Sambutan Wakil Bupati Pembina Upacara Di Smp Negeri 1 Padangbolak

3
BIMBINGAN DAN ARAHAN WAKIL BUPATI PADANG LAWAS UTARA PADA ACARA UPACARA BENDERA DI SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK SENIN, 09 APRIL 2012 DI LAPANGAN SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK ASSALAMU ALAIKUM WR.WB. YTH. SDR. KEPALA SEKOLAH SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK YTH. SDR. BAPAK / IBU GURU STAF PENGAJAR SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK YTH. SDR. STAF TATA USAHA SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK YANG KAMI SAYANGI DAN KAMI BANGGAKAN ANAK KAMI KETUA OSIS BESERTA PENGURUS SERTA SISWA SISWI SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK PADA KESEMPATAN YANG BAIK DAN SEMOGA SENANTIASA PENUH BERKAH INI, MARILAH SEKALI LAGI KITA PANJATKAN PUJI DAN SYUKUR KE HADIRAT ALLAH SWT, KARENA KEPADA KITA MASIH DIBERIKAN KESEMPATAN, KEKUATAN DAN SEMOGA KESEHATAN UNTUK MELANJUTKAN KARYA, TUGAS DAN PENGABDIAN KITA KEPADA MASYARAKAT, BANGSA DAN NEGARA TERCINTA. KITA JUGA BERSYUKUR KE HADIRAT ALLAH SWT, KARENA DAPAT BERKUMPUL BERSAMA-SAMA MELAKSANAKAN UPACARA BENDERA DI SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK INI. SEMOGA DARI AWAL HINGGA AKHIR ACARA DAPAT BERLANGSUNG LANCAR SESUAI HARAPAN KITA. TAK LUPA SHALAWAT SERTA SALAM MARILAH KITA SANJUNGKAN KEPADA SURI TAULADAN KITA NABI BESAR MUHAMMAD SAW. BESERTA KELUARGA, SAHABAT, KERABAT, DAN SELURUH PENGIKUT BELIAU. SEMOGA KITA TERGOLONG UMAT YANG AKAN MENDAPATKAN SYAFA’ATNYA KELAK DI YAUMIL AKHIR. ANAK-ANAK KAMI YANG KAMI SAYANGI DAN KAMI BANGGAKAN,

description

pidato

Transcript of Sambutan Wakil Bupati Pembina Upacara Di Smp Negeri 1 Padangbolak

Page 1: Sambutan Wakil Bupati Pembina Upacara Di Smp Negeri 1 Padangbolak

BIMBINGAN DAN ARAHAN WAKIL BUPATI PADANG LAWAS UTARA

PADA ACARA UPACARA BENDERADI SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK

SENIN, 09 APRIL 2012DI LAPANGAN SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK

ASSALAMU ALAIKUM WR.WB.

YTH. SDR. KEPALA SEKOLAH SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK

YTH. SDR. BAPAK / IBU GURU STAF PENGAJAR SMP NEGERI

1 PADANG BOLAK

YTH. SDR. STAF TATA USAHA SMP NEGERI 1 PADANG

BOLAK

YANG KAMI SAYANGI DAN KAMI BANGGAKAN ANAK KAMI KETUA OSIS BESERTA PENGURUS SERTA SISWA SISWI SMP NEGERI 1 PADANG BOLAK

PADA KESEMPATAN YANG BAIK DAN SEMOGA

SENANTIASA PENUH BERKAH INI, MARILAH SEKALI LAGI KITA

PANJATKAN PUJI DAN SYUKUR KE HADIRAT ALLAH SWT,

KARENA KEPADA KITA MASIH DIBERIKAN KESEMPATAN,

KEKUATAN DAN SEMOGA KESEHATAN UNTUK MELANJUTKAN

KARYA, TUGAS DAN PENGABDIAN KITA KEPADA

MASYARAKAT, BANGSA DAN NEGARA TERCINTA.

KITA JUGA BERSYUKUR KE HADIRAT ALLAH SWT,

KARENA DAPAT BERKUMPUL BERSAMA-SAMA

MELAKSANAKAN UPACARA BENDERA DI SMP NEGERI 1

PADANG BOLAK INI. SEMOGA DARI AWAL HINGGA AKHIR

ACARA DAPAT BERLANGSUNG LANCAR SESUAI HARAPAN

KITA.

TAK LUPA SHALAWAT SERTA SALAM MARILAH KITA

SANJUNGKAN KEPADA SURI TAULADAN KITA NABI BESAR

MUHAMMAD SAW. BESERTA KELUARGA, SAHABAT, KERABAT,

DAN SELURUH PENGIKUT BELIAU. SEMOGA KITA TERGOLONG

UMAT YANG AKAN MENDAPATKAN SYAFA’ATNYA KELAK DI

YAUMIL AKHIR.

