SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing...

15
i SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO PADA BUDIDAYA PADI DI KECAMATAN KARANGDOWO KABUPATEN KLATEN SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh derajat Sarjana Pertanian di Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Program Studi Agribisnis Oleh: Septi Lovia Ekasari H0811084 FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015

Transcript of SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing...

Page 1: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

i

SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO PADA

BUDIDAYA PADI DI KECAMATAN KARANGDOWO

KABUPATEN KLATEN

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagian persyaratan

guna memperoleh derajat Sarjana Pertanian

di Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret

Program Studi Agribisnis

Oleh:

Septi Lovia Ekasari

H0811084

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2015

Page 2: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

ii

SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO PADA

BUDIDAYA PADI DI KECAMATAN KARANGDOWO

KABUPATEN KLATEN

Yang diajukan dan disusun oleh :

Septi Lovia Ekasari

H0811084

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

Pada tanggal : 23 Oktober 2015

Dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Susunan Dewan penguji

Ketua

Anggota I

Anggota II

Dr. Sapja Anantanyu, S.P., M.Si. Emi Widiyanti, S.P., M.Si. Hanifah Ihsaniyati, S.P., M.Si.

NIP . 19681227 199403 1 002 NIP . 19780325 200112 2 001 NIP. 19800302 200501 2 001

Surakarta, 23 Oktober 2015

Mengetahui,

Universitas Sebelas Maret

Fakultas Pertanian

Dekan

Prof. Dr. Ir. Bambang Pujiasmanto, M.S.

NIP . 19560225 198601 1 001

Page 3: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

iii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah Subhanahuwata’ala, yang

senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat

menyelesaikan skipsi dengan judul “Sikap Petani terhadap Sistem Jajar

Legowo pada Budidaya Padi di Kecamatan Karangdowo Kabupaten

Klaten”. Penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar

Sarjana Pertanian dari Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

Proses penulisan skripsi ini melibatkan berbagai pihak, oleh karena itu

dalam kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Orang tua yang senantiasa memberikan dukungan utama, kasih sayang, dan

mendoakan dalam menggapai setiap cita. Dua adik laki-laki yang mengisi

hari-hari ceria bersama keluarga.

2. Prof. Dr. Ir. Bambang Pujiasmanto, M.S. selaku Dekan Fakultas Pertanian

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Ibu Nuning Setyowati, S.P., M.Sc. selaku Kepala Program Studi dan Ketua

Komisi Sarjana Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

4. Bapak Dr. Sapja Anantanyu, S.P., M.Si. selaku dosen pembimbing akademik

dan pembimbing utama skripsi yang telah memberikan arahan dan

pengetahuan dalam menyelesaikan skripsi.

5. Ibu Emi Widiyanti, S.P., M.Si. selaku dosen pembimbing pendamping skripsi

yang telah memberikan bimbingan dan masukan dalam penyelesaian skripsi.

6. Ibu Hanifah Ihsaniyati, S.P., M.Si. selaku dosen penguji yang telah banyak

memberikan kritik dan sarannya untuk perbaikan penulis.

7. Seluruh dosen Agribisnis dan Universitas Sebelas Maret yang telah

memberikan banyak ilmu pengetahuan dan pengalaman berharga.

8. Seluruh karyawan UNS yang senantiasa membantu dalam menyelesaikan

berbagai persyaratan skripsi.

Page 4: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

iv

9. Petugas Bappeda Klaten, BPP Kecamatan Karangdowo, Kepala Desa

Sentono, Kepala Desa Tumpukan, Kepala Desa Karangdowo, dan kelompok-

kelompok tani yang telah memberikan banyak bantuan informasi untuk

skripsi.

10. Sahabat-sahabat yang mengisi dunia mahasiswa:

a. Agribisnis 2011 ‘winning eleven’ , keluarga besar utama dalam menjalani

hari-hari kuliah.

b. Agribisnis D, teman-teman di kelas dan tahun pertama kuliah.

c. Sahabat Agribisnis tempat berbagi suka dan dukanya kuliah Ida, Siska,

Rosita, Yoesti, Rita, Annisa Zahrotun, dan Aziz Ihfaningrum sekaligus

sahabat SMA.

d. Sahabat yang rela meluangkan waktu dalam membantu penelitian di

lapangan, Ika Mei, Yanti, Ida, Siska, dan Didi.

