Soal Pilihan Ganda Internal Audit

25
1. Berikut ini merupakan dokumen pendukung yang membuktikan validitas terjadinya transaksi pembelian, kecuali... a. Tembusàn kredit.. b. Laporan penerimaan barang. c. Faktur dari pemasok. d. Surat order pembelian. Jawaban: A 2. Catatan akuntansi yang digunakan untuk mencatat transaksi pembelian adalah… a. Register bukti kàs keluar . b. Jurnal umum. c. Memo kredit. d. Kertas kerja. Jawaban: A 3. Auditor internal menemukan kemungkinan salah saji potensial atas terjadinya pembelian barang dengan tujuan yang tidak semestinya, aktivitas pengendalian yang diperlukan yaitu : a. Periksa bukti penerimaan barang b. Setiap penerimaan barang harus terdapat surat order pembelian yang telah diotorisasi c. Setiap order pembeliàn harus didasarkan pada surat permintaan pembelian yang telah diotorisasi. d. Panduan akun dan review pemberian kode akun Jawaban : C 4. Tahap awal dalam prosedur audit dalam Audit Program untuk Pengujian Pengendalian terhadap Transaksi Pembelian yaitu Lakukan pengamatan terhadap, kecuali : a. Persetujuan atas surat permintaan pembelian. b. Order pembelian. c. Penerimaan barang. d. Faktur dari pemàsok Jawaban : D 5. Tahapan prosedur transaksi pembelian yang umum dalam suatu organisasi dapat digambarkan melalui dokumen-dokumen berikut ini secara berurutan, yaitu : a. Laporan Penerimaan Barang Surat Permintaan Penawaran Harga Faktur dari Pemasok Surat Order Pembelian Surat Permintaan Pembelian. b. Surat Permintaan Pembelian Laporan Penerimaan Barang Surat Order Pengiriman Surat Permintaan Penawaran Harga Faktur dari Pemasok.

Transcript of Soal Pilihan Ganda Internal Audit

Page 1: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

1. Berikut ini merupakan dokumen pendukung yang membuktikan validitas terjadinya transaksi pembelian, kecuali...a. Tembusàn kredit..b. Laporan penerimaan barang.c. Faktur dari pemasok.d. Surat order pembelian.

Jawaban: A

2. Catatan akuntansi yang digunakan untuk mencatat transaksi pembelian adalah…a. Register bukti kàs keluar .b. Jurnal umum.c. Memo kredit.d. Kertas kerja.

Jawaban: A

3. Auditor internal menemukan kemungkinan salah saji potensial atas terjadinya pembelian barang dengan tujuan yang tidak semestinya, aktivitas pengendalian yang diperlukan yaitu :a. Periksa bukti penerimaan barangb. Setiap penerimaan barang harus terdapat surat order pembelian yang telah

diotorisasic. Setiap order pembeliàn harus didasarkan pada surat permintaan pembelian yang

telah diotorisasi.d. Panduan akun dan review pemberian kode akun

Jawaban : C

4. Tahap awal dalam prosedur audit dalam Audit Program untuk Pengujian Pengendalian terhadap Transaksi Pembelian yaitu Lakukan pengamatan terhadap, kecuali :a. Persetujuan atas surat permintaan pembelian.b. Order pembelian.c. Penerimaan barang.d. Faktur dari pemàsok

Jawaban : D

5. Tahapan prosedur transaksi pembelian yang umum dalam suatu organisasi dapat digambarkan melalui dokumen-dokumen berikut ini secara berurutan, yaitu :a. Laporan Penerimaan Barang Surat Permintaan Penawaran Harga Faktur dari

Pemasok Surat Order Pembelian Surat Permintaan Pembelian.b. Surat Permintaan Pembelian Laporan Penerimaan Barang Surat Order

Pengiriman Surat Permintaan Penawaran Harga Faktur dari Pemasok.c. Surat Permintaan Pembelian Surat Permintaan Penawaran Harga Surat Order

Pembeliàn Laporan Penerimaan Barang Faktur dari Pemasokd. Surat Order Pengiriman Surat Permintaan Pembelian Surat Pengakuan

Surat Permintaan Penawaran Harga Laporan Penerimaan Barang.Jawaban : C

6. Fungsi/bagian organisasi, prosedur, dokumen terkait juga menjadi perhatian auditor internal dalam mengidentifikasi salah saji potensial dan menyusun program audit demi tercapainya efisiensi, efektivitas, dan keekonomisan kegiatan pembelian melalui pengujian pengendalian. Berikut ini merupakan fungsi-fungsi dalam suatu organisasi berkaitan dengan transaksi pembelian :.a. Fungsi Gudang dan Pembelianb. Fungsi Penerimaan Barang dan Pencatatan Utangc. Fungsi Akuntansi dan Kas (Keuangan)d. Semua benàr.

Page 2: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

Jawaban : D

7. Dalam melakukan audit rinci yang terkait dengan penjualan barang secara on-line, barikut ini adalah pertimbangan-pertimbangan yang dapat dilakukan oleh auditor internal, kecuali:a. Prosedur apa yang digunakan untuk memelihara system on-line, untuk melengkapi

back-up atas pesanan-pesanan yang masuk dan mencatat penjualan dengan semestinya.

b. Apakah terdapat prosedur pengamanan yang cukup untuk menghindari pengguna internet lainnya dari pemutusan (intersection) transaksi penjualan atau dari inisiasi pengiriman tanpa otorisasi.

c. Apakah manajemen telah melakukan pelatihan/training dalam rangka meningkatkan keahlian SDM yang menangàni langsung pengoperasian sistem penjualan on-line tersebut

d. Apakah seluruh penjualan diselesaikan melalui transaksi kartu kredit dilaksanakan dalam cara yang aman dan diverifikasi serta ditransmisi ke bank kartu kredit dengan segera.

