Setting Koneksi Dial-Up Berbagai Provider Selular Di Indonesia

download Setting Koneksi Dial-Up Berbagai Provider Selular Di Indonesia

of 14

description

Koneksi dial-up, modem usb, setting modem, im3, xl, three, 3 flexi

Transcript of Setting Koneksi Dial-Up Berbagai Provider Selular Di Indonesia

Setting koneksi dial-up

berbagai provider selular di indonesia

Remake by :

Dimas AgungMagelang, 26 Maret 2011

------- Konfigurasi Ponsel Dan Modem Sebagai Koneksi Dial-Up ------1. Peralatan yang dibutuhkan: a. Laptop / Notebook / Desktop PC dll b. Ponsel / modem yang mendukung teknologi GPRS dan sudah aktif c. Bluetooth / kabel data / infra merah sebagi penghubung antara ponsel / modem dan PC / laptop. 2. Instal CD Driver ponsel ke komputer sampai selesai (CD yang disertakan ketika membeli ponsel tersebut, kalau tidak ada ya pinjam atau cari di internet), untuk Nokia biasanya menggunakan PC Suite yang compatible. 3. Mengecek apakah modem GPRS sudah dikenali a. klik - ketik devmgmt.msc (tanpa tanda petik) - OK

b. Lakukan cek dibagian modem, apakah sudah tertampil atau belum. Lalu klik kanan pada modem yang tertera pada bagian diagnostic tekanlah tombol query modem. Jika

modemnya belum terdeteksi, coba periksa koneksi kabel data handphone anda atau PC Suite.

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

4. Membuat Access Point : a. Klik - ketik devmgmt.msc (tanpa tanda petik) - OK

> klik kanan modem handphone anda > > pada b. Klik bagian extra setting, masukkan parameter perintah at+cgdcont=1, IP, APN (tiap kartu berbedabeda, lihat tabel dibawah di bagian extra setting) ->

Konfigurasi provider telpon untuk koneksi dial-up Telkomsel flash halo / simpati / as (waktu) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number (kosongkan) (kosongkan) FLASH at+cgdcont=1,IP,flash *99***1#

Telkomsel flash halo / simpati / as (DATA) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number wap wap123 TELKOMSEL at+cgdcont=1,IP,internet *99***1#

Indosat matrix (data) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number (kosongkan) (kosongkan) www.satelindogprs.com at+cgdcont=1,IP,www.satelindogprs.com *99***1# Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

Indosat mentari (data) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number Indosat - IM3 (data) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number Indosat - IM3 (waktu) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number indosat@durasi indosat@durasi www.indosat-m3.net at+cgdcont=1,"IP","www.indosat-m3.net" *99***1# xlgprs proxl www.xlgprs.net at+cgdcont=1,IP, www.xlgprs.net *99***1# gprs Im3 www.indosat-m3.net at+cgdcont=1,IP","www.indosat-m3.net" *99***1# indosat indosat www.satelindogprs.com at+cgdcont=1,IP,www.satelindogprs.com *99***1#

Xl xplor / bebas / jempol (data) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number

Telkom flexi classy / trendy (data) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number telkomnet@flexi telkom at+crm=1 #777

Telkom flexi classy / trendy (waktu) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number Mobile 8 - fren Username m8 telkomnet@instan telkom at+crm=0 080989999

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

Password Access Point Extra Setting Dial-up Number Starone - jagoan Username Password Extra Setting Dial-up Number Esia (waktu) Username Password Extra Setting Dial-up Number Smart Username Password Extra Setting Dial-up Number 3 (three) Username Password Access Point Extra Setting Dial-up Number Registration dial

m8 (kosongkan) #777

starone indosat (kosongkan) #777

NB : untuk mengubah ke modus waktu => ketik REG TIME kirim ke 799

esia esia (kosongkan) #777

smart smart (kosongkan) #777

3data 3data 3data (kosongkan) *99# *234#

* (data) = berdasarkan volume (pemakaian dihitung berdasarkan jumlah byte yang dipakai) * (waktu) = berdasarkan waktu (pemakaian dihitung berdasarkan jam) * pada HP tertentu ada yang membutuhkan pengaturan Access Point tapi ada juga yang tidak. Sony Ericcson W200i menggunakan operator iM3 tidak memerlukan pengaturan Access Point (dikosongkan). * Gunakan dial number *99# jika dial number *99***1# tidak terhubung (untuk koneksi GSM).

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

Langkah berikut ini digunakan ketika tidak ada software bawaan dari modem atau HP, ini adalah langkah pembuatan koneksi dialup windows XP. Jika sudah ada softwarenya, maka gunakan software bawaan tersebut. 5. Membuat koneksi baru dial-up :

a. Klik

-

- lalu pilih

, di bawah Network Task

pilih Create a new connection

b. Muncul kotak dialog New Connection Wizard, klik Next > - Pilih Connect to the internet klik Next >

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

c. Lanjutkan dengan Set up my connection manually klik Next > - pilih Connect using a dial-up modem klik Next >

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

d. Masukkan nama ISP Name (terserah) klik Next > masukkan Phone Number (lihat tabel di bawah) klik Next >

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

e. Muncul menu Internet Acount Information, isikan sesuai tabel di atas User name:, Password: dan Confirm Password: lalu centang 2 kotak di bawahnya, klik Next > - muncul jendela yang memberitahukan bahwa anda telah sukses membuat sebuah koneksi baru, lalu centang kotak shortcut klik Finish.