e. Bem FP UNS yang memberikan banyak pengalaman organisasi,

kepemimpinan, dan ilmu-ilmu baru untuk lebih bermanfaat.

f. LPM FOLIA FP UNS tempat mengembangkan hobi, passion, dan

kemampuan jurnalistik.

g. FUSI FP UNS, sejenak tapi memberi banyak arti silaturrahim islami.

h. PERINTIS, kumpulan sahabat muslim yang saling berbagi dalam kebaikan

dan Sholcan, para sahabat muslimah tempat saling mengingatkan dan

menguatkan.

i. Koran Sebelas Maret, yang memberikan banyak kesempatan untuk belajar

dan berkarya.

j. Solo Mengajar, sebagai ladang kebahagiaan dalam berbagi ilmu dan

keceriaan.

k. GENBI, komunitas penerima beasiswa Bank Indonesia tempat meluaskan

ilmu dan melakukan banyak kegiatan bermanfaat menyenangkan bersama

teman-teman dari berbagai latar belakang.

l. Tim KKN Dikti dan keluarga kecil KKN Kedungpacul, yang bersama

belajar hidup dalam lingkungan sosial masyarakat.

m. TPA Nurul Falah, tempat bertemu adik-adik pembelajar dan para pengajar.

Page 5: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

v

n. SELASAR SABS, kumpulan orang yang membantu menyadarkan dalam

arti kepedulian lingkungan dan pendidikan.

o. Galeri Belajar dan Jembatan Pintar

p. Teman-teman kepanitiaan dari fakultas dan universitas yang membantu

meluaskan rantai silaturrahim dalam kebaikan.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk

itu penulis sangat menghargai kritik dan saran yang sifatnya membangun untuk

perbaikan di masa yang akan datang.

Akhir kata penulis mengharapkan kiranya skripsi ini dapat berguna bagi

pembaca pada khususnya, masyarakat pada umumnya serta menjadi sumbangsih

untuk nusa bangsa tercinta.

Surakarta, Oktober 2015

Penulis

Page 6: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

vi

MOTTO

“… Janganlah kamu mati kecuali dalam keadaan Muslim”

(Q.S. Ali ‘Imran 102)

“ Jangan senang ketika hanya diberi,

tapi selalu berusaha untuk bisa memberi dan berbagi”

(Anis Nurlailai Rofiana, Ibuku)

“Jangan Mengeluh, Jadilah Tangguh” (SO-7)

“Ingat Lillah setiap Langkah” (Septi Lovia)

“Air Minum Air Hangat, Tetep Senyum Tetep Semangat”

(ketika MC Osmaru FP 2012, Septi Lovia)

Page 7: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

vii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ ii

KATA PENGANTAR .................................................................................... iii

MOTTO .......................................................................................................... vi

DAFTAR ISI ................................................................................................... vii

DAFTAR TABEL .......................................................................................... ix

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xii

RINGKASAN ................................................................................................. xiii

SUMMARY ...................................................................................................... xiv

I. PENDAHULUAN ................................................................................... 1

A. Latar belakang ...................................................................................... 1

B. Perumusan Masalah .............................................................................. 5

C. Tujuan Penelitian .................................................................................. 6

D. Kegunaan Penelitian ............................................................................ 7

II. LANDASAN TEORI .............................................................................. 8

A. Penelitian Terdahulu ............................................................................ 8

B. Tinjauan Pustaka .................................................................................. 11

C. Kerangka Pemikiran Pendekatan Masalah ........................................... 25

D. Hipotesis ............................................................................................... 27

E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ................................... 28

III. METODE PENELITIAN ....................................................................... 34

A. Metode Dasar Penelitian ...................................................................... 34

B. Penentuan Lokasi Penelitian ................................................................ 34

C. Populasi dan Sampel ............................................................................ 36

D. Jenis dan Sumber Data ......................................................................... 38

E. Teknik Pengumpulan Data ................................................................... 40

G. Metode Analisis Data ........................................................................... 41

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................... 55

A. KondisiUmum Lokasi Penelitian ....................................................... 55

Page 8: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

viii

1. Keadaan Alam ............................................................................. 55

2. Keadaan Penduduk ..................................................................... 59

3. Keadaan Pertanian ...................................................................... 61

4. Gambaran Pelaksanaan Jajar Legowo ........................................ 62

B. Faktor Pembentuk Sikap .................................................................... 66

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Pengalaman Bertani ...... 68

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Pengalaman Jajar

Legowo ....................................................................................... 68