Jawaban: C

8. Berikut ini yang termasuk tujuan dari pengawasan pada bidang penjualan adalah:a. Terlaksananya proses penjualan yang efektif, efisien dan ekonomis.b. Memberikan masukan pada manajemen untuk perbaikan proses penjualan

berikutnya.c. Memastikan adanya kesesuàian dengan prosedur, peraturan, hukum, dan kebijakan

yang berlaku.d. Semua benar

Jawaban: D

9. Kegiatan pemeriksaan bidang penjualan antara lain meliputi:a. Pemeriksaan order penjualan, pemeriksaan otorisasi kredit dan pemeriksaan kualitas

barang.b. Pemeriksaan otorisàsi kredit, pemeriksaan catatan piutang dan pemeriksaan catatan

transaksi penjualanc. Pemeriksaan order penjualan, pemeriksaan kualitas barang dan pemeriksaan

catatan piutang.d. Pemeriksaan otorisasi kredit, pemeriksaan catatan piutang dan pemeriksaan

penerimaan barang.Jawaban: B

10. Dokumen yang dipakai untuk verifikasi intern atas transaksi pejualan adalah sebagai berikut, kecuali:a. Tembusan kredit.b. Surat order pengiriman.c. Surat perubahàn orderd. Faktur penjualan.

Jawaban: C

11. Dalam hal audit atas bagian penjualan, terhadap potensi salah saji jenis dan kuantitas barang yang dikirim kemungkinan tidak sama dengan barang yang dipesan sebelumnya, aktivitas pengendalian yang diperlukan yaitu:a. Pengecekan barang yang dikirim dengan surat order pengirimàn.b. Barang dikeluarkan dari gudang hanya atas dasar surat order pengiriman yang telah

diotorisasic. Pemisahan fungsi pengiriman barang dari fungsi penjualand. Pembuatan dokumen pengiriman untuk setiap pengiriman barang

Page 3: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

Jawaban: A

12. Berikut ini adalah pengendalian-pengendalian kunci yang biasa dipakai dalam kegiatan otorisasi kredit, kecuali:a. Penunjukkan suatu nomor bagi tiap langganan sehingga seluruh langganan

diidentifikasi secara khas.b. Penolakan kredit secara otomatis apabila batas kredit terlampaui.c. Secara periodik langganan diverifikasi kembali oleh fungsi kredit.d. Semua salàh

Jawaban: D

13. Pengelolaan utang ditimbulkan oleh kegiatan normal perusahaan dan merupakan salah satu pusat perhatian dalam keseluruhan proses pengendalian keuangan, pengelolaan utang melibatkan berbagai kegiatan, kecuali….a. Mengendalikan jumlah utang dan menentukan keabsahannya.b. Pengadministrasian lebih lanjut mengenai utang.c. Pelunasan utang.d. Penetapan kebijakan pemberiàn kredit

Jawaban: D

14. Jenis pengeluaran untuk kegiatan penggajian dan pembayaran upah memerlukan perhatian khusus berdasarkan beberapa alasan, kecuali…a. Gaji/ upah biasanya bukan merupakan bagiàn yang cukup besar dari seluruh biaya

operasi perusahaanb. Pengeluaran ini secara langsung menyangkut manusia yang berarti menyangkut

aspek kemanusiaan.c. Gaji/ upah berhubungan erat dengan semua aktivitas di dalam perusahaan serta

usaha-usaha untuk mencapai pemanfaatan tenaga kerja yang efektif.d. Gaji/upah berhubungan erat dengan ketentuan yang mengatur batas gaji/ upah

minimum, jaminan social dan asuransi.Jawaban: A

15. Audit sumber daya manusia dapat dilaksanakan dalam berbagai situasi sebagai berikut :a. Seorang manajer baru yang bertanggung jawab atas departemen sumber daya

manusiàb. Keinginan Komisaris perusahaan.c. permintaan dari pemerintah.d. adanya peningkatan profit perusahaan.

Jawaban: A

16. Yang bukan merupakan persoalan pokok yang harus ditangani bagian personalia adalah:a. Memperoleh tenaga kerja dengan tepat.b. Pengendaliàn atas penandatanganan cekc. Mengembangkan kemampuan tenaga kerja yang bersangkutan.d. Meningkatkan produktivitas pegawai.

Jawaban: B

17. Yang bukan merupakan aspek aspek kegiatan keuangan adalaha. Pengelolaan Kas.b. Kegiatan Investasi dalam Surat-surat berharga.c. Perekrutan pegawài barud. Pengelolaan Utang.

