SKKNI LOGA MESIN7.1A, V1-rev

4
Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin KODE UNIT : LOG.OO07.001.00 JUDUL UNIT : Melakukan pemeliharaan mesin dan peralatan Operational maintenance of machines/equipment DESKRIPSI UNIT : Unit ini menggambarkan kegiatan pemeliharaan mesin-mesin dan peralatan yang dilaksanakan secara terprogram. Bidang : Mesin dan Proses Operasi : Perakitan Bobot Unit : 2 Unit Prasyarat : LOG.OO 18.001.00 - Menggunakan perkakas tangan ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01. Melakukan pemeriksaan keselamatan dan perawatan secara terprogram 1.1. Mengecek pengawasan secara aman dan berdasarkan prosedurnya 1.2. Rekapan status/laporan ditulis sesuai tata cara atau dilaporkan secara lisan. 02. Melakukan pemeliharaan terprogram 2.1. Pemindahan / penempatan komponen- komponen yang diawasi berdasarkan prosedur dan instruksi diikuti 2.2. Pelumasan dan penggantian oli sesuai jadwal yang ditentukan. BATASAN VARIABEL Kerja dilakukan didalam lingkungan sebuah team untuk menentukan rincian- rinciannya. Kapasitas mesin/peralatan termasuk mesin manual, semi- otomatis dan otomatis bagian dari produksi berkesinambungan berdiri sendiri atau proses alamiah. Penggantian komponen sering terpakai termasuk penyaring udara, penyapu oli, grease, tip alat potong, indicator globe, cairan dan pelumas, tuas pengarah dan tuas limit switch. Penyesuainnya adalah bagian dari sebuah batasan alamiah termasuk pengamanan kecelakaan kerja, perhentian, batang, dan pemegang alat-alat, dan penyesuaian dari Melakukan Pemeliharaan Mesin dan Peralatan 327

description

SKKNI

Transcript of SKKNI LOGA MESIN7.1A, V1-rev

Page 1: SKKNI LOGA MESIN7.1A, V1-rev

Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin

KODE UNIT : LOG.OO07.001.00

JUDUL UNIT : Melakukan pemeliharaan mesin dan peralatan Operational maintenance of machines/equipment

DESKRIPSI UNIT : Unit ini menggambarkan kegiatan pemeliharaan mesin-mesin dan peralatan yang dilaksanakan secara terprogram.

Bidang : Mesin dan Proses Operasi : PerakitanBobot Unit : 2

Unit Prasyarat : LOG.OO 18.001.00 - Menggunakan perkakas tangan

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

01. Melakukan pemeriksaan keselamatan dan perawatan secara terprogram

1.1. Mengecek pengawasan secara aman dan berdasarkan prosedurnya

1.2. Rekapan status/laporan ditulis sesuai tata cara atau dilaporkan secara lisan.

02. Melakukan pemeliharaan terprogram

2.1. Pemindahan / penempatan komponen-komponen yang diawasi berdasarkan prosedur dan instruksi diikuti

2.2. Pelumasan dan penggantian oli sesuai jadwal yang ditentukan.

BATASAN VARIABEL Kerja dilakukan didalam lingkungan sebuah team untuk menentukan rincian-rinciannya. Kapasitas mesin/peralatan termasuk mesin manual, semi-otomatis dan otomatis bagian dari produksi berkesinambungan berdiri sendiri atau proses alamiah. Penggantian komponen sering terpakai termasuk penyaring udara, penyapu oli, grease, tip alat potong, indicator globe, cairan dan pelumas, tuas pengarah dan tuas limit switch. Penyesuainnya adalah bagian dari sebuah batasan alamiah termasuk pengamanan kecelakaan kerja, perhentian, batang, dan pemegang alat-alat, dan penyesuaian dari scraper dan apron dan sebagainya. Unit ini tidak boleh di pilih ketika unit LOG.OO18.018.00 (pembongkaran, penggantian dan perakitan komponen-komponen mesin), unit LOG.OO18.006.00 (pembongkaran/perbaikkan/penggantian/perakitan dan pemasangan komponen-komponen mesin), unit LOG.OO07.005.00 (mengoperasikan mesin umum).

PANDUAN PENILAIAN

1. Konteks Penilaian

Unit ini boleh dilakukan di dalam pekerjaan. Kompetensi yang tercover pada unit ini dapat di demonstrasikan oleh pekerjaan individu atau bagian dari sebuah team. Lingkup penilaian seharusnya tidak merugikan kandidat.

