SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web...

28
1 SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP) A. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : Filsafat Hukum Kode/SKS : HUK 62106/2 SKS Waktu Pertemuan : 100 Menit Pertemuan Ke : 1 (Satu) Program Studi : Magister Ilmu Hukum B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis. C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis dan menjelaskan dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum. E. Materi Pembelajaran : Pengertian filsafat dan filsafat hukum, pembidangan filsafat, letak filsafat hukum dalam konstelasi filsafat, letak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum, sifat filsafat dan filsafat hukum, manfaat filsafat dan filsafat hukum. F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi G. Langkah-Langkah Pembelajaran : No . Tahap Kegiatan Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media Pembelajaran 1. Pendahul uan (5 Menit Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum. Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat. LCD (Hand- Out, Hard Copy, Soft Copy). 2. Penyajia n (85 Menit) Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum. . Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat. LCD (Hand- Out, Hard Copy, Soft Copy). 3. Penutup (10 Menitt) Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-2. Mencatat pokok- pokok materi pertemuan ke-2. LCD (Hand- Out, Hard Copy, Soft Copy). H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

Transcript of SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web...

Page 1: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

1

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 1 (Satu)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis dan menjelaskan dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum.

E. Materi Pembelajaran : Pengertian filsafat dan filsafat hukum, pembidangan filsafat, letak filsafat hukum dalam konstelasi filsafat, letak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum, sifat filsafat dan filsafat hukum, manfaat filsafat dan filsafat hukum.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang dasar-dasar kefilsafatan dan filsafat hukum..

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menitt)

Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-2.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-2.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

Page 2: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

2

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 2 (Dua)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami nilai sebagai genus dari filsafat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menggali, menemukan, menganalisis, menjelaskan, dan menjabarkan nilai sebagai genus dari filsafat hukum.

E. Materi Pembelajaran : Hakikat nilai, sifat nilai, manfaat nilai korelasi nilai, asas hukum, norma hukum, dan sikap tindak, nilai-nilai dasar dalam hukum, serta antinomi nilai dalam hukum..

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi tentang nilai sebagai genus dari filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2. Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang nilai sebagai genus dari filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

Page 3: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

3

memberikan pendapat.

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-3.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-3.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2017

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 3 (Tiga)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami etika sebagai species dari filsafat hukum.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis menjelaskan dan menjabarkan etika sebagai species dari filsafat hukum.

Page 4: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

4

E. Materi Pembelajaran : Hakikat etika, manfaat etika, aspek nilai etika dalam hukum., serta etika dan kode etik profesi hukum.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang etika sebagai species dari filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang ontologi ilmu tentang etika sebagai species dari filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-4.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-4.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Tugas mandiri, memberikan tugas mandiri dalam bentuk makalah yang membahas materi pembelajaran

pertemuan ke-1 sampai dengan pertemuan ke-3.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

Page 5: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

5

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 4 (Empat)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami hakikat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menggali, menemukan, menganalisis dan menjelaskan hakikat hukum..

E. Materi Pembelajaran : Sistem hukum, asas hukum, letak hukum dalam peraturan, isi hukum, tujuan hukum, pengalihan hukum, keberlakuan hukum, penegakan hukum, serta kesadaran hukum.. F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang hakikat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang hakikat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-5.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-5.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

Page 6: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

6

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 5 (Lima)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami aliran-aliran dan mazhab dalam filsafat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan dan mengembangkan aliran-aliran dan mazhab dalam filsafat hukum.

E. Materi Pembelajaran : Aliran hukum alam/hukum kodrat, aliran hukum positif (positivisme hukum), mazhab utilitarianisme, mazhab

sejarah, aliran sociological jurisprudence, aliran pragmatic legal realism (realisme hukum), serta aliran hukum kritis.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1. Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang aliran-aliran dan mazhab dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

Page 7: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

7

memberikan pendapat.

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang aliran-aliran dan mazhab dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-6.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-6.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 6 (Enam)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

Page 8: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

8

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami manusia sebagai pokok persoalan dalam filsafat hukum.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan manusia sebagai pokok persoalan dalam filsafat hukum. E. Materi Pembelajaran : Fenomen manusia, manusia sebagai koeksistensi dalam ko-eksistensial, tujuan hidup manusia, serta hukum untuk manusia.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang manusia sebagai pokok persoalan dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang manusia sebagai pokok persoalan dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-7.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-7.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Tugas mandiri, memberikan tugas mandiri dalam bentuk makalah yang membahas materi pembelajaran

pertemuan ke-4 sampai dengan pertemuan ke-6.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H.