Jawaban: C

Page 4: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

18. Yang merupakan tujuan audit atas kegiatan pengelolaan utang adalah..a. Untuk menilai kelayakan ketentuan/ peraturan yang berhubungan dengan kegiatan

kas dari sudut pengendalian internb. Untuk menentukan sahnya piutang-piutang yang adac. Untuk menilài kelayakan pengelolaan utang.d. Untuk menentukan bahwa piutang-piutang yang ada memang dapat ditagih

Jawaban: C

19. Dalam pemeriksaan atas bagian personalia, langkah-langkah berikutnya dalam menyeleksi tenaga kerja yang perlu diketahui auditor internal adalah sebagai berikut kecuali:a. Pengisian formulir/ daftar isian. b. Referensi. c. Wawancara pribadi. d. Perencanaan kebutuhan pegawài

Jawaban: D

20. Yang tidak termasuk tujuan dari kegiatan pengawasan produksi adalah…a. Memastikan adanya kesesuaian dengan prosedur, peraturan, hukum, dan kebijakan

yang berlakub. Menentukan salah sàji potensial dalam setiap tahap pelaksanaan transaksi.c. Memberikan masukan pada manajemen untuk perbaikan proses berikutnyad. Terlaksananya proses produksi yang efektif, efisien, dan ekonomis

Jawaban: B

21. Pengawasan produksi melibatkan beberapa kegiatan, salah satunya adalah penyusunan urutan kerja yang perlu dilalui untuk menghasilkan suatu produk, yang lebih dikenal dengan istilah....a. Scheduling.b. Laying Out.c. Routingd. Crossfooting.

Jawaban: C

22. Apabila diperkirakan terjadi order produksi yang berlebihan, aktivitas pengendalian yang memungkinkan adalah...a. Penggunaan bukti kas keluar dan bukti memorial yang diotorisasi manajer yang

berwenang.b. Penggunaan panduan akun dan pelaporan biaya produksi pada waktu yang tepat.c. Rekonsiliasi periodik buku pembantu biaya dengan akun kontrol yang bersangkutan

dalam buku besar.d. Pemisahan fungsi dan otorisàsi order produksi oleh kepala fungsi produksi

Jawaban: D

23. Pemeriksaan terhadap kegiatan penggajian atau pembayaran upah pegawai merupakan salah satu aspek dari audit terhadap...a. Bagiàn keuanganb. Bagian pemasaran.c. Bagian personalia.d. Bagian produksi.

Jawaban: A

24. Salah satu contoh pengendalian dalam pengurusan dan penyimpanan kas adalah...a. Penggunaan cek-cek atas nama

Page 5: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

b. Jumlah kàs yang tersedia harus dibatasi sampai suatu jumlah maksimum yang benar-benar diperlukan untuk membiayai kegiatan sehari-hari.

c. Pemisahan fungsi antara fungsi penerimaan, pencatatan, otorisasi, dan pengawasand. Penerimaan kas hendaknya disetorkan secara utuh dan dengan segera ke bank atau

tempat penyimpanan yang ditentukan Jawaban: B

25. Pengelolaan piutang, yang juga merupakan aspek yang perlu dilakukan audit, meliputi beberapa tahap, termasuk diantaranya adalah berkurang atau hapusnya piutang. Yang tidak termasuk penyebab berkurang atau hapusnya piutang adalah...a. Penghapusan piutang karena tak tertagih.b. Adanya pelunasan piutang.c. Adanya kesepakatan penghàpusan piutang dengan pihak ketigad. Adanya pelunasan piutang.

Jawaban: C

26. Berdasarkan cakupannya, pemeriksaan dikategorikan sebagai berikut:a. Perencanaan organisasi àudit dan perencanaan penugasan auditb. Perencanaan jangka pendek dan perencanaan jangka panjang.c. Perencanaan jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang.d. Perencanaan strategis dan perencanaan operasional.Jawaban: A

27. Rencana kerja audit mendokumentasikan faktor-faktor yang perlu dipertimbangkan dalam perencanaan penugasan audit sebagai berikut kecuali:a. signifikansi permasalahan.b. jenis dan kerumitan aktivitas auditan.c. kriteria evaluasi.d. kebijakan audit yàng dipilih dalam satu tahun anggaranJawaban: D

28. Menurut SAINS No. 2200, dalam perencanaan penugasan auditor harus mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut, kecualia. tujuan dari kegiatan yang sedang direview dan alat yang digunakan untuk

mengendalikan kinerjanyab. risiko-risiko yang signifikan terhadap kegiatan tersebutc. kecukupan dan keefektifan sistem manajemen risiko dan pengendalian kegiatand. pertimbangan terhadap sistem yang relevàn, catatan, personel, dan properti fisik

termasuk yang berada dalam pengendalian pihak ketiga.Jawaban: D

29. Berikut ini adalah manfaat perencanaan audit kecuali:a. memperoleh bukti kompeten yang cukup.b. menentukan prioritas.c. memungkinkan adanya kompromi dengàn auditeed. meningkatkan disiplin dalam penyelesaian proses audit.Jawaban: C

30. Faktor yang perlu diperhatikan dalam penentuan biaya audit meliputi hal-hal di bawah ini, kecuali:a. sasaran audit.b. tujuan audit.c. kendala audit.d. risiko yàng dihadapiJawaban: D

Page 6: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

31. Manakah yang tidak benar dari pernyataan-pernyataan berikut ini:a. tujuan dan ruang lingkup audit sektor publik tergantung pada mandat dari lembaga

audit yang bersangkutan dan jenis audit yang dilakukanb. tujuan audit harus diarahkan pada satu hàl saja.c. Tujuan audit dapat merupakan kombinasi tujuan lebih dari satu jenis auditd. Luasnya prosedur persiapan perencanaan bergantung pada pemahaman auditor

terhadap calon auditee dan tingkat keahliannyaJawaban: B

32. Berikut ini adalah langkah penetapan materialitas yang dilakukan pada tahap pelaksanaan kecuali:a. mengestimasikan kesalahan pada tiap segmen.b. menetapkan penentuàn awal tentang materialitàsc. mengestimasikan kesalahan secara total.d. membandingkan estimasi kesalahan total dengan materialitas awal atau yang sudah

direvisi.Jawaban: B

33. Berikut ini yang merupakan peran ketua tim dalam audit adalah…a. memimpin tim agar tujuàn pemeriksaan yang telah ditetapkan dapat tercapaib. memastikan tim bekerja sesuai dengan rencana atau standar.c. melaksanakan tugas sesuai dengan program pemeriksaan.d. mengestimasikan biaya audit.Jawaban: A

