Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

41
SILABUS 1.1 Jenjang : Sekolah Dasar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : 4/1 Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran) Pertemuan : 1 (Mendengarkan) Kompetensi Dasar : Mendengarkan penjelasan tentang petunjuk Hasil Belajar : Menjelaskan petunjuk denah Indikator : ] Mendengarkan petunjuk ] Mencatat isi petunjuk yang didengarkan ] Menjelaskan kembali isi petunjuk untuk mengecek kebenaran ] Mengikuti petunjuk untuk menemukan suatu tempat Materi Pokok : Denah Pengalaman Belajar : 1. Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok. 2. Siswa mendengarkan petunjuk arah yang dibacakan guru menggunakan denah. (lihat BB&SI hlm. 2) 3. Masing-masing kelompok mencatat hal-hal penting yang didengarkan tentang petunjuk arah menuju perkemahan dari SD Gowa IX. Misalnya: dari sekolah belok ke kiri menyusuri Jalan Parkit, dan seterusnya. 4. Salah seorang anggota kelompok diminta menjelaskan kembali petunjuk arah ke perkemahan sesuai catatan yang dibuat menggunakan denah. 5. Masing-masing kelompok diminta membuat denah berdasarkan petunjuk yang didengar dari guru untuk menemukan suatu tempat. Penilaian : 1. Performa : Menilai kinerja siswa dalam kegiatan kelompok. 2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam membuat denah. Dilaksanakan pada ........................................ Disetujui, Guru kelas, Kepala Sekolah, 1

Transcript of Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

Page 1: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 1.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan penjelasan tentang petunjukHasil Belajar : Menjelaskan petunjuk denahIndikator :

] Mendengarkan petunjuk] Mencatat isi petunjuk yang didengarkan] Menjelaskan kembali isi petunjuk untuk mengecek

kebenaran] Mengikuti petunjuk untuk menemukan suatu tempat

Materi Pokok : DenahPengalaman Belajar :

1. Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok.2. Siswa mendengarkan petunjuk arah yang dibacakan

guru menggunakan denah. (lihat BB&SI hlm. 2)3. Masing-masing kelompok mencatat hal-hal penting

yang didengarkan tentang petunjuk arah menuju perkemahan dari SD Gowa IX.Misalnya: dari sekolah belok ke kiri menyusuri Jalan Parkit, dan seterusnya.

4. Salah seorang anggota kelompok diminta menjelaskan kembali petunjuk arah ke perkemahan sesuai catatan yang dibuat menggunakan denah.

5. Masing-masing kelompok diminta membuat denah berdasarkan petunjuk yang didengar dari guru untuk menemukan suatu tempat.

Penilaian :1. Performa : Menilai kinerja siswa dalam kegiatan

kelompok.2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam membuat

denah.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

1

Page 2: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 1.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : Menceritakan kegemaranHasil Belajar : Menceritakan kegemaran dengan bahasa yang runtut dan

menggunakan kosakata yang makin meningkatIndikator :

] Memperagakan percakapan tentang kegemaran] Menyebutkan kegemaran atau hobi] Menceritakan kegemaran sesuai gambar] Bertanya jawab tentang kegemaran

Materi Pokok : Cerita kegemaranPengalaman Belajar :

1. Siswa membentuk kelompok dengan 3 orang anggota per kelompok. Kemudian memperagakan percakapan “Kegemaranku Berbeda” (lihat BB&SI hlm. 4).

2. Siswa menyebutkan kegemaran masing-masing tokoh dalam teks percakapan.

3. Siswa menceritakan kegemaran sesuai gambar yang tersedia. (BB&SI hlm. 5).

4. Masing-masing kelompok melengkapi percakapan rum-pang bersama-sama sesuai keinginan atau kegemaran anggota kelompok.

5. Memperagakan percakapan yang telah selesai dibuat di depan kelas.

Penilaian :1. Performa : Kerja sama anggota dalam kelompok.2. Produk : Menilai hasil kerja kelompok dalam

membuat percakapan.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

2

Page 3: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 1.3

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : Membaca memindai (scanning)Hasil Belajar : Menjelaskan isi petunjuk pemakaian dari hasil membaca

memindaiIndikator :

] Membaca teks berisi petunjuk penggunakan obat] Menjawab pertanyaan tentang isi petunjuk] Menyampaikan isi petunjuk kepada teman] Menjelaskan penggunaan huruf kapital pada nama

lembaga pemerintahan] Memperbaiki kalimat dengan memperhatikan peng-

gunaan huruf kapital] Memperbaiki teks bacaan dengan memperhatikan

penggunaan huruf kapitalMateri Pokok : ] Teks petunjuk pemakaian (Misalnya: pemakaian obat)

] Huruf kapitalPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca dengan cermat teks “Batal Berlomba” yang di dalamnya terdapat petunjuk pemakaian obat gosok. (lihat BB&SI hlm. 6).

