi Pertenakan * Koperasi Industri * Koperasi Simpan Pinjam * Koperasi Perikanan * Koperasi Konsumtif13. * Koperasi Primer * Koperasi Pusat * Koperasi Gabungan * Koperasi Induk14. >> Modal Sendiria.Simpana Pokokb.Simpana Wajibc.Dana Cadangand.Hibah>>Modal Pinjamana.Anggotab.Koperasi Lain / atau Anggotanyac.Bank dan Lembaga Keuangan Lainnyad.Penerbitan Obligasi dan Surat Hutang Lainnyae.Sumber Lainnya Yang Sah15. mempunyai kemampuan berusaha. mempunyai sifat sebagai pemimpin, yang disegani anggota koperasi dan masyarakat sekelilingnya. Dihargai pendapatnya, diperhatikan saran-sarannya dan diindahkan nasihat-nasihatnya. Seorang anggota pengawas harus berani mengemukakan pendapatnya. Rajin bekerja, semangat dan lincah. pengurus sulit diharapkan untuk bekerja full time. Pengurus mempunyai tugas penting yaitu memimpin organisasi sebagai keseluruhan.16. Memenuhi kewajiban tertentu Meningkatkan jumlah operating capital koperasi Sebagai jaminan untuk kemungkinan kemungkinan rugi di kemudian hari Perluasan usaha

17. Efesiensi adalah: penghematan input yang di ukur dengan cara membandingkan input anggaran atau seharusnya (Ia) dengan input realisasi atau sesungguhnya (Is), jika Is < Ia disebut (Efisien).

18. 1. Manfaat ekonomi langsung (MEL) 2. Manfaat ekonomi tidak langsung (METL)19. Analisis Laporan Koperasi Laporan keuangan koperasi merupakan bagian dari laporan pertanggungjawaban pengurus tentang tata kehidupan koperasi. Laporan keuangan sekaligus dapat dijadikan sebagai salah satu alat evaluasi kemajuan koperasi.20. (1) Neraca (2) Perhitungan hasil usaha (income statement) (3) Laporan arus kas (cash flow) (4) Catatan atas laporan keuangan (5) Laporan perubahan kekayaan bersih sbg laporan keuangan tambahan