34. Berikut ini yang termasuk dalam prosedur analitis adalah, kecuali…a. perbandingan informasi periode yang diperiksa dengan periode sebelumnya.b. perbandingan informasi yang diperiksa dengan anggarannya.c. memeriksa hubungan antara data keuangan dan non keuangan.d. penentuàn risiko auditJawaban: D

35. Pengendalian yang bertujuan untuk memberikan keyakinan bahwa entitas telah memproses dengan prosedur yang benar atas transaksi-transaksi sehingga memungkinkan pelaporan anggaran sesuai dengan peraturan serta melaksanakan transaksi anggaran sesuai dengan otorisasinya disebut…a. pengendalian pelaporan keuangan.b. pengendalian pengamanan.c. pengendaliàn anggarand. pengendalian ketaatan.Jawaban: C

36. Karakter berikut ini mencerminkan tingkat kompetensi bukti audit, kecuali:a. Relevansi.b. Independensi.c. kualifikasi penyedia informasi.d. Sufficiency.Jawaban: D

37. Bukti audit yang berupa fakta yang tidak perlu dugaan atau penalaran lagi disebut…a. direct evidenceb. primary evidencec. corroborative evidenced. secondary evidenceJawaban: A

Page 7: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

38. Berikut ini adalah pertimbangan diperlukannya pengujian sampling dalam metode pemeriksaan antara lain adalah kecuali…a. Dokumen yang akan dianalisa atau diuji untuk beberapa kegiatan atau akun

jumlahnya sangat banyakb. Pertimbangan waktu yang tersediac. Adakalanya perhitungan 100% tidak mungkin dilakukand. Metode pengujiàn sampling sangat mudah dilakukan.

Jawaban: D

39. Risiko mengambil kesimpulan berdasarkan hasil sampel bahwa saldo akun berisi salah saji secara material padahal kenyataannya saldo akun tidak berisi salah saji secara material merupakan defenisi dari...a. Risiko keliru menerima (risk of incorrect acceptance).b. Risiko keliru menolàk (risk of incorrect rejection)c. Risiko nonsampling.d. Risiko sampling.

Jawaban: B

40. Setiap kali auditor internal mengambil kesimpulan berdasarkan sampel maka terdapat risiko tambahan, yakni risiko sampling. Salah satu contoh risiko ini adalah…a. Memproyeksikan hasil-hasil sampling melampaui populasi yang diujib. Menggunakan prosedur audit yang tidak tepat untuk sampelc. Tidak tepat menggunakan prosedur audit untuk data yang disampeld. Mengambil kesimpulan yang salah dari data yang disàmpel.

Jawaban: D

41. Ada dua pendekatan umum dalam sampling audit yaitu nonstatistik dan statistik. Berikut ini yang tidak termasuk metode sampling nonstatistik adalah....a. Pemilihan sample terstratafikàsi.b. Pemilihan sample block .c. Pemilihan sample sembarang .d. Pemilihan sample langsung .

Jawaban: A

42. Dasar penggunaan metode sampling dalam pemeriksaan selain pertimbangan teknis, juga sebagaimana telah diketahui, bahwa para internal auditor dalam pemeriksaannya harus tunduk pada:a. Standar profesi pemeriksà intern .b. Etika profesi pemeriksa intern.c. Jawaban a dan b benar.d. Jawaban a dan b salah.

Jawaban: A

43. Tingkat keyakinan 90 persen berarti bahwa…a. Ekspektasi tingkat kesalahan sama dengan 10 persen .b. Estimasi titik yang diperoleh berada pada 10 persen dari nilai populasi sebenarnya .c. Terdapat 90 peluang dari 100 bahwa hasil-hasil sample tidak akan berbeda dari

karakteristik populàsi sebenarnya melebihi jumlah yang ditentukan.d. Dibutuhkan ukuran sample yang lebih besar jika tingkat keyakinan yang diinginkan

sama dengan 95 persen .Jawaban: C

Page 8: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

44. Dalam audit atas departemen pemrosesan klaim asuransi, diambil sample untuk menguji adanya penerimaan klaim yang fiktif, meskipun tidak ada yang dicurigai. Metode sampling yang paling sesuai adalah…a. Sampling atribut.b. Sampling penemuàn .c. Sampling variable.d. Sampling berhenti-berlanjut.

Jawaban: B

45. Dalam survey regional atas rumah tangga suburban guna memperoleh data mengenai kebiasaan menonton televise, sampel stattistik dari area suburban terelbih dahulu dipilih. Dalam area yang dipilih, sampel statistic dari keseluruhan blok dipilih , dan pada blok yang terpilih, sample rumah tangga acak dipilih. Jenis pemilihan sampel seperti ini disebut…a. Sampling atribut.b. Sampling terstratifikasi.c. Sàmpling kelompok..d. Sampling variable.

