SIKAP POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH DAN NAHDLATUL ULAMA …eprints.ums.ac.id/41440/2/HALAMAN...

17
i SIKAP POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH DAN NAHDLATUL ULAMA DI SURAKARTA TENTANG PEMILIHAN PRESIDEN SECARA LANGSUNG (SEBUAH STUDI KOMPARATIF) TESIS Diajukan Kepada Program Studi Magister Pemikiran Islam Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister Pemikiran Islam (MPI) Oleh Muhammad Anis Sumaji NIM : O000140001 PROGRAM MAGISTER PEMIKIRAN ISLAM SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 M /1437 H

Transcript of SIKAP POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH DAN NAHDLATUL ULAMA …eprints.ums.ac.id/41440/2/HALAMAN...

i

SIKAP POLITIK

ELIT MUHAMMADIYAH DAN NAHDLATUL ULAMA DI SURAKARTA

TENTANG PEMILIHAN PRESIDEN SECARA LANGSUNG

(SEBUAH STUDI KOMPARATIF)

TESIS

Diajukan Kepada

Program Studi Magister Pemikiran Islam

Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta

untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh

Gelar Magister Pemikiran Islam (MPI)

Oleh

Muhammad Anis Sumaji

NIM : O000140001

PROGRAM MAGISTER PEMIKIRAN ISLAM

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2016 M /1437 H

ii

iii

iv

v

vi

MOTTO

“Hidup adalah Perjuangan, bila selesai satu pekerjaan maka pekerjaan lain telah

menunggu untuk diselesaikan”

“Jangan merasa besar diantara orang-orang kecil, jangan merasa kecil diantara

orang-orang besar”

vii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya ini dipersembahkan untuk :

My Lovely Wife, Widyastuti Nur Hayati

My Pride Son, Muhammad Izzan Naqiba

Orang Tuaku yang tak pernah lelah mendidik, membimbing dan memberikan

nasehat kebaikan

viii

KATA PENGANTAR

ت غحفره ون عوحذ بهلل منح شروحر أن حفسنا ومنح نه ونسح تعي ح د هلل نحمده ونسح مح إن الح

ده هللا فال مضل له ومنح ي هد أنح سي ئات أعحمالنا، منح ي هح للحه فال هادي له. أشح ضح

دا عبحده ورسوحله. الل هم صل هد أن مم ده ال شريحك له وأشح ال إله إال هللا وحح

تدى بداه إل ي به ومن اهح د وعلى آله وصحح .وحم الحقيامة وسل مح وبركح على ممSegala puji bagi Allah SWT yang telah mengkaruniakan berbagai

kenikmatan sehingga penulis bisa menyelasaikan tesis yang berjudul Sikap Politik

Elit Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama di Surakarta tentang Pemilihan

Presiden secara Langsung ini dengan penuh perjuangan, curahan waktu, tenaga

dan pikiran di tengah kesibukan yang luar biasa, dengan batas waktu yang sangat

pendek.

Berbagai tahapan untuk menyelesaikan tesis ini telah dilakukan, mulai

dari pengajuan proposal, bimbingan proposal, seminar proposal, bimbingan tesis,

ujian tesis, hingga revisi kembali untuk disetujui. Selama proses itu pula,

banyak pihak yang telah terlibat dalam proses pembuatan tesis ini. Oleh karena

itu, ucapan terima kasih disampaikan kepada:

1. Prof. Dr. H. Bambang Setiaji, M.Si selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

2. Prof. Dr. H. Hudzaifah Dimyati Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

ix

3. Dr. Sudarno Shobron, M.Ag sebagai Ketua Program Studi Magister

Pemikiran Islam dan juga menjadi Pembimbing I yang sudah memberikan

arahan dan bimbingan sehingga tesis ini bisa terselesaikan.

4. Dr. Aidul Fitriciada Azhari, M.Hum yang telah banyak berdiskusi dengan

penulis sebagai Pembimbing II serta melonggarkan waktu memberikan saran

dan masukan.