2. Menjawab pertanyaan tentang isi petunjuk pemakaian berdasarkan teks bacaan.

3. Guru meminta siswa menyampaikan petunjuk cara pemakaian obat gosok dengan jelas dan benar di depan kelas.

4. Memperbaiki kalimat dengan memperhatikan peng-gunaan huruf kapital.

5. Menyalin kembali teks bacaan dengan memperhatikan penggunaan huruf kapital.

Penilaian :1. Tertulis : Menjawab sejumlah pertanyaan teks yang

diajukan guru. (lihat hlm. 7).2. Proses : Mengamati siswa saat menyampaikan isi

petunjuk pemakaian obat.3. Tugas : Memperbaiki kalimat bacaan dengan

memperhatikan penggunaan huruf kapital.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

3

Page 4: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 1.4

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Menyusun paragrafHasil Belajar : Menulis cerita berdasarkan pengalamanIndikator :

] Menemukan tema/topik cerita] Menulis cerita rekaan (pengalaman, perasaan) dengan

gaya penceritaan yang menarik sehingga pembaca dapat ikut membayangkan isi cerita tersebut

Materi Pokok : Cerita pengalamanPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca cerita pengalaman seorang anak yang berjudul “Bel” (lihat BB&SI hlm. 9).

2. Siswa menemukan tema/topik cerita pengalaman anak di atas dengan tepat.

3. Siswa diminta menulis cerita tentang pengalamannya sendiri dengan tema sesukanya. Karangan sekurang-kurangnya 3 paragraf dan ditulis dengan gaya yang menarik sehingga orang yang membacanya dapat ikut membayangkan ceritanya.

4. Siswa diminta membacakan hasil karangan di depan kelas untuk mengetahui daya tarik teman yang men-dengarkan.

Penilaian :1. Tugas : Membaca cerita untuk menemukan tema.2. Produk : Menilai hasil karangan.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

4

Page 5: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 1.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Membuat pantunHasil Belajar : Membuat pantun sederhanaIndikator :

] Menyusun pantun] Menyempurnakan pantun] Membuat pantun

Materi Pokok : Pantun anakPengalaman Belajar :

1. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang ciri-ciri pantun, terutama bunyi akhir pada pantun sampai isi pantun.

2. Siswa menyusun larik-larik pantun menjadi pantun yang sempurna.

3. Siswa menyempurnakan pantun pada bagian sampiran atau isi.

4. Siswa membuat dua buah pantun gembira bersama kelompoknya dengan bimbingan guru.

Penilaian :1. Tugas : Menyusun dan menyempurnakan pantun.2. Performa : Aktivitas anggota kelompok saat membuat

pantun gembira.3. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam membuat

pantun.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

5

Page 6: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 2.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan cerita pengalamanHasil Belajar : ] Mendengarkan cerita pengalaman teman dan mem-

berikan tanggapan] Mengutarakan kembali isi cerita yang didengar.

Indikator :] Menyimak cerita pengalaman teman] Mengajukan pertanyaan berdasarkan cerita yang

didengar] Menceritakan kembali isi cerita di depan kelas] Menyampaikan cerita yang isinya mirip atau cerita yang

lain] Menulis isi cerita

Materi Pokok : Cerita pengalamanPengalaman Belajar :

1. Dua orang siswa diminta memperagakan percakapan yang berisi cerita pengalaman berjudul “Biawak Disangka Buaya”. (lihat BB&SI hlm. 22)

2. Siswa mendengarkan cerita pengalaman Aziz pada percakapan yang diperagakan teman.

3. Mengajukan pertanyaan berdasarkan cerita yang didengar masing-masing teman pasangan secara bergantian. Bila A bertanya, pasangannya menjawab. Sebaliknya bila pasangannya bertanya, A-lah yang menjawab.

4. Siswa diminta melanjutkan penggalan cerita “Biawak Disangka Buaya”, kemudian menceritakannya di depan kelas untuk mendapatkan tanggapan dari teman lain.

5. Siswa diminta menceritakan pengalamannya sendiri secara tertulis, kemudian menceritakannya di depan kelas.

Penilaian :1. Proses : ] Mengamati kinerja pasangan tanya

jawab dan peragaan percakapan.] Mendengarkan dan menilai siswa

ketika bercerita di depan kelas2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam melanjut-

kan cerita “Biawak Disangka Buaya”.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

6

Page 7: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 2.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : Membahas masalah-masalah aktualHasil Belajar : Menanggapi masalah-masalah aktual yang terjadi di sekitar

dengan memberi alasan yang logisIndikator :

] Memperagakan percakapan yang berisi masalah-masalah aktual

] Mengidentifikasi masalah aktual] Memberi tangggapan, pendapat, dan saran disertai

alasan yang logisMateri Pokok : Masalah-masalah aktual yang terjadi di sekitarPengalaman Belajar :

1. Dua anggota diminta memperagakan percakapan yang berisi masalah-masalah aktual berjudul “Tersesat” (lihat BB&SI hlm. 24).

2. Siswa diminta menjelaskan masalah-masalah yang dihadapi tokoh Aziz pada percakapan “Tersesat”.

3. Siswa memberi tanggapan, pendapat, dan saran ter-hadap masalah yang dihadapi tokoh Aziz pada percakapan “Tersesat”.

Penilaian :1. Proses : Menilai penjelasan siswa tentang

masalah-masalah yang dihadapi Aziz pada percakapan “Tersesat”.