ANAK-ANAK KAMI YANG KAMI SAYANGI DAN KAMI

BANGGAKAN,

UJIAN NASIONAL SUDAH DIDEPAN MATA, KURANG LEBIH

DUA MINGGU LAGI ATAU PADA TANGGAL 23 S/D 26 APRIL

2012 SERENTAK AKAN DILAKSANAKAN UJIAN NASIONAL

TINGKAT SMP / MTs DAN YANG SEDERAJAT. UJIAN NASIONAL

Page 2: Sambutan Wakil Bupati Pembina Upacara Di Smp Negeri 1 Padangbolak

INI MERUPAKAN PINTU GERBANG UNTUK MEMASUKI PINTU

GERBANG INSTITUSI PENDIDIKAN DI JENJANG YANG LEBIH

TINGGI, YAITU SMA SE DERAJAT.

MARILAH KITA PAHAMI BERSAMA BETAPA PENTINGNYA

PERSIAPAN YANG HARUS DITEMPUH UNTUK SUKSES

MENGHADAPI UJIAN NASIONAL. BANYAK SISWA SISWI YANG

GAGAL MENGHADAPI UJIAN NASIONAL KARENA TIDAK

MEMILIKI PERSIAPAN. BERSIAPLAH MENGHADAPAI UJIAN

NASIONAL YANG SEBENTAR LAGI AKAN TIBA.

UNTUK ITU ADA BEBERAPA YANG PERLU KAMI

SAMPAIKAN UNTUK ANAK-ANAK KAMI LAKUKAN :

PERTAMA, BELAJARLAH YANG RAJIN MULAI DARI

SEKARANG. BELAJARLAH LEBIH KERAS LAGI SEHINGGA

KALIAN MERASA BENAR-BENAR YAKIN BAHWA KALIAN SUDAH

MENGUASAI SEMUA MATERI YANG MUNGKIN AKAN DI UJI

PADA UJIAN NASIONAL DAN IKUTILAH PROGRAM PELAJARAN

TAMBAHAN YANG DIADAKAN OLEH SEKOLAH MAUPUN

BIMBINGAN BELAJAR YANG DIADAKAN DI LUAR SEKOLAH.

KEDUA, JAGALAH KESEHATAN KARENA KESEHATAN

MERUPAKAN SALAH SATU FAKTOR PENTING BAGI KALIAN

DALAM MENGIKUTI UJIAN NANTINYA. JAGA POLA MAKAN DAN

KEBERSIHAN MAKANAN DAN LINGKUNGAN BAIK SEKOLAH

MAUPUN DI RUMAH MASING-MASING. JAGA TUBUH DARI

KEMUNGKINAN-KEMUNGKINAN YANG DAPAT MENYEBABKAN

CEDERA RINGAN MAUPUN BERAT. JANGAN UGAL-UGALAN

MENGENDARAI SEPEDA MOTOR. JANGAN SAMPAI SAAT UJIAN

NASIONAL TIBA KALIAN TERBARING SAKIT, SEHINGGA TIDAK

BISA MENGIKUTI UJIAN NASIONAL.

TERAKHIR, BERDOALAH DAN MINTALAH DOA RESTU

ORANG TUA, DOA ADALAH UNSUR PENTING YANG TIDAK

BOLEH KALIAN LEWATKAN AGAR NANTINYA KALIAN DIBERI

KEMUDAHAN DALAM MENJAWAB SOAL-SOAL UJIAN

NASIONAL.

BAPAK-IBU GURU YANG SAYA HORMATI,

KEPADA BAPAK IBU GURU SAYA HARAPKAN AGAR LEBIH

MENINGKATKAN PERAN AKTIFNYA DALAM MEMBEKALI,

MEMBIMBING DAN MENGARAHKAN SISWA-SISWI KITA AGAR

DAPAT MENGHADAPI UJIAN NASIONAL DENGAN SEBAIK-

BAIKNYA. SEHINGGA DAPAT DICAPAI PERSENTASE

KELULUSAN YANG SETINGGI-TINGINYA. SEMOGA TAHUN INI

PERSENTASE KELULUSAN SISWA-SISWI YANG MENGIKUTI

UJIAN NASIONAL DI KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA

DAPAT MENCAPAI 100%. AMIN

Page 3: Sambutan Wakil Bupati Pembina Upacara Di Smp Negeri 1 Padangbolak

BAPAK-IBU GURU YANG SAYA HORMATI, DAN

ANAK-ANAK KAMI YANG KAMI SAYANGI SERTA KAMI

BANGGAKAN,

DEMIKIANLAH YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN, SEMOGA

SISWA-SISWI KAMI SEKALIAN DIBERI KELANCARAN DALAM

MENEMPUH UJIAN NASIONAL. DAN SEMOGA MENJADI ORANG

SUKSES DAN BERGUNA BAGI NUSA DAN BANGSA TERUTAMA

BAGI MASYARAKAT KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA

YANG KITA CINTAI INI. AMIN,

WABILLAHI TAUFIK WALHIDAYAHASSALAMU ‘ALAIKUM WR.WB.

WAKIL BUPATI PADANG LAWAS UTARA

H. RISKON HASIBUAN, SE