5. Para dosen yang terhormat, Prof. Dr. M. Abdul Karim, M.A., M.A, Dr. H.

Haedar Nashir, M.Si, Dr. H. Syamsul Hidayat, M.Ag, Dr. Imron Rosyadi,

M.Ag, Dr. H. Moh. Abd. Kholiq Hasan, MA, M. Ed, Dr. H. Adian Husaini,

MA yang telah banyak mentransfer ilmu dan pengetahuan dalam bidang

Pemikiran Islam.

6. Drs. H. Subari beserta seluruh jajaran Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota

Surakarta dan H. Hilmi Ahmad Saakdillah, SE beserta seluruh jajaran

Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kota Surakarta yang sudah berkenan

meluangkan waktu untuk wawancara terkait sikap politik elit Muhammadiyah

dan Nahdlatul Ulama di Surakarta.

7. Kedua orang tua yakni, ayahanda Soedjijo (Alm) dan Ibunda Maemunah,

serta kedua mertua penulis ayahanda H. Mardjono Siswo Sarjono (Alm) dan

ibunda Siti Choiriyah yang banyak memberikan nasehat, bimbingan dan

arahan hidup untuk kehidupan yang lebih bermakna dan berkualitas.

8. Istri tercinta, Widyastuti Nur Hayati, yang selalu memberikan dukungan,

semangat, doa dan tidak pernah lelah dalam mendampingi penyelesaian tesis.

x

9. Muhammad Izzan Naqiba, ananda terkasih yang sedang berjuang menimba

ilmu di Pondok Darussalam Gontor 1 Ponorogo, senantiasa menjadi pemacu

semangat sehingga tesis ini terselesaikan, teriring doa semoga kelak menjadi

pemimpin yang sholeh, cerdas dan amanah.

10. Sahabat-sahabat di Magister Pemikiran Islam, Mas Afdhal, Mas Edi, dan

Mbak Yassirly semoga pertemuan yang singkat membawa manfaat yang

banyak dan silaturrahim tetap terjaga.

11. Terima kasih disampaikan pula kepada seluruh bapak dan ibu di bagian Tata

Usaha Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

dengan ramah menginformasikan berbagai hal tentang perkuliahan dan

administrasi di Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Semoga tesis yang telah disusun ini bisa bermanfaat bagi siapa saja yang

tertarik dengan kajian di bidang politik, khususnya civil society dan politik elite.

Surakarta, 13 Januari 2016

Muhammad Anis Sumaji

xi

ABSTRAK

Kegundahan dan sikap elit Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama di Surakarta

khususnya pada proses pemilihan presiden secara langsung menjadi hal yang

menarik untuk diteliti terkait dengan pola gerakan organisasi yang sama-sama

mengusung gerakan dakwah amar makruf nahi munkar serta berlepas diri dari

politik praktis, akan tetapi terdapat kebebasan bagi elit Muhammadiyah dan

Nahdlatul Ulama untuk berperan secara individu pada tataran politik praktis

sehingga menimbulkan sikap yang beragam. Sikap politik elite Muhammadiyah

dan Nahdlatul Ulama di Surakarta tentang pemilihan Presiden secara langsung

dikelompokkan pada tiga varian sikap yakni: pertama, sikap moderat idealistik

yang memiliki ciri-ciri antara lain, orientasi sikapnya menuju pada Islam cita-

cita yaitu Islam yang ideal sesuai dengan Al-Quran dan As-Sunnah, Kedua, Sikap

realistik-kritis mempunyai ciri-ciri antara lain melihat keterkaitan antara dimensi

substantif daripada doktrin agama, dengan konteks sosial masyarakat. Ketiga,

Sikap akomodatif-pragmatis merupakan sikap yang mempunyai ciri-ciri antara

lain, meletakkan sikapnya pada posisi kooperatif, bahkan terkadang kompromistis

dengan pihak-pihak yang menurut kelompok ini menguntungkan. Sikap politik

elit ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif analitik menggunakan berbagai

teknik termasuk di dalamnya proses observasi, kepustakaan atau dokumentasi

serta wawancara intensif dengan para elit. Sikap politik elit Muhammadiyah dan

Nahdlatul Ulama di Surakarta mempunyai persamaan berupa mendukung

pelaksanaan pemilihan presiden secara langsung sebagai konsekuensi logis

sebagai warga negara yang taat terhadap undang-undang, pada sisi yang lain sikap

elit Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama juga mempunyai perbedaan, antara elit

yang setuju dan tidak setuju pelaksanaan pemilihan presiden secara langsung.

