SDN46Parepare-SK Revisi Visi & Misi

3
PEMERINTAH KOTA PAREPARE DINAS PENDIDIKAN DAERAH SD NEGERI 46 PAREPARE Jl. Jend. Sudirman No. 35 telp. (0421) - 24470 SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 46 PAREPARE Nomor : 421.2/34/SDN.46/IX/2012 TENTANG KEPEDULIAN DAN BUDAYA LINGKUNGAN HIDUP DALAM VISI, MISI SEKOLAH Menimbang : Bahwa dalam rangka menunjang program pendidikan lingkungan hidup, peningkatan kepedulian lingkungan serta program Adiwiyata Sekolah lingkungan Hidup khususnya di lingkungan SD Negeri 46 Parepare, dipandang perlu untuk merevisi Visi dan Misi sekolah agar memuat unsur kepedulian dan budaya lingkungan hidup. Mengingatkan : Kesepakatan bersama, Menteri pendidikan Nasional dengan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. KEP-07/MENHL/06/2005 dan No.05/VI/KB/2005 tentang Pembinaan dan pengembangan Pendidikan Lingkungan Hidup. Dengan maksud tersebut diatas, maka : MEMUTUSKAN Pertama : Menugaskan kepada pengembang kurikulum sekolah untuk menetapkan Visi dan Misi yang menggambarkan budaya lingkungan Hidup dalam dokumen KTSP SD Negeri 46 Parepare. Kedua : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan dibetulkan sebagaimana

Transcript of SDN46Parepare-SK Revisi Visi & Misi

Page 1: SDN46Parepare-SK Revisi Visi & Misi

PEMERINTAH KOTA PAREPARE DINAS PENDIDIKAN DAERAH

SD NEGERI 46 PAREPARE Jl. Jend. Sudirman No. 35 telp. (0421) - 24470

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 46 PAREPARENomor : 421.2/34/SDN.46/IX/2012

TENTANGKEPEDULIAN DAN BUDAYA LINGKUNGAN HIDUP

DALAM VISI, MISI SEKOLAH

Menimbang : Bahwa dalam rangka menunjang program pendidikan lingkungan hidup,

peningkatan kepedulian lingkungan serta program Adiwiyata Sekolah

lingkungan Hidup khususnya di lingkungan SD Negeri 46 Parepare, dipandang

perlu untuk merevisi Visi dan Misi sekolah agar memuat unsur kepedulian dan

budaya lingkungan hidup.

Mengingatkan : Kesepakatan bersama, Menteri pendidikan Nasional dengan Menteri Negara

Lingkungan Hidup No. KEP-07/MENHL/06/2005 dan No.05/VI/KB/2005

tentang Pembinaan dan pengembangan Pendidikan Lingkungan Hidup.

Dengan maksud tersebut diatas, maka :

MEMUTUSKAN

Pertama : Menugaskan kepada pengembang kurikulum sekolah untuk menetapkan Visi dan

Misi yang menggambarkan budaya lingkungan Hidup dalam dokumen KTSP SD

Negeri 46 Parepare.

Kedua : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan dibetulkan sebagaimana

mestinya.

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

Ditetapkan di : PareparePada Tanggal : 20 September 2012

Mengetahui,gawas TK/SD Wil.III Kec.Bacukiki Kepala Sekolah Hj. INTANG

NURHAEDAH, S.PdNip : 19621231 198411 2 133

Page 2: SDN46Parepare-SK Revisi Visi & Misi

PEMERINTAH KOTA PAREPARE DINAS PENDIDIKAN DAERAH

SD NEGERI 46 PAREPARE Jl. Jend. Sudirman No. 35 telp. (0421) - 24470

Visi Dan Misi SD Neg.46 Parepare

Visi

Meningkatkan daya kreatifitas siswa yang mandiri, beriman dan

bertaqwa, berbudi luhur, cerdas, terampil, dan dapat bersaing secara

global serta berbudaya lingkungan.

Misi

1. Komitmen terhadap tugas bagi seluruh warga sekolah

2. Memiliki kemampuan ber-KBM

3. Meningkatkan kualitas profesionalisme guru dan staf serta

kesejahteraan.

4. Mengembangkan pola pembinaan dini bagi siswa yang memiliki

prestasi akademik dan non akademik.

5. Mengembangkan budaya disiplin dan cinta lingkungan.

6. Mengendalikan terjadinya pencemaran dan kerusakan lingkungan

hidup, serta melaksanakan pelestarian fungsi lingkungan hidup.

7. Menggalang kemitraan dan peran serta masyarakat.