SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

download SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

of 13

Transcript of SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    1/13

    SIKAP BAIK

    PengertianAkhlak terpuji ialah sikap atau perilaku baik dari segi ucapan

    ataupun perbuatan yang sesuai dangan tuntunan ajaran islam dan norma-

    norma aturan yang berlaku.

    Sikap baik adalah Akhlak terpuji, diwujudkan dalam bentuk sikap, ucapan

    dan perbuatan yang baik sesuai dengan ajaran islam. Akhlak terpuji yang

    ditujukan kepada Allah S! berupa ibadah, dan kepada "asulullah SA

    dengan mengikuti ajaran-ajarannya, serta kepada sesama manusia

    dengan selalu bersikap baik kepada sesama.

    Akhlak baik dan terpuji adalah akhlak yang meningkatkan derajat

    seseorang di sisi Allah S! dan juga dalam pandangan manusia.

    #emiliki akhlak yang baik atau akhlak mulia bagi setiap manusia adalah

    suatu hal yang sangat penting. Karena dimanapun kita berada, apapun

    pekerjaan kita, akan di senangi oleh siapa pun. Artinya, akhlak

    menentukan baik buruknya seseorang di hadapan sesama.

    $ari pengertian di atas dapat di simpulkan bahwa yang dimaksud dengan

    akhlak terpuji adalah sikap atau perbuatan seorang muslim baik dari segi

    ucapannya ataupun perbuatannya yang tidak melanggar dari apa yang

    telah dicontohkan "asulullah SA dan ajaran-ajaran islam.

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    2/13

    %ontoh-%ontoh Sikap yang baik adalah &

    Ada beberapa contoh sikap terpuji yang harus di miliki dan di amalkan

    oleh setiap orang terutama bagi seorang muslim, di antaranya &

    '. Amanah (dapat dipercaya)

    Amanah merupakan salah satu si*at terpuji yang di miliki oleh rasulullah

    SA yang harus di contoh oleh kita selaku umatnya. Si*at dapat dipercaya

    artinya menyampaikan amanat kepada orang yang berhak menerimanya

    tanpa di lebih-lebihkan atau di kurangi.

    +. Shidi (benar)

    Shidi juga merupakan salah satu si*at terpuji yang dimiliki "asulullah

    SA. $alam kehidupan sehari-hari shidi dapat diartikan jujur. Seorang

    muslim harus bersikap jujur dalam setiap ucapan atau perbuatan, karena

    kejujuran merupakan salah satu kunci dari kesuksesan.

    . Adil

    Adil adalah memberikan setiap hak kepada pemiliknya tanpa pilih sasih

    atau membeda-bedakan. Sebagai muslim yang bijak, apabila ia

    mempunyai posisi sebagai pemimpin, maka hendaklah ia bersikap adil

    dan harus berupaya sekuat tenaga untuk selalu menegakkan keadilan.

    . #emaa*kan

    Kita sebagai seorang muslim harus menyadari bahwa siapa pun sebagai

    manusia pasti mengalami kesalahan dan kekhila*an. /ntuk itu, dalam

    menjalani kehidupan sehari-hari hendaknya kita selalu memiliki jiwa yang

    lapang dan berhati besar sehingga mudah memaa*kan kesalahan-

    kesalahan yang di perbuat oleh orang lain.

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    3/13

    0.!olong-#enolong

    !iada ada manusia yang dapat hidup berdiri sendiri, tanpa memerlukan

    bantuan orang lain walaupun setinggi apapun jabatan yang dimilikinya

    dan sekaya apapun harta yang dipunyainya. Setiap manusia yang hidup di

    dunia ini pasti membutuhkan pertolongan orang lain. 1leh karena itu

    islam sangat menganjurkan kepada umatnya agar saling tolong-menolong

    dengan sesama, baik berupa materi, tenaga atau pikiran.

    2.Kerja Keras

    $i dunia ini tidak ada kesuksesan tanpa adanya usaha, tidak ada yang

    bersi*at bim salabim, hanya dengan membalikan telapak tangan,

    melaikan semuanya harus melalui proses sebab akibat dan itu merupakan

    sunnatullah. Kesuksesan dapat diraih dengan cara berusaha dan bekerja

    keras. Karna sesungguhnya Allah menyukai hambanya yang mau

    bersungguh-sungguh dalam mengerjakan segala amal kebaikan.