Kata kunci: muhammadiyah, nahdlatul ulama, sikap politik

xii

ABSTRACT

Anxiety and attitude of the elite Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama in

Surakarta in particular on the process of direct presidential elections be interesting

to study related to the pattern of movement organization that brings together the

missionary movement enjoining and forbidding the evil and innocent of practical

politics, but there is freedom for Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama elite to act

individually at the level of practical politics, giving rise to diverse attitudes. The

attitude of the political elite Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama in Surakarta on

direct presidential elections are grouped in three variants attitude namely: first,

moderation idealistic which have characteristics, among others, the orientation of

his attitude towards the Islamic ideals is an ideal Islamic accordance with Al-

Quran and Sunnah, Second, realistic-critical attitude is characterized among other

things see the connection between the substantive dimensions rather than religious

doctrine, the social context of the community. Third, a pragmatic attitude-

accommodating attitude that has characteristics, among others, put in the position

of co-operative attitude, sometimes even compromise with the parties that a group

is advantageous. The attitude of the political elite, this is a qualitative descriptive

analytic research using various techniques including the process of observation,

literature or documentation, and intensive interviews with the elite. The attitude of

the political elite, Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama in Surakarta have

similarities such as supporting the implementation of the direct presidential

elections as a logical consequence as citizens obedient to the law, on the other

hand the attitude of the elite Muhammadiyah and Nahdlatul Ulama also have

differences, between the elite who agreed and disagree implementation of direct

presidential elections.

Keywords: muhammadiyah, nahdlatul ulama, political attitudes

xiii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ................................................ ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TESIS ........................................... iv

HALAMAN MOTTO ........................................................................................ v

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................... vi

KATA PENGANTAR ....................................................................................... vii

ABSTRAK ......................................................................................................... x

ABSTRACT ....................................................................................................... xi

DAFTAR ISI ...................................................................................................... xii

DAFTAR DIAGRAM DAN TABEL ................................................................ xv

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................... vi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................... 9

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ....................................................... 10

D. Telaah Pustaka ................................................................................ 10

E. Kerangka Teoritik ........................................................................... 15

F. Metode Penelitian ........................................................................... 29

G. Sistematika Pembahasan ................................................................. 33

BAB II SOSIO POLITIK DAN KULTURAL SURAKARTA SERTA

SIKAP POLITIK ELIT ISLAM

A. Sosio Politik dan Kultural Surakarta ............................................... 35

1. Struktur Masyarakat Surakarta ................................................... 35

2. Modernitas Masyarakat Surakarta .............................................. 40

3. Pergerakan Masyarakat Surakarta .............................................. 51

4. Sistem Pemerintahan Surakarta Masa Kemerdekaan dan

Revolusi ....................................................................................... 58

5. Radikalisme Masyarakat di Surakarta ........................................ 62

xiv

B. Teori Elit dan Studi Elit di Indonesia .............................................. 74

C. Konsep Elit dalam Islam ................................................................. 79

D. Sikap Politik Elit Islam ................................................................... 82

BAB III PEMILIHAN PRESIDEN SECARA LANGSUNG DI SURAKARTA

A. Pemilihan Presiden di Surakarta tahun 2004 ................................. 91

B. Pemilihan Presiden di Surakarta tahun 2009 ................................. 94

C. Pemilihan Presiden di Surakarta tahun 2014 ................................. 97

BAB IV MUHAMMADIYAH, NU DI SURAKARTA DAN SIKAP POLITIK

ELITNYA

A. Muhammadiyah Daerah Surakarta dan Perkembangannya ............100

B. Sikap Politik Elit Muhammadiyah Kota Surakarta .........................120

C. Nahdlatul Ulama Surakarta dan Perkembangannya ........................128

D. Sikap Politik Elit Nahdlatul Ulama Kota Surakarta .......................144

BAB V ANALISA TERHADAP SIKAP POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH

DAN NU DI SURAKARTA TENTANG PEMILIHAN PRESIDEN

SECARA LANGSUNG.