Page 9: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

9

NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 7 (Tujuh)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami keadilan dan hukum dalam filsafat hukum.. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan dan menjabarkan keadilan dalam filsafat hukum. E. Materi Pembelajaran : Hakikat keadilan keadilan individual dan keadilan sosial, aspek-aspek keadilan: pertinensi keadilan dan rasa keadilan, serta keadilan dan negara hukum.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang keadilan dalam filsafat hukum..

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang keadilan dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-8.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-8.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001.

Page 10: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

10

3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 8 (Delapan)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami hak dan kewajiban dalam filsafat hukum.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan dan menjabarkan hak dan kewajiban dalam filsafat hukum.

E. Materi Pembelajaran : Hakikat hak, komponen suatu hak, sumber hak, pembatasan hak oleh hukum, hilangnya hak, kewajiban, serta hubungan antara hak dan kewajiban.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media Pembelajaran

1. Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang hak dan kewajiban dalam

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft

Page 11: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

11

filsafat hukum. memberikan pendapat. Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang hak dan kewajiban dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.

Penutup(10 Menit)

Memyimpulkan, menugaskan mahasiswa untuk membaca materi untuk pertemuan ke-10 dan persiapan Ujian Tengah Semester untuk pertemuan ke-9

Mencatat pokok-pokok materi untuk pertemuan ke-10 dan point-point persiapan Ujian Tengah Semester pada pertemuan ke-9

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 9 (Sembilan)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

Page 12: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

12

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami filosofi, tujuan, manfaat, dan substansi Ujian Tengah Semester secara benar.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menyelesaikan Ujian Tengah Semester secara benar, konkrit, mandiri, dan jujur.

E. Materi Pembelajaran : Ujian Tengah Semester sebagai bagian dari ujian dalam satu semester dan hasilnya merupakan dokumen

akademik.

F. Metode Pembelajaran : Menjelaskan filosofi, tujuan, dan manfaat Ujian Tengah Semester secara keilmuan hukum dan praktik

hukum berdasarkan filsafat dan paradigma ilmu.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran:

No. Tahap Kegiatan Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media Pembelaja

ran

1.

Pendahuluan(5 Menit)

Membuat dan membagikan materi Ujian Tengah Semester, menjelaskan yang dianggap perlu.

Menerima dan mengecek kelengkapan materi Ujian Tengah Semester.

Materi ujian

(exam material)

2.Penyajian(85 Menit)

Memonitor (mengawasi) penyelesaian Ujian Tengah Semester oleh mahasiswa

Menyelesaikan Ujian Tengah Semester

Materi ujian

(exam material)

3.Penutup

(10 Menit)Menerima hasil penyelesaian Ujian Tengah Semester dari mahasiswa

Mengumpulkan hasil penyelesaian Ujian Tengah Semester kepada dosen

Materi ujian

(exam material)

H. Evaluasi : Memeriksa hasil penyelesaian Ujian Tengah Semester dan menetapkan Nilai Ujian Tengah Semester.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi : Seluruh sumber pembelajaran/referensi untuk materi pembelajaran pada pertemuan ke-1 sampai dengan

pertemuan ke-8.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

Page 13: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

13

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 10 (Sepuluh)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami kebebasan dan tanggung jawab hukum dalam filsafat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan, dan mengembangkan kebebasan dan tanggung jawab hukum dalam filsafat hukum.

