SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. -...

33
46

Transcript of SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. -...

Page 1: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

46

Page 2: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

47

Lampiran 1 Surat Ijin Penelitian

Page 3: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

48

Lampiran 2 Surat Keterangan Penelitian

PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAH RAGA

UPT DISDIKPORA KECAMATAN BAWEN

SD NEGERI BAWEN 03 Alamat: Jl. Kartini, Berokan Kecamatan Bawen Telp. 082892001688

SURAT KETERANGAN PENELITIAN

NOMOR: 420/ /2012

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Dra. Nur Khusniah, M.M

NIP : 19590305 198201 2 005

Jabatan : Kepala Sekolah

Unit Kerja : SD Negeri Bawen 03

Menerangkan bahwa :

Nama : Dina Suradiana

NIM : 292008109

Fakultas : FKIP UKSW Salatiga

Progdi : S1 – PGSD

Mahasiswa tersebut di atas benar-benar telah melaksanakan Penelitian di SD Negeri Bawen 03

pada bulan April 2012 dengan Judul Penelitian: “UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA

PADA TOPIK GAYA DAN PESAWAT SEDERHANA DENGAN MENGGUNAKAN KIT IPA

SISWA KELAS V SD NEGERI BAWEN 03”.

Demikian Surat Keterangan ini kami buat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Page 4: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

49

Lampiran 3 RPP Siklus I

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)

SIKLUS I

Sekolah : SDN Bawen 03

Kelas : V

Semester : II (dua)

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Alokasi Waktu : 4 x 35 menit

Standar Kompetensi

5. Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya.

Kompetensi Dasar

5.1. Mendeskripsikan hubungan antara gaya, gerak dan energi melalui percobaan (gaya gravitasi,

gaya gesek, gaya magnet).

Indikator

1. Membandingkan kecepatan jatuh dua buah benda ( yang berbeda berat, bentuk dan ukuran )

dari ketinggian tertentu.

2. Menyimpulkan bahwa gaya gravitasi menyebabkan benda bergerak ke bawah.

3. Mengelompokkan benda-benda yang bersifat magnetis.

4. Memberi contoh penggunaan gaya magnet dalam kehidupan sehari-hari.

5. Membuat magnet.

6. Membandingkan gerak benda pada permukaan yang berbeda-beda (kasar-halus).

7. Menjelaskan manfaat dan kerugian yang ditimbulkan oleh gaya gesekan dalam kehidupan

sehari-hari.

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti penjelasan dari guru siswa dapat :

1. Melakukan percobaan untuk membandingkan kecepatan jatuh dua buah benda dari

ketinggian tertentu.

2. Melakukan percobaan untuk mengetahui arah gravitasi bumi.

3. Mengelompokkan benda-benda magnetis dan nonmagnetis.

4. Memberi contoh penggunaan gaya magnet dalam kehidupan sehari-hari.

5. Membuat magnet dengan berbagai cara misal: induksi dan digosok.

6. Melakukan percobaan untuk membandingkan gerak benda pada dua permukaan yang

berbeda.

7. Menemukan cara memperkecil gaya gesek suatu benda melalui percobaan dan

pengamatan.

Page 5: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

50

8. Menjelaskan manfaat dan kerugian yang ditimbulkan oleh gaya gesekan dalam

kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran

1. Gaya gravitasi

2. Gaya magnet

3. Gaya gesek

C. Metode Pembelajaran

1. Model Pembelajaran

a. Direct Instruction (DI)

b. Cooperative Learning (CL)

2. Metode

a. Ceramah

b. Diskusi Tanya jawab

c. Percobaan / Eksperimen

D. Langkah-Langkah Kegiatan

Pertemuan Pertama

1. Kegiatan Pendahuluan (10 menit)

a. Memberi salam

b. Doa

c. Mengabsen siswa

d. Menyampaikan tujuan pembelajaran

e. Apersepsi

1) Motivasi

Guru menanyakan kepada peserta didik apa yang terjadi jika kamu mendorong

mobil yang mogok

2) Pengetahuan prasyarat

Mengapa mobil yang mogok ketika didorong akan bergerak?

2. Kegiatan Inti (45 menit)

Eksplorasi:

1) Guru memaparkan gambar tentang gaya.

2) Guru bertanya pada siswa tentang gaya melalui gambar yang dipaparkan.

3) Siswa memperhatikan saat guru menunjukkan alat peraga, siswa diminta memberi

tanggapan / menyebutkan namanya.

