Screen Shot Payroll Time Attendance Leave

download Screen Shot Payroll Time Attendance Leave

of 27

description

Payroll, Time Attendance, Leave

Transcript of Screen Shot Payroll Time Attendance Leave

General Affair Module

LAMPIRAN 4 General Affairs Module Time Attendance Leave Payroll

Sistem Informasi Manajemen

1

General Affair Module

General AffairProsedur Penggunaan SistemSistem hanya dapat mencapai sasaran apabila dijalankan dengan benar dan sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang telah ditetapkan. Setelah semua code dan inisalisasi data sudah diinput pada main menu. Barulah kita dapat memulai penggunaan modul general affair ini. Langkah selanjutnya adalah memasukan data untuk bagian tabel sesuai dengan data yang ada pada perusahaan. Pengisian untuk tabel ini memiliki beberapa bentuk pengisian dilihat dari jangka waktu pengisiannya. Seperti : Hari libur kerja harus diisi setiap awal tahun sedangkan tabel Waktu Kerja, Periode Penggajian dan Absensi, Setting Rounding dan Setting Import TA hanya dilakukan pengisian apabila terjadi penambahan data untuk masing masing tabel tersebut. Selanjutnya adalah pengisian data setiap pegawai. Data data pegawai yang diisi yaitu: Biodata Pegawai, Gaji , Cuti dan Tunjangan untuk pegawai tersebut, Riwayat Kerja, serta Riwayat Pendidikan dan Pelatihan. Setelah pengisian tabel tabel diatas, langkah selanjutnya adalah menyiapkan data absensi. Hal ini dilakukan untuk otomatisasi data absensi setiap pegawai, sehingga data absensi setiap pegawai akan terisi secara otomatis. Selanjutnya data absensi ini diedit sesuai kehadiran pegawai. Datadata absensi ini akan dipakai nantinya untuk perhitungan komponen-komponen gaji. Berdasarkan data-data yang telah dimasukan dan diproses sebelumnya, maka dapat dihitung komponen gaji mingguan maupun bulanan secara otomatis. Kemudian setiap komponen gaji yang tidak berformula (penambahan, pembayaran cash bon) dapat diedit untuk kemudian dikalkulasi kembali. Data-data yang telah dimasukan atau diproses dapat dicetak sesuai dengan keperluan.

Sistem Informasi Manajemen

2

General Affair Module

Inisialisasi SistemMengisi Tabel Working Hours and Overtimes Waktu Kerja untuk Staff (Working Hours Staff)

Layar di atas digunakan untuk menyimpan data skema waktu kerja pegawai khusus staff. Data yang terdapat pada skema waktu kerja ini nantinya akan digunakan sebagai acuan dalam pemrosesan waktu kerja. Data yang tampil di layar Working Hours and Overtimes dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Toolbar : Tabel: Day Work In Work Out Notes Edit, untuk keadaan edit Save, untuk menyimpan data Cancel, untuk batal edit Refresh, meload ulang data : : : : Nama hari kerja dalam seminggu (Fixed) Isi dengan jam masuk kerja normal untuk staff, dengan format jam-menit Isi dengan jam pulang kerja normal untuk staff, dengan format jam-menit Keterangan untuk tiap hari jam kerja

Sistem Informasi Manajemen

3

General Affair Module

Waktu Kerja Untuk Teknisi(Working Hours Technician)

Layar di atas digunakan untuk menyimpan data skema waktu kerja pegawai khusus teknisi. Data yang terdapat pada skema waktu kerja ini nantinya akan digunakan sebagai acuan dalam pemrosesan waktu kerja. Data yang tampil di layar Working Hours and Overtimes dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Toolbar : Tabel: Day Work In Work Out Notes Edit, untuk keadaan edit Save, untuk menyimpan data Cancel, untuk batal edit Refresh, meload ulang data : : : : Nama hari kerja dalam seminggu (Fixed) Isi dengan jam masuk kerja normal untuk teknisi, dengan format jammenit Isi dengan jam pulang kerja normal untuk teknisi, dengan format jammenit Keterangan untuk tiap hari jam kerja

Sistem Informasi Manajemen

4

General Affair Module

Waktu Lembur (hanya lama(jam) tipe lembur I)

Digunakan untuk menyimpan data tentang lamanya(jam) tipe lembur I. Untuk settingan awal dan akhir lembur tidak ada, karena lembur berdasarkan otorisasi yang dilakukan bukan oleh komputer(formula). Toolbar : TextBox: Edit, untuk keadaan edit Save, untuk menyimpan data Cancel, untuk batal edit Refresh, meload ulang data OT I Long(hours), lamanya jam lembur tipe I untuk hari libur, diisi dengan angka.