2. Lisan/Tertulis : Menilai pendapat dan saran siswa terhadap masalah yang dihadapi Aziz.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

7

Page 8: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 2.3

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : Membaca sekilas teks agak panjangHasil Belajar : Membaca sekilas teks agak panjang dan menjelaskan garis

besar isinyaIndikator :

] Membaca beragam teks dengan intonasi yang tepat] Menjawab pertanyaan teks bacaan] Menyampaikan isi petunjuk kepada teman] Menjelaskan isi teks dengan runtut

Materi Pokok : Teks agak panjang, sekitar 200-250 kataPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca cerpen “Maya akan Tetap Sayang” dengan intonasi yang tepat secara bergiliran. (lihat BB&SI hlm. 26).

2. Menjawab pertanyaan bacaan.3. Siswa menjelaskan garis besar dengan cara menyusun

pokok-pokok pikiran setiap paragraf.Penilaian :

1. Performa : Penampilan dan keterampilan siswa saat membaca cerpen.

2. Tertulis : Menjawab pertanyaan isi bacaan yang diajukan guru.

3. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam menjelas-kan isi bacaan.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

8

Page 9: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 2.4

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Menulis suratHasil Belajar : Menulis surat untuk teman sebaya tentang pengalaman

dengan bahasa yang komunikatifIndikator :

] Menyebutkan bagian-bagian surat] Menulis surat kepada teman tentang pengalaman de-

ngan gaya penceritaan yang menarik dan penggunaan EYD yang tepat

Materi Pokok : Kalimat pembukaan, isi, dan penutupEjaan yang Disempurnakan

Pengalaman Belajar :1. Siswa membaca contoh surat yang ditujukan kepada

teman (lihat BB&SI hlm. 28).2. Mengenal bagian-bagian surat, seperti pembukaan, isi,

dan penutup surat dengan bimbingan guru.3. Siswa diminta mencari dan menentukan bagian-bagian

surat pada contoh surat ke-2, untuk mengetahui pemahaman siswa terhadap bagian-bagian surat.

4. Siswa mencoba menyurati teman yang tidak satu sekolah, tapi tinggal di daerah yang sama, atau daerah lain. Isinya tentang pengalaman, cita-cita, atau keinginan dengan gaya tulisan yang menarik dan mudah dipahami.

5. Siswa memperhatikan penulisan alamat surat yang dituju, terutama penggunaan huruf kapital untuk nama jalan, kota, dan nama pengirim.

6. Siswa ditugaskan memperbaiki kalimat dengan ejaan yang tepat, untuk melatih kemampuan siswa meng-gunakan huruf kapital.

7. Guru menugaskan siswa memperbaiki teks bacaan singkat dengan sasaran utama pada nama geografi, untuk lebih mempertajam pemahaman siswa dalam menggunakan huruf kapital.

Penilaian :1. Penugasan: Membuat surat dan memperbaiki teks

bacaan.2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam menulis

surat.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

9

Page 10: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 2.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Menceritakan kembali isi dongengHasil Belajar : Menceritakan kembali isi dongeng dari hasil kegiatan

membaca atau mendengarkan dengan bahasa yang runtutIndikator :

] Membaca dongeng] Menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng] Menentukan pokok-pokok pikiran dalam dongeng] Menceritakan kembali dongeng dengan bahasa yang

runtutMateri Pokok : DongengPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca dongeng “Dokter dan Pasien”. (lihat BB&SI hlm. 32).

2. Menjawab pertanyaan tentang apa, siapa, mengapa, dan bagaimana yang berhubungan dengan isi dongeng.

3. Siswa menentukan pokok-pokok pikiran dalam dongeng “Dokter dan Pasien” pada setiap paragraf yang diberi nomor penanda.

4. Siswa menceritakan kembali dongeng tersebut secara runtut dengan cara mengembangkan pokok-pokok pikiran yang telah dibuatnya.

Penilaian :1. Kinerja : ] Keterampilan siswa menentukan

pokok-pokok pikiran dalam dongeng.] Menilai penampilan siswa dalam men-

ceritakan kembali dongeng “Dokter dan Pasien”.

2. Penugasan: Menugaskan siswa untuk mencari cerita dongeng di perpustakaan atau sumber lain, kemudian menceritakannya di depan kelas.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

10

Page 11: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 3.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan cerita pengalamanHasil Belajar : Mendengarkan cerita teman dan memberikan tanggapanIndikator :

] Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan cerita yang didengar

] Mengutarakan kembali isi cerita] Menyampaikan cerita yang isinya mirip dengan cerita

yang lain] Menulis isi cerita

Materi Pokok : Cerita pengalamanPengalaman Belajar :

1. Siswa mendengarkan cerita pengalaman Aziz semasa ayahnya masih hidup (lihat BB&SI hlm. 42) yang diperagakan dua orang siswa.