E. Materi Pembelajaran : Hakikat kebebasan, kebebasan eksistensial, kebebasan sosial, tanggung jawag hukum, kebebasan dan tanggung jawab hukum.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang kebebasan dan tanggung jawab hukum dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang kebebasan dan tanggung jawab hukum dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-11.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-11.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Tugas mandiri, memberikan tugas mandiri dalam bentuk makalah yang membahas materi pembelajaran

pertemuan ke-7 sampai dengan pertemuan ke-10.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

Page 14: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

14

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat IHukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 11 (Sebelas)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahaiswa memahami relasi antara hukum dan moralitas. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan, dan mengembangkan relasi antara hukum dan moralitas. E. Materi Pembelajaran : Overlapping hukum dan moralitas, moral sebagai isi minimum hukum, moralitas dan kompleksitas kasus hukum, yurisprudensi, serta independensi hakim dan keberatan politik.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang relasi antara hukum dan moralitas.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2. Penyajian Menjelaskan secara mendalam Memperhatikan, LCD (Hand-

Page 15: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

15

(85 Menit) materi pembelajaran tentang relasi antara hukum dan moralitas.

mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-12.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-12.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 12 (Dua Belas)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

Page 16: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

16

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami relasi antara hukum dan kekuasaan dalam filsafat hukum. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan, dan mengembangkan relasi antara hukum dan kekuasaan dalam filsafat hukum. E. Materi Pembelajaran : Kekuasaan dan negara, stabilitas politik dan kekuasaan, kekuasaan politik demi negara hukum, instrumen kekuasaan dan politik hukum.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang relasi antara hukum dan kekuasaan dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang relasi antara hukum dan kekuasaan dalam filsafat hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-13.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-12.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Page 17: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

17

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 13 (Tiga Belas)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami hak menolak dan kewajiban mematuhi hukum.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan dan menjabarkan hak menolak dan kewajiban mematuhi hukum. E. Materi Pembelajaran : Hak menolak hukum, civil disobedience, civil disobedience dan keputusan hakim, mempertanggungjawabkan civil disobedience, (kondisi yang harus dipenuhi dan kewajiban moral politik), kewajiban mematuhi hukum, jasa negara, kewajiban moral natural, kewajiban moral transaksional, serta kewajiban moral asosiatif.

F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang hak menolak dan kewajiban mematuhi hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang hak menolak dan kewajiban mematuhi hukum.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-14.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-12.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Tugas mandiri, memberikan tugas mandiri dalam bentuk makalah yang membahas materi pembelajaran

pertemuan ke-11 sampai dengan pertemuan ke-13.

Page 18: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

18

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 14 (Empat Belas)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami kejahatan dan hukuman. D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan dan menjabarkan kejahatan dan hukuman.

E. Materi Pembelajaran : Hakikat kejahatan, pentingnya hukum kriminal, kriteria tuntutan dan tanggung jawab hukum,

mempertanggungjawabkan hukuman (teori deteren utilitarian, teori retributisme maksimal, dan minimal, serta tiga asas hukuman. F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

Page 19: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

19

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi tentang kejahatan dan hukuman.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian

(85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang kejahatan dan hukuman.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.Penutup

(10 Menit)

Menyimpulkan dan menugaskan mahasiswa membaca materi pertemuan ke-15.

Mencatat pokok-pokok materi pertemuan ke-15.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Responsi, memberikan pertanyaan/permasalahan untuk dijawab oleh mahasiswa secara langsung dan lisan

lisan di akhir pertemuan.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat HukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 Menit

Page 20: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

20

Pertemuan Ke : 15 (Lima Belas) Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami filsafat hukum Pancasila.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menganalisis, menjelaskan, menjabarkan dan mengembangkan filsafat hukum Pancasila. E. Materi Pembelajaran : Pancasila sebagai idelogi dan sumber dari segala sumber hukum, Pancasila sebagai lima keharmonisan hukum, filsafat hukum Pancasila dan aliran hukum alam, serta etika kebangsaan Bangsa Indonesia. F. Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media Pembelajaran

1.

Pendahuluan

(5 Menit

Menjelaskan garis besar materi pembelajaran tentang filsafat hukum Pancasila.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

2.

Penyajian (85 Menit)

Menjelaskan secara mendalam materi pembelajaran tentang filsafat hukum Pancasila.

Memperhatikan, mencatat, mengajukan pertanyaan, dan memberikan pendapat.

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

3.

Penutup(10 Menit)

Memyimpulkan, menugaskan mahasiswa untuk membaca materi untuk persiapan Ujian Akhir Semester pada pertemuan ke-16

Mencatat point-point persiapan Ujian Akhir Semester pada pertemuan ke-16

LCD (Hand-Out, Hard Copy, Soft Copy).