Melakukan Pemeliharaan Mesin dan Peralatan 327

Page 2: SKKNI LOGA MESIN7.1A, V1-rev

Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin

2. Kondisi Penilaian

Kandidat akan disediakan dengan:-semua alat-alat, perlatan, material dan dokumentasi yang diperlukan. Kandidat akan diizinkan untuk menghubungkan dokumen-dokumen seperti: -berbagai prosedur tempat kerja yang relevan-rincian produk dan manufaktur yang relevan-gambar kerja, manual, code, standar dan referensi material yang relevan. Kandidat diperlukan untuk bisa: berkomunikasi secara lisan atau dengan metoda lain, menjawab pertanyaan penguji. –identifikasi murid-murid yang dapat dijadikan untuk pengumpulan kompetensi jika diperlukan –membuktikan kredit berbagai hal dari berbagai latihan kerja yang berhubungan dengan unit ini. Penilai harus puas bahwa kandidat dapat menjelaskan semua elemen dari unit ini dengan kriteria-kriteria yang spesifik secara kompeten dan konsisten termasuk pengetahuannya.

3. Aspek Kritis

Unit ini dapat dinilai dalam hubungannya dengan unit mesi produksi atau pengopersian peralatan. Unit ini juga dapat dinilai dalam hubungannya dengan unit penerapan keselamatan kerja lain, kualitas, komunikasi, penanganan material, perekapan dan pelaporan yang berhubungan dengan perawatan operasional dari mesin/peralatan atau unit lain yang memerlukan latihan keterampilan dan pengetahuan yang tertutupi oleh unit ini. Kompetensi pada unit ini tidak dapat diklaim berhasil sampai semuanya puas.

4. Catatan khusus

Selama penilaian, individu akan : selalu praktik dalam kondisi aman, -berkomunikasi informasi tentang proses, bahkan tugas yang dibebankan untuk meyakinkan lingkungan kerja yang aman dan efisien, -bertanggung jawab terhadap kualitas pekerjaannya sendiri, -merencanakan tugas-tugas dalam berbagai situasi dan mengulang tugas yang diberikan dengan tepat, -mengerjakan tugas menurut prosedur standar oprasi, -mengerjakan tugas secara spesifik, -menggunakan teknik engiineering, proses, praktek yang telah didapat,dan prosedur tempat kerja. Tugas-tugas yang saling berhubungan akan disempurnakan selama alasan masuk akal dihubungkan dengan tipe aktivitas tempat kerja.

5. Pedoman penilai

5.1 Semua pengecekan perawatan dan keselamatan kerja diawasi secara aman menurut prosedur kerja.

5.2 Semua pengecekan perawatan dan keselamatan kerja yang diawasi untuk diterapkan pada mesin tertentu /peralatan dapat diidentifikasi.

5.3 Gambar dan instruksi kerja yang spesifik dicapai sesuai dengan prosedur kerja.

5.4 Rekapan/laporan yang dibutuhkan digabung dengan pengecekan perawatan dan keselamatan kerja dapat diidentifikasi.

5.5 Komponen-komponen yang sering dipakai dipindahkan/diganti sesuai instruksi dan prosedur kerja.

5.6 Komponen-komponen yang sering dipakai dipindahkan/diganti dapat diidentifikasi. Keperluan-keperluan penyesuaian komponen itu dapat diidentifikasi.

5.7 Cairan yang tepat dipilih. Cairan dan pelumas diganti dan atau dikuras sesuai prosedur kerjanya.

5.8 Cairan dan pelumas yang diganti dan atau dikuras dapat diidentifikasi.

Melakukan Pemeliharaan Mesin dan Peralatan 328

Page 3: SKKNI LOGA MESIN7.1A, V1-rev

Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Logam Mesin

KOMPETENSI KUNCI

NO KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI TINGKAT

1. Mengumpulkan, Mengorganisir dan menganalisa Informasi 3

2. Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi 2

3. Merencanakan dan mengorganisir aktifitas-aktifitas 2

4. Bekerja dengan orang lain dan kelompok 2

5. Menggunakan ide-ide dan teknik matematika 1

6. Memecahkan masalah 1

7. Menggunakan Teknologi 1

Melakukan Pemeliharaan Mesin dan Peralatan 329