saklar pemisah

11
Pemisah ( Pms ) / Disconnecting Switch ( DS ) Nama : Agus Lestari Widodo 5301409042 Glans Anan Mafelesyu 5301409086 Program Studi : Pendidikan Teknik Elek Universitas Negeri Semarang

Transcript of saklar pemisah

Pemisah ( Pms ) / Disconnecting Switch ( DS )

Nama

: Agus Lestari Widodo 5301409042 Glans Anan Mafelesyu 5301409086 Program Studi : Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang

Pengertian Umum Gardu Induk : Gardu induk merupakan suatu sistem Instalasi listrik yang terdiri dari beberapa perlengkapan peralatan listrik dan menjadi penghubung listrik dari jaringan transmisi ke jaringan distribusi primer.

Fungsi Transformasi tenaga listrik tegangan tinggi yang satu ke tegangan tinggi yang lainnya atau ke tegangan menengah. Pengukuran, pengawasan operasi serta pengaturan pengamanan dari sistem tenaga listrik. Pengaturan daya ke gardu gardu induk lain melalui tegangan tinggi dan gardu gardu distribusi melalui feeder tegangan menengah.

Peralatan Gardu Induk Transformator Daya Pemutus Tenaga (CB) Saklar Pemisah (DS) Transformator Arus (CT) Transformator Tegangan (PT) LA ( Light Arrester ) Baterai Panel Kontrol Panel Relay Busbar Sistem Pentanahan Titik Netral

Pengertian Pemisah / disconnecting switch adalah peralatan pada sistem tenaga listrik yang dapat memutus atau menutup rangkaian yang arusnya rendah. Berdasarkan fungsinya, saklar pemisah dibagi 3 jenis yaitu saklar pemisah bus, saklar pemisah jaringan dan saklar pemisah trafo.

Fungsi Pemisah / Disconnecting Switch Untuk mengisolir pemutus daya pada saat dilakukan pemeliharaan pemutus daya. Sebagai komponen simpangan (by passing) dari pemutus daya guna menjamin kontinuitas penyaluran daya pada saat dilakukan pemeliharaan pemutus daya. Untuk memutuskan dan menghubungkan rel daya dan transformator daya dalam keadaan tanpa beban.

Bagian bagian PMS Struktur Mekanik Isolasi Penghantar Arus Listrik ( Electrical Current Carrying ) Grounding Tenaga penggerak PMS Control / Auxiliary Circuit Pisau Pentanah

Peranan Pemisah / disconnecting switch

Sistem Interlock Pemisah / disconnecting switch

Parameter Pemisah Kemampuan mengalirkan arus ( Arus Nominal = Ampere ) Kemampuan tegangan ( Rating Tegangan = KV ) Kemampuan menahan Arus Hubung Singkat ( KA : Kilo Ampere )

Terima Kasih