2. Siswa menulis pertanyaan yang berkaitan dengan cerita pengalaman Aziz, sesuai jawaban yang tersedia.

3. Siswa menceritakan pengalaman Aziz dengan kata-katanya sendiri secara tertulis.

4. Siswa menjelaskan perbedaan dan persamaan cerita pengalaman Aziz dengan cerita pada gambar di hlm. 43 (BB&SI).

5. Siswa menceritakan pengalamannya sendiri secara tertulis dan membacakannya di depan kelas.

Penilaian :1. Performa : Menilai penampilan siswa ketika men-

ceritakan pengalaman sendiri dan penga-laman Aziz.

2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam menulis cerita pengalamannya sendiri dan penga-laman Aziz.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

11

Page 12: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 3.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : Menceritakan kegemaranHasil Belajar : Menceritakan kegemaran dengan bahasa yang runtutIndikator :

] Memperagakan percakapan] Menjawab pertanyaan] Menanyakan kegemaran teman dan

membandingkannya dengan kegemaran sendiri] Menyusun cerita kegemaran

Materi Pokok : Cerita kegemaranPengalaman Belajar :

1. Dua orang siswa diminta memperagakan cerita “Jagoan dari Gowa”. (lihat BB&SI hlm. 44)

2. Dilanjutkan dengan menjawab pertanyaan yang diaju-kan guru.

3. Siswa saling bertanya jawab tentang kegemaran de-ngan temannya, kemudian membandingkannya dengan kegemarannya sendiri.

4. Siswa menceritakan kegemarannya dengan runtut dan suara keras.

Penilaian :1. Tertulis : Menilai jawaban pertanyaan yang

diajukan guru.2. Performa : ] Menilai penampilan dan gaya bercerita

siswa di depan teman-temannya.] Kinerja siswa dalam membandingkan

ceritanya dengan cerita temannya.

Dilaksanakan pada ..................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

12

Page 13: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 3.3

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : Membaca intensifHasil Belajar : Menyusun cerita dari paragraf acakIndikator :

] Membaca teks bacaan] Menyusun paragraf acak menjadi cerita runtut] Membaca cerita atau bacaan yang telah disusun

dengan intonasi dan lafal yang tepat] Menjawab pertanyaan bacaan

Materi Pokok : Teks bacaan dan kartu-kartu paragrafPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca penggalan cerita “Calon Raja Hutan” (lihat BB&SI hlm. 45) yang belum lengkap.

2. Siswa melanjutkan penggalan cerita tersebut dengan cara menyusun kartu-kartu paragraf hingga menjadi kelanjutan cerita “Calon Raja Hutan” yang runtut.

3. Siswa menceritakan “Calon Raja Hutan” di depan kelas dengan intonasi dan lafal yang tepat.

4. Siswa membacakan kembali cerita “Calon Raja Hutan” yang sudah lengkap, lalu menjawab pertanyaan yang diajukan guru.

Penilaian :1. Tertulis : Menilai intonasi siswa dalam membaca

cerita.2. Proses : Menilai hasil karya siswa dalam menyu-

sun kartu-kartu paragraf.3. Tugas : Menilai hasil kerja siswa dalam menjawab

pertanyaan.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

13

Page 14: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 3.4Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Menulis deskripsiHasil Belajar : Menulis deskripsi tentang benda-benda di sekitar atau

seseorang dengan bahasa yang runtutIndikator :

] Mendeskrifsikan secara tertulis seseorang atau benda secara terperinci dari berbagai segi sehingga orang yang membaca dapat menebak atau membayangkan isi deskripsi itu

] Menjelaskan penggunaan tanda baca titik pada sing-katan yang sudah umum

] Memperbaiki kalimat dengan memperhatikan penggunaan tanda baca titik pada singkatan yang sudah umum

] Menggunakan tanda titik pada singkatan dalam kalimat/bacaan

Pengalaman Belajar :1. Siswa memperhatikan contoh deskripsi benda. (BB&SI

hlm. 47)2. Siswa menulis paragraf yang menggambarkan benda-

benda pada hlm. 48, kemudian membacakan hasilnya di depan kelas.

3. Menjelaskan penggunaan tanda baca titik. Bila kurang jelas, siswa diberi kesempatan bertanya.

4. Siswa memperbaiki kalimat dengan membubuhkan tanda baca titik pada tempat yang tepat.

5. Memperbaiki bacaan dengan memperhatikan peng-gunaan huruf kapital dan tanda bacanya. (lihat BB&SI hlm. 49)

Penilaian :] Tertulis : ] Menilai tulisan siswa tentang deskripsi

benda] Menilai hasil perbaikan kalimat dalam

menggunakan tanda titik] Menilai hasil perbaikan terhadap

bacaan dalam menggunakan huruf kapital dan tanda baca yang tepat

Dilaksanakan pada ...................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

14

Page 15: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 3.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Membaca pantun secara berpasanganHasil Belajar : Membaca pantun secara berpasangan dengan lafal dan

intonasi yang sesuaiIndikator :

] Membaca pantun dengan intonasi yang sesuai] Membaca pantun secara berpasangan dan berke-

sinambunganMateri Pokok : Pantun yang dibuat oleh kelompokPengalaman Belajar :

1. Guru membentuk kelompok-kelompok beranggotakan tiga orang.

2. Tiga orang siswa diminta membacakan pantun secara berpasangan.

3. Siswa mendiskusikan pantun kemudian melengkapi tabel berdasarkan ketiga pantun yang telah dibacakan. (lihat tabel untuk diskusi pantun pada BB&SI hlm. 50).