A. Analisa terhadap Siikap Politik Elit Muhammadiyah dan NU di

Surakarta ..........................................................................................152

1. Sikap Moderat Idealistik .............................................................152

2. Sikap Realistik-Kritis .................................................................156

3. Sikap Akomodatif Pragmatis ......................................................158

B. Persamaan dan Perbedaan Sikap Politik Elit Muhammadiyah

dan NU tentang Pemilihan Presiden secara Langsung ...................163

1. Persamaan Sikap Politik Elit Muhammadiyah dan NU tentang

Pemilihan Presiden secara Langsung ......................................... 165

2. Perbedaan Sikap Politik Elit Muhammadiyah dan NU tentang

Pemilihan Presiden secara Langsung ......................................... 167

xv

BAB VI PENUTUP

A. Kesimpulan ......................................................................................169

B. Saran dan Rekomendasi ..................................................................170

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1: Interview Guidance

Lampiran 2: Daftar Informan

Lampiran 3: Foto Dokumen Wawancara

Lampiran 4: Surat Ijin Penelitian

Lampiran 5: Surat Keterangan Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Surakarta

Lampiran 6: Hasil Uji Turnitin

Lampiran 7: SK Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah No.

30/KEP/II.0/D/2011 tentang Penetapan Ketua dan Anggota

Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Surakarta Periode 2010-

2015

Lampiran 8: SK Pengesahan Pengurus PCNU Kota Surakarta

Lampiran 9: Maklumat Kebangsaan PP Muhammadiyah menghadapi Pemilihan

Presiden 2014

Lampiran 10: Pernyataan Ketua Umum PBNU Terkait Pemilihan Presiden 2014

Lampiran 11: Daftar Riwayat Hidup Penulis

xvi

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Tabel halaman

Tabel 1 Partisipasi Masyarakat Surakarta pada

pemilihan Presiden tahun 2004-2014

95

Tabel 2 Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara dari

setiap Kecamatan pada pemilihan Presiden

tahun 2014

95

Tabel 3 Hasil Pemilu Presiden/Wakil Presiden

putaran pertama di Kota Surakarta

98

Tabel 4 Hasil Pemilu Presiden / Wakil Presiden tahun

2004 putaran pertama 5 Juli 2004 Tingkat

Nasional

99

Tabel 5 Perolehan Suara Pemilihan Presiden tahun

2014 setiap Kecamatan di Surakarta

105

Tabel 6 Daftar Majelis-majelis Pimpinan Daerah

Muhammadiyah Kota Surakarta

121

Tabel 7 Daftar Pimpinan Cabang Muhammadiyah di

Surakarta periode 2010-2015

122

Tabel 8 Daftar Amal Usaha Muhammadiyah Daerah

Kota Surakarta

128

Tabel 9 Varian Sikap Politik elit Muhammadiyah dan

Nahdlatul Ulama di Surakarta tentang

Pemilihan Presiden secara Langsung

172

Tabel 10 Persamaan Sikap Politik Elit Muhammadiyah

dan Nahdlatul Ulama di Kota Surakarta

tentang Pemilihan Presiden secara Langsung

176

Tabel 11 Perbedaan Sikap Politik elit Muhammadiyah

dan Nahdlatul Ulama di Kota Surakarta

tentang Pemilihan Presiden secara Langsung

178

Diagram 1 Struktur Organisasi Pengurus Cabang

Nahdlatul Ulama Kota Surakarta

149

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor

Lampiran

Isi Lampiran

Lampiran 1 Interview Guidance

Lampiran 2 Daftar Informan

Lampiran 3 Foto Dokumen Wawancara

Lampiran 4 Surat Ijin Penelitian

Lampiran 5 Surat Keterangan Pimpinan Daerah

Muhammadiyah Kota Surakarta

Lampiran 6 Hasil Uji Turnitin

Lampiran 7 SK Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa

Tengah No. 30/KEP/II.0/D/2011 tentang

Penetapan Ketua dan Anggota Pimpinan

Daerah Muhammadiyah Kota Surakarta

Periode 2010-2015

Lampiran 8 SK Pengesahan Pengurus PCNU Kota

Surakarta

Lampiran 9 Maklumat Kebangsaan PP Muhammadiyah

Menghadapi Pemilihan Presiden 2014

Lampiran 10 Pernyataan Ketua Umum PBNU Terkait

Pemilihan Preside 2014

Lampiran 11 Daftar Riwayat Hidup