    3.Islah

    4ang dimaksud islakh di sini adalah usaha mendamaikan antara dua orang

    atau lebih yang bertengkar atau bermusuhan, atau mendamaikan dari

    hal-hal yang dapat menimbulkan peperangan dan permusuhan.

    Islam diturunkan oleh Allah sebagai rahmat (kedamaian) bagi seluruh

    alam. /ntuk itu siapa pun insan yang mengaku sebagai muslim harus

    selalu berusaha memancarkan rahmat, yang di antaranya dapat berupa

    mendamaikan seorang manusia yang sedang bertikai atau bermusuhan.

    karena dengan perdamaian itu akan lahir kesadaran. $engan kesadaran ia

    akan mengakui segala kekhila*an dan kealpaan.

    5.Silaturrahim

    Istilah silaturrahim tersusun dari kata sillah (menyambung) dan rahimi

    (tali persaudaraan). Adapun maksudnya adalah usaha untukmenyambung, mengikat, dan menjalin kasih sayang atau tali

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    4/13

    persaudaraan antara sesama manusia, terutama dangan sanak keluarga

    (kerabat). #anusia pertama di alam semeata ini adalah 6abi Adam As dan

    Siti 7awa. /ntuk itu semua manusia di muka bumi ini pada hakekatnya

    adalah saudara. #aka dari itu kita sebagai umat islam, marilah kita jalinsilaturrahim agar terciptanya tali persaudaraan antar sesama muslim.

    PENGERTIAN JUJUR

    KEJUJURAN DALAM BERAGAMA DAN DALAM MASYARAKAT

    8ujur merupakan salah satu sikap yang dimiliki oleh "asulullah SA yang

    disebut dengan Shidi (benar). $alam prilaku kehidupan sehari-hari shidi

    dapat diartikan jujur. 8ujur yang dimaksud di sini adalah jujur dalam arti

    menyeluruh, maksudnya bukan hanya dalam ucapan tetapi juga meliputi

    jujur dalam setiap tindakan.

    8ujur dide9nisikan sederhananya adalah murni, apa adanya. Bersikap apa

    adanya artinya tidak dibuat-buat. Berkata jujur artinya mengatakan

    sesuatu tidak dilebih-lebihkan juga tidak di kurangi. :$ari Ibnu #as;ud ra.

    Berkata, "asulullah saw. Bersabda& :sesungguhnya shid (kejujuran) itu

    membawa kepada kebaikan, $an kebaikan itu membawa ke surga.

    Seseorang akan selalu bertindak jujur sehingga ia ditulis di sisi Allah swt

    sebagai orang yang jujur. $an sesungguhnya dusta itu membawa kepada

    kejahatan, dan kejahatan itu membawa ke neraka. Seseorang akan selalu

    berdusta sehingga ia ditulis di sisi Allah swt sebagai pendusta

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    5/13

    7adits di atas menunjukkan agungnya perkara kejujuran di mana ujung-

    ujungnya akan membawa orang yang jujur ke surga serta menunjukkan

    akan besarnya keburukan dusta di mana ujung-ujungnya membawa orang

    yang dusta ke neraka.

    4ang dimaksud jujur adalah kebenaran, yaitu sesuainya antara perkataan

    dan kenyataan atau I;tiad yang ada di dalam hati. Perilaku jujur tidak

    hanya diwujudkan dalam ucapan tapi juga dalam hatinya dan juga dalam

    setiap tingkah laku dan perbuatan kita. Bahkan untuk hal yang sekecil

    apapun dari setiap aspek kehidupan, kita diminta untuk berlaku jujur.

    Kebenaran perkataan akan membawa dampak kebenaran perbuatan dan

    kebaikan dalam seluruh tindakan.

    8ika seseorang selalu berkata dan berbuat yang benar, maka cahaya

    kebenaran itu akan memancarkan ke dalam lubuk hati dan pikirannya.

