Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

7
Soal Kelompok TPS Pertemuan 1 Persebaran Bangsa proto Melayu dan Deutro Melayu ke wilayah Nusantara, menjadikan bangsa ini sebagai Nenek moyang bangsa Indonesia, bangsa ini kemudian menetap dan tersebar ke wilayah Nusantara, dengan ciri-ciri yang tidak sama. KELOMPOK A (no absen 1-12) a. Jelaskan apa yang dimaksud dengan missing link, dan mengapa Darwin ragu terhadap teorinya sendiri ? b. Analisislah faktor-faktor apa saja yang mendorong migrasi Bangsa Proto dan Deutro Melayu pada masa Pleistosen ke Indonesia ? KELOMPOK B (no absen 13-24) a. Analisislah asal-usul dari Bangsa Proto melayu yang telah sampai di Indonesia pada sekitar 2000-1500 SM berdasarkan rute perjalanannya? b. Analisislah asal-usul dari Bangsa Deutro Melayu yang telah sampai di Indonesia pada sekitar 500 SM berdasarkan rute perjalanannya? No Kata Kunci Skor KELOMPOK A (no absen 1-12) a Jelaskan apa yang dimaksud dengan missing link, dan mengapa Darwin ragu terhadap teorinya sendiri ? 1. Missing link adalah mata rantai yang terputus. 2. Istilah ini muncul ketika penelitian mengenai asal usul manusia dan Charles Darwin berpendapat bahwa manusia saat ini berasal dari makhluk yang agak mirip dengan kera. 3. Tetapi dalam keryanya ia juga mengemukakan adanya rantai yang terputus untuk menghubungan kera dengan manusia. 4. Dalam bukunya disebutkan bahwa ada mata rantai yang belum terisi untuk menghubungkan antara kera dengan manusia 20 20 20 20 20

description

tugas kuliah

Transcript of Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

Page 1: Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

Soal Kelompok TPS Pertemuan 1

Persebaran Bangsa proto Melayu dan Deutro Melayu ke wilayah Nusantara, menjadikan bangsa ini

sebagai Nenek moyang bangsa Indonesia, bangsa ini kemudian menetap dan tersebar ke wilayah

Nusantara, dengan ciri-ciri yang tidak sama.

KELOMPOK A (no absen 1-12)

a. Jelaskan apa yang dimaksud dengan missing link, dan mengapa Darwin ragu terhadap teorinya sendiri ?

b. Analisislah faktor-faktor apa saja yang mendorong migrasi Bangsa Proto dan Deutro Melayu pada masa

Pleistosen ke Indonesia ?

KELOMPOK B (no absen 13-24)

a. Analisislah asal-usul dari Bangsa Proto melayu yang telah sampai di Indonesia pada sekitar 2000-1500 SM

berdasarkan rute perjalanannya?

b. Analisislah asal-usul dari Bangsa Deutro Melayu yang telah sampai di Indonesia pada sekitar 500 SM

berdasarkan rute perjalanannya?

No Kata Kunci Skor

KELOMPOK A (no absen 1-12)

a Jelaskan apa yang dimaksud dengan missing link, dan mengapa Darwin ragu terhadap

teorinya sendiri ?

1. Missing link adalah mata rantai yang terputus.

2. Istilah ini muncul ketika penelitian mengenai asal usul manusia dan Charles

Darwin berpendapat bahwa manusia saat ini berasal dari makhluk yang agak

mirip dengan kera.

3. Tetapi dalam keryanya ia juga mengemukakan adanya rantai yang terputus

untuk menghubungan kera dengan manusia.

4. Dalam bukunya disebutkan bahwa ada mata rantai yang belum terisi untuk

menghubungkan antara kera dengan manusia

5. Teori ini muncul ketika Darwin melakukan perjalanan pmenjelajah dunia dan

mencoba menelusuri beberapa daerah.

20

20

20

20

20

Jumlah 100

b Analisislah faktor-faktor apa saja yang mendorong migrasi Bangsa Proto dan Deutro

Melayu ke Indonesia pada masa plestosen?