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ............................... 69

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Pengaruh Pihak Lain ..... 69

5. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Formal ........ 70

6. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Non Formal 70

7. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendapatan .................... 71

C. Sikap Petani terhadap Sistem Jajar Legowo pada Budidaya Padi ..... 72

D. Pengaruh Variabel Bebas terhadap Sikap Petani ............................... 77

1. Uji Asumsi Klasik ....................................................................... 77

2. Pengujian Model ......................................................................... 80

E. Perbandingan Sikap Petani terhadap Sistem Jajar Legowo ............... 92

V. KESIMPULAN DAN SARAN ............................................................... 95

A. Kesimpulan ........................................................................................ 95

B. Saran .................................................................................................. 97

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 98

LAMPIRAN .................................................................................................. 102

Page 9: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Produk Domestik Regional Sektor Pertanian Provinsi Jawa Tengah

Tahun 2008-2012 ............................................................................. 1

Tabel 2. Luas Panen dan Produksi Padi Kabupaten Klaten Tahun 2013 ...... 2

Tabel 3. Hasil gabah kering panen sistem legowo dibanding cara tanam

tegel di Desa Bojong, Cikembar, Sukabumi, MK 2002 .................. 4

Tabel 4. Penelitian Terdahulu yang Terkait .................................................. 9

Tabel 5. Variabel Bebas Pembentuk Sikap ................................................... 30

Tabel 6. Luas Panen dan Produksi Padi Kabupaten Klaten Tahun 2013 ...... 35

Tabel 7. Luas Lahan dan Luas Lahan Sawah dengan Jajar Legowo di

Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten 2014........................... 36

Tabel 8. Jumlah Sampel yang digunakan ...................................................... 38

Tabel 9. Jenis dan Sumber Data yang Dibutuhkan ........................................ 39

Tabel 10. Hasil Uji Validitas Faktor-faktor Pembentuk Sikap Petani ............. 44

Tabel 11. Hasil Uji Validitas Sikap Petani terhadap Tujuan Jajar Legowo ... 45

Tabel 12. Hasil Uji Validitas Sikap Petani terhadap Pelaksanaan Jajar Legowo 46

Tabel 13. Hasil Uji Validitas Sikap Petani terhadap Hasil Jajar Legowo ....... 48

Tabel 14. Hasil Uji Reliabilitas ....................................................................... 49

Tabel 15. Luas Lahan Desa Kecamatan Karangdowo Tahun 2013................. 55

Tabel 16. Luas Penggunaan Lahan Desa Kecamatan Karangdowo Tahun 2013 57

Tabel 17. Luas Lahan Sawah dan Jenis Pengairan Kecamatan Karangdowo

tahun 2013 ....................................................................................... 58

Tabel 18. Penduduk Kecamatan Karangdowo menurut Kelompok Umur dan

Jenis Kelamin tahun 2013 ............................................................... 59

Tabel 19. Keadaan Penduduk menurut Tingkat Pendidikan di Kecamatan

Karangdowo tahun 2013 .................................................................. 61

Tabel 20. Komoditas Tanaman, Luas Tanam dan Luas Panen Kecamatan

Karangdowo tahun 2013 .................................................................. 61

Tabel 21. Keadaan Perikanan di Kecamatan Karangdowo tahun 2013........... 62

Tabel 22. Faktor Pembentuk Sikap .................................................................. 67

Page 10: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

x

Tabel 23. Distribusi Responden Berdasarkan Sikap Petani............................. 72

Tabel 24. Hasil Uji Multikolinieritas ............................................................... 79

Tabel 25. Uji Koefisien Determinasi ............................................................... 81

Tabel 26. Analisis Uji F ................................................................................... 82

Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani

dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi di Kecamatan

Karangdowo Kabupaten Klaten ...................................................... 83

Tabel 28. Perbandingan Rata-Rata Skor Sikap Petani terhadap Sistem Jajar

Legowo pada Budidaya Padi ........................................................... 92

Tabel 29. Hasil t-test Komparasi Sikap Petani................................................. 93

Page 11: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kerangka Pemikiran Variabel yang Berpengaruh dengan Tingkat

Sikap Petani terhadap Sistem Jajar Legowo dalam Budidaya Padi

di Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten. ............................. 27

Gambar 2. Grafik Histogram............................................................................ 77

Gambar 3. Grafik Normal P-Plot ..................................................................... 78