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

6. Melakukan Dial lewat GPRS ponsel a. Sesudah itu pilih start menu > connect to > GPRS IM3 (koneksi yang telah dibuat tadi). Lalu masukkan username dan password sesuai dengan paket yang anda pilih. Dengan menekan tombol dial makan modem akan mendial koneksi, sehingga koneksi internet tersedia.

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

----Aktivasi Fitur GPRS pada kartu yang berbasis GSM ---Persyaratan Minimal : Pastikan anda menggunakan HP (jika ingin dijadikan modem) yang memiliki modem internal, atau jika anda sudah memiliki modem eksternal (USB Modem sejenis ZTE atau Venus, dll) anda bisa melakukan aktivasi GPRS menggunakan HP yang tidak memiliki modem internal, ataupun langsung dari modem ZTE atau Venus melalui software interfacenya (Tentunya sudah terinstall di PC, Notebook, Nettbook, Nettop, dll). Kartu (Perdana atau tidak) dalam masa aktive, tidak dalam masa tenggang. Usahakan Pulsa minimal Rp.1.000.00 (seribu rupiah) Dan berada pada wilayah yang dapat dijangkau oleh GPRS (pastikan anda tidak di hutan belantara ataupun sejenisnya)

1. Telkomsel (Simpati, As dan Halo) Ketik GPRS 16 digit no kartu anda (nomor ini ada di belakang kartu anda, bukan di belakang rumah anda) contoh : GPRS 1234567891234567 (Ini no kartu anda, bukan nomor rekening listrik.. he he he) kemudian kirim ke 6616 (Untuk kartu Simpati dan As) Ketik GPRS kirim ke 6616 (Untuk Kartu Halo)

2. Indosat (Mentari, IM3, Matrix) Ketik ACT GPRS, kemudian kirim ke nomor 888 (Untuk kartu Mentari) Jika anda menggunakan IM3 maka, GPRS sudah langsung aktive saat registrasi kartu anda. Ketik Ketik ACT GPRS, kemudian kirim ke 888 (Untuk Kartu Matrix) 3. XL (Jempol, Bebas, dan Xplor) GPRS pada kartu XL sudah langsung aktive (seperti IM3) saat anda mendaftarkan kartu anda. 4. Three (3) GPRS pada kartu Three juga sudah langsung aktive saat anda melakukan registrasi kartu anda. 5. Axis GPRS pada kartu Axis sudah langsung aktive saat registrasi kartu anda.

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

---- Setting GPRS pada kartu yang berbasis GSM ---Persyaratan Minimal : Pastikan Fitur GPRS dari kartu anda sudah di aktivkan HP (Handphone) anda mendukung fitur GPRS atau Anda telah mempunyai (pinjem atau beli, asal jangan mencuri ya..) modem eksternal seperti (ZTE, Venus, dll) Notebook, Nettbook, PC, Nettop, dll

1. Telkomsel (Simpati, As dan Halo)Setting Otomatis (OTA), berlaku pada handphone yang mendukung OTA Ketik S Merk HP Tipe HP, contoh S Nokia 6131 Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.

2. Mentari Setting Otomatis (OTA), berlaku pada handphone yang mendukung OTA Ketik GPRS Merk HP Tipe HP, contoh GPRS Nokia 6131 Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

3. IM3

Setting Otomatis (OTA), berlaku pada handphone yang mendukung OTA Ketik GPRS Merk HP Tipe HP, contoh GPRS Nokia 6131 Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

4. Matrix Setting Otomatis (OTA), berlaku pada handphone yang mendukung OTA Ketik GPRS Merk HP Tipe HP, contoh GPRS Nokia 6131 Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

5. XL (Jempol, Bebas, dan Xplor) Setting Otomatis (OTA), berlaku pada handphone yang mendukung OTA Ketik GPRS Merk HP Tipe HP, contoh GPRS Nokia 6131 Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

6. Three (3) Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz

7. Axis Setting Manual (berlaku pada HP yang tidak mendukung OTA) atau pada Modem eksternal.)

Sumber : Sudiono (CPP. Juwana) http://tutorial.jalak.web.id/ http://estumda.bloggaul.com/ http://chung.blogsome.com/ http://aatblogger.blogspot.com/ http://charless.wordpress.com/2008/05/20/setting-dial-up-internet-menggunakan-operator-gsm-dan-cdma/ http://kuliahqita.wordpress.com/

Dial up provider telpon seluler di Indonesia By Dimaz