Mengisi Hari Libur Perusahaan(Working Day Calendar)

Sistem Informasi Manajemen

5

General Affair Module

Layar diatas digunakan untuk menyimpan tanggal dan keterangan hari libur perusahaan. Data ini akan dipakai antara lain untuk menentukan rate lembur dan keterangan pada absen. Pengisian data ini sebaiknya dilakukan sekaligus untuk setahun yaitu semua hari libur yang ada pada tahun tersebut dimasukan datanya sekaligus pada awal tahun. Data ini dapat ditambah atau diedit disesuaikan dengan ketentuan yang ada pada perusahaan. Data yang ditampilkan di layar ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut: Tabel: Holiday Name Date Cyclic : : : Nama hari libur Tanggal hari libur, diisi melaui popup kalender Libur berulang atau tidak untuk setiap tahun, diisi dengan mengklik cek box

Mengisi Setting untuk Mengimport Data Absen dari Mesin (Import TA Data)

Layar di atas digunakan untuk menyimpan settingan untuk import dari mesin absensi. Data ini nantinya akan digunakan sebagai acuan dalam proses import data dari mesin absensi. Data yang tampil di layar Import TA Data dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tabel: Item Start Length : : : Nama item data yang akan diimport (fixed) Letak awal digit tiap item, diisi dengan bilangan bulat Panjang digit tiap item, diisi dengan bilangan bulat

Sistem Informasi Manajemen

6

General Affair Module

Mengisi Tabel Pendekatan Waktu (Rounding)

Layar di atas digunakan untuk menyimpan data untuk pendekatan waktu. Data ini nantinya akan digunakan sebagai acuan dalam proses perhitungan terlambat, pulang awal dan lamanya lembur. Data yang tampil di layar Rounding dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tabel: Description Unit(minutes) : : Jenis dan nama pendekatan waktu (fixed) Besarnya pendekatan waktu, diisi dengan format menit

Sistem Informasi Manajemen

7

General Affair Module

Pengisian DataHuman Resources Mengisi Data Karyawan(General) Pengisian data pegawai dilakukan setelah inisialisasi sistem selesai dilakukan. Data pegawai diisi melalui layar Employee, layar Employee ini terdiri dari lima halaman layar yaitu : 1) General, 2) Payroll / Leave, 3) Education / Training, 4) Experience / Skill, 5) Employee Notes. Berikut ini ditampilkan layar data umum karyawan(General) dan cara pengisiannya.

Data yang tampil pada layar di atas dan cara pengisiannya yaitu sebagai berikut: Employee ID Name Nick Name Adress City Postal Code Phone Number Cell Phone ID No. Birth Date Sex Married Status Blood Type : : : : : : : : : : : : : Isi dengan kode pegawai Isi dengan nama pegawai Isi dengan nama panggilan pegawai Isi dengan alamat pegawai Isi dengan nama kota tempat pegawai tinggal Isi dengan kode pos Isi dengan nomor telepon pegawai Isi dengan nomor telepon genggam pegawai Isi dengan nomor KTP/SIM Isi dengan tanggal lahir pegawai, dengan mengetik atau dengan menekan tombol elipsis disamping kanan Isi dengan jenis kelamin pegawai Isi dengan status pernikahan pegawai Isi dengan golongan darah pegawai

Sistem Informasi Manajemen

8

General Affair Module

Education Level Position Department Employee Status Join Date Childs

: : : : : :

Isi dengan tingkat pendidikan terakhir Isi dengan jabatan pada perusahaan Isi dengan departemen pegawai Jika pegawai masih aktif isi dengan Active, jika pegawai sudah keluar tetapi belum sampai akhir tahun, isi dengan InActive Isi dengan tanggal pegawai masuk ke perusahaan Isi dengan jumlah anak