Gambar 4. Hasil Scatterplot ............................................................................. 80

Page 12: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian .................................................................. 103

Lampiran 2. Peta Kabupaten Klaten ............................................................. 104

Lampiran 3. Peta Kecamatan Karangdowo ................................................... 105

Lampiran 4. Kuesioner Penelitian ................................................................. 106

Lampiran 5. Identitas Responden.................................................................. 115

Lampiran 6. Frekuensi Sikap Petani terhadap Tujuan Jajar Legowo ........... 117

Lampiran 7. Frekuensi Sikap Petani terhadap Pelaksanaan Jajar Legowo ... 118

Lampiran 8. Frekuensi Sikap Petani terhadap Hasil Jajar Legowo .............. 119

Lampiran 9. Sikap Petani dilihat dari Tujuan Jajar Legowo......................... 120

Lampiran 10. Hasil MSI (Metode Succesive Internal) Sikap Petani dilihat

dari Tujuan Jajar Legowo ......................................................... 123

Lampiran 11. Sikap Petani dilihat dari Pelaksanaan Jajar Legowo ................ 126

Lampiran 12. Hasil MSI (Metode Succesive Internal) Sikap Petani dilihat

dari Pelaksanaan Jajar Legowo ................................................ 129

Lampiran 13. Sikap Petani dilihat dari Hasil Jajar Legowo ........................... 132

Lampiran 14. Hasil MSI (Metode Succesive Internal) Sikap Petani dilihat

dari Hasil Jajar Legowo ............................................................ 135

Lampiran 15. Tabulasi Analisis Regresi ......................................................... 138

Lampiran 16. Hasil Uji Validitas dan reabilitas Variabel X dan Y ................ 141

Lampiran 17. Hasil Regresi Sikap Petani ....................................................... 144

Lampiran 18. Hasil Uji t-test Independet (Uji Komparatif)............................ 145

Lampiran 19. Dokumentasi Penelitian ............................................................ 146

Page 13: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

xiii

RINGKASAN

Septi Lovia Ekasari. H0811084. 2015. “Sikap Petani terhadap Sistem

Jajar Legowo pada Budidaya Padi di Kecamatan Karangdowo Kabupaten

Klaten”. Dibimbing oleh Dr. Sapja Anantanyu, S.P., M.Si. dan Emi Widiyanti,

S.P., M.Si. Fakultas Pertanian, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Sektor

pertanian Indonesia yang berperan penting dalam kehidupan masyarakat masih

memiliki produktivitas rendah. Salah satu cara untuk mengatasi hal tersebut

melalui pengembangan inovasi teknologi dalam bidang pertanian dengan

memperbaiki cara tanam yaitu melalui sistem jajar legowo. Sistem tanam jajar

legowo mulai diperkenalkan kepada para petani di Kecamatan Karangdowo pada

tahun 2012 melalui program kerja Balai Penyuluhan Pertanian. Sistem jajar

legowo dalam budidaya padi sebaiknya dapat diterapkan oleh petani sehingga

mampu meningkatkan hasil produksi pertanian, namun masih banyak petani yang

tidak menerapkannya di lapangan. Terdapat perbedaan respon petani dalam

mengadopsi cara bertanam jajar legowo pada budiaya padi.

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasikan faktor-faktor

pembentuk sikap petani , menganalisis sikap petani, menganalisis pengaruh antara

faktor-faktor pembentuk sikap terhadap sikap petani, dan mengetahui perbedaan

sikap antara petani pemula dengan petani lanjut terhadap sistem jajar legowo

dalam budidaya padi di Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten. Metode yang

digunakan adalah eksplanatoris dan survei. Penentuan sampel menggunakan

multistage random sampling. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan

sekunder. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi. Metode

analisis data menggunakan analisis lebar interval, regresi linear berganda, dan uji

komparasi (Independent Sample t-test). Jumlah sampel sebanyak 30 petani pemula

dan 30 petani lanjut. Petani pemula adalah petani yang baru pertama kali

menerapkan jajar legowo dan petani yang sudah mengetahui mengenai jajar

legowo tetapi belum menerapkannya. Petani lanjut adalah petani yang telah

menerapkan jajar legowo lebih dari satu tahun.

Sikap petani terhadap tujuan jajar legowo pada petani pemula dan petani

lanjut termasuk dalam kategori tinggi. Sikap petani terhadap pelaksanaan jajar

legowo pada petani pemula dan petani lanjut termasuk dalam kategori sedang.

