Sirih

3
Sirih bersifat stypozoid(menahan pendarahan), vulnerary(menyembuhkan luka kulit), stomachic (obat saluran pencernaan), menguatkan gigi dan membersihkan tenggorokan. antiseptik, antioksidasi dan fungisida. minyak atsiri dan ekstraknya mampu melawan beberapa bakteri gram positif dan negatif BISUL 10-15 tangkai daun sirih, ¼ sdt kapursirih, minyak kelapa secukupnya. tangkai daun sirih dicuci bersih lalu ditumbukperlahan dan dicelupkan kedalam minyak kelapa, selanjutnya tumbukan tangkai daun sirih dibakar hingga panas. tumbukan tangkai daun sirihyang telahdibakar ditempelkan pada kulit yang bisul dalam keadaan hangat. jia bisul sudah pecahdan menjadi luka, bubuhkan kapur sirih pada bagian yang terluka. pengobatan sebaiknya dilakukan 1-2 kali saja. Ramuan 2: 3-5 lembar daun sirihsegar dihaluskan dengan cara digerus atau dipukul dengan benda keras. daun yang telah halus ditempeklkan pada kulit yang bisul. sebaiknya dilakukan 1 kali sehari menjelang tidur atau pada pagi hari. keputihan dan perawatan vagina : 2-10 lembar daun sirih direbus dengan 2,5 liter air hingga mendidih. air rebusan yang hangat dipakai untuk membasuh daerah sekitar kemaluan atau untuk cebok. digunakan 1 minggu sekali, terutama setelah buang air kecil atau besar.

description

Etnobotany

Transcript of Sirih

Sirihbersifat stypozoid(menahan pendarahan), vulnerary(menyembuhkan luka kulit), stomachic (obat saluran pencernaan), menguatkan gigi dan membersihkan tenggorokan. antiseptik, antioksidasi dan fungisida. minyak atsiri dan ekstraknya mampu melawan beberapa bakteri gram positif dan negatif

BISUL10-15 tangkai daun sirih, sdt kapursirih, minyak kelapa secukupnya. tangkai daun sirih dicuci bersih lalu ditumbukperlahan dan dicelupkan kedalam minyak kelapa, selanjutnya tumbukan tangkai daun sirih dibakar hingga panas. tumbukan tangkai daun sirihyang telahdibakar ditempelkan pada kulit yang bisul dalam keadaan hangat. jia bisul sudah pecahdan menjadi luka, bubuhkan kapur sirih pada bagian yang terluka. pengobatan sebaiknya dilakukan 1-2 kali saja.Ramuan 2: 3-5 lembar daun sirihsegar dihaluskan dengan cara digerus atau dipukul dengan benda keras. daun yang telah halus ditempeklkan pada kulit yang bisul. sebaiknya dilakukan 1 kali sehari menjelang tidur atau pada pagi hari.

keputihan dan perawatan vagina : 2-10 lembar daun sirih direbus dengan 2,5 liter air hingga mendidih. air rebusan yang hangat dipakai untuk membasuh daerah sekitar kemaluan atau untuk cebok. digunakan 1 minggu sekali, terutama setelah buang air kecil atau besar.ramuan 2: 7 lembar daun sirih segar, 3 jari rimpang lempuyang, 3 jari temu kunci, 1 sdm air kapur. semua bahan, kecuali air kapur dicuci bersih lalu diblender, lalu ramuan dibagi menjadi 3 bagian.untuk sekali minum, diambil 1 bagian lalu dicampur dengan segelas air matang hangatdan air kapur, lalu diaduk merata. ramuan diminum 2X sehari, jika keputihan sudah sembuh, ramuan diminum seminggu sekali hingga sembuh benar.

ramuan 3: 7 lembar daun sirih dan 2 genggam daun jambu biji yang masih muda dicucihingga bersih lalu diiris-iris dan direbus dengan segelas air hingga mendidih setelah dingin kemudian disaring. air hasil saringan diminum 2X sehari masing-masing gelas. ini dilakukan secara rutn setiap hari.ramuan 4: 7 lembar daun sirih, 1 jari kunyit, 1sdt jinten hitam. bahan dicuci bersih dan dan direbus dengan 1-2 gelas air. stelah dingin disaring. ramuan diminum sehari sekali 1 gelas dan dilakukan 1 bulan penuh. ramuan 5: 10 lembar daun sirih, 1 ruas rimpang bengle, 1 jari rimpang kunyit. bengle dan kunyit dikupas dan dipotong, kemudian dicuci hingga bersih lalu bahan-bahan tersebut direbus bersama daun sirih dengan 2 liter air hingga mendidih. setelah dingin air rebusan disaring. ramuan digunakan untuk cebok atau mencuci vagina saat mandi pagi dan sore.

KUDIS15 gr daun sirih, 15 gr daun delima, 10 gr daun sambiloto, dan minyak kelapa secukupnya. daun sirih, sambiloto, dan daun delima dicuci bersih lalu ditumbuk hingga halus. sebelum dipakai, ramuan dicampur dengan minyak kelapa dan dijerang atau dipanaskan di atas api. ramuan dioleskan pada kulit yang terkena kudis seperti memakai salaep kulit 1-2 X sehari. sebelum dioles ramuan ini sebaiknya kulit yang akan diobati dicuci dahulu dan dikeringkan.LUKA BERNANAH1 lembar daun sirih segar dan minyak kelapa secukupnya. daun sirih dicuci bersih dan dipanggang di atas api hinggalayu. lalu dibasahi minyak kelapa dan digulung menggunakan 2 telapak tangan hingga agak memar. daun yang telah agak memar ditempelkan di bagian tubuh yang luka. sebaiknya dilakukan setelah mandi atau setelah luka dibersihkan.