1. kebutuhan untuk mencari daerah yang lebih aman, subur, dan lebih mudah

untuk memperoleh makanan untuk mempertahankan hidup.

2. Keinginan untuk Mencari dan mengejar buruan untuk mencari makanana

3. Menghindari fenomena alam yang belum stabil pada saat itu.

4. keharusan mencari tempat tinggal baru karena tempat yang lama telah hancur

20

20

20

20

Page 2: Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

No Kata Kunci Skor

akibat bencana alam, kelaparan, perang dan sebagainya.

5. Padakala Permukaan air laut menurun dan laut yang dangkal berubah menjadi

daratan. Kondisi demikian memungkinkan bagi manusia ataupun hewan yang

hidup pada masa itu melakukan migrasi.

20

Jumlah 100

KELOMPOK B (no absen 13-24)

a Analisislah asal-usul dari Bangsa Proto melayu yang telah sampai di Indonesia pada

sekitar 2000-1500 SM berdasarkan rute perjalanannya?

1. Jalur pertama, melalui jalur barat :

2. Dengan menempuh jalur darat dari Yunan mereka menuju ke Semenanjung

Melayu melalui Thailand selanjutnya menuju ke Sumatra, Jawa, Bali, ada pula

yang menuju Kalimantan dan berakhir di Nusa Tenggara.

3. Jalur kedua melalui jalur timur

4. Dengan menempuh jalur laut dari Yunan (Teluk Tonkin) menyusuri Pantai Asia

Timur menuju Taiwan, Filipina, kemudian ke daerah Sulawesi, Maluku, ke

Irian selanjutnya sampai ke Australia.

20

30

20

30

Jumlah 100

b Analisislah asal-usul dari Bangsa Deutro Melayu yang telah sampai di Indonesia pada

sekitar 500 SM berdasarkan rute perjalanannya?

1. Detro Melayu) yang diperkirakan berasal dari Taiwan dan Cina Selatan.

2. Para ahli memperkirakan kedatangan mereka melalui laut dansampai di Pulau

Jawa sekitar 1.000 - 3.000 tahun lalu

3. Pendapat lain menyatakan Bangsa melayu muda memasuki indonesia secara

bergelombang dan di mulai sejak 500 tahun SM.

4. Mereka masuk ke indonesia hanya melalui jalur barat, yakni berangkat dari

Yunan, Teluk Tonkin, Vietnam, Thailand, Semenanjung Malaka, dan kemudian

menyeberangi Selat Malaka hingga sampai di Kepulauan Indonesia. 

20

30

20

30

Jumlah 100

Soal Post Test

1. Darimanakah asal Bangsa Proto dan Deutro Melayu yang dikenal sebagai nenek moyang orang

Indonesia ?

a. Tibet d. Ethiopia

b. Yunan e. Muangthai

c. Indocina

Page 3: Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

2. Diantara teori-teori persebaran manusia di Kepulauan Indonesia dibawah ini, manakah teori yang

membahas persebaran manusia di Indonesia?

a. Teori Out Africa d. TeoriBig Bang

b. Teori Local Genius e. Teori Evolusi

c. Teori Arus Balik

No Kata Kunci Skor

1

2

B

A

10

10

3. Analisislah ciri-ciri ras Di Indonesia adakah yang mempunyai kesamaan dengan ras

mongoloid, tersebar di daerah mana saja mereka ?

Ciri-ciri ras mongoloid (20) Ciri-ciri Proto Melayu (20)

1. Tinggi badan sedang 1. Kulit sawo matang,

2. Kulit kuning sampai sawo matang, 2. Rambut liris,

3. Rambut lurus, 3. Badan tinggi ramping,

4. Bulu badan sedikit, 4. Bentuk mulut dan hidung sedang.

5. Mata sipit

Tersebar ke daerah Sumatra, Kalimantan, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara dengan

membawa kebudayaan Neolitikum berupa beliung persegi.