    Kejujuran ialah ketenangan hati, artinya orang yang berkata jujur dalam

    hidupnya akan selalu merasa tenang, karena ia sudah menyampaikan apa

    yang sesuai dengan realita dan ia tidak akan merasa ragu, karena ia yakin

    bahwa semua apa yang dilakukannya benar.

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    6/13

    Kejujuran merupakan suatu pondasi yang mendasari iman seseorang,

    karena sesungguhnya iman itu adalah membenarkan dalam hati akan

    adanya Allah. 8ika dari hal yang kecil saja ia sudah terlatih untuk jujur

    maka untuk urusan yang lebih besar ia pun terbiasa untuk jujur.

    >awan dari kata jujur adalah bohong atau dusta. !idak sedikit orang yang

    menganggap sepele akan bahayanya dusta. Banyak orang yang

    melakukan dusta dan berpura-pura sewaktu mereka bergurau dan

    berkelakar, padahal dengan kebiasaan itu lama-kelamaan akan menjadi

    terbiasa hingga akan membudaya. 1leh karena itu sebaiknya kita

    usahakan untuk menghindarkan dan menjauhi sikap berdusta, sebab hal

    itu merupakan penyakit yang sangat membahayakan pribadi kita dan

    orang lain akan menilai kita sebagai orang yang tidak jujur. Padahal untuk

    menjadi orang jujur itu sendiri amatlah berat kalau tidak dilatih secara

    tekun. 7ingga bung 7atta pernah berkata

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    7/13

    percaya diri terhap kemampuan dirinya. Perbuatan mencontek akan

    berdampakpada buruk pada generasi bangsa ini karna hanya

    mengandalkan kemampuan orang lain, sementara dirinya tidak mau

    berusaha untuk meningkatkan kemampuannya sendiri. Apabila kebiasamencontek ini tidak diatasi dari sekarang, maka kedepannya generasi

    bangsa ini akan bodoh dan terbelakang.

    Itulah bagaiman pentingnya berprilaku jujur dalam kehidupan

    bermasyarakat dan negara , karena maju dan mundurnya suatu negara

    tergantung pada generasi-generasi penerusnya. 1leh karena itu, kita

    sebagai generasi penerus bangsa marilah kita biasakan berprilaku jujur

    baik dalam ucapan ataupun perbuatan kita, karena kejujuran akan

    membawa kita kepada kebaikan dunia dan akhirat.

    8ujur adalah sebuah kata yang telah dikenal oleh hampir semua orang.

    Kajian tentang sikap jujur berada dalam domain Psikologi Sosial. 8ujur

    dapat juga kita anggap sebagai sebuah sikap. Karena sikap jujursenantiasa berada dan lahir di dalam kelompok sosial atau masyarakat.

    Bagi yang telah mengenal kata jujur mungkin sudah tahu apa itu arti dan

    makna dari kata jujur tersebut. $engan memahami makna kata jujur ini

    maka mereka akan dapat menyikapi berbagai tindakan secara baik.

    6amun masih banyak yang tidak tahu sama sekali dan ada juga hanya

    tahu maknanya secara samar-samar. Indikator kearah itu sangat mudah

    ditemukan yakni masih saja banyak orang belum jujur jika dibandingkandengan orang yang telah jujur. 4ang lebih berbahaya lagi adalah ada

    orang yang ingin dan selalu bersikap jujur, tapi mereka belum sepenuhnya

    tahu apa-apa saja sikap yang termasuk kategori jujur. Berikut ini saya

    akan mencoba memberikan penjelasan sebatas kemampuan saya

    tentang makna dari kata jujur ini.

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    8/13

    Kata pepatah lama & Kejujuran adalah mata uang yang berlaku dimana-

    mana. 8ujur berkaitan dengan moralitas, realita, dan *akta. #aka,

    kejujuran yang sempurna pada dasarnya berangkat dari hati nuraniseseorang.

    Kata jujur adalah kata yang digunakan untuk

    menyatakan sikap seseorang. 8ika ada seseorang berhadapan dengan

    sesuatuatau fenomenamaka orang itu akan memperoleh gambaran

    tentang sesuatu atau *enomena tersebut. 8ika orang itu menceritakan

    in*ormasi tentang gambaran tersebut kepada orang lain tanpa ada

    :perobahan< (sesuai dengan realitasnya ) maka sikap yang seperti itulahyang disebut dengan jujur.