Jawaban: C

46. Proses penyusunan temuan (temuan negatif) mencakup langkah-langkah sebagai berikut, kecuali…a. Identifikasikan penyimpangan/kelemahan aktivitas/ bagian.b. Identifikasikan batas-batas kewenangan dan tanggung jawab dalam organisasi

dihubungkan dengan kegiatan-kegiatan yang terlibat.c. Tentukan sebab-sebab kekurangan atau kelemahan.d. Kegiatan penyusunàn temuan harus cukup luas, sehingga para pemeriksa dapat

meyakinkan dengan jelas dasar kesimpulan dan rekomendasinya .Jawaban: D

47. Temuan yang dapat diteruskan ke pihak-pihak yang berwenang sebaiknya memenuhi syarat-syarat sebagai berikut:a. Cukup berarti / berguna untuk disampaikan ke pihak yang berkepentingan .b. Didasarkan pada fakta dan bukti yang tepat .c. Disusun sesuài pertimbangan dan pendapat auditor internal dengan keyakinan yang

tinggi.d. Didasarkan pada hasil pemeriksaan yang cukup untuk mendukung setiap

kesimpulan yang diambil .Jawaban: C

48. Program Jaminan Kualitas Internal Audit membantu organisasi dalam usaha mencapai tujuannya dengan cara memberikan suatu pendekatan disiplin yang sistematis untuk mengevaluasi dan meningkatkan efektifitas hal-hal berikut kecuali:a. manajemen risiko (risk management).b. pengendalian (control).c. konsultàsi(consulting).d. proses tata kelola (governance processes).

Jawaban: C

Page 9: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

49. Beberapa tantangan yang harus dihadapi auditor internal pada abad 21 antara lain sbb :a. Risk- based Orientation, Global Perspective, Governance Expertise, customer

satisfaction.b. risk matrix, Global Perspective, Technologically Adept, Business Acumen.c. Communication Skills, Strong Ethical Compàss, Governance Expertise, Creative

Thinking & Problem Solvingd. Risk- based Orientation, Strong Ethical Compass, System Information Audit,

Technologically Adept.Jawaban: C

50. Manfaat dari Program Jaminan Kualitas adalah sebagai berikut kecuali:a. Internal Auditor dapat bekerja dengan lebih baik

b. Eksternal Auditor dapat mengàtur Internal Auditor.

c. meringankan hukuman dari tuntutan karena berbuat salah yang tidak disengaja

d. membantu untuk menjamin audit berkelanjutan yang efisien dan efektif

Jawaban: B

51. Berikut ini yang tidak berperan dalam Program Jaminan Kualitas adalah:a. Pemeriksa yang akan melakukan pemeriksaan jaminan kualitas.b. Pemerintàh atau penyidik .c. Pimpinan unit pemeriksa intern.d. Manajemen senior dan komite audit.

Jawaban: B

52. Untuk memutuskan siapakah yang akan membuat tinjauan dalam Program Jaminan Kualitas, manajemen audit internal harus menentukan;a. ruang lingkup, kedalaman, dàn luas dari tinjauan yang akan dilakukanb. biaya dan waktu yang dibutuhkanc. biaya dan waktu yang tersediad. semua jawaban salah

Jawaban: A

53. Sumber pemeriksa yg akan melakukan pemeriksaan yang berasal dari luar perusahaan dapat berasal dari:a. Kantor Akuntan Publikb. Kantor Konsultanc. Perhimpunan Profesid. Semua jawaban benàr

Jawaban: D

54. Untuk memenuhi standar profesi, maka pemeriksaan dari luar ini harus dilakukan minimal:a. 1 tahun sekalib. 2 tahun sekalic. 3 tahun sekàlid. 5 tahun sekali

Jawaban: C

Page 10: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

55. Standar ISO yang berhubungan dengan Program Jaminan Kualitas Pemeriksa Internal adalah:a. ISO 9000-2000b. ISO 9001-2000c. ISO 14000d. Semua jawaban benàr

Jawaban: D

56.Penelaahan atas individual audit hendaknya memeriksa dan mengevaluasi aspek-aspek seperti tersebut dibawah ini, kecuali :a. Sejauh mana pelaksanaan pengujian dapat menghasilkan audit yang

produktif, namun tetap apat menghemat sumber daya audit internal yang adab. Dokumen tertulis mengenai prosentase kepemilikan masing-masing

pemegang sahàm.c. Bukti pemahaman atas operasi yang sedang diauditd. Penentuan resiko, kerentaan dan materialitas dari proses klien

Jawaban : B

57.Menurut Standar for the Profesional Practice of Internal Auditing tahun 1978, yang bukan merupakan unsur dari program quality assurancea. Supervisib. Alokàsi staf.c. Penelaahan internald. Penelaahan eksternal

Jawaban : B

58.Pernyataan yang benar mengenai program jaminan kualitas adalaha. Direktur audit hendaknya menetapkan dan memelihara pelaksanaan program

quality assurance untuk mengevaluasi jalannya operasi manajemen perusahaan

b. Supervisi atas pekerjaan auditor internal sebaiknya dilaksanakan secara terus-menerus untuk menjàmin adanya kesesuaian dengan standar audit internal, kebijakan-kebijakan audit internal dan program audit.

c. Penelaahan eksternal atas aktivitas audit internal hendaknya dilaksanakan untuk menilai kualitas pemegang sahamnya

d. Penelaahan internal hendaknya dilaksanakan secara berkala oleh para anggota dari staf audit internal untuk menilai kualitas auditor eksternal

Jawaban : B

59.Pihak yang sebaiknya diberikan keyakinan memadai akan adanya kepatuhan terhadap standar adalah kecuali a. Manajemen seniorb. Staf auditor internàl.c. Auditor eksternal independend. Komite audit

