Sambutan Modul MM

1
Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh Segala puji bagi Allah SWT, atas segala nikmat dan karunianya sehingga CIMSA UNS mendapatkan sebuah kehormatan untuk menjadi tuan rumah May Meeting CIMSA 2015 dan menjadi saksi peristiwa bersejarah yang akan menentukan masa depan dan perkembangan organisasi kebanggan kita semua, CIMSA INDONESIA May Meeting CIMSA 2015 dengan tema “Medical Students Contribution Beyond 2015: Managing Sustainable Acrivities Through Strategic Planning” diharapkan dapat memberikan inspirasi dan pencerahan untuk semua delegasi dalam membangun sebuah kegiatan yang sesuai dengan misi CIMSA INDONESIA “Empowering Medical Students. Improving Nation’s Health”. Akhir kata, kami, Keluarga besar CIMSA Universitas Sebelas Maret Surakarta mengucapkan selamat datang di Solo kota kami tercinta. Selamat menikmati suasana hangat kota Solo dengan semangat membangun Indonesia yang lebih sehat. Jangan pernah berhenti berusaha untuk membuahkan sesuatu yang baik. Pelajari, terapkan dan sebarkan. Untuk CIMSA yang lebih hebat Untuk Indonesia yang lebih sehat Salam Terhangat dari Kota SOLO “Spirit of Java” Risnu Ardian Witjaksana Local Coordinator of CIMSA UNS 2014/2015

description

cimsa

Transcript of Sambutan Modul MM

Assalamualaikum Warrahmatullahi WabarakatuhSegala puji bagi Allah SWT, atas segala nikmat dan karunianya sehingga CIMSA UNS mendapatkan sebuah kehormatan untuk menjadi tuan rumah May Meeting CIMSA 2015 dan menjadi saksi peristiwa bersejarah yang akan menentukan masa depan dan perkembangan organisasi kebanggan kita semua, CIMSA INDONESIA May Meeting CIMSA 2015 dengan tema Medical Students Contribution Beyond 2015: Managing Sustainable Acrivities Through Strategic Planning diharapkan dapat memberikan inspirasi dan pencerahan untuk semua delegasi dalam membangun sebuah kegiatan yang sesuai dengan misi CIMSA INDONESIA Empowering Medical Students. Improving Nations Health.Akhir kata, kami, Keluarga besar CIMSA Universitas Sebelas Maret Surakarta mengucapkan selamat datang di Solo kota kami tercinta. Selamat menikmati suasana hangat kota Solo dengan semangat membangun Indonesia yang lebih sehat. Jangan pernah berhenti berusaha untuk membuahkan sesuatu yang baik. Pelajari, terapkan dan sebarkan.Untuk CIMSA yang lebih hebatUntuk Indonesia yang lebih sehat

Salam Terhangat dari Kota SOLO Spirit of Java

Risnu Ardian WitjaksanaLocal Coordinator of CIMSA UNS 2014/2015