Elaborasi:

1) Siswa memperhatikan saat guru mempraktikan macam-macam gaya, seperti

menjatuhkan dua benda yang berbeda berat (gaya gravitasi), menarik meja dan

sebagainya. Kemudian guru bertanya pada siswa mengenai percobaan yang

dilakukan guru.

2) Siswa diminta untuk membuat kelompok, satu kelas dibagi menjadi 4 kelompok.

3) Guru membagikan alat-alat yang akan digunakan untuk praktik.

4) Siswa melakukan percobaan dalam kelompok.

Page 6: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

51

5) Guru memantau kegiatan siswa dalam kegiatan praktik kelompok.

Konfirmasi:

1) Perwakilan dari tiap kelompok menyampaikan hasil kerja kelompoknya.

2) Guru bersama dengan siswa membahas hasil pekerjaan yang telah dilakukan.

3) Memberi kesempatan pada siswa untuk bertanya hal-hal yang belum jelas.

4) Memberi motifasi pada siswa yang kurang aktif dalam KBM.

3. Kegiatan Penutup (15 menit)

1) Membimbing siswa merangkum pelajaran.

2) Meminta siswa untuk mempelajari kembali di rumah materi yang baru saja dipelajari

di sekolah.

3) Menutup KBM

Pertemuan Kedua

1. Kegiatan pendahuluan (10 menit)

a. Memberi salam

b. Doa

c. Mengabsen siswa

d. Apersepsi

1) Motivasi

Diantara benang dan jarum, manakah yang akan ditarik oleh magnet?

2) Pengetahuan prasarat

Guru bertanya pada siswa benda apa saja yang dapat ditarik oleh magnet?

2. Kegiatan Inti (35 menit)

Eksplorasi:

1) Guru menunjukkan beberapa benda pada siswa.

2) Siswa memperhatikan saat guru mendekatkan salah satu benda pada magnet.

Elaborasi:

1) Siswa dibagi dalam kelompok untuk mendiskusikan benda apa saja yang dapat

dan tidak dapat ditarik oleh magnet.

2) Guru membagikan peralatan yang akan digunakan untuk praktik.

3) Siswa bekerja dalam kelompok praktik untuk membuktikan benda-benda yang

dapat dan tidak dapat ditarik oleh magnet kemudian mengisi lembar observasi

yang disediakan oleh guru

4) Guru memantau kegiatan siswa apakah sudah dilakukan.

Konfirmasi:

1) Perwakilan kelompok menyampaikan hasil kerja dalam kelompoknya

2) Guru bersama dengan siswa mencocokkan pekerjaan.

3) Memberi kesempatan pada siswa untuk bertanya hal-hal yang belum jelas.

4) Memberi motifasi pada siswa yang kurang aktif dalam KBM.

Page 7: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

52

3. Kegiatan Penutup (25 menit)

1) Memberi penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik.

2) Mengerjakan soal evaluasi

3) Meminta siswa untuk mempelajari kembali materi di rumah.

4) Menutup KBM

E. Sumber dan Sarana Belajar

a) Sumber

1. Buku IPA Salingtemas Kelas V SD dan MI, Wigati Hadi O dkk

2. Kit IPA dan aneka benda disekitar siswa

b) arana Belajar

1. Kertas 8. Paku

2. Pulpen 9. Gunting

3. Kotak Kit 10. Jarum

4. Kotak resonansi 11. Magnet

5. Neraca pegas 12. Benang

6. Balok kayu 13. Peniti

7. Kaca 14. Daun

8. Pelumas

F. Penilaian

1. Tehnik tes : tes tertulis

2. Bentuk tes : pilihan ganda

G. Evaluasi

Soal evaluasi dan lembar pengamatan terlampir

Page 8: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

53

Lampiran 4

Lembar Pengamatan Gaya

Lembar Pengamatan Gaya

Kelompok : .....................

Anggota :

1. ............................................................. 6. .............................................................

2. ............................................................. 7. .............................................................

3. ............................................................. 8. .............................................................

4. ............................................................. 9. .............................................................

5. ............................................................. 10. .............................................................

A. Gaya Gesek

No Kotak diletakkan di atas Gaya

(Newton)

1. Kotak Kit IPA

2. Meja

3. Kaca

Kesimpulan : ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... .........................................................................................................................................

B. Gaya Magnet

No Ditarik Tidak Ditarik

1.

2.

3.