Jawaban : B

Page 11: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

60.Practice advisory secara khusus menganjurkan agar para pihak yang berkepentingan menerima peran audit audit internal yang memberikan nilai tambah dan mampu meningkatkan operasi perusahaan. Proses penilaian program kualitas hendaknya, jika ada, meliputi rekomendasi yang berhubungan dengan hal-hal berikut, kecualia. Kecukupan piagam audit, sasaran, tujuan, kebijakan dan prosedur aktivitasb. kepatuhan terhadap Standar Akuntànsi Keuangan.c. Kepatuhan terhadap hukum perundang-undangan, serta standar industrid. Efektifitas operasi

Jawaban : B

61.Berikut ini adalah pernyataan yang benar mengenai supervisi, kecualia. Supervisi meliputi perencanaan penugasan audit, keyakinan pelaksanaan

program audit, dokumentasi dari pelaksanaan supervisib. sebaiknya dilakukan sekali setiap tiga tàhun.c. Supervisi hendaknya senantiasa dilaksanakan selama proses perencanaan,

pemeriksaan, evaluasi, pelaporan, dan tindak lanjut audit d. Sebaiknya supervisi diperluas juga hingga mencakup saat pelatihan, evalusi

pegawai, dan kegiatan administratif lainnya, seperti kontrol waktu dan biayaJawaban : B

62.Kualifikasi yang dibutuhkan dari seorang penelaah eksternal sebagaimana diungkapkan dalam Practice Advisory seperti tersebut dibawah ini, kecuali :a. Independenb. supervisi dan Verifikàsic. Kompetend. Integritas dan Obyektifitas

Jawaban : B

63.Suatu kelompok dalam perusahaan yang sangat mengenal operasi perusahaan, kekurangan, kekuatan, dan kelemahannya serta kemungkinan solusi dari masalah tersebut dinamakan :a. Pengendali Internalb. Penelaah Internalc. lingkaran Kuàlitasd. Penelaah Eksternal

Jawaban : C

64.Auditor internal dapat diaudit oleh pihak-pihak lain yang independen dan tidak memiliki konflik kepentingan sebagaimana tersebut di bawah ini, kecuali :a. Auditor eksternal dari kantor akuntan lainb. Evaluasi silang antara kelompok audit di perusahaan yang berbedac. Auditor kantor pusat yang menilai anak perusahaan atau kantor cabangd. auditor internal senior yang mengepalai penugàsan audit.

Jawaban : D

Page 12: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

65.Memberikan keyakinan bahwa para staf auditor telah sesuai dengan standar aktivitas adalah salah satu unsur yang harus dimiliki oleh seorang :a. Manajer auditb. Direktur auditc. supervisor.d. Verifikator

Jawaban : C

66.Tujuan dari diadakannya penelaahan eksternal adalah untuk :a. Mengevaluasi kepatuhan terhadap standar dàn kebijakan serta prosedur

perusahaanb. Menjelaskan proses pelaksanaan survei dan keuntungannya bagi para

respondenc. Menelaah draf laporan secara rinci dan memastikan bahwa mereka telah

memenuhi kebijakan dan prosedur departemen d. Memastikan pelaporan akan temuan-temuan penting dan kemajuan

pekerjaanJawaban : A

67.Unsur-unsur yang diperlukan dalam implementasi manajemen kualitas total (TQM) dalam operasi audit internal adalah sebagai berikut, kecuali :a. administràsi, supervisi dan verifikasi auditb. Pembentukan sebuah dewan kualitasc. Penelaahan kualitas tahunand. Tolok ukur

Jawaban : A

68.Tujuan auditor menerapkan teknik sampling pada pengujian substantif adalah untuk mendukung:

a. Perbaikan atas sistem pengendalian intern auditanb. Penilaian atas keandalan sistem pengendalian intern auditanc. Penyusunan laporan kinerja manajemen auditand. Penilàian apakah informasi kuantitàtif yang disajikan auditan dapat diterima

atau tidakjawaban: D

69.Dengan menerapkan metode sampling, auditor dapat mengambil simpulan terhadap suatu populasi berdasarkan:

a. Banyak sedikitnya jumlah sampelb. hasil pengujiàn terhadap sampelc. Banyak sedikitnya jumlah anggota populasid. Penelitian terhadap seluruh anggota populasi

jawaban: B

Page 13: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

Uraian di bawah ini digunakan untuk menjawab pertanyaan no.3 s/d 5Diketahui suatu populasi dengan masing-masing nilai sebagai berikut:X1 = 52 X6 = 44X2 = 55 X7 = 59X3 = 40 X8 = 52X4 = 47 X9 = 50X5 = 53 X10 = 46Dari populasi tersebut, auditor mengambil 6 sampel yaitu X1, X2, X4, X6, X8, dan X9

70.Rata-rata nilai sampel adalah:a. 40b. 300c. 50d. 47

jawaban: C (52+55+47+44+52+50)/6=50

71.Estimasi total populasi adalah:a. 500b. 400c. 470d. 550

jawaban: A (50 (dari no.3) x 10 = 500)

72.Dibandingkan dengan total populasi yang sebenarnya, terdapat kesalahan sampling (E) sebesar:a. 12 under estimateb. 2 Over estimàtec. 5 under estimated. 7 over estimate

jawaban: B (500 (dari no.4) – ((52+55+40+47+53+44+59+52+50+46)/10) = 500 – 498 = 2

