Senyawa Kompleks

24
Unsur Transisi Senyawa Kompleks (penamaan, pembentukan)

Transcript of Senyawa Kompleks

Page 1: Senyawa Kompleks

Unsur TransisiSenyawa Kompleks (penamaan, pembentukan)

Page 2: Senyawa Kompleks
Page 3: Senyawa Kompleks

Konfigurasi…1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10..

Untuk unsur transisi konfigurasinya

bagaimana??

Unsur transisi dimana konfigurasi

elektronnya berakhir pada sub kulit d

(penuh/setengah penuh)

1s

2s

4s

5s

6s

7s

3d3p

4p

5p

6p

7p

4d

5d

6d

4f

5f

3s

2p

Konfigurasinya:

Konfigurasinya mengikuti aturan Auf Bau, 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10

biasanya disingkat [Ar] 4s2 3d10 ,

Tetapi ada penyimpangan unsur Cr dan Cu, semua unsur transisi periode

keempat mempunyai elektron pada kulit terluar 4s2, sedangkan pada Cr

dan

Cu adalah 4s1.

Page 4: Senyawa Kompleks
Page 5: Senyawa Kompleks

Bersifat Logam (paling keras Cr, TL << Zn, >> V) Paramagnetik (sedikit tertarik medan magnet, ada

min 1 elektron tdk berpasangan) Diamagnetik????Feromagnetik??? Diamagnetik: ditolak oleh medan magnet (tdk ada

e yg tdk berpasangan) Ferromagnetik: sangat kuat ditarik medan

magnet, Membentuk ion berwarna karena sub kulit 3d

belum penuh tapi ada yang tidak berwarna (sub kulit 3d kosong atau penuh)

Memiliki biloks lebih dari 1 Bisa bertindak sebagai katalis Memilki TL + TD >>>unsur utama Membentuk Senyawa Kompleks/senyawa

koordinasi

Page 6: Senyawa Kompleks
Page 7: Senyawa Kompleks

So…..Atom Pusat memiliki orbital-orbital

kosongLigan molekul netral atau anion yang

berikatan dengan atom pusat dengan ikatan kovalen koordinasisyarat ligan: memiliki pasangan elektron bebas yang dapat digunakan untuk berikatan kovalen koordinasi

Page 8: Senyawa Kompleks
Page 9: Senyawa Kompleks
Page 10: Senyawa Kompleks
Page 11: Senyawa Kompleks
Page 12: Senyawa Kompleks

Penamaan Senyawa KoordinasiPenamaan Senyawa Koordinasi

Untuk ion komplek, atom pusat ditulis dulu diikuti oleh ligan-ligannya (bila ligan lebih dari satu, jenis ligan netral ditulis dulu)

Muatan ion kompleks = jumlah muatan atom pusat + muatan ligan

Untuk senyawa kompleks, kation ditulis dulu baru anion

Nama ligan anion diakhiri dengan huruf o sedangkan ligan netral biasanya disebut dengan nama molekul. Kecuali H2O (aquo), CO (karbonil), NH3 (ammina)

Page 13: Senyawa Kompleks
Page 14: Senyawa Kompleks
Page 15: Senyawa Kompleks
Page 16: Senyawa Kompleks

Cr(NH3)63+ diberi

nama ion heksaaminakromium(III)

ion heksaaminakromium(3+)

Page 17: Senyawa Kompleks

contohcontoh

Ion Fe2+ dengan 6 ligan ion CN- dapat membentuk ion kompleks????Fe(CN)6

4- dengan nama heksasiano ferrat (II)

Ion Co3+ dengan ligan NH3 dan Cl- dapat membentuk kompleks dengan bilangan koordinasi 6, muatan ion kompleks tersebut +1, rumus ion kompleksnya???Co(NH3)4Cl2+1

Page 18: Senyawa Kompleks

SOAL LATIHANSOAL LATIHAN

Berilah nama pada ion kompleks berikut:

1) Ag(NH3)2+

2) Zn (CN)42-

3) Pt(NH3)42+

4) Fe (CN)63-

5) [Cr (H2O)4Cl2]Cl6) [Co(en)3SO4

7) K4[Fe(CN)6]

Page 19: Senyawa Kompleks

1) [Cu(NH3)4](NO3)2

2) Cu(H2O)2 (NH3)4]SO 4

3) [CoCl2(NH3)4]Cl4) [Co(H2O)6]2+

5) [Cr(NH3)6](NO3)3

6) Co(py)2(NH3)2(NO2)2]NO3

7) [Ni(en)3](SO2)

Page 20: Senyawa Kompleks

BENTUK GEOMETRIBENTUK GEOMETRI

Bentuk Geometri ditentukan :

1. Hibridisasi : proses pembastaran/peleburan

orbital yang tingkat energi tidak sama menjadi

sama

2. Jenis ligan yang diikat

Ligan lemah: ligan Halida (F-,Cl-,Br-,I-)

F->Cl->Br ->I-

Ligan Kuat :

CN->NO3->NH3>H2O

Page 21: Senyawa Kompleks

sp

sp3

dsp2

d2sp3

sp3d2

Page 22: Senyawa Kompleks

CoF63-

27Co =[Ar] 4s2 3d7

Co3+= [Ar] 3d6 4s0 4p0 4d0

F

CoF63- =[Ar] 3d6 sp3d2

Jadi Hibridisasi sp3d2, Bentuk Oktahedral sifat kemagnetan paramagnetik

↑↓

↑ ↑ ↑ ↑

↑↓

↑ ↑ ↑ ↑ xx xx xx xx xx

Page 23: Senyawa Kompleks

SOALSOAL

Tuliskan Hibridisasinya, bentuk geometrinya dan sifat ion, dan nama kompleksnya!

1)Zn (NH3)42+

2)Fe(CN)64-

3)Cu(NH3)42+

Page 24: Senyawa Kompleks