Search engine

13
Search Engine Chusnul Qhatimah Ramli Oleh :

description

mengenai macam-macam search engine disertai gambar tampilan dan penjelasannya.

Transcript of Search engine

Page 1: Search engine

Search Engine

Chusnul Qhatimah Ramli

Oleh :

Page 2: Search engine

Google

Tampilan GoogleGoogle merupakan mesin pencari yang sangat terkenal dan paling sering digunakan oleh para pengguna internet. Alamat berbahasa inggris : http://www.google.com . Alamat berbahasa indonesia: http://www.google.co.id.Lanjutkan

Page 3: Search engine

KELEBIHAN KEKURANGANKecepatan dan kemudahan dalam

mencari.Dengan kelebihan yang dimilikinya,

ternyata mesin pencari ini jadi bidikan para spamer untuk menampilkan iklan-

iklan yang tidak diperlukan. Mereka memanfaatkan setiap celah yang ada pada sistem algoritma Google untuk memaksa iklan mereka tampil pada

halaman terdepan. Maka, pencarian pun terasa tergangggu.

lebih canggih dengan fitur yang dimilikinya.

Tampilan yang sederhana.

Google merupakan satu-satunya mesin pencari yang memilki cach. Dengan

adanya cach ini, si pencari dapat menghemat waktu pencarian, karena

hasil pencarian yang akan ditampilkan.

Dapat mencari segala informasi seperti gambar, berita artikel, hiburan dll.

Page 4: Search engine

Yahoo

Yahoo ialah sebuah perusahaan Internet multinasional yang berpusat di Sunnyvale, California, Amerika Serikat. Perusahaan ini terkenal karena portal webnya, serta mesin pencari (Yahoo! Search), Yahoo! Directory, Yahoo! Mail, Yahoo! News, Yahoo! Finance, Yahoo! Groups, Yahoo! Answers, situs dan layanan periklanan, peta daring, berbagi video, olahraga fantasi dan media sosialnya. Search Engine Yahoo dapat diakses di alamat http://www.yahoo.com untuk layanan berbahasa inggris. Dan http://www.yahoo.co.id untuk layanan berbahsa indonesia.

Lanjutkan

Page 5: Search engine

Kelebihan 1. Adanya fitur e-mail yang banyak disukai

oleh orang-orang.2. Kecepatan dan kemudahan dalam mencari.3. Fiturnyanya yang komplit.4. Yahoo juga menyediakan salah satu fungsi

yaitu katalog web. Link ke menu bantuan (help) juga dapat dikenali dengan baik di halaman login dengan keterangan yang cukup jelas.

Kekurangan1. loadingnya membutuhkan waktu yang lama

Page 6: Search engine

Bing merupakan mesin pencari (search engine) website yang bernaung di bawah bendera Microsoft. Bing ini merupakan bentuk reinkarnasi yang dilakukan Microsoft terhadap ketiga mesin pencari produksinya terdahulu, yakni Live Search, Windows Live Search, dan MSN Search.

Bing

Page 7: Search engine

Altavista merupakan search engine yang cukup terkenal dimata dunia. Di altavista, kita bisa mencari berbagai informasi berupa web, gambar, video, berbelanja online, aplikasi, dan berita. AltaVista pernah menjadi mesin pencari terbesar. Saat ini, selain Alltheweb, Altavista juga menawarkan pencarian audio dan video. Keunggulan AltaVista adalah pilihan pencarian yang paling lengkap di antara semua mesin pencari.

AltaVista

Page 8: Search engine

Ixquick merupakan mesin pencari yang melakukan pencarian di banyak situs mesin pencari sekaligus. Menarik, bukan? Anda bisa menentukan mesin pencari-mesin pencari mana saja yang perlu ditelusuri oleh IxQuick

ixquick

Page 9: Search engine

Salah satu mesin pencari tertua. Saat ini Lycos lebih dikenal sebagai portal, sehingga fungsi pencarinya tidak terlalu menonjol. Lycos, selain mendukung pencarian web, juga menyediakan pencarian file MP3, dan video ada http://multimedia.lycos.com

LYCOS

Page 10: Search engine

Iwon merupakan search engine yang bekerja sama dengan Ask.com sekaligus merupakan website untuk menghasilkan uang dengan bermain game online. Anda bisa memenangkan hadiah hingga 500 hadiah tunai $.

Excite

Page 11: Search engine

Webcrawler

Webcrawler beralamat di http://www/crawler.com. Web crawler adalah suatu program atau script otomatis yang relatif simple, yang menggunakan metode tertentu untuk melakukan scan atau “crawl” ke semua halaman-halaman Internet untuk membuat index dari data yang dicarinya. Sebutan/julukan lain untuk web crawl adalah web spider, web robot, bot, crawl dan automatic indexer.

Lanjutkan

Page 12: Search engine

Kelebihan1. Suatu program atau script otomatis yang

relatif simple2. Dapat digunakan untuk beragam tujuan.

Penggunaan yang paling umum adalah yang terkait  atau berhubungan langsung dengan search engine

Kekurangan3. Beroperasi hanya sekali, misalnya untuk

suatu projek yang hanya sekali jalan.

Page 13: Search engine

ANDA YAKIN INGIN KELUAR ?

YA TIDAK