73.Apabila auditor menginginkan hasil sampling yang andal maka salah satu upayanya adalah:a. Meminimalkan kesalahan sàmplingb. Mengurangi jumlah sampelc. Melakukan teknik sampling non statistikd. Menghindari penggunaan teknik sampling

jawaban: A

74.Sampel yang representatif merupakan keharusan dalam penggunaan metode sampling. Sampel dianggap representatif apabila:a. Jumlahnya minimal 10% dari total populasib. Jumlahnya 100% dari total populasic. Dapat mewakili anggota populàsid. Kesalahan sampling yang dihasilkan besar

jawaban: C

75.Banyak sedikitnya jumlah sampel yang akan dipilih tergantung dari jumlah unit populasi. Semakin banyak anggota populasi maka jumlah sampel akan:a. semakin bànyakb. Semakin sedikitc. Tidak berubah

Page 14: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

d. Menjadi noljawaban: A

76.Populasi yang seluruh anggotanya memiliki karakteristik yang sama merupakan populasi yang:a. Standar deviasinya tinggib. Homogenc. Andald. Heterogen

jawaban: B

77.Tingkat keandalan (confidence level) sampel sebesar 95% berarti:a. Jumlah sampel sebanyak 95% dari total anggota populasib. 95% anggota populàsi terwakili oleh sampelc. 5% anggota populasi terwakili oleh sampeld. 95% anggota populasi tidak terwakili oleh sampel

jawaban: B

78.Dalam melakukan sampling, semakin kecil risiko sampling yang diinginkan maka jumlah sampel yang harus diambil akan:a. semàkin banyakb. Tergantung judgement auditorc. Semakin sedikitd. Tidak terpengaruh

jawaban: A

79.Di bawah ini merupakan ciri dari teknik sampling statistik, kecuali:a. Menggunakan rumus statistikb. Pemilihàn sampelnya bisa acak atau non acak.c. Menggunakan tabel statistikd. Pemilihan sampelnya acak

jawaban: B

80.Menerapkan prosedur audit atas sampel yang telah diambil merupakan salah satu langkah yang dilakukan dalam tahapan audit sampling:a. Menetapkan jumlah sampel.b. Menyusun rencana audit.c. Menguji sàmpeld. Membuat simpulan hasil audit.

jawaban: C

81.Risiko sampling yang ditetapkan dalam teknik Sampling Atribut dinyatakan dalam:a. %.b. Nilai uangc. Bisa % atau nilai uangd. Jumlah lembar kuitansi

jawaban: A

Page 15: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

82.Pemilihan sampel dapat dilakukan secara acak atau non acak. Salah satu contoh pemilihan sampel secara non acak adalah:a. Simple Random Sampling.b. Block Sàmplingc. Systematic Random Sampling.d. Sampel acak sederhana.

jawaban: B

83.Risiko sampling berhubungan erat dengan tingkat keandalan sampel. Bila ditetapkan risiko sampling sebesar 3% artinya:a. Sampel tidak dapat diandalkan.b. Tingkat keandalan sàmpel adalah 97%c. Sampel berisiko tinggi untuk diteliti.d. Representasi sampel terhadap populasi sebesar 3%.

jawaban: B

84.Salah satu metode sampling statistik yang digunakan auditor pada tahap pengujian substantif adalah:a. Sampling Atribut.b. Sampling Variàbel Sederhanac. Sampling Penemuan.d. Sampling Non Statistik.

jawaban: B

85.Dalam sampling pada pengujian substantif, toleransi salah yang ditetapkan auditor dinyatakan dalam:a. Nilai uàngb. Persentase.c. Jumlah sampel.d. Jumlah anggota populasi.

jawaban: A

86.Yang dianggap sebagai populasi (N) dalam Sampling Satuan Mata Uang adalah:a. Total lembar kuitànsib. Nilai interval populasi.c. Total jumlah sampel.d. Total nilai uang.

jawaban: A

87.Dalam Sampling Satuan Mata Uang, besarnya nilai antisipasi salah saji (AS) ditetapkan berdasarkan:a. Pertimbangan materialitas.b. Pengalàman audit periode sebelumnyac. Judgement auditor.d. Risiko α yang ditetapkan.

jawaban: B

Page 16: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

88. Yang bukan merupakan peranan utama dari laporan audit adalah:a. Jalan utama bagi auditee untuk memahami informasi tentang proses audit.b. Dasar pembuatan surat opini audit dan keputusan audit.c. Dasar yang penting untuk mengumpulkan dan mengelola informasi audit.d. Dasar pembuatàn surat penugasan audit

Jawaban: D

89. Syarat syarat laporan audit antara lain adalah obyektif. Pengertian dari obyektif sendiri adalah:a. Laporan harus memuat semua informasi yang dibutuhkan untuk memenuhi tujuan

auditb. Laporan menyajikan bukti yang benar dan menggambarkan temuan yang tepatc. Laporan harus disajikan secara seimbang dalam isi dan nada, netràl dan menghindari

kecenderungan berlebihan atau terlalu menekankan kinerja yang kosong.d. Laporan harus menjawab tujuan audit, temuan disajikan secara persuasive dan

kesimpulan serta rekomendasi disusun secara logis berdasarkan faktaJawaban: C

90. Sedangkan pengertian akurat adalah:a. Laporan harus memuat semua informasi yang dibutuhkan untuk memenuhi tujuan

audit.b. Laporan menyajikan bukti yang benar dan menggambarkan temuan yang tepàtc. Laporan harus disajikan secara seimbang dalam isi dan nada, netral dan menghindari

kecenderungan berlebihan atau terlalu menekankan kinerja yang kosong.d. Laporan harus menjawab tujuan audit, temuan disajikan secara persuasive dan