4. Siswa melengkapi pantun dengan memilih pasangan yang tersedia bersama teman sebangku, kemudian membacakan hasilnya secara berpasangan.

Penilaian :1. Tertulis : Menilai hasil diskusi kelompok dan

pasangan siswa.2. Performa : Menilai kinerja siswa saat berdiskusi dan

membacakan pantun.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

15

Page 16: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 4.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pengumumanHasil Belajar : Menyimpulkan isi pengumumanIndikator :

] Mencatat pokok-pokok pengumuman ] Menulis isi pengumuman ke dalam beberapa kalimat] Menyampaikan isi pengumuman dengan tepat kepada

orang lainMateri Pokok : Teks pengumumanPengalaman Belajar :

1. Siswa membentuk kelompok dengan 6 orang anggota. Salah seorang anggota membacakan pengumuman.

2. Melakukan diskusi kelompok untuk mencatat pokok-pokok pengumuman dengan cara menjawab pertanyaan yang diajukan guru (lihat BB&SI hlm. 58).

3. Siswa menuliskan kembali isi pengumuuman dalam beberapa kalimat berdasarkan hasil diskusi.

4. Siswa menyampaikan isi pengumuman yang didiskusi-kannya tersebut kepada kelompok lain.

Penilaian :1. Performa : ] Menilai kinerja kelompok saat berdis-

kusi.] Menilai siswa saat menyampaikan

pengumuman.2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam menulis

pengumuman.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

16

Page 17: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 4.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : Menceritakan kegemaranHasil Belajar : Menceritakan kegemaran dengan bahasa yang runtut dan

menggunakan kosakata yang makin meningkatIndikator :

] Memperagakan percakapan] Menceritakan kegemaran] Menanyakan kegemaran teman dan

membandingkannya dengan kegemaran sendiriMateri Pokok : Cerita kegemaranPengalaman Belajar :

1. Dua orang siswa diminta memperagakan percakapan “Bulu Tangkis Kegemaranku”. (lihat BB&SI hlm. 59).

2. Siswa menceritakan kegemaran masing-masing dengan kata-kata sendiri di depan kelas secara bergilir.

3. Siswa membentuk kelompok, kemudian saling bertanya jawab tentang olahraga kegemaran masing-masing secara bergantian.

Penilaian :] Performa : ] Kinerja kelompok saat bertanya jawab

tentang olahraga kegemaran] Menilai penampilan siswa saat men-

ceritakan kegemarannya di depan kelas

Dilaksanakan pada ...................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

17

Page 18: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 4.3

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : Membaca memindaiHasil Belajar : Membaca memindai dan menemukan informasi secara

cepat dari kamus atau ensiklopediIndikator :

] Membaca teks bacaan] Mengidentifikasi kata-kata sulit dalam bacaan] Menggunakan kamus dengan benar untuk mencari arti

kata sulit atau asing bagi dirinya sendiri] Membuat kalimat dengan menggunakan kata-kata sulit

Materi Pokok : Kamus atau ensiklopediaPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca teks bacaan “Klub Jaya Raya Gudang Atlet Bulutangkis Dunia”. (lihat BB&SI hlm. 60-61).

2. Siswa menjawab pertanyaan.3. Siswa mengidentifikasi kata-kata sulit dalam bacaan.4. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang cara

mencari arti kata dalam kamus. (BB&SI hlm. 62).5. Siswa mencari kata sulit dalam kamus dengan bim-

bingan guru.6. Siswa membuat kalimat menggunakan kata-kata sulit

yang sudah diketahui artinya.Penilaian :

1. Performa : Menilai kegiatan siswa dalam mengguna-kan kamus atau ensiklopedia.

2. Penugasan: Menilai lembar tugas dari guru yang sudah dikerjakan siswa.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

18

Page 19: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 4.4

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Menulis pengumumanHasil Belajar : Menulis pengumuman dengan bahasa yang komunikatifIndikator :

Menulis pengumuman dengan bahasa yang singkat, padat, dan mudah dipahami

Materi Pokok : Kalimat efektifPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca contoh pengumuman (BB&SI hlm. 63).2. Siswa mengidentifikasi isi pengumuman: Untuk siapa

pengumuman itu, waktu, tempat, tanggal pengumuman dibuat, dan tujuan pembuatan pengumuman.

3. Siswa membuat pengumuman yang ditugaskan guru. Misalnya: pengumuman tentang perlombaan senam kesegaran jasmani antar–SD di lingkungan kecamatan.