H. Evaluasi : Tugas mandiri, memberikan tugas mandiri dalam bentuk makalah yang membahas materi pembelajaran

pertemuan ke-14 sampai dengan pertemuan ke-15.

I. Sumber Pembelajaran/Referensi: 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum, CV. Mandar Maju,, Bandung, 2002. 2. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum: Membangun Hukum, Membela Keadilan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 2009.

2001. 3. Abdul Ghofur Anshori, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University

Press, Yogyakarta, 2009. 4. Budiono Kusumo Hamidjojo, Filsafat Hukum: Problematik Ketertiban yang Adil, CV. Mandar Maju, Bandung, 2011.

5. Muhamad Erwin, Filsafat Hukum: Refleksi Kritis terhadap Hukum, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2012.

6. Purnadi Purbacaraka dan Soerjono Soekanto,Renungan tentang Filsafat Hukum, CV. Rajawali, Jakarta, 1987.

7. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Idealisme Filosofis & Problema Keadilan (Susunan II), Terjemahan

oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990. 8. W. Friedmann, Teori dan Filsafat Hukum: Hukum & Masalah-

masalah Kontemporer (Susunan III), Terjemahan oleh Muhamad Arifin, Rajawali Pers, Jakarta, 1990.

Page 21: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

21

9. Jeffrie G. Murphy, Philosophy of Law: An Introduction to Jurisprudence, Westview Press, Boulder, San

Francisco and London, 1990.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

A. Identitas Mata KuliahNama Mata Kuliah : Filsafat IHukumKode/SKS : HUK 62106/2 SKSWaktu Pertemuan : 100 MenitPertemuan Ke : 16 (Enam Belas)

Program Studi : Magister Ilmu Hukum

B. Standar Kompetensi : Mahasiswa menjadi ilmuwan hukum yang menguasai filsafat hukum, yang memperdalam pemahaman

tentang dasar filosofi hukum bagi pengembangan hukum secara radikal, reflektif, abstrak, spekuliatif, dan kritis.

C. Kompetensi Dasar : Mahasiswa memahami filosofi, tujuan, manfaat, dan substansi Ujian Akhir Semester secara benar.

D. Indikator : Mahasiswa mampu menyelesaikan Ujian Akhir Semester secara benar, konkrit, mandiri, dan jujur.

E. Materi Pembelajaran : Ujian Akhir Semester sebagai bagian dari ujian dalam satu semester dan hasilnya merupakan dokumen

akademik.

F. Metode Pembelajaran : Menjelaskan filosofi, tujuan, dan manfaat Ujian Akhir Semester secara keilmuan hukum.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran :

No. Tahap Kegiatan Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Pembelajaran

1.Pendahuluan

(5 Menit)

Membuat dan membagikan materi Ujian Akhir Semester, menjelaskan yang dianggap perlu.

Menerima dan mengecek kelengkapan materi Ujian Akhir Semester.

Materi ujian (exam

material)

2. Penyajian(85 Menit)

Memonitor (mengawasi) penyelesaian Ujian Akhir Semester oleh mahasiswa.

Menyelesaikan Ujian Akhir Semester

Materi ujian (exam

material)

3.

Penutup(10 Menit)

Menerima hasil penyelesaian Ujian Akhir Semester dari mahasiswa.

Mengumpulkan hasil penyelesaian Ujian Akhir Semester kepada dosen

Materi ujian(exam

material)

Page 22: SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)magisterhukum.fh.unsri.ac.id/userfiles/file/SAP-FILSAFAT... · Web viewletak filsafat hukum dalam lapisan ilmu hukum, ruang lingkup filsafat hukum,

22

H. Evaluasi : Memeriksa hasil penyelesaian Ujian Akhir Semester dan menetapkan Nilai Ujian Akhir Semester. menetapkan

Nilai Akhir mata kuliah Filsafat Hukum. I. Sumber Pembelajaran/Referensi : Seluruh sumber pembelajaran/referensi untuk

materi pembelajaran pada pertemuan ke-1 sampai dengan pertemuan ke-15.

Palembang, Januari 2018

Koordinator Dosen Pengampu,

Dr. H. Zen Zanibar, M.Z., S.H., M.H. NIP. 195212241980121002