Mengisi Data Penggajian dab Cuti(Payroll and Leave) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data penggajian dan cuti pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Payroll Setting: Basic Salary OT Status Meal Allow. Transport Meal & Transport Penalties Salary Penalties Tax Status BankSistem Informasi Manajemen

: : : : : : : :

Isi dengan besarnya gaji pokok karyawan Pilih apakah karyawan mendapatkan lembur atau tidak Besarnya tunjangan uang makan harian Besarnya tunjangan transport harian Pilih apakah pegawai mendapatkan potongan uang makan dan transport dikarenakan telat Pilih apakah pegawai mendapatkan potongan gaji dikarenakan tidak masuk atau telat Pilih status pajak pegawai Pilih nama bank milik pegawai

9

General Affair Module

Account No. Meal & Trans Period Type Schedule Fixed Allowance Leave: Maternity Married Annual Other

: : : :

Isi dengan nomor rekening pegawai Pilih periode pembayaran uang makan Pilih tipe jam kerja pegawai, staff atau teknisi Isi dengan jumlah tunjangan tetap pegawai

: : : :

Isi dengan jumlah jatah cuti untuk setahun, status Carry Over: bila jatah cuti yang belum diambil bisa di tambahkan ke tahun berikutnya, Notes: isi dengan keterangan mengenai cuti Isi dengan jumlah jatah cuti untuk setahun, status Carry Over: bila jatah cuti yang belum diambil bisa di tambahkan ke tahun berikutnya, Notes: isi dengan keterangan mengenai cuti Isi dengan jumlah jatah cuti untuk setahun, status Carry Over: bila jatah cuti yang belum diambil bisa di tambahkan ke tahun berikutnya, Notes: isi dengan keterangan mengenai cuti Isi dengan jumlah jatah cuti untuk setahun, status Carry Over: bila jatah cuti yang belum diambil bisa di tambahkan ke tahun berikutnya, Notes: isi dengan keterangan mengenai cuti

Pengisian data pendidikan dan pelatihan (education / training) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data pendidikan dan pelatihan yang telah diselesaikan atau yang sedang dijalani pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut.

Sistem Informasi Manajemen

10

General Affair Module

Education: Level Name Subject From(Year) End(Year) Graduated Notes Training: Type Training Name Training Org. From(Year) End(Year) Result Notes

: : : : : : : : : : : : : :

Pilih tingkat pendidikan Nama lembaga pendidikan Jurusan pendidikan yang diambil Isi dengan awal tahun dimulai, format TTTT Isi dengan akhir tahun dimulai, format TTTT Pilih apaka pegawai lulus atau tidak Isi dengan catatan khusus Tipe pelatihan yang diikuti Nama pelatihan yang diikuti Nama lembaga penyelenggara pelatihan Isi dengan awal tahun dimulai, format TTTT Isi dengan akhir tahun dimulai, format TTTT Isi dengan hasil yang dicapai pegawai setelah mengikuti pelatihan tersebut Isi dengan catatan khusus

Pengisian data pengalaman dan keahlian (experience /skill) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data riwayat kerja dan keahlian khusus pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Experience: Company Position : : Nama perusahaan tempat bekerja Posisi di perusahaan tersebut

Sistem Informasi Manajemen

11

General Affair Module

From(Year) End(Year) Notes Skill: Skill Type Skill Name Skill Level Notes

: : : : : : :

Isi dengan awal tahun dimulai, format TTTT Isi dengan akhir tahun dimulai, format TTTT Isi dengan catatan khusus Tipe skill yang dikuasai Nama skill yang dikuasai Tingkat skill yang dikuasai Isi dengan catatan khusus

Pengisian catatan khusus karyawan (employee notes) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data catatan khusus pegawai.