Penilaian :1. Tugas : Menugaskan siswa menulis

pengumuman.2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam menulis

pengumuman.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

19

Page 20: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 4.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Membaca dongeng.Hasil Belajar : Menjelaskan latar (setting) dongeng dan menjelaskan tokoh

dan penokohanIndikator :

] Menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng] Menyebutkan tempat kejadian dalam dongeng] Menjelaskan hubungan tokoh-tokoh dongeng dengan

tempat kejadian yang diceritakan dalam dongengMateri Pokok : Dongeng atau cerita rakyatPengalaman Belajar :

1. Siswa membaca dongeng “Mati Satu Tumbuh Seribu” (BB&SI hlm. 64) dengan seksama.

2. Siswa menyebutkan tokoh-tokoh dalam dongeng.3. Siswa menyebutkan tempat berlangsungnya cerita.4. Guru menugaskan siswa menceritakan kembali

dongeng tersebut di depan kelas dengan kata-katanya sendiri.

Penilaian :1. Tugas : Menilai proses menceritakan kembali

dongeng yang telah dibaca.2. Performa : Penjelasan siswa tentang nama tokoh da-

lam dongeng, peran tokoh, tempat ke-jadian, serta hubungan tokoh dengan tempat kejadian cerita.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

20

Page 21: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 5.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pengalaman temanHasil Belajar : Mendengarkan cerita pengalaman teman dan memberikan

tanggapanIndikator :

] Mendengarkan cerita pengalaman] Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan cerita yang

didengar] Menceritakan kembali isi cerita pengalaman

Materi Pokok : Cerita pengalamanPengalaman Belajar :

1. Siswa mendengarkan cerita pengalaman Tigor yang berjudul “Mewawancarai Petani” yang dibacakan temannya. (BB&SI hlm. 74)

2. Siswa mengajukan pertanyaan berdasarkan cerita pengalaman yang didengarkan.Contoh: Apa tugas yang diberikan Pak Guru?

3. Siswa menceritakan kembali cerita pengalaman ter-sebut secara lisan dengan runtut.

Penilaian :1. Penilaian materi : Menilai pekerjaan siswa dalam

membuat pertanyaan dari cerita.2. Pengamatan : Menilai keruntutan siswa dalam

menceritakan kembali secara lisan cerita “Mewawancarai Petani”.

Dilaksanakan pada ...............................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

21

Page 22: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 5.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2x40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : Membahas masalah-masalah aktualHasil Belajar : Menanggapi masalah-masalah aktual yang terjadi di sekitar

dengan memberikan alasan yang logisIndikator :

] Memperagakan percakapan] Memahami dan mangindentifikasi masalah-masalah

actual yang terjadi di sekitar] Memberikan tanggapan, pendapat, dan saran disertai

alasan yang logisMateri Pokok : Masalah-masalah aktual yang terjadi di sekitarPengalaman Belajar :

1. Siswa memperagakan percakapan tentang masalah aktual bersama teman. (BB&SI hlm.75)

2. Menjawab pertanyaan yang berisi masalah aktual dalam percakapan.

3. Siswa diminta membaca kembali percakapan di atas, kemudian menyebutkan masalah-masalah penting yang dibicarakan dalam percakapan itu dengan cara berdiskusi kelompok.

4. Siswa memberi tanggapan dan saran terhadap masalah aktual yang diajukan guru.

Penilaian :1. Tertulis : Menjawab pertanyaan yang diajukan

guru.2. Performa : ] Menilai aktivitas siswa dalam

kelompok.] Menilai tanggapan dan saran siswa

terhadap masalah aktual.

Dilaksanakan pada ...................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

22

Page 23: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 5.3Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : ] Membaca intensif] Menggunakan tanda pisah (-)

Hasil Belajar : ] Memahami teks dan menyusun ringkasan] Memahami tanda pisah dan menggunakannya dalam

kalimatIndikator : ] Memperagakan percakapan

] Menemukan pokok-pokok pikiran yang terdapat dalam teks

] Menyusun ringkasan] Menjelaskan isi teks dengan kalimat runtut] Memahami tanda pisah (-)] Menggunakan tanda pisah dalam kalimat

Materi Pokok : ] Teks dalam beberapa paragraf (4-5 paragraf)] Tanda pisah (-)

Pengalaman Belajar : 1. Siswa diminta membaca teks bacaan dengan saksama. (BB&SI hlm. 77-78)

2. Siswa membaca kembali tiap-tiap paragraf dengan cermat untuk menemukan hal-hal penting atau pokok-pokok pikiran dari paragraf itu.

3. Siswa diminta mencari pokok-pokok pikiran dalam tiap-tiap paragraf.

4. Siswa diminta meringkas bacaan dengan cara mengem-bangkan pokok-pokok pikiran dengan kata-kata sendiri.

5. Siswa menjelaskan isi bacaan di depan kelas berdasar-kan ringkasan yang telah dibuatnya.

6. Guru menjelaskan penggunaan tanda pisah (-) dalam kalimat dengan bantuan contoh-contoh.

7. Siswa diberi kesempatan bertanya bila kurang jelas.8. Siswa diminta memberi tanda centang pada kalimat

yang penggunaan tanda pisahnya tepat.9. Siswa dilatih menggunakan tanda pisah di antara dua

angka atau tanggal, di antara dua nama kota, atau mengapit keterangan yang memperjelas kalimat.

