SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar...

13
=======================SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN ANALISIS RASIO KEUANGAN (STUDI PADA PT. HM SAMPOERNA TBK, PT. GUDANG GARAM TBK DAN PT BENTOEL INTERNATIONAL INVESTAMA TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA) PERIODE 2011-2014 Oleh: Mohammad Yusriawan Santoso 221208261 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA 2016

Transcript of SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar...

Page 1: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

=======================SKRIPSI=======================

PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN

ANALISIS RASIO KEUANGAN (STUDI PADA PT. HM SAMPOERNA

TBK, PT. GUDANG GARAM TBK DAN PT BENTOEL

INTERNATIONAL INVESTAMA TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA

EFEK INDONESIA) PERIODE 2011-2014

Oleh:

Mohammad Yusriawan Santoso

221208261

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA

2016

Page 2: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

ii

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna

Mendapatkan Gelar Sarjana Ekonomi

Jurusan Akuntansi

Oleh :

Mohammad Yusriawan Santoso

NBI : 221208261

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945

SURABAYA

2016

Page 3: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

iii

SURAT PERNYATAAN ANTI PLAGIAT

Yang Bertanda Tangan dibawah ini :

Nama : Mohammad Yusriawan Santoso

Agama : Islam

Alamat Rumah : Jl. P. Trunojoyo Gg. 10 No. 07, Pamekasan

Dengan ini menyatakan Skripsi yang berjudul :

PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN

ANALISIS RASIO KEUANGAN (STUDI PADA PT. HM SAMPOERNA

TBK, PT. GUDANG GARAM TBK DAN PT BENTOEL

INTERNATIONAL INVESTAMA TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA

EFEK INDONESIA) PERIODE 2011-2014

Adalah hasil kerja Tulisan saya sendiri bukan hasil plagiat dari Karya Tulis Ilmiah

Orang lain baik berupa Artikel; Skripsi; Thesis ataupun Disertasi.

Demikian Surat Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, jika di kemudian

hari ternyata terbukti bahwa Skripsi yang kami tulis adalah hasil Plagiat maka

kami bersedia menerima sangsi. Dan saya bertanggung jawab secara mandiri tidak

ada sangkut pautnya dengan Dosen Pembimbing dan Kelembagaan Fakultas

Ekonomi Universitas 17 Agustus Surabaya.

Surabaya, 05 Agustus 2016

Yang Membuat

Mohammad Yusriawan Santoso

Page 4: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

iv

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

Nama : Mohammad Yusriawan Santoso

NBI : 221208261

Jurusan : Akuntansi

Judul Skripsi : PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

MENGGUNAKAN ANALISIS RASIO KEUANGAN

(STUDI PADA PT. HM SAMPOERNA TBK, PT.

GUDANG GARAM TBK DAN PT BENTOEL

INTERNATIONAL INVESTAMA TBK YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA) PERIODE

2011-2014

Surabaya, 05 Agustus 2016

Mengetahui/ Menyetujui

Pembimbing,

Drs. Ontot Murwanto S, MM, Ak, CMA, CA

Page 5: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

v

LEMBAR PENGESAHAN UJIAN SKRIPSI

Dipertahankan di depan sidang Dewan Penguji Skripsi Fakultas Ekonomi

Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya dan dinyatakan diterima untuk memenuhi

syarat guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada tanggal 05 Agustus 2016

TIM PENGUJI :

1. Drs. Ontot Murwanto S, MM, Ak, CMA, CA. - Ketua …………………...

2. Sugeng Hariyanto, SE, MM, AK. CA. -Anggota ....……………….

3. Drs. Ec. Matadji, MM. - Anggota …………………

Mengesahkan

Fakultas Ekonomi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Dr. Sigit Sardjono, M.Ec.

Page 6: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

vi

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala

kemudahan, pertolongan, kasih sayang serta anugerah yang tak terhingga kepada

penulis sehingga dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini tepat pada

waktunya, yang mana tugas ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai gelar

Sarjana Ekonomi jurusan Akuntansi di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Selama menyusun skripsi ini maupun dalam mengikuti kegiatan akademik

dan non akademik di lingkungan Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, banyak

sekali pihak-pihak yang memberikan bantuan dan dukungan kepada penulis. Pada

kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus

kepada semua pihak yang telah memberikan bimbingan, dukungan, motivasi, doa

serta semangat. Ucapan terima kasih yang sebasar-besarnya penulis sampaikan

kepada:

1. Ibu dan Bapak tercinta yang tak pernah berhenti memberi dukungan, dan doa

kepadaku. You’re the greatest parents that Allah giving to me.

2. Yang terhormat Drs. Ontot Murwanto S, MM, Ak, CMA, CA selaku Dosen

Pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya

utuk membimbing serta memberikan petunjuk dan nasihat yang sangat berarti

dalam penyusunan skripsi ini.

3. Bapak ibu dosen Jurusan Akuntansi yang telah ikhlas memberikan banyak

ilmu pengetahuannya selama masa perkuliahan dan pelayanan akademik bagi

peneliti.