4.

5.

Kesimpulan : ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... .........................................................................................................................................

Page 9: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

54

C. Gaya Gravitasi

No Nama Benda Kecepatan Jatuh

1. Plastisin

2. Bola

3. Kertas

Kesimpulan : ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ..............................................................................................................................................................................................................................................................................

Page 10: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

55

Lampiran 5 Post Tes Siklus I

Soal Evaluasi Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang kamu anggap paling benar! 1. Setiap benda yang dilempar ke atas akan jatuh lagi ke bawah karena pengaruh gaya .... a. listrik c. gravitasi b. gesek d. otot 2. Semakin jauh sebuah benda dari permukaan bumi maka gaya gravitasinya semakin .... a. sedang c. besar b. kecil d. tetap 3. Benda yang bergerak berarti benda tersebut memiliki .... a. usaha c. energi b. gaya d. gerak 4. Gerakan yang diakibatkan oleh dorongan adalah .... a. membuka pintu c. menutup pintu b. menarik kursi d. membuka tutup botol 5. Kegiatan berikut termasuk melakukan gaya tetapi tidak menyebabkan benda bergerak adalah .... a. mengayuh sepeda c. mengangkat buku b. mendorong kursi d. mendorong pohon mangga 6. Jatuhnya buah mangga dipengaruhi oleh gaya .... a. otot c. pegas b. gravitasi d. listrik 7. Mobil yang sedang melaju kemudian direm. Ini menunjukan terjadinya gaya .... a. gravitasi c. pegas b. listrik statis d. gesek 8. Pemberian oli pada mesin bertujuan untuk .... a. memperbesar gaya gesek b. memperkecil gaya gravitasi c. memperkecil gaya gesek d. memperbesar gaya otot

Page 11: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

56

9. Saat mengendarai sepeda kamu tidak tergelincir. Hal ini disebabkan pada ban sepeda terjadi gaya .... a. tekan c. otot b. gravitasi d. gesek 10. Sepeda dapat bergerak dengan cepat karena adanya gaya .... a. gravitasi c. otot b. pegas d. tak sentuh 11. Jika dua buah magnet yang kutubnya sama didekatkan akan saling .... a. tolak-menolak c. diam b. tarik-menarik d. jatuh ke bumi 12. Berikut ini alat yang menggunakan sifat magnet adalah .... a. ban sepeda c. setrika b. bel listrik d. rice cooker 13. Kutub-kutub magnet adalah .... a. barat dan timur c. utara dan selatan b. selatan dan timur d. barat dan utara 14. Pembuatan magnet seperti pada gambar di samping

dilakukan dengan cara . . . .

a. induksi c. dialiri arus listrik b. gosokan d. konduksi 15. Para astronot dapat melayang-layang di angkasa karena tidak ada gaya .... a. pegas c. magnet b. gravitasi d. otot

16. Jika dijatuhkan dari ketinggian yang sama, kertas yang diremas lebih dahulu mencapai tanah daripada kertas yang berbentuk lembaran. Hal ini berarti gaya gravitasi dipengaruhi oleh….

a. berat benda c. bentuk benda b. gaya gesek d. gaya magnet

17. Gaya yang bekerja pada gambar di samping yaitu….

a. gaya pegas c. gaya otot b. gaya tarik bumi d. gaya magnet

18. Contoh benda yang dapat ditarik oleh magnet yaitu…. a. paku c. kapas b. gelas d. kerta

Page 12: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

57

19. Apabila dua kutub magnet yang berbeda saling didekatkan akan….

a. menempel c. tarik-menarik b. diam d. tolak-menolak

20.

Gambar di samping membuktikan salah satu sifat magnet

yaitu….

a. mempunyai dua kutub b. kutub senama tarik menarik c. dapat menembus benda tebal d. dapat menarik benda

Page 13: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

58

Lampiran 6

RPP Siklus II

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

SIKLUS II

Sekolah : SDN Bawen 03

Kelas : V

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam

Semester : II (dua)

Alokasi Waktu : 3 x 35 menit

Standar Kompetensi

5. Memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi, serta fungsinya.

Kompetensi Dasar

5.2. Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat.

Indikator

1. mengidentifikasi berbagai jenis pesawat sederhana misal: pengungkit, bidang miring, dan

katrol.

2. menggolongkan berbagai alat rumah tangga sebagai pengungkit bidang miring, dan katrol.