Penilaian : 1. Performa : ] Kinerja siswa saat menemukan pokok-pokok pikiran dalam teks bacaan

] Menilai penampilan siswa dalam men-jelaskan isi bacaan di depan kelas

2. Produk : Menilai hasil kerja siswa dalam membuat ringkasan bacaan.

3. Tertulis : Menugaskan siswa menggunakan tanda pisah dalam kalimat.

Terlaksana pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

23

Page 24: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

SILABUS 5.4

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Melanjutkan cerita narasiHasil Belajar : Memahami isi cerita dan melengkapi ceritaIndikator : Melengkapi bagian awal, tengah, atau akhir cerita yang

hilang sehingga menjadi utuh dan mudah diikuti jalan atau alur ceritanya

Materi Pokok : Cerita yang belum selesai (cerita rumpang)Pengalaman Belajar :

1. Kegiatan dimulai dengan menggali potensi yang dimiliki siswa dalam hal melengkapi cerita. Pada bagian ini siswa diminta mencoba meneruskan cerita yang sengaja dipenggal pada bagian akhir oleh guru.

2. Dua atau tiga orang siswa diminta membacakan hasilnya di depan kelas.

3. Guru menjelaskan bagaimana meneruskan sebuah penggalan cerita.

4. Siswa diberi kesempatan bertanya bila ada hal yang kurang dimengerti.

5. Bila sudah mengerti, siswa diminta melengkapi cerita pada bagian awal, tengah, dan akhir cerita.

Penilaian :1. Proses : Aktivitas siswa dalam mengungkapkan isi

hati dan bertanya jawab.2. Performa : Penampilan siswa saat membacakan

cerita di depan kelas.3. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam meleng-

kapi cerita.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

24

Page 25: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 5.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Bermain peran berdasarkan teks percakapanHasil Belajar : Memerankan berbagai karakter tokoh dengan penghayatanIndikator : Mengucapkan kalimat dialog/percakapan dengan jelas dan

lancar dengan memperhatikan lafal, intonasi, serta nada/tekanan yang sesuai karakter tokoh

Materi Pokok : Teks dialog/percakapanPengalaman Belajar :

1. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang perlu-nya memperhatikan lafal, intonasi, dan nada/tekanan yang sesuai karakter tokoh agar pemeranan tokoh terkesan wajar.

2. Siswa dibagi dalam kelompok yang jumlahnya sesuai dengan jumlah tokoh dalam percakapan/dialog.

3. Siswa membaca naskah dialog dan memainkan peran pada (BB&SI hlm. 82-83).

4. Masing-masing kelompok maju ke depan kelas secara bergiliran untuk memerankan tokoh dalam dialog atau percakapan.

5. Siswa menjelaskan nama masing-masing tokoh beserta sifat atau wataknya secara tertulis.

Penilaian :1. Tugas : Menilai nada/tekanan, lafal, dan intonasi

pada masing-masing pemeran tokoh.2. Performa : Menilai penampilan siswa dalam me-

merankan tokoh percakapan.3. Produk : Menjawab pertanyaan tokoh, penokohan,

dan sifat atau watak tokoh.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

25

Page 26: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 6.1

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 1 (Mendengarkan)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan cerita pengalamanHasil Belajar : Mendengarkan cerita pengalaman teman dan memberi

tanggapanIndikator :

] Menyimak cerita pengalaman] Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan cerita yang

didengarkan] Menyampaikan cerita yang isinya mirip atau cerita lain

Materi Pokok : Cerita pengalamanPengalaman Belajar :

1. Siswa menyimak cerita pengalaman Aziz yang dibaca-kan teman. (lihat BB&SI hlm. 96).

2. Siswa diminta membuat pertanyaan sesuai jawaban yang tersedia.

3. Siswa dibagi dalam kelompok. Kemudian ditugaskan mencari cerita pengalaman perjalanan dari majalah anak-anak atau pengalaman salah seorang anggota kelompok.

4. Salah seorang anggota membacakan cerita itu di depan kelas.

5. Anggota kelompok atau pembaca cerita menjawab pertanyaan yang diajukan kelompok lain.

Penilaian :1. Proses : Tanya jawab tentang pengalaman2. Proyek : Tugas mencari cerita tentang pengalaman

dari media informasi.3. Performa : Penampilan siswa saat membacakan

cerita pengalaman yang ditugaskan guru.4. Tertulis : Membuat kalimat tanya berdasarkan

jawaban yang tersedia.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

26

Page 27: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 6.2

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 2 (Berbicara)

Kompetensi Dasar : ] Membahas masalah-masalah aktual] Menggunakan tanda koma

Hasil Belajar : ] Menanggapi masalah-masalah aktual yang terjadi di sekitar dengan memberi alasan yang logis

] Memahami dan menggunakan tanda komaIndikator :

] Memperagakan percakapan] Memahami dan mengidentifikasi masalah-masalah

aktual yang terjadi di sekitar] Memberi pendapat dan saran disertai alasan yang logis

terhadap masalah aktual yang terjadi di sekitar] Memahami penggunaan tanda koma] Menggunakan tanda koma

Materi Pokok : ] Masalah aktual yang terjadi di sekitar] Penggunaan tanda koma

Pengalaman Belajar :1. Tiga orang siswa diminta memperagakan percakapan.2. Siswa diminta menemukan masalah aktual yang ter-

dapat dalam percakapan, kemudian mengungkapkannya dengan jelas.