Sikap petani terhadap hasil jajar legowo pada petani pemula termasuk dalam

kategori sedang, sedangkan pada petani lanjut termasuk tinggi. Sikap petani

terhadap jajar legowo pada petani pemula termasuk dalam kategori sedang

sedangkan pada petani lanjut termasuk dalam kategori tinggi. Variabel yang

berpengaruh adalah pengalaman jajar legowo (α=0,001) dan pendidikan formal

(α=0,018), sedangkan variabel pengalaman bertani (α=0,284), usia (α=0,281),

pengaruh pihak lain (α=0,529), pendidikan non formal (α=0,930), dan pendapatan

(α=0,731) tidak berpengaruh nyata terhadap sikap petani. Hasil uji komparatif

antara sikap petani pemula dan petani lanjut diperoleh hasil thitung (4,570) lebih

besar dari ttabel (1,671) sehingga disimpulkan terdapat perbedaan nyata antara

sikap petani pemula dan petani lanjut terhadap sistem jajar legowo pada budidaya

padi di Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten.

Page 14: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

xiv

SUMMARY

Septi Lovia Ekasari. H0811084. 2015. “Farmers Attitude towards Jajar

Legowo System on Rice Cultivation in Karangdow,Klaten ". It was supervised by

Dr. Sapja Anantanyu, S.P., M.Si. and Emi Widiyanti, S.P., M.Si. Faculty of

Agriculture, Sebelas Maret University, Surakarta.

Indonesian agricultural sector which plays an important role in people life

still has low productivity. This can be overcome by developing technological

innovation in agriculture, one of them is improving the technique of planting

using Jajar Legowo system. Jajar Legowo system was introduced to Karangdowo

farmers in 2012 through the work program of Balai Penyuluhan Pertanian. Jajar

Legowo system in rice cultivation should be applied by farmers to increase

agricultural production. Unfortunately, there are still many farmers not apply it.

There are differences response of farmers to adopt innovative ways in Jajar

Legowo planting rice cultivation.

This study aims to identify farmer’s attitude forming factors, to analyze the

attitude of farmers,influence of the attitude forming factors with the farmers

attitude, and to know the difference of attitude between beginners and advance

farmers to the Jajar Legowo system in rice cultivation in Karangdowo, Klaten.

The method used is explanatory and surveys. Multistage random sampling was

used to determinate the sample. The data used are primary and secondary data.

Data collection used interviews and observations. Data analysis used the width of

the interval analysis, linear regression, and the comparison test (Independent

Sample t-test). Total sample of 30 beginners farmers and 30 advanced farmer.

Beginner farmers are farmers who apply Jajar Legowo system for the first time

and farmers who already knew about Jajar Legowo system but didn’t implement it

before. Advance farmers are farmers who had applied Jajar Legowo system for

more than a year.

The result showed that farmer’s attitude towards the goal of Jajar Legowo

system from beginner farmers and advance farmers was categorized as high.

Farmer's attitude towards the implementation of Jajar Legowo on beginner

farmers and advance farmers in medium category. The attitude of farmers

towards results Jajar Legowo on beginner farmers include in the medium

category, while advance farmers was high. The farmer’s attitude towards Jajar

Legowo on beginner farmers include in medium category, while the advance

farmer in the high category. Variables that influence the experience Jajar Legowo

(α = 0.001) and formal education (α = 0.018), whereas variable farming

experience (α = 0.284), age (α = 0.281), authorization (α = 0.529), non-formal

education (α = 0.930), and income (α = 0.731) did not significantly affect the

attitude of farmers. The results of comparative tests between the attitude of the

beginner farmers and advance farmers obtained results further t count (4.570) is

greater than t table (1.671) that concluded there is a real difference between the

attitude of the beginner farmersand advance farmers up against the system Jajar

Legowo on rice cultivation in the Karangdowo, Klaten.

Page 15: SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO ...Analisis Uji F..... 82 Tabel 27. Pengaruh Masing-Masing Variabel Bebas terhadap sikap petani dalam sistem jajar legowo pada budidaya padi

xv

SIKAP PETANI TERHADAP SISTEM JAJAR LEGOWO PADA

BUDIDAYA PADI DI KECAMATAN KARANGDOWO

KABUPATEN KLATEN

SKRIPSI

Oleh:

Septi Lovia Ekasari

H0811084

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2015