3. Mendemontrasikan cara menggunakan pesawat sederhana.

Alokasi Waktu

3 jam pelajaran

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti penjelasan dari guru siswa mampu:

1. Mengelompokkan berbagai jenis serta kegunaan pesawat sederhana.

2. Mendata alat umah tangga berdasarkan penggolongan jenis-jenis pesawat sederhana.

3. Melakukan percobaan menggunakan pesawat sederhana.

B. Materi Pembelajaran

Pesawat sederhana

C. Metode Pembelajaran

a) Model : Cooperative Learning (CL)

b) Metode :

1. Kerja kelompok

2. Eksperimen

3. Diskusi Tanya jawab

Page 14: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

59

D. Langkah-Langkah Kegiatan

1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit)

a. Salam

b. Doa

c. Mengabsen siswa

d. Apersepsi

Motivasi : Guru menanyakan kepada peserta didik dapatkah orang mengangkat

mobil.

Pengetahuan prasarat : Mengapa dibengkel satu orang saja mampu mengangkat

mobil dengan mudah?

2. Kegiatan Inti (45 menit)

Eksplorasi:

1) Guru meminta siswa untuk membuka dan membaca buku pelajaran IPA tentang

pesawat sederhana.

2) Guru bertanya pada siswa tentang jenis-jenis pesawat sederhana dan

kegunaannya.

3) Guru memberi contoh satu benda dengan prinsip pengungkit.

4) Siswa memperhatikan saat guru menunjukkan Kit IPA untuk percobaan pesawat

sederhana dan menunjukkan cara kerja alat tersebut.

Elaborasi:

1) Siswa dibagi dalam kelompok dan masing-masing kelompok maju ke depan

mengambil Kit IPA yang sudah dipersiapkan oleh guru.

2) Siswa memperagakan dalam kelompok dengan instruksi guru prinsip kerja

bidang miring, tuas, katrol menggunakan Kit IPA

3) Guru memantau kegiatan siswa apakah sudah dilakukan dengan benar.

4) Masing-masing kelompok menyebutkan penerapan bidang miring, tuas katrol

dalam kehidupan sehari-hari dengan bimbingan guru.

5) Guru meminta siswa mengerjakan LKS yang sudah disiapkan oleh guru.

Konfirmasi:

1) Guru bersama dengan siswa mencocokkan pekerjaan

2) Memberi kesempatan pada siswa untuk bertanya hal-hal yang belum jelas.

3) Memberi motifasi pada siswa yang kurang aktif dalam KBM.

3. Kegiatan Penutup (35 menit)

1) Memberi penghargaan pada kelompok dengan kinerja baik.

2) Membimbing siswa merangkum pelajaran.

3) Mengerjakan soal evaluasi.

4) Meminta siswa untuk mengulang mempelajari pelajaran di rumah.

Page 15: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

60

E. Sumber Belajar

1) Buku IPA Salingtemas Kelas V SD dan MI, Wigati Hadi O dkk

2) Kit IPA dan aneka benda disekitar siswa

F. Evaluasi

Soal evaluasi dan lembar pengamatan terlampir

Page 16: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

61

Lampiran 7 Lembar Pengamatan Pesawat Sederhana

Lembar Pengamatan Pesawat Sederhana

Kelompok : .....................

Anggota :

1. ............................................................. 6. ............................................................. 2. ............................................................. 7. ............................................................. 3. ............................................................. 8. ............................................................. 4. ............................................................. 9. ............................................................. 5. ............................................................. 10. .............................................................

A. Bidang Miring

Besar Sudut (derajat)

Gaya yang Dibutuhkan (Newton)

30

45

90

Kesimpulan : ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... .........................................................................................................................................

B. Tuas / Pengungkit

1. Percobaan dengan variasi panjang lengan kuasa

Panjang Lengan Kiri

(no. Lubang)

Berat (newton)

Panjang lengan kanan

(no. Lubang)

Berat (newton)

6 1

6 2

6 3

6 4

6 5

6 6

Page 17: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

62

2. Percobaan dengan variasi panjang lengan beban

Panjang Lengan Kiri

(no. Lubang)

Berat (newton)

Panjang lengan kanan

(no. Lubang)

Berat (newton)

1 6

2 6

3 6

4 6

5 6

6 6

Kesimpulan : .................................................................................................................................... .................................................................................................................................... .................................................................................................................................... .................................................................................................................................... .................................................................................................................................... ....................................................................................................................................