Sistem Informasi Manajemen

12

General Affair Module

Mengisi surat permohonan karyawan (mutation request) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data permohonan mutasi pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Mutation request: No Hal Bagian Jumlah Status Tanggal : : : : : : No surat mutasi pegawai, di generate secara otomatis Isi dengan perihal surat Isi dengan bagian departemen yang mengajukan permohonan Isi dengan jumlah pegawai yang diinginkan Isi dengan status surat Tanggal dibuatnya surat permohonan karyawan ini

Sistem Informasi Manajemen

13

General Affair Module

Mengisi surat mutasi karyawan (mutation) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data surat mutasi pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Mutation: No Nama NIK Jabatan Departemen Terhitung tanggal Pada Departemen Dengan Jabatan Ditetapkan di Pada tanggal : : : : : : : : : : No surat mutasi pegawai, di generate secara otomatis Nama karyawan yang dimutasikan No Induk Karyawan Isi dengan jabatan karyawan Nama departemen asal pegawai Tanggal dimutasikannya pegawai Isi dengan departemen baru penempatan pegawai Isi dengan jabatan baru pegawai tempat surat ini ditetapkan Tanggal surat ini ditetapkan

Sistem Informasi Manajemen

14

General Affair Module

Leave Pengisian permohonan cuti (leave request ) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data permohonan cuti pegawai.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Leave request: Leave Name Date Reason Approved App. By : : : : : Nama Cuti yang akan diambil Tanggal permohonan pengambilan cuti Isi dengan alasan diambilnya cuti tersebut Isi dengan tanda cek, apakah permohonan ini disetujui atau tidak Bagian/pihak yang menyetujui/tidak permohonan cuti tersebut

Sistem Informasi Manajemen

15

General Affair Module

Daftar jadwal cuti(leave schedule) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data jadwal cuti pegawai yang telah mendapat persetujuan.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Leave schedule: Leave Name Date Reason : : : Nama Cuti yang akan diambil Tanggal permohonan pengambilan cuti Isi dengan alasan diambilnya cuti tersebut

Sistem Informasi Manajemen

16

General Affair Module

Overtimes Schedule(jadwal lembur) Pengisian jadwal lembur ( overtime schedule ) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data jadwal lembur yang telah mendapat persetujuan.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculate Period : Untuk mengkalkulasi lamanya jam lembur pegawai : Pilih periode mingguan yang akan diedit Hari dari tanggal lembur Tanggal lembur karyawan Jam awal lembur, dengan format JJ:MM Jam berakhirnya lembur, dengan format JJ:MM Total lamanya lembur pada tanggal itu(dihitung secara otomatis dan dapat diedit) Total lamanya lembur 1.5 pada tanggal itu(dihitung secara otomatis dan dapat diedit) Total lamanya lembur 2.0 pada tanggal itu(dihitung secara otomatis dan dapat diedit) Total lamanya lembur 2.5 pada tanggal itu(dihitung secara otomatis dan dapat diedit) Lokasi waktu kerja lembur Alasan dilakukannya lembur

Overtimes schedule: Day : Date : Start : End : Total OT : OT 1.5 OT 2.0 OT 2.5 Location Reason : : : : :

Sistem Informasi Manajemen

17

General Affair Module

Manual punch Pengisian data absensi secara manual ( manual punch ) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data absensi pegawai yang dilakukan secara manual.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Period Manual punch: Date Punch In Punch Out MC Code : Pilih periode bulanan yang akan diedit : : : : Tanggal absensi pegawai Isi dengan jam masuk pegawai, dengan format JJ:MM Isi dengan jam keluar pegawai, dengan format JJ:MM Pilih kode absensi harian pegawai

Sistem Informasi Manajemen

18

General Affair Module

Mengimport dan Menghitung data absensi(Attendance Calculation and Import) Seleksi periode absensi(select period date)

Pemilihan periode yang akan diproses adalah sebagai berikut. Monthly Period : pilih nama bulan yang akan diproses Weekly Period : pilih nama minggu yang akan diprosses Select Date : pilih tanggal awal dan tanggal akhir data absensi ayang akan diproses Mengisi data absen harian(punch data) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data absensi pegawai hasil proses import baik dari mesin absensi atau dari pengisian manual dan kemudian masih bisa diedit secara manual untuk memastikan kebenaran data.