    Sesuatu atau *enomena yang dihadapi tentu saja apayang ada pada diri

    sendiri atau di luar diri sendiri. #isalnya keadaan atau kondisi tubuh,

    pekerjaan yang telah atau sedang dikerjakan serta yang akan dilakukan.

    Sesuatu yang diamati juga dapat mengenai benda, si*at dari benda

    tersebut atau bentuk maupun modelnya. @enomena yang diamati boleh

    saja yang berupa suatu peristiwa, tata hubungan sesuatu dengan lainnya.Secara sederhana dapat dikatakan apa saja yang ada dan apa saja yang

    terjadi. 8ika gambaran dari pengamatan itu kita ceritakan kepada orang

    lain tanpa ada perubahan sedikitpun, peristiwa itulah atau keadaan itulah

    yang dinyatakan sebagaijujur.Boleh juga dikatakan jujur sebagai upaya

    agar perkataan selalu sinkron dengan realitas.

    Perlu juga diketahui bahwa ada juga seseorangmemberikan beritaatau informasisebelum terjadinya peristiwa atau

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    9/13

    *enomena. #isalnya seseorang mengatakan dia akanhadir dalam

    pertemuan di sebuah gedung bulan depan pada hari dan tanggal yang

    telah ditetapkan. Kalau memang dia hadir pada waktu dan tempat yang

    telah di diucapkannya maka orang itu dinyatakan (diakui) sebagai orangyang bersikapjujur.$engan kata lain jujur juga berkaitan dengan janji.

    $isini jujur berarti mencocokkan atau menyesuaikan ungkapan

    (in*ormasi) yang disampaikan dengan realisasi (*enomena yang menjadi

    kenyataan). $engan kata lain menepati janji merupakan salah satu

    indikator jujur.

    #ungkin kita pernah melihat atau memperhatikan !ukang bekerja. $ia

    bekerja berdasarkan sebuah pedoman kerja. $alam pedoman kerja

    (tertulis atau tidak) ada ketentuan sebuah perbandingan yakni & 0. !api

    dalam pelaksanaan kerja !ukang tersebut tidak mengikuti angka

    perbandingan itu, dia membuat perbandingan yang lain yakni & 2,

    Peristiwa ini jelas memperlihatkan si !ukang tidak mengikuti ketentuan

    yang ada dalam pedoman kerja. $engan demikian berarti si

    !ukang tidak bersikap jujur. $alam kasus ini sang !ukang tidak berusaha

    menyesuaikan informasiyang ada dengan fenomena(tindakan yang

    dilaksanakan ). 7al yang seperti itu disebut dusta atau kebalikan dari

    jujur.

    Kejujuranjuga bersangkutan dengan pengakuan. $alam hal ini kita ambil

    contoh , orang ropa membuat pernyataan atau menyampaikan

    in*ormasi, bahwa . orang pertama sekali yang sampai ke Benua Amerika

    adalah Cristofer Colombus Padahal menurut in*ormasi sejarah yang

    berkembang, sebelum Colombusmendarat di Benua Amerika telah ada di

    sana suku bangsa yang mendiami atau menetap di sana, yakni

    suku Indian. %olombus sendiri juga mengatakan bahwa dia berjumpa

    dengan penduduk asli Amerika tersebut. Pada lain cerita juga di muat

    dalam buku sejarah bahwa sebelumnya (Cristofer Colombus)telah sampai

    kesana armada >aksamana %heng 7odari 6egeri %hina. Artinya apa, tidak

    ada pengakuan oleh orang yang baru datang. 1rang ropa penulis sejaran

    tidak jujur, karena tidak menuliskan apa yang diceritakan oleh %olombus.

    Ada kemungkinan bahwa orang ropa tidak mengakui bahwa orang Indian

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    10/13

    adalah manusia seperti mereka juga. $emikian juga mereka tidak

    mengakui >aksamana %heng 7o, karena merasa superior (barangkali).