Keturunan Proto Melayu yang menempuh jalur ini, antara lain masyarakat Nias,

Batak, Dayak, dan Sasak.

20

20

Jumlah 100

Analisislah ciri-ciri ras Di Indonesia adakah yang mempunyai kesamaan dengan ras mongoloid,

tersebar di daerah mana saja mereka ?

Soal Kelompok TPS Pertemuan ke 2

Bangsa Proto Melayu dan Deutro Melayu yang tersebar di Indonesia telah menetap dan membangun

corak budayanya masing-masing. Kebudayaan tersebut memiliki keragaman yang tidak sama karena

posisi geografis dari Kepulauan Indonesia yang membentang dari Sabang-Merauke.

1.Identifikasi hasil kebudayaan Bacson Hoabinh dan Dong Son, dan jelaskan fungsinya!

2.Sebutkan tempat atau daerah persebarannya!

No Kata Kunci Skor

1 Apa saja hasil-hasil kebudayaan dari bangsa Proto dan detro Melayu ?

Proto Melayu (Bacson) : kapak persegi/ beliung persegi, kapak lonjong

Deutro Melayu Kebudayaan Bangsa Melayu Muda (Dikenal dengan kebudayaan

Dongson) meliputi: kebudayaan logam terutama benda-benda dari Perunggu,

Page 4: Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

No Kata Kunci Skor

seperti nekara, moko, kapak corong, dan perhiasan.

Daerah persebaran hasil kebudayaan Proto dan Deutro Melayu

a) Daerah persebaran kebudayaan Bacson

Menyebar ke Sulawesi dan Papua dengan membawa kebudayaan Neolitikum

berupa kapak lonjong. Keturunan Proto Melayu yang menempuh jalur ini,

antara lain masyarakat Toraja.

Menyebar ke Sumatra, Kalimantan, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara dengan

membawa kebudayaan Neolitikum berupa beliung persegi. Keturunan Proto

Melayu yang menempuh jalur ini, antara lain masyarakat Nias, Batak, Dayak,

dan Sasak.

b) Daerah persebaran kebudayaan Dong Son

Keturunan Bangsa Deutro melayu menyebar menjadi suku Aceh, Suku Bugis,

Suku Jawa, Suku Makassar, suku Bali, dan Suku Minangkabau

Soal Post Test

I. Soal Obyektif1. Diantara peninggalan benda-benda arkeologis berikut ini, manakah yang termasuk peninggalan

dari bangsa Proto dan Deutro Melayu!

a. Kapak persegi dan nekara d. Kapak corong dan moko

b. Moko dan kapak lonjong e. Nekara dan moko

c. Kapak lonjong dan kapak persegi

2. Bangsa Melanesoid yang menghuni daratan papua memiliki kesamaan dengan suku-suku di asia

lainnya, yaitu

a. Veddas, dan sakai d. Aborigin, dan Melayu

b. Arya, dan Dravida e. Maori, dan Indian

c. Toala, dan Han

II. Soal Subyektif3. Identifikasi teori-teori pendukung kedatangan Bangsa Deutro dan Proto Melayu di Nusantara, pilih salah

satu teori yang menurutmu paling tepat jangan lupa sertakan juga alasan yang mendukung pendapatmu ?

No Kata kunci Skor

I

1.

2.

Soal obyektif

A

A

10

10

3 Identifikasi teori-teori pendukung kedatangan Bangsa Deutro dan Proto Melayu di Nusantara,

pilih salah satu teori yang menurutmu paling tepat jangan lupa sertakan juga alasan yang

Page 5: Soal Kelompok TPS Fix Plus Kunci Nee

No Kata kunci Skor

mendukung pendapatmu ?

1. Teori Yunan

2. Teori Nusantara

3. Teori Out of Africa

4. Memilih teori didasarkan alasan historis

5. Pemilihan teori disertai dengan alat peninggalan kebudayaan yang mendukung

5

5

5

15

Jumlah 50