Sistem Informasi Manajemen

19

General Affair Module

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Import from TA Machine Import from internal data Daily Process Punch Data: Date Punch In Punch Out MC Code : : : : : Untuk mengimport dari mesin absensi : Untuk mengimport data dari manual punch dan OT Schedule : Untuk memproses hasil absensi harian

Tanggal absensi pegawai Isi dengan jam masuk pegawai, dengan format JJ:MM Isi dengan jam keluar pegawai, dengan format JJ:MM Pilih kode absensi harian pegawai

Hasil perhitungan harian(daily result) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data absensi pegawai hasil proses perhitungan.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Daily Result: Date MC Code WH OT 1.5 OT 2.0 OT 2.5 Late LH Early L EL H : : : : : : : : : : Tanggal absensi pegawai Pilih kode absensi harian pegawai Lamanya jam kerja reguler pegawai Lamanya jam lembur tipe 1.5 Lamanya jam lembur tipe 2.0 Lamanya jam lembur tipe 2.5 Cek apakah pegawai telat atau tidak Lamanya waktu terlambat pegawai, dengan format JJ:MM Cek apakah pegawai pulang cepat atau tidak Lamanya waktu pulang cepat pegawai, dengan format JJ:MM

Sistem Informasi Manajemen

20

General Affair Module

Perhitungan kehadiran dengan pilihan pegawai(selection employee) Halaman ini digunakan untuk menentukan pegawai mana yang akan dihitung absensinya.

Penggunaan halaman seleksi sebagai berikut. All Employee Selection Employee : Perhitungan untuk semua pegawai : Perhitungan untuk hanya pegawai yang dipilih

Perhitungan absensi bulanan(monthly absence) Mengisi total absensi bulanan(absence summary). Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data absensi total pegawai setiap bulan periode.

Sistem Informasi Manajemen

21

General Affair Module

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculation Monthly Absence : Untuk menghitung total komponen absen bulanan pegawai.

Absence Period : Nama periode bulanan yang sedang diedit/diproses. Absence Summary: Working Days : Absence : Leave : Permission Sick : Maternity : Leave Married Leave : Annual Leave : Other Leave : Late : Early Leave : Jumlah hari kerja dalam periode ini Jumlah hari alpa dalam periode ini Jumlah hari izin dalam periode ini Jumlah hari sakit dalam periode ini Jumlah hari cuti hamil yang diambil dalam periode ini Jumlah hari cuti nikah yang diambil dalam periode ini Jumlah hari cuti tahunan yang diambil dalam periode ini Jumlah hari cuti lainnya yang diambil dalam periode ini Jumlah hari terlambat yang diambil dalam periode ini Jumlah hari pulang awal yang diambil dalam periode ini

Perhitungan absensi mingguan(weekly absence) Mengisi total absensi mingguan(overtimes summary). Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data lembur total pegawai setiap minggu periode.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculation Weekly Absence : Untuk menghitung total komponen lembur mingguan pegawai.

Sistem Informasi Manajemen

22

General Affair Module

OT Period

: Nama periode mingguan yang sedang diedit/diproses.

Overtimes Summary: OT 1.5 : Jumlah jam lembur 1.5 dalam periode mingguan ini OT 2.0 : Jumlah jam lembur 2.0 dalam periode mingguan ini OT 2.5 : Jumlah jam lembur 2.5 dalam periode mingguan ini OT II Reached : Jumlah hari dimana lembur sampai pada tipe keduanya di hari tersebut, (days) dalam periode mingguan ini Holiday : Jumlah hari kerja pada saat libur kalender dalam periode mingguan ini Work(days) Holiday Work : Jumlah hari kerja libur yang melampaui delapan jam dalam periode > 8 hr(days) mingguan ini Perhitungan pembayaran gaji bulanan(monthly payroll) Mengisi pembayaran gaji bulanan(salary) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data komponen penggajian total pegawai setiap bulan periode.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculation Monthly Payroll Calculation PPh21 : Untuk menghitung total komponen penggajian bulanan pegawai. : Untuk menghitung PPh 21 pegawai

Salary Data For : Nama periode bulanan yang sedang diedit/diproses.

Sistem Informasi Manajemen

23

General Affair Module

Salary: Basic Salary Transport Meal Allowance Additional PPh 21 Allowance Total Loan Payment Nett Pay

: : : : : : : : :

Besarnya gaji pokok karyawan Besarnya uang transport dalam periode bulan ini Besarnya uang makan dalam periode bulan ini Besarnya penambahan gaji periode bulan ini Besarnya PPh21 yang dikenakan untuk periode bulan ini Besarnya tunjangan tetap yang diterima bulan ini Jumlah komponen gaji sebelum dipotong pembayaran pinjaman Besarnya pembayaran pinjaman untuk periode bulan ini Besarnya pendapatan yang diterima karyawan untuk bulan ini

Perhitungan pembayaran gaji mingguan(weekly payroll) Mengisi pembayaran gaji mingguan(overtimes) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data komponen pembayarn total pegawai setiap mingguan periode.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculation Weekly Payroll OT Period : Untuk menghitung total komponen penggajian bulanan pegawai.