    $emikian pula sejarah %heng 7o yang ditulis juga tidak jujur jika dikaitkan

    dengan suku Indian. $alam hal ini kita melihat persoalan ketidaksesuaian antara *enomena (realitas) dengan in*ormasi yang disampaikan.

    Atau tidak ada pengakuan terhadap realitas. Inilah

    disebut sikapbohong (tidak jujur ).

    8adi dari uraian di atas dapat diambil semacam rumusan, bahwa apa

    yang disebut dengan jujur adalah sebuah sikapyang selalu berupaya

    menyesuaikan atau mencocokkan antara In*ormasi (ucapan dan

    aturan) dengan *enomena atau realitas. $engan kata lain yang agak

    pendek kalimatnya selalu mencocokan :perkataan< dengan :realitas

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    11/13

    itu, jika kita sopan pasti kita akan mengucapkan kata permisi pak,

    bu..dalam berteman pun seperti itu lebih menghargai pendapat teman

    walaupun pendapat itu berbeda, sebenarnya pengertian sopan santun ini

    sudah umum. $an mungkin semua orang sudah mengerti apa itu sopansantun, karna si*at ini telah ditanamkan sejak kecil pada diri indi?idu

    tersebut. $an bagaimana kita mengembangkannya saja. $alam

    kehidupan kita dan disekitar kita.

    !erkadang sopan santun itu hilang pada diri kita, ketika kita sedang

    berhadapan dengan orang lain yang menyebalkan, contoh kecilnya saja,

    ketika kita berbelanja di suatu mall, kita bertanya pada si pelayan dengan

    baik-baik, tapi si pelayan ini malah menjawabnya dengan ketus, apalagi

    kalau kita menawar-nawat, dan hanya lihat-lihat tapi akhirnya tidak jadi

    membeli pasti si pelayan itu akan memasang muka ketus dan perkataan

    tidak enak, padahal pembeli itu kan raja.

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    12/13

    Sopan santun dapat dipengaruhi oleh apapun dan hal apa saja. #isalnya

    sopan santun yang buruk disebabkan oleh lingkungan yang tidak ada tata

    tertibnya, indi?idu yang tak pernah mengenal pentingnya kepribadian,

    kurangnya pengenal sopan santun yang diajarkan oleh orang tua sejak

    dini, pembawaan diri indi?idu itu sendiri. Kemudian sopan santun yang

  • 7/24/2019 SIKAP BAIK Sopan Santun Jujur

    13/13

    baik dapat dipengaruhi oleh latar belakang indi?idu itu sendiri. Pendidikan

    yang cukup, pembawaan diri yang baik terhadap situasi apapun, tutur

    kata yang dijaga, terkadang *aktor gen juga dapat mempengaruhi indi?idu

    tersebut. Bagaimana nantinya setiap orang memiliki sikap sopan santuntetapi hanya kadarnya saja yang berbeda dan bagaimana kita

    mengembangkan sikap itu DE

    sopan santun bisa dilakukan dimana saja dan kapan pun itu. Seperti

    didalam kelas dalam situasi dosen sedang menjelaskan materi lalu kita

    harus memperhatikan seseorang yang ada didepan kita. $engan

    menunjukan sikap yang memperhatikan, mendengarkan dengan baik, dan

    bila bertanya pun harus dengan yang baik, kekurangan indi?idu seseorang

    secara 9sik, akan tertutup rapi dan tidak terlihat jika di bungkus dengan

    sikap dan inerbeuty yang ada. #ungkin si*atnya yang begitu berhati emas

    yang mampu menutupi kekurangannya. >alu dalam perjamuan makan di

    meja makan semua nasi harus bersih dari apapun. !idak boleh bunyi, dan

    harus menggunakan sendok dan garpu, setelah selesai makan sendok dan

    garpu diletakan secara silang dengan posisi sendok diatas dan garpu

    dibawah. #asih banyak lagi dengan pengertian sopan santun yang lebih

    spesi9k dan mudah dimengerti, ini hanya bagian penglihatan saja secara

    kasat mata. $an menurut pendapat saya belajarlah sopan santun sejak

    dini karna itu bisa membawa mu ketempat yang benar dan baik.