3. Siswa memberi tanggapan dan saran terhadap masalah aktual di sekitar yang diajukan guru, kemudian meng-ungkapkannya dengan suara lantang.

4. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang peng-gunaan tanda koma.

5. Siswa ditugaskan melengkapi kalimat dengan tanda koma pada tempat yang tepat.

Penilaian :1. Performa : Menilai aktivitas siswa dalam menemukan

masalah aktual yang terdapat pada per-cakapan.

2. Tertulis : Menilai hasil kerja siswa dalam memberi tanggapan dan saran.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas.

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

27

Page 28: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 6.3

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 3 (Membaca)

Kompetensi Dasar : Membaca sekilas (skimming) teks agak panjangHasil Belajar : Membaca sekilas teks agak panjang dan menjelaskan garis

besar isinyaIndikator :

] Membaca beragam teks dengan intonasi yang sesuai dengan isinya sehingga orang lain dapat memahaminya.

] Menjawab pertanyaan tentang isi bacaan] Menjelaskan isi teks dengan runtut

Materi Pokok : Teks agak panjang (sekitar 200-250 kata)Pengalaman Belajar :

1. Siswa membaca sekitar dua teks bacaan bertema transportasi (BB&SI hlm. 100).

2. Siswa menjawab pertanyaan bacaan tersebut.3. Siswa diminta menjelaskan isi kedua bacaan tersebut

dengan bahasa yang runtut, sehingga dimengerti teman-temannya.

Penilaian :1. Tertulis : Menjawab pertanyaan bacaan.2. Proses : Menilai penampilan siswa dalam men-

jelaskan isi bacaan di depan teman-teman-nya.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

28

Page 29: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 6.4

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 4 (Menulis)

Kompetensi Dasar : Melengkapi percakapan yang belum selesaiHasil Belajar : Memahami percakapan dan melengkapi percakapanIndikator :

] Menentukan isi percakapan] Melanjutkan percakapan yang belum selesai sesuai

dengan isinya] Membuat percakapan sesuai gambar

Materi Pokok : Teks percakapan yang belum selesaiPengalaman Belajar :

1. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang cara melengkapi percakapan yang belum selesai dengan cara menentukan isi percakapannya terlebih dahulu. (lihat pada BB&SI hlm. 103)

2. Siswa mengajukan pertanyaan bila belum mengerti.3. Siswa melengkapi percakapan dengan cara di atas.4. Siswa membuat percakapan sesuai gambar.

Penilaian :1. Tertulis : ] Menugaskan siswa melengkapi per-

cakapan yang rumpang.] Menugaskan siswa membuat

percakapan berdasarkan gambar.2. Produk : Menilai hasil karya siswa dalam meleng-

kapi dan membuat percakapan.

Dilaksanakan pada .......................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

29

Page 30: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

SILABUS 6.5

Jenjang : Sekolah DasarMata Pelajaran : Bahasa IndonesiaKelas/Semester : 4/1Alokasi Waktu : 2 x 40 menit (2 jam pelajaran)Pertemuan : 5 (Kemampuan bersastra)

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan pantun anak-anakHasil Belajar : Mendiskusikan isi pantunIndikator :

] Mendengarkan pembacaan pantun] Menjelaskan ragam bahasa pantun] Menjelaskan isi pantun] Mendengarkan pembacaan pantun dan menjelaskan

isinya] Menyimpulkan ciri-ciri pantun

Materi Pokok : Pantun anak-anakPengalaman Belajar :

1. Siswa mendengarkan pantun yang dibacakan gurunya.2. Siswa berdiskusi kelompok guna membicarakan

perbedaan ragam bahasa sehari-hari dengan ragam bahasa pantun. Kemudian salah seorang anggota membacakan hasil diskusi mereka di depan kelas untuk memperoleh tanggapan dari kelompok lain.

3. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang isi pantun atau amanat yang terdapat dalam pantun.

4. Siswa diminta bertanya kepada guru bila ada yang belum jelas.

5. Siswa mendengarkan pembacaan pantun yang dibacakan temannya.

6. Kegiataan dilanjutkan dengan meminta siswa menjelas-kan isi pantun yang dibacakan temannya.

7. Siswa diminta berdiskusi kelompok guna membicara-kan ciri-ciri pantun. Hasilnya dicatat dan dilaporkan kepada guru.

Penilaian :1. Performa : ] Menilai kinerja siswa dalam berdiskusi

kelompok.] Menilai penampilan siswa di depan

kelas dalam menyampaikan hasil dis-kusi dan menjelaskan tanggapan teman-teman dari kelompok lain.

2. Tertulis : Menjawab pertanyaan tentang penjelasan isi pantun yang dibacakan teman.

Dilaksanakan pada ........................................Disetujui, Guru kelas,

Kepala Sekolah,

–––––––––––––––– –––––––––––––––––––

30

Page 31: Silabus Bina Bahasa KBK Kls 4

31