C. Katrol

No Kegiatan Besar Gaya

(newton)

Jaral pergeseran Neraca pegas

(cm)

1 Mengangkat beban secara langsung

2 Mengangkat beban dengan 1 katrol tetap

3 Mengangkat beban dengan 1 katrol ganda

Kesimpulan : ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... ......................................................................................................................................... .........................................................................................................................................

Page 18: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

63

Lampiran 8 Post Tes Siklus II

SOAL EVALUASI

Berilah tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang tepat !

1. Tarikan atau dorongan pada suatu benda disebut…..

a. Daya c. Energi

b. Gaya d. Tenaga

2. Contoh peristiwa yang terjadi akibat gaya gravitasi bumi adalah….

a. Matahari terbit c. Air sungai menguap

b. Bumi berputar pada porosnya d. Buah kelapa jatuh

3. Jika dijatuhkan dari ketinggian yang sama, kertas yang diremas lebih dahulu

mencapai tanah dari pada kertas yang berbentuk lembaran. Hal ini berarti gaya

gravitasi dipengaruhi oleh….

c. Berat benda c. Bentuk benda

d. Gaya gesek d. Gaya magnet

4.

Gaya yang bekerja pada gambar di samping yaitu…. a. Gaya pegas c. Gaya otot

b. Gaya tarik bumi d. Gaya magnet

5. Ban sepeda yang dikayuh kencang akan berhenti saat direm. Ban sepeda berhenti

bergerak akibat gaya….

a. Gaya mesin c. Gaya pegas

b. Gaya gesek d. Gaya otot

6. Berikut yang bukan cara memperkecil gaya gesek adalah….

a. Memberi bantalan peluru c. Menambah tekanan

b. Memberi oli d. Memberi roda

7. Contoh benda yang dapat ditarik oleh magnet yaitu….

c. Paku c. Kapas

d. Gelas d. Kertas

8. Apabila dua kutub magnet yang sama saling didekatkan akan….

c. Menempel c. Tarik-menarik

d. Diam d. Tolak-menolak

Page 19: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

64

9. Gaya gesek antara badan kapal dengan air dapat diperkecil dengan cara ujung

badan kapal dibuat….

a. Lancip c. Lurus

b. Rata d. Melengkung

11. Permukaan ban dibuat beralur dengan tujuan untuk….

a. Memperbesar gaya gesek c. Menambah keindahan

b. Memperkecil gaya gesek d. Lebih cepat berputar

12. Berikut ini alat yang menggunakan prinsip bidang miring adalah ....

a.

c.

b.

d.

13. Gaya dapat mengubah bentuk benda terjadi pada peristiwa….

a. Orang yang sedang menendang bola

b. Bola yang sedang bergerak kemudian ditahan

c. Segumpal tanah liat yang dijadikan pot bunga

d. Kelereng yang menggelinding kemudian berhenti

14. Alat yang menggunakan prinsip kerja pengungkit yaitu….

a. Derek c. Timba sumur

b. Pembuka tutup botol d. Kursi roda

15. Fungsi pesawat sederhana yaitu….

a. Memudahkan pekerjaan c. Menambah beban

b. Menambah tenaga d. Meniadakan gaya yang bekerja

10. Gambar di samping membuktikan salah satu sifat

magnet yaitu….

a. Mempunyai dua kutub

b. Kutub senama tarik menarik

c. Dapat menembus benda tebal

d. Dapat menarik benda

Page 20: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

65

16. Paku menggunakan prinsip pesawat sederhana berupa….

a. Pengungkit c. Katrol

b. Bidang miring d. Roda

17. Untuk mengangkat atau menarik benda, sebaiknya kita menggunakan ….

a. Roda berporos c. Katrol

b. Bidang miring d. Tuas

18. Gerobak dorong menggunakan pengungkit jenis ….

a. Pertama c. Ketiga

b. Kedua d. Keempat

19. Katrol yang digunakan pada tiang bendera termasuk katrol ….

a. Katrol tetap c. Katrol berganda

b. Katrol bebas d. Blok katrol

20. Pembuatan jalan-jalan dipegunungan menggunakan prinsip ….

a. Katrol c. Bidang miring

b. Tuas d. Roda

21. Di bawah ini merupakan tuas golongan pertama adalah ….

a. Sekop c. Pemecah kemiri

b. Alat memancing d. Gunting

22. Untuk memperkecil gaya, orang sering menggunakan katrol tetap yang digabung

dengan katrol bebas, yang disebut ….