Page 7: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

vii

4. Yang terhormat Bapak Dr. Sigit Sardjono, M.Ec, selaku Dekan Fakultas

Ekonomi serta Bapak Dantje Salean, Drs., MM., selaku Ketua Program Studi

Akuntansi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

5. Yang terhormat Ibu Prof. Dr. Drg. Hj. Ida Aju Brahmasari, Dipl. DHE.,

MPA., selaku Rektor Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

6. Seluruh narasumber yang telah bersedia membantu menyediakan serta

menyempurnakan data yang dibutuhkan oleh penulis dalam pencarian data

dan kelancaran penyelesaian skripsi ini.

7. Sahabat-sahabatku, keciprit: Nurma, Ria, Santi, Uun, Faiz, Trisna, Melyani,

dan Bianda, terima kasih untuk semangat, bantuan, doa, da kebahagiaan yang

kalian berikan untukku. Kalian semua hebat dan luar biasa.

Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, dan

tidak terlepas dari segala kekurangan baik dari segi penulisan, tata bahasa maupun

pembahasannya dikarenakan terbatasnya pengetahuan penulis. Oleh karena itu

penulis dengan senang hati dan penuh hormat menerima kritik dan saran yang

membangun dari semua pihak demi perbaikan skripsi ini. Akhir kata, penulis

berharap semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang

membacanya baik sebagai kajian maupun sebagai salah satu sumber informasi dan

bagi pihak-pihak lain yang membutuhkan. Terima kasih.

Surabaya,05 Agustus 2016

Penulis

Page 8: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................... i

HALAMAN PERNYATAAN ANTI PLAGIAT ........................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI .......................................................... iv

HALAMAN PENGESAHAN UJIAN SKRIPSI .............................................. v

KATA PENGANTAR ...................................................................................... vi

DAFTAR ISI ................................................................................................... viii

ABSTRAKSI ...................................................................................................... x

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah ............................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah......................................................................... 3

1.3 Tujuan Penelitian .......................................................................... 4

1.4 Manfaat Penelitian ........................................................................ 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Penelitian Terdahulu ..................................................................... 5

2.2 Landasan Teori ............................................................................ 9

2.2.1 Laporan Keuangan .................................................................. 9

2.2.1.1 Pengertian Laporan Keuangan ..................................... 9

2.2.1.2 Tujuan Laporan Keuangan .......................................... 11

2.2.1.3 Unsur Laporan Keuangan .......................................... 12

2.2.2 Pengertian Kinerja ............................................................... 13

2.2.3 Analisis Laporan Keuangan ................................................. 14

2.2.3.1 Analisis Rasio Keuangan ............................................ 15

2.2.3.2 Analisis Time Series ................................................... 24

2.2.3.2 Analisis Data Keuangan ............................................. 26

2.2.3.3 Analisis Cross Section ................................................ 28

Page 9: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

ix

BAB III. METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian ........................................................................ 29

3.2 Tempat dan Waktu ..................................................................... 29

3.3 Populasi dan Sampel .................................................................. 29

3.4 Tehnik Sampling dan Besarnya Sampel ..................................... 29

3.5 Definisi Variabel dan Definisi Operasional ................................ 30

3.6 Jenis Data ................................................................................... 31

3.7 Sumber Data .............................................................................. 31

3.8 Tehnik Pengumpulan Data ........................................................ 31

3.9 Kerangka Konseptual ................................................................ 32

3.10 Proses Pengolahan Data ........................................................... 32

3.11 Tehnik Analisa Data ................................................................ 33

BAB IV. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

4.1 PT. HM Sampoerna Tbk ............................................................ 34

4.2 PT. Gudang Garam Tbk ............................................................. 37

4.3 PT. Bentoel Internasional Investama Tbk ................................. 41

BAB V. HASIL PENELITIAN

5.1 Deskripsi Hasil Penelitian ......................................................... 46

5.1.1 Analisi Rasio .................................................................... 46

5.1.2 Ringkasan Analisis Rasio ................................................. 61

5.2 Pembahasan .............................................................................. 62

5.2.1 Cross Section .................................................................... 62

BAB VI. PENUTUP

6.1 Simpulan .................................................................................... 74

6.2 Saran ........................................................................................... 77

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... xii

LAMPIRAN .................................................................................................... xiii

Page 10: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

x

ABSTRAKSI

RINGKASAN

Penelitian ini bertujuan mengetahui dan menilai efektifitas kinerja keuangan

perusahaan PT. H.M. Sampoerna Tbk, PT. Gudang Garam Tbk, dan PT. Bentoel

International Investama Tbk dengan menggunakan likuiditas, rasio aktifitas, rasio

solvabilitas dan rasio profitabilitas melalui laporan keuangan periode tahun 2011-