kesimpulan serta rekomendasi disusun secara logis berdasarkan fakta.Jawaban: B

91. Yang bukan merupakan fungsi dari laporan hasil pemeriksaan adalah:a. Mengkomunikasikan hasil pemeriksaan kepada pihak yang berwenang berdasarkan

peraturan perundang-undangan yang berlaku.b. Membuat hasil pemeriksaan terhindar dari kesalahpahaman.c. Membuat hasil pemeriksaan sebagai bahan untuk tindakan perbaikan oleh instansi

terkait.d. Menetàpkan sanksi atas kesalahan yang ditemukan dalam audit

Jawaban: D

92. Yang bukan merupakan peranan dari surat opini audit adalaha. Alàt untuk menerapkan sanksi atas temuan pelanggaran terhadap ketentuanb. Adalah alat yang digunakan institusi audit untuk menelaah item-item audit dan

menyatakan opini audit.c. dasar bagi auditan untuk memperbaiki praktik-praktik yang tidak sesuai dengan

praktik umum.d. memberikan referensi kepada institusi audit untuk meningkatkan kinerja mereka.

Jawaban: A

Page 17: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

93. Dalam pelaporan audit dengan tujuan tertentu terdapat standar tambahan untuk perikatan/penugasan atestasi selain yang diatur dalam SPKN diantaranya adalah:a. Laporan harus menyebutkan asersi yang dilaporkan dan menyatakan sifat perikatan

atestasi yang bersangkutanb. Laporan harus menyatakan simpulan praktisi mengenai apakah asersi disajikan sesuai

dengan standar yang telah ditetapkan atau kriteria yang dinyatakan dipakai sebagai alat pengukur

c. Laporan harus menyatakan semua keberatan praktisi yang signifikan tentang perikatan dan penyajian asersi

d. Pelaporan tentang kelemahan pengendalian intern, kecurangan, penyimpangan dari ketentuan, peràturan dan perundangan serta ketidakpatutan.

Jawaban: D

94. Institusi audit mendapatkan laporan terjadinya indikasi kecurangan dalam pelaksanaan sebuah proyek pemerintah dan memutuskan untuk melakukan pemeriksaan. Jenis pemeriksaan yang dilakukan adalah:a. Pemeriksaan keuanganb. Pemeriksaan kinerjac. Pemeriksàan dengan tujuan tertentu.d. Pemeriksaan personalia

Jawaban: C

95. Laporan hasil pemeriksaan kinerja di dinas pekerjaan umum Kota Palembang yang dilakukan oleh suatu institusi audit diperbolehkan untuk didistribusikan kepada … , kecualia. Walikota Palembang.b. DPRD Kota Palembang.c. Pemerintah Propinsi Sumatera Selatan.d. Kejàksaan Negeri Palopo

Jawaban: D

96. Tata urutan jenis dokumen yang dibuat yang benar dalam penyiapan draft laporan audit adalah:a. Exposure draft - kertas kerja - outline - draftb. kertàs kerja - outline - exposure draft - draftc. Outline - exposure draft - kertas kerja - draftd. Kertas kerja - exposure draft - draft – outline

Jawaban: B

97. Evaluasi audit merupakan salah satu isi dari surat opini audit. Jika data dalam laporan keuangan auditan untuk semua hal-hal yang penting konsisten dengan data yang diperoleh oleh institusi audit dari standar akuntansi dan sistem akuntansi serta peraturan keuangan yang sementara digunakan, maka opini yang diberikan dalam mengevaluasi kebenaran item audit adalah:a. Truthful.b. basicàlly Truthfulc. Compliance.d. Basic Compliance.

Jawaban: B

Page 18: Soal Pilihan Ganda Internal Audit

98. Institusi audit yang dapat memberikan sanksi terhadap kesalahan, kelalaian, kecurangan, dan penyalahgunaan yang diungkapkan dalam laporan audit adalah:a. Kepolisian Negara RI.b. Inspektorat Jenderal.c. BPKP.d. Bepeka

Jawaban: D

99. Tujuan dari tindak lanjut audit disebutkan di bawah ini, kecuali:a. Memastikan bahwa semua saran/ rekomendasi auditor yang dimuat dalam laporan

hasil audit telah dilaksanakan secara memadai dan tepat waktu oleh entitas yang diperiksa

b. Mengetahui perkembangan tindak lanjut saran/rekomendaasi dalam Laporan Hasil Audit lalu yang masih belum selesai

c. Memonitor koreksi yang sudah dilakukan manajemen serta hasil dan pengaruhnya bagi entitas yang diperiksa

d. Memastikàn bahwa temuan yang diperoleh dalam audit sebelumnya dijumpai lagi dalam audit yang akan dilaksanakan.

Jawaban: D

100. Departemen Pekerjaan Umum meminta Bepeka untuk mengaudit proyek pembangunan jalan tol lintas Jawa karena diindikasikan adanya kecurangan. Sifat pemeriksaan yang dilakukan Bepeka berdasarkan SPKN adalah:a. Prosedur yang disepakàtib. Pemeriksaan.c. Review.d. Indikatif.

Jawaban: A

101. Institusi yang berkompeten dalam memberikan sanksi atas terjadinya kecurangan yang menyebabkan kerugian negara materiil yang diungkapkan dalam laporan audit kinerja yang dilakukan oleh BPKP adalah:a. Bepeka.b. Kementerian Negara PAN.c. Pengadilan Tindàk Pidana Korupsid. Inspektorat Jenderal.

Jawaban: C