a. Katrol bebas tetap c. Katrol ganda

b. Katrol tetap bebas d. Blok katro

23. Berikut ini alat-alat yang menggunakan katrol tetap adalah ….

a. Sumur timba c. Sumur pompa

b. Mesin traktor d. Jungkat-jungkit

24. Perhatikan tabel di bawah ini!

No Nama Peralatan 1 Pemecah kemiri

2 Sekrup

3 Timba sumur

4 Gunting

Alat yang menggunakan prinsip pengungkit yaitu nomor ....

a. (1) dan (3) c. (1) dan (2)

b. (2) dan (4) d. (1) dan (4)

Page 21: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

66

25.

Gaya yang bekerja pada gambar di samping merupakan

katrol jenis ….

a. Katrol tetap b. Katrol bebas c. Katrol ganda d. Katrol blok

26. Pembuatan sekrup dan baut menggunakan prinsip ….

a. Bidang miring c. Roda berporos

b. Tuas d. Katrol

27. Jenis pengungkit yang letak kuasanya berada diantara beban dan titik tumpu

diterapkan pada ….

a. gunting c. gerobak dorong

b. pemotong kertas d. pinset

28. Tempat gaya bekerja pada pengungkit disebut ….

a. beban c. kuasa

b. titik tumpu d. lengan beban

29. Berjalan di lantai yang licin menyebabkan kita mudah tergelincir karena . . . . a. tidak ada keseimbangan c. gaya gesek kecil b. gaya otot berkurang d. gaya dorong

bertambah

30. I III II

IV Pada gambar gunting di samping, titik tumpu terletak pada bagian yang bernomor . . . . a. I b. II c. III d. IV

Page 22: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

67

Lampiran 9 Daftar Nilai

DAFTAR NILAI HASIL BELAJAR SISWA

No Ulangan Harian Siklus I Siklus II

1 85 90 100

2 70 75 85

3 50 60 70

4 70 75 85

5 65 75 85

6 55 60 65

7 55 60 65

8 75 80 90

9 60 65 80

10 60 75 90

11 65 80 85

12 50 55 65

13 70 75 95

14 60 65 85

15 80 85 95

16 55 65 75

17 80 85 95

18 55 60 65

19 60 65 70

20 50 55 65

21 70 75 90

22 80 85 95

23 50 55 65

24 55 60 70

25 80 85 95

26 65 70 80

27 65 70 80

28 75 85 95

29 55 60 75

30 50 60 75

31 60 65 80

32 75 80 90

Page 23: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

68

33 50 55 60

34 70 80 85

35 55 65 75

36 75 80 90

Jumlah 2300 2535 2910

Rata-rata 63,88889 70,41667 80,83333

Tidak Tuntas 63,9% 47,2% 19,4%

Tuntas 36,1% 52,8% 80,6%

Page 24: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

69

Lampiran 10 Foto Kegiatan

Kit Pesawat Sederhana

Kit Magnet Anak-anak Mempraktikkan Kit Pesawat

Sederhana

Anak-anak Mempraktikkan Kit Gaya Gesek

dan Gaya Gravitasi

Page 25: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

70

Lampiran 11 Kunci Jawaban Kunci Jawaban I Kunci Jawaban II

1. C 1. B 16. B

2. B 2. D 17. C

3. B 3. C 18. C

4. C 4. C 19. A

5. D 5. B 20. C

6. B 6. C 21. D

7. D 7. A 22 .C

8. C 8. D 23. A

9. D 9. A 24. D

10. C 10. A 25. B

11. A 11. D 26. A

12. B 12 D 27. C

13. C 13 C 28. C

14. C 14. B 29. C

15. B 15. A 30. A

16. C

17. C

18. A

19. C

20. A

Page 26: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

71

Lampiran 12

Lembar Observasi Kegiatan Guru I

Page 27: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

72

Page 28: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

73

Lampiran 13

Lembar Observasi Aktivitas Anak dalam Pembelajaran I

Page 29: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

74

Page 30: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

75

Lampiran 14

Lembar Observasi Aktivitas Siswa dalam Pembelajaran II

Page 31: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

76

Page 32: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

77

Lampiran 15

Lembar Observasi Kegiatan Guru II

Page 33: SKRIPSI DINA SURADIANA 292008109. - …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/861/8/T1_292008109... · Berilah tanda silang (x) ... bel listrik d. rice cooker 13. ... Memberi motifasi

78