2014. Metoda penelitian menggunakan analisa deskriptif serta membandingkan

antara data yang diperoleh dari penelitian dengan teori yang ada.Dapat

disimpulkan bahwa likuiditas, aktivitas, dan profitabilitas PT. H.M. Sampoerna

Tbk, berupa rasio cepat, perputaran persediaan, perputaran asset lancar dan

perputaran total asset, serta return on asset, return on equity, net profit margin,

gross profit margin mengalami peningkatan setiap tahunnya. Peningkatan rasio ini

menunjukkan kinerja keuangan yang baik dalam menghasilkan laba.Sedangkan

likuiditas dan solvabilitas PT. H.M. Sampoerna Tbk yang diukur dengan

menggunakan persamaan current ratio dan debt ratio mengalami

penurunan.dibandingkan dengan likuiditas dan solvabilitas PT Gudang Garam

Tbk.Penurunan likuiditas berdampak perusahaan kurang mampu dalam memenuhi

kewajiban jangka pendek.Dengan mengetahui kinerja keuangan akan dapat

diketahui tingkat keberhasilan perusahaan serta mempermudah investor dalam

pengambilan keputusan untuk melakukan investasi. Dalam hal ini, PT. Gudang

Garam Tbk dan PT. Bentoel International Investama Tbk disarankan untuk

melakukan evaluasi pada kinerja penjualannya sehingga bisa lebih

memaksimalkan hasil dari PT Gudang Garam Tbk dan PT. Bentoel International

Investama serta terjadi peningkatan pada tahun selanjutnya.

Kata kunci: rasio keuangan, analisis Cross Section, dan kinerja keuangan.

Page 11: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

xi

ABSTRACT

The purpose of this research is to assess and to find out the effectiveness of

company’s financial performance of PT. H. M. Sampoerna Tbk, PT. Gudang

Garam Tbk, dan PT. Bentoel International Investama Tbk by using liquidity

ratio, activity ratio, solvability ratio and profitability ratio through financial

statement of 2011-2014 periods. The research analysis uses descriptive analysis

and compares the data which have been obtained by the research to the existing

theories.

It can be concluded that the liquidity , activity and profitability of PT . H.M.

Sampoerna Tbk , in the form of quick ratio , inventory turnover , current asset

turnover and total asset turnover , and return on assets , return on equity , net

profit margin , gross profit margin has increased every year. The increase in this

ratio indicates a good financial performance in generating profits .

While the liquidity and solvency of PT . H.M. Sampoerna Tbk, which was

measured using the equations current ratio and debt ratio experienced

penurunan.dibandingkan with liquidity and solvency of PT Gudang Garam Tbk .

Decline in liquidity impacting the company less able to meet obligations to

know pendek.Dengan term financial performance will be known the level of

success of the company and facilitate investors in making the decision to invest .

In this case , PT . Gudang Garam Tbk and PT . Bentoel International Investama

Tbk advised to do an evaluation of sales performance so they can maximize the

results of PT Gudang Garam Tbk and PT . Bentoel International Investama and

an increase in subsequent years.

Keywords: financial ratio, Cross Section Analysis, and financial performance.

Page 12: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

xii

DAFTAR PUSTAKA

Aristyanti, Dwi dan Budhi Satrio. 2014. Analisis Keuangan PT. H.M

Sampoerna Tbk Ditinjau dari Profitabilitas dan Likuiditas. Fakultas

Ekonomi, STIESIA. Surabaya : Jurnal Ilmu

Ayu, Ria Devi. 2014. Perbandingan antara Economic Value Added dan

Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi Kasus

Pada Perusahaan Rokok Go Publik yang Terdaftar di Bursa Efek

IndonesiaPeriode 2012 – 2015). Fakultas Ekonomi UMS. Surakarta :

Jurnal ilmu

Hery. 2015. Pengantar Akuntansi. Jakarta : Grasindo

Kartika, Norma Ayu dan Siti Khairani. 2012. Analisis Laporan Keuangan Pada

Perusahaan Semen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal

Kasmir. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : PT. RAJAGRAFINDO

PERSADA

Mamduh, M. Hanafi dan Abdul Halim. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Edisi

keempat. UPP MPP YKPN. Yogyakarta : UPP MPP YKPN

Munawir, S. 2010. Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta : Liberty

Mutiara, Fajar. 2013. Analisis Kinerja Keuangan Pada Industri Rokok di

Bursa Efek Indonesia dengan Metode Economic Value Added.

Fakultas Ekonomi UMS. Surakarta : Jurnal ilmu

Prastowo, Dwi. 2014. Analisis Laporan Keuangan Konsep dan Aplikasi.

Yogyakarta : UPP STIM YKPN

Sugiyono. 2012. Metodelogi Penelitian. Jakarta : Pustaka Baru.

Srimindari, Ceacilia. 2004. Balanced Scorecard Sebagai Alternatif

Pengukuran Kinerja. Fakultas Ekonomi, Vol 3 No,01, April, Hal 52-64

Yusri, Popo. 2009. Analisa Brand. Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.

Jakarta: Jurnal ilmu

http:///Idx.com

Page 13: SKRIPSI======================= PENILAIAN KINERJA KErepository.untag-sby.ac.id/49/1/Cover, Daftar Isi, Daftar Pustaka.pdf · Return On Assets Dalam Menilai Kinerja Perusahaan (Studi

xiii

LAMPIRAN