: Nama periode mingguan yang sedang diedit/diproses.

Sistem Informasi Manajemen

24

General Affair Module

Overtimes: OT 1.5 OT 2.0 OT 2.5 Additional Transport Meal Allowance OT Meal Allowance Total Loan Payment Nett Pay

: : : : : : : : :

Besarnya uang lembur tipe 1.5 untuk periode minggu ini Besarnya uang lembur tipe 2.0 untuk periode minggu ini Besarnya uang lembur tipe 2.5 untuk periode minggu ini Besarnya penambahan gaji periode minggu ini Besarnya uang transport yang diterima minggu ini Besarnya uang makan yang diterima minggu ini Besarnya uang makan lembur yang diterima minggu ini Jumlah komponen pembayaran mingguan sebelum dipotong pembayaran pinjaman Besarnya pembayaran pinjaman untuk periode minggu ini Besarnya pendapatan yang diterima karyawan untuk minggu ini

Perhitungan pembayaran kerja keluar(special work) Mengisi pembayaran uang makan dan transport untuk kerja luar(meal and transport) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data komponen pembayarn uang makan dan transport dimuka untuk pegawai dalam suatu proyek keluar.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Location From End Selisih : Nama lokasi proyek kerja luar : Tanggal dimulainya kerja luar : Tanggal berakhirnya kerja luar : Selisih pembayaran uang makan dan transport antara rencana dan pelaksanaan

Meal & Transport: Planning Day Date

: :

Nama hari kerja luar Tanggal rencana kerja luar

Sistem Informasi Manajemen

25

General Affair Module

Transport Meal Planning Actual Day Date Transport Meal

: :

Besarnya uang transport per hari yang diterima pegawai Besarnya uang makan per hari yang diterima pegawai

: Jumlah pembayaran uang makan dan transport dimuka untuk kerja luar : : : : Nama hari kerja luar Tanggal pelaksanaan kerja luar Besarnya uang transport per hari yang diterima pegawai Besarnya uang makan per hari yang diterima pegawai

Actual : Jumlah pembayaran uang makan dan transport yang seharusnya untuk kerja luar Mengisi dan menghitung jam lembur karyawan(OT schedule) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data jadwal lembur serta lamanya lembur per tipe lembur untuk pegawai dalam suatu proyek keluar.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. Tombol Calculate : Untuk menghitung jumlah jam lembur setiap harinya, rate lembur beserta menghitung pembayaran lembur pegawai. OT Rate OT Schedule: Day Date Start End : Besarnya rate lembur tiap jam : : : : Nama hari kerja lembur Tanggal kerja lembur Jam dimulainya kerja lembur Jam berakhirnya kerja lembur

Sistem Informasi Manajemen

26

General Affair Module

Total OT OT 1.5 OT 2.0 OT 2.5 Remarks

: : : :

Jumlah jam lembur Jumlah jam lembur tipe 1.5 Jumlah jam lembur tipe 2.0 Jumlah jam lembur tipe 2.5 Catatan khusus mengenai lembur

Data pembayaran lembur dan uang makan lembur(OT and OT meal payment) Halaman layar ini digunakan untuk menyimpan data pembayran lembur serta uang makan lembur tipe lembur untuk pegawai dalam suatu proyek keluar.

Data yang tampil pada halaman ini dan cara pengisiannya adalah sebagai berikut. OT & OT Meal Payment: Day : Date : OT 1.5 : OT 2.0 : OT 2.5 OT Meal :

Nama hari kerja lembur Tanggal kerja lembur Besarnya uang lembur untuk tipe 1.5 Besarnya uang lembur untuk tipe 2.0 Besarnya uang lembur untuk tipe 2.5 Besarnya uang makan lembur

Sistem Informasi Manajemen

27